SlideShare a Scribd company logo
1 of 14
DAMARAWIBOWO 14.272 / 13.D
Dunia ini pantharich
terus mengalir,
berubah tanpa henti
Finalitas adalah hal yang berbahaya, karena
hukum tidak dapat diam, ia harus terus mengalir.
Hukum yang beku tidak akan menghasilkan apapun
kecuali PENDERITAAN.
Prof. Satjipto Rahardjo
CONTOH :
Louis XVII ketika revolusi Perancis, ia mengatakan “hukum adalah aku”
Orde Baru, kekuasan dilegitimasi oleh pembantain si “komunis” meski sampai
sekarang masih rancu
Apakah ia berlaku untuk manusia dengan
darah dan dagingnya atau berlaku sebagai
pelayan atas kekuasaan oligarki-meritokrasi
dalam kerjaan pseudo-demokrasi?
Di bawah rezim otoriter, keadilan
hanya menjadi bagian untuk
melegitimasi hukum
Menyemai agen Hukum Progresif
Pada era rezim otoriter
Bantuan hukum terbentuk saat
terbentuknya Biro Konsultasi Hukum
pada rakyat tak mampu
Prof. Zeylemaker
Di Rechtshoge School
(1940)
Prof.Ting SwanTiongPerguruanTinggi Sim Ming
Hui
Biro Konsultasi Hukum
Di Universitas
Indonesia (1968)
Berubah nama
Lembaga Konsultasi dan Bantuan
Hukum
Biro bantuan hukum Prof. Mochtar Kusuma
Atmadja
Fakultas Hukum
Universitas Padjajaran
(1967)
Di luar kampus didirikan juga LBH yang menjadi pelopor LBH di berbagai kota di
Indonesia di bawah naunganYLBHI.
Pada masa Orde Baru, LBH menjadi salah satu perlawan
rezim Soeharto dengan mengusung gagasan pro-demokrasi
dan mengusut pelanggaran HAM yang dilakukan Orde Baru.
Bantuan hukum dalam hal penyuluhan melalui surat kabar
Medan Priyayi oleh Tirto Adi Soerjo dengan sasaran buruh dan
petani pada masa kolonial belanda
Muncul nya agen ptogresif melalui gerakan
masyarakat, yaitu :
AJI, ISAI, JAKER,LBH, APIK, Kalyamitra, dll
Kondisi bertentangan dan saling mengandalkan
satu sama lain antara unsur subjektif dan unsur
objektif.
Kondisi subjektif adalah “pilihan”, tiap agen sebagai individu berhadapan dengan
kondisi objektif.Yaitu pola tertentu yang baik disadari maupun tidak telah menjadi
acuan dalam hidup yang disebut dengan habitus dalam suatu ruasng sosial.
Agen sosial adalah masyarakat
LBH adalah tempat dimana perlawanan terhadap dominasi Orde Baru, mereka
tidak menelan doxa yang di beri mentah-mentah.
habitus adalah ranah strategi, tempat para agen
beradu aktivitas dalam ruang sosial dengan aturan-
aturan kapital tertentu. Tempat pertaruang nantar
agen dengan modal sosial, dengan mepertaruhkan
sesuatu, dan investasi kapital tertentu.
perlawanan LBH ditunjukkan dengan investasi
kapital, yaitu melalui advokasi pada buruh dan
petani.
doxa dipercayai sebagai kebenaran umum juga
sebagai upaya pelanggengan kekuasaaan.
Sistem hukum adalah salah satu sub-sistem dari sistem sosial :
 Sisi program : teori hukum diproduksi dan saling
diperdebatkan dengan pertaruhan batas-batas hukum sebagai
hukum.
 Sisi kode : cara kerja hukumyang memisahkan dirinya dari yang
bukan hukum
Sejauh hukum memenuhi dirinya, tidak ada pertanyaan
mengenai keadilan. Masalah muncul ketika harapan normatif yang
dicakup dalam hukum gagal ketika berhadapan dengan kenyataan
pada sistem sosial. Kekecewaan normatif menimbulkan sebuah
pertanyaan tentang keadilan.
kekecewaan normatif memaksa hukum untuk membuka
dirinya dan menyerap dari yang lain (Autopoiesis)
Pendudukan gedung MPR pada Mei 1998, rezim
Orde Baru tumbng, hukum mengalami perubahan bear-
besaran. Terdapat 34 lembaga negara baru, 28
diantaranya memiliki kewenangan konstitusional karean
di atur UUD 1945 pasca amandemen pertama hingga
ketiga
 Hakim
 Jaksa
 Akademisi
 Pengacara
 dll
Menyemai agen hukum progresif

More Related Content

Similar to Menyemai agen hukum progresif

Materi pihu sebelum mid semester
Materi pihu sebelum mid semesterMateri pihu sebelum mid semester
Materi pihu sebelum mid semesterEko Nainggolan
 
Materi Demokrasi dan Negara Hukum Untuk Pre Test Mahasiswa.pptx
Materi Demokrasi dan Negara Hukum Untuk Pre Test Mahasiswa.pptxMateri Demokrasi dan Negara Hukum Untuk Pre Test Mahasiswa.pptx
Materi Demokrasi dan Negara Hukum Untuk Pre Test Mahasiswa.pptxRikaNovitasari12
 
III Peran Dan Fungsi Hukum.pptx
III Peran Dan Fungsi Hukum.pptxIII Peran Dan Fungsi Hukum.pptx
III Peran Dan Fungsi Hukum.pptxdonihasmanto
 
Latar belakang munculnya sociological jurisprudence dan legal realism
Latar belakang munculnya sociological jurisprudence dan legal realismLatar belakang munculnya sociological jurisprudence dan legal realism
Latar belakang munculnya sociological jurisprudence dan legal realismIsnaldi Utih
 
Negara Hukum dan ham
Negara Hukum dan hamNegara Hukum dan ham
Negara Hukum dan hamSayur Lodeh
 
PPT SOSIOLOGI HUKUM.pptx
PPT SOSIOLOGI HUKUM.pptxPPT SOSIOLOGI HUKUM.pptx
PPT SOSIOLOGI HUKUM.pptxFiaHarleni
 
DOC-20230403-WA0010..pptx
DOC-20230403-WA0010..pptxDOC-20230403-WA0010..pptx
DOC-20230403-WA0010..pptxSriRahayu777458
 
650 article text-1407-1-10-20190719
650 article text-1407-1-10-20190719650 article text-1407-1-10-20190719
650 article text-1407-1-10-20190719Yori Feriyandi
 
Teori Politik Moderen
Teori Politik ModerenTeori Politik Moderen
Teori Politik ModerenMuhamad Yogi
 
Sistem Hukum Di Indonesia
Sistem Hukum Di IndonesiaSistem Hukum Di Indonesia
Sistem Hukum Di IndonesiaLisaFlawless
 
Demokrasi sistem gagal
Demokrasi  sistem gagalDemokrasi  sistem gagal
Demokrasi sistem gagalRizky Faisal
 

Similar to Menyemai agen hukum progresif (20)

Materi pihu sebelum mid semester
Materi pihu sebelum mid semesterMateri pihu sebelum mid semester
Materi pihu sebelum mid semester
 
Kwn bab 4
Kwn bab 4Kwn bab 4
Kwn bab 4
 
Materi Demokrasi dan Negara Hukum Untuk Pre Test Mahasiswa.pptx
Materi Demokrasi dan Negara Hukum Untuk Pre Test Mahasiswa.pptxMateri Demokrasi dan Negara Hukum Untuk Pre Test Mahasiswa.pptx
Materi Demokrasi dan Negara Hukum Untuk Pre Test Mahasiswa.pptx
 
001. demokrasi
001. demokrasi001. demokrasi
001. demokrasi
 
III Peran Dan Fungsi Hukum.pptx
III Peran Dan Fungsi Hukum.pptxIII Peran Dan Fungsi Hukum.pptx
III Peran Dan Fungsi Hukum.pptx
 
Teori teori hukum konstitusi
Teori teori hukum konstitusiTeori teori hukum konstitusi
Teori teori hukum konstitusi
 
Latar belakang munculnya sociological jurisprudence dan legal realism
Latar belakang munculnya sociological jurisprudence dan legal realismLatar belakang munculnya sociological jurisprudence dan legal realism
Latar belakang munculnya sociological jurisprudence dan legal realism
 
Negara Hukum dan ham
Negara Hukum dan hamNegara Hukum dan ham
Negara Hukum dan ham
 
DEMOKRASI.pptx
DEMOKRASI.pptxDEMOKRASI.pptx
DEMOKRASI.pptx
 
Demokrasi dan HAM
Demokrasi dan HAMDemokrasi dan HAM
Demokrasi dan HAM
 
PPT SOSIOLOGI HUKUM.pptx
PPT SOSIOLOGI HUKUM.pptxPPT SOSIOLOGI HUKUM.pptx
PPT SOSIOLOGI HUKUM.pptx
 
DOC-20230403-WA0010..pptx
DOC-20230403-WA0010..pptxDOC-20230403-WA0010..pptx
DOC-20230403-WA0010..pptx
 
650 article text-1407-1-10-20190719
650 article text-1407-1-10-20190719650 article text-1407-1-10-20190719
650 article text-1407-1-10-20190719
 
Politik hukum
Politik hukumPolitik hukum
Politik hukum
 
Teori Politik Moderen
Teori Politik ModerenTeori Politik Moderen
Teori Politik Moderen
 
Kebuntuan Dari Pendekatan Legalitas Formal Menuju Pendekatan Interdisipliner
Kebuntuan Dari Pendekatan Legalitas Formal Menuju Pendekatan InterdisiplinerKebuntuan Dari Pendekatan Legalitas Formal Menuju Pendekatan Interdisipliner
Kebuntuan Dari Pendekatan Legalitas Formal Menuju Pendekatan Interdisipliner
 
Sistem Hukum Di Indonesia
Sistem Hukum Di IndonesiaSistem Hukum Di Indonesia
Sistem Hukum Di Indonesia
 
Bab xi
Bab xiBab xi
Bab xi
 
Demokrasi sistem gagal
Demokrasi  sistem gagalDemokrasi  sistem gagal
Demokrasi sistem gagal
 
penyebab manusia menaati hukum
penyebab manusia menaati hukumpenyebab manusia menaati hukum
penyebab manusia menaati hukum
 

More from rara wibowo

Sabar menghadapi ujian dari Allah SWT
Sabar menghadapi ujian dari Allah SWTSabar menghadapi ujian dari Allah SWT
Sabar menghadapi ujian dari Allah SWTrara wibowo
 
Sosialisasi tentang kenakalan remaja
Sosialisasi tentang kenakalan remajaSosialisasi tentang kenakalan remaja
Sosialisasi tentang kenakalan remajarara wibowo
 
PSIKOLOGI MASA "PROSOSIAL"
PSIKOLOGI MASA "PROSOSIAL"PSIKOLOGI MASA "PROSOSIAL"
PSIKOLOGI MASA "PROSOSIAL"rara wibowo
 
PSIKOLOGI FORENSIK, CONTOH KASUS PEMBAHASAN
PSIKOLOGI FORENSIK, CONTOH KASUS PEMBAHASANPSIKOLOGI FORENSIK, CONTOH KASUS PEMBAHASAN
PSIKOLOGI FORENSIK, CONTOH KASUS PEMBAHASANrara wibowo
 
Filafat ilmu kepolisian
Filafat ilmu kepolisianFilafat ilmu kepolisian
Filafat ilmu kepolisianrara wibowo
 
Filsafat ilmu pengetahuan agama
Filsafat ilmu pengetahuan agamaFilsafat ilmu pengetahuan agama
Filsafat ilmu pengetahuan agamarara wibowo
 
Filsafat agama ilmu jadi.pptx
Filsafat agama ilmu jadi.pptxFilsafat agama ilmu jadi.pptx
Filsafat agama ilmu jadi.pptxrara wibowo
 

More from rara wibowo (11)

Bhabinkamtibmas
BhabinkamtibmasBhabinkamtibmas
Bhabinkamtibmas
 
Siskamling
SiskamlingSiskamling
Siskamling
 
Sabar menghadapi ujian dari Allah SWT
Sabar menghadapi ujian dari Allah SWTSabar menghadapi ujian dari Allah SWT
Sabar menghadapi ujian dari Allah SWT
 
Sosialisasi tentang kenakalan remaja
Sosialisasi tentang kenakalan remajaSosialisasi tentang kenakalan remaja
Sosialisasi tentang kenakalan remaja
 
Mnjmn knflk
Mnjmn knflkMnjmn knflk
Mnjmn knflk
 
Hukum progresif
Hukum progresifHukum progresif
Hukum progresif
 
PSIKOLOGI MASA "PROSOSIAL"
PSIKOLOGI MASA "PROSOSIAL"PSIKOLOGI MASA "PROSOSIAL"
PSIKOLOGI MASA "PROSOSIAL"
 
PSIKOLOGI FORENSIK, CONTOH KASUS PEMBAHASAN
PSIKOLOGI FORENSIK, CONTOH KASUS PEMBAHASANPSIKOLOGI FORENSIK, CONTOH KASUS PEMBAHASAN
PSIKOLOGI FORENSIK, CONTOH KASUS PEMBAHASAN
 
Filafat ilmu kepolisian
Filafat ilmu kepolisianFilafat ilmu kepolisian
Filafat ilmu kepolisian
 
Filsafat ilmu pengetahuan agama
Filsafat ilmu pengetahuan agamaFilsafat ilmu pengetahuan agama
Filsafat ilmu pengetahuan agama
 
Filsafat agama ilmu jadi.pptx
Filsafat agama ilmu jadi.pptxFilsafat agama ilmu jadi.pptx
Filsafat agama ilmu jadi.pptx
 

Menyemai agen hukum progresif

  • 2. Dunia ini pantharich terus mengalir, berubah tanpa henti
  • 3. Finalitas adalah hal yang berbahaya, karena hukum tidak dapat diam, ia harus terus mengalir. Hukum yang beku tidak akan menghasilkan apapun kecuali PENDERITAAN. Prof. Satjipto Rahardjo CONTOH : Louis XVII ketika revolusi Perancis, ia mengatakan “hukum adalah aku” Orde Baru, kekuasan dilegitimasi oleh pembantain si “komunis” meski sampai sekarang masih rancu
  • 4. Apakah ia berlaku untuk manusia dengan darah dan dagingnya atau berlaku sebagai pelayan atas kekuasaan oligarki-meritokrasi dalam kerjaan pseudo-demokrasi? Di bawah rezim otoriter, keadilan hanya menjadi bagian untuk melegitimasi hukum
  • 5. Menyemai agen Hukum Progresif Pada era rezim otoriter Bantuan hukum terbentuk saat terbentuknya Biro Konsultasi Hukum pada rakyat tak mampu Prof. Zeylemaker Di Rechtshoge School (1940) Prof.Ting SwanTiongPerguruanTinggi Sim Ming Hui
  • 6. Biro Konsultasi Hukum Di Universitas Indonesia (1968) Berubah nama Lembaga Konsultasi dan Bantuan Hukum Biro bantuan hukum Prof. Mochtar Kusuma Atmadja Fakultas Hukum Universitas Padjajaran (1967) Di luar kampus didirikan juga LBH yang menjadi pelopor LBH di berbagai kota di Indonesia di bawah naunganYLBHI.
  • 7. Pada masa Orde Baru, LBH menjadi salah satu perlawan rezim Soeharto dengan mengusung gagasan pro-demokrasi dan mengusut pelanggaran HAM yang dilakukan Orde Baru. Bantuan hukum dalam hal penyuluhan melalui surat kabar Medan Priyayi oleh Tirto Adi Soerjo dengan sasaran buruh dan petani pada masa kolonial belanda
  • 8. Muncul nya agen ptogresif melalui gerakan masyarakat, yaitu : AJI, ISAI, JAKER,LBH, APIK, Kalyamitra, dll
  • 9. Kondisi bertentangan dan saling mengandalkan satu sama lain antara unsur subjektif dan unsur objektif. Kondisi subjektif adalah “pilihan”, tiap agen sebagai individu berhadapan dengan kondisi objektif.Yaitu pola tertentu yang baik disadari maupun tidak telah menjadi acuan dalam hidup yang disebut dengan habitus dalam suatu ruasng sosial. Agen sosial adalah masyarakat LBH adalah tempat dimana perlawanan terhadap dominasi Orde Baru, mereka tidak menelan doxa yang di beri mentah-mentah.
  • 10. habitus adalah ranah strategi, tempat para agen beradu aktivitas dalam ruang sosial dengan aturan- aturan kapital tertentu. Tempat pertaruang nantar agen dengan modal sosial, dengan mepertaruhkan sesuatu, dan investasi kapital tertentu. perlawanan LBH ditunjukkan dengan investasi kapital, yaitu melalui advokasi pada buruh dan petani. doxa dipercayai sebagai kebenaran umum juga sebagai upaya pelanggengan kekuasaaan.
  • 11. Sistem hukum adalah salah satu sub-sistem dari sistem sosial :  Sisi program : teori hukum diproduksi dan saling diperdebatkan dengan pertaruhan batas-batas hukum sebagai hukum.  Sisi kode : cara kerja hukumyang memisahkan dirinya dari yang bukan hukum Sejauh hukum memenuhi dirinya, tidak ada pertanyaan mengenai keadilan. Masalah muncul ketika harapan normatif yang dicakup dalam hukum gagal ketika berhadapan dengan kenyataan pada sistem sosial. Kekecewaan normatif menimbulkan sebuah pertanyaan tentang keadilan. kekecewaan normatif memaksa hukum untuk membuka dirinya dan menyerap dari yang lain (Autopoiesis)
  • 12. Pendudukan gedung MPR pada Mei 1998, rezim Orde Baru tumbng, hukum mengalami perubahan bear- besaran. Terdapat 34 lembaga negara baru, 28 diantaranya memiliki kewenangan konstitusional karean di atur UUD 1945 pasca amandemen pertama hingga ketiga
  • 13.  Hakim  Jaksa  Akademisi  Pengacara  dll