SlideShare a Scribd company logo
ROSIYANA 2023113021PGMI KELAS D
HURUF HIJAIYAH DAN HARAKAT
• Agar bisa membaca Al-Qur’an, kita perlu mengenali huruf-huruf hijaiyah,
bagaimana bentuknya dan cara membacanya. Berikut ini huruf hijaiyah
beserta huruf latinnya. Cara bacanya jangan ditelan mentah-mentah,
misalnya di situ tulisannya ra, padahal bacanya ro. Kalau dalam penulisan
bahasa Indonesia memang begitu, dalam KBBI juga ra artinya huruf nama
huruf ke-10 dalam abjad Arab.
• Kalau pada gambar di atas, ada hamzah di huruf alif. Berdasarkan referensi
lainnya, tidak ada hamzah di atas huruf alif.
• Kalau cuma membaca tanpa mendengar bagaimana cara pengucapannya
yang benar, rasanya masih kurang. Kalau huruf-huruf seperti alif, ba, dan
ta, rasanya tidak susah bagi lidah orang Indonesia. Tapi, dengan huruf-
huruf yang tidak ada dalam huruf latin seperti dzal, dha, dan dad agak
susah karena tidak terbiasa. Berikut ini video untuk belajar cara
pengucapan huruf hijaiyah.
• https://www.youtube.com/embed/AK8e_btYx8o
• Itulah dasar-dasar agar bisa membaca huruf Al-Qur’an, kita harus
mengenali huruf-huruf hijiaiyah dan cara pelafalannya terlebih dahulu.
Metode seperti ini dikenal dengan metode iqro. Ada banyak metode
belajar membaca Al-Qur’an, metode iqro salah satunya.
• Harakat (Arab: ‫حركات‬, dibaca harakaat) atau yang disebut juga
tanda tasykil merupakan tanda baca atau diakritik yang
ditempatkan pada huruf Arab untuk memperjelas gerakan
dan pengucapan huruf tersebut. Dalam membaca al-quran,
wajib hukumnya bagi mereka yang sudah akil baligh untuk
menggunakan tanda baca alquran.
• Harakat digunakan untuk mempermudah cara melapazkan
huruf dalam tiap ayat Al Quran bagi seseorang yang baru
belajar dan memahami atau mengenal tanda baca dalam
membaca dan melapazkan Al Quran. Tulisan Al Quran atau
yang biasa dikenal sebagai tulisan Arab sering kitat temui tak
hanya pada Kitab suci Al Quran saja, namun terdapat juga
pada buku cerita anak-anak, buku pendidikan yang
bernapaskan islami terdapat tulisan Arab. Walaupun dalam
penulisannya tidak menggunakan harakat, karena pada
umumnya sudah mengenal dan mengetahui huruf harakat
meski tidak diberi tanda, ketika membaca akan seperti timbul
suara penekanan pada tulisan Arab tertentu terutama pada
kata yang tidak biasa digunakan guna menghindari kesalah
dalam membaca.
• Contoh tulisan arab tanpa harakat :
• ‫الناس‬ ‫برب‬ ‫اعوذ‬ ‫قل‬
• dibaca : qul a’uudzu birabbin naasi
• – Contoh tulisan Arab dengan
berharakat :
• ِ‫اس‬ّٰ‫ـ‬‫ٱلن‬ ِِّ‫ب‬َ‫ر‬ِ‫ـ‬‫ُب‬ ‫ذ‬ ْ‫ُو‬‫ع‬‫ٲ‬ ْ‫ل‬ُ‫ـ‬‫ق‬
• dibaca : qul a’uudzu birabbin naasi
• Fathah
• Fathah ( ‫فتحة‬) adalah harakat yang berbentuk seperti garis horizontal kecil atau
tanda petik ( ٰ ) yang berada di atas suatu huruf Arab yang melambangkan
fonem (a). Secara harfiah, fathah itu sendiri berarti membuka, layaknya
membuka mulut saat mengucapkan fonem (a). Ketika suatu huruf diberi
harakat fathah, maka huruf tersebut akan berbunyi (-a), contonya huruf lam
( ‫ل‬) diberi harakat fathah menjadi “la” ( َ‫ل‬). Cara melafazkannya ujung lidah
menempel pada dinding mulut
• 2. Alif Khanjariah
• Tanda huruf ALif Khanjariah sama halnya dengan Fathah, yang juga ditulis
layaknya garis vertikal seperti huruf alif kecil ( ٰ ) yang diletakkan diatas atau
disamping kiri suatu huruf Arab, yang disebut dengan mad fathah atau alif
khanjariah yang melambangkan fonem (a) yang dibaca agak panjang. Sebuah
huruf berharakat fathah jika diikuti oleh Alif ( ‫ا‬) juga melambangkan fonem (-a)
yang dibaca panjang. Contohnya pada kata “laa” ( َ‫ل‬) dibaca dua harakat.
• 3. Kasrah
• Kasrah ( ‫كسرة‬) adalah harakat yang membentuk layaknya garis horizontal kecil (
ِٰ) tanda baca yang diletakkan di bawah suatu huruf arab, harakat kasrah
melambangkan fonem (i). Secara harfiah, kasrah bermakna melanggar. Ketika
suatu huruf diberi harakat kasrah, maka huruf tersebut akan berbunyi (-i),
contonya huruf lam ( ‫ل‬) diberi harakat kasrah menjadi (li) ( ِ‫ل‬).
• Sebuah huruf yang berharakat kasrah jika bertemu dengan huruf “ya” ( ‫ي‬)
maka akan melambangkan fonem (-i) yang dibaca panjang. Contohnya pada
kata ” lii ” ( ‫لي‬) dibaca 2 harakat.
• 4. Dammah
• Dammah ( ‫ضمة‬) adalah harakat yang berbentuk layaknya huruf ” waw “( wau) ( ‫و‬) kecil yang diletakkan di
atas suatu huruf arab ( ُٰ ), harakat dammah melambangkan fonem (u). Ketika suatu huruf diberi harakat
dammah, maka huruf tersebut akan berbunyi (-u), contonya huruf ” lam ” ( ‫ل‬) diberi harakat dammah
menjadi (lu) ( ُ‫ل‬).
• Sebuah huruf yang berharakat dammah jika bertemu dengan huruf “waw” ( ‫و‬) maka akan melambangkan
fonem (-u) yang dibaca panjang. Contohnya pada kata (luu) ( ‫و‬ُ‫ـ‬‫ل‬).
• 5. Sukun ( hara’kat )
• Sukun ( ‫سکون‬) adalah harakat yang berbentuk bulat layaknya huruf “ha” ( ‫ه‬) yang ditulis di atas suatu huruf
Arab. Tanda bacanya bila ditulis seperti huruf (o) kecil yang bentuknya agak sedikit pipih. Harakat sukun
melambangkan fonem konsonan atau huruf mati dari suatu huruf, misalkan pada kata “mad” ( ْ‫د‬َ‫ـ‬‫م‬) yang
terdiri dari huruf mim yang berharakat sehingga menghasilkan bunyi fathah ( َ‫م‬) dibaca “ma”, dan diikuti
dengan huruf “dal” ( ‫د‬) yang berharakat sukun yang menghasilkan konsonan atau bunyi (d) sehingga dibaca
menjadi “mad” ( ْ‫د‬َ‫ـ‬‫م‬.)
• Harakat sukun juga misa menghasilkan bunyi diftong, seperti (au) dan (ai), cotohnya pada kata ( ُ‫م‬ ْ‫و‬َ‫ـ‬‫ن‬) yang
berbunyi (naum)u)) yang berarti tidur, dan juga pada kata ( ‫ْن‬‫ي‬‫ـ‬َ‫ل‬) yang berbunyi (lain) yang berati lain atau
berbeda.
• 6. Tasydid
• Tasydid ( ‫تشديد‬) atau yang disebut syaddah ( ‫شدة‬) adalah harakat yang bentuk hurufnya (w) yang diberi atau
seperti kepala dari huruf “sin” ( ‫س‬) yang diletakkan di atas huruf arab ( ِّٰ ) yang letaknya diatas suatu huruf
Arab. Harakat tasydid melambangkan penekanan pada suatu konsonan yang dituliskan dengan simbol
konsonan ganda, sebagai contoh pada kata ( ‫َّة‬‫د‬‫ـ‬َ‫ـ‬‫ش‬) yang berbunyi (syaddah) yang terdiri dari huruf syin
yang berharakat fathah ( ‫ش‬) yang kemudian dibaca (sya), diikuti dengan huruf “dal “yang berharakat
tasydid fathah ( َّ‫د‬) yang menghasilkan bunyi (dda), diikuti pula dengan ta marbuta ( ‫ة‬) di akhir kata yang
menghasilkan bunyi (h), sehingga menjadi (syaddah).
• 7. Tanwin
• Tanwin (bahasa Arab: ‫التنوين‬,“ at tanwiin”) adalah tanda baca (diakritik) harakat pada tulisan Arab untuk
menyatakan bahwa huruf pada akhir kata tersebut diucapkan layaknya bertemu dengan huruf nun mati
THANK YOU...................

More Related Content

What's hot

materi tahsin
materi tahsinmateri tahsin
materi tahsin
Eneng Susanti
 
Materi power point belajar tajwid
Materi power point belajar tajwidMateri power point belajar tajwid
Materi power point belajar tajwid
raudahtgr
 
Hukum nun sukun atau tanwin
Hukum nun sukun atau tanwinHukum nun sukun atau tanwin
Hukum nun sukun atau tanwin
Anggun36
 
Tafsir bil ma’tsur, tafsir bir ra’yi dan 2 blogss
Tafsir bil ma’tsur, tafsir bir ra’yi dan 2 blogssTafsir bil ma’tsur, tafsir bir ra’yi dan 2 blogss
Tafsir bil ma’tsur, tafsir bir ra’yi dan 2 blogss
arfian kurniawan
 
Makhorijul huruf
Makhorijul hurufMakhorijul huruf
Makhorijul huruf
Al-A'rif Al-A'rif
 
Hukum mim sukun
Hukum mim sukunHukum mim sukun
Hukum mim sukun
Jamil Suhendar
 
Al jurumiyah terjemah
Al jurumiyah terjemah Al jurumiyah terjemah
Al jurumiyah terjemah
Brawijaya University
 
Hukum tajwid
Hukum tajwidHukum tajwid
Hukum tajwid
Siti Nadrah Hasnan
 
Modul Akhlak - KB 1 Definisi Akhlak
 Modul Akhlak - KB 1 Definisi Akhlak Modul Akhlak - KB 1 Definisi Akhlak
Modul Akhlak - KB 1 Definisi Akhlak
Istna Zakia Iriana
 
03 LKPD Lebih Dekat dengan Allah swt. yang Sangat Indah Nama-Nya.pdf
03 LKPD Lebih Dekat dengan Allah swt. yang Sangat Indah Nama-Nya.pdf03 LKPD Lebih Dekat dengan Allah swt. yang Sangat Indah Nama-Nya.pdf
03 LKPD Lebih Dekat dengan Allah swt. yang Sangat Indah Nama-Nya.pdf
Muhammad Iqbal
 
MENUNTUT ILMU
MENUNTUT ILMUMENUNTUT ILMU
MENUNTUT ILMU
miraraudhotul
 
Presentasi tahfidz qur'an
Presentasi tahfidz qur'anPresentasi tahfidz qur'an
Presentasi tahfidz qur'an
AliMZebua
 
Modul SKI- KB 2 Perkembangan Kebudayaan Pada Masa Umayyah dan Abasiyah
Modul SKI- KB 2 Perkembangan Kebudayaan Pada Masa Umayyah dan AbasiyahModul SKI- KB 2 Perkembangan Kebudayaan Pada Masa Umayyah dan Abasiyah
Modul SKI- KB 2 Perkembangan Kebudayaan Pada Masa Umayyah dan Abasiyah
Istna Zakia Iriana
 
Belajar tahsin
Belajar tahsinBelajar tahsin
Belajar tahsin
faisalazhar90
 
PPT puasa
PPT puasaPPT puasa
PPT puasa
2021112262
 
RPS Bahasa Arab 1- 2022-2023.pdf
RPS Bahasa Arab 1- 2022-2023.pdfRPS Bahasa Arab 1- 2022-2023.pdf
RPS Bahasa Arab 1- 2022-2023.pdf
Syarifatul Marwiyah
 
01 LKPD Dengan Ilmu Pengetahuan Semua Jadi Lebih Mudah.pdf
01 LKPD Dengan Ilmu Pengetahuan Semua Jadi Lebih Mudah.pdf01 LKPD Dengan Ilmu Pengetahuan Semua Jadi Lebih Mudah.pdf
01 LKPD Dengan Ilmu Pengetahuan Semua Jadi Lebih Mudah.pdf
Muhammad Iqbal
 

What's hot (20)

materi tahsin
materi tahsinmateri tahsin
materi tahsin
 
Materi power point belajar tajwid
Materi power point belajar tajwidMateri power point belajar tajwid
Materi power point belajar tajwid
 
Hukum nun sukun atau tanwin
Hukum nun sukun atau tanwinHukum nun sukun atau tanwin
Hukum nun sukun atau tanwin
 
Presentasi Fiqh Zakat
Presentasi Fiqh ZakatPresentasi Fiqh Zakat
Presentasi Fiqh Zakat
 
Tafsir bil ma’tsur, tafsir bir ra’yi dan 2 blogss
Tafsir bil ma’tsur, tafsir bir ra’yi dan 2 blogssTafsir bil ma’tsur, tafsir bir ra’yi dan 2 blogss
Tafsir bil ma’tsur, tafsir bir ra’yi dan 2 blogss
 
Makhorijul huruf
Makhorijul hurufMakhorijul huruf
Makhorijul huruf
 
Hukum mim sukun
Hukum mim sukunHukum mim sukun
Hukum mim sukun
 
Al jurumiyah terjemah
Al jurumiyah terjemah Al jurumiyah terjemah
Al jurumiyah terjemah
 
Hukum tajwid
Hukum tajwidHukum tajwid
Hukum tajwid
 
Modul Akhlak - KB 1 Definisi Akhlak
 Modul Akhlak - KB 1 Definisi Akhlak Modul Akhlak - KB 1 Definisi Akhlak
Modul Akhlak - KB 1 Definisi Akhlak
 
03 LKPD Lebih Dekat dengan Allah swt. yang Sangat Indah Nama-Nya.pdf
03 LKPD Lebih Dekat dengan Allah swt. yang Sangat Indah Nama-Nya.pdf03 LKPD Lebih Dekat dengan Allah swt. yang Sangat Indah Nama-Nya.pdf
03 LKPD Lebih Dekat dengan Allah swt. yang Sangat Indah Nama-Nya.pdf
 
MENUNTUT ILMU
MENUNTUT ILMUMENUNTUT ILMU
MENUNTUT ILMU
 
Presentasi tahfidz qur'an
Presentasi tahfidz qur'anPresentasi tahfidz qur'an
Presentasi tahfidz qur'an
 
Modul SKI- KB 2 Perkembangan Kebudayaan Pada Masa Umayyah dan Abasiyah
Modul SKI- KB 2 Perkembangan Kebudayaan Pada Masa Umayyah dan AbasiyahModul SKI- KB 2 Perkembangan Kebudayaan Pada Masa Umayyah dan Abasiyah
Modul SKI- KB 2 Perkembangan Kebudayaan Pada Masa Umayyah dan Abasiyah
 
Belajar tahsin
Belajar tahsinBelajar tahsin
Belajar tahsin
 
PPT puasa
PPT puasaPPT puasa
PPT puasa
 
RPS Bahasa Arab 1- 2022-2023.pdf
RPS Bahasa Arab 1- 2022-2023.pdfRPS Bahasa Arab 1- 2022-2023.pdf
RPS Bahasa Arab 1- 2022-2023.pdf
 
01 LKPD Dengan Ilmu Pengetahuan Semua Jadi Lebih Mudah.pdf
01 LKPD Dengan Ilmu Pengetahuan Semua Jadi Lebih Mudah.pdf01 LKPD Dengan Ilmu Pengetahuan Semua Jadi Lebih Mudah.pdf
01 LKPD Dengan Ilmu Pengetahuan Semua Jadi Lebih Mudah.pdf
 
Belajar bahasa arab
Belajar bahasa arabBelajar bahasa arab
Belajar bahasa arab
 
Bab 1 Al-Syamsiah dan Al-Qamariah
Bab 1  Al-Syamsiah dan Al-QamariahBab 1  Al-Syamsiah dan Al-Qamariah
Bab 1 Al-Syamsiah dan Al-Qamariah
 

Similar to Ppt huruf hijaiyah

9 tanda baca alvcbcvbcv
9 tanda baca alvcbcvbcv9 tanda baca alvcbcvbcv
9 tanda baca alvcbcvbcv
Faiq SenThree
 
Presentasi btq kakaaaaaaaaaaaaaaaa
Presentasi btq kakaaaaaaaaaaaaaaaaPresentasi btq kakaaaaaaaaaaaaaaaa
Presentasi btq kakaaaaaaaaaaaaaaaaMaulia Rahma Fitria
 
Jadi
JadiJadi
Jadi
iqbalmy
 
Kesalahan membaca alfatihah
Kesalahan membaca alfatihahKesalahan membaca alfatihah
Kesalahan membaca alfatihahKamarudin Jaafar
 
Makhorijul huruf
Makhorijul hurufMakhorijul huruf
Belajar ilmu-nahwu1
Belajar ilmu-nahwu1Belajar ilmu-nahwu1
Belajar ilmu-nahwu1
Ismail Abdullah
 
fdokumen.com_makhraj-huruf-jawi.ppt
fdokumen.com_makhraj-huruf-jawi.pptfdokumen.com_makhraj-huruf-jawi.ppt
fdokumen.com_makhraj-huruf-jawi.ppt
norshuhadah4
 
Belajar ilmu tajwid
Belajar ilmu tajwidBelajar ilmu tajwid
Belajar ilmu tajwid
SHaukir R
 
sifat-sifat huruf arab yang mempunyai lawan dantidak.pptx
sifat-sifat huruf arab yang mempunyai lawan dantidak.pptxsifat-sifat huruf arab yang mempunyai lawan dantidak.pptx
sifat-sifat huruf arab yang mempunyai lawan dantidak.pptx
Abay67
 
Transliterasi
TransliterasiTransliterasi
Transliterasiiwan Alit
 
Bahasa arab
Bahasa arabBahasa arab
Bahasa arab
Sabar Sahaja
 
Aksara jawa
Aksara jawaAksara jawa
Aksara jawa
Kecapi Kalih
 
Bahan kuliah ulumul qur'an
Bahan kuliah ulumul qur'anBahan kuliah ulumul qur'an
Bahan kuliah ulumul qur'anMohamad Athar
 
The English alphabet grade iv ppt
The English alphabet grade iv pptThe English alphabet grade iv ppt
The English alphabet grade iv ppt
LambertusLadoSogen
 
Modul bahasa-arab-online-edisi1 (1)
Modul bahasa-arab-online-edisi1 (1)Modul bahasa-arab-online-edisi1 (1)
Modul bahasa-arab-online-edisi1 (1)
Adit Ramadhan
 
The alphabet kelas iv ppt
The alphabet kelas iv pptThe alphabet kelas iv ppt
The alphabet kelas iv ppt
LambertusLadoSogen
 
khat_imla.pptx
khat_imla.pptxkhat_imla.pptx
khat_imla.pptx
HabilGolden1
 

Similar to Ppt huruf hijaiyah (20)

9 tanda baca alvcbcvbcv
9 tanda baca alvcbcvbcv9 tanda baca alvcbcvbcv
9 tanda baca alvcbcvbcv
 
Presentasi btq kakaaaaaaaaaaaaaaaa
Presentasi btq kakaaaaaaaaaaaaaaaaPresentasi btq kakaaaaaaaaaaaaaaaa
Presentasi btq kakaaaaaaaaaaaaaaaa
 
Jadi
JadiJadi
Jadi
 
Kesalahan membaca alfatihah
Kesalahan membaca alfatihahKesalahan membaca alfatihah
Kesalahan membaca alfatihah
 
Makhorijul huruf
Makhorijul hurufMakhorijul huruf
Makhorijul huruf
 
Belajar ilmu-nahwu1
Belajar ilmu-nahwu1Belajar ilmu-nahwu1
Belajar ilmu-nahwu1
 
fdokumen.com_makhraj-huruf-jawi.ppt
fdokumen.com_makhraj-huruf-jawi.pptfdokumen.com_makhraj-huruf-jawi.ppt
fdokumen.com_makhraj-huruf-jawi.ppt
 
Belajar ilmu tajwid
Belajar ilmu tajwidBelajar ilmu tajwid
Belajar ilmu tajwid
 
sifat-sifat huruf arab yang mempunyai lawan dantidak.pptx
sifat-sifat huruf arab yang mempunyai lawan dantidak.pptxsifat-sifat huruf arab yang mempunyai lawan dantidak.pptx
sifat-sifat huruf arab yang mempunyai lawan dantidak.pptx
 
Penalaran
PenalaranPenalaran
Penalaran
 
Transliterasi
TransliterasiTransliterasi
Transliterasi
 
Tugas ict
Tugas ictTugas ict
Tugas ict
 
Bahasa arab
Bahasa arabBahasa arab
Bahasa arab
 
Bab ii pembahasan a
Bab ii pembahasan aBab ii pembahasan a
Bab ii pembahasan a
 
Aksara jawa
Aksara jawaAksara jawa
Aksara jawa
 
Bahan kuliah ulumul qur'an
Bahan kuliah ulumul qur'anBahan kuliah ulumul qur'an
Bahan kuliah ulumul qur'an
 
The English alphabet grade iv ppt
The English alphabet grade iv pptThe English alphabet grade iv ppt
The English alphabet grade iv ppt
 
Modul bahasa-arab-online-edisi1 (1)
Modul bahasa-arab-online-edisi1 (1)Modul bahasa-arab-online-edisi1 (1)
Modul bahasa-arab-online-edisi1 (1)
 
The alphabet kelas iv ppt
The alphabet kelas iv pptThe alphabet kelas iv ppt
The alphabet kelas iv ppt
 
khat_imla.pptx
khat_imla.pptxkhat_imla.pptx
khat_imla.pptx
 

More from rosi-yana

Ppt bilangan
Ppt bilanganPpt bilangan
Ppt bilangan
rosi-yana
 
Ppt sbk
Ppt sbkPpt sbk
Ppt sbk
rosi-yana
 
Ppt warna dan angka
Ppt warna dan angkaPpt warna dan angka
Ppt warna dan angka
rosi-yana
 
Ppt olahraga lari
Ppt olahraga lariPpt olahraga lari
Ppt olahraga lari
rosi-yana
 
Ppt anggota tubuh
Ppt anggota tubuhPpt anggota tubuh
Ppt anggota tubuh
rosi-yana
 
Rukun islam
Rukun islamRukun islam
Rukun islam
rosi-yana
 
Rukun iman
Rukun imanRukun iman
Rukun iman
rosi-yana
 
Rosiyana 2023113021
Rosiyana 2023113021Rosiyana 2023113021
Rosiyana 2023113021
rosi-yana
 

More from rosi-yana (8)

Ppt bilangan
Ppt bilanganPpt bilangan
Ppt bilangan
 
Ppt sbk
Ppt sbkPpt sbk
Ppt sbk
 
Ppt warna dan angka
Ppt warna dan angkaPpt warna dan angka
Ppt warna dan angka
 
Ppt olahraga lari
Ppt olahraga lariPpt olahraga lari
Ppt olahraga lari
 
Ppt anggota tubuh
Ppt anggota tubuhPpt anggota tubuh
Ppt anggota tubuh
 
Rukun islam
Rukun islamRukun islam
Rukun islam
 
Rukun iman
Rukun imanRukun iman
Rukun iman
 
Rosiyana 2023113021
Rosiyana 2023113021Rosiyana 2023113021
Rosiyana 2023113021
 

Recently uploaded

VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
gloriosaesy
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
ferrydmn1999
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
asyi1
 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
irawan1978
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
agusmulyadi08
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
erlita3
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
Nur afiyah
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
ssuser289c2f1
 
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptxKarier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
adolfnuhujanan101
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
muhammadRifai732845
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
DEVI390643
 
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
Indah106914
 
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik DosenUNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
AdrianAgoes9
 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
TEDYHARTO1
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
widyakusuma99
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
PURWANTOSDNWATES2
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Rima98947
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
MuhammadBagusAprilia1
 
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docxForm B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
EkoPutuKromo
 

Recently uploaded (20)

VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
 
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptxKarier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
 
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
 
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik DosenUNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
 
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docxForm B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
 

Ppt huruf hijaiyah

  • 1. ROSIYANA 2023113021PGMI KELAS D HURUF HIJAIYAH DAN HARAKAT
  • 2. • Agar bisa membaca Al-Qur’an, kita perlu mengenali huruf-huruf hijaiyah, bagaimana bentuknya dan cara membacanya. Berikut ini huruf hijaiyah beserta huruf latinnya. Cara bacanya jangan ditelan mentah-mentah, misalnya di situ tulisannya ra, padahal bacanya ro. Kalau dalam penulisan bahasa Indonesia memang begitu, dalam KBBI juga ra artinya huruf nama huruf ke-10 dalam abjad Arab. • Kalau pada gambar di atas, ada hamzah di huruf alif. Berdasarkan referensi lainnya, tidak ada hamzah di atas huruf alif. • Kalau cuma membaca tanpa mendengar bagaimana cara pengucapannya yang benar, rasanya masih kurang. Kalau huruf-huruf seperti alif, ba, dan ta, rasanya tidak susah bagi lidah orang Indonesia. Tapi, dengan huruf- huruf yang tidak ada dalam huruf latin seperti dzal, dha, dan dad agak susah karena tidak terbiasa. Berikut ini video untuk belajar cara pengucapan huruf hijaiyah. • https://www.youtube.com/embed/AK8e_btYx8o • Itulah dasar-dasar agar bisa membaca huruf Al-Qur’an, kita harus mengenali huruf-huruf hijiaiyah dan cara pelafalannya terlebih dahulu. Metode seperti ini dikenal dengan metode iqro. Ada banyak metode belajar membaca Al-Qur’an, metode iqro salah satunya.
  • 3. • Harakat (Arab: ‫حركات‬, dibaca harakaat) atau yang disebut juga tanda tasykil merupakan tanda baca atau diakritik yang ditempatkan pada huruf Arab untuk memperjelas gerakan dan pengucapan huruf tersebut. Dalam membaca al-quran, wajib hukumnya bagi mereka yang sudah akil baligh untuk menggunakan tanda baca alquran. • Harakat digunakan untuk mempermudah cara melapazkan huruf dalam tiap ayat Al Quran bagi seseorang yang baru belajar dan memahami atau mengenal tanda baca dalam membaca dan melapazkan Al Quran. Tulisan Al Quran atau yang biasa dikenal sebagai tulisan Arab sering kitat temui tak hanya pada Kitab suci Al Quran saja, namun terdapat juga pada buku cerita anak-anak, buku pendidikan yang bernapaskan islami terdapat tulisan Arab. Walaupun dalam penulisannya tidak menggunakan harakat, karena pada umumnya sudah mengenal dan mengetahui huruf harakat meski tidak diberi tanda, ketika membaca akan seperti timbul suara penekanan pada tulisan Arab tertentu terutama pada kata yang tidak biasa digunakan guna menghindari kesalah dalam membaca.
  • 4. • Contoh tulisan arab tanpa harakat : • ‫الناس‬ ‫برب‬ ‫اعوذ‬ ‫قل‬ • dibaca : qul a’uudzu birabbin naasi • – Contoh tulisan Arab dengan berharakat : • ِ‫اس‬ّٰ‫ـ‬‫ٱلن‬ ِِّ‫ب‬َ‫ر‬ِ‫ـ‬‫ُب‬ ‫ذ‬ ْ‫ُو‬‫ع‬‫ٲ‬ ْ‫ل‬ُ‫ـ‬‫ق‬ • dibaca : qul a’uudzu birabbin naasi
  • 5. • Fathah • Fathah ( ‫فتحة‬) adalah harakat yang berbentuk seperti garis horizontal kecil atau tanda petik ( ٰ ) yang berada di atas suatu huruf Arab yang melambangkan fonem (a). Secara harfiah, fathah itu sendiri berarti membuka, layaknya membuka mulut saat mengucapkan fonem (a). Ketika suatu huruf diberi harakat fathah, maka huruf tersebut akan berbunyi (-a), contonya huruf lam ( ‫ل‬) diberi harakat fathah menjadi “la” ( َ‫ل‬). Cara melafazkannya ujung lidah menempel pada dinding mulut • 2. Alif Khanjariah • Tanda huruf ALif Khanjariah sama halnya dengan Fathah, yang juga ditulis layaknya garis vertikal seperti huruf alif kecil ( ٰ ) yang diletakkan diatas atau disamping kiri suatu huruf Arab, yang disebut dengan mad fathah atau alif khanjariah yang melambangkan fonem (a) yang dibaca agak panjang. Sebuah huruf berharakat fathah jika diikuti oleh Alif ( ‫ا‬) juga melambangkan fonem (-a) yang dibaca panjang. Contohnya pada kata “laa” ( َ‫ل‬) dibaca dua harakat. • 3. Kasrah • Kasrah ( ‫كسرة‬) adalah harakat yang membentuk layaknya garis horizontal kecil ( ِٰ) tanda baca yang diletakkan di bawah suatu huruf arab, harakat kasrah melambangkan fonem (i). Secara harfiah, kasrah bermakna melanggar. Ketika suatu huruf diberi harakat kasrah, maka huruf tersebut akan berbunyi (-i), contonya huruf lam ( ‫ل‬) diberi harakat kasrah menjadi (li) ( ِ‫ل‬). • Sebuah huruf yang berharakat kasrah jika bertemu dengan huruf “ya” ( ‫ي‬) maka akan melambangkan fonem (-i) yang dibaca panjang. Contohnya pada kata ” lii ” ( ‫لي‬) dibaca 2 harakat.
  • 6. • 4. Dammah • Dammah ( ‫ضمة‬) adalah harakat yang berbentuk layaknya huruf ” waw “( wau) ( ‫و‬) kecil yang diletakkan di atas suatu huruf arab ( ُٰ ), harakat dammah melambangkan fonem (u). Ketika suatu huruf diberi harakat dammah, maka huruf tersebut akan berbunyi (-u), contonya huruf ” lam ” ( ‫ل‬) diberi harakat dammah menjadi (lu) ( ُ‫ل‬). • Sebuah huruf yang berharakat dammah jika bertemu dengan huruf “waw” ( ‫و‬) maka akan melambangkan fonem (-u) yang dibaca panjang. Contohnya pada kata (luu) ( ‫و‬ُ‫ـ‬‫ل‬). • 5. Sukun ( hara’kat ) • Sukun ( ‫سکون‬) adalah harakat yang berbentuk bulat layaknya huruf “ha” ( ‫ه‬) yang ditulis di atas suatu huruf Arab. Tanda bacanya bila ditulis seperti huruf (o) kecil yang bentuknya agak sedikit pipih. Harakat sukun melambangkan fonem konsonan atau huruf mati dari suatu huruf, misalkan pada kata “mad” ( ْ‫د‬َ‫ـ‬‫م‬) yang terdiri dari huruf mim yang berharakat sehingga menghasilkan bunyi fathah ( َ‫م‬) dibaca “ma”, dan diikuti dengan huruf “dal” ( ‫د‬) yang berharakat sukun yang menghasilkan konsonan atau bunyi (d) sehingga dibaca menjadi “mad” ( ْ‫د‬َ‫ـ‬‫م‬.) • Harakat sukun juga misa menghasilkan bunyi diftong, seperti (au) dan (ai), cotohnya pada kata ( ُ‫م‬ ْ‫و‬َ‫ـ‬‫ن‬) yang berbunyi (naum)u)) yang berarti tidur, dan juga pada kata ( ‫ْن‬‫ي‬‫ـ‬َ‫ل‬) yang berbunyi (lain) yang berati lain atau berbeda. • 6. Tasydid • Tasydid ( ‫تشديد‬) atau yang disebut syaddah ( ‫شدة‬) adalah harakat yang bentuk hurufnya (w) yang diberi atau seperti kepala dari huruf “sin” ( ‫س‬) yang diletakkan di atas huruf arab ( ِّٰ ) yang letaknya diatas suatu huruf Arab. Harakat tasydid melambangkan penekanan pada suatu konsonan yang dituliskan dengan simbol konsonan ganda, sebagai contoh pada kata ( ‫َّة‬‫د‬‫ـ‬َ‫ـ‬‫ش‬) yang berbunyi (syaddah) yang terdiri dari huruf syin yang berharakat fathah ( ‫ش‬) yang kemudian dibaca (sya), diikuti dengan huruf “dal “yang berharakat tasydid fathah ( َّ‫د‬) yang menghasilkan bunyi (dda), diikuti pula dengan ta marbuta ( ‫ة‬) di akhir kata yang menghasilkan bunyi (h), sehingga menjadi (syaddah). • 7. Tanwin • Tanwin (bahasa Arab: ‫التنوين‬,“ at tanwiin”) adalah tanda baca (diakritik) harakat pada tulisan Arab untuk menyatakan bahwa huruf pada akhir kata tersebut diucapkan layaknya bertemu dengan huruf nun mati