SlideShare a Scribd company logo
Pembiasaan
1. Pengertian
Kegiatan pembiasaan dilakukan melalui kegiatan rutin, spontan, dan keteladanan yang baik
di dalam kelas maupun di luar kelas. Sedangkan pembiasaan melalui kegiatan terprogram
dilaksanakan secara bertahap disesuaikan dengan kalender pendidikan, semua guru berpartisipasi
aktif dalam membentuk watak, kepribadian dan kebiasaan positif. Peran guru dalam hal ini
memberikan bimbingan dan konseling, arah pengembangan kebiasaan peserta didik dalam
kehidupan sehari-hari dan sekaligus mengkoordinir penilaian prilaku mereka melalui pengamatan
guru-guru terkait.
Pengembangan diri melalui kegiatan pembiasaan adalah membiasakan perilaku positif
tertentu dalam kehidupan sehari-hari. Pembiasaan merupakan proses pembentukan sikap dan
perilaku yang relatif menetap dan bersifat otomatis melalui proses pembelajaran yang berulang-
ulang, baik dilakukan secara bersama-sama ataupun sendiri-sendiri. Hal tersebut juga akan
menghasilkan suatu kompetensi. Pengembangan diri melalui pembiasaan ini dapat dilakukan
secara terjadwal / tidak terjadwal baik di dalam maupun di luar kelas.
Kegiatan pembiasaan terdiri :
Sifat
Kegiatan
Jenis Kegiatan Hasil yang Diharapkan
Rutin Nilai Keagamaan
 Berdoa sebelum dan sesudah
belajar .
 Sholat Dzuhur berjamaah
 Sholat Dhuha
 Tadarus
 Baca Yasin
 Sholat Jum’at
 Peringatan hari besar keagamaan
Nilai Kemandirian
 Piket kelas
 Jumat bersih
 PSN
 Membaca buku
 Terbiasa berdoa setiap
belajar
 Terbiasa melaksanakan
sholat wajib berjamaah
 Terbiasa melaksanakan
sholat sunah
 Terbiasa membaca Al
Quran
 Terbiasa membaca
Yasin
 Terbiasa menjaga
kebersihan
 Terbiasa membaca
buku
Spontan Pengembangan budaya sekolah :
 Memberi dan menjawab salam
 Meminta maaf
 Berterima kasih
 Mengunjungi orang yang sakit
 Membuang sampah di tempatnya
 Menolong orang yang sedang
dalam kesulitan/ kesusahan
 Melerai pertengkaran
 Siswa terbiasa membe-
ri salam
 Ikut merasakan pende-
ritaan orang lain
(berempati)
 Peduli terhadap
lingkungan yang ada
disekitarnya
Keteladanan  Penampilan guru
 Mengambil sampah dan
membuang di tempatnya
Siswa dapat meneladani
perilaku guru.
 Berbicara santun
 Mengucapkan terima kasih
 Meminta maaf
 Mendengarkan pendapat org lain
Menghargai perbedaan pendapat
 Memberi kesempatan kepada
orang yang lebih tua dan orang
yang lebih membutuhkan.
 Menaati tata tertib (disiplin, tepat
waktu, taat pada peraturan)
 Memberi salam ketika bertemu
 Berpakaian rapi dan bersih
 Menepati janji
 Memberikan penghargaan kepada
orang yang berprestasi
 Berperilaku sopan
 Memuji pada orang yang baik
 Mengakui kebenaran orang lain
 Mengakui kesalahan diri sendiri
 Berani mengambil keputusan
 Berani berkata benar
 Melindungi kaum yang lemah
 Membantu kaum yang fakir
 Mengunjungi teman yang sakit
 Mengembalikan barang yang
bukan miliknya
 Membiasakan antri
 Jujur dalam pikiran, perkataan,
dan perbuatan
2. Sasaran
KEGIATAN MEMBERI SALAM, ANTRI , BERDOA DAN JAMAA’AH SHOLAT DHUHUR
SD NEGERI WONODADI
NO KELAS
JML
SISWA
JENIS KEGIATAN WAKTU PELAKSANAAN BUKTI FISIK
1 I 17 a. Memberi salam Setiap ketemu guru/teman Foto/CD
b. Antri Sebelum masuk kelas Foto/CD
c. Berdoa
Sebelum mulai pelajaran/
selesai
Foto/ CD
e. Menjaga kebersihan Setiap waktu Foto/CD
2 II 25 a. Memberi salam Setiap ketemu guru/teman Foto/CD
b. Antri Sebelum masuk kelas Foto/CD
c. Berdoa
Sebelum mulai pelajaran/
selesai
Foto/ CD
e. Menjaga kebersihan Setiap waktu Foto/CD
3 III 16 a. Memberi salam Setiap ketemu guru/teman Foto/CD
b. Antri Sebelum masuk kelas Foto/CD
c. Berdoa
Sebelum mulai pelajaran/
selesai
Foto/ CD
d. Sholat berjama’ah Wakty Sholat Dhuhur Foto/CD
e. Menjaga kebersihan Setiap waktu Foto/CD
4 IV 23 a. Memberi salam Setiap ketemu guru/teman Foto/CD
b. Antri Sebelum masuk kelas Foto/CD
c. Berdoa
Sebelum mulai pelajaran/
selesai
Foto/ CD
d. Sholat berjama’ah Wakty Sholat Dhuhur
e. Menjaga kebersihan Setiap waktu Foto/CD
5 V 24 a. Memberi salam Setiap ketemu guru/teman Foto/CD
b. Antri Sebelum masuk kelas Foto/CD
c. Berdoa
Sebelum mulai pelajaran/
selesai
Foto/ CD
d. Sholat berjama’ah Wakty Sholat Dhuhur Foto/CD
e. Menjaga kebersihan Setiap waktu Foto/CD
6 VI 20 a. Memberi salam Setiap ketemu guru/teman Foto/CD
b. Antri Sebelum masuk kelas Foto/CD
c. Berdoa
Sebelum mulai pelajaran/
selesai
Foto/ CD
d. Sholat berjama’ah Wakty Sholat Dhuhur Foto/CD
e. Menjaga kebersihan Setiap waktu Foto/CD
3. Alokasi Waktu
Untuk kelas 4 dan kelas 5 diberikan 2 jam pelajaran (ekuivalen 2 x 35 menit)
Untuk kelas 6 diberi kegiatan Bimbingan Belajar secara intensif untuk persiapan menghadapi ujian
(UN/US). Kegiatan Pengembangan Diri untuk kelas rendah (1,2,3) dintegrasikan ke dalam mata pelajaran
sesuai dengan ciri khas masing-masing tema.
4. Penilaian
Kegiatan pengembangan diri dinilai dan dilaporkan secara berkala kepada sekolah dan orang tua daam
bentuk kualitatif :
Tabel 3. Penilaian Pengembangan Diri
Kategori Keterangan
A Sangat Baik
B Baik
C Cukup
D Kurang
2 jam pelajaran untuk pengembangan diri dilaksanakan setiap hari di luar jam tatap muka
(ekstrakurikuler) sesuai dengan jadwal yang berlaku.
Wonodadi,17 Juli 2017
Kepala Sekolah
Muhamad Nur Makhasin, S.Ag
NIP. 19770515 200801 1 032
BUKU PEMBIASAAN
MEMBERI SALAM, ANTRI, BERDO’A DAN SHOLAT
BERJAMA’AH
SEKOLAH DASAR NEGERI WONODADI
UPT DINAS PENDIDIKAN UNIT KECAMATAN BUAYAN
KABUPATEN KEBUMEN
2017
JADWAL SHOLAT DZUHUR BERJAMA’AH
SEKOLAH : SDN WONODADI
NO HARI KELAS PEMBINA/PENDAMPING
1 SENIN IV, V, VI Bp MUH NUR MAKHASIN
2 SELASA IV, V, VI Bp MASIMAN
3 RABU IV, V, VI Bp SAMSUDIN
4 KAMIS IV, V, VI Bp AGUNG SUBARKAH
~ KETERANGAN : WUDHU DI SEKOLAHAN
KEPALA SEKOLAH
Muhamad Nur Makhasin, S.Ag, S.Pd
NIP 19770515 200801 1 032
Program pembiasaan

More Related Content

What's hot

AKSI NYATA TOPIK 3 MERUMUSKAN TUJUAN PEMBELAJARAN.pdf
AKSI NYATA TOPIK 3 MERUMUSKAN TUJUAN PEMBELAJARAN.pdfAKSI NYATA TOPIK 3 MERUMUSKAN TUJUAN PEMBELAJARAN.pdf
AKSI NYATA TOPIK 3 MERUMUSKAN TUJUAN PEMBELAJARAN.pdf
KhumairokKhumairok
 
AKSI NYATA_ MEMODIFIKASI MODULPROJEK.pptx
AKSI NYATA_ MEMODIFIKASI MODULPROJEK.pptxAKSI NYATA_ MEMODIFIKASI MODULPROJEK.pptx
AKSI NYATA_ MEMODIFIKASI MODULPROJEK.pptx
JOKO HANDOKO
 
Aksi Nyata Profil Pelajar Pancasila Oleh Sri Wahyuni,S Pd SD.pdf
Aksi Nyata Profil Pelajar Pancasila Oleh Sri Wahyuni,S Pd SD.pdfAksi Nyata Profil Pelajar Pancasila Oleh Sri Wahyuni,S Pd SD.pdf
Aksi Nyata Profil Pelajar Pancasila Oleh Sri Wahyuni,S Pd SD.pdf
SriWahyuni909323
 
Kumpulan piagam penghargaan guru
Kumpulan piagam penghargaan guruKumpulan piagam penghargaan guru
Kumpulan piagam penghargaan guru
micitaz cikalagen
 
Laporan umpan balik dari teman sejawat
Laporan umpan balik dari teman sejawatLaporan umpan balik dari teman sejawat
Laporan umpan balik dari teman sejawat
sucimurni4
 
TUGAS RUKOL Modul 3.3.pptx
TUGAS RUKOL Modul 3.3.pptxTUGAS RUKOL Modul 3.3.pptx
TUGAS RUKOL Modul 3.3.pptx
LUHEKAYANTHI
 
Portofolio UKIN PPG Dlajab.docx
Portofolio UKIN PPG Dlajab.docxPortofolio UKIN PPG Dlajab.docx
Portofolio UKIN PPG Dlajab.docx
RatnaSarum
 
FORM PENILAIAN PROYEK P5.pdf
FORM PENILAIAN PROYEK P5.pdfFORM PENILAIAN PROYEK P5.pdf
FORM PENILAIAN PROYEK P5.pdf
Portal Smpit Ar-ruhul Jadid
 
PPT aksi nyata modul 1.4 budaya positif.pptx
PPT aksi nyata modul 1.4 budaya  positif.pptxPPT aksi nyata modul 1.4 budaya  positif.pptx
PPT aksi nyata modul 1.4 budaya positif.pptx
SantiAprilia7
 
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka BelajarAksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar
Muhamad Yogi
 
Aksi Nyata Topik 2 Kurikulum Merdeka ppt.pptx
Aksi Nyata Topik 2 Kurikulum Merdeka ppt.pptxAksi Nyata Topik 2 Kurikulum Merdeka ppt.pptx
Aksi Nyata Topik 2 Kurikulum Merdeka ppt.pptx
Qorry Debby Ismayati
 
Template MODUL AJAR.docx
Template MODUL AJAR.docxTemplate MODUL AJAR.docx
Template MODUL AJAR.docx
smpn3wangiwangiselat
 
Susunan acara perpisahan smp
Susunan acara perpisahan smpSusunan acara perpisahan smp
Susunan acara perpisahan smp
Astri Gianti
 
aksi nyata topik4 Melakukan Asesmen Awal Pembelajaran.pptx
aksi nyata topik4 Melakukan  Asesmen Awal  Pembelajaran.pptxaksi nyata topik4 Melakukan  Asesmen Awal  Pembelajaran.pptx
aksi nyata topik4 Melakukan Asesmen Awal Pembelajaran.pptx
Purmeidiantopurmeidi
 
AKSI NYATA P5.docx
AKSI NYATA P5.docxAKSI NYATA P5.docx
AKSI NYATA P5.docx
ssuser1b66f5
 
instrumen penilaian sikap pengetahuan dan ketrampilan
instrumen penilaian sikap pengetahuan dan ketrampilaninstrumen penilaian sikap pengetahuan dan ketrampilan
instrumen penilaian sikap pengetahuan dan ketrampilan
Surya Eka
 
Ruang Kolaborasi Modul 3.2.pptx
Ruang Kolaborasi Modul 3.2.pptxRuang Kolaborasi Modul 3.2.pptx
Ruang Kolaborasi Modul 3.2.pptx
AngkrangHitech1
 
Contoh lampiran OJL (Instrumen observasi Guru Yunior)
Contoh lampiran OJL (Instrumen observasi Guru Yunior)Contoh lampiran OJL (Instrumen observasi Guru Yunior)
Contoh lampiran OJL (Instrumen observasi Guru Yunior)
Kahar Muzakkir
 
PRESENTASI P5.pptx
PRESENTASI P5.pptxPRESENTASI P5.pptx
PRESENTASI P5.pptx
KURIKULUMSMPN1PAGERU
 

What's hot (20)

AKSI NYATA TOPIK 3 MERUMUSKAN TUJUAN PEMBELAJARAN.pdf
AKSI NYATA TOPIK 3 MERUMUSKAN TUJUAN PEMBELAJARAN.pdfAKSI NYATA TOPIK 3 MERUMUSKAN TUJUAN PEMBELAJARAN.pdf
AKSI NYATA TOPIK 3 MERUMUSKAN TUJUAN PEMBELAJARAN.pdf
 
AKSI NYATA_ MEMODIFIKASI MODULPROJEK.pptx
AKSI NYATA_ MEMODIFIKASI MODULPROJEK.pptxAKSI NYATA_ MEMODIFIKASI MODULPROJEK.pptx
AKSI NYATA_ MEMODIFIKASI MODULPROJEK.pptx
 
Aksi Nyata Profil Pelajar Pancasila Oleh Sri Wahyuni,S Pd SD.pdf
Aksi Nyata Profil Pelajar Pancasila Oleh Sri Wahyuni,S Pd SD.pdfAksi Nyata Profil Pelajar Pancasila Oleh Sri Wahyuni,S Pd SD.pdf
Aksi Nyata Profil Pelajar Pancasila Oleh Sri Wahyuni,S Pd SD.pdf
 
Kumpulan piagam penghargaan guru
Kumpulan piagam penghargaan guruKumpulan piagam penghargaan guru
Kumpulan piagam penghargaan guru
 
Laporan umpan balik dari teman sejawat
Laporan umpan balik dari teman sejawatLaporan umpan balik dari teman sejawat
Laporan umpan balik dari teman sejawat
 
TUGAS RUKOL Modul 3.3.pptx
TUGAS RUKOL Modul 3.3.pptxTUGAS RUKOL Modul 3.3.pptx
TUGAS RUKOL Modul 3.3.pptx
 
Portofolio UKIN PPG Dlajab.docx
Portofolio UKIN PPG Dlajab.docxPortofolio UKIN PPG Dlajab.docx
Portofolio UKIN PPG Dlajab.docx
 
FORM PENILAIAN PROYEK P5.pdf
FORM PENILAIAN PROYEK P5.pdfFORM PENILAIAN PROYEK P5.pdf
FORM PENILAIAN PROYEK P5.pdf
 
PPT aksi nyata modul 1.4 budaya positif.pptx
PPT aksi nyata modul 1.4 budaya  positif.pptxPPT aksi nyata modul 1.4 budaya  positif.pptx
PPT aksi nyata modul 1.4 budaya positif.pptx
 
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka BelajarAksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar
 
Aksi Nyata Topik 2 Kurikulum Merdeka ppt.pptx
Aksi Nyata Topik 2 Kurikulum Merdeka ppt.pptxAksi Nyata Topik 2 Kurikulum Merdeka ppt.pptx
Aksi Nyata Topik 2 Kurikulum Merdeka ppt.pptx
 
Template MODUL AJAR.docx
Template MODUL AJAR.docxTemplate MODUL AJAR.docx
Template MODUL AJAR.docx
 
Instrumen supervisi guru
Instrumen supervisi guruInstrumen supervisi guru
Instrumen supervisi guru
 
Susunan acara perpisahan smp
Susunan acara perpisahan smpSusunan acara perpisahan smp
Susunan acara perpisahan smp
 
aksi nyata topik4 Melakukan Asesmen Awal Pembelajaran.pptx
aksi nyata topik4 Melakukan  Asesmen Awal  Pembelajaran.pptxaksi nyata topik4 Melakukan  Asesmen Awal  Pembelajaran.pptx
aksi nyata topik4 Melakukan Asesmen Awal Pembelajaran.pptx
 
AKSI NYATA P5.docx
AKSI NYATA P5.docxAKSI NYATA P5.docx
AKSI NYATA P5.docx
 
instrumen penilaian sikap pengetahuan dan ketrampilan
instrumen penilaian sikap pengetahuan dan ketrampilaninstrumen penilaian sikap pengetahuan dan ketrampilan
instrumen penilaian sikap pengetahuan dan ketrampilan
 
Ruang Kolaborasi Modul 3.2.pptx
Ruang Kolaborasi Modul 3.2.pptxRuang Kolaborasi Modul 3.2.pptx
Ruang Kolaborasi Modul 3.2.pptx
 
Contoh lampiran OJL (Instrumen observasi Guru Yunior)
Contoh lampiran OJL (Instrumen observasi Guru Yunior)Contoh lampiran OJL (Instrumen observasi Guru Yunior)
Contoh lampiran OJL (Instrumen observasi Guru Yunior)
 
PRESENTASI P5.pptx
PRESENTASI P5.pptxPRESENTASI P5.pptx
PRESENTASI P5.pptx
 

Similar to Program pembiasaan

Rpp kls 7 sem 1 pkn bab v lingkungan tempat tinggalku suaib lupojo, s.pd
Rpp kls 7 sem 1 pkn bab v lingkungan tempat tinggalku suaib lupojo, s.pdRpp kls 7 sem 1 pkn bab v lingkungan tempat tinggalku suaib lupojo, s.pd
Rpp kls 7 sem 1 pkn bab v lingkungan tempat tinggalku suaib lupojo, s.pd
Bro Rayn
 
RPP HIdup Bersih .docx
RPP HIdup Bersih .docxRPP HIdup Bersih .docx
RPP HIdup Bersih .docx
T4FOFF
 
Modul Projek - Sampahku Tanggung Jawabku - Fase A.pdf
Modul Projek - Sampahku Tanggung Jawabku - Fase A.pdfModul Projek - Sampahku Tanggung Jawabku - Fase A.pdf
Modul Projek - Sampahku Tanggung Jawabku - Fase A.pdf
DepriEvtaWindaenispd
 
Modul P5 - Sampahku Tanggung Jawabku - Fase A (1).pptx
Modul P5  - Sampahku Tanggung Jawabku - Fase A (1).pptxModul P5  - Sampahku Tanggung Jawabku - Fase A (1).pptx
Modul P5 - Sampahku Tanggung Jawabku - Fase A (1).pptx
Sdnkliwonan
 
Rpp pramuka-penggalang
Rpp pramuka-penggalangRpp pramuka-penggalang
Rpp pramuka-penggalang
Ro MA
 
Rpp pramuka penggalang
Rpp pramuka penggalangRpp pramuka penggalang
Rpp pramuka penggalang
Yus Choirul
 
Contoh rpp pai kurtilas sdit mentari indonesia
Contoh rpp pai kurtilas sdit mentari indonesiaContoh rpp pai kurtilas sdit mentari indonesia
Contoh rpp pai kurtilas sdit mentari indonesia
Rachmah Safitri
 
[1] rpp sd kelas 1 semester 1 diri sendiri jujur tertib dan bersih www.sek...
[1] rpp sd kelas 1 semester 1   diri sendiri  jujur tertib dan bersih www.sek...[1] rpp sd kelas 1 semester 1   diri sendiri  jujur tertib dan bersih www.sek...
[1] rpp sd kelas 1 semester 1 diri sendiri jujur tertib dan bersih www.sek...
eli priyatna laidan
 
[1] rpp sd kelas 1 semester 1 diri sendiri jujur tertib dan bersih www.sek...
[1] rpp sd kelas 1 semester 1   diri sendiri  jujur tertib dan bersih www.sek...[1] rpp sd kelas 1 semester 1   diri sendiri  jujur tertib dan bersih www.sek...
[1] rpp sd kelas 1 semester 1 diri sendiri jujur tertib dan bersih www.sek...
Sunaji Aji
 
Rpp kelas 1 kebersihan karya nurliza sari, S.Ag
Rpp kelas 1 kebersihan karya nurliza sari, S.AgRpp kelas 1 kebersihan karya nurliza sari, S.Ag
Rpp kelas 1 kebersihan karya nurliza sari, S.Ag
Rachmah Safitri
 
Rpp pai kelas iv semester 1 akhlak terpuji, hormat kepada orang tua, sesuai p...
Rpp pai kelas iv semester 1 akhlak terpuji, hormat kepada orang tua, sesuai p...Rpp pai kelas iv semester 1 akhlak terpuji, hormat kepada orang tua, sesuai p...
Rpp pai kelas iv semester 1 akhlak terpuji, hormat kepada orang tua, sesuai p...
Rachmah Safitri
 
KURIKULUM MERDEKA AGAMA KRISTEN.pdf
KURIKULUM MERDEKA AGAMA KRISTEN.pdfKURIKULUM MERDEKA AGAMA KRISTEN.pdf
KURIKULUM MERDEKA AGAMA KRISTEN.pdf
EvelinaKristianiSima1
 
Modul-Projek-Sampahku-Tanggung-Jawabku-Fase-A.pdf
Modul-Projek-Sampahku-Tanggung-Jawabku-Fase-A.pdfModul-Projek-Sampahku-Tanggung-Jawabku-Fase-A.pdf
Modul-Projek-Sampahku-Tanggung-Jawabku-Fase-A.pdf
SitiSyamsiatutToyiba
 
Rpp smtr 2 fikih 4
Rpp  smtr 2  fikih 4Rpp  smtr 2  fikih 4
Rpp smtr 2 fikih 4
maksudikedungkelor
 
Rpp smtr 2 fikih 4
Rpp  smtr 2  fikih 4Rpp  smtr 2  fikih 4
Rpp smtr 2 fikih 4
maksudikedungkelor
 
agama123/;lszvc9erujfncjewfn3ofy8934r.pdf
agama123/;lszvc9erujfncjewfn3ofy8934r.pdfagama123/;lszvc9erujfncjewfn3ofy8934r.pdf
agama123/;lszvc9erujfncjewfn3ofy8934r.pdf
ahmad6537
 
AKSI NYATA TOPIK 10. DISIPLIN POSITIF- IRWAN SUSANTO.pptx
AKSI NYATA TOPIK 10. DISIPLIN POSITIF- IRWAN SUSANTO.pptxAKSI NYATA TOPIK 10. DISIPLIN POSITIF- IRWAN SUSANTO.pptx
AKSI NYATA TOPIK 10. DISIPLIN POSITIF- IRWAN SUSANTO.pptx
AnisaNurAfrida2
 
Modul Ajar MTK KLS 5 disiplin postif.docx
Modul Ajar MTK KLS 5 disiplin postif.docxModul Ajar MTK KLS 5 disiplin postif.docx
Modul Ajar MTK KLS 5 disiplin postif.docx
MarsitaAssech2
 
AKSI NYATA TOPIK PROFIL PELAJAR PANCASILA.pptx
AKSI NYATA TOPIK PROFIL PELAJAR PANCASILA.pptxAKSI NYATA TOPIK PROFIL PELAJAR PANCASILA.pptx
AKSI NYATA TOPIK PROFIL PELAJAR PANCASILA.pptx
YuliBudiSumantri
 
contoh RPP Tematik Kelas 1
contoh RPP Tematik Kelas 1contoh RPP Tematik Kelas 1
contoh RPP Tematik Kelas 1
m saiful wahyudi
 

Similar to Program pembiasaan (20)

Rpp kls 7 sem 1 pkn bab v lingkungan tempat tinggalku suaib lupojo, s.pd
Rpp kls 7 sem 1 pkn bab v lingkungan tempat tinggalku suaib lupojo, s.pdRpp kls 7 sem 1 pkn bab v lingkungan tempat tinggalku suaib lupojo, s.pd
Rpp kls 7 sem 1 pkn bab v lingkungan tempat tinggalku suaib lupojo, s.pd
 
RPP HIdup Bersih .docx
RPP HIdup Bersih .docxRPP HIdup Bersih .docx
RPP HIdup Bersih .docx
 
Modul Projek - Sampahku Tanggung Jawabku - Fase A.pdf
Modul Projek - Sampahku Tanggung Jawabku - Fase A.pdfModul Projek - Sampahku Tanggung Jawabku - Fase A.pdf
Modul Projek - Sampahku Tanggung Jawabku - Fase A.pdf
 
Modul P5 - Sampahku Tanggung Jawabku - Fase A (1).pptx
Modul P5  - Sampahku Tanggung Jawabku - Fase A (1).pptxModul P5  - Sampahku Tanggung Jawabku - Fase A (1).pptx
Modul P5 - Sampahku Tanggung Jawabku - Fase A (1).pptx
 
Rpp pramuka-penggalang
Rpp pramuka-penggalangRpp pramuka-penggalang
Rpp pramuka-penggalang
 
Rpp pramuka penggalang
Rpp pramuka penggalangRpp pramuka penggalang
Rpp pramuka penggalang
 
Contoh rpp pai kurtilas sdit mentari indonesia
Contoh rpp pai kurtilas sdit mentari indonesiaContoh rpp pai kurtilas sdit mentari indonesia
Contoh rpp pai kurtilas sdit mentari indonesia
 
[1] rpp sd kelas 1 semester 1 diri sendiri jujur tertib dan bersih www.sek...
[1] rpp sd kelas 1 semester 1   diri sendiri  jujur tertib dan bersih www.sek...[1] rpp sd kelas 1 semester 1   diri sendiri  jujur tertib dan bersih www.sek...
[1] rpp sd kelas 1 semester 1 diri sendiri jujur tertib dan bersih www.sek...
 
[1] rpp sd kelas 1 semester 1 diri sendiri jujur tertib dan bersih www.sek...
[1] rpp sd kelas 1 semester 1   diri sendiri  jujur tertib dan bersih www.sek...[1] rpp sd kelas 1 semester 1   diri sendiri  jujur tertib dan bersih www.sek...
[1] rpp sd kelas 1 semester 1 diri sendiri jujur tertib dan bersih www.sek...
 
Rpp kelas 1 kebersihan karya nurliza sari, S.Ag
Rpp kelas 1 kebersihan karya nurliza sari, S.AgRpp kelas 1 kebersihan karya nurliza sari, S.Ag
Rpp kelas 1 kebersihan karya nurliza sari, S.Ag
 
Rpp pai kelas iv semester 1 akhlak terpuji, hormat kepada orang tua, sesuai p...
Rpp pai kelas iv semester 1 akhlak terpuji, hormat kepada orang tua, sesuai p...Rpp pai kelas iv semester 1 akhlak terpuji, hormat kepada orang tua, sesuai p...
Rpp pai kelas iv semester 1 akhlak terpuji, hormat kepada orang tua, sesuai p...
 
KURIKULUM MERDEKA AGAMA KRISTEN.pdf
KURIKULUM MERDEKA AGAMA KRISTEN.pdfKURIKULUM MERDEKA AGAMA KRISTEN.pdf
KURIKULUM MERDEKA AGAMA KRISTEN.pdf
 
Modul-Projek-Sampahku-Tanggung-Jawabku-Fase-A.pdf
Modul-Projek-Sampahku-Tanggung-Jawabku-Fase-A.pdfModul-Projek-Sampahku-Tanggung-Jawabku-Fase-A.pdf
Modul-Projek-Sampahku-Tanggung-Jawabku-Fase-A.pdf
 
Rpp smtr 2 fikih 4
Rpp  smtr 2  fikih 4Rpp  smtr 2  fikih 4
Rpp smtr 2 fikih 4
 
Rpp smtr 2 fikih 4
Rpp  smtr 2  fikih 4Rpp  smtr 2  fikih 4
Rpp smtr 2 fikih 4
 
agama123/;lszvc9erujfncjewfn3ofy8934r.pdf
agama123/;lszvc9erujfncjewfn3ofy8934r.pdfagama123/;lszvc9erujfncjewfn3ofy8934r.pdf
agama123/;lszvc9erujfncjewfn3ofy8934r.pdf
 
AKSI NYATA TOPIK 10. DISIPLIN POSITIF- IRWAN SUSANTO.pptx
AKSI NYATA TOPIK 10. DISIPLIN POSITIF- IRWAN SUSANTO.pptxAKSI NYATA TOPIK 10. DISIPLIN POSITIF- IRWAN SUSANTO.pptx
AKSI NYATA TOPIK 10. DISIPLIN POSITIF- IRWAN SUSANTO.pptx
 
Modul Ajar MTK KLS 5 disiplin postif.docx
Modul Ajar MTK KLS 5 disiplin postif.docxModul Ajar MTK KLS 5 disiplin postif.docx
Modul Ajar MTK KLS 5 disiplin postif.docx
 
AKSI NYATA TOPIK PROFIL PELAJAR PANCASILA.pptx
AKSI NYATA TOPIK PROFIL PELAJAR PANCASILA.pptxAKSI NYATA TOPIK PROFIL PELAJAR PANCASILA.pptx
AKSI NYATA TOPIK PROFIL PELAJAR PANCASILA.pptx
 
contoh RPP Tematik Kelas 1
contoh RPP Tematik Kelas 1contoh RPP Tematik Kelas 1
contoh RPP Tematik Kelas 1
 

Recently uploaded

RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfRANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
junarpudin36
 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Kanaidi ken
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
SABDA
 
Juknis penggunaan aplikasi ecoklit pilkada 2024
Juknis penggunaan  aplikasi ecoklit pilkada 2024Juknis penggunaan  aplikasi ecoklit pilkada 2024
Juknis penggunaan aplikasi ecoklit pilkada 2024
abdinahyan
 
2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...
2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...
2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...
PikeKusumaSantoso
 
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdfPPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
SdyokoSusanto1
 
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
asepridwan50
 
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdfMODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
YuristaAndriyani1
 
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
nasrudienaulia
 
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIANSINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
NanieIbrahim
 
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdfJuknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
HendraSagita2
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARUAKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
junaedikuluri1
 
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamiiAksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
esmaducoklat
 
Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024
Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024
Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024
DrEngMahmudKoriEffen
 
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada AnakDefenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Yayasan Pusat Kajian dan Perlindungan Anak
 
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdfSeminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
inganahsholihahpangs
 
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdfKisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
indraayurestuw
 
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
nimah111
 

Recently uploaded (20)

RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfRANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
 
Juknis penggunaan aplikasi ecoklit pilkada 2024
Juknis penggunaan  aplikasi ecoklit pilkada 2024Juknis penggunaan  aplikasi ecoklit pilkada 2024
Juknis penggunaan aplikasi ecoklit pilkada 2024
 
2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...
2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...
2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...
 
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdfPPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
 
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
 
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
 
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdfMODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
 
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
 
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIANSINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
 
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdfJuknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
 
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARUAKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
 
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamiiAksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
 
Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024
Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024
Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024
 
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada AnakDefenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
 
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdfSeminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
 
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdfKisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
 
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
 

Program pembiasaan

  • 1. Pembiasaan 1. Pengertian Kegiatan pembiasaan dilakukan melalui kegiatan rutin, spontan, dan keteladanan yang baik di dalam kelas maupun di luar kelas. Sedangkan pembiasaan melalui kegiatan terprogram dilaksanakan secara bertahap disesuaikan dengan kalender pendidikan, semua guru berpartisipasi aktif dalam membentuk watak, kepribadian dan kebiasaan positif. Peran guru dalam hal ini memberikan bimbingan dan konseling, arah pengembangan kebiasaan peserta didik dalam kehidupan sehari-hari dan sekaligus mengkoordinir penilaian prilaku mereka melalui pengamatan guru-guru terkait. Pengembangan diri melalui kegiatan pembiasaan adalah membiasakan perilaku positif tertentu dalam kehidupan sehari-hari. Pembiasaan merupakan proses pembentukan sikap dan perilaku yang relatif menetap dan bersifat otomatis melalui proses pembelajaran yang berulang- ulang, baik dilakukan secara bersama-sama ataupun sendiri-sendiri. Hal tersebut juga akan menghasilkan suatu kompetensi. Pengembangan diri melalui pembiasaan ini dapat dilakukan secara terjadwal / tidak terjadwal baik di dalam maupun di luar kelas. Kegiatan pembiasaan terdiri : Sifat Kegiatan Jenis Kegiatan Hasil yang Diharapkan Rutin Nilai Keagamaan  Berdoa sebelum dan sesudah belajar .  Sholat Dzuhur berjamaah  Sholat Dhuha  Tadarus  Baca Yasin  Sholat Jum’at  Peringatan hari besar keagamaan Nilai Kemandirian  Piket kelas  Jumat bersih  PSN  Membaca buku  Terbiasa berdoa setiap belajar  Terbiasa melaksanakan sholat wajib berjamaah  Terbiasa melaksanakan sholat sunah  Terbiasa membaca Al Quran  Terbiasa membaca Yasin  Terbiasa menjaga kebersihan  Terbiasa membaca buku Spontan Pengembangan budaya sekolah :  Memberi dan menjawab salam  Meminta maaf  Berterima kasih  Mengunjungi orang yang sakit  Membuang sampah di tempatnya  Menolong orang yang sedang dalam kesulitan/ kesusahan  Melerai pertengkaran  Siswa terbiasa membe- ri salam  Ikut merasakan pende- ritaan orang lain (berempati)  Peduli terhadap lingkungan yang ada disekitarnya Keteladanan  Penampilan guru  Mengambil sampah dan membuang di tempatnya Siswa dapat meneladani perilaku guru.
  • 2.  Berbicara santun  Mengucapkan terima kasih  Meminta maaf  Mendengarkan pendapat org lain Menghargai perbedaan pendapat  Memberi kesempatan kepada orang yang lebih tua dan orang yang lebih membutuhkan.  Menaati tata tertib (disiplin, tepat waktu, taat pada peraturan)  Memberi salam ketika bertemu  Berpakaian rapi dan bersih  Menepati janji  Memberikan penghargaan kepada orang yang berprestasi  Berperilaku sopan  Memuji pada orang yang baik  Mengakui kebenaran orang lain  Mengakui kesalahan diri sendiri  Berani mengambil keputusan  Berani berkata benar  Melindungi kaum yang lemah  Membantu kaum yang fakir  Mengunjungi teman yang sakit  Mengembalikan barang yang bukan miliknya  Membiasakan antri  Jujur dalam pikiran, perkataan, dan perbuatan 2. Sasaran KEGIATAN MEMBERI SALAM, ANTRI , BERDOA DAN JAMAA’AH SHOLAT DHUHUR SD NEGERI WONODADI NO KELAS JML SISWA JENIS KEGIATAN WAKTU PELAKSANAAN BUKTI FISIK 1 I 17 a. Memberi salam Setiap ketemu guru/teman Foto/CD b. Antri Sebelum masuk kelas Foto/CD c. Berdoa Sebelum mulai pelajaran/ selesai Foto/ CD e. Menjaga kebersihan Setiap waktu Foto/CD 2 II 25 a. Memberi salam Setiap ketemu guru/teman Foto/CD b. Antri Sebelum masuk kelas Foto/CD c. Berdoa Sebelum mulai pelajaran/ selesai Foto/ CD
  • 3. e. Menjaga kebersihan Setiap waktu Foto/CD 3 III 16 a. Memberi salam Setiap ketemu guru/teman Foto/CD b. Antri Sebelum masuk kelas Foto/CD c. Berdoa Sebelum mulai pelajaran/ selesai Foto/ CD d. Sholat berjama’ah Wakty Sholat Dhuhur Foto/CD e. Menjaga kebersihan Setiap waktu Foto/CD 4 IV 23 a. Memberi salam Setiap ketemu guru/teman Foto/CD b. Antri Sebelum masuk kelas Foto/CD c. Berdoa Sebelum mulai pelajaran/ selesai Foto/ CD d. Sholat berjama’ah Wakty Sholat Dhuhur e. Menjaga kebersihan Setiap waktu Foto/CD 5 V 24 a. Memberi salam Setiap ketemu guru/teman Foto/CD b. Antri Sebelum masuk kelas Foto/CD c. Berdoa Sebelum mulai pelajaran/ selesai Foto/ CD d. Sholat berjama’ah Wakty Sholat Dhuhur Foto/CD e. Menjaga kebersihan Setiap waktu Foto/CD 6 VI 20 a. Memberi salam Setiap ketemu guru/teman Foto/CD b. Antri Sebelum masuk kelas Foto/CD c. Berdoa Sebelum mulai pelajaran/ selesai Foto/ CD d. Sholat berjama’ah Wakty Sholat Dhuhur Foto/CD e. Menjaga kebersihan Setiap waktu Foto/CD 3. Alokasi Waktu Untuk kelas 4 dan kelas 5 diberikan 2 jam pelajaran (ekuivalen 2 x 35 menit) Untuk kelas 6 diberi kegiatan Bimbingan Belajar secara intensif untuk persiapan menghadapi ujian (UN/US). Kegiatan Pengembangan Diri untuk kelas rendah (1,2,3) dintegrasikan ke dalam mata pelajaran sesuai dengan ciri khas masing-masing tema.
  • 4. 4. Penilaian Kegiatan pengembangan diri dinilai dan dilaporkan secara berkala kepada sekolah dan orang tua daam bentuk kualitatif : Tabel 3. Penilaian Pengembangan Diri Kategori Keterangan A Sangat Baik B Baik C Cukup D Kurang 2 jam pelajaran untuk pengembangan diri dilaksanakan setiap hari di luar jam tatap muka (ekstrakurikuler) sesuai dengan jadwal yang berlaku. Wonodadi,17 Juli 2017 Kepala Sekolah Muhamad Nur Makhasin, S.Ag NIP. 19770515 200801 1 032
  • 5. BUKU PEMBIASAAN MEMBERI SALAM, ANTRI, BERDO’A DAN SHOLAT BERJAMA’AH SEKOLAH DASAR NEGERI WONODADI UPT DINAS PENDIDIKAN UNIT KECAMATAN BUAYAN KABUPATEN KEBUMEN 2017
  • 6. JADWAL SHOLAT DZUHUR BERJAMA’AH SEKOLAH : SDN WONODADI NO HARI KELAS PEMBINA/PENDAMPING 1 SENIN IV, V, VI Bp MUH NUR MAKHASIN 2 SELASA IV, V, VI Bp MASIMAN 3 RABU IV, V, VI Bp SAMSUDIN 4 KAMIS IV, V, VI Bp AGUNG SUBARKAH ~ KETERANGAN : WUDHU DI SEKOLAHAN KEPALA SEKOLAH Muhamad Nur Makhasin, S.Ag, S.Pd NIP 19770515 200801 1 032