SlideShare a Scribd company logo
Home » Bahasa Jawa » Tentang Pendidikan » Cara Belajar Aksara Jawa HaNaCaRaKa
Lengkap Dan Cepat Bisa
By agus prasetyo Bahasa Jawa Tentang Pendidikan
Cara Belajar Aksara Jawa HaNaCaRaKa
Lengkap Dan Cepat Bisa
Cara Belajar Aksara Jawa HaNaCaRaKa Lengkap Dan Cepat Bisa - Aksara Jawa,
dikenal juga sebagai Hanacaraka dan Carakan , adalah salah satu aksara tradisional Nusantara
yang digunakan untuk menulis bahasa Jawa dan sejumlah bahasa daerah Indonesia lainnya
seperti bahasa Sunda dan bahasa SasakTulisan ini berkerabat dekat dengan aksara Bali.
Dalam sehari-hari, penggunaan aksara Jawa umum digantikan dengan huruf Latin yang
pertama kali dikenalkan Belanda pada abad ke-19.Aksara Jawa resmi dimasukkan dalam
Unicode versi 5.2 sejak 2009. Meskipun begitu, kompleksitas aksara Jawa hanya dapat
ditampilkan dalam program dengan teknologi Graphite SIL, seperti browser Firefox dan
beberapa prosesor kata open source, sehingga penggunaannya tidak semudah huruf Latin.
Kesulitan penggunaan aksara Jawa dalam media digital merupakan salah satu faktor yang
menyebabkan kurang populernya aksara tersebut selain di kalangan preservasionis. -wiki-
Baca Juga: Contoh Makna Peribahasa Jawa (Paribasan) - Belajar Bahasa Jawa
Aksara Jawa adalah sistem tulisan Abugida yang ditulis dari kiri ke kanan. Setiap aksara di
dalamnya melambangkan suatu suku kata dengan vokal /a/ atau /ɔ/, yang dapat ditentukan
dari posisi aksara di dalam kata tersebut. Penulisan aksara Jawa dilakukan tanpa spasi
(scriptio continua), dan karena itu pembaca harus paham dengan teks bacaan untuk dapat
membedakan tiap kata. Selain itu, dibanding dengan alfabet Latin, aksara Jawa juga
kekurangan tanda baca dasar, seperi titik dua, tanda kutip, tanda tanya, tanda seru, dan tanda
hubung.
Aksara Jawa dibagi menjadi beberapa jenis berdasarkan fungsinya. Aksara dasar terdiri dari
20 suku kata yang digunakan untuk menulis bahasa Jawa modern, sementara jenis lain
meliputi aksara suara, tanda baca, dan angka Jawa. Setiap suku kata dalam aksara Jawa
memiliki dua bentuk, yang disebut nglegena (aksara telanjang), dan pasangan (ini adalah
bentuk subskrip yang digunakan untuk menulis gugus konsonan).
Kebanyakan aksara selain aksara dasar merupakan konsonan teraspirasi atau retrofleks yang
digunakan dalam bahasa Jawa Kuno karena dipengaruhi bahasa Sanskerta. Selama
perkembangan bahasa dan aksara Jawa, huruf-huruf ini kehilangan representasi suara aslinya
dan berubah fungsi.
Sejumlah tanda diakritik yang disebut sandhangan berfungsi untuk mengubah vokal
(layaknya harakat pada abjad Arab), menambahkan konsonan akhir, dan menandakan ejaan
asing. Beberapa tanda diakritik dapat digunakan bersama-sama, namun tidak semua
kombinasi diperbolehkan.-wiki-
BAB I
Aksara Nglegena
Aksara Jawa memiliki 20 huruf utama yang disebut aksara nglegena atau aksara telanjang..
memiliki vokal dasar "a"
Aksara ini sudah dapat membentuk kata/kalimat tanpa diberi imbuhan apapun selama
kata/kalimat tersebut bervokal a.
Beberapa contoh penulisan dalam aksara jawa dengan hanya menggunakan aksara nglegena
===============================
===============================
===============================
BAB II
SANDANGAN
1. Sandangan Swara
Sandhangan digunakan dengan menambahkan beberapa "coretan" pada satu aksara nglegena
untuk merubah bunyinya.
wulu = vokal "i"
================================================
suku = vokal "u"
================================================
pepet = vokal "e" (e pada kata "semut")
================================================
taling = vokal "e" (e pada kata "bebek")
================================================
taling tarung = vokal "o"
================================================
catatan : adalah letak aksara nglegen
Beberapa contoh penulisan menggunakan sandhangan swara
=======================================
=======================================
=======================================
2. Sandhangan Panyigeg Wanda
Sandhangan berikutnya adalah merubah suara untuk huruf mati.
LAYAR = huruf "r" mati
contoh penggunaan =
WIGYAN = huruf "h" mati
contoh penggunaan =
CECAK = huruf "ng" mati
contoh penggunaan =
PANGKON
untuk mematikan semua huruf, kecuali ra, ha dan nga.
contoh penggunaan =
==========================================
==========================================
catatan : pangkon hanya digunakan diakhir kalimat.
untuk huruf mati ditengah kalimat, menggunakan aksara pasangan.
3. Sandhangan Wyanjana
terdapat 3 jenis sandhangan wyanjana
Cakra = menambah "ra" dan mematikan huruf yang diimbuhi
================
contoh penggunaan ;
Keret = menambah "re" dan mematikan huruf yang diimbuhi
================
contoh penggunaan ;
Pengkal = menambah "ya" dan mematikan huruf yang diimbuhi
================
contoh penggunaan ;
BAB III
Aksara Pasangan
Aksara pasangan digunakan sebagai cara untuk mematikan huruf yang diberi pasangan.
digunakan untuk mematikan huruf ditengah kata/kalimat (mematikan huruf diakhir kalimat
adalah menggunakan pangkon)
sebagai contoh apabila kita menuliskan nama ID saya..
Digdadinaya
maka penulisannya adalah sebagai berikut
step by step penulisan
- huruf Da diberi wulu baca = Di
- huruf Ga
- Pasangan huruf Da yang mematikan huruf diatasnya sehingga Ga terbaca "G", sedangkan
pasangan Da tetap di baca "Da"
- huruf Da diberi wulu baca = Di
- huruf Na
- huruf Ya
note =
- pasangan Ha, Sa, dan Pa diletakkan di sebelah kanan huruf yang dipasangkan.
- pemberian sandangan, adalah pada huruf yang dipasangkan, bukan pada pasangan.
misal
yang diberi sandangan suku adalah huruf na, bukan pasangan da.
- cakra menggantikan pasangan "ra"
- keret menggantikan pasangan "ra" dengan vokal "e"
- pengkal menggantikan pasangan "ya"
BAB IV
AKSARA LAINNYA
Aksara Swara
Digunakan sebagai huruf Kapital (ditulis di depan), untuk menulis nama, nama negara, nama
daerah dan segala sesuatu yang dihormati.
contoh
Aksara Murda
Digunakan sebagai huruf Kapital (ditulis di depan), untuk menulis nama, nama negara, nama
daerah dan segala sesuatu yang dihormati.
contoh
TIPS Mudah Untuk Menghapal Aksara Nglegena
 pastikan anda hapal urutannya
"hanacaraka, datasawala, padhajayanya, magabathanga"
anda dapat pula mengingat-ingat cerita terciptanya aksara jawa oleh Ajisaka, karena
apabila anda tau cerita tersebut, maka akan lebih mudah untuk menghapal
 untuk menghapal bentuknya, ada beberapa cara yang saya pakai.
sebaiknya anda menulis aksara jawa ini di kertas, sebagai latihan.
buatlah kotak dengan ukuran 5x4 seperti dibawah ini

kita akan mengisi kotak- kotak tersebut satu persatu
- kita mulai dari huruf yang paling mudah, yaitu "ra" dan huruf "ga". huruf "ra" sangat
mudah dihafal karena memiliki bentuk paling sederhana menyerupai huruf "n" kecil
dalam aksara latin. Sedangkan huruf "ga" menyerupai huruf "m"

- setelah itu kita menuju ke dua huruf yang cukup mudah lainnya, yaitu huruf "pa" dan
"ya"
huruf "pa" mempunyai 2 punuk yang dihubungkan oleh satu garis datar
sedangkan huruf "ya" mempunyai 3 punuk yang dihubungkan oleh 3 garis datar
- huruf selanjutnya adalah huruf "wa" dimana "wa" menyerupai "pa" dengan ujung
runcing menghadap kedalam di punuk kedua.

- huruf "dha" kita masukan dengan menambahkan sedikit melingkar di garis penghubung
kedua punuk pada huruf "wa".

- kemudian huruf "da", penulisan huruf "da" menyerupai huruf "pa" dengan sudut
melingkar sebelum garis naik keatas pada punuk kedua

- dilanjutkan dengan huruf "sa" yang merupakan kebalikan dari huruf "da".
- huruf "ca" mempunyai bentuk dasar yang sama dengan huruf "sa" ditambah ujung
runcing seperti huruf "wa"

- huruf "na" mempunyai bentuk dasar yang sama dengan huruf "da" tetapi garis
penghubung kedua punuk dimulai dari tengah, bukan dari bawah.

- huruf "ka", sama persis dengan huruf "na", hanya tinggal ditambah satu kaki di bagian
belakang.

- Selanjutnya adalah huruf "ha" yang berkebalikan dengan huruf "la", dimana huruf "ha"
adalah huruf "pa" yang ditambah satu kaki dibelakangnya dan huruf "la" adalah huruf
"pa yang ditambah satu kaki didepannya.

- huruf "ta" adalah huruf "wa" yang mendapatkan satu kaki dibelakangnya sehingga
menyerupai huruf "ha"

- selanjutnya adalah huruf "nga" huruf ini terdiri dari 2 bagian yang terpisah.
- dengan mengingat bentuk huruf "nga" kita dapat mengingat pula bentuk huruf "ba"
("nga" ditambah satu kaki dibagian belakang") dan
huruf "nya" ("nga" ditambah dua kaki dibagian belakang")

- huruf "tha" hanya dibedakan oleh satu kurva kecil di akhir bagian pertama dengan huruf
"nga"

- kedua huruf terakhir menyerupai huruf "pa" yaitu;
huruf "ma" dengan lekukan menyerupai huruf "E" dipunuk pertama
huruf "ja" dengan lekukan menyerupai huruf "R" dipunuk kedua"

Baca Juga : Contoh Percakapan Untuk Belajar Bahasa Jawa
Semoga dengan artikel diatas yang berjudul Cara Belajar Aksara Jawa HaNaCaRaKa
Lengkap Dan Cepat Bisa dapat bermanfaat untuk sobatku semuanya yang sedang ingin
mempelajari ataupun ingin memahasi tentang aksara jawa ini. Yang pastinya untuk anak
sekolah pasti sudah agak mengerti sedikit-sedikit dengan aksara jawa yang saya tulis diatas,
namun dengan kumpulan dari Bab 1 hingga Bab 4 tersebut akan lebih cepat untuk
memahaminya dan juga untuk proses belajar dirumah lebih lengkap. Dan juga terdapat tips
untuk menghafal huruf dari aksara jawa ini dengan cepat dan mudah. Dan jangan lupa apabila
artikel ini sangat bermanfaat untuk kalian semuanya cobalah untuk share di facebook ataupun
social media yang lainnya. Dan jangan lupa juga untuk selalu berkunjung diblog ini karena
setiap harinya akan selalu update artikel yang lebih menari lagi.
Sumber
- Tread Kaskus.co.id by by Digdadinaya
- http://incubator.wikimedia.org/wiki/...awa/Sandhangan
- http://jv.wikipedia.org/wiki/Pitulun...is_Aksara_Jawa
- http://senengjawa.wordpress.com/cate...1/aksara-jawa/
- http://id.wikipedia.org/wiki/Aksara_Jawa
- http://faroidcs.wordpress.com/2012/0...a-murda-swara/
- http://awinlanguage.blogspot.com/201...ara-rekan.html
- http://commons.wikimedia.org/wiki/Fi..._script%29.png

More Related Content

Viewers also liked

Abc de las maquinas electricas vol 1 enriquez harper
Abc de las maquinas electricas vol 1   enriquez harperAbc de las maquinas electricas vol 1   enriquez harper
Abc de las maquinas electricas vol 1 enriquez harper
carlos cervantes
 
Fyvb ahorratin fabian valbuena
Fyvb ahorratin fabian valbuenaFyvb ahorratin fabian valbuena
Fyvb ahorratin fabian valbuena
fore13428
 
Single camera and multiple camera formats unit 22
Single camera and multiple camera formats unit 22Single camera and multiple camera formats unit 22
Single camera and multiple camera formats unit 22
Varshini1999
 
Apéndice e
Apéndice eApéndice e
Apéndice e
Joel Nava
 
Trabajando con plc
Trabajando con plcTrabajando con plc
Trabajando con plc
carlos cervantes
 
Silabus pai sd_kls_i_mega_anggrek_4_6_juli_2013
Silabus pai sd_kls_i_mega_anggrek_4_6_juli_2013Silabus pai sd_kls_i_mega_anggrek_4_6_juli_2013
Silabus pai sd_kls_i_mega_anggrek_4_6_juli_2013
Suhartini Syukrie
 
II Domingo cuaresma ciclo A
II Domingo cuaresma ciclo AII Domingo cuaresma ciclo A
II Domingo cuaresma ciclo A
Diócesis de Mayagüez
 
App ahorratin
App ahorratinApp ahorratin
App ahorratin
fore13428
 
Angy paola barcenas ceballos
Angy paola barcenas ceballosAngy paola barcenas ceballos
Angy paola barcenas ceballos
barcenas19
 
Adorned in Grace: Social Media Strategy
Adorned in Grace: Social Media StrategyAdorned in Grace: Social Media Strategy
Adorned in Grace: Social Media Strategy
Nick Dohrman
 
Apostila completa analise_de_sistemas_de_potencia
Apostila completa analise_de_sistemas_de_potenciaApostila completa analise_de_sistemas_de_potencia
Apostila completa analise_de_sistemas_de_potencia
Samuel Leite
 
circuitos magneticamente acoplados
circuitos magneticamente acoplados circuitos magneticamente acoplados
circuitos magneticamente acoplados
WILMER OCOVI MINARDI
 
Lição 11 - Vivendo de Forma Moderada
Lição 11 - Vivendo de Forma ModeradaLição 11 - Vivendo de Forma Moderada
Lição 11 - Vivendo de Forma Moderada
Erberson Pinheiro
 
Matriz de peyea
Matriz de peyeaMatriz de peyea
Matriz de peyea
James Gomez
 
Blackboard
BlackboardBlackboard
Blackboard
Danna Sagahon
 
RetailOasis Big Breakfast 2017: Rory Scott Presentation
RetailOasis Big Breakfast 2017: Rory Scott PresentationRetailOasis Big Breakfast 2017: Rory Scott Presentation
RetailOasis Big Breakfast 2017: Rory Scott Presentation
RetailOasis
 
estudiante
estudianteestudiante
estudiante
Laura Moreno
 
Government slideshow
Government slideshowGovernment slideshow
Government slideshow
Kwalters47
 
Funciones del Sistema Nervioso
Funciones del Sistema NerviosoFunciones del Sistema Nervioso
Funciones del Sistema Nervioso
Valeria Rodriguez Azuaje
 

Viewers also liked (20)

Abc de las maquinas electricas vol 1 enriquez harper
Abc de las maquinas electricas vol 1   enriquez harperAbc de las maquinas electricas vol 1   enriquez harper
Abc de las maquinas electricas vol 1 enriquez harper
 
Fyvb ahorratin fabian valbuena
Fyvb ahorratin fabian valbuenaFyvb ahorratin fabian valbuena
Fyvb ahorratin fabian valbuena
 
Single camera and multiple camera formats unit 22
Single camera and multiple camera formats unit 22Single camera and multiple camera formats unit 22
Single camera and multiple camera formats unit 22
 
Apéndice e
Apéndice eApéndice e
Apéndice e
 
Trabajando con plc
Trabajando con plcTrabajando con plc
Trabajando con plc
 
Silabus pai sd_kls_i_mega_anggrek_4_6_juli_2013
Silabus pai sd_kls_i_mega_anggrek_4_6_juli_2013Silabus pai sd_kls_i_mega_anggrek_4_6_juli_2013
Silabus pai sd_kls_i_mega_anggrek_4_6_juli_2013
 
II Domingo cuaresma ciclo A
II Domingo cuaresma ciclo AII Domingo cuaresma ciclo A
II Domingo cuaresma ciclo A
 
App ahorratin
App ahorratinApp ahorratin
App ahorratin
 
Angy paola barcenas ceballos
Angy paola barcenas ceballosAngy paola barcenas ceballos
Angy paola barcenas ceballos
 
Adorned in Grace: Social Media Strategy
Adorned in Grace: Social Media StrategyAdorned in Grace: Social Media Strategy
Adorned in Grace: Social Media Strategy
 
Apostila completa analise_de_sistemas_de_potencia
Apostila completa analise_de_sistemas_de_potenciaApostila completa analise_de_sistemas_de_potencia
Apostila completa analise_de_sistemas_de_potencia
 
circuitos magneticamente acoplados
circuitos magneticamente acoplados circuitos magneticamente acoplados
circuitos magneticamente acoplados
 
Lição 11 - Vivendo de Forma Moderada
Lição 11 - Vivendo de Forma ModeradaLição 11 - Vivendo de Forma Moderada
Lição 11 - Vivendo de Forma Moderada
 
Bindo kelas 3
Bindo kelas 3Bindo kelas 3
Bindo kelas 3
 
Matriz de peyea
Matriz de peyeaMatriz de peyea
Matriz de peyea
 
Blackboard
BlackboardBlackboard
Blackboard
 
RetailOasis Big Breakfast 2017: Rory Scott Presentation
RetailOasis Big Breakfast 2017: Rory Scott PresentationRetailOasis Big Breakfast 2017: Rory Scott Presentation
RetailOasis Big Breakfast 2017: Rory Scott Presentation
 
estudiante
estudianteestudiante
estudiante
 
Government slideshow
Government slideshowGovernment slideshow
Government slideshow
 
Funciones del Sistema Nervioso
Funciones del Sistema NerviosoFunciones del Sistema Nervioso
Funciones del Sistema Nervioso
 

Similar to Aksara jawa

Materi menulis aksara jawa untuk lomba FTBI SD
Materi menulis aksara jawa untuk lomba FTBI SDMateri menulis aksara jawa untuk lomba FTBI SD
Materi menulis aksara jawa untuk lomba FTBI SD
SDNSudagaran02
 
Aksara Jawa
Aksara JawaAksara Jawa
Aksara Jawa
Mohammad Alamsyah
 
Ppt huruf hijaiyah
Ppt huruf hijaiyahPpt huruf hijaiyah
Ppt huruf hijaiyah
rosi-yana
 
Pedoman ringkas menulis aksara mandailing di komputer
Pedoman ringkas menulis aksara mandailing di komputerPedoman ringkas menulis aksara mandailing di komputer
Pedoman ringkas menulis aksara mandailing di komputer
Bang Miduk
 
Aksara swara
Aksara swaraAksara swara
Aksara swara
Rederika
 
fdokumen.com_makhraj-huruf-jawi.ppt
fdokumen.com_makhraj-huruf-jawi.pptfdokumen.com_makhraj-huruf-jawi.ppt
fdokumen.com_makhraj-huruf-jawi.ppt
norshuhadah4
 

Similar to Aksara jawa (6)

Materi menulis aksara jawa untuk lomba FTBI SD
Materi menulis aksara jawa untuk lomba FTBI SDMateri menulis aksara jawa untuk lomba FTBI SD
Materi menulis aksara jawa untuk lomba FTBI SD
 
Aksara Jawa
Aksara JawaAksara Jawa
Aksara Jawa
 
Ppt huruf hijaiyah
Ppt huruf hijaiyahPpt huruf hijaiyah
Ppt huruf hijaiyah
 
Pedoman ringkas menulis aksara mandailing di komputer
Pedoman ringkas menulis aksara mandailing di komputerPedoman ringkas menulis aksara mandailing di komputer
Pedoman ringkas menulis aksara mandailing di komputer
 
Aksara swara
Aksara swaraAksara swara
Aksara swara
 
fdokumen.com_makhraj-huruf-jawi.ppt
fdokumen.com_makhraj-huruf-jawi.pptfdokumen.com_makhraj-huruf-jawi.ppt
fdokumen.com_makhraj-huruf-jawi.ppt
 

Recently uploaded

Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
muhammadRifai732845
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
safitriana935
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
erlita3
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
SurosoSuroso19
 
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdfLaporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
heridawesty4
 
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdfLaporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
yuniarmadyawati361
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
DEVI390643
 
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdfSapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
TarkaTarka
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
MirnasariMutmainna1
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
ssuser289c2f1
 
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
AgusRahmat39
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
asyi1
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
PURWANTOSDNWATES2
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
UmyHasna1
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
lindaagina84
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
lastri261
 
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
RinawatiRinawati10
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
SEMUELSAMBOKARAENG
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
mattaja008
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
kinayaptr30
 

Recently uploaded (20)

Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
 
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdfLaporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
 
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdfLaporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
 
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdfSapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
 
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
 
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
 

Aksara jawa

  • 1. Home » Bahasa Jawa » Tentang Pendidikan » Cara Belajar Aksara Jawa HaNaCaRaKa Lengkap Dan Cepat Bisa By agus prasetyo Bahasa Jawa Tentang Pendidikan Cara Belajar Aksara Jawa HaNaCaRaKa Lengkap Dan Cepat Bisa Cara Belajar Aksara Jawa HaNaCaRaKa Lengkap Dan Cepat Bisa - Aksara Jawa, dikenal juga sebagai Hanacaraka dan Carakan , adalah salah satu aksara tradisional Nusantara yang digunakan untuk menulis bahasa Jawa dan sejumlah bahasa daerah Indonesia lainnya seperti bahasa Sunda dan bahasa SasakTulisan ini berkerabat dekat dengan aksara Bali. Dalam sehari-hari, penggunaan aksara Jawa umum digantikan dengan huruf Latin yang pertama kali dikenalkan Belanda pada abad ke-19.Aksara Jawa resmi dimasukkan dalam Unicode versi 5.2 sejak 2009. Meskipun begitu, kompleksitas aksara Jawa hanya dapat ditampilkan dalam program dengan teknologi Graphite SIL, seperti browser Firefox dan beberapa prosesor kata open source, sehingga penggunaannya tidak semudah huruf Latin. Kesulitan penggunaan aksara Jawa dalam media digital merupakan salah satu faktor yang menyebabkan kurang populernya aksara tersebut selain di kalangan preservasionis. -wiki- Baca Juga: Contoh Makna Peribahasa Jawa (Paribasan) - Belajar Bahasa Jawa Aksara Jawa adalah sistem tulisan Abugida yang ditulis dari kiri ke kanan. Setiap aksara di dalamnya melambangkan suatu suku kata dengan vokal /a/ atau /ɔ/, yang dapat ditentukan dari posisi aksara di dalam kata tersebut. Penulisan aksara Jawa dilakukan tanpa spasi (scriptio continua), dan karena itu pembaca harus paham dengan teks bacaan untuk dapat membedakan tiap kata. Selain itu, dibanding dengan alfabet Latin, aksara Jawa juga kekurangan tanda baca dasar, seperi titik dua, tanda kutip, tanda tanya, tanda seru, dan tanda hubung. Aksara Jawa dibagi menjadi beberapa jenis berdasarkan fungsinya. Aksara dasar terdiri dari 20 suku kata yang digunakan untuk menulis bahasa Jawa modern, sementara jenis lain meliputi aksara suara, tanda baca, dan angka Jawa. Setiap suku kata dalam aksara Jawa memiliki dua bentuk, yang disebut nglegena (aksara telanjang), dan pasangan (ini adalah bentuk subskrip yang digunakan untuk menulis gugus konsonan).
  • 2. Kebanyakan aksara selain aksara dasar merupakan konsonan teraspirasi atau retrofleks yang digunakan dalam bahasa Jawa Kuno karena dipengaruhi bahasa Sanskerta. Selama perkembangan bahasa dan aksara Jawa, huruf-huruf ini kehilangan representasi suara aslinya dan berubah fungsi. Sejumlah tanda diakritik yang disebut sandhangan berfungsi untuk mengubah vokal (layaknya harakat pada abjad Arab), menambahkan konsonan akhir, dan menandakan ejaan asing. Beberapa tanda diakritik dapat digunakan bersama-sama, namun tidak semua kombinasi diperbolehkan.-wiki- BAB I Aksara Nglegena Aksara Jawa memiliki 20 huruf utama yang disebut aksara nglegena atau aksara telanjang.. memiliki vokal dasar "a" Aksara ini sudah dapat membentuk kata/kalimat tanpa diberi imbuhan apapun selama kata/kalimat tersebut bervokal a. Beberapa contoh penulisan dalam aksara jawa dengan hanya menggunakan aksara nglegena =============================== ===============================
  • 3. =============================== BAB II SANDANGAN 1. Sandangan Swara Sandhangan digunakan dengan menambahkan beberapa "coretan" pada satu aksara nglegena untuk merubah bunyinya. wulu = vokal "i" ================================================ suku = vokal "u" ================================================ pepet = vokal "e" (e pada kata "semut") ================================================ taling = vokal "e" (e pada kata "bebek") ================================================ taling tarung = vokal "o"
  • 4. ================================================ catatan : adalah letak aksara nglegen Beberapa contoh penulisan menggunakan sandhangan swara ======================================= ======================================= ======================================= 2. Sandhangan Panyigeg Wanda Sandhangan berikutnya adalah merubah suara untuk huruf mati. LAYAR = huruf "r" mati contoh penggunaan = WIGYAN = huruf "h" mati
  • 5. contoh penggunaan = CECAK = huruf "ng" mati contoh penggunaan = PANGKON untuk mematikan semua huruf, kecuali ra, ha dan nga. contoh penggunaan = ========================================== ========================================== catatan : pangkon hanya digunakan diakhir kalimat. untuk huruf mati ditengah kalimat, menggunakan aksara pasangan.
  • 6. 3. Sandhangan Wyanjana terdapat 3 jenis sandhangan wyanjana Cakra = menambah "ra" dan mematikan huruf yang diimbuhi ================ contoh penggunaan ; Keret = menambah "re" dan mematikan huruf yang diimbuhi ================ contoh penggunaan ; Pengkal = menambah "ya" dan mematikan huruf yang diimbuhi ================ contoh penggunaan ;
  • 7. BAB III Aksara Pasangan Aksara pasangan digunakan sebagai cara untuk mematikan huruf yang diberi pasangan. digunakan untuk mematikan huruf ditengah kata/kalimat (mematikan huruf diakhir kalimat adalah menggunakan pangkon) sebagai contoh apabila kita menuliskan nama ID saya.. Digdadinaya maka penulisannya adalah sebagai berikut step by step penulisan - huruf Da diberi wulu baca = Di - huruf Ga - Pasangan huruf Da yang mematikan huruf diatasnya sehingga Ga terbaca "G", sedangkan pasangan Da tetap di baca "Da" - huruf Da diberi wulu baca = Di - huruf Na - huruf Ya note = - pasangan Ha, Sa, dan Pa diletakkan di sebelah kanan huruf yang dipasangkan. - pemberian sandangan, adalah pada huruf yang dipasangkan, bukan pada pasangan. misal
  • 8. yang diberi sandangan suku adalah huruf na, bukan pasangan da. - cakra menggantikan pasangan "ra" - keret menggantikan pasangan "ra" dengan vokal "e" - pengkal menggantikan pasangan "ya" BAB IV AKSARA LAINNYA Aksara Swara Digunakan sebagai huruf Kapital (ditulis di depan), untuk menulis nama, nama negara, nama daerah dan segala sesuatu yang dihormati. contoh Aksara Murda Digunakan sebagai huruf Kapital (ditulis di depan), untuk menulis nama, nama negara, nama daerah dan segala sesuatu yang dihormati. contoh TIPS Mudah Untuk Menghapal Aksara Nglegena
  • 9.  pastikan anda hapal urutannya "hanacaraka, datasawala, padhajayanya, magabathanga" anda dapat pula mengingat-ingat cerita terciptanya aksara jawa oleh Ajisaka, karena apabila anda tau cerita tersebut, maka akan lebih mudah untuk menghapal  untuk menghapal bentuknya, ada beberapa cara yang saya pakai. sebaiknya anda menulis aksara jawa ini di kertas, sebagai latihan. buatlah kotak dengan ukuran 5x4 seperti dibawah ini  kita akan mengisi kotak- kotak tersebut satu persatu - kita mulai dari huruf yang paling mudah, yaitu "ra" dan huruf "ga". huruf "ra" sangat mudah dihafal karena memiliki bentuk paling sederhana menyerupai huruf "n" kecil dalam aksara latin. Sedangkan huruf "ga" menyerupai huruf "m"  - setelah itu kita menuju ke dua huruf yang cukup mudah lainnya, yaitu huruf "pa" dan "ya" huruf "pa" mempunyai 2 punuk yang dihubungkan oleh satu garis datar sedangkan huruf "ya" mempunyai 3 punuk yang dihubungkan oleh 3 garis datar - huruf selanjutnya adalah huruf "wa" dimana "wa" menyerupai "pa" dengan ujung runcing menghadap kedalam di punuk kedua.  - huruf "dha" kita masukan dengan menambahkan sedikit melingkar di garis penghubung kedua punuk pada huruf "wa".
  • 10.  - kemudian huruf "da", penulisan huruf "da" menyerupai huruf "pa" dengan sudut melingkar sebelum garis naik keatas pada punuk kedua  - dilanjutkan dengan huruf "sa" yang merupakan kebalikan dari huruf "da". - huruf "ca" mempunyai bentuk dasar yang sama dengan huruf "sa" ditambah ujung runcing seperti huruf "wa"  - huruf "na" mempunyai bentuk dasar yang sama dengan huruf "da" tetapi garis penghubung kedua punuk dimulai dari tengah, bukan dari bawah.  - huruf "ka", sama persis dengan huruf "na", hanya tinggal ditambah satu kaki di bagian belakang.  - Selanjutnya adalah huruf "ha" yang berkebalikan dengan huruf "la", dimana huruf "ha" adalah huruf "pa" yang ditambah satu kaki dibelakangnya dan huruf "la" adalah huruf "pa yang ditambah satu kaki didepannya.
  • 11.  - huruf "ta" adalah huruf "wa" yang mendapatkan satu kaki dibelakangnya sehingga menyerupai huruf "ha"  - selanjutnya adalah huruf "nga" huruf ini terdiri dari 2 bagian yang terpisah. - dengan mengingat bentuk huruf "nga" kita dapat mengingat pula bentuk huruf "ba" ("nga" ditambah satu kaki dibagian belakang") dan huruf "nya" ("nga" ditambah dua kaki dibagian belakang")  - huruf "tha" hanya dibedakan oleh satu kurva kecil di akhir bagian pertama dengan huruf "nga"  - kedua huruf terakhir menyerupai huruf "pa" yaitu; huruf "ma" dengan lekukan menyerupai huruf "E" dipunuk pertama huruf "ja" dengan lekukan menyerupai huruf "R" dipunuk kedua"  Baca Juga : Contoh Percakapan Untuk Belajar Bahasa Jawa Semoga dengan artikel diatas yang berjudul Cara Belajar Aksara Jawa HaNaCaRaKa
  • 12. Lengkap Dan Cepat Bisa dapat bermanfaat untuk sobatku semuanya yang sedang ingin mempelajari ataupun ingin memahasi tentang aksara jawa ini. Yang pastinya untuk anak sekolah pasti sudah agak mengerti sedikit-sedikit dengan aksara jawa yang saya tulis diatas, namun dengan kumpulan dari Bab 1 hingga Bab 4 tersebut akan lebih cepat untuk memahaminya dan juga untuk proses belajar dirumah lebih lengkap. Dan juga terdapat tips untuk menghafal huruf dari aksara jawa ini dengan cepat dan mudah. Dan jangan lupa apabila artikel ini sangat bermanfaat untuk kalian semuanya cobalah untuk share di facebook ataupun social media yang lainnya. Dan jangan lupa juga untuk selalu berkunjung diblog ini karena setiap harinya akan selalu update artikel yang lebih menari lagi. Sumber - Tread Kaskus.co.id by by Digdadinaya - http://incubator.wikimedia.org/wiki/...awa/Sandhangan - http://jv.wikipedia.org/wiki/Pitulun...is_Aksara_Jawa - http://senengjawa.wordpress.com/cate...1/aksara-jawa/ - http://id.wikipedia.org/wiki/Aksara_Jawa - http://faroidcs.wordpress.com/2012/0...a-murda-swara/ - http://awinlanguage.blogspot.com/201...ara-rekan.html - http://commons.wikimedia.org/wiki/Fi..._script%29.png