SlideShare a Scribd company logo
REPUBLIK MALUKU
SELATAN (RMS)
Ahmad Faisal Siregar
Ayu Aliyatun Rofiah
Irma Lutiyah Apriany
Rizky Andi Amrullah Putra
Batam, 28 Juli 2016
LATAR BELAKANG
Irma Lutiyah Apriany
• Pemberontakan Andi Azis, Westerling, dan Soumokil memiliki kesamaan
tujuan yaitu, mereka tidak puas terhadap proses kembalinya RIS ke Negara
Kesatuan Republik Indoneisa (NKRI). Pemberontakan yang mereka lakukan
mengunakan unsur KNIL yang merasa bahwa status mereka tidak jelas dan
tidak pasti setelah KMB
• APRIS berhasil membuat masyarakat semakin bersemangat untuk kembali
ke pangkuan NKRI tetapi ada beberapa hambatan seperti terror dan
intimidasi kepada masyarakat, aksi teror dibantu oleh anggota Polisi dan
pasukan KNIL bagian dari Korp Speciale Troepen bentukan kapten Raymond
Westerling yang bertempat di Batujajar, Bandung. Separatisme muncul,
bahkan sampai menelan korban jiwa. Pemerintah memprovokasi agar
masayarakat Ambon menghindari dan waspada terhadap ancaman dari
penggabungan wilayah Ambon ke NKRI yang akan menimbulkan bahaya di
kemudian hari
• Karena kegagalan pemberontakan yang di lakukan oleh Andi Abdoel Azis
(Andi Azis) Kabinet NIT bubar dan bergabung ke dalam NKRI, setelah
diajukannya mosi tanggal 20 April tahun 1950. Soumokil dan anggotanya tak
menyerah untuk melepaskan Maluku Tengah dari wilayah NKRI. Dilakukanlah
perundingan di Ambon dengan pemuka KNIL dan Ir. Manusaman, dengan
usul daerah Maluku Selatan merdeka, dan bila perlu seluruh anggota dewan
yang berada di daerah Maluku Selatan dibunuh, tetapi usul tersebut ditolak
• Anggota dewan mengusulkan supaya yang melakukan proklamasi di Maluku
Selatan adalah Kepala Daerah Maluku Selatan, yaitu J. Manuhutu
• Akhirnya, J. Manuhutu terpaksa hadir pada rapat kedua di bawah ancaman
senjata pada tanggal 25 April 1950.
TOKOH
Rizky Andi Amrullah Putra
Christiaan Robbert Steven Soumokil
• Merupakan presiden Republik Maluku
Selatan (RMS) dari 1950-1966. Chris
Soumokil dilahirkan di Surabaya dan
mempelajari hukum di Universitas Leiden
sampai 1934. Pada tahun 1935 ia kembali ke
Jawa dan menjadi pejabat hukum.
• Pada 1942, penjajahan Jepang dimulai dan
Soumokil ditangkap oleh tentara Jepang dan
diasingkan ke Burma dan Thailand. Setelah
perang usai ia kembali ke Indonesia dan
menjadi jaksa agung dalam pemerintahan
Negara Indonesia Timur (NIT). Ia kemudian
mendirikan RMS, menjadi Menteri Luar
Negeri RMS pada 25 April 1950, dan menjadi
presiden pada 3 Mei.
• Setelah ditangkap oleh tentara Indonesia ia dibuang ke Pulau Buru dan Pulau
Seram. Pada bulan April 1964 ia diadili dan dibela oleh pengacara Mr. Pierre-
William Blogg, teman lamanya dari Leiden. Dalam persidangan Soumokil
bersikeras berbicara dalam bahasa Belanda, walaupun bahasa ibunya
adalah bahasa Melayu.
• Ia dihukum mati dan dieksekusi oleh peleton tembak pada 12 April 1966 di
Pulau Obi, Kepulauan Seribu.
Johannes Alvarez Manusama
• Merupakan mantan guru sekolah dan
anggota Freemason, Menteri Pendidikan
dan Menteri Pertahanan Republik Maluku
Selatan(1950), ia juga presiden ketiga
Republik Maluku Selatan (1966-1993).
Ayahnya adalah orang Maluku Selatan,
sementara ibunya adalah Indo Eurasia.
• Setelah lulus dari AMS Kristen Salemba di
Batavia (sekarang: SMA PSKD di
Jl.Diponegoro, Jakarta) tahun 1930, ia
melanjutkan ke Technische Hoogeschool
te Bandoeng (Institut Teknologi Bandung -
ITB) dan lulus menjadi insinyur sipil pada
tahun 1940.
• Setelah sempat mengelola sebuah calon negara di wilayah Maluku,
Manusama menjalani sisa hidupnya untuk membela kemerdekaan dan pos
pemerintah di pengasingan di Belanda. Pada saat, ia menyelenggarakan
sebuah acara radio biasa, "Suara Maluku" dan memasukkan Republik
Maluku Selatan ke Organisasi Bangsa dan Rakyat yang Tidak Terwakili
TUJUAN
Rizky Andi Amrullah Putra
• Melepaskan diri dari RIS (Republik Indonesia Serikat) dan NIT (Negara
Indonesia Timur)
• Mendirikan negeri sendiri Republik Maluku Selatan
• Melepaskan wilayah Maluku dari Negara Kesatuan Republik Indonesia.
Sebelum diproklamasikannya Republik Maluku Selatan (RMS), Gubernur
Sembilan Serangkai yang beranggotakan pasukan KNIL dan partai Timur
Besar terlebih dahulu melakukan propaganda terhadap Negara Kesatuan
Republik Indonesia untuk memisahkan wilayah Maluku dari Negara Kesatuan
RI
KRONOLOGI
Ahmad Faisal Siregar
• Keberhasilan APRIS mengatasi keadaan membuat para pemuda semakin
bersemangat untuk kembali ke NKRI. Akan tetapi terjadi banyak terror dan
intimidasi kepada para pemuda terlebih setelah teror dibantu oleh anggota
polisi yang telah dibantu KNIL bagian dari Korp Speciale Troepen yang
dibentuk oleh Kapten Raymond Westerling di Batujajar dekat Bandung. Teror
tersebut bahkan menyebabkan terjadinya pembunuhan. Benih sparatisme
muncul dari para birokrat pemerintah daerah yang memprovokasi seperti
dengan penggabungan wilayah Ambon ke NKRI mengandung bahaya
sehingga seluruh rakyat Ambon diingatkan akan bahaya tersebut.
• Pada 20 April 1950, diajukan mosi tidak percaya dalam parlemen NIT
sehingga kabinet NIT meletakkan jabatannya dan akhirnya NIT dibubarkan
dan bergabung ke dalam wilayah NKRI. Kegagalan pemberontakan Andi
Aziz, menyebabkan berakhirlah pula Negara Indonesia Timur. Tetapi
Soumokil tidak pantang menyerah untuk melepaskan Maluku Tengah dari
wilayah NKRI. Bahkan dalam rapat di Ambon dengan pemuka KNIL dan Ir.
Manusama, ia mengusulkan agar daerah Maluku Selatan dijadikan sebagai
daerah merdeka. Jika perlu seluruh anggota Dewan Maluku Selatan dibunuh.
Usul tersebut ditolak, karena anggota mengusulkan agar yang melakukan
proklamasi kemerdekaan Maluku Selatan adalah Kepala Daerah Maluku
Selatan, yaitu J. Manuhutu
• Sebelum diproklamasikannya “RMS” terlebih dahulu telah dilakukan
propaganda pemisahan diri dari NKRI yang dilakukan oleh gubernur
Sembilan Serangkai yang beranggotakan KNIL dan Partai Timur Besar.
Sementara menjelang proklamasi RMS, Soumokil telah berhasil menghimpun
kekuatan di lingkungan Maluku Tengah. Sementara itu, orang-orang yang
menyatakan dukungannya terhadap NKRI diancam dan dipenjarakan.
Akhirnya pada tanggal 25 April 1950 di Ambon diproklamasikan Republik
Maluku Selatan (RMS) oleh Mr. Dr. Ch. R.S. Soumokil.
• Pada 1942, penjajahan Jepang dimulai dan Soumokil ditangkap oleh tentara
Jepang dan diasingkan ke Burma dan Thailand. Setelah perang usai, ia
kembali ke Indonesia dan menjadi Jaksa Agung dalam pemerintahan Negara
Indonesia Timur (NIT). Ia kemudian mendirikan RMS, menjadi Menteri Luar
Negeri RMS pada 25 April 1950, dan menjadi presiden pada 3 Mei 1950.
Pendirian Republik Maluku Selatan ini kemudian ditentang oleh pemerintah
pusat. RMS dianggap memberontak
• Pemerintah Pusat yang mencoba menyelesaikan secara damai, mengirim tim
yang diketuai Dr. J. Leimena sebagai misi perdamaian ke Ambon. Tapi
kemudian, misi yang terdiri dari para politikus, pendeta, dokter dan wartawan,
gagal dan pemerintah pusat memutuskan untuk menumpas RMS, lewat
kekuatan senjata. Dibentuklah pasukan di bawah pimpinan Kolonel A.E.
Kawilarang. Mereka kemudian menyerbu Maluku dan menumpas habis RMS.
PENYELESAIAN
Ayu Aliyatun Rofiah
Dilakukan cara damai
• Pemerintah berusaha mengatasi masalah ini secara damai pada 27 April
1950 dengan mengirimkan misi damai yang dipimpin oleh tokoh asli Maluku,
yaitu Dr.J Leimena, Ir. Putuhena, Pellaupessy dan Dr.Rehatta. Namun misi ini
ditolak oleh Soumokil. Rombongan berangkat ke Ambon dengan korvet Hang
Tuah. Namun, misi ini ditolak oleh Soumokil. Misi damai yang dikirim
selanjutnya terdiri dari para politikus, pendeta, dokter, wartawan pun tidak
dapat bertemu dengan pengikut Soumokil.
Dilakukan blokade laut untuk memaksa mereka bersedia
berunding
• Dengan cara membolkade laut, dilakukan pada 18 Mei sampai 14 Juli 1950.
Semua perairan Maluku diawasi dan kapal-kapal pemberontak dihancurkan.
Pada 14 Juli diadakan pendaratan di Pulau Buru dan kemudian di pula-pulau
lainseperti Seram, Tanimbar, Kei, dan Aru. Opsi kedua ini pun tidak bisa
memaksa Soumokil bersedia berunding.
Dilakukan operasi militer
• pemerintah melakukan operasi militer untuk membersihkan gerakan RMS dengan
mengerahkan pasukan Gerakan Operasi Militer (GOM) III yang dipimpin oleh
seorang kolonel bernama A.E Kawilarang, Panglima Tentara dan Teritorium
Indonesia Timur.
• Penumpasan pemberontakan RMS dilakukan pada tanggal 14 Juli 1950 berhasil
menguasai pos-pos penting di Pulau Buru. Kemudian pada tanggal 19 Juli 1950
pasukan APRIS berhasil menguasai Pulau Seram.
• Tanggal 28 September, pasukan militer yang diutus untuk menumpas
pemberontakan menyerbu ke daerah Ambon dan Ambon bagian utara berhasil
dikuasai, selanjutnya pada tanggal 3 November 1950, seluruh wilayah Ambon
dapat dikuasai termasuk benteng Nieuw Victoria yang akhirnya juga berhasil
dikuasai oleh pasukan militer tersebut. Dengan jatuhnya Ambon maka
perlawanan RMS dapat dipatahkan dan sisa-sisa kekuatan RMS banyak yang
melarikan diri ke Pulau Seram dan dalam beberapa tahun membuat serangkaian
kekacauan.
• Pemberontakan ini berhasil digagalkan secara tuntas pada bulan November
1950, sementara para pemimpin RMS mengasingkan diri ke Belanda. Pada
1951 sekitar 4.000 orang Maluku Selatan, tentara KNIL beserta keluarganya
(jumlah keseluruhannya sekitar 12.500 orang), mengungsi ke Belanda, yang
saat itu diyakini hanya untuk sementara saja.
• RMS di Belanda lalu menjadi pemerintahan di pengasingan. Pemimpin
pertama RMS dalam pengasingan di Belanda adalah Prof. Johan Manusama,
pemimpin kedua Frans Tutuhatunewa turun pada tanggal 25 april 2009. Kini
John Wattilete adalah pemimpin RMS pengasingan di Belanda
DAMPAK
Irma Lutiyah Apriany
• Tahun 1978 anggota RMS menyandera kurang lebih 70 warga sipil yang
berada di gedung pemerintahan Belanda di Assen-Wesseran.
• Tahun 1975 kelompok Bunuh Diri di Maluku Selatan merampas kereta api
dan menyandera 38 penumpang kereta api
• Pada 29 Juni 2007 beberapa pemuda Maluku mengibarkan bendera RMS di
hadapan Presiden Susilo Bambang Yudhono pada hari keluarga nasional di
Ambon
• Tahun 2004, ratusan pendukung RMS mengibarkan bendera RMS di
Kudamati. Akibat dari pengibaran bendera ini, sejumlah aktivis yang berada
di bawah naungan RMS ditangkap dan akibat dari penangkapan tersebut,
terjadilah sebuah konflik antara sejumlah aktivis RMS dengan Kelompok
Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI)

More Related Content

What's hot

Pemberontakan APRA
Pemberontakan APRAPemberontakan APRA
Pemberontakan APRA
Bramantya Krisna
 
Sejarah Pemberontakan DI/TII (Sejarah Kelas XII Semester 1)
Sejarah Pemberontakan DI/TII (Sejarah Kelas XII Semester 1)Sejarah Pemberontakan DI/TII (Sejarah Kelas XII Semester 1)
Sejarah Pemberontakan DI/TII (Sejarah Kelas XII Semester 1)
Khansha Hanak
 
Republik maluku selatan smanike
Republik maluku selatan smanikeRepublik maluku selatan smanike
Republik maluku selatan smanike
angdedi
 
pemberontakan apra,andi aziz,rms,dan prri
pemberontakan apra,andi aziz,rms,dan prripemberontakan apra,andi aziz,rms,dan prri
pemberontakan apra,andi aziz,rms,dan prri
husenabdurrahman
 
PRRI_SMAN 1 KEJAYAN PASURUAN
PRRI_SMAN 1 KEJAYAN PASURUAN PRRI_SMAN 1 KEJAYAN PASURUAN
PRRI_SMAN 1 KEJAYAN PASURUAN
nyonyajerseycungkil
 
Perjuangan menghadapi pergolakan dalam negeri
Perjuangan menghadapi pergolakan dalam negeriPerjuangan menghadapi pergolakan dalam negeri
Perjuangan menghadapi pergolakan dalam negeri
Dewi Setiyani Putri
 
Ppt ekonomi masa demokrasi terpimpin
Ppt ekonomi masa demokrasi terpimpinPpt ekonomi masa demokrasi terpimpin
Ppt ekonomi masa demokrasi terpimpin
University Of Tarbiyah
 
Pertempuran Surabaya
Pertempuran SurabayaPertempuran Surabaya
Pertempuran Surabayaannekeyolanda99
 
Pemberontakan DI / TII
Pemberontakan DI / TIIPemberontakan DI / TII
Pemberontakan DI / TII
Firman Darmawan
 
Kabinet Ali Sastroamidjojo II
Kabinet Ali Sastroamidjojo IIKabinet Ali Sastroamidjojo II
Kabinet Ali Sastroamidjojo II
Ghina Salsabila
 
Peristiwa 10 november surabaya
Peristiwa 10 november surabayaPeristiwa 10 november surabaya
Peristiwa 10 november surabayaGaluh Iman Nugroho
 
Di tii kalimantan dan sulawesi
Di tii kalimantan dan sulawesiDi tii kalimantan dan sulawesi
Di tii kalimantan dan sulawesi
Mohamad Umar Khadavi
 
SEJARAH INDONESIA PEMBERONTAKAN ANDI AZIS
SEJARAH INDONESIA PEMBERONTAKAN ANDI AZISSEJARAH INDONESIA PEMBERONTAKAN ANDI AZIS
SEJARAH INDONESIA PEMBERONTAKAN ANDI AZIS
Awanda Gita
 
Andi aziz & rms
Andi aziz & rmsAndi aziz & rms
Andi aziz & rms
Muhammad Ananta
 
Ancaman disintegrasi sistem pemerintahan PRRI/PERMESTA dan BFO
Ancaman disintegrasi sistem pemerintahan PRRI/PERMESTA dan BFOAncaman disintegrasi sistem pemerintahan PRRI/PERMESTA dan BFO
Ancaman disintegrasi sistem pemerintahan PRRI/PERMESTA dan BFO
Gungun Misbah Gunawan
 
Masuknya jepang Ke indonesia
Masuknya jepang Ke indonesiaMasuknya jepang Ke indonesia
Masuknya jepang Ke indonesia
Irfan Yusriansyah
 
APRA smanike kelas XII MIA 4
APRA smanike kelas XII MIA 4APRA smanike kelas XII MIA 4
APRA smanike kelas XII MIA 4
niningindrios_29
 
Pemberontakan PKI di Madiun
Pemberontakan PKI di MadiunPemberontakan PKI di Madiun
Pemberontakan PKI di Madiun
Dhimas Ilya'sa
 
Demokrasi Terpimpin
Demokrasi TerpimpinDemokrasi Terpimpin
Demokrasi Terpimpin
Santa Ursula BSD
 

What's hot (20)

Palagan ambarawa
Palagan ambarawaPalagan ambarawa
Palagan ambarawa
 
Pemberontakan APRA
Pemberontakan APRAPemberontakan APRA
Pemberontakan APRA
 
Sejarah Pemberontakan DI/TII (Sejarah Kelas XII Semester 1)
Sejarah Pemberontakan DI/TII (Sejarah Kelas XII Semester 1)Sejarah Pemberontakan DI/TII (Sejarah Kelas XII Semester 1)
Sejarah Pemberontakan DI/TII (Sejarah Kelas XII Semester 1)
 
Republik maluku selatan smanike
Republik maluku selatan smanikeRepublik maluku selatan smanike
Republik maluku selatan smanike
 
pemberontakan apra,andi aziz,rms,dan prri
pemberontakan apra,andi aziz,rms,dan prripemberontakan apra,andi aziz,rms,dan prri
pemberontakan apra,andi aziz,rms,dan prri
 
PRRI_SMAN 1 KEJAYAN PASURUAN
PRRI_SMAN 1 KEJAYAN PASURUAN PRRI_SMAN 1 KEJAYAN PASURUAN
PRRI_SMAN 1 KEJAYAN PASURUAN
 
Perjuangan menghadapi pergolakan dalam negeri
Perjuangan menghadapi pergolakan dalam negeriPerjuangan menghadapi pergolakan dalam negeri
Perjuangan menghadapi pergolakan dalam negeri
 
Ppt ekonomi masa demokrasi terpimpin
Ppt ekonomi masa demokrasi terpimpinPpt ekonomi masa demokrasi terpimpin
Ppt ekonomi masa demokrasi terpimpin
 
Pertempuran Surabaya
Pertempuran SurabayaPertempuran Surabaya
Pertempuran Surabaya
 
Pemberontakan DI / TII
Pemberontakan DI / TIIPemberontakan DI / TII
Pemberontakan DI / TII
 
Kabinet Ali Sastroamidjojo II
Kabinet Ali Sastroamidjojo IIKabinet Ali Sastroamidjojo II
Kabinet Ali Sastroamidjojo II
 
Peristiwa 10 november surabaya
Peristiwa 10 november surabayaPeristiwa 10 november surabaya
Peristiwa 10 november surabaya
 
Di tii kalimantan dan sulawesi
Di tii kalimantan dan sulawesiDi tii kalimantan dan sulawesi
Di tii kalimantan dan sulawesi
 
SEJARAH INDONESIA PEMBERONTAKAN ANDI AZIS
SEJARAH INDONESIA PEMBERONTAKAN ANDI AZISSEJARAH INDONESIA PEMBERONTAKAN ANDI AZIS
SEJARAH INDONESIA PEMBERONTAKAN ANDI AZIS
 
Andi aziz & rms
Andi aziz & rmsAndi aziz & rms
Andi aziz & rms
 
Ancaman disintegrasi sistem pemerintahan PRRI/PERMESTA dan BFO
Ancaman disintegrasi sistem pemerintahan PRRI/PERMESTA dan BFOAncaman disintegrasi sistem pemerintahan PRRI/PERMESTA dan BFO
Ancaman disintegrasi sistem pemerintahan PRRI/PERMESTA dan BFO
 
Masuknya jepang Ke indonesia
Masuknya jepang Ke indonesiaMasuknya jepang Ke indonesia
Masuknya jepang Ke indonesia
 
APRA smanike kelas XII MIA 4
APRA smanike kelas XII MIA 4APRA smanike kelas XII MIA 4
APRA smanike kelas XII MIA 4
 
Pemberontakan PKI di Madiun
Pemberontakan PKI di MadiunPemberontakan PKI di Madiun
Pemberontakan PKI di Madiun
 
Demokrasi Terpimpin
Demokrasi TerpimpinDemokrasi Terpimpin
Demokrasi Terpimpin
 

Viewers also liked

Bentuk Bentuk Jual Beli
Bentuk Bentuk Jual BeliBentuk Bentuk Jual Beli
Bentuk Bentuk Jual Beli
Ayu Aliyatun
 
Cyber crime
Cyber crimeCyber crime
Cyber crime
Ayu Aliyatun
 
Pengingkaran kewajiban warga negara
Pengingkaran kewajiban warga negaraPengingkaran kewajiban warga negara
Pengingkaran kewajiban warga negara
Ayu Aliyatun
 
Perang Dingin - Laos
Perang Dingin - LaosPerang Dingin - Laos
Perang Dingin - Laos
Ayu Aliyatun
 
Perang Dingin - Vietnam
Perang Dingin - VietnamPerang Dingin - Vietnam
Perang Dingin - Vietnam
Ayu Aliyatun
 
Perang Dingin - Kamboja
Perang Dingin - KambojaPerang Dingin - Kamboja
Perang Dingin - Kamboja
Ayu Aliyatun
 
Hak dan Kewajiban
Hak dan KewajibanHak dan Kewajiban
Hak dan Kewajiban
Ayu Aliyatun
 
Rute perjalanan bangsa portugis ke indonesia
Rute perjalanan bangsa portugis ke indonesiaRute perjalanan bangsa portugis ke indonesia
Rute perjalanan bangsa portugis ke indonesia
Ayu Aliyatun
 
Penegakan Kedaulatan di Laut (http://ajisularso.com)
Penegakan Kedaulatan di Laut (http://ajisularso.com)Penegakan Kedaulatan di Laut (http://ajisularso.com)
Penegakan Kedaulatan di Laut (http://ajisularso.com)
Wildan Fakhri
 
persengketaan wilayah
persengketaan wilayahpersengketaan wilayah
persengketaan wilayah
Ayu Aliyatun
 
Proses masuk dan perkembangan kebudayaan islam
Proses masuk dan perkembangan kebudayaan islamProses masuk dan perkembangan kebudayaan islam
Proses masuk dan perkembangan kebudayaan islam
Ayu Aliyatun
 
APPEAL BY WPNCL FOR REINSCRIPTION.pptx
APPEAL BY WPNCL FOR REINSCRIPTION.pptxAPPEAL BY WPNCL FOR REINSCRIPTION.pptx
APPEAL BY WPNCL FOR REINSCRIPTION.pptxRex Rumakiek
 
Kehidupan berbangsa dan bernegara
Kehidupan berbangsa dan bernegaraKehidupan berbangsa dan bernegara
Kehidupan berbangsa dan bernegara
list30
 
Pelanggaran Kewajiban
Pelanggaran KewajibanPelanggaran Kewajiban
Pelanggaran Kewajiban
Ayu Aliyatun
 
Persengketaan wilayah
Persengketaan wilayahPersengketaan wilayah
Persengketaan wilayah
Ayu Aliyatun
 
Sejarah Peradaban Mesopotamia (Lembah Sungai Eufrat dan Tigris)
Sejarah Peradaban Mesopotamia (Lembah Sungai Eufrat dan Tigris)Sejarah Peradaban Mesopotamia (Lembah Sungai Eufrat dan Tigris)
Sejarah Peradaban Mesopotamia (Lembah Sungai Eufrat dan Tigris)
Ayu Aliyatun
 
Perang Dingin - Kuba
Perang Dingin - KubaPerang Dingin - Kuba
Perang Dingin - Kuba
Ayu Aliyatun
 
Perang Dingin - Revolusi Komunis Cina / Republik Rakyat Tiongkok (bacaan)
Perang Dingin - Revolusi Komunis Cina / Republik Rakyat Tiongkok (bacaan)Perang Dingin - Revolusi Komunis Cina / Republik Rakyat Tiongkok (bacaan)
Perang Dingin - Revolusi Komunis Cina / Republik Rakyat Tiongkok (bacaan)
Ayu Aliyatun
 
sejarah peminatan
sejarah peminatan sejarah peminatan
sejarah peminatan
eka nida
 
Proklamasi kemerdekaan indonesia
Proklamasi kemerdekaan indonesiaProklamasi kemerdekaan indonesia
Proklamasi kemerdekaan indonesia
Ayu Aliyatun
 

Viewers also liked (20)

Bentuk Bentuk Jual Beli
Bentuk Bentuk Jual BeliBentuk Bentuk Jual Beli
Bentuk Bentuk Jual Beli
 
Cyber crime
Cyber crimeCyber crime
Cyber crime
 
Pengingkaran kewajiban warga negara
Pengingkaran kewajiban warga negaraPengingkaran kewajiban warga negara
Pengingkaran kewajiban warga negara
 
Perang Dingin - Laos
Perang Dingin - LaosPerang Dingin - Laos
Perang Dingin - Laos
 
Perang Dingin - Vietnam
Perang Dingin - VietnamPerang Dingin - Vietnam
Perang Dingin - Vietnam
 
Perang Dingin - Kamboja
Perang Dingin - KambojaPerang Dingin - Kamboja
Perang Dingin - Kamboja
 
Hak dan Kewajiban
Hak dan KewajibanHak dan Kewajiban
Hak dan Kewajiban
 
Rute perjalanan bangsa portugis ke indonesia
Rute perjalanan bangsa portugis ke indonesiaRute perjalanan bangsa portugis ke indonesia
Rute perjalanan bangsa portugis ke indonesia
 
Penegakan Kedaulatan di Laut (http://ajisularso.com)
Penegakan Kedaulatan di Laut (http://ajisularso.com)Penegakan Kedaulatan di Laut (http://ajisularso.com)
Penegakan Kedaulatan di Laut (http://ajisularso.com)
 
persengketaan wilayah
persengketaan wilayahpersengketaan wilayah
persengketaan wilayah
 
Proses masuk dan perkembangan kebudayaan islam
Proses masuk dan perkembangan kebudayaan islamProses masuk dan perkembangan kebudayaan islam
Proses masuk dan perkembangan kebudayaan islam
 
APPEAL BY WPNCL FOR REINSCRIPTION.pptx
APPEAL BY WPNCL FOR REINSCRIPTION.pptxAPPEAL BY WPNCL FOR REINSCRIPTION.pptx
APPEAL BY WPNCL FOR REINSCRIPTION.pptx
 
Kehidupan berbangsa dan bernegara
Kehidupan berbangsa dan bernegaraKehidupan berbangsa dan bernegara
Kehidupan berbangsa dan bernegara
 
Pelanggaran Kewajiban
Pelanggaran KewajibanPelanggaran Kewajiban
Pelanggaran Kewajiban
 
Persengketaan wilayah
Persengketaan wilayahPersengketaan wilayah
Persengketaan wilayah
 
Sejarah Peradaban Mesopotamia (Lembah Sungai Eufrat dan Tigris)
Sejarah Peradaban Mesopotamia (Lembah Sungai Eufrat dan Tigris)Sejarah Peradaban Mesopotamia (Lembah Sungai Eufrat dan Tigris)
Sejarah Peradaban Mesopotamia (Lembah Sungai Eufrat dan Tigris)
 
Perang Dingin - Kuba
Perang Dingin - KubaPerang Dingin - Kuba
Perang Dingin - Kuba
 
Perang Dingin - Revolusi Komunis Cina / Republik Rakyat Tiongkok (bacaan)
Perang Dingin - Revolusi Komunis Cina / Republik Rakyat Tiongkok (bacaan)Perang Dingin - Revolusi Komunis Cina / Republik Rakyat Tiongkok (bacaan)
Perang Dingin - Revolusi Komunis Cina / Republik Rakyat Tiongkok (bacaan)
 
sejarah peminatan
sejarah peminatan sejarah peminatan
sejarah peminatan
 
Proklamasi kemerdekaan indonesia
Proklamasi kemerdekaan indonesiaProklamasi kemerdekaan indonesia
Proklamasi kemerdekaan indonesia
 

Similar to Republik maluku selatan (rms)

PPT Kelompok 6 Sejarah Indonesia.pptx
PPT Kelompok 6 Sejarah Indonesia.pptxPPT Kelompok 6 Sejarah Indonesia.pptx
PPT Kelompok 6 Sejarah Indonesia.pptx
KintilAsu
 
RMS DI MALUKU SELATAN
RMS DI MALUKU SELATANRMS DI MALUKU SELATAN
RMS DI MALUKU SELATAN
SMA N 1 KEJAYAN
 
sejarah RMS kel. 5 XII MIPA 2.pptx
sejarah RMS kel. 5 XII MIPA 2.pptxsejarah RMS kel. 5 XII MIPA 2.pptx
sejarah RMS kel. 5 XII MIPA 2.pptx
nissyelestari
 
Kelompok_3_Genap_Sejarah.pptx
Kelompok_3_Genap_Sejarah.pptxKelompok_3_Genap_Sejarah.pptx
Kelompok_3_Genap_Sejarah.pptx
CintaniaZalsabila
 
Bab 3 sni
Bab 3 sniBab 3 sni
Bab 3 sni
Putra Sanubari
 
Konflik Pergolakan yang Berkait dengan Kepentingan KLMPK 2 XII MIPA 1.pptx
Konflik Pergolakan yang Berkait dengan Kepentingan KLMPK 2 XII MIPA 1.pptxKonflik Pergolakan yang Berkait dengan Kepentingan KLMPK 2 XII MIPA 1.pptx
Konflik Pergolakan yang Berkait dengan Kepentingan KLMPK 2 XII MIPA 1.pptx
WiwiSumini1
 
RMS_SMAN 1 KEJAYAN KAB PASURUAN
RMS_SMAN 1 KEJAYAN KAB PASURUANRMS_SMAN 1 KEJAYAN KAB PASURUAN
RMS_SMAN 1 KEJAYAN KAB PASURUAN
putpank
 
DISINTEGRASI BANGSA PASCA KEMERDEKAAN INDONESIA.ppt
DISINTEGRASI BANGSA PASCA KEMERDEKAAN INDONESIA.pptDISINTEGRASI BANGSA PASCA KEMERDEKAAN INDONESIA.ppt
DISINTEGRASI BANGSA PASCA KEMERDEKAAN INDONESIA.ppt
alfianhistorian
 
Disintegrasi Bangsa
Disintegrasi BangsaDisintegrasi Bangsa
Disintegrasi Bangsa
Shofiah Saffanah
 
pemberontakan di indonesia.ppt
pemberontakan di indonesia.pptpemberontakan di indonesia.ppt
pemberontakan di indonesia.ppt
SugiantoSugianto37
 
Perjuangan menghadapi disintegrasi
Perjuangan menghadapi disintegrasiPerjuangan menghadapi disintegrasi
Perjuangan menghadapi disintegrasi
Nurul Nuraini
 
Pemberontakan RMS _20230904_230805_0000.pptx
Pemberontakan RMS _20230904_230805_0000.pptxPemberontakan RMS _20230904_230805_0000.pptx
Pemberontakan RMS _20230904_230805_0000.pptx
SoifNee
 
ancaman disintegrasi.pdf
ancaman disintegrasi.pdfancaman disintegrasi.pdf
ancaman disintegrasi.pdf
ParyadiAscarya
 
Pemberontakan di berbagai daerah
Pemberontakan di berbagai daerahPemberontakan di berbagai daerah
Pemberontakan di berbagai daerah
Suci Ramdani
 
DISINTEGRASI YANG BERKAITAN DENGAN KEPENTINGAN PRIBADI DAN GOLONGAN
DISINTEGRASI YANG BERKAITAN DENGAN KEPENTINGAN PRIBADI DAN GOLONGANDISINTEGRASI YANG BERKAITAN DENGAN KEPENTINGAN PRIBADI DAN GOLONGAN
DISINTEGRASI YANG BERKAITAN DENGAN KEPENTINGAN PRIBADI DAN GOLONGAN
SMK Negeri 1 Palopo
 
RMS_SMAN 1 kejayan kab. Pasuruan
RMS_SMAN 1 kejayan kab. PasuruanRMS_SMAN 1 kejayan kab. Pasuruan
RMS_SMAN 1 kejayan kab. Pasuruan
Rifdakhoirunnisak
 
Gerakan andi azis iis 4
Gerakan andi azis iis 4Gerakan andi azis iis 4
Gerakan andi azis iis 4
085785949750
 
Sejarah
SejarahSejarah
Sejarah
Beast12A3
 
Pemberontakan_Republik_Maluku_Selatan_RM.pptx
Pemberontakan_Republik_Maluku_Selatan_RM.pptxPemberontakan_Republik_Maluku_Selatan_RM.pptx
Pemberontakan_Republik_Maluku_Selatan_RM.pptx
rafinaufal27
 
RMS dan PRRI [sejarah indonesia - kelas 12]
RMS dan PRRI [sejarah indonesia - kelas 12]RMS dan PRRI [sejarah indonesia - kelas 12]
RMS dan PRRI [sejarah indonesia - kelas 12]
Nur Rokhmah Wati
 

Similar to Republik maluku selatan (rms) (20)

PPT Kelompok 6 Sejarah Indonesia.pptx
PPT Kelompok 6 Sejarah Indonesia.pptxPPT Kelompok 6 Sejarah Indonesia.pptx
PPT Kelompok 6 Sejarah Indonesia.pptx
 
RMS DI MALUKU SELATAN
RMS DI MALUKU SELATANRMS DI MALUKU SELATAN
RMS DI MALUKU SELATAN
 
sejarah RMS kel. 5 XII MIPA 2.pptx
sejarah RMS kel. 5 XII MIPA 2.pptxsejarah RMS kel. 5 XII MIPA 2.pptx
sejarah RMS kel. 5 XII MIPA 2.pptx
 
Kelompok_3_Genap_Sejarah.pptx
Kelompok_3_Genap_Sejarah.pptxKelompok_3_Genap_Sejarah.pptx
Kelompok_3_Genap_Sejarah.pptx
 
Bab 3 sni
Bab 3 sniBab 3 sni
Bab 3 sni
 
Konflik Pergolakan yang Berkait dengan Kepentingan KLMPK 2 XII MIPA 1.pptx
Konflik Pergolakan yang Berkait dengan Kepentingan KLMPK 2 XII MIPA 1.pptxKonflik Pergolakan yang Berkait dengan Kepentingan KLMPK 2 XII MIPA 1.pptx
Konflik Pergolakan yang Berkait dengan Kepentingan KLMPK 2 XII MIPA 1.pptx
 
RMS_SMAN 1 KEJAYAN KAB PASURUAN
RMS_SMAN 1 KEJAYAN KAB PASURUANRMS_SMAN 1 KEJAYAN KAB PASURUAN
RMS_SMAN 1 KEJAYAN KAB PASURUAN
 
DISINTEGRASI BANGSA PASCA KEMERDEKAAN INDONESIA.ppt
DISINTEGRASI BANGSA PASCA KEMERDEKAAN INDONESIA.pptDISINTEGRASI BANGSA PASCA KEMERDEKAAN INDONESIA.ppt
DISINTEGRASI BANGSA PASCA KEMERDEKAAN INDONESIA.ppt
 
Disintegrasi Bangsa
Disintegrasi BangsaDisintegrasi Bangsa
Disintegrasi Bangsa
 
pemberontakan di indonesia.ppt
pemberontakan di indonesia.pptpemberontakan di indonesia.ppt
pemberontakan di indonesia.ppt
 
Perjuangan menghadapi disintegrasi
Perjuangan menghadapi disintegrasiPerjuangan menghadapi disintegrasi
Perjuangan menghadapi disintegrasi
 
Pemberontakan RMS _20230904_230805_0000.pptx
Pemberontakan RMS _20230904_230805_0000.pptxPemberontakan RMS _20230904_230805_0000.pptx
Pemberontakan RMS _20230904_230805_0000.pptx
 
ancaman disintegrasi.pdf
ancaman disintegrasi.pdfancaman disintegrasi.pdf
ancaman disintegrasi.pdf
 
Pemberontakan di berbagai daerah
Pemberontakan di berbagai daerahPemberontakan di berbagai daerah
Pemberontakan di berbagai daerah
 
DISINTEGRASI YANG BERKAITAN DENGAN KEPENTINGAN PRIBADI DAN GOLONGAN
DISINTEGRASI YANG BERKAITAN DENGAN KEPENTINGAN PRIBADI DAN GOLONGANDISINTEGRASI YANG BERKAITAN DENGAN KEPENTINGAN PRIBADI DAN GOLONGAN
DISINTEGRASI YANG BERKAITAN DENGAN KEPENTINGAN PRIBADI DAN GOLONGAN
 
RMS_SMAN 1 kejayan kab. Pasuruan
RMS_SMAN 1 kejayan kab. PasuruanRMS_SMAN 1 kejayan kab. Pasuruan
RMS_SMAN 1 kejayan kab. Pasuruan
 
Gerakan andi azis iis 4
Gerakan andi azis iis 4Gerakan andi azis iis 4
Gerakan andi azis iis 4
 
Sejarah
SejarahSejarah
Sejarah
 
Pemberontakan_Republik_Maluku_Selatan_RM.pptx
Pemberontakan_Republik_Maluku_Selatan_RM.pptxPemberontakan_Republik_Maluku_Selatan_RM.pptx
Pemberontakan_Republik_Maluku_Selatan_RM.pptx
 
RMS dan PRRI [sejarah indonesia - kelas 12]
RMS dan PRRI [sejarah indonesia - kelas 12]RMS dan PRRI [sejarah indonesia - kelas 12]
RMS dan PRRI [sejarah indonesia - kelas 12]
 

More from Ayu Aliyatun

Perkembangan teori atom, konfigurasi elektron dan mekanika
Perkembangan teori atom, konfigurasi elektron dan mekanikaPerkembangan teori atom, konfigurasi elektron dan mekanika
Perkembangan teori atom, konfigurasi elektron dan mekanika
Ayu Aliyatun
 
Perang Dingin - Korea
Perang Dingin - KoreaPerang Dingin - Korea
Perang Dingin - Korea
Ayu Aliyatun
 
Perang Dingin - Revolusi Komunis Cina / Republik Rakyat Tiongkok (gambar)
Perang Dingin - Revolusi Komunis Cina / Republik Rakyat Tiongkok (gambar)Perang Dingin - Revolusi Komunis Cina / Republik Rakyat Tiongkok (gambar)
Perang Dingin - Revolusi Komunis Cina / Republik Rakyat Tiongkok (gambar)
Ayu Aliyatun
 
Talak
TalakTalak
Talak
Ayu Aliyatun
 
Sosiologi jenis norma sosial
Sosiologi jenis norma sosialSosiologi jenis norma sosial
Sosiologi jenis norma sosial
Ayu Aliyatun
 
Sosiologi gejala dan masalah sosial dalam kelompok sosial
Sosiologi gejala dan masalah sosial dalam kelompok sosialSosiologi gejala dan masalah sosial dalam kelompok sosial
Sosiologi gejala dan masalah sosial dalam kelompok sosial
Ayu Aliyatun
 
Potensi Geografis Indonesia Untuk Energi Alternatif
Potensi Geografis Indonesia Untuk Energi AlternatifPotensi Geografis Indonesia Untuk Energi Alternatif
Potensi Geografis Indonesia Untuk Energi Alternatif
Ayu Aliyatun
 
Jelaskan & beri contoh ciri ciri sosiologi
Jelaskan & beri contoh ciri ciri sosiologiJelaskan & beri contoh ciri ciri sosiologi
Jelaskan & beri contoh ciri ciri sosiologi
Ayu Aliyatun
 
Negara maju dan negara berkembang
Negara maju dan negara berkembangNegara maju dan negara berkembang
Negara maju dan negara berkembangAyu Aliyatun
 
Bab 4 agama kelas 8 (perilaku tercela.)
Bab 4 agama kelas 8 (perilaku tercela.)Bab 4 agama kelas 8 (perilaku tercela.)
Bab 4 agama kelas 8 (perilaku tercela.)Ayu Aliyatun
 
Bab 4 agama kelas 8 (perilaku tercela)
Bab 4 agama kelas 8 (perilaku tercela)Bab 4 agama kelas 8 (perilaku tercela)
Bab 4 agama kelas 8 (perilaku tercela)Ayu Aliyatun
 
Bab 4 ips kelas 8 (perkembangan kolonialisme & imperialisme barat)
Bab 4 ips kelas 8 (perkembangan kolonialisme & imperialisme barat)Bab 4 ips kelas 8 (perkembangan kolonialisme & imperialisme barat)
Bab 4 ips kelas 8 (perkembangan kolonialisme & imperialisme barat)Ayu Aliyatun
 
Bab 9 agama kelas 8 (memahami sejarah nabi muhammad)
Bab 9 agama kelas 8 (memahami sejarah nabi muhammad)Bab 9 agama kelas 8 (memahami sejarah nabi muhammad)
Bab 9 agama kelas 8 (memahami sejarah nabi muhammad)Ayu Aliyatun
 

More from Ayu Aliyatun (13)

Perkembangan teori atom, konfigurasi elektron dan mekanika
Perkembangan teori atom, konfigurasi elektron dan mekanikaPerkembangan teori atom, konfigurasi elektron dan mekanika
Perkembangan teori atom, konfigurasi elektron dan mekanika
 
Perang Dingin - Korea
Perang Dingin - KoreaPerang Dingin - Korea
Perang Dingin - Korea
 
Perang Dingin - Revolusi Komunis Cina / Republik Rakyat Tiongkok (gambar)
Perang Dingin - Revolusi Komunis Cina / Republik Rakyat Tiongkok (gambar)Perang Dingin - Revolusi Komunis Cina / Republik Rakyat Tiongkok (gambar)
Perang Dingin - Revolusi Komunis Cina / Republik Rakyat Tiongkok (gambar)
 
Talak
TalakTalak
Talak
 
Sosiologi jenis norma sosial
Sosiologi jenis norma sosialSosiologi jenis norma sosial
Sosiologi jenis norma sosial
 
Sosiologi gejala dan masalah sosial dalam kelompok sosial
Sosiologi gejala dan masalah sosial dalam kelompok sosialSosiologi gejala dan masalah sosial dalam kelompok sosial
Sosiologi gejala dan masalah sosial dalam kelompok sosial
 
Potensi Geografis Indonesia Untuk Energi Alternatif
Potensi Geografis Indonesia Untuk Energi AlternatifPotensi Geografis Indonesia Untuk Energi Alternatif
Potensi Geografis Indonesia Untuk Energi Alternatif
 
Jelaskan & beri contoh ciri ciri sosiologi
Jelaskan & beri contoh ciri ciri sosiologiJelaskan & beri contoh ciri ciri sosiologi
Jelaskan & beri contoh ciri ciri sosiologi
 
Negara maju dan negara berkembang
Negara maju dan negara berkembangNegara maju dan negara berkembang
Negara maju dan negara berkembang
 
Bab 4 agama kelas 8 (perilaku tercela.)
Bab 4 agama kelas 8 (perilaku tercela.)Bab 4 agama kelas 8 (perilaku tercela.)
Bab 4 agama kelas 8 (perilaku tercela.)
 
Bab 4 agama kelas 8 (perilaku tercela)
Bab 4 agama kelas 8 (perilaku tercela)Bab 4 agama kelas 8 (perilaku tercela)
Bab 4 agama kelas 8 (perilaku tercela)
 
Bab 4 ips kelas 8 (perkembangan kolonialisme & imperialisme barat)
Bab 4 ips kelas 8 (perkembangan kolonialisme & imperialisme barat)Bab 4 ips kelas 8 (perkembangan kolonialisme & imperialisme barat)
Bab 4 ips kelas 8 (perkembangan kolonialisme & imperialisme barat)
 
Bab 9 agama kelas 8 (memahami sejarah nabi muhammad)
Bab 9 agama kelas 8 (memahami sejarah nabi muhammad)Bab 9 agama kelas 8 (memahami sejarah nabi muhammad)
Bab 9 agama kelas 8 (memahami sejarah nabi muhammad)
 

Recently uploaded

RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfRANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
junarpudin36
 
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdekaKKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
irvansupriadi44
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
Kanaidi ken
 
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptxObservasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
akram124738
 
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos ValidasiAksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
DinaSetiawan2
 
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdekaSOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
NiaTazmia2
 
Fundamental Gerakan Pramuka KMD G ok.pptx
Fundamental Gerakan Pramuka KMD G ok.pptxFundamental Gerakan Pramuka KMD G ok.pptx
Fundamental Gerakan Pramuka KMD G ok.pptx
wahtun86siaran
 
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docxLaporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
RUBEN Mbiliyora
 
Mengenal Otoritas Veteriner dan Eksistensinya di Indonesia - IMAKAHI VISI 202...
Mengenal Otoritas Veteriner dan Eksistensinya di Indonesia - IMAKAHI VISI 202...Mengenal Otoritas Veteriner dan Eksistensinya di Indonesia - IMAKAHI VISI 202...
Mengenal Otoritas Veteriner dan Eksistensinya di Indonesia - IMAKAHI VISI 202...
Tata Naipospos
 
AKSI NYATA FASILITATOR PEMBELAJARAN.pptx
AKSI NYATA FASILITATOR PEMBELAJARAN.pptxAKSI NYATA FASILITATOR PEMBELAJARAN.pptx
AKSI NYATA FASILITATOR PEMBELAJARAN.pptx
AdeRinaMuliawati1
 
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa BaratPendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
Eldi Mardiansyah
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
SurosoSuroso19
 
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOKPENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
GusniartiGusniarti5
 
ALur Tujuan Pembelajaran Materi IPA Kelas VII (1).pptx
ALur Tujuan Pembelajaran Materi IPA  Kelas VII (1).pptxALur Tujuan Pembelajaran Materi IPA  Kelas VII (1).pptx
ALur Tujuan Pembelajaran Materi IPA Kelas VII (1).pptx
rusinaharva1
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
jodikurniawan341
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
asyi1
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
setiatinambunan
 
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdfPpt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
fadlurrahman260903
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Rima98947
 
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdfPPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
SdyokoSusanto1
 

Recently uploaded (20)

RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfRANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
 
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdekaKKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
 
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptxObservasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
 
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos ValidasiAksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
 
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdekaSOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
 
Fundamental Gerakan Pramuka KMD G ok.pptx
Fundamental Gerakan Pramuka KMD G ok.pptxFundamental Gerakan Pramuka KMD G ok.pptx
Fundamental Gerakan Pramuka KMD G ok.pptx
 
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docxLaporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
 
Mengenal Otoritas Veteriner dan Eksistensinya di Indonesia - IMAKAHI VISI 202...
Mengenal Otoritas Veteriner dan Eksistensinya di Indonesia - IMAKAHI VISI 202...Mengenal Otoritas Veteriner dan Eksistensinya di Indonesia - IMAKAHI VISI 202...
Mengenal Otoritas Veteriner dan Eksistensinya di Indonesia - IMAKAHI VISI 202...
 
AKSI NYATA FASILITATOR PEMBELAJARAN.pptx
AKSI NYATA FASILITATOR PEMBELAJARAN.pptxAKSI NYATA FASILITATOR PEMBELAJARAN.pptx
AKSI NYATA FASILITATOR PEMBELAJARAN.pptx
 
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa BaratPendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
 
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOKPENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
 
ALur Tujuan Pembelajaran Materi IPA Kelas VII (1).pptx
ALur Tujuan Pembelajaran Materi IPA  Kelas VII (1).pptxALur Tujuan Pembelajaran Materi IPA  Kelas VII (1).pptx
ALur Tujuan Pembelajaran Materi IPA Kelas VII (1).pptx
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
 
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdfPpt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
 
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdfPPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
 

Republik maluku selatan (rms)

  • 1. REPUBLIK MALUKU SELATAN (RMS) Ahmad Faisal Siregar Ayu Aliyatun Rofiah Irma Lutiyah Apriany Rizky Andi Amrullah Putra Batam, 28 Juli 2016
  • 3. • Pemberontakan Andi Azis, Westerling, dan Soumokil memiliki kesamaan tujuan yaitu, mereka tidak puas terhadap proses kembalinya RIS ke Negara Kesatuan Republik Indoneisa (NKRI). Pemberontakan yang mereka lakukan mengunakan unsur KNIL yang merasa bahwa status mereka tidak jelas dan tidak pasti setelah KMB • APRIS berhasil membuat masyarakat semakin bersemangat untuk kembali ke pangkuan NKRI tetapi ada beberapa hambatan seperti terror dan intimidasi kepada masyarakat, aksi teror dibantu oleh anggota Polisi dan pasukan KNIL bagian dari Korp Speciale Troepen bentukan kapten Raymond Westerling yang bertempat di Batujajar, Bandung. Separatisme muncul, bahkan sampai menelan korban jiwa. Pemerintah memprovokasi agar masayarakat Ambon menghindari dan waspada terhadap ancaman dari penggabungan wilayah Ambon ke NKRI yang akan menimbulkan bahaya di kemudian hari
  • 4. • Karena kegagalan pemberontakan yang di lakukan oleh Andi Abdoel Azis (Andi Azis) Kabinet NIT bubar dan bergabung ke dalam NKRI, setelah diajukannya mosi tanggal 20 April tahun 1950. Soumokil dan anggotanya tak menyerah untuk melepaskan Maluku Tengah dari wilayah NKRI. Dilakukanlah perundingan di Ambon dengan pemuka KNIL dan Ir. Manusaman, dengan usul daerah Maluku Selatan merdeka, dan bila perlu seluruh anggota dewan yang berada di daerah Maluku Selatan dibunuh, tetapi usul tersebut ditolak • Anggota dewan mengusulkan supaya yang melakukan proklamasi di Maluku Selatan adalah Kepala Daerah Maluku Selatan, yaitu J. Manuhutu • Akhirnya, J. Manuhutu terpaksa hadir pada rapat kedua di bawah ancaman senjata pada tanggal 25 April 1950.
  • 6. Christiaan Robbert Steven Soumokil • Merupakan presiden Republik Maluku Selatan (RMS) dari 1950-1966. Chris Soumokil dilahirkan di Surabaya dan mempelajari hukum di Universitas Leiden sampai 1934. Pada tahun 1935 ia kembali ke Jawa dan menjadi pejabat hukum. • Pada 1942, penjajahan Jepang dimulai dan Soumokil ditangkap oleh tentara Jepang dan diasingkan ke Burma dan Thailand. Setelah perang usai ia kembali ke Indonesia dan menjadi jaksa agung dalam pemerintahan Negara Indonesia Timur (NIT). Ia kemudian mendirikan RMS, menjadi Menteri Luar Negeri RMS pada 25 April 1950, dan menjadi presiden pada 3 Mei.
  • 7. • Setelah ditangkap oleh tentara Indonesia ia dibuang ke Pulau Buru dan Pulau Seram. Pada bulan April 1964 ia diadili dan dibela oleh pengacara Mr. Pierre- William Blogg, teman lamanya dari Leiden. Dalam persidangan Soumokil bersikeras berbicara dalam bahasa Belanda, walaupun bahasa ibunya adalah bahasa Melayu. • Ia dihukum mati dan dieksekusi oleh peleton tembak pada 12 April 1966 di Pulau Obi, Kepulauan Seribu.
  • 8. Johannes Alvarez Manusama • Merupakan mantan guru sekolah dan anggota Freemason, Menteri Pendidikan dan Menteri Pertahanan Republik Maluku Selatan(1950), ia juga presiden ketiga Republik Maluku Selatan (1966-1993). Ayahnya adalah orang Maluku Selatan, sementara ibunya adalah Indo Eurasia. • Setelah lulus dari AMS Kristen Salemba di Batavia (sekarang: SMA PSKD di Jl.Diponegoro, Jakarta) tahun 1930, ia melanjutkan ke Technische Hoogeschool te Bandoeng (Institut Teknologi Bandung - ITB) dan lulus menjadi insinyur sipil pada tahun 1940.
  • 9. • Setelah sempat mengelola sebuah calon negara di wilayah Maluku, Manusama menjalani sisa hidupnya untuk membela kemerdekaan dan pos pemerintah di pengasingan di Belanda. Pada saat, ia menyelenggarakan sebuah acara radio biasa, "Suara Maluku" dan memasukkan Republik Maluku Selatan ke Organisasi Bangsa dan Rakyat yang Tidak Terwakili
  • 11. • Melepaskan diri dari RIS (Republik Indonesia Serikat) dan NIT (Negara Indonesia Timur) • Mendirikan negeri sendiri Republik Maluku Selatan • Melepaskan wilayah Maluku dari Negara Kesatuan Republik Indonesia. Sebelum diproklamasikannya Republik Maluku Selatan (RMS), Gubernur Sembilan Serangkai yang beranggotakan pasukan KNIL dan partai Timur Besar terlebih dahulu melakukan propaganda terhadap Negara Kesatuan Republik Indonesia untuk memisahkan wilayah Maluku dari Negara Kesatuan RI
  • 13. • Keberhasilan APRIS mengatasi keadaan membuat para pemuda semakin bersemangat untuk kembali ke NKRI. Akan tetapi terjadi banyak terror dan intimidasi kepada para pemuda terlebih setelah teror dibantu oleh anggota polisi yang telah dibantu KNIL bagian dari Korp Speciale Troepen yang dibentuk oleh Kapten Raymond Westerling di Batujajar dekat Bandung. Teror tersebut bahkan menyebabkan terjadinya pembunuhan. Benih sparatisme muncul dari para birokrat pemerintah daerah yang memprovokasi seperti dengan penggabungan wilayah Ambon ke NKRI mengandung bahaya sehingga seluruh rakyat Ambon diingatkan akan bahaya tersebut.
  • 14. • Pada 20 April 1950, diajukan mosi tidak percaya dalam parlemen NIT sehingga kabinet NIT meletakkan jabatannya dan akhirnya NIT dibubarkan dan bergabung ke dalam wilayah NKRI. Kegagalan pemberontakan Andi Aziz, menyebabkan berakhirlah pula Negara Indonesia Timur. Tetapi Soumokil tidak pantang menyerah untuk melepaskan Maluku Tengah dari wilayah NKRI. Bahkan dalam rapat di Ambon dengan pemuka KNIL dan Ir. Manusama, ia mengusulkan agar daerah Maluku Selatan dijadikan sebagai daerah merdeka. Jika perlu seluruh anggota Dewan Maluku Selatan dibunuh. Usul tersebut ditolak, karena anggota mengusulkan agar yang melakukan proklamasi kemerdekaan Maluku Selatan adalah Kepala Daerah Maluku Selatan, yaitu J. Manuhutu
  • 15. • Sebelum diproklamasikannya “RMS” terlebih dahulu telah dilakukan propaganda pemisahan diri dari NKRI yang dilakukan oleh gubernur Sembilan Serangkai yang beranggotakan KNIL dan Partai Timur Besar. Sementara menjelang proklamasi RMS, Soumokil telah berhasil menghimpun kekuatan di lingkungan Maluku Tengah. Sementara itu, orang-orang yang menyatakan dukungannya terhadap NKRI diancam dan dipenjarakan. Akhirnya pada tanggal 25 April 1950 di Ambon diproklamasikan Republik Maluku Selatan (RMS) oleh Mr. Dr. Ch. R.S. Soumokil. • Pada 1942, penjajahan Jepang dimulai dan Soumokil ditangkap oleh tentara Jepang dan diasingkan ke Burma dan Thailand. Setelah perang usai, ia kembali ke Indonesia dan menjadi Jaksa Agung dalam pemerintahan Negara Indonesia Timur (NIT). Ia kemudian mendirikan RMS, menjadi Menteri Luar Negeri RMS pada 25 April 1950, dan menjadi presiden pada 3 Mei 1950. Pendirian Republik Maluku Selatan ini kemudian ditentang oleh pemerintah pusat. RMS dianggap memberontak
  • 16. • Pemerintah Pusat yang mencoba menyelesaikan secara damai, mengirim tim yang diketuai Dr. J. Leimena sebagai misi perdamaian ke Ambon. Tapi kemudian, misi yang terdiri dari para politikus, pendeta, dokter dan wartawan, gagal dan pemerintah pusat memutuskan untuk menumpas RMS, lewat kekuatan senjata. Dibentuklah pasukan di bawah pimpinan Kolonel A.E. Kawilarang. Mereka kemudian menyerbu Maluku dan menumpas habis RMS.
  • 18. Dilakukan cara damai • Pemerintah berusaha mengatasi masalah ini secara damai pada 27 April 1950 dengan mengirimkan misi damai yang dipimpin oleh tokoh asli Maluku, yaitu Dr.J Leimena, Ir. Putuhena, Pellaupessy dan Dr.Rehatta. Namun misi ini ditolak oleh Soumokil. Rombongan berangkat ke Ambon dengan korvet Hang Tuah. Namun, misi ini ditolak oleh Soumokil. Misi damai yang dikirim selanjutnya terdiri dari para politikus, pendeta, dokter, wartawan pun tidak dapat bertemu dengan pengikut Soumokil.
  • 19. Dilakukan blokade laut untuk memaksa mereka bersedia berunding • Dengan cara membolkade laut, dilakukan pada 18 Mei sampai 14 Juli 1950. Semua perairan Maluku diawasi dan kapal-kapal pemberontak dihancurkan. Pada 14 Juli diadakan pendaratan di Pulau Buru dan kemudian di pula-pulau lainseperti Seram, Tanimbar, Kei, dan Aru. Opsi kedua ini pun tidak bisa memaksa Soumokil bersedia berunding.
  • 20. Dilakukan operasi militer • pemerintah melakukan operasi militer untuk membersihkan gerakan RMS dengan mengerahkan pasukan Gerakan Operasi Militer (GOM) III yang dipimpin oleh seorang kolonel bernama A.E Kawilarang, Panglima Tentara dan Teritorium Indonesia Timur. • Penumpasan pemberontakan RMS dilakukan pada tanggal 14 Juli 1950 berhasil menguasai pos-pos penting di Pulau Buru. Kemudian pada tanggal 19 Juli 1950 pasukan APRIS berhasil menguasai Pulau Seram. • Tanggal 28 September, pasukan militer yang diutus untuk menumpas pemberontakan menyerbu ke daerah Ambon dan Ambon bagian utara berhasil dikuasai, selanjutnya pada tanggal 3 November 1950, seluruh wilayah Ambon dapat dikuasai termasuk benteng Nieuw Victoria yang akhirnya juga berhasil dikuasai oleh pasukan militer tersebut. Dengan jatuhnya Ambon maka perlawanan RMS dapat dipatahkan dan sisa-sisa kekuatan RMS banyak yang melarikan diri ke Pulau Seram dan dalam beberapa tahun membuat serangkaian kekacauan.
  • 21. • Pemberontakan ini berhasil digagalkan secara tuntas pada bulan November 1950, sementara para pemimpin RMS mengasingkan diri ke Belanda. Pada 1951 sekitar 4.000 orang Maluku Selatan, tentara KNIL beserta keluarganya (jumlah keseluruhannya sekitar 12.500 orang), mengungsi ke Belanda, yang saat itu diyakini hanya untuk sementara saja. • RMS di Belanda lalu menjadi pemerintahan di pengasingan. Pemimpin pertama RMS dalam pengasingan di Belanda adalah Prof. Johan Manusama, pemimpin kedua Frans Tutuhatunewa turun pada tanggal 25 april 2009. Kini John Wattilete adalah pemimpin RMS pengasingan di Belanda
  • 23. • Tahun 1978 anggota RMS menyandera kurang lebih 70 warga sipil yang berada di gedung pemerintahan Belanda di Assen-Wesseran. • Tahun 1975 kelompok Bunuh Diri di Maluku Selatan merampas kereta api dan menyandera 38 penumpang kereta api • Pada 29 Juni 2007 beberapa pemuda Maluku mengibarkan bendera RMS di hadapan Presiden Susilo Bambang Yudhono pada hari keluarga nasional di Ambon • Tahun 2004, ratusan pendukung RMS mengibarkan bendera RMS di Kudamati. Akibat dari pengibaran bendera ini, sejumlah aktivis yang berada di bawah naungan RMS ditangkap dan akibat dari penangkapan tersebut, terjadilah sebuah konflik antara sejumlah aktivis RMS dengan Kelompok Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI)