SlideShare a Scribd company logo
PAPARAN PELAKSANAAN
PROYEK REKLAMASI PULAU C & D
PT. KAPUK NAGA INDAH
2
DESERTASI PROGRAM DOKTORAL
PROGRAM STUDI TEKNOLOGI KELAUTAN
SEKOLAH PASCA SARJANA INSITUT PERTANIAN BOGOR 2013
3
JAKARTA
MENGAPA HARUS “REKLAMASI”
KOTA BANDAR
AKSES KE / DARI LAUT
WAJAH DEPAN BURUK
POLUSI TELUK JAKARTA
(13 SUNGAI → SAMPAH & LIMBAH)
LEDAKAN KEPENDUDUKAN
▪ Pemukiman & Perumahan (+)
▪ Infra Struktur (+)
▪ Ruang Terbuka Publik
IBU KOTA NEGARA DAN
PUSAT PEMERINTAHAN
JAKARTA
WATER
FRONT
CITY
RUTRW
DKI JAKARTAPERLU
LAHAN
PUSAT PERDAGANGAN
KOTA METROPOLITAN
4
Gambar : Perbandingan Luas Laut & Daratan
Provinsi DKI Jakarta
PERMASALAHAN SOSIAL MASYARAKAT JAKARTA
Ledakan Kependudukan
- Tahun 2011 9,6 juta (Penduduk
Jakarta) → Kenaikan 1,46% / tahun
Sumber Permasalahan
✓Kebutuhan Dasar
• Lapangan kerja
• Pemukiman layak
• Kesehatan
• Pendidikan
• Air bersih, dan lain-lain
PENYELESAIAN PERMASALAHAN
 Optimalkan SISKAMLING Program
Permasalahan
Sosial Masyarakat
Sangat heterogen (Etnik / Suku,
Agama dan Golongan)
Ledakan Urbanisasi (Jakarta masih
jadi harapan masa depan)
Pemukiman tidak terkendali
Ruang Terbuka Hijau minim
Pembangunan Bangunan
Bertingkat (MALL) tidak sesuai
AMDAL
✓ Kemiskinan dan anak jalanan
✓ Pasar tradisional tersingkir
✓Permasalahan KAMTIBMAS
- Tawuran (Kampung, Pelajar /
Mahasiswa, Etnik)
- Kriminal tinggi
 Kerukunan antar warga
 Kendalikan URBANISASI
 Program Keluarga Berencana
 Pembangunan rumah susun
 Perbesar Ruang Terbuka Hijau
• Penciptaan Lapangan kerja dan UKM
• Kurangi kemiskinan dan anak jalanan
• Pelayanan kesehatan untuk masyarakat tidak mampu
• Perkuatan program pendidikan
• Kendalikan pembangunan bangunan bertingkat dan mall (sesuai Amdal
)
“KAMTIBMAS”
• Multi Etnik, Golongan
dan Agama
Luas :
•Daratan : 662.330 Km2
•Lautan : 6.977.500 Km2
• JAKARTA HARUS MEWADAHI berbagai kebutuhan kehidupan masyarakat
(Politik, Ekonomi dan Sosial) yang terjadi akibat ledakan kependudukan.
• Wilayah JAKARTA TETAP dan TIDAK BERUBAH, sehingga muncul berbagai
PERMASALAHAN yang semakin BESAR dan MEMBEBANI seperti :
TRANSPORTASI, PEMUKIMAN, TATA RUANG, INDUSTRIALISASI,
LINGKUNGAN, RUANG AKTIFITAS MASYARAKAT, KETENAGA KERJAAN,
KEMISKINAN, DLL
• Unsur Betawi masih
eksis
• Urban etnik tinggal
dan kerja secara
kolektif
Penduduk :
•Thn 2000 : 8.384.853
•Thn 2010 : 9.607.787
Pertumbuhan Penduduk :
•Thn 2000 : 0.14%
•Thn 2010 : 1.4%
5 Kota Adm & 1 Kabupaten
•44 Kec – 2.704 RW
•267 Kel – 30.368 RT
Sumber: BPS 2010
▪ Bebas Macet
▪ Bebas Banjir
▪ Bebas Sampah
8
Ibukota Negara /
Pusat Pemerintahan
JAKARTA
Kota Juang /
Pahlawan
Kota Bandar /
Pelabuhan
Kota Budaya
Kota Dagang
SOLUSI
MAJU
NYAMAN
AMAN
BERKARAKTER
KEBIJAKAN
STRATEGI
UPAYA
Konsep RTRW
Jakarta Water Front City
Penataan Tata Ruang :
▪ Permukiman dan
Perkantoran → Vertikal
Perlu tambah Lahan /
Wilayah → Reklamasi
JKT yad
JAKARTA
SAAT INI
Pertumbuhan
Penduduk Tinggi
Permukiman
Kurang
Kemacetan
Lalu Lintas
Banjir
Air Minum
Lingkungan Hidup
Permasalahan
Sosial Ekonomi
Permasalahan
Kamtibmas
Sampah dan Polusi
Teluk Jakarta
Kumuh dan Tercemar PEMDA DKI
JAKARTA
Tetap Berdasarkan
“Karakter Jakarta”
Didukung oleh :
- Swasta
- Stake Holder
▪ Perbesar ruang publik dan
ruang hijau
“REKLAMASI PANTURA JAKARTA”
– MAUNYA SIAPA? TANGGUNG JAWAB SIAPA? –
 Dari PEMERINTAH PUSAT (Presiden SOEHARTO)
 KEPPRES No. 52 Tahun 1995
1. Pantura Jakarta adalah Kawasan Andalan, strategis secara
ekonomi dan pengembangan kota
2. Perlu dilakukan “Reklamasi”
 KEPPRES No. 73 Tahun 1995
Reklamasi Pantai Kapuk Naga Tangerang
Sebagai rujukan dari :
 KEPPRES No. 17 Tahun 1994 Tentang REPELITA VI
Pantura Pulau Jawa sebagai Kawasan Andalan, Strategis secara
ekonomi dan pembangunan kota
 Sesuai Pasal 4 KEPPRES 52 Tahun 1995
⇒ Tanggung Jawab Reklamasi adalah Pemerintah DKI Jakarta
KAWASAN ANDALAN PULAU JAWA
PANTURA PULAU JAWA
Sebagai Kawasan Andalan,
Strategis untuk ekonomi
dan pengembangan kota
(KEPPRES 17 Tahun 1994)
PANTURA JAKARTA
Perlu direklamasi
(KEPPRES 52 Tahun 1995)
PANTAI KAPUK NAGA
TANGEANG
Perlu direklamasi
(KEPPRES 73 Tahun 1995)
Construction Golf Island Page 11
13 April 2016
Jakarta Bay Developments
Master plan of north Jakarta reclamation area
Island reclamation
1, 2A, 2B
12
Gambar : Rencana Reklamasi Pantai Utara Jakarta
17 Pulau Reklamasi
Construction Golf Island Page 13
13 April 2016
Illustration of Reclamation Islands
14
Gambar : Ilustrasi Giant Sea Wall dan
Reklamasi Pantai Utara Jakarta
“REKLAMASI PANTURA JAKARTA”
– PROGRAM SIAPA? ADA PERMASALAHAN APA? –
 Program Pemda DKI Jakarta  JAKARTA WATER FRONT CITY
 GIANT SEA WALL
 Ada “PERDA’S”  RUTRW, Kep/Ijin Gub, Dinas Terkait Dll
 Bermitra dengan Investor / Pengembang
1) MOU dengan mitra (2x)
2) Ijin Prinsip Reklamasi
3) AMDAL
4) Ijin Pelaksanaan Reklamasi
5) Ijin-Ijin lain
 Muncul Per-Undang-Undangan dan Peraturan-Peraturan Baru
 Proses RAPERDA yang baru (Tata Ruang dan Zonasi)
 Proses Perijinan (IMB, UDGL) bertele-tele
 Ada kasus hukum (Anggota DPRD DKI Jakarta & Oknum APL) terkena “OTT” KPK
“SIAPA” YANG MELAKSANAKAN ?
 PEMDA DKI JAKARTA
& DPRD DKI JAKARTA
 MOU Pemda DKI Jakarta dengan Mitra / Swasta
 Gubernur DKI Jakarta mengeluarkan “Ijin Prinsip”
 Swasta (Pengembang) memenuhi persyaratan-persyaratan, termasuk “AMDAL”
 Gubernur DKI Jakarta mengeluarkan “Ijin Pelaksanaan”
1. Peraturan Daerah No. 8 Tahun 1995
 Bentuk Badan Pengelola Reklamasi
 Mencari “Mitra” (Swasta) untuk melaksanakan “Reklamasi”
(Pemda DKI Jakarta tidak ada biaya)
 Tahap Pelaksanaan  Oleh Swasta
 Pengendali & Pengawasan  Oleh Pemda DKI Jakarta
 Oleh Pemerintah Pusat
2. Peraturan Daerah No. 6 Tahun 1999
KEWAJIBAN-KEWAJIBAN PENGEMBANG
(SETELAH REKLAMASI)
 Ajukan “MASTER PLAN”  IMP & IMB (UDGL Oleh Pemda DKI Jakarta)
 Pajak – Pajak : Kontraktor, Supplier, Material dan Jasa, dll
 PENGALOKASIAN KEWAJIBAN-KEWAJIBAN, ANTARA LAIN :
 Ruang Terbuka Hijau (30%)
 Infra Struktur (10%)
 Kompensasi Lahan (5%)
 Lahan Terbuka Biru (5%)
 Lahan Terbuka Hijau Pribadi
Pengajuan Gubernur DKI Jakarta (Ahok) melalui
“RAPERDA”  15% dari hasil penjualan tanah
(NJOP)
 Pajak Penjualan Property
HAK & KEWAJIBAN PIHAK PERTAMA
HAK PIHAK PERTAMA :
a) Mengkoordinasikan perencanaan dan pelaksanaan reklamasi yang dilaksanakan oleh PIHAK KEDUA
dengan instansi yang berwenang;
b) Mengkoordinasikan permohonan perizinan ke instansi berwenang;
c) Mengeluarkan izin/persetujuan yang timbul berkaitan dengan Perjanjian ini yang menjadi
kewenangan PIHAK PERTAMA;
d) Menilai dan mengesahkan proposal yang diajukan oleh PIHAK KEDUA;
e) Menetapkan pola rencana dan pelaksanaan pengawasan serta pengendalian;
f) Menetapkan perencanaan pembangunan;
g) Menerima retribusi dan pembayaran lainnya sesuai dengan ketentuan dan perundang-undangan
yang berlaku;
…… bersambung
PIHAK PERTAMA berhak untuk :
SESUAI PERJANJIAN KERJA SAMA (PK)
HAK & KEWAJIBAN PIHAK PERTAMA
h) Mendapat bagian lahan dari hasil reklamasi sebesar 5% (lima persen) dari luas lahan hasil reklamasi
yang lokasi dan luasnya dilakukan secara proporsional pada setiap tahapan pelaksanaan
pembangunan atas persetujuan PIHAK PERTAMA dan dengan mengacu kepada Keputusan
Presiden No. 52 / 1995 dan peraturan perundang-undangan lainnya;
i) Menilai kemampuan pelaksanaan pekerjaan berikut pengembangan kawasan dari PIHAK KEDUA;
j) Menerima dari PIHAK KEDUA untuk dimiliki dan atau dikuasai PIHAK PERTAMA prasarana berupa
fasilitas umum dan fasilitas sosial yang merupakan kewajiban PIHAK KEDUA;
k) Memberi izin untuk bekerja sama dengan pihak lain sehubungan dengan penyelenggaraan dan
pengembangan, serta pengelolaan lahan hasil reklamasi Pantai Utara Jakarta;
l) Memerintahkan penangguhan pelaksanaan reklamasi dan pembangunannya dan penundaan
pemberian ijin seperti IMB, IPB, IMP dan perijinan lain kepada PIHAK KEDUA dalam hal PIHAK
KEDUA tidak melaksanakan penyediaan fasilitas sosial / fasilitas umum sebagaimana dimaksud
dalam Pasal 8 dan 12 Perjanjian ini
SESUAI PERJANJIAN KERJA SAMA (PK)
HAK & KEWAJIBAN PIHAK KEDUA
HAK PIHAK KEDUA :
a) Mendapatkan / memperoleh izin atas pemanfaatan lahan / penggunaan tanah hasil reklamasi di
Pengembangan Areal Reklamasi;
b) Memperoleh izin / persetujuan untuk bekerjasama dengan pihak lain dalam penyelenggaraan
reklamasi di Pengembangan Areal Reklamasi;
c) Melaksanakan reklamasi dan pengembangan lahan hasil reklamasi di atas Kawasan
Pengembangan Areal Reklamasi setelah memperoleh arahan dan petunjuk dalam perencanaan,
pelaksanaan, pengendalian dan pengawasan;
d) Memperoleh Hak Guna Bangunan di atas Hak Pengelolaan;
e) Mengelola termasuk memasarkan lahan hasil reklamasi kepada Pihak Ketiga setelah izin untuk
reklamasi dan pembangunan di atas lahan reklamasi diperoleh, dan sesuai dengan ketentuan dan
perundang-undangan yang berlaku.
PIHAK KEDUA berhak untuk :
SESUAI PERJANJIAN KERJA SAMA (PK)
HAK & KEWAJIBAN PIHAK KEDUA
KEWAJIBAN PIHAK KEDUA :
a) Melaksanakan penyelenggaraan reklamasi yang didasarkan pada prinsip-prinsip / garis besar yang
disetujui PIHAK PERTAMA, yang meliputi :
1) Rencana Struktur :
a. Rencana makro infrastruktur
b. Rencana zoning / peruntukan makro
c. Perhitungan makro kebutuhan utilitas
2) Rencana Teknik Reklamasi
3) Amdal Proyek / RKL-RPL
4) Rencana Pentahapan dan program pelaksanaan reklamasi dan pembangunannya
b) Melaksanakan pembangunan pada areal tanah hasil reklamasi yang didasarkan pada prinsip-
prinsip dari studi-studi penunjang sejauh kondisi makro (ekonomi nasional, internasional, dll)
memungkinkan dan tidak terbatas pada :
1) Studi kelayakan;
2) Rencana pembiayaan;
3) Rencana infrastruktur;
…… bersambung
PIHAK KEDUA berkewajiban untuk :
4) Rencana fasilitas sosial / fasilitas umum;
5) Kajian lingkungan;
6) Rencana pengelolaan dan pengembangannya; dan
7) Rencana usaha
SESUAI PERJANJIAN KERJA SAMA (PK)
HAK & KEWAJIBAN PIHAK KEDUA
c) Melaksanakan petunjuk, arahan baik dalam perencanaan, pelaksanaan dan pengendalian serta
pengawasan dari PIHAK PERTAMA.
d) Membayar kontribusi dan retribusi dan pembayaran-pembayaran lainnya kepada PIHAK PERTAMA
sebagaimana tercantum dalam Pasal 7 Perjanjian ini dan sesuai dengan ketentuan perundang-
undangan yang berlaku, termasuk biaya-biaya yang dikeluarkan untuk mendapatkan HPL atas
nama PIHAK PERTAMA dan HGB atas nama PIHAK KEDUA atas bagian tanah Pengembangan Areal
Reklamasi PIHAK KEDUA.
e) Membangun dan menyerahkan untuk dimiliki dan atau dikuasai oleh PIHAK PERTAMA yaitu
fasilitas umum dan fasilitas sosial yang menjadi kewajiban PIHAK KEDUA sesuai dengan ketentuan
perundang-undangan yang berlaku.
f) Memulai pelaksanaan pembangunan fisik reklamasi dan menyelesaikan pekerjaan reklamasi.
g) Menyerahkan proposal sebagaimana yang tercantum dalam Pasal 5 ayat (2) butir a Perjanjian Kerja
sama, dalam waktu selambat-lambatnya 24 (dua puluh empat) bulan terhitung sejak
ditandatanganinya Perjanjian Kerja sama ini.
SESUAI PERJANJIAN KERJA SAMA (PK)
SKEMA, LATAR BELAKANG & KRONOLOGIS LEGALITAS REKLAMASI PULAU 2A & 1 OLEH PT. KNI
KEPPRES NO. 17 Tahun 1994
 Tentang REPELITA VI
 Kawasan Pantura  Kawasan
Andalan
Nilai Strategis Ekonomi &
Pengembangan Kota
KEPPRES NO. 52 Tahun 1995
 Pengembangan Pantai Utara
Jakarta
(Kawasan Andalan) & Penataan
Ulang Daratan Pantai
 Diperlukan Reklamasi
KEPPRES NO. 73 Tahun 1995
 Tentang Reklamasi Pantai Kapuk
Naga Tangerang
Pasal 4 :
Wewenang &
Tanggung Jawab
Reklamasi Pantura
Pada Gubernur DKI
Jakarta
SK Gubernur DKI JKT No. 1090 / 1996
Dibentuk Badan Pengendali Reklamasi Pantai Utara
Jakarta
Ketua : Gubernur DKI Jakarta
 Organisasi & Tata Kerja
▪ Surat Ijin Prinsip Reklamasi (KNI) No. 1571 / -1.711 Tanggal 19 Juli 2007
AMDAL
REGIONAL
▪ Rekomendasi AMDAL & RKL/RPL Reklamasi Kapuk Naga
Indah (PT. KNI) oleh Komisi Penilaian AMDAL Pemda DKI
Jakarta
No. 25 / Amdal / 1.774.151Tanggal 28 September2007
▪ Rekomendasi AMDAL RKL – RPL (Pulau 2A, 2B & 1)
Tanggal 07 Agustus 2012
▪ Ijin Membangun Prasarana → Bangun Prasaran Bangunan
Penahan untuk pengurugan reklamasi Pulau 2A
No. 039 / KNI / PIK / IX / 2007
▪ Ijin Membangun Prasarana (IMP) Pulau 1 & 2B,
No. 027 / KNI / PIK / VII / 2012 Tanggal 06 Juli 2012
▪ Ijin Membangun Prasarana Jembatan Penghubung dari PIK ke
Pulau 2A (D) No. 857 / 1-1.797.1 Tanggal 14 Mei 2014
▪ Rekomendasi Lahan Kompensasi Pinjam Pakai Kawasan
Hutan No. 475 /-1.792.1Tanggal 28 Mei 2014
▪ KEPMENHUT RI No. SK.782/Menhut-II/2014Tentang Izin
Pinjam Pakai Kawasan Hutan Untuk Pembangunan Prasarana
….
Perijinan lainnya :
- Ijin Alur Pelayaran (Kapal Angkut Pasir)
- AMDAL Lokasi Pengambilan Pasir
- Ijin Operasional Kapal Angkut Pasir, dll
- AMDAL PULAU 2A
- AMDAL PULAU 2B & 1 Oleh KNI
Perda No. 6 / 1999 Tentang RTRW DKI
Jakarta
28 Juli 1997
▪ Perjanjian Kerja Sama KNI & Pemda DKI Jakarta
 Pengembangan Penyelenggaraan Reklamasi Areal Blok I & IV Sub
Kawasan Barat Utara PIK
MOU No. 162 Tahun 1997
MOU No. 094 / KNI – SP / VII / 1997
06 Juli 2012
▪ Perjanjian Tambahan (Addendum), KNI & Pemda DKI Jakarta Tentang
“IDEM”
MOU No. 09 Tahun 2012
MOU No. 020 / KNI / PIK / V / 2012
Surat Ijin Prinsip Pembangunan Pulau Reklamasi Pulau 1 & Pulau 2B
No.804/-1.794.2 Oleh Gubernur DKI Jakarta Tanggal 21 Juni 2012
PERMASALAHAN :
▪ Pengajuan IMB menunggu Rancang Bangun Kota
(UDGL)
▪ Setelah RBK/UDGL membuat AMDAL Bangun
Bangunan
▪ PT.KNI telah ajukan RBK/UDGL 3x dalam 2 Thn
(selesai)
Ijin Pelaksanaan Reklamasi Pulau 1 & 2B :
Surat Keputusan Gubernur No. 1417 / 2012
Tanggal 21 September 2012
Tentang Pemberian Ijin Pelaksanaan Reklamasi Pulau 1 & 2B
PERDA No. 8 / 1995
Tanggal 06 Oktober 1995
Tentang Penyelenggaraan Reklamasi
dan Rencana Tata Ruang Kawasan
Pantura Jakarta
KEPMENEG PPN / KETUA
BAPPENAS NO.
KEP.920/KET/10/1997
Tentang Pedoman Penataan
Ruang Kawasan Pantura JKT
PERATURAN-PERATURAN
BARU
Beberapa Perda :
 Perda no. 7 Thn 2010, ttg
Bangunan Gedung ( psl 7,
Prosedur Mengajukan Rancang
Bangun Kota / UDGL )
 Perda No.1 Thn 2014, ttg Renc
Tata Ruang & Wilayah ( RTRW )
-Pergub No. 121 Thn 2012, ttg
Renc Tata Ruang &
Wilayah/RTRW 2030
-Pergub No. 146 / 2014 Tentang
Pedoman Teknis & Pelayanan
Perijinan Prasarana Reklamasi
Kawasan Strategis Pantura JKT
▪ SK Gub DKI JKT No.1491/2010 Tanggal 06 Agustus 2010 Tentang
Pemberian Ijin Pelaksanaan Reklamasi Pulau 2A
TAP MPR No. II/MPR/1993
Tentang GBHN
▪ Sangsi Administrasi oleh Menteri LKH ( 11 point KNI wajib )
▪ Moratorium Reklamasi oleh Menko Maritim & SD
Ranc Peraturan Daerah (Raperda) ttg PPPZ
PT. KAPUK NAGA INDAH
25
Gambar : Kondisi dan Abrasi Air Laut di Pantai Indah Kapuk dan
Muara Angke
1980
• Kawasan Hutan Lindung berada ditepi pantai setebal 50 – 100 m sejajar pantai
• Cengkareng Drain belum dibangun.
• Jalan Tol Prof. Sedyatmo belum dibangun.
• Kali Tanjungan dan Kali Kamal masih berfungsi sebagai jaringan irigasi sawah.
Jl: Kapuk Raya
Kanal Barat
Kali Karang
Kali Angke
Kali Kamal
1. Cengkareng Drain sudah dibangun dengan jalan inspeksi di kedua sisi, yang juga berfungsi sebagai tanggul setinggi ± 2 m dari tanah
sekitarnya, sekaligus memisahkan daearh tangkapan air (catchment area) di sisi Timur dan daerah tangkapan air di sisi Barat Cengkareng
Drain
2. Jalan Tol Prof. Sedyatmo sedang dibangun melintang arah Barat-Timur dengan elevasi jalan yang lebih tinggi dari daerah sekitarnya, juga
merupakan tanggul sehingga memutuskan hubungan Utara Selatan
3. Kawasan Hutan Lindung di sisi Utara terkena abrasi dari arah Barat, sehingga terus terdegradasi.
4. Pantai Indah Kapuk belum dibangun, masih berupa kawasan tambak.
5. Area sekitar Kali Tanjungan dan Kali Kamal sudah mulai berkembang industri/ pabrik-pabrik dan perumahan.
1984
Cengkareng Drain
Jl.Toll ke Bandara
Kapuk Raya
1. Jalan Tol Prof. Sedyatmo dan Cengkareng Drain selesai dibangun, catchment area / daerah tangkapan air
berubah.
2. Pantai Indah Kapuk belum dibangun.
3. Pembangunan industri dan perumahan sekitar Kali Tanjungan , Kali Kamal, Kapuk Raya terus berkembang.
1988
1. Pantai Indah Kapuk mulai dibangun (sejak tahun 1990).
2. Jalan Lingkar Luar Jakarta sedang dibangun dengan elevasi jalan yang lebih tinggi dari sekitarnya,
yg memisahkan sisi Timur & Barat daerah Kapuk Kamal
3. Pembangunan industri/ pabrik-pabrik dan perumahan di selatan jalan tol berlangsung terus, dan sangat
intensif di sekitar Kali Tanjungan dan Kali Kamal (bahkan sampai Jl. Daan Mogot).
1992
Pemukiman penduduk
Kapuk Raya
Pabrik & Gudang
Outer Ringroad
Kali Kamal
Kali Dadap
Jl. Toll ke Bandara
Cengkareng Drain
Kali Angke
Kanal Barat
Jl. Toll ke Bandara
2003
2008
2011
2014
34
Gambar : Hutan Mangrove Kapuk dan Muara Angke Untuk
Mengurangi Abrasi Air Laut
MAP OF ECOLOGICAL REHABILITATION/ RESTORATION AND DEVELOPMENT OF
ANGKE KAPUK FORESTRY PARK
36
Gambar : Hutan Mangrove Kapuk dan Muara Angke Untuk
Mengurangi Abrasi Air Laut
38
Gambar : Hutan Mangrove Kapuk dan Muara Angke Untuk
Mengurangi Abrasi Air Laut
Pemeliharaan meliputi : Pembibitan,
penyulaman, pembersihan hama, dan
pembersihan sampah
Maintenance includes: Breeding,
stitching, cleaning pests, and cleaning
the garbage
Pertumbuhan mangrove menjadikan ekosistem baru bagi burung-burung
Growth of mangrove ecosystems to make new for the birds
Kegiatan pembersihan sampah di areal restorasi ekologis. Sampah terbawa masuk
ke dalam area pada saat air laut pasang
Waste cleanup activities in the area of ecological restoration. Trash washed into
the area when the tide water
PERGUB NO. 121 / 2012 Tentang
Ruang Kawasan Rekamasi
Panturan Jakarta
PERDA No. 1 / 2012 Tentang
RTRW DKI Jakarta 2030
PERDA No. 1 / 2014 Tentang RTR
& PZ PERGUB NO. 146 / 2014 Tentang
Pedoman Teknis & Pelayanan
Perijinan Prasarana Reklamasi
Kawasan Strategis Pantura JKT
SKEMA, LATAR BELAKANG & KRONOLOGIS LEGALITAS REKLAMASI PULAU 2A & 1 OLEH PT. KNI
PERATURAN PERUNDANG-UNDANGAN BARU
UU RI No. 26 Tahun 2007 Tentang
Penataan Ruang Wilayah
Nasional
UU RI No. 27 Tahun 2007 Tentang
Pengelolaan Wilayah Pesisir &
Pulau-Pulau Kecil
UU RI No. 23 Tahun 2014
Tentang Pemerintah Daerah (
mengatur ttg Otonomi Daerah )
UU RI No. 32 Tahun 2014 Tentang
Kelautan
UU RI No. 1 Tahun 2014 Tentang
Perubahan atas UU No. 27 Tahun
2007 Tentang Pengelolaan
Wilayah Pesisir & Pulau-Pulau
Kecil
Peraturan Pemerintah No. 26
Tahun 2008 Tentang Rencana
Tata Ruang Wilayah Nasional
Peraturan Presiden No. 122
Tahun 2012 Tentang Reklamasi,
Wilayah Pesisir & Pulau-Pulau
Kecil
Peraturan Presiden No. 54
Tahun 2008 Tentang Penataan
Ruang Kawasan Jabodetabek
Punjur
RUANG EKSPRESI PUBLIK DIREBUT
KEKERASAN INDIVIDU DAN KELOMPOK MASYARAKAT MUNCUL
SEBAGAI IMBAS DARI EKSPRESI KULTURAL YANG TERSUMBAT
PERLU RUANG TERBUKA HIJAU, KARENA MASYARAKAT DAPAT
MENGAKSES LANGSUNG TANPA HARUS KELUAR BIAYA
➢ MASYARAKAT DI KOTA BESAR (JAKARTA), TIDAK
PUNYA PILIHAN UNTUK MELEPAS STRES KE
MALL
❑ RUANG PUBLIK SEKARANG (MALL)
HANYA UNTUK KALANGAN YANG MAMPU
FINANSIAL
❑ SISTEM NEGARA JUSTRU MEMFASILITASI
KEKUATAN EKONOMI UNTUK MEREBUT
RUANG MILIK PUBLIK
❑ KULTUR MASYARAKAT INDONESIA :
➢ MASYARAKAT KOMUNAL YANG
TERBIASA BERKUMPUL DAN
BERSOSIALISASI
➢ PERLU RUANG PUBLIK, KARENA
KEPENTINGAN UNTUK MEMBANGUN
KEBERSAMAAN
➢ JUSTRU MALAH TIMBUL BEBAN STRESS BARU
KARENA KEMAMPUAN DAYA BELI RENDAH
➢ KALAUPUN DI RUMAH SAJA DENGAN NONTON TV,
TAYANGAN PENUH DENGAN KEKERASAN DAN
TAHAYUL (STRESS LAGI)
➢ HAL-HAL YANG TERJADI :
LEMAH KEPERCAYAAN KEPADA ORANG LAIN
RASA EMPATI DAN SOLIDARITAS RENDAH
ACUH TAK ACUH
GAMPANG TERSINGGUNG DAN MARAH
➢ TERJADI PENYEDOTAN AIR TANAH
BERLEBIHAN, SEHINGA TERJADI
PENURUNAN PERMUKAAN TANAH (43% DI
BAWAH AIR LAUT)
 PERLU ADA PERUBAHAN PEMUKIMAN DEKAT SUNGAI OLEH MASYARAKAT
YANG STATUS SOSIAL LEBIH TINGGI
 PERLU ADA PENERTIBAN DEKAT SUNGAI YANG BEBAS PABRIK-PABRIK
 MERUBAH AIR LAUT MENJADI AIR TAWAR
❖ PERLU DITAMBAH SITU-SITU DAN WADUK BESAR UNTUK MENAMPUNG AIR DARI BOGOR
PERMASALAHAN AIR MINUM
❑ Kebutuhan Air Bersih untuk
Jakarta ± 550 juta m³ / tahun
❑ Pasokan dari PDAM ± 295 juta m³
/ tahun (masih kurang ± 255 juta
m³ / tahun
❑ Jakarta tidak punya sumber air
selain air tanah
•Keperluan Rumah Tangga
•Keperluan Industri
➢ SUNGAI DAN SALURAN PENUH DENGAN
SAMPAH DAN LIMBAH
➢ TERJADI PENDANGKALAN TERHADAP
SITU-SITU
❖ SITU-SITU YANG ADA HARUS TERJAGA DARI PENDANGKALAN
❖ PERLU SALURAN KHUSUS DAN PENAMPUNGAN LIMBAH INDUSTRI UNTUK DIOLAH
Bangunan Besar Bertingkat
Curah Hujan Tinggi
Penurunan Tanah
Kondisi Tanah
✓ Bangunan Padat ➔ RESAPAN AIR + 9 %
STRATEGI PENYELESAIAN
✓ Batasi / kurangi VOLUME AIR dari Bogor
(Situ & Kanal)
Kanal
Situ
Air Laut
➢ Penetrasi ke darat
➢ Banjir “ROB”
✓ Penyedotan Air Tanah besar-besaran, sehingga
permukaan tanah TURUN (43%)
✓ Permukaan Air Laut Naik
▪ Penetrasi Kedarat
▪ Banjir “ROB”
✓ Sampah (Saluran dan Sungai)
✓ Selesaikan “SAMPAH”
✓ Bersihkan sungai, kali & saluran-saluran
✓ Perbanyak RUANG TERBUKA HIJAU
✓ Pemukiman Vertikal
✓ Buat SUMUR RESAPAN (Biopori)
✓ TANGGUL / REKLAMASI / MANGROVE
Construction Golf Island Page 47
13 April 2016
Existing situation

More Related Content

What's hot

Presentasi RTBL dalam rangka penanganan kumuh permukiman
Presentasi RTBL dalam rangka penanganan kumuh permukimanPresentasi RTBL dalam rangka penanganan kumuh permukiman
Presentasi RTBL dalam rangka penanganan kumuh permukiman
Bagus ardian
 
Perencanaan pengelolaan air limbah dengan sistem terpusat
Perencanaan pengelolaan air limbah dengan sistem terpusatPerencanaan pengelolaan air limbah dengan sistem terpusat
Perencanaan pengelolaan air limbah dengan sistem terpusat
infosanitasi
 
Rencana Tata Ruang Wilayah Kabupaten Pekalongan
Rencana Tata Ruang Wilayah Kabupaten PekalonganRencana Tata Ruang Wilayah Kabupaten Pekalongan
Rencana Tata Ruang Wilayah Kabupaten Pekalongan
Penataan Ruang
 
Profil KOTAKU Kabupaten Situbondo
Profil KOTAKU Kabupaten SitubondoProfil KOTAKU Kabupaten Situbondo
Profil KOTAKU Kabupaten Situbondo
komunikasiosp
 
Sistem pengolahan air limbah setempat on-site system
Sistem pengolahan air limbah setempat   on-site systemSistem pengolahan air limbah setempat   on-site system
Sistem pengolahan air limbah setempat on-site system
Joy Irman
 
Persyaratan Teknis Penyediaan TPS dan TPS-3R
Persyaratan Teknis Penyediaan TPS dan TPS-3RPersyaratan Teknis Penyediaan TPS dan TPS-3R
Persyaratan Teknis Penyediaan TPS dan TPS-3R
Joy Irman
 
Kelembagaan sistem transportasi
Kelembagaan sistem transportasiKelembagaan sistem transportasi
Kelembagaan sistem transportasi
Muhammad Dakka
 
Perencanaan NSPK penataan ruang
Perencanaan NSPK penataan ruangPerencanaan NSPK penataan ruang
Perencanaan NSPK penataan ruang
Aria Syah
 
Peraturan dan Standar Pengelolaan Persampahan (2/4)
Peraturan dan Standar Pengelolaan Persampahan (2/4)Peraturan dan Standar Pengelolaan Persampahan (2/4)
Peraturan dan Standar Pengelolaan Persampahan (2/4)
Joy Irman
 
Pedoman pengoperasian & pemeliharaan tpa sistem controlled landfill & sanitar...
Pedoman pengoperasian & pemeliharaan tpa sistem controlled landfill & sanitar...Pedoman pengoperasian & pemeliharaan tpa sistem controlled landfill & sanitar...
Pedoman pengoperasian & pemeliharaan tpa sistem controlled landfill & sanitar...
Oswar Mungkasa
 
PERSYARATAN TEKNIS JALAN DAN KRITERIA PERENCANAAN TEKNIS JALAN
PERSYARATAN TEKNIS JALAN DAN KRITERIA PERENCANAAN TEKNIS JALANPERSYARATAN TEKNIS JALAN DAN KRITERIA PERENCANAAN TEKNIS JALAN
PERSYARATAN TEKNIS JALAN DAN KRITERIA PERENCANAAN TEKNIS JALAN
Mira Pemayun
 
RDTR, RTBL dan Peraturan Zonasi dalam sistem perencanaan tata ruang di Indonesia
RDTR, RTBL dan Peraturan Zonasi dalam sistem perencanaan tata ruang di IndonesiaRDTR, RTBL dan Peraturan Zonasi dalam sistem perencanaan tata ruang di Indonesia
RDTR, RTBL dan Peraturan Zonasi dalam sistem perencanaan tata ruang di Indonesia
Fitri Indra Wardhono
 
Penyusunan Dokumen RPJP Daerah
Penyusunan  Dokumen RPJP Daerah Penyusunan  Dokumen RPJP Daerah
Penyusunan Dokumen RPJP Daerah
Dadang Solihin
 
Pedoman Penyusunan Perencanaan Teknis Pengembangan Sistem Penyediaan Air Minum
Pedoman Penyusunan Perencanaan Teknis Pengembangan Sistem Penyediaan Air MinumPedoman Penyusunan Perencanaan Teknis Pengembangan Sistem Penyediaan Air Minum
Pedoman Penyusunan Perencanaan Teknis Pengembangan Sistem Penyediaan Air Minum
infosanitasi
 
Landasan Hukum Pengelolaan Air Limbah
Landasan Hukum Pengelolaan Air LimbahLandasan Hukum Pengelolaan Air Limbah
Landasan Hukum Pengelolaan Air Limbah
Joy Irman
 
Sni 03 1733-2004 v.2 tata cara perencanaan lingkungan perumahan di perkotaan
Sni 03 1733-2004 v.2 tata cara perencanaan lingkungan perumahan di perkotaanSni 03 1733-2004 v.2 tata cara perencanaan lingkungan perumahan di perkotaan
Sni 03 1733-2004 v.2 tata cara perencanaan lingkungan perumahan di perkotaan
Ardita Putri Usandy
 
Presentasi tugas amdal
Presentasi tugas amdalPresentasi tugas amdal
Presentasi tugas amdallukas46
 
Teknis Penyusunan RPJMD
Teknis Penyusunan RPJMD Teknis Penyusunan RPJMD
Teknis Penyusunan RPJMD
Dadang Solihin
 
Pedoman Penilaian Dokumen Perencanaan Pembangunan Daerah (Rencana Pembangunan...
Pedoman Penilaian Dokumen Perencanaan Pembangunan Daerah (Rencana Pembangunan...Pedoman Penilaian Dokumen Perencanaan Pembangunan Daerah (Rencana Pembangunan...
Pedoman Penilaian Dokumen Perencanaan Pembangunan Daerah (Rencana Pembangunan...
Joy Irman
 
Peraturan Menteri PU No.20 Tahun 2007
Peraturan Menteri PU No.20 Tahun 2007Peraturan Menteri PU No.20 Tahun 2007
Peraturan Menteri PU No.20 Tahun 2007
Yogan Daru Prabowo
 

What's hot (20)

Presentasi RTBL dalam rangka penanganan kumuh permukiman
Presentasi RTBL dalam rangka penanganan kumuh permukimanPresentasi RTBL dalam rangka penanganan kumuh permukiman
Presentasi RTBL dalam rangka penanganan kumuh permukiman
 
Perencanaan pengelolaan air limbah dengan sistem terpusat
Perencanaan pengelolaan air limbah dengan sistem terpusatPerencanaan pengelolaan air limbah dengan sistem terpusat
Perencanaan pengelolaan air limbah dengan sistem terpusat
 
Rencana Tata Ruang Wilayah Kabupaten Pekalongan
Rencana Tata Ruang Wilayah Kabupaten PekalonganRencana Tata Ruang Wilayah Kabupaten Pekalongan
Rencana Tata Ruang Wilayah Kabupaten Pekalongan
 
Profil KOTAKU Kabupaten Situbondo
Profil KOTAKU Kabupaten SitubondoProfil KOTAKU Kabupaten Situbondo
Profil KOTAKU Kabupaten Situbondo
 
Sistem pengolahan air limbah setempat on-site system
Sistem pengolahan air limbah setempat   on-site systemSistem pengolahan air limbah setempat   on-site system
Sistem pengolahan air limbah setempat on-site system
 
Persyaratan Teknis Penyediaan TPS dan TPS-3R
Persyaratan Teknis Penyediaan TPS dan TPS-3RPersyaratan Teknis Penyediaan TPS dan TPS-3R
Persyaratan Teknis Penyediaan TPS dan TPS-3R
 
Kelembagaan sistem transportasi
Kelembagaan sistem transportasiKelembagaan sistem transportasi
Kelembagaan sistem transportasi
 
Perencanaan NSPK penataan ruang
Perencanaan NSPK penataan ruangPerencanaan NSPK penataan ruang
Perencanaan NSPK penataan ruang
 
Peraturan dan Standar Pengelolaan Persampahan (2/4)
Peraturan dan Standar Pengelolaan Persampahan (2/4)Peraturan dan Standar Pengelolaan Persampahan (2/4)
Peraturan dan Standar Pengelolaan Persampahan (2/4)
 
Pedoman pengoperasian & pemeliharaan tpa sistem controlled landfill & sanitar...
Pedoman pengoperasian & pemeliharaan tpa sistem controlled landfill & sanitar...Pedoman pengoperasian & pemeliharaan tpa sistem controlled landfill & sanitar...
Pedoman pengoperasian & pemeliharaan tpa sistem controlled landfill & sanitar...
 
PERSYARATAN TEKNIS JALAN DAN KRITERIA PERENCANAAN TEKNIS JALAN
PERSYARATAN TEKNIS JALAN DAN KRITERIA PERENCANAAN TEKNIS JALANPERSYARATAN TEKNIS JALAN DAN KRITERIA PERENCANAAN TEKNIS JALAN
PERSYARATAN TEKNIS JALAN DAN KRITERIA PERENCANAAN TEKNIS JALAN
 
RDTR, RTBL dan Peraturan Zonasi dalam sistem perencanaan tata ruang di Indonesia
RDTR, RTBL dan Peraturan Zonasi dalam sistem perencanaan tata ruang di IndonesiaRDTR, RTBL dan Peraturan Zonasi dalam sistem perencanaan tata ruang di Indonesia
RDTR, RTBL dan Peraturan Zonasi dalam sistem perencanaan tata ruang di Indonesia
 
Penyusunan Dokumen RPJP Daerah
Penyusunan  Dokumen RPJP Daerah Penyusunan  Dokumen RPJP Daerah
Penyusunan Dokumen RPJP Daerah
 
Pedoman Penyusunan Perencanaan Teknis Pengembangan Sistem Penyediaan Air Minum
Pedoman Penyusunan Perencanaan Teknis Pengembangan Sistem Penyediaan Air MinumPedoman Penyusunan Perencanaan Teknis Pengembangan Sistem Penyediaan Air Minum
Pedoman Penyusunan Perencanaan Teknis Pengembangan Sistem Penyediaan Air Minum
 
Landasan Hukum Pengelolaan Air Limbah
Landasan Hukum Pengelolaan Air LimbahLandasan Hukum Pengelolaan Air Limbah
Landasan Hukum Pengelolaan Air Limbah
 
Sni 03 1733-2004 v.2 tata cara perencanaan lingkungan perumahan di perkotaan
Sni 03 1733-2004 v.2 tata cara perencanaan lingkungan perumahan di perkotaanSni 03 1733-2004 v.2 tata cara perencanaan lingkungan perumahan di perkotaan
Sni 03 1733-2004 v.2 tata cara perencanaan lingkungan perumahan di perkotaan
 
Presentasi tugas amdal
Presentasi tugas amdalPresentasi tugas amdal
Presentasi tugas amdal
 
Teknis Penyusunan RPJMD
Teknis Penyusunan RPJMD Teknis Penyusunan RPJMD
Teknis Penyusunan RPJMD
 
Pedoman Penilaian Dokumen Perencanaan Pembangunan Daerah (Rencana Pembangunan...
Pedoman Penilaian Dokumen Perencanaan Pembangunan Daerah (Rencana Pembangunan...Pedoman Penilaian Dokumen Perencanaan Pembangunan Daerah (Rencana Pembangunan...
Pedoman Penilaian Dokumen Perencanaan Pembangunan Daerah (Rencana Pembangunan...
 
Peraturan Menteri PU No.20 Tahun 2007
Peraturan Menteri PU No.20 Tahun 2007Peraturan Menteri PU No.20 Tahun 2007
Peraturan Menteri PU No.20 Tahun 2007
 

Similar to Paparan Pelaksanaan Proyek Reklamasi Pulau C dan D di Teluk Jakarta

Study LARAP Tol KATARAJA - KAMAL MUARA-RAJEG
Study LARAP Tol KATARAJA - KAMAL MUARA-RAJEGStudy LARAP Tol KATARAJA - KAMAL MUARA-RAJEG
Study LARAP Tol KATARAJA - KAMAL MUARA-RAJEG
Kotjo Negoro
 
Peraturan gubernur-no-146-tahun2014
Peraturan gubernur-no-146-tahun2014Peraturan gubernur-no-146-tahun2014
Peraturan gubernur-no-146-tahun2014
merdekacom
 
Peraturan Gubernul soal Reklamasi
Peraturan Gubernul soal ReklamasiPeraturan Gubernul soal Reklamasi
Peraturan Gubernul soal Reklamasi
Sari Kusuma Dewi
 
PERDA DKI Jakarta No. 1 Tahun 2012 Tentang Rencana Tata Ruang Wilayah Tahun 2030
PERDA DKI Jakarta No. 1 Tahun 2012 Tentang Rencana Tata Ruang Wilayah Tahun 2030PERDA DKI Jakarta No. 1 Tahun 2012 Tentang Rencana Tata Ruang Wilayah Tahun 2030
PERDA DKI Jakarta No. 1 Tahun 2012 Tentang Rencana Tata Ruang Wilayah Tahun 2030
joihot
 
Perdadkijakartano1tahun2012tentangrencanatataruangwilayah2030 140602130906-ph...
Perdadkijakartano1tahun2012tentangrencanatataruangwilayah2030 140602130906-ph...Perdadkijakartano1tahun2012tentangrencanatataruangwilayah2030 140602130906-ph...
Perdadkijakartano1tahun2012tentangrencanatataruangwilayah2030 140602130906-ph...
Iwan Kurus
 
Program dan Kegiatan Bidang Pengembangan Penyehatan Lingkungan Permukiman dan...
Program dan Kegiatan Bidang Pengembangan Penyehatan Lingkungan Permukiman dan...Program dan Kegiatan Bidang Pengembangan Penyehatan Lingkungan Permukiman dan...
Program dan Kegiatan Bidang Pengembangan Penyehatan Lingkungan Permukiman dan...
infosanitasi
 
06-Penyelenggaraan-Tata-Ruang-PP-16-th-2021-dan-Persetujuan-Bangunan-Gedung-P...
06-Penyelenggaraan-Tata-Ruang-PP-16-th-2021-dan-Persetujuan-Bangunan-Gedung-P...06-Penyelenggaraan-Tata-Ruang-PP-16-th-2021-dan-Persetujuan-Bangunan-Gedung-P...
06-Penyelenggaraan-Tata-Ruang-PP-16-th-2021-dan-Persetujuan-Bangunan-Gedung-P...
egyd welyn
 
06-Penyelenggaraan-Tata-Ruang-PP-16-th-2021-dan-Persetujuan-Bangunan-Gedung-P...
06-Penyelenggaraan-Tata-Ruang-PP-16-th-2021-dan-Persetujuan-Bangunan-Gedung-P...06-Penyelenggaraan-Tata-Ruang-PP-16-th-2021-dan-Persetujuan-Bangunan-Gedung-P...
06-Penyelenggaraan-Tata-Ruang-PP-16-th-2021-dan-Persetujuan-Bangunan-Gedung-P...
egyd welyn
 
PROPOSAL PABRIK PENGOLAHAN SAMPAH.pptx
PROPOSAL PABRIK PENGOLAHAN SAMPAH.pptxPROPOSAL PABRIK PENGOLAHAN SAMPAH.pptx
PROPOSAL PABRIK PENGOLAHAN SAMPAH.pptx
Taufik Maulana
 
Diseminasi Pergub 122thn2005 Jan
Diseminasi  Pergub 122thn2005  JanDiseminasi  Pergub 122thn2005  Jan
Diseminasi Pergub 122thn2005 JanYose Rizal
 
Bab iv konsultasi publik larap tol
Bab iv konsultasi publik larap tolBab iv konsultasi publik larap tol
Bab iv konsultasi publik larap tol
Kotjo Negoro
 
fbb8a_3._PERSIAPAN_PELAKSANAAN_PEKERJAAN.PPT
fbb8a_3._PERSIAPAN_PELAKSANAAN_PEKERJAAN.PPTfbb8a_3._PERSIAPAN_PELAKSANAAN_PEKERJAAN.PPT
fbb8a_3._PERSIAPAN_PELAKSANAAN_PEKERJAAN.PPT
clintonsibuea2
 
fbb8a_3._PERSIAPAN_PELAKSANAAN_PEKERJAAN.PPT
fbb8a_3._PERSIAPAN_PELAKSANAAN_PEKERJAAN.PPTfbb8a_3._PERSIAPAN_PELAKSANAAN_PEKERJAAN.PPT
fbb8a_3._PERSIAPAN_PELAKSANAAN_PEKERJAAN.PPT
ArDiAn719274
 
fbb8a_3._PERSIAPAN_PELAKSANAAN_PEKERJAAN (1).PPT
fbb8a_3._PERSIAPAN_PELAKSANAAN_PEKERJAAN (1).PPTfbb8a_3._PERSIAPAN_PELAKSANAAN_PEKERJAAN (1).PPT
fbb8a_3._PERSIAPAN_PELAKSANAAN_PEKERJAAN (1).PPT
RinjaniJasaconsultan
 
PERSIAPAN_PELAKSANAAN_PEKERJAAN.ppt
PERSIAPAN_PELAKSANAAN_PEKERJAAN.pptPERSIAPAN_PELAKSANAAN_PEKERJAAN.ppt
PERSIAPAN_PELAKSANAAN_PEKERJAAN.ppt
ssuserc06ce7
 
Modul LARAP
Modul LARAPModul LARAP
Modul LARAP
msaifularif1
 
KPBU UNTUK SPAM PERUMDA AIR MINUM DENGAN BANTUAN PIHAK SWASTA/PEMERINTAH
KPBU UNTUK SPAM PERUMDA AIR MINUM DENGAN BANTUAN PIHAK SWASTA/PEMERINTAHKPBU UNTUK SPAM PERUMDA AIR MINUM DENGAN BANTUAN PIHAK SWASTA/PEMERINTAH
KPBU UNTUK SPAM PERUMDA AIR MINUM DENGAN BANTUAN PIHAK SWASTA/PEMERINTAH
MhdTopanSahroni
 
Progres NSD September 2018
Progres NSD September 2018Progres NSD September 2018
Progres NSD September 2018
Bagus ardian
 
Konsep, RC, Implementasi DAK PFID.pdf
Konsep, RC, Implementasi DAK PFID.pdfKonsep, RC, Implementasi DAK PFID.pdf
Konsep, RC, Implementasi DAK PFID.pdf
URENURSTMT
 

Similar to Paparan Pelaksanaan Proyek Reklamasi Pulau C dan D di Teluk Jakarta (20)

Study LARAP Tol KATARAJA - KAMAL MUARA-RAJEG
Study LARAP Tol KATARAJA - KAMAL MUARA-RAJEGStudy LARAP Tol KATARAJA - KAMAL MUARA-RAJEG
Study LARAP Tol KATARAJA - KAMAL MUARA-RAJEG
 
Peraturan gubernur-no-146-tahun2014
Peraturan gubernur-no-146-tahun2014Peraturan gubernur-no-146-tahun2014
Peraturan gubernur-no-146-tahun2014
 
Peraturan Gubernul soal Reklamasi
Peraturan Gubernul soal ReklamasiPeraturan Gubernul soal Reklamasi
Peraturan Gubernul soal Reklamasi
 
PERDA DKI Jakarta No. 1 Tahun 2012 Tentang Rencana Tata Ruang Wilayah Tahun 2030
PERDA DKI Jakarta No. 1 Tahun 2012 Tentang Rencana Tata Ruang Wilayah Tahun 2030PERDA DKI Jakarta No. 1 Tahun 2012 Tentang Rencana Tata Ruang Wilayah Tahun 2030
PERDA DKI Jakarta No. 1 Tahun 2012 Tentang Rencana Tata Ruang Wilayah Tahun 2030
 
Perdadkijakartano1tahun2012tentangrencanatataruangwilayah2030 140602130906-ph...
Perdadkijakartano1tahun2012tentangrencanatataruangwilayah2030 140602130906-ph...Perdadkijakartano1tahun2012tentangrencanatataruangwilayah2030 140602130906-ph...
Perdadkijakartano1tahun2012tentangrencanatataruangwilayah2030 140602130906-ph...
 
Program dan Kegiatan Bidang Pengembangan Penyehatan Lingkungan Permukiman dan...
Program dan Kegiatan Bidang Pengembangan Penyehatan Lingkungan Permukiman dan...Program dan Kegiatan Bidang Pengembangan Penyehatan Lingkungan Permukiman dan...
Program dan Kegiatan Bidang Pengembangan Penyehatan Lingkungan Permukiman dan...
 
06-Penyelenggaraan-Tata-Ruang-PP-16-th-2021-dan-Persetujuan-Bangunan-Gedung-P...
06-Penyelenggaraan-Tata-Ruang-PP-16-th-2021-dan-Persetujuan-Bangunan-Gedung-P...06-Penyelenggaraan-Tata-Ruang-PP-16-th-2021-dan-Persetujuan-Bangunan-Gedung-P...
06-Penyelenggaraan-Tata-Ruang-PP-16-th-2021-dan-Persetujuan-Bangunan-Gedung-P...
 
06-Penyelenggaraan-Tata-Ruang-PP-16-th-2021-dan-Persetujuan-Bangunan-Gedung-P...
06-Penyelenggaraan-Tata-Ruang-PP-16-th-2021-dan-Persetujuan-Bangunan-Gedung-P...06-Penyelenggaraan-Tata-Ruang-PP-16-th-2021-dan-Persetujuan-Bangunan-Gedung-P...
06-Penyelenggaraan-Tata-Ruang-PP-16-th-2021-dan-Persetujuan-Bangunan-Gedung-P...
 
PROPOSAL PABRIK PENGOLAHAN SAMPAH.pptx
PROPOSAL PABRIK PENGOLAHAN SAMPAH.pptxPROPOSAL PABRIK PENGOLAHAN SAMPAH.pptx
PROPOSAL PABRIK PENGOLAHAN SAMPAH.pptx
 
Diseminasi Pergub 122thn2005 Jan
Diseminasi  Pergub 122thn2005  JanDiseminasi  Pergub 122thn2005  Jan
Diseminasi Pergub 122thn2005 Jan
 
Bab iv konsultasi publik larap tol
Bab iv konsultasi publik larap tolBab iv konsultasi publik larap tol
Bab iv konsultasi publik larap tol
 
fbb8a_3._PERSIAPAN_PELAKSANAAN_PEKERJAAN.PPT
fbb8a_3._PERSIAPAN_PELAKSANAAN_PEKERJAAN.PPTfbb8a_3._PERSIAPAN_PELAKSANAAN_PEKERJAAN.PPT
fbb8a_3._PERSIAPAN_PELAKSANAAN_PEKERJAAN.PPT
 
fbb8a_3._PERSIAPAN_PELAKSANAAN_PEKERJAAN.PPT
fbb8a_3._PERSIAPAN_PELAKSANAAN_PEKERJAAN.PPTfbb8a_3._PERSIAPAN_PELAKSANAAN_PEKERJAAN.PPT
fbb8a_3._PERSIAPAN_PELAKSANAAN_PEKERJAAN.PPT
 
fbb8a_3._PERSIAPAN_PELAKSANAAN_PEKERJAAN (1).PPT
fbb8a_3._PERSIAPAN_PELAKSANAAN_PEKERJAAN (1).PPTfbb8a_3._PERSIAPAN_PELAKSANAAN_PEKERJAAN (1).PPT
fbb8a_3._PERSIAPAN_PELAKSANAAN_PEKERJAAN (1).PPT
 
PERSIAPAN_PELAKSANAAN_PEKERJAAN.ppt
PERSIAPAN_PELAKSANAAN_PEKERJAAN.pptPERSIAPAN_PELAKSANAAN_PEKERJAAN.ppt
PERSIAPAN_PELAKSANAAN_PEKERJAAN.ppt
 
Modul LARAP
Modul LARAPModul LARAP
Modul LARAP
 
KPBU UNTUK SPAM PERUMDA AIR MINUM DENGAN BANTUAN PIHAK SWASTA/PEMERINTAH
KPBU UNTUK SPAM PERUMDA AIR MINUM DENGAN BANTUAN PIHAK SWASTA/PEMERINTAHKPBU UNTUK SPAM PERUMDA AIR MINUM DENGAN BANTUAN PIHAK SWASTA/PEMERINTAH
KPBU UNTUK SPAM PERUMDA AIR MINUM DENGAN BANTUAN PIHAK SWASTA/PEMERINTAH
 
Progres NSD September 2018
Progres NSD September 2018Progres NSD September 2018
Progres NSD September 2018
 
Tempat pembuangan akhir sampah
Tempat pembuangan akhir sampahTempat pembuangan akhir sampah
Tempat pembuangan akhir sampah
 
Konsep, RC, Implementasi DAK PFID.pdf
Konsep, RC, Implementasi DAK PFID.pdfKonsep, RC, Implementasi DAK PFID.pdf
Konsep, RC, Implementasi DAK PFID.pdf
 

More from Didi Sadili

Lagi, 2 Jenis Hiu Mako, 7 Jenis Pari, dan Teripang Telah Masuk Daftar /Listin...
Lagi, 2 Jenis Hiu Mako, 7 Jenis Pari, dan Teripang Telah Masuk Daftar /Listin...Lagi, 2 Jenis Hiu Mako, 7 Jenis Pari, dan Teripang Telah Masuk Daftar /Listin...
Lagi, 2 Jenis Hiu Mako, 7 Jenis Pari, dan Teripang Telah Masuk Daftar /Listin...
Didi Sadili
 
Hasil Diskusi Reklamasi Nasional. Jakarta 16 September 2019
Hasil Diskusi Reklamasi Nasional. Jakarta 16 September 2019Hasil Diskusi Reklamasi Nasional. Jakarta 16 September 2019
Hasil Diskusi Reklamasi Nasional. Jakarta 16 September 2019
Didi Sadili
 
Teluk Jakarta: Reklamasi atau Retorasi ?
Teluk Jakarta: Reklamasi atau Retorasi ?Teluk Jakarta: Reklamasi atau Retorasi ?
Teluk Jakarta: Reklamasi atau Retorasi ?
Didi Sadili
 
Kebijakan Reklamasi di Wilayah Pesisir dan Pulau Pulau Kecil
Kebijakan Reklamasi di Wilayah Pesisir dan Pulau Pulau KecilKebijakan Reklamasi di Wilayah Pesisir dan Pulau Pulau Kecil
Kebijakan Reklamasi di Wilayah Pesisir dan Pulau Pulau Kecil
Didi Sadili
 
Izin lokasi dan izin pengelolaan perairan di wilayah pesisir dan pulau pulau ...
Izin lokasi dan izin pengelolaan perairan di wilayah pesisir dan pulau pulau ...Izin lokasi dan izin pengelolaan perairan di wilayah pesisir dan pulau pulau ...
Izin lokasi dan izin pengelolaan perairan di wilayah pesisir dan pulau pulau ...
Didi Sadili
 
Mekanismr Identifikasi Jenis Hiu dan Pari untuk Perdagangan Ekspornya
Mekanismr Identifikasi Jenis Hiu dan Pari untuk Perdagangan EkspornyaMekanismr Identifikasi Jenis Hiu dan Pari untuk Perdagangan Ekspornya
Mekanismr Identifikasi Jenis Hiu dan Pari untuk Perdagangan Ekspornya
Didi Sadili
 
Prosedur Pengajuan dan Pembayaran Kegiatan Lanjutan APBN sesuai PMK no. 243 t...
Prosedur Pengajuan dan Pembayaran Kegiatan Lanjutan APBN sesuai PMK no. 243 t...Prosedur Pengajuan dan Pembayaran Kegiatan Lanjutan APBN sesuai PMK no. 243 t...
Prosedur Pengajuan dan Pembayaran Kegiatan Lanjutan APBN sesuai PMK no. 243 t...
Didi Sadili
 
Peraturan terkait biota laut yang dilindungi
Peraturan terkait biota laut yang dilindungiPeraturan terkait biota laut yang dilindungi
Peraturan terkait biota laut yang dilindungi
Didi Sadili
 
Pengelolaan Penerimaan Negara Bukan Pajak PNBP dari Pemanfaatan Kawasan Konse...
Pengelolaan Penerimaan Negara Bukan Pajak PNBP dari Pemanfaatan Kawasan Konse...Pengelolaan Penerimaan Negara Bukan Pajak PNBP dari Pemanfaatan Kawasan Konse...
Pengelolaan Penerimaan Negara Bukan Pajak PNBP dari Pemanfaatan Kawasan Konse...
Didi Sadili
 
Mengakhiri Pelaksanaan Proyek CCDP - IFAD, Pembangunan Masyarakat Pesisir
Mengakhiri Pelaksanaan Proyek CCDP - IFAD, Pembangunan Masyarakat PesisirMengakhiri Pelaksanaan Proyek CCDP - IFAD, Pembangunan Masyarakat Pesisir
Mengakhiri Pelaksanaan Proyek CCDP - IFAD, Pembangunan Masyarakat Pesisir
Didi Sadili
 
Pengelompokan Pulau-Pulau Kecil Berdasarkan Letak Geografis dan Status Perunt...
Pengelompokan Pulau-Pulau Kecil Berdasarkan Letak Geografis dan Status Perunt...Pengelompokan Pulau-Pulau Kecil Berdasarkan Letak Geografis dan Status Perunt...
Pengelompokan Pulau-Pulau Kecil Berdasarkan Letak Geografis dan Status Perunt...
Didi Sadili
 
Penerimaan Negara Bukan Pajak, PNBP di Kawasan Konservasi Perairan
Penerimaan Negara Bukan Pajak, PNBP di Kawasan Konservasi PerairanPenerimaan Negara Bukan Pajak, PNBP di Kawasan Konservasi Perairan
Penerimaan Negara Bukan Pajak, PNBP di Kawasan Konservasi Perairan
Didi Sadili
 
Rencana Pengembangan Ekowisata Berbasis Pendidikan di Pulau Cemara Besar di K...
Rencana Pengembangan Ekowisata Berbasis Pendidikan di Pulau Cemara Besar di K...Rencana Pengembangan Ekowisata Berbasis Pendidikan di Pulau Cemara Besar di K...
Rencana Pengembangan Ekowisata Berbasis Pendidikan di Pulau Cemara Besar di K...
Didi Sadili
 
Penerimaan Negara Bukan Pajak, PNBP dari Kegian Ekonomi di Kawasan Konservasi...
Penerimaan Negara Bukan Pajak, PNBP dari Kegian Ekonomi di Kawasan Konservasi...Penerimaan Negara Bukan Pajak, PNBP dari Kegian Ekonomi di Kawasan Konservasi...
Penerimaan Negara Bukan Pajak, PNBP dari Kegian Ekonomi di Kawasan Konservasi...
Didi Sadili
 
Penerimaan Negara Bukan Pajak, PNBP Dari Wisata Bahari
Penerimaan Negara Bukan Pajak, PNBP Dari Wisata BahariPenerimaan Negara Bukan Pajak, PNBP Dari Wisata Bahari
Penerimaan Negara Bukan Pajak, PNBP Dari Wisata Bahari
Didi Sadili
 
Implementasi Pemanfaatan Kawasan Konservasi Perairan Untuk Masyarakat Lokal
Implementasi Pemanfaatan Kawasan Konservasi Perairan Untuk Masyarakat LokalImplementasi Pemanfaatan Kawasan Konservasi Perairan Untuk Masyarakat Lokal
Implementasi Pemanfaatan Kawasan Konservasi Perairan Untuk Masyarakat Lokal
Didi Sadili
 
Strategi Pencapaian Luasan Kawasan Konservasi Perairan Indonesia 20 juta Ha p...
Strategi Pencapaian Luasan Kawasan Konservasi Perairan Indonesia 20 juta Ha p...Strategi Pencapaian Luasan Kawasan Konservasi Perairan Indonesia 20 juta Ha p...
Strategi Pencapaian Luasan Kawasan Konservasi Perairan Indonesia 20 juta Ha p...
Didi Sadili
 
Pengantar pedoman umum RBFM di kawasan konservasi perairan
Pengantar pedoman umum RBFM di kawasan konservasi perairanPengantar pedoman umum RBFM di kawasan konservasi perairan
Pengantar pedoman umum RBFM di kawasan konservasi perairan
Didi Sadili
 
Medic conservation in indonesian dugongs. a physiologycal and pathological pe...
Medic conservation in indonesian dugongs. a physiologycal and pathological pe...Medic conservation in indonesian dugongs. a physiologycal and pathological pe...
Medic conservation in indonesian dugongs. a physiologycal and pathological pe...
Didi Sadili
 
Ancaman dan pemanfaatan dugong di indonesia
Ancaman dan pemanfaatan dugong di indonesiaAncaman dan pemanfaatan dugong di indonesia
Ancaman dan pemanfaatan dugong di indonesia
Didi Sadili
 

More from Didi Sadili (20)

Lagi, 2 Jenis Hiu Mako, 7 Jenis Pari, dan Teripang Telah Masuk Daftar /Listin...
Lagi, 2 Jenis Hiu Mako, 7 Jenis Pari, dan Teripang Telah Masuk Daftar /Listin...Lagi, 2 Jenis Hiu Mako, 7 Jenis Pari, dan Teripang Telah Masuk Daftar /Listin...
Lagi, 2 Jenis Hiu Mako, 7 Jenis Pari, dan Teripang Telah Masuk Daftar /Listin...
 
Hasil Diskusi Reklamasi Nasional. Jakarta 16 September 2019
Hasil Diskusi Reklamasi Nasional. Jakarta 16 September 2019Hasil Diskusi Reklamasi Nasional. Jakarta 16 September 2019
Hasil Diskusi Reklamasi Nasional. Jakarta 16 September 2019
 
Teluk Jakarta: Reklamasi atau Retorasi ?
Teluk Jakarta: Reklamasi atau Retorasi ?Teluk Jakarta: Reklamasi atau Retorasi ?
Teluk Jakarta: Reklamasi atau Retorasi ?
 
Kebijakan Reklamasi di Wilayah Pesisir dan Pulau Pulau Kecil
Kebijakan Reklamasi di Wilayah Pesisir dan Pulau Pulau KecilKebijakan Reklamasi di Wilayah Pesisir dan Pulau Pulau Kecil
Kebijakan Reklamasi di Wilayah Pesisir dan Pulau Pulau Kecil
 
Izin lokasi dan izin pengelolaan perairan di wilayah pesisir dan pulau pulau ...
Izin lokasi dan izin pengelolaan perairan di wilayah pesisir dan pulau pulau ...Izin lokasi dan izin pengelolaan perairan di wilayah pesisir dan pulau pulau ...
Izin lokasi dan izin pengelolaan perairan di wilayah pesisir dan pulau pulau ...
 
Mekanismr Identifikasi Jenis Hiu dan Pari untuk Perdagangan Ekspornya
Mekanismr Identifikasi Jenis Hiu dan Pari untuk Perdagangan EkspornyaMekanismr Identifikasi Jenis Hiu dan Pari untuk Perdagangan Ekspornya
Mekanismr Identifikasi Jenis Hiu dan Pari untuk Perdagangan Ekspornya
 
Prosedur Pengajuan dan Pembayaran Kegiatan Lanjutan APBN sesuai PMK no. 243 t...
Prosedur Pengajuan dan Pembayaran Kegiatan Lanjutan APBN sesuai PMK no. 243 t...Prosedur Pengajuan dan Pembayaran Kegiatan Lanjutan APBN sesuai PMK no. 243 t...
Prosedur Pengajuan dan Pembayaran Kegiatan Lanjutan APBN sesuai PMK no. 243 t...
 
Peraturan terkait biota laut yang dilindungi
Peraturan terkait biota laut yang dilindungiPeraturan terkait biota laut yang dilindungi
Peraturan terkait biota laut yang dilindungi
 
Pengelolaan Penerimaan Negara Bukan Pajak PNBP dari Pemanfaatan Kawasan Konse...
Pengelolaan Penerimaan Negara Bukan Pajak PNBP dari Pemanfaatan Kawasan Konse...Pengelolaan Penerimaan Negara Bukan Pajak PNBP dari Pemanfaatan Kawasan Konse...
Pengelolaan Penerimaan Negara Bukan Pajak PNBP dari Pemanfaatan Kawasan Konse...
 
Mengakhiri Pelaksanaan Proyek CCDP - IFAD, Pembangunan Masyarakat Pesisir
Mengakhiri Pelaksanaan Proyek CCDP - IFAD, Pembangunan Masyarakat PesisirMengakhiri Pelaksanaan Proyek CCDP - IFAD, Pembangunan Masyarakat Pesisir
Mengakhiri Pelaksanaan Proyek CCDP - IFAD, Pembangunan Masyarakat Pesisir
 
Pengelompokan Pulau-Pulau Kecil Berdasarkan Letak Geografis dan Status Perunt...
Pengelompokan Pulau-Pulau Kecil Berdasarkan Letak Geografis dan Status Perunt...Pengelompokan Pulau-Pulau Kecil Berdasarkan Letak Geografis dan Status Perunt...
Pengelompokan Pulau-Pulau Kecil Berdasarkan Letak Geografis dan Status Perunt...
 
Penerimaan Negara Bukan Pajak, PNBP di Kawasan Konservasi Perairan
Penerimaan Negara Bukan Pajak, PNBP di Kawasan Konservasi PerairanPenerimaan Negara Bukan Pajak, PNBP di Kawasan Konservasi Perairan
Penerimaan Negara Bukan Pajak, PNBP di Kawasan Konservasi Perairan
 
Rencana Pengembangan Ekowisata Berbasis Pendidikan di Pulau Cemara Besar di K...
Rencana Pengembangan Ekowisata Berbasis Pendidikan di Pulau Cemara Besar di K...Rencana Pengembangan Ekowisata Berbasis Pendidikan di Pulau Cemara Besar di K...
Rencana Pengembangan Ekowisata Berbasis Pendidikan di Pulau Cemara Besar di K...
 
Penerimaan Negara Bukan Pajak, PNBP dari Kegian Ekonomi di Kawasan Konservasi...
Penerimaan Negara Bukan Pajak, PNBP dari Kegian Ekonomi di Kawasan Konservasi...Penerimaan Negara Bukan Pajak, PNBP dari Kegian Ekonomi di Kawasan Konservasi...
Penerimaan Negara Bukan Pajak, PNBP dari Kegian Ekonomi di Kawasan Konservasi...
 
Penerimaan Negara Bukan Pajak, PNBP Dari Wisata Bahari
Penerimaan Negara Bukan Pajak, PNBP Dari Wisata BahariPenerimaan Negara Bukan Pajak, PNBP Dari Wisata Bahari
Penerimaan Negara Bukan Pajak, PNBP Dari Wisata Bahari
 
Implementasi Pemanfaatan Kawasan Konservasi Perairan Untuk Masyarakat Lokal
Implementasi Pemanfaatan Kawasan Konservasi Perairan Untuk Masyarakat LokalImplementasi Pemanfaatan Kawasan Konservasi Perairan Untuk Masyarakat Lokal
Implementasi Pemanfaatan Kawasan Konservasi Perairan Untuk Masyarakat Lokal
 
Strategi Pencapaian Luasan Kawasan Konservasi Perairan Indonesia 20 juta Ha p...
Strategi Pencapaian Luasan Kawasan Konservasi Perairan Indonesia 20 juta Ha p...Strategi Pencapaian Luasan Kawasan Konservasi Perairan Indonesia 20 juta Ha p...
Strategi Pencapaian Luasan Kawasan Konservasi Perairan Indonesia 20 juta Ha p...
 
Pengantar pedoman umum RBFM di kawasan konservasi perairan
Pengantar pedoman umum RBFM di kawasan konservasi perairanPengantar pedoman umum RBFM di kawasan konservasi perairan
Pengantar pedoman umum RBFM di kawasan konservasi perairan
 
Medic conservation in indonesian dugongs. a physiologycal and pathological pe...
Medic conservation in indonesian dugongs. a physiologycal and pathological pe...Medic conservation in indonesian dugongs. a physiologycal and pathological pe...
Medic conservation in indonesian dugongs. a physiologycal and pathological pe...
 
Ancaman dan pemanfaatan dugong di indonesia
Ancaman dan pemanfaatan dugong di indonesiaAncaman dan pemanfaatan dugong di indonesia
Ancaman dan pemanfaatan dugong di indonesia
 

Recently uploaded

Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
MirnasariMutmainna1
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
PURWANTOSDNWATES2
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
lindaagina84
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
muhammadRifai732845
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
kinayaptr30
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
mattaja008
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
gloriosaesy
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
DataSupriatna
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
UmyHasna1
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
safitriana935
 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
bobobodo693
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
SurosoSuroso19
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
NurSriWidyastuti1
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
Dedi Dwitagama
 
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogortugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
WILDANREYkun
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Galang Adi Kuncoro
 
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
AgusRahmat39
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
d2spdpnd9185
 

Recently uploaded (20)

Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
 
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogortugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
 
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
 

Paparan Pelaksanaan Proyek Reklamasi Pulau C dan D di Teluk Jakarta

  • 1. PAPARAN PELAKSANAAN PROYEK REKLAMASI PULAU C & D PT. KAPUK NAGA INDAH
  • 2. 2 DESERTASI PROGRAM DOKTORAL PROGRAM STUDI TEKNOLOGI KELAUTAN SEKOLAH PASCA SARJANA INSITUT PERTANIAN BOGOR 2013
  • 3. 3 JAKARTA MENGAPA HARUS “REKLAMASI” KOTA BANDAR AKSES KE / DARI LAUT WAJAH DEPAN BURUK POLUSI TELUK JAKARTA (13 SUNGAI → SAMPAH & LIMBAH) LEDAKAN KEPENDUDUKAN ▪ Pemukiman & Perumahan (+) ▪ Infra Struktur (+) ▪ Ruang Terbuka Publik IBU KOTA NEGARA DAN PUSAT PEMERINTAHAN JAKARTA WATER FRONT CITY RUTRW DKI JAKARTAPERLU LAHAN PUSAT PERDAGANGAN KOTA METROPOLITAN
  • 4. 4 Gambar : Perbandingan Luas Laut & Daratan Provinsi DKI Jakarta
  • 5.
  • 6. PERMASALAHAN SOSIAL MASYARAKAT JAKARTA Ledakan Kependudukan - Tahun 2011 9,6 juta (Penduduk Jakarta) → Kenaikan 1,46% / tahun Sumber Permasalahan ✓Kebutuhan Dasar • Lapangan kerja • Pemukiman layak • Kesehatan • Pendidikan • Air bersih, dan lain-lain PENYELESAIAN PERMASALAHAN  Optimalkan SISKAMLING Program Permasalahan Sosial Masyarakat Sangat heterogen (Etnik / Suku, Agama dan Golongan) Ledakan Urbanisasi (Jakarta masih jadi harapan masa depan) Pemukiman tidak terkendali Ruang Terbuka Hijau minim Pembangunan Bangunan Bertingkat (MALL) tidak sesuai AMDAL ✓ Kemiskinan dan anak jalanan ✓ Pasar tradisional tersingkir ✓Permasalahan KAMTIBMAS - Tawuran (Kampung, Pelajar / Mahasiswa, Etnik) - Kriminal tinggi  Kerukunan antar warga  Kendalikan URBANISASI  Program Keluarga Berencana  Pembangunan rumah susun  Perbesar Ruang Terbuka Hijau • Penciptaan Lapangan kerja dan UKM • Kurangi kemiskinan dan anak jalanan • Pelayanan kesehatan untuk masyarakat tidak mampu • Perkuatan program pendidikan • Kendalikan pembangunan bangunan bertingkat dan mall (sesuai Amdal )
  • 7. “KAMTIBMAS” • Multi Etnik, Golongan dan Agama Luas : •Daratan : 662.330 Km2 •Lautan : 6.977.500 Km2 • JAKARTA HARUS MEWADAHI berbagai kebutuhan kehidupan masyarakat (Politik, Ekonomi dan Sosial) yang terjadi akibat ledakan kependudukan. • Wilayah JAKARTA TETAP dan TIDAK BERUBAH, sehingga muncul berbagai PERMASALAHAN yang semakin BESAR dan MEMBEBANI seperti : TRANSPORTASI, PEMUKIMAN, TATA RUANG, INDUSTRIALISASI, LINGKUNGAN, RUANG AKTIFITAS MASYARAKAT, KETENAGA KERJAAN, KEMISKINAN, DLL • Unsur Betawi masih eksis • Urban etnik tinggal dan kerja secara kolektif Penduduk : •Thn 2000 : 8.384.853 •Thn 2010 : 9.607.787 Pertumbuhan Penduduk : •Thn 2000 : 0.14% •Thn 2010 : 1.4% 5 Kota Adm & 1 Kabupaten •44 Kec – 2.704 RW •267 Kel – 30.368 RT Sumber: BPS 2010
  • 8. ▪ Bebas Macet ▪ Bebas Banjir ▪ Bebas Sampah 8 Ibukota Negara / Pusat Pemerintahan JAKARTA Kota Juang / Pahlawan Kota Bandar / Pelabuhan Kota Budaya Kota Dagang SOLUSI MAJU NYAMAN AMAN BERKARAKTER KEBIJAKAN STRATEGI UPAYA Konsep RTRW Jakarta Water Front City Penataan Tata Ruang : ▪ Permukiman dan Perkantoran → Vertikal Perlu tambah Lahan / Wilayah → Reklamasi JKT yad JAKARTA SAAT INI Pertumbuhan Penduduk Tinggi Permukiman Kurang Kemacetan Lalu Lintas Banjir Air Minum Lingkungan Hidup Permasalahan Sosial Ekonomi Permasalahan Kamtibmas Sampah dan Polusi Teluk Jakarta Kumuh dan Tercemar PEMDA DKI JAKARTA Tetap Berdasarkan “Karakter Jakarta” Didukung oleh : - Swasta - Stake Holder ▪ Perbesar ruang publik dan ruang hijau
  • 9. “REKLAMASI PANTURA JAKARTA” – MAUNYA SIAPA? TANGGUNG JAWAB SIAPA? –  Dari PEMERINTAH PUSAT (Presiden SOEHARTO)  KEPPRES No. 52 Tahun 1995 1. Pantura Jakarta adalah Kawasan Andalan, strategis secara ekonomi dan pengembangan kota 2. Perlu dilakukan “Reklamasi”  KEPPRES No. 73 Tahun 1995 Reklamasi Pantai Kapuk Naga Tangerang Sebagai rujukan dari :  KEPPRES No. 17 Tahun 1994 Tentang REPELITA VI Pantura Pulau Jawa sebagai Kawasan Andalan, Strategis secara ekonomi dan pembangunan kota  Sesuai Pasal 4 KEPPRES 52 Tahun 1995 ⇒ Tanggung Jawab Reklamasi adalah Pemerintah DKI Jakarta
  • 10. KAWASAN ANDALAN PULAU JAWA PANTURA PULAU JAWA Sebagai Kawasan Andalan, Strategis untuk ekonomi dan pengembangan kota (KEPPRES 17 Tahun 1994) PANTURA JAKARTA Perlu direklamasi (KEPPRES 52 Tahun 1995) PANTAI KAPUK NAGA TANGEANG Perlu direklamasi (KEPPRES 73 Tahun 1995)
  • 11. Construction Golf Island Page 11 13 April 2016 Jakarta Bay Developments Master plan of north Jakarta reclamation area Island reclamation 1, 2A, 2B
  • 12. 12 Gambar : Rencana Reklamasi Pantai Utara Jakarta 17 Pulau Reklamasi
  • 13. Construction Golf Island Page 13 13 April 2016 Illustration of Reclamation Islands
  • 14. 14 Gambar : Ilustrasi Giant Sea Wall dan Reklamasi Pantai Utara Jakarta
  • 15. “REKLAMASI PANTURA JAKARTA” – PROGRAM SIAPA? ADA PERMASALAHAN APA? –  Program Pemda DKI Jakarta  JAKARTA WATER FRONT CITY  GIANT SEA WALL  Ada “PERDA’S”  RUTRW, Kep/Ijin Gub, Dinas Terkait Dll  Bermitra dengan Investor / Pengembang 1) MOU dengan mitra (2x) 2) Ijin Prinsip Reklamasi 3) AMDAL 4) Ijin Pelaksanaan Reklamasi 5) Ijin-Ijin lain  Muncul Per-Undang-Undangan dan Peraturan-Peraturan Baru  Proses RAPERDA yang baru (Tata Ruang dan Zonasi)  Proses Perijinan (IMB, UDGL) bertele-tele  Ada kasus hukum (Anggota DPRD DKI Jakarta & Oknum APL) terkena “OTT” KPK
  • 16. “SIAPA” YANG MELAKSANAKAN ?  PEMDA DKI JAKARTA & DPRD DKI JAKARTA  MOU Pemda DKI Jakarta dengan Mitra / Swasta  Gubernur DKI Jakarta mengeluarkan “Ijin Prinsip”  Swasta (Pengembang) memenuhi persyaratan-persyaratan, termasuk “AMDAL”  Gubernur DKI Jakarta mengeluarkan “Ijin Pelaksanaan” 1. Peraturan Daerah No. 8 Tahun 1995  Bentuk Badan Pengelola Reklamasi  Mencari “Mitra” (Swasta) untuk melaksanakan “Reklamasi” (Pemda DKI Jakarta tidak ada biaya)  Tahap Pelaksanaan  Oleh Swasta  Pengendali & Pengawasan  Oleh Pemda DKI Jakarta  Oleh Pemerintah Pusat 2. Peraturan Daerah No. 6 Tahun 1999
  • 17. KEWAJIBAN-KEWAJIBAN PENGEMBANG (SETELAH REKLAMASI)  Ajukan “MASTER PLAN”  IMP & IMB (UDGL Oleh Pemda DKI Jakarta)  Pajak – Pajak : Kontraktor, Supplier, Material dan Jasa, dll  PENGALOKASIAN KEWAJIBAN-KEWAJIBAN, ANTARA LAIN :  Ruang Terbuka Hijau (30%)  Infra Struktur (10%)  Kompensasi Lahan (5%)  Lahan Terbuka Biru (5%)  Lahan Terbuka Hijau Pribadi Pengajuan Gubernur DKI Jakarta (Ahok) melalui “RAPERDA”  15% dari hasil penjualan tanah (NJOP)  Pajak Penjualan Property
  • 18. HAK & KEWAJIBAN PIHAK PERTAMA HAK PIHAK PERTAMA : a) Mengkoordinasikan perencanaan dan pelaksanaan reklamasi yang dilaksanakan oleh PIHAK KEDUA dengan instansi yang berwenang; b) Mengkoordinasikan permohonan perizinan ke instansi berwenang; c) Mengeluarkan izin/persetujuan yang timbul berkaitan dengan Perjanjian ini yang menjadi kewenangan PIHAK PERTAMA; d) Menilai dan mengesahkan proposal yang diajukan oleh PIHAK KEDUA; e) Menetapkan pola rencana dan pelaksanaan pengawasan serta pengendalian; f) Menetapkan perencanaan pembangunan; g) Menerima retribusi dan pembayaran lainnya sesuai dengan ketentuan dan perundang-undangan yang berlaku; …… bersambung PIHAK PERTAMA berhak untuk : SESUAI PERJANJIAN KERJA SAMA (PK)
  • 19. HAK & KEWAJIBAN PIHAK PERTAMA h) Mendapat bagian lahan dari hasil reklamasi sebesar 5% (lima persen) dari luas lahan hasil reklamasi yang lokasi dan luasnya dilakukan secara proporsional pada setiap tahapan pelaksanaan pembangunan atas persetujuan PIHAK PERTAMA dan dengan mengacu kepada Keputusan Presiden No. 52 / 1995 dan peraturan perundang-undangan lainnya; i) Menilai kemampuan pelaksanaan pekerjaan berikut pengembangan kawasan dari PIHAK KEDUA; j) Menerima dari PIHAK KEDUA untuk dimiliki dan atau dikuasai PIHAK PERTAMA prasarana berupa fasilitas umum dan fasilitas sosial yang merupakan kewajiban PIHAK KEDUA; k) Memberi izin untuk bekerja sama dengan pihak lain sehubungan dengan penyelenggaraan dan pengembangan, serta pengelolaan lahan hasil reklamasi Pantai Utara Jakarta; l) Memerintahkan penangguhan pelaksanaan reklamasi dan pembangunannya dan penundaan pemberian ijin seperti IMB, IPB, IMP dan perijinan lain kepada PIHAK KEDUA dalam hal PIHAK KEDUA tidak melaksanakan penyediaan fasilitas sosial / fasilitas umum sebagaimana dimaksud dalam Pasal 8 dan 12 Perjanjian ini SESUAI PERJANJIAN KERJA SAMA (PK)
  • 20. HAK & KEWAJIBAN PIHAK KEDUA HAK PIHAK KEDUA : a) Mendapatkan / memperoleh izin atas pemanfaatan lahan / penggunaan tanah hasil reklamasi di Pengembangan Areal Reklamasi; b) Memperoleh izin / persetujuan untuk bekerjasama dengan pihak lain dalam penyelenggaraan reklamasi di Pengembangan Areal Reklamasi; c) Melaksanakan reklamasi dan pengembangan lahan hasil reklamasi di atas Kawasan Pengembangan Areal Reklamasi setelah memperoleh arahan dan petunjuk dalam perencanaan, pelaksanaan, pengendalian dan pengawasan; d) Memperoleh Hak Guna Bangunan di atas Hak Pengelolaan; e) Mengelola termasuk memasarkan lahan hasil reklamasi kepada Pihak Ketiga setelah izin untuk reklamasi dan pembangunan di atas lahan reklamasi diperoleh, dan sesuai dengan ketentuan dan perundang-undangan yang berlaku. PIHAK KEDUA berhak untuk : SESUAI PERJANJIAN KERJA SAMA (PK)
  • 21. HAK & KEWAJIBAN PIHAK KEDUA KEWAJIBAN PIHAK KEDUA : a) Melaksanakan penyelenggaraan reklamasi yang didasarkan pada prinsip-prinsip / garis besar yang disetujui PIHAK PERTAMA, yang meliputi : 1) Rencana Struktur : a. Rencana makro infrastruktur b. Rencana zoning / peruntukan makro c. Perhitungan makro kebutuhan utilitas 2) Rencana Teknik Reklamasi 3) Amdal Proyek / RKL-RPL 4) Rencana Pentahapan dan program pelaksanaan reklamasi dan pembangunannya b) Melaksanakan pembangunan pada areal tanah hasil reklamasi yang didasarkan pada prinsip- prinsip dari studi-studi penunjang sejauh kondisi makro (ekonomi nasional, internasional, dll) memungkinkan dan tidak terbatas pada : 1) Studi kelayakan; 2) Rencana pembiayaan; 3) Rencana infrastruktur; …… bersambung PIHAK KEDUA berkewajiban untuk : 4) Rencana fasilitas sosial / fasilitas umum; 5) Kajian lingkungan; 6) Rencana pengelolaan dan pengembangannya; dan 7) Rencana usaha SESUAI PERJANJIAN KERJA SAMA (PK)
  • 22. HAK & KEWAJIBAN PIHAK KEDUA c) Melaksanakan petunjuk, arahan baik dalam perencanaan, pelaksanaan dan pengendalian serta pengawasan dari PIHAK PERTAMA. d) Membayar kontribusi dan retribusi dan pembayaran-pembayaran lainnya kepada PIHAK PERTAMA sebagaimana tercantum dalam Pasal 7 Perjanjian ini dan sesuai dengan ketentuan perundang- undangan yang berlaku, termasuk biaya-biaya yang dikeluarkan untuk mendapatkan HPL atas nama PIHAK PERTAMA dan HGB atas nama PIHAK KEDUA atas bagian tanah Pengembangan Areal Reklamasi PIHAK KEDUA. e) Membangun dan menyerahkan untuk dimiliki dan atau dikuasai oleh PIHAK PERTAMA yaitu fasilitas umum dan fasilitas sosial yang menjadi kewajiban PIHAK KEDUA sesuai dengan ketentuan perundang-undangan yang berlaku. f) Memulai pelaksanaan pembangunan fisik reklamasi dan menyelesaikan pekerjaan reklamasi. g) Menyerahkan proposal sebagaimana yang tercantum dalam Pasal 5 ayat (2) butir a Perjanjian Kerja sama, dalam waktu selambat-lambatnya 24 (dua puluh empat) bulan terhitung sejak ditandatanganinya Perjanjian Kerja sama ini. SESUAI PERJANJIAN KERJA SAMA (PK)
  • 23. SKEMA, LATAR BELAKANG & KRONOLOGIS LEGALITAS REKLAMASI PULAU 2A & 1 OLEH PT. KNI KEPPRES NO. 17 Tahun 1994  Tentang REPELITA VI  Kawasan Pantura  Kawasan Andalan Nilai Strategis Ekonomi & Pengembangan Kota KEPPRES NO. 52 Tahun 1995  Pengembangan Pantai Utara Jakarta (Kawasan Andalan) & Penataan Ulang Daratan Pantai  Diperlukan Reklamasi KEPPRES NO. 73 Tahun 1995  Tentang Reklamasi Pantai Kapuk Naga Tangerang Pasal 4 : Wewenang & Tanggung Jawab Reklamasi Pantura Pada Gubernur DKI Jakarta SK Gubernur DKI JKT No. 1090 / 1996 Dibentuk Badan Pengendali Reklamasi Pantai Utara Jakarta Ketua : Gubernur DKI Jakarta  Organisasi & Tata Kerja ▪ Surat Ijin Prinsip Reklamasi (KNI) No. 1571 / -1.711 Tanggal 19 Juli 2007 AMDAL REGIONAL ▪ Rekomendasi AMDAL & RKL/RPL Reklamasi Kapuk Naga Indah (PT. KNI) oleh Komisi Penilaian AMDAL Pemda DKI Jakarta No. 25 / Amdal / 1.774.151Tanggal 28 September2007 ▪ Rekomendasi AMDAL RKL – RPL (Pulau 2A, 2B & 1) Tanggal 07 Agustus 2012 ▪ Ijin Membangun Prasarana → Bangun Prasaran Bangunan Penahan untuk pengurugan reklamasi Pulau 2A No. 039 / KNI / PIK / IX / 2007 ▪ Ijin Membangun Prasarana (IMP) Pulau 1 & 2B, No. 027 / KNI / PIK / VII / 2012 Tanggal 06 Juli 2012 ▪ Ijin Membangun Prasarana Jembatan Penghubung dari PIK ke Pulau 2A (D) No. 857 / 1-1.797.1 Tanggal 14 Mei 2014 ▪ Rekomendasi Lahan Kompensasi Pinjam Pakai Kawasan Hutan No. 475 /-1.792.1Tanggal 28 Mei 2014 ▪ KEPMENHUT RI No. SK.782/Menhut-II/2014Tentang Izin Pinjam Pakai Kawasan Hutan Untuk Pembangunan Prasarana …. Perijinan lainnya : - Ijin Alur Pelayaran (Kapal Angkut Pasir) - AMDAL Lokasi Pengambilan Pasir - Ijin Operasional Kapal Angkut Pasir, dll - AMDAL PULAU 2A - AMDAL PULAU 2B & 1 Oleh KNI Perda No. 6 / 1999 Tentang RTRW DKI Jakarta 28 Juli 1997 ▪ Perjanjian Kerja Sama KNI & Pemda DKI Jakarta  Pengembangan Penyelenggaraan Reklamasi Areal Blok I & IV Sub Kawasan Barat Utara PIK MOU No. 162 Tahun 1997 MOU No. 094 / KNI – SP / VII / 1997 06 Juli 2012 ▪ Perjanjian Tambahan (Addendum), KNI & Pemda DKI Jakarta Tentang “IDEM” MOU No. 09 Tahun 2012 MOU No. 020 / KNI / PIK / V / 2012 Surat Ijin Prinsip Pembangunan Pulau Reklamasi Pulau 1 & Pulau 2B No.804/-1.794.2 Oleh Gubernur DKI Jakarta Tanggal 21 Juni 2012 PERMASALAHAN : ▪ Pengajuan IMB menunggu Rancang Bangun Kota (UDGL) ▪ Setelah RBK/UDGL membuat AMDAL Bangun Bangunan ▪ PT.KNI telah ajukan RBK/UDGL 3x dalam 2 Thn (selesai) Ijin Pelaksanaan Reklamasi Pulau 1 & 2B : Surat Keputusan Gubernur No. 1417 / 2012 Tanggal 21 September 2012 Tentang Pemberian Ijin Pelaksanaan Reklamasi Pulau 1 & 2B PERDA No. 8 / 1995 Tanggal 06 Oktober 1995 Tentang Penyelenggaraan Reklamasi dan Rencana Tata Ruang Kawasan Pantura Jakarta KEPMENEG PPN / KETUA BAPPENAS NO. KEP.920/KET/10/1997 Tentang Pedoman Penataan Ruang Kawasan Pantura JKT PERATURAN-PERATURAN BARU Beberapa Perda :  Perda no. 7 Thn 2010, ttg Bangunan Gedung ( psl 7, Prosedur Mengajukan Rancang Bangun Kota / UDGL )  Perda No.1 Thn 2014, ttg Renc Tata Ruang & Wilayah ( RTRW ) -Pergub No. 121 Thn 2012, ttg Renc Tata Ruang & Wilayah/RTRW 2030 -Pergub No. 146 / 2014 Tentang Pedoman Teknis & Pelayanan Perijinan Prasarana Reklamasi Kawasan Strategis Pantura JKT ▪ SK Gub DKI JKT No.1491/2010 Tanggal 06 Agustus 2010 Tentang Pemberian Ijin Pelaksanaan Reklamasi Pulau 2A TAP MPR No. II/MPR/1993 Tentang GBHN ▪ Sangsi Administrasi oleh Menteri LKH ( 11 point KNI wajib ) ▪ Moratorium Reklamasi oleh Menko Maritim & SD Ranc Peraturan Daerah (Raperda) ttg PPPZ
  • 24. PT. KAPUK NAGA INDAH
  • 25. 25 Gambar : Kondisi dan Abrasi Air Laut di Pantai Indah Kapuk dan Muara Angke
  • 26. 1980 • Kawasan Hutan Lindung berada ditepi pantai setebal 50 – 100 m sejajar pantai • Cengkareng Drain belum dibangun. • Jalan Tol Prof. Sedyatmo belum dibangun. • Kali Tanjungan dan Kali Kamal masih berfungsi sebagai jaringan irigasi sawah. Jl: Kapuk Raya Kanal Barat Kali Karang Kali Angke Kali Kamal
  • 27. 1. Cengkareng Drain sudah dibangun dengan jalan inspeksi di kedua sisi, yang juga berfungsi sebagai tanggul setinggi ± 2 m dari tanah sekitarnya, sekaligus memisahkan daearh tangkapan air (catchment area) di sisi Timur dan daerah tangkapan air di sisi Barat Cengkareng Drain 2. Jalan Tol Prof. Sedyatmo sedang dibangun melintang arah Barat-Timur dengan elevasi jalan yang lebih tinggi dari daerah sekitarnya, juga merupakan tanggul sehingga memutuskan hubungan Utara Selatan 3. Kawasan Hutan Lindung di sisi Utara terkena abrasi dari arah Barat, sehingga terus terdegradasi. 4. Pantai Indah Kapuk belum dibangun, masih berupa kawasan tambak. 5. Area sekitar Kali Tanjungan dan Kali Kamal sudah mulai berkembang industri/ pabrik-pabrik dan perumahan. 1984 Cengkareng Drain Jl.Toll ke Bandara Kapuk Raya
  • 28. 1. Jalan Tol Prof. Sedyatmo dan Cengkareng Drain selesai dibangun, catchment area / daerah tangkapan air berubah. 2. Pantai Indah Kapuk belum dibangun. 3. Pembangunan industri dan perumahan sekitar Kali Tanjungan , Kali Kamal, Kapuk Raya terus berkembang. 1988
  • 29. 1. Pantai Indah Kapuk mulai dibangun (sejak tahun 1990). 2. Jalan Lingkar Luar Jakarta sedang dibangun dengan elevasi jalan yang lebih tinggi dari sekitarnya, yg memisahkan sisi Timur & Barat daerah Kapuk Kamal 3. Pembangunan industri/ pabrik-pabrik dan perumahan di selatan jalan tol berlangsung terus, dan sangat intensif di sekitar Kali Tanjungan dan Kali Kamal (bahkan sampai Jl. Daan Mogot). 1992 Pemukiman penduduk Kapuk Raya Pabrik & Gudang Outer Ringroad Kali Kamal Kali Dadap Jl. Toll ke Bandara Cengkareng Drain Kali Angke Kanal Barat Jl. Toll ke Bandara
  • 30. 2003
  • 31. 2008
  • 32. 2011
  • 33. 2014
  • 34. 34 Gambar : Hutan Mangrove Kapuk dan Muara Angke Untuk Mengurangi Abrasi Air Laut
  • 35. MAP OF ECOLOGICAL REHABILITATION/ RESTORATION AND DEVELOPMENT OF ANGKE KAPUK FORESTRY PARK
  • 36. 36 Gambar : Hutan Mangrove Kapuk dan Muara Angke Untuk Mengurangi Abrasi Air Laut
  • 37.
  • 38. 38 Gambar : Hutan Mangrove Kapuk dan Muara Angke Untuk Mengurangi Abrasi Air Laut
  • 39. Pemeliharaan meliputi : Pembibitan, penyulaman, pembersihan hama, dan pembersihan sampah Maintenance includes: Breeding, stitching, cleaning pests, and cleaning the garbage
  • 40. Pertumbuhan mangrove menjadikan ekosistem baru bagi burung-burung Growth of mangrove ecosystems to make new for the birds
  • 41. Kegiatan pembersihan sampah di areal restorasi ekologis. Sampah terbawa masuk ke dalam area pada saat air laut pasang Waste cleanup activities in the area of ecological restoration. Trash washed into the area when the tide water
  • 42.
  • 43. PERGUB NO. 121 / 2012 Tentang Ruang Kawasan Rekamasi Panturan Jakarta PERDA No. 1 / 2012 Tentang RTRW DKI Jakarta 2030 PERDA No. 1 / 2014 Tentang RTR & PZ PERGUB NO. 146 / 2014 Tentang Pedoman Teknis & Pelayanan Perijinan Prasarana Reklamasi Kawasan Strategis Pantura JKT SKEMA, LATAR BELAKANG & KRONOLOGIS LEGALITAS REKLAMASI PULAU 2A & 1 OLEH PT. KNI PERATURAN PERUNDANG-UNDANGAN BARU UU RI No. 26 Tahun 2007 Tentang Penataan Ruang Wilayah Nasional UU RI No. 27 Tahun 2007 Tentang Pengelolaan Wilayah Pesisir & Pulau-Pulau Kecil UU RI No. 23 Tahun 2014 Tentang Pemerintah Daerah ( mengatur ttg Otonomi Daerah ) UU RI No. 32 Tahun 2014 Tentang Kelautan UU RI No. 1 Tahun 2014 Tentang Perubahan atas UU No. 27 Tahun 2007 Tentang Pengelolaan Wilayah Pesisir & Pulau-Pulau Kecil Peraturan Pemerintah No. 26 Tahun 2008 Tentang Rencana Tata Ruang Wilayah Nasional Peraturan Presiden No. 122 Tahun 2012 Tentang Reklamasi, Wilayah Pesisir & Pulau-Pulau Kecil Peraturan Presiden No. 54 Tahun 2008 Tentang Penataan Ruang Kawasan Jabodetabek Punjur
  • 44. RUANG EKSPRESI PUBLIK DIREBUT KEKERASAN INDIVIDU DAN KELOMPOK MASYARAKAT MUNCUL SEBAGAI IMBAS DARI EKSPRESI KULTURAL YANG TERSUMBAT PERLU RUANG TERBUKA HIJAU, KARENA MASYARAKAT DAPAT MENGAKSES LANGSUNG TANPA HARUS KELUAR BIAYA ➢ MASYARAKAT DI KOTA BESAR (JAKARTA), TIDAK PUNYA PILIHAN UNTUK MELEPAS STRES KE MALL ❑ RUANG PUBLIK SEKARANG (MALL) HANYA UNTUK KALANGAN YANG MAMPU FINANSIAL ❑ SISTEM NEGARA JUSTRU MEMFASILITASI KEKUATAN EKONOMI UNTUK MEREBUT RUANG MILIK PUBLIK ❑ KULTUR MASYARAKAT INDONESIA : ➢ MASYARAKAT KOMUNAL YANG TERBIASA BERKUMPUL DAN BERSOSIALISASI ➢ PERLU RUANG PUBLIK, KARENA KEPENTINGAN UNTUK MEMBANGUN KEBERSAMAAN ➢ JUSTRU MALAH TIMBUL BEBAN STRESS BARU KARENA KEMAMPUAN DAYA BELI RENDAH ➢ KALAUPUN DI RUMAH SAJA DENGAN NONTON TV, TAYANGAN PENUH DENGAN KEKERASAN DAN TAHAYUL (STRESS LAGI) ➢ HAL-HAL YANG TERJADI : LEMAH KEPERCAYAAN KEPADA ORANG LAIN RASA EMPATI DAN SOLIDARITAS RENDAH ACUH TAK ACUH GAMPANG TERSINGGUNG DAN MARAH
  • 45. ➢ TERJADI PENYEDOTAN AIR TANAH BERLEBIHAN, SEHINGA TERJADI PENURUNAN PERMUKAAN TANAH (43% DI BAWAH AIR LAUT)  PERLU ADA PERUBAHAN PEMUKIMAN DEKAT SUNGAI OLEH MASYARAKAT YANG STATUS SOSIAL LEBIH TINGGI  PERLU ADA PENERTIBAN DEKAT SUNGAI YANG BEBAS PABRIK-PABRIK  MERUBAH AIR LAUT MENJADI AIR TAWAR ❖ PERLU DITAMBAH SITU-SITU DAN WADUK BESAR UNTUK MENAMPUNG AIR DARI BOGOR PERMASALAHAN AIR MINUM ❑ Kebutuhan Air Bersih untuk Jakarta ± 550 juta m³ / tahun ❑ Pasokan dari PDAM ± 295 juta m³ / tahun (masih kurang ± 255 juta m³ / tahun ❑ Jakarta tidak punya sumber air selain air tanah •Keperluan Rumah Tangga •Keperluan Industri ➢ SUNGAI DAN SALURAN PENUH DENGAN SAMPAH DAN LIMBAH ➢ TERJADI PENDANGKALAN TERHADAP SITU-SITU ❖ SITU-SITU YANG ADA HARUS TERJAGA DARI PENDANGKALAN ❖ PERLU SALURAN KHUSUS DAN PENAMPUNGAN LIMBAH INDUSTRI UNTUK DIOLAH
  • 46. Bangunan Besar Bertingkat Curah Hujan Tinggi Penurunan Tanah Kondisi Tanah ✓ Bangunan Padat ➔ RESAPAN AIR + 9 % STRATEGI PENYELESAIAN ✓ Batasi / kurangi VOLUME AIR dari Bogor (Situ & Kanal) Kanal Situ Air Laut ➢ Penetrasi ke darat ➢ Banjir “ROB” ✓ Penyedotan Air Tanah besar-besaran, sehingga permukaan tanah TURUN (43%) ✓ Permukaan Air Laut Naik ▪ Penetrasi Kedarat ▪ Banjir “ROB” ✓ Sampah (Saluran dan Sungai) ✓ Selesaikan “SAMPAH” ✓ Bersihkan sungai, kali & saluran-saluran ✓ Perbanyak RUANG TERBUKA HIJAU ✓ Pemukiman Vertikal ✓ Buat SUMUR RESAPAN (Biopori) ✓ TANGGUL / REKLAMASI / MANGROVE
  • 47. Construction Golf Island Page 47 13 April 2016 Existing situation