SlideShare a Scribd company logo
MULTIVIBRATOR BISTABIL
Di susun oleh :
Dimas Subekti K. 1410502035
Dosen: R. Suryoto Edy Raharjo S.T, M,Eng
UNIVERSITAS TIDAR
Teknik Mesin S.1
KONSEP DASAR MULTIVIBRATOR
 Multivibrator adalah rangkaian elektronik
terpadu yang digunakan untuk menerapkan
variasi dari sistem dua keadaan (two state
system) yang dapat menghasilkan suatu
sinyal kontinu, yang dapat digunakan
sebagai pewaktu (timer) dari rangkaian-
rangkaian sekuensial.
Konsep Dasar Multivibrator
 Multivibrator beroperasi sebagai osilator,
yaitu sebagai sebuah rangkaian pembangkit
sinyal, di mana sinyal yang dihasilkan pada
keluaran akan berbentuk gelombang persegi
(square wave).
 Multivibrator dalam pengoperasiannya
memiliki dua keadaan utama, yaitu keadaan
stabil dan keadaan tak stabil.
Konsep Dasar Multivibrator
 Keadaan stabil adalah keadaan di mana taraf
amplitudo sinyal keluaran adalah tetap/stagnan
pada suatu nilai tertentu.
 Keadaan tak stabil adalah keadaan di mana
taraf ampiltudo sinyal selalu berubah-ubah
mengikuti denyut tegangan pada komponen
aktif.
 Keadaan tak stabil dipengaruhi oleh waktu laju
pengisian/pengosongan kapasitor yang
besarnya ditentukan dari kapasitas kapasitor.
Konsep Dasar Multivibrator
 Rangkaian multivibrator terdiri dari komponen
penguat aktif yang dikopel silang dengan
komponen-komponen pasif (resistor dan
kapasitor).
 Fungsi resistor pada rangkaian multivibrator
adalah sebagai sumber arus bagi pengisian
muatan kapasitor, sedangkan kapasitor
berfungsi sebagai kopel yang akan menentukan
besar tegangan dari komponen penguat yang
aktif.
Konsep Dasar Multivibrator
 Rangkaian multivibrator dapat dibuat dengan
transistor bipolar (bipolar junction transistor,
BJT), FET dan penguat operasional (operational
ampilfier, op-amp), yang mana bentuk
rangkaian untuk setiap komponen aktif perlu
disesuaikan dengan karakteristik dari setiap
komponen aktif tersebut.
 Karena cara kerja FET lebih rumit dari cara
kerja BJT, rangkaian multivibrator pada
umumnya dibuat dengan rangkaian BJT.
Konsep Dasar Multivibrator
MULTIVIBRATOR BISTABIL
 Multivibrator bistabil adalah multivibrator
yang memiliki dua keadaan stabil.
 Tidak adanya waktu pengisian/pengosongan
karena tidak memiliki kapasitor, sehingga
waktu aktif dari komponen penguat diatur
oleh pemicu (trigger) eksternal.
 Memiliki dua keadaan ‘set’ dan ‘reset’ yang
menyebabkan pada keadaan awal
komponen-komponen aktif menghantar.
Multivibrator Bistabil
RANGKAIAN MULTIVIBRATOR BISTABIL (BJT)
RESET TRIGGER
PULSE
SET TRIGGER
PULSE
VOUTVOUT
CARA KERJA
 Pada awal rangkaian diaktifkan, kedua
transistor berada dalam keadaan aktif karena
tak adanya kapasitor.
 Jika ada masukan denyut pemicu dari terminal
‘set’, maka Q1 akan berada pada daerah aktif,
sedangkan Q2 akan berada pada daerah cut-off.
 Jika ada masukan denyut pemicu dari terminal
‘reset’, maka Q2 akan berada pada daerah aktif,
sedangkan Q1 akan berada pada daerah cut-off.
RANGKAIAN MULTIVIBRATOR BISTABIL
(OP-AMP)
+V
-V
-
+
VOUT
VIN
CARA KERJA
 Ada/tidaknya denyut masukan dari terminal
VIN mempengaruhi nilai keluaran (output)
dari op-amp, di mana jika ada sinyal
masukan pada terminal masukan negatif op-
amp, maka akan timbul nilai ‘1’ pada terminal
keluaran dan begitu juga sebaliknya untuk
nilai ‘0’ pada keluaran diperoleh dengan
meniadakan sinyal masukan pada terminal
masukan negatif.
 Multivibrator bistabil
1. Tidak menggunakan kapasitor sehingga pada
awal rangkaian diaktifkan komponen penguat
berada pada daerah aktif.
2. Pengubahan keadaan dari sinyal keluaran
dilakukan dengan menerapkan masukan “set”
dan “reset” pada komponen penguat yang
aktif. Jika diberikan masukan pada salah satu
terminal tersebut, maka keadaan keluaran
akan berubah ke taraf kebalikan dari keadaan
awal.
Karakteristik Multivibrator
 Bentuk gelombang multivibrator bistabil
Karakteristik Multivibrator
• Multivibrator bistabil
Kegunaan dari multivibrator bistabil antara lain:
1. Membangkitkan dan memproses sinyal-
sinyal denyut.
2. Melakukan operasi-operasi seperti
penyimpanan bit data dan operasi logika
(aljabar Boole)
3. Pembentuk sistem memori dalam bentuk
flip-flop RS atau JK.
Aplikasi Multivibrator
RANGKAIAN DAN TABEL KEBENARAN RS-FF

More Related Content

What's hot

Multivibrator bistabil rev
Multivibrator bistabil revMultivibrator bistabil rev
Multivibrator bistabil rev
azwar_anaz
 
Susanto _multivibrator bistabil
Susanto _multivibrator bistabilSusanto _multivibrator bistabil
Susanto _multivibrator bistabil
Susanto
 
Multivibrator bistabil
Multivibrator bistabilMultivibrator bistabil
Multivibrator bistabil
azwar_anaz
 
Multivibator bistabil
Multivibator bistabilMultivibator bistabil
Multivibator bistabil
edihandoyo96
 
Multivibrator Bistabil
Multivibrator BistabilMultivibrator Bistabil
Multivibrator Bistabil
anom_saputro
 
Revisi multivibrator
Revisi multivibratorRevisi multivibrator
Revisi multivibrator
Kurniawan Ya Tyo
 
Multivibrator bistabil
Multivibrator bistabilMultivibrator bistabil
Multivibrator bistabil
eddy_wib
 
Multivibrator Bistabil_Cryzna Rizky H._Untidar
Multivibrator Bistabil_Cryzna Rizky H._UntidarMultivibrator Bistabil_Cryzna Rizky H._Untidar
Multivibrator Bistabil_Cryzna Rizky H._Untidar
Cryzna Hermawan
 
Multivibrator Bistabil
Multivibrator BistabilMultivibrator Bistabil
Multivibrator Bistabil
Ikhwan Widjanarko
 
Multivibrator bistabil yanuar_indra_kusuma_untidar
Multivibrator bistabil yanuar_indra_kusuma_untidarMultivibrator bistabil yanuar_indra_kusuma_untidar
Multivibrator bistabil yanuar_indra_kusuma_untidar
yanuarindra
 
Rachel chandra tmb_multivibrator bistable_revisi
Rachel chandra tmb_multivibrator bistable_revisiRachel chandra tmb_multivibrator bistable_revisi
Rachel chandra tmb_multivibrator bistable_revisi
Rachel Aditama
 
Multivibrator bistabil revisiKu
Multivibrator bistabil revisiKuMultivibrator bistabil revisiKu
Multivibrator bistabil revisiKu
UC Tidar
 
Multivibrator bistabil riffanda pandu tma
Multivibrator bistabil riffanda pandu tmaMultivibrator bistabil riffanda pandu tma
Multivibrator bistabil riffanda pandu tma
Riffanda
 
Multivibrator bistabil riffanda pandu tma
Multivibrator bistabil riffanda pandu tmaMultivibrator bistabil riffanda pandu tma
Multivibrator bistabil riffanda pandu tma
Riffanda
 
Jokopurnomosidi.multivibratorbistabil
Jokopurnomosidi.multivibratorbistabilJokopurnomosidi.multivibratorbistabil
Jokopurnomosidi.multivibratorbistabil
Joko Purnomo
 
Rachel chandra tmb_multivibrator bistable
Rachel chandra tmb_multivibrator bistableRachel chandra tmb_multivibrator bistable
Rachel chandra tmb_multivibrator bistable
Rachel Aditama
 
MULTIVIBRATOR BISTABIL
MULTIVIBRATOR BISTABILMULTIVIBRATOR BISTABIL
MULTIVIBRATOR BISTABIL
Muhammad F Ridwan
 
Multivibrator bistabil syarifudin
Multivibrator bistabil syarifudinMultivibrator bistabil syarifudin
Multivibrator bistabil syarifudin
Syarifudin86
 
Multivibrator Bistabil
Multivibrator BistabilMultivibrator Bistabil
Multivibrator Bistabil
riyan_afandi
 

What's hot (20)

Multivibrator bistabil rev
Multivibrator bistabil revMultivibrator bistabil rev
Multivibrator bistabil rev
 
Susanto _multivibrator bistabil
Susanto _multivibrator bistabilSusanto _multivibrator bistabil
Susanto _multivibrator bistabil
 
Multivibrator bistabil
Multivibrator bistabilMultivibrator bistabil
Multivibrator bistabil
 
Multivibator bistabil
Multivibator bistabilMultivibator bistabil
Multivibator bistabil
 
Multivibrator Bistabil
Multivibrator BistabilMultivibrator Bistabil
Multivibrator Bistabil
 
Revisi multivibrator
Revisi multivibratorRevisi multivibrator
Revisi multivibrator
 
Multivibrator bistabil
Multivibrator bistabilMultivibrator bistabil
Multivibrator bistabil
 
Multivibrator Bistabil_Cryzna Rizky H._Untidar
Multivibrator Bistabil_Cryzna Rizky H._UntidarMultivibrator Bistabil_Cryzna Rizky H._Untidar
Multivibrator Bistabil_Cryzna Rizky H._Untidar
 
Multivibrator Bistabil
Multivibrator BistabilMultivibrator Bistabil
Multivibrator Bistabil
 
Multivibrator bistabil yanuar_indra_kusuma_untidar
Multivibrator bistabil yanuar_indra_kusuma_untidarMultivibrator bistabil yanuar_indra_kusuma_untidar
Multivibrator bistabil yanuar_indra_kusuma_untidar
 
Rachel chandra tmb_multivibrator bistable_revisi
Rachel chandra tmb_multivibrator bistable_revisiRachel chandra tmb_multivibrator bistable_revisi
Rachel chandra tmb_multivibrator bistable_revisi
 
Multivibrator bistabil revisiKu
Multivibrator bistabil revisiKuMultivibrator bistabil revisiKu
Multivibrator bistabil revisiKu
 
Multivibrator bistabil riffanda pandu tma
Multivibrator bistabil riffanda pandu tmaMultivibrator bistabil riffanda pandu tma
Multivibrator bistabil riffanda pandu tma
 
Multivibrator bistabil riffanda pandu tma
Multivibrator bistabil riffanda pandu tmaMultivibrator bistabil riffanda pandu tma
Multivibrator bistabil riffanda pandu tma
 
Jokopurnomosidi.multivibratorbistabil
Jokopurnomosidi.multivibratorbistabilJokopurnomosidi.multivibratorbistabil
Jokopurnomosidi.multivibratorbistabil
 
Rachel chandra tmb_multivibrator bistable
Rachel chandra tmb_multivibrator bistableRachel chandra tmb_multivibrator bistable
Rachel chandra tmb_multivibrator bistable
 
MULTIVIBRATOR BISTABIL
MULTIVIBRATOR BISTABILMULTIVIBRATOR BISTABIL
MULTIVIBRATOR BISTABIL
 
Multivibrator bistabil syarifudin
Multivibrator bistabil syarifudinMultivibrator bistabil syarifudin
Multivibrator bistabil syarifudin
 
Multivibrator
MultivibratorMultivibrator
Multivibrator
 
Multivibrator Bistabil
Multivibrator BistabilMultivibrator Bistabil
Multivibrator Bistabil
 

Viewers also liked

prezentace o mně - filip
prezentace o mně - filipprezentace o mně - filip
prezentace o mně - filip
me3c
 
Estrategias productos y precio semana 3 modelo de negocio financieros
Estrategias productos y precio semana 3 modelo de negocio financierosEstrategias productos y precio semana 3 modelo de negocio financieros
Estrategias productos y precio semana 3 modelo de negocio financieros
Diana Parada
 
Módulo 3. El post de un blog
Módulo 3. El post de un blogMódulo 3. El post de un blog
Módulo 3. El post de un blog
Marcos Cadenato
 
Advanced motion controls dpcanis 060a400
Advanced motion controls dpcanis 060a400Advanced motion controls dpcanis 060a400
Advanced motion controls dpcanis 060a400
Electromate
 
cv
cvcv
Presentación1
Presentación1Presentación1
Presentación1
carmen valdez
 
Gem fall edition 2015
Gem fall edition 2015Gem fall edition 2015
Gem fall edition 2015
Beatrice Watson
 
Karakteristik transistor
Karakteristik transistorKarakteristik transistor
Karakteristik transistor
edihandoyo96
 
Phonemic awareness
Phonemic awarenessPhonemic awareness
Phonemic awareness
Kazuki Kasama
 
Memoria As
Memoria AsMemoria As
Memoria As
Marcos Cadenato
 
MASALAH-MASALAH DEMOKRASI & KEBANGSAAN ERA REFORMASI
MASALAH-MASALAH DEMOKRASI & KEBANGSAAN ERA REFORMASIMASALAH-MASALAH DEMOKRASI & KEBANGSAAN ERA REFORMASI
MASALAH-MASALAH DEMOKRASI & KEBANGSAAN ERA REFORMASI
pendidikan pancasila dan kewarganegaraan
 
여성작업제 『 W4.ow.to 』 톡 w2015 ♡ 여성작업제 판매 ,여성작업제 가격 ,여성작업제 효과, 여성작업제 의 또다른 효능,...
여성작업제  『 W4.ow.to  』 톡 w2015 ♡ 여성작업제 판매 ,여성작업제  가격 ,여성작업제 효과, 여성작업제 의 또다른 효능,...여성작업제  『 W4.ow.to  』 톡 w2015 ♡ 여성작업제 판매 ,여성작업제  가격 ,여성작업제 효과, 여성작업제 의 또다른 효능,...
여성작업제 『 W4.ow.to 』 톡 w2015 ♡ 여성작업제 판매 ,여성작업제 가격 ,여성작업제 효과, 여성작업제 의 또다른 효능,...
블랙 핑크
 
HYBRID ELECTRIC VEHICLE
HYBRID ELECTRIC VEHICLE HYBRID ELECTRIC VEHICLE
HYBRID ELECTRIC VEHICLE
Sadaf Nidah
 
3. ley general de educación, en materia de educación inclusiva
3. ley general de educación, en materia de educación inclusiva3. ley general de educación, en materia de educación inclusiva
3. ley general de educación, en materia de educación inclusiva
71195
 

Viewers also liked (14)

prezentace o mně - filip
prezentace o mně - filipprezentace o mně - filip
prezentace o mně - filip
 
Estrategias productos y precio semana 3 modelo de negocio financieros
Estrategias productos y precio semana 3 modelo de negocio financierosEstrategias productos y precio semana 3 modelo de negocio financieros
Estrategias productos y precio semana 3 modelo de negocio financieros
 
Módulo 3. El post de un blog
Módulo 3. El post de un blogMódulo 3. El post de un blog
Módulo 3. El post de un blog
 
Advanced motion controls dpcanis 060a400
Advanced motion controls dpcanis 060a400Advanced motion controls dpcanis 060a400
Advanced motion controls dpcanis 060a400
 
cv
cvcv
cv
 
Presentación1
Presentación1Presentación1
Presentación1
 
Gem fall edition 2015
Gem fall edition 2015Gem fall edition 2015
Gem fall edition 2015
 
Karakteristik transistor
Karakteristik transistorKarakteristik transistor
Karakteristik transistor
 
Phonemic awareness
Phonemic awarenessPhonemic awareness
Phonemic awareness
 
Memoria As
Memoria AsMemoria As
Memoria As
 
MASALAH-MASALAH DEMOKRASI & KEBANGSAAN ERA REFORMASI
MASALAH-MASALAH DEMOKRASI & KEBANGSAAN ERA REFORMASIMASALAH-MASALAH DEMOKRASI & KEBANGSAAN ERA REFORMASI
MASALAH-MASALAH DEMOKRASI & KEBANGSAAN ERA REFORMASI
 
여성작업제 『 W4.ow.to 』 톡 w2015 ♡ 여성작업제 판매 ,여성작업제 가격 ,여성작업제 효과, 여성작업제 의 또다른 효능,...
여성작업제  『 W4.ow.to  』 톡 w2015 ♡ 여성작업제 판매 ,여성작업제  가격 ,여성작업제 효과, 여성작업제 의 또다른 효능,...여성작업제  『 W4.ow.to  』 톡 w2015 ♡ 여성작업제 판매 ,여성작업제  가격 ,여성작업제 효과, 여성작업제 의 또다른 효능,...
여성작업제 『 W4.ow.to 』 톡 w2015 ♡ 여성작업제 판매 ,여성작업제 가격 ,여성작업제 효과, 여성작업제 의 또다른 효능,...
 
HYBRID ELECTRIC VEHICLE
HYBRID ELECTRIC VEHICLE HYBRID ELECTRIC VEHICLE
HYBRID ELECTRIC VEHICLE
 
3. ley general de educación, en materia de educación inclusiva
3. ley general de educación, en materia de educación inclusiva3. ley general de educación, en materia de educación inclusiva
3. ley general de educación, en materia de educación inclusiva
 

Similar to MULTIVIBRATOR BISTABIL

Multivibrator bistabil
Multivibrator bistabilMultivibrator bistabil
Multivibrator bistabil
Kurniawan Ya Tyo
 
Multivibrator bistabil
Multivibrator bistabilMultivibrator bistabil
Multivibrator bistabil
Prihtian Pambudi
 
Multivibrator Bistabil
Multivibrator BistabilMultivibrator Bistabil
Multivibrator Bistabil
erwin_rochmad
 
Multivibrator Bestable
Multivibrator BestableMultivibrator Bestable
Multivibrator Bestable
Alfi Diantoro
 
Rev_multivibrator bistabil
Rev_multivibrator bistabilRev_multivibrator bistabil
Rev_multivibrator bistabil
Prihtian Pambudi
 
Multivibrator bistabil (nazarudin rifat r)
Multivibrator bistabil (nazarudin rifat r)Multivibrator bistabil (nazarudin rifat r)
Multivibrator bistabil (nazarudin rifat r)
Nazarudin Rifat Rasyidi
 
Revisi, multivibrator bistabil
Revisi, multivibrator bistabilRevisi, multivibrator bistabil
Revisi, multivibrator bistabil
Alfi Diantoro
 
Achmad aziizudin multivibrator bistabil_teknikmesinb
Achmad aziizudin multivibrator bistabil_teknikmesinbAchmad aziizudin multivibrator bistabil_teknikmesinb
Achmad aziizudin multivibrator bistabil_teknikmesinb
aaziizudin
 
Multivibrator bistabil
Multivibrator bistabilMultivibrator bistabil
Multivibrator bistabil
imamibnupamungkas
 
Tanjung aji.tmb
Tanjung aji.tmbTanjung aji.tmb
Tanjung aji.tmb
tanjungajip
 

Similar to MULTIVIBRATOR BISTABIL (10)

Multivibrator bistabil
Multivibrator bistabilMultivibrator bistabil
Multivibrator bistabil
 
Multivibrator bistabil
Multivibrator bistabilMultivibrator bistabil
Multivibrator bistabil
 
Multivibrator Bistabil
Multivibrator BistabilMultivibrator Bistabil
Multivibrator Bistabil
 
Multivibrator Bestable
Multivibrator BestableMultivibrator Bestable
Multivibrator Bestable
 
Rev_multivibrator bistabil
Rev_multivibrator bistabilRev_multivibrator bistabil
Rev_multivibrator bistabil
 
Multivibrator bistabil (nazarudin rifat r)
Multivibrator bistabil (nazarudin rifat r)Multivibrator bistabil (nazarudin rifat r)
Multivibrator bistabil (nazarudin rifat r)
 
Revisi, multivibrator bistabil
Revisi, multivibrator bistabilRevisi, multivibrator bistabil
Revisi, multivibrator bistabil
 
Achmad aziizudin multivibrator bistabil_teknikmesinb
Achmad aziizudin multivibrator bistabil_teknikmesinbAchmad aziizudin multivibrator bistabil_teknikmesinb
Achmad aziizudin multivibrator bistabil_teknikmesinb
 
Multivibrator bistabil
Multivibrator bistabilMultivibrator bistabil
Multivibrator bistabil
 
Tanjung aji.tmb
Tanjung aji.tmbTanjung aji.tmb
Tanjung aji.tmb
 

More from dimas kuncoro

PENGUAT TRANSISTOR
PENGUAT TRANSISTORPENGUAT TRANSISTOR
PENGUAT TRANSISTOR
dimas kuncoro
 
ANALISIS SINYAL KECIL.
ANALISIS SINYAL KECIL.ANALISIS SINYAL KECIL.
ANALISIS SINYAL KECIL.
dimas kuncoro
 
ANALISIS SINYAL KECIL
ANALISIS SINYAL KECILANALISIS SINYAL KECIL
ANALISIS SINYAL KECIL
dimas kuncoro
 
Dimas subektit_Teknik mein
Dimas subektit_Teknik meinDimas subektit_Teknik mein
Dimas subektit_Teknik mein
dimas kuncoro
 
dimas subekti_Teknik Mesin
dimas subekti_Teknik Mesindimas subekti_Teknik Mesin
dimas subekti_Teknik Mesin
dimas kuncoro
 
karakteristik transistor
karakteristik transistorkarakteristik transistor
karakteristik transistor
dimas kuncoro
 

More from dimas kuncoro (6)

PENGUAT TRANSISTOR
PENGUAT TRANSISTORPENGUAT TRANSISTOR
PENGUAT TRANSISTOR
 
ANALISIS SINYAL KECIL.
ANALISIS SINYAL KECIL.ANALISIS SINYAL KECIL.
ANALISIS SINYAL KECIL.
 
ANALISIS SINYAL KECIL
ANALISIS SINYAL KECILANALISIS SINYAL KECIL
ANALISIS SINYAL KECIL
 
Dimas subektit_Teknik mein
Dimas subektit_Teknik meinDimas subektit_Teknik mein
Dimas subektit_Teknik mein
 
dimas subekti_Teknik Mesin
dimas subekti_Teknik Mesindimas subekti_Teknik Mesin
dimas subekti_Teknik Mesin
 
karakteristik transistor
karakteristik transistorkarakteristik transistor
karakteristik transistor
 

MULTIVIBRATOR BISTABIL

  • 1. MULTIVIBRATOR BISTABIL Di susun oleh : Dimas Subekti K. 1410502035 Dosen: R. Suryoto Edy Raharjo S.T, M,Eng UNIVERSITAS TIDAR Teknik Mesin S.1
  • 2. KONSEP DASAR MULTIVIBRATOR  Multivibrator adalah rangkaian elektronik terpadu yang digunakan untuk menerapkan variasi dari sistem dua keadaan (two state system) yang dapat menghasilkan suatu sinyal kontinu, yang dapat digunakan sebagai pewaktu (timer) dari rangkaian- rangkaian sekuensial. Konsep Dasar Multivibrator
  • 3.  Multivibrator beroperasi sebagai osilator, yaitu sebagai sebuah rangkaian pembangkit sinyal, di mana sinyal yang dihasilkan pada keluaran akan berbentuk gelombang persegi (square wave).  Multivibrator dalam pengoperasiannya memiliki dua keadaan utama, yaitu keadaan stabil dan keadaan tak stabil. Konsep Dasar Multivibrator
  • 4.  Keadaan stabil adalah keadaan di mana taraf amplitudo sinyal keluaran adalah tetap/stagnan pada suatu nilai tertentu.  Keadaan tak stabil adalah keadaan di mana taraf ampiltudo sinyal selalu berubah-ubah mengikuti denyut tegangan pada komponen aktif.  Keadaan tak stabil dipengaruhi oleh waktu laju pengisian/pengosongan kapasitor yang besarnya ditentukan dari kapasitas kapasitor. Konsep Dasar Multivibrator
  • 5.  Rangkaian multivibrator terdiri dari komponen penguat aktif yang dikopel silang dengan komponen-komponen pasif (resistor dan kapasitor).  Fungsi resistor pada rangkaian multivibrator adalah sebagai sumber arus bagi pengisian muatan kapasitor, sedangkan kapasitor berfungsi sebagai kopel yang akan menentukan besar tegangan dari komponen penguat yang aktif. Konsep Dasar Multivibrator
  • 6.  Rangkaian multivibrator dapat dibuat dengan transistor bipolar (bipolar junction transistor, BJT), FET dan penguat operasional (operational ampilfier, op-amp), yang mana bentuk rangkaian untuk setiap komponen aktif perlu disesuaikan dengan karakteristik dari setiap komponen aktif tersebut.  Karena cara kerja FET lebih rumit dari cara kerja BJT, rangkaian multivibrator pada umumnya dibuat dengan rangkaian BJT. Konsep Dasar Multivibrator
  • 7. MULTIVIBRATOR BISTABIL  Multivibrator bistabil adalah multivibrator yang memiliki dua keadaan stabil.  Tidak adanya waktu pengisian/pengosongan karena tidak memiliki kapasitor, sehingga waktu aktif dari komponen penguat diatur oleh pemicu (trigger) eksternal.  Memiliki dua keadaan ‘set’ dan ‘reset’ yang menyebabkan pada keadaan awal komponen-komponen aktif menghantar. Multivibrator Bistabil
  • 8. RANGKAIAN MULTIVIBRATOR BISTABIL (BJT) RESET TRIGGER PULSE SET TRIGGER PULSE VOUTVOUT
  • 9. CARA KERJA  Pada awal rangkaian diaktifkan, kedua transistor berada dalam keadaan aktif karena tak adanya kapasitor.  Jika ada masukan denyut pemicu dari terminal ‘set’, maka Q1 akan berada pada daerah aktif, sedangkan Q2 akan berada pada daerah cut-off.  Jika ada masukan denyut pemicu dari terminal ‘reset’, maka Q2 akan berada pada daerah aktif, sedangkan Q1 akan berada pada daerah cut-off.
  • 11. CARA KERJA  Ada/tidaknya denyut masukan dari terminal VIN mempengaruhi nilai keluaran (output) dari op-amp, di mana jika ada sinyal masukan pada terminal masukan negatif op- amp, maka akan timbul nilai ‘1’ pada terminal keluaran dan begitu juga sebaliknya untuk nilai ‘0’ pada keluaran diperoleh dengan meniadakan sinyal masukan pada terminal masukan negatif.
  • 12.  Multivibrator bistabil 1. Tidak menggunakan kapasitor sehingga pada awal rangkaian diaktifkan komponen penguat berada pada daerah aktif. 2. Pengubahan keadaan dari sinyal keluaran dilakukan dengan menerapkan masukan “set” dan “reset” pada komponen penguat yang aktif. Jika diberikan masukan pada salah satu terminal tersebut, maka keadaan keluaran akan berubah ke taraf kebalikan dari keadaan awal. Karakteristik Multivibrator
  • 13.  Bentuk gelombang multivibrator bistabil Karakteristik Multivibrator
  • 14. • Multivibrator bistabil Kegunaan dari multivibrator bistabil antara lain: 1. Membangkitkan dan memproses sinyal- sinyal denyut. 2. Melakukan operasi-operasi seperti penyimpanan bit data dan operasi logika (aljabar Boole) 3. Pembentuk sistem memori dalam bentuk flip-flop RS atau JK. Aplikasi Multivibrator
  • 15. RANGKAIAN DAN TABEL KEBENARAN RS-FF