SlideShare a Scribd company logo
Rekrutmen Sumber Daya
Manusia
Present by :
DEVIANA FEBRIANTI
AK-4A (1021710015)
Sub Pokok Bahasan
2
Rekrutmen SDM
Pengertian Penarikan, Seleksi, Penempatan dan Orientasi SDM
Sumber dan Evaluasi Penarikan SDM
Kriteria dan Kualifikasi Dasar Seleksi SDM
Proses dan Kendala Seleksi
Faktor yang Mempengaruhi Penempatan SDM
Rekrutmen SDM
Setiap perusahaan perlu memperhatikan dengan serius
proses rekrutmen karyawan yang dilakukan,karena
proses ini menyangkut beberapa hal yangg penting :
Proses penarikan, seleksi, penempatan,orientasi, dan
induksi yang didasarkan kepada analisis pekerjaan (job
analysis), uraian pekerjaan (job description), spesifikasi
pekerjaan (job specification), persyaratan pekerjaan (job
enlargement), penyederhanaan pekerjaan (work
simplification), dan berbagai kegiatan lain yang saling
berhubungan dan terkait satu sama lainnya sebagai
suatu proses.
3
Definisi Penarikan (Rekrutmen)
Proses menarik orang-orang atau pelamar yang
mempunyai minat dan kualifikasi yang tepat untuk
mengisi posisi atau jabatan tertentu.
Proses mencari dan mendorong calon pekerja untuk
melamar pekerjaan dalam organisasi.
Proses yang dilakukan oleh suatu organisasi untuk
mendapatkan tambahan pekerja.
4
Definisi Seleksi
Seleksi adalah proses pemilihan dari sekelompok pelamar, orang atau orang-orang
yang paling memenuhi kriteria seleksi untuk posisi yang tersedia berdasarkan kondisi
yang ada pada saat ini yang dilakukan perusahaan. Seleksi merupakan hal yang
sangat penting karena berbagai keahlian yang dibutuhkan oleh organisasi untuk
mencapai tujuannya melalui proses seleksi. Seleksi merupakan motivasi. Sekiranya
orang tepat telah diseleksi, maka proses motivasi dengan sendirinya akan berjalan
baik disebabkan orang itu sudah memiliki sikap dan perilaku yang baik,dan
menenaikan tugas-tugas dengan system yang tertata.
5
6
Definisi Penempatan SDM
 Menurut Sastrohadiwiryo
Penempatan SDM adalah proses pemberian tugas dan pekerjaan
kepada karyawan yang lulus seleksi untuk dilaksanakan sesuai ruang
lingkup yang telah ditetapkan, serta mampu
mempertanggungjawabkan segala resiko dan kemungkinan-
kemungkinan yang terjadi atas tugas dan pekerjaan, wewenang serta
tanggung jawab.
 Kesimpulan :
penempatan SDM adalah kebijaksanaan sumber daya manusia untuk
menentukan posisi/jabatan seseorang sesuai dengan kemampuan
yang dimilikinya agar dapat melaksanakan pekerjaannya dalam suatu
jabatan secara efektif dan efisien
7
Definisi Orientasi SDM
Orientasi SDM adalah proses menyediakan karyawan baru informasi-informasi
yang secara ideal harus diketahui oleh karyawan, terutama latar belakang
perusahaan, yang dapat membantu menumbuhkan engagement karyawan
baru pada perusahaan.
Sumber dan Evaluasi Penarikan SDM
Sumber penarikan :
1. Sumber Penarikan Internal : Penarikan yang berkenaan dengan karyawan yang
sudah ada dan telah direkomendasikan bahwa karyawan yang akan mengisi
posisi kosong mempunyai reputasi dan moral yang baik.
2. Sumber Penarikan Eksternal : Dimana didalam organisasi tersebut ditemukan
prestasi yang memburuk sehingga perlu adanya perubahan strategi maka dengan
adanya penarikan eksternal akan membawa wawasan yang baru.
8
9
Evaluasi Penarikan SDM
Tidak semua perusahaan berhasil dalam program penarikannya, oleh karena sumber yang
digunakan harus dievaluasi dan dinilai dengan derajat sukses dalam perolehan personalia
yang memenuhi persyaratan. Sukses fungsi penarikan dapat dinilai dengan kriteria :
1. Jumlah pelamar
2. Jumlah usul pelamar yang diajukan untuk diterima
3. Jumlah penerimaan atau pelamar yang diterima
4. Jumlah penempatan karyawan yang berhasil.
Kriteria Seleksi
1) Pendidikan formal
2) Pengalaman / kinerja masa lalu
3) Karakteristik fisik
4) Karakteristik pribadi dan tipe
kepribadian yang meliputi : Status
perkawinan, jenis kelamin, usia, dll
10
Kriteria dan Kualifikasi Dasar Seleksi
SDM
Kualifikasi yang menjadi dasar dalam
seleksi:
1) keahlian
2) pengalaman
3) umur,
4) jenis kelamin
5) pendidikan
6) keadaan fisik
7) bakat
8) karakter
9) Kerja sama
10) Kejujuran
11) kedisplinan
12) inisiatif dan kreatif
Proses dan Kendala Seleksi
11
Terdapat empat komponen dalam suatu proses seleksi tersebut :
1. Kuantitas (jumlah) tenaga kerja yang dibutuhkan,
2. Standard kualifikasi tenaga kerja yang dibutuhkan,
3. Kualifikasi dari sejumlah calon tenaga kerja,
4. Serangkaian alat-alat seleksi.
12
Proses Seleksi
(1) Succesive-Hurdles, sistem seleksi yang dilaksanakan berdasarkan urutan testing, yakni jika pelamar tidak
lulus pada suatu testing, ia tidak boleh mengikuti testing berikutnya dan pelamar tersebut dinyatakan gugur.
13
Proses Seleksi
(2) Compensatory-Approach, sistem seleksi yang dilakukan dengan cara pelamar mengikuti seluruh testing,
kemudian dihitung nilai rata-rata tes apakah mencapai standar atau tidak. Pelamar yang mencapai nilai
standar dinyatakan lulus, sebaliknya dinyatakan gugur atau tidak lulus.
14
Kendala Seleksi
 Tolak ukur, yaitu kesulitan untuk menentukan standar yang akan digunakan mengukur kualifikasi-
kualifikasi seleksi secara objektif. Misalnya; kejujuran, kesetian dan prakarsa dari pelamar
mengalami kesulitan. Bobot nilai yang diberikan didasarkan pada pertimbangan yang subjektif.
 Penyeleksi, yaitu kesulitan mendapatkan penyeleksi yang tepat, jujur dan objektif penilainnya.
Penyeleksi sering memberikan nilai atas pertimbangan peranannya, bukan atas fisis pikirannya,
bahkan pengaruh dari efek “halo” sulit dihindarkan.
 Pelamar, yaitu kesulitan untuk mendapatkan jawaban yang jujur dari pelamar. Mereka selalu
berusaha memberikan jawaban mengenai hal-hal yang baik-baik saja tentang dirinya, sedangkan
yang negatif disembunyikan.
 Untuk mengurangi kendala-kendala ini, diperlukan kebijaksanaan seleksi secara bertingkat,
karena semakin banyak tingkatan seleksi yang dilakukan semakin cermat dan teliti penerimaan
karyawan.
Faktor yang Mempengaruhi
Penempatan SDM
1. Pertumbuhan Perusahaan
2. Latar Belakang Pendidikan
3. Kesehatan Fisik dan Mental
4. Pengalaman Kerja
5. Faktor Status Perkawinan
6. Sikap
7. Usia
THANK
YOU!
Deviana Febrianti

More Related Content

What's hot

Retensi dan Separasi Karyawan
Retensi dan Separasi KaryawanRetensi dan Separasi Karyawan
Retensi dan Separasi Karyawan
Yuli Eko
 
PPT tes seleksi karyawan dan wawancara in Bahasa
PPT tes seleksi karyawan dan wawancara in BahasaPPT tes seleksi karyawan dan wawancara in Bahasa
PPT tes seleksi karyawan dan wawancara in Bahasa
Yesica Adicondro
 
Staffing dan Manajemen Sumber Daya Manusi
Staffing dan Manajemen Sumber Daya ManusiStaffing dan Manajemen Sumber Daya Manusi
Staffing dan Manajemen Sumber Daya ManusiAhmad Rudi
 
Rekrutmen dan Seleksi
Rekrutmen dan SeleksiRekrutmen dan Seleksi
Rekrutmen dan Seleksi
Firman Bachtiar
 
Human Resource Planning
Human Resource PlanningHuman Resource Planning
Human Resource Planning
Sigit Iskandar
 
Power point msdm seleksi
Power point msdm seleksiPower point msdm seleksi
Power point msdm seleksi
Throne Rush Indo
 
Kepribadian dan-pembelajaran kel 6
Kepribadian dan-pembelajaran kel 6Kepribadian dan-pembelajaran kel 6
Kepribadian dan-pembelajaran kel 6matiolestari
 
Perilaku Organisasi - Motivasi konsep dan penerapan
Perilaku Organisasi - Motivasi  konsep dan penerapanPerilaku Organisasi - Motivasi  konsep dan penerapan
Perilaku Organisasi - Motivasi konsep dan penerapan
Arif Setiawan
 
Jawaban soal uas kepemimpinan ibeng (pak kaprawi) ...docx
Jawaban soal uas kepemimpinan ibeng (pak kaprawi) ...docxJawaban soal uas kepemimpinan ibeng (pak kaprawi) ...docx
Jawaban soal uas kepemimpinan ibeng (pak kaprawi) ...docx
Desi Andrianovita
 
Dasar perilaku individual
Dasar perilaku individualDasar perilaku individual
Dasar perilaku individual
Joni Iswanto
 
Seleksi dan Penempatan Psikologi Industri dan Organisasi
Seleksi dan Penempatan Psikologi Industri dan OrganisasiSeleksi dan Penempatan Psikologi Industri dan Organisasi
Seleksi dan Penempatan Psikologi Industri dan OrganisasiEky Yohana
 
7 kekuasaan dan politik - power-politics
7   kekuasaan dan politik - power-politics 7   kekuasaan dan politik - power-politics
7 kekuasaan dan politik - power-politics Astadi Pangarso
 
Psikologi Industri dan Organisasi (Ashar Sunyoto Munandar, UI-PRESS 2014) "SE...
Psikologi Industri dan Organisasi (Ashar Sunyoto Munandar, UI-PRESS 2014) "SE...Psikologi Industri dan Organisasi (Ashar Sunyoto Munandar, UI-PRESS 2014) "SE...
Psikologi Industri dan Organisasi (Ashar Sunyoto Munandar, UI-PRESS 2014) "SE...
anssptr
 
PPT SEMINAR PROPOSAL AN ARI WAHYU WIDIASTUTI-EDIT.pptx
PPT SEMINAR PROPOSAL AN ARI WAHYU WIDIASTUTI-EDIT.pptxPPT SEMINAR PROPOSAL AN ARI WAHYU WIDIASTUTI-EDIT.pptx
PPT SEMINAR PROPOSAL AN ARI WAHYU WIDIASTUTI-EDIT.pptx
NASAStoreID
 
Rekrutmen, seleksi dan penempatan
Rekrutmen, seleksi dan penempatanRekrutmen, seleksi dan penempatan
Rekrutmen, seleksi dan penempatan
Lisna Satar
 
Penilaian Kinerja
Penilaian KinerjaPenilaian Kinerja
Penilaian Kinerja
FahiraMaulidina
 
Komitmen Karyawan Terhadap Perusahaan
Komitmen Karyawan Terhadap PerusahaanKomitmen Karyawan Terhadap Perusahaan
Komitmen Karyawan Terhadap Perusahaan
Fisa Tiana
 
Analisis dan perencanaan pekerjaan
Analisis dan perencanaan pekerjaanAnalisis dan perencanaan pekerjaan
Analisis dan perencanaan pekerjaan
sultan muhjay01
 

What's hot (20)

Retensi dan Separasi Karyawan
Retensi dan Separasi KaryawanRetensi dan Separasi Karyawan
Retensi dan Separasi Karyawan
 
PPT tes seleksi karyawan dan wawancara in Bahasa
PPT tes seleksi karyawan dan wawancara in BahasaPPT tes seleksi karyawan dan wawancara in Bahasa
PPT tes seleksi karyawan dan wawancara in Bahasa
 
Staffing dan Manajemen Sumber Daya Manusi
Staffing dan Manajemen Sumber Daya ManusiStaffing dan Manajemen Sumber Daya Manusi
Staffing dan Manajemen Sumber Daya Manusi
 
Rekrutmen dan Seleksi
Rekrutmen dan SeleksiRekrutmen dan Seleksi
Rekrutmen dan Seleksi
 
Human Resource Planning
Human Resource PlanningHuman Resource Planning
Human Resource Planning
 
Power point msdm seleksi
Power point msdm seleksiPower point msdm seleksi
Power point msdm seleksi
 
Kepribadian dan-pembelajaran kel 6
Kepribadian dan-pembelajaran kel 6Kepribadian dan-pembelajaran kel 6
Kepribadian dan-pembelajaran kel 6
 
Job analysis
Job analysisJob analysis
Job analysis
 
Perilaku Organisasi - Motivasi konsep dan penerapan
Perilaku Organisasi - Motivasi  konsep dan penerapanPerilaku Organisasi - Motivasi  konsep dan penerapan
Perilaku Organisasi - Motivasi konsep dan penerapan
 
Jawaban soal uas kepemimpinan ibeng (pak kaprawi) ...docx
Jawaban soal uas kepemimpinan ibeng (pak kaprawi) ...docxJawaban soal uas kepemimpinan ibeng (pak kaprawi) ...docx
Jawaban soal uas kepemimpinan ibeng (pak kaprawi) ...docx
 
Dasar perilaku individual
Dasar perilaku individualDasar perilaku individual
Dasar perilaku individual
 
Seleksi dan Penempatan Psikologi Industri dan Organisasi
Seleksi dan Penempatan Psikologi Industri dan OrganisasiSeleksi dan Penempatan Psikologi Industri dan Organisasi
Seleksi dan Penempatan Psikologi Industri dan Organisasi
 
7 kekuasaan dan politik - power-politics
7   kekuasaan dan politik - power-politics 7   kekuasaan dan politik - power-politics
7 kekuasaan dan politik - power-politics
 
Psikologi Industri dan Organisasi (Ashar Sunyoto Munandar, UI-PRESS 2014) "SE...
Psikologi Industri dan Organisasi (Ashar Sunyoto Munandar, UI-PRESS 2014) "SE...Psikologi Industri dan Organisasi (Ashar Sunyoto Munandar, UI-PRESS 2014) "SE...
Psikologi Industri dan Organisasi (Ashar Sunyoto Munandar, UI-PRESS 2014) "SE...
 
PPT SEMINAR PROPOSAL AN ARI WAHYU WIDIASTUTI-EDIT.pptx
PPT SEMINAR PROPOSAL AN ARI WAHYU WIDIASTUTI-EDIT.pptxPPT SEMINAR PROPOSAL AN ARI WAHYU WIDIASTUTI-EDIT.pptx
PPT SEMINAR PROPOSAL AN ARI WAHYU WIDIASTUTI-EDIT.pptx
 
Bab 11 penilaian kinerja
Bab 11 penilaian kinerjaBab 11 penilaian kinerja
Bab 11 penilaian kinerja
 
Rekrutmen, seleksi dan penempatan
Rekrutmen, seleksi dan penempatanRekrutmen, seleksi dan penempatan
Rekrutmen, seleksi dan penempatan
 
Penilaian Kinerja
Penilaian KinerjaPenilaian Kinerja
Penilaian Kinerja
 
Komitmen Karyawan Terhadap Perusahaan
Komitmen Karyawan Terhadap PerusahaanKomitmen Karyawan Terhadap Perusahaan
Komitmen Karyawan Terhadap Perusahaan
 
Analisis dan perencanaan pekerjaan
Analisis dan perencanaan pekerjaanAnalisis dan perencanaan pekerjaan
Analisis dan perencanaan pekerjaan
 

Similar to Rekrutmen Sumber Daya Manusia

TALENT ACQUIRING (2) SELECTION & ONBOARDING.pptx
TALENT ACQUIRING (2)  SELECTION & ONBOARDING.pptxTALENT ACQUIRING (2)  SELECTION & ONBOARDING.pptx
TALENT ACQUIRING (2) SELECTION & ONBOARDING.pptx
UNIVERSITAS MERDEKA PASURUAN
 
Handout 6-msdm-seleksi-dan-penempatan
Handout 6-msdm-seleksi-dan-penempatanHandout 6-msdm-seleksi-dan-penempatan
Handout 6-msdm-seleksi-dan-penempatan
Merfy Kesek
 
Handout 6-msdm-seleksi-dan-penempatan
Handout 6-msdm-seleksi-dan-penempatanHandout 6-msdm-seleksi-dan-penempatan
Handout 6-msdm-seleksi-dan-penempatan
sukmana metro
 
Rerutmen seleksi sesi 2
Rerutmen seleksi sesi 2Rerutmen seleksi sesi 2
Rerutmen seleksi sesi 2
Ade Riadi
 
MSDM 3 pengadaan karyawan.pptx
MSDM 3 pengadaan karyawan.pptxMSDM 3 pengadaan karyawan.pptx
MSDM 3 pengadaan karyawan.pptx
KyeNastiti1
 
Bab iv msdm
Bab iv msdmBab iv msdm
Bab iv msdm
Arif Farida
 
pengantar manajemen ppt
pengantar manajemen pptpengantar manajemen ppt
pengantar manajemen ppt
evi hermawati
 
Presentation-3(REKRUTMEN DAN SELEKSI).ppt
Presentation-3(REKRUTMEN DAN SELEKSI).pptPresentation-3(REKRUTMEN DAN SELEKSI).ppt
Presentation-3(REKRUTMEN DAN SELEKSI).ppt
Reza807023
 
Recruitment and Selection by Fransiska Herdiana Eka Putri (6019210066)
Recruitment and Selection by Fransiska Herdiana Eka Putri (6019210066)Recruitment and Selection by Fransiska Herdiana Eka Putri (6019210066)
Recruitment and Selection by Fransiska Herdiana Eka Putri (6019210066)
FransiskaPutri3
 
Kuliah 10 penyusunan personalia organisasi
Kuliah 10 penyusunan personalia organisasiKuliah 10 penyusunan personalia organisasi
Kuliah 10 penyusunan personalia organisasi
Mukhrizal Effendi
 
Seleksi dan penempatan
Seleksi dan penempatanSeleksi dan penempatan
Seleksi dan penempatan
iyandri tiluk wahyono
 
Pengadaan_Procurement_SDM.pptx
Pengadaan_Procurement_SDM.pptxPengadaan_Procurement_SDM.pptx
Pengadaan_Procurement_SDM.pptx
Andhika863008
 
Pengadaan_Procurement_Sumber Daya Manusia.pptx
Pengadaan_Procurement_Sumber Daya Manusia.pptxPengadaan_Procurement_Sumber Daya Manusia.pptx
Pengadaan_Procurement_Sumber Daya Manusia.pptx
INDIRAARUNDINASARISA
 
Presentasi pio seleksi dan pemenpatan
Presentasi pio seleksi dan pemenpatanPresentasi pio seleksi dan pemenpatan
Presentasi pio seleksi dan pemenpatan
julian ellen
 
STAFFING (MANAJEMEN)
STAFFING (MANAJEMEN)STAFFING (MANAJEMEN)
STAFFING (MANAJEMEN)
Mustaqim Furohman
 
Presentasi pio seleksi dan pemenpatan
Presentasi pio seleksi dan pemenpatanPresentasi pio seleksi dan pemenpatan
Presentasi pio seleksi dan pemenpatanfebedwi
 
Recruitment and Selection
Recruitment and SelectionRecruitment and Selection
Recruitment and Selection
Firly Zulkifli
 
Presentasi_Rekrutment_dan_Seleksi.pptx
Presentasi_Rekrutment_dan_Seleksi.pptxPresentasi_Rekrutment_dan_Seleksi.pptx
Presentasi_Rekrutment_dan_Seleksi.pptx
indrakageyama
 
Rekruitmen dan seleksi
Rekruitmen dan seleksi Rekruitmen dan seleksi
Rekruitmen dan seleksi
Frans Dione
 

Similar to Rekrutmen Sumber Daya Manusia (20)

TALENT ACQUIRING (2) SELECTION & ONBOARDING.pptx
TALENT ACQUIRING (2)  SELECTION & ONBOARDING.pptxTALENT ACQUIRING (2)  SELECTION & ONBOARDING.pptx
TALENT ACQUIRING (2) SELECTION & ONBOARDING.pptx
 
Handout 6-msdm-seleksi-dan-penempatan
Handout 6-msdm-seleksi-dan-penempatanHandout 6-msdm-seleksi-dan-penempatan
Handout 6-msdm-seleksi-dan-penempatan
 
Handout 6-msdm-seleksi-dan-penempatan
Handout 6-msdm-seleksi-dan-penempatanHandout 6-msdm-seleksi-dan-penempatan
Handout 6-msdm-seleksi-dan-penempatan
 
Rerutmen seleksi sesi 2
Rerutmen seleksi sesi 2Rerutmen seleksi sesi 2
Rerutmen seleksi sesi 2
 
MSDM 3 pengadaan karyawan.pptx
MSDM 3 pengadaan karyawan.pptxMSDM 3 pengadaan karyawan.pptx
MSDM 3 pengadaan karyawan.pptx
 
Msdm bab v
Msdm bab vMsdm bab v
Msdm bab v
 
Bab iv msdm
Bab iv msdmBab iv msdm
Bab iv msdm
 
pengantar manajemen ppt
pengantar manajemen pptpengantar manajemen ppt
pengantar manajemen ppt
 
Presentation-3(REKRUTMEN DAN SELEKSI).ppt
Presentation-3(REKRUTMEN DAN SELEKSI).pptPresentation-3(REKRUTMEN DAN SELEKSI).ppt
Presentation-3(REKRUTMEN DAN SELEKSI).ppt
 
Recruitment and Selection by Fransiska Herdiana Eka Putri (6019210066)
Recruitment and Selection by Fransiska Herdiana Eka Putri (6019210066)Recruitment and Selection by Fransiska Herdiana Eka Putri (6019210066)
Recruitment and Selection by Fransiska Herdiana Eka Putri (6019210066)
 
Kuliah 10 penyusunan personalia organisasi
Kuliah 10 penyusunan personalia organisasiKuliah 10 penyusunan personalia organisasi
Kuliah 10 penyusunan personalia organisasi
 
Seleksi dan penempatan
Seleksi dan penempatanSeleksi dan penempatan
Seleksi dan penempatan
 
Pengadaan_Procurement_SDM.pptx
Pengadaan_Procurement_SDM.pptxPengadaan_Procurement_SDM.pptx
Pengadaan_Procurement_SDM.pptx
 
Pengadaan_Procurement_Sumber Daya Manusia.pptx
Pengadaan_Procurement_Sumber Daya Manusia.pptxPengadaan_Procurement_Sumber Daya Manusia.pptx
Pengadaan_Procurement_Sumber Daya Manusia.pptx
 
Presentasi pio seleksi dan pemenpatan
Presentasi pio seleksi dan pemenpatanPresentasi pio seleksi dan pemenpatan
Presentasi pio seleksi dan pemenpatan
 
STAFFING (MANAJEMEN)
STAFFING (MANAJEMEN)STAFFING (MANAJEMEN)
STAFFING (MANAJEMEN)
 
Presentasi pio seleksi dan pemenpatan
Presentasi pio seleksi dan pemenpatanPresentasi pio seleksi dan pemenpatan
Presentasi pio seleksi dan pemenpatan
 
Recruitment and Selection
Recruitment and SelectionRecruitment and Selection
Recruitment and Selection
 
Presentasi_Rekrutment_dan_Seleksi.pptx
Presentasi_Rekrutment_dan_Seleksi.pptxPresentasi_Rekrutment_dan_Seleksi.pptx
Presentasi_Rekrutment_dan_Seleksi.pptx
 
Rekruitmen dan seleksi
Rekruitmen dan seleksi Rekruitmen dan seleksi
Rekruitmen dan seleksi
 

More from Deviana Febrianti

Slovo wood product valuation
Slovo wood product valuationSlovo wood product valuation
Slovo wood product valuation
Deviana Febrianti
 
PENGANTAR BISNIS MATERI KEPEMIMPINAN
PENGANTAR BISNIS MATERI KEPEMIMPINANPENGANTAR BISNIS MATERI KEPEMIMPINAN
PENGANTAR BISNIS MATERI KEPEMIMPINAN
Deviana Febrianti
 
ANGIC Insurance Company
ANGIC Insurance CompanyANGIC Insurance Company
ANGIC Insurance Company
Deviana Febrianti
 
Slovo wood product valuation
Slovo wood product valuationSlovo wood product valuation
Slovo wood product valuation
Deviana Febrianti
 
TRIAD CAMPERS
TRIAD CAMPERSTRIAD CAMPERS
TRIAD CAMPERS
Deviana Febrianti
 
Neraca pembayaran Ekonomi Makro
Neraca pembayaran Ekonomi MakroNeraca pembayaran Ekonomi Makro
Neraca pembayaran Ekonomi Makro
Deviana Febrianti
 
Teori Kebijakan Fiskal di Indonesia
Teori Kebijakan Fiskal di IndonesiaTeori Kebijakan Fiskal di Indonesia
Teori Kebijakan Fiskal di Indonesia
Deviana Febrianti
 
Persentasi Laporan Bisnis Plan
 Persentasi Laporan Bisnis Plan  Persentasi Laporan Bisnis Plan
Persentasi Laporan Bisnis Plan
Deviana Febrianti
 
Analisis forecasting (peramalan) penjualan perusahaan
Analisis forecasting (peramalan) penjualan perusahaan Analisis forecasting (peramalan) penjualan perusahaan
Analisis forecasting (peramalan) penjualan perusahaan
Deviana Febrianti
 
Manajemen sdm tentang perencanaan sdm
Manajemen sdm tentang perencanaan sdmManajemen sdm tentang perencanaan sdm
Manajemen sdm tentang perencanaan sdm
Deviana Febrianti
 

More from Deviana Febrianti (10)

Slovo wood product valuation
Slovo wood product valuationSlovo wood product valuation
Slovo wood product valuation
 
PENGANTAR BISNIS MATERI KEPEMIMPINAN
PENGANTAR BISNIS MATERI KEPEMIMPINANPENGANTAR BISNIS MATERI KEPEMIMPINAN
PENGANTAR BISNIS MATERI KEPEMIMPINAN
 
ANGIC Insurance Company
ANGIC Insurance CompanyANGIC Insurance Company
ANGIC Insurance Company
 
Slovo wood product valuation
Slovo wood product valuationSlovo wood product valuation
Slovo wood product valuation
 
TRIAD CAMPERS
TRIAD CAMPERSTRIAD CAMPERS
TRIAD CAMPERS
 
Neraca pembayaran Ekonomi Makro
Neraca pembayaran Ekonomi MakroNeraca pembayaran Ekonomi Makro
Neraca pembayaran Ekonomi Makro
 
Teori Kebijakan Fiskal di Indonesia
Teori Kebijakan Fiskal di IndonesiaTeori Kebijakan Fiskal di Indonesia
Teori Kebijakan Fiskal di Indonesia
 
Persentasi Laporan Bisnis Plan
 Persentasi Laporan Bisnis Plan  Persentasi Laporan Bisnis Plan
Persentasi Laporan Bisnis Plan
 
Analisis forecasting (peramalan) penjualan perusahaan
Analisis forecasting (peramalan) penjualan perusahaan Analisis forecasting (peramalan) penjualan perusahaan
Analisis forecasting (peramalan) penjualan perusahaan
 
Manajemen sdm tentang perencanaan sdm
Manajemen sdm tentang perencanaan sdmManajemen sdm tentang perencanaan sdm
Manajemen sdm tentang perencanaan sdm
 

Rekrutmen Sumber Daya Manusia

  • 1. Rekrutmen Sumber Daya Manusia Present by : DEVIANA FEBRIANTI AK-4A (1021710015)
  • 2. Sub Pokok Bahasan 2 Rekrutmen SDM Pengertian Penarikan, Seleksi, Penempatan dan Orientasi SDM Sumber dan Evaluasi Penarikan SDM Kriteria dan Kualifikasi Dasar Seleksi SDM Proses dan Kendala Seleksi Faktor yang Mempengaruhi Penempatan SDM
  • 3. Rekrutmen SDM Setiap perusahaan perlu memperhatikan dengan serius proses rekrutmen karyawan yang dilakukan,karena proses ini menyangkut beberapa hal yangg penting : Proses penarikan, seleksi, penempatan,orientasi, dan induksi yang didasarkan kepada analisis pekerjaan (job analysis), uraian pekerjaan (job description), spesifikasi pekerjaan (job specification), persyaratan pekerjaan (job enlargement), penyederhanaan pekerjaan (work simplification), dan berbagai kegiatan lain yang saling berhubungan dan terkait satu sama lainnya sebagai suatu proses. 3
  • 4. Definisi Penarikan (Rekrutmen) Proses menarik orang-orang atau pelamar yang mempunyai minat dan kualifikasi yang tepat untuk mengisi posisi atau jabatan tertentu. Proses mencari dan mendorong calon pekerja untuk melamar pekerjaan dalam organisasi. Proses yang dilakukan oleh suatu organisasi untuk mendapatkan tambahan pekerja. 4
  • 5. Definisi Seleksi Seleksi adalah proses pemilihan dari sekelompok pelamar, orang atau orang-orang yang paling memenuhi kriteria seleksi untuk posisi yang tersedia berdasarkan kondisi yang ada pada saat ini yang dilakukan perusahaan. Seleksi merupakan hal yang sangat penting karena berbagai keahlian yang dibutuhkan oleh organisasi untuk mencapai tujuannya melalui proses seleksi. Seleksi merupakan motivasi. Sekiranya orang tepat telah diseleksi, maka proses motivasi dengan sendirinya akan berjalan baik disebabkan orang itu sudah memiliki sikap dan perilaku yang baik,dan menenaikan tugas-tugas dengan system yang tertata. 5
  • 6. 6 Definisi Penempatan SDM  Menurut Sastrohadiwiryo Penempatan SDM adalah proses pemberian tugas dan pekerjaan kepada karyawan yang lulus seleksi untuk dilaksanakan sesuai ruang lingkup yang telah ditetapkan, serta mampu mempertanggungjawabkan segala resiko dan kemungkinan- kemungkinan yang terjadi atas tugas dan pekerjaan, wewenang serta tanggung jawab.  Kesimpulan : penempatan SDM adalah kebijaksanaan sumber daya manusia untuk menentukan posisi/jabatan seseorang sesuai dengan kemampuan yang dimilikinya agar dapat melaksanakan pekerjaannya dalam suatu jabatan secara efektif dan efisien
  • 7. 7 Definisi Orientasi SDM Orientasi SDM adalah proses menyediakan karyawan baru informasi-informasi yang secara ideal harus diketahui oleh karyawan, terutama latar belakang perusahaan, yang dapat membantu menumbuhkan engagement karyawan baru pada perusahaan.
  • 8. Sumber dan Evaluasi Penarikan SDM Sumber penarikan : 1. Sumber Penarikan Internal : Penarikan yang berkenaan dengan karyawan yang sudah ada dan telah direkomendasikan bahwa karyawan yang akan mengisi posisi kosong mempunyai reputasi dan moral yang baik. 2. Sumber Penarikan Eksternal : Dimana didalam organisasi tersebut ditemukan prestasi yang memburuk sehingga perlu adanya perubahan strategi maka dengan adanya penarikan eksternal akan membawa wawasan yang baru. 8
  • 9. 9 Evaluasi Penarikan SDM Tidak semua perusahaan berhasil dalam program penarikannya, oleh karena sumber yang digunakan harus dievaluasi dan dinilai dengan derajat sukses dalam perolehan personalia yang memenuhi persyaratan. Sukses fungsi penarikan dapat dinilai dengan kriteria : 1. Jumlah pelamar 2. Jumlah usul pelamar yang diajukan untuk diterima 3. Jumlah penerimaan atau pelamar yang diterima 4. Jumlah penempatan karyawan yang berhasil.
  • 10. Kriteria Seleksi 1) Pendidikan formal 2) Pengalaman / kinerja masa lalu 3) Karakteristik fisik 4) Karakteristik pribadi dan tipe kepribadian yang meliputi : Status perkawinan, jenis kelamin, usia, dll 10 Kriteria dan Kualifikasi Dasar Seleksi SDM Kualifikasi yang menjadi dasar dalam seleksi: 1) keahlian 2) pengalaman 3) umur, 4) jenis kelamin 5) pendidikan 6) keadaan fisik 7) bakat 8) karakter 9) Kerja sama 10) Kejujuran 11) kedisplinan 12) inisiatif dan kreatif
  • 11. Proses dan Kendala Seleksi 11 Terdapat empat komponen dalam suatu proses seleksi tersebut : 1. Kuantitas (jumlah) tenaga kerja yang dibutuhkan, 2. Standard kualifikasi tenaga kerja yang dibutuhkan, 3. Kualifikasi dari sejumlah calon tenaga kerja, 4. Serangkaian alat-alat seleksi.
  • 12. 12 Proses Seleksi (1) Succesive-Hurdles, sistem seleksi yang dilaksanakan berdasarkan urutan testing, yakni jika pelamar tidak lulus pada suatu testing, ia tidak boleh mengikuti testing berikutnya dan pelamar tersebut dinyatakan gugur.
  • 13. 13 Proses Seleksi (2) Compensatory-Approach, sistem seleksi yang dilakukan dengan cara pelamar mengikuti seluruh testing, kemudian dihitung nilai rata-rata tes apakah mencapai standar atau tidak. Pelamar yang mencapai nilai standar dinyatakan lulus, sebaliknya dinyatakan gugur atau tidak lulus.
  • 14. 14 Kendala Seleksi  Tolak ukur, yaitu kesulitan untuk menentukan standar yang akan digunakan mengukur kualifikasi- kualifikasi seleksi secara objektif. Misalnya; kejujuran, kesetian dan prakarsa dari pelamar mengalami kesulitan. Bobot nilai yang diberikan didasarkan pada pertimbangan yang subjektif.  Penyeleksi, yaitu kesulitan mendapatkan penyeleksi yang tepat, jujur dan objektif penilainnya. Penyeleksi sering memberikan nilai atas pertimbangan peranannya, bukan atas fisis pikirannya, bahkan pengaruh dari efek “halo” sulit dihindarkan.  Pelamar, yaitu kesulitan untuk mendapatkan jawaban yang jujur dari pelamar. Mereka selalu berusaha memberikan jawaban mengenai hal-hal yang baik-baik saja tentang dirinya, sedangkan yang negatif disembunyikan.  Untuk mengurangi kendala-kendala ini, diperlukan kebijaksanaan seleksi secara bertingkat, karena semakin banyak tingkatan seleksi yang dilakukan semakin cermat dan teliti penerimaan karyawan.
  • 15. Faktor yang Mempengaruhi Penempatan SDM 1. Pertumbuhan Perusahaan 2. Latar Belakang Pendidikan 3. Kesehatan Fisik dan Mental 4. Pengalaman Kerja 5. Faktor Status Perkawinan 6. Sikap 7. Usia

Editor's Notes

  1. Pertumbuhan bisnis perusahaan akan menciptakan posisi pekerjaan baru yang menyebabkan terjadinya pengisian posisi pekerjaan baru, baik melalui promosi karyawan yang sudah ada atau promosi karyawan baru. 2. Prestasi akademis yang dimiliki tenaga kerja selama mengikuti pendidikan sebelumnya harus dipertimbangkan, khususnya dalam penempatan tenaga kerja tersebut untuk menyelesaikan tugas pekerjaan, serta mengemban wewenang dan tanggung jawab. Prestasi akademis yang perlu dipertimbangkan tidak terbatas pada jenjang terakhir pendidikan tetapi termasuk jenjang pendidikan yang pernah dialaminya. Tenaga kerja yang memiliki prestasi akademis tinggi harus ditempatkan pada tugas dan pekerjaan yang sesuai dengan kemampuannya, sebaliknya tenaga kerja yang memiliki latar belakang akademis rata-rata atau dibawah standar harus ditempatkan pada tugas dan pekerjaan ringan dengan beban wewenang dan tanggung jawab yang relatif rendah. Latar belakang pendidikan pun harus menjadi pertimbangan dalam menempatkan karyawan. Misalnya, sarjana ekonomi harus ditempatkan pada pekerjaan yang berhubungan dalam bidang ekonomi. Latar belakang akademis ini dimaksudkan untuk menempatkan karyawan  yang tepat pada posisi yang tepat pula (The Right Man on The Right Place). 3. Dalam menempatkan karyawan, faktor fisik dan mental perludipertimbangkan karena tanpa pertimbangan yang matang, maka hal-halyang bakal merugikan perusahaan akan terjadi. Penempatan karyawan pada tugas dan pekerjaan tertentu harus disesuaikan dengan kondisi fisik danmental karyawan yang bersangkutan. Kesehatan erat kaitannya dengan sumber daya manusia. Pekerjaan-pekerjaan yang berat dan berbahaya misalnya hanya mungkin dikerjakan oleh orang-¬orang yang mempunyai fisik sehat dan kuat, sedangkan sumber daya manusia yang fisiknya lemah dan berotak cerdas dapat ditempatkan pada bidang administrasi 4. Pengalaman bekerja pada pekerjaan sejenis perlu mendapatkan pertimbangan dalam penempatan kerja karyawan. Kenyataan menunjukkan makin lama  karyawan  bekerja, makin banyak pengalaman yang dimiliki  karyawan yang bersangkutan, sebaliknya semakin singkat masa kerja, semakin sedikit pengalaman yang diperoleh. Pengalaman bekerja benyak memberikan keahlian dan keterampilan kerja 5. Status perkawinan sumber daya manusia perlu menjadi bahan pertimbangan dalam penempatannya, karena banyak pekerjaan yang mempersyaratkan penerimaan sumber daya manusia yang belum menikah. Bagi sumber daya manusia yang sudah menikah apalagi yang mempunyal anak tentu penempatannya tidak seluas sumber daya manusia yang belum menikah 6. Sikap merupakan bagian hakiki dari kepribadian seseorang. Dalam penempatankaryawan faktor sikap hendaknya menjadi pertimbangan bagimanajersumberdaya manusia, karena hal tersebut akan berpengaruh secara langsung baik bagi individu dan perusahaan maupun bagi masyarakat sebagai pengguna jasa dari perusahaan itu sendiri 7. Faktor usia tenaga kerja yang lulus seleksi perlu dipertimbangkan dalam penempatan tenaga  kerja. Penempatan tenaga kerja berdasarkan usia perlu dilakukan untuk menghindari rendahnya produktivitas yang dihasilkan oleh  karyawan yang bersangkutan