SlideShare a Scribd company logo
• Energi surya merupakan sumber pokok dari hampir
semua energi biologik
• Melalui fotosintesis, energi surya digunakan dalam
bentuk ATP dan NADPH
• Setiap tahun setidaknya 1017 kkal energi yang dibentuk
oleh tumbuhan dg pemanfaatan energi surya
• Jumlah ini 10 kali lebih besar dibandingkan semua
energi dari bahan bakar fosil yang manusia gunakan
pertahunnya!
• Cahaya yang diserap oleh sel klorofil, mengeksitasi
elektron pada setiap atom sel tersebut
• Elektron tersebut berada dalam kondisi tereksitasi,
tidak stabil dan berenergi tinggi
• Saat elektron tsb kembali ke keadaan dasarnya,
dilepaskan sejumlah energi dalam bentuk ATP dan
NADPH
• Kejadian ini berlangsung sangat cepat, sekitar
beberapa pikodetik (1 pikodetik = 10-12 detik)
Kloroplas Solar Cell
Sumber: en.wikipedia.org
Sumber: marcscottvoiceover.com
Untuk apa kita makan?
Sumber: dream-2-reality.com; w
• Karbohidrat sebagai sumber energi utama.
• Why?
• Karbohidrat idealnya dikonsumsi sekitar 56%
• Protein 12%
• Lemak 32%
• Air susu ibu mengandung kandungan gula dua kali lebih
banyak dibandingkan dengan susu sapi
• Pemanis buatan seperti sakarin, digunakan untuk
membantu penderita kencing manis dan kegemukan
• Semenjak 1969, sakarin diketahui dapat menyebabkan
kanker setelah diberikan pada tikus dalam jumlah
banyak
• Natrium siklamat dampak buruknya lebih tinggi
daripada sakarin
• Aspartam, pemanis buatan yang relatif tidak beracun
Karbohidrat
Lemak
• Lemak berada dalam perut lebih lama
dibandingkan karbohidrat
• Dicerna lebih lambat
• Jumlah energinya lebih dari dua kali jumlah
karbohidrat
• Lemak hewani, dapat menjadi prekursor
penyakit artheroklerosis yang menyerang
pembuluh darah arteri
Kolesterol
• Kolesterol dihasilkan dari makanan dengan
kandungan lemak hewani yang tinggi
• Kuning telur, daging, susu, keju, mentega
• Mengganti dengan sumber lemak nabati
adalah solusi
Asam lemak tak jenuh
Asam-asam lemak esensial terdapat dalam berbagai
pangan nabati, ikan dan unggas
Hai anak Adam, pakailah pakaianmu yang indah di
setiap (memasuki) mesjid, makan dan minumlah, dan
janganlah berlebih-lebihan. Sesungguhnya Allah tidak
menyukai orang-orang yang berlebih-lebihan.
(Q.S. 7:31)
Protein
• Protein dibutuhkan karena mengandung asam
amino!
• Terdapat 9 jenis asam amino esensial yang
dibutuhkan orang dewasa
• Metionin, Triptofan, Valin, Histidin, Isoleusin,
Threonin, Fenilalanin, Arginin*, Leusin, Lisin
• 0,5 gr hingga 2 gr per hari
• Kebutuhan asam amino esensial harus ada
secara bersama-sama
Sumber protein Nilai kimia Nilai biologis
Air susu ibu 100 95
Potongan daging sapi 98 93
Telur utuh 100 87
Susu sapi 95 81
Jagung 49 36
Roti gandum utuh 47 30
Q: Jika kebutuhan harian protein seorang pria 21 tahun itu sebanyak 56 gr, maka
berapa helai roti gandum utuh yang dibutuhkan untuk memenuhi kebutuhan
hariannya? (satu helai roti gandum seberat 2 gr)
Kebutuhan akan vitamin dan mineral
Sumber: daunbuah.com; sehatdenganmanfaatmadu.blogspot.com
Sumber: www.lean2day.com
THANK YOU 

More Related Content

Viewers also liked

Unit 9 Culture Globalization
Unit 9  Culture GlobalizationUnit 9  Culture Globalization
Unit 9 Culture Globalization
jespi
 
Materi perkuliahan kimia sekitar kita - Kebersihan sebagian dari kimia - upda...
Materi perkuliahan kimia sekitar kita - Kebersihan sebagian dari kimia - upda...Materi perkuliahan kimia sekitar kita - Kebersihan sebagian dari kimia - upda...
Materi perkuliahan kimia sekitar kita - Kebersihan sebagian dari kimia - upda...
aditya rakhmawan
 
Population Ii
Population IiPopulation Ii
Population Ii
jespi
 
Barack Obama
Barack ObamaBarack Obama
Barack Obama
Mariya Peshehonova
 
Relação entre a Gestão do Conhecimento e a Inovação
Relação entre a Gestão do Conhecimento e a InovaçãoRelação entre a Gestão do Conhecimento e a Inovação
Relação entre a Gestão do Conhecimento e a Inovação
Charles BENIGNO
 
A Harmony
A HarmonyA Harmony
A Harmony
dojin69
 
Ch4
Ch4Ch4
Ch4
jespi
 
Ch15
Ch15Ch15
Ch15
jespi
 
Case Study Final
Case Study FinalCase Study Final
Case Study Final
KaylaSowers08
 
Kimia dalam kesehatan versi 2016
Kimia dalam kesehatan versi 2016Kimia dalam kesehatan versi 2016
Kimia dalam kesehatan versi 2016
aditya rakhmawan
 
Advicefromipa4planning
Advicefromipa4planningAdvicefromipa4planning
Advicefromipa4planning
chris binns
 
DigiVox Credentials
DigiVox CredentialsDigiVox Credentials
DigiVox Credentials
Jonathan Allan-Barrett
 
Ch6
Ch6Ch6
Ch6
jespi
 
Ch26
Ch26Ch26
Ch26
jespi
 
Ellen Niit[1]
Ellen Niit[1]Ellen Niit[1]
Ellen Niit[1]
Tiina_Teppo
 
Case Eletron
Case EletronCase Eletron
Case Eletron
Charles BENIGNO
 
Nutrition Health
Nutrition HealthNutrition Health
Nutrition Health
jespi
 

Viewers also liked (18)

Unit 9 Culture Globalization
Unit 9  Culture GlobalizationUnit 9  Culture Globalization
Unit 9 Culture Globalization
 
Materi perkuliahan kimia sekitar kita - Kebersihan sebagian dari kimia - upda...
Materi perkuliahan kimia sekitar kita - Kebersihan sebagian dari kimia - upda...Materi perkuliahan kimia sekitar kita - Kebersihan sebagian dari kimia - upda...
Materi perkuliahan kimia sekitar kita - Kebersihan sebagian dari kimia - upda...
 
Population Ii
Population IiPopulation Ii
Population Ii
 
Barack Obama
Barack ObamaBarack Obama
Barack Obama
 
Tankekraft
TankekraftTankekraft
Tankekraft
 
Relação entre a Gestão do Conhecimento e a Inovação
Relação entre a Gestão do Conhecimento e a InovaçãoRelação entre a Gestão do Conhecimento e a Inovação
Relação entre a Gestão do Conhecimento e a Inovação
 
A Harmony
A HarmonyA Harmony
A Harmony
 
Ch4
Ch4Ch4
Ch4
 
Ch15
Ch15Ch15
Ch15
 
Case Study Final
Case Study FinalCase Study Final
Case Study Final
 
Kimia dalam kesehatan versi 2016
Kimia dalam kesehatan versi 2016Kimia dalam kesehatan versi 2016
Kimia dalam kesehatan versi 2016
 
Advicefromipa4planning
Advicefromipa4planningAdvicefromipa4planning
Advicefromipa4planning
 
DigiVox Credentials
DigiVox CredentialsDigiVox Credentials
DigiVox Credentials
 
Ch6
Ch6Ch6
Ch6
 
Ch26
Ch26Ch26
Ch26
 
Ellen Niit[1]
Ellen Niit[1]Ellen Niit[1]
Ellen Niit[1]
 
Case Eletron
Case EletronCase Eletron
Case Eletron
 
Nutrition Health
Nutrition HealthNutrition Health
Nutrition Health
 

Similar to Materi perkuliahan kimia sekitar kita - panganan di sekeliling kita (updated 26 okt 2016)

energi dalam sistem kehidupan 2.pptx
energi dalam sistem kehidupan 2.pptxenergi dalam sistem kehidupan 2.pptx
energi dalam sistem kehidupan 2.pptx
ssuser3da522
 
SISTEM PENCERNAAN MANUSIA.pptx
SISTEM PENCERNAAN MANUSIA.pptxSISTEM PENCERNAAN MANUSIA.pptx
SISTEM PENCERNAAN MANUSIA.pptx
MhdAzhariAri
 
Kids vita
Kids vitaKids vita
Wondermeal
WondermealWondermeal
Wondermeal
FKC International
 
KEBUTUHAN NUTRISI IPA KELAS 8 KURIKULUM K 13
KEBUTUHAN  NUTRISI IPA KELAS 8 KURIKULUM K 13KEBUTUHAN  NUTRISI IPA KELAS 8 KURIKULUM K 13
KEBUTUHAN NUTRISI IPA KELAS 8 KURIKULUM K 13
NiLuhPutuRikaKristia
 
1609820039253.pptx
1609820039253.pptx1609820039253.pptx
1609820039253.pptx
IrfaniHanif
 
Pertemuan i nutrisi unggas- zatmakanan
Pertemuan i nutrisi unggas- zatmakananPertemuan i nutrisi unggas- zatmakanan
Pertemuan i nutrisi unggas- zatmakanan
Emi Suhaemi
 
Ingenium
IngeniumIngenium
Pemakanan dan metabolisme
Pemakanan dan metabolismePemakanan dan metabolisme
Pemakanan dan metabolisme
Mahes Kumaran
 
Biologi pencernaan makanan
Biologi pencernaan makananBiologi pencernaan makanan
Biologi pencernaan makanan
Annisa Wulandari
 
Midori gold chlorophil
Midori gold chlorophilMidori gold chlorophil
Midori gold chlorophil
Tony Hartanto
 
Kebutuhan nutrisi
Kebutuhan  nutrisiKebutuhan  nutrisi
Kebutuhan nutrisi
Ari Satriana
 
Ilmu Gizi Dasar_ Pertemuan III
Ilmu Gizi Dasar_ Pertemuan IIIIlmu Gizi Dasar_ Pertemuan III
Ilmu Gizi Dasar_ Pertemuan III
TsiompahGREG
 
Pepti soy ecos2
Pepti soy ecos2Pepti soy ecos2
Pepti soy ecos2
radhiani
 
Mengapa kita berpuasa[1]
Mengapa kita berpuasa[1]Mengapa kita berpuasa[1]
Mengapa kita berpuasa[1]
Ceevz Musti
 
ERT
ERTERT
Zat gizi
Zat giziZat gizi
Zat gizi
ilfa ema
 

Similar to Materi perkuliahan kimia sekitar kita - panganan di sekeliling kita (updated 26 okt 2016) (20)

energi dalam sistem kehidupan 2.pptx
energi dalam sistem kehidupan 2.pptxenergi dalam sistem kehidupan 2.pptx
energi dalam sistem kehidupan 2.pptx
 
SISTEM PENCERNAAN MANUSIA.pptx
SISTEM PENCERNAAN MANUSIA.pptxSISTEM PENCERNAAN MANUSIA.pptx
SISTEM PENCERNAAN MANUSIA.pptx
 
Kids vita
Kids vitaKids vita
Kids vita
 
Wondermeal
WondermealWondermeal
Wondermeal
 
KEBUTUHAN NUTRISI IPA KELAS 8 KURIKULUM K 13
KEBUTUHAN  NUTRISI IPA KELAS 8 KURIKULUM K 13KEBUTUHAN  NUTRISI IPA KELAS 8 KURIKULUM K 13
KEBUTUHAN NUTRISI IPA KELAS 8 KURIKULUM K 13
 
1609820039253.pptx
1609820039253.pptx1609820039253.pptx
1609820039253.pptx
 
manfaat-puasa
manfaat-puasamanfaat-puasa
manfaat-puasa
 
Pertemuan i nutrisi unggas- zatmakanan
Pertemuan i nutrisi unggas- zatmakananPertemuan i nutrisi unggas- zatmakanan
Pertemuan i nutrisi unggas- zatmakanan
 
Ingenium
IngeniumIngenium
Ingenium
 
Pemakanan dan metabolisme
Pemakanan dan metabolismePemakanan dan metabolisme
Pemakanan dan metabolisme
 
Pp pencenaan
Pp pencenaanPp pencenaan
Pp pencenaan
 
Biologi pencernaan makanan
Biologi pencernaan makananBiologi pencernaan makanan
Biologi pencernaan makanan
 
Midori gold chlorophil
Midori gold chlorophilMidori gold chlorophil
Midori gold chlorophil
 
Kebutuhan nutrisi
Kebutuhan  nutrisiKebutuhan  nutrisi
Kebutuhan nutrisi
 
Ilmu Gizi Dasar_ Pertemuan III
Ilmu Gizi Dasar_ Pertemuan IIIIlmu Gizi Dasar_ Pertemuan III
Ilmu Gizi Dasar_ Pertemuan III
 
Oxy3 Enzymes
Oxy3 EnzymesOxy3 Enzymes
Oxy3 Enzymes
 
Pepti soy ecos2
Pepti soy ecos2Pepti soy ecos2
Pepti soy ecos2
 
Mengapa kita berpuasa[1]
Mengapa kita berpuasa[1]Mengapa kita berpuasa[1]
Mengapa kita berpuasa[1]
 
ERT
ERTERT
ERT
 
Zat gizi
Zat giziZat gizi
Zat gizi
 

More from aditya rakhmawan

Protein
ProteinProtein
Lipid.pptx
Lipid.pptxLipid.pptx
Lipid.pptx
aditya rakhmawan
 
Asam dan basa
Asam dan basaAsam dan basa
Asam dan basa
aditya rakhmawan
 
Termokimia dan Kalori dalam Pangan
Termokimia dan Kalori dalam PanganTermokimia dan Kalori dalam Pangan
Termokimia dan Kalori dalam Pangan
aditya rakhmawan
 
Stoikiometri - Aspek kuantitatif dalam kimia
Stoikiometri - Aspek kuantitatif dalam kimiaStoikiometri - Aspek kuantitatif dalam kimia
Stoikiometri - Aspek kuantitatif dalam kimia
aditya rakhmawan
 
Kimia dan kontribusinya bagi dunia kesehatan
Kimia dan kontribusinya bagi dunia kesehatanKimia dan kontribusinya bagi dunia kesehatan
Kimia dan kontribusinya bagi dunia kesehatan
aditya rakhmawan
 
Materi kimia sekitar kita - bahan bakar bagi kehidupan
Materi kimia sekitar kita - bahan bakar bagi kehidupanMateri kimia sekitar kita - bahan bakar bagi kehidupan
Materi kimia sekitar kita - bahan bakar bagi kehidupan
aditya rakhmawan
 
Kimia dan rokok - Updated slide 7 Desember 2019
Kimia dan rokok - Updated slide 7 Desember 2019Kimia dan rokok - Updated slide 7 Desember 2019
Kimia dan rokok - Updated slide 7 Desember 2019
aditya rakhmawan
 
Termokimia dan kalori pangan
Termokimia dan kalori panganTermokimia dan kalori pangan
Termokimia dan kalori pangan
aditya rakhmawan
 
Reaksi kimia dalam larutan
Reaksi kimia dalam larutanReaksi kimia dalam larutan
Reaksi kimia dalam larutan
aditya rakhmawan
 
Stoikiometri - Aspek kuantitatif dalam kimia
Stoikiometri - Aspek kuantitatif dalam kimiaStoikiometri - Aspek kuantitatif dalam kimia
Stoikiometri - Aspek kuantitatif dalam kimia
aditya rakhmawan
 
Kimia di atmosfer - updated slide 21 oktober 2019
Kimia di atmosfer - updated slide 21 oktober 2019Kimia di atmosfer - updated slide 21 oktober 2019
Kimia di atmosfer - updated slide 21 oktober 2019
aditya rakhmawan
 
Ikatan kimia
Ikatan kimiaIkatan kimia
Ikatan kimia
aditya rakhmawan
 
Atom, molekul, dan spektrum atom
Atom, molekul, dan spektrum atomAtom, molekul, dan spektrum atom
Atom, molekul, dan spektrum atom
aditya rakhmawan
 
Kimia dalam kesehatan (Kanker) - Update slide 1 Oktober 2019
Kimia dalam kesehatan (Kanker) - Update slide 1 Oktober 2019Kimia dalam kesehatan (Kanker) - Update slide 1 Oktober 2019
Kimia dalam kesehatan (Kanker) - Update slide 1 Oktober 2019
aditya rakhmawan
 
Kimia dalam pertanian - Update slide 1 Oktober 2019
Kimia dalam pertanian - Update slide 1 Oktober 2019Kimia dalam pertanian - Update slide 1 Oktober 2019
Kimia dalam pertanian - Update slide 1 Oktober 2019
aditya rakhmawan
 
Kimia dalam industri (plastik, bakelit, PVC, nilon) - Update slide 1 Oktober ...
Kimia dalam industri (plastik, bakelit, PVC, nilon) - Update slide 1 Oktober ...Kimia dalam industri (plastik, bakelit, PVC, nilon) - Update slide 1 Oktober ...
Kimia dalam industri (plastik, bakelit, PVC, nilon) - Update slide 1 Oktober ...
aditya rakhmawan
 
Kimia dalam industri (Cat) - Update slide 1 Oktober 2019
Kimia dalam industri (Cat) - Update slide 1 Oktober 2019Kimia dalam industri (Cat) - Update slide 1 Oktober 2019
Kimia dalam industri (Cat) - Update slide 1 Oktober 2019
aditya rakhmawan
 
Sistem periodik unsur
Sistem periodik unsurSistem periodik unsur
Sistem periodik unsur
aditya rakhmawan
 
Materi kimia sekitar kita - Kimia dalam hubungan antar sesama manusia
Materi kimia sekitar kita - Kimia dalam hubungan antar sesama manusiaMateri kimia sekitar kita - Kimia dalam hubungan antar sesama manusia
Materi kimia sekitar kita - Kimia dalam hubungan antar sesama manusia
aditya rakhmawan
 

More from aditya rakhmawan (20)

Protein
ProteinProtein
Protein
 
Lipid.pptx
Lipid.pptxLipid.pptx
Lipid.pptx
 
Asam dan basa
Asam dan basaAsam dan basa
Asam dan basa
 
Termokimia dan Kalori dalam Pangan
Termokimia dan Kalori dalam PanganTermokimia dan Kalori dalam Pangan
Termokimia dan Kalori dalam Pangan
 
Stoikiometri - Aspek kuantitatif dalam kimia
Stoikiometri - Aspek kuantitatif dalam kimiaStoikiometri - Aspek kuantitatif dalam kimia
Stoikiometri - Aspek kuantitatif dalam kimia
 
Kimia dan kontribusinya bagi dunia kesehatan
Kimia dan kontribusinya bagi dunia kesehatanKimia dan kontribusinya bagi dunia kesehatan
Kimia dan kontribusinya bagi dunia kesehatan
 
Materi kimia sekitar kita - bahan bakar bagi kehidupan
Materi kimia sekitar kita - bahan bakar bagi kehidupanMateri kimia sekitar kita - bahan bakar bagi kehidupan
Materi kimia sekitar kita - bahan bakar bagi kehidupan
 
Kimia dan rokok - Updated slide 7 Desember 2019
Kimia dan rokok - Updated slide 7 Desember 2019Kimia dan rokok - Updated slide 7 Desember 2019
Kimia dan rokok - Updated slide 7 Desember 2019
 
Termokimia dan kalori pangan
Termokimia dan kalori panganTermokimia dan kalori pangan
Termokimia dan kalori pangan
 
Reaksi kimia dalam larutan
Reaksi kimia dalam larutanReaksi kimia dalam larutan
Reaksi kimia dalam larutan
 
Stoikiometri - Aspek kuantitatif dalam kimia
Stoikiometri - Aspek kuantitatif dalam kimiaStoikiometri - Aspek kuantitatif dalam kimia
Stoikiometri - Aspek kuantitatif dalam kimia
 
Kimia di atmosfer - updated slide 21 oktober 2019
Kimia di atmosfer - updated slide 21 oktober 2019Kimia di atmosfer - updated slide 21 oktober 2019
Kimia di atmosfer - updated slide 21 oktober 2019
 
Ikatan kimia
Ikatan kimiaIkatan kimia
Ikatan kimia
 
Atom, molekul, dan spektrum atom
Atom, molekul, dan spektrum atomAtom, molekul, dan spektrum atom
Atom, molekul, dan spektrum atom
 
Kimia dalam kesehatan (Kanker) - Update slide 1 Oktober 2019
Kimia dalam kesehatan (Kanker) - Update slide 1 Oktober 2019Kimia dalam kesehatan (Kanker) - Update slide 1 Oktober 2019
Kimia dalam kesehatan (Kanker) - Update slide 1 Oktober 2019
 
Kimia dalam pertanian - Update slide 1 Oktober 2019
Kimia dalam pertanian - Update slide 1 Oktober 2019Kimia dalam pertanian - Update slide 1 Oktober 2019
Kimia dalam pertanian - Update slide 1 Oktober 2019
 
Kimia dalam industri (plastik, bakelit, PVC, nilon) - Update slide 1 Oktober ...
Kimia dalam industri (plastik, bakelit, PVC, nilon) - Update slide 1 Oktober ...Kimia dalam industri (plastik, bakelit, PVC, nilon) - Update slide 1 Oktober ...
Kimia dalam industri (plastik, bakelit, PVC, nilon) - Update slide 1 Oktober ...
 
Kimia dalam industri (Cat) - Update slide 1 Oktober 2019
Kimia dalam industri (Cat) - Update slide 1 Oktober 2019Kimia dalam industri (Cat) - Update slide 1 Oktober 2019
Kimia dalam industri (Cat) - Update slide 1 Oktober 2019
 
Sistem periodik unsur
Sistem periodik unsurSistem periodik unsur
Sistem periodik unsur
 
Materi kimia sekitar kita - Kimia dalam hubungan antar sesama manusia
Materi kimia sekitar kita - Kimia dalam hubungan antar sesama manusiaMateri kimia sekitar kita - Kimia dalam hubungan antar sesama manusia
Materi kimia sekitar kita - Kimia dalam hubungan antar sesama manusia
 

Recently uploaded

Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdfKisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
indraayurestuw
 
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdfMODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
YuristaAndriyani1
 
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docxLaporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
RUBEN Mbiliyora
 
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdekaKKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
irvansupriadi44
 
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptxFORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
NavaldiMalau
 
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDFJUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
budimoko2
 
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptxGERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
fildiausmayusuf1
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
SABDA
 
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOKPENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
GusniartiGusniarti5
 
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIANSINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
NanieIbrahim
 
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
PreddySilitonga
 
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdekaSOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
NiaTazmia2
 
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdfPPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
SdyokoSusanto1
 
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
nasrudienaulia
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
SurosoSuroso19
 
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
nimah111
 
Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024
Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024
Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024
DrEngMahmudKoriEffen
 
Juknis penggunaan aplikasi ecoklit pilkada 2024
Juknis penggunaan  aplikasi ecoklit pilkada 2024Juknis penggunaan  aplikasi ecoklit pilkada 2024
Juknis penggunaan aplikasi ecoklit pilkada 2024
abdinahyan
 

Recently uploaded (20)

Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdfKisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
 
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
 
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdfMODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
 
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docxLaporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
 
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdekaKKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
 
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptxFORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
 
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDFJUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
 
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptxGERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
 
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOKPENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
 
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIANSINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
 
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
 
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdekaSOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
 
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdfPPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
 
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
 
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
 
Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024
Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024
Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024
 
Juknis penggunaan aplikasi ecoklit pilkada 2024
Juknis penggunaan  aplikasi ecoklit pilkada 2024Juknis penggunaan  aplikasi ecoklit pilkada 2024
Juknis penggunaan aplikasi ecoklit pilkada 2024
 

Materi perkuliahan kimia sekitar kita - panganan di sekeliling kita (updated 26 okt 2016)

  • 1.
  • 2.
  • 3. • Energi surya merupakan sumber pokok dari hampir semua energi biologik • Melalui fotosintesis, energi surya digunakan dalam bentuk ATP dan NADPH • Setiap tahun setidaknya 1017 kkal energi yang dibentuk oleh tumbuhan dg pemanfaatan energi surya • Jumlah ini 10 kali lebih besar dibandingkan semua energi dari bahan bakar fosil yang manusia gunakan pertahunnya!
  • 4. • Cahaya yang diserap oleh sel klorofil, mengeksitasi elektron pada setiap atom sel tersebut • Elektron tersebut berada dalam kondisi tereksitasi, tidak stabil dan berenergi tinggi • Saat elektron tsb kembali ke keadaan dasarnya, dilepaskan sejumlah energi dalam bentuk ATP dan NADPH • Kejadian ini berlangsung sangat cepat, sekitar beberapa pikodetik (1 pikodetik = 10-12 detik)
  • 9. • Karbohidrat sebagai sumber energi utama. • Why? • Karbohidrat idealnya dikonsumsi sekitar 56% • Protein 12% • Lemak 32%
  • 10.
  • 11. • Air susu ibu mengandung kandungan gula dua kali lebih banyak dibandingkan dengan susu sapi • Pemanis buatan seperti sakarin, digunakan untuk membantu penderita kencing manis dan kegemukan • Semenjak 1969, sakarin diketahui dapat menyebabkan kanker setelah diberikan pada tikus dalam jumlah banyak • Natrium siklamat dampak buruknya lebih tinggi daripada sakarin • Aspartam, pemanis buatan yang relatif tidak beracun Karbohidrat
  • 12.
  • 13. Lemak • Lemak berada dalam perut lebih lama dibandingkan karbohidrat • Dicerna lebih lambat • Jumlah energinya lebih dari dua kali jumlah karbohidrat • Lemak hewani, dapat menjadi prekursor penyakit artheroklerosis yang menyerang pembuluh darah arteri
  • 14. Kolesterol • Kolesterol dihasilkan dari makanan dengan kandungan lemak hewani yang tinggi • Kuning telur, daging, susu, keju, mentega • Mengganti dengan sumber lemak nabati adalah solusi
  • 15. Asam lemak tak jenuh Asam-asam lemak esensial terdapat dalam berbagai pangan nabati, ikan dan unggas
  • 16. Hai anak Adam, pakailah pakaianmu yang indah di setiap (memasuki) mesjid, makan dan minumlah, dan janganlah berlebih-lebihan. Sesungguhnya Allah tidak menyukai orang-orang yang berlebih-lebihan. (Q.S. 7:31)
  • 17.
  • 18. Protein • Protein dibutuhkan karena mengandung asam amino! • Terdapat 9 jenis asam amino esensial yang dibutuhkan orang dewasa • Metionin, Triptofan, Valin, Histidin, Isoleusin, Threonin, Fenilalanin, Arginin*, Leusin, Lisin • 0,5 gr hingga 2 gr per hari • Kebutuhan asam amino esensial harus ada secara bersama-sama
  • 19. Sumber protein Nilai kimia Nilai biologis Air susu ibu 100 95 Potongan daging sapi 98 93 Telur utuh 100 87 Susu sapi 95 81 Jagung 49 36 Roti gandum utuh 47 30 Q: Jika kebutuhan harian protein seorang pria 21 tahun itu sebanyak 56 gr, maka berapa helai roti gandum utuh yang dibutuhkan untuk memenuhi kebutuhan hariannya? (satu helai roti gandum seberat 2 gr)
  • 20.
  • 21.
  • 22. Kebutuhan akan vitamin dan mineral Sumber: daunbuah.com; sehatdenganmanfaatmadu.blogspot.com

Editor's Notes

  1. Kenapa matahari disebut sumber energi bagi kehidupan? Dan apa yang terjadi jika manusia di bumi tanpa ada sinar matahari? Apakah masih bisa hidup?
  2. Lehninger jilid 2, p. 350
  3. Dari hasil fotosintesis ini akhirnya kita bisa menikmati berbagai jenis makanan yang lezat, mulai dari nabati dan juga hewani
  4. Namun pernahkah kita berpikir? Untuk apa kita makan? Apakah hanya agar kenyang? Atau untuk kebutuhan tubuh kita?
  5. Kebutuhan tubuh akan makronutrient
  6. Kenapa? Sebab karbohidrat jumlah nya melimpah di muka bumi. Khususnya bagi sebagian besar negara berkembang. Klo untuk negara makmur, karbohidrat hanya dikonsumsi sekitar 45% dari jumlah kalori sehari-hari.
  7. Lehninger jilid 3
  8. Lehninger jilid 3, p. 94
  9. Kebutuhan akan vitamin dan mineral
  10. Bagaimana makanan dapat berpengaruh terhadap tubuhmu?