SlideShare a Scribd company logo
MENEJEMEN SYI’AR KAMPUS
OLEH : MUHAMMAD NUR FADHLI
SEKTOR : SYIAR, PELAYANAn DAN DINAMISASI KAMPUS
“…Karena Kita
Keluarga…“
Muqoddimah
“Siapakah yang lebih baik perkataannya daripada orang yang
menyeru kepada Allah, mengerjakan amal shaleh dan berkata,
‘sesungguhnya aku termasuk orang-orang yang berserah diri’.”
(QS. Fushshilat : 33)
Definisi Syi’ar
• Syi’ar secara harfiah berasal dari kata syu’ur
yang artinya rasa.
• Syi’ar adalah melakukan segala upaya untuk
menyampaikan ‘rasa’ yang berkaitan dengan
islam.
• Syi’ar di kampus ???
Tujuan Syi’ar Kampus
• Tujuan Umum
Menegakkan ‘kalimat’ Allah di lingkungan kampus dan
membentuk masyarakat kampus yang berintegritas sesuai nilai-
nilai islam.
• Tujuan Khusus
LDK sebagai : Leader opinon di kampus, perintis pelayanan,
media ‘pencitraan’ positif yang mengakar kuat di kampus,
pelopor simpatisan dakwah islam dan pemersatu semua
elemen di kampus.
Urgensi Syi’ar Kampus
1.Kampus adalah tempat yang bebas dan sarana
efektif penyebaran ideologi.
2. Masyarakat kampus adalah kaum intelektual
dan calon-calon pemimpin bangsa.
3. Masyarakat kampus adalah sebagai ‘semi-
konduktor’ yang mengkritisi nilai-nilai yang ada di
masyarakat.
Parameter Keberhasilan Syi’ar Kampus
1. Meningkatnya partisipan di setiap agenda syi’ar.
2. Tersampaikannya nilai-nilai islam dengan tepat sasaran
sesuai kebutuhan objek (metode : Survei).
3. Pendanaan yang sehat dan tidak defisit.
4. Terbentuknya citra positif dan branding yang mengakar kuat
di kampus.
5. Publikasi dan dokumentasi yang bagus.
6. LDK ‘diakui’ secara de facto dan de jure oleh massa kampus
sebagai satu-satunya unit dakwah kampus.
Strategi Implementasi Syi’ar Kampus
a. Mengangkat tema yang aktual dan sesuai kebutuhan
masyarakat kampus
b. Melakukan gerakan penyadaran secara terus-menerus
dan berkelanjutan
c. Sinergis dengan berbagai lembaga/elemen (baik
bekerjasama dengan lembaga lain maupun dengan
sektor/departemen di internal organisasi)
d. Perbanyak interaksi dengan objek dakwah sebagai
media input
Strategi Implementasi Syi’ar Kampus
e. Memanfaatkan media informasi seefektif mungkin
f. Melakukan pelayanan yang rutin dan up-to-date sesuai
kebutuhan masa kampus
g. Ciptakan syi’ar kreatif dan inovatif
h. Produk syi’ar yang dibuat harus berdasarkan konsep
marketing (penentuan tujuan, identifikasi objek dan
produk, penentuan bentuk produk dan promosi)
Media Syi’ar Kampus
Media yang digunakan dalam syi’ar di kampus dibagi
menjadi 2, yaitu :
 Media event
Media-media yang digunakan pada acara-acara ‘besar’
yang diadakan
 Media non-event
Media-media yang digunakan diluar acara-acara ‘besar’
Tahapan Syi’ar Kampus
Adanya tahapan dalam bersyi’ar di kampus perlu
dilakukan karena sebagai lembaga dakwah, kita perlu
menjunjung tinggi profesinolitas. Diharapkan dengan
melakukan pentahapan dalam bersyi’ar akan
terbentuknya keserasian dan keteraturan dalam
eksekusi, timbulnya prinsip ta’awun (kerjasama) dan
sebagai sarana aktualisasi diri dalam menjalankan
sesuatu sesuai rencana awal dan fungsi yang dibuat.
Tahapan Syi’ar Kampus
Tahapan tersebut meliputi :
1. Planning
 Pada tahapan ini dibutuhkan masukan-masukan
terutama masukan dari orang yang berpengalaman.
 Tentukan asumsi-asumsi untuk mendukung kegiatan
syi’ar berdasarkan forecasting apa yang akan terjadi
sesuai trend yang sedang terjadi di kampus.
 Penentuan kegiatan syi’ar yang akan dilakukan(5W+1H).
Tahapan Syi’ar Kampus
2. Organizing
 Pengorganisasian adalah suatu proses penyesuaian
struktur organisasi dengan tujuan, sumberdaya, dan
lingkungan.
 Terdapat 3 aspek penting dalam tahap ini yaitu SDM,
waktu dan dana, serta eksekusi di lapangan.
Tahapan Syi’ar Kampus
3. Controlling
 Secara mendasar yang harus dilakukan dalam tahap ini
adalah :
1. Menilai hasil kerja sesuai standard
2. Membandingkan hasil kerja dengan hasil keseluruhan
3. Membuat metode pelaksanaan secara tepat
4. Memberitahukan tolak ukur pekerjaan
Tahapan Syi’ar Kampus
5. Memberitahukan kepada anggota yang bertanggung
jawab tentang tugas yang belum selesai
6. Membuat saran-saran dan tindakan yang diperlukan
7. Membuat tabulasi secara detail yang berisi capaian dan
penyimpangan-penyimpangan yang terjadi
8. Melanjutkan pengawasan sesuai dengan petunjuk
pengawasan
 Pengawasan bisa dilakukan pra-eksekusi, saat eksekusi
ataupun pasca-eksekusi.
Tahapan Syi’ar Kampus
4. Evaluating
Evaluasi merupakan tahapan terakhir yang dilakukan
dalam mengikuti alur pelaksanaan suatu kegiatan syi’ar -
apakah kegiatan yang telah dilakukan sesuai dengan
perencanaan awal atau bertolak belakang dari
kesepakatan dan tujuan kegiatan yang telah ditetapkan di
awal.
Jazakallahu Khoiron Katsiro
Any Qustions…???

More Related Content

What's hot

D iv tuhan yang maha esa dan ketuhanan
D iv tuhan yang maha esa dan ketuhananD iv tuhan yang maha esa dan ketuhanan
D iv tuhan yang maha esa dan ketuhananFajar Zain
 
Materi Ustadz Felix Siauw - Beyond The Inspiration
Materi Ustadz Felix Siauw - Beyond The InspirationMateri Ustadz Felix Siauw - Beyond The Inspiration
Materi Ustadz Felix Siauw - Beyond The Inspiration
Suryono .
 
Islam Jalan Hidup Sempurna
Islam Jalan Hidup SempurnaIslam Jalan Hidup Sempurna
Islam Jalan Hidup Sempurna
tsaqafahpemuda.wordpress.com
 
HIJRAH: Berubah, Berpindah, Change, Inovasi
HIJRAH: Berubah, Berpindah, Change, InovasiHIJRAH: Berubah, Berpindah, Change, Inovasi
HIJRAH: Berubah, Berpindah, Change, Inovasi
Tri Widodo W. UTOMO
 
Ghazwul Fikri / Peperangan Pemikiran
Ghazwul Fikri / Peperangan PemikiranGhazwul Fikri / Peperangan Pemikiran
Ghazwul Fikri / Peperangan Pemikiran
Muhammad Salam
 
Urgensi Dakwah Kampus
Urgensi Dakwah KampusUrgensi Dakwah Kampus
Urgensi Dakwah Kampus
Mohamad Khaidir
 
Materi khilafah dan dakwah
Materi khilafah dan dakwahMateri khilafah dan dakwah
Materi khilafah dan dakwahel-hafiy
 
"Ihsanul Amal"
"Ihsanul Amal""Ihsanul Amal"
"Ihsanul Amal"
Nur Rohim
 
6. membangun akidah kokoh kepribadian ISLAM
6. membangun akidah kokoh kepribadian ISLAM6. membangun akidah kokoh kepribadian ISLAM
6. membangun akidah kokoh kepribadian ISLAM
Ahmad Harmoko
 
Agama
AgamaAgama
Bersyukur atas nikmat yang telah allah berikan pada
Bersyukur atas nikmat yang telah allah berikan padaBersyukur atas nikmat yang telah allah berikan pada
Bersyukur atas nikmat yang telah allah berikan pada
jasa profesional
 
Kecerdasan Nurani dan Spiritual
Kecerdasan Nurani dan SpiritualKecerdasan Nurani dan Spiritual
Kecerdasan Nurani dan Spiritual
Shobrie Hardhi, SE, CFA, CLA, CPHR, CPTr.
 
PowerPoint PAI Kelas 11 BAB Iman Kepada Rasul
PowerPoint PAI Kelas 11 BAB Iman Kepada RasulPowerPoint PAI Kelas 11 BAB Iman Kepada Rasul
PowerPoint PAI Kelas 11 BAB Iman Kepada Rasul
Thasya Riesthiara Putri
 
Inovasi Dalam Islam
Inovasi Dalam IslamInovasi Dalam Islam
Inovasi Dalam Islam
Tri Widodo W. UTOMO
 
Daurah rekrutmen
Daurah rekrutmenDaurah rekrutmen
Daurah rekrutmen
Abdul Hakim
 
Thaharah.ppt
Thaharah.pptThaharah.ppt
Thaharah.ppt
imuska
 
Urgensi tarbiyah
Urgensi tarbiyahUrgensi tarbiyah
Urgensi tarbiyah
mumtaz01
 
Dakwah fardiyah
Dakwah fardiyahDakwah fardiyah
Dakwah fardiyah
Sarwo Edi
 
Menjadikan Hidup Punya Makna
Menjadikan Hidup Punya MaknaMenjadikan Hidup Punya Makna
Menjadikan Hidup Punya Makna
siska sri asali
 

What's hot (20)

D iv tuhan yang maha esa dan ketuhanan
D iv tuhan yang maha esa dan ketuhananD iv tuhan yang maha esa dan ketuhanan
D iv tuhan yang maha esa dan ketuhanan
 
Materi Ustadz Felix Siauw - Beyond The Inspiration
Materi Ustadz Felix Siauw - Beyond The InspirationMateri Ustadz Felix Siauw - Beyond The Inspiration
Materi Ustadz Felix Siauw - Beyond The Inspiration
 
Islam Jalan Hidup Sempurna
Islam Jalan Hidup SempurnaIslam Jalan Hidup Sempurna
Islam Jalan Hidup Sempurna
 
HIJRAH: Berubah, Berpindah, Change, Inovasi
HIJRAH: Berubah, Berpindah, Change, InovasiHIJRAH: Berubah, Berpindah, Change, Inovasi
HIJRAH: Berubah, Berpindah, Change, Inovasi
 
Ghazwul Fikri / Peperangan Pemikiran
Ghazwul Fikri / Peperangan PemikiranGhazwul Fikri / Peperangan Pemikiran
Ghazwul Fikri / Peperangan Pemikiran
 
Urgensi Dakwah Kampus
Urgensi Dakwah KampusUrgensi Dakwah Kampus
Urgensi Dakwah Kampus
 
Materi khilafah dan dakwah
Materi khilafah dan dakwahMateri khilafah dan dakwah
Materi khilafah dan dakwah
 
"Ihsanul Amal"
"Ihsanul Amal""Ihsanul Amal"
"Ihsanul Amal"
 
Kepribadian islam
Kepribadian islamKepribadian islam
Kepribadian islam
 
6. membangun akidah kokoh kepribadian ISLAM
6. membangun akidah kokoh kepribadian ISLAM6. membangun akidah kokoh kepribadian ISLAM
6. membangun akidah kokoh kepribadian ISLAM
 
Agama
AgamaAgama
Agama
 
Bersyukur atas nikmat yang telah allah berikan pada
Bersyukur atas nikmat yang telah allah berikan padaBersyukur atas nikmat yang telah allah berikan pada
Bersyukur atas nikmat yang telah allah berikan pada
 
Kecerdasan Nurani dan Spiritual
Kecerdasan Nurani dan SpiritualKecerdasan Nurani dan Spiritual
Kecerdasan Nurani dan Spiritual
 
PowerPoint PAI Kelas 11 BAB Iman Kepada Rasul
PowerPoint PAI Kelas 11 BAB Iman Kepada RasulPowerPoint PAI Kelas 11 BAB Iman Kepada Rasul
PowerPoint PAI Kelas 11 BAB Iman Kepada Rasul
 
Inovasi Dalam Islam
Inovasi Dalam IslamInovasi Dalam Islam
Inovasi Dalam Islam
 
Daurah rekrutmen
Daurah rekrutmenDaurah rekrutmen
Daurah rekrutmen
 
Thaharah.ppt
Thaharah.pptThaharah.ppt
Thaharah.ppt
 
Urgensi tarbiyah
Urgensi tarbiyahUrgensi tarbiyah
Urgensi tarbiyah
 
Dakwah fardiyah
Dakwah fardiyahDakwah fardiyah
Dakwah fardiyah
 
Menjadikan Hidup Punya Makna
Menjadikan Hidup Punya MaknaMenjadikan Hidup Punya Makna
Menjadikan Hidup Punya Makna
 

Viewers also liked

Grand desain dakwah kampus
Grand desain dakwah kampusGrand desain dakwah kampus
Grand desain dakwah kampus
hamzah _
 
Grand Desain Dakwah Kampus
Grand Desain Dakwah KampusGrand Desain Dakwah Kampus
Grand Desain Dakwah Kampus
hamzah _
 
Power point slide presentation
Power point slide presentationPower point slide presentation
Power point slide presentation
huda7499
 
Teknologi Komunikasi - Film
Teknologi Komunikasi - FilmTeknologi Komunikasi - Film
Teknologi Komunikasi - Film
Judhie Setiawan
 
Manajemen dakwah kampus
Manajemen dakwah kampusManajemen dakwah kampus
Manajemen dakwah kampus
Mohamad Khaidir
 
Manajemen Dakwah - LDJ Teknik Perkapalan As Safiinah ITS
Manajemen Dakwah - LDJ Teknik Perkapalan As Safiinah ITSManajemen Dakwah - LDJ Teknik Perkapalan As Safiinah ITS
Manajemen Dakwah - LDJ Teknik Perkapalan As Safiinah ITS
Jamhari Hidayat Bin Mustofa
 
Persentasi pendekatan dan metode dalam pendidikan islam
Persentasi pendekatan dan metode dalam pendidikan islamPersentasi pendekatan dan metode dalam pendidikan islam
Persentasi pendekatan dan metode dalam pendidikan islam
Shinta Ari Herdiana
 
Dakwah kampus (yuk ikut rohis!)
Dakwah kampus (yuk ikut rohis!)Dakwah kampus (yuk ikut rohis!)
Dakwah kampus (yuk ikut rohis!)
akbarfaisalm
 
Dakwah social media
Dakwah social mediaDakwah social media
Dakwah social media
Faishal Anshary
 
Materi 10: Manajemen Organisasi Dakwah
Materi 10: Manajemen Organisasi DakwahMateri 10: Manajemen Organisasi Dakwah
Materi 10: Manajemen Organisasi DakwahMarlin Dwinastiti
 

Viewers also liked (10)

Grand desain dakwah kampus
Grand desain dakwah kampusGrand desain dakwah kampus
Grand desain dakwah kampus
 
Grand Desain Dakwah Kampus
Grand Desain Dakwah KampusGrand Desain Dakwah Kampus
Grand Desain Dakwah Kampus
 
Power point slide presentation
Power point slide presentationPower point slide presentation
Power point slide presentation
 
Teknologi Komunikasi - Film
Teknologi Komunikasi - FilmTeknologi Komunikasi - Film
Teknologi Komunikasi - Film
 
Manajemen dakwah kampus
Manajemen dakwah kampusManajemen dakwah kampus
Manajemen dakwah kampus
 
Manajemen Dakwah - LDJ Teknik Perkapalan As Safiinah ITS
Manajemen Dakwah - LDJ Teknik Perkapalan As Safiinah ITSManajemen Dakwah - LDJ Teknik Perkapalan As Safiinah ITS
Manajemen Dakwah - LDJ Teknik Perkapalan As Safiinah ITS
 
Persentasi pendekatan dan metode dalam pendidikan islam
Persentasi pendekatan dan metode dalam pendidikan islamPersentasi pendekatan dan metode dalam pendidikan islam
Persentasi pendekatan dan metode dalam pendidikan islam
 
Dakwah kampus (yuk ikut rohis!)
Dakwah kampus (yuk ikut rohis!)Dakwah kampus (yuk ikut rohis!)
Dakwah kampus (yuk ikut rohis!)
 
Dakwah social media
Dakwah social mediaDakwah social media
Dakwah social media
 
Materi 10: Manajemen Organisasi Dakwah
Materi 10: Manajemen Organisasi DakwahMateri 10: Manajemen Organisasi Dakwah
Materi 10: Manajemen Organisasi Dakwah
 

Similar to Menejemen syi’ar kampus

KUANTITATIF, PENGARUH EVENT TERHADAP CITRA UNIVERSITAS
KUANTITATIF, PENGARUH EVENT TERHADAP CITRA UNIVERSITASKUANTITATIF, PENGARUH EVENT TERHADAP CITRA UNIVERSITAS
KUANTITATIF, PENGARUH EVENT TERHADAP CITRA UNIVERSITAS
dikiiiey
 
Organisasi kemahasiswaan
Organisasi kemahasiswaanOrganisasi kemahasiswaan
Organisasi kemahasiswaan
faizul_akbar
 
Resume annisa
Resume annisaResume annisa
Resume annisa
vitryanggur
 
Ppt mlpi kl. 1
Ppt mlpi kl. 1Ppt mlpi kl. 1
Ppt mlpi kl. 1
anna matofani
 
Makalah uas anis fuad 11150749
Makalah uas anis fuad 11150749Makalah uas anis fuad 11150749
Makalah uas anis fuad 11150749
Anisfuad12
 
Pola komunikasi organisasi di UKM JQH AL-MIZAN ( kelompok 6)
Pola komunikasi organisasi di UKM JQH AL-MIZAN ( kelompok 6)Pola komunikasi organisasi di UKM JQH AL-MIZAN ( kelompok 6)
Pola komunikasi organisasi di UKM JQH AL-MIZAN ( kelompok 6)
saefulamri4
 
Contoh Nama kegiatan dan isi proposal pendekatan keagamaan.docx
Contoh Nama kegiatan dan isi proposal pendekatan keagamaan.docxContoh Nama kegiatan dan isi proposal pendekatan keagamaan.docx
Contoh Nama kegiatan dan isi proposal pendekatan keagamaan.docx
MerpatiSemambung
 
Penyuluhan Kesehatan.ppt
Penyuluhan Kesehatan.pptPenyuluhan Kesehatan.ppt
Penyuluhan Kesehatan.ppt
Dina523632
 
Modul iii kb2 bina suasana promosi kesehatan pada berbagai tingkatan
Modul iii kb2 bina suasana promosi kesehatan pada berbagai tingkatanModul iii kb2 bina suasana promosi kesehatan pada berbagai tingkatan
Modul iii kb2 bina suasana promosi kesehatan pada berbagai tingkatan
pjj_kemenkes
 
Humas dan Marketing Sekolah
Humas dan Marketing SekolahHumas dan Marketing Sekolah
Humas dan Marketing Sekolah
HerdinNurdin1
 
Grand Desain HIMADIKTAR 2020
Grand Desain HIMADIKTAR 2020Grand Desain HIMADIKTAR 2020
Grand Desain HIMADIKTAR 2020
TOFIK SUPRIYADI
 
Advokasi Kreatif dan Resource Mobilization
Advokasi Kreatif dan Resource MobilizationAdvokasi Kreatif dan Resource Mobilization
Advokasi Kreatif dan Resource Mobilization
Lembaga Kesehatan NU
 
Perhubungan awam8
Perhubungan awam8Perhubungan awam8
Perhubungan awam8
Harry Potter
 
Layanan konseling kelompok
Layanan konseling kelompokLayanan konseling kelompok
Layanan konseling kelompok
Langgeng Prayogo
 
Organisasi kemahasiswaan
Organisasi kemahasiswaanOrganisasi kemahasiswaan
Organisasi kemahasiswaan
jenniewidianie
 
Budaya, kreativitas dan inovasi
Budaya, kreativitas dan inovasiBudaya, kreativitas dan inovasi
Budaya, kreativitas dan inovasiPrihadi Kuntoro
 
Bimbingan memilih karir
Bimbingan memilih karirBimbingan memilih karir
Bimbingan memilih karirbudi1
 
Laporan Survey Perencanaan Sistem Kependidikan Islam di MA WAHID HASYIM, Yogy...
Laporan Survey Perencanaan Sistem Kependidikan Islam di MA WAHID HASYIM, Yogy...Laporan Survey Perencanaan Sistem Kependidikan Islam di MA WAHID HASYIM, Yogy...
Laporan Survey Perencanaan Sistem Kependidikan Islam di MA WAHID HASYIM, Yogy...
Ali Murfi
 
Menuju kemenangandakwahkampus
Menuju kemenangandakwahkampusMenuju kemenangandakwahkampus
Menuju kemenangandakwahkampus
Melissa Soraya
 
Tor penilaian kebutuhan pacc aceh may 2010
Tor penilaian kebutuhan pacc aceh may 2010Tor penilaian kebutuhan pacc aceh may 2010
Tor penilaian kebutuhan pacc aceh may 2010awakmila
 

Similar to Menejemen syi’ar kampus (20)

KUANTITATIF, PENGARUH EVENT TERHADAP CITRA UNIVERSITAS
KUANTITATIF, PENGARUH EVENT TERHADAP CITRA UNIVERSITASKUANTITATIF, PENGARUH EVENT TERHADAP CITRA UNIVERSITAS
KUANTITATIF, PENGARUH EVENT TERHADAP CITRA UNIVERSITAS
 
Organisasi kemahasiswaan
Organisasi kemahasiswaanOrganisasi kemahasiswaan
Organisasi kemahasiswaan
 
Resume annisa
Resume annisaResume annisa
Resume annisa
 
Ppt mlpi kl. 1
Ppt mlpi kl. 1Ppt mlpi kl. 1
Ppt mlpi kl. 1
 
Makalah uas anis fuad 11150749
Makalah uas anis fuad 11150749Makalah uas anis fuad 11150749
Makalah uas anis fuad 11150749
 
Pola komunikasi organisasi di UKM JQH AL-MIZAN ( kelompok 6)
Pola komunikasi organisasi di UKM JQH AL-MIZAN ( kelompok 6)Pola komunikasi organisasi di UKM JQH AL-MIZAN ( kelompok 6)
Pola komunikasi organisasi di UKM JQH AL-MIZAN ( kelompok 6)
 
Contoh Nama kegiatan dan isi proposal pendekatan keagamaan.docx
Contoh Nama kegiatan dan isi proposal pendekatan keagamaan.docxContoh Nama kegiatan dan isi proposal pendekatan keagamaan.docx
Contoh Nama kegiatan dan isi proposal pendekatan keagamaan.docx
 
Penyuluhan Kesehatan.ppt
Penyuluhan Kesehatan.pptPenyuluhan Kesehatan.ppt
Penyuluhan Kesehatan.ppt
 
Modul iii kb2 bina suasana promosi kesehatan pada berbagai tingkatan
Modul iii kb2 bina suasana promosi kesehatan pada berbagai tingkatanModul iii kb2 bina suasana promosi kesehatan pada berbagai tingkatan
Modul iii kb2 bina suasana promosi kesehatan pada berbagai tingkatan
 
Humas dan Marketing Sekolah
Humas dan Marketing SekolahHumas dan Marketing Sekolah
Humas dan Marketing Sekolah
 
Grand Desain HIMADIKTAR 2020
Grand Desain HIMADIKTAR 2020Grand Desain HIMADIKTAR 2020
Grand Desain HIMADIKTAR 2020
 
Advokasi Kreatif dan Resource Mobilization
Advokasi Kreatif dan Resource MobilizationAdvokasi Kreatif dan Resource Mobilization
Advokasi Kreatif dan Resource Mobilization
 
Perhubungan awam8
Perhubungan awam8Perhubungan awam8
Perhubungan awam8
 
Layanan konseling kelompok
Layanan konseling kelompokLayanan konseling kelompok
Layanan konseling kelompok
 
Organisasi kemahasiswaan
Organisasi kemahasiswaanOrganisasi kemahasiswaan
Organisasi kemahasiswaan
 
Budaya, kreativitas dan inovasi
Budaya, kreativitas dan inovasiBudaya, kreativitas dan inovasi
Budaya, kreativitas dan inovasi
 
Bimbingan memilih karir
Bimbingan memilih karirBimbingan memilih karir
Bimbingan memilih karir
 
Laporan Survey Perencanaan Sistem Kependidikan Islam di MA WAHID HASYIM, Yogy...
Laporan Survey Perencanaan Sistem Kependidikan Islam di MA WAHID HASYIM, Yogy...Laporan Survey Perencanaan Sistem Kependidikan Islam di MA WAHID HASYIM, Yogy...
Laporan Survey Perencanaan Sistem Kependidikan Islam di MA WAHID HASYIM, Yogy...
 
Menuju kemenangandakwahkampus
Menuju kemenangandakwahkampusMenuju kemenangandakwahkampus
Menuju kemenangandakwahkampus
 
Tor penilaian kebutuhan pacc aceh may 2010
Tor penilaian kebutuhan pacc aceh may 2010Tor penilaian kebutuhan pacc aceh may 2010
Tor penilaian kebutuhan pacc aceh may 2010
 

Menejemen syi’ar kampus

  • 1. MENEJEMEN SYI’AR KAMPUS OLEH : MUHAMMAD NUR FADHLI SEKTOR : SYIAR, PELAYANAn DAN DINAMISASI KAMPUS “…Karena Kita Keluarga…“
  • 2. Muqoddimah “Siapakah yang lebih baik perkataannya daripada orang yang menyeru kepada Allah, mengerjakan amal shaleh dan berkata, ‘sesungguhnya aku termasuk orang-orang yang berserah diri’.” (QS. Fushshilat : 33)
  • 3. Definisi Syi’ar • Syi’ar secara harfiah berasal dari kata syu’ur yang artinya rasa. • Syi’ar adalah melakukan segala upaya untuk menyampaikan ‘rasa’ yang berkaitan dengan islam. • Syi’ar di kampus ???
  • 4. Tujuan Syi’ar Kampus • Tujuan Umum Menegakkan ‘kalimat’ Allah di lingkungan kampus dan membentuk masyarakat kampus yang berintegritas sesuai nilai- nilai islam. • Tujuan Khusus LDK sebagai : Leader opinon di kampus, perintis pelayanan, media ‘pencitraan’ positif yang mengakar kuat di kampus, pelopor simpatisan dakwah islam dan pemersatu semua elemen di kampus.
  • 5. Urgensi Syi’ar Kampus 1.Kampus adalah tempat yang bebas dan sarana efektif penyebaran ideologi. 2. Masyarakat kampus adalah kaum intelektual dan calon-calon pemimpin bangsa. 3. Masyarakat kampus adalah sebagai ‘semi- konduktor’ yang mengkritisi nilai-nilai yang ada di masyarakat.
  • 6. Parameter Keberhasilan Syi’ar Kampus 1. Meningkatnya partisipan di setiap agenda syi’ar. 2. Tersampaikannya nilai-nilai islam dengan tepat sasaran sesuai kebutuhan objek (metode : Survei). 3. Pendanaan yang sehat dan tidak defisit. 4. Terbentuknya citra positif dan branding yang mengakar kuat di kampus. 5. Publikasi dan dokumentasi yang bagus. 6. LDK ‘diakui’ secara de facto dan de jure oleh massa kampus sebagai satu-satunya unit dakwah kampus.
  • 7. Strategi Implementasi Syi’ar Kampus a. Mengangkat tema yang aktual dan sesuai kebutuhan masyarakat kampus b. Melakukan gerakan penyadaran secara terus-menerus dan berkelanjutan c. Sinergis dengan berbagai lembaga/elemen (baik bekerjasama dengan lembaga lain maupun dengan sektor/departemen di internal organisasi) d. Perbanyak interaksi dengan objek dakwah sebagai media input
  • 8. Strategi Implementasi Syi’ar Kampus e. Memanfaatkan media informasi seefektif mungkin f. Melakukan pelayanan yang rutin dan up-to-date sesuai kebutuhan masa kampus g. Ciptakan syi’ar kreatif dan inovatif h. Produk syi’ar yang dibuat harus berdasarkan konsep marketing (penentuan tujuan, identifikasi objek dan produk, penentuan bentuk produk dan promosi)
  • 9. Media Syi’ar Kampus Media yang digunakan dalam syi’ar di kampus dibagi menjadi 2, yaitu :  Media event Media-media yang digunakan pada acara-acara ‘besar’ yang diadakan  Media non-event Media-media yang digunakan diluar acara-acara ‘besar’
  • 10. Tahapan Syi’ar Kampus Adanya tahapan dalam bersyi’ar di kampus perlu dilakukan karena sebagai lembaga dakwah, kita perlu menjunjung tinggi profesinolitas. Diharapkan dengan melakukan pentahapan dalam bersyi’ar akan terbentuknya keserasian dan keteraturan dalam eksekusi, timbulnya prinsip ta’awun (kerjasama) dan sebagai sarana aktualisasi diri dalam menjalankan sesuatu sesuai rencana awal dan fungsi yang dibuat.
  • 11. Tahapan Syi’ar Kampus Tahapan tersebut meliputi : 1. Planning  Pada tahapan ini dibutuhkan masukan-masukan terutama masukan dari orang yang berpengalaman.  Tentukan asumsi-asumsi untuk mendukung kegiatan syi’ar berdasarkan forecasting apa yang akan terjadi sesuai trend yang sedang terjadi di kampus.  Penentuan kegiatan syi’ar yang akan dilakukan(5W+1H).
  • 12. Tahapan Syi’ar Kampus 2. Organizing  Pengorganisasian adalah suatu proses penyesuaian struktur organisasi dengan tujuan, sumberdaya, dan lingkungan.  Terdapat 3 aspek penting dalam tahap ini yaitu SDM, waktu dan dana, serta eksekusi di lapangan.
  • 13. Tahapan Syi’ar Kampus 3. Controlling  Secara mendasar yang harus dilakukan dalam tahap ini adalah : 1. Menilai hasil kerja sesuai standard 2. Membandingkan hasil kerja dengan hasil keseluruhan 3. Membuat metode pelaksanaan secara tepat 4. Memberitahukan tolak ukur pekerjaan
  • 14. Tahapan Syi’ar Kampus 5. Memberitahukan kepada anggota yang bertanggung jawab tentang tugas yang belum selesai 6. Membuat saran-saran dan tindakan yang diperlukan 7. Membuat tabulasi secara detail yang berisi capaian dan penyimpangan-penyimpangan yang terjadi 8. Melanjutkan pengawasan sesuai dengan petunjuk pengawasan  Pengawasan bisa dilakukan pra-eksekusi, saat eksekusi ataupun pasca-eksekusi.
  • 15. Tahapan Syi’ar Kampus 4. Evaluating Evaluasi merupakan tahapan terakhir yang dilakukan dalam mengikuti alur pelaksanaan suatu kegiatan syi’ar - apakah kegiatan yang telah dilakukan sesuai dengan perencanaan awal atau bertolak belakang dari kesepakatan dan tujuan kegiatan yang telah ditetapkan di awal.