SlideShare a Scribd company logo
KELOMPOK 4
1. Maya Sofia Fatima Azzahra (213111157)
2. Apriani Muyasaroh Yasin (213111165)
3. Maulana Rizaq Ba’alwy (213111185)
4. Fidela Bahirotun Ni’am (213111186)
Pengertian Model
Pengembangan Bahan Ajar
model pengembangan bahan ajar
merupakan kerangka konseptual yang
menjadi acuan dalam melakukan kegiatan
belajar-mengajar dengan bahan atau
materi yang dibutuhkan pendidik yang
disusun secara sistematis
MACAM MACAM MODEL
PENGEMBANGAN BAHAN AJAR
• ADDIE
Model ADDIE adalah singkatan atas lima
langkah, yaitu:
1) analyze (tahap analisis)
2) design (tahap design)
3)development (tahap pengembangan)
4) implementation (tahap implementasi)
5) evaluation (tahap evaluasi)
2. Model Degeng (1990)
Model Degeng merupakan salah satu model yang dapat
digunakan mengembangkan bahan ajar.
a. Analisis Tujuan dan Karakteristik Bidang Studi
b. Analisis Sumber Belajar
c. Analisis Karakteristik Si -Belajar
d. MenetapkanTujuan dan Isi Pembelajaran
e. MenetapkanTujuan dan Isi Pembelajaran
f. Menetapkan Strategi Penyampaian
g. Menetapkan Strategi Pengelolaan
h. Pengukuran Hasil Pembelajaran
3.Model Bergman and Moore (1990)
Model ini menekankan evaluasi output pada setiap
langkah sebelum proses berikutnya. Model Bergman
dan Moore memuat enam aktivitas utama yaitu:
(1) analisis
(2) desain
(3) pengembangan
(4) produksi
(5) penggabungan
(6) validasi.
4. ASSURE
Model ASSURE merupakan langkah merancanakan pelaksanaan
pembelajaran di ruang kelas secara sistematis dengan memadukan
penggunaan terknologi dan media. langkah-langkah dalam desain
model ASSURE ini terdiri dari enam langkah, yaitu:
a. Analyze learner characteristics (Analisis karakter siswa)
b. State performance objectives (Menetapkan kompetensi)
c. Select methods, media, and materials (Memilih metode, media,
dan bahan ajar)
d. Utilize materials (Pemanfaatan bahan ajar dan media
pembelajaran)
e. Requires learner participation (Melibatkan siswa dalam proses
pembelajaran)
f. Evaluate and revise (evaluasi dan revisi)
5. Dick and Carey
Berbagai model dapat dikembangkan dalam mengorganisasi pengajaran.
Satu di antaranya adalah model pembelajran Dick and Carrey (1985).
Adapun langkah-langkahnya mencakup :
a. Identifikasi kebutuhan dan menentukan tujuan umum
b. Melakukan analisis instruksional
c. Mengidentifikasi tingkah laku awal dan karakteristik siswa
d. Merumuskan tujuan kinerja atau tujuan pembelajaran khusus
e. Pengembangan tes acuan patokan
f. Pengembangan strategi pembelajaran
g. Pengembangan atau memilih materi pembelajaran
h. Merancang dan melaksanakan evaluasi formatif
i. Merancang dan melaksanakan evaluasi sumatif
j. Revisi Pembelajaran
6. Model Pengembangan Hannafin dan Peck
Kelebihan Model Hannafin & Peck
a.Menekankan proses penilaian dan pengulangan yang
melibatkan ketiga fase
b.Dapat menentukan hal utama dari apa yang dibutuhkan dalam
pendidikan
c.Dapat memecahkan kesenjangan dari analisis performance
Kekurangan Model Hannafin & Peck
a.Media pembelajaran dengan bahan yang ada karena
berorientasi pada produk
b.Dalam produk atau program pembelajaran nya memerlukan uji
coba dan revisi terlebih dahulu
c. Masalah yang mungkin bisa diselesaikan adalah tentang
pengembangan bahan dan alat-alat.
Model Hannafin dan Peck adalah model desain pembelajaran
yang terdiri dari pada tiga fase yaitu fase Analisis keperluan, fase
desain, fase pengembangan dan implementasi. Dalam model ini,
penilaian dan pengulangan perlu dijalankan dalam setiap fase.
Model ini lebih berorientasi pada produk.
7. 4D
Model 4D secara umum dapat dipandang sebagai model untuk
pengembangan instruksional (a model for instructional
development). Selanjutnya desain ini setelah melalui proses
revisi dan pengembangan dalam pelatihan-pelatihan yang
dilakukan disebut model 4D yang meliputi empat tahap:
• define (pendefinisian)
• design (perancangan)
• develop (penngembangan)
• disseminate (penyebarluasan)
Semoga kamu bisa mendapatkan ilmu
yang bermanfaat dari presentasi ini.

More Related Content

Similar to PPT PBA KEL 4.pptx

Makalah penelitian-pengembangan
Makalah penelitian-pengembanganMakalah penelitian-pengembangan
Makalah penelitian-pengembanganWidi Nugroho
 
DESAIN DAN INOVASI PEMBELAJARAN.pptx
DESAIN DAN INOVASI PEMBELAJARAN.pptxDESAIN DAN INOVASI PEMBELAJARAN.pptx
DESAIN DAN INOVASI PEMBELAJARAN.pptx
mimisriirfadila
 
Manajemen kurikulum 2014
Manajemen kurikulum 2014Manajemen kurikulum 2014
Manajemen kurikulum 2014
Rochimudin
 
Model Pembelajaran
Model PembelajaranModel Pembelajaran
Model Pembelajaran
Lauditta Soraya
 
Model Pembelajaran
Model PembelajaranModel Pembelajaran
Model Pembelajaran
suep_x
 
Model peembelajaran
Model peembelajaranModel peembelajaran
Model peembelajaraniskawia
 
Proposal penelitian Group investigation
Proposal penelitian Group investigationProposal penelitian Group investigation
Proposal penelitian Group investigation
MZz HyAa
 
Desain Model Pengembangan Wademan
Desain Model Pengembangan WademanDesain Model Pengembangan Wademan
Desain Model Pengembangan Wademan
respen
 
merancang model pembelajaran inovatif-progresif
merancang model pembelajaran inovatif-progresifmerancang model pembelajaran inovatif-progresif
merancang model pembelajaran inovatif-progresif
hfzarfah
 
menganalisis media pembelajaran berdasarkan unsur ASSURE di SMPN 3 Genteng Ba...
menganalisis media pembelajaran berdasarkan unsur ASSURE di SMPN 3 Genteng Ba...menganalisis media pembelajaran berdasarkan unsur ASSURE di SMPN 3 Genteng Ba...
menganalisis media pembelajaran berdasarkan unsur ASSURE di SMPN 3 Genteng Ba...
Anis Lee Xie
 
model model pengembangan media pembelajaran
 model model pengembangan media pembelajaran  model model pengembangan media pembelajaran
model model pengembangan media pembelajaran
Dwi Karyani
 
Model pengembangan-kurikulum-taba
Model pengembangan-kurikulum-tabaModel pengembangan-kurikulum-taba
Model pengembangan-kurikulum-taba
Princess Indry
 
MENGEMBANGKAN BAHAN AJAR
MENGEMBANGKAN BAHAN AJARMENGEMBANGKAN BAHAN AJAR
MENGEMBANGKAN BAHAN AJAR
UNIVERSITY OF ADI BUANA SURABAYA
 
2. analisis penerapan model pembelajaran 1-4-16
2. analisis penerapan model pembelajaran 1-4-162. analisis penerapan model pembelajaran 1-4-16
2. analisis penerapan model pembelajaran 1-4-16
Desa Sukahaji Kidul Kec. Patrol - Indramayu - Jawa Barat - Indonesia
 
Analisis Penerapan Model Pembelajaran Kurikulum 2013 edisi Revisi 2016
Analisis Penerapan Model Pembelajaran Kurikulum 2013 edisi Revisi 2016Analisis Penerapan Model Pembelajaran Kurikulum 2013 edisi Revisi 2016
Analisis Penerapan Model Pembelajaran Kurikulum 2013 edisi Revisi 2016
Almateus Nanang Rudiatmoko
 
Model pengembangan menurut dick
Model pengembangan menurut dickModel pengembangan menurut dick
Model pengembangan menurut dick
Khaidir Rahman N
 
Model tyler dan taba
Model tyler dan tabaModel tyler dan taba
Model tyler dan tabasyahmiamni
 
PPt_Desain_Pembelajaran.pptx
PPt_Desain_Pembelajaran.pptxPPt_Desain_Pembelajaran.pptx
PPt_Desain_Pembelajaran.pptx
Try Aji Wisnubroto
 
Langkah 10 designing and conducting summative evaluations
Langkah 10 designing and conducting summative evaluationsLangkah 10 designing and conducting summative evaluations
Langkah 10 designing and conducting summative evaluations
EDUCATIONAL TECHNOLOGY
 
Desain Pembelajaran.pptx
Desain Pembelajaran.pptxDesain Pembelajaran.pptx
Desain Pembelajaran.pptx
MarahHidayati
 

Similar to PPT PBA KEL 4.pptx (20)

Makalah penelitian-pengembangan
Makalah penelitian-pengembanganMakalah penelitian-pengembangan
Makalah penelitian-pengembangan
 
DESAIN DAN INOVASI PEMBELAJARAN.pptx
DESAIN DAN INOVASI PEMBELAJARAN.pptxDESAIN DAN INOVASI PEMBELAJARAN.pptx
DESAIN DAN INOVASI PEMBELAJARAN.pptx
 
Manajemen kurikulum 2014
Manajemen kurikulum 2014Manajemen kurikulum 2014
Manajemen kurikulum 2014
 
Model Pembelajaran
Model PembelajaranModel Pembelajaran
Model Pembelajaran
 
Model Pembelajaran
Model PembelajaranModel Pembelajaran
Model Pembelajaran
 
Model peembelajaran
Model peembelajaranModel peembelajaran
Model peembelajaran
 
Proposal penelitian Group investigation
Proposal penelitian Group investigationProposal penelitian Group investigation
Proposal penelitian Group investigation
 
Desain Model Pengembangan Wademan
Desain Model Pengembangan WademanDesain Model Pengembangan Wademan
Desain Model Pengembangan Wademan
 
merancang model pembelajaran inovatif-progresif
merancang model pembelajaran inovatif-progresifmerancang model pembelajaran inovatif-progresif
merancang model pembelajaran inovatif-progresif
 
menganalisis media pembelajaran berdasarkan unsur ASSURE di SMPN 3 Genteng Ba...
menganalisis media pembelajaran berdasarkan unsur ASSURE di SMPN 3 Genteng Ba...menganalisis media pembelajaran berdasarkan unsur ASSURE di SMPN 3 Genteng Ba...
menganalisis media pembelajaran berdasarkan unsur ASSURE di SMPN 3 Genteng Ba...
 
model model pengembangan media pembelajaran
 model model pengembangan media pembelajaran  model model pengembangan media pembelajaran
model model pengembangan media pembelajaran
 
Model pengembangan-kurikulum-taba
Model pengembangan-kurikulum-tabaModel pengembangan-kurikulum-taba
Model pengembangan-kurikulum-taba
 
MENGEMBANGKAN BAHAN AJAR
MENGEMBANGKAN BAHAN AJARMENGEMBANGKAN BAHAN AJAR
MENGEMBANGKAN BAHAN AJAR
 
2. analisis penerapan model pembelajaran 1-4-16
2. analisis penerapan model pembelajaran 1-4-162. analisis penerapan model pembelajaran 1-4-16
2. analisis penerapan model pembelajaran 1-4-16
 
Analisis Penerapan Model Pembelajaran Kurikulum 2013 edisi Revisi 2016
Analisis Penerapan Model Pembelajaran Kurikulum 2013 edisi Revisi 2016Analisis Penerapan Model Pembelajaran Kurikulum 2013 edisi Revisi 2016
Analisis Penerapan Model Pembelajaran Kurikulum 2013 edisi Revisi 2016
 
Model pengembangan menurut dick
Model pengembangan menurut dickModel pengembangan menurut dick
Model pengembangan menurut dick
 
Model tyler dan taba
Model tyler dan tabaModel tyler dan taba
Model tyler dan taba
 
PPt_Desain_Pembelajaran.pptx
PPt_Desain_Pembelajaran.pptxPPt_Desain_Pembelajaran.pptx
PPt_Desain_Pembelajaran.pptx
 
Langkah 10 designing and conducting summative evaluations
Langkah 10 designing and conducting summative evaluationsLangkah 10 designing and conducting summative evaluations
Langkah 10 designing and conducting summative evaluations
 
Desain Pembelajaran.pptx
Desain Pembelajaran.pptxDesain Pembelajaran.pptx
Desain Pembelajaran.pptx
 

Recently uploaded

AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARUAKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
junaedikuluri1
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
setiatinambunan
 
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdfSeminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
inganahsholihahpangs
 
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
ahyani72
 
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdekaSOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
NiaTazmia2
 
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
PreddySilitonga
 
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Fathan Emran
 
Penjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptx
Penjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptxPenjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptx
Penjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptx
GuneriHollyIrda
 
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIANSINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
NanieIbrahim
 
POKJA 1 Kelompok Kerja 1 TPP PKK 11.pptx
POKJA 1 Kelompok Kerja 1 TPP PKK 11.pptxPOKJA 1 Kelompok Kerja 1 TPP PKK 11.pptx
POKJA 1 Kelompok Kerja 1 TPP PKK 11.pptx
KotogadangKependuduk
 
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
ozijaya
 
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs KonsekuensiAksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
sabir51
 
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdfMODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
YuristaAndriyani1
 
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOKPENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
GusniartiGusniarti5
 
2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...
2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...
2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...
PikeKusumaSantoso
 
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
nasrudienaulia
 
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docxLaporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
RUBEN Mbiliyora
 
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdfMODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
sitispd78
 
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
SurosoSuroso19
 

Recently uploaded (20)

AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARUAKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
 
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdfSeminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
 
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
 
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdekaSOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
 
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
 
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
 
Penjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptx
Penjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptxPenjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptx
Penjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptx
 
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIANSINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
 
POKJA 1 Kelompok Kerja 1 TPP PKK 11.pptx
POKJA 1 Kelompok Kerja 1 TPP PKK 11.pptxPOKJA 1 Kelompok Kerja 1 TPP PKK 11.pptx
POKJA 1 Kelompok Kerja 1 TPP PKK 11.pptx
 
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
 
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs KonsekuensiAksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
 
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdfMODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
 
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOKPENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
 
2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...
2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...
2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...
 
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
 
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docxLaporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
 
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdfMODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
 
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
 

PPT PBA KEL 4.pptx

  • 1.
  • 2. KELOMPOK 4 1. Maya Sofia Fatima Azzahra (213111157) 2. Apriani Muyasaroh Yasin (213111165) 3. Maulana Rizaq Ba’alwy (213111185) 4. Fidela Bahirotun Ni’am (213111186)
  • 3. Pengertian Model Pengembangan Bahan Ajar model pengembangan bahan ajar merupakan kerangka konseptual yang menjadi acuan dalam melakukan kegiatan belajar-mengajar dengan bahan atau materi yang dibutuhkan pendidik yang disusun secara sistematis
  • 4. MACAM MACAM MODEL PENGEMBANGAN BAHAN AJAR • ADDIE Model ADDIE adalah singkatan atas lima langkah, yaitu: 1) analyze (tahap analisis) 2) design (tahap design) 3)development (tahap pengembangan) 4) implementation (tahap implementasi) 5) evaluation (tahap evaluasi) 2. Model Degeng (1990) Model Degeng merupakan salah satu model yang dapat digunakan mengembangkan bahan ajar. a. Analisis Tujuan dan Karakteristik Bidang Studi b. Analisis Sumber Belajar c. Analisis Karakteristik Si -Belajar d. MenetapkanTujuan dan Isi Pembelajaran e. MenetapkanTujuan dan Isi Pembelajaran f. Menetapkan Strategi Penyampaian g. Menetapkan Strategi Pengelolaan h. Pengukuran Hasil Pembelajaran
  • 5. 3.Model Bergman and Moore (1990) Model ini menekankan evaluasi output pada setiap langkah sebelum proses berikutnya. Model Bergman dan Moore memuat enam aktivitas utama yaitu: (1) analisis (2) desain (3) pengembangan (4) produksi (5) penggabungan (6) validasi. 4. ASSURE Model ASSURE merupakan langkah merancanakan pelaksanaan pembelajaran di ruang kelas secara sistematis dengan memadukan penggunaan terknologi dan media. langkah-langkah dalam desain model ASSURE ini terdiri dari enam langkah, yaitu: a. Analyze learner characteristics (Analisis karakter siswa) b. State performance objectives (Menetapkan kompetensi) c. Select methods, media, and materials (Memilih metode, media, dan bahan ajar) d. Utilize materials (Pemanfaatan bahan ajar dan media pembelajaran) e. Requires learner participation (Melibatkan siswa dalam proses pembelajaran) f. Evaluate and revise (evaluasi dan revisi)
  • 6. 5. Dick and Carey Berbagai model dapat dikembangkan dalam mengorganisasi pengajaran. Satu di antaranya adalah model pembelajran Dick and Carrey (1985). Adapun langkah-langkahnya mencakup : a. Identifikasi kebutuhan dan menentukan tujuan umum b. Melakukan analisis instruksional c. Mengidentifikasi tingkah laku awal dan karakteristik siswa d. Merumuskan tujuan kinerja atau tujuan pembelajaran khusus e. Pengembangan tes acuan patokan f. Pengembangan strategi pembelajaran g. Pengembangan atau memilih materi pembelajaran h. Merancang dan melaksanakan evaluasi formatif i. Merancang dan melaksanakan evaluasi sumatif j. Revisi Pembelajaran
  • 7. 6. Model Pengembangan Hannafin dan Peck Kelebihan Model Hannafin & Peck a.Menekankan proses penilaian dan pengulangan yang melibatkan ketiga fase b.Dapat menentukan hal utama dari apa yang dibutuhkan dalam pendidikan c.Dapat memecahkan kesenjangan dari analisis performance Kekurangan Model Hannafin & Peck a.Media pembelajaran dengan bahan yang ada karena berorientasi pada produk b.Dalam produk atau program pembelajaran nya memerlukan uji coba dan revisi terlebih dahulu c. Masalah yang mungkin bisa diselesaikan adalah tentang pengembangan bahan dan alat-alat. Model Hannafin dan Peck adalah model desain pembelajaran yang terdiri dari pada tiga fase yaitu fase Analisis keperluan, fase desain, fase pengembangan dan implementasi. Dalam model ini, penilaian dan pengulangan perlu dijalankan dalam setiap fase. Model ini lebih berorientasi pada produk. 7. 4D Model 4D secara umum dapat dipandang sebagai model untuk pengembangan instruksional (a model for instructional development). Selanjutnya desain ini setelah melalui proses revisi dan pengembangan dalam pelatihan-pelatihan yang dilakukan disebut model 4D yang meliputi empat tahap: • define (pendefinisian) • design (perancangan) • develop (penngembangan) • disseminate (penyebarluasan)
  • 8. Semoga kamu bisa mendapatkan ilmu yang bermanfaat dari presentasi ini.