SlideShare a Scribd company logo
1 of 32
Download to read offline
COPYRIGHT WWW.LUSIUS-SINURAT.COM
TES TERTULISPenyusunan Soal dan Kaidah Soal USBN
PUSAT PENILAIAN PENDIDIKAN
COPYRIGHT WWW.LUSIUS-SINURAT.COM
01 PENGANTAR
02 KAIDAH PENULISAN SOAL
03 SOAL PILIHAN BERGANDA
04 SOAL URAIAN
CONTENTS
PENYUSUNAN DAN KAIDAH
SOAL USBN
2
COPYRIGHT WWW.LUSIUS-SINURAT.COM
PENGANTAR
Tes tertulis:
 Soal dan jawaban yang diberikan dalam bentuk tulisan
 Respon yang diberikan siswa dapat berbentuk menulis
kata/ kalimat jawaban, mewarnai, memberi tanda,
menggambar grafik, diagram, dan sebagainya.
PART 01
3
COPYRIGHT WWW.LUSIUS-SINURAT.COM
KEMAMPUAN SISWA SERTIFIKASI SELEKSI MONITORING
STANDAR
PENDIDIKAN
Tujuan
Tes Tertulis
4
COPYRIGHT WWW.LUSIUS-SINURAT.COM
FORMATIF SUMATIF
Fungsi
Tes Tertulis
5
COPYRIGHT WWW.LUSIUS-SINURAT.COM
PILIHAN
JAWABAN TIDAK
TERSEDIA
1. Isian
2. Uraian:
a. Objektif
b. Non Objektif
PILIHAN
JAWABAN
TERSEDIA
1. Pilihan ganda
2. Menjodohkan
Klasifikasi
Bentuk Soal
6
COPYRIGHT WWW.LUSIUS-SINURAT.COM
KEUNGGULAN
 Mengukur berbagai jenjang kognitif
 Penskorannya mudah, cepat, objektif, dan
dapat mencakup ruang lingkup bahan/materi/PB
yang luas
 Bentuk ini sangat tepat untuk ujian yang
pesertanya sangat banyak atau yang sifatnya
massal
KETERBATASAN
 Memerlukan waktu yang relatif lama untuk
menulis soalnya
 Sulit membuat pengecoh yang homogen dan
berfungsi
 Terdapat peluang untuk menebak kunci jawaban
Contoh Soal
Pilihan Ganda
7
COPYRIGHT WWW.LUSIUS-SINURAT.COM
KAIDAH PENULISANPART 02
8
SOAL PILIHAN GANDA
1. Materi
2. Konstruksi
3. Bahasa
COPYRIGHT WWW.LUSIUS-SINURAT.COM
1 2 3
Soal harus
sesuai dengan
indikator
Pilihan
jawaban harus
homogen dan
logis
Setiap soal
harus
mempunyai
satu jawaban
yang benar
Kaidah Penulisan
SOAL PILIHAN GANDA
MATERI
9
COPYRIGHT WWW.LUSIUS-SINURAT.COM
5 hal yang harus diperhatikan:
1. Pokok soal harus dirumuskan secara jelas dan tegas
2. Rumusan pokok soal dan pilihan jawaban harus
merupakan pernyataan yang diperlukan saja
3. Pokok soal jangan memberi petunjuk ke arah jawaban
yang benar
4. Pokok soal jangan mengandung pernyataan
yang bersifat negatif ganda
5. Panjang rumusan pilihan jawaban harus relatif sama
6. Pilihan jawaban jangan mengandung pernyataan, "semua
pilihan jawaban di atas salah", atau "semua pilihan
jawaban di atas benar"
7. Pilihan jawaban yang berbentuk angka harus disusun
berdasarkan urutan besar kecilnya nilai angka tersebut
8. Gambar, grafik, tabel, diagram, dan sejenisnya yang
terdapat pada soal harus jelas dan berfungsi
9. Butir materi soal jangan bergantung pada jawaban soal
sebelumnya
Konstruksi
SOAL PILIHAN GANDA
10
COPYRIGHT WWW.LUSIUS-SINURAT.COM
Setiap soal harus menggunakan
bahasa yang sesuai dengan
kaidah bahasa Indonesia
Jangan menggunaan bahasa yang
berlaku setempat
Pilihan jawaban jangan
mengulang kata atau frase yang
bukan merupakan satu kesatuan
pengertian
Bahasa
SOAL
11
COPYRIGHT WWW.LUSIUS-SINURAT.COM
CONTOH SOAL
PILIHAN GANDAPART 03
12
Pendidikan Agama Katolik
COPYRIGHT WWW.LUSIUS-SINURAT.COM 13
INDIKATOR: Peserta didik dapat menjelaskan arti dari
mazmur 23: 1
1. Isi dari Kitab Mazmur 23: 1 adalah ….
A. Tuhan adalah gembalaku, takkan kekurangan aku
B. Tuhan adalah terangku dan keselamatanku
C. Ujilah aku, ya Tuhan, dan cobalah aku
D. Pertolonganku ialah dari Tuhan, yang menjadikan
langit dan bumi
E. Aku hendak bersyukur kepada Tuhan karena
keadilan-Nya
2. Kitab Mazmur 23: 1 berbunyi “Tuhan adalah
gembalaku, takkan kekurangan aku”. Kalimat syair
tersebut memiliki arti bahwa Tuhan ….
A. Berprofesi sebagai seorang gembala yang menjaga
domba-Nya
B. Memelihara, menuntun, dan mencukupkan
kebutuhan anak-anak-Nya
C. Menciptakan alam semesta dan segala isinya
D. Menolong di kala menghadapi bahaya dan pencobaan
E. Sangat mencintai domba-domba-Nya
INDIKATOR: Peserta didik dapat memberi contoh tindakan
sebagai perwujudan tugas manusia sebagai citra Allah.
1. Segala tindakan kita harus menunjukkan perwujudan
tugas manusia sebagai citra Allah karena ….
A. Manusia diciptakan menurut gambar dan rupa Allah
B. Segala ciptaan harus dipelihara untuk kesejahteraan
manusia
C. Allah menciptakan langit, bumi, dan segala isinya baik
adanya
D. manusia adalah teman sekerja Allah dalam memelihara
ciptaan
Kunci: A
2. Contoh tindakan sebagai perwujudan tugas manusia
sebagai citra Allah adalah ….
A. selalu berusaha untuk mendapatkan prestasi setinggi-
tingginya
B. bersyukur atas apa yang dimiliki dan mau bekerja sama
C. tidak mau mengalah karena yakin bahwa pendapatnya
benar
D. mengasihi teman agar mendapatkan perhatian
•Kunci: B
1. Soal harus sesuai dengan indikator
COPYRIGHT WWW.LUSIUS-SINURAT.COM
1. 2. (tidak homogen/logis) 2. (Homogen & Logis)
Pedoman yang menjadi dasar
utama etika Kristen adalah ....
A. Alkitab
B. Norma
C. Hukum Taurat
D. Tata Tertib Sekolah
E. Agama
Kunci: A
Tuhan Yesus membangkitkan
anak seorang janda di kota Nain.
(Lukas 7: 11 – 17). Sikap hidup
Yesus yang dapat diteladani dari
peristiwa tersebut adalah ....
A. Belas Kasihan
B. Mudah Mengampuni
C. Menghakimi
D. Lemah Lembut
Tuhan Yesus membangkitkan
anak seorang janda di kota Nain.
(Lukas 7: 11 – 17). Sikap hidup
Yesus yang dapat diteladani dari
peristiwa tersebut adalah ....
A. Belas kasihan
B. Mudah mengampuni
C. Rendah hati
D. Lemah lembut
14
2. Pilihan jawaban harus homogen dan logis
COPYRIGHT WWW.LUSIUS-SINURAT.COM
Pada masa peralihan dari Daud sampai Kristus
ada satu peristiwa ketika Rut mengucapkan
“…bangsamulah bangsaku dan Allahmulah
Allahku” (Rut 1: 16). Makna kalimat yang
terkandung dalam pernyataan Rut adalah ….
A. Ketidaktetapan hati Rut
B. Kesetiaan Rut kepada negeri Moab
C. Kecintaan Rut kepada Naomi
D. Keinginan Rut untuk menghindar dari bangsa
dan Allah Israel
E. Kesedihan yang mendalam karena suaminya
meninggal
Kunci:
Kecintaan Rut terhadap bangsa dan Allah Israel
15
3. Setiap soal harus mempunyai satu jawaban yang benar atau yang paling benar
COPYRIGHT WWW.LUSIUS-SINURAT.COM
Kunci : A
Pengertian etika adalah ….
A. Segala hal yang dikehendaki allah
untuk dilakukan manusia
B. Semua perbuatan yang baik
menurut pikiran manusia
C. Perilaku manusia yang tidak
merusak alam ciptaan Tuhan
D. Keinginan manusia untuk
beribadah kepada Tuhan Allah
E. Peraturan-peraturanyang dibuat
mutlak untuk dilakukan
Manakah di antara pengertian
etika berikut yang bersumber dari
Alkitab?
A. Segala hal yang dikehendaki Allah
untuk dilakukan manusia.
B. Semua perbuatan yang baik
menurut pikiran manusia.
C. Perilaku manusia yang tidak
merusak alam ciptaan Tuhan.
D. Keinginan manusia untuk beribadah
kepada Tuhan Allah.
E. Peraturan-peraturanyang dibuat
mutlak untuk dilakukan.
Kunci : A
16
4. Pokok soal harus dirumuskan secara jelas dan tegas
COPYRIGHT WWW.LUSIUS-SINURAT.COM
Dalam Matius 8: 21-22 Yesus ingin menyampaikan bahwa ….
A. Kita harus menghitung berapa kali kita mengampuni
B. Pengampunan itu tanpa batas dan tanpa perhitungan
C. Pengampunan paling penting adalah dari Yesus
D. Manusia tidak akan anggup mengampuni sesama
Kunci: B
Dalam Matius 8: 21-22 Petrus menyangka pengampunan kepada sesama hanya
tujuh kali. Akan tetapi, Yesus berkata tujuh puluh kali tujuh kali. Maksud Yesus
adalah ….
A. Kita harus menghitung berapa kali kita mengampuni
B. Pengampunan itu tanpa batas dan tanpa perhitungan
C. Pengampunan paling penting adalah dari Yesus
D. Manusia tidak akan anggup mengampuni sesama
17
COPYRIGHT WWW.LUSIUS-SINURAT.COM
Gaya hidup adalah bagian dari kebutuhan sekunder manusia yang bisa berubah tergantung jaman atau
keinginan seseorang untuk mengubah gaya hidupnya. Berikut ini adalah gaya hidup.
(1) Hidup dengan kemewahan.
(2) Selalu menjunjung pernikahan dan rumah tangga.
(3) Harta benda menjadi milik bersama.
(4) Hidup rukun dan saling menghargai.
(5) Sederhana dan hidup bercocok tanam.
A. (1), (2), dan (3)
B. (1), (3), dan (5)
C. (2), (3), dan (4)
D. (2), (4), dan (5)
E. (3), (4), dan (5)
Gaya hidup yang menjadi corak gereja lama adalah ….
Kunci: C
18
5. Pokok soal yang dirumuskan harus merupakan pernyataan yang diperlukan saja
COPYRIGHT WWW.LUSIUS-SINURAT.COM
Suku Badui biasanya menggunakan pakaian berwarna hitam untuk kegiatan sehari-hari. Pakaian tersebut dijahit
dengan sangat sederhana. Adat atau kebiasaan ini tidak berubah dan selalu diturunkan kepada generasi
berikutnya. Kebiasaan inilah yang disebut dengan ….
A. Kebudayaan
B. Adat Istiadat
C. Trend
D. Gaya Hidup
E. Pembawaan
Kunci: B
7. Pokok soal jangan mengandung pernyataan yg bersifat negatif ganda
Berikut ini bukanlah ciri khas kitab Yesaya, kecuali ....
A. merupakan kitab syair terkenal
B. nama putera-putera Yesaya sebagai tanda
C. menjadi kitab nubuat paling teologis dan luas
D. salah satu kata kunci adalah murtad dan tidak setia
E. melukiskan dengan jelas syair kedukaan sang nabi
Kunci: C
19
6. Pokok soal jangan memberi petunjuk ke arah jawaban yang benar
COPYRIGHT WWW.LUSIUS-SINURAT.COM
Ciri-ciri orang kafir yang termasuk kelompok Proselit adalah ….
A. Telah menganut agama Yahudi
B. Dibabtis selam
C. Taat kepada Taurat Musa
D. Berada di pelataran gereja
E. Sungguh-sungguh menganut agama Yahudi dan taat kepada Taurat Musa
Kunci: E
Penglihatan mengenai patung yang terbuat dari emas, perunggu, perak, besi, dan tanah liat yang tertimpa batu besar
dari langit memiliki tujuan, yaitu ….
A. Pergantian kerajaan
B. Kekekalan kerajaan manusia
C. Perpecahan kerajaan
D. Kekalahan kerajaan
E. Semua pilihan di atas salah
Kunci: E
20
9. Pilihan jawaban jangan mengandung pernyataan yang berbunyi “semua
pilihan jawaban di atas salah” atau “semua pilihan jawaban di atas benar”.
8. Panjang rumusan pilihan jawaban harus relatif sama
COPYRIGHT WWW.LUSIUS-SINURAT.COM
Khotbah Tuhan Yesus di atas bukit yang mengatakan “Berbahagialah orang yang membawa damai karena mereka
akan disebut anak-anak Allah” terdapat dalam kitab Matius 5 ayat ….
A. 7 B. 8 C. 9 D. 10 E. 11
Kunci: C
Pada hari penciptaan Tuhan menciptakan alam semesta dan segala isinya. Tuhan menciptakan hewan darat
seperti pada gambar pada hari ke ….
A. 2 B. 3 C. 4 D. 5 E. 6
Kunci: E
21
11. Gambar, grafik, tabel, diagram dll. Yang terdapat pada soal harus jelas & berfungsi
10. Pilihan jawaban yang berbentuk angka/ waktu harus disusun berdasarkan urutan
besar-kecilnya nilai angka/ kronologis waktunya
COPYRIGHT WWW.LUSIUS-SINURAT.COM
1. Untuk dapat mewujudkan sikap menghargai orang lain sesuai dengan ajaran Tuhan Yesus, yang harus kita
lakukan adalah ....
A. Bergaul dengan orang-orang seiman
B. Berusaha mendapat simpati orang lain
C. Memiliki sikap rendah hati dan tidak sombong
D. Berusaha menjadi kaya agar dapat menolong orang miskin
E. Tidak pernah ikut campur urusan orang lain
Kunci: C
2. Nats dalam Alkitab yang mengandung makna sama dengan jawaban pada pertanyaan nomor 1 antara lain
tertulis di dalam ….
A. Mazmur 18: 31
B. 1 Petrus 1: 25
C. Amsal 29: 23
D. Efesus 2: 10
E. Roma 1: 17
Kunci : C
22
12. Butir soal jangan bergantung pada jawaban soal sebelumnya
COPYRIGHT WWW.LUSIUS-SINURAT.COM
PERTANYAAN
Mengikuti Gereja Kongregasional
sistem pemerintahannya, gereja itu
sebuah jemaat lengkap yang tidak
bergantung pada gereja lain. Sistem
ini tidak sama dengan pemahaman
…..
A. Kelengkapan tubuh Kristus
B. Kesatuan tubuh Kristus
C. Kebenaran tubuh Kristus
D. Semangat penginjilan
E. Semangat reformasi Gereja
PERBAIKAN
Menurut sistem pemerintahan
Gereja Kongregasional, gereja
adalah sebuah jemaat lengkap yang
tidak bergantung pada gereja lain.
Sistem ini berlawanan dengan
pemahaman ….
A. Kelengkapan tubuh Kristus
B. Kesatuan tubuh Kristus
C. Kebenaran tubuh Kristus
D. Semangat penginjilan
E. Semangat reformasi Gereja
SOAL MENGGUNAKAN BAHASA
YANG KOMUNIKATIF
Sebagai remaja Kristen, yang harus
dilakukan untuk menghindari diri
dari sikap hidup yang individualistik
adalah ....
A. Idealis
B. Rendah hati
C. Minder
D. Cuek
E. Ikut arus
23
13. Rumusan butir soal harus menggunakan bahasa yang sesuai dengan kaidah bahasa indonesia
COPYRIGHT WWW.LUSIUS-SINURAT.COM
Untuk mewujudkan identitas sebagai murid Kristus dalam kehidupan sehari-hari, yang harus diperbuat oleh
kawula muda Kristen adalah...
A. Menasihati orang tua yang berbuat tidak benar sekali pun di depan orang
B. Membantu pekerjaan orang lain dengan ngitung untung-ruginya
C. Bersikap sopan dalam pikiran, perkataan, dan perbuatan
D. Mengetuk pintu rumah orang lain untuk memberitakan Injil
E. Mengikuti ibadah pada hari raya gerejawi.
Yang dimaksud pemerintahan Teokrasi adalah
pemerintahan yang …..
A. Dipimpin oleh sistem perwakilan
B. Dipimpin oleh seorang Diaken
C. Dipimpin oleh para Raja dan para Nabi
D. Dipimpin oleh Allah secara langsung
E. Dipimpin oleh roh yang berkuasa
Yang dimaksud pemerintahan Teokrasi adalah
pemerintahan yang dipimpin oleh ....
A. Sistem perwakilan
B. Seorang diaken
C. Para raja dan para nabi
D. Allah secara langsung
E. Roh yang berkuasa
Kunci: D
24
15. Pilihan jawaban jangan mengulang kata/frase yang bukan merupakan satu kesatuan pengertian
14. Soal jangan menggunakan bahasa yang berlaku setempat
COPYRIGHT WWW.LUSIUS-SINURAT.COM
SOAL URAIANPART 04
25
Pendidikan Agama Katolik
COPYRIGHT WWW.LUSIUS-SINURAT.COMCOPYRIGHT WWW.LUSIUS-SINURAT.COM
KEUNGGULAN
Dapat mengukur kemampuan siswa
dalam hal menyajikan jawaban terurai
secara bebas, mengorganisasikan
pikirannya, mengemukakan
pendapatnya, dan mengekspresikan
gagasan-gagasandengan menggunakan
kata-kata atau kalimat siswa sendiri
KETERBATASAN
(1) Jumlah materi atau pokok bahasan
yang dapat ditanyakan relatif terbatas;
(2) Waktu untuk memeriksa jawaban
siswa cukup lama; (3) Penskorannya
relatif subjektif terutama untuk soal
uraian nonobjektif; (4) Tingkat
reliabilitasnya relatif lebih rendah
dibandingkan dengan soal bentuk
pilihan ganda; (5) Reliabilitas skor pada
soal bentuk uraian sangat tergantung
pada penskor tes
PENGERTIAN
Soal uraian adalah
soal yang jawabannya menuntut siswa
untuk mengingat dan mengorganisasikan
gagasan-gagasanatau hal-hal yang telah
dipelajari dengan cara mengemukakan
atau mengekspresikan gagasan tersebut
dalam bentuk uraian tertulis
BENTUK URAIAN
Uraian objektif: Rumusan
soal/pertanyaan yang menuntut
sehimpunan jawaban dengan pengertian/
konsep tertentu, sehingga penskorannya
dapat dilakukan secara objektif
Uraian nonobjektif: Rumusan soal yang
menuntut sehimpunan jawaban berupa
pengertian/konsep menurut pendapat
tiap siswa, sehingga penskoran sukar
dilakukan secara objektif
SOAL URAIAN
ARTI, BENTUK, KEUNGGULAN DAN KETERBATASAN
26
COPYRIGHT WWW.LUSIUS-SINURAT.COMCOPYRIGHT WWW.LUSIUS-SINURAT.COM
(1) Soal harus sesuai dengan indikator;(2) Batasan
jawaban yang diharapkan harus jelas; (3) Isi materi
sesuai dengan pelajaran; (4) Isi materi yang
ditanyakan sesuai dengan jenjang sekolah/kelas
(5) Rumusan kalimat soal harus menggunakankata tanya/
perintah yang menuntut jawaban terurai; (6) Buatkan petunjuk
yang jelas tentang cara mengerjakan soal; (7) Buatlah pedo-
man penskoran segera setelah soal disusun dengan pendeka-
tan skor 1 benar dan salah 0; (8) Hal-hal yang menyer-tai soal:
tabel, gambar, grafik, peta, atau yang sejenisnya harus
disajikan dengan jelas dan terbaca
BAHASA
(9) Butir soal menggunakan kalimat yang sederhana dan komunikatif; (10) Butir soal tidak mengandung kata yang dapat menyinggung
perasaan siswa; (11) Butir soal tidak menggunakan kata yang menimbulkan penafsiran ganda; (12).Butir soal menggunakan Bahasa
Indonesia yang baik dan benar; (13) Rumusan soal sudah mempertimbangkan segi bahasa dan budaya; (14) Jangan menggunakan
bahasa yang berlaku setempat.
MATERI KONSTRUKSI
Soal Uraian
KAIDAH PENULISAN
27
COPYRIGHT WWW.LUSIUS-SINURAT.COM
4
Setiap kata kunci diberi
skor 1 dan kriteria jawaban
dengan rentang skor
5
Skor maksimum: jumlah
dari skor dari seluruh skor
tiap butir
2
Kata kunci berupa rumus,
frase, nama, tempat, dan
fakta
1
Batasan atau kata kunci
atau konsep untuk
melakukan penskoran
3
Semua kemungkinan/kriteria jawaban
yang diharapkan
Pedoman Penskoran/Rubrik
PANDUAN ATAU PETUNJUK YANG MENJELASKAN TENTANG:
28
COPYRIGHT WWW.LUSIUS-SINURAT.COM
Kompetensi
Dasar
Bahan
Kelas
Materi Indikator No
Soal
3.2 Memahami praktik hidup
beriman kristiani dalam
Gereja Katolik.
IX/1 Maria
teladan
umat
beriman
Disajikan penggalan teks Injil Luk 1:26-
38, peserta didik dapat menunjukkan
contoh sikap yang meneladani sikap
Maria sesuai ajaran Kitab Suci.
1
3.8 Memahami ajaran Gereja
tentang makna dan konse-
kuensi sakramen inisiasi
dalam hidup menggereja.
VIII/2 Sakramen
Baptis
Disajikan penggalan teks Kitab Suci
Kis 2:37-47, peserta didik dapat
menjelaskan makna dan manfaat dari
pembaptisan.
2
Jenjang Sekolah
SMP
Program
-
Mata Pelajaran
Pendidikan Agama Katolik dan Budi Pekerti
Kurikulum
2013
Jumlah Soal
-
Tahun
2022/2023
Kisi-kisi Penulisan Soal
TES PRESTASI BELAJAR
Contoh Soal
Lukas 1: 26-38 berisi pemberitahuan tentang kelahiran Yesus. Malaikat Gabriel
mendatangi Maria dan memberitahukan bahwa Maria akan mengandung. Roh Kudus
akan turun atasnya dan kuasa Allah Yang Mahatinggi akan menaunginya, sebab itu
anak yang akan dilahirkan itu akan disebut kudus, Anak Allah. Kata Maria: “Sesung-
guhnya aku ini adalah hamba Tuhan: jadilah padaku menurut perkataanmu itu”.
Pertanyaan:
Tunjukkanlah contoh sikap yang meneladani sikap Maria sesuai ajaran Kitab Suci!
Jelaskan jawabanmu!
29
COPYRIGHT WWW.LUSIUS-SINURAT.COM
KUNCI JAWABAN SKOR
1 KETABAHAN 1
Maria harus menghadapi
tantangan hamil sebelum
menikah, ditolak di tempat
penginapan, dan anaknya dihukum
sampai mati.
1
2 IMAN 1
Jawaban Maria yang menyatakan
jadilah padaku seperti
perkataanmumenunjukkan
penyerahan diri yang didasari oleh
iman.
1
3 KERENDAHANHATI 1
Sebagai wanita pilihan, Maria tidak
menunjukkan kesombongan, dia
tetap rendah hati.
1
Total 6
Pada peristiwa Pentakosta para rasul berkhotbah dan banyak orang
yang menjadi percaya.
Mereka bertanya kepada Petrus dan rasul-rasul yang lain: “Apakah
yang harus kami perbuat, saudara-saudara?”
Jawab Petrus kepada mereka: “Bertobatlah dan hendaklah kamu
masing-masing memberi dirimu dibaptis dalam nama Yesus Kristus
untuk pengampunan dosamu, maka kamu akan menerima karunia
Roh Kudus, sebab bagi kamulah janji itu dan bagi anak-anakmu dan
bagi orang yang masih jauh, yaitu sebanyak yang akan dipanggil oleh
Tuhan Allah kita.” (Kis 2: 37 - 39)
Pertanyaan:
1. Jelaskan makna dari baptisan!
2. Jelaskan empat (4) manfaat dari baptisan yang kita terima
sebagai orang percaya!
Contoh-contoh
SOAL
30
COPYRIGHT WWW.LUSIUS-SINURAT.COM
1. Jelaskan makna dari baptisan!
No Kunci Jawaban Skor
1 1) Sebagai tanda pengampunan dosa.
2) Sebagai tanda milik Kristus.
3) Sebagai karunia hidup baru.
4) Sebagai tanda bahwa dirinya diterima dalam persekutuan
gereja.
1
1
1
1
Skor Maksimum 4
2. Sebutkan empat (4) manfaat dari baptisan yang kita terima sebagai orang
percaya!
1) Mendapatkan rahmat Allah yang menyucikan dirinya
2) Diangkat menjadi anak Allah
3) Mengambil bagian dalam karya Tritunggal
4) Telah menjadi anggota Gereja secara penuh
1
1
1
1
Skor Maksimum 4
1. Tingkat kesukaran soal
2. Tingkat kompleksitas mengerjakan soal
3. Jumlah butir soal dalam tes
Bobot
SOAL
Penentuan Bobot
No B SM SP NO
1 30 4 2/4 x 30 15
2 20 6 3/6 x 20 10
3 20 8 8/5 x 20 20
4 30 5 5/5 x 30 30
Keterangan
 Nilai perolehan (NP) = 75
 B = Bobot
 SM = Skor Maksimum
 SP = Skor Perolehan
31
COPYRIGHT WWW.LUSIUS-SINURAT.COM
THANKS
Lusius Sinurat, SS, M.Hum
32

More Related Content

What's hot

What's hot (16)

SOAL TRYOUT UASBN PAI SMK 2014
SOAL TRYOUT UASBN PAI SMK 2014SOAL TRYOUT UASBN PAI SMK 2014
SOAL TRYOUT UASBN PAI SMK 2014
 
Pertemuan 1 & 2
Pertemuan 1 & 2Pertemuan 1 & 2
Pertemuan 1 & 2
 
Soal sma 2014
Soal sma 2014Soal sma 2014
Soal sma 2014
 
Soal uts kelas x
Soal uts kelas xSoal uts kelas x
Soal uts kelas x
 
02 pak
02 pak02 pak
02 pak
 
01 pai
01 pai01 pai
01 pai
 
SOAL TRY 2014
SOAL TRY 2014SOAL TRY 2014
SOAL TRY 2014
 
Surat Yunus Tentang Toleransi
Surat Yunus Tentang ToleransiSurat Yunus Tentang Toleransi
Surat Yunus Tentang Toleransi
 
Soal kelas 6
Soal kelas 6Soal kelas 6
Soal kelas 6
 
Latihan soal iman kepada kitab allah
Latihan soal iman kepada kitab allahLatihan soal iman kepada kitab allah
Latihan soal iman kepada kitab allah
 
Kisikisi usbn pai 2012 2013 smp + RINGKASAN MATERI
Kisikisi usbn pai 2012 2013 smp + RINGKASAN MATERIKisikisi usbn pai 2012 2013 smp + RINGKASAN MATERI
Kisikisi usbn pai 2012 2013 smp + RINGKASAN MATERI
 
44 faidah 10 hari awal dzulhijjah
44 faidah 10 hari awal dzulhijjah44 faidah 10 hari awal dzulhijjah
44 faidah 10 hari awal dzulhijjah
 
Rendah Hati, Hemat, dan Sederhana
Rendah Hati, Hemat, dan SederhanaRendah Hati, Hemat, dan Sederhana
Rendah Hati, Hemat, dan Sederhana
 
RPP rendah hati, hemat dan sederhana
RPP rendah hati, hemat dan sederhanaRPP rendah hati, hemat dan sederhana
RPP rendah hati, hemat dan sederhana
 
1. kartu soal semester 1 23 september 2020
1. kartu soal semester 1   23 september 20201. kartu soal semester 1   23 september 2020
1. kartu soal semester 1 23 september 2020
 
Bab 1 al qur'an surah at tin
Bab 1 al qur'an surah at tinBab 1 al qur'an surah at tin
Bab 1 al qur'an surah at tin
 

Similar to SOAL USBN

soalkisikisimatematikaterbaru untuk sd.docx
soalkisikisimatematikaterbaru untuk sd.docxsoalkisikisimatematikaterbaru untuk sd.docx
soalkisikisimatematikaterbaru untuk sd.docxsertina1
 
01. KISI - KISI US 2021 SD.pdf
01. KISI - KISI US 2021 SD.pdf01. KISI - KISI US 2021 SD.pdf
01. KISI - KISI US 2021 SD.pdfBanyuagungSiji
 
Akidah akhlak
Akidah akhlakAkidah akhlak
Akidah akhlakilham_77
 
SOAL US PAK SMP TP.2021 - 2022.docx
SOAL US PAK SMP TP.2021 - 2022.docxSOAL US PAK SMP TP.2021 - 2022.docx
SOAL US PAK SMP TP.2021 - 2022.docxAmbrilAmbril
 
Kkagama x ganjil
Kkagama x ganjilKkagama x ganjil
Kkagama x ganjilJohanisUly
 
AKIDAH AKHLAK_UM_MTs AL-FARISY
AKIDAH AKHLAK_UM_MTs AL-FARISYAKIDAH AKHLAK_UM_MTs AL-FARISY
AKIDAH AKHLAK_UM_MTs AL-FARISYMTs DARUSSALAM
 
Pa kris 9
Pa kris 9Pa kris 9
Pa kris 9henr1
 
Soal usbn pai sma 2017
Soal usbn pai sma 2017Soal usbn pai sma 2017
Soal usbn pai sma 2017Wahyu Mulyana
 
P 1 un pai sd 2020 bms
P 1 un pai sd 2020 bmsP 1 un pai sd 2020 bms
P 1 un pai sd 2020 bmshaerymugiono1
 
KUNCI JAWABAN - AGAMA.docx
KUNCI JAWABAN - AGAMA.docxKUNCI JAWABAN - AGAMA.docx
KUNCI JAWABAN - AGAMA.docxabdulaziz745074
 
SOAL AKIDAH AKHLAK (1).docx
SOAL AKIDAH AKHLAK (1).docxSOAL AKIDAH AKHLAK (1).docx
SOAL AKIDAH AKHLAK (1).docxRyanSaharatua1
 
Kaidah penulisan butir soal
Kaidah penulisan butir soalKaidah penulisan butir soal
Kaidah penulisan butir soalSuaidin -Dompu
 
SOAL UTAMA FINAL.docx
SOAL UTAMA FINAL.docxSOAL UTAMA FINAL.docx
SOAL UTAMA FINAL.docxSaefulHaq1
 
Soal Qurdits PAS 2022 2023 DESEMBER.docx
Soal Qurdits PAS 2022 2023 DESEMBER.docxSoal Qurdits PAS 2022 2023 DESEMBER.docx
Soal Qurdits PAS 2022 2023 DESEMBER.docxssuser027779
 
Blanko soal pilihan ganda 1 2008
Blanko soal pilihan ganda 1  2008Blanko soal pilihan ganda 1  2008
Blanko soal pilihan ganda 1 2008Eko Supriyadi
 

Similar to SOAL USBN (20)

soalkisikisimatematikaterbaru untuk sd.docx
soalkisikisimatematikaterbaru untuk sd.docxsoalkisikisimatematikaterbaru untuk sd.docx
soalkisikisimatematikaterbaru untuk sd.docx
 
01. KISI - KISI US 2021 SD.pdf
01. KISI - KISI US 2021 SD.pdf01. KISI - KISI US 2021 SD.pdf
01. KISI - KISI US 2021 SD.pdf
 
Akidah akhlak
Akidah akhlakAkidah akhlak
Akidah akhlak
 
SOAL PAI.doc
SOAL PAI.docSOAL PAI.doc
SOAL PAI.doc
 
SOAL US PAK SMP TP.2021 - 2022.docx
SOAL US PAK SMP TP.2021 - 2022.docxSOAL US PAK SMP TP.2021 - 2022.docx
SOAL US PAK SMP TP.2021 - 2022.docx
 
Kkagama x ganjil
Kkagama x ganjilKkagama x ganjil
Kkagama x ganjil
 
AKIDAH AKHLAK_UM_MTs AL-FARISY
AKIDAH AKHLAK_UM_MTs AL-FARISYAKIDAH AKHLAK_UM_MTs AL-FARISY
AKIDAH AKHLAK_UM_MTs AL-FARISY
 
Soal agama xi
Soal agama xiSoal agama xi
Soal agama xi
 
Pa kris 9
Pa kris 9Pa kris 9
Pa kris 9
 
Truasbnpai 2015
Truasbnpai 2015Truasbnpai 2015
Truasbnpai 2015
 
Soal US PAI Kelas 3 SMA
Soal US PAI Kelas 3 SMASoal US PAI Kelas 3 SMA
Soal US PAI Kelas 3 SMA
 
Soal usbn pai sma 2017
Soal usbn pai sma 2017Soal usbn pai sma 2017
Soal usbn pai sma 2017
 
P 1 un pai sd 2020 bms
P 1 un pai sd 2020 bmsP 1 un pai sd 2020 bms
P 1 un pai sd 2020 bms
 
KUNCI JAWABAN - AGAMA.docx
KUNCI JAWABAN - AGAMA.docxKUNCI JAWABAN - AGAMA.docx
KUNCI JAWABAN - AGAMA.docx
 
SOAL AKIDAH AKHLAK (1).docx
SOAL AKIDAH AKHLAK (1).docxSOAL AKIDAH AKHLAK (1).docx
SOAL AKIDAH AKHLAK (1).docx
 
Kaidah penulisan butir soal
Kaidah penulisan butir soalKaidah penulisan butir soal
Kaidah penulisan butir soal
 
Penulisan soal pilihan ganda
Penulisan soal pilihan gandaPenulisan soal pilihan ganda
Penulisan soal pilihan ganda
 
SOAL UTAMA FINAL.docx
SOAL UTAMA FINAL.docxSOAL UTAMA FINAL.docx
SOAL UTAMA FINAL.docx
 
Soal Qurdits PAS 2022 2023 DESEMBER.docx
Soal Qurdits PAS 2022 2023 DESEMBER.docxSoal Qurdits PAS 2022 2023 DESEMBER.docx
Soal Qurdits PAS 2022 2023 DESEMBER.docx
 
Blanko soal pilihan ganda 1 2008
Blanko soal pilihan ganda 1  2008Blanko soal pilihan ganda 1  2008
Blanko soal pilihan ganda 1 2008
 

More from Lusius Sinurat

Gaya Kepemimpinan Yesus
Gaya Kepemimpinan YesusGaya Kepemimpinan Yesus
Gaya Kepemimpinan YesusLusius Sinurat
 
Musda LP3KD Sumut - SK Gubernur LP3KD Sumut
Musda LP3KD Sumut - SK Gubernur LP3KD SumutMusda LP3KD Sumut - SK Gubernur LP3KD Sumut
Musda LP3KD Sumut - SK Gubernur LP3KD SumutLusius Sinurat
 
Musda LP3KD Sumut - Profil LP3KD Sumut
Musda LP3KD Sumut - Profil LP3KD SumutMusda LP3KD Sumut - Profil LP3KD Sumut
Musda LP3KD Sumut - Profil LP3KD SumutLusius Sinurat
 
Musda LP3KD Sumut - Presentasi Musik Liturgi
Musda LP3KD Sumut - Presentasi Musik LiturgiMusda LP3KD Sumut - Presentasi Musik Liturgi
Musda LP3KD Sumut - Presentasi Musik LiturgiLusius Sinurat
 
Musda LP3KD Sumut - Musik Liturgi
Musda LP3KD Sumut - Musik LiturgiMusda LP3KD Sumut - Musik Liturgi
Musda LP3KD Sumut - Musik LiturgiLusius Sinurat
 
Musda LP3KD Sumut - Buku Acara
Musda LP3KD Sumut - Buku AcaraMusda LP3KD Sumut - Buku Acara
Musda LP3KD Sumut - Buku AcaraLusius Sinurat
 
Musda LP3KD Sumut - Absensi
Musda LP3KD Sumut - AbsensiMusda LP3KD Sumut - Absensi
Musda LP3KD Sumut - AbsensiLusius Sinurat
 
Saat Anak Digegas Meretas
Saat Anak Digegas MeretasSaat Anak Digegas Meretas
Saat Anak Digegas MeretasLusius Sinurat
 
Latihan dasar kepemimpinan (ldk)
Latihan dasar kepemimpinan (ldk)Latihan dasar kepemimpinan (ldk)
Latihan dasar kepemimpinan (ldk)Lusius Sinurat
 

More from Lusius Sinurat (19)

Pesona Keindahan Diri
Pesona Keindahan DiriPesona Keindahan Diri
Pesona Keindahan Diri
 
Rerum Novarum
Rerum NovarumRerum Novarum
Rerum Novarum
 
Spiritual Misdinar
Spiritual MisdinarSpiritual Misdinar
Spiritual Misdinar
 
Gaya Kepemimpinan Yesus
Gaya Kepemimpinan YesusGaya Kepemimpinan Yesus
Gaya Kepemimpinan Yesus
 
Musda LP3KD Sumut - SK Gubernur LP3KD Sumut
Musda LP3KD Sumut - SK Gubernur LP3KD SumutMusda LP3KD Sumut - SK Gubernur LP3KD Sumut
Musda LP3KD Sumut - SK Gubernur LP3KD Sumut
 
Musda LP3KD Sumut - Profil LP3KD Sumut
Musda LP3KD Sumut - Profil LP3KD SumutMusda LP3KD Sumut - Profil LP3KD Sumut
Musda LP3KD Sumut - Profil LP3KD Sumut
 
Musda LP3KD Sumut - Presentasi Musik Liturgi
Musda LP3KD Sumut - Presentasi Musik LiturgiMusda LP3KD Sumut - Presentasi Musik Liturgi
Musda LP3KD Sumut - Presentasi Musik Liturgi
 
Musda LP3KD Sumut - Musik Liturgi
Musda LP3KD Sumut - Musik LiturgiMusda LP3KD Sumut - Musik Liturgi
Musda LP3KD Sumut - Musik Liturgi
 
Musda LP3KD Sumut - Buku Acara
Musda LP3KD Sumut - Buku AcaraMusda LP3KD Sumut - Buku Acara
Musda LP3KD Sumut - Buku Acara
 
Musda LP3KD Sumut - Absensi
Musda LP3KD Sumut - AbsensiMusda LP3KD Sumut - Absensi
Musda LP3KD Sumut - Absensi
 
Santa Theresia Avila
Santa Theresia AvilaSanta Theresia Avila
Santa Theresia Avila
 
Pola Asuh Anak
Pola Asuh AnakPola Asuh Anak
Pola Asuh Anak
 
Saat Anak Digegas Meretas
Saat Anak Digegas MeretasSaat Anak Digegas Meretas
Saat Anak Digegas Meretas
 
Indah Alamku
Indah AlamkuIndah Alamku
Indah Alamku
 
Cara Mengajar Efektif
Cara Mengajar EfektifCara Mengajar Efektif
Cara Mengajar Efektif
 
Seminar Doa Kristiani
Seminar Doa KristianiSeminar Doa Kristiani
Seminar Doa Kristiani
 
Quasi indonesia
Quasi indonesiaQuasi indonesia
Quasi indonesia
 
CB Consulting
CB ConsultingCB Consulting
CB Consulting
 
Latihan dasar kepemimpinan (ldk)
Latihan dasar kepemimpinan (ldk)Latihan dasar kepemimpinan (ldk)
Latihan dasar kepemimpinan (ldk)
 

Recently uploaded

PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxPERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxRizkyPratiwi19
 
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..ikayogakinasih12
 
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajarantugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajarankeicapmaniez
 
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1udin100
 
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CAbdiera
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...Kanaidi ken
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfElaAditya
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptArkhaRega1
 
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxBAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxJamhuriIshak
 
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxRefleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxIrfanAudah1
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggeraksupriadi611
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5KIKI TRISNA MUKTI
 
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdfsdn3jatiblora
 
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTKeterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTIndraAdm
 
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docxTugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docxmawan5982
 
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxKontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxssuser50800a
 
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfAksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfDimanWr1
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfirwanabidin08
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMmulyadia43
 
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptxMiftahunnajahTVIBS
 

Recently uploaded (20)

PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxPERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
 
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
 
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajarantugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
 
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
 
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
 
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxBAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
 
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxRefleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
 
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
 
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTKeterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
 
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docxTugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
 
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxKontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
 
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfAksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
 
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
 

SOAL USBN

  • 1. COPYRIGHT WWW.LUSIUS-SINURAT.COM TES TERTULISPenyusunan Soal dan Kaidah Soal USBN PUSAT PENILAIAN PENDIDIKAN
  • 2. COPYRIGHT WWW.LUSIUS-SINURAT.COM 01 PENGANTAR 02 KAIDAH PENULISAN SOAL 03 SOAL PILIHAN BERGANDA 04 SOAL URAIAN CONTENTS PENYUSUNAN DAN KAIDAH SOAL USBN 2
  • 3. COPYRIGHT WWW.LUSIUS-SINURAT.COM PENGANTAR Tes tertulis:  Soal dan jawaban yang diberikan dalam bentuk tulisan  Respon yang diberikan siswa dapat berbentuk menulis kata/ kalimat jawaban, mewarnai, memberi tanda, menggambar grafik, diagram, dan sebagainya. PART 01 3
  • 4. COPYRIGHT WWW.LUSIUS-SINURAT.COM KEMAMPUAN SISWA SERTIFIKASI SELEKSI MONITORING STANDAR PENDIDIKAN Tujuan Tes Tertulis 4
  • 6. COPYRIGHT WWW.LUSIUS-SINURAT.COM PILIHAN JAWABAN TIDAK TERSEDIA 1. Isian 2. Uraian: a. Objektif b. Non Objektif PILIHAN JAWABAN TERSEDIA 1. Pilihan ganda 2. Menjodohkan Klasifikasi Bentuk Soal 6
  • 7. COPYRIGHT WWW.LUSIUS-SINURAT.COM KEUNGGULAN  Mengukur berbagai jenjang kognitif  Penskorannya mudah, cepat, objektif, dan dapat mencakup ruang lingkup bahan/materi/PB yang luas  Bentuk ini sangat tepat untuk ujian yang pesertanya sangat banyak atau yang sifatnya massal KETERBATASAN  Memerlukan waktu yang relatif lama untuk menulis soalnya  Sulit membuat pengecoh yang homogen dan berfungsi  Terdapat peluang untuk menebak kunci jawaban Contoh Soal Pilihan Ganda 7
  • 8. COPYRIGHT WWW.LUSIUS-SINURAT.COM KAIDAH PENULISANPART 02 8 SOAL PILIHAN GANDA 1. Materi 2. Konstruksi 3. Bahasa
  • 9. COPYRIGHT WWW.LUSIUS-SINURAT.COM 1 2 3 Soal harus sesuai dengan indikator Pilihan jawaban harus homogen dan logis Setiap soal harus mempunyai satu jawaban yang benar Kaidah Penulisan SOAL PILIHAN GANDA MATERI 9
  • 10. COPYRIGHT WWW.LUSIUS-SINURAT.COM 5 hal yang harus diperhatikan: 1. Pokok soal harus dirumuskan secara jelas dan tegas 2. Rumusan pokok soal dan pilihan jawaban harus merupakan pernyataan yang diperlukan saja 3. Pokok soal jangan memberi petunjuk ke arah jawaban yang benar 4. Pokok soal jangan mengandung pernyataan yang bersifat negatif ganda 5. Panjang rumusan pilihan jawaban harus relatif sama 6. Pilihan jawaban jangan mengandung pernyataan, "semua pilihan jawaban di atas salah", atau "semua pilihan jawaban di atas benar" 7. Pilihan jawaban yang berbentuk angka harus disusun berdasarkan urutan besar kecilnya nilai angka tersebut 8. Gambar, grafik, tabel, diagram, dan sejenisnya yang terdapat pada soal harus jelas dan berfungsi 9. Butir materi soal jangan bergantung pada jawaban soal sebelumnya Konstruksi SOAL PILIHAN GANDA 10
  • 11. COPYRIGHT WWW.LUSIUS-SINURAT.COM Setiap soal harus menggunakan bahasa yang sesuai dengan kaidah bahasa Indonesia Jangan menggunaan bahasa yang berlaku setempat Pilihan jawaban jangan mengulang kata atau frase yang bukan merupakan satu kesatuan pengertian Bahasa SOAL 11
  • 12. COPYRIGHT WWW.LUSIUS-SINURAT.COM CONTOH SOAL PILIHAN GANDAPART 03 12 Pendidikan Agama Katolik
  • 13. COPYRIGHT WWW.LUSIUS-SINURAT.COM 13 INDIKATOR: Peserta didik dapat menjelaskan arti dari mazmur 23: 1 1. Isi dari Kitab Mazmur 23: 1 adalah …. A. Tuhan adalah gembalaku, takkan kekurangan aku B. Tuhan adalah terangku dan keselamatanku C. Ujilah aku, ya Tuhan, dan cobalah aku D. Pertolonganku ialah dari Tuhan, yang menjadikan langit dan bumi E. Aku hendak bersyukur kepada Tuhan karena keadilan-Nya 2. Kitab Mazmur 23: 1 berbunyi “Tuhan adalah gembalaku, takkan kekurangan aku”. Kalimat syair tersebut memiliki arti bahwa Tuhan …. A. Berprofesi sebagai seorang gembala yang menjaga domba-Nya B. Memelihara, menuntun, dan mencukupkan kebutuhan anak-anak-Nya C. Menciptakan alam semesta dan segala isinya D. Menolong di kala menghadapi bahaya dan pencobaan E. Sangat mencintai domba-domba-Nya INDIKATOR: Peserta didik dapat memberi contoh tindakan sebagai perwujudan tugas manusia sebagai citra Allah. 1. Segala tindakan kita harus menunjukkan perwujudan tugas manusia sebagai citra Allah karena …. A. Manusia diciptakan menurut gambar dan rupa Allah B. Segala ciptaan harus dipelihara untuk kesejahteraan manusia C. Allah menciptakan langit, bumi, dan segala isinya baik adanya D. manusia adalah teman sekerja Allah dalam memelihara ciptaan Kunci: A 2. Contoh tindakan sebagai perwujudan tugas manusia sebagai citra Allah adalah …. A. selalu berusaha untuk mendapatkan prestasi setinggi- tingginya B. bersyukur atas apa yang dimiliki dan mau bekerja sama C. tidak mau mengalah karena yakin bahwa pendapatnya benar D. mengasihi teman agar mendapatkan perhatian •Kunci: B 1. Soal harus sesuai dengan indikator
  • 14. COPYRIGHT WWW.LUSIUS-SINURAT.COM 1. 2. (tidak homogen/logis) 2. (Homogen & Logis) Pedoman yang menjadi dasar utama etika Kristen adalah .... A. Alkitab B. Norma C. Hukum Taurat D. Tata Tertib Sekolah E. Agama Kunci: A Tuhan Yesus membangkitkan anak seorang janda di kota Nain. (Lukas 7: 11 – 17). Sikap hidup Yesus yang dapat diteladani dari peristiwa tersebut adalah .... A. Belas Kasihan B. Mudah Mengampuni C. Menghakimi D. Lemah Lembut Tuhan Yesus membangkitkan anak seorang janda di kota Nain. (Lukas 7: 11 – 17). Sikap hidup Yesus yang dapat diteladani dari peristiwa tersebut adalah .... A. Belas kasihan B. Mudah mengampuni C. Rendah hati D. Lemah lembut 14 2. Pilihan jawaban harus homogen dan logis
  • 15. COPYRIGHT WWW.LUSIUS-SINURAT.COM Pada masa peralihan dari Daud sampai Kristus ada satu peristiwa ketika Rut mengucapkan “…bangsamulah bangsaku dan Allahmulah Allahku” (Rut 1: 16). Makna kalimat yang terkandung dalam pernyataan Rut adalah …. A. Ketidaktetapan hati Rut B. Kesetiaan Rut kepada negeri Moab C. Kecintaan Rut kepada Naomi D. Keinginan Rut untuk menghindar dari bangsa dan Allah Israel E. Kesedihan yang mendalam karena suaminya meninggal Kunci: Kecintaan Rut terhadap bangsa dan Allah Israel 15 3. Setiap soal harus mempunyai satu jawaban yang benar atau yang paling benar
  • 16. COPYRIGHT WWW.LUSIUS-SINURAT.COM Kunci : A Pengertian etika adalah …. A. Segala hal yang dikehendaki allah untuk dilakukan manusia B. Semua perbuatan yang baik menurut pikiran manusia C. Perilaku manusia yang tidak merusak alam ciptaan Tuhan D. Keinginan manusia untuk beribadah kepada Tuhan Allah E. Peraturan-peraturanyang dibuat mutlak untuk dilakukan Manakah di antara pengertian etika berikut yang bersumber dari Alkitab? A. Segala hal yang dikehendaki Allah untuk dilakukan manusia. B. Semua perbuatan yang baik menurut pikiran manusia. C. Perilaku manusia yang tidak merusak alam ciptaan Tuhan. D. Keinginan manusia untuk beribadah kepada Tuhan Allah. E. Peraturan-peraturanyang dibuat mutlak untuk dilakukan. Kunci : A 16 4. Pokok soal harus dirumuskan secara jelas dan tegas
  • 17. COPYRIGHT WWW.LUSIUS-SINURAT.COM Dalam Matius 8: 21-22 Yesus ingin menyampaikan bahwa …. A. Kita harus menghitung berapa kali kita mengampuni B. Pengampunan itu tanpa batas dan tanpa perhitungan C. Pengampunan paling penting adalah dari Yesus D. Manusia tidak akan anggup mengampuni sesama Kunci: B Dalam Matius 8: 21-22 Petrus menyangka pengampunan kepada sesama hanya tujuh kali. Akan tetapi, Yesus berkata tujuh puluh kali tujuh kali. Maksud Yesus adalah …. A. Kita harus menghitung berapa kali kita mengampuni B. Pengampunan itu tanpa batas dan tanpa perhitungan C. Pengampunan paling penting adalah dari Yesus D. Manusia tidak akan anggup mengampuni sesama 17
  • 18. COPYRIGHT WWW.LUSIUS-SINURAT.COM Gaya hidup adalah bagian dari kebutuhan sekunder manusia yang bisa berubah tergantung jaman atau keinginan seseorang untuk mengubah gaya hidupnya. Berikut ini adalah gaya hidup. (1) Hidup dengan kemewahan. (2) Selalu menjunjung pernikahan dan rumah tangga. (3) Harta benda menjadi milik bersama. (4) Hidup rukun dan saling menghargai. (5) Sederhana dan hidup bercocok tanam. A. (1), (2), dan (3) B. (1), (3), dan (5) C. (2), (3), dan (4) D. (2), (4), dan (5) E. (3), (4), dan (5) Gaya hidup yang menjadi corak gereja lama adalah …. Kunci: C 18 5. Pokok soal yang dirumuskan harus merupakan pernyataan yang diperlukan saja
  • 19. COPYRIGHT WWW.LUSIUS-SINURAT.COM Suku Badui biasanya menggunakan pakaian berwarna hitam untuk kegiatan sehari-hari. Pakaian tersebut dijahit dengan sangat sederhana. Adat atau kebiasaan ini tidak berubah dan selalu diturunkan kepada generasi berikutnya. Kebiasaan inilah yang disebut dengan …. A. Kebudayaan B. Adat Istiadat C. Trend D. Gaya Hidup E. Pembawaan Kunci: B 7. Pokok soal jangan mengandung pernyataan yg bersifat negatif ganda Berikut ini bukanlah ciri khas kitab Yesaya, kecuali .... A. merupakan kitab syair terkenal B. nama putera-putera Yesaya sebagai tanda C. menjadi kitab nubuat paling teologis dan luas D. salah satu kata kunci adalah murtad dan tidak setia E. melukiskan dengan jelas syair kedukaan sang nabi Kunci: C 19 6. Pokok soal jangan memberi petunjuk ke arah jawaban yang benar
  • 20. COPYRIGHT WWW.LUSIUS-SINURAT.COM Ciri-ciri orang kafir yang termasuk kelompok Proselit adalah …. A. Telah menganut agama Yahudi B. Dibabtis selam C. Taat kepada Taurat Musa D. Berada di pelataran gereja E. Sungguh-sungguh menganut agama Yahudi dan taat kepada Taurat Musa Kunci: E Penglihatan mengenai patung yang terbuat dari emas, perunggu, perak, besi, dan tanah liat yang tertimpa batu besar dari langit memiliki tujuan, yaitu …. A. Pergantian kerajaan B. Kekekalan kerajaan manusia C. Perpecahan kerajaan D. Kekalahan kerajaan E. Semua pilihan di atas salah Kunci: E 20 9. Pilihan jawaban jangan mengandung pernyataan yang berbunyi “semua pilihan jawaban di atas salah” atau “semua pilihan jawaban di atas benar”. 8. Panjang rumusan pilihan jawaban harus relatif sama
  • 21. COPYRIGHT WWW.LUSIUS-SINURAT.COM Khotbah Tuhan Yesus di atas bukit yang mengatakan “Berbahagialah orang yang membawa damai karena mereka akan disebut anak-anak Allah” terdapat dalam kitab Matius 5 ayat …. A. 7 B. 8 C. 9 D. 10 E. 11 Kunci: C Pada hari penciptaan Tuhan menciptakan alam semesta dan segala isinya. Tuhan menciptakan hewan darat seperti pada gambar pada hari ke …. A. 2 B. 3 C. 4 D. 5 E. 6 Kunci: E 21 11. Gambar, grafik, tabel, diagram dll. Yang terdapat pada soal harus jelas & berfungsi 10. Pilihan jawaban yang berbentuk angka/ waktu harus disusun berdasarkan urutan besar-kecilnya nilai angka/ kronologis waktunya
  • 22. COPYRIGHT WWW.LUSIUS-SINURAT.COM 1. Untuk dapat mewujudkan sikap menghargai orang lain sesuai dengan ajaran Tuhan Yesus, yang harus kita lakukan adalah .... A. Bergaul dengan orang-orang seiman B. Berusaha mendapat simpati orang lain C. Memiliki sikap rendah hati dan tidak sombong D. Berusaha menjadi kaya agar dapat menolong orang miskin E. Tidak pernah ikut campur urusan orang lain Kunci: C 2. Nats dalam Alkitab yang mengandung makna sama dengan jawaban pada pertanyaan nomor 1 antara lain tertulis di dalam …. A. Mazmur 18: 31 B. 1 Petrus 1: 25 C. Amsal 29: 23 D. Efesus 2: 10 E. Roma 1: 17 Kunci : C 22 12. Butir soal jangan bergantung pada jawaban soal sebelumnya
  • 23. COPYRIGHT WWW.LUSIUS-SINURAT.COM PERTANYAAN Mengikuti Gereja Kongregasional sistem pemerintahannya, gereja itu sebuah jemaat lengkap yang tidak bergantung pada gereja lain. Sistem ini tidak sama dengan pemahaman ….. A. Kelengkapan tubuh Kristus B. Kesatuan tubuh Kristus C. Kebenaran tubuh Kristus D. Semangat penginjilan E. Semangat reformasi Gereja PERBAIKAN Menurut sistem pemerintahan Gereja Kongregasional, gereja adalah sebuah jemaat lengkap yang tidak bergantung pada gereja lain. Sistem ini berlawanan dengan pemahaman …. A. Kelengkapan tubuh Kristus B. Kesatuan tubuh Kristus C. Kebenaran tubuh Kristus D. Semangat penginjilan E. Semangat reformasi Gereja SOAL MENGGUNAKAN BAHASA YANG KOMUNIKATIF Sebagai remaja Kristen, yang harus dilakukan untuk menghindari diri dari sikap hidup yang individualistik adalah .... A. Idealis B. Rendah hati C. Minder D. Cuek E. Ikut arus 23 13. Rumusan butir soal harus menggunakan bahasa yang sesuai dengan kaidah bahasa indonesia
  • 24. COPYRIGHT WWW.LUSIUS-SINURAT.COM Untuk mewujudkan identitas sebagai murid Kristus dalam kehidupan sehari-hari, yang harus diperbuat oleh kawula muda Kristen adalah... A. Menasihati orang tua yang berbuat tidak benar sekali pun di depan orang B. Membantu pekerjaan orang lain dengan ngitung untung-ruginya C. Bersikap sopan dalam pikiran, perkataan, dan perbuatan D. Mengetuk pintu rumah orang lain untuk memberitakan Injil E. Mengikuti ibadah pada hari raya gerejawi. Yang dimaksud pemerintahan Teokrasi adalah pemerintahan yang ….. A. Dipimpin oleh sistem perwakilan B. Dipimpin oleh seorang Diaken C. Dipimpin oleh para Raja dan para Nabi D. Dipimpin oleh Allah secara langsung E. Dipimpin oleh roh yang berkuasa Yang dimaksud pemerintahan Teokrasi adalah pemerintahan yang dipimpin oleh .... A. Sistem perwakilan B. Seorang diaken C. Para raja dan para nabi D. Allah secara langsung E. Roh yang berkuasa Kunci: D 24 15. Pilihan jawaban jangan mengulang kata/frase yang bukan merupakan satu kesatuan pengertian 14. Soal jangan menggunakan bahasa yang berlaku setempat
  • 25. COPYRIGHT WWW.LUSIUS-SINURAT.COM SOAL URAIANPART 04 25 Pendidikan Agama Katolik
  • 26. COPYRIGHT WWW.LUSIUS-SINURAT.COMCOPYRIGHT WWW.LUSIUS-SINURAT.COM KEUNGGULAN Dapat mengukur kemampuan siswa dalam hal menyajikan jawaban terurai secara bebas, mengorganisasikan pikirannya, mengemukakan pendapatnya, dan mengekspresikan gagasan-gagasandengan menggunakan kata-kata atau kalimat siswa sendiri KETERBATASAN (1) Jumlah materi atau pokok bahasan yang dapat ditanyakan relatif terbatas; (2) Waktu untuk memeriksa jawaban siswa cukup lama; (3) Penskorannya relatif subjektif terutama untuk soal uraian nonobjektif; (4) Tingkat reliabilitasnya relatif lebih rendah dibandingkan dengan soal bentuk pilihan ganda; (5) Reliabilitas skor pada soal bentuk uraian sangat tergantung pada penskor tes PENGERTIAN Soal uraian adalah soal yang jawabannya menuntut siswa untuk mengingat dan mengorganisasikan gagasan-gagasanatau hal-hal yang telah dipelajari dengan cara mengemukakan atau mengekspresikan gagasan tersebut dalam bentuk uraian tertulis BENTUK URAIAN Uraian objektif: Rumusan soal/pertanyaan yang menuntut sehimpunan jawaban dengan pengertian/ konsep tertentu, sehingga penskorannya dapat dilakukan secara objektif Uraian nonobjektif: Rumusan soal yang menuntut sehimpunan jawaban berupa pengertian/konsep menurut pendapat tiap siswa, sehingga penskoran sukar dilakukan secara objektif SOAL URAIAN ARTI, BENTUK, KEUNGGULAN DAN KETERBATASAN 26
  • 27. COPYRIGHT WWW.LUSIUS-SINURAT.COMCOPYRIGHT WWW.LUSIUS-SINURAT.COM (1) Soal harus sesuai dengan indikator;(2) Batasan jawaban yang diharapkan harus jelas; (3) Isi materi sesuai dengan pelajaran; (4) Isi materi yang ditanyakan sesuai dengan jenjang sekolah/kelas (5) Rumusan kalimat soal harus menggunakankata tanya/ perintah yang menuntut jawaban terurai; (6) Buatkan petunjuk yang jelas tentang cara mengerjakan soal; (7) Buatlah pedo- man penskoran segera setelah soal disusun dengan pendeka- tan skor 1 benar dan salah 0; (8) Hal-hal yang menyer-tai soal: tabel, gambar, grafik, peta, atau yang sejenisnya harus disajikan dengan jelas dan terbaca BAHASA (9) Butir soal menggunakan kalimat yang sederhana dan komunikatif; (10) Butir soal tidak mengandung kata yang dapat menyinggung perasaan siswa; (11) Butir soal tidak menggunakan kata yang menimbulkan penafsiran ganda; (12).Butir soal menggunakan Bahasa Indonesia yang baik dan benar; (13) Rumusan soal sudah mempertimbangkan segi bahasa dan budaya; (14) Jangan menggunakan bahasa yang berlaku setempat. MATERI KONSTRUKSI Soal Uraian KAIDAH PENULISAN 27
  • 28. COPYRIGHT WWW.LUSIUS-SINURAT.COM 4 Setiap kata kunci diberi skor 1 dan kriteria jawaban dengan rentang skor 5 Skor maksimum: jumlah dari skor dari seluruh skor tiap butir 2 Kata kunci berupa rumus, frase, nama, tempat, dan fakta 1 Batasan atau kata kunci atau konsep untuk melakukan penskoran 3 Semua kemungkinan/kriteria jawaban yang diharapkan Pedoman Penskoran/Rubrik PANDUAN ATAU PETUNJUK YANG MENJELASKAN TENTANG: 28
  • 29. COPYRIGHT WWW.LUSIUS-SINURAT.COM Kompetensi Dasar Bahan Kelas Materi Indikator No Soal 3.2 Memahami praktik hidup beriman kristiani dalam Gereja Katolik. IX/1 Maria teladan umat beriman Disajikan penggalan teks Injil Luk 1:26- 38, peserta didik dapat menunjukkan contoh sikap yang meneladani sikap Maria sesuai ajaran Kitab Suci. 1 3.8 Memahami ajaran Gereja tentang makna dan konse- kuensi sakramen inisiasi dalam hidup menggereja. VIII/2 Sakramen Baptis Disajikan penggalan teks Kitab Suci Kis 2:37-47, peserta didik dapat menjelaskan makna dan manfaat dari pembaptisan. 2 Jenjang Sekolah SMP Program - Mata Pelajaran Pendidikan Agama Katolik dan Budi Pekerti Kurikulum 2013 Jumlah Soal - Tahun 2022/2023 Kisi-kisi Penulisan Soal TES PRESTASI BELAJAR Contoh Soal Lukas 1: 26-38 berisi pemberitahuan tentang kelahiran Yesus. Malaikat Gabriel mendatangi Maria dan memberitahukan bahwa Maria akan mengandung. Roh Kudus akan turun atasnya dan kuasa Allah Yang Mahatinggi akan menaunginya, sebab itu anak yang akan dilahirkan itu akan disebut kudus, Anak Allah. Kata Maria: “Sesung- guhnya aku ini adalah hamba Tuhan: jadilah padaku menurut perkataanmu itu”. Pertanyaan: Tunjukkanlah contoh sikap yang meneladani sikap Maria sesuai ajaran Kitab Suci! Jelaskan jawabanmu! 29
  • 30. COPYRIGHT WWW.LUSIUS-SINURAT.COM KUNCI JAWABAN SKOR 1 KETABAHAN 1 Maria harus menghadapi tantangan hamil sebelum menikah, ditolak di tempat penginapan, dan anaknya dihukum sampai mati. 1 2 IMAN 1 Jawaban Maria yang menyatakan jadilah padaku seperti perkataanmumenunjukkan penyerahan diri yang didasari oleh iman. 1 3 KERENDAHANHATI 1 Sebagai wanita pilihan, Maria tidak menunjukkan kesombongan, dia tetap rendah hati. 1 Total 6 Pada peristiwa Pentakosta para rasul berkhotbah dan banyak orang yang menjadi percaya. Mereka bertanya kepada Petrus dan rasul-rasul yang lain: “Apakah yang harus kami perbuat, saudara-saudara?” Jawab Petrus kepada mereka: “Bertobatlah dan hendaklah kamu masing-masing memberi dirimu dibaptis dalam nama Yesus Kristus untuk pengampunan dosamu, maka kamu akan menerima karunia Roh Kudus, sebab bagi kamulah janji itu dan bagi anak-anakmu dan bagi orang yang masih jauh, yaitu sebanyak yang akan dipanggil oleh Tuhan Allah kita.” (Kis 2: 37 - 39) Pertanyaan: 1. Jelaskan makna dari baptisan! 2. Jelaskan empat (4) manfaat dari baptisan yang kita terima sebagai orang percaya! Contoh-contoh SOAL 30
  • 31. COPYRIGHT WWW.LUSIUS-SINURAT.COM 1. Jelaskan makna dari baptisan! No Kunci Jawaban Skor 1 1) Sebagai tanda pengampunan dosa. 2) Sebagai tanda milik Kristus. 3) Sebagai karunia hidup baru. 4) Sebagai tanda bahwa dirinya diterima dalam persekutuan gereja. 1 1 1 1 Skor Maksimum 4 2. Sebutkan empat (4) manfaat dari baptisan yang kita terima sebagai orang percaya! 1) Mendapatkan rahmat Allah yang menyucikan dirinya 2) Diangkat menjadi anak Allah 3) Mengambil bagian dalam karya Tritunggal 4) Telah menjadi anggota Gereja secara penuh 1 1 1 1 Skor Maksimum 4 1. Tingkat kesukaran soal 2. Tingkat kompleksitas mengerjakan soal 3. Jumlah butir soal dalam tes Bobot SOAL Penentuan Bobot No B SM SP NO 1 30 4 2/4 x 30 15 2 20 6 3/6 x 20 10 3 20 8 8/5 x 20 20 4 30 5 5/5 x 30 30 Keterangan  Nilai perolehan (NP) = 75  B = Bobot  SM = Skor Maksimum  SP = Skor Perolehan 31