SlideShare a Scribd company logo
TRANSFER
PELATIHAN
Pengembangan Diklat Vokasional
Nurwito
MATERI PEMBAHASAN
Penentuan
Desain
Pelatihan
Lingkungan
Kerja yang
Mempengaruhi
Transfer
Pelatihan
Lingkungan
Lembaga yang
Mendukung
Transfer
Pelatihan
O1 02
03
Penentuan
Desain Pelatihan
Mengetahui kompetensi yang benar-benar
dibutuhkan oleh peserta pelatihan, potensi
yang dapat dikembangkan oleh setiap peserta
pelatihan, serta karakteristik peserta
pelatihan dalam melakukan proses
pembelajaran
01
v
Teori Transfer Pelatihan
(Sumber: Noe, 2010: 189)
Teori Aspek Serupa
Pelatihan dapat berjalan
dengan efektif jika apa
yang dilatihkan memiliki
kondisi yang sama atau
serupa dengan tempat
peserta pelatihan
bekerja
Program pelatihan harus
mengajarkan prosedur dan
konsep yang spesifik.
Peserta pelatihan harus
diberi penjelasan mengenai
perbedaan antara tugas
pelatihan dengan tugas
kerja.
Peserta pelatihan harus
terfokus pada perbedaan
antara tugas pelatihan
dengan tugas kerja, dan
tidak terpancing dengan
perbedaan lain yang tidak
penting.
Sikap atau keterampilan
harus mampu meningkatkan
performa kerja secara
efektif.
Pendekatan Generalisasi Stimulus
Teori ini menekankan bahwa
hasil pelatihan harus
mampu diterapkan pada
kondisi kerja yang lebih
luas dan bervariasi
Program pelatihan hanya
harus mengajarkan konsep
umum dan prinsip-prinsip
secara luas.
Peserta pelatihan harus
mampu mengaitkan antara
pengalaman kerja dengan
pembelajaran di pelatihan
sehingga mampu menyusun
strategi pada situasi dan
kondisi kerja yang berbeda.
Prinsip-prinsip umum yang
diajarkan nantinya
diharapkan mampu
dikembangkan lebih jauh
oleh peserta pelatihan
daripada yang telah
diberikan di pelatihan.
Teori Transfer Kognitif
Teori kognitif berdasar pada
mengingat kembali informasi
yang telah ada dan
digabungkan dengan
informasi baru yang akan
didapat melalui pelatihan
Instruktur pelatihan
harus paham potensi
apa yang ada pada
setiap peserta pelatihan.
Materi pelatihan yang
diberikan harus mampu
memberikan gambaran
kepada peserta pelatihan
tentang apa yang akan
dihadapi di tempat kerja.
Penguatan Manajemen Diri
dan Tanggung jawab
Peserta Pelatihan
Prosedur manajemen diri bagi peserta pelatihan:
⬣ Menentukan tingkat dukungan dan
konsekuensi buruk yang dapat terjadi ketika
mempelajari dan mencapai keterampilan baru.
⬣ Menentukan target, tujuan, dan manfaat bagi
kompetensi yang dipelajari.
⬣ Menerapkan kompetensi ke dalam pekerjaan.
⬣ Mengawasi penggunaan kompetensi yang
digunakan dalam pekerjaan.
⬣ Melaksanakan dalam penguatan diri.
(Sumber: Noe, 2010: 193)
02
Lingkungan Kerja yang
Mempengaruhi
Transfer Pelatihan
LINGKUNGAN KERJA YANG
MEMPENGARUHI TRANSFER PELATIHAN
Iklim dalam
Transfer
Pelatihan
Dukungan dari
Atasan
Dukungan dari
Sesama Pekerja
dan Peserta
Pelatihan
Kesempatan
dalam
Menerapkan
Ilmu Baru
Dukungan
Sarana,
Prasarana, dan
Teknologi
Karakteristik Iklim Positif di Tempat Kerja
(Sumber: Noe, 2010: 196)
Tingkatan Dukungan oleh Pimpinan
Lingkungan Lembaga
yang Mendukung
Transfer Pelatihan
03
Lingkungan Lembaga yang Mendukung
Transfer Pelatihan
Lembaga
Pelatihan
Kompetensi
dan
Manajemen
Kompetensi
Lembaga Pelatihan
Lingkungan Pelatihan
yang Mendukung
• Karyawan merasa
aman dalam
menyampaikan
opininya
• Apresiasi
• Karyawan dikuatkan
untuk mengambil
resiko
• Dukungan dalam
review
Praktik dan Proses
Pelatihan
• Pelaksanaan kreasi
ilmu,
penyebarluasan
ilmu, pembagian
ilmu, dan penerapan
ilmu.
• Pengembangan
sistem yang
mendukung
pelaksanaan
tersebut.
Penguatan Pelatihan
oleh Pimpinan
• Pimpinan secara
aktif berdiskusi
• Pimpinan
berkeinginan
mempertimbangkan
setiap sudut
pandang yang
diberikan.
• Waktu digunakan
untuk identifikasi
masalah,.
• Pembelajaran diberi
dukungan, promosi,
dan penghargaan
Kompetensi dan Manajemen Kompetensi
Model Pembagian Kompetensi
Cara Dalam Melaksanakan Manajemen
Kompetensi
Menggunakan teknologi,
surat elektronik, atau
jaringan sosial institusi yang
mengizinkan karyawan
menyimpan informasi dan
berbagi dengan yang lain.
Terbitkan daftar yang
menjabarkan kegiatan
karyawan, kontak
karyawan, dan kompetensi
yang dimiliki karyawan.
Kembangkan peta informatif
yang menunjukkan lokasi
penyimpanan kompetensi
secara spesifik di dalam
institusi.
Bentuk petugas informasi
dan pelatihan untuk
menyimpan dan
memfasilitasi pertukaran
informasi dalam institusi.
Lakukan presentasi antar
karyawan terkait
perkembangan kompetensi
yang telah dipelajari dari
pelatihan.
Izinkan karyawan untuk
mengambil waktu cuti demi
mengikuti program
pelatihan.
Ciptakan perpustakaan
elektronik yang berisikan
sumber-sumber belajar.
Rancang ruangan kantor
untuk karyawan saling
berinteraksi.
Bentuk kelompok
menggunakan pertemuan,
sosial media, atau blog bagi
karyawan yang memiliki
minat untuk saling bertukar
ide, solusi, dan inovasi.
Lakukan review di setiap
akhir pelaksanaan program
untuk mengetahui yang
terjadi dan yang dapat
dipelajari dari program
tersebut.
Manajemen Kompetensi Yang Efektif
Kolaborasi antara teknologi informasi
dan pelatihan. Pelatihan dapat
mengembangkan kultur, konten, dan
strategi pembelajaran. Sedangkan
teknologi informasi mengembangkan
sistem dalam mengakses, membagi,
dan menyimpan kompetensi serta
menyampaikan pelatihan.
Menciptakan posisi kepemimpinan
manajememn kompetensi.
cKemudahan dalam menggunakan
teknologi. Sangat penting untuk
membangun teknologi dan
infrastruktur yang tepat guna serta
mudah dioperasikan oleh karyawan
untuk mengakses dan membagi
informasi terkait konteks pekerjaan
mereka.
Kepercayaan dan keinginan karyawan
untuk berbagi informasi. Institusi
berkewajiban untuk mengetahui dan
mempromosikan karyawan yang
mengikuti pelatihan supaya
berkehendak untuk membagi
kompetensi yang didapat dari
pelatihan.

More Related Content

Similar to Nurwito_22702259007_BAB 6.pptx

Teknik mendesain modul diklat
Teknik mendesain modul diklatTeknik mendesain modul diklat
Teknik mendesain modul diklat
nnugraha41
 
Ragam strategi diklat dian ekawati
Ragam strategi diklat dian ekawatiRagam strategi diklat dian ekawati
Ragam strategi diklat dian ekawati
Dee Kyuhyunnie
 
Pelatihan dan pengembangan karyawan makalah
Pelatihan dan pengembangan karyawan makalahPelatihan dan pengembangan karyawan makalah
Pelatihan dan pengembangan karyawan makalah
Ganjar Destiansyah
 
MANAJEMEN PELATIHAN DAN PENYUSUNAN RENCANA PELATIHAN (1).pptx
MANAJEMEN PELATIHAN DAN PENYUSUNAN RENCANA PELATIHAN (1).pptxMANAJEMEN PELATIHAN DAN PENYUSUNAN RENCANA PELATIHAN (1).pptx
MANAJEMEN PELATIHAN DAN PENYUSUNAN RENCANA PELATIHAN (1).pptx
Naomisena1
 
Training
TrainingTraining
Training
Alif Mahardika
 
Training & development
Training & developmentTraining & development
Training & development
Iskawanto Kurniawan
 
Kelompok 5 Pengembangan dan Pelatihan Karyawan
Kelompok 5 Pengembangan dan Pelatihan KaryawanKelompok 5 Pengembangan dan Pelatihan Karyawan
Kelompok 5 Pengembangan dan Pelatihan Karyawan
Muhammad Rafi Putra Mulia
 
Kelompok 4_Prinsip-Prinsip Pelatihan & Kursus.pptx
Kelompok 4_Prinsip-Prinsip Pelatihan & Kursus.pptxKelompok 4_Prinsip-Prinsip Pelatihan & Kursus.pptx
Kelompok 4_Prinsip-Prinsip Pelatihan & Kursus.pptx
SelgiOkta1
 
MANAGING TRAINING AND DEVELOPMENT
MANAGING TRAINING AND DEVELOPMENTMANAGING TRAINING AND DEVELOPMENT
MANAGING TRAINING AND DEVELOPMENT
Brawijaya university, Jakarta
 
Copyofchap 5slide-111019090122-phpapp02(2)
Copyofchap 5slide-111019090122-phpapp02(2)Copyofchap 5slide-111019090122-phpapp02(2)
Copyofchap 5slide-111019090122-phpapp02(2)
Abdul Azisbtw
 
chap.5- Training Design slide
chap.5- Training Design slidechap.5- Training Design slide
chap.5- Training Design slide
Defina Sulastiningtiyas
 
TRAINING AND DEVELOPMENT
TRAINING AND DEVELOPMENTTRAINING AND DEVELOPMENT
TRAINING AND DEVELOPMENT
Naura Seulanga
 
Makalah Asumsi Dasar Dan Definisi Desain Instruksional (Project Minerva Instr...
Makalah Asumsi Dasar Dan Definisi Desain Instruksional (Project Minerva Instr...Makalah Asumsi Dasar Dan Definisi Desain Instruksional (Project Minerva Instr...
Makalah Asumsi Dasar Dan Definisi Desain Instruksional (Project Minerva Instr...
Dedy Wiranto
 
Dasar dan proses pembelajaran biologi 1
Dasar dan proses pembelajaran biologi 1Dasar dan proses pembelajaran biologi 1
Dasar dan proses pembelajaran biologi 1
Heri Cahyono
 
Sosialisasi, pelatihan , dan pengembangan Karyawan
Sosialisasi, pelatihan , dan pengembangan KaryawanSosialisasi, pelatihan , dan pengembangan Karyawan
Sosialisasi, pelatihan , dan pengembangan Karyawan
iyandri tiluk wahyono
 
Penyusunan+kurikulum+pelatihan
Penyusunan+kurikulum+pelatihanPenyusunan+kurikulum+pelatihan
Penyusunan+kurikulum+pelatihan
Always_Legowo
 
Kelompok 14
Kelompok 14Kelompok 14
Kelompok 14
rizkinooramalia
 
Training & Development
Training & DevelopmentTraining & Development
Training & Development
Asti Aulia
 
pelatihan-dan-pengembangan-sdm.ppt
pelatihan-dan-pengembangan-sdm.pptpelatihan-dan-pengembangan-sdm.ppt
pelatihan-dan-pengembangan-sdm.ppt
dpmdbusel
 
Laporan ojl kemitraan
Laporan ojl kemitraanLaporan ojl kemitraan
Laporan ojl kemitraan
Omay Widyana
 

Similar to Nurwito_22702259007_BAB 6.pptx (20)

Teknik mendesain modul diklat
Teknik mendesain modul diklatTeknik mendesain modul diklat
Teknik mendesain modul diklat
 
Ragam strategi diklat dian ekawati
Ragam strategi diklat dian ekawatiRagam strategi diklat dian ekawati
Ragam strategi diklat dian ekawati
 
Pelatihan dan pengembangan karyawan makalah
Pelatihan dan pengembangan karyawan makalahPelatihan dan pengembangan karyawan makalah
Pelatihan dan pengembangan karyawan makalah
 
MANAJEMEN PELATIHAN DAN PENYUSUNAN RENCANA PELATIHAN (1).pptx
MANAJEMEN PELATIHAN DAN PENYUSUNAN RENCANA PELATIHAN (1).pptxMANAJEMEN PELATIHAN DAN PENYUSUNAN RENCANA PELATIHAN (1).pptx
MANAJEMEN PELATIHAN DAN PENYUSUNAN RENCANA PELATIHAN (1).pptx
 
Training
TrainingTraining
Training
 
Training & development
Training & developmentTraining & development
Training & development
 
Kelompok 5 Pengembangan dan Pelatihan Karyawan
Kelompok 5 Pengembangan dan Pelatihan KaryawanKelompok 5 Pengembangan dan Pelatihan Karyawan
Kelompok 5 Pengembangan dan Pelatihan Karyawan
 
Kelompok 4_Prinsip-Prinsip Pelatihan & Kursus.pptx
Kelompok 4_Prinsip-Prinsip Pelatihan & Kursus.pptxKelompok 4_Prinsip-Prinsip Pelatihan & Kursus.pptx
Kelompok 4_Prinsip-Prinsip Pelatihan & Kursus.pptx
 
MANAGING TRAINING AND DEVELOPMENT
MANAGING TRAINING AND DEVELOPMENTMANAGING TRAINING AND DEVELOPMENT
MANAGING TRAINING AND DEVELOPMENT
 
Copyofchap 5slide-111019090122-phpapp02(2)
Copyofchap 5slide-111019090122-phpapp02(2)Copyofchap 5slide-111019090122-phpapp02(2)
Copyofchap 5slide-111019090122-phpapp02(2)
 
chap.5- Training Design slide
chap.5- Training Design slidechap.5- Training Design slide
chap.5- Training Design slide
 
TRAINING AND DEVELOPMENT
TRAINING AND DEVELOPMENTTRAINING AND DEVELOPMENT
TRAINING AND DEVELOPMENT
 
Makalah Asumsi Dasar Dan Definisi Desain Instruksional (Project Minerva Instr...
Makalah Asumsi Dasar Dan Definisi Desain Instruksional (Project Minerva Instr...Makalah Asumsi Dasar Dan Definisi Desain Instruksional (Project Minerva Instr...
Makalah Asumsi Dasar Dan Definisi Desain Instruksional (Project Minerva Instr...
 
Dasar dan proses pembelajaran biologi 1
Dasar dan proses pembelajaran biologi 1Dasar dan proses pembelajaran biologi 1
Dasar dan proses pembelajaran biologi 1
 
Sosialisasi, pelatihan , dan pengembangan Karyawan
Sosialisasi, pelatihan , dan pengembangan KaryawanSosialisasi, pelatihan , dan pengembangan Karyawan
Sosialisasi, pelatihan , dan pengembangan Karyawan
 
Penyusunan+kurikulum+pelatihan
Penyusunan+kurikulum+pelatihanPenyusunan+kurikulum+pelatihan
Penyusunan+kurikulum+pelatihan
 
Kelompok 14
Kelompok 14Kelompok 14
Kelompok 14
 
Training & Development
Training & DevelopmentTraining & Development
Training & Development
 
pelatihan-dan-pengembangan-sdm.ppt
pelatihan-dan-pengembangan-sdm.pptpelatihan-dan-pengembangan-sdm.ppt
pelatihan-dan-pengembangan-sdm.ppt
 
Laporan ojl kemitraan
Laporan ojl kemitraanLaporan ojl kemitraan
Laporan ojl kemitraan
 

Recently uploaded

Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptxPemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
ssuser4dafea
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Fathan Emran
 
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDFJUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
budimoko2
 
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul AjarPowerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
MashudiMashudi12
 
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdfPanduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
MildayantiMildayanti
 
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs KonsekuensiAksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
sabir51
 
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPALANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
Annisa Syahfitri
 
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptxNovel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
NirmalaJane
 
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdfJuknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
HendraSagita2
 
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdfMODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
YuristaAndriyani1
 
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdfKONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
AsyeraPerangin1
 
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
ahyani72
 
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
ahyani72
 
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
nasrudienaulia
 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Kanaidi ken
 
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptxRENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
mukminbdk
 
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARUAKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
junaedikuluri1
 
pelayanan prima pada pelanggan dan karyawan
pelayanan prima pada pelanggan dan karyawanpelayanan prima pada pelanggan dan karyawan
pelayanan prima pada pelanggan dan karyawan
EvaMirzaSyafitri
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 

Recently uploaded (20)

Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptxPemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
 
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDFJUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
 
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul AjarPowerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
 
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdfPanduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
 
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs KonsekuensiAksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
 
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPALANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
 
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptxNovel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
 
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdfJuknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
 
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdfMODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
 
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdfKONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
 
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
 
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
 
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
 
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptxRENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
 
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARUAKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
 
pelayanan prima pada pelanggan dan karyawan
pelayanan prima pada pelanggan dan karyawanpelayanan prima pada pelanggan dan karyawan
pelayanan prima pada pelanggan dan karyawan
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
 

Nurwito_22702259007_BAB 6.pptx

  • 3. Penentuan Desain Pelatihan Mengetahui kompetensi yang benar-benar dibutuhkan oleh peserta pelatihan, potensi yang dapat dikembangkan oleh setiap peserta pelatihan, serta karakteristik peserta pelatihan dalam melakukan proses pembelajaran 01
  • 5. Teori Aspek Serupa Pelatihan dapat berjalan dengan efektif jika apa yang dilatihkan memiliki kondisi yang sama atau serupa dengan tempat peserta pelatihan bekerja Program pelatihan harus mengajarkan prosedur dan konsep yang spesifik. Peserta pelatihan harus diberi penjelasan mengenai perbedaan antara tugas pelatihan dengan tugas kerja. Peserta pelatihan harus terfokus pada perbedaan antara tugas pelatihan dengan tugas kerja, dan tidak terpancing dengan perbedaan lain yang tidak penting. Sikap atau keterampilan harus mampu meningkatkan performa kerja secara efektif.
  • 6. Pendekatan Generalisasi Stimulus Teori ini menekankan bahwa hasil pelatihan harus mampu diterapkan pada kondisi kerja yang lebih luas dan bervariasi Program pelatihan hanya harus mengajarkan konsep umum dan prinsip-prinsip secara luas. Peserta pelatihan harus mampu mengaitkan antara pengalaman kerja dengan pembelajaran di pelatihan sehingga mampu menyusun strategi pada situasi dan kondisi kerja yang berbeda. Prinsip-prinsip umum yang diajarkan nantinya diharapkan mampu dikembangkan lebih jauh oleh peserta pelatihan daripada yang telah diberikan di pelatihan.
  • 7. Teori Transfer Kognitif Teori kognitif berdasar pada mengingat kembali informasi yang telah ada dan digabungkan dengan informasi baru yang akan didapat melalui pelatihan Instruktur pelatihan harus paham potensi apa yang ada pada setiap peserta pelatihan. Materi pelatihan yang diberikan harus mampu memberikan gambaran kepada peserta pelatihan tentang apa yang akan dihadapi di tempat kerja.
  • 8. Penguatan Manajemen Diri dan Tanggung jawab Peserta Pelatihan Prosedur manajemen diri bagi peserta pelatihan: ⬣ Menentukan tingkat dukungan dan konsekuensi buruk yang dapat terjadi ketika mempelajari dan mencapai keterampilan baru. ⬣ Menentukan target, tujuan, dan manfaat bagi kompetensi yang dipelajari. ⬣ Menerapkan kompetensi ke dalam pekerjaan. ⬣ Mengawasi penggunaan kompetensi yang digunakan dalam pekerjaan. ⬣ Melaksanakan dalam penguatan diri.
  • 11. LINGKUNGAN KERJA YANG MEMPENGARUHI TRANSFER PELATIHAN Iklim dalam Transfer Pelatihan Dukungan dari Atasan Dukungan dari Sesama Pekerja dan Peserta Pelatihan Kesempatan dalam Menerapkan Ilmu Baru Dukungan Sarana, Prasarana, dan Teknologi
  • 12. Karakteristik Iklim Positif di Tempat Kerja (Sumber: Noe, 2010: 196)
  • 15. Lingkungan Lembaga yang Mendukung Transfer Pelatihan Lembaga Pelatihan Kompetensi dan Manajemen Kompetensi
  • 16. Lembaga Pelatihan Lingkungan Pelatihan yang Mendukung • Karyawan merasa aman dalam menyampaikan opininya • Apresiasi • Karyawan dikuatkan untuk mengambil resiko • Dukungan dalam review Praktik dan Proses Pelatihan • Pelaksanaan kreasi ilmu, penyebarluasan ilmu, pembagian ilmu, dan penerapan ilmu. • Pengembangan sistem yang mendukung pelaksanaan tersebut. Penguatan Pelatihan oleh Pimpinan • Pimpinan secara aktif berdiskusi • Pimpinan berkeinginan mempertimbangkan setiap sudut pandang yang diberikan. • Waktu digunakan untuk identifikasi masalah,. • Pembelajaran diberi dukungan, promosi, dan penghargaan
  • 17. Kompetensi dan Manajemen Kompetensi Model Pembagian Kompetensi
  • 18. Cara Dalam Melaksanakan Manajemen Kompetensi Menggunakan teknologi, surat elektronik, atau jaringan sosial institusi yang mengizinkan karyawan menyimpan informasi dan berbagi dengan yang lain. Terbitkan daftar yang menjabarkan kegiatan karyawan, kontak karyawan, dan kompetensi yang dimiliki karyawan. Kembangkan peta informatif yang menunjukkan lokasi penyimpanan kompetensi secara spesifik di dalam institusi. Bentuk petugas informasi dan pelatihan untuk menyimpan dan memfasilitasi pertukaran informasi dalam institusi. Lakukan presentasi antar karyawan terkait perkembangan kompetensi yang telah dipelajari dari pelatihan. Izinkan karyawan untuk mengambil waktu cuti demi mengikuti program pelatihan. Ciptakan perpustakaan elektronik yang berisikan sumber-sumber belajar. Rancang ruangan kantor untuk karyawan saling berinteraksi. Bentuk kelompok menggunakan pertemuan, sosial media, atau blog bagi karyawan yang memiliki minat untuk saling bertukar ide, solusi, dan inovasi. Lakukan review di setiap akhir pelaksanaan program untuk mengetahui yang terjadi dan yang dapat dipelajari dari program tersebut.
  • 19. Manajemen Kompetensi Yang Efektif Kolaborasi antara teknologi informasi dan pelatihan. Pelatihan dapat mengembangkan kultur, konten, dan strategi pembelajaran. Sedangkan teknologi informasi mengembangkan sistem dalam mengakses, membagi, dan menyimpan kompetensi serta menyampaikan pelatihan. Menciptakan posisi kepemimpinan manajememn kompetensi. cKemudahan dalam menggunakan teknologi. Sangat penting untuk membangun teknologi dan infrastruktur yang tepat guna serta mudah dioperasikan oleh karyawan untuk mengakses dan membagi informasi terkait konteks pekerjaan mereka. Kepercayaan dan keinginan karyawan untuk berbagi informasi. Institusi berkewajiban untuk mengetahui dan mempromosikan karyawan yang mengikuti pelatihan supaya berkehendak untuk membagi kompetensi yang didapat dari pelatihan.