SlideShare a Scribd company logo
METABOLISMEMETABOLISME
LIPIDLIPID
22
33
4
Integrasi Metabolisme KOH,Lipid,& ProteinIntegrasi Metabolisme KOH,Lipid,& Protein
5
Integrasi Metabolisme LipidIntegrasi Metabolisme Lipid
6
TRANSPORT LIPID
• TG dari Usus (Asal Makanan)
Usus Jaringan Ekstrahepatik (Oksidasi)
Usus Jaringan Lemak (Ditimbun/Esterifikasi)
• TG dari Hati (Hasil Sintesis)
Hati Jaringan Ekstrahepatik (Oksidasi)
Hati Jaringan Lemak (Ditimbun/Esterifikasi)
• Kolesterol dari Usus (Asal Makanan)
Usus Hati (Oksidasi)
Hati Jaringan Lemak (Ditimbun/Esterifikasi)
• Asam Lemak Hasil Lipolisis TG Dalam Jar.lemak
Jar. Lemak Jaringan Ekstrahepatik (Oksidasi)
Jar. Lemak Hati (Ketogenesis)
7
ALAT TRANSPORT LIPID
Dasar :
•Lipid (Hidrofobik) Tdk larut dalam air
•Darah terutama terdiri dari air
Alat Transport Lipid Dlm Darah : Lipoprotein,
strukturnya terdiri dari
-Lemak polar : Fosfolipid
-Lemak agak polar : Kholesterol Bebas
-Lemak NonPolar :TG, Kholesterol Ester
-Protein : Apoporotein
PEMBAGIAN LIPOPROTEIN
a. Berdasarkan Densitasnya (Kepadatan)
Khilomikron VLDL LDL HDL
Kholesterol Trigliserida Fosfolipid Apoprotein
9
LIPOPROTEIN
Fungsi :
• Pengangkut lipid eksogen (Khilomikron)
• Pengangkut lipid endogen (VLDL, IDL, LDL)
• Pengangkut balik kholesterol jaringan ke hati
(HDL, VLDL, LDL)
VLDL = Very Low Density Lipoprotein
IDL = Intermediate Density Lipoprotein
LDL = Low Density Lipoprotein
HDL = High Density Lipoprotein
10
Lipoprotein KilomikronLipoprotein Kilomikron
• Sel usus menggabungkan triasilgliserol,
protein, fosfolipid, kolesterol, & vitamin larut
lemak ke dalam bentuk kilomikron.
• Kilomikron ialah lipoprotein yang terutama
mengandung triasilgliserol disekresikan ke
dalam sistem limpatik duktus torasikus,
kemudian masuk ke dalam darah 1-2 jam
setelah makan.
11
Lipoprotein Lipase (LPL)Lipoprotein Lipase (LPL)
• Adalah enzim yang melekat pada sel endotel
kapiler; jaringan adiposa, otot (terutama
jantung), & kelenjar mamae laktasi.
• LPL memecah triasilgliserol menjadi asam
lemak & gliserol.
• Asam lemak tsb dpt mengalami;
- terutama disintesis kembali menjadi triasil-
gliserol pada jaringan adiposa.
- membentuk komplek dgn albumin darah.
- sumber energi bagi otot & jaringan lain.
12
Transpor Asam Lemak Antar MembranTranspor Asam Lemak Antar Membran
13
Lipoprotein Lipase (LPL)Lipoprotein Lipase (LPL)
• Sel otot juga dpt memperoleh asam lemak
dari lipoprotein darah bila butuh energi
walaupun kadar lipoprotein rendah.
• Gliserol yang dibebaskan oleh LPL dapat
digunakan membentuk triasilgliserol di hepar
dalam keadaan kenyang.
• LPL juga mengubah VLDL (Very Low Density
Lipoprotein) menjadi IDL (Intermediete
Density Lipoprotein).
14
VLDLVLDL
(Very Low Density Lipoprotein)(Very Low Density Lipoprotein)
• Komponen asam lemaknya berasal terutama
dari lipogenesis karbohidrat makanan di
hepar.
• Mengangkut triasilgliserol dalam darah.
• Triasilgliserol pd VLDL dapat dicerna oleh
LPL menjadi asam lemak agar dpt digunakan
sebagai sumber energi bagi otot & jaringan
lain.
15
IDLIDL
(Intermediate Density Lipoprotein)(Intermediate Density Lipoprotein)
• Berasal dari sisa VLDL setelah pencernaan
triasilgliserol.
• IDL mengandung triasilgliserol relatif rendah.
• Lipoprotein ini akan diserap oleh hepar
melalui proses endositosis dan diuraikan oleh
lisosom.
• IDL juga dpt diubah menjadi LDL (Low
Density Lipoprotein).
16
LDLLDL
(Low Density Lipoprotein)(Low Density Lipoprotein)
• Lipoprotein ini berasal dari sisa IDL setelah
pencernaan triasilgliserol.
• LDL mengandung kolesterol dan kolesterol
ester dalam konsentrasi tinggi.
• LDL berfungsi membawa kolesterol dan
fosfolipid ke berbagai jaringan untuk sintesis
membran sel.
17
HDLHDL
(High Density Lipoprotein)(High Density Lipoprotein)
• Lipoprotein ini dihasilkan di hepar & usus.
• HDL berfungsi mempertukarkan apoprotein &
lemak dengan kilomikron & VLDL.
• Mengandung tinggi protein & fosfolipid.
• HDL mengembalikan kolesterol dari jaringan
perifer ke hepar.
18
Hasil Pemeriksaan Lipid Darah yang
Ideal
(Setelah puasa minimal 12 jam)
• Kolesterol total = 120-200 mg/dl
• Kilomikron = negatif
• VLDL = 1-30 mg/dl
• LDL = 60-160 mg/dl
• HDL = 35-65 mg/dl
• Perb. LDL / HDL = < 3,5
• Triasilgliserol = 10-160 mg/dl
19
Pemecahan Triasilgliserol (Lipolisis)Pemecahan Triasilgliserol (Lipolisis)
• Peristiwa pembebasan asam lemak ini
dipengaruhi oleh hormon epinefrin,
norepinefrin, ACTH, dan glukagon.
• Hormon diatas akan meningkatkan kadar
cAMP (cyclic Adenosin Mono Phosphat).
• cAMP mengaktifkan suatu protein kinase
yang berfungsi untuk memfosforilasi Hormon
Sensitive Lipase (HSL).
20
Pengaruh Hormon Insulin pada LipolisisPengaruh Hormon Insulin pada Lipolisis
• Menghambat lipolisis.
• Meningkatkan lipogenesis.
• Menurunkan kadar cAMP, sehingga
menghambat aktifitas HSL.
21
Hormon Sensitive LipaseHormon Sensitive Lipase
22
Pemecahan TriasilgliserolPemecahan Triasilgliserol
• HSL terfosforilasi selanjutnya mengeluarkan
asam lemak pertama dari suatu
trigliasilgliserol.
• Asam lemak yang masih terikat dibebaskan
oleh lipase bukan HSL.
• Asam lemak bebas tsb akan memasuki
sirkulasi darah untuk terikat pada albumin.
• Gliserol hasil pemecahan triasilgliserol ini
juga masuk ke dalam darah agar dapat
dioksidasi oleh jaringan lain.
23
Transportasi Asam Lemak ke DalamTransportasi Asam Lemak ke Dalam
MitokondriaMitokondria
• Setelah berada dalam sel, asam lemak
menjadi asil KoA oleh enzim pada membran
luar mitokondria.
• Asil KoA ini dpt menembus membran luar
mitokondria.
• Pada ruang antar membran tsb, gugus asil
akan berikatan dengan karnitin membentuk
asilkarnitin.
• Asilkarnitin selanjutnya menembus membran
dalam menuju matrik mitokondria.
24
Transportasi dengan KarnitinTransportasi dengan Karnitin
25
Oksidasi-Oksidasi-ββ
• Adalah proses oksidasi asam lemak dalam
mitokondria.
• Rangkaian reaksi berulang oksidasi-β ialah;
- dehidrogenasi (asil KoA dehidrogenase)
- hidrasi (enoil KoA hidratase)
- oksidasi (β-hidroksi asil KoA dehidrogenase)
- tiolisis (β-keto tiolase)
• Proses berlangsung sampai tinggal asetil KoA.
• Bertujuan untuk menghasilkan; Asetil KoA,
NADH,& FADH2
26
Oksidasi-Oksidasi-ββ
27
Oksidasi-Oksidasi-ββ
28
Oksidasi Asam Lemak Rantai GanjilOksidasi Asam Lemak Rantai Ganjil
• Oksidasi berlangsung dengan cara yg sama
sampai terbentuk penggal tiga karbon,
propionil KoA.
• Karboksilasi propionil KoA menghasilkan
metilmalonil KoA, selanjutnya menjadi
suksinil KoA (zat antara pada siklus asam
sitrat).
• Suksinil KoA dioksidasi lebih lanjut dalam
siklus asam sitrat.
29
Oksidasi Asam Lemak Tidak JenuhOksidasi Asam Lemak Tidak Jenuh
• Oksidasi berlangsung dengan cara yg sama
dgn oksidasi-β, sampai bertemu dengan
atom C yg mengandung ikatan tak jenuh.
• Proses ini memerlukan suatu enzim
reduktase & isomerase .
• Reduktase bekerja pada ikatan rangkap lebih
dari satu, sampai tinggal hanya satu ikatan
rangkap.
• Isomerase merubah konfigurasi sis ke trans.
• Kemudian oksidasi-β berlangsung kembali.
30
Oksidasi-Oksidasi-αα
• Oksidasi ini berlangsung pada asam lemak
dengan rantai; - cabang (asam fitanat)
- sangat panjang (otak &saraf)
• Proses oksidasi berlangsung pada C-α,
dimana satu karbon dikeluarkan dari ujung
karboksil rantai asam lemak dan dibebaskan
sebagai CO2.
• Karbon asam lemak sisanya dapat menerus-
kan oksidasi-β.
31
Oksidasi-Oksidasi-ωω
• Oksidasi ini berlangsung pada asam lemak
rantai cabang yang mengandung banyak
atom C.
• Gugus metil di ujung-ω diubah menjadi
gugus karboksil, sehingga terbentuk suatu
asam dikarboksilat.
• Sesudah terikat dengan KoA, oksidasi-β
dapat berlangsung dari kedua ujung
karboksil.
32
Oksidasi-Oksidasi-ββ pada Asam Stearat (18:0)pada Asam Stearat (18:0)
• Aktifasi = (-) 2
• Oksidasi asam stearat -->asetil-KoA
- 8 FADH2 (8 x 2) = 16
- 8 NADH (8 x 3) = 24
• Oksidasi 9 asetil-KoA
- 1 FADH2 (9 x 1 x 2) = 18
- 3 NADH (9 x 3 x 3) = 81
- 1 GTP (9 x 1) = 9
Menghasilkan ATP sebanyak = 146
33
Oksidasi-Oksidasi-ββ pada Asam Oleat (18:1;9)pada Asam Oleat (18:1;9)
• Aktifasi = (-) 2
• Oksidasi asam stearat -->asetil-KoA
- 7 FADH2 (7 x 2) = 14
- 8 NADH (8 x 3) = 24
• Oksidasi 9 asetil-KoA
- 1 FADH2 (9 x 1 x 2) = 18
- 3 NADH (9 x 3 x 3) = 81
- 1 GTP (9 x 1) = 9
Menghasilkan ATP sebanyak = 144
34
Pengaturan Oksidasi Asam LemakPengaturan Oksidasi Asam Lemak
• Oksidasi asam lemak diatur melalui rantai
transpor elektron dalam mitokondria, yaitu;
kebutuhan akan ATP.
• Otot cenderung menggunakan asam lemak
sebagai bahan bakar. Disaat asam lemak
melimpah, oksidasi glukosa otot dihambat.
• Setelah diet tinggi karbohidrat, akan terjadi
sintesis asam lemak dalam hepar. Oksidasi
asam lemak di dalam hepar dihambat oleh
malonil KoA (suatu zat antara yang terdapat
pada sintesis asam lemak).
Sintesis Asam Lemak
• Tidak sepenuhnya merupakan kebalikan
dari degradasi asam lemak
• Enzim yang berbeda bekerja dlm reaksi
yang berlawanan : degradasi vs
biosintesis
Perbedaan jalur sintesis dan degradasi asam
lemak
Perbedaan Sintesis asam lemak Degradasi asam lemak
Lokasi Terjadi di sitosol Terjadi di matriks
mitokondria
Bentuk senyawa antara Terikat secara kovalen
pada karier gugus asil
yang dinamakan ACP
(acyl carier protein)
Terikat secara kovalen
pada Koenzim A (KoA)
Enzim-enzim yang terlibat Berasosiasi dalam sebuah
rantai polipeptida yang
dinamakan fatty acid
synthase
Tidak berasosiasi
Kebutuhan oksidator /
reduktor
Memerlukan senyawa
reduktor NADPH
Memerlukan senyawa
oksidator NAD+
dan FAD
Sintesis Asam Lemak
Sintesis Asam lemak 
ï‚—pada eukariotik dan prokariotik : sama
ï‚—Biosintesis terdiri dari 3 langkah3 langkah :
ï‚—Biosintesis asam lemak dari asetil CoA (di sitosol)
ï‚—Pemanjangan rantai asam lemak (di mitokondria &
ER)
ï‚—Desaturasi (di ER)
Biosintesis as lemak 
ï‚—membutuhkan malonil Co Amalonil Co A sebagai substrat
ï‚—Diperlukan ATP
ï‚—Reaksi biosintesis asam palmitat:
Dari 8 acetyl-CoA diperlukan  7 ATP +14 NADPH
Tahapan Sintesis Asam
Lemak
1. Reaksi awal
- Karboksilasi gugus asetil menjadi malonil-KoA
- Reaksi dikatalis oleh asetil KoA karboksilase
• Biotin-enzim + ATP + HCO3
-
CO2-biotin-
enzim + ADP +
Pi
• CO2-biotin-enzim + asetil KoA → malonil KoA +
biotin-enzim
2. Pemanjangan rantai putaran 1:
– pembentukan asetil ACP dan malonil ACP
– reaksi dikatalis oleh asetil transasilase dan
malonil transasilase
Asetil KoA + ACP asetil ACP
+ KoA
Malonil KoA + ACP malonil ACP
+ KoA
• Reaksi kondensasi
– Asetil ACP + malonil ACP → asetoasetil ACP
+ ACP + CO2
• Reaksi Kondensasi
Reduksi gugus keto pada C-3 menjadi
gugus metilen
• (1) asetoasetil ACP direduksi menjadi 3-
hidroksi butiril ACP. Reaksi ini
memerlukan NADPH sebagai pereduksi.
• (2) Dehidrasi 3-hidroksi butiril ACP
menjadi krrotonil ACP (merupakan trans-
∆2
enoyl ACP).
• (3) Reduksi krotonil ACP menjadi butiril
ACP dengan menggunakan senyawa
peredusi NADPH, yang dikatalis oleh
enzim enoyl ACP reduktase.
Reaksi reduksi I
Reaksi dehidrasi
Reaksi reduksi II
3. Pemanjangan rantai 2
Reaksi pemanjangan rantai putaran 2 :
kondensasi buritil ACP dengan malonil
ACP membentuk C6-β-ketoasil ACP
Reaksi ini sama dengan reaksi
pemanjangan rantai putaran 1.
Selanjutnya pemanjangan rantai
diteruskan sampai terbentuk C16 asil ACP
Stoikiometri Sintesis Asam
palmitat
• Asetil KoA + 7 Malonil KoA + 14 NADPH + 20 H+
→
palmitat + 7 CO2 + 14 NADP+
+ 8 KoA + 6 H2O
• Reaksi tersebut memerlukan malonil KoA yang disintesis
dari :
7 Asetil KoA + 7 CO2 + 7 ATP → 7 malonil KoA + 7 ADP +
7 Pi + 14 H+
• Jadi stoikhiometri keseluruhan sintesis palmitat adalah:
8 Asetil KoA + 7 ATP + 14 NADPH + 6 H+
palmitat + 14 NADP+
+ 8
KoA + 6 H O + 7 ADP + 7 P
48
Sintesis Asam Lemak (Lipogenesis)Sintesis Asam Lemak (Lipogenesis)
• Sebagian besar sintesis asam lemak
berlangsung dalam sitoplasma sel-sel hepar
& jaringan adiposa.
• Reaksi dimulai dgn membawa asetil KoA
keluar dari mitokondria melalui torak sitrat
(citrate shuttle).
• Proses diatas menghabiskan 2 molekul
ATP.
• Pembentukan asetil KoA sitosol tsb
dirangsang oleh rasio insulin/glukagon
49
LipogenesisLipogenesis
• Asetil KoA sitosol menjadi malonil KoA oleh
Asetil KoA karboksilase.
• Enzim ini diaktifkan oleh; kenyang, sitrat, &
insulin.
• Insulin yang tinggi juga mengaktifkan enzim
berikutnya pada jalur ini, yaitu Komplek
Asam Lemak Sintase.
• Produk dari jalur ini ialah palmitat (C16).
• Palmitat dpt diperpanjang & didesaturasi
menjadi berbagai asam lemak.
50
Sintesis TriasilgliserolSintesis Triasilgliserol
• Triasilgliserol pada hepar & jaringan adiposa
dibentuk melalui senyawa antara asam
fosfatidat (pada sel usus, triasilgliserol
berasal dari 2-monoasilgliserol).
• Jaringan adiposa tidak memiliki gliserol
kinase, sehingga tidak bisa menggunakan
gliserol yang dihasilkan oleh LPL.
• Insulin merangsang pembentukan LPL dan
metabolisme glukosa menjadi asam lemak
dalam jaringan adiposa.
51
Sintesis triasilgliserolSintesis triasilgliserol
Hepar Hepar &
Jar. Adiposa
Gliserol Glukosa
Gliserol 3-P
Asam fosfatidatAsam fosfatidat
Diasilgliserol
Triasilgliserol
VLDL Simpanan
adiposa
52
Sintesis KolesterolSintesis Kolesterol
• Kolesterol berfungsi sebagai komponen
stabilisasi membran sel, prekursor garam
empedu, & prekursor hormon steroid.
• Disintesis hampir pada semua sel, terutama
hepar & usus.
• Prekursor sintesis kolesterol ialah Asetil KoA.
• Kecepatan sintesis kolesterol ditentukan oleh
enzim HMG-KoA reduktase.
• Enzim ini dpt dihambat oleh obat anti
hiperkolesterolemia.
53

More Related Content

What's hot

Spektroskopi (pendahuluan)
Spektroskopi (pendahuluan)Spektroskopi (pendahuluan)
Spektroskopi (pendahuluan)
Sekolah Tinggi Farmasi Indonesia
 
Identifikasi asam amino dan protein
Identifikasi asam amino dan proteinIdentifikasi asam amino dan protein
Identifikasi asam amino dan protein
pure chems
 
Protein biokimia
Protein biokimiaProtein biokimia
Protein biokimiaaryopuv
 
PPT Karbohidrat
PPT KarbohidratPPT Karbohidrat
PPT Karbohidrat
Natalia Christina
 
asam anhidrida
asam anhidridaasam anhidrida
asam anhidrida
Klik Bayoe
 
Analisis Vitamin
Analisis VitaminAnalisis Vitamin
Analisis Vitamin
Teknologi Hasil Pertanian
 
Sifat koligatif larutan
Sifat koligatif larutanSifat koligatif larutan
Sifat koligatif larutan
HarryFairuz
 
4.1.asam amino dan protein
4.1.asam amino dan protein4.1.asam amino dan protein
4.1.asam amino dan protein
Andrew Hutabarat
 
mikromiretik
mikromiretikmikromiretik
mikromiretik
Dokter Tekno
 
Analisis Kualitatif dan Kuantitatif Vitamin
Analisis Kualitatif dan Kuantitatif VitaminAnalisis Kualitatif dan Kuantitatif Vitamin
Analisis Kualitatif dan Kuantitatif Vitamin
Shafa Almaliya
 
Laporan Praktikum Permanganometri
Laporan Praktikum PermanganometriLaporan Praktikum Permanganometri
Laporan Praktikum Permanganometri
Ridha Faturachmi
 
Ekstraksi protein
Ekstraksi proteinEkstraksi protein
Ekstraksi protein
hendrykaiizhyz
 
Uji Protein Biokimia
Uji Protein BiokimiaUji Protein Biokimia
Uji Protein Biokimia
pure chems
 
Ester dan kegunaanya
Ester dan kegunaanyaEster dan kegunaanya
Ester dan kegunaanyakimia12ipa1213
 
PENETAPAN KADAR MINYAK (BILANGAN-BILANGAN)
PENETAPAN KADAR MINYAK (BILANGAN-BILANGAN)PENETAPAN KADAR MINYAK (BILANGAN-BILANGAN)
PENETAPAN KADAR MINYAK (BILANGAN-BILANGAN)
Mutiara Nanda
 
Laporan praktikum denaturasi protein (Biokimia)
Laporan praktikum denaturasi protein (Biokimia)Laporan praktikum denaturasi protein (Biokimia)
Laporan praktikum denaturasi protein (Biokimia)
JFF Channel
 
Lipid (Klasifikasi, Aturan Penamaan, Fungsi and Aplikasi pada Kehidupan)
Lipid (Klasifikasi, Aturan Penamaan, Fungsi and Aplikasi pada Kehidupan)Lipid (Klasifikasi, Aturan Penamaan, Fungsi and Aplikasi pada Kehidupan)
Lipid (Klasifikasi, Aturan Penamaan, Fungsi and Aplikasi pada Kehidupan)
pure chems
 

What's hot (20)

Spektroskopi (pendahuluan)
Spektroskopi (pendahuluan)Spektroskopi (pendahuluan)
Spektroskopi (pendahuluan)
 
Identifikasi asam amino dan protein
Identifikasi asam amino dan proteinIdentifikasi asam amino dan protein
Identifikasi asam amino dan protein
 
Protein biokimia
Protein biokimiaProtein biokimia
Protein biokimia
 
PPT Karbohidrat
PPT KarbohidratPPT Karbohidrat
PPT Karbohidrat
 
asam anhidrida
asam anhidridaasam anhidrida
asam anhidrida
 
Analisis Vitamin
Analisis VitaminAnalisis Vitamin
Analisis Vitamin
 
Sifat koligatif larutan
Sifat koligatif larutanSifat koligatif larutan
Sifat koligatif larutan
 
4.1.asam amino dan protein
4.1.asam amino dan protein4.1.asam amino dan protein
4.1.asam amino dan protein
 
mikromiretik
mikromiretikmikromiretik
mikromiretik
 
Analisis Kualitatif dan Kuantitatif Vitamin
Analisis Kualitatif dan Kuantitatif VitaminAnalisis Kualitatif dan Kuantitatif Vitamin
Analisis Kualitatif dan Kuantitatif Vitamin
 
Laporan Praktikum Permanganometri
Laporan Praktikum PermanganometriLaporan Praktikum Permanganometri
Laporan Praktikum Permanganometri
 
Laporan hidrolisis sukrosa
Laporan hidrolisis sukrosaLaporan hidrolisis sukrosa
Laporan hidrolisis sukrosa
 
Ekstraksi protein
Ekstraksi proteinEkstraksi protein
Ekstraksi protein
 
Uji Protein Biokimia
Uji Protein BiokimiaUji Protein Biokimia
Uji Protein Biokimia
 
Spektro uv-vis-21
Spektro uv-vis-21Spektro uv-vis-21
Spektro uv-vis-21
 
Ester dan kegunaanya
Ester dan kegunaanyaEster dan kegunaanya
Ester dan kegunaanya
 
PENETAPAN KADAR MINYAK (BILANGAN-BILANGAN)
PENETAPAN KADAR MINYAK (BILANGAN-BILANGAN)PENETAPAN KADAR MINYAK (BILANGAN-BILANGAN)
PENETAPAN KADAR MINYAK (BILANGAN-BILANGAN)
 
Laporan praktikum denaturasi protein (Biokimia)
Laporan praktikum denaturasi protein (Biokimia)Laporan praktikum denaturasi protein (Biokimia)
Laporan praktikum denaturasi protein (Biokimia)
 
Lipid (Klasifikasi, Aturan Penamaan, Fungsi and Aplikasi pada Kehidupan)
Lipid (Klasifikasi, Aturan Penamaan, Fungsi and Aplikasi pada Kehidupan)Lipid (Klasifikasi, Aturan Penamaan, Fungsi and Aplikasi pada Kehidupan)
Lipid (Klasifikasi, Aturan Penamaan, Fungsi and Aplikasi pada Kehidupan)
 
5 lipid
5 lipid5 lipid
5 lipid
 

Similar to Metabolisme lipid1 2

lipid I.pptx
lipid I.pptxlipid I.pptx
lipid I.pptx
SriDwijastuti2
 
2. METABOLISME LIPIDA.pdf
2. METABOLISME LIPIDA.pdf2. METABOLISME LIPIDA.pdf
2. METABOLISME LIPIDA.pdf
erifianti
 
metabolisme enzim.ppt
metabolisme enzim.pptmetabolisme enzim.ppt
metabolisme enzim.ppt
AminahtunLatifah2
 
Metabolisme lemak
Metabolisme lemakMetabolisme lemak
Metabolisme lemak
Febri Andriani
 
Metabolisme lipid.ppt
Metabolisme lipid.pptMetabolisme lipid.ppt
Metabolisme lipid.ppt
2209511068CLARIESHAN
 
Metabolisme karbohidrat
Metabolisme karbohidratMetabolisme karbohidrat
Metabolisme karbohidrat
Operator Warnet Vast Raha
 
6. metabolisme lipid
6. metabolisme lipid6. metabolisme lipid
6. metabolisme lipidLalang Budhi R
 
METABOLISME LIPID, Definisi, SIFAT FISIKA.pptx
METABOLISME LIPID, Definisi, SIFAT FISIKA.pptxMETABOLISME LIPID, Definisi, SIFAT FISIKA.pptx
METABOLISME LIPID, Definisi, SIFAT FISIKA.pptx
AlyahRmdni
 
Peran_Lipoprotein-Peran_Lipoprotein.docx
Peran_Lipoprotein-Peran_Lipoprotein.docxPeran_Lipoprotein-Peran_Lipoprotein.docx
Peran_Lipoprotein-Peran_Lipoprotein.docx
AgathaHaselvin
 
PPT PERTEMUAN 5 LIPID.pptx
PPT PERTEMUAN 5 LIPID.pptxPPT PERTEMUAN 5 LIPID.pptx
PPT PERTEMUAN 5 LIPID.pptx
ApriyanilailaMaddatu
 
Metabolisme dan Suhu Tubuh.pptx
Metabolisme dan Suhu Tubuh.pptxMetabolisme dan Suhu Tubuh.pptx
Metabolisme dan Suhu Tubuh.pptx
InesRatniPravitasari
 
Metabolisme lipid3-setelah-diedit
Metabolisme lipid3-setelah-dieditMetabolisme lipid3-setelah-diedit
Metabolisme lipid3-setelah-dieditRyan Guerriero
 
Metabolisme lipid
Metabolisme lipidMetabolisme lipid
Metabolisme lipid
AhmadPurnawarmanFais
 
metabolismelipid dalam tubuh-190510101708.pdf
metabolismelipid dalam tubuh-190510101708.pdfmetabolismelipid dalam tubuh-190510101708.pdf
metabolismelipid dalam tubuh-190510101708.pdf
DwiNormaR
 
Biosintesis Asam Lemak.pptx
Biosintesis Asam Lemak.pptxBiosintesis Asam Lemak.pptx
Biosintesis Asam Lemak.pptx
SitiWarnasih1
 
Metabolisme lipid for tarbiyah
Metabolisme lipid for tarbiyahMetabolisme lipid for tarbiyah
Metabolisme lipid for tarbiyahndhh-lestari
 
9 hubungan jalur metabolisme 2014.pdf
9 hubungan jalur metabolisme 2014.pdf9 hubungan jalur metabolisme 2014.pdf
9 hubungan jalur metabolisme 2014.pdf
Nana115852
 
Proses Pencernaan dan Metabolisme Lipin
 Proses Pencernaan dan Metabolisme Lipin  Proses Pencernaan dan Metabolisme Lipin
Proses Pencernaan dan Metabolisme Lipin
pjj_kemenkes
 

Similar to Metabolisme lipid1 2 (20)

lipid I.pptx
lipid I.pptxlipid I.pptx
lipid I.pptx
 
2. METABOLISME LIPIDA.pdf
2. METABOLISME LIPIDA.pdf2. METABOLISME LIPIDA.pdf
2. METABOLISME LIPIDA.pdf
 
metabolisme enzim.ppt
metabolisme enzim.pptmetabolisme enzim.ppt
metabolisme enzim.ppt
 
Metabolisme lemak
Metabolisme lemakMetabolisme lemak
Metabolisme lemak
 
Metabolisme lipid.ppt
Metabolisme lipid.pptMetabolisme lipid.ppt
Metabolisme lipid.ppt
 
Metabolisme karbohidrat
Metabolisme karbohidratMetabolisme karbohidrat
Metabolisme karbohidrat
 
Metabolisme karbohidrat
Metabolisme karbohidratMetabolisme karbohidrat
Metabolisme karbohidrat
 
6. metabolisme lipid
6. metabolisme lipid6. metabolisme lipid
6. metabolisme lipid
 
METABOLISME LIPID, Definisi, SIFAT FISIKA.pptx
METABOLISME LIPID, Definisi, SIFAT FISIKA.pptxMETABOLISME LIPID, Definisi, SIFAT FISIKA.pptx
METABOLISME LIPID, Definisi, SIFAT FISIKA.pptx
 
Lipidf
LipidfLipidf
Lipidf
 
Peran_Lipoprotein-Peran_Lipoprotein.docx
Peran_Lipoprotein-Peran_Lipoprotein.docxPeran_Lipoprotein-Peran_Lipoprotein.docx
Peran_Lipoprotein-Peran_Lipoprotein.docx
 
PPT PERTEMUAN 5 LIPID.pptx
PPT PERTEMUAN 5 LIPID.pptxPPT PERTEMUAN 5 LIPID.pptx
PPT PERTEMUAN 5 LIPID.pptx
 
Metabolisme dan Suhu Tubuh.pptx
Metabolisme dan Suhu Tubuh.pptxMetabolisme dan Suhu Tubuh.pptx
Metabolisme dan Suhu Tubuh.pptx
 
Metabolisme lipid3-setelah-diedit
Metabolisme lipid3-setelah-dieditMetabolisme lipid3-setelah-diedit
Metabolisme lipid3-setelah-diedit
 
Metabolisme lipid
Metabolisme lipidMetabolisme lipid
Metabolisme lipid
 
metabolismelipid dalam tubuh-190510101708.pdf
metabolismelipid dalam tubuh-190510101708.pdfmetabolismelipid dalam tubuh-190510101708.pdf
metabolismelipid dalam tubuh-190510101708.pdf
 
Biosintesis Asam Lemak.pptx
Biosintesis Asam Lemak.pptxBiosintesis Asam Lemak.pptx
Biosintesis Asam Lemak.pptx
 
Metabolisme lipid for tarbiyah
Metabolisme lipid for tarbiyahMetabolisme lipid for tarbiyah
Metabolisme lipid for tarbiyah
 
9 hubungan jalur metabolisme 2014.pdf
9 hubungan jalur metabolisme 2014.pdf9 hubungan jalur metabolisme 2014.pdf
9 hubungan jalur metabolisme 2014.pdf
 
Proses Pencernaan dan Metabolisme Lipin
 Proses Pencernaan dan Metabolisme Lipin  Proses Pencernaan dan Metabolisme Lipin
Proses Pencernaan dan Metabolisme Lipin
 

More from tia29

Siklus asam sitrat.1
Siklus asam sitrat.1Siklus asam sitrat.1
Siklus asam sitrat.1
tia29
 
Metabolisme karbohidrat (1)
Metabolisme karbohidrat (1)Metabolisme karbohidrat (1)
Metabolisme karbohidrat (1)
tia29
 
Metabolisme kh
Metabolisme khMetabolisme kh
Metabolisme kh
tia29
 
Metabolisme karbohidrat
Metabolisme karbohidrat Metabolisme karbohidrat
Metabolisme karbohidrat
tia29
 
Fotosintesis dan respirasi zc
Fotosintesis dan respirasi zc Fotosintesis dan respirasi zc
Fotosintesis dan respirasi zc
tia29
 
Presentasi tia
Presentasi tiaPresentasi tia
Presentasi tia
tia29
 

More from tia29 (6)

Siklus asam sitrat.1
Siklus asam sitrat.1Siklus asam sitrat.1
Siklus asam sitrat.1
 
Metabolisme karbohidrat (1)
Metabolisme karbohidrat (1)Metabolisme karbohidrat (1)
Metabolisme karbohidrat (1)
 
Metabolisme kh
Metabolisme khMetabolisme kh
Metabolisme kh
 
Metabolisme karbohidrat
Metabolisme karbohidrat Metabolisme karbohidrat
Metabolisme karbohidrat
 
Fotosintesis dan respirasi zc
Fotosintesis dan respirasi zc Fotosintesis dan respirasi zc
Fotosintesis dan respirasi zc
 
Presentasi tia
Presentasi tiaPresentasi tia
Presentasi tia
 

Recently uploaded

LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
widyakusuma99
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawasPrensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
suprihatin1885
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
kinayaptr30
 
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogortugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
WILDANREYkun
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
d2spdpnd9185
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
PURWANTOSDNWATES2
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
agusmulyadi08
 
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdfLaporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
heridawesty4
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
mattaja008
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
astridamalia20
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
muhammadRifai732845
 
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdfPETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
Hernowo Subiantoro
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
rohman85
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
asyi1
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
setiatinambunan
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
ferrydmn1999
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
SEMUELSAMBOKARAENG
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
EkoPutuKromo
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
MuhammadBagusAprilia1
 

Recently uploaded (20)

LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
 
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawasPrensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
 
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogortugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
 
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdfLaporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
 
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdfPETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
 

Metabolisme lipid1 2

  • 2. 22
  • 3. 33
  • 4. 4 Integrasi Metabolisme KOH,Lipid,& ProteinIntegrasi Metabolisme KOH,Lipid,& Protein
  • 6. 6 TRANSPORT LIPID • TG dari Usus (Asal Makanan) Usus Jaringan Ekstrahepatik (Oksidasi) Usus Jaringan Lemak (Ditimbun/Esterifikasi) • TG dari Hati (Hasil Sintesis) Hati Jaringan Ekstrahepatik (Oksidasi) Hati Jaringan Lemak (Ditimbun/Esterifikasi) • Kolesterol dari Usus (Asal Makanan) Usus Hati (Oksidasi) Hati Jaringan Lemak (Ditimbun/Esterifikasi) • Asam Lemak Hasil Lipolisis TG Dalam Jar.lemak Jar. Lemak Jaringan Ekstrahepatik (Oksidasi) Jar. Lemak Hati (Ketogenesis)
  • 7. 7 ALAT TRANSPORT LIPID Dasar : •Lipid (Hidrofobik) Tdk larut dalam air •Darah terutama terdiri dari air Alat Transport Lipid Dlm Darah : Lipoprotein, strukturnya terdiri dari -Lemak polar : Fosfolipid -Lemak agak polar : Kholesterol Bebas -Lemak NonPolar :TG, Kholesterol Ester -Protein : Apoporotein
  • 8. PEMBAGIAN LIPOPROTEIN a. Berdasarkan Densitasnya (Kepadatan) Khilomikron VLDL LDL HDL Kholesterol Trigliserida Fosfolipid Apoprotein
  • 9. 9 LIPOPROTEIN Fungsi : • Pengangkut lipid eksogen (Khilomikron) • Pengangkut lipid endogen (VLDL, IDL, LDL) • Pengangkut balik kholesterol jaringan ke hati (HDL, VLDL, LDL) VLDL = Very Low Density Lipoprotein IDL = Intermediate Density Lipoprotein LDL = Low Density Lipoprotein HDL = High Density Lipoprotein
  • 10. 10 Lipoprotein KilomikronLipoprotein Kilomikron • Sel usus menggabungkan triasilgliserol, protein, fosfolipid, kolesterol, & vitamin larut lemak ke dalam bentuk kilomikron. • Kilomikron ialah lipoprotein yang terutama mengandung triasilgliserol disekresikan ke dalam sistem limpatik duktus torasikus, kemudian masuk ke dalam darah 1-2 jam setelah makan.
  • 11. 11 Lipoprotein Lipase (LPL)Lipoprotein Lipase (LPL) • Adalah enzim yang melekat pada sel endotel kapiler; jaringan adiposa, otot (terutama jantung), & kelenjar mamae laktasi. • LPL memecah triasilgliserol menjadi asam lemak & gliserol. • Asam lemak tsb dpt mengalami; - terutama disintesis kembali menjadi triasil- gliserol pada jaringan adiposa. - membentuk komplek dgn albumin darah. - sumber energi bagi otot & jaringan lain.
  • 12. 12 Transpor Asam Lemak Antar MembranTranspor Asam Lemak Antar Membran
  • 13. 13 Lipoprotein Lipase (LPL)Lipoprotein Lipase (LPL) • Sel otot juga dpt memperoleh asam lemak dari lipoprotein darah bila butuh energi walaupun kadar lipoprotein rendah. • Gliserol yang dibebaskan oleh LPL dapat digunakan membentuk triasilgliserol di hepar dalam keadaan kenyang. • LPL juga mengubah VLDL (Very Low Density Lipoprotein) menjadi IDL (Intermediete Density Lipoprotein).
  • 14. 14 VLDLVLDL (Very Low Density Lipoprotein)(Very Low Density Lipoprotein) • Komponen asam lemaknya berasal terutama dari lipogenesis karbohidrat makanan di hepar. • Mengangkut triasilgliserol dalam darah. • Triasilgliserol pd VLDL dapat dicerna oleh LPL menjadi asam lemak agar dpt digunakan sebagai sumber energi bagi otot & jaringan lain.
  • 15. 15 IDLIDL (Intermediate Density Lipoprotein)(Intermediate Density Lipoprotein) • Berasal dari sisa VLDL setelah pencernaan triasilgliserol. • IDL mengandung triasilgliserol relatif rendah. • Lipoprotein ini akan diserap oleh hepar melalui proses endositosis dan diuraikan oleh lisosom. • IDL juga dpt diubah menjadi LDL (Low Density Lipoprotein).
  • 16. 16 LDLLDL (Low Density Lipoprotein)(Low Density Lipoprotein) • Lipoprotein ini berasal dari sisa IDL setelah pencernaan triasilgliserol. • LDL mengandung kolesterol dan kolesterol ester dalam konsentrasi tinggi. • LDL berfungsi membawa kolesterol dan fosfolipid ke berbagai jaringan untuk sintesis membran sel.
  • 17. 17 HDLHDL (High Density Lipoprotein)(High Density Lipoprotein) • Lipoprotein ini dihasilkan di hepar & usus. • HDL berfungsi mempertukarkan apoprotein & lemak dengan kilomikron & VLDL. • Mengandung tinggi protein & fosfolipid. • HDL mengembalikan kolesterol dari jaringan perifer ke hepar.
  • 18. 18 Hasil Pemeriksaan Lipid Darah yang Ideal (Setelah puasa minimal 12 jam) • Kolesterol total = 120-200 mg/dl • Kilomikron = negatif • VLDL = 1-30 mg/dl • LDL = 60-160 mg/dl • HDL = 35-65 mg/dl • Perb. LDL / HDL = < 3,5 • Triasilgliserol = 10-160 mg/dl
  • 19. 19 Pemecahan Triasilgliserol (Lipolisis)Pemecahan Triasilgliserol (Lipolisis) • Peristiwa pembebasan asam lemak ini dipengaruhi oleh hormon epinefrin, norepinefrin, ACTH, dan glukagon. • Hormon diatas akan meningkatkan kadar cAMP (cyclic Adenosin Mono Phosphat). • cAMP mengaktifkan suatu protein kinase yang berfungsi untuk memfosforilasi Hormon Sensitive Lipase (HSL).
  • 20. 20 Pengaruh Hormon Insulin pada LipolisisPengaruh Hormon Insulin pada Lipolisis • Menghambat lipolisis. • Meningkatkan lipogenesis. • Menurunkan kadar cAMP, sehingga menghambat aktifitas HSL.
  • 22. 22 Pemecahan TriasilgliserolPemecahan Triasilgliserol • HSL terfosforilasi selanjutnya mengeluarkan asam lemak pertama dari suatu trigliasilgliserol. • Asam lemak yang masih terikat dibebaskan oleh lipase bukan HSL. • Asam lemak bebas tsb akan memasuki sirkulasi darah untuk terikat pada albumin. • Gliserol hasil pemecahan triasilgliserol ini juga masuk ke dalam darah agar dapat dioksidasi oleh jaringan lain.
  • 23. 23 Transportasi Asam Lemak ke DalamTransportasi Asam Lemak ke Dalam MitokondriaMitokondria • Setelah berada dalam sel, asam lemak menjadi asil KoA oleh enzim pada membran luar mitokondria. • Asil KoA ini dpt menembus membran luar mitokondria. • Pada ruang antar membran tsb, gugus asil akan berikatan dengan karnitin membentuk asilkarnitin. • Asilkarnitin selanjutnya menembus membran dalam menuju matrik mitokondria.
  • 25. 25 Oksidasi-Oksidasi-ββ • Adalah proses oksidasi asam lemak dalam mitokondria. • Rangkaian reaksi berulang oksidasi-β ialah; - dehidrogenasi (asil KoA dehidrogenase) - hidrasi (enoil KoA hidratase) - oksidasi (β-hidroksi asil KoA dehidrogenase) - tiolisis (β-keto tiolase) • Proses berlangsung sampai tinggal asetil KoA. • Bertujuan untuk menghasilkan; Asetil KoA, NADH,& FADH2
  • 28. 28 Oksidasi Asam Lemak Rantai GanjilOksidasi Asam Lemak Rantai Ganjil • Oksidasi berlangsung dengan cara yg sama sampai terbentuk penggal tiga karbon, propionil KoA. • Karboksilasi propionil KoA menghasilkan metilmalonil KoA, selanjutnya menjadi suksinil KoA (zat antara pada siklus asam sitrat). • Suksinil KoA dioksidasi lebih lanjut dalam siklus asam sitrat.
  • 29. 29 Oksidasi Asam Lemak Tidak JenuhOksidasi Asam Lemak Tidak Jenuh • Oksidasi berlangsung dengan cara yg sama dgn oksidasi-β, sampai bertemu dengan atom C yg mengandung ikatan tak jenuh. • Proses ini memerlukan suatu enzim reduktase & isomerase . • Reduktase bekerja pada ikatan rangkap lebih dari satu, sampai tinggal hanya satu ikatan rangkap. • Isomerase merubah konfigurasi sis ke trans. • Kemudian oksidasi-β berlangsung kembali.
  • 30. 30 Oksidasi-Oksidasi-αα • Oksidasi ini berlangsung pada asam lemak dengan rantai; - cabang (asam fitanat) - sangat panjang (otak &saraf) • Proses oksidasi berlangsung pada C-α, dimana satu karbon dikeluarkan dari ujung karboksil rantai asam lemak dan dibebaskan sebagai CO2. • Karbon asam lemak sisanya dapat menerus- kan oksidasi-β.
  • 31. 31 Oksidasi-Oksidasi-ωω • Oksidasi ini berlangsung pada asam lemak rantai cabang yang mengandung banyak atom C. • Gugus metil di ujung-ω diubah menjadi gugus karboksil, sehingga terbentuk suatu asam dikarboksilat. • Sesudah terikat dengan KoA, oksidasi-β dapat berlangsung dari kedua ujung karboksil.
  • 32. 32 Oksidasi-Oksidasi-ββ pada Asam Stearat (18:0)pada Asam Stearat (18:0) • Aktifasi = (-) 2 • Oksidasi asam stearat -->asetil-KoA - 8 FADH2 (8 x 2) = 16 - 8 NADH (8 x 3) = 24 • Oksidasi 9 asetil-KoA - 1 FADH2 (9 x 1 x 2) = 18 - 3 NADH (9 x 3 x 3) = 81 - 1 GTP (9 x 1) = 9 Menghasilkan ATP sebanyak = 146
  • 33. 33 Oksidasi-Oksidasi-ββ pada Asam Oleat (18:1;9)pada Asam Oleat (18:1;9) • Aktifasi = (-) 2 • Oksidasi asam stearat -->asetil-KoA - 7 FADH2 (7 x 2) = 14 - 8 NADH (8 x 3) = 24 • Oksidasi 9 asetil-KoA - 1 FADH2 (9 x 1 x 2) = 18 - 3 NADH (9 x 3 x 3) = 81 - 1 GTP (9 x 1) = 9 Menghasilkan ATP sebanyak = 144
  • 34. 34 Pengaturan Oksidasi Asam LemakPengaturan Oksidasi Asam Lemak • Oksidasi asam lemak diatur melalui rantai transpor elektron dalam mitokondria, yaitu; kebutuhan akan ATP. • Otot cenderung menggunakan asam lemak sebagai bahan bakar. Disaat asam lemak melimpah, oksidasi glukosa otot dihambat. • Setelah diet tinggi karbohidrat, akan terjadi sintesis asam lemak dalam hepar. Oksidasi asam lemak di dalam hepar dihambat oleh malonil KoA (suatu zat antara yang terdapat pada sintesis asam lemak).
  • 35. Sintesis Asam Lemak • Tidak sepenuhnya merupakan kebalikan dari degradasi asam lemak • Enzim yang berbeda bekerja dlm reaksi yang berlawanan : degradasi vs biosintesis
  • 36. Perbedaan jalur sintesis dan degradasi asam lemak Perbedaan Sintesis asam lemak Degradasi asam lemak Lokasi Terjadi di sitosol Terjadi di matriks mitokondria Bentuk senyawa antara Terikat secara kovalen pada karier gugus asil yang dinamakan ACP (acyl carier protein) Terikat secara kovalen pada Koenzim A (KoA) Enzim-enzim yang terlibat Berasosiasi dalam sebuah rantai polipeptida yang dinamakan fatty acid synthase Tidak berasosiasi Kebutuhan oksidator / reduktor Memerlukan senyawa reduktor NADPH Memerlukan senyawa oksidator NAD+ dan FAD
  • 37.
  • 38. Sintesis Asam Lemak ï‚—Sintesis Asam lemak  ï‚—pada eukariotik dan prokariotik : sama ï‚—Biosintesis terdiri dari 3 langkah3 langkah : ï‚—Biosintesis asam lemak dari asetil CoA (di sitosol) ï‚—Pemanjangan rantai asam lemak (di mitokondria & ER) ï‚—Desaturasi (di ER) ï‚—Biosintesis as lemak  ï‚—membutuhkan malonil Co Amalonil Co A sebagai substrat ï‚—Diperlukan ATP ï‚—Reaksi biosintesis asam palmitat: Dari 8 acetyl-CoA diperlukan  7 ATP +14 NADPH
  • 39. Tahapan Sintesis Asam Lemak 1. Reaksi awal - Karboksilasi gugus asetil menjadi malonil-KoA - Reaksi dikatalis oleh asetil KoA karboksilase • Biotin-enzim + ATP + HCO3 - CO2-biotin- enzim + ADP + Pi • CO2-biotin-enzim + asetil KoA → malonil KoA + biotin-enzim
  • 40. 2. Pemanjangan rantai putaran 1: – pembentukan asetil ACP dan malonil ACP – reaksi dikatalis oleh asetil transasilase dan malonil transasilase Asetil KoA + ACP asetil ACP + KoA Malonil KoA + ACP malonil ACP + KoA • Reaksi kondensasi – Asetil ACP + malonil ACP → asetoasetil ACP + ACP + CO2
  • 42. Reduksi gugus keto pada C-3 menjadi gugus metilen • (1) asetoasetil ACP direduksi menjadi 3- hidroksi butiril ACP. Reaksi ini memerlukan NADPH sebagai pereduksi. • (2) Dehidrasi 3-hidroksi butiril ACP menjadi krrotonil ACP (merupakan trans- ∆2 enoyl ACP). • (3) Reduksi krotonil ACP menjadi butiril ACP dengan menggunakan senyawa peredusi NADPH, yang dikatalis oleh enzim enoyl ACP reduktase.
  • 46. 3. Pemanjangan rantai 2 Reaksi pemanjangan rantai putaran 2 : kondensasi buritil ACP dengan malonil ACP membentuk C6-β-ketoasil ACP Reaksi ini sama dengan reaksi pemanjangan rantai putaran 1. Selanjutnya pemanjangan rantai diteruskan sampai terbentuk C16 asil ACP
  • 47. Stoikiometri Sintesis Asam palmitat • Asetil KoA + 7 Malonil KoA + 14 NADPH + 20 H+ → palmitat + 7 CO2 + 14 NADP+ + 8 KoA + 6 H2O • Reaksi tersebut memerlukan malonil KoA yang disintesis dari : 7 Asetil KoA + 7 CO2 + 7 ATP → 7 malonil KoA + 7 ADP + 7 Pi + 14 H+ • Jadi stoikhiometri keseluruhan sintesis palmitat adalah: 8 Asetil KoA + 7 ATP + 14 NADPH + 6 H+ palmitat + 14 NADP+ + 8 KoA + 6 H O + 7 ADP + 7 P
  • 48. 48 Sintesis Asam Lemak (Lipogenesis)Sintesis Asam Lemak (Lipogenesis) • Sebagian besar sintesis asam lemak berlangsung dalam sitoplasma sel-sel hepar & jaringan adiposa. • Reaksi dimulai dgn membawa asetil KoA keluar dari mitokondria melalui torak sitrat (citrate shuttle). • Proses diatas menghabiskan 2 molekul ATP. • Pembentukan asetil KoA sitosol tsb dirangsang oleh rasio insulin/glukagon
  • 49. 49 LipogenesisLipogenesis • Asetil KoA sitosol menjadi malonil KoA oleh Asetil KoA karboksilase. • Enzim ini diaktifkan oleh; kenyang, sitrat, & insulin. • Insulin yang tinggi juga mengaktifkan enzim berikutnya pada jalur ini, yaitu Komplek Asam Lemak Sintase. • Produk dari jalur ini ialah palmitat (C16). • Palmitat dpt diperpanjang & didesaturasi menjadi berbagai asam lemak.
  • 50. 50 Sintesis TriasilgliserolSintesis Triasilgliserol • Triasilgliserol pada hepar & jaringan adiposa dibentuk melalui senyawa antara asam fosfatidat (pada sel usus, triasilgliserol berasal dari 2-monoasilgliserol). • Jaringan adiposa tidak memiliki gliserol kinase, sehingga tidak bisa menggunakan gliserol yang dihasilkan oleh LPL. • Insulin merangsang pembentukan LPL dan metabolisme glukosa menjadi asam lemak dalam jaringan adiposa.
  • 51. 51 Sintesis triasilgliserolSintesis triasilgliserol Hepar Hepar & Jar. Adiposa Gliserol Glukosa Gliserol 3-P Asam fosfatidatAsam fosfatidat Diasilgliserol Triasilgliserol VLDL Simpanan adiposa
  • 52. 52 Sintesis KolesterolSintesis Kolesterol • Kolesterol berfungsi sebagai komponen stabilisasi membran sel, prekursor garam empedu, & prekursor hormon steroid. • Disintesis hampir pada semua sel, terutama hepar & usus. • Prekursor sintesis kolesterol ialah Asetil KoA. • Kecepatan sintesis kolesterol ditentukan oleh enzim HMG-KoA reduktase. • Enzim ini dpt dihambat oleh obat anti hiperkolesterolemia.
  • 53. 53