SlideShare a Scribd company logo
1 of 57
Download to read offline
PEMELIHARAAN ASET SEKOLAH
                                                                                                                                                                           PANDUAN MANAJEMEN
  Lampiran 8
                                    Referensi
                                                                                       Kata Pengantar
                                                                                     Peningkatan mutu pendidikan dasar merupakan salah satu kebutuhan yang tidak
  Australian Code of Practice for the Safe Removal of Asbestos 2nd Edition [NOHSC:   dapat ditunda-tunda lagi, mengingat keberhasilan pembangunan suatu bangsa di-
  2002 (2005)].                                                                      tentukan oleh keberadaan sumber daya manusia yang berkualitas.

  Australian Code of Practice for the Management and Control of Asbestos in Work-    Pemerintah Indonesia telah berkomitmen untuk menuntaskan program wajib belajar
  places [NOHSC: 2018 (2005)]                                                        sembilan tahun yang bermutu pada tahun 2009 bagi seluruh anak Indonesia. Untuk
                                                                                     mencapai tujuan tersebut Departemen pendidikan nasional dalam hal ini Direktorat
  Keputusan Direktur Jenderal Pembinaan Pengawasan Ketenagakerjaan, No.              Pembinaan Sekolah Menengah Pertama, Direktorat Jenderal Manajemen Pendidi-
  KEP.104/DJPPK/IX, 2006: Petunjuk teknis pemakaian bahan yang mengandung as-        kan Dasar dan Menengah, telah menyusun berbagai kebijakan dan strategi dalam
  bes di tempat kerja.                                                               mengupayakan perluasan dan pemerataan kesempatan memperoleh pendidikan
                                                                                     dasar yang bermutu. Salah satu prioritas dalam upaya ini adalah pembangunan sa-
  Permendagri Nomor 17 Tahun 2007 Pasal 4 ayat 2 tentang pengelolaan barang
                                                                                     rana dan prasarana sekolah SMP.
  daerah.
                                                                                     Implementasi kebijakan ini mendapat dukungan dari pemerintah Australia melalui
  Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 74 Tahun 2001 tentang pengelo-       Australia-Indonesia Basic Education Program (AIBEP)
  laan bahan berbahaya dan beracun.
                                                                                     Sarana dan prasarana sekolah yang telah dibangun perlu dikelola oleh sekolah dan
  Permendiknas Nomor 21 Tahun 2007: tentang pemeliharaan aset sekolah.               masyarakat agar dapat berfungsi dengan baik selama umur yang direncanakan,
                                                                                     aman bagi para warga sekolah, dan tidak berpotensi menimbulkan kerugian materiil
  Peraturan Menteri Tenaga Kerja Nomor: Per-03/MEN/Tahun 1985 Tentang Kesela-        yang besar.
  matan dan Kesehatan Kerja Pemakai Asbes
                                                                                     Buku panduan ini disusun untuk dijadikan panduan praktis dalam mengelola dan
  Perawatan Preventif Sarana Dan Prasarana Pendidikan, 1999, DEPDIKNAS               memelihara aset sekolah, termasuk mengelola asbes jika dalam bangunan seko-
                                                                                     lah tersebut ada yang menggunakan bahan dari asbes. Kendati panduan ini diter-
  Pedoman Manajemen Aset Sekolah tahun 2009, Direktorat Jenderal Manajemen
                                                                                     bitkan oleh Departemen Pendidikan Nasional dan Departemen Agama melalui mela-
  Pendidikan Dasar dan Menengah, Departemen Pendidikan Nasional.
                                                                                     lui program AIBEP 2006-2009, panduan ini dapat dipergunakan diseluruh sekolah
  Pedoman Pemeliharaan Gedung Sekolah, 2008, DEPDIKNAS                               dilingkungan Depdiknas dan Depag seluruh Indonesia. Buku ini bukan merupakan
                                                                                     aturan baku, sehingga didalam pelaksanaannya pihak sekolah dimungkinkan untuk
  Peraturan Pemerintah Republik Indonesia No. 19 Tahun 2005 tentang Standar Na-      menambah dan mengurangi dari buku panduan ”Manajemen dan Pemeliharaan Aset
  sional Pendidikan.                                                                 Sekolah” ini bila dianggap perlu.

  Serial Rumah no. 35, Solusi Rumah Anda, Robertus Panuang dkk., November 2007                                                                         Jakarta, 2009
  Rancangan sistem standarisasi dan perhitungan biyaya pemeliharaan bangunan                                          Direktur Pembinaan Sekolah Menengah Pertama
  sekolah, 2000, Aenudin.




                                                                                                                                             Didik Suhardi, SH. M.Si.
                                                                                                                                           NIP 196312031983031009


108   Panduan Manajemen dan Pemeliharaan Aset Sekolah                                                        Panduan Manajemen dan Pemeliharaan Aset Sekolah                x
Daftar Inspeksi Dan Monitoring
                                                  Nama Sekolah: ............................................................................
                                                                                                                               Kondisi Bahan Asbes
                                                  Tanggal        Pelaksana                          Ruang Kelas                 Kantor    Kantor Ruang                 Catatan
                                                                                  Perpus                                                               Kantin Lab WC
                                                                                              1   2 3 4 5 6                      Guru Kep. Sek     BP
                                                                                                                                                                                 Lampiran 7




                                                                                                                                                          B= Baik      J=Jelek
                                                                                                                                                          N= Normal
Panduan Manajemen dan Pemeliharaan Aset Sekolah
107
PEMELIHARAAN ASET SEKOLAH
                                                                                                                                                                        PANDUAN MANAJEMEN
  Lampiran 6
  Daftar Pelatihan Yang Telah Diberikan Tentang Pengelolaan Bahan Asbes


                                                                                               Daftar Isi
  Nama Sekolah: ............................................................................
                              Jenis
                             Pelatihan
   Tanggal      Peserta                      Pelatih      Bahan Pelatihan           Catatan
                              R      T
                                                                                                                                       KATA PENGANTAR x

                                                                                                                                                DAFTAR ISI xi

                                                                                                                                  BAB I. PENDAHULUAN 1
                                                                                                                                           1.1 Latar belakang 1
                                                                                                                          1.2 Tujuan manajemen aset sekolah 2
                                                                                                                                           1.3 Ruang lingkup 2

                                                                                                                  BAB II. MANAJEMEN ASET SEKOLAH 3
                                                                                                                                                  2.1 Definisi 3
                                                                                                         2.2 Hal-hal yang perlu dilakukan dalam mengelola aset
                                                                                                                                                      sekolah 4

                                                                                                                  BAB III. PEMELIHARAAN BANGUNAN 11
                                                                                                                                   3.1 Kategori pemeliharaan 12
                                                                                                                                   3.2 Tim pelaksana kegiatan 12
                                                                                                                       3.3 Pemeliharaan komponen bangunan 16

                                                                                                            BAB IV. MANAJEMEN ASBES DI SEKOLAH 58
                                                                                                                                            4.1 Prinsip umum 59
                                                                                                                   4.2 Nilai ambang batas serat asbes di udara 59
                                                                                                                           4.3 Bahan asbes ada dimana saja? 59
                                                                            R= Rutin
                                                                            T= Tak terencana                  4.4 Bagaimana mengelola bahan asbes/mungkin
                                                                                                                                       mengandung asbes? 59
                                                                                                                               4.5 Kajian kondisi bahan asbes 61
                                                                                                  4.6 Tugas dan tanggungjawab didalam mengelola bahan asbes 61



106   Panduan Manajemen dan Pemeliharaan Aset Sekolah                                                      Panduan Manajemen dan Pemeliharaan Aset Sekolah           xxx
                                                                                                                                                                      xi
4.7 Pakaian pelindung 62
                                            4.8 Pembongkaran bahan asbes 63
                                                                                      Lampiran 5
                                                      4.9 Pemeliharaan rutin 65




                                                                                                                                                                                                                                T= Tak terencana
                                   4.10 Pekerjaan ringan yang diperbolehkan 66
                                             4.11 Pengawasan pelaksanaan 69




                                                                                                                                                                                                                                R= Rutin
                                                                                                                                                                                 Catatan
                                                               4.12 Training 70

                    BAB V. PEMELIHARAAN ASET NON BANGUNAN 72
                                       5.1 Pemeliharaan alat peraga sekolah 72
                                            5.2 Pemeliharaan bahan pustaka 76
                                          5.3 Pemeliharaan perabot sekolah 79




                                                                                                                                                                                 Pelaksana
                                                               LAMPIRAN
                      1. Frekuensi pemeliharaan setiap komponen bangunan 86
                                             2. Daftar perlengkapan/alat-alat 87




                                                                                                                                                                                 T
                                                       3. Tata tertib sekolah 90




                                                                                                                                                                                 R
                                                                                    Kegiatan pemeliharaan bahan asbes yang telah dilaksanakan
                                                                                    Nama Sekolah: ............................................................................
                                              4. Analisa biaya pemeliharaan 92
                               5. Daftar kegiatan pemeliharaan bahan asbes 105




                                                                                                                                                                                 Kegiatan
                 6. Daftar pelatihan yang telah diberikan tentang bahan asbes 106
                     7. Daftar inspeksi dan monitoring kegiatan pemeliharaan
                                                                 bahan asbes 107
                                                                8. Referensi 108




                                                                                                                                                                                 Bagian
                                                                                                                                                                                 Tanggal Lokasi




xii   Panduan Manajemen dan Pemeliharaan Aset Sekolah                                                                                                                                             Panduan Manajemen dan Pemeliharaan Aset Sekolah   105
PENDAHULUAN
                                                    REKAPITULASI

  NAMA SEKOLAH      :   SMPN..................................................

  PEKERJAAN         :   PEMELIHARAAN.................................

  DESA              :   ..............................................................




                                                                                             BAB 1. Pendahuluan
  KECAMATAN         :   ..............................................................

  KABUPATEN         :   ..............................................................

  TAHUN ANGGARAN    :   ..............................................................

  PEMELIHARAAN BANGUNAN SEKOLAH                                                               1.1 Latar Belakang
                                                                                              Sarana dan Prasarana Pendidikan merupakan salah satu dari delapan Standar Pen-
                                                                                              didikan Nasional *) sebagai penunjang untuk menjamin lancarnya penyelenggaraan
                                                                                              Kegiatan Belajar Mengajar (KBM) di sekolah. Oleh karena itu sarana-prasarana se-
                                                                                              bagai aset sekolah harus dikelola dan dipelihara dengan baik agar selalu siap pada
                                                                                              saat akan dipergunakan.
                                                                                              Landasan hukum pengelolaan sarana-prasarana pendidikan ini adalah Undang-
                                                                                              Undang No. 20 tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional, bab IX tentang
                                                                                              Standar Nasional Pendidikan, dan Bab XII tentang Sarana dan Prasarana Pendi-
                                                                                              dikan. Ditindaklanjuti dalam Peraturan Pemerintah (PP) no. 24 tahun 2007 beser-
                                                                                              ta lampirannya, tentang Standar Sarana dan Prasarana Pendidikan, seperti yang
                                                                                              ditetapkan oleh Badan Standarisasi Nasional Pendidikan (BSNP). Peraturan Menteri
                                                                                              Dalam Negeri no. 17 Tahun 2007 tentang Pedoman Teknis Pengelolaan Barang Milik
                                                                                              Daerah, yang mengatur tentang pengadaan, pemanfaatan, pengelolaan dan peng-
                                                                                              hapusan. Peraturan Pemerintah Republik Indonesia nomor 74 Tahun 2001 tentang
                                                                                              Pengelolaan Bahan Berbahaya dan Beracun, dan Keputusan Direktur Jenderal Pem-
                                                                                              binaan Pengawasan Ketenagakerjaan no. Kep.104/DJPPK/IX, tahun 2006, tentang
                                                                                              Pemakaian Bahan yang Mengandung Asbes, sebagai pedoman pengelolaan asbes
                                                                                              di sekolah.
                                                                                              Pemerintah Republik Indonesia telah mengeluarkan kebijakan baru dalam pelaksan-
                                                                                              aan program pembangunan dan rehabilitasi sekolah dengan konsep pemberdayaan
                                                                                              masyarakat yang melibatkan partisipasi warga sekolah dan masyarakat. Dengan
                                                                                              pendekatan ini masyarakat mempunyai rasa kepemilikan dan kepedulian yang tinggi
                                                                                              terhadap sekolah/madrasah di wilayahnya.
                                                                                              Agar pengelolaan aset yang berupa sarana-prasarana sekolah ini dapat berjalan
                                                                                              baik, pemerintah dalam hal ini Departemen Pendidikan Nasional dan Departemen
                                                                                              Agama memberikan panduan manajemen dan pemeliharaan aset sekolah/madrasah
                                                                                              kepada pengelola sekolah/madrasah.
                                                                                              Misi dari diberikannya panduan ini kepada sekolah/madrasah adalah agar sekolah/
                                                                                              madrasah tersebut dapat mewujudkan: (1) terkelolanya aset yang dimilikinya seko-
                                                                        (                )



104   Panduan Manajemen dan Pemeliharaan Aset Sekolah                                                                  Panduan Manajemen dan Pemeliharaan Aset Sekolah             1
lah/madrasah dengan baik, (2) terpeliharanya bangunan sekolah/madrasah dengan
    baik, dan (3) terkelolanya komponen bangunan yang mengandung asbes di sekolah/
    madrasah dengan aman. Dengan tercapainya misi ini diharapkan kegiatan balajar
    mengajar dan kegiatan kependidikan lainnya di sekolah/madrasah dapat berjalan
    dengan baik dan aman.
    *) Ketentuan dalam BSNP yang ditetapkan dalam Peraturan Pemerintah no.24 th 2007



    1.2 Tujuan Manajemen Aset Sekolah
     a. Menjamin pengembangan kapasitas yang berkelanjutan dari pengurus seko-
        lah di dalam mengembangkan atau mengoptimalkan pemanfaatan aset sekolah
        melalui pengelolaan dan pemeliharaan yang benar;
     b. Menjamin kesiapan operasional sarana-prasarana pendidikan dalam mendukung
        kelancaran proses pembelajaran di sekolah;
     c. Menjamin keselamatan dan kenyamanan semua orang terutama para peserta
        didik yang menggunakan aset sekolah tersebut. Termasuk didalamnya aman
        terhadap bahaya yang dapat ditimbulkan oleh bahan yang mengandung asbes;
        dan
     d. Mengoptimalkan usia pakai aset sekolah, mengingat pemeliharaan dan pengelo-
        laan yang baik lebih murah daripada perbaikan.


    1.3 Ruang Lingkup
    Panduan ini terdiri dari 4 (empat) bagian, yaitu: Manajemen aset sekolah, Pemeli-
    haraan bangunan, Manajemen asbes di sekolah, dan Pemeliharaan aset non ban-
    gunan
    Manajemen aset sekolah, memuat tentang definisi, dan hal-hal yang perlu dilakukan
    untuk mengelola aset.
    Pemeliharaan bangunan, memuat tentang: definisi pemeliharaan, kategori pemeli-
    haraan, tim pelaksana kegiatan , dan pemeliharaan komponen bangunan.
    Manajemen asbes di sekolah, memuat tentang: nilai ambang batas serat asbes di
    udara, tipikal lokasi bahan asbes pada bangunan, sistem manajemen asbes di seko-
    lah, tindakan yang harus diambil untuk mencegah bahaya asbes di sekolah, analisa
    kondisi asbes, pakaian pelindung, pembongkaran bahan asbes, dan pemeliharaan
    bahan asbes.
    Pemeliharaan aset non bangunan meliputi: pemeliharaan alat peraga, bahan pus-
    taka, dan perabot.




2       Panduan Manajemen dan Pemeliharaan Aset Sekolah                                 Panduan Manajemen dan Pemeliharaan Aset Sekolah   103
BAB 2. Manajemen Aset
                                                                            t
                                                          2.1 Definisi
                                                          Aset adalah barang, yang dalam pengertian hukum disebut benda, yang terdiri dari
                                                          benda tidak bergerak dan benda bergerak, baik yang berwujud (tangible) maupun
                                                          yang tidak berwujud (Intangible), yang tercakup dalam aktiva/kekayaan atau harta
                                                          kekayaan dari suatu instansi, organisasi, badan usaha atau individu perorangan.
                                                          Manajemen artinya adalah pengelolaan, dan ini berasal dari kata kerja to manage
                                                          yang artinya mengurus, mengatur, melaksanakan, memperlakukan, dan mengelola.

                                                          Aset Sekolah terdiri dari dua jenis:
                                                           a. Aset Tidak Bergerak (prasarana) yang terdiri
                                                              dari lahan, bangunan, ruang-ruang, dan insta-
                                                              lasi daya dan jasa yang wajib dimiliki oleh setiap
                                                              sekolah/madrasah.
                                                           b. Aset Bergerak (sarana) terdiri dari perabot, per-
                                                              alatan pendidikan, media pendidikan, buku dan
                                                              sumber belajar lainnya, teknologi informasi dan
                                                              komunikasi, serta perlengkapan lain yang wajib
                                                              dimiliki oleh setiap sekolah/madrasah.
                                                                                       Manajemen aset sekolah adalah sistem pengelolaan
                                                                                       sarana dan prasarana sekolah yang terdiri atas:
                                                                                       a. Penatausahaan/Inventarisasi;
                                                                                       b. Pemanfaatan;
                                                                                       c. Pemeliharaan;
                                                                                       d. Pembiayaan; dan
                                                                                       e. Monitoring dan Evaluasi
                                                                                       Pihak yang melaksanakan adalah tim yang terdiri dari
                                                                                       personil sekolah dan perwakilan masyarakat
                                                                                       Personil Sekolah terdiri dari kepala sekolah, wakil kepala sekolah, guru,
                                                                                       pegawai tata usaha dan siswa sekolah/madrasah.
                                                                                       Perwakilan masyarakat terdiri dari perwakilan pengurus komite sekolah/
                                                                                       Madrasah.




102   Panduan Manajemen dan Pemeliharaan Aset Sekolah                               Panduan Manajemen dan Pemeliharaan Aset Sekolah                                3
2.2 Hal-hal yang perlu dilaksanakan didalam mengelola aset sekolah:

    2.2.1 Inventarisasi aset
    Inventarisasi aset sekolah/madrasah penting karena digunakan sebagai dasar pe-
    rencanaan kebutuhan, pemeliharaan, dan pengembangan sekolah periode 5 tahu-
    nan dan rencana operasional serta pemeliharaan sekolah periode 1 tahunan
    Pihak yang melaksanakan adalah tim yang terdiri dari personil sekolah dan perwa-
    kilan masyarakat

    Data yang dikumpulkan melalui kegiatan inventarisasi aset sekolah ini
                               antara lain:

    1. Data umum sekolah                           2. Data aset sekolah
    Terdiri dari: Ijin Mendirikan Bangunan         Meliputi barang–barang/aset yang dimili-
    (IMB), sertifikat lahan, As Built Draw-         ki sekolah sebagai obyek pemeliharaan,
    ing /gambar purna laksana, spesifikasi          seperti: bangunan, perabot, kendaraan,
    teknis komponen bangunan, dan manu-            buku, alat olah raga, alat musik, alat
    al pemeliharaan, sebagai penuntun keg-         peraga, dsb. dilengkapi dengan jenis,
    iatan pengelolaan dan pemeliharaan.            jumlah, spesifikasi, dan tingkat kerusa-
                                                   kan dari setiap barang/aset.
Data umum sekolah kecuali IMB dan
sertifikat tanah disimpan oleh kepala
sekolah. IMB dan sertifikat tanah ta-
nah disimpan oleh Dinas Pendidikan
Kabupaten/Kota


    Contoh daftar inventaris bangunan dan lahan sekolah
    No.    Deskripsi.                        Penjelasan                Luas

    1      Bentuk Lahan                      Segi Empat                6.000 m2

    2      Status lahan                      Hak Pakai/Hak Guna
                                             Bangunan/dll

    3      IMB                               Ada

    4      Komponen bangunan sekolah
           a. Ruang kelas                    6 ruang                   81 x 6 m2
           b. Ruang administrasi             1 ruang                   163 m2
           c. WC siswa                       4 buah                    21 m2
           d. dll

    5      Gambar As Built                   Ada




4         Panduan Manajemen dan Pemeliharaan Aset Sekolah
                                                                                              Panduan Manajemen dan Pemeliharaan Aset Sekolah   101
Contoh daftar inventaris sarana sekolah
                                                        No.     Deskripsi                    Jumlah                      Keterangan

                                                        1       Meja guru                    10 buah     8        2      6.000 m2

                                                        2       Meja siswa                   200 buah    190      10     Yang rusak sedang diperbaiki
                                                        3       Kursi siswa                  200 buah    195      5      Yang rusak sedang diperbaiki

                                                        4       Kursi guru                   10 buah     10       10     Semua dalam kondisi baik

                                                        5       Buku
                                                                a. Buku pelajaran IPA terpadu 120 buah   100      20     Bagian cover buku yang rusak
                                                                b. Majalah                   40 buah     10       30     akan disampul kembali
                                                        6       Dll.

                                                        Semua aset sekolah harus diinventarisir dan disimpan/dirawat dengan baik


                                                        2.2.2 Pemanfaatan aset
                                                        Agar sarana-prasarana sekolah yang dibangun dapat memberikan pelayanan dalam
                                                        menunjang kegiatan sekolah sesuai dengan harapan dalam Permendiknas RI no 21
                                                        th 2007, tentang standar sarana dan prasarana sekolah, maka semua aset sekolah
                                                        harus digunakan sesuai dengan fungsinya.
                                                        Sekolah harus menanamkan rasa kepedulian kepada seluruh warga sekolah tentang
                                                        tanggungjawabnya terhadap pengelolaan dan pemeliharaan aset sekolah. Tindakan
                                                        yang dapat diambil untuk menanamkan rasa kepedulian ini antara lain:
                                                            a. Tata tertib sekolah yang berhubungan dengan penggunaan sarana dan prasa-
                                                               rana dibuat dan dipasang di sekolah.
                                                            b. Pemasangan poster-poster untuk mengingatkan penghuni sekolah tentang pen-
                                                               tingnya pengelolaan dan perawatan. Misalnya berbunyi:
                                                               - Kebersihan pangkal kesehatan;
                                                               - Jagalah Kebersihan;
                                                               - Buanglah sampah pada tempatnya;
                                                               - Siramlah toilet hingga bersih setelah digunakan;
                                                               - Gunakan air secukupnya;
                                                               - Dan lain-lain.




100   Panduan Manajemen dan Pemeliharaan Aset Sekolah                                  Panduan Manajemen dan Pemeliharaan Aset Sekolah                  5
Siramlah toilet setelah digunakan               Gunakan meja sesuai dengan fungsinya




                                             Sekolah
                                            Peraturan



    2.2.3 Pemeliharaan aset
    Pemeliharaan adalah usaha yang dilakukan untuk mempertahankan /menjaga kondi-
    si aset agar tetap berfungsi melalui tatacara penggunaan yang benar serta perbaikan
    ringan terhadap bagian aset yang rusak.
    Melalui perencanaan pemeliharaan, dapat ditentukan:
     a. Sasaran dan tujuan pemeliharaan;
     b. Isi program;
     c. Aset yang harus dipelihara;
     d. Organisasi pelaksana program;
     e. Waktu pemeliharaan;



6      Panduan Manajemen dan Pemeliharaan Aset Sekolah                                         Panduan Manajemen dan Pemeliharaan Aset Sekolah   99
f. Tata cara atau metode pemeliharaan yang digunakan;
                                                        g. Pelaksana pemeliharaan;
                                                        h. Biaya yang diperlukan; dan
                                                        I. Monitoring pelaksanaan program pemeliharaan
                                                       Pelaksanaan kegiatan pemeliharaan dibagi menjadi dua bagian:
                                                        a. Pemeliharaan Bangunan sekolah
                                                        b. Pemeliharaan Sarana sekolah (non-bangunan)
                                                       Langkah-langkah pemeliharaan bangunan serta sarana sekolah dapat dilihat pada
                                                       Bab 3, 4, dan 5 dari buku panduan ini.




                                                               Pemeliharaan dinding sekolah            Pemeliharaan perabot sekolah




                                                       2.2.4 Perencanaan kebutuhan dan penganggaran
                                                       Rencana anggaran biaya adalah menghitung seluruh biaya yang dibutuhkan untuk
                                                       pelaksanaan program pengelolaan aset sekolah antara lain:
                                                        a. Anggaran pemeliharaan rutin (pembelian sapu, kain pel, karbol, kemoceng, dll);
                                                        b. Perbaikan ringan untuk sarana dan prasarana sekolah;
                                                        c. Inventarisasi aset sekolah;
                                                        d. Biaya operasional tim pengelola aset sekolah; dan
                                                        e. Penggantian sarana yang rusak (seperti: lampu, kaca, jendela, pintu, dll)




98   Panduan Manajemen dan Pemeliharaan Aset Sekolah                               Panduan Manajemen dan Pemeliharaan Aset Sekolah          7
Tahapan penyusunan anggaran antara lain:
     a. Membuat daftar kebutuhan untuk mengelola aset sekolah;
        (misalnya PBB, Biaya Pemeliharaan, Operasional Sekolah, dll)
     b. Melakukan survei harga dan antisipasi perubahan harga; dan
     c. Menghitung estimasi total kebutuhan biaya pengelolaan aset sekolah.




                   Rapat penyusunan anggaran biaya pengelola aset sekolah
                    Rapat ini diikuti oleh komite sekolah dan tim pelaksana.

    2.2.5 Monitoring dan evaluasi
    Tujuan monitoring dan evaluasi adalah untuk mengetahui proses pelaksanaan kegi-
    atan pengelolaan aset sekolah sesuai dengan yang telah direncanakan dan mem-
    berikan umpan balik. Monitoring ini dilaksanakan secara rutin.
    Pihak yang melakukan kegiatan monitoring ini adalah pimpinan sekolah.

                         Kegiatan yang perlu dimonitor dan dievaluasi antara lain:
                         a. Kesesuaian antara perencanaan dan pelaksanaan;
                         b. Partisipasi/kontribusi masyarakat;
                         c. Keuangan dan administrasi yang meliputi penggunaan dana
                            serta tatacara pelaporan; dan
                         d. Kinerja dari tim pelaksana




8      Panduan Manajemen dan Pemeliharaan Aset Sekolah                                Panduan Manajemen dan Pemeliharaan Aset Sekolah   97
ANALISA BIAYA PEMELIHARAAN BANGUNAN      2.2.6 Peran dan Tugas
                           Sumber : Aenudin. (2001)
                                                       Komponen                              Tugas
                                                       Kepala Sekolah          1) Melakukan perencanaan kegiatan dan rancangan
                                                                                  pembiayaan untuk pengelolaan aset sekolah;
                                                                               2) Menyusun kebijakan dan aturan/tata-tertib pelaks-
                                                                                  naan pendidikan di sekolah yang mendukung pen-
                                                                                  ingkatan kualitas pengelolaan dan pemeliharaan
                                                                                  aset sekolah;
                                                                               3) Membentuk tim/panitia pengelola aset;
                                                                               4) Memimpin pelaksanaan kegiatan pengelolaan;
                                                                               5) Mengawasi pelaksanaan dan mengevaluasi keber-
                                                                                  hasilan pelaksanaan; dan

                                                                               6) Mindaklanjuti hasil kegiatan pembangunan, pemeli-
                                                                                  haraan & perawatan sarana-prasarana.


                                                       Komite Sekolah/         1) Memberikan usulan kepada kepala sekolah dalam
                                                       Madrasah                   perencanaan kegiatan dan rancangan pembiayaan
                                                                                  untuk pengelolaan aset sekolah;
                                                                               2) Menyetujui pembentukan dan kerja tim pengelo-
                                                                                  laan aset sekolah;
                                                                               3) Mengawasi pelaksanaan kegiatan pengelolaan
                                                                                  aset sekolah;
                                                                               4) Menjalin kerjasama dg masyarakat dalam hal pen-
                                                                                  gumpulan dana untuk pengelolaan aset sekolah
                                                                                  termasuk pemeliharaannya; dan

                                                                               5) Menilai keberhasilan pelaksanaan.


                                                       Guru                    1) Memberikan usulan kepada tim sekolah dalam
                                                                                  perencanaan kegiatan dan rancangan pembiayaan
                                                                                  untuk pengelolaan aset sekolah;
                                                                               2) Mendukung kerja tim pengelola aset sekolah;
                                                                               3) Turut mengawasi pelaksanaan kegiatan; dan

                                                                               4) Menjalin kerjasama dg orang tua siswa dalam hal
                                                                                  pengelolaan aset sekolah.



96   Panduan Manajemen dan Pemeliharaan Aset Sekolah                      Panduan Manajemen dan Pemeliharaan Aset Sekolah         9
Komponen                                 Tugas                                   Jenis-Jenis Kegiatan Perbaikan
 Tata Usaha                 1) Menyusun daftar inventarisasi Aset;
                            2) Memberikan usulan kepada kepala sekolah dan
                               komite sekolah dalam hal perencanaan dan pe-
                               nyusunan rancangan anggaran untuk pengelo-
                               laan aset sekolah;
                            3) Bekerjasama dengan tim sekolah dan melaksa-
                               naan kegiatan pengelolaan aset;
                            4) Melaksanakan inspeksi dan penilaian pelaksanaan;
                               dan                                                        Plitur

                            5) Memberikan laporan pelaksanaan kepada kepala
                               sekolah.

 Osis                       1) Membantu pelaksanaan pengelolaan aset seko-
                               lah;

                            2) Membantu memelihara aset sekolah; dan

                            3) Menggunakan aset sekolah sesuai dengan fungsi-
                               nya.




                                                                                                    keran




10   Panduan Manajemen dan Pemeliharaan Aset Sekolah                                Panduan Manajemen dan Pemeliharaan Aset Sekolah   95
BANGUNAN
                                                                                                                                                                                             PEMELIHARAAN
 Contoh tabel Rekapitulasi Biaya Pemeliharaan Bangunan Sekolah


 NAMA SEKOLAH                         : SMPN ..................................
 PEKERJAAN                            : PEMELIHARAAN ...............


                                                                                                                       3. Pemeliharaan
 DESA                                 :
 KECAMATAN                            :
 KABUPATEN                            :


                                                                                                                          Bangunan
 TAHUN ANGGARAN                       :



 PEMELIHARAAN BANGUNAN SEKOLAH

                                                             VOLUME total         Harga           Harga total           Pemeliharaan bangunan adalah usaha mempertahankan umur pakai bangunan dan
     NO              ITEM PEKERJAAN
                                                              Pekerjaan           Satuan        Harga Satuan x volum    fungsi, melalui tindakan/kegiatan perawatan yang benar.
      1     Perbaikan dinding retak                               10 m2           Rp. 100.000     Rp. 1.000.000
      2                                                                                                                 Lingkup Pemeliharaan Bangunan Sekolah
      3
      4                                                                                                                 Ruang lingkup pemeliharaan bangunan sekolah meliputi semua komponen bangu-
      5
                                                                                                                        nan fisik yang terdiri atas semua komponen bangunan gedung seperti ilustrasi di
      6
      7                                                                                                                 bawah ini:
      8
      9                                                                                                                     Instalasi Listrik
     10
     11
     12
     13
     14                                                                                                                                                          Atap
     15
     16
     17
     18
     19                                                                                                                                                                                Tembok
     20
     Total                                                                                        Rp. 1.000.000
     Terbilang : Satu Juta Rupiah
                                                                                                                        Kolom & Balok



                                                                                                                                                                                        Pintu & Jendela



                                                                                                                             Sanitasi
                                                                                                                                                                    Lantai

                                                                                                                        Termasuk komponen eksterior bangunan meliputi halaman, tempat upacara, tiang
                                                                                                                        bendera, tanaman, jalan setapak, pagar, drainase, dll.




94        Panduan Manajemen dan Pemeliharaan Aset Sekolah                                                                                       Panduan Manajemen dan Pemeliharaan Aset Sekolah      11
3.1 Kategori Pemeliharaan                                                            Contoh tabel analisa harga satuan
 Pemeliharaan dibagi atas dua kategori, yaitu pemeliharaan terencana (planned         Kode Analisa          : 1-1
 maintenance) dan pemeliharaan tak-terencana/insidental.                              Pekerjaan             : Perbaikan dinding retak (membobok dan menambal kembali)
                                                                                           No              Uraian                       Volume   Satuan   Harga Satuan (Rp)
 3.1.1 Pemeliharaan terencana                                                             A   BAHAN
                                                                                            1 Pasir pasang                                        m3          ...............
 Pemeliharaan terencana adalah pemeliharaan yang diatur untuk mengantisipasi                2 Semen                                               zak         ...............
 perubahan/penurunan kualitas yang terjadi pada bangunan diwaktu yang akan
                                                                                          B       ALAT
 datang. Pemeliharaan terencana terdiri:                                                      1   Alat bantu                                       Ls         ...............
                                                                                                  - Sendok spesi
     a. Pemeliharaan rutin, yang harus dilakukan secara rutin
                                                                                                  - Cangkul
        dalam kurun waktu yang singkat, misalnya setiap hari                                      - Ember, dll
        (harian), seminggu sekali (mingguan). (misalnya: mem-
                                                                                          C       UPAH
        bersihkan lantai setiap hari, menguras bak mandi se-
                                                                                              1   Mandor                                          HOK         ...............
        minggu sekali, dll)                                                                   2   Kepala tukang                                   HOK         ...............
                                                                                              3   Tukang                                          HOK         ...............
     b. Pemeliharaan berkala, yang harus dilakukan secara
                                                                                              4   Pekerja                                         HOK         ...............
        berkala dalam kurun waktu yang agak pajang, misal-
                                                                                          A+B+C                     Biaya Langsung
        nya sebulan sekali (bulanan), setahun sekali (tahunan),
                                                                                          D                         Biaya Tak Terduga dll. 10%
        atau beberapa tahun sekali. (misalnya: pengecatan                                 A+B+C+D                   Harga Satuan
        ulang, memberi pelumas pada pintu, dll)
                                                                                      Sebelum mendapatkan biaya total pemeliharaan bangunan perlu dicari harga satuan
 3.1.2 Pemeliharaan tak terencana/insidental                                          pemeliharaan seperti yang tampak pada tabel diatas.
 Pemeliharaan yang tidak terencana merupakan tindakan perbaikan akibat dari adanya    Setelah harga satuan didapat baru dimasukan kedalam tabel rekapitulasi biaya pe-
 kejadian atau kerusakan yang tiba - tiba dan tidak/belum diprediksi sebelumnya.      meliharaan.

                                                                                      Contoh:
 3.2 Tim Pelaksana Kegiatan Pemeliharaan                                              Misalnya disekolah ada tembok yang retak sebesar 10 m2. Pertama perlu dicari
                                Pada dasarnya pemeliharaan sekolah adalah kewajiban   harga satuan untuk biaya perbaikan dinding retak untuk area 1m2 dengan meng-
                                bagi semua warga sekolah. Didalam pelaksanaannya      gunakan daftar analisa biaya pemeliharaan.
                                perlu dibentuk tim pelaksana kegiatan pemeliharaan
                                                                                      Setelah harga satuan diperoleh baru dimasukan kedalam tabel rekapitulasi harga
                                yang secara khusus bertanggung jawab atas
                                                                                      pemeliharaan pada tabel berikut.
                                pelaksanaan kegiatan pemeliharaan tersebut.


 Tugas dan tanggungjawab tim tersebut adalah:
  a. Menginventarisasi jenis dan komponen bangunan yang akan dipelihara;
  b. Membuat rencana pemeliharaan;
  c. Menyusun rencana anggaran biaya yang diperlukan;
  d. Melaksanakan pemeliharaan sesuai dengan yang direncanakan; dan
  e. Membuat laporan pelaksanaan pemeliharaan, sebagai wujud pertanggung-
     jawaban tim.




12     Panduan Manajemen dan Pemeliharaan Aset Sekolah                                                                  Panduan Manajemen dan Pemeliharaan Aset Sekolah         93
Lampiran 4
                               Analisa Biaya Pemeliharaan

 Hal-hal yang mempengaruhi biaya pemeliharaan antara lain:
     1) Umur Bangunan; semakin tua usia bangunan semakin besar biaya pemeliharaan-
        nya;                                                                                   a-b. Membuat intervensi & perenca-        c. Menyusun rencana anggaran
     2) Kualitas Bangunan; semakin buruk kualitas bangunan semakin sering biaya per-                  naan pemeliharaan

        baikan dikeluarkan;
     3) Volume/Luas Bangunan, semakn besar bangunan dan semakin kompleks sara-
        nanya semakin banyak biaya pemeliharaan pertahun;
     4) Intensitas Kegiatan; kesibukan yang terjadi dalam bagunanan berpengaruh terh-
        adap besarnya biaya pemeliharaan;
     5) Faktor Iklim/cuaca; tingkat kerusakan pada bangunan tergantung pada iklim/
        cuaca sehingga setiap daerah bisa berbeda;
                                                                                               d. Mempertanggungjawabkan pelak-         d. Melaksanakan kegiatan pemeli-
     6) Debu, kotoran, dan polusi udara;
                                                                                                            sanaan                                  haraan
     7) Faktor Biologis; kerusakan komponen bangunan akan menentukan besarnya
        biaya pemeliharaan; dan
     8) Air laut, dan angin laut.                                                       3.2.1 Inventarisasi dan Perencanaan Pemeliharaan Bangunan
                                                                                        Sebelum menyusun perencanaan pemeliharaan dilakukan survei untuk
 Cara Menganalisa Biaya Pemeliharaan
                                                                                        mengidentifikasi jenis dan jumlah komponen bangunan yang perlu dipelihara, dan
     1) Estimasi biaya pemeliharaan didasarkan pada volume pekerjaan dan harga          mengklasifikasikan menurut frekuensi, teknik dan membuat strategi pemeliharaan
        satuan pekerjaan.                                                               yang akan dilaksanakan.
     2) Volume pekerjaan, ditentukan oleh 8 faktor di atas tadi.                        Tim pemeliharaan bangunan sebaiknya menyiapkan dokumen sekolah yang terkait
                                                                                        dengan komponen bangunan yang akan dipelihara, antara lain:
     3) Harga satuan, adalah harga bahan, alat dan upah tenaga.
                                                                                        a. As built drawing (gambar purna laksana), yang menggambarkan kondisi bangu-
                                                                                           nan sesuai dengan kenyataan yang dibangun.
                                                                                        b. Spesifikasi teknik bahan yang digunakan dan pedoman teknik pelaksanaan
                                                                                           pekerjaan.

                                                                                        3.2.2 Rencana pemeliharaan untuk jangka waktu satu tahun anggaran,
                                                                                        Meliputi:
                                                                                         a. Jenis komponen bangunan yang akan dipelihara;
                                                                                         b. Volume setiap komponen;




92      Panduan Manajemen dan Pemeliharaan Aset Sekolah                                                             Panduan Manajemen dan Pemeliharaan Aset Sekolah        13
c. Waktu pelaksanaan pemeliharaan (harian, mingguan,bulanan, tahunan);                                     10) Supaya atap bangunan sekolah tidak cepat mengalami kerusakan atau kebo-
     d. Perkiraan biaya yang diperlukan untuk kurun waktu satu tahun; dan                                           coran, sebaiknya tidak melempari atap bangunan dengan benda apapun. Aktifi-
     e. Pelaksana yang dipercaya untuk mengerjakan (kerja bakti warga sekolah, komite                               tas yang mempunyai resiko kerusakan terhadap atap, sebaiknya dijauhkan dari
        sekolah, warga sekitar, karyawan sekolah, tukang atau ahli dari luar sekolah,                               gedung sekolah.
        dsb).
                                                                                                                11) Apabila memerlukan pengait pada dinding, mintalah pertolongan tukang untuk
                                                                                                                    memasang lapisan kayu, dan sekruplah pengait pada bagian kayu ini. Memaku
 Contoh daftar identifikasi permasalahan pada bangunan sekolah:
                                                                                                                    dinding dapat menyebabkan keretakan pada dinding tersebut.
                                                                                    Lingkup Tindakan            12) Apabila terdapat permasalahan pada bangunan dan fasilitasnya, segera lapor-
     NO           Komponen Bangunan                 Masalah/kasus                                                   kan kepada tim pemeliharaan gedung atau kepada kepala sekolah.
                                                                     Pemeliharaan     Perbaikan   Penggantian
                                                                                                                13) Apabila ada bagian bangunan yang dicurigai/terbuat dari bahan asbes maka
      1           Atap                           Seng bocor
                                                                                                                    bagian bangunan tersebut harus dipelihara sesuai dengan petunjuk pengelolaan
      2           Lantai                         Kotor                                                              bahan asbes di sekolah pada bab 4 buku panduan ini.
      3           Bola lampu                     Mati




 Contoh Rencana Kegiatan Pemeliharaan Bangunan Sekolah

                                                          Frekuensi Pekerjaan     Sumber Pembiayaan
 NO Komponen                          Kegiatan      Pelak                                               Kete
    Bangunan                                        sana Hr Mg Bln         5                      Insi- rang
                                                                      Th      Rutin Komsek BOS
                                                                          Th                     dental an
                             Perbaikan dinding
          Dinding            retak
                             Plesteran

                             Cat ulang

          Lantai             Pembersihan rutin
                             Ganti ubin yang
                             pecah
          Atap               Perbaikan atap bocor

                             Perbaikan talang

          Kusen              Plitur

                             Ganti kaca pecah

          ................   ................




14        Panduan Manajemen dan Pemeliharaan Aset Sekolah                                                                               Panduan Manajemen dan Pemeliharaan Aset Sekolah       91
Lampiran 3                                                                                 3.2.3 Menyusun Rencana Anggaran Biaya Pemeliharaan
                                                                                            Rencana pemeliharaan bangunan merupakan bagian dari Rencana Kegiatan
                                                                                            Anggaran Sekolah (RKAS), oleh karena itu anggaran biaya pemeliharaan bangunan
                                   Tata tertib Sekolah                                      juga bagian dari Rencana Anggaran dan Pendapatan dan Belanja Sekolah
                                                                                            (RAPBS).
 Berikut ini adalah tata tertib pengguna gedung sekolah yang harus dimengerti dan           Besarnya biaya pemeliharaan dipengaruhi oleh strategi pemeliharaan, umur
 dipatuhi. Tim pemeliharaan sekolah dapat menambahkan peraturan baru bila diper-            bangunan, kualitas bangunan, volume/luas bangunan, intensitas kegiatan pada
 lukan. Tata tertib ini membantu menjaga sekolah tetap bersih dan terpelihara dengan        bangunan, faktor iklim/cuaca; dan faktor biologis
 baik.
                                                                                            Biaya pemeliharaan terdiri dari dua komponen utama yaitu komponen upah tenaga
     1) Jaga kebersihan dan kerapihan ruangan.                                              kerja dan biaya untuk membeli bahan dan peralatan pedukung.
     2) Bersihkanlah alas kaki sebelum memasuki ruangan.
                                                                                            3.2.4 Monitoring dan Evaluasi
     3) Buanglah sampah pada tempatnya untuk kemudian dikumpulkan dan dibakar.
        Dengan menjaga kebersihan dan kerapihan ruangan secara disiplin maka akan            1. Kepala sekolah dan           2. Tim pelaksana        3. Rekomendasi hasil
        tercipta kondisi belajar yang sehat, aman dan nyaman.                                pengurus sekolah perlu       kegiatan pemeliharaan        evaluasi terhadap
                                                                                              melakukan monitoring          bangunan sekolah              pelaksanaan
     4) Peliharalah kebersihan dinding, perlengkapan, serta perabotan sekolah. Din–
                                                                                             terhadap pelaksanaan        harus membuat laporan          pemeliharaan ini
        ding, perlengkapan serta perabotan yang bersih, enak dipandang sehingga mem-
                                                                                               pemeliharaan, dan           pertanggung jawaban          dapat digunakan
        berikan citra yang baik kepada sekolah dan masyarakat. Salurkan kreatifitas baik
                                                                                              melakukan evaluasi.         kepada kepala sekolah     sebagai masukan atau
        berupa tulisan maupun gambar pada selembar kertas, kemudian pajang pada
                                                                                               Evaluasi difokuskan           atas pelaksanaan        pertimbangan dalam
        papan mading (majalah dinding) yang terbuat dari kayu. Kayu untuk papan mad-
                                                                                             kepada efektivitas dan       kegiatan pemeliharaan      penyusunan program
        ing ini tidak harus menggunakan material yang baru. Papan lama sisa renovasi
                                                                                               efisiensi kinerja tim      yang telah dilaksanakan.   pemeliharaan di masa
        pintu atau dinding bangunan bisa digunakan untuk menjadi papan mading ini.
                                                                                                   pelaksana.               Selanjutnya kepala        yang akan datang.
     5) Supaya dinding tidak cepat kotor, sebaiknya dinding gedung sekolah tidak digu-                                         sekolah harus
        nakan untuk bersandar. Perabotan atau barang apapun sebaiknya juga dijaga                                           melaporkan kepada
        jaraknya supaya tidak menempel dengan dinding sekolah baik diluar maupun                                           komite sekolah, pada
        didalam bangunan, karena hal ini dapat menimbulkan kelembaban pada dinding                                         akhir tahun anggaran.
        bangunan.
     6) Jaga keamanan sekolah dengan baik. Matikan lampu setelah kegiatan sekolah
        berakhir untuk menghindari pemborosan energi. Tutup dan kunci pintu dengan
        baik.
     7) Apabila air ledeng pada WC atau toilet sedang tidak tersedia, gunakanlah air dari
        sumur atau persediaan air bersih lainnya untuk memenuhi kebutuhan sanitasi.
     8) Untuk menghindari penyumbatan, sebaiknya tidak membuang apapun pada klo-
        set dan saluran pembuangan air kotor.
     9) Tutuplah selalu keran air dengan benar sampai tidak menetes untuk menghindari
        pemborosan air bersih. Membuka-menutup keran air sebaiknya tidak dengan
        kasar, untuk menghindari kerusakan pada keran air.




90     Panduan Manajemen dan Pemeliharaan Aset Sekolah                                                                Panduan Manajemen dan Pemeliharaan Aset Sekolah       15
3.3 Pemeliharaan Komponen Bangunan Sekolah
 Didalam memelihara bangunan sekolah perlu secara terus menerus ditanamkan
 kepedulian kepada seluruh warga sekolah tentang tanggung jawabnya terhadap
 pemeliharaan bangunan sekolah, adanya sistem penanganan pemeliharaan
 bangunan sekolah, dan tersedianya bahan dan peralatan sederhana untuk
 mendukung pelaksanaan pemeliharaan oleh pihak sekolah.
 Pemeliharaan komponen bangunan meliputi pemeliharaan rutin menerus, berkala,
 insidental, dan perbaikan ringan terhadap komponen bangunan sekolah adalah
 sebagai berikut:                                                                    Gunting rumput            Selang air                 Tangga

 3.3.1 Atap
 Bagian atap bangunan terdiri dari tiga bagian utama yaitu: kerangka atap, penutup
 atap, dan plafon/langit-langit.

 3.3.1.1 Rangka Atap Kayu
 Sebelum bangunan gedung baru digunakan, perlu
 dilakukan pemeriksaan terhadap kondisi rangka atap.
 Pemeriksaan selanjutnya dapat dilakukan secara
 berkala setiap setahun sekali.
 Tujuan dari pemeriksaan adalah untuk melihat                                             Pel                    Sapu                      Sikat
 kemungkinan ada bagian struktur atap yang berubah
 bentuk, baut-baut pengikat mungkin ada yang kendor
 atau begel ada yang bergeser dari tempat yang
 seharusnya karena terjadinya proses penyusutan.

 Pemeliharaan Rutin
 Baut–baut yang kendor segera dikencangkan kembali
 dan begel yang lepas atau bergeser segera dibetulkan
 kembali.
 Waktu pemeriksaan dan pembetulan:
 Sekitar tiga sampai enam bulan sejak bangunan selesai
 dibangun, tepatnya setelah musim kemarau jika kayu                                    Kuas cat                 Cangkul
 mengalami proses penyusutan.                                                          Roller cat

 Bahan, alat, dan perlengkapan: tangga, kunci inggris,
 baut cadangan, senter (baterai).




16   Panduan Manajemen dan Pemeliharaan Aset Sekolah                                                  Panduan Manajemen dan Pemeliharaan Aset Sekolah   89
3.3.1.2 Penutup Atap
                                                                        Penutup atap sering terkena gangguan dari luar seperti angin, hujan, atau kejatuhan
                                                                        benda keras seperti lemparan batu, bola, dsb. Disamping itu, secara berkala perlu
                                                                        dilakukan pemeriksaan bila ada pepohonan yang dahan, ranting dan daunnya
                                                                        bersandar atau menumpang di atas atap karena:
                                                                         a. Akan mengganggu aliran air saat hujan;
                                                                         b. Saat ada angin pohon akan bergerak menekan dan menggesek bidang atap da-
                                                                            pat mengakibatkan penutup atap menjadi retak, pecah, atau bergeser sehingga
       Selotip PTFL              Gergaji kayu           Prasiku kayu        mengakibatkan bocor saat terjadi hujan;
                                                                         c. Sering terjadi daun terselip di sela–sela genting atau seng dan akan dialiri air saat
                                                                            terjadi hujan; dan
                                                                         d. Pohon juga sering ditempati semut atau serangga, jika ada bagian yang menem-
                                                                            pel bangunan akan digunakan untuk rambatan serangga ke bangunan.
                                                                        Oleh karena itu, penutup atap perlu diamati secara rutin terhadap kemungkinan
                                                                        adanya kerusakan, sampah, atau terjadi perubahan yang menyebakan kebocoran.
                                                                        Apabila ditemukan adanya kerusakan, harus segera dilakukan perbaikan agar tidak
                                                                        mengakibatkan kerusakan yang lebih parah dan menjalar ke bagian bangunan
                                                                        lainya.
        Bilah perata                Tang                 Kemoceng       Pembersihan rutin perlu dilakukan secara berkala pada talang setiap menjelang
                                                                        musim hujan atau setiap kelihatan ada kotoran yang diduga dapat menganggu aliran
                                                                        air hujan.
                                                                        Waktu Pembersihan Rutin: sebulan sekali.
                                                                        Alat, bahan dan perlengkapan: tangga, papan kayu, sapu lidi, pengki (serokan).


                                                                                                      Saat membersihkan penutup atap (genteng, seng atau
                                                                                                      bahan lainnya), jangan sampai kaki menginjak langsung
                                                                                                      di atasnya. Jika terpaksa harus menginjak, gunakan
                                                                                                      papan tebal 2 cm, lebar minimum 20 cm dan panjang
                                                                                                      sekitar 2 m untuk alas pijakkan. Hal ini agar genteng,
         Sapu lidi                  Kape               Serokan sampah                                 seng maupun talang tidak rusak.




88   Panduan Manajemen dan Pemeliharaan Aset Sekolah                                               Panduan Manajemen dan Pemeliharaan Aset Sekolah             17
3.3.1.2.1. Penutup Atap Genteng
 Masalah yang sering terjadi:
                                                                                          Lampiran 2
     a. Terdapat kotoran sampah daun kering, baik
        yang jatuh dari pohon di sekitarnya maupun                                        Daftar perlengkapan dan alat-alat pemeliharaan gedung sekolah
        yang terbawa angin;
     b. Genteng retak/pecah akibat benturan benda
        keras atau kerusakan pada rangka atap;
     c. Posisi genteng bergeser atau lepas/jatuh (terutama bagian tepi), karena adanya
        gesekan, getaran atau dorongan angin;
     d. Pemasangan tidak rapi karena bentuk genteng tidak seragam (sempurna) akibat
        penyusutan saat proses pengeringan dan pembakaran; dan
     e. Pemasangan genteng bubungan (nok) sering bocor karena pemasangan kurang
        sempurna, bisa disebabkan oleh perubahan bentuk pada balok nok atau papan
        ruiter yang mengalami penyusutan sehingga spesi pada pasangan genteng re-             Kereta dorong                  Sekop                        Ember
        tak dan bocor saat hujan. Kemungkinan lainnya adalah adanya retak rambut
        pada spesi akibat penyusutan yang cepat karena terkena panas langsung saat
        pemasangannya.

 Solusinya:
 A. Perawatan berkala


 1) Bersihkan secara berkala kotoran baik     2) Periksa atap genteng secara berkala
 di atas genteng maupun talang minimal        sehingga jika ada yang bergeser, jatuh
 setiap menjelang musim hujan. Pada           atau pecah dapat segera diketahui.
 saat membersihkan tidak menginjak            Pemeriksaan dapat dilakukan dengan
 langsung pada genteng maupun talang,         melihat dari loteng (ruang antara langit-   Palu sakar & palu besar            Linggis                 Cetokan semen
 dapat dilakukan dengan cara membuka          langit dengan genteng), untuk melihat
 genteng beberapa buah yang posisinya         apakah terdapat lubang dengan melihat
 pada usuk/kasau sehingga kaki bisa           cahaya dari luar yang menembus sela-
 menginjak langsung pada usuk/kasau           sela genteng.
 tersebut.




 Waktu: enam bulan sekali.
 Alat, bahan dan perlengkapan: tangga, sapu lidi, serokan

                                                                                             Perata plesteran               Meteran             Obeng listrik & obeng biasa




18     Panduan Manajemen dan Pemeliharaan Aset Sekolah                                                              Panduan Manajemen dan Pemeliharaan Aset Sekolah           87
LAMPIRAN
       Lampiran 1                                                                                     B. Perbaikan ringan
                                                                                                      Segera lakukan perbaikan atau penggantian jika diketahui ada yang rusak dengan
                                                                                                      cara:
                   Rangkuman Frekuensi Pemeliharaan Bangunan Sekolah                                   a. Ganti genteng yang pecah atau retak.
                                                                                                       b. Perbaiki dan tempatkan kembali genteng yang bergeser posisinya.
                                                          Frekuensi Pemeliharaan
               Komponen Bangunan                                                        Setiap saat    c. Genteng yang bentuknya tidak sempurna sebaiknya diganti agar pasangan bisa
                                         Harian   Mingguan      Bulanan    Tahunan
                                                                                        diperlukan        rapi dan tidak mengakibatkan bocor.
           1. Atap
             a. Kerangka atap                                                   v            v        Waktu: tiga bulan sekali atau saat diketahui ada indikasi kerusakan.
             b. Penutup atap                                        v                        v
             c. Pembersihan talang                                  v                        v        Alat, bahan dan perlengkapan: tangga, genting cadangan.
           2. Plafon                                  v                                      v
           3. Dinding                                                                                 Genteng bubungan yang bocor harus diperbaiki dengan membongkar bagian yang
             a. Pembersihan                           v
             b. Pengecatan                                                 v (3-4 th)
                                                                                                      bocor dan sekitarnya. Sebelum dipasang kembali spesinya dilapisi terlebih dahulu
           4. Pintu - Jendela                                                                v        dengan lembaran plastik supaya kalau terjadi retak pada spesinya rembesan air
             a. Pembersihan                 v                                                         dapat tertahan oleh plastik dan mengalir ke genteng di bawahnya. Campuran spesi
             b. Pelumasan/pembetulan                                v                        v        sebaiknya ditambahkan dengan bahan kedap air (water proofing).
             c. Pengecatan                                                 v (3-4 th)
           5. Lantai                        v                                                v        Waktu: insidental saat diketahui ada kerusakan.
           6. Instalasi air & Sanitasi      v         v                                      v
           (WATSAN)                                                                                   Alat, bahan dan perlengkapan: tangga, papan kayu ukuran 2cm x 20cm panjang
           7. Instalasi listrik                       v                                      v        2 m, minimum 2 lembar, Peralatan tukang batu (palu, betel, cetok/sendok spesi,
           8. Halaman (Eksterior)                                                                     rooskam, bilah perata,sekop, ember), genteng dan bubungan cadangan, plastik
             a. Pembersihan sampah          v                                                v
                                                      v
                                                                                                      lembaran, semen, pasir, air, karung penutup
             b. Pembersihan selokan                                                          v
             c. Pemotongan tumbuhan                                 v                        v
             d. Pemeliharaan taman          v                                                v
                                                                                                      3.3.1.2.2 Penutup atap seng gelombang
                                                                                                      Masalah yang sering terjadi:
                                                                                                       a. Baut atau paku penahan longgar dan tidak dileng-
                                                                                                          kapi dengan cincin karet (rubber sealer), sehingga
                                                                                                          mudah bocor;
                                                                                                       b. Bentuk lembaran tertekuk karena terkena benturan
                                                                                                          atau terinjak sehingga aliran air tidak lancar;            Tanpa cincin karet

                                                                                                       c. Lembaran tertekuk terutama di bagian tepi, karena
                                                                                                          paku penahannya lepas dan lembaran terdorong
                                                                                                          angin;
                                                                                                       d. Seng bubungan bergeser karena pakunya lepas,
                                                                                                          mengakibatkan ada bagian bubungan yang tidak
                                                                                                          tertutup dan bocor;

                                                                                                                                                                    Dengan cincin karet



     86      Panduan Manajemen dan Pemeliharaan Aset Sekolah                                                                   Panduan Manajemen dan Pemeliharaan Aset Sekolah            19
e. Adanya lubang paku yang gagal terpasang atau salah memaku; dan                     5.3.4 Pemeliharaan Perabot Dengan Bahan dasar particle board
     f. Lembaran atap berkarat                                                             Karakteristik bahan: Particle board tersusun dari serbuk kayu dicampur dengan per-
                                                                                           ekat/lem dan dipres/cetak sehingga menjadi lembaran. Bagian luar dipapisi dengan
 Solusinya:                                                                                lembaran formika atau PVC (plastik) yang tahan terhadap air. Perekat/lem yang di-
 A. Perawatan berkala                                                                      gunakan umumnya tidak tahan terhadap air atau lembab.

 Periksa atap seng gelombang secara berkala, bila ada yang bergeser, pakunya lepas,        Masalah yang sering timbul:
 atau kerusakan lain. Pemeriksaan dapat dilakukan dengan melihat dari loteng (ruang        - Perabot kotor oleh debu atau kotoran lain;
 antara langit-langit dengan seng), untuk melihat apakah terdapat lubang dengan
                                                                                           - Sepatu alas kakinya lepas/rusak;
 melihat cahaya dari luar yang menembus lubang/sela-sela seng.
                                                                                           - Aksesoris kendor/lepas;
 Waktu: tiga bulan sekali atau saat diketahui ada indikasi kerusakan.
                                                                                           - Melentur/melendut akibat beban; dan
 Alat, perlengkapan: tangga, dan baterei.
                                                                                           - Rusak karena particle board terurai.
 B. Perbaikan ringan:
     1) Beri silikon sealer atau flinkote untuk menutup kelonggaran di sekeliling baut/     Solusi:
        paku supaya tidak terjadi bocor.
                                                                                           A. Pemeliharaan rutin/menerus
     2) Jika tidak mengganggu lembaran yang berlekuk dibiarkan saja jangan ditekuk
                                                                                            1) Gunakan perabot sesuai dengan fungsinya, misalnya tidak duduk di atas meja,
        balik karena akan terjadi sobek. Tetapi kalau lekukkannya sudah mengakibatkan
                                                                                               tidak menggunakan meja untuk panggung, dsb.;
        aliran air tidak lancar sebaiknya lembaran tersebut diganti.
                                                                                                                                    2) Bersihkan permukaan setiap hari dengan
     3) Jika ditemukan ada paku atau sekrup pengikat yang lepas atau kendor segera
                                                                                                                                    sulak (kemoceng), dan jika ada kotoran yang
        dilakukan perbaikan, untuk menghindari bocor saat terjadi hujan dan paku atau
                                                                                                                                    melekat bersihkan dengan kain basah dan di-
        sekrup harus dilengkai dengan ring karet.
                                                                                                                                    lap lagi dengan kain lap sampai kering;
     4) Jika atap yang diganti berupa seng (metal berlapis galvanis) maka bahan peng-
                                                                                                                                    3) Hindarkan dari sinar matahari langsung
        ganti tersebut sebelum dicat terlebih dulu dilapisi dengan meni besi (red-oxide)
                                                                                                                                    dan air;
        kemudian dilapisi dengan cat tahan cuaca (weather shield).
                                                                                                                                    4) Jangan menaruh benda panas di atas pera-
     5) Dalam melakukan perbaikan jangan sampai menginjak langsung ke bidang atap.
                                                                                                                                    bot;
        Jika terpaksa harus menginjak, gunakan papan yang agak panjang (± 2m) seba-
        gai alas injakan kaki.                                                                                                 5) Jika menggeser almari atau meja seba-
                                                                                              iknya isi/beban dikosongkan terlebih dulu supaya ringan, kemudian diangkat
     6) Jika ditemukan ada bekas lobang paku yang gagal terpasang, maka lubang
                                                                                              (tidak diseret).
        tersebut harus ditutup menggunakan flinkote yang dilakukan dengan cara:
          - laburkan flinkote pada retakan atau lubang;                                      6) Jangan menempatkan perabot di tempat yang lem-
          - lapisi dengan kain; dan                                                            bab;
          - laburkan flinkote kembali di atasnya hingga rata.                                7) Tidak membebani perabot yang melebihi batas
     7) Jika ada yang berkarat, bersihkan bagian yang berkarat tersebut dengan meng-           kekuatannya, karena bahan ini mudah melentur;
        gunakan sikat kawat dan diamplas dengan amplas halus. Setelah bersih lakukan           dan
        prosedur seperti pada no.4. Apabila karat sudah parah (bila disikat sudah sangat    8) Pastikan bahwa kaki meja, kursi, atau almari yang
        tipis dan berlubang) maka sebaiknya lembaran tersebut diganti dengan lembaran          menumpu ke lantai harus dilengkapi dengan sepatu
        yang baru.                                                                             dari plastic atau karet agar terhindar dari lembab
                                                                                               atau air dari lantai.


20     Panduan Manajemen dan Pemeliharaan Aset Sekolah                                                                 Panduan Manajemen dan Pemeliharaan Aset Sekolah       85
- Cat kusam atau terkelupas;                                                         Waktu: enam bulan sekali.
       - Sepatu alas kakinya lepas/rusak; dan                                               Alat, bahan dan perlengkapan: tangga, palu besi, catut/tang, papan 2cm x 20cm
                                                                                            panjang 2m, seng baru, paku/sekrup seng, flinkote, cat tahan cuaca, meni besi,
       - Berkarat
                                                                                            silikon sealer, ring karet, sikat kawat, amplas halus.
 Solusi:
                                                                                            3.3.2 Plafon/Langit-Langit
 A. Pemeliharaan rutin/menerus                                   Kursi plastik yang rusak
                                                                                            Masalah yang sering timbul:
     1) Gunakan perabot sesuai dengan fungsinya, misalnya tidak duduk di atas meja,
                                                                                             1) Plafon kotor oleh debu atau sarang laba-laba;
        tidak menggunakan meja untuk panggung, dsb;
                                                                                             2) Terdapat noda, kusam dan jamur akibat terkena air
     2) Bersihkan permukaan setiap hari dengan sulak (kemoceng), dan jika ada kotoran
                                                                                                dari atap yang bocor;
        yang melekat bersihkan dengan kain basah;
                                                                                             3) Plafon rusak, mengelupas, berlubang; dan
     3) Hindarkan dari sinar matahari langsung;
                                                                                             4) Kalau ada bahan lain yang digunakan selain tripleks,
     4) Jangan menaruh benda panas di atas perabot;
                                                                                                lihat Bab 4 tentang Manajemen Asbes di sekolah.
     5) Jika menggeser almari atau meja sebaiknya isi/beban dikosongkan terlebih dulu
        supaya ringan, kemudian diangkat (tidak diseret); dan                               Solusinya:
     6) Dijaga jangan sampai sobek atau patah akibat salah penggunaan atau pembe-           A. Pemeliharaan rutin/menerus
        banan yang melebihi kapasitas, karena sulit atau bahkan tidak bisa diperbaiki.
                                                                                             1) Bersihkan plafon dengan menggunakan sapu bertangkai panjang. Jika menggu-
 Waktu: setiap hari                                                                             nakan tangga perhatikan agar kaki tangga atau steger harus diberi alas kain atau
 Alat, perlengkapan dan bahan: kain lap, sulak (kemoceng)                                       kertas yang digulung-gulung agar tumpuan tangga tidak merusak lantai/keramik
                                                                                                akibat dari beban yang terpusat.
 B. Pemeliharaan berkala                                                                     2) Hindarkan penempatan benda-benda yang membebani plafon, karena dapat
 Lakukan pemeriksaan secara berkala, bila ada tanda-tanda kerusakan atau akan                   mengakibatkan plafon melengkung, pecah atau pakunya terlepas.
 terjadi kerusakan seperti aksesoris lepas, buka/tutup pintu/laci tidak lancar, sepatu      Waktu: seminggu sekali.
 alas kaki rusak/hilang, dsb.).
                                                                                            Alat, dan perlengkapan: sapu bertangkai panjang dan tangga.
 Waktu: tiga bulan sekali.
 Alat, perlengkapan dan bahan: lembar pencatatan.                                           B. Pemeliharaan berkala
                                                                                             1) Periksa secara berkala, bila ada tanda-tanda bekas tetesan air dari atap bo-
 C. Perbaikan ringan                                                                            cor, atau ada tanda-tanda kerusakan berupa penurunan kerangka, paku lepas,
 Segera lakukan perbaikan jika ada bagian-bagian lepas, kendor, atau rusak, agar                lapisan tripleks mengelupas, dsb.
 tidak semakin parah. Tetapi jika rusaknya sudah parah dan tidak efisien dilakukan            2) Lakukan pengecatan ulang (setiap 3 tahun atau 4 tahun sekali) atau bila war-
 perbaikan, sebaiknya disingkirkan saja dan ganti dengan yang baru.                             nanya sudah terlihat kusam dan disarankan menggunakan cat warna putih agar
 Waktu: setiap saat ada kerusakan.                                                              ruangan menjadi terang, karena bisa berfungsi sebagai reflektor cahaya.

 Alat, perlengkapan dan bahan: tang, obeng, aksesoris pengganti.                            Waktu: tiga bulan sekali atau saat ada indikasi kerusakan, dan pengecatan ulang
                                                                                            setiap 3-4 tahun sekali.
                                                                                            Alat: tangga, kuas/roller, dan cat.




84     Panduan Manajemen dan Pemeliharaan Aset Sekolah                                                                 Panduan Manajemen dan Pemeliharaan Aset Sekolah        21
C. Perbaikan ringan                                                                      8) Tidak membebani perabot yang melebihi batas kekuatannya, karena kalau ter-
                                                                                             jadi perubahan bentuk (bengkok, lendut, patah) akan sulit untuk dikembalikan
     1) Paku yang lepas harus segera dipaku kembali agar kerusakan tidak menjadi lebih
                                                                                             seperti semula;
        parah;
                                                                                          9) Jauhkan bahan-bahan yang menyebabkan korosi dari perabot agar tidak berka-
     2) Jika ada penutup plafon yang rusak seperti tripleks lapisannya terkelupas atau
                                                                                             rat; dan
        ada yang berlobang atau sobek segera lakukan penggantian khusus untuk lem-
        baran yang rusak tersebut, dan dicat seperti bagian yang lain; dan               10) Pastikan bahwa kaki meja, kursi, atau almari yang menumpu ke lantai harus
                                                                                             dilengkapi dengan sepatu dari plastic atau karet agar tidak menimbulkan luka
     3) Plafon yang terdapat noda jamur sebaiknya dilapisi dengan cat kayu sebelum
                                                                                             gores pada lantai.
        dicat dengan cat plafon.
                                                                                         Waktu: setiap hari.
                                                                                         Alat, perlengkapan dan bahan: kain lap, sulak (kemoceng).

                                                                                         B. Pemeliharaan berkala
                                                                                         Lakukan pemeriksaan secara berkala, bila ada tanda-tanda kerusakan atau akan
                                                                                         terjadi kerusakan berupa tumbuhnya karat, buka/tutup pintu/laci tidak lancar, sam-
          Identifikasi     Bagian yang rusak    Plafon yang rusak   Dicat kembali         bungan akan lepas, cat mengelupas, sepatu alas kaki rusak/hilang, dsb.
         bagian plafon       dilepaskan             diganti                              Waktu: tiga bulan sekali.
          yang rusak
                                                                                         Alat, perlengkapan dan bahan: lembar pencatatan.
 Waktu: setiap saat ada kerusakan.
 Alat, bahan dan perlengkapan: palu, gergaji, tangga, kuas/rol cat, amplas, paku         C. Perbaikan ringan
 tripleks, lembaran tripleks, plamur tembok, dan cat.                                     1) Jika ada cat yang tekelupas segera lakukan pengecatan ulang sebelum terlan-
                                                                                             jur berkarat. Sebelum pengecatan ulang, terlebih dahulu harus diamplas sampai
 3.3.3 Dinding                                                                               bersih, baru dimeni dengan meni besi dan dicat;
 Masalah yang sering timbul:                                                              2) Lakukan perbaikan jika ada bagian-bagian lepas, kendor, atau rusak, agar tidak
                                                                                             semakin parah. Tetapi jika rusaknya sudah parah dan tidak efisien dilakukan per-
                                                                                             baikan, sebaiknya disingkirkan saja dan ganti dengan yang baru.
                                                                                         Waktu: setiap saat ada kerusakan.
                                                                                         Alat, perlengkapan dan bahan: kuas, kape, obeng, amplas, meni, cat, sepatu/alas
                                                                                         kaki (karet/plastik).

                                                                                         5.3.3 Pemeliharaan Perabot berbahan Plastik
                                                                                         Karakteristik bahan ini bervariasi, tetap umumnya bersifat elastis, ringan, tidak tahan
                                                                                         api, dan mudah sobek. Bahan jenis ini kalau sudah rusak sulit/tidak bisa diperbaiki.
                                                                                         Masalah yang sering timbul:
           Tembok kotor                   Tembok retak             Tembok lembab            - Perabot kotor oleh debu atau kotoran lain;
                                                                                            - Tergores oleh benda tajam sehingga pelapis luarnya rusak;




22     Panduan Manajemen dan Pemeliharaan Aset Sekolah                                                               Panduan Manajemen dan Pemeliharaan Aset Sekolah          83
Managemen dan pemeliharaan aset sekolah
Managemen dan pemeliharaan aset sekolah
Managemen dan pemeliharaan aset sekolah
Managemen dan pemeliharaan aset sekolah
Managemen dan pemeliharaan aset sekolah
Managemen dan pemeliharaan aset sekolah
Managemen dan pemeliharaan aset sekolah
Managemen dan pemeliharaan aset sekolah
Managemen dan pemeliharaan aset sekolah
Managemen dan pemeliharaan aset sekolah
Managemen dan pemeliharaan aset sekolah
Managemen dan pemeliharaan aset sekolah
Managemen dan pemeliharaan aset sekolah
Managemen dan pemeliharaan aset sekolah
Managemen dan pemeliharaan aset sekolah
Managemen dan pemeliharaan aset sekolah
Managemen dan pemeliharaan aset sekolah
Managemen dan pemeliharaan aset sekolah
Managemen dan pemeliharaan aset sekolah
Managemen dan pemeliharaan aset sekolah
Managemen dan pemeliharaan aset sekolah
Managemen dan pemeliharaan aset sekolah
Managemen dan pemeliharaan aset sekolah
Managemen dan pemeliharaan aset sekolah
Managemen dan pemeliharaan aset sekolah
Managemen dan pemeliharaan aset sekolah
Managemen dan pemeliharaan aset sekolah
Managemen dan pemeliharaan aset sekolah
Managemen dan pemeliharaan aset sekolah
Managemen dan pemeliharaan aset sekolah

More Related Content

What's hot

Buku catatan pelanggaran siswa
Buku catatan pelanggaran siswaBuku catatan pelanggaran siswa
Buku catatan pelanggaran siswaAli Sanjaya
 
Lampiran spj bos
Lampiran spj bosLampiran spj bos
Lampiran spj bosLuq Harry
 
Uraian pembelanjaan kegiatan 8 standar penggunaan dana bos menurut pp nomor 4...
Uraian pembelanjaan kegiatan 8 standar penggunaan dana bos menurut pp nomor 4...Uraian pembelanjaan kegiatan 8 standar penggunaan dana bos menurut pp nomor 4...
Uraian pembelanjaan kegiatan 8 standar penggunaan dana bos menurut pp nomor 4...RAHMAT HIDAYAT
 
Contoh Isian rencana aksi untuk guru.docx
Contoh Isian rencana aksi untuk guru.docxContoh Isian rencana aksi untuk guru.docx
Contoh Isian rencana aksi untuk guru.docxtrialianti
 
Sk tim-pencegahan-tindak-kekerasan-smk-dm
Sk tim-pencegahan-tindak-kekerasan-smk-dmSk tim-pencegahan-tindak-kekerasan-smk-dm
Sk tim-pencegahan-tindak-kekerasan-smk-dmYuda Zuliansa
 
Sk pembentukan tim uks sekolah dasar negeri 2 pandan sari
Sk pembentukan tim uks sekolah dasar negeri 2 pandan sariSk pembentukan tim uks sekolah dasar negeri 2 pandan sari
Sk pembentukan tim uks sekolah dasar negeri 2 pandan sariRohandi Nur Satardi
 
Instrumen Evaluasi Diri Sekolah (EDS)
Instrumen Evaluasi Diri Sekolah (EDS)Instrumen Evaluasi Diri Sekolah (EDS)
Instrumen Evaluasi Diri Sekolah (EDS)NASuprawoto Sunardjo
 
Contoh sk kcd gugus
Contoh sk kcd gugusContoh sk kcd gugus
Contoh sk kcd gugusJamaludin ..
 
Laporan kegiatan narsum workshop pkg smk produktif
Laporan kegiatan narsum workshop pkg smk produktifLaporan kegiatan narsum workshop pkg smk produktif
Laporan kegiatan narsum workshop pkg smk produktifPKG Nas Kaisar Jkt
 
Laporan akhir tugas mandiri diklat berjenjang paud tk tingkat dasar 2014
Laporan akhir tugas mandiri diklat berjenjang paud tk tingkat dasar 2014Laporan akhir tugas mandiri diklat berjenjang paud tk tingkat dasar 2014
Laporan akhir tugas mandiri diklat berjenjang paud tk tingkat dasar 2014Imam SR
 
Program ekskul olahraga sd
Program ekskul olahraga sdProgram ekskul olahraga sd
Program ekskul olahraga sdAz Zachra
 
Contoh sk-pengangkatan-pendidik-dan-tenaga-kependidikan-revisi
Contoh sk-pengangkatan-pendidik-dan-tenaga-kependidikan-revisiContoh sk-pengangkatan-pendidik-dan-tenaga-kependidikan-revisi
Contoh sk-pengangkatan-pendidik-dan-tenaga-kependidikan-revisiAl-Akhnan Nur Rusman
 
Contoh format-program-pengawas-sekolah-akhmadsudrajat-co-cc
Contoh format-program-pengawas-sekolah-akhmadsudrajat-co-ccContoh format-program-pengawas-sekolah-akhmadsudrajat-co-cc
Contoh format-program-pengawas-sekolah-akhmadsudrajat-co-ccmielaanjani
 

What's hot (20)

Kode bel proses belajar mengajar
Kode bel proses belajar mengajarKode bel proses belajar mengajar
Kode bel proses belajar mengajar
 
Buku catatan pelanggaran siswa
Buku catatan pelanggaran siswaBuku catatan pelanggaran siswa
Buku catatan pelanggaran siswa
 
Lampiran spj bos
Lampiran spj bosLampiran spj bos
Lampiran spj bos
 
Uraian pembelanjaan kegiatan 8 standar penggunaan dana bos menurut pp nomor 4...
Uraian pembelanjaan kegiatan 8 standar penggunaan dana bos menurut pp nomor 4...Uraian pembelanjaan kegiatan 8 standar penggunaan dana bos menurut pp nomor 4...
Uraian pembelanjaan kegiatan 8 standar penggunaan dana bos menurut pp nomor 4...
 
Contoh Isian rencana aksi untuk guru.docx
Contoh Isian rencana aksi untuk guru.docxContoh Isian rencana aksi untuk guru.docx
Contoh Isian rencana aksi untuk guru.docx
 
Sk tim pengembang sekolah
Sk tim pengembang sekolahSk tim pengembang sekolah
Sk tim pengembang sekolah
 
PROGRAM KERJA UKS
PROGRAM KERJA UKSPROGRAM KERJA UKS
PROGRAM KERJA UKS
 
Sk tim-pencegahan-tindak-kekerasan-smk-dm
Sk tim-pencegahan-tindak-kekerasan-smk-dmSk tim-pencegahan-tindak-kekerasan-smk-dm
Sk tim-pencegahan-tindak-kekerasan-smk-dm
 
Sk pembentukan tim uks sekolah dasar negeri 2 pandan sari
Sk pembentukan tim uks sekolah dasar negeri 2 pandan sariSk pembentukan tim uks sekolah dasar negeri 2 pandan sari
Sk pembentukan tim uks sekolah dasar negeri 2 pandan sari
 
Instrumen Evaluasi Diri Sekolah (EDS)
Instrumen Evaluasi Diri Sekolah (EDS)Instrumen Evaluasi Diri Sekolah (EDS)
Instrumen Evaluasi Diri Sekolah (EDS)
 
Contoh sk kcd gugus
Contoh sk kcd gugusContoh sk kcd gugus
Contoh sk kcd gugus
 
program kerja BK 2022-2023.pdf
program kerja BK 2022-2023.pdfprogram kerja BK 2022-2023.pdf
program kerja BK 2022-2023.pdf
 
BOS Kinerja TA 2023.pptx
BOS Kinerja TA 2023.pptxBOS Kinerja TA 2023.pptx
BOS Kinerja TA 2023.pptx
 
Instrumen supervisi (ktsp)
Instrumen supervisi (ktsp)Instrumen supervisi (ktsp)
Instrumen supervisi (ktsp)
 
Laporan kegiatan narsum workshop pkg smk produktif
Laporan kegiatan narsum workshop pkg smk produktifLaporan kegiatan narsum workshop pkg smk produktif
Laporan kegiatan narsum workshop pkg smk produktif
 
Laporan akhir tugas mandiri diklat berjenjang paud tk tingkat dasar 2014
Laporan akhir tugas mandiri diklat berjenjang paud tk tingkat dasar 2014Laporan akhir tugas mandiri diklat berjenjang paud tk tingkat dasar 2014
Laporan akhir tugas mandiri diklat berjenjang paud tk tingkat dasar 2014
 
Program ekskul olahraga sd
Program ekskul olahraga sdProgram ekskul olahraga sd
Program ekskul olahraga sd
 
Contoh sk-pengangkatan-pendidik-dan-tenaga-kependidikan-revisi
Contoh sk-pengangkatan-pendidik-dan-tenaga-kependidikan-revisiContoh sk-pengangkatan-pendidik-dan-tenaga-kependidikan-revisi
Contoh sk-pengangkatan-pendidik-dan-tenaga-kependidikan-revisi
 
Contoh format-program-pengawas-sekolah-akhmadsudrajat-co-cc
Contoh format-program-pengawas-sekolah-akhmadsudrajat-co-ccContoh format-program-pengawas-sekolah-akhmadsudrajat-co-cc
Contoh format-program-pengawas-sekolah-akhmadsudrajat-co-cc
 
SOP wali kelas
SOP wali kelasSOP wali kelas
SOP wali kelas
 

Viewers also liked

Tata cara memelihara lingkungan sekolah agar tetap bersih
Tata cara memelihara lingkungan sekolah agar tetap bersihTata cara memelihara lingkungan sekolah agar tetap bersih
Tata cara memelihara lingkungan sekolah agar tetap bersihOperator Warnet Vast Raha
 
Folio sejarah tingkatan 3
Folio sejarah tingkatan 3Folio sejarah tingkatan 3
Folio sejarah tingkatan 3Amir Zul
 
Bahan sosialisasi spt tahunan badan
Bahan sosialisasi spt tahunan badanBahan sosialisasi spt tahunan badan
Bahan sosialisasi spt tahunan badanheri baskoro
 
Pedoman pemeliharaan dan perawatan bangunan gedung
Pedoman pemeliharaan dan perawatan bangunan gedungPedoman pemeliharaan dan perawatan bangunan gedung
Pedoman pemeliharaan dan perawatan bangunan gedunginfosanitasi
 
Penghargaan
PenghargaanPenghargaan
Penghargaanzainipr
 
Langkah langkah
Langkah langkahLangkah langkah
Langkah langkahjayadarshu
 

Viewers also liked (7)

Tata cara memelihara lingkungan sekolah agar tetap bersih
Tata cara memelihara lingkungan sekolah agar tetap bersihTata cara memelihara lingkungan sekolah agar tetap bersih
Tata cara memelihara lingkungan sekolah agar tetap bersih
 
Folio sejarah tingkatan 3
Folio sejarah tingkatan 3Folio sejarah tingkatan 3
Folio sejarah tingkatan 3
 
Bahan sosialisasi spt tahunan badan
Bahan sosialisasi spt tahunan badanBahan sosialisasi spt tahunan badan
Bahan sosialisasi spt tahunan badan
 
Pedoman pemeliharaan dan perawatan bangunan gedung
Pedoman pemeliharaan dan perawatan bangunan gedungPedoman pemeliharaan dan perawatan bangunan gedung
Pedoman pemeliharaan dan perawatan bangunan gedung
 
contoh Penghargaan
contoh Penghargaan contoh Penghargaan
contoh Penghargaan
 
Penghargaan
PenghargaanPenghargaan
Penghargaan
 
Langkah langkah
Langkah langkahLangkah langkah
Langkah langkah
 

Similar to Managemen dan pemeliharaan aset sekolah

Bentang rph kssr 2
Bentang rph kssr 2Bentang rph kssr 2
Bentang rph kssr 2wmzuri
 
Panduan Pengelolaan Lab dan Penilaian Teknisi serta Laboran
Panduan Pengelolaan Lab dan Penilaian Teknisi serta LaboranPanduan Pengelolaan Lab dan Penilaian Teknisi serta Laboran
Panduan Pengelolaan Lab dan Penilaian Teknisi serta LaboranBapake Icha Kukuh Andin
 
Nomor 12 tahun 2007 ttg standar pengawas
Nomor 12 tahun 2007 ttg standar pengawasNomor 12 tahun 2007 ttg standar pengawas
Nomor 12 tahun 2007 ttg standar pengawasNandang Sukmara
 
Permendiknas Nomor 12 Tahun 2007: Standar Pengawas Sekolah
Permendiknas Nomor 12 Tahun 2007: Standar Pengawas SekolahPermendiknas Nomor 12 Tahun 2007: Standar Pengawas Sekolah
Permendiknas Nomor 12 Tahun 2007: Standar Pengawas SekolahYani Pieter Pitoy
 
Program supervisi mutu dan spmi
Program supervisi mutu dan spmiProgram supervisi mutu dan spmi
Program supervisi mutu dan spmiSahar Cha
 
08. juknis analisis kondisi satuan pendidikan (isi revisi)
08. juknis analisis kondisi satuan pendidikan (isi revisi)08. juknis analisis kondisi satuan pendidikan (isi revisi)
08. juknis analisis kondisi satuan pendidikan (isi revisi)Suaidin -Dompu
 
08. juknis analisis kondisi satuan pendidikan (isi revisi)
08. juknis analisis kondisi satuan pendidikan (isi revisi)08. juknis analisis kondisi satuan pendidikan (isi revisi)
08. juknis analisis kondisi satuan pendidikan (isi revisi)Suaidin -Dompu
 
Pengembangan Pembelajaran dan Penilaian
Pengembangan Pembelajaran dan PenilaianPengembangan Pembelajaran dan Penilaian
Pengembangan Pembelajaran dan PenilaianZaenal Khayat
 
1. ps supervisi akademik untuk rekan pengawas
1. ps   supervisi akademik untuk rekan pengawas1. ps   supervisi akademik untuk rekan pengawas
1. ps supervisi akademik untuk rekan pengawasDrs. HM. Yunus
 
6067498 Panduan Penyusunan Program Kerja Rintisan Skmssn 1
6067498 Panduan Penyusunan Program Kerja Rintisan Skmssn 16067498 Panduan Penyusunan Program Kerja Rintisan Skmssn 1
6067498 Panduan Penyusunan Program Kerja Rintisan Skmssn 15a1p0l
 
Program sarana dan prasarana sma purworejo
Program sarana dan prasarana sma purworejoProgram sarana dan prasarana sma purworejo
Program sarana dan prasarana sma purworejoFerdinand Yohannes
 
Permendiknas no-20-th-2007-ttg-standar-penilaian-pendidikan
Permendiknas no-20-th-2007-ttg-standar-penilaian-pendidikanPermendiknas no-20-th-2007-ttg-standar-penilaian-pendidikan
Permendiknas no-20-th-2007-ttg-standar-penilaian-pendidikanAtikah Zahra
 
Permen no 12 tentang standar pengawas sekolah
Permen no  12 tentang standar pengawas sekolahPermen no  12 tentang standar pengawas sekolah
Permen no 12 tentang standar pengawas sekolahRikza Azharona
 
05. juknis standar penilaian (isi revisi)-0104
05. juknis standar penilaian (isi revisi)-010405. juknis standar penilaian (isi revisi)-0104
05. juknis standar penilaian (isi revisi)-0104Suaidin -Dompu
 
Slot 2 pengenalan mmi
Slot 2 pengenalan mmiSlot 2 pengenalan mmi
Slot 2 pengenalan mmismktsj2
 

Similar to Managemen dan pemeliharaan aset sekolah (20)

Permen 2012
Permen 2012Permen 2012
Permen 2012
 
Bentang rph kssr 2
Bentang rph kssr 2Bentang rph kssr 2
Bentang rph kssr 2
 
Panduan Pengelolaan Lab dan Penilaian Teknisi serta Laboran
Panduan Pengelolaan Lab dan Penilaian Teknisi serta LaboranPanduan Pengelolaan Lab dan Penilaian Teknisi serta Laboran
Panduan Pengelolaan Lab dan Penilaian Teknisi serta Laboran
 
Nomor 12 tahun 2007 ttg standar pengawas
Nomor 12 tahun 2007 ttg standar pengawasNomor 12 tahun 2007 ttg standar pengawas
Nomor 12 tahun 2007 ttg standar pengawas
 
Permendiknas Nomor 12 Tahun 2007: Standar Pengawas Sekolah
Permendiknas Nomor 12 Tahun 2007: Standar Pengawas SekolahPermendiknas Nomor 12 Tahun 2007: Standar Pengawas Sekolah
Permendiknas Nomor 12 Tahun 2007: Standar Pengawas Sekolah
 
Program supervisi mutu dan spmi
Program supervisi mutu dan spmiProgram supervisi mutu dan spmi
Program supervisi mutu dan spmi
 
Standar pengawas
Standar pengawasStandar pengawas
Standar pengawas
 
08. juknis analisis kondisi satuan pendidikan (isi revisi)
08. juknis analisis kondisi satuan pendidikan (isi revisi)08. juknis analisis kondisi satuan pendidikan (isi revisi)
08. juknis analisis kondisi satuan pendidikan (isi revisi)
 
08. juknis analisis kondisi satuan pendidikan (isi revisi)
08. juknis analisis kondisi satuan pendidikan (isi revisi)08. juknis analisis kondisi satuan pendidikan (isi revisi)
08. juknis analisis kondisi satuan pendidikan (isi revisi)
 
MATERI PTK/PTS
MATERI PTK/PTSMATERI PTK/PTS
MATERI PTK/PTS
 
Pengembangan Pembelajaran dan Penilaian
Pengembangan Pembelajaran dan PenilaianPengembangan Pembelajaran dan Penilaian
Pengembangan Pembelajaran dan Penilaian
 
1. ps supervisi akademik untuk rekan pengawas
1. ps   supervisi akademik untuk rekan pengawas1. ps   supervisi akademik untuk rekan pengawas
1. ps supervisi akademik untuk rekan pengawas
 
3 ps-ptk-100922222652-phpapp01
3 ps-ptk-100922222652-phpapp013 ps-ptk-100922222652-phpapp01
3 ps-ptk-100922222652-phpapp01
 
6067498 Panduan Penyusunan Program Kerja Rintisan Skmssn 1
6067498 Panduan Penyusunan Program Kerja Rintisan Skmssn 16067498 Panduan Penyusunan Program Kerja Rintisan Skmssn 1
6067498 Panduan Penyusunan Program Kerja Rintisan Skmssn 1
 
Persentasi ojl cakep 2016
Persentasi ojl cakep 2016Persentasi ojl cakep 2016
Persentasi ojl cakep 2016
 
Program sarana dan prasarana sma purworejo
Program sarana dan prasarana sma purworejoProgram sarana dan prasarana sma purworejo
Program sarana dan prasarana sma purworejo
 
Permendiknas no-20-th-2007-ttg-standar-penilaian-pendidikan
Permendiknas no-20-th-2007-ttg-standar-penilaian-pendidikanPermendiknas no-20-th-2007-ttg-standar-penilaian-pendidikan
Permendiknas no-20-th-2007-ttg-standar-penilaian-pendidikan
 
Permen no 12 tentang standar pengawas sekolah
Permen no  12 tentang standar pengawas sekolahPermen no  12 tentang standar pengawas sekolah
Permen no 12 tentang standar pengawas sekolah
 
05. juknis standar penilaian (isi revisi)-0104
05. juknis standar penilaian (isi revisi)-010405. juknis standar penilaian (isi revisi)-0104
05. juknis standar penilaian (isi revisi)-0104
 
Slot 2 pengenalan mmi
Slot 2 pengenalan mmiSlot 2 pengenalan mmi
Slot 2 pengenalan mmi
 

More from Nandang Sukmara

Ad hasil rapat tgl 3 5 3012
Ad hasil rapat tgl 3 5 3012Ad hasil rapat tgl 3 5 3012
Ad hasil rapat tgl 3 5 3012Nandang Sukmara
 
Permendagri 079-2007 pedoman penyusunan rencana pencapaian spm
Permendagri 079-2007 pedoman penyusunan rencana pencapaian spmPermendagri 079-2007 pedoman penyusunan rencana pencapaian spm
Permendagri 079-2007 pedoman penyusunan rencana pencapaian spmNandang Sukmara
 
Pedoman%20 penyusunan%20perencanaan%20dan%20penganggaran%20sekolah%20madrasah...
Pedoman%20 penyusunan%20perencanaan%20dan%20penganggaran%20sekolah%20madrasah...Pedoman%20 penyusunan%20perencanaan%20dan%20penganggaran%20sekolah%20madrasah...
Pedoman%20 penyusunan%20perencanaan%20dan%20penganggaran%20sekolah%20madrasah...Nandang Sukmara
 
Permendiknas no 15 tahun 2010 standar pelayanan minimal
Permendiknas no 15 tahun 2010 standar pelayanan minimalPermendiknas no 15 tahun 2010 standar pelayanan minimal
Permendiknas no 15 tahun 2010 standar pelayanan minimalNandang Sukmara
 
Pp 39 92 peranserta masyarakat
Pp 39 92 peranserta masyarakatPp 39 92 peranserta masyarakat
Pp 39 92 peranserta masyarakatNandang Sukmara
 
Perda nomor 20 2007 struktur organigram disdik
Perda nomor 20 2007 struktur organigram disdikPerda nomor 20 2007 struktur organigram disdik
Perda nomor 20 2007 struktur organigram disdikNandang Sukmara
 
Permendiknas 50 2007_standar_pengelolaan
Permendiknas 50 2007_standar_pengelolaanPermendiknas 50 2007_standar_pengelolaan
Permendiknas 50 2007_standar_pengelolaanNandang Sukmara
 
Pp no 47 t ahun 2008 wajar dikdas
Pp no 47 t ahun 2008 wajar dikdasPp no 47 t ahun 2008 wajar dikdas
Pp no 47 t ahun 2008 wajar dikdasNandang Sukmara
 
Pp no 47 t ahun 2008 wajar dikdas
Pp no 47 t ahun 2008 wajar dikdasPp no 47 t ahun 2008 wajar dikdas
Pp no 47 t ahun 2008 wajar dikdasNandang Sukmara
 
Pp no 66 tahun 2010 pengelolaan pendidikan nas
Pp no  66 tahun 2010 pengelolaan pendidikan nasPp no  66 tahun 2010 pengelolaan pendidikan nas
Pp no 66 tahun 2010 pengelolaan pendidikan nasNandang Sukmara
 
Permen no 19 t ahun 2007 standar pengelolaan
Permen no 19 t ahun 2007 standar pengelolaanPermen no 19 t ahun 2007 standar pengelolaan
Permen no 19 t ahun 2007 standar pengelolaanNandang Sukmara
 
Perka bkn nomor_19_tahun_2011pedoman_umum_penyusunan_kebutuhan_pegawai_negeri...
Perka bkn nomor_19_tahun_2011pedoman_umum_penyusunan_kebutuhan_pegawai_negeri...Perka bkn nomor_19_tahun_2011pedoman_umum_penyusunan_kebutuhan_pegawai_negeri...
Perka bkn nomor_19_tahun_2011pedoman_umum_penyusunan_kebutuhan_pegawai_negeri...Nandang Sukmara
 
Paparan sosialisasi pedoman perhitungan
Paparan sosialisasi pedoman perhitunganPaparan sosialisasi pedoman perhitungan
Paparan sosialisasi pedoman perhitunganNandang Sukmara
 

More from Nandang Sukmara (20)

Untitled Presentation
Untitled PresentationUntitled Presentation
Untitled Presentation
 
Ad hasil rapat tgl 3 5 3012
Ad hasil rapat tgl 3 5 3012Ad hasil rapat tgl 3 5 3012
Ad hasil rapat tgl 3 5 3012
 
Permendagri 079-2007 pedoman penyusunan rencana pencapaian spm
Permendagri 079-2007 pedoman penyusunan rencana pencapaian spmPermendagri 079-2007 pedoman penyusunan rencana pencapaian spm
Permendagri 079-2007 pedoman penyusunan rencana pencapaian spm
 
Pedoman%20 penyusunan%20perencanaan%20dan%20penganggaran%20sekolah%20madrasah...
Pedoman%20 penyusunan%20perencanaan%20dan%20penganggaran%20sekolah%20madrasah...Pedoman%20 penyusunan%20perencanaan%20dan%20penganggaran%20sekolah%20madrasah...
Pedoman%20 penyusunan%20perencanaan%20dan%20penganggaran%20sekolah%20madrasah...
 
Permendiknas no 15 tahun 2010 standar pelayanan minimal
Permendiknas no 15 tahun 2010 standar pelayanan minimalPermendiknas no 15 tahun 2010 standar pelayanan minimal
Permendiknas no 15 tahun 2010 standar pelayanan minimal
 
Pp 39 92 peranserta masyarakat
Pp 39 92 peranserta masyarakatPp 39 92 peranserta masyarakat
Pp 39 92 peranserta masyarakat
 
Perda nomor 20 2007 struktur organigram disdik
Perda nomor 20 2007 struktur organigram disdikPerda nomor 20 2007 struktur organigram disdik
Perda nomor 20 2007 struktur organigram disdik
 
Pp38
Pp38Pp38
Pp38
 
Masterplan pendidikan
Masterplan pendidikanMasterplan pendidikan
Masterplan pendidikan
 
Permendiknas 50 2007_standar_pengelolaan
Permendiknas 50 2007_standar_pengelolaanPermendiknas 50 2007_standar_pengelolaan
Permendiknas 50 2007_standar_pengelolaan
 
Pp 47 2008
Pp 47 2008Pp 47 2008
Pp 47 2008
 
Pp no 47 t ahun 2008 wajar dikdas
Pp no 47 t ahun 2008 wajar dikdasPp no 47 t ahun 2008 wajar dikdas
Pp no 47 t ahun 2008 wajar dikdas
 
Pp no 47 t ahun 2008 wajar dikdas
Pp no 47 t ahun 2008 wajar dikdasPp no 47 t ahun 2008 wajar dikdas
Pp no 47 t ahun 2008 wajar dikdas
 
Pp no 66 tahun 2010 pengelolaan pendidikan nas
Pp no  66 tahun 2010 pengelolaan pendidikan nasPp no  66 tahun 2010 pengelolaan pendidikan nas
Pp no 66 tahun 2010 pengelolaan pendidikan nas
 
Lampiran iii br
Lampiran iii brLampiran iii br
Lampiran iii br
 
Lampiran ii br
Lampiran ii brLampiran ii br
Lampiran ii br
 
Lampiran i br
Lampiran i brLampiran i br
Lampiran i br
 
Permen no 19 t ahun 2007 standar pengelolaan
Permen no 19 t ahun 2007 standar pengelolaanPermen no 19 t ahun 2007 standar pengelolaan
Permen no 19 t ahun 2007 standar pengelolaan
 
Perka bkn nomor_19_tahun_2011pedoman_umum_penyusunan_kebutuhan_pegawai_negeri...
Perka bkn nomor_19_tahun_2011pedoman_umum_penyusunan_kebutuhan_pegawai_negeri...Perka bkn nomor_19_tahun_2011pedoman_umum_penyusunan_kebutuhan_pegawai_negeri...
Perka bkn nomor_19_tahun_2011pedoman_umum_penyusunan_kebutuhan_pegawai_negeri...
 
Paparan sosialisasi pedoman perhitungan
Paparan sosialisasi pedoman perhitunganPaparan sosialisasi pedoman perhitungan
Paparan sosialisasi pedoman perhitungan
 

Recently uploaded

PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptxPPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptxalalfardilah
 
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptxKONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptxawaldarmawan3
 
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptxIPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptxErikaPuspita10
 
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfKelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfCloverash1
 
demontrasi kontekstual modul 1.2.a. 6.pdf
demontrasi kontekstual modul 1.2.a. 6.pdfdemontrasi kontekstual modul 1.2.a. 6.pdf
demontrasi kontekstual modul 1.2.a. 6.pdfIndri117648
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggeraksupriadi611
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...Kanaidi ken
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMmulyadia43
 
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxPrakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxSyaimarChandra1
 
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdfShintaNovianti1
 
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptxPPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptxHeruFebrianto3
 
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptxPanduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptxsudianaade137
 
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASaku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASreskosatrio1
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docxModul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docxherisriwahyuni
 
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdfHARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdfkustiyantidew94
 
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxTugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxmawan5982
 
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...MarwanAnugrah
 
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxAKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxWirionSembiring2
 
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxPPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxnerow98
 
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxMateri Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxRezaWahyuni6
 

Recently uploaded (20)

PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptxPPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
 
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptxKONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
 
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptxIPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
 
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfKelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
 
demontrasi kontekstual modul 1.2.a. 6.pdf
demontrasi kontekstual modul 1.2.a. 6.pdfdemontrasi kontekstual modul 1.2.a. 6.pdf
demontrasi kontekstual modul 1.2.a. 6.pdf
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
 
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxPrakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
 
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
 
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptxPPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
 
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptxPanduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
 
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASaku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docxModul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
 
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdfHARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
 
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxTugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
 
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
 
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxAKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
 
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxPPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
 
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxMateri Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
 

Managemen dan pemeliharaan aset sekolah

  • 1.
  • 2. PEMELIHARAAN ASET SEKOLAH PANDUAN MANAJEMEN Lampiran 8 Referensi Kata Pengantar Peningkatan mutu pendidikan dasar merupakan salah satu kebutuhan yang tidak Australian Code of Practice for the Safe Removal of Asbestos 2nd Edition [NOHSC: dapat ditunda-tunda lagi, mengingat keberhasilan pembangunan suatu bangsa di- 2002 (2005)]. tentukan oleh keberadaan sumber daya manusia yang berkualitas. Australian Code of Practice for the Management and Control of Asbestos in Work- Pemerintah Indonesia telah berkomitmen untuk menuntaskan program wajib belajar places [NOHSC: 2018 (2005)] sembilan tahun yang bermutu pada tahun 2009 bagi seluruh anak Indonesia. Untuk mencapai tujuan tersebut Departemen pendidikan nasional dalam hal ini Direktorat Keputusan Direktur Jenderal Pembinaan Pengawasan Ketenagakerjaan, No. Pembinaan Sekolah Menengah Pertama, Direktorat Jenderal Manajemen Pendidi- KEP.104/DJPPK/IX, 2006: Petunjuk teknis pemakaian bahan yang mengandung as- kan Dasar dan Menengah, telah menyusun berbagai kebijakan dan strategi dalam bes di tempat kerja. mengupayakan perluasan dan pemerataan kesempatan memperoleh pendidikan dasar yang bermutu. Salah satu prioritas dalam upaya ini adalah pembangunan sa- Permendagri Nomor 17 Tahun 2007 Pasal 4 ayat 2 tentang pengelolaan barang rana dan prasarana sekolah SMP. daerah. Implementasi kebijakan ini mendapat dukungan dari pemerintah Australia melalui Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 74 Tahun 2001 tentang pengelo- Australia-Indonesia Basic Education Program (AIBEP) laan bahan berbahaya dan beracun. Sarana dan prasarana sekolah yang telah dibangun perlu dikelola oleh sekolah dan Permendiknas Nomor 21 Tahun 2007: tentang pemeliharaan aset sekolah. masyarakat agar dapat berfungsi dengan baik selama umur yang direncanakan, aman bagi para warga sekolah, dan tidak berpotensi menimbulkan kerugian materiil Peraturan Menteri Tenaga Kerja Nomor: Per-03/MEN/Tahun 1985 Tentang Kesela- yang besar. matan dan Kesehatan Kerja Pemakai Asbes Buku panduan ini disusun untuk dijadikan panduan praktis dalam mengelola dan Perawatan Preventif Sarana Dan Prasarana Pendidikan, 1999, DEPDIKNAS memelihara aset sekolah, termasuk mengelola asbes jika dalam bangunan seko- lah tersebut ada yang menggunakan bahan dari asbes. Kendati panduan ini diter- Pedoman Manajemen Aset Sekolah tahun 2009, Direktorat Jenderal Manajemen bitkan oleh Departemen Pendidikan Nasional dan Departemen Agama melalui mela- Pendidikan Dasar dan Menengah, Departemen Pendidikan Nasional. lui program AIBEP 2006-2009, panduan ini dapat dipergunakan diseluruh sekolah Pedoman Pemeliharaan Gedung Sekolah, 2008, DEPDIKNAS dilingkungan Depdiknas dan Depag seluruh Indonesia. Buku ini bukan merupakan aturan baku, sehingga didalam pelaksanaannya pihak sekolah dimungkinkan untuk Peraturan Pemerintah Republik Indonesia No. 19 Tahun 2005 tentang Standar Na- menambah dan mengurangi dari buku panduan ”Manajemen dan Pemeliharaan Aset sional Pendidikan. Sekolah” ini bila dianggap perlu. Serial Rumah no. 35, Solusi Rumah Anda, Robertus Panuang dkk., November 2007 Jakarta, 2009 Rancangan sistem standarisasi dan perhitungan biyaya pemeliharaan bangunan Direktur Pembinaan Sekolah Menengah Pertama sekolah, 2000, Aenudin. Didik Suhardi, SH. M.Si. NIP 196312031983031009 108 Panduan Manajemen dan Pemeliharaan Aset Sekolah Panduan Manajemen dan Pemeliharaan Aset Sekolah x
  • 3. Daftar Inspeksi Dan Monitoring Nama Sekolah: ............................................................................ Kondisi Bahan Asbes Tanggal Pelaksana Ruang Kelas Kantor Kantor Ruang Catatan Perpus Kantin Lab WC 1 2 3 4 5 6 Guru Kep. Sek BP Lampiran 7 B= Baik J=Jelek N= Normal Panduan Manajemen dan Pemeliharaan Aset Sekolah 107
  • 4. PEMELIHARAAN ASET SEKOLAH PANDUAN MANAJEMEN Lampiran 6 Daftar Pelatihan Yang Telah Diberikan Tentang Pengelolaan Bahan Asbes Daftar Isi Nama Sekolah: ............................................................................ Jenis Pelatihan Tanggal Peserta Pelatih Bahan Pelatihan Catatan R T KATA PENGANTAR x DAFTAR ISI xi BAB I. PENDAHULUAN 1 1.1 Latar belakang 1 1.2 Tujuan manajemen aset sekolah 2 1.3 Ruang lingkup 2 BAB II. MANAJEMEN ASET SEKOLAH 3 2.1 Definisi 3 2.2 Hal-hal yang perlu dilakukan dalam mengelola aset sekolah 4 BAB III. PEMELIHARAAN BANGUNAN 11 3.1 Kategori pemeliharaan 12 3.2 Tim pelaksana kegiatan 12 3.3 Pemeliharaan komponen bangunan 16 BAB IV. MANAJEMEN ASBES DI SEKOLAH 58 4.1 Prinsip umum 59 4.2 Nilai ambang batas serat asbes di udara 59 4.3 Bahan asbes ada dimana saja? 59 R= Rutin T= Tak terencana 4.4 Bagaimana mengelola bahan asbes/mungkin mengandung asbes? 59 4.5 Kajian kondisi bahan asbes 61 4.6 Tugas dan tanggungjawab didalam mengelola bahan asbes 61 106 Panduan Manajemen dan Pemeliharaan Aset Sekolah Panduan Manajemen dan Pemeliharaan Aset Sekolah xxx xi
  • 5. 4.7 Pakaian pelindung 62 4.8 Pembongkaran bahan asbes 63 Lampiran 5 4.9 Pemeliharaan rutin 65 T= Tak terencana 4.10 Pekerjaan ringan yang diperbolehkan 66 4.11 Pengawasan pelaksanaan 69 R= Rutin Catatan 4.12 Training 70 BAB V. PEMELIHARAAN ASET NON BANGUNAN 72 5.1 Pemeliharaan alat peraga sekolah 72 5.2 Pemeliharaan bahan pustaka 76 5.3 Pemeliharaan perabot sekolah 79 Pelaksana LAMPIRAN 1. Frekuensi pemeliharaan setiap komponen bangunan 86 2. Daftar perlengkapan/alat-alat 87 T 3. Tata tertib sekolah 90 R Kegiatan pemeliharaan bahan asbes yang telah dilaksanakan Nama Sekolah: ............................................................................ 4. Analisa biaya pemeliharaan 92 5. Daftar kegiatan pemeliharaan bahan asbes 105 Kegiatan 6. Daftar pelatihan yang telah diberikan tentang bahan asbes 106 7. Daftar inspeksi dan monitoring kegiatan pemeliharaan bahan asbes 107 8. Referensi 108 Bagian Tanggal Lokasi xii Panduan Manajemen dan Pemeliharaan Aset Sekolah Panduan Manajemen dan Pemeliharaan Aset Sekolah 105
  • 6. PENDAHULUAN REKAPITULASI NAMA SEKOLAH : SMPN.................................................. PEKERJAAN : PEMELIHARAAN................................. DESA : .............................................................. BAB 1. Pendahuluan KECAMATAN : .............................................................. KABUPATEN : .............................................................. TAHUN ANGGARAN : .............................................................. PEMELIHARAAN BANGUNAN SEKOLAH 1.1 Latar Belakang Sarana dan Prasarana Pendidikan merupakan salah satu dari delapan Standar Pen- didikan Nasional *) sebagai penunjang untuk menjamin lancarnya penyelenggaraan Kegiatan Belajar Mengajar (KBM) di sekolah. Oleh karena itu sarana-prasarana se- bagai aset sekolah harus dikelola dan dipelihara dengan baik agar selalu siap pada saat akan dipergunakan. Landasan hukum pengelolaan sarana-prasarana pendidikan ini adalah Undang- Undang No. 20 tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional, bab IX tentang Standar Nasional Pendidikan, dan Bab XII tentang Sarana dan Prasarana Pendi- dikan. Ditindaklanjuti dalam Peraturan Pemerintah (PP) no. 24 tahun 2007 beser- ta lampirannya, tentang Standar Sarana dan Prasarana Pendidikan, seperti yang ditetapkan oleh Badan Standarisasi Nasional Pendidikan (BSNP). Peraturan Menteri Dalam Negeri no. 17 Tahun 2007 tentang Pedoman Teknis Pengelolaan Barang Milik Daerah, yang mengatur tentang pengadaan, pemanfaatan, pengelolaan dan peng- hapusan. Peraturan Pemerintah Republik Indonesia nomor 74 Tahun 2001 tentang Pengelolaan Bahan Berbahaya dan Beracun, dan Keputusan Direktur Jenderal Pem- binaan Pengawasan Ketenagakerjaan no. Kep.104/DJPPK/IX, tahun 2006, tentang Pemakaian Bahan yang Mengandung Asbes, sebagai pedoman pengelolaan asbes di sekolah. Pemerintah Republik Indonesia telah mengeluarkan kebijakan baru dalam pelaksan- aan program pembangunan dan rehabilitasi sekolah dengan konsep pemberdayaan masyarakat yang melibatkan partisipasi warga sekolah dan masyarakat. Dengan pendekatan ini masyarakat mempunyai rasa kepemilikan dan kepedulian yang tinggi terhadap sekolah/madrasah di wilayahnya. Agar pengelolaan aset yang berupa sarana-prasarana sekolah ini dapat berjalan baik, pemerintah dalam hal ini Departemen Pendidikan Nasional dan Departemen Agama memberikan panduan manajemen dan pemeliharaan aset sekolah/madrasah kepada pengelola sekolah/madrasah. Misi dari diberikannya panduan ini kepada sekolah/madrasah adalah agar sekolah/ madrasah tersebut dapat mewujudkan: (1) terkelolanya aset yang dimilikinya seko- ( ) 104 Panduan Manajemen dan Pemeliharaan Aset Sekolah Panduan Manajemen dan Pemeliharaan Aset Sekolah 1
  • 7. lah/madrasah dengan baik, (2) terpeliharanya bangunan sekolah/madrasah dengan baik, dan (3) terkelolanya komponen bangunan yang mengandung asbes di sekolah/ madrasah dengan aman. Dengan tercapainya misi ini diharapkan kegiatan balajar mengajar dan kegiatan kependidikan lainnya di sekolah/madrasah dapat berjalan dengan baik dan aman. *) Ketentuan dalam BSNP yang ditetapkan dalam Peraturan Pemerintah no.24 th 2007 1.2 Tujuan Manajemen Aset Sekolah a. Menjamin pengembangan kapasitas yang berkelanjutan dari pengurus seko- lah di dalam mengembangkan atau mengoptimalkan pemanfaatan aset sekolah melalui pengelolaan dan pemeliharaan yang benar; b. Menjamin kesiapan operasional sarana-prasarana pendidikan dalam mendukung kelancaran proses pembelajaran di sekolah; c. Menjamin keselamatan dan kenyamanan semua orang terutama para peserta didik yang menggunakan aset sekolah tersebut. Termasuk didalamnya aman terhadap bahaya yang dapat ditimbulkan oleh bahan yang mengandung asbes; dan d. Mengoptimalkan usia pakai aset sekolah, mengingat pemeliharaan dan pengelo- laan yang baik lebih murah daripada perbaikan. 1.3 Ruang Lingkup Panduan ini terdiri dari 4 (empat) bagian, yaitu: Manajemen aset sekolah, Pemeli- haraan bangunan, Manajemen asbes di sekolah, dan Pemeliharaan aset non ban- gunan Manajemen aset sekolah, memuat tentang definisi, dan hal-hal yang perlu dilakukan untuk mengelola aset. Pemeliharaan bangunan, memuat tentang: definisi pemeliharaan, kategori pemeli- haraan, tim pelaksana kegiatan , dan pemeliharaan komponen bangunan. Manajemen asbes di sekolah, memuat tentang: nilai ambang batas serat asbes di udara, tipikal lokasi bahan asbes pada bangunan, sistem manajemen asbes di seko- lah, tindakan yang harus diambil untuk mencegah bahaya asbes di sekolah, analisa kondisi asbes, pakaian pelindung, pembongkaran bahan asbes, dan pemeliharaan bahan asbes. Pemeliharaan aset non bangunan meliputi: pemeliharaan alat peraga, bahan pus- taka, dan perabot. 2 Panduan Manajemen dan Pemeliharaan Aset Sekolah Panduan Manajemen dan Pemeliharaan Aset Sekolah 103
  • 8. BAB 2. Manajemen Aset t 2.1 Definisi Aset adalah barang, yang dalam pengertian hukum disebut benda, yang terdiri dari benda tidak bergerak dan benda bergerak, baik yang berwujud (tangible) maupun yang tidak berwujud (Intangible), yang tercakup dalam aktiva/kekayaan atau harta kekayaan dari suatu instansi, organisasi, badan usaha atau individu perorangan. Manajemen artinya adalah pengelolaan, dan ini berasal dari kata kerja to manage yang artinya mengurus, mengatur, melaksanakan, memperlakukan, dan mengelola. Aset Sekolah terdiri dari dua jenis: a. Aset Tidak Bergerak (prasarana) yang terdiri dari lahan, bangunan, ruang-ruang, dan insta- lasi daya dan jasa yang wajib dimiliki oleh setiap sekolah/madrasah. b. Aset Bergerak (sarana) terdiri dari perabot, per- alatan pendidikan, media pendidikan, buku dan sumber belajar lainnya, teknologi informasi dan komunikasi, serta perlengkapan lain yang wajib dimiliki oleh setiap sekolah/madrasah. Manajemen aset sekolah adalah sistem pengelolaan sarana dan prasarana sekolah yang terdiri atas: a. Penatausahaan/Inventarisasi; b. Pemanfaatan; c. Pemeliharaan; d. Pembiayaan; dan e. Monitoring dan Evaluasi Pihak yang melaksanakan adalah tim yang terdiri dari personil sekolah dan perwakilan masyarakat Personil Sekolah terdiri dari kepala sekolah, wakil kepala sekolah, guru, pegawai tata usaha dan siswa sekolah/madrasah. Perwakilan masyarakat terdiri dari perwakilan pengurus komite sekolah/ Madrasah. 102 Panduan Manajemen dan Pemeliharaan Aset Sekolah Panduan Manajemen dan Pemeliharaan Aset Sekolah 3
  • 9. 2.2 Hal-hal yang perlu dilaksanakan didalam mengelola aset sekolah: 2.2.1 Inventarisasi aset Inventarisasi aset sekolah/madrasah penting karena digunakan sebagai dasar pe- rencanaan kebutuhan, pemeliharaan, dan pengembangan sekolah periode 5 tahu- nan dan rencana operasional serta pemeliharaan sekolah periode 1 tahunan Pihak yang melaksanakan adalah tim yang terdiri dari personil sekolah dan perwa- kilan masyarakat Data yang dikumpulkan melalui kegiatan inventarisasi aset sekolah ini antara lain: 1. Data umum sekolah 2. Data aset sekolah Terdiri dari: Ijin Mendirikan Bangunan Meliputi barang–barang/aset yang dimili- (IMB), sertifikat lahan, As Built Draw- ki sekolah sebagai obyek pemeliharaan, ing /gambar purna laksana, spesifikasi seperti: bangunan, perabot, kendaraan, teknis komponen bangunan, dan manu- buku, alat olah raga, alat musik, alat al pemeliharaan, sebagai penuntun keg- peraga, dsb. dilengkapi dengan jenis, iatan pengelolaan dan pemeliharaan. jumlah, spesifikasi, dan tingkat kerusa- kan dari setiap barang/aset. Data umum sekolah kecuali IMB dan sertifikat tanah disimpan oleh kepala sekolah. IMB dan sertifikat tanah ta- nah disimpan oleh Dinas Pendidikan Kabupaten/Kota Contoh daftar inventaris bangunan dan lahan sekolah No. Deskripsi. Penjelasan Luas 1 Bentuk Lahan Segi Empat 6.000 m2 2 Status lahan Hak Pakai/Hak Guna Bangunan/dll 3 IMB Ada 4 Komponen bangunan sekolah a. Ruang kelas 6 ruang 81 x 6 m2 b. Ruang administrasi 1 ruang 163 m2 c. WC siswa 4 buah 21 m2 d. dll 5 Gambar As Built Ada 4 Panduan Manajemen dan Pemeliharaan Aset Sekolah Panduan Manajemen dan Pemeliharaan Aset Sekolah 101
  • 10. Contoh daftar inventaris sarana sekolah No. Deskripsi Jumlah Keterangan 1 Meja guru 10 buah 8 2 6.000 m2 2 Meja siswa 200 buah 190 10 Yang rusak sedang diperbaiki 3 Kursi siswa 200 buah 195 5 Yang rusak sedang diperbaiki 4 Kursi guru 10 buah 10 10 Semua dalam kondisi baik 5 Buku a. Buku pelajaran IPA terpadu 120 buah 100 20 Bagian cover buku yang rusak b. Majalah 40 buah 10 30 akan disampul kembali 6 Dll. Semua aset sekolah harus diinventarisir dan disimpan/dirawat dengan baik 2.2.2 Pemanfaatan aset Agar sarana-prasarana sekolah yang dibangun dapat memberikan pelayanan dalam menunjang kegiatan sekolah sesuai dengan harapan dalam Permendiknas RI no 21 th 2007, tentang standar sarana dan prasarana sekolah, maka semua aset sekolah harus digunakan sesuai dengan fungsinya. Sekolah harus menanamkan rasa kepedulian kepada seluruh warga sekolah tentang tanggungjawabnya terhadap pengelolaan dan pemeliharaan aset sekolah. Tindakan yang dapat diambil untuk menanamkan rasa kepedulian ini antara lain: a. Tata tertib sekolah yang berhubungan dengan penggunaan sarana dan prasa- rana dibuat dan dipasang di sekolah. b. Pemasangan poster-poster untuk mengingatkan penghuni sekolah tentang pen- tingnya pengelolaan dan perawatan. Misalnya berbunyi: - Kebersihan pangkal kesehatan; - Jagalah Kebersihan; - Buanglah sampah pada tempatnya; - Siramlah toilet hingga bersih setelah digunakan; - Gunakan air secukupnya; - Dan lain-lain. 100 Panduan Manajemen dan Pemeliharaan Aset Sekolah Panduan Manajemen dan Pemeliharaan Aset Sekolah 5
  • 11. Siramlah toilet setelah digunakan Gunakan meja sesuai dengan fungsinya Sekolah Peraturan 2.2.3 Pemeliharaan aset Pemeliharaan adalah usaha yang dilakukan untuk mempertahankan /menjaga kondi- si aset agar tetap berfungsi melalui tatacara penggunaan yang benar serta perbaikan ringan terhadap bagian aset yang rusak. Melalui perencanaan pemeliharaan, dapat ditentukan: a. Sasaran dan tujuan pemeliharaan; b. Isi program; c. Aset yang harus dipelihara; d. Organisasi pelaksana program; e. Waktu pemeliharaan; 6 Panduan Manajemen dan Pemeliharaan Aset Sekolah Panduan Manajemen dan Pemeliharaan Aset Sekolah 99
  • 12. f. Tata cara atau metode pemeliharaan yang digunakan; g. Pelaksana pemeliharaan; h. Biaya yang diperlukan; dan I. Monitoring pelaksanaan program pemeliharaan Pelaksanaan kegiatan pemeliharaan dibagi menjadi dua bagian: a. Pemeliharaan Bangunan sekolah b. Pemeliharaan Sarana sekolah (non-bangunan) Langkah-langkah pemeliharaan bangunan serta sarana sekolah dapat dilihat pada Bab 3, 4, dan 5 dari buku panduan ini. Pemeliharaan dinding sekolah Pemeliharaan perabot sekolah 2.2.4 Perencanaan kebutuhan dan penganggaran Rencana anggaran biaya adalah menghitung seluruh biaya yang dibutuhkan untuk pelaksanaan program pengelolaan aset sekolah antara lain: a. Anggaran pemeliharaan rutin (pembelian sapu, kain pel, karbol, kemoceng, dll); b. Perbaikan ringan untuk sarana dan prasarana sekolah; c. Inventarisasi aset sekolah; d. Biaya operasional tim pengelola aset sekolah; dan e. Penggantian sarana yang rusak (seperti: lampu, kaca, jendela, pintu, dll) 98 Panduan Manajemen dan Pemeliharaan Aset Sekolah Panduan Manajemen dan Pemeliharaan Aset Sekolah 7
  • 13. Tahapan penyusunan anggaran antara lain: a. Membuat daftar kebutuhan untuk mengelola aset sekolah; (misalnya PBB, Biaya Pemeliharaan, Operasional Sekolah, dll) b. Melakukan survei harga dan antisipasi perubahan harga; dan c. Menghitung estimasi total kebutuhan biaya pengelolaan aset sekolah. Rapat penyusunan anggaran biaya pengelola aset sekolah Rapat ini diikuti oleh komite sekolah dan tim pelaksana. 2.2.5 Monitoring dan evaluasi Tujuan monitoring dan evaluasi adalah untuk mengetahui proses pelaksanaan kegi- atan pengelolaan aset sekolah sesuai dengan yang telah direncanakan dan mem- berikan umpan balik. Monitoring ini dilaksanakan secara rutin. Pihak yang melakukan kegiatan monitoring ini adalah pimpinan sekolah. Kegiatan yang perlu dimonitor dan dievaluasi antara lain: a. Kesesuaian antara perencanaan dan pelaksanaan; b. Partisipasi/kontribusi masyarakat; c. Keuangan dan administrasi yang meliputi penggunaan dana serta tatacara pelaporan; dan d. Kinerja dari tim pelaksana 8 Panduan Manajemen dan Pemeliharaan Aset Sekolah Panduan Manajemen dan Pemeliharaan Aset Sekolah 97
  • 14. ANALISA BIAYA PEMELIHARAAN BANGUNAN 2.2.6 Peran dan Tugas Sumber : Aenudin. (2001) Komponen Tugas Kepala Sekolah 1) Melakukan perencanaan kegiatan dan rancangan pembiayaan untuk pengelolaan aset sekolah; 2) Menyusun kebijakan dan aturan/tata-tertib pelaks- naan pendidikan di sekolah yang mendukung pen- ingkatan kualitas pengelolaan dan pemeliharaan aset sekolah; 3) Membentuk tim/panitia pengelola aset; 4) Memimpin pelaksanaan kegiatan pengelolaan; 5) Mengawasi pelaksanaan dan mengevaluasi keber- hasilan pelaksanaan; dan 6) Mindaklanjuti hasil kegiatan pembangunan, pemeli- haraan & perawatan sarana-prasarana. Komite Sekolah/ 1) Memberikan usulan kepada kepala sekolah dalam Madrasah perencanaan kegiatan dan rancangan pembiayaan untuk pengelolaan aset sekolah; 2) Menyetujui pembentukan dan kerja tim pengelo- laan aset sekolah; 3) Mengawasi pelaksanaan kegiatan pengelolaan aset sekolah; 4) Menjalin kerjasama dg masyarakat dalam hal pen- gumpulan dana untuk pengelolaan aset sekolah termasuk pemeliharaannya; dan 5) Menilai keberhasilan pelaksanaan. Guru 1) Memberikan usulan kepada tim sekolah dalam perencanaan kegiatan dan rancangan pembiayaan untuk pengelolaan aset sekolah; 2) Mendukung kerja tim pengelola aset sekolah; 3) Turut mengawasi pelaksanaan kegiatan; dan 4) Menjalin kerjasama dg orang tua siswa dalam hal pengelolaan aset sekolah. 96 Panduan Manajemen dan Pemeliharaan Aset Sekolah Panduan Manajemen dan Pemeliharaan Aset Sekolah 9
  • 15. Komponen Tugas Jenis-Jenis Kegiatan Perbaikan Tata Usaha 1) Menyusun daftar inventarisasi Aset; 2) Memberikan usulan kepada kepala sekolah dan komite sekolah dalam hal perencanaan dan pe- nyusunan rancangan anggaran untuk pengelo- laan aset sekolah; 3) Bekerjasama dengan tim sekolah dan melaksa- naan kegiatan pengelolaan aset; 4) Melaksanakan inspeksi dan penilaian pelaksanaan; dan Plitur 5) Memberikan laporan pelaksanaan kepada kepala sekolah. Osis 1) Membantu pelaksanaan pengelolaan aset seko- lah; 2) Membantu memelihara aset sekolah; dan 3) Menggunakan aset sekolah sesuai dengan fungsi- nya. keran 10 Panduan Manajemen dan Pemeliharaan Aset Sekolah Panduan Manajemen dan Pemeliharaan Aset Sekolah 95
  • 16. BANGUNAN PEMELIHARAAN Contoh tabel Rekapitulasi Biaya Pemeliharaan Bangunan Sekolah NAMA SEKOLAH : SMPN .................................. PEKERJAAN : PEMELIHARAAN ............... 3. Pemeliharaan DESA : KECAMATAN : KABUPATEN : Bangunan TAHUN ANGGARAN : PEMELIHARAAN BANGUNAN SEKOLAH VOLUME total Harga Harga total Pemeliharaan bangunan adalah usaha mempertahankan umur pakai bangunan dan NO ITEM PEKERJAAN Pekerjaan Satuan Harga Satuan x volum fungsi, melalui tindakan/kegiatan perawatan yang benar. 1 Perbaikan dinding retak 10 m2 Rp. 100.000 Rp. 1.000.000 2 Lingkup Pemeliharaan Bangunan Sekolah 3 4 Ruang lingkup pemeliharaan bangunan sekolah meliputi semua komponen bangu- 5 nan fisik yang terdiri atas semua komponen bangunan gedung seperti ilustrasi di 6 7 bawah ini: 8 9 Instalasi Listrik 10 11 12 13 14 Atap 15 16 17 18 19 Tembok 20 Total Rp. 1.000.000 Terbilang : Satu Juta Rupiah Kolom & Balok Pintu & Jendela Sanitasi Lantai Termasuk komponen eksterior bangunan meliputi halaman, tempat upacara, tiang bendera, tanaman, jalan setapak, pagar, drainase, dll. 94 Panduan Manajemen dan Pemeliharaan Aset Sekolah Panduan Manajemen dan Pemeliharaan Aset Sekolah 11
  • 17. 3.1 Kategori Pemeliharaan Contoh tabel analisa harga satuan Pemeliharaan dibagi atas dua kategori, yaitu pemeliharaan terencana (planned Kode Analisa : 1-1 maintenance) dan pemeliharaan tak-terencana/insidental. Pekerjaan : Perbaikan dinding retak (membobok dan menambal kembali) No Uraian Volume Satuan Harga Satuan (Rp) 3.1.1 Pemeliharaan terencana A BAHAN 1 Pasir pasang m3 ............... Pemeliharaan terencana adalah pemeliharaan yang diatur untuk mengantisipasi 2 Semen zak ............... perubahan/penurunan kualitas yang terjadi pada bangunan diwaktu yang akan B ALAT datang. Pemeliharaan terencana terdiri: 1 Alat bantu Ls ............... - Sendok spesi a. Pemeliharaan rutin, yang harus dilakukan secara rutin - Cangkul dalam kurun waktu yang singkat, misalnya setiap hari - Ember, dll (harian), seminggu sekali (mingguan). (misalnya: mem- C UPAH bersihkan lantai setiap hari, menguras bak mandi se- 1 Mandor HOK ............... minggu sekali, dll) 2 Kepala tukang HOK ............... 3 Tukang HOK ............... b. Pemeliharaan berkala, yang harus dilakukan secara 4 Pekerja HOK ............... berkala dalam kurun waktu yang agak pajang, misal- A+B+C Biaya Langsung nya sebulan sekali (bulanan), setahun sekali (tahunan), D Biaya Tak Terduga dll. 10% atau beberapa tahun sekali. (misalnya: pengecatan A+B+C+D Harga Satuan ulang, memberi pelumas pada pintu, dll) Sebelum mendapatkan biaya total pemeliharaan bangunan perlu dicari harga satuan 3.1.2 Pemeliharaan tak terencana/insidental pemeliharaan seperti yang tampak pada tabel diatas. Pemeliharaan yang tidak terencana merupakan tindakan perbaikan akibat dari adanya Setelah harga satuan didapat baru dimasukan kedalam tabel rekapitulasi biaya pe- kejadian atau kerusakan yang tiba - tiba dan tidak/belum diprediksi sebelumnya. meliharaan. Contoh: 3.2 Tim Pelaksana Kegiatan Pemeliharaan Misalnya disekolah ada tembok yang retak sebesar 10 m2. Pertama perlu dicari Pada dasarnya pemeliharaan sekolah adalah kewajiban harga satuan untuk biaya perbaikan dinding retak untuk area 1m2 dengan meng- bagi semua warga sekolah. Didalam pelaksanaannya gunakan daftar analisa biaya pemeliharaan. perlu dibentuk tim pelaksana kegiatan pemeliharaan Setelah harga satuan diperoleh baru dimasukan kedalam tabel rekapitulasi harga yang secara khusus bertanggung jawab atas pemeliharaan pada tabel berikut. pelaksanaan kegiatan pemeliharaan tersebut. Tugas dan tanggungjawab tim tersebut adalah: a. Menginventarisasi jenis dan komponen bangunan yang akan dipelihara; b. Membuat rencana pemeliharaan; c. Menyusun rencana anggaran biaya yang diperlukan; d. Melaksanakan pemeliharaan sesuai dengan yang direncanakan; dan e. Membuat laporan pelaksanaan pemeliharaan, sebagai wujud pertanggung- jawaban tim. 12 Panduan Manajemen dan Pemeliharaan Aset Sekolah Panduan Manajemen dan Pemeliharaan Aset Sekolah 93
  • 18. Lampiran 4 Analisa Biaya Pemeliharaan Hal-hal yang mempengaruhi biaya pemeliharaan antara lain: 1) Umur Bangunan; semakin tua usia bangunan semakin besar biaya pemeliharaan- nya; a-b. Membuat intervensi & perenca- c. Menyusun rencana anggaran 2) Kualitas Bangunan; semakin buruk kualitas bangunan semakin sering biaya per- naan pemeliharaan baikan dikeluarkan; 3) Volume/Luas Bangunan, semakn besar bangunan dan semakin kompleks sara- nanya semakin banyak biaya pemeliharaan pertahun; 4) Intensitas Kegiatan; kesibukan yang terjadi dalam bagunanan berpengaruh terh- adap besarnya biaya pemeliharaan; 5) Faktor Iklim/cuaca; tingkat kerusakan pada bangunan tergantung pada iklim/ cuaca sehingga setiap daerah bisa berbeda; d. Mempertanggungjawabkan pelak- d. Melaksanakan kegiatan pemeli- 6) Debu, kotoran, dan polusi udara; sanaan haraan 7) Faktor Biologis; kerusakan komponen bangunan akan menentukan besarnya biaya pemeliharaan; dan 8) Air laut, dan angin laut. 3.2.1 Inventarisasi dan Perencanaan Pemeliharaan Bangunan Sebelum menyusun perencanaan pemeliharaan dilakukan survei untuk Cara Menganalisa Biaya Pemeliharaan mengidentifikasi jenis dan jumlah komponen bangunan yang perlu dipelihara, dan 1) Estimasi biaya pemeliharaan didasarkan pada volume pekerjaan dan harga mengklasifikasikan menurut frekuensi, teknik dan membuat strategi pemeliharaan satuan pekerjaan. yang akan dilaksanakan. 2) Volume pekerjaan, ditentukan oleh 8 faktor di atas tadi. Tim pemeliharaan bangunan sebaiknya menyiapkan dokumen sekolah yang terkait dengan komponen bangunan yang akan dipelihara, antara lain: 3) Harga satuan, adalah harga bahan, alat dan upah tenaga. a. As built drawing (gambar purna laksana), yang menggambarkan kondisi bangu- nan sesuai dengan kenyataan yang dibangun. b. Spesifikasi teknik bahan yang digunakan dan pedoman teknik pelaksanaan pekerjaan. 3.2.2 Rencana pemeliharaan untuk jangka waktu satu tahun anggaran, Meliputi: a. Jenis komponen bangunan yang akan dipelihara; b. Volume setiap komponen; 92 Panduan Manajemen dan Pemeliharaan Aset Sekolah Panduan Manajemen dan Pemeliharaan Aset Sekolah 13
  • 19. c. Waktu pelaksanaan pemeliharaan (harian, mingguan,bulanan, tahunan); 10) Supaya atap bangunan sekolah tidak cepat mengalami kerusakan atau kebo- d. Perkiraan biaya yang diperlukan untuk kurun waktu satu tahun; dan coran, sebaiknya tidak melempari atap bangunan dengan benda apapun. Aktifi- e. Pelaksana yang dipercaya untuk mengerjakan (kerja bakti warga sekolah, komite tas yang mempunyai resiko kerusakan terhadap atap, sebaiknya dijauhkan dari sekolah, warga sekitar, karyawan sekolah, tukang atau ahli dari luar sekolah, gedung sekolah. dsb). 11) Apabila memerlukan pengait pada dinding, mintalah pertolongan tukang untuk memasang lapisan kayu, dan sekruplah pengait pada bagian kayu ini. Memaku Contoh daftar identifikasi permasalahan pada bangunan sekolah: dinding dapat menyebabkan keretakan pada dinding tersebut. Lingkup Tindakan 12) Apabila terdapat permasalahan pada bangunan dan fasilitasnya, segera lapor- NO Komponen Bangunan Masalah/kasus kan kepada tim pemeliharaan gedung atau kepada kepala sekolah. Pemeliharaan Perbaikan Penggantian 13) Apabila ada bagian bangunan yang dicurigai/terbuat dari bahan asbes maka 1 Atap Seng bocor bagian bangunan tersebut harus dipelihara sesuai dengan petunjuk pengelolaan 2 Lantai Kotor bahan asbes di sekolah pada bab 4 buku panduan ini. 3 Bola lampu Mati Contoh Rencana Kegiatan Pemeliharaan Bangunan Sekolah Frekuensi Pekerjaan Sumber Pembiayaan NO Komponen Kegiatan Pelak Kete Bangunan sana Hr Mg Bln 5 Insi- rang Th Rutin Komsek BOS Th dental an Perbaikan dinding Dinding retak Plesteran Cat ulang Lantai Pembersihan rutin Ganti ubin yang pecah Atap Perbaikan atap bocor Perbaikan talang Kusen Plitur Ganti kaca pecah ................ ................ 14 Panduan Manajemen dan Pemeliharaan Aset Sekolah Panduan Manajemen dan Pemeliharaan Aset Sekolah 91
  • 20. Lampiran 3 3.2.3 Menyusun Rencana Anggaran Biaya Pemeliharaan Rencana pemeliharaan bangunan merupakan bagian dari Rencana Kegiatan Anggaran Sekolah (RKAS), oleh karena itu anggaran biaya pemeliharaan bangunan Tata tertib Sekolah juga bagian dari Rencana Anggaran dan Pendapatan dan Belanja Sekolah (RAPBS). Berikut ini adalah tata tertib pengguna gedung sekolah yang harus dimengerti dan Besarnya biaya pemeliharaan dipengaruhi oleh strategi pemeliharaan, umur dipatuhi. Tim pemeliharaan sekolah dapat menambahkan peraturan baru bila diper- bangunan, kualitas bangunan, volume/luas bangunan, intensitas kegiatan pada lukan. Tata tertib ini membantu menjaga sekolah tetap bersih dan terpelihara dengan bangunan, faktor iklim/cuaca; dan faktor biologis baik. Biaya pemeliharaan terdiri dari dua komponen utama yaitu komponen upah tenaga 1) Jaga kebersihan dan kerapihan ruangan. kerja dan biaya untuk membeli bahan dan peralatan pedukung. 2) Bersihkanlah alas kaki sebelum memasuki ruangan. 3.2.4 Monitoring dan Evaluasi 3) Buanglah sampah pada tempatnya untuk kemudian dikumpulkan dan dibakar. Dengan menjaga kebersihan dan kerapihan ruangan secara disiplin maka akan 1. Kepala sekolah dan 2. Tim pelaksana 3. Rekomendasi hasil tercipta kondisi belajar yang sehat, aman dan nyaman. pengurus sekolah perlu kegiatan pemeliharaan evaluasi terhadap melakukan monitoring bangunan sekolah pelaksanaan 4) Peliharalah kebersihan dinding, perlengkapan, serta perabotan sekolah. Din– terhadap pelaksanaan harus membuat laporan pemeliharaan ini ding, perlengkapan serta perabotan yang bersih, enak dipandang sehingga mem- pemeliharaan, dan pertanggung jawaban dapat digunakan berikan citra yang baik kepada sekolah dan masyarakat. Salurkan kreatifitas baik melakukan evaluasi. kepada kepala sekolah sebagai masukan atau berupa tulisan maupun gambar pada selembar kertas, kemudian pajang pada Evaluasi difokuskan atas pelaksanaan pertimbangan dalam papan mading (majalah dinding) yang terbuat dari kayu. Kayu untuk papan mad- kepada efektivitas dan kegiatan pemeliharaan penyusunan program ing ini tidak harus menggunakan material yang baru. Papan lama sisa renovasi efisiensi kinerja tim yang telah dilaksanakan. pemeliharaan di masa pintu atau dinding bangunan bisa digunakan untuk menjadi papan mading ini. pelaksana. Selanjutnya kepala yang akan datang. 5) Supaya dinding tidak cepat kotor, sebaiknya dinding gedung sekolah tidak digu- sekolah harus nakan untuk bersandar. Perabotan atau barang apapun sebaiknya juga dijaga melaporkan kepada jaraknya supaya tidak menempel dengan dinding sekolah baik diluar maupun komite sekolah, pada didalam bangunan, karena hal ini dapat menimbulkan kelembaban pada dinding akhir tahun anggaran. bangunan. 6) Jaga keamanan sekolah dengan baik. Matikan lampu setelah kegiatan sekolah berakhir untuk menghindari pemborosan energi. Tutup dan kunci pintu dengan baik. 7) Apabila air ledeng pada WC atau toilet sedang tidak tersedia, gunakanlah air dari sumur atau persediaan air bersih lainnya untuk memenuhi kebutuhan sanitasi. 8) Untuk menghindari penyumbatan, sebaiknya tidak membuang apapun pada klo- set dan saluran pembuangan air kotor. 9) Tutuplah selalu keran air dengan benar sampai tidak menetes untuk menghindari pemborosan air bersih. Membuka-menutup keran air sebaiknya tidak dengan kasar, untuk menghindari kerusakan pada keran air. 90 Panduan Manajemen dan Pemeliharaan Aset Sekolah Panduan Manajemen dan Pemeliharaan Aset Sekolah 15
  • 21. 3.3 Pemeliharaan Komponen Bangunan Sekolah Didalam memelihara bangunan sekolah perlu secara terus menerus ditanamkan kepedulian kepada seluruh warga sekolah tentang tanggung jawabnya terhadap pemeliharaan bangunan sekolah, adanya sistem penanganan pemeliharaan bangunan sekolah, dan tersedianya bahan dan peralatan sederhana untuk mendukung pelaksanaan pemeliharaan oleh pihak sekolah. Pemeliharaan komponen bangunan meliputi pemeliharaan rutin menerus, berkala, insidental, dan perbaikan ringan terhadap komponen bangunan sekolah adalah sebagai berikut: Gunting rumput Selang air Tangga 3.3.1 Atap Bagian atap bangunan terdiri dari tiga bagian utama yaitu: kerangka atap, penutup atap, dan plafon/langit-langit. 3.3.1.1 Rangka Atap Kayu Sebelum bangunan gedung baru digunakan, perlu dilakukan pemeriksaan terhadap kondisi rangka atap. Pemeriksaan selanjutnya dapat dilakukan secara berkala setiap setahun sekali. Tujuan dari pemeriksaan adalah untuk melihat Pel Sapu Sikat kemungkinan ada bagian struktur atap yang berubah bentuk, baut-baut pengikat mungkin ada yang kendor atau begel ada yang bergeser dari tempat yang seharusnya karena terjadinya proses penyusutan. Pemeliharaan Rutin Baut–baut yang kendor segera dikencangkan kembali dan begel yang lepas atau bergeser segera dibetulkan kembali. Waktu pemeriksaan dan pembetulan: Sekitar tiga sampai enam bulan sejak bangunan selesai dibangun, tepatnya setelah musim kemarau jika kayu Kuas cat Cangkul mengalami proses penyusutan. Roller cat Bahan, alat, dan perlengkapan: tangga, kunci inggris, baut cadangan, senter (baterai). 16 Panduan Manajemen dan Pemeliharaan Aset Sekolah Panduan Manajemen dan Pemeliharaan Aset Sekolah 89
  • 22. 3.3.1.2 Penutup Atap Penutup atap sering terkena gangguan dari luar seperti angin, hujan, atau kejatuhan benda keras seperti lemparan batu, bola, dsb. Disamping itu, secara berkala perlu dilakukan pemeriksaan bila ada pepohonan yang dahan, ranting dan daunnya bersandar atau menumpang di atas atap karena: a. Akan mengganggu aliran air saat hujan; b. Saat ada angin pohon akan bergerak menekan dan menggesek bidang atap da- pat mengakibatkan penutup atap menjadi retak, pecah, atau bergeser sehingga Selotip PTFL Gergaji kayu Prasiku kayu mengakibatkan bocor saat terjadi hujan; c. Sering terjadi daun terselip di sela–sela genting atau seng dan akan dialiri air saat terjadi hujan; dan d. Pohon juga sering ditempati semut atau serangga, jika ada bagian yang menem- pel bangunan akan digunakan untuk rambatan serangga ke bangunan. Oleh karena itu, penutup atap perlu diamati secara rutin terhadap kemungkinan adanya kerusakan, sampah, atau terjadi perubahan yang menyebakan kebocoran. Apabila ditemukan adanya kerusakan, harus segera dilakukan perbaikan agar tidak mengakibatkan kerusakan yang lebih parah dan menjalar ke bagian bangunan lainya. Bilah perata Tang Kemoceng Pembersihan rutin perlu dilakukan secara berkala pada talang setiap menjelang musim hujan atau setiap kelihatan ada kotoran yang diduga dapat menganggu aliran air hujan. Waktu Pembersihan Rutin: sebulan sekali. Alat, bahan dan perlengkapan: tangga, papan kayu, sapu lidi, pengki (serokan). Saat membersihkan penutup atap (genteng, seng atau bahan lainnya), jangan sampai kaki menginjak langsung di atasnya. Jika terpaksa harus menginjak, gunakan papan tebal 2 cm, lebar minimum 20 cm dan panjang sekitar 2 m untuk alas pijakkan. Hal ini agar genteng, Sapu lidi Kape Serokan sampah seng maupun talang tidak rusak. 88 Panduan Manajemen dan Pemeliharaan Aset Sekolah Panduan Manajemen dan Pemeliharaan Aset Sekolah 17
  • 23. 3.3.1.2.1. Penutup Atap Genteng Masalah yang sering terjadi: Lampiran 2 a. Terdapat kotoran sampah daun kering, baik yang jatuh dari pohon di sekitarnya maupun Daftar perlengkapan dan alat-alat pemeliharaan gedung sekolah yang terbawa angin; b. Genteng retak/pecah akibat benturan benda keras atau kerusakan pada rangka atap; c. Posisi genteng bergeser atau lepas/jatuh (terutama bagian tepi), karena adanya gesekan, getaran atau dorongan angin; d. Pemasangan tidak rapi karena bentuk genteng tidak seragam (sempurna) akibat penyusutan saat proses pengeringan dan pembakaran; dan e. Pemasangan genteng bubungan (nok) sering bocor karena pemasangan kurang sempurna, bisa disebabkan oleh perubahan bentuk pada balok nok atau papan ruiter yang mengalami penyusutan sehingga spesi pada pasangan genteng re- Kereta dorong Sekop Ember tak dan bocor saat hujan. Kemungkinan lainnya adalah adanya retak rambut pada spesi akibat penyusutan yang cepat karena terkena panas langsung saat pemasangannya. Solusinya: A. Perawatan berkala 1) Bersihkan secara berkala kotoran baik 2) Periksa atap genteng secara berkala di atas genteng maupun talang minimal sehingga jika ada yang bergeser, jatuh setiap menjelang musim hujan. Pada atau pecah dapat segera diketahui. saat membersihkan tidak menginjak Pemeriksaan dapat dilakukan dengan langsung pada genteng maupun talang, melihat dari loteng (ruang antara langit- Palu sakar & palu besar Linggis Cetokan semen dapat dilakukan dengan cara membuka langit dengan genteng), untuk melihat genteng beberapa buah yang posisinya apakah terdapat lubang dengan melihat pada usuk/kasau sehingga kaki bisa cahaya dari luar yang menembus sela- menginjak langsung pada usuk/kasau sela genteng. tersebut. Waktu: enam bulan sekali. Alat, bahan dan perlengkapan: tangga, sapu lidi, serokan Perata plesteran Meteran Obeng listrik & obeng biasa 18 Panduan Manajemen dan Pemeliharaan Aset Sekolah Panduan Manajemen dan Pemeliharaan Aset Sekolah 87
  • 24. LAMPIRAN Lampiran 1 B. Perbaikan ringan Segera lakukan perbaikan atau penggantian jika diketahui ada yang rusak dengan cara: Rangkuman Frekuensi Pemeliharaan Bangunan Sekolah a. Ganti genteng yang pecah atau retak. b. Perbaiki dan tempatkan kembali genteng yang bergeser posisinya. Frekuensi Pemeliharaan Komponen Bangunan Setiap saat c. Genteng yang bentuknya tidak sempurna sebaiknya diganti agar pasangan bisa Harian Mingguan Bulanan Tahunan diperlukan rapi dan tidak mengakibatkan bocor. 1. Atap a. Kerangka atap v v Waktu: tiga bulan sekali atau saat diketahui ada indikasi kerusakan. b. Penutup atap v v c. Pembersihan talang v v Alat, bahan dan perlengkapan: tangga, genting cadangan. 2. Plafon v v 3. Dinding Genteng bubungan yang bocor harus diperbaiki dengan membongkar bagian yang a. Pembersihan v b. Pengecatan v (3-4 th) bocor dan sekitarnya. Sebelum dipasang kembali spesinya dilapisi terlebih dahulu 4. Pintu - Jendela v dengan lembaran plastik supaya kalau terjadi retak pada spesinya rembesan air a. Pembersihan v dapat tertahan oleh plastik dan mengalir ke genteng di bawahnya. Campuran spesi b. Pelumasan/pembetulan v v sebaiknya ditambahkan dengan bahan kedap air (water proofing). c. Pengecatan v (3-4 th) 5. Lantai v v Waktu: insidental saat diketahui ada kerusakan. 6. Instalasi air & Sanitasi v v v (WATSAN) Alat, bahan dan perlengkapan: tangga, papan kayu ukuran 2cm x 20cm panjang 7. Instalasi listrik v v 2 m, minimum 2 lembar, Peralatan tukang batu (palu, betel, cetok/sendok spesi, 8. Halaman (Eksterior) rooskam, bilah perata,sekop, ember), genteng dan bubungan cadangan, plastik a. Pembersihan sampah v v v lembaran, semen, pasir, air, karung penutup b. Pembersihan selokan v c. Pemotongan tumbuhan v v d. Pemeliharaan taman v v 3.3.1.2.2 Penutup atap seng gelombang Masalah yang sering terjadi: a. Baut atau paku penahan longgar dan tidak dileng- kapi dengan cincin karet (rubber sealer), sehingga mudah bocor; b. Bentuk lembaran tertekuk karena terkena benturan atau terinjak sehingga aliran air tidak lancar; Tanpa cincin karet c. Lembaran tertekuk terutama di bagian tepi, karena paku penahannya lepas dan lembaran terdorong angin; d. Seng bubungan bergeser karena pakunya lepas, mengakibatkan ada bagian bubungan yang tidak tertutup dan bocor; Dengan cincin karet 86 Panduan Manajemen dan Pemeliharaan Aset Sekolah Panduan Manajemen dan Pemeliharaan Aset Sekolah 19
  • 25. e. Adanya lubang paku yang gagal terpasang atau salah memaku; dan 5.3.4 Pemeliharaan Perabot Dengan Bahan dasar particle board f. Lembaran atap berkarat Karakteristik bahan: Particle board tersusun dari serbuk kayu dicampur dengan per- ekat/lem dan dipres/cetak sehingga menjadi lembaran. Bagian luar dipapisi dengan Solusinya: lembaran formika atau PVC (plastik) yang tahan terhadap air. Perekat/lem yang di- A. Perawatan berkala gunakan umumnya tidak tahan terhadap air atau lembab. Periksa atap seng gelombang secara berkala, bila ada yang bergeser, pakunya lepas, Masalah yang sering timbul: atau kerusakan lain. Pemeriksaan dapat dilakukan dengan melihat dari loteng (ruang - Perabot kotor oleh debu atau kotoran lain; antara langit-langit dengan seng), untuk melihat apakah terdapat lubang dengan - Sepatu alas kakinya lepas/rusak; melihat cahaya dari luar yang menembus lubang/sela-sela seng. - Aksesoris kendor/lepas; Waktu: tiga bulan sekali atau saat diketahui ada indikasi kerusakan. - Melentur/melendut akibat beban; dan Alat, perlengkapan: tangga, dan baterei. - Rusak karena particle board terurai. B. Perbaikan ringan: 1) Beri silikon sealer atau flinkote untuk menutup kelonggaran di sekeliling baut/ Solusi: paku supaya tidak terjadi bocor. A. Pemeliharaan rutin/menerus 2) Jika tidak mengganggu lembaran yang berlekuk dibiarkan saja jangan ditekuk 1) Gunakan perabot sesuai dengan fungsinya, misalnya tidak duduk di atas meja, balik karena akan terjadi sobek. Tetapi kalau lekukkannya sudah mengakibatkan tidak menggunakan meja untuk panggung, dsb.; aliran air tidak lancar sebaiknya lembaran tersebut diganti. 2) Bersihkan permukaan setiap hari dengan 3) Jika ditemukan ada paku atau sekrup pengikat yang lepas atau kendor segera sulak (kemoceng), dan jika ada kotoran yang dilakukan perbaikan, untuk menghindari bocor saat terjadi hujan dan paku atau melekat bersihkan dengan kain basah dan di- sekrup harus dilengkai dengan ring karet. lap lagi dengan kain lap sampai kering; 4) Jika atap yang diganti berupa seng (metal berlapis galvanis) maka bahan peng- 3) Hindarkan dari sinar matahari langsung ganti tersebut sebelum dicat terlebih dulu dilapisi dengan meni besi (red-oxide) dan air; kemudian dilapisi dengan cat tahan cuaca (weather shield). 4) Jangan menaruh benda panas di atas pera- 5) Dalam melakukan perbaikan jangan sampai menginjak langsung ke bidang atap. bot; Jika terpaksa harus menginjak, gunakan papan yang agak panjang (± 2m) seba- gai alas injakan kaki. 5) Jika menggeser almari atau meja seba- iknya isi/beban dikosongkan terlebih dulu supaya ringan, kemudian diangkat 6) Jika ditemukan ada bekas lobang paku yang gagal terpasang, maka lubang (tidak diseret). tersebut harus ditutup menggunakan flinkote yang dilakukan dengan cara: - laburkan flinkote pada retakan atau lubang; 6) Jangan menempatkan perabot di tempat yang lem- - lapisi dengan kain; dan bab; - laburkan flinkote kembali di atasnya hingga rata. 7) Tidak membebani perabot yang melebihi batas 7) Jika ada yang berkarat, bersihkan bagian yang berkarat tersebut dengan meng- kekuatannya, karena bahan ini mudah melentur; gunakan sikat kawat dan diamplas dengan amplas halus. Setelah bersih lakukan dan prosedur seperti pada no.4. Apabila karat sudah parah (bila disikat sudah sangat 8) Pastikan bahwa kaki meja, kursi, atau almari yang tipis dan berlubang) maka sebaiknya lembaran tersebut diganti dengan lembaran menumpu ke lantai harus dilengkapi dengan sepatu yang baru. dari plastic atau karet agar terhindar dari lembab atau air dari lantai. 20 Panduan Manajemen dan Pemeliharaan Aset Sekolah Panduan Manajemen dan Pemeliharaan Aset Sekolah 85
  • 26. - Cat kusam atau terkelupas; Waktu: enam bulan sekali. - Sepatu alas kakinya lepas/rusak; dan Alat, bahan dan perlengkapan: tangga, palu besi, catut/tang, papan 2cm x 20cm panjang 2m, seng baru, paku/sekrup seng, flinkote, cat tahan cuaca, meni besi, - Berkarat silikon sealer, ring karet, sikat kawat, amplas halus. Solusi: 3.3.2 Plafon/Langit-Langit A. Pemeliharaan rutin/menerus Kursi plastik yang rusak Masalah yang sering timbul: 1) Gunakan perabot sesuai dengan fungsinya, misalnya tidak duduk di atas meja, 1) Plafon kotor oleh debu atau sarang laba-laba; tidak menggunakan meja untuk panggung, dsb; 2) Terdapat noda, kusam dan jamur akibat terkena air 2) Bersihkan permukaan setiap hari dengan sulak (kemoceng), dan jika ada kotoran dari atap yang bocor; yang melekat bersihkan dengan kain basah; 3) Plafon rusak, mengelupas, berlubang; dan 3) Hindarkan dari sinar matahari langsung; 4) Kalau ada bahan lain yang digunakan selain tripleks, 4) Jangan menaruh benda panas di atas perabot; lihat Bab 4 tentang Manajemen Asbes di sekolah. 5) Jika menggeser almari atau meja sebaiknya isi/beban dikosongkan terlebih dulu supaya ringan, kemudian diangkat (tidak diseret); dan Solusinya: 6) Dijaga jangan sampai sobek atau patah akibat salah penggunaan atau pembe- A. Pemeliharaan rutin/menerus banan yang melebihi kapasitas, karena sulit atau bahkan tidak bisa diperbaiki. 1) Bersihkan plafon dengan menggunakan sapu bertangkai panjang. Jika menggu- Waktu: setiap hari nakan tangga perhatikan agar kaki tangga atau steger harus diberi alas kain atau Alat, perlengkapan dan bahan: kain lap, sulak (kemoceng) kertas yang digulung-gulung agar tumpuan tangga tidak merusak lantai/keramik akibat dari beban yang terpusat. B. Pemeliharaan berkala 2) Hindarkan penempatan benda-benda yang membebani plafon, karena dapat Lakukan pemeriksaan secara berkala, bila ada tanda-tanda kerusakan atau akan mengakibatkan plafon melengkung, pecah atau pakunya terlepas. terjadi kerusakan seperti aksesoris lepas, buka/tutup pintu/laci tidak lancar, sepatu Waktu: seminggu sekali. alas kaki rusak/hilang, dsb.). Alat, dan perlengkapan: sapu bertangkai panjang dan tangga. Waktu: tiga bulan sekali. Alat, perlengkapan dan bahan: lembar pencatatan. B. Pemeliharaan berkala 1) Periksa secara berkala, bila ada tanda-tanda bekas tetesan air dari atap bo- C. Perbaikan ringan cor, atau ada tanda-tanda kerusakan berupa penurunan kerangka, paku lepas, Segera lakukan perbaikan jika ada bagian-bagian lepas, kendor, atau rusak, agar lapisan tripleks mengelupas, dsb. tidak semakin parah. Tetapi jika rusaknya sudah parah dan tidak efisien dilakukan 2) Lakukan pengecatan ulang (setiap 3 tahun atau 4 tahun sekali) atau bila war- perbaikan, sebaiknya disingkirkan saja dan ganti dengan yang baru. nanya sudah terlihat kusam dan disarankan menggunakan cat warna putih agar Waktu: setiap saat ada kerusakan. ruangan menjadi terang, karena bisa berfungsi sebagai reflektor cahaya. Alat, perlengkapan dan bahan: tang, obeng, aksesoris pengganti. Waktu: tiga bulan sekali atau saat ada indikasi kerusakan, dan pengecatan ulang setiap 3-4 tahun sekali. Alat: tangga, kuas/roller, dan cat. 84 Panduan Manajemen dan Pemeliharaan Aset Sekolah Panduan Manajemen dan Pemeliharaan Aset Sekolah 21
  • 27. C. Perbaikan ringan 8) Tidak membebani perabot yang melebihi batas kekuatannya, karena kalau ter- jadi perubahan bentuk (bengkok, lendut, patah) akan sulit untuk dikembalikan 1) Paku yang lepas harus segera dipaku kembali agar kerusakan tidak menjadi lebih seperti semula; parah; 9) Jauhkan bahan-bahan yang menyebabkan korosi dari perabot agar tidak berka- 2) Jika ada penutup plafon yang rusak seperti tripleks lapisannya terkelupas atau rat; dan ada yang berlobang atau sobek segera lakukan penggantian khusus untuk lem- baran yang rusak tersebut, dan dicat seperti bagian yang lain; dan 10) Pastikan bahwa kaki meja, kursi, atau almari yang menumpu ke lantai harus dilengkapi dengan sepatu dari plastic atau karet agar tidak menimbulkan luka 3) Plafon yang terdapat noda jamur sebaiknya dilapisi dengan cat kayu sebelum gores pada lantai. dicat dengan cat plafon. Waktu: setiap hari. Alat, perlengkapan dan bahan: kain lap, sulak (kemoceng). B. Pemeliharaan berkala Lakukan pemeriksaan secara berkala, bila ada tanda-tanda kerusakan atau akan terjadi kerusakan berupa tumbuhnya karat, buka/tutup pintu/laci tidak lancar, sam- Identifikasi Bagian yang rusak Plafon yang rusak Dicat kembali bungan akan lepas, cat mengelupas, sepatu alas kaki rusak/hilang, dsb. bagian plafon dilepaskan diganti Waktu: tiga bulan sekali. yang rusak Alat, perlengkapan dan bahan: lembar pencatatan. Waktu: setiap saat ada kerusakan. Alat, bahan dan perlengkapan: palu, gergaji, tangga, kuas/rol cat, amplas, paku C. Perbaikan ringan tripleks, lembaran tripleks, plamur tembok, dan cat. 1) Jika ada cat yang tekelupas segera lakukan pengecatan ulang sebelum terlan- jur berkarat. Sebelum pengecatan ulang, terlebih dahulu harus diamplas sampai 3.3.3 Dinding bersih, baru dimeni dengan meni besi dan dicat; Masalah yang sering timbul: 2) Lakukan perbaikan jika ada bagian-bagian lepas, kendor, atau rusak, agar tidak semakin parah. Tetapi jika rusaknya sudah parah dan tidak efisien dilakukan per- baikan, sebaiknya disingkirkan saja dan ganti dengan yang baru. Waktu: setiap saat ada kerusakan. Alat, perlengkapan dan bahan: kuas, kape, obeng, amplas, meni, cat, sepatu/alas kaki (karet/plastik). 5.3.3 Pemeliharaan Perabot berbahan Plastik Karakteristik bahan ini bervariasi, tetap umumnya bersifat elastis, ringan, tidak tahan api, dan mudah sobek. Bahan jenis ini kalau sudah rusak sulit/tidak bisa diperbaiki. Masalah yang sering timbul: Tembok kotor Tembok retak Tembok lembab - Perabot kotor oleh debu atau kotoran lain; - Tergores oleh benda tajam sehingga pelapis luarnya rusak; 22 Panduan Manajemen dan Pemeliharaan Aset Sekolah Panduan Manajemen dan Pemeliharaan Aset Sekolah 83