SlideShare a Scribd company logo
Pelatihan
Program Aplikasi SPSS Versi 22.0
Lecture Note:
Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si
Pelatihan SPSS v22 [STIE MDP] ©2015 Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si 1
Trisnadi Wijaya
Buku Bacaan yang Dianjurkan
1. Singgih Santoso. 2014. SPSS 22 from
Essential to Expert Skills. Elex Media
Komputindo.
2. Imam Ghozali. 2014. Aplikasi Analisis
Multivariate dengan Program IBM SPSS 21
Update PLS Regresi. Badan Penerbit
Universitas Diponegoro.
3. Suliyanto. 2011. Ekonometrika Terapan:
Teori dan Aplikasi dengan SPSS. Andi Offset.
Pelatihan SPSS v22 [STIE MDP] ©2015 Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si 2
Trisnadi Wijaya
Logo
Pelatihan SPSS v22 [STIE MDP] ©2015 Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si 3
Trisnadi Wijaya
Data View
Pelatihan SPSS v22 [STIE MDP] ©2015 Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si 4
Trisnadi Wijaya
Variable View
Pelatihan SPSS v22 [STIE MDP] ©2015 Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si 5
Trisnadi Wijaya
1. UJI VALIDITAS DAN RELIABILITAS
Pelatihan SPSS v22 [STIE MDP] ©2015 Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si 6
Lecture Note:
Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si
Trisnadi Wijaya
1.1. Uji Validitas
• Uji Validitas adalah uji statistik yang digunakan
untuk menentukan seberapa valid suatu item
pertanyaan mengukur variabel yang diteliti.
• Uji validitas dapat dilakukan dengan uji korelasi
Pearson Product Moment.
• Skor dari setiap item pertanyaan dari sebuah
variabel akan diuji relasinya dengan total skor
dari semua item pertanyaan pada variabel
tersebut.
Pelatihan SPSS v22 [STIE MDP] ©2015 Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si 7
Trisnadi Wijaya
1.1. Uji Validitas
1. Pilih menu Analyze > Correlate > Bivariate.
2. Masukkan semua skor item variabel (termasuk total
skor) ke kotak Variables.
3. Aktifkan pilihan Pearson pada kolom Correlation
Coefficients dan Two-tailed pada kolom Test of
Significance.
4. Tekan tombol OK.
5. Ulangi langkah 1 – 4 untuk semua variabel baik
variabel independen maupun variabel dependen.
Pelatihan SPSS v22 [STIE MDP] ©2015 Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si 8
Trisnadi Wijaya
1.1. Uji Validitas
Pelatihan SPSS v22 [STIE MDP] ©2015 Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si 9
Trisnadi Wijaya
1.1. Uji Validitas
Kriteria Kesimpulan
r hitung > r tabel Sig. < α = 0,05 Valid
r hitung ≤ r tabel Sig. ≥ α = 0,05 Tidak Valid
Pelatihan SPSS v22 [STIE MDP] ©2015 Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si 10
Keterangan:
Cari nilai r tabel pada N = Jumlah Observasi dan α = 5%.
• Kriteria uji validitas Korelasi Pearson:
Trisnadi Wijaya
1.1. Uji Validitas
Pelatihan SPSS v22 [STIE MDP] ©2015 Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si 11
Trisnadi Wijaya
1.1. Uji Validitas
Pelatihan SPSS v22 [STIE MDP] ©2015 Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si 12
Trisnadi Wijaya
1.1. Uji Validitas
Pelatihan SPSS v22 [STIE MDP] ©2015 Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si 13
Trisnadi Wijaya
1.2. Uji Reliabilitas
• Uji Reliabilitas adalah uji statistik yang
digunakan guna menentukan reliabilitas
serangkaian item pertanyaan dalam
kehandalannya mengukur suatu variabel.
• Uji reliabilitas hanya dilakukan pada item-item
pertanyaan kuesioner yang telah valid.
• Uji reliabilitas dapat dilakukan dengan uji
Cronbach’s Alpha.
Pelatihan SPSS v22 [STIE MDP] ©2015 Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si 14
Trisnadi Wijaya
1.2. Uji Reliabilitas
Pelatihan SPSS v22 [STIE MDP] ©2015 Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si 15
Kriteria Nilai α Keterangan
> 0,90 Reliabilitas Sempurna
0,70 s.d. 0,90 Reliabilitas Tinggi
0,50 s.d. 0,70 Reliabilitas Moderat
< 0,50 Reliabilitas Rendah
• Kriteria uji reliabilitas Cronbach’s Alpha:
Trisnadi Wijaya
1.2. Uji Reliabilitas
1. Pilih menu Analyze > Scale > Reliability
Analysis.
2. Masukkan semua skor item variabel yang valid
(tidak termasuk total skor) ke kotak Items.
3. Pilih Alpha pada bagian Model.
4. Tekan tombol OK.
5. Ulangi langkah 1 – 4 untuk semua variabel baik
variabel independen maupun variabel
dependen.
Pelatihan SPSS v22 [STIE MDP] ©2015 Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si 16
Trisnadi Wijaya
1.2. Uji Reliabilitas
Pelatihan SPSS v22 [STIE MDP] ©2015 Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si 17
Trisnadi Wijaya
1.2. Uji Reliabilitas
Pelatihan SPSS v22 [STIE MDP] ©2015 Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si 18
Trisnadi Wijaya
2. REGRESI LINIER DAN UJI HIPOTESIS
Pelatihan SPSS v22 [STIE MDP] ©2015 Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si 19
Lecture Note:
Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si
Trisnadi Wijaya
2.1. Regresi Linier
1. Pilih menu Analyze > Regression > Linear.
2. Masukkan variabel dependen ke kotak
Dependent dan semua variabel independen
ke kotak Independent(s).
3. Tekan tombol OK.
Pelatihan SPSS v22 [STIE MDP] ©2015 Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si 20
Trisnadi Wijaya
2.1. Regresi Linier
Pelatihan SPSS v22 [STIE MDP] ©2015 Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si 21
Trisnadi Wijaya
2.1. Regresi Linier
Kriteria Kesimpulan
t hitung < -t tabel atau
t hitung > t tabel
Sig. < α = 0,05 Signifikan
-t tabel ≤ t hitung ≤ t tabel Sig. ≥ α = 0,05 Tidak Signifikan
Pelatihan SPSS v22 [STIE MDP] ©2015 Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si 22
Keterangan:
Cari nilai t tabel pada α/2 = 5%/2 = 2,5% uji dua arah dengan df = N – (k + 1).
Dimana
N = Jumlah Observasi
k = Jumlah Variabel Independen
• Kriteria uji hipotesis parsial (uji t):
Trisnadi Wijaya
2.1. Regresi Linier
Pelatihan SPSS v22 [STIE MDP] ©2015 Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si 23
Kriteria Kesimpulan
F hitung > F tabel Sig. < α = 0,05 Signifikan
F hitung ≤ F tabel Sig. ≥ α = 0,05 Tidak Signifikan
Keterangan:
Cari nilai F tabel pada α = 5% dengan df = k; N – (k + 1).
Dimana
N = Jumlah Observasi
k = Jumlah Variabel Independen  sebagai pembilang (numerator)
N – (k + 1)  sebagai penyebut (denumerator)
• Kriteria uji hipotesis simultan (uji F):
Trisnadi Wijaya
2.1. Regresi Linier
• Output regresi linier:
Pelatihan SPSS v22 [STIE MDP] ©2015 Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si 24
Persamaan Regresi:
Y = a + b1X1 + b2X2 + e
Y = 6,790 + 0,238X1 + 0,365X2 + e
Trisnadi Wijaya
2.2. Uji Hipotesis Simultan (Uji F)
• Output uji hipotesis simultan (uji F):
Pelatihan SPSS v22 [STIE MDP] ©2015 Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si 25
Trisnadi Wijaya
2.2. Uji Hipotesis Parsial (Uji t)
• Output uji hipotesis parsial (uji t):
Pelatihan SPSS v22 [STIE MDP] ©2015 Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si 26
Trisnadi Wijaya
3. UJI ASUMSI KLASIK
Lecture Note:
Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si
Pelatihan SPSS v22 [STIE MDP] ©2015 Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si 27
Trisnadi Wijaya
Asumsi Klasik Regresi Linier Berganda
• Regresi linier berganda yang berbasis Ordinary
Least Square (OLS) harus memenuhi asumsi-
asumsi yang ditetapkan agar menghasilkan
nilai-nilai koefisien sebagai penduga yang
tidak bias atau dikenal dengan istilah BLUE
(Best Linear Unbiased Estimator).
• Asumsi-asumsi tersebut sering dikenal sebagai
asumsi klasik (classical assumptions).
Pelatihan SPSS v22 [STIE MDP] ©2015 Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si 28
Trisnadi Wijaya
Residual
• Residual (e) merupakan ukuran kesalahan
sampel yang digunakan untuk
menggambarkan ukuran kesalahan populasi,
yaitu Error (ε).
• Residual juga dinyatakan sebagai perbedaan
antara data pengamatan (sampel) dari
variabel respon (y) dengan data prediksi
respon dari estimasi model regresi (y-hat).
Pelatihan SPSS v22 [STIE MDP] ©2015 Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si 29
iii yˆye 
Trisnadi Wijaya
Residual
• Langkah-langkah menghitung nilai residual di SPSS:
1. Regresikan semua variabel independen terhadap
variabel dependen.
o Pilih menu Analyze > Regression > Linear.
o Masukkan variabel dependen ke kotak Dependent.
o Masukkan semua variabel independen ke kotak Independent(s).
2. Tekan tombol Save pada jendela Linear Regression.
3. Aktifkan pilihan Unstandardized pada kolom Residuals.
4. Tekan tombol Continue.
5. Tekan tombol OK pada jendela Linear Regression.
Pelatihan SPSS v22 [STIE MDP] ©2015 Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si 30
Trisnadi Wijaya
Residual
Pelatihan SPSS v22 [STIE MDP] ©2015 Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si 31
Trisnadi Wijaya
Residual
Pelatihan SPSS v22 [STIE MDP] ©2015 Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si 32
Trisnadi Wijaya
3.1. Uji Normalitas
• Uji Normalitas bertujuan untuk mengetahui apakah
data dalam variabel penelitian yang akan dianalisis
telah berdistribusi normal atau tidak.
• Data yang baik dan layak digunakan dalam penelitian
adalah data yang memiliki distribusi normal.
• Data berdistribusi normal, artinya data tersebut
mempunyai sebaran merata sehingga benar-benar
mewakili populasi.
• Uji normalitas data dilakukan sebelum data diolah
berdasarkan model-model penelitian.
Pelatihan SPSS v22 [STIE MDP] ©2015 Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si 33
Trisnadi Wijaya
3.1. Uji Normalitas
• Uji normalitas adalah membandingkan antara
data yang akan diteliti dengan data berdistribusi
normal berdasarkan mean dan deviasi standar.
• Jika data berdistribusi normal, maka analisis
statistik dapat menggunakan pendekatan
parametrik sedangkan jika data tidak berdistribusi
normal, maka analisis statistik dapat
menggunakan pendekatan non-parametrik.
Pelatihan SPSS v22 [STIE MDP] ©2015 Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si 34
Trisnadi Wijaya
Kurva Distribusi Normal
Pelatihan SPSS v22 [STIE MDP] ©2015 Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si 35
Trisnadi Wijaya
3.1. Uji Normalitas
• Uji Kolmogorov-Smirnov
1. Pilih menu Analyze > Nonparametric Tests >
Legacy Dialogs > 1-Sample K-S.
2. Masukkan variabel Unstandardized
Residual (RES_1) ke kotak Test Variable List.
3. Aktifkan pilihan Normal pada kolom Test
Distribution.
4. Tekan tombol OK.
Pelatihan SPSS v22 [STIE MDP] ©2015 Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si 36
Trisnadi Wijaya
3.1. Uji Normalitas
Pelatihan SPSS v22 [STIE MDP] ©2015 Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si 37
Trisnadi Wijaya
3.1. Uji Normalitas
Kriteria Keterangan
Sig. ≥ α = 0,05 Data Berdistribusi Normal
Sig < α = 0,05
Data Tidak Berdistribusi
Normal
Pelatihan SPSS v22 [STIE MDP] ©2015 Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si 38
• Kriteria uji normalitas dengan K-S:
Trisnadi Wijaya
3.1. Uji Normalitas
Pelatihan SPSS v22 [STIE MDP] ©2015 Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si 39
• Output uji normalitas dengan K-S:
Trisnadi Wijaya
3.2. Uji Multikolinieritas
• Uji Multikolinieritas bertujuan untuk mengetahui
apakah pada model regresi terdapat korelasi antar
variabel bebas.
• Model regresi yang baik seharusnya tidak terdapat
korelasi antar variabel bebas.
• Pendeteksian terhadap multikolinieritas dapat
dilakukan dengan melihat nilai VIF (Variance Inflation
Factor) dari hasil analisis regresi.
• Apabila nilai VIF ≥ 10, maka terdapat gejala
multikolinieritas yang tinggi.
Pelatihan SPSS v22 [STIE MDP] ©2015 Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si 40
Trisnadi Wijaya
3.2. Uji Multikolinieritas
1. Tekan tombol Statistics pada jendela Linear
Regression.
2. Aktifkan pilihan Collinearity Diagnostics.
Pelatihan SPSS v22 [STIE MDP] ©2015 Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si 41
Trisnadi Wijaya
3.2. Uji Multikolinieritas
Pelatihan SPSS v22 [STIE MDP] ©2015 Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si 42
• Output uji multikolinieritas:
Trisnadi Wijaya
3.3. Uji Heteroskedastisitas
• Uji Heteroskedastisitas bertujuan untuk
mengetahui apakah terdapat ketidaksamaan
variansi dari residual untuk semua
pengamatan pada model regresi.
• Heteroskedastisitas akan menyebabkan
penaksir (estimator) menjadi tidak efisien dan
nilai koefisien determinasi menjadi sangat
tinggi.
Pelatihan SPSS v22 [STIE MDP] ©2015 Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si 43
Trisnadi Wijaya
3.3. Uji Heteroskedastisitas
• Grafik
1. Tekan tombol Plot pada jendela Linear Regression.
2. Masukkan pada sumbu Y: SRESID dan sumbu X: ZPRED.
Pelatihan SPSS v22 [STIE MDP] ©2015 Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si 44
Trisnadi Wijaya
3.3. Uji Heteroskedastisitas
• Kriteria uji heteroskedastisitas
dengan metode grafik:
Apabila titik-titik pada grafik Scatterplot
menyebar secara acak (tidak membentuk
suatu pola) dan merata di atas dan di
bawah angka 0 pada sumbu Y, maka dapat
disimpulkan bahwa tidak terdapat gejala
heteroskedastisitas.
Pelatihan SPSS v22 [STIE MDP] ©2015 Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si 45
Trisnadi Wijaya
3.3. Uji Heteroskedastisitas
Pelatihan SPSS v22 [STIE MDP] ©2015 Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si 46
• Output uji heteroskedastisitas metode grafik.
Trisnadi Wijaya
3.3. Uji Heteroskedastisitas
• Uji heteroskedastisitas dapat pula dilakukan
dengan analisis statistik, seperti uji Glejser.
• Langkah-langkah melakukan uji Glejser:
1. Meregresikan semua variabel independen
terhadap variabel dependen.
2. Menghitung nilai residual.
3. Menghitung nilai absolut residual.
4. Meregresikan semua variabel independen
terhadap nilai absolut residual.
Pelatihan SPSS v22 [STIE MDP] ©2015 Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si 47
Trisnadi Wijaya
3.3. Uji Heteroskedastisitas
• Uji Glejser
1. Pilih menu Transform > Compute Variable.
2. Isikan pada kotak Target Variable nama variabel
baru, misalnya ABS_RES1.
3. Pada kotak Numeric Expression ketikkan ABS(RES_1)
lalu tekan tombol OK.
4. Regresikan semua variabel independen dengan
variabel ABS_RES1 tadi.
5. Masukkan variabel ABS_RES1 ke kotak Dependent
dan semua variabel independen ke kotak
Independent(s) pada jendela Linear Regression.
6. Tekan tombol OK pada jendela Linear Regression.
Pelatihan SPSS v22 [STIE MDP] ©2015 Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si 48
Trisnadi Wijaya
3.3. Uji Heteroskedastisitas
Pelatihan SPSS v22 [STIE MDP] ©2015 Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si 49
Trisnadi Wijaya
3.3. Uji Heteroskedastisitas
Pelatihan SPSS v22 [STIE MDP] ©2015 Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si 50
• Kriteria uji heteroskedastisitas dengan metode
Glejser:
Kriteria Kesimpulan
-t tabel ≤ t hitung ≤ t tabel Sig. ≥ α = 0,05
Tidak Terdapat
Gejala
Heteroskedastisitas
t hitung < -t tabel atau
t hitung > t tabel
Sig. < α = 0,05
Terdapat Gejala
Heteroskedastisitas
Keterangan:
Cari nilai t tabel pada α/2 = 5%/2 = 2,5% uji dua arah dengan df = N – (k + 1).
Dimana
N = Jumlah Observasi
k = Jumlah Variabel Bebas
Trisnadi Wijaya
3.3. Uji Heteroskedastisitas
Pelatihan SPSS v22 [STIE MDP] ©2015 Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si 51
• Output uji heteroskedastisitas dengan metode
Glejser:
Trisnadi Wijaya
3.4. Uji Autokorelasi
• Uji Autokorelasi bertujuan untuk mengetahui
apakah terdapat korelasi antar residual untuk
semua pengamatan yang disusun berdasarkan
runtun waktu.
• Dampak yang diakibatkan dengan adanya
autokorelasi, yaitu variansi sampel tidak dapat
menggambarkan variansi populasinya.
Pelatihan SPSS v22 [STIE MDP] ©2015 Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si 52
Trisnadi Wijaya
3.4. Uji Autokorelasi
• Gejala autokorelasi dapat dideteksi dengan
melakukan uji Durbin-Watson (d).
• Hasil perhitungan Durbin-Watson (d)
kemudian dibandingkan dengan nilai dtabel
pada α = 0,05.
• Tabel d memiliki dua nilai, yaitu nilai batas
atas (dU) dan nilai batas bawah (dL) untuk
berbagai nilai n dan k; dimana n = jumlah
observasi dan k = jumlah variabel independen.
Pelatihan SPSS v22 [STIE MDP] ©2015 Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si 53
Trisnadi Wijaya
3.4. Uji Autokorelasi
Pelatihan SPSS v22 [STIE MDP] ©2015 Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si 54
Kriteria (Nilai d) Keterangan
d < dL Terjadi Autokorelasi Positif
d > 4 – dL Terjadi Autokorelasi Negatif
dU < d < 4 – dU Tidak Terjadi Autokorelasi
dL ≤ d ≤ dU atau
4 – dU ≤ d ≤ d – dL
Tidak Ada Kesimpulan
• Kriteria uji autokorelasi dengan metode D-W:
Trisnadi Wijaya
3.4. Uji Autokorelasi
• Uji Durbin-Watson
1. Tekan tombol Statistics pada jendela Linear Regression.
2. Aktifkan pilihan Durbin-Watson.
Pelatihan SPSS v22 [STIE MDP] ©2015 Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si 55
Trisnadi Wijaya
3.4. Uji Autokorelasi
Pelatihan SPSS v22 [STIE MDP] ©2015 Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si 56
• Output uji autokorelasi dengan metode D-W:
Trisnadi Wijaya
Catatan
• Apabila dalam uji autokorelasi dengan menggunakan
Durbin-Watson memperoleh hasil “Tidak Ada
Kesimpulan”, maka Anda dapat melakukan uji Run.
Pelatihan SPSS v22 [STIE MDP] ©2015 Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si 57
Trisnadi Wijaya
3.4. Uji Autokorelasi
Pelatihan SPSS v22 [STIE MDP] ©2015 Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si 58
• Uji Run
1. Pilih menu Analyze > Nonparametric Tests >
Legacy Dialogs > Runs.
2. Masukkan variabel Unstandardized Residual
(RES_1) ke kotak Test Variable List.
3. Aktifkan pilihan Median pada kolom Cut
Point.
4. Tekan tombol OK.
Trisnadi Wijaya
3.4. Uji Autokorelasi
Pelatihan SPSS v22 [STIE MDP] ©2015 Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si 59
Trisnadi Wijaya
3.4. Uji Autokorelasi
Pelatihan SPSS v22 [STIE MDP] ©2015 Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si 60
Kriteria Keterangan
Sig. ≥ α = 0,05
Tidak Terdapat Gejala
Autokorelasi
Sig < α = 0,05
Terdapat Gejala
Autokorelasi
• Kriteria uji autokorelasi dengan uji Run:
Trisnadi Wijaya
3.4. Uji Autokorelasi
Pelatihan SPSS v22 [STIE MDP] ©2015 Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si 61
• Output uji autokorelasi dengan uji Run:
Trisnadi Wijaya
3.5. Uji Linieritas
• Uji Linieritas bertujuan untuk mengetahui apakah
variabel independen dan variabel dependen
memiliki hubungan yang linier atau tidak.
• Hubungan yang linier antar variabel dapat diartikan
bahwa setiap terjadi perubahan pada satu variabel
akan diikuti pula dengan terjadinya perubahan
pada variabel lain dengan besaran yang sejajar.
• Uji linieritas perlu dilakukan sebagai prasyarat
dalam analisis regresi linier.
Pelatihan SPSS v22 [STIE MDP] ©2015 Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si 62
Trisnadi Wijaya
3.5. Uji Linieritas
1. Pilih menu Analyze > Compare Means >
Means.
2. Masukkan variabel dependen ke kotak
Dependent List dan semua variabel
independen ke kotak Independent List.
3. Tekan tombol Options. Pada kolom Statistics
for First Layer aktifkan pilihan Test for
Linearity lalu tekan tombol Continue.
4. Tekan tombol OK.
Pelatihan SPSS v22 [STIE MDP] ©2015 Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si 63
Trisnadi Wijaya
3.5. Uji Linieritas
Pelatihan SPSS v22 [STIE MDP] ©2015 Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si 64
Trisnadi Wijaya
3.5. Uji Linieritas
Pelatihan SPSS v22 [STIE MDP] ©2015 Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si 65
Kriteria Keterangan
Sig. < α = 0,05 Hubungan Linier
Sig ≥ α = 0,05 Hubungan Tidak Linier
• Kriteria uji linieritas:
Trisnadi Wijaya
3.5. Uji Linieritas
Pelatihan SPSS v22 [STIE MDP] ©2015 Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si 66
• Output uji linieritas:
Trisnadi Wijaya
Pelatihan SPSS v22 [STIE MDP] ©2015 Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si 67
Trisnadi Wijaya

More Related Content

What's hot

Teori Probabilitas
Teori ProbabilitasTeori Probabilitas
Teori Probabilitas
Rachmat Wahid Saleh Insani
 
Perhitungan Cost-Benefit Sederhana untuk Manfaat Tangible
Perhitungan Cost-Benefit Sederhana untuk Manfaat TangiblePerhitungan Cost-Benefit Sederhana untuk Manfaat Tangible
Perhitungan Cost-Benefit Sederhana untuk Manfaat Tangible
Trisnadi Wijaya
 
Distribusi sampling
Distribusi samplingDistribusi sampling
Distribusi sampling
Stephanie Isvirastri
 
Distribusi Seragam, Bernoulli, dan Binomial
Distribusi Seragam, Bernoulli, dan BinomialDistribusi Seragam, Bernoulli, dan Binomial
Distribusi Seragam, Bernoulli, dan Binomial
Silvia_Al
 
5. ukuran kemiringan dan ukuran keruncingan
5. ukuran kemiringan dan ukuran keruncingan5. ukuran kemiringan dan ukuran keruncingan
5. ukuran kemiringan dan ukuran keruncingan
Ria Defti Nurharinda
 
Pengantar statistika slide 3
Pengantar statistika slide 3Pengantar statistika slide 3
Pengantar statistika slide 3Az'End Love
 
Bahan ajar statistik ekonomi
Bahan ajar statistik ekonomiBahan ajar statistik ekonomi
Bahan ajar statistik ekonomi
Nardiman SE.,MM
 
Contoh soal Metode Simpleks
Contoh soal Metode SimpleksContoh soal Metode Simpleks
Contoh soal Metode SimpleksReza Mahendra
 
Presentasi Sidang skripsi
Presentasi Sidang skripsi Presentasi Sidang skripsi
Presentasi Sidang skripsi
Slamet Riyadi
 
Regresi dengan Variabel Dummy, Mediasi, dan Moderasi
Regresi dengan Variabel Dummy, Mediasi, dan ModerasiRegresi dengan Variabel Dummy, Mediasi, dan Moderasi
Regresi dengan Variabel Dummy, Mediasi, dan Moderasi
Trisnadi Wijaya
 
Momen kemiringan dan_keruncingan(7)
Momen kemiringan dan_keruncingan(7)Momen kemiringan dan_keruncingan(7)
Momen kemiringan dan_keruncingan(7)
rizka_safa
 
Panduan Lengkap Analisis Statistika dengan Aplikasi SPSS
Panduan Lengkap Analisis Statistika dengan Aplikasi SPSSPanduan Lengkap Analisis Statistika dengan Aplikasi SPSS
Panduan Lengkap Analisis Statistika dengan Aplikasi SPSS
Muliadin Forester
 
Model regresi-non-linear
Model regresi-non-linearModel regresi-non-linear
Model regresi-non-linearGifard Narut
 
Bab 3. Ukuran-Ukuran Numerik Statistik Deskriptif
Bab 3. Ukuran-Ukuran Numerik Statistik DeskriptifBab 3. Ukuran-Ukuran Numerik Statistik Deskriptif
Bab 3. Ukuran-Ukuran Numerik Statistik Deskriptif
Cabii
 

What's hot (20)

Teori Probabilitas
Teori ProbabilitasTeori Probabilitas
Teori Probabilitas
 
Perhitungan Cost-Benefit Sederhana untuk Manfaat Tangible
Perhitungan Cost-Benefit Sederhana untuk Manfaat TangiblePerhitungan Cost-Benefit Sederhana untuk Manfaat Tangible
Perhitungan Cost-Benefit Sederhana untuk Manfaat Tangible
 
Uji beda mean
Uji beda meanUji beda mean
Uji beda mean
 
Analisis regresi.
Analisis regresi.Analisis regresi.
Analisis regresi.
 
Distribusi sampling
Distribusi samplingDistribusi sampling
Distribusi sampling
 
Distribusi Seragam, Bernoulli, dan Binomial
Distribusi Seragam, Bernoulli, dan BinomialDistribusi Seragam, Bernoulli, dan Binomial
Distribusi Seragam, Bernoulli, dan Binomial
 
Uji-T
Uji-TUji-T
Uji-T
 
5. ukuran kemiringan dan ukuran keruncingan
5. ukuran kemiringan dan ukuran keruncingan5. ukuran kemiringan dan ukuran keruncingan
5. ukuran kemiringan dan ukuran keruncingan
 
Distribusi peluang
Distribusi peluangDistribusi peluang
Distribusi peluang
 
Pengantar statistika slide 3
Pengantar statistika slide 3Pengantar statistika slide 3
Pengantar statistika slide 3
 
Bahan ajar statistik ekonomi
Bahan ajar statistik ekonomiBahan ajar statistik ekonomi
Bahan ajar statistik ekonomi
 
Contoh soal Metode Simpleks
Contoh soal Metode SimpleksContoh soal Metode Simpleks
Contoh soal Metode Simpleks
 
Wilcoxon Matced Pairs Signed Ranks Test
Wilcoxon Matced Pairs Signed Ranks TestWilcoxon Matced Pairs Signed Ranks Test
Wilcoxon Matced Pairs Signed Ranks Test
 
Presentasi Sidang skripsi
Presentasi Sidang skripsi Presentasi Sidang skripsi
Presentasi Sidang skripsi
 
Regresi dengan Variabel Dummy, Mediasi, dan Moderasi
Regresi dengan Variabel Dummy, Mediasi, dan ModerasiRegresi dengan Variabel Dummy, Mediasi, dan Moderasi
Regresi dengan Variabel Dummy, Mediasi, dan Moderasi
 
Momen kemiringan dan_keruncingan(7)
Momen kemiringan dan_keruncingan(7)Momen kemiringan dan_keruncingan(7)
Momen kemiringan dan_keruncingan(7)
 
Panduan Lengkap Analisis Statistika dengan Aplikasi SPSS
Panduan Lengkap Analisis Statistika dengan Aplikasi SPSSPanduan Lengkap Analisis Statistika dengan Aplikasi SPSS
Panduan Lengkap Analisis Statistika dengan Aplikasi SPSS
 
Model regresi-non-linear
Model regresi-non-linearModel regresi-non-linear
Model regresi-non-linear
 
Bab 3. Ukuran-Ukuran Numerik Statistik Deskriptif
Bab 3. Ukuran-Ukuran Numerik Statistik DeskriptifBab 3. Ukuran-Ukuran Numerik Statistik Deskriptif
Bab 3. Ukuran-Ukuran Numerik Statistik Deskriptif
 
penelitian kuantitatif (keabsahan data)
penelitian kuantitatif (keabsahan data)penelitian kuantitatif (keabsahan data)
penelitian kuantitatif (keabsahan data)
 

More from Trisnadi Wijaya

Pengaruh Sosialisasi Pajak dan Pelayanan Fiskus terhadap Kepatuhan Wajib Paja...
Pengaruh Sosialisasi Pajak dan Pelayanan Fiskus terhadap Kepatuhan Wajib Paja...Pengaruh Sosialisasi Pajak dan Pelayanan Fiskus terhadap Kepatuhan Wajib Paja...
Pengaruh Sosialisasi Pajak dan Pelayanan Fiskus terhadap Kepatuhan Wajib Paja...
Trisnadi Wijaya
 
Pengaruh Ukuran Perusahaan, Leverage dan Financial Ditress Terhadap Integrita...
Pengaruh Ukuran Perusahaan, Leverage dan Financial Ditress Terhadap Integrita...Pengaruh Ukuran Perusahaan, Leverage dan Financial Ditress Terhadap Integrita...
Pengaruh Ukuran Perusahaan, Leverage dan Financial Ditress Terhadap Integrita...
Trisnadi Wijaya
 
Pengaruh ROA & CR Terhadap Nilai Perusahaan Dengan Struktur Modal Sebagai Var...
Pengaruh ROA & CR Terhadap Nilai Perusahaan Dengan Struktur Modal Sebagai Var...Pengaruh ROA & CR Terhadap Nilai Perusahaan Dengan Struktur Modal Sebagai Var...
Pengaruh ROA & CR Terhadap Nilai Perusahaan Dengan Struktur Modal Sebagai Var...
Trisnadi Wijaya
 
Analisis terhadap Faktor-Faktor Determinan Penanaman Modal Asing pada Negara ...
Analisis terhadap Faktor-Faktor Determinan Penanaman Modal Asing pada Negara ...Analisis terhadap Faktor-Faktor Determinan Penanaman Modal Asing pada Negara ...
Analisis terhadap Faktor-Faktor Determinan Penanaman Modal Asing pada Negara ...
Trisnadi Wijaya
 
Analisis Sistem Informasi Akuntansi Persediaan Barang Dagang pada Mega Phone ...
Analisis Sistem Informasi Akuntansi Persediaan Barang Dagang pada Mega Phone ...Analisis Sistem Informasi Akuntansi Persediaan Barang Dagang pada Mega Phone ...
Analisis Sistem Informasi Akuntansi Persediaan Barang Dagang pada Mega Phone ...
Trisnadi Wijaya
 
Pengaruh Suku Bunga Deposito dan Volume Perdagangan Saham terhadap Return Saham
Pengaruh Suku Bunga Deposito dan Volume Perdagangan Saham terhadap Return SahamPengaruh Suku Bunga Deposito dan Volume Perdagangan Saham terhadap Return Saham
Pengaruh Suku Bunga Deposito dan Volume Perdagangan Saham terhadap Return Saham
Trisnadi Wijaya
 
Pengaruh Profitabilitas, Struktur Modal dan Ukuran Perusahaan terhadap Nilai ...
Pengaruh Profitabilitas, Struktur Modal dan Ukuran Perusahaan terhadap Nilai ...Pengaruh Profitabilitas, Struktur Modal dan Ukuran Perusahaan terhadap Nilai ...
Pengaruh Profitabilitas, Struktur Modal dan Ukuran Perusahaan terhadap Nilai ...
Trisnadi Wijaya
 
Analisis Pengaruh Agency Cost dan Corporate Social Responsibility terhadap Ni...
Analisis Pengaruh Agency Cost dan Corporate Social Responsibility terhadap Ni...Analisis Pengaruh Agency Cost dan Corporate Social Responsibility terhadap Ni...
Analisis Pengaruh Agency Cost dan Corporate Social Responsibility terhadap Ni...
Trisnadi Wijaya
 
Pengaruh Inflasi dan Tingkat Suku Bunga terhadap Return Saham pada Perusahaan...
Pengaruh Inflasi dan Tingkat Suku Bunga terhadap Return Saham pada Perusahaan...Pengaruh Inflasi dan Tingkat Suku Bunga terhadap Return Saham pada Perusahaan...
Pengaruh Inflasi dan Tingkat Suku Bunga terhadap Return Saham pada Perusahaan...
Trisnadi Wijaya
 
Analisis Portofolio yang Optimal pada Saham Indeks Kompas100 di Bursa Efek In...
Analisis Portofolio yang Optimal pada Saham Indeks Kompas100 di Bursa Efek In...Analisis Portofolio yang Optimal pada Saham Indeks Kompas100 di Bursa Efek In...
Analisis Portofolio yang Optimal pada Saham Indeks Kompas100 di Bursa Efek In...
Trisnadi Wijaya
 
Pengaruh Struktur Modal, Return on Equity (ROE), dan Kebijakan Dividen terhad...
Pengaruh Struktur Modal, Return on Equity (ROE), dan Kebijakan Dividen terhad...Pengaruh Struktur Modal, Return on Equity (ROE), dan Kebijakan Dividen terhad...
Pengaruh Struktur Modal, Return on Equity (ROE), dan Kebijakan Dividen terhad...
Trisnadi Wijaya
 
Analisis Sistem Informasi Akuntansi Persediaan Barang Dagang pada PT. Autoche...
Analisis Sistem Informasi Akuntansi Persediaan Barang Dagang pada PT. Autoche...Analisis Sistem Informasi Akuntansi Persediaan Barang Dagang pada PT. Autoche...
Analisis Sistem Informasi Akuntansi Persediaan Barang Dagang pada PT. Autoche...
Trisnadi Wijaya
 
Analisis Penggunaan Model Altman Z-Score untuk Memprediksi Kebangkrutan pada ...
Analisis Penggunaan Model Altman Z-Score untuk Memprediksi Kebangkrutan pada ...Analisis Penggunaan Model Altman Z-Score untuk Memprediksi Kebangkrutan pada ...
Analisis Penggunaan Model Altman Z-Score untuk Memprediksi Kebangkrutan pada ...
Trisnadi Wijaya
 
Pengaruh Pertumbuhan Laba, Investment Opportunity Set, Leverage dan Ukuran Pe...
Pengaruh Pertumbuhan Laba, Investment Opportunity Set, Leverage dan Ukuran Pe...Pengaruh Pertumbuhan Laba, Investment Opportunity Set, Leverage dan Ukuran Pe...
Pengaruh Pertumbuhan Laba, Investment Opportunity Set, Leverage dan Ukuran Pe...
Trisnadi Wijaya
 
Analisis Perbandingan Reaksi Pasar Sebelum dan Sesudah Pengumuman Opini Audit...
Analisis Perbandingan Reaksi Pasar Sebelum dan Sesudah Pengumuman Opini Audit...Analisis Perbandingan Reaksi Pasar Sebelum dan Sesudah Pengumuman Opini Audit...
Analisis Perbandingan Reaksi Pasar Sebelum dan Sesudah Pengumuman Opini Audit...
Trisnadi Wijaya
 
Pengaruh Karakter Eksekutif, Komite Audit dan Profitabilitas terhadap Tax Avo...
Pengaruh Karakter Eksekutif, Komite Audit dan Profitabilitas terhadap Tax Avo...Pengaruh Karakter Eksekutif, Komite Audit dan Profitabilitas terhadap Tax Avo...
Pengaruh Karakter Eksekutif, Komite Audit dan Profitabilitas terhadap Tax Avo...
Trisnadi Wijaya
 
Pengaruh Profitabilitas, Solvabilitas, dan Audit Delay terhadap Penerimaan Op...
Pengaruh Profitabilitas, Solvabilitas, dan Audit Delay terhadap Penerimaan Op...Pengaruh Profitabilitas, Solvabilitas, dan Audit Delay terhadap Penerimaan Op...
Pengaruh Profitabilitas, Solvabilitas, dan Audit Delay terhadap Penerimaan Op...
Trisnadi Wijaya
 
Pengaruh Likuiditas dan Corporate Social Responsibility terhadap Agresivitas ...
Pengaruh Likuiditas dan Corporate Social Responsibility terhadap Agresivitas ...Pengaruh Likuiditas dan Corporate Social Responsibility terhadap Agresivitas ...
Pengaruh Likuiditas dan Corporate Social Responsibility terhadap Agresivitas ...
Trisnadi Wijaya
 
Pengaruh Kualitas Audit, Audit Tenure, dan Audit Capacity Stress terhadap Man...
Pengaruh Kualitas Audit, Audit Tenure, dan Audit Capacity Stress terhadap Man...Pengaruh Kualitas Audit, Audit Tenure, dan Audit Capacity Stress terhadap Man...
Pengaruh Kualitas Audit, Audit Tenure, dan Audit Capacity Stress terhadap Man...
Trisnadi Wijaya
 
Pengaruh Intensitas Aset Tetap, Biaya Operasional, dan Intensitas Persediaan ...
Pengaruh Intensitas Aset Tetap, Biaya Operasional, dan Intensitas Persediaan ...Pengaruh Intensitas Aset Tetap, Biaya Operasional, dan Intensitas Persediaan ...
Pengaruh Intensitas Aset Tetap, Biaya Operasional, dan Intensitas Persediaan ...
Trisnadi Wijaya
 

More from Trisnadi Wijaya (20)

Pengaruh Sosialisasi Pajak dan Pelayanan Fiskus terhadap Kepatuhan Wajib Paja...
Pengaruh Sosialisasi Pajak dan Pelayanan Fiskus terhadap Kepatuhan Wajib Paja...Pengaruh Sosialisasi Pajak dan Pelayanan Fiskus terhadap Kepatuhan Wajib Paja...
Pengaruh Sosialisasi Pajak dan Pelayanan Fiskus terhadap Kepatuhan Wajib Paja...
 
Pengaruh Ukuran Perusahaan, Leverage dan Financial Ditress Terhadap Integrita...
Pengaruh Ukuran Perusahaan, Leverage dan Financial Ditress Terhadap Integrita...Pengaruh Ukuran Perusahaan, Leverage dan Financial Ditress Terhadap Integrita...
Pengaruh Ukuran Perusahaan, Leverage dan Financial Ditress Terhadap Integrita...
 
Pengaruh ROA & CR Terhadap Nilai Perusahaan Dengan Struktur Modal Sebagai Var...
Pengaruh ROA & CR Terhadap Nilai Perusahaan Dengan Struktur Modal Sebagai Var...Pengaruh ROA & CR Terhadap Nilai Perusahaan Dengan Struktur Modal Sebagai Var...
Pengaruh ROA & CR Terhadap Nilai Perusahaan Dengan Struktur Modal Sebagai Var...
 
Analisis terhadap Faktor-Faktor Determinan Penanaman Modal Asing pada Negara ...
Analisis terhadap Faktor-Faktor Determinan Penanaman Modal Asing pada Negara ...Analisis terhadap Faktor-Faktor Determinan Penanaman Modal Asing pada Negara ...
Analisis terhadap Faktor-Faktor Determinan Penanaman Modal Asing pada Negara ...
 
Analisis Sistem Informasi Akuntansi Persediaan Barang Dagang pada Mega Phone ...
Analisis Sistem Informasi Akuntansi Persediaan Barang Dagang pada Mega Phone ...Analisis Sistem Informasi Akuntansi Persediaan Barang Dagang pada Mega Phone ...
Analisis Sistem Informasi Akuntansi Persediaan Barang Dagang pada Mega Phone ...
 
Pengaruh Suku Bunga Deposito dan Volume Perdagangan Saham terhadap Return Saham
Pengaruh Suku Bunga Deposito dan Volume Perdagangan Saham terhadap Return SahamPengaruh Suku Bunga Deposito dan Volume Perdagangan Saham terhadap Return Saham
Pengaruh Suku Bunga Deposito dan Volume Perdagangan Saham terhadap Return Saham
 
Pengaruh Profitabilitas, Struktur Modal dan Ukuran Perusahaan terhadap Nilai ...
Pengaruh Profitabilitas, Struktur Modal dan Ukuran Perusahaan terhadap Nilai ...Pengaruh Profitabilitas, Struktur Modal dan Ukuran Perusahaan terhadap Nilai ...
Pengaruh Profitabilitas, Struktur Modal dan Ukuran Perusahaan terhadap Nilai ...
 
Analisis Pengaruh Agency Cost dan Corporate Social Responsibility terhadap Ni...
Analisis Pengaruh Agency Cost dan Corporate Social Responsibility terhadap Ni...Analisis Pengaruh Agency Cost dan Corporate Social Responsibility terhadap Ni...
Analisis Pengaruh Agency Cost dan Corporate Social Responsibility terhadap Ni...
 
Pengaruh Inflasi dan Tingkat Suku Bunga terhadap Return Saham pada Perusahaan...
Pengaruh Inflasi dan Tingkat Suku Bunga terhadap Return Saham pada Perusahaan...Pengaruh Inflasi dan Tingkat Suku Bunga terhadap Return Saham pada Perusahaan...
Pengaruh Inflasi dan Tingkat Suku Bunga terhadap Return Saham pada Perusahaan...
 
Analisis Portofolio yang Optimal pada Saham Indeks Kompas100 di Bursa Efek In...
Analisis Portofolio yang Optimal pada Saham Indeks Kompas100 di Bursa Efek In...Analisis Portofolio yang Optimal pada Saham Indeks Kompas100 di Bursa Efek In...
Analisis Portofolio yang Optimal pada Saham Indeks Kompas100 di Bursa Efek In...
 
Pengaruh Struktur Modal, Return on Equity (ROE), dan Kebijakan Dividen terhad...
Pengaruh Struktur Modal, Return on Equity (ROE), dan Kebijakan Dividen terhad...Pengaruh Struktur Modal, Return on Equity (ROE), dan Kebijakan Dividen terhad...
Pengaruh Struktur Modal, Return on Equity (ROE), dan Kebijakan Dividen terhad...
 
Analisis Sistem Informasi Akuntansi Persediaan Barang Dagang pada PT. Autoche...
Analisis Sistem Informasi Akuntansi Persediaan Barang Dagang pada PT. Autoche...Analisis Sistem Informasi Akuntansi Persediaan Barang Dagang pada PT. Autoche...
Analisis Sistem Informasi Akuntansi Persediaan Barang Dagang pada PT. Autoche...
 
Analisis Penggunaan Model Altman Z-Score untuk Memprediksi Kebangkrutan pada ...
Analisis Penggunaan Model Altman Z-Score untuk Memprediksi Kebangkrutan pada ...Analisis Penggunaan Model Altman Z-Score untuk Memprediksi Kebangkrutan pada ...
Analisis Penggunaan Model Altman Z-Score untuk Memprediksi Kebangkrutan pada ...
 
Pengaruh Pertumbuhan Laba, Investment Opportunity Set, Leverage dan Ukuran Pe...
Pengaruh Pertumbuhan Laba, Investment Opportunity Set, Leverage dan Ukuran Pe...Pengaruh Pertumbuhan Laba, Investment Opportunity Set, Leverage dan Ukuran Pe...
Pengaruh Pertumbuhan Laba, Investment Opportunity Set, Leverage dan Ukuran Pe...
 
Analisis Perbandingan Reaksi Pasar Sebelum dan Sesudah Pengumuman Opini Audit...
Analisis Perbandingan Reaksi Pasar Sebelum dan Sesudah Pengumuman Opini Audit...Analisis Perbandingan Reaksi Pasar Sebelum dan Sesudah Pengumuman Opini Audit...
Analisis Perbandingan Reaksi Pasar Sebelum dan Sesudah Pengumuman Opini Audit...
 
Pengaruh Karakter Eksekutif, Komite Audit dan Profitabilitas terhadap Tax Avo...
Pengaruh Karakter Eksekutif, Komite Audit dan Profitabilitas terhadap Tax Avo...Pengaruh Karakter Eksekutif, Komite Audit dan Profitabilitas terhadap Tax Avo...
Pengaruh Karakter Eksekutif, Komite Audit dan Profitabilitas terhadap Tax Avo...
 
Pengaruh Profitabilitas, Solvabilitas, dan Audit Delay terhadap Penerimaan Op...
Pengaruh Profitabilitas, Solvabilitas, dan Audit Delay terhadap Penerimaan Op...Pengaruh Profitabilitas, Solvabilitas, dan Audit Delay terhadap Penerimaan Op...
Pengaruh Profitabilitas, Solvabilitas, dan Audit Delay terhadap Penerimaan Op...
 
Pengaruh Likuiditas dan Corporate Social Responsibility terhadap Agresivitas ...
Pengaruh Likuiditas dan Corporate Social Responsibility terhadap Agresivitas ...Pengaruh Likuiditas dan Corporate Social Responsibility terhadap Agresivitas ...
Pengaruh Likuiditas dan Corporate Social Responsibility terhadap Agresivitas ...
 
Pengaruh Kualitas Audit, Audit Tenure, dan Audit Capacity Stress terhadap Man...
Pengaruh Kualitas Audit, Audit Tenure, dan Audit Capacity Stress terhadap Man...Pengaruh Kualitas Audit, Audit Tenure, dan Audit Capacity Stress terhadap Man...
Pengaruh Kualitas Audit, Audit Tenure, dan Audit Capacity Stress terhadap Man...
 
Pengaruh Intensitas Aset Tetap, Biaya Operasional, dan Intensitas Persediaan ...
Pengaruh Intensitas Aset Tetap, Biaya Operasional, dan Intensitas Persediaan ...Pengaruh Intensitas Aset Tetap, Biaya Operasional, dan Intensitas Persediaan ...
Pengaruh Intensitas Aset Tetap, Biaya Operasional, dan Intensitas Persediaan ...
 

Recently uploaded

Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptxObservasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
akram124738
 
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
smp4prg
 
Visi Misi SDN 2 Krenceng dalam Observasi Kepala Sekolah
Visi Misi SDN 2 Krenceng dalam Observasi Kepala SekolahVisi Misi SDN 2 Krenceng dalam Observasi Kepala Sekolah
Visi Misi SDN 2 Krenceng dalam Observasi Kepala Sekolah
kusnen59
 
Refleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptx
Refleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptxRefleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptx
Refleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptx
SholahuddinAslam
 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
TEDYHARTO1
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
astridamalia20
 
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
ahyani72
 
EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdfEVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
Rismawati408268
 
Annisa Qatrunnada Mardiah_2021 A_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Annisa Qatrunnada Mardiah_2021 A_Analisis Kritis Jurnal.pdfAnnisa Qatrunnada Mardiah_2021 A_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Annisa Qatrunnada Mardiah_2021 A_Analisis Kritis Jurnal.pdf
annisaqatrunnadam5
 
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SDKisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
denunugraha
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
asyi1
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
arianferdana
 
PERSENTASI AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pptx
PERSENTASI AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pptxPERSENTASI AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pptx
PERSENTASI AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pptx
TeukuEriSyahputra
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
MuhammadBagusAprilia1
 
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
Indah106914
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
MirnasariMutmainna1
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
Kanaidi ken
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
agusmulyadi08
 
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkdpenjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
jaya35ml2
 

Recently uploaded (20)

Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptxObservasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
 
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
 
Visi Misi SDN 2 Krenceng dalam Observasi Kepala Sekolah
Visi Misi SDN 2 Krenceng dalam Observasi Kepala SekolahVisi Misi SDN 2 Krenceng dalam Observasi Kepala Sekolah
Visi Misi SDN 2 Krenceng dalam Observasi Kepala Sekolah
 
Refleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptx
Refleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptxRefleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptx
Refleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptx
 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
 
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
 
EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdfEVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
 
Annisa Qatrunnada Mardiah_2021 A_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Annisa Qatrunnada Mardiah_2021 A_Analisis Kritis Jurnal.pdfAnnisa Qatrunnada Mardiah_2021 A_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Annisa Qatrunnada Mardiah_2021 A_Analisis Kritis Jurnal.pdf
 
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SDKisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
 
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
 
PERSENTASI AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pptx
PERSENTASI AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pptxPERSENTASI AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pptx
PERSENTASI AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pptx
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
 
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
 
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkdpenjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
 

Materi Pelatihan SPSS Versi 22.0

  • 1. Pelatihan Program Aplikasi SPSS Versi 22.0 Lecture Note: Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si Pelatihan SPSS v22 [STIE MDP] ©2015 Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si 1 Trisnadi Wijaya
  • 2. Buku Bacaan yang Dianjurkan 1. Singgih Santoso. 2014. SPSS 22 from Essential to Expert Skills. Elex Media Komputindo. 2. Imam Ghozali. 2014. Aplikasi Analisis Multivariate dengan Program IBM SPSS 21 Update PLS Regresi. Badan Penerbit Universitas Diponegoro. 3. Suliyanto. 2011. Ekonometrika Terapan: Teori dan Aplikasi dengan SPSS. Andi Offset. Pelatihan SPSS v22 [STIE MDP] ©2015 Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si 2 Trisnadi Wijaya
  • 3. Logo Pelatihan SPSS v22 [STIE MDP] ©2015 Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si 3 Trisnadi Wijaya
  • 4. Data View Pelatihan SPSS v22 [STIE MDP] ©2015 Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si 4 Trisnadi Wijaya
  • 5. Variable View Pelatihan SPSS v22 [STIE MDP] ©2015 Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si 5 Trisnadi Wijaya
  • 6. 1. UJI VALIDITAS DAN RELIABILITAS Pelatihan SPSS v22 [STIE MDP] ©2015 Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si 6 Lecture Note: Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si Trisnadi Wijaya
  • 7. 1.1. Uji Validitas • Uji Validitas adalah uji statistik yang digunakan untuk menentukan seberapa valid suatu item pertanyaan mengukur variabel yang diteliti. • Uji validitas dapat dilakukan dengan uji korelasi Pearson Product Moment. • Skor dari setiap item pertanyaan dari sebuah variabel akan diuji relasinya dengan total skor dari semua item pertanyaan pada variabel tersebut. Pelatihan SPSS v22 [STIE MDP] ©2015 Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si 7 Trisnadi Wijaya
  • 8. 1.1. Uji Validitas 1. Pilih menu Analyze > Correlate > Bivariate. 2. Masukkan semua skor item variabel (termasuk total skor) ke kotak Variables. 3. Aktifkan pilihan Pearson pada kolom Correlation Coefficients dan Two-tailed pada kolom Test of Significance. 4. Tekan tombol OK. 5. Ulangi langkah 1 – 4 untuk semua variabel baik variabel independen maupun variabel dependen. Pelatihan SPSS v22 [STIE MDP] ©2015 Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si 8 Trisnadi Wijaya
  • 9. 1.1. Uji Validitas Pelatihan SPSS v22 [STIE MDP] ©2015 Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si 9 Trisnadi Wijaya
  • 10. 1.1. Uji Validitas Kriteria Kesimpulan r hitung > r tabel Sig. < α = 0,05 Valid r hitung ≤ r tabel Sig. ≥ α = 0,05 Tidak Valid Pelatihan SPSS v22 [STIE MDP] ©2015 Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si 10 Keterangan: Cari nilai r tabel pada N = Jumlah Observasi dan α = 5%. • Kriteria uji validitas Korelasi Pearson: Trisnadi Wijaya
  • 11. 1.1. Uji Validitas Pelatihan SPSS v22 [STIE MDP] ©2015 Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si 11 Trisnadi Wijaya
  • 12. 1.1. Uji Validitas Pelatihan SPSS v22 [STIE MDP] ©2015 Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si 12 Trisnadi Wijaya
  • 13. 1.1. Uji Validitas Pelatihan SPSS v22 [STIE MDP] ©2015 Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si 13 Trisnadi Wijaya
  • 14. 1.2. Uji Reliabilitas • Uji Reliabilitas adalah uji statistik yang digunakan guna menentukan reliabilitas serangkaian item pertanyaan dalam kehandalannya mengukur suatu variabel. • Uji reliabilitas hanya dilakukan pada item-item pertanyaan kuesioner yang telah valid. • Uji reliabilitas dapat dilakukan dengan uji Cronbach’s Alpha. Pelatihan SPSS v22 [STIE MDP] ©2015 Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si 14 Trisnadi Wijaya
  • 15. 1.2. Uji Reliabilitas Pelatihan SPSS v22 [STIE MDP] ©2015 Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si 15 Kriteria Nilai α Keterangan > 0,90 Reliabilitas Sempurna 0,70 s.d. 0,90 Reliabilitas Tinggi 0,50 s.d. 0,70 Reliabilitas Moderat < 0,50 Reliabilitas Rendah • Kriteria uji reliabilitas Cronbach’s Alpha: Trisnadi Wijaya
  • 16. 1.2. Uji Reliabilitas 1. Pilih menu Analyze > Scale > Reliability Analysis. 2. Masukkan semua skor item variabel yang valid (tidak termasuk total skor) ke kotak Items. 3. Pilih Alpha pada bagian Model. 4. Tekan tombol OK. 5. Ulangi langkah 1 – 4 untuk semua variabel baik variabel independen maupun variabel dependen. Pelatihan SPSS v22 [STIE MDP] ©2015 Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si 16 Trisnadi Wijaya
  • 17. 1.2. Uji Reliabilitas Pelatihan SPSS v22 [STIE MDP] ©2015 Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si 17 Trisnadi Wijaya
  • 18. 1.2. Uji Reliabilitas Pelatihan SPSS v22 [STIE MDP] ©2015 Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si 18 Trisnadi Wijaya
  • 19. 2. REGRESI LINIER DAN UJI HIPOTESIS Pelatihan SPSS v22 [STIE MDP] ©2015 Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si 19 Lecture Note: Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si Trisnadi Wijaya
  • 20. 2.1. Regresi Linier 1. Pilih menu Analyze > Regression > Linear. 2. Masukkan variabel dependen ke kotak Dependent dan semua variabel independen ke kotak Independent(s). 3. Tekan tombol OK. Pelatihan SPSS v22 [STIE MDP] ©2015 Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si 20 Trisnadi Wijaya
  • 21. 2.1. Regresi Linier Pelatihan SPSS v22 [STIE MDP] ©2015 Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si 21 Trisnadi Wijaya
  • 22. 2.1. Regresi Linier Kriteria Kesimpulan t hitung < -t tabel atau t hitung > t tabel Sig. < α = 0,05 Signifikan -t tabel ≤ t hitung ≤ t tabel Sig. ≥ α = 0,05 Tidak Signifikan Pelatihan SPSS v22 [STIE MDP] ©2015 Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si 22 Keterangan: Cari nilai t tabel pada α/2 = 5%/2 = 2,5% uji dua arah dengan df = N – (k + 1). Dimana N = Jumlah Observasi k = Jumlah Variabel Independen • Kriteria uji hipotesis parsial (uji t): Trisnadi Wijaya
  • 23. 2.1. Regresi Linier Pelatihan SPSS v22 [STIE MDP] ©2015 Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si 23 Kriteria Kesimpulan F hitung > F tabel Sig. < α = 0,05 Signifikan F hitung ≤ F tabel Sig. ≥ α = 0,05 Tidak Signifikan Keterangan: Cari nilai F tabel pada α = 5% dengan df = k; N – (k + 1). Dimana N = Jumlah Observasi k = Jumlah Variabel Independen  sebagai pembilang (numerator) N – (k + 1)  sebagai penyebut (denumerator) • Kriteria uji hipotesis simultan (uji F): Trisnadi Wijaya
  • 24. 2.1. Regresi Linier • Output regresi linier: Pelatihan SPSS v22 [STIE MDP] ©2015 Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si 24 Persamaan Regresi: Y = a + b1X1 + b2X2 + e Y = 6,790 + 0,238X1 + 0,365X2 + e Trisnadi Wijaya
  • 25. 2.2. Uji Hipotesis Simultan (Uji F) • Output uji hipotesis simultan (uji F): Pelatihan SPSS v22 [STIE MDP] ©2015 Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si 25 Trisnadi Wijaya
  • 26. 2.2. Uji Hipotesis Parsial (Uji t) • Output uji hipotesis parsial (uji t): Pelatihan SPSS v22 [STIE MDP] ©2015 Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si 26 Trisnadi Wijaya
  • 27. 3. UJI ASUMSI KLASIK Lecture Note: Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si Pelatihan SPSS v22 [STIE MDP] ©2015 Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si 27 Trisnadi Wijaya
  • 28. Asumsi Klasik Regresi Linier Berganda • Regresi linier berganda yang berbasis Ordinary Least Square (OLS) harus memenuhi asumsi- asumsi yang ditetapkan agar menghasilkan nilai-nilai koefisien sebagai penduga yang tidak bias atau dikenal dengan istilah BLUE (Best Linear Unbiased Estimator). • Asumsi-asumsi tersebut sering dikenal sebagai asumsi klasik (classical assumptions). Pelatihan SPSS v22 [STIE MDP] ©2015 Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si 28 Trisnadi Wijaya
  • 29. Residual • Residual (e) merupakan ukuran kesalahan sampel yang digunakan untuk menggambarkan ukuran kesalahan populasi, yaitu Error (ε). • Residual juga dinyatakan sebagai perbedaan antara data pengamatan (sampel) dari variabel respon (y) dengan data prediksi respon dari estimasi model regresi (y-hat). Pelatihan SPSS v22 [STIE MDP] ©2015 Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si 29 iii yˆye  Trisnadi Wijaya
  • 30. Residual • Langkah-langkah menghitung nilai residual di SPSS: 1. Regresikan semua variabel independen terhadap variabel dependen. o Pilih menu Analyze > Regression > Linear. o Masukkan variabel dependen ke kotak Dependent. o Masukkan semua variabel independen ke kotak Independent(s). 2. Tekan tombol Save pada jendela Linear Regression. 3. Aktifkan pilihan Unstandardized pada kolom Residuals. 4. Tekan tombol Continue. 5. Tekan tombol OK pada jendela Linear Regression. Pelatihan SPSS v22 [STIE MDP] ©2015 Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si 30 Trisnadi Wijaya
  • 31. Residual Pelatihan SPSS v22 [STIE MDP] ©2015 Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si 31 Trisnadi Wijaya
  • 32. Residual Pelatihan SPSS v22 [STIE MDP] ©2015 Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si 32 Trisnadi Wijaya
  • 33. 3.1. Uji Normalitas • Uji Normalitas bertujuan untuk mengetahui apakah data dalam variabel penelitian yang akan dianalisis telah berdistribusi normal atau tidak. • Data yang baik dan layak digunakan dalam penelitian adalah data yang memiliki distribusi normal. • Data berdistribusi normal, artinya data tersebut mempunyai sebaran merata sehingga benar-benar mewakili populasi. • Uji normalitas data dilakukan sebelum data diolah berdasarkan model-model penelitian. Pelatihan SPSS v22 [STIE MDP] ©2015 Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si 33 Trisnadi Wijaya
  • 34. 3.1. Uji Normalitas • Uji normalitas adalah membandingkan antara data yang akan diteliti dengan data berdistribusi normal berdasarkan mean dan deviasi standar. • Jika data berdistribusi normal, maka analisis statistik dapat menggunakan pendekatan parametrik sedangkan jika data tidak berdistribusi normal, maka analisis statistik dapat menggunakan pendekatan non-parametrik. Pelatihan SPSS v22 [STIE MDP] ©2015 Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si 34 Trisnadi Wijaya
  • 35. Kurva Distribusi Normal Pelatihan SPSS v22 [STIE MDP] ©2015 Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si 35 Trisnadi Wijaya
  • 36. 3.1. Uji Normalitas • Uji Kolmogorov-Smirnov 1. Pilih menu Analyze > Nonparametric Tests > Legacy Dialogs > 1-Sample K-S. 2. Masukkan variabel Unstandardized Residual (RES_1) ke kotak Test Variable List. 3. Aktifkan pilihan Normal pada kolom Test Distribution. 4. Tekan tombol OK. Pelatihan SPSS v22 [STIE MDP] ©2015 Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si 36 Trisnadi Wijaya
  • 37. 3.1. Uji Normalitas Pelatihan SPSS v22 [STIE MDP] ©2015 Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si 37 Trisnadi Wijaya
  • 38. 3.1. Uji Normalitas Kriteria Keterangan Sig. ≥ α = 0,05 Data Berdistribusi Normal Sig < α = 0,05 Data Tidak Berdistribusi Normal Pelatihan SPSS v22 [STIE MDP] ©2015 Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si 38 • Kriteria uji normalitas dengan K-S: Trisnadi Wijaya
  • 39. 3.1. Uji Normalitas Pelatihan SPSS v22 [STIE MDP] ©2015 Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si 39 • Output uji normalitas dengan K-S: Trisnadi Wijaya
  • 40. 3.2. Uji Multikolinieritas • Uji Multikolinieritas bertujuan untuk mengetahui apakah pada model regresi terdapat korelasi antar variabel bebas. • Model regresi yang baik seharusnya tidak terdapat korelasi antar variabel bebas. • Pendeteksian terhadap multikolinieritas dapat dilakukan dengan melihat nilai VIF (Variance Inflation Factor) dari hasil analisis regresi. • Apabila nilai VIF ≥ 10, maka terdapat gejala multikolinieritas yang tinggi. Pelatihan SPSS v22 [STIE MDP] ©2015 Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si 40 Trisnadi Wijaya
  • 41. 3.2. Uji Multikolinieritas 1. Tekan tombol Statistics pada jendela Linear Regression. 2. Aktifkan pilihan Collinearity Diagnostics. Pelatihan SPSS v22 [STIE MDP] ©2015 Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si 41 Trisnadi Wijaya
  • 42. 3.2. Uji Multikolinieritas Pelatihan SPSS v22 [STIE MDP] ©2015 Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si 42 • Output uji multikolinieritas: Trisnadi Wijaya
  • 43. 3.3. Uji Heteroskedastisitas • Uji Heteroskedastisitas bertujuan untuk mengetahui apakah terdapat ketidaksamaan variansi dari residual untuk semua pengamatan pada model regresi. • Heteroskedastisitas akan menyebabkan penaksir (estimator) menjadi tidak efisien dan nilai koefisien determinasi menjadi sangat tinggi. Pelatihan SPSS v22 [STIE MDP] ©2015 Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si 43 Trisnadi Wijaya
  • 44. 3.3. Uji Heteroskedastisitas • Grafik 1. Tekan tombol Plot pada jendela Linear Regression. 2. Masukkan pada sumbu Y: SRESID dan sumbu X: ZPRED. Pelatihan SPSS v22 [STIE MDP] ©2015 Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si 44 Trisnadi Wijaya
  • 45. 3.3. Uji Heteroskedastisitas • Kriteria uji heteroskedastisitas dengan metode grafik: Apabila titik-titik pada grafik Scatterplot menyebar secara acak (tidak membentuk suatu pola) dan merata di atas dan di bawah angka 0 pada sumbu Y, maka dapat disimpulkan bahwa tidak terdapat gejala heteroskedastisitas. Pelatihan SPSS v22 [STIE MDP] ©2015 Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si 45 Trisnadi Wijaya
  • 46. 3.3. Uji Heteroskedastisitas Pelatihan SPSS v22 [STIE MDP] ©2015 Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si 46 • Output uji heteroskedastisitas metode grafik. Trisnadi Wijaya
  • 47. 3.3. Uji Heteroskedastisitas • Uji heteroskedastisitas dapat pula dilakukan dengan analisis statistik, seperti uji Glejser. • Langkah-langkah melakukan uji Glejser: 1. Meregresikan semua variabel independen terhadap variabel dependen. 2. Menghitung nilai residual. 3. Menghitung nilai absolut residual. 4. Meregresikan semua variabel independen terhadap nilai absolut residual. Pelatihan SPSS v22 [STIE MDP] ©2015 Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si 47 Trisnadi Wijaya
  • 48. 3.3. Uji Heteroskedastisitas • Uji Glejser 1. Pilih menu Transform > Compute Variable. 2. Isikan pada kotak Target Variable nama variabel baru, misalnya ABS_RES1. 3. Pada kotak Numeric Expression ketikkan ABS(RES_1) lalu tekan tombol OK. 4. Regresikan semua variabel independen dengan variabel ABS_RES1 tadi. 5. Masukkan variabel ABS_RES1 ke kotak Dependent dan semua variabel independen ke kotak Independent(s) pada jendela Linear Regression. 6. Tekan tombol OK pada jendela Linear Regression. Pelatihan SPSS v22 [STIE MDP] ©2015 Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si 48 Trisnadi Wijaya
  • 49. 3.3. Uji Heteroskedastisitas Pelatihan SPSS v22 [STIE MDP] ©2015 Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si 49 Trisnadi Wijaya
  • 50. 3.3. Uji Heteroskedastisitas Pelatihan SPSS v22 [STIE MDP] ©2015 Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si 50 • Kriteria uji heteroskedastisitas dengan metode Glejser: Kriteria Kesimpulan -t tabel ≤ t hitung ≤ t tabel Sig. ≥ α = 0,05 Tidak Terdapat Gejala Heteroskedastisitas t hitung < -t tabel atau t hitung > t tabel Sig. < α = 0,05 Terdapat Gejala Heteroskedastisitas Keterangan: Cari nilai t tabel pada α/2 = 5%/2 = 2,5% uji dua arah dengan df = N – (k + 1). Dimana N = Jumlah Observasi k = Jumlah Variabel Bebas Trisnadi Wijaya
  • 51. 3.3. Uji Heteroskedastisitas Pelatihan SPSS v22 [STIE MDP] ©2015 Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si 51 • Output uji heteroskedastisitas dengan metode Glejser: Trisnadi Wijaya
  • 52. 3.4. Uji Autokorelasi • Uji Autokorelasi bertujuan untuk mengetahui apakah terdapat korelasi antar residual untuk semua pengamatan yang disusun berdasarkan runtun waktu. • Dampak yang diakibatkan dengan adanya autokorelasi, yaitu variansi sampel tidak dapat menggambarkan variansi populasinya. Pelatihan SPSS v22 [STIE MDP] ©2015 Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si 52 Trisnadi Wijaya
  • 53. 3.4. Uji Autokorelasi • Gejala autokorelasi dapat dideteksi dengan melakukan uji Durbin-Watson (d). • Hasil perhitungan Durbin-Watson (d) kemudian dibandingkan dengan nilai dtabel pada α = 0,05. • Tabel d memiliki dua nilai, yaitu nilai batas atas (dU) dan nilai batas bawah (dL) untuk berbagai nilai n dan k; dimana n = jumlah observasi dan k = jumlah variabel independen. Pelatihan SPSS v22 [STIE MDP] ©2015 Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si 53 Trisnadi Wijaya
  • 54. 3.4. Uji Autokorelasi Pelatihan SPSS v22 [STIE MDP] ©2015 Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si 54 Kriteria (Nilai d) Keterangan d < dL Terjadi Autokorelasi Positif d > 4 – dL Terjadi Autokorelasi Negatif dU < d < 4 – dU Tidak Terjadi Autokorelasi dL ≤ d ≤ dU atau 4 – dU ≤ d ≤ d – dL Tidak Ada Kesimpulan • Kriteria uji autokorelasi dengan metode D-W: Trisnadi Wijaya
  • 55. 3.4. Uji Autokorelasi • Uji Durbin-Watson 1. Tekan tombol Statistics pada jendela Linear Regression. 2. Aktifkan pilihan Durbin-Watson. Pelatihan SPSS v22 [STIE MDP] ©2015 Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si 55 Trisnadi Wijaya
  • 56. 3.4. Uji Autokorelasi Pelatihan SPSS v22 [STIE MDP] ©2015 Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si 56 • Output uji autokorelasi dengan metode D-W: Trisnadi Wijaya
  • 57. Catatan • Apabila dalam uji autokorelasi dengan menggunakan Durbin-Watson memperoleh hasil “Tidak Ada Kesimpulan”, maka Anda dapat melakukan uji Run. Pelatihan SPSS v22 [STIE MDP] ©2015 Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si 57 Trisnadi Wijaya
  • 58. 3.4. Uji Autokorelasi Pelatihan SPSS v22 [STIE MDP] ©2015 Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si 58 • Uji Run 1. Pilih menu Analyze > Nonparametric Tests > Legacy Dialogs > Runs. 2. Masukkan variabel Unstandardized Residual (RES_1) ke kotak Test Variable List. 3. Aktifkan pilihan Median pada kolom Cut Point. 4. Tekan tombol OK. Trisnadi Wijaya
  • 59. 3.4. Uji Autokorelasi Pelatihan SPSS v22 [STIE MDP] ©2015 Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si 59 Trisnadi Wijaya
  • 60. 3.4. Uji Autokorelasi Pelatihan SPSS v22 [STIE MDP] ©2015 Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si 60 Kriteria Keterangan Sig. ≥ α = 0,05 Tidak Terdapat Gejala Autokorelasi Sig < α = 0,05 Terdapat Gejala Autokorelasi • Kriteria uji autokorelasi dengan uji Run: Trisnadi Wijaya
  • 61. 3.4. Uji Autokorelasi Pelatihan SPSS v22 [STIE MDP] ©2015 Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si 61 • Output uji autokorelasi dengan uji Run: Trisnadi Wijaya
  • 62. 3.5. Uji Linieritas • Uji Linieritas bertujuan untuk mengetahui apakah variabel independen dan variabel dependen memiliki hubungan yang linier atau tidak. • Hubungan yang linier antar variabel dapat diartikan bahwa setiap terjadi perubahan pada satu variabel akan diikuti pula dengan terjadinya perubahan pada variabel lain dengan besaran yang sejajar. • Uji linieritas perlu dilakukan sebagai prasyarat dalam analisis regresi linier. Pelatihan SPSS v22 [STIE MDP] ©2015 Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si 62 Trisnadi Wijaya
  • 63. 3.5. Uji Linieritas 1. Pilih menu Analyze > Compare Means > Means. 2. Masukkan variabel dependen ke kotak Dependent List dan semua variabel independen ke kotak Independent List. 3. Tekan tombol Options. Pada kolom Statistics for First Layer aktifkan pilihan Test for Linearity lalu tekan tombol Continue. 4. Tekan tombol OK. Pelatihan SPSS v22 [STIE MDP] ©2015 Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si 63 Trisnadi Wijaya
  • 64. 3.5. Uji Linieritas Pelatihan SPSS v22 [STIE MDP] ©2015 Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si 64 Trisnadi Wijaya
  • 65. 3.5. Uji Linieritas Pelatihan SPSS v22 [STIE MDP] ©2015 Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si 65 Kriteria Keterangan Sig. < α = 0,05 Hubungan Linier Sig ≥ α = 0,05 Hubungan Tidak Linier • Kriteria uji linieritas: Trisnadi Wijaya
  • 66. 3.5. Uji Linieritas Pelatihan SPSS v22 [STIE MDP] ©2015 Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si 66 • Output uji linieritas: Trisnadi Wijaya
  • 67. Pelatihan SPSS v22 [STIE MDP] ©2015 Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom, M.Si 67 Trisnadi Wijaya