SlideShare a Scribd company logo
Subjek Penelitian
dan Informan
Mata Kuliah : Metodelogi Penelitian Kelompok 3B
Anggota Kelompok 3B
Ganeza Adien Marcella
Diana Ratna Saputri
Intan Nuraeni
Krisnayanti
Fatia Adhira Fauzi
Alfia Citra Juwita
Putri Nayla Ayubia
1201420044
1201420005
2008328
2008634
2001447
2009690
2000935
Agenda Pembahasan
• Definisi Penelitian
• Penelitian Kualitatif
• Subjek Penelitian dan Informan
• Cara Menentukan Subjek Penelitian
dan Informan
Search
Penelitian adalah hal yang lumrah bagi mahasiswa yang sedang
menempuh studinya. Membuat penelitian, baik penelitian
kuantitatif maupun kualitatif tidak bisa sembarangan dibuat, ada
beberapa syarat dan ketentuan-ketentuan yang perlu diketahui.
Oleh karena itu, suatu penelitian harus reliable atau data yang ada
dalam penelitian harus dapat dipercaya.
Dalam penelitian Kualitatif objek yang digunakan ialah objek alamiah
sehingga objek berkembang apa adanya. Melakukan penelitian perlu
adanya objek dan subjek untuk diteliti. Peneliti memutuskan apa yang
perlu diketahui dan menetapkan untuk menemukan orang-orang yang
bisa dan bersedia untuk memberikan informasi berdasarkan
pengetahuan atau pengalaman.
Latar Belakang
Definisi Penelitian Kualitatif
Topik 1
Penelitian ialah usaha yang terstruktur
dalam dalam menjawab secara ilmuah
suatu masalah yang ada.
Berdasarkan data yang diperoleh penelitian
itu terbagi menjadi 2 yakni Penelitian
kuantitatif dan penelitian kualitatif
Bogdan & Bigden memaparkan bahwa
penelitian kualitatif ini merupakan
prosedur penelitian yang menghasilkan
data deskriptoif berupa ucapan, tulisan
dari berbagai perilakub orang yang telah
diamati.
Penelitian kualitatif ini bertujuan untuk
mendapat penilaian sesuai dengan
kenyataan sosial dan prespektif partisipan
atau informan.
Subjek Penelitian
Topik 2
Subjek penelitian merupakan berbagai pihak
yang dijadikan sebagai sampel dalam suatu
penelitian. dalam subjek penelitian yakni
karakteristik subjek yang akan diteliti sesuai
dengan apa yang akan dibahas dalam suatu
penelitian, termasuk menjelaskan terkait
populasi, sample, dan teknik sampling yang
digunakan.
Jika dalam penelitian kuantitatif
subjek penelitian ini disebut
sebagai responden, sedangkan
untuk penelitian kualitatif subjek
penelitiannya disebut sebagai
informan.
Subjek penelitian berperan memberikan
suatu tanggapan dan informasi tentang
data yang peneliti butuhkan, selain itu,
peneliti juga dapat meminta masukan
kepada sujek penelitian baik secara
langsung maupun tidak langsung.
• Mikro, yakni level terkecil dari
subjek penelitian dan hanya
berupa individu
• Meso, merupakan level subjek
penelitian dengan jumlah yang
sedikit lebih banyak misalnya di
lingkup keluarga atau
sekumpulan orang dalam
kelompok kecil.
• Makro, yakni level subjek
penelitian dengan anggota yang
cukup banyak seperti masyarakat
atau komunitas yang luas
Subjek Penelitian
terbagi menjadi 3 Level
Kriteria Subjek Penelitian
Menurut Strauss dan Juliet Corbin,
Kriteria informan adalah sebagai berikut:
• Cukup lama dan intensif dengan
informasi yang akan mereka berikan.
• Masih terlibat penuh dengan kegiatan
yang diinformasikan.
• Mempunyai cukup banyak waktu untuk
memberikan informasi.
• Mereka tidak di kondisionalkan ataupun
di rekayasa dalam pemberian
informasinya
• Mereka siap memberikan informasinya
seperti seorang guru dengan ragam
pengalamannya.
Menurut Sanapiah Faisal, kriteria subjek dalam
penelitian kualitatif , antara lain:
• Mereka yang menguasai atau memahami
sesuatu bukan sekedar mengetahui, tetapi
juga menghayatinya.
• Mereka yang tergolong masih sedang
berkecimpung atau terlibat pada kegiatan
yang tengah diteliti.
• Mereka yang tidak cenderung menyampaikan
informasi hasil ‘kemasannya’ sendiri.
• Mereka yang mempunyai waktu yang
memadai untuk dimintai informasi.
• Mereka yang pada mulanya tergolong ‘cukup
asing’ dengan peneliti, sehingga akan lebih
memacu semangat untuk dijadikan
narasumber.
Informan penelitian dapat dikatakan sebagai subjek Penelitian kualitatif yakni pihak
yang memang berkaitan dengan penelitian yang dapat memberikan informasi
mengenai berbagai kondisi yang ada dilokasi penelitian sehingga dapat memberikan
data yang akurat kepeda peneliti.
Informan Penelitian Topik 3
• Informan
Kunci
• Informan
Tambahan
• Informan
Utama
• Key Informan
Menurut
Koentjaraningrat
(1986)
Macam-Macam Informan
Menurut Bagong Suyanto (2005:172), Informan penelitian meliputi beberapa
macam yaitu:
1 2 3 4 5
Teknik Pemilihan atau penentuan informan
Extreme Case Sampling
Intensity sampling
Maximum Variation Sampling
Homogeneous Sampling
Typical Case Sampling
Topik 4
Pemilihan informan pada penelitian
kualitatif sepenuhnya ditentukan
oleh peneliti. Patton (2002),
menyebutnya dengan purposeful
sampling, yaitu memilih kasus yang
informatif (information-rich cases)
berdasarkan strategi dan tujuan
yang telah ditetapkan peneliti, yang
jumlahnya tergantung pada tujuan
dan sumberdaya studi.
Teknik Pemilihan atau penentuan informan
Critical Case Sampling
Snowball Sampling
Criterion Sampling
Theory Based Sampling
Confirming and Disconfirming Cases
Teknik Pemilihan atau penentuan informan
Stratified Purpuseful Sampling
Opportunistic Sampling
Purposeful Random Sampling
Sampling politically Important Case
Convenience Sampling
Combination Purposeful Sampling
Kesimpulan
Semua penelitian melibatkan subjek penelitian yang pada masing-masing jenisnya dikenal
dengan sebutan responden, informan, kasus, partisipan, atau subjek itu sendiri. Subjek
penelitian dapat berupa individu, masyarakat, ataupun institusi. Dari subjek penelitian inilah
data penelitian akan diperoleh. Pemilihan informan pada penelitian kualitatif sepenuhnya
ditentukan oleh peneliti. Subjek Penelitian kualitatif yakni pihak yang memang berkaitan
dengan penelitian yang dapat memberikan informasi mengenai berbagai kondisi yang ada
dilokasi penelitian sehingga dapat memberikan data yang akurat kepeda peneliti
Daftar Pustaka
Arikanto. (2014). Bab III - Metode Penelitian Metode Penelitian. Metode Penelitian, 1, 32–41.
Ansori. (2015). METODOLOGI PENELITIAN. Paper Knowledge . Toward a Media History of Documents,
3(April), 49–58.
Engel. (2014). Subjek dan Metode Penelitian. Paper Knowledge . Toward a Media History of Documents,
42–62.
Faisal. (1998). metode penelitian. 83–97.
Rahmat, P. S. (2009). Penelitian Kualitatif. In Journal Equilibrium: Vol. 5 No. 9 (pp. 1–8).
yusuf.staff.ub.ac.id/files/2012/11/Jurnal-Penelitian-Kualitatif.pdf
Rofiudin, M , Muttaqin, I. (2016). Penelitian Dan Pengembangan Sistem Mutu Pengelolaan Sumber Daya
Manusia Dan Pemasaran Pada Umkm “Kriuk-Kriuk” Di Malang. 81–90.
Heryana, A., & Unggul, U. E. (2018). Informan dan pemilihan informan dalam penelitian kualitatif.
Universitas Esa Unggul. 25, 15.
Harahap, N. (2020). Penelitian Kualitatif. Medan: Wal ashri Publishing.
Wijaya, H. (2018). Analisis Data Kualitatif Ilmu Pendidikan Teologi. Sekolah Tinggi Theologia Jaffray.
Salmaa. (2021). Pengertian Subjek Penelitian: Ciri, Fungsi Dan Contohnya. Deepublish. Diakses pada 2
Oktober 2022 melalui, https://penerbitdeepublish.com/subjek-penelitian/.
Iwannafre. (2020). Menentukan Subjek Penelitian. Siswapedia. Diakses pada 2 Oktober 2022 melalui,
https://www.siswapedia.com/menentukan-subjek-penelitian/
Terima kasih

More Related Content

What's hot

Metode Penelitian Kualitatif
Metode Penelitian KualitatifMetode Penelitian Kualitatif
Metode Penelitian Kualitatif
Siti Sahati
 
Metodologi penelitian powerpoint
Metodologi penelitian  powerpointMetodologi penelitian  powerpoint
Metodologi penelitian powerpointRobert Lakka
 
PPT Rancangan penelitian kuantitatif
PPT Rancangan penelitian kuantitatifPPT Rancangan penelitian kuantitatif
PPT Rancangan penelitian kuantitatif
Nona Zesifa
 
Populasi dan Sampel Penelitian Kualitatif dan Kuantitatif (Anantyo Bimosuseno...
Populasi dan Sampel Penelitian Kualitatif dan Kuantitatif (Anantyo Bimosuseno...Populasi dan Sampel Penelitian Kualitatif dan Kuantitatif (Anantyo Bimosuseno...
Populasi dan Sampel Penelitian Kualitatif dan Kuantitatif (Anantyo Bimosuseno...
Maulana Husada
 
teknik pengumpulan data dan teknik analisis data
teknik pengumpulan data dan teknik analisis datateknik pengumpulan data dan teknik analisis data
teknik pengumpulan data dan teknik analisis data
Cucu Sya'diah
 
MAKALAH DESAIN PENELITIAN SURVEY
MAKALAH DESAIN PENELITIAN SURVEYMAKALAH DESAIN PENELITIAN SURVEY
MAKALAH DESAIN PENELITIAN SURVEY
suyono fis
 
(4) Jenis-Jenis Penelitian.ppt
(4) Jenis-Jenis Penelitian.ppt(4) Jenis-Jenis Penelitian.ppt
(4) Jenis-Jenis Penelitian.ppt
nobinobita24
 
Metodologi penelitian.ppt (2)
Metodologi penelitian.ppt (2)Metodologi penelitian.ppt (2)
Metodologi penelitian.ppt (2)
Budionno Abdulloh
 
Presentation populasi dan sampel
Presentation populasi dan sampel Presentation populasi dan sampel
Presentation populasi dan sampel
Dewaayu Nopiyanti
 
Penelitian Studi Kasus
Penelitian Studi KasusPenelitian Studi Kasus
Penelitian Studi Kasus
Ana Safrida
 
Statistik Non Parametrik
Statistik Non ParametrikStatistik Non Parametrik
Statistik Non Parametrik
Agung Firdausi Ahsan
 
11.statistik parametrik dan non parametrik
11.statistik parametrik dan non parametrik11.statistik parametrik dan non parametrik
11.statistik parametrik dan non parametrik
Hafiza .h
 
Hipotesi power point
Hipotesi power pointHipotesi power point
Hipotesi power pointMuhammad Amir
 
Penelitian kualitatif dan kuantitatif
Penelitian kualitatif dan kuantitatifPenelitian kualitatif dan kuantitatif
Penelitian kualitatif dan kuantitatif
Siti Sahati
 
Metode penelitian
Metode penelitianMetode penelitian
Metode penelitianLucy Wong
 
BAB 10 Metode pengumpulan data
BAB 10 Metode pengumpulan dataBAB 10 Metode pengumpulan data
BAB 10 Metode pengumpulan data
Indah Dwi Lestari
 
Analisis data dan interpretasi
Analisis data dan interpretasiAnalisis data dan interpretasi
Analisis data dan interpretasi
Kartika Lukitasari
 
Metodologi penelitian uma sekaran
Metodologi penelitian uma sekaranMetodologi penelitian uma sekaran
Metodologi penelitian uma sekaran
Marissa Andiani Drc
 
Populasi dan sampel
Populasi dan sampelPopulasi dan sampel
Populasi dan sampelNi wulie
 
Bab iii metode penelitian penelitian eksperimen murni
Bab iii metode penelitian penelitian eksperimen murniBab iii metode penelitian penelitian eksperimen murni
Bab iii metode penelitian penelitian eksperimen murni
safran hasibuan
 

What's hot (20)

Metode Penelitian Kualitatif
Metode Penelitian KualitatifMetode Penelitian Kualitatif
Metode Penelitian Kualitatif
 
Metodologi penelitian powerpoint
Metodologi penelitian  powerpointMetodologi penelitian  powerpoint
Metodologi penelitian powerpoint
 
PPT Rancangan penelitian kuantitatif
PPT Rancangan penelitian kuantitatifPPT Rancangan penelitian kuantitatif
PPT Rancangan penelitian kuantitatif
 
Populasi dan Sampel Penelitian Kualitatif dan Kuantitatif (Anantyo Bimosuseno...
Populasi dan Sampel Penelitian Kualitatif dan Kuantitatif (Anantyo Bimosuseno...Populasi dan Sampel Penelitian Kualitatif dan Kuantitatif (Anantyo Bimosuseno...
Populasi dan Sampel Penelitian Kualitatif dan Kuantitatif (Anantyo Bimosuseno...
 
teknik pengumpulan data dan teknik analisis data
teknik pengumpulan data dan teknik analisis datateknik pengumpulan data dan teknik analisis data
teknik pengumpulan data dan teknik analisis data
 
MAKALAH DESAIN PENELITIAN SURVEY
MAKALAH DESAIN PENELITIAN SURVEYMAKALAH DESAIN PENELITIAN SURVEY
MAKALAH DESAIN PENELITIAN SURVEY
 
(4) Jenis-Jenis Penelitian.ppt
(4) Jenis-Jenis Penelitian.ppt(4) Jenis-Jenis Penelitian.ppt
(4) Jenis-Jenis Penelitian.ppt
 
Metodologi penelitian.ppt (2)
Metodologi penelitian.ppt (2)Metodologi penelitian.ppt (2)
Metodologi penelitian.ppt (2)
 
Presentation populasi dan sampel
Presentation populasi dan sampel Presentation populasi dan sampel
Presentation populasi dan sampel
 
Penelitian Studi Kasus
Penelitian Studi KasusPenelitian Studi Kasus
Penelitian Studi Kasus
 
Statistik Non Parametrik
Statistik Non ParametrikStatistik Non Parametrik
Statistik Non Parametrik
 
11.statistik parametrik dan non parametrik
11.statistik parametrik dan non parametrik11.statistik parametrik dan non parametrik
11.statistik parametrik dan non parametrik
 
Hipotesi power point
Hipotesi power pointHipotesi power point
Hipotesi power point
 
Penelitian kualitatif dan kuantitatif
Penelitian kualitatif dan kuantitatifPenelitian kualitatif dan kuantitatif
Penelitian kualitatif dan kuantitatif
 
Metode penelitian
Metode penelitianMetode penelitian
Metode penelitian
 
BAB 10 Metode pengumpulan data
BAB 10 Metode pengumpulan dataBAB 10 Metode pengumpulan data
BAB 10 Metode pengumpulan data
 
Analisis data dan interpretasi
Analisis data dan interpretasiAnalisis data dan interpretasi
Analisis data dan interpretasi
 
Metodologi penelitian uma sekaran
Metodologi penelitian uma sekaranMetodologi penelitian uma sekaran
Metodologi penelitian uma sekaran
 
Populasi dan sampel
Populasi dan sampelPopulasi dan sampel
Populasi dan sampel
 
Bab iii metode penelitian penelitian eksperimen murni
Bab iii metode penelitian penelitian eksperimen murniBab iii metode penelitian penelitian eksperimen murni
Bab iii metode penelitian penelitian eksperimen murni
 

Similar to PPT Kelompok 3B_Subjek Penelitian.pptx

Bab iii
Bab iiiBab iii
Kelas X BAB 2 (Penelitian Sosial)-2.pptx
Kelas X BAB 2 (Penelitian Sosial)-2.pptxKelas X BAB 2 (Penelitian Sosial)-2.pptx
Kelas X BAB 2 (Penelitian Sosial)-2.pptx
daffaelanghendraalba
 
Bab III Kecerdasan Emosi pada Remaja yang Mengikuti Kelas Unggulan di SMPN 10...
Bab III Kecerdasan Emosi pada Remaja yang Mengikuti Kelas Unggulan di SMPN 10...Bab III Kecerdasan Emosi pada Remaja yang Mengikuti Kelas Unggulan di SMPN 10...
Bab III Kecerdasan Emosi pada Remaja yang Mengikuti Kelas Unggulan di SMPN 10...Tyaseta Sardjono
 
FUNDASI PENELITIAN KUALITATIF_tugas kelompok.pptx
FUNDASI PENELITIAN KUALITATIF_tugas kelompok.pptxFUNDASI PENELITIAN KUALITATIF_tugas kelompok.pptx
FUNDASI PENELITIAN KUALITATIF_tugas kelompok.pptx
MARSIH4
 
Metode Penelitian Kualitatif.pptx
Metode Penelitian Kualitatif.pptxMetode Penelitian Kualitatif.pptx
Metode Penelitian Kualitatif.pptx
RaisaIndriani
 
Penelitian kualitatif
Penelitian kualitatifPenelitian kualitatif
Penelitian kualitatif
ocwunj_fip
 
Pendekatan penelitian kualitatif dan kuantittatif (Kelas X IIS 1 SMAN 1 Karaw...
Pendekatan penelitian kualitatif dan kuantittatif (Kelas X IIS 1 SMAN 1 Karaw...Pendekatan penelitian kualitatif dan kuantittatif (Kelas X IIS 1 SMAN 1 Karaw...
Pendekatan penelitian kualitatif dan kuantittatif (Kelas X IIS 1 SMAN 1 Karaw...
Chairani Rahiimi
 
Penelitian Survey
Penelitian SurveyPenelitian Survey
Penelitian Survey
dina febriana
 
PPT_METPEM_NABILAH_E1A020071.pptx
PPT_METPEM_NABILAH_E1A020071.pptxPPT_METPEM_NABILAH_E1A020071.pptx
PPT_METPEM_NABILAH_E1A020071.pptx
NabilaBilla4
 
Orientasi Pendidikan Kepramukaan dalam Pembinaan Kepribadian (Bab III : Metod...
Orientasi Pendidikan Kepramukaan dalam Pembinaan Kepribadian (Bab III : Metod...Orientasi Pendidikan Kepramukaan dalam Pembinaan Kepribadian (Bab III : Metod...
Orientasi Pendidikan Kepramukaan dalam Pembinaan Kepribadian (Bab III : Metod...Oyon08
 
3MetodologiPenyelidikanKualitatitif.pdf
3MetodologiPenyelidikanKualitatitif.pdf3MetodologiPenyelidikanKualitatitif.pdf
3MetodologiPenyelidikanKualitatitif.pdf
ssuser47609c
 
Tugas makalah kualitatif
Tugas makalah kualitatifTugas makalah kualitatif
Tugas makalah kualitatif
cherry121082
 
pen. pengembangan_043226.pptx
pen. pengembangan_043226.pptxpen. pengembangan_043226.pptx
pen. pengembangan_043226.pptx
SintiaParamita1
 
METODE & INSTRUMEN PENGUMPULAN DATA PENELITIAN.pdf
METODE & INSTRUMEN PENGUMPULAN DATA PENELITIAN.pdfMETODE & INSTRUMEN PENGUMPULAN DATA PENELITIAN.pdf
METODE & INSTRUMEN PENGUMPULAN DATA PENELITIAN.pdf
Anisyah Dewi Syah Fitri,M.Pd
 
Kamarul azmijasmi2012 metodologipengumpulandatapenyelidikankualitatif
Kamarul azmijasmi2012 metodologipengumpulandatapenyelidikankualitatifKamarul azmijasmi2012 metodologipengumpulandatapenyelidikankualitatif
Kamarul azmijasmi2012 metodologipengumpulandatapenyelidikankualitatif
priya latha
 
1 GB 6013_konsep asas penyelidikan ifolio.ppt
1 GB 6013_konsep asas penyelidikan ifolio.ppt1 GB 6013_konsep asas penyelidikan ifolio.ppt
1 GB 6013_konsep asas penyelidikan ifolio.ppt
suganiya1
 

Similar to PPT Kelompok 3B_Subjek Penelitian.pptx (20)

Bab iii
Bab iiiBab iii
Bab iii
 
Bab3revisi
Bab3revisiBab3revisi
Bab3revisi
 
Kelas X BAB 2 (Penelitian Sosial)-2.pptx
Kelas X BAB 2 (Penelitian Sosial)-2.pptxKelas X BAB 2 (Penelitian Sosial)-2.pptx
Kelas X BAB 2 (Penelitian Sosial)-2.pptx
 
Bab III Kecerdasan Emosi pada Remaja yang Mengikuti Kelas Unggulan di SMPN 10...
Bab III Kecerdasan Emosi pada Remaja yang Mengikuti Kelas Unggulan di SMPN 10...Bab III Kecerdasan Emosi pada Remaja yang Mengikuti Kelas Unggulan di SMPN 10...
Bab III Kecerdasan Emosi pada Remaja yang Mengikuti Kelas Unggulan di SMPN 10...
 
Bahagian a
Bahagian aBahagian a
Bahagian a
 
FUNDASI PENELITIAN KUALITATIF_tugas kelompok.pptx
FUNDASI PENELITIAN KUALITATIF_tugas kelompok.pptxFUNDASI PENELITIAN KUALITATIF_tugas kelompok.pptx
FUNDASI PENELITIAN KUALITATIF_tugas kelompok.pptx
 
Metode Penelitian Kualitatif.pptx
Metode Penelitian Kualitatif.pptxMetode Penelitian Kualitatif.pptx
Metode Penelitian Kualitatif.pptx
 
bahagian b
bahagian bbahagian b
bahagian b
 
Penelitian kualitatif
Penelitian kualitatifPenelitian kualitatif
Penelitian kualitatif
 
Pendekatan penelitian kualitatif dan kuantittatif (Kelas X IIS 1 SMAN 1 Karaw...
Pendekatan penelitian kualitatif dan kuantittatif (Kelas X IIS 1 SMAN 1 Karaw...Pendekatan penelitian kualitatif dan kuantittatif (Kelas X IIS 1 SMAN 1 Karaw...
Pendekatan penelitian kualitatif dan kuantittatif (Kelas X IIS 1 SMAN 1 Karaw...
 
Penelitian Survey
Penelitian SurveyPenelitian Survey
Penelitian Survey
 
PPT_METPEM_NABILAH_E1A020071.pptx
PPT_METPEM_NABILAH_E1A020071.pptxPPT_METPEM_NABILAH_E1A020071.pptx
PPT_METPEM_NABILAH_E1A020071.pptx
 
Orientasi Pendidikan Kepramukaan dalam Pembinaan Kepribadian (Bab III : Metod...
Orientasi Pendidikan Kepramukaan dalam Pembinaan Kepribadian (Bab III : Metod...Orientasi Pendidikan Kepramukaan dalam Pembinaan Kepribadian (Bab III : Metod...
Orientasi Pendidikan Kepramukaan dalam Pembinaan Kepribadian (Bab III : Metod...
 
3MetodologiPenyelidikanKualitatitif.pdf
3MetodologiPenyelidikanKualitatitif.pdf3MetodologiPenyelidikanKualitatitif.pdf
3MetodologiPenyelidikanKualitatitif.pdf
 
Tugas makalah kualitatif
Tugas makalah kualitatifTugas makalah kualitatif
Tugas makalah kualitatif
 
pen. pengembangan_043226.pptx
pen. pengembangan_043226.pptxpen. pengembangan_043226.pptx
pen. pengembangan_043226.pptx
 
METODE & INSTRUMEN PENGUMPULAN DATA PENELITIAN.pdf
METODE & INSTRUMEN PENGUMPULAN DATA PENELITIAN.pdfMETODE & INSTRUMEN PENGUMPULAN DATA PENELITIAN.pdf
METODE & INSTRUMEN PENGUMPULAN DATA PENELITIAN.pdf
 
Bab iii 7
Bab iii 7Bab iii 7
Bab iii 7
 
Kamarul azmijasmi2012 metodologipengumpulandatapenyelidikankualitatif
Kamarul azmijasmi2012 metodologipengumpulandatapenyelidikankualitatifKamarul azmijasmi2012 metodologipengumpulandatapenyelidikankualitatif
Kamarul azmijasmi2012 metodologipengumpulandatapenyelidikankualitatif
 
1 GB 6013_konsep asas penyelidikan ifolio.ppt
1 GB 6013_konsep asas penyelidikan ifolio.ppt1 GB 6013_konsep asas penyelidikan ifolio.ppt
1 GB 6013_konsep asas penyelidikan ifolio.ppt
 

Recently uploaded

PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptxPPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
AqlanHaritsAlfarisi
 
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
ahyani72
 
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptxPemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
maulatamah
 
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata anginMedia Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
margagurifma2023
 
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptxFORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
NavaldiMalau
 
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKANSAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
NURULNAHARIAHBINTIAH
 
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARUAKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
junaedikuluri1
 
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdfKelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
JALANJALANKENYANG
 
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdfJuknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
HendraSagita2
 
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul AjarPowerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
MashudiMashudi12
 
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIANSINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
NanieIbrahim
 
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPALANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
Annisa Syahfitri
 
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdfPanduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
MildayantiMildayanti
 
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remajamateri penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
DewiInekePuteri
 
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptxPOWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
cikgumeran1
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfRANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
junarpudin36
 
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdfTokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Mutia Rini Siregar
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
SABDA
 

Recently uploaded (20)

PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptxPPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
 
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
 
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptxPemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
 
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata anginMedia Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
 
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptxFORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
 
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKANSAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
 
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARUAKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
 
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdfKelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
 
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdfJuknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
 
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul AjarPowerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
 
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIANSINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
 
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPALANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
 
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdfPanduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
 
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remajamateri penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
 
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptxPOWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
 
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfRANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
 
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdfTokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
 

PPT Kelompok 3B_Subjek Penelitian.pptx

  • 1. Subjek Penelitian dan Informan Mata Kuliah : Metodelogi Penelitian Kelompok 3B
  • 2. Anggota Kelompok 3B Ganeza Adien Marcella Diana Ratna Saputri Intan Nuraeni Krisnayanti Fatia Adhira Fauzi Alfia Citra Juwita Putri Nayla Ayubia 1201420044 1201420005 2008328 2008634 2001447 2009690 2000935
  • 3. Agenda Pembahasan • Definisi Penelitian • Penelitian Kualitatif • Subjek Penelitian dan Informan • Cara Menentukan Subjek Penelitian dan Informan
  • 4. Search Penelitian adalah hal yang lumrah bagi mahasiswa yang sedang menempuh studinya. Membuat penelitian, baik penelitian kuantitatif maupun kualitatif tidak bisa sembarangan dibuat, ada beberapa syarat dan ketentuan-ketentuan yang perlu diketahui. Oleh karena itu, suatu penelitian harus reliable atau data yang ada dalam penelitian harus dapat dipercaya. Dalam penelitian Kualitatif objek yang digunakan ialah objek alamiah sehingga objek berkembang apa adanya. Melakukan penelitian perlu adanya objek dan subjek untuk diteliti. Peneliti memutuskan apa yang perlu diketahui dan menetapkan untuk menemukan orang-orang yang bisa dan bersedia untuk memberikan informasi berdasarkan pengetahuan atau pengalaman. Latar Belakang
  • 5. Definisi Penelitian Kualitatif Topik 1 Penelitian ialah usaha yang terstruktur dalam dalam menjawab secara ilmuah suatu masalah yang ada. Berdasarkan data yang diperoleh penelitian itu terbagi menjadi 2 yakni Penelitian kuantitatif dan penelitian kualitatif Bogdan & Bigden memaparkan bahwa penelitian kualitatif ini merupakan prosedur penelitian yang menghasilkan data deskriptoif berupa ucapan, tulisan dari berbagai perilakub orang yang telah diamati. Penelitian kualitatif ini bertujuan untuk mendapat penilaian sesuai dengan kenyataan sosial dan prespektif partisipan atau informan.
  • 6. Subjek Penelitian Topik 2 Subjek penelitian merupakan berbagai pihak yang dijadikan sebagai sampel dalam suatu penelitian. dalam subjek penelitian yakni karakteristik subjek yang akan diteliti sesuai dengan apa yang akan dibahas dalam suatu penelitian, termasuk menjelaskan terkait populasi, sample, dan teknik sampling yang digunakan.
  • 7. Jika dalam penelitian kuantitatif subjek penelitian ini disebut sebagai responden, sedangkan untuk penelitian kualitatif subjek penelitiannya disebut sebagai informan. Subjek penelitian berperan memberikan suatu tanggapan dan informasi tentang data yang peneliti butuhkan, selain itu, peneliti juga dapat meminta masukan kepada sujek penelitian baik secara langsung maupun tidak langsung.
  • 8. • Mikro, yakni level terkecil dari subjek penelitian dan hanya berupa individu • Meso, merupakan level subjek penelitian dengan jumlah yang sedikit lebih banyak misalnya di lingkup keluarga atau sekumpulan orang dalam kelompok kecil. • Makro, yakni level subjek penelitian dengan anggota yang cukup banyak seperti masyarakat atau komunitas yang luas Subjek Penelitian terbagi menjadi 3 Level
  • 9. Kriteria Subjek Penelitian Menurut Strauss dan Juliet Corbin, Kriteria informan adalah sebagai berikut: • Cukup lama dan intensif dengan informasi yang akan mereka berikan. • Masih terlibat penuh dengan kegiatan yang diinformasikan. • Mempunyai cukup banyak waktu untuk memberikan informasi. • Mereka tidak di kondisionalkan ataupun di rekayasa dalam pemberian informasinya • Mereka siap memberikan informasinya seperti seorang guru dengan ragam pengalamannya. Menurut Sanapiah Faisal, kriteria subjek dalam penelitian kualitatif , antara lain: • Mereka yang menguasai atau memahami sesuatu bukan sekedar mengetahui, tetapi juga menghayatinya. • Mereka yang tergolong masih sedang berkecimpung atau terlibat pada kegiatan yang tengah diteliti. • Mereka yang tidak cenderung menyampaikan informasi hasil ‘kemasannya’ sendiri. • Mereka yang mempunyai waktu yang memadai untuk dimintai informasi. • Mereka yang pada mulanya tergolong ‘cukup asing’ dengan peneliti, sehingga akan lebih memacu semangat untuk dijadikan narasumber.
  • 10. Informan penelitian dapat dikatakan sebagai subjek Penelitian kualitatif yakni pihak yang memang berkaitan dengan penelitian yang dapat memberikan informasi mengenai berbagai kondisi yang ada dilokasi penelitian sehingga dapat memberikan data yang akurat kepeda peneliti. Informan Penelitian Topik 3
  • 11. • Informan Kunci • Informan Tambahan • Informan Utama • Key Informan Menurut Koentjaraningrat (1986) Macam-Macam Informan Menurut Bagong Suyanto (2005:172), Informan penelitian meliputi beberapa macam yaitu: 1 2 3 4 5
  • 12. Teknik Pemilihan atau penentuan informan Extreme Case Sampling Intensity sampling Maximum Variation Sampling Homogeneous Sampling Typical Case Sampling Topik 4 Pemilihan informan pada penelitian kualitatif sepenuhnya ditentukan oleh peneliti. Patton (2002), menyebutnya dengan purposeful sampling, yaitu memilih kasus yang informatif (information-rich cases) berdasarkan strategi dan tujuan yang telah ditetapkan peneliti, yang jumlahnya tergantung pada tujuan dan sumberdaya studi.
  • 13. Teknik Pemilihan atau penentuan informan Critical Case Sampling Snowball Sampling Criterion Sampling Theory Based Sampling Confirming and Disconfirming Cases
  • 14. Teknik Pemilihan atau penentuan informan Stratified Purpuseful Sampling Opportunistic Sampling Purposeful Random Sampling Sampling politically Important Case Convenience Sampling Combination Purposeful Sampling
  • 15. Kesimpulan Semua penelitian melibatkan subjek penelitian yang pada masing-masing jenisnya dikenal dengan sebutan responden, informan, kasus, partisipan, atau subjek itu sendiri. Subjek penelitian dapat berupa individu, masyarakat, ataupun institusi. Dari subjek penelitian inilah data penelitian akan diperoleh. Pemilihan informan pada penelitian kualitatif sepenuhnya ditentukan oleh peneliti. Subjek Penelitian kualitatif yakni pihak yang memang berkaitan dengan penelitian yang dapat memberikan informasi mengenai berbagai kondisi yang ada dilokasi penelitian sehingga dapat memberikan data yang akurat kepeda peneliti
  • 16. Daftar Pustaka Arikanto. (2014). Bab III - Metode Penelitian Metode Penelitian. Metode Penelitian, 1, 32–41. Ansori. (2015). METODOLOGI PENELITIAN. Paper Knowledge . Toward a Media History of Documents, 3(April), 49–58. Engel. (2014). Subjek dan Metode Penelitian. Paper Knowledge . Toward a Media History of Documents, 42–62. Faisal. (1998). metode penelitian. 83–97. Rahmat, P. S. (2009). Penelitian Kualitatif. In Journal Equilibrium: Vol. 5 No. 9 (pp. 1–8). yusuf.staff.ub.ac.id/files/2012/11/Jurnal-Penelitian-Kualitatif.pdf Rofiudin, M , Muttaqin, I. (2016). Penelitian Dan Pengembangan Sistem Mutu Pengelolaan Sumber Daya Manusia Dan Pemasaran Pada Umkm “Kriuk-Kriuk” Di Malang. 81–90. Heryana, A., & Unggul, U. E. (2018). Informan dan pemilihan informan dalam penelitian kualitatif. Universitas Esa Unggul. 25, 15. Harahap, N. (2020). Penelitian Kualitatif. Medan: Wal ashri Publishing. Wijaya, H. (2018). Analisis Data Kualitatif Ilmu Pendidikan Teologi. Sekolah Tinggi Theologia Jaffray. Salmaa. (2021). Pengertian Subjek Penelitian: Ciri, Fungsi Dan Contohnya. Deepublish. Diakses pada 2 Oktober 2022 melalui, https://penerbitdeepublish.com/subjek-penelitian/. Iwannafre. (2020). Menentukan Subjek Penelitian. Siswapedia. Diakses pada 2 Oktober 2022 melalui, https://www.siswapedia.com/menentukan-subjek-penelitian/