SlideShare a Scribd company logo
Iklim Fisis dan
Iklim Koppen
Oleh Kelompok 7
-M.Alief Zaky Islami
- Salwa Juliana
- Cayla Septhiani
- Elroy Samosir
A. Iklim Fisis
Iklim fisis adalah klasifikasi iklim berdasarkan keadaan atau
fakta sesungguhnya di suatu wilayah muka Bumi, sebagai hasil
pengaruh lingkungan di wilayah tersebut. Misalnya pengaruh
lautan, luasnya daratan, pengaruh angin, pengaruh arus laut,
pengaruh vegetasi, dan topografi.
Klasifikasi Iklim Fisis
Iklim fisis dibagi menjadi beberapa klasifikasi, yaitu:
1. Iklim darat
Adalah iklim yang dipengaruhi oleh adanya angin darat. Ciri-cirinya,
antara lain:
- Amplitudo suhu harian dan tahunan besar
- Sewaktu musim panas, suhunya tinggi
- Pada musim dingin, suhunya rendah
2. Iklim laut
Adalah iklim yang mempunyai suhu rendah atau dipengaruhi angin laut.
Ciri-cirinya, yaitu:
- Amplitudo suhu harian dan tahunan kecil
- Sering turun hujan yang disertai petir.
3. Iklim pegunungan
Merupakan iklim bersuhu besar atau dipengaruhi pancaran sinar
matahari langsung.Suhunya bisa mencapai 92⁰C di ketinggian 68 km dari
permukaan angin darat yang telah ditentukan gradien dareah. Ciri-ciri iklim
pegunungan, yakni:
- Amplitudo suhu harian besar
- Tekanan udara rendah
- Sinar mataharinya terik.
4. Iklim musim
Terdapat di daerah yang memiliki angin muson (monsun) karena dapat menimbulkan
pergantian arah angin tiap setengah tahun sekali. Sehingga iklim ini disebut musim
basah, dan suhu cuacanya mencapai 50ºC, dengan ketinggian 40 km dari
permukaan Bumi. Ciri-ciri iklim musim, yaitu:
- Dalam setengah tahun, angin laut akan berubah menjadi badai yang menimbulkan
terjadinya hujan
- Dalam setengah tahun, angin barat akan menimbulkan musim kemarau yang
sangat panjang.
B. Iklim Koppen
Koppen adalah salah satu cara terbaik untuk mengelompokkan dan
mengalokasikan suatu iklim dalam suatu wilayah.
Koppen membagi lima klasifikasi iklim. Klasifikasi ini menggunakan
sistem huruf kapital.
Pengklasifikasian ini ditunjukkan untuk merancang formula tertentu
sesuai batas iklim, sehingga sesuai dengan batas zona vegetasi atau
biomanya.
Klasifikasi iklim koppen didasarkan pada suhu dan hujan rata-rata tahunan.
Berdasarkan pada kedua hal tersebut Koppen membagi iklim dunia menjadi 5 jenis
utama, yaitu :
•Iklim Hujan Tropis (Tipe A)
•Iklim Kering (Tipe B)
•Iklim Sedang (Tipe C)
•Iklim Hujan Salju atau mikrotermal (Tipe D)
•Iklim Kutub (Tipe E)
Klasifikasi Iklim Koppen
Terima kasih!

More Related Content

What's hot

Negara maju dan negara berkembang (GEOGRAFI)
Negara maju dan negara berkembang (GEOGRAFI)Negara maju dan negara berkembang (GEOGRAFI)
Negara maju dan negara berkembang (GEOGRAFI)
Agnes Yodo
 
Download PPT Langkah Penelitian Geografi
Download PPT Langkah Penelitian Geografi Download PPT Langkah Penelitian Geografi
Download PPT Langkah Penelitian Geografi
Agnas Setiawan
 
Dinamika Litosfer ( Geografi Kelas X)
Dinamika Litosfer ( Geografi Kelas X)Dinamika Litosfer ( Geografi Kelas X)
Dinamika Litosfer ( Geografi Kelas X)Verani Nurizki
 
Klasifikasi iklim
Klasifikasi iklimKlasifikasi iklim
Klasifikasi iklim
lukmanurhadi
 
Lapisan bumi (Litosfer, Hidrosfer, Atmosfer)
Lapisan bumi (Litosfer, Hidrosfer, Atmosfer)Lapisan bumi (Litosfer, Hidrosfer, Atmosfer)
Lapisan bumi (Litosfer, Hidrosfer, Atmosfer)
Putri Nadhilah
 
Ppt kerusakan flora dan fauna dan usaha konsrvasi alam
Ppt kerusakan flora dan fauna dan usaha konsrvasi alamPpt kerusakan flora dan fauna dan usaha konsrvasi alam
Ppt kerusakan flora dan fauna dan usaha konsrvasi alam
Anas Arif Shodiqin
 
Bahan ajar
Bahan ajarBahan ajar
Bahan ajar
Seftian Eva
 
Atmosfer
AtmosferAtmosfer
Atmosfer
Theresia Nelie
 
STRUKTUR LAPISAN BUMI.pptx
STRUKTUR LAPISAN BUMI.pptxSTRUKTUR LAPISAN BUMI.pptx
STRUKTUR LAPISAN BUMI.pptx
DwiYono2
 
Pendekatan Geografi
Pendekatan GeografiPendekatan Geografi
Pendekatan Geografi
Qonita Fatihah
 
LITOSFER - Kelas X.pptx
LITOSFER - Kelas X.pptxLITOSFER - Kelas X.pptx
LITOSFER - Kelas X.pptx
SudrajatArifKrisanja
 
BENTUK LAHAN FLUVIAL
BENTUK LAHAN FLUVIALBENTUK LAHAN FLUVIAL
BENTUK LAHAN FLUVIAL
mahesha ramadhini zolyan
 
Negara maju dan Negara berkembang
Negara maju dan Negara berkembangNegara maju dan Negara berkembang
Negara maju dan Negara berkembang
Dwi Anita
 
1.1. letak dan luas indonesia
1.1. letak dan luas indonesia1.1. letak dan luas indonesia
1.1. letak dan luas indonesia
Arief Saepudin
 
ATMOSFER geografi peminatan kelas X MIPA semester 2 by firdyannisa
ATMOSFER geografi peminatan kelas X MIPA semester 2 by firdyannisaATMOSFER geografi peminatan kelas X MIPA semester 2 by firdyannisa
ATMOSFER geografi peminatan kelas X MIPA semester 2 by firdyannisa
Firdyannisa Iskandar
 
LITOSFER DAN KAITANNYA DALAM KEHIDUPAN
LITOSFER DAN KAITANNYA DALAM KEHIDUPANLITOSFER DAN KAITANNYA DALAM KEHIDUPAN
LITOSFER DAN KAITANNYA DALAM KEHIDUPAN
Tuti Rina Lestari
 
BAB 1 Flora dan Fauna (Geografi kelas XI)
BAB 1 Flora dan Fauna (Geografi kelas XI)BAB 1 Flora dan Fauna (Geografi kelas XI)
BAB 1 Flora dan Fauna (Geografi kelas XI)
fadillahsalsa
 
Geografi Kelas 10 - Litosfer, Pedosfer, Atmosfer
Geografi Kelas 10 - Litosfer, Pedosfer, AtmosferGeografi Kelas 10 - Litosfer, Pedosfer, Atmosfer
Geografi Kelas 10 - Litosfer, Pedosfer, AtmosferYudistira Ydstr
 
Xi geografi kd 3.7_3.penanggulangan bencana melalui edukasi, kearifan
Xi geografi kd 3.7_3.penanggulangan bencana melalui edukasi, kearifanXi geografi kd 3.7_3.penanggulangan bencana melalui edukasi, kearifan
Xi geografi kd 3.7_3.penanggulangan bencana melalui edukasi, kearifan
JopiWildani1
 

What's hot (20)

Negara maju dan negara berkembang (GEOGRAFI)
Negara maju dan negara berkembang (GEOGRAFI)Negara maju dan negara berkembang (GEOGRAFI)
Negara maju dan negara berkembang (GEOGRAFI)
 
Download PPT Langkah Penelitian Geografi
Download PPT Langkah Penelitian Geografi Download PPT Langkah Penelitian Geografi
Download PPT Langkah Penelitian Geografi
 
Dinamika Litosfer ( Geografi Kelas X)
Dinamika Litosfer ( Geografi Kelas X)Dinamika Litosfer ( Geografi Kelas X)
Dinamika Litosfer ( Geografi Kelas X)
 
Klasifikasi iklim
Klasifikasi iklimKlasifikasi iklim
Klasifikasi iklim
 
Lapisan bumi (Litosfer, Hidrosfer, Atmosfer)
Lapisan bumi (Litosfer, Hidrosfer, Atmosfer)Lapisan bumi (Litosfer, Hidrosfer, Atmosfer)
Lapisan bumi (Litosfer, Hidrosfer, Atmosfer)
 
Ppt kerusakan flora dan fauna dan usaha konsrvasi alam
Ppt kerusakan flora dan fauna dan usaha konsrvasi alamPpt kerusakan flora dan fauna dan usaha konsrvasi alam
Ppt kerusakan flora dan fauna dan usaha konsrvasi alam
 
Bahan ajar
Bahan ajarBahan ajar
Bahan ajar
 
Atmosfer
AtmosferAtmosfer
Atmosfer
 
STRUKTUR LAPISAN BUMI.pptx
STRUKTUR LAPISAN BUMI.pptxSTRUKTUR LAPISAN BUMI.pptx
STRUKTUR LAPISAN BUMI.pptx
 
Pendekatan Geografi
Pendekatan GeografiPendekatan Geografi
Pendekatan Geografi
 
LITOSFER - Kelas X.pptx
LITOSFER - Kelas X.pptxLITOSFER - Kelas X.pptx
LITOSFER - Kelas X.pptx
 
BENTUK LAHAN FLUVIAL
BENTUK LAHAN FLUVIALBENTUK LAHAN FLUVIAL
BENTUK LAHAN FLUVIAL
 
Negara maju dan Negara berkembang
Negara maju dan Negara berkembangNegara maju dan Negara berkembang
Negara maju dan Negara berkembang
 
1.1. letak dan luas indonesia
1.1. letak dan luas indonesia1.1. letak dan luas indonesia
1.1. letak dan luas indonesia
 
ATMOSFER geografi peminatan kelas X MIPA semester 2 by firdyannisa
ATMOSFER geografi peminatan kelas X MIPA semester 2 by firdyannisaATMOSFER geografi peminatan kelas X MIPA semester 2 by firdyannisa
ATMOSFER geografi peminatan kelas X MIPA semester 2 by firdyannisa
 
LITOSFER DAN KAITANNYA DALAM KEHIDUPAN
LITOSFER DAN KAITANNYA DALAM KEHIDUPANLITOSFER DAN KAITANNYA DALAM KEHIDUPAN
LITOSFER DAN KAITANNYA DALAM KEHIDUPAN
 
BAB 1 Flora dan Fauna (Geografi kelas XI)
BAB 1 Flora dan Fauna (Geografi kelas XI)BAB 1 Flora dan Fauna (Geografi kelas XI)
BAB 1 Flora dan Fauna (Geografi kelas XI)
 
Power point lapisan atmosfer
Power point lapisan atmosferPower point lapisan atmosfer
Power point lapisan atmosfer
 
Geografi Kelas 10 - Litosfer, Pedosfer, Atmosfer
Geografi Kelas 10 - Litosfer, Pedosfer, AtmosferGeografi Kelas 10 - Litosfer, Pedosfer, Atmosfer
Geografi Kelas 10 - Litosfer, Pedosfer, Atmosfer
 
Xi geografi kd 3.7_3.penanggulangan bencana melalui edukasi, kearifan
Xi geografi kd 3.7_3.penanggulangan bencana melalui edukasi, kearifanXi geografi kd 3.7_3.penanggulangan bencana melalui edukasi, kearifan
Xi geografi kd 3.7_3.penanggulangan bencana melalui edukasi, kearifan
 

Similar to pdf_20230507_154532_0000.pdf

Dinamika Atmosfer ( Materi Geografi )
Dinamika Atmosfer ( Materi Geografi )Dinamika Atmosfer ( Materi Geografi )
Dinamika Atmosfer ( Materi Geografi )Tara Setyawan
 
1.ppt
1.ppt1.ppt
Klasifikasi iklim dan cara menentukannya
Klasifikasi iklim dan cara menentukannyaKlasifikasi iklim dan cara menentukannya
Klasifikasi iklim dan cara menentukannya
Ammara Fathina
 
Atmosfer
AtmosferAtmosfer
Atmosfer
RyanPermana17
 
Atmosfer
AtmosferAtmosfer
Atmosfer
muhammad riezky
 
elearning_1685415507.pptx
elearning_1685415507.pptxelearning_1685415507.pptx
elearning_1685415507.pptx
HenokhSitumorang
 
Dinamika Perubahan Atmosfer
Dinamika Perubahan AtmosferDinamika Perubahan Atmosfer
Dinamika Perubahan Atmosfer
Putriana Sofia Salma
 
POWER POINT CUACA DAN IKLIM.pptx
POWER POINT CUACA DAN IKLIM.pptxPOWER POINT CUACA DAN IKLIM.pptx
POWER POINT CUACA DAN IKLIM.pptx
didi772968
 
Cuaca dan-iklim.
Cuaca dan-iklim.Cuaca dan-iklim.
Cuaca dan-iklim.
Eko Supriyadi
 
Iklim.pptx
Iklim.pptxIklim.pptx
Iklim.pptx
VennyAgustin3
 
Termal.minggu ke 4.kelas c.kiki zakiyah.ppt
Termal.minggu ke 4.kelas c.kiki zakiyah.pptTermal.minggu ke 4.kelas c.kiki zakiyah.ppt
Termal.minggu ke 4.kelas c.kiki zakiyah.ppt
Kiki Zakiyah
 
DINAMIKA ATMOSFER.pptx
DINAMIKA ATMOSFER.pptxDINAMIKA ATMOSFER.pptx
DINAMIKA ATMOSFER.pptx
AlliciaMS
 
Iklim dan ilmu medan
Iklim dan ilmu medanIklim dan ilmu medan
Iklim dan ilmu medan
Ifutsifa Sabnika
 
MATERI_PEMBELAJARAN_CUACA_DAN_IKLIM.pptx
MATERI_PEMBELAJARAN_CUACA_DAN_IKLIM.pptxMATERI_PEMBELAJARAN_CUACA_DAN_IKLIM.pptx
MATERI_PEMBELAJARAN_CUACA_DAN_IKLIM.pptx
MarnitaGracyaSiagian
 
CUACA.ppt
CUACA.pptCUACA.ppt
CUACA.ppt
ronauli8
 
Perubahan iklim
Perubahan iklimPerubahan iklim
Perubahan iklim
Tya Saputri
 
PPT IPS Geografi SMA Kelas X_Bab 5_Atmosfer.pptx_20240214_193530_0000.pdf
PPT IPS Geografi SMA Kelas X_Bab 5_Atmosfer.pptx_20240214_193530_0000.pdfPPT IPS Geografi SMA Kelas X_Bab 5_Atmosfer.pptx_20240214_193530_0000.pdf
PPT IPS Geografi SMA Kelas X_Bab 5_Atmosfer.pptx_20240214_193530_0000.pdf
NatasyaA11
 

Similar to pdf_20230507_154532_0000.pdf (20)

Dinamika Atmosfer ( Materi Geografi )
Dinamika Atmosfer ( Materi Geografi )Dinamika Atmosfer ( Materi Geografi )
Dinamika Atmosfer ( Materi Geografi )
 
1.ppt
1.ppt1.ppt
1.ppt
 
Klasifikasi iklim dan cara menentukannya
Klasifikasi iklim dan cara menentukannyaKlasifikasi iklim dan cara menentukannya
Klasifikasi iklim dan cara menentukannya
 
Atmosfer
AtmosferAtmosfer
Atmosfer
 
Atmosfer
AtmosferAtmosfer
Atmosfer
 
elearning_1685415507.pptx
elearning_1685415507.pptxelearning_1685415507.pptx
elearning_1685415507.pptx
 
Dinamika Perubahan Atmosfer
Dinamika Perubahan AtmosferDinamika Perubahan Atmosfer
Dinamika Perubahan Atmosfer
 
POWER POINT CUACA DAN IKLIM.pptx
POWER POINT CUACA DAN IKLIM.pptxPOWER POINT CUACA DAN IKLIM.pptx
POWER POINT CUACA DAN IKLIM.pptx
 
Cuaca dan-iklim.
Cuaca dan-iklim.Cuaca dan-iklim.
Cuaca dan-iklim.
 
Iklim.pptx
Iklim.pptxIklim.pptx
Iklim.pptx
 
Termal.minggu ke 4.kelas c.kiki zakiyah.ppt
Termal.minggu ke 4.kelas c.kiki zakiyah.pptTermal.minggu ke 4.kelas c.kiki zakiyah.ppt
Termal.minggu ke 4.kelas c.kiki zakiyah.ppt
 
DINAMIKA ATMOSFER.pptx
DINAMIKA ATMOSFER.pptxDINAMIKA ATMOSFER.pptx
DINAMIKA ATMOSFER.pptx
 
Nusriatul hidayah
Nusriatul hidayahNusriatul hidayah
Nusriatul hidayah
 
Iklim dan ilmu medan
Iklim dan ilmu medanIklim dan ilmu medan
Iklim dan ilmu medan
 
Iklim dan ilmu medan
Iklim dan ilmu medanIklim dan ilmu medan
Iklim dan ilmu medan
 
MATERI_PEMBELAJARAN_CUACA_DAN_IKLIM.pptx
MATERI_PEMBELAJARAN_CUACA_DAN_IKLIM.pptxMATERI_PEMBELAJARAN_CUACA_DAN_IKLIM.pptx
MATERI_PEMBELAJARAN_CUACA_DAN_IKLIM.pptx
 
CUACA.ppt
CUACA.pptCUACA.ppt
CUACA.ppt
 
Perubahan iklim
Perubahan iklimPerubahan iklim
Perubahan iklim
 
Nusriatul hidayah
Nusriatul hidayahNusriatul hidayah
Nusriatul hidayah
 
PPT IPS Geografi SMA Kelas X_Bab 5_Atmosfer.pptx_20240214_193530_0000.pdf
PPT IPS Geografi SMA Kelas X_Bab 5_Atmosfer.pptx_20240214_193530_0000.pdfPPT IPS Geografi SMA Kelas X_Bab 5_Atmosfer.pptx_20240214_193530_0000.pdf
PPT IPS Geografi SMA Kelas X_Bab 5_Atmosfer.pptx_20240214_193530_0000.pdf
 

Recently uploaded

4657_ACC Sesditjen_surat edaran SIAR 2024.pdf
4657_ACC Sesditjen_surat edaran SIAR 2024.pdf4657_ACC Sesditjen_surat edaran SIAR 2024.pdf
4657_ACC Sesditjen_surat edaran SIAR 2024.pdf
sigitpurwanto62
 
Materi Kuliah Pemasaran Teori RATOC - Resource Advantage Theory
Materi Kuliah Pemasaran Teori RATOC - Resource Advantage TheoryMateri Kuliah Pemasaran Teori RATOC - Resource Advantage Theory
Materi Kuliah Pemasaran Teori RATOC - Resource Advantage Theory
NizaNurAzizah
 
Daniel Riadi Sianipar (1).ppt ini digunakan untuk seminar
Daniel Riadi Sianipar (1).ppt ini digunakan untuk seminarDaniel Riadi Sianipar (1).ppt ini digunakan untuk seminar
Daniel Riadi Sianipar (1).ppt ini digunakan untuk seminar
ppgdanielsianipar62
 
716990735-ppt-ppkn-fase-f-kls-xi-bab-3-harmoni-dalam-keberagaman.pdf
716990735-ppt-ppkn-fase-f-kls-xi-bab-3-harmoni-dalam-keberagaman.pdf716990735-ppt-ppkn-fase-f-kls-xi-bab-3-harmoni-dalam-keberagaman.pdf
716990735-ppt-ppkn-fase-f-kls-xi-bab-3-harmoni-dalam-keberagaman.pdf
abbazpesulap
 
akreditasi fktp bahan ajar dari lembaga.pptx
akreditasi fktp bahan ajar dari lembaga.pptxakreditasi fktp bahan ajar dari lembaga.pptx
akreditasi fktp bahan ajar dari lembaga.pptx
badzwow1
 
PPD Pertemuan 12 (Klasifikasi Tes Psikologi HIMPSI).pptx
PPD Pertemuan 12 (Klasifikasi Tes Psikologi HIMPSI).pptxPPD Pertemuan 12 (Klasifikasi Tes Psikologi HIMPSI).pptx
PPD Pertemuan 12 (Klasifikasi Tes Psikologi HIMPSI).pptx
shiran23
 
Kumpulan Latihan Soal SKD CPNS 2024 New Hot
Kumpulan Latihan Soal SKD CPNS 2024 New HotKumpulan Latihan Soal SKD CPNS 2024 New Hot
Kumpulan Latihan Soal SKD CPNS 2024 New Hot
MuhammadZufaldi
 
Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen 2829 Mei 24.pptx
Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen 2829 Mei 24.pptxMateri Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen 2829 Mei 24.pptx
Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen 2829 Mei 24.pptx
nurmaladewiwatukila
 

Recently uploaded (8)

4657_ACC Sesditjen_surat edaran SIAR 2024.pdf
4657_ACC Sesditjen_surat edaran SIAR 2024.pdf4657_ACC Sesditjen_surat edaran SIAR 2024.pdf
4657_ACC Sesditjen_surat edaran SIAR 2024.pdf
 
Materi Kuliah Pemasaran Teori RATOC - Resource Advantage Theory
Materi Kuliah Pemasaran Teori RATOC - Resource Advantage TheoryMateri Kuliah Pemasaran Teori RATOC - Resource Advantage Theory
Materi Kuliah Pemasaran Teori RATOC - Resource Advantage Theory
 
Daniel Riadi Sianipar (1).ppt ini digunakan untuk seminar
Daniel Riadi Sianipar (1).ppt ini digunakan untuk seminarDaniel Riadi Sianipar (1).ppt ini digunakan untuk seminar
Daniel Riadi Sianipar (1).ppt ini digunakan untuk seminar
 
716990735-ppt-ppkn-fase-f-kls-xi-bab-3-harmoni-dalam-keberagaman.pdf
716990735-ppt-ppkn-fase-f-kls-xi-bab-3-harmoni-dalam-keberagaman.pdf716990735-ppt-ppkn-fase-f-kls-xi-bab-3-harmoni-dalam-keberagaman.pdf
716990735-ppt-ppkn-fase-f-kls-xi-bab-3-harmoni-dalam-keberagaman.pdf
 
akreditasi fktp bahan ajar dari lembaga.pptx
akreditasi fktp bahan ajar dari lembaga.pptxakreditasi fktp bahan ajar dari lembaga.pptx
akreditasi fktp bahan ajar dari lembaga.pptx
 
PPD Pertemuan 12 (Klasifikasi Tes Psikologi HIMPSI).pptx
PPD Pertemuan 12 (Klasifikasi Tes Psikologi HIMPSI).pptxPPD Pertemuan 12 (Klasifikasi Tes Psikologi HIMPSI).pptx
PPD Pertemuan 12 (Klasifikasi Tes Psikologi HIMPSI).pptx
 
Kumpulan Latihan Soal SKD CPNS 2024 New Hot
Kumpulan Latihan Soal SKD CPNS 2024 New HotKumpulan Latihan Soal SKD CPNS 2024 New Hot
Kumpulan Latihan Soal SKD CPNS 2024 New Hot
 
Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen 2829 Mei 24.pptx
Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen 2829 Mei 24.pptxMateri Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen 2829 Mei 24.pptx
Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen 2829 Mei 24.pptx
 

pdf_20230507_154532_0000.pdf

  • 1. Iklim Fisis dan Iklim Koppen Oleh Kelompok 7 -M.Alief Zaky Islami - Salwa Juliana - Cayla Septhiani - Elroy Samosir
  • 2. A. Iklim Fisis Iklim fisis adalah klasifikasi iklim berdasarkan keadaan atau fakta sesungguhnya di suatu wilayah muka Bumi, sebagai hasil pengaruh lingkungan di wilayah tersebut. Misalnya pengaruh lautan, luasnya daratan, pengaruh angin, pengaruh arus laut, pengaruh vegetasi, dan topografi.
  • 3. Klasifikasi Iklim Fisis Iklim fisis dibagi menjadi beberapa klasifikasi, yaitu: 1. Iklim darat Adalah iklim yang dipengaruhi oleh adanya angin darat. Ciri-cirinya, antara lain: - Amplitudo suhu harian dan tahunan besar - Sewaktu musim panas, suhunya tinggi - Pada musim dingin, suhunya rendah
  • 4. 2. Iklim laut Adalah iklim yang mempunyai suhu rendah atau dipengaruhi angin laut. Ciri-cirinya, yaitu: - Amplitudo suhu harian dan tahunan kecil - Sering turun hujan yang disertai petir. 3. Iklim pegunungan Merupakan iklim bersuhu besar atau dipengaruhi pancaran sinar matahari langsung.Suhunya bisa mencapai 92⁰C di ketinggian 68 km dari permukaan angin darat yang telah ditentukan gradien dareah. Ciri-ciri iklim pegunungan, yakni: - Amplitudo suhu harian besar - Tekanan udara rendah - Sinar mataharinya terik.
  • 5. 4. Iklim musim Terdapat di daerah yang memiliki angin muson (monsun) karena dapat menimbulkan pergantian arah angin tiap setengah tahun sekali. Sehingga iklim ini disebut musim basah, dan suhu cuacanya mencapai 50ºC, dengan ketinggian 40 km dari permukaan Bumi. Ciri-ciri iklim musim, yaitu: - Dalam setengah tahun, angin laut akan berubah menjadi badai yang menimbulkan terjadinya hujan - Dalam setengah tahun, angin barat akan menimbulkan musim kemarau yang sangat panjang.
  • 6. B. Iklim Koppen Koppen adalah salah satu cara terbaik untuk mengelompokkan dan mengalokasikan suatu iklim dalam suatu wilayah. Koppen membagi lima klasifikasi iklim. Klasifikasi ini menggunakan sistem huruf kapital. Pengklasifikasian ini ditunjukkan untuk merancang formula tertentu sesuai batas iklim, sehingga sesuai dengan batas zona vegetasi atau biomanya.
  • 7. Klasifikasi iklim koppen didasarkan pada suhu dan hujan rata-rata tahunan. Berdasarkan pada kedua hal tersebut Koppen membagi iklim dunia menjadi 5 jenis utama, yaitu : •Iklim Hujan Tropis (Tipe A) •Iklim Kering (Tipe B) •Iklim Sedang (Tipe C) •Iklim Hujan Salju atau mikrotermal (Tipe D) •Iklim Kutub (Tipe E) Klasifikasi Iklim Koppen