SlideShare a Scribd company logo
5 Tips Menjadi Orang yang Berwawasan
dan Berpengetahuan Luas
Kita tentu tahu, banyak sekali tokoh-tokoh besar yang berhasil
melakukan penemuan hebat di dalam hidup yang terbukti sangat
bermanfaat untuk kehidupan saat ini. Mulai dari penemuan yang
paling sederhana hingga dengan yang paling komplit, semuanya bisa
dilakukan atas dasar kemampuan otak yang baik.
Ciri orang berwawasan luas ditandai dengan kemampuanya dalam
berpikir, dan juga dilihat dari seberapa luas pengetahuan yang dia
miliki. Orang yang berwawasan luas disebut berpengetahuan karena
dia mengetahui banyak hal. Ketika ada salah seorang yang bertanya
sesuatu kepadanya, dia serba tahu dan mampu untuk menjawabnya.
Barangkali anda merupakan salah seorang yang masih merasa dirinya
kurang berwawasan, maka bisa jadi artikel yang saya bagikan ini
dapat menjadi motivasi anda dalam meningkatkan wawasan dan
pengetahuan.
1. Tanamkan Rasa Keingintahuan dalam Diri
Tips yang pertama adalah anda harus memiliki rasa keingintahuan
yang tinggi. Tentunya rasa ingin tahu tentang hal-hal yang positif.
Sering bertanya, merupakan contoh dari sikap ingin tahu.
Mungkin anda mengira orang yang banyak bertanya adalah orang
yang bodoh, namun ternyata tidak. Orang yang banyak bertanya
bukan karena dia bodoh melainkan karena dia ingin menjadi pribadi
yang jauh lebih baik lagi.
Makanya jangan malu untuk bertanya, bertanyalah bila memang itu
perlu untuk ditanyakan. Dengan begitu anda akan memiliki wawasan
dan pengetahuan yang sangat luas.
2. Luangkan Waktu Setiap Hari untuk Membaca Buku
Membaca buku sangat terbukti bisa meningkatkan wawasan dan
pengetahuan seseorang. Buku merupakan jendela dunia, dimana anda
akan tahu segala hal di dalam hidup apabila anda rutin membaca
buku.
Tentukan jadwal yang baik dalam keseharian anda untuk membaca
buku. Ingat jangan menunggu ada waktu baru anda membaca buku,
tetapi berusahalah untuk meluangkan waktu anda untuk membaca
buku.
3. Belajar Secara Berulang-Ulang
Pengulangan nampaknya menjadi hal terpenting untuk meningkatkan
skill. Sama halnya dengan pengetahuan kita, ia akan tajam dan terasah
dengan baik, bila kita rutin melatihnya setiap hari. Maka untuk
menjadi orang yang berwawasan dan berpengetahuan luas, anda
jangan melewatkan kebiasaan mengerjakan sesuatu secara beruang-
ulang.
4. Temukan Mentor dan Teman yang Akan Membimbingmu
Berhasil tanpa mentor pun sah-sah saja, sebab diluar sana banyak
sekali orang yang mampu memiliki wawasan luas karena belajar
sendiri alias otodidak. Namun agar waktu kita dalam berproses bisa
lebih cepat, terarah, dan terukur, maka dibutuhkan seorang mentor
atau teman yang siap dalam membimbing.
5. Belajar Berbagi Ilmu Kepada Banyak Orang
Saya sangat senang ketika melihat seseorang ingin berbagi ilmu
kepada orang lain. Bukan berarti karena dia pintar dan pandai, namum
karena dia sadar, bahwa dalam belajar tidak bisa hanya mengandalkan
ilmu yang masuk saja, melainkan juga ilmu yang keluar dari dalam
diri. Saya biasa menyebut ini dengan kebiasaan "Belajar dan Berbagi"
kebiasaan dimana kita mempelajari sesuatu sambil membagikanya
kepada orang lain.
Demikian artikel saya tentang cara agar memiliki wawasan dan
pengetahuan yang luas. Terimakasih sudah bersedia membaca artikel
ini, semoga bermanfaat.
6 Manfaat yang Akan Didapat Jika Kita
Menghargai Pendapat Orang Lain
Menghargai pendapat orang lain merupakan salah satu bentuk sikap
toleransi. Sikap ini menunjukan rasa saling menghargai antar sesama
manusia. Walaupun terkadang kita berbeda pendapat, namun tetap
hubungan baik ini harus senantiasa kita jaga.
Menghargai orang lain memang tidak semudah yang di bayangkan.
Kadang ada saja sifat di mana kita tidak bisa menghargai pendapat
orang lain. Mungkin salah satu yang menjadi penyebabnya adalah
karena ego kita sendiri.
Sahabat pembaca yang budiman, dalam kesempatan kali ini saya akan
membagikan 6 daftar manfaat yang akan di dapat, bila menghargai
pendapat orang lain. Penasaran? Simak berikut ini.
1. Terbentuknya jiwa solidaritas yang tinggi
Tidak bisa di pungkiri, rasa solidaritas, semangat persatuan, dan jiwa
korsa, semua terbentuk karena sikap saling menghargai antar sesama.
Bila anda pernah tergabung dalam sebuah organisasi, tentu anda
paham ini.
Dengan menjadi pribadi yang selalu menghargai pendapat orang lain,
rasa persatuan di dalam sebuah organisasi akan terjalin dengan baik.
2. Menjadikan hidup lebih tenang
Manfaat menghargai pendapat orang lain yang kedua yaitu dapat
menjadikan hidup lebih tenang. Tenang dalam artian, pikiran fresh
tidak ada yang membebani. Sikap kita menghargai pendapat orang
lain secara tidak sadar juga berpengaruh terhadap otak kita. Dengan
menghargainya, kita tidak akan menganggap persoalan orang lain
sebagai masalah, justru kita menjadikanya sebagai persoalan yang
baik.
3. Mempersatukan perbedaan yang ada
Hidup dan berinteraksi dengan banyak orang, tentu tidak lepas dari
berbagai macam perbedaan yang ada. Perbedaan itu bukan hanya dari
segi fisik (warna kulit, wajah, dan kondisi tubuh), melainkan juga
perbedaan lain seperti ras, suku, agama, dan budaya.
Kita semua mungkin bebeda, namun dengan cara saling menghargai,
maka rasa persatuan di dalam diri kita akan tumbuh. Sehingga
persaudaraan antar sesama pun akan terjalin.
4. Kita akan dihargai banyak orang
Ada hukum sebab akibat disini, di mana jika anda menghargai orang
lain, anda pun akan dihargai orang lain. Berbuat baik kepada orang
lain, suatu hari perbuatan kita pun akan di balas orang lain.
Sudah jelas disini, dengan menghargai pendapat orang lain, maka kita
secara tidak sadar menumbuhkan aset, dimana kita akan saling
mendapatkan kepercayaan antar sesama manusia.
5. Mendapatkan banyak teman
Beragam prilaku yang kita lakukan setiap hari, akan berpengaruh
besar terhadap lingkungan dan hubungan kita dengan orang lain.
Sikap saling menghargai disini merupakan sikap yang baik dan
positif.
Dengan sikap seperti ini, sudah pasti akan berdampak baik bagi diri
kita. Sehingga kita akan menjadi pribadi yang disukai banyak orang.
6. Terlihat lebih bijak dan dewasa
Sikap kita menghargai pendapat orang lain, akan memunculkan aura
baik di dalam diri kita. Secara tidak sadar, kita akan terlihat lebih
dewasa dan bijaksana. Percaya atau tidak, ini sering terjadi pada diri
seseorang.
Kewibawaan bisa di dapat dengan banyak cara, dan salah satunya
adalah dengan cara menghargai pendapat orang lain.
Demikian artikel saya tentang 6 manfaat menghargai pendapat orang
lain. Terimakasih banyak sudah membacanya, semoga dapat
memberikan manfaat untuk anda.
Source : https://www.rolisupiawan.com/manfaat-jika-kita-
menghargai-pendapat-orang-lain/

More Related Content

What's hot

Ppt kedisiplinan
Ppt kedisiplinanPpt kedisiplinan
Ppt kedisiplinan
bkupstegal
 
Pengertian keimanan dan ketakwaan
Pengertian keimanan dan ketakwaanPengertian keimanan dan ketakwaan
Pengertian keimanan dan ketakwaan
eryeryey
 
Stop bullying
Stop bullyingStop bullying
Stop bullying
Merisa Irmadita
 
Pergaulan Bebas Remaja Saat Ini
Pergaulan Bebas Remaja Saat IniPergaulan Bebas Remaja Saat Ini
Pergaulan Bebas Remaja Saat Ini
Bimbingan dan Konseling (Nandito.1114500093)
 
PPT Meningkatkan disiplin diri
PPT Meningkatkan disiplin diriPPT Meningkatkan disiplin diri
PPT Meningkatkan disiplin diri
Sun Ndary
 
Eksistensi dan Urgensi Akhlak Dalam Kehidupan
Eksistensi dan Urgensi Akhlak Dalam KehidupanEksistensi dan Urgensi Akhlak Dalam Kehidupan
Eksistensi dan Urgensi Akhlak Dalam Kehidupan
Oki Ma'arif
 
Bab 7 akhlak terpuji dalam pergaulan remaja
Bab 7 akhlak terpuji dalam pergaulan remajaBab 7 akhlak terpuji dalam pergaulan remaja
Bab 7 akhlak terpuji dalam pergaulan remaja
SD Negeri Sempu
 
Pel 14 Yesus Sang Pendoa (kelas vii)
Pel 14 Yesus Sang Pendoa (kelas vii)Pel 14 Yesus Sang Pendoa (kelas vii)
Pel 14 Yesus Sang Pendoa (kelas vii)
Kornelis Ruben
 
Power point pai smk kelas 11 ed. 2020 bab 2
Power point pai smk kelas 11 ed. 2020   bab 2Power point pai smk kelas 11 ed. 2020   bab 2
Power point pai smk kelas 11 ed. 2020 bab 2
Lili Rohily
 
Daftar Pertanyaan Ushul Fiqh
Daftar Pertanyaan Ushul FiqhDaftar Pertanyaan Ushul Fiqh
Daftar Pertanyaan Ushul Fiqh
Suya Yahya
 
Presentasi sidang rara
Presentasi sidang raraPresentasi sidang rara
Presentasi sidang raraPocut Kasim
 
Ppt aqidah islam
Ppt aqidah islamPpt aqidah islam
Ppt aqidah islam
Teguh Prasetyo
 
Ppt melawan bullying
Ppt melawan bullyingPpt melawan bullying
Ppt melawan bullying
yulia isti damayanti
 
Powerpoint Akhlak
Powerpoint AkhlakPowerpoint Akhlak
Powerpoint Akhlak
Dini Audi
 
Power point toleransi
Power point toleransiPower point toleransi
Power point toleransigalihlatiano
 
Presentasi
PresentasiPresentasi
Presentasi
ND Arisanti
 
Adab terhadap kedua orang tua
Adab terhadap kedua orang tuaAdab terhadap kedua orang tua
Adab terhadap kedua orang tua
ridwansyah218
 
Ppt kekerasan seksual
Ppt kekerasan seksualPpt kekerasan seksual
Ppt kekerasan seksual
bkupstegal
 
Materi Pelajaran Fiqih Semester 2 Kelas III Madrasah Ibtidaiyah
Materi Pelajaran Fiqih Semester 2 Kelas III Madrasah IbtidaiyahMateri Pelajaran Fiqih Semester 2 Kelas III Madrasah Ibtidaiyah
Materi Pelajaran Fiqih Semester 2 Kelas III Madrasah Ibtidaiyah
arofahku_arofahku
 

What's hot (20)

Ppt kedisiplinan
Ppt kedisiplinanPpt kedisiplinan
Ppt kedisiplinan
 
Pengertian keimanan dan ketakwaan
Pengertian keimanan dan ketakwaanPengertian keimanan dan ketakwaan
Pengertian keimanan dan ketakwaan
 
Stop bullying
Stop bullyingStop bullying
Stop bullying
 
Pergaulan Bebas Remaja Saat Ini
Pergaulan Bebas Remaja Saat IniPergaulan Bebas Remaja Saat Ini
Pergaulan Bebas Remaja Saat Ini
 
PPT Meningkatkan disiplin diri
PPT Meningkatkan disiplin diriPPT Meningkatkan disiplin diri
PPT Meningkatkan disiplin diri
 
Puasa ppt
Puasa pptPuasa ppt
Puasa ppt
 
Eksistensi dan Urgensi Akhlak Dalam Kehidupan
Eksistensi dan Urgensi Akhlak Dalam KehidupanEksistensi dan Urgensi Akhlak Dalam Kehidupan
Eksistensi dan Urgensi Akhlak Dalam Kehidupan
 
Bab 7 akhlak terpuji dalam pergaulan remaja
Bab 7 akhlak terpuji dalam pergaulan remajaBab 7 akhlak terpuji dalam pergaulan remaja
Bab 7 akhlak terpuji dalam pergaulan remaja
 
Pel 14 Yesus Sang Pendoa (kelas vii)
Pel 14 Yesus Sang Pendoa (kelas vii)Pel 14 Yesus Sang Pendoa (kelas vii)
Pel 14 Yesus Sang Pendoa (kelas vii)
 
Power point pai smk kelas 11 ed. 2020 bab 2
Power point pai smk kelas 11 ed. 2020   bab 2Power point pai smk kelas 11 ed. 2020   bab 2
Power point pai smk kelas 11 ed. 2020 bab 2
 
Daftar Pertanyaan Ushul Fiqh
Daftar Pertanyaan Ushul FiqhDaftar Pertanyaan Ushul Fiqh
Daftar Pertanyaan Ushul Fiqh
 
Presentasi sidang rara
Presentasi sidang raraPresentasi sidang rara
Presentasi sidang rara
 
Ppt aqidah islam
Ppt aqidah islamPpt aqidah islam
Ppt aqidah islam
 
Ppt melawan bullying
Ppt melawan bullyingPpt melawan bullying
Ppt melawan bullying
 
Powerpoint Akhlak
Powerpoint AkhlakPowerpoint Akhlak
Powerpoint Akhlak
 
Power point toleransi
Power point toleransiPower point toleransi
Power point toleransi
 
Presentasi
PresentasiPresentasi
Presentasi
 
Adab terhadap kedua orang tua
Adab terhadap kedua orang tuaAdab terhadap kedua orang tua
Adab terhadap kedua orang tua
 
Ppt kekerasan seksual
Ppt kekerasan seksualPpt kekerasan seksual
Ppt kekerasan seksual
 
Materi Pelajaran Fiqih Semester 2 Kelas III Madrasah Ibtidaiyah
Materi Pelajaran Fiqih Semester 2 Kelas III Madrasah IbtidaiyahMateri Pelajaran Fiqih Semester 2 Kelas III Madrasah Ibtidaiyah
Materi Pelajaran Fiqih Semester 2 Kelas III Madrasah Ibtidaiyah
 

Similar to Kumpulan artikel pengembangan diri dan motivasi

Memahami potensi diri
Memahami potensi diriMemahami potensi diri
Memahami potensi diri
LSP3I
 
7 kebiasaan
7 kebiasaan7 kebiasaan
7 kebiasaan
Helmon Chan
 
Peran Orangtua Remaja dalam Menumbuhkan Life Skill.pptx
Peran Orangtua Remaja dalam Menumbuhkan Life Skill.pptxPeran Orangtua Remaja dalam Menumbuhkan Life Skill.pptx
Peran Orangtua Remaja dalam Menumbuhkan Life Skill.pptx
CandraDewi69
 
Pengembangan Diri dan Prestasi.pptx
Pengembangan Diri dan Prestasi.pptxPengembangan Diri dan Prestasi.pptx
Pengembangan Diri dan Prestasi.pptx
SusiAgustini12
 
Makalah bahasa manfaat membaca - pengaruh ekonomi terhadap kemampuan membac...
Makalah bahasa   manfaat membaca - pengaruh ekonomi terhadap kemampuan membac...Makalah bahasa   manfaat membaca - pengaruh ekonomi terhadap kemampuan membac...
Makalah bahasa manfaat membaca - pengaruh ekonomi terhadap kemampuan membac...
Ady Purnomo
 
Pribadi mandiri
Pribadi mandiriPribadi mandiri
Pribadi mandiri
Naya Ti
 
Personality development
Personality developmentPersonality development
Personality developmentthofagunners
 
10 rahasia mendapatkan kepercayaan dalam
10 rahasia mendapatkan kepercayaan dalam10 rahasia mendapatkan kepercayaan dalam
10 rahasia mendapatkan kepercayaan dalamAdil Athilshipate
 
7 kunci sukses yang memperkaya hidup
7 kunci sukses yang memperkaya hidup7 kunci sukses yang memperkaya hidup
7 kunci sukses yang memperkaya hidup
Eko Susanto
 
Membangun sikap positif dalam menghadapi situasi
Membangun sikap positif dalam menghadapi situasiMembangun sikap positif dalam menghadapi situasi
Membangun sikap positif dalam menghadapi situasithofagunners
 
Personality development pengembangan sikap positif dalam menghadapi situasi
Personality development pengembangan sikap positif dalam menghadapi situasiPersonality development pengembangan sikap positif dalam menghadapi situasi
Personality development pengembangan sikap positif dalam menghadapi situasithofagunners
 
Personality development
Personality developmentPersonality development
Personality developmentthofagunners
 
25 atasi konflik
25 atasi konflik25 atasi konflik
25 atasi konflik
SMA MAJALENGKA
 
Tips meningkatkan kepercayaan diri
Tips meningkatkan kepercayaan diriTips meningkatkan kepercayaan diri
Tips meningkatkan kepercayaan diri
afifahdhaniyah
 
Percaya diri
Percaya diri Percaya diri
Percaya diri
Rizqy Hamdan
 
Membangun diri sendiri kelas x
Membangun diri sendiri kelas xMembangun diri sendiri kelas x
Membangun diri sendiri kelas x
Sabam Sitinjak
 

Similar to Kumpulan artikel pengembangan diri dan motivasi (20)

Memahami potensi diri
Memahami potensi diriMemahami potensi diri
Memahami potensi diri
 
7 kebiasaan
7 kebiasaan7 kebiasaan
7 kebiasaan
 
Peran Orangtua Remaja dalam Menumbuhkan Life Skill.pptx
Peran Orangtua Remaja dalam Menumbuhkan Life Skill.pptxPeran Orangtua Remaja dalam Menumbuhkan Life Skill.pptx
Peran Orangtua Remaja dalam Menumbuhkan Life Skill.pptx
 
Pengembangan Diri dan Prestasi.pptx
Pengembangan Diri dan Prestasi.pptxPengembangan Diri dan Prestasi.pptx
Pengembangan Diri dan Prestasi.pptx
 
Makalah bahasa manfaat membaca - pengaruh ekonomi terhadap kemampuan membac...
Makalah bahasa   manfaat membaca - pengaruh ekonomi terhadap kemampuan membac...Makalah bahasa   manfaat membaca - pengaruh ekonomi terhadap kemampuan membac...
Makalah bahasa manfaat membaca - pengaruh ekonomi terhadap kemampuan membac...
 
Pribadi mandiri
Pribadi mandiriPribadi mandiri
Pribadi mandiri
 
Esteem diri nota
Esteem diri notaEsteem diri nota
Esteem diri nota
 
Personality development
Personality developmentPersonality development
Personality development
 
10 rahasia mendapatkan kepercayaan dalam
10 rahasia mendapatkan kepercayaan dalam10 rahasia mendapatkan kepercayaan dalam
10 rahasia mendapatkan kepercayaan dalam
 
Ppt pemahaman diri
Ppt pemahaman diriPpt pemahaman diri
Ppt pemahaman diri
 
7 kunci sukses yang memperkaya hidup
7 kunci sukses yang memperkaya hidup7 kunci sukses yang memperkaya hidup
7 kunci sukses yang memperkaya hidup
 
Membangun sikap positif dalam menghadapi situasi
Membangun sikap positif dalam menghadapi situasiMembangun sikap positif dalam menghadapi situasi
Membangun sikap positif dalam menghadapi situasi
 
Personality development pengembangan sikap positif dalam menghadapi situasi
Personality development pengembangan sikap positif dalam menghadapi situasiPersonality development pengembangan sikap positif dalam menghadapi situasi
Personality development pengembangan sikap positif dalam menghadapi situasi
 
Personality development
Personality developmentPersonality development
Personality development
 
25 atasi konflik
25 atasi konflik25 atasi konflik
25 atasi konflik
 
A
AA
A
 
Tips meningkatkan kepercayaan diri
Tips meningkatkan kepercayaan diriTips meningkatkan kepercayaan diri
Tips meningkatkan kepercayaan diri
 
Motivasi
MotivasiMotivasi
Motivasi
 
Percaya diri
Percaya diri Percaya diri
Percaya diri
 
Membangun diri sendiri kelas x
Membangun diri sendiri kelas xMembangun diri sendiri kelas x
Membangun diri sendiri kelas x
 

Kumpulan artikel pengembangan diri dan motivasi

  • 1. 5 Tips Menjadi Orang yang Berwawasan dan Berpengetahuan Luas Kita tentu tahu, banyak sekali tokoh-tokoh besar yang berhasil melakukan penemuan hebat di dalam hidup yang terbukti sangat bermanfaat untuk kehidupan saat ini. Mulai dari penemuan yang paling sederhana hingga dengan yang paling komplit, semuanya bisa dilakukan atas dasar kemampuan otak yang baik. Ciri orang berwawasan luas ditandai dengan kemampuanya dalam berpikir, dan juga dilihat dari seberapa luas pengetahuan yang dia miliki. Orang yang berwawasan luas disebut berpengetahuan karena dia mengetahui banyak hal. Ketika ada salah seorang yang bertanya sesuatu kepadanya, dia serba tahu dan mampu untuk menjawabnya. Barangkali anda merupakan salah seorang yang masih merasa dirinya kurang berwawasan, maka bisa jadi artikel yang saya bagikan ini dapat menjadi motivasi anda dalam meningkatkan wawasan dan pengetahuan. 1. Tanamkan Rasa Keingintahuan dalam Diri Tips yang pertama adalah anda harus memiliki rasa keingintahuan yang tinggi. Tentunya rasa ingin tahu tentang hal-hal yang positif. Sering bertanya, merupakan contoh dari sikap ingin tahu. Mungkin anda mengira orang yang banyak bertanya adalah orang yang bodoh, namun ternyata tidak. Orang yang banyak bertanya bukan karena dia bodoh melainkan karena dia ingin menjadi pribadi yang jauh lebih baik lagi. Makanya jangan malu untuk bertanya, bertanyalah bila memang itu perlu untuk ditanyakan. Dengan begitu anda akan memiliki wawasan dan pengetahuan yang sangat luas. 2. Luangkan Waktu Setiap Hari untuk Membaca Buku Membaca buku sangat terbukti bisa meningkatkan wawasan dan pengetahuan seseorang. Buku merupakan jendela dunia, dimana anda
  • 2. akan tahu segala hal di dalam hidup apabila anda rutin membaca buku. Tentukan jadwal yang baik dalam keseharian anda untuk membaca buku. Ingat jangan menunggu ada waktu baru anda membaca buku, tetapi berusahalah untuk meluangkan waktu anda untuk membaca buku. 3. Belajar Secara Berulang-Ulang Pengulangan nampaknya menjadi hal terpenting untuk meningkatkan skill. Sama halnya dengan pengetahuan kita, ia akan tajam dan terasah dengan baik, bila kita rutin melatihnya setiap hari. Maka untuk menjadi orang yang berwawasan dan berpengetahuan luas, anda jangan melewatkan kebiasaan mengerjakan sesuatu secara beruang- ulang. 4. Temukan Mentor dan Teman yang Akan Membimbingmu Berhasil tanpa mentor pun sah-sah saja, sebab diluar sana banyak sekali orang yang mampu memiliki wawasan luas karena belajar sendiri alias otodidak. Namun agar waktu kita dalam berproses bisa lebih cepat, terarah, dan terukur, maka dibutuhkan seorang mentor atau teman yang siap dalam membimbing. 5. Belajar Berbagi Ilmu Kepada Banyak Orang Saya sangat senang ketika melihat seseorang ingin berbagi ilmu kepada orang lain. Bukan berarti karena dia pintar dan pandai, namum karena dia sadar, bahwa dalam belajar tidak bisa hanya mengandalkan ilmu yang masuk saja, melainkan juga ilmu yang keluar dari dalam diri. Saya biasa menyebut ini dengan kebiasaan "Belajar dan Berbagi" kebiasaan dimana kita mempelajari sesuatu sambil membagikanya kepada orang lain. Demikian artikel saya tentang cara agar memiliki wawasan dan pengetahuan yang luas. Terimakasih sudah bersedia membaca artikel ini, semoga bermanfaat.
  • 3. 6 Manfaat yang Akan Didapat Jika Kita Menghargai Pendapat Orang Lain Menghargai pendapat orang lain merupakan salah satu bentuk sikap toleransi. Sikap ini menunjukan rasa saling menghargai antar sesama manusia. Walaupun terkadang kita berbeda pendapat, namun tetap hubungan baik ini harus senantiasa kita jaga. Menghargai orang lain memang tidak semudah yang di bayangkan. Kadang ada saja sifat di mana kita tidak bisa menghargai pendapat orang lain. Mungkin salah satu yang menjadi penyebabnya adalah karena ego kita sendiri. Sahabat pembaca yang budiman, dalam kesempatan kali ini saya akan membagikan 6 daftar manfaat yang akan di dapat, bila menghargai pendapat orang lain. Penasaran? Simak berikut ini. 1. Terbentuknya jiwa solidaritas yang tinggi Tidak bisa di pungkiri, rasa solidaritas, semangat persatuan, dan jiwa korsa, semua terbentuk karena sikap saling menghargai antar sesama. Bila anda pernah tergabung dalam sebuah organisasi, tentu anda paham ini. Dengan menjadi pribadi yang selalu menghargai pendapat orang lain, rasa persatuan di dalam sebuah organisasi akan terjalin dengan baik. 2. Menjadikan hidup lebih tenang Manfaat menghargai pendapat orang lain yang kedua yaitu dapat menjadikan hidup lebih tenang. Tenang dalam artian, pikiran fresh tidak ada yang membebani. Sikap kita menghargai pendapat orang lain secara tidak sadar juga berpengaruh terhadap otak kita. Dengan menghargainya, kita tidak akan menganggap persoalan orang lain sebagai masalah, justru kita menjadikanya sebagai persoalan yang baik. 3. Mempersatukan perbedaan yang ada
  • 4. Hidup dan berinteraksi dengan banyak orang, tentu tidak lepas dari berbagai macam perbedaan yang ada. Perbedaan itu bukan hanya dari segi fisik (warna kulit, wajah, dan kondisi tubuh), melainkan juga perbedaan lain seperti ras, suku, agama, dan budaya. Kita semua mungkin bebeda, namun dengan cara saling menghargai, maka rasa persatuan di dalam diri kita akan tumbuh. Sehingga persaudaraan antar sesama pun akan terjalin. 4. Kita akan dihargai banyak orang Ada hukum sebab akibat disini, di mana jika anda menghargai orang lain, anda pun akan dihargai orang lain. Berbuat baik kepada orang lain, suatu hari perbuatan kita pun akan di balas orang lain. Sudah jelas disini, dengan menghargai pendapat orang lain, maka kita secara tidak sadar menumbuhkan aset, dimana kita akan saling mendapatkan kepercayaan antar sesama manusia. 5. Mendapatkan banyak teman Beragam prilaku yang kita lakukan setiap hari, akan berpengaruh besar terhadap lingkungan dan hubungan kita dengan orang lain. Sikap saling menghargai disini merupakan sikap yang baik dan positif. Dengan sikap seperti ini, sudah pasti akan berdampak baik bagi diri kita. Sehingga kita akan menjadi pribadi yang disukai banyak orang. 6. Terlihat lebih bijak dan dewasa Sikap kita menghargai pendapat orang lain, akan memunculkan aura baik di dalam diri kita. Secara tidak sadar, kita akan terlihat lebih dewasa dan bijaksana. Percaya atau tidak, ini sering terjadi pada diri seseorang. Kewibawaan bisa di dapat dengan banyak cara, dan salah satunya adalah dengan cara menghargai pendapat orang lain.
  • 5. Demikian artikel saya tentang 6 manfaat menghargai pendapat orang lain. Terimakasih banyak sudah membacanya, semoga dapat memberikan manfaat untuk anda. Source : https://www.rolisupiawan.com/manfaat-jika-kita- menghargai-pendapat-orang-lain/