SlideShare a Scribd company logo
GAYA
INTERMOLEKULAR DAN
FENOMENA
TRANSPORT
MUH. SYARIF, S.PD., M.PD
Gaya-gaya Intermolekular
Gaya antarmolekul adalah gaya aksi di antara molekul-molekul
yang menimbulkan tarikan antarmolekul dengan berbagai
tingkat kekuatan.
Pada suhu tertentu, kekuatan tarikan antarmolekul menentukan
wujud zat, yaitu gas, cair, atau padat.
Kekuatan gaya antarmolekul lebih lemah dibandingkan ikatan
kovalen maupun ikatan ion.
Ikatan kimia dan gayaantarmolekul memiliki perbedaan
Ikatan kimia merupakan gaya tarik menarik di antara atom-atom
yang berikatan, sedangkan gaya antarmolekul merupakan gaya
tarik menarik di antara molekul
Gaya-gaya Intermolekular
Ada tiga jenis gaya antarmolekul, yaitu gaya dipol-dipol, gaya
London, dan ikatan hidrogen.
Gaya dipol-dipol dan gaya London dapat dianggap sebagai
satu jenis gaya, yaitu gaya van derĀ Waals.
Gaya-gaya Intermolekular
Sekarang akan kita perlakukan bahwa molekul bukan
sekedar titik geometri dan ada gaya diantara mereka.
Secara skematik:
Pendekatan paling sederhana: molekul merupakan bola
keras elastik.
Persamaan Keadaan Van der Waals
Faktor a merupakan koreksi tekanan -> berkaitan dengan
gaya antar molekul.
Faktor b berkaitan dengan ukuran molekul.
Koreksi b terhadap volume bejana V ini mula-mula dibuat
oleh Clausius dengan persamaan:
secara fisis b dapat diartikan sebagai volume yang ā€œtak bisa
ditempatiā€ per-mole.
Kalau persamaan dibagi n
Kalau digunakan model bola keras dengan diameter d maka
jarak terdekat antara dua molekul adalah d:
Jadi volume yang tidak dapat ditempati (untuk N molekul):
Kalau ditinjau per-mole N -> NA (bilangan Avogadro), maka
Sekarang akan kita tinjau arti fisis a/v2
dari pendekatan teori
molekular:
Van der Waals berasumsi ada gaya atraktif antar molekul.
Karena adanya gaya ini maka tekanan (misal pada dinding)
akan berkurang.
Pengurangan tekanan ini berbanding lurus dengan
jumlah molekul persatuan volume, N/V pada lapisan
dekat dinding dan juga berbanding lurus dengan N/V
untuk lapisan molekul sebelahnya yang ā€œmenarikā€.
pengurangan tekanan āˆ (N/V)2
Karena N = n NA maka dapat ditulis:
Jadi pengurangan tekanan berbanding lurus dengan jadi
atau
Sesuai dengan eksperimen untuk gas CO2, didapat b =
4,2x10-5
m3
/mol dan a = 3,6x10 -3
N m4
/mol2
.
Lintasan bebas rata-rata
Molekul memiliki ukuran tertentu dan membuat tumbukan
dengan molekul yang lain.
Pada kajian teori kinetik gas ideal ukuran molekul dianggap
tidak ada atau dianggap titik
Masing-masing lintasan antara tumbukan disebut lintasan bebas
Kita akan menghitung panjang rata-rata lintasan bebas tersebut
atau lintasan bebas rata-rata, yang dinyatakan dengan Ī».
Untuk perhitungan lintasan bebas rata-rata, kita asumsikan:
a.pada suatu saat semua molekul gas diam kecuali satu
molekul yang selalu bergerak.
b.Molekul yang bergerak memiliki laju
c.Melekul-molekul berbentuk bola dengan jari-jari r.
d.Pada saat tumbukan jarak pusat tumbukan adalah 2r.
e.Molekul yang bertumbukan, satu dianggap membesar menjdi
berjari-jari 2Ļ, dan yang lain mengecil menjadi titik.
Penampang bola yang membesar yang
menjadi berjejari 2Ļ disebut penampang
tumbukan.
Luas penampang tumbukan Ļƒ adalah :
jumlah tumbukan dalam volume silinder yang dilewati
molekul adalah :
jumlah tumbukan per satuan waktu, atau frekuensi tumbukan z,
adalah :
Jarak rata-rata antara tumbukan atau lintasan bebas rata-rata
sama dengan jarak total yang ditempuh dalam waktu t dibagi
dengan jumlah tumbukan dalam rentang waktu tersebut
Perhitungan lebih lanjut, yakni dengan memperhitungkan
molekul yang diam, kecepatan molekul terdistribusi, menurut
Claussius, jalan bebas rata-rata tersebut diformulasikan
sebaga berikut.
Dengan asumsi berlaku distribusi kecepatan Maxwell, maka
jalan bebas rata-rata dapat dinyatakan :
Untuk berkas elektron yang memiliki kondisi yang jauh berbeda
dengan gas, jalan bebas rata-rata dirumuskan sebagai :
Jalan bebas rata-rata
Tumbukan akan mengubah kecepatan molekul individual, tetapi
tidak akan mengubah jumlah molekul yang memiliki kecepatan
tertentu.
bila beberapa molekul kehilangan kecepatan tertentu sebagai
hasil tumbukan, molekul yang lain memperoleh kecepatan
yang sama dengan kecepatan molekul yang hilang dalam
tumbukan.
Jika panjang jalan bebas dinyatakan dengan x maka yang
dicari dalam persoalan ini adalah berapa banyaknya molekul
yang memiliki jalan bebas dengan panjang dari x sampai x +
dx.
Misalkan pada suatu saat dalam suatu volume terdapat No
molekul,
Masing-masing molekul bertumbukan satu dengan yang lain
Setiap tumbukan mengeluarkan satu molekul dari grup No
Setelah beberapa saat dari permukaan jumlah molekul yang
masih dalam grup adalah N.
Jumlah molekul yang belum bertumbukan dinyatakan dengan N
Bila pengurangan molekul selama pertambahan jalan bebas
sejauh dx adalah dN maka dapat dikatakan besarnya dN
sebanding dengan N dan dx.
Pe menyatakan konstanta perbandingan yang disebut dengan
kemungkinan tumbukan yang besarnya tergantung pada kondisi
fisik dari molekul gas.
Tanda minus menyatakan jumlah molekul yang keluar karena
tumbukan
Kalau harga N ini dimasukkan dalam persamaan:
dN menyatakan jumlah molekul yang memiliki jalan bebas
dengan panjang dari x sampai (x + dx).
Dengan mengetahui perumusan dN maka Ī» dapat dihitung
dengan perumusan sebagai berikut.
Karena besarnya maka
Dari persamaan diperoleh grafik hubungan antara
terhadap
Dari persamaan diperoleh grafik hubungan antara
Terhadap X
Contoh:
Misalkan sebuah molekul dengan diameter d sebesar 2 x 10-10
m bergerak dengan kecepatan berbeda-beda. pada keadaan
standar, terdapat 3 x 1025
molekul/m3
. Hitunglah lintasan
bebas rata-rata molekul tersebut
Dik: d =2 x 10-10
m
n =3 x 1025
molekul/m3
Dit: Ī» = ā€¦..?
Kuis:
Jalan bebas rata-rata atom helium pada keadaan standar
adalah 20 x 10-8
m. Berapakah jari-jari atom helium?
Sekian dan Terima Kasih

More Related Content

What's hot

teori Bohr tentang Atom Hidrogen
teori Bohr tentang Atom Hidrogenteori Bohr tentang Atom Hidrogen
teori Bohr tentang Atom Hidrogen
Khotim U
Ā 
Peluruhan alfa
Peluruhan alfaPeluruhan alfa
Peluruhan alfaSamms H-Kym
Ā 
Ppt 2 difraksi kristal dan kisi balik
Ppt 2 difraksi kristal dan kisi balikPpt 2 difraksi kristal dan kisi balik
Ppt 2 difraksi kristal dan kisi balik
windyramadhani52
Ā 
Reaksi inti
Reaksi intiReaksi inti
Reaksi inti
SMA Negeri 9 KERINCI
Ā 
Bab ii pembahasan a. persamaan schrodinger pada gerak partikel b
Bab ii pembahasan a. persamaan schrodinger pada gerak partikel bBab ii pembahasan a. persamaan schrodinger pada gerak partikel b
Bab ii pembahasan a. persamaan schrodinger pada gerak partikel b
Muhammad Ali Subkhan Candra
Ā 
Pp inti atom dan radioaktivitas
Pp inti atom dan radioaktivitasPp inti atom dan radioaktivitas
Pp inti atom dan radioaktivitasSri Wulan Hidayati
Ā 
Fisika Inti
Fisika IntiFisika Inti
Fisika Inti
FKIP UHO
Ā 
Statistik Maxwell-Boltzmann & Interpretasi Statistik tentang Entropi
Statistik Maxwell-Boltzmann & Interpretasi Statistik tentang EntropiStatistik Maxwell-Boltzmann & Interpretasi Statistik tentang Entropi
Statistik Maxwell-Boltzmann & Interpretasi Statistik tentang Entropi
Samantars17
Ā 
TEORI KINETIKA GAS
TEORI KINETIKA GASTEORI KINETIKA GAS
TEORI KINETIKA GAS
NisaUlFitri
Ā 
Spektrum Garis Atom Hidrogen
Spektrum Garis Atom HidrogenSpektrum Garis Atom Hidrogen
Spektrum Garis Atom Hidrogen
Yokhebed Fransisca
Ā 
Laporan lengkap geiger muller kelompok 1
Laporan lengkap geiger muller kelompok 1Laporan lengkap geiger muller kelompok 1
Laporan lengkap geiger muller kelompok 1Annis Kenny
Ā 
Difraksi, partikel dalam kotak dan prinsip ketaktentuan
Difraksi, partikel dalam kotak dan prinsip ketaktentuanDifraksi, partikel dalam kotak dan prinsip ketaktentuan
Difraksi, partikel dalam kotak dan prinsip ketaktentuan
SMA Negeri 9 KERINCI
Ā 
Laporan Resmi Percobaan Tetes Minyak Milikan
Laporan Resmi Percobaan Tetes Minyak MilikanLaporan Resmi Percobaan Tetes Minyak Milikan
Laporan Resmi Percobaan Tetes Minyak MilikanLatifatul Hidayah
Ā 
Bab iii(fix)
Bab iii(fix)Bab iii(fix)
Bab iii(fix)
tedykorupselalu
Ā 
Makalah interferensi dan difraksi
Makalah interferensi dan difraksiMakalah interferensi dan difraksi
Makalah interferensi dan difraksiAnnis Kenny
Ā 
Ikatan Kristal - Fisika Zat Padat
Ikatan Kristal - Fisika Zat PadatIkatan Kristal - Fisika Zat Padat
Ikatan Kristal - Fisika Zat Padat
Ahmad Faisal Harish
Ā 
Pengisian pengosongan kapasitor
Pengisian pengosongan kapasitor Pengisian pengosongan kapasitor
Pengisian pengosongan kapasitor
Wahyu Pratama
Ā 
Jurnal Seminar Praktikum Fisika Dasar II (Lensa)
Jurnal Seminar Praktikum Fisika Dasar II (Lensa)Jurnal Seminar Praktikum Fisika Dasar II (Lensa)
Jurnal Seminar Praktikum Fisika Dasar II (Lensa)Nailul Affida
Ā 
Laporan praktikum ghs bandul sederhana
Laporan praktikum ghs bandul sederhanaLaporan praktikum ghs bandul sederhana
Laporan praktikum ghs bandul sederhana
Annisa Icha
Ā 
Energi Gelombang
Energi GelombangEnergi Gelombang
Energi Gelombang
Ryani Andryani
Ā 

What's hot (20)

teori Bohr tentang Atom Hidrogen
teori Bohr tentang Atom Hidrogenteori Bohr tentang Atom Hidrogen
teori Bohr tentang Atom Hidrogen
Ā 
Peluruhan alfa
Peluruhan alfaPeluruhan alfa
Peluruhan alfa
Ā 
Ppt 2 difraksi kristal dan kisi balik
Ppt 2 difraksi kristal dan kisi balikPpt 2 difraksi kristal dan kisi balik
Ppt 2 difraksi kristal dan kisi balik
Ā 
Reaksi inti
Reaksi intiReaksi inti
Reaksi inti
Ā 
Bab ii pembahasan a. persamaan schrodinger pada gerak partikel b
Bab ii pembahasan a. persamaan schrodinger pada gerak partikel bBab ii pembahasan a. persamaan schrodinger pada gerak partikel b
Bab ii pembahasan a. persamaan schrodinger pada gerak partikel b
Ā 
Pp inti atom dan radioaktivitas
Pp inti atom dan radioaktivitasPp inti atom dan radioaktivitas
Pp inti atom dan radioaktivitas
Ā 
Fisika Inti
Fisika IntiFisika Inti
Fisika Inti
Ā 
Statistik Maxwell-Boltzmann & Interpretasi Statistik tentang Entropi
Statistik Maxwell-Boltzmann & Interpretasi Statistik tentang EntropiStatistik Maxwell-Boltzmann & Interpretasi Statistik tentang Entropi
Statistik Maxwell-Boltzmann & Interpretasi Statistik tentang Entropi
Ā 
TEORI KINETIKA GAS
TEORI KINETIKA GASTEORI KINETIKA GAS
TEORI KINETIKA GAS
Ā 
Spektrum Garis Atom Hidrogen
Spektrum Garis Atom HidrogenSpektrum Garis Atom Hidrogen
Spektrum Garis Atom Hidrogen
Ā 
Laporan lengkap geiger muller kelompok 1
Laporan lengkap geiger muller kelompok 1Laporan lengkap geiger muller kelompok 1
Laporan lengkap geiger muller kelompok 1
Ā 
Difraksi, partikel dalam kotak dan prinsip ketaktentuan
Difraksi, partikel dalam kotak dan prinsip ketaktentuanDifraksi, partikel dalam kotak dan prinsip ketaktentuan
Difraksi, partikel dalam kotak dan prinsip ketaktentuan
Ā 
Laporan Resmi Percobaan Tetes Minyak Milikan
Laporan Resmi Percobaan Tetes Minyak MilikanLaporan Resmi Percobaan Tetes Minyak Milikan
Laporan Resmi Percobaan Tetes Minyak Milikan
Ā 
Bab iii(fix)
Bab iii(fix)Bab iii(fix)
Bab iii(fix)
Ā 
Makalah interferensi dan difraksi
Makalah interferensi dan difraksiMakalah interferensi dan difraksi
Makalah interferensi dan difraksi
Ā 
Ikatan Kristal - Fisika Zat Padat
Ikatan Kristal - Fisika Zat PadatIkatan Kristal - Fisika Zat Padat
Ikatan Kristal - Fisika Zat Padat
Ā 
Pengisian pengosongan kapasitor
Pengisian pengosongan kapasitor Pengisian pengosongan kapasitor
Pengisian pengosongan kapasitor
Ā 
Jurnal Seminar Praktikum Fisika Dasar II (Lensa)
Jurnal Seminar Praktikum Fisika Dasar II (Lensa)Jurnal Seminar Praktikum Fisika Dasar II (Lensa)
Jurnal Seminar Praktikum Fisika Dasar II (Lensa)
Ā 
Laporan praktikum ghs bandul sederhana
Laporan praktikum ghs bandul sederhanaLaporan praktikum ghs bandul sederhana
Laporan praktikum ghs bandul sederhana
Ā 
Energi Gelombang
Energi GelombangEnergi Gelombang
Energi Gelombang
Ā 

Similar to Pertemuan iv-v

Ppt kimia fisika
Ppt kimia fisikaPpt kimia fisika
Ppt kimia fisika
Mohammad Arik Ardianta
Ā 
Pertemuan i teori kinetik gas
Pertemuan i teori kinetik gasPertemuan i teori kinetik gas
Pertemuan i teori kinetik gas
Muhammad Syarif
Ā 
Tekanan gas dalam ruang tertutup
Tekanan gas dalam ruang tertutupTekanan gas dalam ruang tertutup
Tekanan gas dalam ruang tertutupfanda_eka
Ā 
10)teori kinetik gas
10)teori kinetik gas10)teori kinetik gas
10)teori kinetik gasKira R. Yamato
Ā 
4 teori kinetika gas
4 teori kinetika gas4 teori kinetika gas
4 teori kinetika gas
Mahammad Khadafi
Ā 
Teori Kinetik Gas
Teori Kinetik GasTeori Kinetik Gas
Teori Kinetik Gas
khairunnisak880
Ā 
Teori kinetik-gas(1)
Teori kinetik-gas(1)Teori kinetik-gas(1)
Teori kinetik-gas(1)auliarika
Ā 
Kinetika Reaksi _ RPS.pptx
Kinetika Reaksi _ RPS.pptxKinetika Reaksi _ RPS.pptx
Kinetika Reaksi _ RPS.pptx
FirdausShofwan
Ā 
Teori Kinetik Gas
Teori Kinetik GasTeori Kinetik Gas
Teori Kinetik Gas
Rizka A. Hutami
Ā 
Makalah fistat (autosaved)
Makalah fistat (autosaved)Makalah fistat (autosaved)
Makalah fistat (autosaved)
muna fiah
Ā 
Gas Ideal - Kelompok 4
Gas Ideal -  Kelompok 4Gas Ideal -  Kelompok 4
Gas Ideal - Kelompok 4
Alfian Isnan
Ā 
Teor
TeorTeor
TeorMo Nas
Ā 
Stoikiometri
Stoikiometri Stoikiometri
Stoikiometri
Jaenal Mutakin
Ā 
Kelompok 3
Kelompok 3Kelompok 3
Kelompok 3
Dzurrahmah Sa'idah
Ā 
Gaya antar molekul
Gaya antar molekulGaya antar molekul
Gaya antar molekulAkhmad Farid
Ā 
Gaya antarmolekul
Gaya antarmolekulGaya antarmolekul
Gaya antarmolekul
KIMIA, Universitas Andalas
Ā 
Kimia anorganik-unsur unsur simetri
Kimia anorganik-unsur unsur simetriKimia anorganik-unsur unsur simetri
Kimia anorganik-unsur unsur simetri
KIMIA, Universitas Andalas
Ā 
03 materi ajar
03 materi ajar03 materi ajar
03 materi ajarUnHy Unhyque
Ā 
Teori kinetik gas (pertemuan ii)
Teori kinetik gas (pertemuan ii)Teori kinetik gas (pertemuan ii)
Teori kinetik gas (pertemuan ii)
FKIP UHO
Ā 

Similar to Pertemuan iv-v (20)

Ppt kimia fisika
Ppt kimia fisikaPpt kimia fisika
Ppt kimia fisika
Ā 
Pertemuan i teori kinetik gas
Pertemuan i teori kinetik gasPertemuan i teori kinetik gas
Pertemuan i teori kinetik gas
Ā 
Tekanan gas dalam ruang tertutup
Tekanan gas dalam ruang tertutupTekanan gas dalam ruang tertutup
Tekanan gas dalam ruang tertutup
Ā 
Materi
MateriMateri
Materi
Ā 
10)teori kinetik gas
10)teori kinetik gas10)teori kinetik gas
10)teori kinetik gas
Ā 
4 teori kinetika gas
4 teori kinetika gas4 teori kinetika gas
4 teori kinetika gas
Ā 
Teori Kinetik Gas
Teori Kinetik GasTeori Kinetik Gas
Teori Kinetik Gas
Ā 
Teori kinetik-gas(1)
Teori kinetik-gas(1)Teori kinetik-gas(1)
Teori kinetik-gas(1)
Ā 
Kinetika Reaksi _ RPS.pptx
Kinetika Reaksi _ RPS.pptxKinetika Reaksi _ RPS.pptx
Kinetika Reaksi _ RPS.pptx
Ā 
Teori Kinetik Gas
Teori Kinetik GasTeori Kinetik Gas
Teori Kinetik Gas
Ā 
Makalah fistat (autosaved)
Makalah fistat (autosaved)Makalah fistat (autosaved)
Makalah fistat (autosaved)
Ā 
Gas Ideal - Kelompok 4
Gas Ideal -  Kelompok 4Gas Ideal -  Kelompok 4
Gas Ideal - Kelompok 4
Ā 
Teor
TeorTeor
Teor
Ā 
Stoikiometri
Stoikiometri Stoikiometri
Stoikiometri
Ā 
Kelompok 3
Kelompok 3Kelompok 3
Kelompok 3
Ā 
Gaya antar molekul
Gaya antar molekulGaya antar molekul
Gaya antar molekul
Ā 
Gaya antarmolekul
Gaya antarmolekulGaya antarmolekul
Gaya antarmolekul
Ā 
Kimia anorganik-unsur unsur simetri
Kimia anorganik-unsur unsur simetriKimia anorganik-unsur unsur simetri
Kimia anorganik-unsur unsur simetri
Ā 
03 materi ajar
03 materi ajar03 materi ajar
03 materi ajar
Ā 
Teori kinetik gas (pertemuan ii)
Teori kinetik gas (pertemuan ii)Teori kinetik gas (pertemuan ii)
Teori kinetik gas (pertemuan ii)
Ā 

More from Muhammad Syarif

Pertemuan vii termodinamika statistik
Pertemuan vii termodinamika statistikPertemuan vii termodinamika statistik
Pertemuan vii termodinamika statistik
Muhammad Syarif
Ā 
Pertemuan vi konduktifitas termal
Pertemuan vi konduktifitas termalPertemuan vi konduktifitas termal
Pertemuan vi konduktifitas termal
Muhammad Syarif
Ā 
Pertemuan ii iii ekipartisi energi
Pertemuan ii iii ekipartisi energiPertemuan ii iii ekipartisi energi
Pertemuan ii iii ekipartisi energi
Muhammad Syarif
Ā 
Membuat akun siswa atau mahasiswa di edmodo
Membuat akun siswa atau mahasiswa di edmodoMembuat akun siswa atau mahasiswa di edmodo
Membuat akun siswa atau mahasiswa di edmodo
Muhammad Syarif
Ā 
Membuat akun guru atau dosen di edmodo
Membuat akun guru atau dosen di edmodoMembuat akun guru atau dosen di edmodo
Membuat akun guru atau dosen di edmodo
Muhammad Syarif
Ā 
Membuat daftar pustaka otomatis dengan ms word 2016
Membuat daftar pustaka otomatis dengan ms word 2016Membuat daftar pustaka otomatis dengan ms word 2016
Membuat daftar pustaka otomatis dengan ms word 2016
Muhammad Syarif
Ā 
Tugas 1 tik cara buat akun kelas online
Tugas 1 tik cara buat akun kelas onlineTugas 1 tik cara buat akun kelas online
Tugas 1 tik cara buat akun kelas online
Muhammad Syarif
Ā 

More from Muhammad Syarif (7)

Pertemuan vii termodinamika statistik
Pertemuan vii termodinamika statistikPertemuan vii termodinamika statistik
Pertemuan vii termodinamika statistik
Ā 
Pertemuan vi konduktifitas termal
Pertemuan vi konduktifitas termalPertemuan vi konduktifitas termal
Pertemuan vi konduktifitas termal
Ā 
Pertemuan ii iii ekipartisi energi
Pertemuan ii iii ekipartisi energiPertemuan ii iii ekipartisi energi
Pertemuan ii iii ekipartisi energi
Ā 
Membuat akun siswa atau mahasiswa di edmodo
Membuat akun siswa atau mahasiswa di edmodoMembuat akun siswa atau mahasiswa di edmodo
Membuat akun siswa atau mahasiswa di edmodo
Ā 
Membuat akun guru atau dosen di edmodo
Membuat akun guru atau dosen di edmodoMembuat akun guru atau dosen di edmodo
Membuat akun guru atau dosen di edmodo
Ā 
Membuat daftar pustaka otomatis dengan ms word 2016
Membuat daftar pustaka otomatis dengan ms word 2016Membuat daftar pustaka otomatis dengan ms word 2016
Membuat daftar pustaka otomatis dengan ms word 2016
Ā 
Tugas 1 tik cara buat akun kelas online
Tugas 1 tik cara buat akun kelas onlineTugas 1 tik cara buat akun kelas online
Tugas 1 tik cara buat akun kelas online
Ā 

Recently uploaded

ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
setiatinambunan
Ā 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
muhammadRifai732845
Ā 
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptxKarier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
adolfnuhujanan101
Ā 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
jodikurniawan341
Ā 
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
ozijaya
Ā 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
PURWANTOSDNWATES2
Ā 
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdfTabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
ppgpriyosetiawan43
Ā 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
DataSupriatna
Ā 
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
Indah106914
Ā 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
mattaja008
Ā 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
UditGheozi2
Ā 
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
mohfedri24
Ā 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
ferrydmn1999
Ā 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Galang Adi Kuncoro
Ā 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
rohman85
Ā 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
TEDYHARTO1
Ā 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
UmyHasna1
Ā 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
MuhammadBagusAprilia1
Ā 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
astridamalia20
Ā 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
Dedi Dwitagama
Ā 

Recently uploaded (20)

ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
Ā 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Ā 
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptxKarier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Ā 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
Ā 
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
Ā 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
Ā 
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdfTabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
Ā 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
Ā 
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
Ā 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Ā 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
Ā 
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
Ā 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Ā 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Ā 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Ā 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
Ā 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Ā 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
Ā 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
Ā 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
Ā 

Pertemuan iv-v

  • 2. Gaya-gaya Intermolekular Gaya antarmolekul adalah gaya aksi di antara molekul-molekul yang menimbulkan tarikan antarmolekul dengan berbagai tingkat kekuatan. Pada suhu tertentu, kekuatan tarikan antarmolekul menentukan wujud zat, yaitu gas, cair, atau padat. Kekuatan gaya antarmolekul lebih lemah dibandingkan ikatan kovalen maupun ikatan ion. Ikatan kimia dan gayaantarmolekul memiliki perbedaan Ikatan kimia merupakan gaya tarik menarik di antara atom-atom yang berikatan, sedangkan gaya antarmolekul merupakan gaya tarik menarik di antara molekul
  • 3. Gaya-gaya Intermolekular Ada tiga jenis gaya antarmolekul, yaitu gaya dipol-dipol, gaya London, dan ikatan hidrogen. Gaya dipol-dipol dan gaya London dapat dianggap sebagai satu jenis gaya, yaitu gaya van derĀ Waals.
  • 4. Gaya-gaya Intermolekular Sekarang akan kita perlakukan bahwa molekul bukan sekedar titik geometri dan ada gaya diantara mereka. Secara skematik: Pendekatan paling sederhana: molekul merupakan bola keras elastik.
  • 5. Persamaan Keadaan Van der Waals Faktor a merupakan koreksi tekanan -> berkaitan dengan gaya antar molekul. Faktor b berkaitan dengan ukuran molekul. Koreksi b terhadap volume bejana V ini mula-mula dibuat oleh Clausius dengan persamaan: secara fisis b dapat diartikan sebagai volume yang ā€œtak bisa ditempatiā€ per-mole.
  • 6. Kalau persamaan dibagi n Kalau digunakan model bola keras dengan diameter d maka jarak terdekat antara dua molekul adalah d: Jadi volume yang tidak dapat ditempati (untuk N molekul): Kalau ditinjau per-mole N -> NA (bilangan Avogadro), maka
  • 7. Sekarang akan kita tinjau arti fisis a/v2 dari pendekatan teori molekular: Van der Waals berasumsi ada gaya atraktif antar molekul. Karena adanya gaya ini maka tekanan (misal pada dinding) akan berkurang. Pengurangan tekanan ini berbanding lurus dengan jumlah molekul persatuan volume, N/V pada lapisan dekat dinding dan juga berbanding lurus dengan N/V untuk lapisan molekul sebelahnya yang ā€œmenarikā€. pengurangan tekanan āˆ (N/V)2
  • 8. Karena N = n NA maka dapat ditulis: Jadi pengurangan tekanan berbanding lurus dengan jadi atau Sesuai dengan eksperimen untuk gas CO2, didapat b = 4,2x10-5 m3 /mol dan a = 3,6x10 -3 N m4 /mol2 .
  • 9. Lintasan bebas rata-rata Molekul memiliki ukuran tertentu dan membuat tumbukan dengan molekul yang lain. Pada kajian teori kinetik gas ideal ukuran molekul dianggap tidak ada atau dianggap titik Masing-masing lintasan antara tumbukan disebut lintasan bebas
  • 10. Kita akan menghitung panjang rata-rata lintasan bebas tersebut atau lintasan bebas rata-rata, yang dinyatakan dengan Ī». Untuk perhitungan lintasan bebas rata-rata, kita asumsikan: a.pada suatu saat semua molekul gas diam kecuali satu molekul yang selalu bergerak. b.Molekul yang bergerak memiliki laju c.Melekul-molekul berbentuk bola dengan jari-jari r. d.Pada saat tumbukan jarak pusat tumbukan adalah 2r. e.Molekul yang bertumbukan, satu dianggap membesar menjdi berjari-jari 2Ļ, dan yang lain mengecil menjadi titik.
  • 11. Penampang bola yang membesar yang menjadi berjejari 2Ļ disebut penampang tumbukan. Luas penampang tumbukan Ļƒ adalah : jumlah tumbukan dalam volume silinder yang dilewati molekul adalah : jumlah tumbukan per satuan waktu, atau frekuensi tumbukan z, adalah :
  • 12. Jarak rata-rata antara tumbukan atau lintasan bebas rata-rata sama dengan jarak total yang ditempuh dalam waktu t dibagi dengan jumlah tumbukan dalam rentang waktu tersebut Perhitungan lebih lanjut, yakni dengan memperhitungkan molekul yang diam, kecepatan molekul terdistribusi, menurut Claussius, jalan bebas rata-rata tersebut diformulasikan sebaga berikut.
  • 13. Dengan asumsi berlaku distribusi kecepatan Maxwell, maka jalan bebas rata-rata dapat dinyatakan : Untuk berkas elektron yang memiliki kondisi yang jauh berbeda dengan gas, jalan bebas rata-rata dirumuskan sebagai :
  • 14. Jalan bebas rata-rata Tumbukan akan mengubah kecepatan molekul individual, tetapi tidak akan mengubah jumlah molekul yang memiliki kecepatan tertentu. bila beberapa molekul kehilangan kecepatan tertentu sebagai hasil tumbukan, molekul yang lain memperoleh kecepatan yang sama dengan kecepatan molekul yang hilang dalam tumbukan. Jika panjang jalan bebas dinyatakan dengan x maka yang dicari dalam persoalan ini adalah berapa banyaknya molekul yang memiliki jalan bebas dengan panjang dari x sampai x + dx.
  • 15. Misalkan pada suatu saat dalam suatu volume terdapat No molekul, Masing-masing molekul bertumbukan satu dengan yang lain Setiap tumbukan mengeluarkan satu molekul dari grup No Setelah beberapa saat dari permukaan jumlah molekul yang masih dalam grup adalah N. Jumlah molekul yang belum bertumbukan dinyatakan dengan N Bila pengurangan molekul selama pertambahan jalan bebas sejauh dx adalah dN maka dapat dikatakan besarnya dN sebanding dengan N dan dx.
  • 16. Pe menyatakan konstanta perbandingan yang disebut dengan kemungkinan tumbukan yang besarnya tergantung pada kondisi fisik dari molekul gas. Tanda minus menyatakan jumlah molekul yang keluar karena tumbukan
  • 17. Kalau harga N ini dimasukkan dalam persamaan: dN menyatakan jumlah molekul yang memiliki jalan bebas dengan panjang dari x sampai (x + dx). Dengan mengetahui perumusan dN maka Ī» dapat dihitung dengan perumusan sebagai berikut.
  • 18.
  • 20. Dari persamaan diperoleh grafik hubungan antara terhadap
  • 21. Dari persamaan diperoleh grafik hubungan antara Terhadap X
  • 22. Contoh: Misalkan sebuah molekul dengan diameter d sebesar 2 x 10-10 m bergerak dengan kecepatan berbeda-beda. pada keadaan standar, terdapat 3 x 1025 molekul/m3 . Hitunglah lintasan bebas rata-rata molekul tersebut Dik: d =2 x 10-10 m n =3 x 1025 molekul/m3 Dit: Ī» = ā€¦..?
  • 23. Kuis: Jalan bebas rata-rata atom helium pada keadaan standar adalah 20 x 10-8 m. Berapakah jari-jari atom helium?