SlideShare a Scribd company logo
Sebagai Pembina Pramuka Siaga dapat berperan sebagai pengganti orang tua mereka dan
sebagai mitra mereka, kita akan mewajibkan diri untuk betul – betul memahami Pramuka
Siaga, agar dapat menciptakan hubungan kekeluargaan, untuk itu Pembina Pramuka Siaga
dapat memahami kesiagaan, sebagai berikut:
1. Filosofi
Periode anak usia 7 tahun sampai dengan 10 tahun merupakan kehidupan masa kecil
yang indah dan menyenangkan. Anak-anak seusia ini memiliki sifat unik dan beragam
yang pada dasarnya merupakan pribadi yang aktif dan tidak pernah diam. Mereka
senang dengan lingkungan sekitarnya dan pada umumnya sangat kreatif. Pada saat itu
orang tua mulai melihat penampilan dan kepribadian putranya yang membuatnya harus
memberikan perhatian yang lebih untuk perkembangannya. Orang tua dapat
mengarahkan mereka untuk mengurangi sifatnya yang kurang positif melalui sosialisasi
dalam kelompok kehidupan sebaya. Kelompok tersebut hendaknya dapat menjamin
tidak akan mengekang pribadinya, namun dapat mengendalikan egoismenya, dapat
merasa memiliki teman, peduli, dan dapat menampung sifat aktif dan kreatifnya.
Dengan kata lain kelompok dapat memberikan kontribusi dalam meningkatkan pribadi
anak meliputi area pengembangan spiritual, emosional, sosial, intelektual dan fisik. Hal
yang cukup penting adalah anak-anak merasa nyaman di dalam kelompoknya seperti
halnya kenyamanan dalam kehidupan bahagia di keluarganya.
Di lingkungan Gerakan Pramuka kehidupan anak-anak seusia ini dikelompokkan dalam
kelompok kecil yang disebut Barung dan beberapa barung dihimpun dalam Perindukan
Siaga. Dalam perindukan, Pramuka Siaga dibina oleh Pembina Siaga yang memberikan
pembinaan secara pribadi.
2. Kiasan Dasar Pramuka Siaga
Kiasan dasar adalah ungkapan yang digunakan secara simbolik dalam penyelenggaraan
pendidikan kepramukaan, dan merupakan salah satu metode untuk mengembangkan
imajinasi Siaga, mendorong kreativitas dan keikutsertaannya dalam setiap kegiatan.
Kiasan dasar yang digunakan dalam kelompok Siaga antara lain:
a. Pramuka usia 7 -10 tahun disebut Siaga. Nama Siaga diambil dari kiasan dasar yang
bersumber pada romantika perjuangan bangsa Indonesia dalam meraih kemerdekaan
dari penjajahan Belanda yaitu masa “mensiagakan” rakyat yang merupakan awal
dimulainya perjuangan baru yaitu tanggal 20 Mei 1908.
b. Sebutan tingkatan golongan Pramuka Siaga terdiri atas:
o Siaga Mula mengkiaskan tingkatan kecakapan mula-mula (awal) yang dimiliki
Siaga.
o Siaga Bantu mengkiaskan tingkatan kecakapan siaga yang dapat membantu
pekerjaan-pekerjaan tertentu,
perlu
PRAMUKA SIAGA (KESIAGAAN)
o Siaga Tata mengkiaskan tingkat kecakapan Siaga sudah diikutsertakan untuk
menata karya kesiagaan. Menata karya artinya menyusun dan mengatur pekerjaan
dengan rapih dan bersih.
c. Sebutan “Barung” yang berarti tempat penjaga ramuan bangunan mengkiaskan
kelompok kecil Siaga beranggotakan 6 sampai dengan 8 anak.
d. Sebutan “Perindukan” yang berarti tempat anak cucu berkumpul, mengkiaskan
kelompok Siaga yang terdiri dari 3 sampai 4 barung.
Pada usia yang terhitung masih muda kehidupan anak seusia Siaga masih berkisar di
seputar keluarga, yaitu kehidupan yang ada ayah dan ibu bahkan kadang ada paman dan
bibi tinggal bersama keluarga tersebut. Keluarga merupakan pusat aktivitasnya.
Pembinaan Pramuka Siaga dikiaskan sebagai kehidupan “Keluarga Bahagia” dimana
terdapat ayah, ibu dan bibi serta paman. Suasana keluarga bahagia digambarkan selalu
harmonis, saling mencintai, riang gembira, rukun, saling tolong menolong. Mereka
merupakan keluarga yang takwa kepada Tuhan yang Maha Esa, hidup aman dan damai
tanpa rasa takut.
Dalam pembinaan Siaga, suasana keluarga bahagia ini dialihkan ke lapangan tempat
latihan Siaga di alam terbuka. Di tempat latihan juga ada “ayah” yang dipanggil
Yanda, “ibu” yang dipanggil Bunda, “bibi” yang dipanggil Bucik dan paman yang
dipanggil Pakcik. Pada golongan Siaga wadah pembinaannya disebut Perindukan
Siaga sesuai dengan kiasan dasar bahwa Siaga masih “menginduk” pada keluarganya.
3. Sifat karakter Pramuka Siaga
Perkembangan kejiwaan anak usia Siaga perlu dihayati oleh pembinanya melalui
pengenalan dan pemahaman sifat-sifat karakter. Sifat karakter Pramuka Siaga:
a. sifat karakter yang positif antara lain:
̋ senang bermain, bergerak dan bekerja;
̋ senang meniru, senang menghayal;
̋ senang menyanyi, gemar mendengar cerita;
̋ senang bertanya, ingin tahu, ingin mencoba;
̋ senang pamer, senang disanjung, senang kejutan;
̋ spontan, lugu, polos;
̋ senang bersenda gurau dan lain-lain.
b. sifat dan karakter yang kurang positif antara lain:
̋ labil, emosional, egois;
̋ manja, mudah putus asa;
̋ sensitif, rawan, mudah kecewa;
̋ malu-malu, memerlukan perlindungan dan lain-lain.
Dengan memanfaatkan sifat karakter Siaga baik yang positif maupun yang kurang
positif, Pembina mengemas kegiatan latihan di perindukan antara lain dalam bentuk
permainan yang penuh gerak, cerita, dongeng, nyanyian dan tari.
Bermain adalah dunia Pramuka Siaga. Bermain sebagai proses pendidikan merupakan
alat utama pembinaan Siaga, dimana mereka dengan riang gembira, penuh semangat dan
penuh kebebasan, giat melibatkan diri dalan kegiatan permainan.
b. Pemimpin Pramuka Siaga
1) Pemimpin Barung dipilih oleh dan dari para anggota barung dengan bantuan
pembina dan Pembantu Pembina Siaga.
2) Pemimpin Barung menunjuk Wakil Pemimpin Barung dari anggota barung.
3) Barung dipimpin oleh seorang Pemimpin Barung secara bergilir.
4) Para pemimpin barung memilih salah seorang di antara pemimpin barung
sebagai Pemimpin Barung Utama di tingkat perindukan yang dipanggil Sulung.
c. Dewan Siaga
Untuk pendidikan kepemimpinan para Pramuka Siaga, dibentuk Dewan Perindukan
Siaga disebut Dewan Siaga.
1) Dewan Siaga beranggotakan dari seluruh anggota perindukan.
2) Ketua Dewan Siaga adalah Sulung.
3) Pertemuan Dewan Siaga diadakan sekurang-kurangnya tiga bulan sekali atau
sesuai dengan kebutuhan program.
4) Acara pertemuan Dewan Siaga adalah membahas hal-hal tertentu seperti
memilih kegiatan yang diusulkan oleh Pembina Siaga, mengurus dan mengatur
kegiatan perindukan dan menjalankan keputusan- keputusan yang diambil dewan
termasuk pemberian penghargaan. Pertemuan bersifat formal.
d. Pemimpin Perindukan
1) Perindukan dipimpin oleh Pembina Putri yang disebut Bunda atau Pembina
Putra yang disebut Yanda, dibantu oleh Bucik atau Pakcik.
2) Dalam pembinaan, Siaga puteri dibina oleh Pembina Puteri, Siaga Putera, dibina
oleh Pembina putera atau Pembina puteri, Pembina putera tidak diperkenankan
membina Siaga puteri.

More Related Content

What's hot

Organisasi administrasi satuan pramuka pnggalang
Organisasi administrasi satuan pramuka pnggalangOrganisasi administrasi satuan pramuka pnggalang
Organisasi administrasi satuan pramuka pnggalang
Nas Rulloh
 
Materi lt-pramuka1 2
Materi lt-pramuka1 2 Materi lt-pramuka1 2
Materi lt-pramuka1 2
Andre Data
 
Wadah wadah pembinaan pramuka penegak
Wadah wadah pembinaan pramuka penegak Wadah wadah pembinaan pramuka penegak
Wadah wadah pembinaan pramuka penegak
NasRulloh7
 
Dunia penegak
Dunia penegakDunia penegak
Dunia penegak
NasRulloh7
 
dwi dharma
dwi dharmadwi dharma
dwi dharma
Hesty Luph ALmaz
 
Kode kehormatan Pramuka
Kode kehormatan PramukaKode kehormatan Pramuka
Kode kehormatan Pramuka
Andre Mamudi
 
Kode kehormatan
Kode kehormatanKode kehormatan
Kode kehormatan
Heru Heru
 
Struktur organisasi Racana Pandega
Struktur organisasi Racana PandegaStruktur organisasi Racana Pandega
Struktur organisasi Racana Pandega
Ariefiandra Ariefiandra
 
Keibubapaan sk islah. pptx
Keibubapaan  sk islah. pptxKeibubapaan  sk islah. pptx
Keibubapaan sk islah. pptx
Meriam Ismail
 
Fundamental gp
Fundamental gpFundamental gp
Fundamental gp
NasRulloh7
 
Pola Pembinaan Penegak dan Pembina
Pola Pembinaan Penegak dan PembinaPola Pembinaan Penegak dan Pembina
Pola Pembinaan Penegak dan Pembina
Putra Kencana
 
Orangtua efektif
Orangtua efektif Orangtua efektif
Orangtua efektif
Diana Ratri
 
Ebook how to be professional mother
Ebook how to be professional motherEbook how to be professional mother
Ebook how to be professional mother
Septi Peni Wulandani II
 
1982 055 PP Tanda Pengenal Gerakan Pramuka
1982 055 PP Tanda Pengenal Gerakan Pramuka1982 055 PP Tanda Pengenal Gerakan Pramuka
1982 055 PP Tanda Pengenal Gerakan Pramuka
astozone
 
Unit 7 sejarah kita
Unit 7 sejarah kitaUnit 7 sejarah kita
Unit 7 sejarah kita
KPM
 
Jukran polmekabin td 2013
Jukran polmekabin td 2013Jukran polmekabin td 2013
Jukran polmekabin td 2013
ardi-an
 
TKRS SK Pengenalan 2015
TKRS SK Pengenalan 2015TKRS SK Pengenalan 2015
TKRS SK Pengenalan 2015
Aidil Sahipaludin
 
Buku panduan saka widya budaya bakti new
Buku panduan saka widya budaya bakti   newBuku panduan saka widya budaya bakti   new
Buku panduan saka widya budaya bakti new
kang gunawan
 
Ciri remaja memilik jati diri yang kukuh
Ciri remaja memilik jati diri yang kukuhCiri remaja memilik jati diri yang kukuh
Ciri remaja memilik jati diri yang kukuh
Kementerian Pelajaran Malaysia
 
Saka bhayangkara
Saka bhayangkaraSaka bhayangkara
Saka bhayangkara
Muhamad Hidayat
 

What's hot (20)

Organisasi administrasi satuan pramuka pnggalang
Organisasi administrasi satuan pramuka pnggalangOrganisasi administrasi satuan pramuka pnggalang
Organisasi administrasi satuan pramuka pnggalang
 
Materi lt-pramuka1 2
Materi lt-pramuka1 2 Materi lt-pramuka1 2
Materi lt-pramuka1 2
 
Wadah wadah pembinaan pramuka penegak
Wadah wadah pembinaan pramuka penegak Wadah wadah pembinaan pramuka penegak
Wadah wadah pembinaan pramuka penegak
 
Dunia penegak
Dunia penegakDunia penegak
Dunia penegak
 
dwi dharma
dwi dharmadwi dharma
dwi dharma
 
Kode kehormatan Pramuka
Kode kehormatan PramukaKode kehormatan Pramuka
Kode kehormatan Pramuka
 
Kode kehormatan
Kode kehormatanKode kehormatan
Kode kehormatan
 
Struktur organisasi Racana Pandega
Struktur organisasi Racana PandegaStruktur organisasi Racana Pandega
Struktur organisasi Racana Pandega
 
Keibubapaan sk islah. pptx
Keibubapaan  sk islah. pptxKeibubapaan  sk islah. pptx
Keibubapaan sk islah. pptx
 
Fundamental gp
Fundamental gpFundamental gp
Fundamental gp
 
Pola Pembinaan Penegak dan Pembina
Pola Pembinaan Penegak dan PembinaPola Pembinaan Penegak dan Pembina
Pola Pembinaan Penegak dan Pembina
 
Orangtua efektif
Orangtua efektif Orangtua efektif
Orangtua efektif
 
Ebook how to be professional mother
Ebook how to be professional motherEbook how to be professional mother
Ebook how to be professional mother
 
1982 055 PP Tanda Pengenal Gerakan Pramuka
1982 055 PP Tanda Pengenal Gerakan Pramuka1982 055 PP Tanda Pengenal Gerakan Pramuka
1982 055 PP Tanda Pengenal Gerakan Pramuka
 
Unit 7 sejarah kita
Unit 7 sejarah kitaUnit 7 sejarah kita
Unit 7 sejarah kita
 
Jukran polmekabin td 2013
Jukran polmekabin td 2013Jukran polmekabin td 2013
Jukran polmekabin td 2013
 
TKRS SK Pengenalan 2015
TKRS SK Pengenalan 2015TKRS SK Pengenalan 2015
TKRS SK Pengenalan 2015
 
Buku panduan saka widya budaya bakti new
Buku panduan saka widya budaya bakti   newBuku panduan saka widya budaya bakti   new
Buku panduan saka widya budaya bakti new
 
Ciri remaja memilik jati diri yang kukuh
Ciri remaja memilik jati diri yang kukuhCiri remaja memilik jati diri yang kukuh
Ciri remaja memilik jati diri yang kukuh
 
Saka bhayangkara
Saka bhayangkaraSaka bhayangkara
Saka bhayangkara
 

Similar to Siaga

Metode Membina Pramuka materi Kursus Mahir dasar.ppt
Metode Membina Pramuka materi Kursus Mahir dasar.pptMetode Membina Pramuka materi Kursus Mahir dasar.ppt
Metode Membina Pramuka materi Kursus Mahir dasar.ppt
dedeyusuf95
 
4.2. CARA MEMBINA BARU.ppt
4.2. CARA MEMBINA BARU.ppt4.2. CARA MEMBINA BARU.ppt
4.2. CARA MEMBINA BARU.ppt
Jeannechfrotinsulu
 
Materi kepramukaan lengkap
Materi kepramukaan lengkapMateri kepramukaan lengkap
Materi kepramukaan lengkap
umar fauzi
 
Kepenegakan
KepenegakanKepenegakan
Kepenegakan
Nasruddin Asnah
 
PELATIHAN CARAKTER BAGI GURU NOVEMEBER 2014.ppt
PELATIHAN CARAKTER BAGI GURU NOVEMEBER 2014.pptPELATIHAN CARAKTER BAGI GURU NOVEMEBER 2014.ppt
PELATIHAN CARAKTER BAGI GURU NOVEMEBER 2014.ppt
fadelibruh
 
MOTTO & KIASAN DASAR DALAM GERAKAN PRAMUKA.pptx
MOTTO & KIASAN DASAR DALAM GERAKAN PRAMUKA.pptxMOTTO & KIASAN DASAR DALAM GERAKAN PRAMUKA.pptx
MOTTO & KIASAN DASAR DALAM GERAKAN PRAMUKA.pptx
samsulbahri686396
 
Mpls pramuka 2021 arista
Mpls pramuka 2021   aristaMpls pramuka 2021   arista
Mpls pramuka 2021 arista
arista novihana
 
KEPEMIMPINAN - TEGAR KURNIA KUSUMA NPM 22640080 TEKNIK SIPIL.pptx
KEPEMIMPINAN - TEGAR KURNIA KUSUMA NPM 22640080 TEKNIK SIPIL.pptxKEPEMIMPINAN - TEGAR KURNIA KUSUMA NPM 22640080 TEKNIK SIPIL.pptx
KEPEMIMPINAN - TEGAR KURNIA KUSUMA NPM 22640080 TEKNIK SIPIL.pptx
tegarkurniakusuma
 
Orientasi Pendidikan Kepramukaan dalam Pembinaan Kepribadian (Bab II : Kajian...
Orientasi Pendidikan Kepramukaan dalam Pembinaan Kepribadian (Bab II : Kajian...Orientasi Pendidikan Kepramukaan dalam Pembinaan Kepribadian (Bab II : Kajian...
Orientasi Pendidikan Kepramukaan dalam Pembinaan Kepribadian (Bab II : Kajian...
Oyon08
 
A. kepenegakan
A. kepenegakanA. kepenegakan
A. kepenegakan
SMAN 1 WANASALAM
 
Implementasi Model BCCT Di Kelas
Implementasi Model BCCT Di Kelas Implementasi Model BCCT Di Kelas
Implementasi Model BCCT Di Kelas
HerdinNurdin1
 
Peran Tugas Pembina.ppt
Peran Tugas Pembina.pptPeran Tugas Pembina.ppt
Peran Tugas Pembina.ppt
HumasKwarcabLangkat
 
46905554 nota-pengakap-kanak-kanak
46905554 nota-pengakap-kanak-kanak46905554 nota-pengakap-kanak-kanak
46905554 nota-pengakap-kanak-kanak
830420715014
 
Budi pekerti 10 february 2021
Budi pekerti   10 february 2021Budi pekerti   10 february 2021
Budi pekerti 10 february 2021
edo soehendro
 
pdfcoffee.com_isi-buku-prasiaga-paudpdf-pdf-free.pdf
pdfcoffee.com_isi-buku-prasiaga-paudpdf-pdf-free.pdfpdfcoffee.com_isi-buku-prasiaga-paudpdf-pdf-free.pdf
pdfcoffee.com_isi-buku-prasiaga-paudpdf-pdf-free.pdf
ikaoktasilawati
 
CARA MEMBINA - SISTEM AMONG.ppt
CARA MEMBINA - SISTEM AMONG.pptCARA MEMBINA - SISTEM AMONG.ppt
CARA MEMBINA - SISTEM AMONG.ppt
widodo851
 
Penerapan pembelajar model stimulasi kepemimpinan melalui bermain peran
Penerapan pembelajar model stimulasi kepemimpinan melalui bermain peranPenerapan pembelajar model stimulasi kepemimpinan melalui bermain peran
Penerapan pembelajar model stimulasi kepemimpinan melalui bermain peran
Rahma Rahmawinasa
 
permainan tradisional
permainan tradisionalpermainan tradisional
permainan tradisional
ruryrizhardi2
 
POSTUR PEMBINA PRAMUKA UNTUK KEGIATAN KMD
POSTUR PEMBINA PRAMUKA UNTUK KEGIATAN KMDPOSTUR PEMBINA PRAMUKA UNTUK KEGIATAN KMD
POSTUR PEMBINA PRAMUKA UNTUK KEGIATAN KMD
miicnagirijaya
 

Similar to Siaga (20)

Metode Membina Pramuka materi Kursus Mahir dasar.ppt
Metode Membina Pramuka materi Kursus Mahir dasar.pptMetode Membina Pramuka materi Kursus Mahir dasar.ppt
Metode Membina Pramuka materi Kursus Mahir dasar.ppt
 
4.2. CARA MEMBINA BARU.ppt
4.2. CARA MEMBINA BARU.ppt4.2. CARA MEMBINA BARU.ppt
4.2. CARA MEMBINA BARU.ppt
 
Materi kepramukaan lengkap
Materi kepramukaan lengkapMateri kepramukaan lengkap
Materi kepramukaan lengkap
 
Kepenegakan
KepenegakanKepenegakan
Kepenegakan
 
PELATIHAN CARAKTER BAGI GURU NOVEMEBER 2014.ppt
PELATIHAN CARAKTER BAGI GURU NOVEMEBER 2014.pptPELATIHAN CARAKTER BAGI GURU NOVEMEBER 2014.ppt
PELATIHAN CARAKTER BAGI GURU NOVEMEBER 2014.ppt
 
MOTTO & KIASAN DASAR DALAM GERAKAN PRAMUKA.pptx
MOTTO & KIASAN DASAR DALAM GERAKAN PRAMUKA.pptxMOTTO & KIASAN DASAR DALAM GERAKAN PRAMUKA.pptx
MOTTO & KIASAN DASAR DALAM GERAKAN PRAMUKA.pptx
 
Mpls pramuka 2021 arista
Mpls pramuka 2021   aristaMpls pramuka 2021   arista
Mpls pramuka 2021 arista
 
KEPEMIMPINAN - TEGAR KURNIA KUSUMA NPM 22640080 TEKNIK SIPIL.pptx
KEPEMIMPINAN - TEGAR KURNIA KUSUMA NPM 22640080 TEKNIK SIPIL.pptxKEPEMIMPINAN - TEGAR KURNIA KUSUMA NPM 22640080 TEKNIK SIPIL.pptx
KEPEMIMPINAN - TEGAR KURNIA KUSUMA NPM 22640080 TEKNIK SIPIL.pptx
 
Orientasi Pendidikan Kepramukaan dalam Pembinaan Kepribadian (Bab II : Kajian...
Orientasi Pendidikan Kepramukaan dalam Pembinaan Kepribadian (Bab II : Kajian...Orientasi Pendidikan Kepramukaan dalam Pembinaan Kepribadian (Bab II : Kajian...
Orientasi Pendidikan Kepramukaan dalam Pembinaan Kepribadian (Bab II : Kajian...
 
A. kepenegakan
A. kepenegakanA. kepenegakan
A. kepenegakan
 
Bcct
BcctBcct
Bcct
 
Implementasi Model BCCT Di Kelas
Implementasi Model BCCT Di Kelas Implementasi Model BCCT Di Kelas
Implementasi Model BCCT Di Kelas
 
Peran Tugas Pembina.ppt
Peran Tugas Pembina.pptPeran Tugas Pembina.ppt
Peran Tugas Pembina.ppt
 
46905554 nota-pengakap-kanak-kanak
46905554 nota-pengakap-kanak-kanak46905554 nota-pengakap-kanak-kanak
46905554 nota-pengakap-kanak-kanak
 
Budi pekerti 10 february 2021
Budi pekerti   10 february 2021Budi pekerti   10 february 2021
Budi pekerti 10 february 2021
 
pdfcoffee.com_isi-buku-prasiaga-paudpdf-pdf-free.pdf
pdfcoffee.com_isi-buku-prasiaga-paudpdf-pdf-free.pdfpdfcoffee.com_isi-buku-prasiaga-paudpdf-pdf-free.pdf
pdfcoffee.com_isi-buku-prasiaga-paudpdf-pdf-free.pdf
 
CARA MEMBINA - SISTEM AMONG.ppt
CARA MEMBINA - SISTEM AMONG.pptCARA MEMBINA - SISTEM AMONG.ppt
CARA MEMBINA - SISTEM AMONG.ppt
 
Penerapan pembelajar model stimulasi kepemimpinan melalui bermain peran
Penerapan pembelajar model stimulasi kepemimpinan melalui bermain peranPenerapan pembelajar model stimulasi kepemimpinan melalui bermain peran
Penerapan pembelajar model stimulasi kepemimpinan melalui bermain peran
 
permainan tradisional
permainan tradisionalpermainan tradisional
permainan tradisional
 
POSTUR PEMBINA PRAMUKA UNTUK KEGIATAN KMD
POSTUR PEMBINA PRAMUKA UNTUK KEGIATAN KMDPOSTUR PEMBINA PRAMUKA UNTUK KEGIATAN KMD
POSTUR PEMBINA PRAMUKA UNTUK KEGIATAN KMD
 

Recently uploaded

1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
asepridwan50
 
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docxLaporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
RUBEN Mbiliyora
 
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdfPanduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
MildayantiMildayanti
 
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul AjarPowerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
MashudiMashudi12
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
Kanaidi ken
 
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdfPPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
SdyokoSusanto1
 
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdfKelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
JALANJALANKENYANG
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
SABDA
 
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDFJUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
budimoko2
 
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamiiAksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
esmaducoklat
 
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdfLaporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
OcitaDianAntari
 
Juknis penggunaan aplikasi ecoklit pilkada 2024
Juknis penggunaan  aplikasi ecoklit pilkada 2024Juknis penggunaan  aplikasi ecoklit pilkada 2024
Juknis penggunaan aplikasi ecoklit pilkada 2024
abdinahyan
 
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPALANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
Annisa Syahfitri
 
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada AnakDefenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Yayasan Pusat Kajian dan Perlindungan Anak
 
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs KonsekuensiAksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
sabir51
 
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdfMODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
YuristaAndriyani1
 
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKANSAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
NURULNAHARIAHBINTIAH
 
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
nasrudienaulia
 
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdfPpt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
fadlurrahman260903
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
SurosoSuroso19
 

Recently uploaded (20)

1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
 
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docxLaporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
 
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdfPanduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
 
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul AjarPowerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
 
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdfPPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
 
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdfKelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
 
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDFJUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
 
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamiiAksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
 
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdfLaporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
 
Juknis penggunaan aplikasi ecoklit pilkada 2024
Juknis penggunaan  aplikasi ecoklit pilkada 2024Juknis penggunaan  aplikasi ecoklit pilkada 2024
Juknis penggunaan aplikasi ecoklit pilkada 2024
 
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPALANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
 
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada AnakDefenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
 
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs KonsekuensiAksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
 
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdfMODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
 
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKANSAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
 
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
 
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdfPpt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
 

Siaga

  • 1. Sebagai Pembina Pramuka Siaga dapat berperan sebagai pengganti orang tua mereka dan sebagai mitra mereka, kita akan mewajibkan diri untuk betul – betul memahami Pramuka Siaga, agar dapat menciptakan hubungan kekeluargaan, untuk itu Pembina Pramuka Siaga dapat memahami kesiagaan, sebagai berikut: 1. Filosofi Periode anak usia 7 tahun sampai dengan 10 tahun merupakan kehidupan masa kecil yang indah dan menyenangkan. Anak-anak seusia ini memiliki sifat unik dan beragam yang pada dasarnya merupakan pribadi yang aktif dan tidak pernah diam. Mereka senang dengan lingkungan sekitarnya dan pada umumnya sangat kreatif. Pada saat itu orang tua mulai melihat penampilan dan kepribadian putranya yang membuatnya harus memberikan perhatian yang lebih untuk perkembangannya. Orang tua dapat mengarahkan mereka untuk mengurangi sifatnya yang kurang positif melalui sosialisasi dalam kelompok kehidupan sebaya. Kelompok tersebut hendaknya dapat menjamin tidak akan mengekang pribadinya, namun dapat mengendalikan egoismenya, dapat merasa memiliki teman, peduli, dan dapat menampung sifat aktif dan kreatifnya. Dengan kata lain kelompok dapat memberikan kontribusi dalam meningkatkan pribadi anak meliputi area pengembangan spiritual, emosional, sosial, intelektual dan fisik. Hal yang cukup penting adalah anak-anak merasa nyaman di dalam kelompoknya seperti halnya kenyamanan dalam kehidupan bahagia di keluarganya. Di lingkungan Gerakan Pramuka kehidupan anak-anak seusia ini dikelompokkan dalam kelompok kecil yang disebut Barung dan beberapa barung dihimpun dalam Perindukan Siaga. Dalam perindukan, Pramuka Siaga dibina oleh Pembina Siaga yang memberikan pembinaan secara pribadi. 2. Kiasan Dasar Pramuka Siaga Kiasan dasar adalah ungkapan yang digunakan secara simbolik dalam penyelenggaraan pendidikan kepramukaan, dan merupakan salah satu metode untuk mengembangkan imajinasi Siaga, mendorong kreativitas dan keikutsertaannya dalam setiap kegiatan. Kiasan dasar yang digunakan dalam kelompok Siaga antara lain: a. Pramuka usia 7 -10 tahun disebut Siaga. Nama Siaga diambil dari kiasan dasar yang bersumber pada romantika perjuangan bangsa Indonesia dalam meraih kemerdekaan dari penjajahan Belanda yaitu masa “mensiagakan” rakyat yang merupakan awal dimulainya perjuangan baru yaitu tanggal 20 Mei 1908. b. Sebutan tingkatan golongan Pramuka Siaga terdiri atas: o Siaga Mula mengkiaskan tingkatan kecakapan mula-mula (awal) yang dimiliki Siaga. o Siaga Bantu mengkiaskan tingkatan kecakapan siaga yang dapat membantu pekerjaan-pekerjaan tertentu, perlu PRAMUKA SIAGA (KESIAGAAN)
  • 2. o Siaga Tata mengkiaskan tingkat kecakapan Siaga sudah diikutsertakan untuk menata karya kesiagaan. Menata karya artinya menyusun dan mengatur pekerjaan dengan rapih dan bersih. c. Sebutan “Barung” yang berarti tempat penjaga ramuan bangunan mengkiaskan kelompok kecil Siaga beranggotakan 6 sampai dengan 8 anak. d. Sebutan “Perindukan” yang berarti tempat anak cucu berkumpul, mengkiaskan kelompok Siaga yang terdiri dari 3 sampai 4 barung. Pada usia yang terhitung masih muda kehidupan anak seusia Siaga masih berkisar di seputar keluarga, yaitu kehidupan yang ada ayah dan ibu bahkan kadang ada paman dan bibi tinggal bersama keluarga tersebut. Keluarga merupakan pusat aktivitasnya. Pembinaan Pramuka Siaga dikiaskan sebagai kehidupan “Keluarga Bahagia” dimana terdapat ayah, ibu dan bibi serta paman. Suasana keluarga bahagia digambarkan selalu harmonis, saling mencintai, riang gembira, rukun, saling tolong menolong. Mereka merupakan keluarga yang takwa kepada Tuhan yang Maha Esa, hidup aman dan damai tanpa rasa takut. Dalam pembinaan Siaga, suasana keluarga bahagia ini dialihkan ke lapangan tempat latihan Siaga di alam terbuka. Di tempat latihan juga ada “ayah” yang dipanggil Yanda, “ibu” yang dipanggil Bunda, “bibi” yang dipanggil Bucik dan paman yang dipanggil Pakcik. Pada golongan Siaga wadah pembinaannya disebut Perindukan Siaga sesuai dengan kiasan dasar bahwa Siaga masih “menginduk” pada keluarganya. 3. Sifat karakter Pramuka Siaga Perkembangan kejiwaan anak usia Siaga perlu dihayati oleh pembinanya melalui pengenalan dan pemahaman sifat-sifat karakter. Sifat karakter Pramuka Siaga: a. sifat karakter yang positif antara lain: ̋ senang bermain, bergerak dan bekerja; ̋ senang meniru, senang menghayal; ̋ senang menyanyi, gemar mendengar cerita; ̋ senang bertanya, ingin tahu, ingin mencoba; ̋ senang pamer, senang disanjung, senang kejutan; ̋ spontan, lugu, polos; ̋ senang bersenda gurau dan lain-lain. b. sifat dan karakter yang kurang positif antara lain: ̋ labil, emosional, egois; ̋ manja, mudah putus asa; ̋ sensitif, rawan, mudah kecewa; ̋ malu-malu, memerlukan perlindungan dan lain-lain. Dengan memanfaatkan sifat karakter Siaga baik yang positif maupun yang kurang positif, Pembina mengemas kegiatan latihan di perindukan antara lain dalam bentuk permainan yang penuh gerak, cerita, dongeng, nyanyian dan tari. Bermain adalah dunia Pramuka Siaga. Bermain sebagai proses pendidikan merupakan alat utama pembinaan Siaga, dimana mereka dengan riang gembira, penuh semangat dan penuh kebebasan, giat melibatkan diri dalan kegiatan permainan.
  • 3.
  • 4. b. Pemimpin Pramuka Siaga 1) Pemimpin Barung dipilih oleh dan dari para anggota barung dengan bantuan pembina dan Pembantu Pembina Siaga. 2) Pemimpin Barung menunjuk Wakil Pemimpin Barung dari anggota barung. 3) Barung dipimpin oleh seorang Pemimpin Barung secara bergilir. 4) Para pemimpin barung memilih salah seorang di antara pemimpin barung sebagai Pemimpin Barung Utama di tingkat perindukan yang dipanggil Sulung. c. Dewan Siaga Untuk pendidikan kepemimpinan para Pramuka Siaga, dibentuk Dewan Perindukan Siaga disebut Dewan Siaga. 1) Dewan Siaga beranggotakan dari seluruh anggota perindukan. 2) Ketua Dewan Siaga adalah Sulung. 3) Pertemuan Dewan Siaga diadakan sekurang-kurangnya tiga bulan sekali atau sesuai dengan kebutuhan program. 4) Acara pertemuan Dewan Siaga adalah membahas hal-hal tertentu seperti memilih kegiatan yang diusulkan oleh Pembina Siaga, mengurus dan mengatur kegiatan perindukan dan menjalankan keputusan- keputusan yang diambil dewan termasuk pemberian penghargaan. Pertemuan bersifat formal. d. Pemimpin Perindukan 1) Perindukan dipimpin oleh Pembina Putri yang disebut Bunda atau Pembina Putra yang disebut Yanda, dibantu oleh Bucik atau Pakcik. 2) Dalam pembinaan, Siaga puteri dibina oleh Pembina Puteri, Siaga Putera, dibina oleh Pembina putera atau Pembina puteri, Pembina putera tidak diperkenankan membina Siaga puteri.