SlideShare a Scribd company logo
Project Management Body of
Knowledge
MANAJEMEN PROYEK SISTEM INFORMASI
Semester Genap 2014/2015
lutfi.class@gmail.com
LUTFI FANANI
Body of Knowledge
 PMBOK merupakan panduan yang berisi mengenai
pengetahuan dalam suatu manajemen proyek dan selalu
diperbaharui dalam jangka waktu tertentu.
 PMBOK mengembangkan aktivitas pada manajemen proyek
dan dikelompokkan pada 9 (sembilan) knowledge area.
Body of Knowledge
Manajemen Proyek SI
Lutfi Fanani
Body of Knowledge
 PMBOK knowledge area:
Body of Knowledge
Manajemen Proyek SI
Lutfi Fanani
Project Integration
Project Scope
Project Time
Project Cost
Project Quality
Project Human Resource
Project Communications
Project Risk
Project Procurement
Manajemen Integrasi Proyek
 Manajemen integrasi memastikan seluruh elemen, bersama
menyelesaikan proyek dengan sukses pada waktu yang tepat.
 Project Integration Management: yang berfokus pada
pengembangan perencanaan, ekseskusi dan kontrol
perubahan
Manajemen Proyek SI
Lutfi Fanani
Body of Knowledge
Project Integration
Project Scope
Project Time
Project Cost
Project Quality
Project Human Resource
Project Communications
Project Risk
Project Procurement
Manajemen Integrasi Proyek
 Aktivitas utama pada manajemen integrasi:
Body of Knowledge
Manajemen Proyek SI
Lutfi Fanani
Project Integration Knowledg
e Areas
Project Management Process Groups
Initiating Planning Executing
Monitoring &
Controlling
Closing
Project
Integratio
n
Managem
ent
Develop
Project
Charter
Develop
Project
Management
Plan
Direct and
Manage
Project
Execution
Monitor and
Control
Project Work
Perform
Integrated
Change
Control
Close
Project or
Phase
Project Scope
Project Time
Project Cost
Project Quality
Project Human Resource
Project Communications
Project Risk
Project Procurement
Manajemen Ruang Lingkup Proyek
 Scope mengacu pada seluruh pekerjaan yang terlibat dalam
pembuatan produk suatu proyek dan semua aktivitas yang
digunakan dalam pembuatan produk tersebut.
 Project Scope Management: menyediakan jaminan bahwa
proyek didefinisikan dengan akurat dan lengkap dan semua
akan selesai sesuai dengan rencana.
 Manajemen ruang lingkup proyek terlibat dalam:
 Pendefinisian dan pengendalian mengenai apa yang harus ada
dan tidak ada dalam proyek.
 Memastikan bahwa tim proyek dan para Stakeholder memiliki
pemahaman yang sama mengenai produk yang dihasilkan oleh
proyek serta aktivitas-aktivitas yang dilakukan pada setiap fase
proses.
Manajemen Proyek SI
Lutfi Fanani
Body of Knowledge
Project Integration
Project Scope
Project Time
Project Cost
Project Quality
Project Human Resource
Project Communications
Project Risk
Project Procurement
Manajemen Ruang Lingkup Proyek
 Aktivitas utama pada manajemen ruang lingkup:
Manajemen Proyek SI
Lutfi Fanani
Knowledge
Areas
Project Management Process Groups
Initiati
ng
Planning
Executi
ng
Monitoring &
Controlling
Closing
Project
Scope
Management
Collect
Requirements
Define Scope
Create Work
Breakdown
Structure
(WBS)
Verify Scope
Control Scope
Body of Knowledge
Project Integration
Project Scope
Project Time
Project Cost
Project Quality
Project Human Resource
Project Communications
Project Risk
Project Procurement
Manajemen Jadwal Proyek
 Tidak jarang ditemui proyek teknologi informasi yang gagal
dalam menyatukan rencana mengenai ruang lingkup, waktu
dan biaya.
 Project Time Management: penting untuk mengembangkan,
memantau, dan mengelolah jadwal project.
 Manajemen waktu proyek, meliputi aktivitas-aktivitas yang
diperlukan untuk memastikan penyelesaian proyek tepat
pada waktunya.
Manajemen Proyek SI
Lutfi Fanani
Body of Knowledge
Project Integration
Project Scope
Project Time
Project Cost
Project Quality
Project Human Resource
Project Communications
Project Risk
Project Procurement
Manajemen Jadwal Proyek
 Aktivitas utama pada manajemen jadwal:
Manajemen Proyek SI
Lutfi Fanani
Body of Knowledge
Project Integration
Project Scope
Project Time
Project Cost
Project Quality
Project Human Resource
Project Communications
Project Risk
Project Procurement
Knowledge
Areas
Project Management Process Groups
Initiati
ng
Planning
Exec
utin
g
Monitoring &
Controlling
Closing
Project Time
Management
•Define Activities
•Sequence
Activities
•Estimate Activity
Resources
•Estimate Activity
Durations
•Develop
Schedule
•Control
Schedule
Manajemen Biaya Proyek
 Project Cost Management: aktivitas-aktivitas yang dibutuhkan
untuk memastikan proyek diselesaikan sesuai dengan
anggaran yang disetujui.
 Manajer proyek harus memastikan bahwa proyek
didefinisikan dengan baik, memiliki perkiraan waktu dan
biaya yang akurat, memiliki biaya yang realistis pada saat
persetujuan dibuat.
 Kebanyakan perkiraan biaya awal untuk proyek dirasa rendah
berdasarkan kebutuhan-kebutuhan proyek, sehingga diakhir
proyek pastilah terjadi pembengkakan biaya.
Manajemen Proyek SI
Lutfi Fanani
Body of Knowledge
Project Integration
Project Scope
Project Time
Project Cost
Project Quality
Project Human Resource
Project Communications
Project Risk
Project Procurement
Manajemen Biaya Proyek
 Aktivitas utama pada manajemen biaya:
Manajemen Proyek SI
Lutfi Fanani
Body of Knowledge
Project Integration
Project Scope
Project Time
Project Cost
Project Quality
Project Human Resource
Project Communications
Project Risk
Project Procurement
Knowledge
Areas
Project Management Process Groups
Initiat
ing
Planning
Executi
ng
Monitoring &
Controlling
Closi
ng
Project Cost
Management
Estimate Costs
Determine
Budget
Control Costs
Manajemen Kualitas Proyek
 Project Quality Management: berfokus pada perencanaan,
pengembangan, dan pengelolaan kualitas lingkungan yang
memungkinkan proyek memenuhi atau melampuai
kebutuhkan stakeholder atau ekspetasinya.
 Manajemen kualitas proyek merupakan knowledge area yang
sulit untuk didefinisikan. ISO mendefinisikan kualitas sebagai
“totalitas karakteristik dari sebuah kesatuan yang
berhubungan dengan kemampuanya untuk kebutuhan
kepuasan”.
 Keselarasan terhadap kebutuhan dan kesesuaian untuk
digunakan.
Manajemen Proyek SI
Lutfi Fanani
Body of Knowledge
Project Integration
Project Scope
Project Time
Project Cost
Project Quality
Project Human Resource
Project Communications
Project Risk
Project Procurement
Manajemen Kualitas Proyek
 Aktivitas utama pada manajemen kualitas:
Manajemen Proyek SI
Lutfi Fanani
Body of Knowledge
Project Integration
Project Scope
Project Time
Project Cost
Project Quality
Project Human Resource
Project Communications
Project Risk
Project Procurement
Knowledge
Areas
Project Management Process Groups
Initiat
ing
Planning Executing
Monitoring &
Controlling
Closi
ng
Project
Quality
Management
Plan Quality Perform
Quality
Assurance
Perform Quality
Control
Manajemen SDM Proyek
 Project Human Resources Management: berfokus pada
pembuatan dan pengembangan team proyek serta
pemahaman dan respon yang tepat untuk perilaku dari sisi
proyek management.
 Manajemen sumber daya manusia sebuah proyek meliputi
aktivitas-aktivitas yang dibutuhkan untuk meningkatkan
efektivitas pekerja yang terlibat dalam proyek.
 Manajemen sumber daya manusia meliputi seluruh
Stakeholder proyek : sponsor, pelanggan, anggota tim proyek,
staf pendukung, pemasok (supplier) yang mendukung proyek,
dan sebagainya.
Manajemen Proyek SI
Lutfi Fanani
Body of Knowledge
Project Integration
Project Scope
Project Time
Project Cost
Project Quality
Project Human Resource
Project Communications
Project Risk
Project Procurement
Manajemen SDM Proyek
 Aktivitas pada manajemen sumber daya manusia:
Manajemen Proyek SI
Lutfi Fanani
Body of Knowledge
Project Integration
Project Scope
Project Time
Project Cost
Project Quality
Project Human Resource
Project Communications
Project Risk
Project Procurement
Knowledge
Areas
Project Management Process Groups
Initiat
ing
Planning Executing
Monitori
ng &
Controlli
ng
Closi
ng
Project
Human
Resource
Management
•Develop
Human
Resource Plan
Acquire Project
Team
Develop Project
Team
Manage Project
Team
Manajemen Komunikasi Proyek
 Ancaman kesuksesan proyek, terutama pada proyek teknologi
informasi, adalah kegagalan komunikasi.
 Faktor-faktor seperti keterlibatan pelanggan, dukungan
manajemen eksekutif, dan pernyataan kebutuhan yang jelas,
sangat tergantung pada keahlian komunikasi terutama
dengan personil pada bidang selain teknologi informasi.
 Project Communications Management: mengomukasikan
waktu dan informasi yang akurat tentang project untuk
stakeholder proyek.
Manajemen Proyek SI
Lutfi Fanani
Body of Knowledge
Project Integration
Project Scope
Project Time
Project Cost
Project Quality
Project Human Resource
Project Communications
Project Risk
Project Procurement
Manajemen Komunikasi Proyek
 Aktivitas utama pada manajemen komunikasi:
Manajemen Proyek SI
Lutfi Fanani
Body of Knowledge
Project Integration
Project Scope
Project Time
Project Cost
Project Quality
Project Human Resource
Project Communications
Project Risk
Project Procurement
Knowledge
Areas
Project Management Process Groups
Initiating Planning Executing
Monitor
ing &
Controll
ing
Closi
ng
Project
Communicati
ons
Management
Identify
Stakeholders
Plan
Communicati
ons
Distribute
Information
Manage
Stakeholder
Expectations
Report
Performa
nce
Manajemen Resiko Proyek
 Resiko menurut definisi kamus berarti kemungkinan
mengalami kekalahan atau kerugian. Definisi ini menggaris
bawahi sisi negatif yang sering kali dikaitkan dengan resiko.
 Manajemen resiko proyek adalah seni dan ilmu dalam
melakukan identifikasi, analisis, dan penanganan terhadap
resiko (meminimalkan resiko-resiko yang potensial) melalui
proses proyek dengan tujuan utama memenuhi tujuan
proyek. Selain itu juga memaksimalkan kesempatan-
kesempatan yang mungkin bisa diraih.
 Manajemen resiko berdampak positif pada pemilihan proyek,
menetapkan ruang lingkup proyek, dan mengembangkan
jadwal realistis serta memperkirakan biaya yang akan
dikeluarkan.
Manajemen Proyek SI
Lutfi Fanani
Body of Knowledge
Project Integration
Project Scope
Project Time
Project Cost
Project Quality
Project Human Resource
Project Communications
Project Risk
Project Procurement
Manajemen Resiko Proyek
 Aktivitas utama pada manajemen resiko:
Manajemen Proyek SI
Lutfi Fanani
Body of Knowledge
Project Integration
Project Scope
Project Time
Project Cost
Project Quality
Project Human Resource
Project Communications
Project Risk
Project Procurement
Knowledge
Areas
Project Management Process Groups
Initiati
ng
Planning
Executi
ng
Monitori
ng &
Controlli
ng
Closi
ng
Project Risk
Management
•Plan Risk Management
•Identify Risk
•Perform Qualitative
Risk Analysis
•Perform Quantitative
Risk Analysis
•Plan Risk Response
•Monitor
& Control
Risk
Manajemen Pengadaan Proyek
 Pengadaan: usaha mendapatkan barang-barang dan/atau
jasa dari sumber luar.
 Istilah pengadaan lebih sering digunakan pada pemerintahan;
kebanyakan perusahaan swasta menggunakan istilah
pembelian atau purchasing; dan para profesional teknologi
informasi menyebutnya Outsourcing.
 Manajemen pengadaan proyek meliputi aktivitas-aktivitas
yang dibutuhkan untuk mendapatkan barang dan jasa bagi
proyek dari luar organisasi terkait.
Manajemen Proyek SI
Lutfi Fanani
Body of Knowledge
Project Integration
Project Scope
Project Time
Project Cost
Project Quality
Project Human Resource
Project Communications
Project Risk
Project Procurement
Manajemen Pengadaan Proyek
 Aktivitas utama pada manajemen pengadaan:
Manajemen Proyek SI
Lutfi Fanani
Body of Knowledge
Project Integration
Project Scope
Project Time
Project Cost
Project Quality
Project Human Resource
Project Communications
Project Risk
Project Procurement
Knowledge
Areas
Project Management Process Groups
Initiati
ng
Planning Executing
Monitori
ng &
Controlli
ng
Closing
Project
Procurement
Management
Plan
Procurements
Conduct
Procureme
nts
Administ
er
Procurem
ents
Close
Procureme
nts
 TERIMA KASIH
Manajemen Proyek SI
Lutfi Fanani
Body of Knowledge
Project Integration
Project Scope
Project Time
Project Cost
Project Quality
Project Human Resource
Project Communications
Project Risk
Project Procurement

More Related Content

What's hot

Kompetensi Teknik Perencanaan: Sistem Monitoring dan Evaluasi Pembangunan
Kompetensi Teknik Perencanaan:  Sistem Monitoring dan Evaluasi Pembangunan Kompetensi Teknik Perencanaan:  Sistem Monitoring dan Evaluasi Pembangunan
Kompetensi Teknik Perencanaan: Sistem Monitoring dan Evaluasi Pembangunan
Dadang Solihin
 
PMBOK 6 Summary: Module 3 (Executing Processes)
PMBOK 6 Summary: Module 3 (Executing Processes)PMBOK 6 Summary: Module 3 (Executing Processes)
PMBOK 6 Summary: Module 3 (Executing Processes)
Awaludin Zakaria
 
Manajemen proyek-perangkat-lunak-penjabaran-paper
Manajemen proyek-perangkat-lunak-penjabaran-paperManajemen proyek-perangkat-lunak-penjabaran-paper
Manajemen proyek-perangkat-lunak-penjabaran-paper
Istiqomah Nur Fatayati
 
Tnd - Pengantar Manajemen Proyek Sistem Informasi - Temu 3
Tnd - Pengantar Manajemen Proyek Sistem Informasi - Temu 3Tnd - Pengantar Manajemen Proyek Sistem Informasi - Temu 3
Tnd - Pengantar Manajemen Proyek Sistem Informasi - Temu 3
Tino Dwiantoro
 
Makalah manajemen proyek sistem informasi
Makalah manajemen proyek sistem informasiMakalah manajemen proyek sistem informasi
Makalah manajemen proyek sistem informasiAr Schwarzenegger
 
Tugas audit dan evaluasi ti kelompok 9
Tugas audit dan evaluasi ti kelompok 9Tugas audit dan evaluasi ti kelompok 9
Tugas audit dan evaluasi ti kelompok 9
idrissss dddd
 
Ppsi pertemuan-2
Ppsi pertemuan-2Ppsi pertemuan-2
Ppsi pertemuan-2
Abrianto Nugraha
 
Ppsi pertemuan-8-quality-management1
Ppsi pertemuan-8-quality-management1Ppsi pertemuan-8-quality-management1
Ppsi pertemuan-8-quality-management1
Abrianto Nugraha
 
Tnd - Pengantar Manajemen Proyek Sistem Informasi - Temu 1
Tnd - Pengantar Manajemen Proyek Sistem Informasi - Temu 1Tnd - Pengantar Manajemen Proyek Sistem Informasi - Temu 1
Tnd - Pengantar Manajemen Proyek Sistem Informasi - Temu 1
Tino Dwiantoro
 
Project Management Body of Knowledge
Project Management Body of KnowledgeProject Management Body of Knowledge
Project Management Body of Knowledge
Ainul Yaqin
 
Deskripsi MANAJEMEN PROYEK _Materi Training "PROJECT MANAGEMENT"
Deskripsi MANAJEMEN PROYEK _Materi Training "PROJECT MANAGEMENT"Deskripsi MANAJEMEN PROYEK _Materi Training "PROJECT MANAGEMENT"
Deskripsi MANAJEMEN PROYEK _Materi Training "PROJECT MANAGEMENT"
Kanaidi ken
 
Kompetensi, Teknik dan Konsep Monitoring dan Evaluasi
Kompetensi, Teknik dan Konsep Monitoring dan Evaluasi Kompetensi, Teknik dan Konsep Monitoring dan Evaluasi
Kompetensi, Teknik dan Konsep Monitoring dan Evaluasi
Dadang Solihin
 
Ppsi pertemuan-10-communicatin-management
Ppsi pertemuan-10-communicatin-managementPpsi pertemuan-10-communicatin-management
Ppsi pertemuan-10-communicatin-management
Abrianto Nugraha
 
PMBOK 6 Summary: Module 1 (Introduction and Initiating Processes)
PMBOK 6 Summary: Module 1 (Introduction and Initiating Processes)PMBOK 6 Summary: Module 1 (Introduction and Initiating Processes)
PMBOK 6 Summary: Module 1 (Introduction and Initiating Processes)
Awaludin Zakaria
 
Software Project Management - Pengenalan Manajemen Proyek
Software Project Management - Pengenalan Manajemen ProyekSoftware Project Management - Pengenalan Manajemen Proyek
Software Project Management - Pengenalan Manajemen Proyek
Dudy Ali
 
Kompilasi Lesson Learned
Kompilasi Lesson LearnedKompilasi Lesson Learned
Kompilasi Lesson Learned
Awaludin Zakaria
 
Manajemen proyek
Manajemen proyekManajemen proyek
Manajemen proyek
billy bahesa
 
Project management for lpcr
Project management for lpcrProject management for lpcr
Project management for lpcrmuhammad hamdi
 

What's hot (20)

Kompetensi Teknik Perencanaan: Sistem Monitoring dan Evaluasi Pembangunan
Kompetensi Teknik Perencanaan:  Sistem Monitoring dan Evaluasi Pembangunan Kompetensi Teknik Perencanaan:  Sistem Monitoring dan Evaluasi Pembangunan
Kompetensi Teknik Perencanaan: Sistem Monitoring dan Evaluasi Pembangunan
 
PMBOK 6 Summary: Module 3 (Executing Processes)
PMBOK 6 Summary: Module 3 (Executing Processes)PMBOK 6 Summary: Module 3 (Executing Processes)
PMBOK 6 Summary: Module 3 (Executing Processes)
 
Manajemen proyek-perangkat-lunak-penjabaran-paper
Manajemen proyek-perangkat-lunak-penjabaran-paperManajemen proyek-perangkat-lunak-penjabaran-paper
Manajemen proyek-perangkat-lunak-penjabaran-paper
 
Tnd - Pengantar Manajemen Proyek Sistem Informasi - Temu 3
Tnd - Pengantar Manajemen Proyek Sistem Informasi - Temu 3Tnd - Pengantar Manajemen Proyek Sistem Informasi - Temu 3
Tnd - Pengantar Manajemen Proyek Sistem Informasi - Temu 3
 
Makalah manajemen proyek sistem informasi
Makalah manajemen proyek sistem informasiMakalah manajemen proyek sistem informasi
Makalah manajemen proyek sistem informasi
 
Tugas audit dan evaluasi ti kelompok 9
Tugas audit dan evaluasi ti kelompok 9Tugas audit dan evaluasi ti kelompok 9
Tugas audit dan evaluasi ti kelompok 9
 
Bab 6
Bab 6Bab 6
Bab 6
 
Ppsi pertemuan-2
Ppsi pertemuan-2Ppsi pertemuan-2
Ppsi pertemuan-2
 
Ppsi pertemuan-8-quality-management1
Ppsi pertemuan-8-quality-management1Ppsi pertemuan-8-quality-management1
Ppsi pertemuan-8-quality-management1
 
Tnd - Pengantar Manajemen Proyek Sistem Informasi - Temu 1
Tnd - Pengantar Manajemen Proyek Sistem Informasi - Temu 1Tnd - Pengantar Manajemen Proyek Sistem Informasi - Temu 1
Tnd - Pengantar Manajemen Proyek Sistem Informasi - Temu 1
 
Project Management Body of Knowledge
Project Management Body of KnowledgeProject Management Body of Knowledge
Project Management Body of Knowledge
 
Deskripsi MANAJEMEN PROYEK _Materi Training "PROJECT MANAGEMENT"
Deskripsi MANAJEMEN PROYEK _Materi Training "PROJECT MANAGEMENT"Deskripsi MANAJEMEN PROYEK _Materi Training "PROJECT MANAGEMENT"
Deskripsi MANAJEMEN PROYEK _Materi Training "PROJECT MANAGEMENT"
 
Kompetensi, Teknik dan Konsep Monitoring dan Evaluasi
Kompetensi, Teknik dan Konsep Monitoring dan Evaluasi Kompetensi, Teknik dan Konsep Monitoring dan Evaluasi
Kompetensi, Teknik dan Konsep Monitoring dan Evaluasi
 
Ppsi pertemuan-10-communicatin-management
Ppsi pertemuan-10-communicatin-managementPpsi pertemuan-10-communicatin-management
Ppsi pertemuan-10-communicatin-management
 
PMBOK 6 Summary: Module 1 (Introduction and Initiating Processes)
PMBOK 6 Summary: Module 1 (Introduction and Initiating Processes)PMBOK 6 Summary: Module 1 (Introduction and Initiating Processes)
PMBOK 6 Summary: Module 1 (Introduction and Initiating Processes)
 
Software Project Management - Pengenalan Manajemen Proyek
Software Project Management - Pengenalan Manajemen ProyekSoftware Project Management - Pengenalan Manajemen Proyek
Software Project Management - Pengenalan Manajemen Proyek
 
Mpti1 D3
Mpti1 D3Mpti1 D3
Mpti1 D3
 
Kompilasi Lesson Learned
Kompilasi Lesson LearnedKompilasi Lesson Learned
Kompilasi Lesson Learned
 
Manajemen proyek
Manajemen proyekManajemen proyek
Manajemen proyek
 
Project management for lpcr
Project management for lpcrProject management for lpcr
Project management for lpcr
 

Similar to Mpsi02b body of knowledge

Manajemen proyek TI
Manajemen proyek TIManajemen proyek TI
Manajemen proyek TI
idrissss dddd
 
Manajemen proyek aspek strategis.docx
Manajemen proyek aspek strategis.docxManajemen proyek aspek strategis.docx
Manajemen proyek aspek strategis.docx
kikilana2
 
Apa itu Manajemen Proyek.docx
Apa itu Manajemen Proyek.docxApa itu Manajemen Proyek.docx
Apa itu Manajemen Proyek.docx
kikilana2
 
MPI upload.pptx
MPI upload.pptxMPI upload.pptx
MPI upload.pptx
SriRizkiPutriPrimand
 
Konteks & proses manajemen proyek
Konteks & proses manajemen proyekKonteks & proses manajemen proyek
Konteks & proses manajemen proyek
Universitas Bina Darma Palembang
 
Manajemen Proyek kita.docx
Manajemen Proyek kita.docxManajemen Proyek kita.docx
Manajemen Proyek kita.docx
kikilana2
 
Sesi 1.pptx
Sesi 1.pptxSesi 1.pptx
Sesi 1.pptx
EkaLiaFebrianti1
 
Pertemuan 2 Manajemen Proyek.pptx
Pertemuan 2 Manajemen Proyek.pptxPertemuan 2 Manajemen Proyek.pptx
Pertemuan 2 Manajemen Proyek.pptx
FebriAbdullahMunawar
 
Project Management Body of Knowledge
Project Management Body of KnowledgeProject Management Body of Knowledge
Project Management Body of KnowledgeAinul Yaqin
 
Pengurusan Projek bbp20402_week1.pdf....
Pengurusan Projek bbp20402_week1.pdf....Pengurusan Projek bbp20402_week1.pdf....
Pengurusan Projek bbp20402_week1.pdf....
iffah18
 
Tugas Resume Manajemen Proyek
Tugas Resume Manajemen ProyekTugas Resume Manajemen Proyek
Tugas Resume Manajemen Proyek
DeckaAlifando
 
Project management office PMBOK
Project management office PMBOKProject management office PMBOK
Project management office PMBOK
Telkom University
 
Makalah manajemen proyek
Makalah manajemen proyekMakalah manajemen proyek
Makalah manajemen proyek
Alfara Novritasari
 
0009-P01.pdf
0009-P01.pdf0009-P01.pdf
0009-P01.pdf
CultureMarket
 
Kelompok 10 tugas 7 manajemen sumber daya manusia dan (1)
Kelompok 10 tugas 7 manajemen sumber daya manusia dan (1)Kelompok 10 tugas 7 manajemen sumber daya manusia dan (1)
Kelompok 10 tugas 7 manajemen sumber daya manusia dan (1)
DindaSeptiahArini
 
Tm 7 kelompok 10 pt adhi karya manajemen sdm manajemen resiko
Tm 7 kelompok 10 pt adhi karya  manajemen sdm manajemen resikoTm 7 kelompok 10 pt adhi karya  manajemen sdm manajemen resiko
Tm 7 kelompok 10 pt adhi karya manajemen sdm manajemen resiko
giatamaistian1
 

Similar to Mpsi02b body of knowledge (20)

Manajemen proyek TI
Manajemen proyek TIManajemen proyek TI
Manajemen proyek TI
 
Manajemen proyek aspek strategis.docx
Manajemen proyek aspek strategis.docxManajemen proyek aspek strategis.docx
Manajemen proyek aspek strategis.docx
 
Apa itu Manajemen Proyek.docx
Apa itu Manajemen Proyek.docxApa itu Manajemen Proyek.docx
Apa itu Manajemen Proyek.docx
 
MPI upload.pptx
MPI upload.pptxMPI upload.pptx
MPI upload.pptx
 
Konteks & proses manajemen proyek
Konteks & proses manajemen proyekKonteks & proses manajemen proyek
Konteks & proses manajemen proyek
 
Bab 6
Bab 6Bab 6
Bab 6
 
Manajemen Proyek kita.docx
Manajemen Proyek kita.docxManajemen Proyek kita.docx
Manajemen Proyek kita.docx
 
Sesi 1.pptx
Sesi 1.pptxSesi 1.pptx
Sesi 1.pptx
 
Kuliah4
Kuliah4Kuliah4
Kuliah4
 
Pertemuan 2 Manajemen Proyek.pptx
Pertemuan 2 Manajemen Proyek.pptxPertemuan 2 Manajemen Proyek.pptx
Pertemuan 2 Manajemen Proyek.pptx
 
Project Management Body of Knowledge
Project Management Body of KnowledgeProject Management Body of Knowledge
Project Management Body of Knowledge
 
Pengurusan Projek bbp20402_week1.pdf....
Pengurusan Projek bbp20402_week1.pdf....Pengurusan Projek bbp20402_week1.pdf....
Pengurusan Projek bbp20402_week1.pdf....
 
Tugas Resume Manajemen Proyek
Tugas Resume Manajemen ProyekTugas Resume Manajemen Proyek
Tugas Resume Manajemen Proyek
 
Project management office PMBOK
Project management office PMBOKProject management office PMBOK
Project management office PMBOK
 
Makalah manajemen proyek
Makalah manajemen proyekMakalah manajemen proyek
Makalah manajemen proyek
 
Evaluasi proyek (1)
Evaluasi proyek (1)Evaluasi proyek (1)
Evaluasi proyek (1)
 
Diktat menpro
Diktat menproDiktat menpro
Diktat menpro
 
0009-P01.pdf
0009-P01.pdf0009-P01.pdf
0009-P01.pdf
 
Kelompok 10 tugas 7 manajemen sumber daya manusia dan (1)
Kelompok 10 tugas 7 manajemen sumber daya manusia dan (1)Kelompok 10 tugas 7 manajemen sumber daya manusia dan (1)
Kelompok 10 tugas 7 manajemen sumber daya manusia dan (1)
 
Tm 7 kelompok 10 pt adhi karya manajemen sdm manajemen resiko
Tm 7 kelompok 10 pt adhi karya  manajemen sdm manajemen resikoTm 7 kelompok 10 pt adhi karya  manajemen sdm manajemen resiko
Tm 7 kelompok 10 pt adhi karya manajemen sdm manajemen resiko
 

Recently uploaded

PERTEMUAN 1 ; PENGANTAR DIGITAL MARKETING PERTANIAN.pptx
PERTEMUAN 1 ; PENGANTAR DIGITAL MARKETING PERTANIAN.pptxPERTEMUAN 1 ; PENGANTAR DIGITAL MARKETING PERTANIAN.pptx
PERTEMUAN 1 ; PENGANTAR DIGITAL MARKETING PERTANIAN.pptx
AzisahAchmad
 
ppt metodologi penelitian bisnis digital Al faiz
ppt metodologi penelitian bisnis digital Al faizppt metodologi penelitian bisnis digital Al faiz
ppt metodologi penelitian bisnis digital Al faiz
Alfaiz21
 
hubungan-perusahaan-dengan-stakeholder-lintas-budaya-dan-pola-hidup-audit-sos...
hubungan-perusahaan-dengan-stakeholder-lintas-budaya-dan-pola-hidup-audit-sos...hubungan-perusahaan-dengan-stakeholder-lintas-budaya-dan-pola-hidup-audit-sos...
hubungan-perusahaan-dengan-stakeholder-lintas-budaya-dan-pola-hidup-audit-sos...
hanhan140379
 
BAB 8 Teori Akuntansi dan Konsekuensi Ekonomi.pptx
BAB 8 Teori Akuntansi dan Konsekuensi Ekonomi.pptxBAB 8 Teori Akuntansi dan Konsekuensi Ekonomi.pptx
BAB 8 Teori Akuntansi dan Konsekuensi Ekonomi.pptx
arda89
 
SUNDABET DAFTAR SLOT ONLINE GACOR MAXWIN
SUNDABET DAFTAR SLOT ONLINE GACOR MAXWINSUNDABET DAFTAR SLOT ONLINE GACOR MAXWIN
SUNDABET DAFTAR SLOT ONLINE GACOR MAXWIN
SUNDABET
 
kinerja penyusunan anggaran organisasi yang baik
kinerja penyusunan anggaran organisasi yang baikkinerja penyusunan anggaran organisasi yang baik
kinerja penyusunan anggaran organisasi yang baik
HalomoanHutajulu3
 
PPT METODOLOGI PENELITIAN MUHAMMAD IQBAL.pdf
PPT METODOLOGI PENELITIAN MUHAMMAD IQBAL.pdfPPT METODOLOGI PENELITIAN MUHAMMAD IQBAL.pdf
PPT METODOLOGI PENELITIAN MUHAMMAD IQBAL.pdf
MuhammadIqbal24956
 
studi kelayakan bisnis (desaian studi kelayakan).ppt
studi kelayakan bisnis (desaian studi kelayakan).pptstudi kelayakan bisnis (desaian studi kelayakan).ppt
studi kelayakan bisnis (desaian studi kelayakan).ppt
SendowoResiden
 
17837355 pemantauan dan pengendalian.ppt
17837355 pemantauan dan pengendalian.ppt17837355 pemantauan dan pengendalian.ppt
17837355 pemantauan dan pengendalian.ppt
aciambarwati
 
10. Bab tentang Anuitas - Matematika ekonomi.pptx
10. Bab tentang Anuitas - Matematika ekonomi.pptx10. Bab tentang Anuitas - Matematika ekonomi.pptx
10. Bab tentang Anuitas - Matematika ekonomi.pptx
RahmanAnshari3
 
POWER POIN MATERI KELAS XI BAB IV (3).pptx
POWER POIN MATERI KELAS XI BAB IV (3).pptxPOWER POIN MATERI KELAS XI BAB IV (3).pptx
POWER POIN MATERI KELAS XI BAB IV (3).pptx
EchaNox
 
Materi Pemasaran Kelas 11 kurikulum merdeka
Materi Pemasaran Kelas 11 kurikulum merdekaMateri Pemasaran Kelas 11 kurikulum merdeka
Materi Pemasaran Kelas 11 kurikulum merdeka
13FitriDwi
 
Jasa Cuci Sofa Terdekat Bogor Barat Bogor.PDF
Jasa Cuci Sofa Terdekat Bogor Barat Bogor.PDFJasa Cuci Sofa Terdekat Bogor Barat Bogor.PDF
Jasa Cuci Sofa Terdekat Bogor Barat Bogor.PDF
Rajaclean
 
AUDIT II KELOMPOK 9_indrioktuvianii.pptx
AUDIT II KELOMPOK 9_indrioktuvianii.pptxAUDIT II KELOMPOK 9_indrioktuvianii.pptx
AUDIT II KELOMPOK 9_indrioktuvianii.pptx
indrioktuviani10
 
bauran pemasaran- STP-segmen pasar-positioning
bauran pemasaran- STP-segmen pasar-positioningbauran pemasaran- STP-segmen pasar-positioning
bauran pemasaran- STP-segmen pasar-positioning
wear7
 
PENGARUH PERCEIVED USEFULNESS, PERCEIVED EASE OF USE, DAN PERCEIVED RISK TERH...
PENGARUH PERCEIVED USEFULNESS, PERCEIVED EASE OF USE, DAN PERCEIVED RISK TERH...PENGARUH PERCEIVED USEFULNESS, PERCEIVED EASE OF USE, DAN PERCEIVED RISK TERH...
PENGARUH PERCEIVED USEFULNESS, PERCEIVED EASE OF USE, DAN PERCEIVED RISK TERH...
helenenolaloren
 
PPT BIMTEK STRATEGI PEMBELAJARAN EFEKTIF.pptx
PPT BIMTEK STRATEGI PEMBELAJARAN EFEKTIF.pptxPPT BIMTEK STRATEGI PEMBELAJARAN EFEKTIF.pptx
PPT BIMTEK STRATEGI PEMBELAJARAN EFEKTIF.pptx
MiscoTamaela1
 
Strategi pemasaran dalam bisnis ritel diperusahaan
Strategi pemasaran dalam bisnis ritel diperusahaanStrategi pemasaran dalam bisnis ritel diperusahaan
Strategi pemasaran dalam bisnis ritel diperusahaan
fatamorganareborn88
 
pph pasal 4 ayat 2 belajar ( pph Final ).ppt
pph pasal 4 ayat 2  belajar ( pph Final ).pptpph pasal 4 ayat 2  belajar ( pph Final ).ppt
pph pasal 4 ayat 2 belajar ( pph Final ).ppt
mediamandirinusantar
 
Grass Block Untuk Carport Pengiriman ke Klojen
Grass Block Untuk Carport Pengiriman ke KlojenGrass Block Untuk Carport Pengiriman ke Klojen
Grass Block Untuk Carport Pengiriman ke Klojen
PavingBlockBolong
 

Recently uploaded (20)

PERTEMUAN 1 ; PENGANTAR DIGITAL MARKETING PERTANIAN.pptx
PERTEMUAN 1 ; PENGANTAR DIGITAL MARKETING PERTANIAN.pptxPERTEMUAN 1 ; PENGANTAR DIGITAL MARKETING PERTANIAN.pptx
PERTEMUAN 1 ; PENGANTAR DIGITAL MARKETING PERTANIAN.pptx
 
ppt metodologi penelitian bisnis digital Al faiz
ppt metodologi penelitian bisnis digital Al faizppt metodologi penelitian bisnis digital Al faiz
ppt metodologi penelitian bisnis digital Al faiz
 
hubungan-perusahaan-dengan-stakeholder-lintas-budaya-dan-pola-hidup-audit-sos...
hubungan-perusahaan-dengan-stakeholder-lintas-budaya-dan-pola-hidup-audit-sos...hubungan-perusahaan-dengan-stakeholder-lintas-budaya-dan-pola-hidup-audit-sos...
hubungan-perusahaan-dengan-stakeholder-lintas-budaya-dan-pola-hidup-audit-sos...
 
BAB 8 Teori Akuntansi dan Konsekuensi Ekonomi.pptx
BAB 8 Teori Akuntansi dan Konsekuensi Ekonomi.pptxBAB 8 Teori Akuntansi dan Konsekuensi Ekonomi.pptx
BAB 8 Teori Akuntansi dan Konsekuensi Ekonomi.pptx
 
SUNDABET DAFTAR SLOT ONLINE GACOR MAXWIN
SUNDABET DAFTAR SLOT ONLINE GACOR MAXWINSUNDABET DAFTAR SLOT ONLINE GACOR MAXWIN
SUNDABET DAFTAR SLOT ONLINE GACOR MAXWIN
 
kinerja penyusunan anggaran organisasi yang baik
kinerja penyusunan anggaran organisasi yang baikkinerja penyusunan anggaran organisasi yang baik
kinerja penyusunan anggaran organisasi yang baik
 
PPT METODOLOGI PENELITIAN MUHAMMAD IQBAL.pdf
PPT METODOLOGI PENELITIAN MUHAMMAD IQBAL.pdfPPT METODOLOGI PENELITIAN MUHAMMAD IQBAL.pdf
PPT METODOLOGI PENELITIAN MUHAMMAD IQBAL.pdf
 
studi kelayakan bisnis (desaian studi kelayakan).ppt
studi kelayakan bisnis (desaian studi kelayakan).pptstudi kelayakan bisnis (desaian studi kelayakan).ppt
studi kelayakan bisnis (desaian studi kelayakan).ppt
 
17837355 pemantauan dan pengendalian.ppt
17837355 pemantauan dan pengendalian.ppt17837355 pemantauan dan pengendalian.ppt
17837355 pemantauan dan pengendalian.ppt
 
10. Bab tentang Anuitas - Matematika ekonomi.pptx
10. Bab tentang Anuitas - Matematika ekonomi.pptx10. Bab tentang Anuitas - Matematika ekonomi.pptx
10. Bab tentang Anuitas - Matematika ekonomi.pptx
 
POWER POIN MATERI KELAS XI BAB IV (3).pptx
POWER POIN MATERI KELAS XI BAB IV (3).pptxPOWER POIN MATERI KELAS XI BAB IV (3).pptx
POWER POIN MATERI KELAS XI BAB IV (3).pptx
 
Materi Pemasaran Kelas 11 kurikulum merdeka
Materi Pemasaran Kelas 11 kurikulum merdekaMateri Pemasaran Kelas 11 kurikulum merdeka
Materi Pemasaran Kelas 11 kurikulum merdeka
 
Jasa Cuci Sofa Terdekat Bogor Barat Bogor.PDF
Jasa Cuci Sofa Terdekat Bogor Barat Bogor.PDFJasa Cuci Sofa Terdekat Bogor Barat Bogor.PDF
Jasa Cuci Sofa Terdekat Bogor Barat Bogor.PDF
 
AUDIT II KELOMPOK 9_indrioktuvianii.pptx
AUDIT II KELOMPOK 9_indrioktuvianii.pptxAUDIT II KELOMPOK 9_indrioktuvianii.pptx
AUDIT II KELOMPOK 9_indrioktuvianii.pptx
 
bauran pemasaran- STP-segmen pasar-positioning
bauran pemasaran- STP-segmen pasar-positioningbauran pemasaran- STP-segmen pasar-positioning
bauran pemasaran- STP-segmen pasar-positioning
 
PENGARUH PERCEIVED USEFULNESS, PERCEIVED EASE OF USE, DAN PERCEIVED RISK TERH...
PENGARUH PERCEIVED USEFULNESS, PERCEIVED EASE OF USE, DAN PERCEIVED RISK TERH...PENGARUH PERCEIVED USEFULNESS, PERCEIVED EASE OF USE, DAN PERCEIVED RISK TERH...
PENGARUH PERCEIVED USEFULNESS, PERCEIVED EASE OF USE, DAN PERCEIVED RISK TERH...
 
PPT BIMTEK STRATEGI PEMBELAJARAN EFEKTIF.pptx
PPT BIMTEK STRATEGI PEMBELAJARAN EFEKTIF.pptxPPT BIMTEK STRATEGI PEMBELAJARAN EFEKTIF.pptx
PPT BIMTEK STRATEGI PEMBELAJARAN EFEKTIF.pptx
 
Strategi pemasaran dalam bisnis ritel diperusahaan
Strategi pemasaran dalam bisnis ritel diperusahaanStrategi pemasaran dalam bisnis ritel diperusahaan
Strategi pemasaran dalam bisnis ritel diperusahaan
 
pph pasal 4 ayat 2 belajar ( pph Final ).ppt
pph pasal 4 ayat 2  belajar ( pph Final ).pptpph pasal 4 ayat 2  belajar ( pph Final ).ppt
pph pasal 4 ayat 2 belajar ( pph Final ).ppt
 
Grass Block Untuk Carport Pengiriman ke Klojen
Grass Block Untuk Carport Pengiriman ke KlojenGrass Block Untuk Carport Pengiriman ke Klojen
Grass Block Untuk Carport Pengiriman ke Klojen
 

Mpsi02b body of knowledge

  • 1. Project Management Body of Knowledge MANAJEMEN PROYEK SISTEM INFORMASI Semester Genap 2014/2015 lutfi.class@gmail.com LUTFI FANANI
  • 2. Body of Knowledge  PMBOK merupakan panduan yang berisi mengenai pengetahuan dalam suatu manajemen proyek dan selalu diperbaharui dalam jangka waktu tertentu.  PMBOK mengembangkan aktivitas pada manajemen proyek dan dikelompokkan pada 9 (sembilan) knowledge area. Body of Knowledge Manajemen Proyek SI Lutfi Fanani
  • 3. Body of Knowledge  PMBOK knowledge area: Body of Knowledge Manajemen Proyek SI Lutfi Fanani Project Integration Project Scope Project Time Project Cost Project Quality Project Human Resource Project Communications Project Risk Project Procurement
  • 4. Manajemen Integrasi Proyek  Manajemen integrasi memastikan seluruh elemen, bersama menyelesaikan proyek dengan sukses pada waktu yang tepat.  Project Integration Management: yang berfokus pada pengembangan perencanaan, ekseskusi dan kontrol perubahan Manajemen Proyek SI Lutfi Fanani Body of Knowledge Project Integration Project Scope Project Time Project Cost Project Quality Project Human Resource Project Communications Project Risk Project Procurement
  • 5. Manajemen Integrasi Proyek  Aktivitas utama pada manajemen integrasi: Body of Knowledge Manajemen Proyek SI Lutfi Fanani Project Integration Knowledg e Areas Project Management Process Groups Initiating Planning Executing Monitoring & Controlling Closing Project Integratio n Managem ent Develop Project Charter Develop Project Management Plan Direct and Manage Project Execution Monitor and Control Project Work Perform Integrated Change Control Close Project or Phase Project Scope Project Time Project Cost Project Quality Project Human Resource Project Communications Project Risk Project Procurement
  • 6. Manajemen Ruang Lingkup Proyek  Scope mengacu pada seluruh pekerjaan yang terlibat dalam pembuatan produk suatu proyek dan semua aktivitas yang digunakan dalam pembuatan produk tersebut.  Project Scope Management: menyediakan jaminan bahwa proyek didefinisikan dengan akurat dan lengkap dan semua akan selesai sesuai dengan rencana.  Manajemen ruang lingkup proyek terlibat dalam:  Pendefinisian dan pengendalian mengenai apa yang harus ada dan tidak ada dalam proyek.  Memastikan bahwa tim proyek dan para Stakeholder memiliki pemahaman yang sama mengenai produk yang dihasilkan oleh proyek serta aktivitas-aktivitas yang dilakukan pada setiap fase proses. Manajemen Proyek SI Lutfi Fanani Body of Knowledge Project Integration Project Scope Project Time Project Cost Project Quality Project Human Resource Project Communications Project Risk Project Procurement
  • 7. Manajemen Ruang Lingkup Proyek  Aktivitas utama pada manajemen ruang lingkup: Manajemen Proyek SI Lutfi Fanani Knowledge Areas Project Management Process Groups Initiati ng Planning Executi ng Monitoring & Controlling Closing Project Scope Management Collect Requirements Define Scope Create Work Breakdown Structure (WBS) Verify Scope Control Scope Body of Knowledge Project Integration Project Scope Project Time Project Cost Project Quality Project Human Resource Project Communications Project Risk Project Procurement
  • 8. Manajemen Jadwal Proyek  Tidak jarang ditemui proyek teknologi informasi yang gagal dalam menyatukan rencana mengenai ruang lingkup, waktu dan biaya.  Project Time Management: penting untuk mengembangkan, memantau, dan mengelolah jadwal project.  Manajemen waktu proyek, meliputi aktivitas-aktivitas yang diperlukan untuk memastikan penyelesaian proyek tepat pada waktunya. Manajemen Proyek SI Lutfi Fanani Body of Knowledge Project Integration Project Scope Project Time Project Cost Project Quality Project Human Resource Project Communications Project Risk Project Procurement
  • 9. Manajemen Jadwal Proyek  Aktivitas utama pada manajemen jadwal: Manajemen Proyek SI Lutfi Fanani Body of Knowledge Project Integration Project Scope Project Time Project Cost Project Quality Project Human Resource Project Communications Project Risk Project Procurement Knowledge Areas Project Management Process Groups Initiati ng Planning Exec utin g Monitoring & Controlling Closing Project Time Management •Define Activities •Sequence Activities •Estimate Activity Resources •Estimate Activity Durations •Develop Schedule •Control Schedule
  • 10. Manajemen Biaya Proyek  Project Cost Management: aktivitas-aktivitas yang dibutuhkan untuk memastikan proyek diselesaikan sesuai dengan anggaran yang disetujui.  Manajer proyek harus memastikan bahwa proyek didefinisikan dengan baik, memiliki perkiraan waktu dan biaya yang akurat, memiliki biaya yang realistis pada saat persetujuan dibuat.  Kebanyakan perkiraan biaya awal untuk proyek dirasa rendah berdasarkan kebutuhan-kebutuhan proyek, sehingga diakhir proyek pastilah terjadi pembengkakan biaya. Manajemen Proyek SI Lutfi Fanani Body of Knowledge Project Integration Project Scope Project Time Project Cost Project Quality Project Human Resource Project Communications Project Risk Project Procurement
  • 11. Manajemen Biaya Proyek  Aktivitas utama pada manajemen biaya: Manajemen Proyek SI Lutfi Fanani Body of Knowledge Project Integration Project Scope Project Time Project Cost Project Quality Project Human Resource Project Communications Project Risk Project Procurement Knowledge Areas Project Management Process Groups Initiat ing Planning Executi ng Monitoring & Controlling Closi ng Project Cost Management Estimate Costs Determine Budget Control Costs
  • 12. Manajemen Kualitas Proyek  Project Quality Management: berfokus pada perencanaan, pengembangan, dan pengelolaan kualitas lingkungan yang memungkinkan proyek memenuhi atau melampuai kebutuhkan stakeholder atau ekspetasinya.  Manajemen kualitas proyek merupakan knowledge area yang sulit untuk didefinisikan. ISO mendefinisikan kualitas sebagai “totalitas karakteristik dari sebuah kesatuan yang berhubungan dengan kemampuanya untuk kebutuhan kepuasan”.  Keselarasan terhadap kebutuhan dan kesesuaian untuk digunakan. Manajemen Proyek SI Lutfi Fanani Body of Knowledge Project Integration Project Scope Project Time Project Cost Project Quality Project Human Resource Project Communications Project Risk Project Procurement
  • 13. Manajemen Kualitas Proyek  Aktivitas utama pada manajemen kualitas: Manajemen Proyek SI Lutfi Fanani Body of Knowledge Project Integration Project Scope Project Time Project Cost Project Quality Project Human Resource Project Communications Project Risk Project Procurement Knowledge Areas Project Management Process Groups Initiat ing Planning Executing Monitoring & Controlling Closi ng Project Quality Management Plan Quality Perform Quality Assurance Perform Quality Control
  • 14. Manajemen SDM Proyek  Project Human Resources Management: berfokus pada pembuatan dan pengembangan team proyek serta pemahaman dan respon yang tepat untuk perilaku dari sisi proyek management.  Manajemen sumber daya manusia sebuah proyek meliputi aktivitas-aktivitas yang dibutuhkan untuk meningkatkan efektivitas pekerja yang terlibat dalam proyek.  Manajemen sumber daya manusia meliputi seluruh Stakeholder proyek : sponsor, pelanggan, anggota tim proyek, staf pendukung, pemasok (supplier) yang mendukung proyek, dan sebagainya. Manajemen Proyek SI Lutfi Fanani Body of Knowledge Project Integration Project Scope Project Time Project Cost Project Quality Project Human Resource Project Communications Project Risk Project Procurement
  • 15. Manajemen SDM Proyek  Aktivitas pada manajemen sumber daya manusia: Manajemen Proyek SI Lutfi Fanani Body of Knowledge Project Integration Project Scope Project Time Project Cost Project Quality Project Human Resource Project Communications Project Risk Project Procurement Knowledge Areas Project Management Process Groups Initiat ing Planning Executing Monitori ng & Controlli ng Closi ng Project Human Resource Management •Develop Human Resource Plan Acquire Project Team Develop Project Team Manage Project Team
  • 16. Manajemen Komunikasi Proyek  Ancaman kesuksesan proyek, terutama pada proyek teknologi informasi, adalah kegagalan komunikasi.  Faktor-faktor seperti keterlibatan pelanggan, dukungan manajemen eksekutif, dan pernyataan kebutuhan yang jelas, sangat tergantung pada keahlian komunikasi terutama dengan personil pada bidang selain teknologi informasi.  Project Communications Management: mengomukasikan waktu dan informasi yang akurat tentang project untuk stakeholder proyek. Manajemen Proyek SI Lutfi Fanani Body of Knowledge Project Integration Project Scope Project Time Project Cost Project Quality Project Human Resource Project Communications Project Risk Project Procurement
  • 17. Manajemen Komunikasi Proyek  Aktivitas utama pada manajemen komunikasi: Manajemen Proyek SI Lutfi Fanani Body of Knowledge Project Integration Project Scope Project Time Project Cost Project Quality Project Human Resource Project Communications Project Risk Project Procurement Knowledge Areas Project Management Process Groups Initiating Planning Executing Monitor ing & Controll ing Closi ng Project Communicati ons Management Identify Stakeholders Plan Communicati ons Distribute Information Manage Stakeholder Expectations Report Performa nce
  • 18. Manajemen Resiko Proyek  Resiko menurut definisi kamus berarti kemungkinan mengalami kekalahan atau kerugian. Definisi ini menggaris bawahi sisi negatif yang sering kali dikaitkan dengan resiko.  Manajemen resiko proyek adalah seni dan ilmu dalam melakukan identifikasi, analisis, dan penanganan terhadap resiko (meminimalkan resiko-resiko yang potensial) melalui proses proyek dengan tujuan utama memenuhi tujuan proyek. Selain itu juga memaksimalkan kesempatan- kesempatan yang mungkin bisa diraih.  Manajemen resiko berdampak positif pada pemilihan proyek, menetapkan ruang lingkup proyek, dan mengembangkan jadwal realistis serta memperkirakan biaya yang akan dikeluarkan. Manajemen Proyek SI Lutfi Fanani Body of Knowledge Project Integration Project Scope Project Time Project Cost Project Quality Project Human Resource Project Communications Project Risk Project Procurement
  • 19. Manajemen Resiko Proyek  Aktivitas utama pada manajemen resiko: Manajemen Proyek SI Lutfi Fanani Body of Knowledge Project Integration Project Scope Project Time Project Cost Project Quality Project Human Resource Project Communications Project Risk Project Procurement Knowledge Areas Project Management Process Groups Initiati ng Planning Executi ng Monitori ng & Controlli ng Closi ng Project Risk Management •Plan Risk Management •Identify Risk •Perform Qualitative Risk Analysis •Perform Quantitative Risk Analysis •Plan Risk Response •Monitor & Control Risk
  • 20. Manajemen Pengadaan Proyek  Pengadaan: usaha mendapatkan barang-barang dan/atau jasa dari sumber luar.  Istilah pengadaan lebih sering digunakan pada pemerintahan; kebanyakan perusahaan swasta menggunakan istilah pembelian atau purchasing; dan para profesional teknologi informasi menyebutnya Outsourcing.  Manajemen pengadaan proyek meliputi aktivitas-aktivitas yang dibutuhkan untuk mendapatkan barang dan jasa bagi proyek dari luar organisasi terkait. Manajemen Proyek SI Lutfi Fanani Body of Knowledge Project Integration Project Scope Project Time Project Cost Project Quality Project Human Resource Project Communications Project Risk Project Procurement
  • 21. Manajemen Pengadaan Proyek  Aktivitas utama pada manajemen pengadaan: Manajemen Proyek SI Lutfi Fanani Body of Knowledge Project Integration Project Scope Project Time Project Cost Project Quality Project Human Resource Project Communications Project Risk Project Procurement Knowledge Areas Project Management Process Groups Initiati ng Planning Executing Monitori ng & Controlli ng Closing Project Procurement Management Plan Procurements Conduct Procureme nts Administ er Procurem ents Close Procureme nts
  • 22.  TERIMA KASIH Manajemen Proyek SI Lutfi Fanani Body of Knowledge Project Integration Project Scope Project Time Project Cost Project Quality Project Human Resource Project Communications Project Risk Project Procurement