SlideShare a Scribd company logo
DIFUSI DAN INOVASI MODEL-MODEL
PENDIDIKAN MASYARAKAT
Kelompok 1
Indri Ajeng Setyoningrum/ 2010204
Klara Septia Landa/ 2002405
Dosen Pengampuh:
Prof. Dr. H. Oong Komar, M.Pd.
• Proses Difusi Inovasi dan Keputusan Inovasi
Sistem Informasi Desa: Studi Kasus di Kabupaten
Lombok Timur
Judul
• Agus Purbathin Hadia, Diyah Indiyartia, Dian
Lestari Miharjaa
Penulis
• Indonesian Journal of Socio Economics, Volume 1,
Number 1, Page 1-11 (2019)
Jurnal
• Sistem Informasi Desa (SID)
Nama Inovasi
• Teknologi pengelolaan data dan informasi
Jenis inovasi
• 10 desa di Kabupaten Lombok Timur
Sasaran adapter
• KOMPAK (Kolaborasi Masyarakat dan Pelayanan
untuk Kesejahteraan)
Inovator
• Proses administrasi menjadi lebih cepat, misalnya pembuatan surat yang
sebelumnya butuh waktu sampai 1 hari, dengan SID hanya 3 menit
• Pendataan dan administrasi kependudukan lebih mudah, cepat, dan valid
• Karena online base, data dan informasi dapat diakses dari mana saja selama ada
jaringan internet, informasi lebih cepat, umpan balik dari pengguna lebih cepat
• Mempermudah perencanaan pembangunan desa dengan tersedianya data yang
valid dan terupdate
• Informasi menjadi lebih valid dan transparan karena masyarakat bisa melakukan
pengawasan secara online
Relative
Advantage
(Keuntungan
Relatif)
• SID merupakan penyempurnaan dari sistem administrasi manual yang biasa dilakukan
perangkat desa, konsisten dengan nilai–nilai yang berlaku, pengalaman-pengalaman
terakhir dan kebutuhan operator, pengguna (perangkat desa) dan penerima manfaat
(masyarakat desa)
Compatibility
(Kesesuaian
dengan nilai-
nilai sosial)
• SID memang memiliki tingkat kerumitan untuk dipahami dan digunakan dibandingkan
dengan sistem manual, akan tetapi dukungan perangkat keras dan perangkat lunak yang
mudah diperoleh, serta ketersediaan sumberdaya manusia (Operator SID), operasional
SID menjadi mudah dan sederhana
Complexity
(Tingkat
kerumitan)
• Open SID menyediakan aplikasi/program/perangkat off line dan on line yang bisa
dicoba dan diterapkan pada keadaan sumber daya yang terbatas
Triability (Dapat
diuji cobakan)
• SID dapat dilihat dan disaksikan hasilnya oleh orang lain, baik oleh operator,
pengguna (perangkat desa), maupun penerima manfaat (masyarakat desa), misalnya
dalam kemudahan pelayanan administrsai persuratan, administrasi kependudukan,
maupun kemudahan dan kecepatan mengakses informasi secara online.
Observasbility
(Dapat diamati)
Inovasi
• Pengenalan pertama tentang SID diperoleh dari media
massa, baik televisi, radio, koran, dan juga internet,
ketika proses penyusunan dan penerbitan UU Desa, yang
dalam pasal 86 membahas tentang SID. Pengenalan lebih
komperehensif dilakukan oleh KOMPAK, yang
kemudian dilanjutkan dengan pelatihan. Pada tahap
implementasi dan replikasi,menggunakan saluran
komunikasi kelompok secara tatap muka dan melalui
internet. Komunikasi tatap muka dilakukan pada saat
pertemuan rutin Forum SID setiap bulan, juga melalui
kelompok-kelompok belajar operator SID di setiap
wilayah. Komunikasi bukan tatap muka dilakukan
melalui media sosial Facebook dan Whatssap, secara
berkelompok melalui chat group.
Masa
• Pada tahap implementasi juga menggunakan saluran
interpersonal secara tatap muka dan melalui internet yakni
personal chat via aplikasi Whatsapp
Interpersonal
Saluran Komunikasi
• Penyebaran Dan
Pengaruh Informasi
Yang Disampaikan
Melalui Media Massa
(Dalam Hal Ini Internet)
Kepada Khalayaknya
Tidak Terjadi Secara
Langsung (Satu Tahap),
Melainkan Melalui
Perantara Pengurus
Forum SID Yang
Menjadi Pemuka
Pendapat (Opinion
Leaders). Meskipun
Setiap Pegiat Dan
Pengelola SID Dapat
Mengakses Informasi
Langsung Ke Sumber
Informasi Melalui
Internet, Namun Dalam
Implementasinya
Sebagian Besar Operator
SID Masih
Membutuhkan
Pendampingan
Langsung Dari Pemuka
Pendapat Di Forum SID.
Proses
• Kelompok
sasaran
merupakan
adapter
pemula
(dalam hal
ini adalah
perangkat
desa. untuk
mengemban
gkan SID
mendapatka
n apresiasi
dari
KOMPAK
dan
Pemerintah
Kabupaten
Lombok
Timur.
Keinovasian
seseorang
• Mei 2016: inisiasi SID oleh KOMPAK
• Agustus 2016: KOMPAK
memfasilitasi Lokakarya Penyusunan
Rencana Penguatan Sistem Informasi
Desa (SID). Lokakarya tersebut
menghasilkan kesepatan tahapan
kegiatan sekaligus pembagian peran
tanggung jawab semua pihak (Desa,
Kecamatan, Kabupaten dan
KOMPAK) untuk pengembangan SID
di semua Desa Mitra KOMPAK.
• September 2016: Kompak
menindaklanjuti kesepakatan dengan
memfasilitasi Pelatihan Dasar Untuk
Operator Sistem Informasi Desa.
• Oktober 2016: Sistem Informasi Desa
(SID) mulai resmi digunakan dalam
mempercepat Pelayanan Kepada
Masyarakat.
• Maret 2017: Kompak Mengadakan
Mini lokakarya review realisasi sistem
informasi desa (SID) di dalam rangka
menindaklanjuti sejauh mana
penerapan SID di Desa Binaan
Kompak.
Kecepatan
adaptasi
Waktu
Kelomp
ok unit
• Forum SID Kabupaten Lombok Timur (ForSID) yang beranggotakan operator SID,
perangkat desa, pegiat dan pemerhati SID
Sosial
• Struktur sosial Forum SID sederhana dan informal, ada Ketua Forum dan
Koordinator Wilayah (Kelompok belajar), dan anggota yang setara.
Fasilitas
i
• Proses belajar berlangsung sesuai prinsip-prinsip pendidikan orang dewasa, yaitu
belajar bersama dengan bertukar pengalaman. Proses belajar berlangsung satu kali
dalam sebulan, tempat belajar diatur bergilir dari satu desa ke desa lain, dan biaya
konsumsi ditanggung bersama secara urunan. Pengambilan keputusan inovasi,
misalnya penggunaan fitur tertentu dalam SID, diputuskan secara kolektif.
Norma
• Proses belajar dalam Forum SID adalah homofili, dengan ciri umur, pendidikan,
dan status sosial Operator SID relatif sama. Ketua Forum SID dan beberapa
anggota memang memiliki kompetensi yang lebih baik dari anggota lainnya,
namun karena kompetensi itu didapatkan dari belajar secara otodidak, mereka
tetap menempatkan diri sebagai sesama anggota kelompok belajar, dan memang
tidak ada agen perubahan dari luar Forum SID yang mendampingi proses belajar.
Pelaksanaan SID juga diterima dengan baik oleh masyarakat. Tidak ada yang
melanggar norma karena masyarakat sasaran juga terbuka terhadap teknologi.
•
Saluran Sistem
Praktik yang berhasil ini merupakan upaya Pemprov dan Pemkab di
NTB, yang secara aktif mereplikasi dan memperluas dukungan
KOMPAK untuk mengembangkan SID di semua desa di kabupaten
wilayah kerja KOMPAK. KOMPAK menyelenggarakan serangkaian
pelatihan untuk mendukung desa dalam menggunakan data dan
informasi SID. Operator SID dan staf dari 100 desa lebih di tiga
kabupaten, berpartisipasi dalam pelatihan tindak lanjut, yang
bertujuan mendukung pelaksanaan SID dengan mendorong
perencanaan pembangunan berbasis SID, praktik baik, serta petunjuk
teknisnya. Lebih 90% peserta menyatakan akan menerapkan bahan
yang diperoleh dan lokakarya mendukung kerja SID mereka. Rata-
rata, peserta lokakarya mengalami 52,5% peningkatan pengetahuan
terkait pengembangan dan pelaksanaan SID.
Kesimpulan
Hatur Nuhun

More Related Content

What's hot

19.disma ambarsari (06111404019)
19.disma ambarsari (06111404019)19.disma ambarsari (06111404019)
19.disma ambarsari (06111404019)Dewi_Sejarah
 
Pedoman kkn unimed 2019
Pedoman kkn unimed 2019Pedoman kkn unimed 2019
Pedoman kkn unimed 2019
memomanurung
 
Orientasi kurikulum khidmat masyarakat klana resort mei 2013
Orientasi kurikulum khidmat masyarakat klana resort mei 2013Orientasi kurikulum khidmat masyarakat klana resort mei 2013
Orientasi kurikulum khidmat masyarakat klana resort mei 2013Yusma Yusof
 
Bidang garapan hubungannya dengan masyarakat
Bidang garapan hubungannya dengan masyarakatBidang garapan hubungannya dengan masyarakat
Bidang garapan hubungannya dengan masyarakat
Fifi Feryanti
 
Kebijakan Pendidikan Masyarakat
Kebijakan Pendidikan MasyarakatKebijakan Pendidikan Masyarakat
Kebijakan Pendidikan Masyarakat
Indri Ajeng Setyoningrum
 
Sesi 2. Profil Pendidikan di Indonesia
Sesi 2.   Profil Pendidikan di IndonesiaSesi 2.   Profil Pendidikan di Indonesia
Sesi 2. Profil Pendidikan di Indonesia
Daniel Saroengoe
 
2, sm, tri wahyu nugroho, prof. dr. hapzi ali, strategic management, swot ana...
2, sm, tri wahyu nugroho, prof. dr. hapzi ali, strategic management, swot ana...2, sm, tri wahyu nugroho, prof. dr. hapzi ali, strategic management, swot ana...
2, sm, tri wahyu nugroho, prof. dr. hapzi ali, strategic management, swot ana...
triwahyunugroho3
 
Presentase hub. masyarakat dan sekolah
Presentase hub. masyarakat dan sekolahPresentase hub. masyarakat dan sekolah
Presentase hub. masyarakat dan sekolahSusi Yanti
 
Menejemen pendidikan
Menejemen pendidikanMenejemen pendidikan
Menejemen pendidikanrosidafitriani
 
Manajemen pendidikan islam
Manajemen pendidikan islamManajemen pendidikan islam
Manajemen pendidikan islam
Ferry Lovita
 
Permasalahan pendidikan dan solusinya
Permasalahan pendidikan dan solusinyaPermasalahan pendidikan dan solusinya
Permasalahan pendidikan dan solusinya
Siti Sya'anah
 
Paparan sumarso
Paparan sumarsoPaparan sumarso
Paparan sumarso
Sumarso M.Pd.
 
Repdalini (2010 31-141)
Repdalini (2010 31-141)Repdalini (2010 31-141)
Repdalini (2010 31-141)enymegawati
 
Pedoman fasilitasi
Pedoman  fasilitasiPedoman  fasilitasi
Pedoman fasilitasi
Ismail Ahmad
 
Rnpk 2015 paparan pembukaan mendikbud
Rnpk 2015   paparan pembukaan mendikbudRnpk 2015   paparan pembukaan mendikbud
Rnpk 2015 paparan pembukaan mendikbud
btkipkalteng
 
Tantangan dalam meningkatkan mutu pendidikan di indonesia.docx
Tantangan dalam meningkatkan mutu pendidikan di indonesia.docxTantangan dalam meningkatkan mutu pendidikan di indonesia.docx
Tantangan dalam meningkatkan mutu pendidikan di indonesia.docxAde Rifai Kolot
 
Lembaga pendidikan dan fungsinya ppt
Lembaga pendidikan dan fungsinya pptLembaga pendidikan dan fungsinya ppt
Lembaga pendidikan dan fungsinya ppt
sri rahayu
 

What's hot (20)

19.disma ambarsari (06111404019)
19.disma ambarsari (06111404019)19.disma ambarsari (06111404019)
19.disma ambarsari (06111404019)
 
Pedoman kkn unimed 2019
Pedoman kkn unimed 2019Pedoman kkn unimed 2019
Pedoman kkn unimed 2019
 
Orientasi kurikulum khidmat masyarakat klana resort mei 2013
Orientasi kurikulum khidmat masyarakat klana resort mei 2013Orientasi kurikulum khidmat masyarakat klana resort mei 2013
Orientasi kurikulum khidmat masyarakat klana resort mei 2013
 
Bidang garapan hubungannya dengan masyarakat
Bidang garapan hubungannya dengan masyarakatBidang garapan hubungannya dengan masyarakat
Bidang garapan hubungannya dengan masyarakat
 
Kebijakan Pendidikan Masyarakat
Kebijakan Pendidikan MasyarakatKebijakan Pendidikan Masyarakat
Kebijakan Pendidikan Masyarakat
 
Standar pengelola pkbm
Standar pengelola pkbmStandar pengelola pkbm
Standar pengelola pkbm
 
Sesi 2. Profil Pendidikan di Indonesia
Sesi 2.   Profil Pendidikan di IndonesiaSesi 2.   Profil Pendidikan di Indonesia
Sesi 2. Profil Pendidikan di Indonesia
 
2, sm, tri wahyu nugroho, prof. dr. hapzi ali, strategic management, swot ana...
2, sm, tri wahyu nugroho, prof. dr. hapzi ali, strategic management, swot ana...2, sm, tri wahyu nugroho, prof. dr. hapzi ali, strategic management, swot ana...
2, sm, tri wahyu nugroho, prof. dr. hapzi ali, strategic management, swot ana...
 
Presentase hub. masyarakat dan sekolah
Presentase hub. masyarakat dan sekolahPresentase hub. masyarakat dan sekolah
Presentase hub. masyarakat dan sekolah
 
Menejemen pendidikan
Menejemen pendidikanMenejemen pendidikan
Menejemen pendidikan
 
Manajemen pendidikan islam
Manajemen pendidikan islamManajemen pendidikan islam
Manajemen pendidikan islam
 
Permasalahan pendidikan dan solusinya
Permasalahan pendidikan dan solusinyaPermasalahan pendidikan dan solusinya
Permasalahan pendidikan dan solusinya
 
Paparan sumarso
Paparan sumarsoPaparan sumarso
Paparan sumarso
 
Repdalini (2010 31-141)
Repdalini (2010 31-141)Repdalini (2010 31-141)
Repdalini (2010 31-141)
 
Pedoman fasilitasi
Pedoman  fasilitasiPedoman  fasilitasi
Pedoman fasilitasi
 
Rnpk 2015 paparan pembukaan mendikbud
Rnpk 2015   paparan pembukaan mendikbudRnpk 2015   paparan pembukaan mendikbud
Rnpk 2015 paparan pembukaan mendikbud
 
Tantangan dalam meningkatkan mutu pendidikan di indonesia.docx
Tantangan dalam meningkatkan mutu pendidikan di indonesia.docxTantangan dalam meningkatkan mutu pendidikan di indonesia.docx
Tantangan dalam meningkatkan mutu pendidikan di indonesia.docx
 
Ppt kel 2
Ppt kel 2Ppt kel 2
Ppt kel 2
 
Ppt kel 2
Ppt kel 2Ppt kel 2
Ppt kel 2
 
Lembaga pendidikan dan fungsinya ppt
Lembaga pendidikan dan fungsinya pptLembaga pendidikan dan fungsinya ppt
Lembaga pendidikan dan fungsinya ppt
 

Similar to Proses Difusi dan Keputusan Inovasi

Reni ita safitri tmi...
Reni ita safitri tmi...Reni ita safitri tmi...
Reni ita safitri tmi...
diponegoro university
 
Desa 2.0 - Bayu Setyo Nugroho
Desa 2.0 - Bayu Setyo NugrohoDesa 2.0 - Bayu Setyo Nugroho
Desa 2.0 - Bayu Setyo Nugroho
Supri yanto
 
Kelompok 6 Pert 10.pptx
Kelompok 6 Pert 10.pptxKelompok 6 Pert 10.pptx
Kelompok 6 Pert 10.pptx
AfriskaBerliana
 
Peran bkad mendorong pemberdayaan masyarakat
Peran bkad  mendorong pemberdayaan masyarakatPeran bkad  mendorong pemberdayaan masyarakat
Peran bkad mendorong pemberdayaan masyarakatSutardjo ( Mang Ojo )
 
Program Kerja GP hufron viks.pptx
Program Kerja GP hufron viks.pptxProgram Kerja GP hufron viks.pptx
Program Kerja GP hufron viks.pptx
achmadhufron68
 
Refleksi dan hasil pembelajaran opkim
Refleksi dan hasil pembelajaran opkimRefleksi dan hasil pembelajaran opkim
Refleksi dan hasil pembelajaran opkim
iffahroslan
 
Bale langgaq di taman ayu lobar 2017
Bale langgaq di taman ayu lobar 2017Bale langgaq di taman ayu lobar 2017
Bale langgaq di taman ayu lobar 2017
gargazi
 
Profil Working Group Pendampingan Koperasi, Usaha Mikro, Kecil dan Menengah -...
Profil Working Group Pendampingan Koperasi, Usaha Mikro, Kecil dan Menengah -...Profil Working Group Pendampingan Koperasi, Usaha Mikro, Kecil dan Menengah -...
Profil Working Group Pendampingan Koperasi, Usaha Mikro, Kecil dan Menengah -...
Samsul Hadi
 
Report full opkim
Report full opkimReport full opkim
Report full opkimArDah ZyEd
 
Report full opkim
Report full opkimReport full opkim
Report full opkimiffahroslan
 
Studi kasus Bab 7 (Locality)
Studi kasus Bab 7 (Locality)Studi kasus Bab 7 (Locality)
Studi kasus Bab 7 (Locality)
Myda Nabila
 
Relawan TIK Indonesia
Relawan TIK IndonesiaRelawan TIK Indonesia
Relawan TIK Indonesia
Fajar Muharom
 
Laporan akhir kkn Lindatul Afidah
Laporan akhir kkn Lindatul AfidahLaporan akhir kkn Lindatul Afidah
Laporan akhir kkn Lindatul Afidah
LindatulAfidah
 
Lokakarya Mengenal Desa Sendiri di Desa Melung
Lokakarya Mengenal Desa Sendiri di Desa MelungLokakarya Mengenal Desa Sendiri di Desa Melung
Lokakarya Mengenal Desa Sendiri di Desa Melung
Yossy Suparyo
 
Laporan akhir KKN UNUSIDA 2020 Desa Tanjekwagir oleh m ikhsani isfan fajar sa...
Laporan akhir KKN UNUSIDA 2020 Desa Tanjekwagir oleh m ikhsani isfan fajar sa...Laporan akhir KKN UNUSIDA 2020 Desa Tanjekwagir oleh m ikhsani isfan fajar sa...
Laporan akhir KKN UNUSIDA 2020 Desa Tanjekwagir oleh m ikhsani isfan fajar sa...
KKNTanjekwagir
 
Proposal bantuan sosial
Proposal bantuan sosialProposal bantuan sosial
Proposal bantuan sosialJoni Candra
 
Kajian program stbm ntb 1 upload
Kajian program  stbm   ntb 1 uploadKajian program  stbm   ntb 1 upload
Kajian program stbm ntb 1 uploadHerdianty Prajitno
 

Similar to Proses Difusi dan Keputusan Inovasi (20)

Reni ita safitri tmi...
Reni ita safitri tmi...Reni ita safitri tmi...
Reni ita safitri tmi...
 
Desa 2.0 - Bayu Setyo Nugroho
Desa 2.0 - Bayu Setyo NugrohoDesa 2.0 - Bayu Setyo Nugroho
Desa 2.0 - Bayu Setyo Nugroho
 
Kelompok 6 Pert 10.pptx
Kelompok 6 Pert 10.pptxKelompok 6 Pert 10.pptx
Kelompok 6 Pert 10.pptx
 
Peran bkad mendorong pemberdayaan masyarakat
Peran bkad  mendorong pemberdayaan masyarakatPeran bkad  mendorong pemberdayaan masyarakat
Peran bkad mendorong pemberdayaan masyarakat
 
Program Kerja GP hufron viks.pptx
Program Kerja GP hufron viks.pptxProgram Kerja GP hufron viks.pptx
Program Kerja GP hufron viks.pptx
 
Good Governance
Good GovernanceGood Governance
Good Governance
 
Refleksi dan hasil pembelajaran opkim
Refleksi dan hasil pembelajaran opkimRefleksi dan hasil pembelajaran opkim
Refleksi dan hasil pembelajaran opkim
 
Bale langgaq di taman ayu lobar 2017
Bale langgaq di taman ayu lobar 2017Bale langgaq di taman ayu lobar 2017
Bale langgaq di taman ayu lobar 2017
 
Profil Working Group Pendampingan Koperasi, Usaha Mikro, Kecil dan Menengah -...
Profil Working Group Pendampingan Koperasi, Usaha Mikro, Kecil dan Menengah -...Profil Working Group Pendampingan Koperasi, Usaha Mikro, Kecil dan Menengah -...
Profil Working Group Pendampingan Koperasi, Usaha Mikro, Kecil dan Menengah -...
 
Report full opkim
Report full opkimReport full opkim
Report full opkim
 
Report full opkim
Report full opkimReport full opkim
Report full opkim
 
Report full opkim
Report full opkimReport full opkim
Report full opkim
 
Report full opkim
Report full opkimReport full opkim
Report full opkim
 
Studi kasus Bab 7 (Locality)
Studi kasus Bab 7 (Locality)Studi kasus Bab 7 (Locality)
Studi kasus Bab 7 (Locality)
 
Relawan TIK Indonesia
Relawan TIK IndonesiaRelawan TIK Indonesia
Relawan TIK Indonesia
 
Laporan akhir kkn Lindatul Afidah
Laporan akhir kkn Lindatul AfidahLaporan akhir kkn Lindatul Afidah
Laporan akhir kkn Lindatul Afidah
 
Lokakarya Mengenal Desa Sendiri di Desa Melung
Lokakarya Mengenal Desa Sendiri di Desa MelungLokakarya Mengenal Desa Sendiri di Desa Melung
Lokakarya Mengenal Desa Sendiri di Desa Melung
 
Laporan akhir KKN UNUSIDA 2020 Desa Tanjekwagir oleh m ikhsani isfan fajar sa...
Laporan akhir KKN UNUSIDA 2020 Desa Tanjekwagir oleh m ikhsani isfan fajar sa...Laporan akhir KKN UNUSIDA 2020 Desa Tanjekwagir oleh m ikhsani isfan fajar sa...
Laporan akhir KKN UNUSIDA 2020 Desa Tanjekwagir oleh m ikhsani isfan fajar sa...
 
Proposal bantuan sosial
Proposal bantuan sosialProposal bantuan sosial
Proposal bantuan sosial
 
Kajian program stbm ntb 1 upload
Kajian program  stbm   ntb 1 uploadKajian program  stbm   ntb 1 upload
Kajian program stbm ntb 1 upload
 

Recently uploaded

LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
widyakusuma99
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
MuhammadBagusAprilia1
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
agusmulyadi08
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
EkoPutuKromo
 
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptxKarier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
adolfnuhujanan101
 
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik DosenUNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
AdrianAgoes9
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
kinayaptr30
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
rohman85
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
DEVI390643
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
setiatinambunan
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
erlita3
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
astridamalia20
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
jodikurniawan341
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
d2spdpnd9185
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
Nur afiyah
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
LucyKristinaS
 
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
Indah106914
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
safitriana935
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
UmyHasna1
 

Recently uploaded (20)

LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
 
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptxKarier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
 
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik DosenUNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
 
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
 

Proses Difusi dan Keputusan Inovasi

  • 1. DIFUSI DAN INOVASI MODEL-MODEL PENDIDIKAN MASYARAKAT Kelompok 1 Indri Ajeng Setyoningrum/ 2010204 Klara Septia Landa/ 2002405 Dosen Pengampuh: Prof. Dr. H. Oong Komar, M.Pd.
  • 2. • Proses Difusi Inovasi dan Keputusan Inovasi Sistem Informasi Desa: Studi Kasus di Kabupaten Lombok Timur Judul • Agus Purbathin Hadia, Diyah Indiyartia, Dian Lestari Miharjaa Penulis • Indonesian Journal of Socio Economics, Volume 1, Number 1, Page 1-11 (2019) Jurnal • Sistem Informasi Desa (SID) Nama Inovasi • Teknologi pengelolaan data dan informasi Jenis inovasi • 10 desa di Kabupaten Lombok Timur Sasaran adapter • KOMPAK (Kolaborasi Masyarakat dan Pelayanan untuk Kesejahteraan) Inovator
  • 3. • Proses administrasi menjadi lebih cepat, misalnya pembuatan surat yang sebelumnya butuh waktu sampai 1 hari, dengan SID hanya 3 menit • Pendataan dan administrasi kependudukan lebih mudah, cepat, dan valid • Karena online base, data dan informasi dapat diakses dari mana saja selama ada jaringan internet, informasi lebih cepat, umpan balik dari pengguna lebih cepat • Mempermudah perencanaan pembangunan desa dengan tersedianya data yang valid dan terupdate • Informasi menjadi lebih valid dan transparan karena masyarakat bisa melakukan pengawasan secara online Relative Advantage (Keuntungan Relatif) • SID merupakan penyempurnaan dari sistem administrasi manual yang biasa dilakukan perangkat desa, konsisten dengan nilai–nilai yang berlaku, pengalaman-pengalaman terakhir dan kebutuhan operator, pengguna (perangkat desa) dan penerima manfaat (masyarakat desa) Compatibility (Kesesuaian dengan nilai- nilai sosial) • SID memang memiliki tingkat kerumitan untuk dipahami dan digunakan dibandingkan dengan sistem manual, akan tetapi dukungan perangkat keras dan perangkat lunak yang mudah diperoleh, serta ketersediaan sumberdaya manusia (Operator SID), operasional SID menjadi mudah dan sederhana Complexity (Tingkat kerumitan) • Open SID menyediakan aplikasi/program/perangkat off line dan on line yang bisa dicoba dan diterapkan pada keadaan sumber daya yang terbatas Triability (Dapat diuji cobakan) • SID dapat dilihat dan disaksikan hasilnya oleh orang lain, baik oleh operator, pengguna (perangkat desa), maupun penerima manfaat (masyarakat desa), misalnya dalam kemudahan pelayanan administrsai persuratan, administrasi kependudukan, maupun kemudahan dan kecepatan mengakses informasi secara online. Observasbility (Dapat diamati) Inovasi
  • 4. • Pengenalan pertama tentang SID diperoleh dari media massa, baik televisi, radio, koran, dan juga internet, ketika proses penyusunan dan penerbitan UU Desa, yang dalam pasal 86 membahas tentang SID. Pengenalan lebih komperehensif dilakukan oleh KOMPAK, yang kemudian dilanjutkan dengan pelatihan. Pada tahap implementasi dan replikasi,menggunakan saluran komunikasi kelompok secara tatap muka dan melalui internet. Komunikasi tatap muka dilakukan pada saat pertemuan rutin Forum SID setiap bulan, juga melalui kelompok-kelompok belajar operator SID di setiap wilayah. Komunikasi bukan tatap muka dilakukan melalui media sosial Facebook dan Whatssap, secara berkelompok melalui chat group. Masa • Pada tahap implementasi juga menggunakan saluran interpersonal secara tatap muka dan melalui internet yakni personal chat via aplikasi Whatsapp Interpersonal Saluran Komunikasi
  • 5. • Penyebaran Dan Pengaruh Informasi Yang Disampaikan Melalui Media Massa (Dalam Hal Ini Internet) Kepada Khalayaknya Tidak Terjadi Secara Langsung (Satu Tahap), Melainkan Melalui Perantara Pengurus Forum SID Yang Menjadi Pemuka Pendapat (Opinion Leaders). Meskipun Setiap Pegiat Dan Pengelola SID Dapat Mengakses Informasi Langsung Ke Sumber Informasi Melalui Internet, Namun Dalam Implementasinya Sebagian Besar Operator SID Masih Membutuhkan Pendampingan Langsung Dari Pemuka Pendapat Di Forum SID. Proses • Kelompok sasaran merupakan adapter pemula (dalam hal ini adalah perangkat desa. untuk mengemban gkan SID mendapatka n apresiasi dari KOMPAK dan Pemerintah Kabupaten Lombok Timur. Keinovasian seseorang • Mei 2016: inisiasi SID oleh KOMPAK • Agustus 2016: KOMPAK memfasilitasi Lokakarya Penyusunan Rencana Penguatan Sistem Informasi Desa (SID). Lokakarya tersebut menghasilkan kesepatan tahapan kegiatan sekaligus pembagian peran tanggung jawab semua pihak (Desa, Kecamatan, Kabupaten dan KOMPAK) untuk pengembangan SID di semua Desa Mitra KOMPAK. • September 2016: Kompak menindaklanjuti kesepakatan dengan memfasilitasi Pelatihan Dasar Untuk Operator Sistem Informasi Desa. • Oktober 2016: Sistem Informasi Desa (SID) mulai resmi digunakan dalam mempercepat Pelayanan Kepada Masyarakat. • Maret 2017: Kompak Mengadakan Mini lokakarya review realisasi sistem informasi desa (SID) di dalam rangka menindaklanjuti sejauh mana penerapan SID di Desa Binaan Kompak. Kecepatan adaptasi Waktu
  • 6. Kelomp ok unit • Forum SID Kabupaten Lombok Timur (ForSID) yang beranggotakan operator SID, perangkat desa, pegiat dan pemerhati SID Sosial • Struktur sosial Forum SID sederhana dan informal, ada Ketua Forum dan Koordinator Wilayah (Kelompok belajar), dan anggota yang setara. Fasilitas i • Proses belajar berlangsung sesuai prinsip-prinsip pendidikan orang dewasa, yaitu belajar bersama dengan bertukar pengalaman. Proses belajar berlangsung satu kali dalam sebulan, tempat belajar diatur bergilir dari satu desa ke desa lain, dan biaya konsumsi ditanggung bersama secara urunan. Pengambilan keputusan inovasi, misalnya penggunaan fitur tertentu dalam SID, diputuskan secara kolektif. Norma • Proses belajar dalam Forum SID adalah homofili, dengan ciri umur, pendidikan, dan status sosial Operator SID relatif sama. Ketua Forum SID dan beberapa anggota memang memiliki kompetensi yang lebih baik dari anggota lainnya, namun karena kompetensi itu didapatkan dari belajar secara otodidak, mereka tetap menempatkan diri sebagai sesama anggota kelompok belajar, dan memang tidak ada agen perubahan dari luar Forum SID yang mendampingi proses belajar. Pelaksanaan SID juga diterima dengan baik oleh masyarakat. Tidak ada yang melanggar norma karena masyarakat sasaran juga terbuka terhadap teknologi. • Saluran Sistem
  • 7. Praktik yang berhasil ini merupakan upaya Pemprov dan Pemkab di NTB, yang secara aktif mereplikasi dan memperluas dukungan KOMPAK untuk mengembangkan SID di semua desa di kabupaten wilayah kerja KOMPAK. KOMPAK menyelenggarakan serangkaian pelatihan untuk mendukung desa dalam menggunakan data dan informasi SID. Operator SID dan staf dari 100 desa lebih di tiga kabupaten, berpartisipasi dalam pelatihan tindak lanjut, yang bertujuan mendukung pelaksanaan SID dengan mendorong perencanaan pembangunan berbasis SID, praktik baik, serta petunjuk teknisnya. Lebih 90% peserta menyatakan akan menerapkan bahan yang diperoleh dan lokakarya mendukung kerja SID mereka. Rata- rata, peserta lokakarya mengalami 52,5% peningkatan pengetahuan terkait pengembangan dan pelaksanaan SID. Kesimpulan