SlideShare a Scribd company logo
Manajemen Proyek Perangkat Lunak
EAS
Kelas : E
Fadhlan Aulia 05111640000125
Dosen:
Fajar Baskoro, S.Kom. M.T
1. Buatlah gambaran sistem aplikasi yang diselesaikan beserta fiturnya
CV. Termitech Rizky Abadi adalah perusahaan yang bergerak dalam bidang jasa pembasmian
hama rayap dan menjadi pelopor sistem pipa yang menggunakan sistem jets spray. Dalam
menjalankan tugas dan kewenangannya, para staff pegawai melakukan kegiatan pekerjaan
tanpa menggunakan bantuan perangkat TI.
Pencatatan pembelian dan penjualan barang di perusahaan ini dilakukan oleh pemilik dan
karyawan secara manual dengan menggunakan Microsoft Excel untuk pengolahan laporan
keuangan dan Microsoft Word untuk pembuatan kontrak kerja yang akan diberikan kepada
pelanggan serta penjadwalan karyawan sehingga rentan terhadap berbagai kesalahan seperti
kesulitan dalam mencari data, kehilangan dokumen, pengolahan waktu yang tidak efisien,
kesalahan pengetikan, dan kesalahan penjadwalan yang dapat menyebabkan kerugian pada
perusahaan.
Solusi yang membantu menyelesaikan masalah adalah membuat sebuah aplikasi yang
berfitur, meliputi:
- Aplikasi yang dapat mengatur seluruh kegiatan yang ada pada perusahaan secara
otomatis
- Fitur penghitungan biaya atau pendapatan yang dapat dikategorikan sesuai keinginan
pengguna
- Aplikasi yang dapat menampilkan jadwal kegiatan yang ada pasa waktu tertentu
- Aplikasi yang dapat mencatat segala macam pemasukan dan pengeluaran, serta
pembelian dan penjualan barang yang terjadi pada perusahaan.
- Aplikasi yang dapat memberikan notifikasi pada saat ada perubahan catatan pada
perusahaan.
2. Sebutkan dan jelaskan Siklus hidup Manajemen Proyek
1. Tahap Konsepsi
Tahap inisiasi proyek merupakan tahap awal kegiatan proyek sejak sebuah proyek
disepakati untuk dikerjakan. Pada tahap ini, permasalahan yang ingin diselesaikan akan
diidentifikasi. Beberapa pilihan solusi untuk menyelesaikan permasalahan juga didefinisikan.
Sebuah studi kelayakan dapat dilakukan untuk memilih sebuah solusi yang memiliki
kemungkinan terbesar untuk direkomendasikan sebagai solusi terbaik dalam menyelesaikan
permasalahan. Ketika sebuah solusi telah ditetapkan, maka seorang manajer proyek akan
ditunjuk sehingga tim proyek dapat dibentuk.
Tahap Kelayakan proyek merupakan proses investigasi terhadap masalah dan
mengembangkan solusi secara lebih rinci untuk melihat apakah manfaat yang diberikan
sesuai dengan biaya yang perlu dikeluarkan
2. Tahap Perencanaan dan Desain
Ketika ruang lingkup proyek telah ditetapkan dan tim proyek terbentuk, maka
aktivitas proyek mulai memasuki tahap perencanaan. Pada tahap ini, dokumen perencanaan
akan disusun secara terperinci sebagai panduan bagi tim proyek selama kegiatan proyek
berlangsung. Adapun aktivitas yang akan dilakukan pada tahap ini adalah
1. membuat dokumentasi project plan
2. resource plan
3. financial plan
4. risk plan
5. acceptance plan
6. communication plan
7. procurement plan
8. contract supplier
9. perform phare review.
3. Tahap Eksekusi
Dengan definisi proyek yang jelas dan terperinci, maka aktivitas proyek siap untuk
memasuki tahap eksekusi atau pelaksanaan proyek. Pada tahap ini, deliverables atau tujuan
proyek secara fisik akan dibangun. Seluruh aktivitas yang terdapat dalam dokumentasi
project plan akan dieksekusi.
- Desain : spesifikasi digambarkan dalam bentuk diagram atau skema
- Pengadaan : dilakukan fasilitas-fasilitas pendukung maupun material
- Produksi : kegiatan pembuatan Produk, berikut pengawasan dan pengendalian
sumber daya
- Implementasi : Penyerahan hasil proyek, penyerahan bisa disertai dengan pelatihan .
4. Tahap Pemantauan Sistem Pengendalian
Sementara kegiatan pengembangan berlangsung, beberapa proses manajemen perlu
dilakukan guna memantau dan mengontrol penyelesaian deliverables sebagai hasil akhir
proyek.
5. Tahap Penutupan
Tahap ini merupakan akhir dari aktivitas proyek. Pada tahap ini, hasil akhir proyek
(deliverables project) beserta dokumentasinya diserahkan kepada pelanggan, kontak dengan
supplier diakhiri, tim proyek dibubarkan dan memberikan laporan kepada semua stakeholder
yang menyatakan bahwa kegiatan proyek telah selesai dilaksanakan. Langkah akhir yang perlu
dilakukan pada tahap ini yaitu melakukan post implementation review untuk mengetahui
tingkat keberhasilan proyek dan mencatat setiap pelajaran yang diperoleh selama kegiatan
proyek berlangsung sebagai pelajaran untuk proyek-proyek dimasa yang akan datang.
3. Apa fungsimanajemen proyek di dalam pengembangan aplikasi. Sebutkan
- Planning : dapat mengidentifikasi Keperluan dalam menyelesaikan Proyek
- Directing : kegiatan di dalam proyek yang terarah kan.
- Estimating : memperkirakan waktu dan biaya dalam menyelesaikan proyek
- Scoping : mengidentifikasi Batasan proyek
- Controlling : setiap kegiatan dalam menyelesaikan proyek lebih terkendali
- Scheduling : setiap kegiatan dilakukan penjadwalan agar sesuai alokasi waktu.
- Organizing : setiap kegiatan sudah terbagi beberapa kelompok-kelompok sesuai peran
dan fungsi masing-masing kelompok.
4. WorkBreakdown Structure
Termitech Rizky
Abadi System
Tahap
Perencanaan dan
Analisis
Planning
Kebutuhan
Elisitasi
Kebutuhan
Prioritasi
Kebutuhan
Verifikasi
Kebutuhan
Tahap
Perancangan
Desain
Desain Arsitektur
Desain Interface
Desain Program
Desain Database
Tahap
Implementasi
Implementasi
Program
Quality Control
Tahap Pengujian
Developer
Testing
User Testing
Dokumentasi dan
Verifikasi System
Tahap
Pengoperasian
Pembuatan
Tutorial
Pelatihan
Maintenance
5. Manajemen Biaya
- Cost Planning
- Cost Estimating
- Cost Budgeting

More Related Content

What's hot

Pemodelan perangkat lunak
Pemodelan perangkat lunakPemodelan perangkat lunak
Pemodelan perangkat lunak
AdityaSaputra83
 
Dokumen Final Project Manajemen Proyek Perangkat Lunak
Dokumen Final Project Manajemen Proyek Perangkat LunakDokumen Final Project Manajemen Proyek Perangkat Lunak
Dokumen Final Project Manajemen Proyek Perangkat Lunak
Adam Alfian
 
Implementacion de software
Implementacion de softwareImplementacion de software
Implementacion de softwareTom Rodriguez
 
03 pmp project management processes exam
03 pmp project management processes exam03 pmp project management processes exam
03 pmp project management processes exam
Jamil Faraj , PMP
 
Project Charter Aplikasi FedEx
Project Charter Aplikasi FedExProject Charter Aplikasi FedEx
Project Charter Aplikasi FedEx
SariWahyuningsih4
 
Incremental model
Incremental modelIncremental model
Incremental model
MariamKhan120
 
metodo Pert cpm
metodo Pert cpmmetodo Pert cpm
metodo Pert cpm
Eduardo Borges
 
PM quality management
PM quality managementPM quality management
PM quality management
Bagus Wahyu
 
Membuat buku tamu dengan php
Membuat buku tamu dengan phpMembuat buku tamu dengan php
Membuat buku tamu dengan php
Veronika Liliyani
 
Analisa pengembangan sistem aplikasi krl access
Analisa pengembangan sistem aplikasi krl accessAnalisa pengembangan sistem aplikasi krl access
Analisa pengembangan sistem aplikasi krl access
Anisa Intan Damayanti
 
Pm time management plan
Pm time management planPm time management plan
Pm time management plan
Bagus Wahyu
 
Software reuse
Software reuseSoftware reuse
Software quality-assurance
Software quality-assuranceSoftware quality-assurance
Software quality-assurance
Tri Sugihartono
 
Project charter
Project charterProject charter
Project charter
vimzjr
 
Prueba, caso de prueba, defecto, falla, error, verificación, validación
Prueba, caso de prueba, defecto, falla, error, verificación, validaciónPrueba, caso de prueba, defecto, falla, error, verificación, validación
Prueba, caso de prueba, defecto, falla, error, verificación, validaciónCristi Coba
 
05 pmp scope management exam
05 pmp scope management exam05 pmp scope management exam
05 pmp scope management exam
Jamil Faraj , PMP
 
Project charter trackit rev 1
Project charter trackit rev 1Project charter trackit rev 1
Project charter trackit rev 1
Cahya Adhi
 
Project charter digitalisasi dokumen
Project charter digitalisasi dokumen Project charter digitalisasi dokumen
Project charter digitalisasi dokumen smk negeri 42 jakarta
 
Manajemen proyek
Manajemen proyekManajemen proyek
Manajemen proyek
Eko Adiardany
 

What's hot (20)

Pemodelan perangkat lunak
Pemodelan perangkat lunakPemodelan perangkat lunak
Pemodelan perangkat lunak
 
Dokumen Final Project Manajemen Proyek Perangkat Lunak
Dokumen Final Project Manajemen Proyek Perangkat LunakDokumen Final Project Manajemen Proyek Perangkat Lunak
Dokumen Final Project Manajemen Proyek Perangkat Lunak
 
Implementacion de software
Implementacion de softwareImplementacion de software
Implementacion de software
 
03 pmp project management processes exam
03 pmp project management processes exam03 pmp project management processes exam
03 pmp project management processes exam
 
Project Charter Aplikasi FedEx
Project Charter Aplikasi FedExProject Charter Aplikasi FedEx
Project Charter Aplikasi FedEx
 
Incremental model
Incremental modelIncremental model
Incremental model
 
metodo Pert cpm
metodo Pert cpmmetodo Pert cpm
metodo Pert cpm
 
PM quality management
PM quality managementPM quality management
PM quality management
 
Membuat buku tamu dengan php
Membuat buku tamu dengan phpMembuat buku tamu dengan php
Membuat buku tamu dengan php
 
Analisa pengembangan sistem aplikasi krl access
Analisa pengembangan sistem aplikasi krl accessAnalisa pengembangan sistem aplikasi krl access
Analisa pengembangan sistem aplikasi krl access
 
Pm time management plan
Pm time management planPm time management plan
Pm time management plan
 
Software reuse
Software reuseSoftware reuse
Software reuse
 
Software quality-assurance
Software quality-assuranceSoftware quality-assurance
Software quality-assurance
 
Project charter
Project charterProject charter
Project charter
 
Prueba, caso de prueba, defecto, falla, error, verificación, validación
Prueba, caso de prueba, defecto, falla, error, verificación, validaciónPrueba, caso de prueba, defecto, falla, error, verificación, validación
Prueba, caso de prueba, defecto, falla, error, verificación, validación
 
05 pmp scope management exam
05 pmp scope management exam05 pmp scope management exam
05 pmp scope management exam
 
Project charter trackit rev 1
Project charter trackit rev 1Project charter trackit rev 1
Project charter trackit rev 1
 
Project charter digitalisasi dokumen
Project charter digitalisasi dokumen Project charter digitalisasi dokumen
Project charter digitalisasi dokumen
 
Prototyping model
Prototyping modelPrototyping model
Prototyping model
 
Manajemen proyek
Manajemen proyekManajemen proyek
Manajemen proyek
 

Similar to Manajemen proyek perangkat lunak eas

Eas mppl
Eas mpplEas mppl
Manajemen proyek perangkat lunak
Manajemen proyek perangkat lunakManajemen proyek perangkat lunak
Manajemen proyek perangkat lunak
Fariz Purnomo
 
EAS MPPL
EAS MPPLEAS MPPL
EAS MPPL
Achmad Jadid
 
Evaluasi Akhir Semester - MPPL - Sistem Informasi Administrasi CV. Termitech ...
Evaluasi Akhir Semester - MPPL - Sistem Informasi Administrasi CV. Termitech ...Evaluasi Akhir Semester - MPPL - Sistem Informasi Administrasi CV. Termitech ...
Evaluasi Akhir Semester - MPPL - Sistem Informasi Administrasi CV. Termitech ...
Ferdinand Jason
 
Eas
EasEas
0009-P01.pdf
0009-P01.pdf0009-P01.pdf
0009-P01.pdf
CultureMarket
 
EAS MPPL E
EAS MPPL EEAS MPPL E
EAS MPPL E
Jonathan Lewerissa
 
Manajemen Proyek
Manajemen ProyekManajemen Proyek
Manajemen Proyek
DimasKamurapi
 
EAS - MPPL
EAS - MPPLEAS - MPPL
EAS - MPPL
NavindaMeutia1
 
Evaluasi Akhir Semester - MPPL -E
Evaluasi Akhir Semester - MPPL -EEvaluasi Akhir Semester - MPPL -E
Evaluasi Akhir Semester - MPPL -E
Raden Kusuma
 
MPPL - EAS - SI Administrasi CV. Termitech Rizky Abadi
MPPL - EAS - SI Administrasi CV. Termitech Rizky AbadiMPPL - EAS - SI Administrasi CV. Termitech Rizky Abadi
MPPL - EAS - SI Administrasi CV. Termitech Rizky Abadi
Irsyad Rizaldi
 
EAS MPPL E 2019
EAS MPPL E 2019EAS MPPL E 2019
EAS MPPL E 2019
Pratiwi Fitriana Haris
 
EAS MPPL
EAS MPPLEAS MPPL
Eas mppl-e hilmi raditya prakoso 5116100164
Eas mppl-e hilmi raditya prakoso 5116100164Eas mppl-e hilmi raditya prakoso 5116100164
Eas mppl-e hilmi raditya prakoso 5116100164
Hilmi Raditya
 
Evaluasi Akhir Semester MPPL
Evaluasi Akhir Semester MPPLEvaluasi Akhir Semester MPPL
Evaluasi Akhir Semester MPPL
RifkaAnnisa16
 
Eas mppl perencanaan proyek
Eas mppl perencanaan proyekEas mppl perencanaan proyek
Eas mppl perencanaan proyek
NatashaVal
 

Similar to Manajemen proyek perangkat lunak eas (20)

Eas mppl
Eas mpplEas mppl
Eas mppl
 
Eas mppl
Eas mpplEas mppl
Eas mppl
 
Manajemen proyek perangkat lunak
Manajemen proyek perangkat lunakManajemen proyek perangkat lunak
Manajemen proyek perangkat lunak
 
EAS MPPL
EAS MPPLEAS MPPL
EAS MPPL
 
Evaluasi Akhir Semester - MPPL - Sistem Informasi Administrasi CV. Termitech ...
Evaluasi Akhir Semester - MPPL - Sistem Informasi Administrasi CV. Termitech ...Evaluasi Akhir Semester - MPPL - Sistem Informasi Administrasi CV. Termitech ...
Evaluasi Akhir Semester - MPPL - Sistem Informasi Administrasi CV. Termitech ...
 
Eas
EasEas
Eas
 
0009-P01.pdf
0009-P01.pdf0009-P01.pdf
0009-P01.pdf
 
EAS MPPL E
EAS MPPL EEAS MPPL E
EAS MPPL E
 
Manajemen Proyek
Manajemen ProyekManajemen Proyek
Manajemen Proyek
 
EAS - MPPL
EAS - MPPLEAS - MPPL
EAS - MPPL
 
Bab 5
Bab 5Bab 5
Bab 5
 
Evaluasi Akhir Semester - MPPL -E
Evaluasi Akhir Semester - MPPL -EEvaluasi Akhir Semester - MPPL -E
Evaluasi Akhir Semester - MPPL -E
 
MPPL - EAS - SI Administrasi CV. Termitech Rizky Abadi
MPPL - EAS - SI Administrasi CV. Termitech Rizky AbadiMPPL - EAS - SI Administrasi CV. Termitech Rizky Abadi
MPPL - EAS - SI Administrasi CV. Termitech Rizky Abadi
 
EAS MPPL E 2019
EAS MPPL E 2019EAS MPPL E 2019
EAS MPPL E 2019
 
EAS MPPL
EAS MPPLEAS MPPL
EAS MPPL
 
Eas mppl-e hilmi raditya prakoso 5116100164
Eas mppl-e hilmi raditya prakoso 5116100164Eas mppl-e hilmi raditya prakoso 5116100164
Eas mppl-e hilmi raditya prakoso 5116100164
 
Manajemen Proyek
Manajemen ProyekManajemen Proyek
Manajemen Proyek
 
Evaluasi Akhir Semester MPPL
Evaluasi Akhir Semester MPPLEvaluasi Akhir Semester MPPL
Evaluasi Akhir Semester MPPL
 
Eas mppl perencanaan proyek
Eas mppl perencanaan proyekEas mppl perencanaan proyek
Eas mppl perencanaan proyek
 
SIKLUS_HIDUP_PROYEK-materi3.pptx
SIKLUS_HIDUP_PROYEK-materi3.pptxSIKLUS_HIDUP_PROYEK-materi3.pptx
SIKLUS_HIDUP_PROYEK-materi3.pptx
 

Recently uploaded

Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SDKisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
denunugraha
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
lindaagina84
 
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
arianferdana
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Galang Adi Kuncoro
 
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptxKarier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
adolfnuhujanan101
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
SurosoSuroso19
 
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik DosenUNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
AdrianAgoes9
 
AKSI NYATA TAHAP PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK JENJANG SD USIA 6-12 TAHUN.pptx
AKSI NYATA TAHAP PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK JENJANG SD USIA 6-12 TAHUN.pptxAKSI NYATA TAHAP PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK JENJANG SD USIA 6-12 TAHUN.pptx
AKSI NYATA TAHAP PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK JENJANG SD USIA 6-12 TAHUN.pptx
adelsimanjuntak
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
gloriosaesy
 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
TEDYHARTO1
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
ssuser289c2f1
 
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
smp4prg
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
SEMUELSAMBOKARAENG
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Rima98947
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
MuhammadBagusAprilia1
 
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
mohfedri24
 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
irawan1978
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
jodikurniawan341
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
safitriana935
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
asyi1
 

Recently uploaded (20)

Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SDKisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
 
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
 
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptxKarier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
 
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik DosenUNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
 
AKSI NYATA TAHAP PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK JENJANG SD USIA 6-12 TAHUN.pptx
AKSI NYATA TAHAP PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK JENJANG SD USIA 6-12 TAHUN.pptxAKSI NYATA TAHAP PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK JENJANG SD USIA 6-12 TAHUN.pptx
AKSI NYATA TAHAP PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK JENJANG SD USIA 6-12 TAHUN.pptx
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
 
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
 
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
 

Manajemen proyek perangkat lunak eas

  • 1. Manajemen Proyek Perangkat Lunak EAS Kelas : E Fadhlan Aulia 05111640000125 Dosen: Fajar Baskoro, S.Kom. M.T
  • 2. 1. Buatlah gambaran sistem aplikasi yang diselesaikan beserta fiturnya CV. Termitech Rizky Abadi adalah perusahaan yang bergerak dalam bidang jasa pembasmian hama rayap dan menjadi pelopor sistem pipa yang menggunakan sistem jets spray. Dalam menjalankan tugas dan kewenangannya, para staff pegawai melakukan kegiatan pekerjaan tanpa menggunakan bantuan perangkat TI. Pencatatan pembelian dan penjualan barang di perusahaan ini dilakukan oleh pemilik dan karyawan secara manual dengan menggunakan Microsoft Excel untuk pengolahan laporan keuangan dan Microsoft Word untuk pembuatan kontrak kerja yang akan diberikan kepada pelanggan serta penjadwalan karyawan sehingga rentan terhadap berbagai kesalahan seperti kesulitan dalam mencari data, kehilangan dokumen, pengolahan waktu yang tidak efisien, kesalahan pengetikan, dan kesalahan penjadwalan yang dapat menyebabkan kerugian pada perusahaan. Solusi yang membantu menyelesaikan masalah adalah membuat sebuah aplikasi yang berfitur, meliputi: - Aplikasi yang dapat mengatur seluruh kegiatan yang ada pada perusahaan secara otomatis - Fitur penghitungan biaya atau pendapatan yang dapat dikategorikan sesuai keinginan pengguna - Aplikasi yang dapat menampilkan jadwal kegiatan yang ada pasa waktu tertentu - Aplikasi yang dapat mencatat segala macam pemasukan dan pengeluaran, serta pembelian dan penjualan barang yang terjadi pada perusahaan. - Aplikasi yang dapat memberikan notifikasi pada saat ada perubahan catatan pada perusahaan.
  • 3. 2. Sebutkan dan jelaskan Siklus hidup Manajemen Proyek 1. Tahap Konsepsi Tahap inisiasi proyek merupakan tahap awal kegiatan proyek sejak sebuah proyek disepakati untuk dikerjakan. Pada tahap ini, permasalahan yang ingin diselesaikan akan diidentifikasi. Beberapa pilihan solusi untuk menyelesaikan permasalahan juga didefinisikan. Sebuah studi kelayakan dapat dilakukan untuk memilih sebuah solusi yang memiliki kemungkinan terbesar untuk direkomendasikan sebagai solusi terbaik dalam menyelesaikan permasalahan. Ketika sebuah solusi telah ditetapkan, maka seorang manajer proyek akan ditunjuk sehingga tim proyek dapat dibentuk. Tahap Kelayakan proyek merupakan proses investigasi terhadap masalah dan mengembangkan solusi secara lebih rinci untuk melihat apakah manfaat yang diberikan sesuai dengan biaya yang perlu dikeluarkan 2. Tahap Perencanaan dan Desain Ketika ruang lingkup proyek telah ditetapkan dan tim proyek terbentuk, maka aktivitas proyek mulai memasuki tahap perencanaan. Pada tahap ini, dokumen perencanaan akan disusun secara terperinci sebagai panduan bagi tim proyek selama kegiatan proyek berlangsung. Adapun aktivitas yang akan dilakukan pada tahap ini adalah 1. membuat dokumentasi project plan 2. resource plan 3. financial plan 4. risk plan 5. acceptance plan 6. communication plan 7. procurement plan 8. contract supplier 9. perform phare review. 3. Tahap Eksekusi Dengan definisi proyek yang jelas dan terperinci, maka aktivitas proyek siap untuk memasuki tahap eksekusi atau pelaksanaan proyek. Pada tahap ini, deliverables atau tujuan proyek secara fisik akan dibangun. Seluruh aktivitas yang terdapat dalam dokumentasi project plan akan dieksekusi. - Desain : spesifikasi digambarkan dalam bentuk diagram atau skema - Pengadaan : dilakukan fasilitas-fasilitas pendukung maupun material - Produksi : kegiatan pembuatan Produk, berikut pengawasan dan pengendalian sumber daya - Implementasi : Penyerahan hasil proyek, penyerahan bisa disertai dengan pelatihan . 4. Tahap Pemantauan Sistem Pengendalian Sementara kegiatan pengembangan berlangsung, beberapa proses manajemen perlu dilakukan guna memantau dan mengontrol penyelesaian deliverables sebagai hasil akhir proyek.
  • 4. 5. Tahap Penutupan Tahap ini merupakan akhir dari aktivitas proyek. Pada tahap ini, hasil akhir proyek (deliverables project) beserta dokumentasinya diserahkan kepada pelanggan, kontak dengan supplier diakhiri, tim proyek dibubarkan dan memberikan laporan kepada semua stakeholder yang menyatakan bahwa kegiatan proyek telah selesai dilaksanakan. Langkah akhir yang perlu dilakukan pada tahap ini yaitu melakukan post implementation review untuk mengetahui tingkat keberhasilan proyek dan mencatat setiap pelajaran yang diperoleh selama kegiatan proyek berlangsung sebagai pelajaran untuk proyek-proyek dimasa yang akan datang. 3. Apa fungsimanajemen proyek di dalam pengembangan aplikasi. Sebutkan - Planning : dapat mengidentifikasi Keperluan dalam menyelesaikan Proyek - Directing : kegiatan di dalam proyek yang terarah kan. - Estimating : memperkirakan waktu dan biaya dalam menyelesaikan proyek - Scoping : mengidentifikasi Batasan proyek - Controlling : setiap kegiatan dalam menyelesaikan proyek lebih terkendali - Scheduling : setiap kegiatan dilakukan penjadwalan agar sesuai alokasi waktu. - Organizing : setiap kegiatan sudah terbagi beberapa kelompok-kelompok sesuai peran dan fungsi masing-masing kelompok.
  • 5. 4. WorkBreakdown Structure Termitech Rizky Abadi System Tahap Perencanaan dan Analisis Planning Kebutuhan Elisitasi Kebutuhan Prioritasi Kebutuhan Verifikasi Kebutuhan Tahap Perancangan Desain Desain Arsitektur Desain Interface Desain Program Desain Database Tahap Implementasi Implementasi Program Quality Control Tahap Pengujian Developer Testing User Testing Dokumentasi dan Verifikasi System Tahap Pengoperasian Pembuatan Tutorial Pelatihan Maintenance
  • 6. 5. Manajemen Biaya - Cost Planning - Cost Estimating - Cost Budgeting