SlideShare a Scribd company logo
Jackline Bt.Mohd.Idrus
Program Profesi NERS Angk.VI
UIN Alauddin Makassar
Sistem Neurologi
Departemen Keperawatan Dewasa
LAPORAN PENDAHULUAN
VERTIGO
Jackline Bt.Mohd.Idrus, S.Kep
NIM : 70500113042
CI Lahan CI Institusi
( ) ( )
PROGRAM PROFESI NERS
FAKULTAS ILMU KESEHATAN
UNIVERSITAS ISLAM NEGERI ALAUDDIN
MAKASSAR
2014
Jackline Bt.Mohd.Idrus
Program Profesi NERS Angk.VI
UIN Alauddin Makassar
RESUME KEPERAWATAN
Pada Ny.H dengan Vertigo
Di Ruang Perawatan Rinra
Rumah Sakit Umum Haji
Makassar
Jackline Bt.Mohd.Idrus, S.Kep
NIM : 70500113042
CI Lahan CI Institusi
( ) ( )
PROGRAM PROFESI NERS
FAKULTAS ILMU KESEHATAN
UNIVERSITAS ISLAM NEGERI ALAUDDIN
MAKASSAR
2014
Jackline Bt.Mohd.Idrus
Program Profesi NERS Angk.VI
UIN Alauddin Makassar
BAB I
KONSEP MEDIS
A. Definisi
 Vertigo adalah sensasi gerakan atau rasa gerak dari tubuh atau lingkungan
sekitarnya, dapat disertai gejala lain, terutama dari jaringan otonomik
akibat gangguan alat keseimbangan tubuh Vertigo mungkin bukan hanya
terdiri dari satu gejala pusing saja, melainkan kumpulan gejala atau
sindrom yang terdiri dari gejala somatik (nistagmus, unstable), otonomik
(pucat, peluh dingin, mual, muntah) dan pusing. Dari
(http://www.kalbefarma.com).
 Vertigo dapat adalah salah satu bentuk gangguan keseimbangan dalam
telinga bagian dalam sehingga menyebabkan penderita merasa pusing
dalam artian keadaan atau ruang di sekelilingnya menjadi serasa 'berputar'
ataupun melayang. Vertigo menunjukkan ketidakseimbangan dalam tonus
vestibular. Hal ini dapat terjadi akibat hilangnya masukan perifer yang
disebabkan oleh kerusakan pada labirin dan saraf vestibular atau juga
dapat disebabkan oleh kerusakan unilateral dari sel inti vestibular atau
aktivitas vestibulocerebellar(Wikipedia, 2013)
Jenis Vertigo
Vertigo terbagi menjadi beberapa jenis namun secara umum berdasarkan
keterlibatan vestibulum, Vertigo terbagi menjadi 2 jenis yakni vertigo
direk/vestibuler dan vertigo indirek/non-vestibuler.
Jackline Bt.Mohd.Idrus
Program Profesi NERS Angk.VI
UIN Alauddin Makassar
1. Vertigo vestibuler
Memiliki karakteristik: lesi di bagian perifer dari apparatus vestibuler
seperti: organ vestibuler atau saraf vestibulokoklear. Pasien merasa
lingkungan sekitarnya berputar (oscillopsia), rasanya naik turun seperti berada
di atas kapal. Vertigo vestibuler seringkali diikuti dengan gejala otonom
seperti nausea dan muntah serta nistagmus. Lesi vestibuler juga ada yang di
bagian sentral contohnya lesi pada nukleus vestibuler di batang otak. Lesi
sentral vestibuler juga bisa menyebabkan vertigo direk, akan tetapi secara
umum lebih ringan dibandingkan lesi perifer. Gejala otonom juga cenderung
lebih minim atau bahkan tidak ada.
2. Vertigo nonvestibuler
Vertigo nonvestibuler seringkali sulit dideskripsikan secara jelas oleh
pasien. Pasien biasanya mengeluhkan rasa pusing, kekosongan di kepala, dan
gelap pada mata. Kondisi oscillopsia dan gejala otonom tidak pernah
ditemukan. Lesi pada bagian saraf pusat dapat menyebabkan nistagmus
patologis Vertigo nonvestibuler bisa disebabkan lesi pada bagian
nonvestibuler dari sistem regulator keseimbangan atau bisa juga disebabkan
kesalahan proses informasi di sistem saraf pusat(misal karena lesi cerebelar).
Hipotensi ortostatik dan stenosis aorta dapat menjadi penyebab vertigo
nonvestibuler.
a. Migrain : Vertigo yang disebabkan karena migrain dikarenakan
Vasospasme atau cacat metabolik yang diturunkan.
Jackline Bt.Mohd.Idrus
Program Profesi NERS Angk.VI
UIN Alauddin Makassar
b. Insufisiensi Vertebrobasilar : Biasanya disebabkan oleh aterosklerosis
pada arteri subklavia, tulang belakang, dan basilar. Vertigo juga umum
dihubungkan dengan infark batang otak lateral atau otak kecil.
c. Tumor sudut cerebellar-pontine : Tumor ini tumbuh lambat,
memungkinkan sistem vestibular untuk mengakomodasi perubahan yang
terjadi. Sehingga manifestasi klinis yang dihasilkan biasanya berupa
sensasi samar ketidakseimbangan bukan vertigo akut.
B. Etiologi
Menurut (http://www.kalbefarma.com)
1. Penyakit Sistem Vestibuler Perifer :
a. Telinga bagian luar : serumen, benda asing.
b. Telinga bagian tengah: retraksi membran timpani, otitis media
purulenta akut, otitis media dengan efusi, labirintitis, kolesteatoma,
rudapaksa dengan perdarahan.
c. Telinga bagian dalam: labirintitis akuta toksika, trauma, serangan
vaskular, alergi, hidrops labirin (morbus Meniere ), mabuk gerakan,
vertigo postural.
d. Nervus VIII. : infeksi, trauma, tumor.
e. Inti Vestibularis: infeksi, trauma, perdarahan, trombosis arteria serebeli
posterior inferior, tumor, sklerosis multipleks.
2. Penyakit SSP :
a. Hipoksia Iskemia otak. : Hipertensi kronis, arterios-klerosis, anemia,
hipertensi kardiovaskular, fibrilasi atrium paroksismal, stenosis dan
Jackline Bt.Mohd.Idrus
Program Profesi NERS Angk.VI
UIN Alauddin Makassar
insufisiensi aorta, sindrom sinus karotis, sinkop, hipotensi ortostatik,
blok jantung.
b. Infeksi : meningitis, ensefalitis, abses.
c. Trauma kepala/ labirin.
d. Tumor.
e. Migren.
f. Epilepsi.
3. Kelainan endokrin: hipotiroid, hipoglikemi, hipoparatiroid, tumor medula
adrenal, keadaan menstruasi-hamil-menopause.
4. Kelainan psikiatrik: depresi, neurosa cemas, sindrom hiperventilasi, fobia.
5. Kelainan mata: kelainan proprioseptik.
6. Intoksikasi.
C. Patofisiologi
Vertigo timbul jika terdapat ketidakcocokan informasi aferen yang
disampaikan ke pusat kesadaran. Susunan aferen yang terpenting dalam sistem
ini adalah susunan vestibuler atau keseimbangan, yang secara terus menerus
menyampaikan impulsnya ke pusat keseimbangan. Susunan lain yang
berperan ialah sistem optik dan pro-prioseptik, jaras-jaras yang
menghubungkan nuklei vestibularis dengan nuklei N. III, IV dan VI, susunan
vestibuloretikularis, dan vestibulospinalis.
Informasi yang berguna untuk keseimbangan tubuh akan ditangkap oleh
reseptor vestibuler, visual, dan proprioseptik; reseptor vestibuler memberikan
kontribusi paling besar, yaitu lebih dari 50% disusul kemudian reseptor visual
Jackline Bt.Mohd.Idrus
Program Profesi NERS Angk.VI
UIN Alauddin Makassar
dan yang paling kecil kontribusinya adalah proprioseptik. Dalam kondisi
fisiologis/normal, informasi yang tiba di pusat integrasi alat keseimbangan
tubuh berasal dari reseptor vestibuler, visual dan proprioseptik kanan dan kiri
akan diperbandingkan, jika semuanya dalam keadaan sinkron dan wajar, akan
diproses lebih lanjut. Respons yang muncul berupa penyesuaian otot-otot mata
dan penggerak tubuh dalam keadaan bergerak. Di samping itu orang
menyadari posisi kepala dan tubuhnya terhadap lingkungan sekitar. Jika fungsi
alat keseimbangan tubuh di perifer atau sentral dalam kondisi tidak normal/
tidak fisiologis, atau ada rangsang gerakan yang aneh atau berlebihan, maka
proses pengolahan informasi akan terganggu, akibatnya muncul gejala vertigo
dan gejala otonom; di samping itu, respons penyesuaian otot menjadi tidak
adekuat sehingga muncul gerakan abnormal yang dapat berupa nistagmus,
unsteadiness, ataksia saat berdiri/ berjalan dan gejala lainnya.
D. Manifestasi Klinik
Perasaan berputar yang kadang-kadang disertai gejala sehubungan dengan
reak dan lembab yaitu mual, muntah, rasa kepala berat, nafsu makan turun,
lelah, lidah pucat dengan selaput putih lengket, nadi lemah, puyeng
(dizziness), nyeri kepala, penglihatan kabur, tinitus, mulut pahit, mata merah,
mudah tersinggung, gelisah, lidah merah dengan selaput tipis.
E. Pemeriksaan Penunjang
Vertigo patogologis bisa bermacam-macam jenis. Ada yang sementara
atau persisten, fungsional atau struktural penurunan nilai vestibular atau nilai
visual, atau sistem proprioseptif sistem atau dari pusat integratif mealui suatu
Jackline Bt.Mohd.Idrus
Program Profesi NERS Angk.VI
UIN Alauddin Makassar
mekanisme juga menyebabkan "ketidakcocokan". Dengan kata lain banyak hal
yang harus dipertimbangkan sebelum menentukan diagnosis vertigo.Evaluasi
vertigo memiliki dua tujuan mendasar yakni: menentukan lokalisasi sumber
asalnya dan menentukan etiologinya/penyebabnya.
Sebelum memulai pengobatan, harus ditentukan sifat dan penyebab dari
vertigo. Gerakan mata yang abnormal menunjukkan adanya kelainan fungsi di
telinga bagian dalam atau saraf yang menghubungkannya dengan otak.
Nistagmus adalah gerakan mata yang cepat dari kiri ke kanan atau dari atas ke
bawah. Arah dari gerakan tersebut bisa membantu dalam menegakkan
diagnosa. Nistagmus bisa dirangsang dengan menggerakkan kepala penderita
secara tiba-tiba atau dengan meneteskan air dingin ke dalam telinga. Untuk
menguji keseimbangan, penderita diminta berdiri dan kemudian berjalan
dalam satu garis lurus, awalnya dengan mata terbuka, kemudian dengan mata
tertutup.Tes pendengaran seringkali bisa menentukan adanya kelainan telinga
yang memengaruhi keseimbangan dan pendengaran.Pemeriksaan lainnya
adalah CT scan atau MRI kepala, yang bisa menunjukkan kelainan tulang atau
tumor yang menekan saraf. Jika diduga suatu infeksi, bisa diambil contoh
cairan dari telinga atau sinus atau dari tulang belakang. Jika diduga terdapat
penurunan aliran darah ke otak, maka dilakukan pemeriksaan angiogram,
untuk melihat adanya sumbatan pada pembuluh darah yang menuju ke otak.
F. Penatalaksanaan
Pada fase akut penderita harus dibaringkan dan diberi Avoming 25 mg tiap
6 jam. Kalau muntah dan vertigo hebat penderita perlu dirawat di Rumah
Jackline Bt.Mohd.Idrus
Program Profesi NERS Angk.VI
UIN Alauddin Makassar
Sakit. Promethazine 25 mg dan Chlorpromazine 1,25 mg melalui IM tiap 6jam
selama 24 jam akan mengurangi muntah dan vertigo yang hebat. Pada fase
tenang penderita dianjurkan untuk :
a. Mengurangi minum hanya sampai tiga gelas sehari.
b. Pantang garam.
Sebagian besar penderita sembuh dengan cara tersebut diatas. Hanya
sebagian kecil saja vertigonya kambuh yang memerlukan operasi pada teling
yang terkena. Bilamana pendengaran masih baik dianjurkan operasi untuk
menghilangkan vertigo sambil mempertahankan pendengarannya seperti:
a. Miringotomi dan pemasangan gromet dapat mengurangi vertigo.
b. Dekomprese sakus endolimfatikus untuk mengurangi tekanan di dalam
labirin mukosa dapat menghilangkan vertigo.
c. Perusakan dengan ultra sonik terhadap labirin untuk mempertahankan
koklea telah dicoba pula tetapi cara ini sudah banyak ditinggalkan oleh
ahli THT.
d. Bilamana satu telinga tuli besar dan menyebabkan kambuhnya vertigo
perusakan labirin membranosa perlu dilakukan dengan cara operasi ini
penderita dibebaskan sama sekali dari vertigo sedangkan hilangnya
pendengaran tidak merisaukan penderita.
G. Komplikasi
Komplikasi penyakit vertigo ini biasanya adalah penyakit meniere, trauma
telinga dan labirimitis, epidemic atau akibat otitis media kronika. Vertigo juga
Jackline Bt.Mohd.Idrus
Program Profesi NERS Angk.VI
UIN Alauddin Makassar
dapat disebabkan karena penyakit pada saraf akustikus serebelum atau sistem
kardiovaskuler.
Jackline Bt.Mohd.Idrus
Program Profesi NERS Angk.VI
UIN Alauddin Makassar
BAB II
ASUHAN KEPERAWATAN
A. Pengkajian
1. Aktivitas / Istirahat :
Letih, lemah, malaise
Keterbatasan gerak
Ketegangan mata, kesulitan membaca
Insomnia, bangun pada pagi hari dengan disertai nyeri kepala.
Sakit kepala yang hebat saat perubahan postur tubuh, aktivitas (kerja) atau
karena perubahan cuaca.
2. Sirkulasi :
Riwayat hypertensi
Denyutan vaskuler, misal daerah temporal.
Pucat, wajah tampak kemerahan.
3. Integritas Ego : Faktor-faktor stress emosional/lingkungan tertentu
Perubahan ketidakmampuan, keputusasaan ketidakberdayaan depresi
Kekhawatiran, ansietas, peka rangsangan selama sakit kepala
Mekanisme refresif/dekensif (sakit kepala kronik).
4. Makanan dan cairan : Makanan yang tinggi vasorektiknya misalnya
kafein, coklat, bawang, keju, alkohol, anggur, daging, tomat, makan
berlemak, jeruk, saus, hotdog, MSG (pada migrain).
Mual/muntah, anoreksia (selama nyeri)
Penurunan berat badan
5. Neurosensoris : Pening, disorientasi (selama sakit kepala)
Riwayat kejang, cedera kepala yang baru terjadi, trauma, stroke.
Aura ; fasialis, olfaktorius, tinitus.
Perubahan visual, sensitif terhadap cahaya/suara yang keras, epitaksis.
Parastesia, kelemahan progresif/paralysis satu sisi tempore
Perubahan pada pola bicara/pola pikir
Mudah terangsang, peka terhadap stimulus.
Penurunan refleks tendon dalam
Jackline Bt.Mohd.Idrus
Program Profesi NERS Angk.VI
UIN Alauddin Makassar
Papiledema.
6. Nyeri/ kenyamanan: Karakteristik nyeri tergantung pada jenis sakit
kepala, misal migrain, ketegangan otot, cluster, tumor otak, pascatrauma,
sinusitis.
Nyeri, kemerahan, pucat pada daerah wajah.
Fokus menyempit
Fokus pada diri sendiri
Respon emosional / perilaku tak terarah seperti menangis, gelisah.
Otot-otot daerah leher juga menegang, frigiditas vokal.
7. Keamanan : Riwayat alergi atau reaksi alergi
Demam (sakit kepala)
Gangguan cara berjalan, parastesia, paralisis
Drainase nasal purulent (sakit kepala pada gangguan sinus).
8. Interaksi sosial : Perubahan dalam tanggung jawab/peran interaksi
sosial yang berhubungan dengan penyakit.
9. Penyuluhan / pembelajaran :
Riwayat hypertensi, migrain, stroke, penyakit pada keluarga
Penggunaan alcohol/obat lain termasuk kafein. Kontrasepsi oral/hormone,
menopause.
B. Diagnose Keperawatan
1. Nyeri (akut/kronis) berhubungan dengan stress dan ketegangan, iritasi/
tekanan syaraf, vasospressor, peningkatan intracranial
2. Ketidakseimbangan nutrisi kurang dari kebutuhan tubuh berhubungan
dengan mual dan muntah.
3. Kurang pengetahuan (kebutuhan belajar) mengenai kondisi dan kebutuhan
pengobatan berhubungan dengan keterbatasan kognitif, tidak mengenal
Jackline Bt.Mohd.Idrus
Program Profesi NERS Angk.VI
UIN Alauddin Makassar
informasi dan kurang mengingat ditandai oleh memintanya informasi,
ketidak-adekuatannya mengikuti instruksi.
4. Koping individual tak efektif berhubungan dengan ketidak-adekuatan
relaksasi, metode koping tidak adekuat, kelebihan beban kerja.
5. Kurang pengetahuan (kebutuhan belajar) mengenai kondisi dan kebutuhan
pengobatan berhubungan dengan keterbatasan kognitif, tidak mengenal
informasi dan kurang mengingat ditandai oleh memintanya informasi,
ketidak-adekuatannya mengikuti instruksi.
C. Intervensi Keperawatan
No. Diagnosa Keperawatan Tujuan (NOC) Intervensi (NIC)
1. Nyeri akut berhubungan
dengan:
Agen injuri (biologi,
kimia, fisik,
psikologis), kerusakan
jaringan
DS:
- Laporan secara
verbal
DO:
- Posisi untuk
menahan nyeri
- Tingkah laku
berhati-hati
- Gangguan tidur
(mata sayu, tampak
capek, sulit atau
gerakan kacau,
menyeringai)
- Terfokus pada diri
sendiri
- Fokus menyempit
(penurunan
persepsi waktu,
kerusakan proses
berpikir, penurunan
interaksi dengan
orang dan
lingkungan)
- Tingkah laku
distraksi, contoh :
jalan-jalan,
menemui orang
- Pain Level,
- pain control,
- comfort level
Setelah dilakukan tinfakan
keperawatan selama 3x24
jam Pasien tidak mengalami
nyeri, dengan kriteria hasil:
- Mampu mengontrol
nyeri (tahu penyebab
nyeri, mampu
menggunakan tehnik
nonfarmakologi untuk
mengurangi nyeri,
mencari bantuan)
- Melaporkan bahwa
nyeri berkurang dengan
menggunakan
manajemen nyeri
- Mampu mengenali
nyeri (skala, intensitas,
frekuensi dan tanda
nyeri)
- Menyatakan rasa
nyaman setelah nyeri
berkurang
- Tanda vital dalam
rentang normal
- Tidak mengalami
gangguan tidur
1. Lakukan pengkajian nyeri
secara komprehensif
termasuk lokasi,
karakteristik, durasi,
frekuensi, kualitas dan faktor
presipitasi
R/ Untuk mengantisipasi jika
klien malas makan dan
minum
2. Observasi reaksi nonverbal
dari ketidaknyamanan
R/Untuk melihat apakah
klien mengatakan nyeri
sesuai dengan reaksi verbal
3. Bantu pasien dan keluarga
untuk mencari dan
menemukan dukungan
R/Agar keluarga dapat
mengetahui dukungan untuk
mengatasi nyeri
4. Kontrol lingkungan yang
dapat mempengaruhi nyeri
seperti suhu ruangan,
pencahayaan dan kebisingan
R/Untuk mengurangi nyeri
klien
5. Kurangi faktor presipitasi
nyeri
R/Agar nyeri tidak
bertambah
6. Kaji tipe dan sumber nyeri
untuk menentukan intervensi
R/Untuk menentukan
Jackline Bt.Mohd.Idrus
Program Profesi NERS Angk.VI
UIN Alauddin Makassar
lain dan/atau
aktivitas, aktivitas
berulang-ulang)
- Respon autonom
(seperti
diaphoresis,
perubahan tekanan
darah, perubahan
nafas, nadi dan
dilatasi pupil)
- Perubahan
autonomic dalam
tonus otot
(mungkin dalam
rentang dari lemah
ke kaku)
- Tingkah laku
ekspresif (contoh :
gelisah, merintih,
menangis,
waspada, iritabel,
nafas
panjang/berkeluh
kesah)
- Perubahan dalam
nafsu makan dan
minum
intervensi yang sesuai
7. Ajarkan tentang teknik non
farmakologi: napas dala,
relaksasi, distraksi, kompres
hangat/ dingin
R/Untuk mengalihkan
perhatian klien agar tidak
terlalu memikirkan nyerinya
8. Berikan analgetik untuk
mengurangi nyeri: ………
R/Untuk mengurangi nyeri
9. Tingkatkan istirahat
R/Agar nyeri dapat
berkurang
10. Berikan informasi tentang
nyeri seperti penyebab nyeri,
berapa lama nyeri akan
berkurang dan antisipasi
ketidaknyamanan dari
prosedur
R/Agar klien dapat mengerti
fisiologis nyeri
11. Monitor vital sign sebelum
dan sesudah pemberian
analgesik pertama kali
R/Merupakan indicator
derajat nyeri yang sedang
dialami klien
2. Ketidakseimbangan
nutrisi kurang dari
kebutuhan tubuh
Berhubungan dengan :
Ketidakmampuan untuk
memasukkan atau
mencerna nutrisi oleh
karena faktor biologis,
psikologis atau
ekonomi.
DS:
- Nyeri abdomen
- Muntah
- Kejang perut
- Rasa penuh tiba-
tiba setelah makan
DO:
- Diare
- Rontok rambut
yang berlebih
- Kurang nafsu
makan
- Bising usus
berlebih
- Konjungtiva pucat
- Nutritional status:
Adequacy of nutrient
- Nutritional Status : food
and Fluid Intake
- Weight Control
Setelah dilakukan tindakan
keperawatan selama 3x24
jam nutrisi kurang teratasi
dengan indikator:
- Albumin serum
- Pre albumin serum
- Hematokrit
- Hemoglobin
- Total iron binding
capacity
- Jumlah limfosit
1. Kaji adanya alergi makanan
R/ Agar dapat memilih
makanan yang bergizi dan
menghindari respon alergi
2. Kolaborasi dengan ahli gizi
untuk menentukan jumlah
kalori dan nutrisi yang
dibutuhkan pasien
R/ Memberikan masukan
gizi dan kalori yang
dibutuhkan tubuh.
3. Yakinkan diet yang dimakan
mengandung tinggi serat
untuk mencegah konstipasi
R/ Mencegah klien dari
konstipasi.
4. Ajarkan pasien bagaimana
membuat catatan makanan
harian.
R/ supaya klien tahu
makanan yang bergizi untu
tubuhnya
5. Monitor adanya penurunan
BB dan gula darah
R/ Penurunan berat badan
Jackline Bt.Mohd.Idrus
Program Profesi NERS Angk.VI
UIN Alauddin Makassar
- Denyut nadi lemah mengindikasikan pemasukan
nutrisi tidak adekuat.
6. Monitor lingkungan selama
makan
R/ Lingkungan yang kotor
dapat mempengaruhi selera
makan seseorang.
7. Monitor turgor kulit
R/ Mengindikasikan tubuh
sedang kekurangan cairan.
8. Monitor mual dan muntah
R/ Mual dan muntah dapat
berpengaruh kepada nafsu
makan klien.
9. Kelola pemberan anti
emetik:
R/ Untuk mengatasi rasa
mual dan muntah klien.
10. Anjurkan banyak minum
R/ Mencegah dehidrasi
yang dapat meningkat
dengan peningkatan
kehilangan cairan yang
tampak dan menurunkan
resiko konstipasi.
11. Pertahankan terapi IV line
R/ Untuk mengantisipasi jika
klien malas makan dan
minum
3. Kurang Pengetahuan
Berhubungan dengan :
keterbatasan kognitif,
interpretasi terhadap
informasi yang salah,
kurangnya keinginan
untuk mencari
informasi, tidak
mengetahui sumber-
sumber informasi.
DS: Menyatakan secara
verbal adanya masalah
DO: ketidakakuratan
mengikuti instruksi,
perilaku tidak sesuai
- Kowlwdge : disease
process
- Kowledge : health
Behavior
Setelah dilakukan tindakan
keperawatan selama ….
pasien menunjukkan
pengetahuan tentang proses
penyakit dengan kriteria
hasil:
- Pasien dan keluarga
menyatakan
pemahaman tentang
penyakit, kondisi,
prognosis dan program
pengobatan
- Pasien dan keluarga
mampu melaksanakan
prosedur yang
dijelaskan secara benar
- Pasien dan keluarga
mampu menjelaskan
kembali apa yang
dijelaskan perawat/tim
1. Kaji tingkat pengetahuan
pasien dan keluarga
2. Jelaskan patofisiologi dari
penyakit dan bagaimana hal
ini berhubungan dengan
anatomi dan fisiologi,
dengan cara yang tepat.
3. Gambarkan tanda dan gejala
yang biasa muncul pada
penyakit, dengan cara yang
tepat
4. Gambarkan proses penyakit,
dengan cara yang tepat
5. Identifikasi kemungkinan
penyebab, dengan cara yang
tepat
6. Sediakan informasi pada
pasien tentang kondisi,
dengan cara yang tepat
7. Sediakan bagi keluarga
informasi tentang kemajuan
pasien dengan cara yang
tepat
8. Diskusikan pilihan terapi
Jackline Bt.Mohd.Idrus
Program Profesi NERS Angk.VI
UIN Alauddin Makassar
kesehatan lainnya atau penanganan
9. Dukung pasien untuk
mengeksplorasi atau
mendapatkan second opinion
dengan cara yang tepat atau
diindikasikan
10. Eksplorasi kemungkinan
sumber atau dukungan,
dengan cara yang tepat
4. Koping individual tak
efektif berhubungan
dengan ketidak-
adekuatan relaksasi,
metode koping tidak
adekuat, kelebihan
beban kerja.
Setelah dilakukan tindakan
keperawatan selama 3x24
jam , koping individual
tidak efektif teratasi dengan
criteria hasil :
- Mengidentifikasi
prilaku yang tidak
efektif
- Mengungkapkan
kesadaran tentang
kemampuan koping
yang di miliki.
- Mengkaji situasi saat
ini yang akurat
- Menunjukkan
perubahan gaya hidup
yang diperlukan atau
situasi yang tepat.
1. Kaji kapasitas fisiologis
yang bersifat umum.
R/ Mengenal sejauh dan
mengidentifikasi
penyimpangan fungsi
fisiologis tubuh dan
memudahkan dalam
melakukan tindakan
keperawatan.
2. Sarankan klien untuk
mengekspresikan
perasaannya.
R/ klien akan merasakan
kelegaan setelah
mengungkapkan segala
perasaannya dan menjadi
lebih tenang.
3. Berikan informasi mengenai
penyebab sakit kepala,
penenangan dan hasil yang
diharapkan
R/ agar klien mengetahui
kondisi dan pengobatan yang
diterimanya, dan
memberikan klien harapan
dan semangat untuk pulih.
4. Dekati pasien dengan ramah
dan penuh perhatian, ambil
keuntungan dari kegiatan
yang dapat diajarkan.
R/ membuat klien merasa
lebih berarti dan dihargai.
Jackline Bt.Mohd.Idrus
Program Profesi NERS Angk.VI
UIN Alauddin Makassar
DAFTAR PUSTAKA
Corwin Elizabeth J, 2009. Buku Saku Patofisiologi ed.3. EGC. 2009
Diambil dari : http://odesyafar.wordpress.com/2011/05/15/askep-vertigo/ Online
diakses tanggal 1 Juni 2013
Diambil dari : http://id.wikipedia.org/wiki/vertigo, Online diakses tanggal 1 Juni
2013
Diambil dari:
http://www.kalbefarma.com/files/cdk/files/14415TerapiAkupunkturuntukVertigo.
pdf/144_15TerapiAkupunkturuntukVertigo.html Online diakses tanggal 1 Juni
2013.
Doengoes Marylin E, 2000. Rencana Asuhan Keperawatan edisi 3. EGC. Jakarta
Wilkinson Judith M. 2011. Buku Saku Diagnosis Keperawatan : Diagnosis
NANDA, Intervensi NIC, Kriteria Hasil NOC ed.9. EGC. Jakarta
Johnson, M., et all. 2000. Nursing Outcomes Classification (NOC) Second
Edition. New Jersey: Upper Saddle River
Mc Closkey, C.J., et all. 1996. Nursing Interventions Classification (NIC) Second
Edition. New Jersey: Upper Saddle River
Santosa, Budi. 2007. Panduan Diagnosa Keperawatan NANDA 2005-2006.
Jakarta: Prima Medika

More Related Content

What's hot

Evaluasi keperawatan
 Evaluasi keperawatan Evaluasi keperawatan
Evaluasi keperawatan
pjj_kemenkes
 
Pengkajian katarak
Pengkajian katarakPengkajian katarak
Pengkajian katarakheri damanik
 
asuhan-keperawatan-tiroid
asuhan-keperawatan-tiroidasuhan-keperawatan-tiroid
asuhan-keperawatan-tiroid
Masben27
 
Laporan pendahuluan hipertensi
Laporan pendahuluan hipertensiLaporan pendahuluan hipertensi
Laporan pendahuluan hipertensi
Yabniel Lit Jingga
 
Laporan pendahuluan asuhan keperawatan diabetes mellitus tipe 2
Laporan pendahuluan asuhan keperawatan diabetes mellitus tipe 2Laporan pendahuluan asuhan keperawatan diabetes mellitus tipe 2
Laporan pendahuluan asuhan keperawatan diabetes mellitus tipe 2
Utik Pariani
 
ASKEP SOL DI RSUP. Dr. WAHIDDIN SUDIROHUODO
ASKEP SOL DI RSUP. Dr. WAHIDDIN SUDIROHUODOASKEP SOL DI RSUP. Dr. WAHIDDIN SUDIROHUODO
ASKEP SOL DI RSUP. Dr. WAHIDDIN SUDIROHUODO
Wawan Akibu
 
LP CHF.doc
LP CHF.docLP CHF.doc
LP CHF.doc
NuraWulandari
 
Lp hipertensi
Lp hipertensiLp hipertensi
Lp hipertensi
Yabniel Lit Jingga
 
Lk
LkLk
Asuhan keperawatan kehilangan dan berduka
Asuhan keperawatan kehilangan dan berdukaAsuhan keperawatan kehilangan dan berduka
Asuhan keperawatan kehilangan dan berduka
Amalia Senja
 
134454836 lp-oksigenasi
134454836 lp-oksigenasi134454836 lp-oksigenasi
134454836 lp-oksigenasi
nanang aw aw
 
Aplikasi perhitungan tenaga keperawatan need (douglas)
Aplikasi perhitungan tenaga keperawatan need (douglas)Aplikasi perhitungan tenaga keperawatan need (douglas)
Aplikasi perhitungan tenaga keperawatan need (douglas)Yabniel Lit Jingga
 
Laporan pendahuluan gea
Laporan pendahuluan geaLaporan pendahuluan gea
Laporan pendahuluan geaCha Cha
 
ASSESSMENT : PHYSICAL EXAMINATION
 ASSESSMENT : PHYSICAL EXAMINATION ASSESSMENT : PHYSICAL EXAMINATION
ASSESSMENT : PHYSICAL EXAMINATION
pjj_kemenkes
 
asuhan keperawatan pada vertigo
asuhan keperawatan pada vertigoasuhan keperawatan pada vertigo
asuhan keperawatan pada vertigo
TiyaPurnanita
 
INTERVENSI/RENCANA TINDAKAN KEPERAWATAN PASIEN DENGAN GLAUKOMA PDF
INTERVENSI/RENCANA TINDAKAN KEPERAWATAN PASIEN DENGAN GLAUKOMA PDFINTERVENSI/RENCANA TINDAKAN KEPERAWATAN PASIEN DENGAN GLAUKOMA PDF
INTERVENSI/RENCANA TINDAKAN KEPERAWATAN PASIEN DENGAN GLAUKOMA PDF
Baskoro Abdiansyah
 
Konsep dasar proses keperawatan
Konsep dasar proses keperawatanKonsep dasar proses keperawatan
Konsep dasar proses keperawatan
Ade Rahman
 
4. askep diare akut dehidrasi sedang
4. askep diare akut dehidrasi sedang4. askep diare akut dehidrasi sedang
4. askep diare akut dehidrasi sedang
EllyeUtami
 

What's hot (20)

Evaluasi keperawatan
 Evaluasi keperawatan Evaluasi keperawatan
Evaluasi keperawatan
 
Ii. askep hipertensi
Ii. askep hipertensiIi. askep hipertensi
Ii. askep hipertensi
 
Pengkajian katarak
Pengkajian katarakPengkajian katarak
Pengkajian katarak
 
5. proses skoring kep. keluarga
5. proses skoring kep. keluarga5. proses skoring kep. keluarga
5. proses skoring kep. keluarga
 
asuhan-keperawatan-tiroid
asuhan-keperawatan-tiroidasuhan-keperawatan-tiroid
asuhan-keperawatan-tiroid
 
Laporan pendahuluan hipertensi
Laporan pendahuluan hipertensiLaporan pendahuluan hipertensi
Laporan pendahuluan hipertensi
 
Laporan pendahuluan asuhan keperawatan diabetes mellitus tipe 2
Laporan pendahuluan asuhan keperawatan diabetes mellitus tipe 2Laporan pendahuluan asuhan keperawatan diabetes mellitus tipe 2
Laporan pendahuluan asuhan keperawatan diabetes mellitus tipe 2
 
ASKEP SOL DI RSUP. Dr. WAHIDDIN SUDIROHUODO
ASKEP SOL DI RSUP. Dr. WAHIDDIN SUDIROHUODOASKEP SOL DI RSUP. Dr. WAHIDDIN SUDIROHUODO
ASKEP SOL DI RSUP. Dr. WAHIDDIN SUDIROHUODO
 
LP CHF.doc
LP CHF.docLP CHF.doc
LP CHF.doc
 
Lp hipertensi
Lp hipertensiLp hipertensi
Lp hipertensi
 
Lk
LkLk
Lk
 
Asuhan keperawatan kehilangan dan berduka
Asuhan keperawatan kehilangan dan berdukaAsuhan keperawatan kehilangan dan berduka
Asuhan keperawatan kehilangan dan berduka
 
134454836 lp-oksigenasi
134454836 lp-oksigenasi134454836 lp-oksigenasi
134454836 lp-oksigenasi
 
Aplikasi perhitungan tenaga keperawatan need (douglas)
Aplikasi perhitungan tenaga keperawatan need (douglas)Aplikasi perhitungan tenaga keperawatan need (douglas)
Aplikasi perhitungan tenaga keperawatan need (douglas)
 
Laporan pendahuluan gea
Laporan pendahuluan geaLaporan pendahuluan gea
Laporan pendahuluan gea
 
ASSESSMENT : PHYSICAL EXAMINATION
 ASSESSMENT : PHYSICAL EXAMINATION ASSESSMENT : PHYSICAL EXAMINATION
ASSESSMENT : PHYSICAL EXAMINATION
 
asuhan keperawatan pada vertigo
asuhan keperawatan pada vertigoasuhan keperawatan pada vertigo
asuhan keperawatan pada vertigo
 
INTERVENSI/RENCANA TINDAKAN KEPERAWATAN PASIEN DENGAN GLAUKOMA PDF
INTERVENSI/RENCANA TINDAKAN KEPERAWATAN PASIEN DENGAN GLAUKOMA PDFINTERVENSI/RENCANA TINDAKAN KEPERAWATAN PASIEN DENGAN GLAUKOMA PDF
INTERVENSI/RENCANA TINDAKAN KEPERAWATAN PASIEN DENGAN GLAUKOMA PDF
 
Konsep dasar proses keperawatan
Konsep dasar proses keperawatanKonsep dasar proses keperawatan
Konsep dasar proses keperawatan
 
4. askep diare akut dehidrasi sedang
4. askep diare akut dehidrasi sedang4. askep diare akut dehidrasi sedang
4. askep diare akut dehidrasi sedang
 

Viewers also liked

makalah
makalahmakalah
makalah
ramdinaeka
 
vertigo
vertigovertigo
Penyakit vertigo
Penyakit vertigoPenyakit vertigo
Penyakit vertigo
taniahambali
 
cephalgia kronik
cephalgia kronikcephalgia kronik
cephalgia kronik
rianast
 
Vertigo
VertigoVertigo
Vertigo
fikri asyura
 
TRAUMA TELINGA (Ear Trauma)
TRAUMA TELINGA (Ear Trauma)TRAUMA TELINGA (Ear Trauma)
TRAUMA TELINGA (Ear Trauma)
Yolly Finolla
 
Askep meningitis
Askep meningitisAskep meningitis
Askep meningitis
Helena Aquino
 
50629130 asuhan-keperawatan-pasien-dengan-chf
50629130 asuhan-keperawatan-pasien-dengan-chf50629130 asuhan-keperawatan-pasien-dengan-chf
50629130 asuhan-keperawatan-pasien-dengan-chf
winda sari
 
ASUHAN KEPERAWATAN PADA PASIEN DENGAN PERADANGAN PADA TELINGA (OTITIS MEDIA)
ASUHAN KEPERAWATAN  PADA PASIEN DENGAN PERADANGAN PADA TELINGA (OTITIS MEDIA)ASUHAN KEPERAWATAN  PADA PASIEN DENGAN PERADANGAN PADA TELINGA (OTITIS MEDIA)
ASUHAN KEPERAWATAN PADA PASIEN DENGAN PERADANGAN PADA TELINGA (OTITIS MEDIA)
pjj_kemenkes
 
HOW TO MANAGE PATIENTS WITH VERTIGO?
HOW TO MANAGE PATIENTS WITH VERTIGO?HOW TO MANAGE PATIENTS WITH VERTIGO?
HOW TO MANAGE PATIENTS WITH VERTIGO?
mataharitimoer MT
 
Vertigo 2016
Vertigo 2016Vertigo 2016
Vertigo 2016
Dennis Lee
 
Vertigo
VertigoVertigo
Vertigo
Vertigo Vertigo
How to Make Awesome SlideShares: Tips & Tricks
How to Make Awesome SlideShares: Tips & TricksHow to Make Awesome SlideShares: Tips & Tricks
How to Make Awesome SlideShares: Tips & Tricks
SlideShare
 
Getting Started With SlideShare
Getting Started With SlideShareGetting Started With SlideShare
Getting Started With SlideShare
SlideShare
 

Viewers also liked (16)

makalah
makalahmakalah
makalah
 
Askep vertigo
Askep vertigoAskep vertigo
Askep vertigo
 
vertigo
vertigovertigo
vertigo
 
Penyakit vertigo
Penyakit vertigoPenyakit vertigo
Penyakit vertigo
 
cephalgia kronik
cephalgia kronikcephalgia kronik
cephalgia kronik
 
Vertigo
VertigoVertigo
Vertigo
 
TRAUMA TELINGA (Ear Trauma)
TRAUMA TELINGA (Ear Trauma)TRAUMA TELINGA (Ear Trauma)
TRAUMA TELINGA (Ear Trauma)
 
Askep meningitis
Askep meningitisAskep meningitis
Askep meningitis
 
50629130 asuhan-keperawatan-pasien-dengan-chf
50629130 asuhan-keperawatan-pasien-dengan-chf50629130 asuhan-keperawatan-pasien-dengan-chf
50629130 asuhan-keperawatan-pasien-dengan-chf
 
ASUHAN KEPERAWATAN PADA PASIEN DENGAN PERADANGAN PADA TELINGA (OTITIS MEDIA)
ASUHAN KEPERAWATAN  PADA PASIEN DENGAN PERADANGAN PADA TELINGA (OTITIS MEDIA)ASUHAN KEPERAWATAN  PADA PASIEN DENGAN PERADANGAN PADA TELINGA (OTITIS MEDIA)
ASUHAN KEPERAWATAN PADA PASIEN DENGAN PERADANGAN PADA TELINGA (OTITIS MEDIA)
 
HOW TO MANAGE PATIENTS WITH VERTIGO?
HOW TO MANAGE PATIENTS WITH VERTIGO?HOW TO MANAGE PATIENTS WITH VERTIGO?
HOW TO MANAGE PATIENTS WITH VERTIGO?
 
Vertigo 2016
Vertigo 2016Vertigo 2016
Vertigo 2016
 
Vertigo
VertigoVertigo
Vertigo
 
Vertigo
Vertigo Vertigo
Vertigo
 
How to Make Awesome SlideShares: Tips & Tricks
How to Make Awesome SlideShares: Tips & TricksHow to Make Awesome SlideShares: Tips & Tricks
How to Make Awesome SlideShares: Tips & Tricks
 
Getting Started With SlideShare
Getting Started With SlideShareGetting Started With SlideShare
Getting Started With SlideShare
 

Similar to Lp vertigo

vertigo : How to diagnose and managemenet
vertigo : How to diagnose and managemenetvertigo : How to diagnose and managemenet
vertigo : How to diagnose and managemenet
anantadrismi1306
 
ppt gadar kel 2.pptx
ppt gadar kel 2.pptxppt gadar kel 2.pptx
ppt gadar kel 2.pptx
sandylabulu1
 
KONSEP ASUHAN KEPERAWATAN MENINGITIS
KONSEP ASUHAN KEPERAWATAN MENINGITIS KONSEP ASUHAN KEPERAWATAN MENINGITIS
KONSEP ASUHAN KEPERAWATAN MENINGITIS
Encepal Cere
 
Meningitis pwr poin AKPER PEMKAB MUNA
Meningitis pwr poin AKPER PEMKAB MUNA Meningitis pwr poin AKPER PEMKAB MUNA
Meningitis pwr poin AKPER PEMKAB MUNA
Operator Warnet Vast Raha
 
Laporan pendahulua1
Laporan pendahulua1Laporan pendahulua1
Laporan pendahulua1
Khairul Ikhwan
 
Meningokel dan Ensefalokel Poltekkes Surakarta
Meningokel dan Ensefalokel Poltekkes SurakartaMeningokel dan Ensefalokel Poltekkes Surakarta
Meningokel dan Ensefalokel Poltekkes Surakarta
Nindi Yulianti
 
Modul Kesadaran Menurun (word)
Modul Kesadaran Menurun (word)Modul Kesadaran Menurun (word)
Modul Kesadaran Menurun (word)
Aulia Amani
 
151603353 case-sentral-vertigo
151603353 case-sentral-vertigo151603353 case-sentral-vertigo
151603353 case-sentral-vertigo
homeworkping4
 
Neural tube defect
Neural tube defectNeural tube defect
Neural tube defect
Isma Jihan
 
Gadar_Neurologi.ppt
Gadar_Neurologi.pptGadar_Neurologi.ppt
Gadar_Neurologi.ppt
sardiantidwitirta
 
VERTIGO.pptx
VERTIGO.pptxVERTIGO.pptx
VERTIGO.pptx
RidhowanDamanik
 
Persiapan belajar bahan pretest dan post test geriatri ib aditya nugraha 3 10-16
Persiapan belajar bahan pretest dan post test geriatri ib aditya nugraha 3 10-16Persiapan belajar bahan pretest dan post test geriatri ib aditya nugraha 3 10-16
Persiapan belajar bahan pretest dan post test geriatri ib aditya nugraha 3 10-16
Koepiet_Nugraha
 

Similar to Lp vertigo (20)

vertigo : How to diagnose and managemenet
vertigo : How to diagnose and managemenetvertigo : How to diagnose and managemenet
vertigo : How to diagnose and managemenet
 
ppt gadar kel 2.pptx
ppt gadar kel 2.pptxppt gadar kel 2.pptx
ppt gadar kel 2.pptx
 
Cedera kepala
Cedera kepalaCedera kepala
Cedera kepala
 
KONSEP ASUHAN KEPERAWATAN MENINGITIS
KONSEP ASUHAN KEPERAWATAN MENINGITIS KONSEP ASUHAN KEPERAWATAN MENINGITIS
KONSEP ASUHAN KEPERAWATAN MENINGITIS
 
Askep stroke
Askep strokeAskep stroke
Askep stroke
 
Meningitis pwr poin AKPER PEMKAB MUNA
Meningitis pwr poin AKPER PEMKAB MUNA Meningitis pwr poin AKPER PEMKAB MUNA
Meningitis pwr poin AKPER PEMKAB MUNA
 
Laporan pendahulua1
Laporan pendahulua1Laporan pendahulua1
Laporan pendahulua1
 
Meningitis pwr poin
Meningitis pwr poinMeningitis pwr poin
Meningitis pwr poin
 
Meningokel dan Ensefalokel Poltekkes Surakarta
Meningokel dan Ensefalokel Poltekkes SurakartaMeningokel dan Ensefalokel Poltekkes Surakarta
Meningokel dan Ensefalokel Poltekkes Surakarta
 
Kejang demam pada anak
Kejang demam pada anakKejang demam pada anak
Kejang demam pada anak
 
Modul Kesadaran Menurun (word)
Modul Kesadaran Menurun (word)Modul Kesadaran Menurun (word)
Modul Kesadaran Menurun (word)
 
151603353 case-sentral-vertigo
151603353 case-sentral-vertigo151603353 case-sentral-vertigo
151603353 case-sentral-vertigo
 
Makalah meningitis anti
Makalah meningitis antiMakalah meningitis anti
Makalah meningitis anti
 
Neural tube defect
Neural tube defectNeural tube defect
Neural tube defect
 
Gadar_Neurologi.ppt
Gadar_Neurologi.pptGadar_Neurologi.ppt
Gadar_Neurologi.ppt
 
VERTIGO.pptx
VERTIGO.pptxVERTIGO.pptx
VERTIGO.pptx
 
Intervensi keperawatan
Intervensi keperawatanIntervensi keperawatan
Intervensi keperawatan
 
Persiapan belajar bahan pretest dan post test geriatri ib aditya nugraha 3 10-16
Persiapan belajar bahan pretest dan post test geriatri ib aditya nugraha 3 10-16Persiapan belajar bahan pretest dan post test geriatri ib aditya nugraha 3 10-16
Persiapan belajar bahan pretest dan post test geriatri ib aditya nugraha 3 10-16
 
Hemiparesis
HemiparesisHemiparesis
Hemiparesis
 
Epilepsi
EpilepsiEpilepsi
Epilepsi
 

Recently uploaded

PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdfPETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
Hernowo Subiantoro
 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
bobobodo693
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
rohman85
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
agusmulyadi08
 
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
RinawatiRinawati10
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
SEMUELSAMBOKARAENG
 
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           xKoneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
johan199969
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
MuhammadBagusAprilia1
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
safitriana935
 
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
SABDA
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
lindaagina84
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
gloriosaesy
 
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdfLaporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
yuniarmadyawati361
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
agusmulyadi08
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
muhammadRifai732845
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
mattaja008
 
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawasPrensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
suprihatin1885
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
widyakusuma99
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
lastri261
 
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogortugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
WILDANREYkun
 

Recently uploaded (20)

PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdfPETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
 
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
 
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           xKoneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
 
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
 
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdfLaporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
 
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawasPrensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
 
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogortugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
 

Lp vertigo

  • 1. Jackline Bt.Mohd.Idrus Program Profesi NERS Angk.VI UIN Alauddin Makassar Sistem Neurologi Departemen Keperawatan Dewasa LAPORAN PENDAHULUAN VERTIGO Jackline Bt.Mohd.Idrus, S.Kep NIM : 70500113042 CI Lahan CI Institusi ( ) ( ) PROGRAM PROFESI NERS FAKULTAS ILMU KESEHATAN UNIVERSITAS ISLAM NEGERI ALAUDDIN MAKASSAR 2014
  • 2. Jackline Bt.Mohd.Idrus Program Profesi NERS Angk.VI UIN Alauddin Makassar RESUME KEPERAWATAN Pada Ny.H dengan Vertigo Di Ruang Perawatan Rinra Rumah Sakit Umum Haji Makassar Jackline Bt.Mohd.Idrus, S.Kep NIM : 70500113042 CI Lahan CI Institusi ( ) ( ) PROGRAM PROFESI NERS FAKULTAS ILMU KESEHATAN UNIVERSITAS ISLAM NEGERI ALAUDDIN MAKASSAR 2014
  • 3. Jackline Bt.Mohd.Idrus Program Profesi NERS Angk.VI UIN Alauddin Makassar BAB I KONSEP MEDIS A. Definisi  Vertigo adalah sensasi gerakan atau rasa gerak dari tubuh atau lingkungan sekitarnya, dapat disertai gejala lain, terutama dari jaringan otonomik akibat gangguan alat keseimbangan tubuh Vertigo mungkin bukan hanya terdiri dari satu gejala pusing saja, melainkan kumpulan gejala atau sindrom yang terdiri dari gejala somatik (nistagmus, unstable), otonomik (pucat, peluh dingin, mual, muntah) dan pusing. Dari (http://www.kalbefarma.com).  Vertigo dapat adalah salah satu bentuk gangguan keseimbangan dalam telinga bagian dalam sehingga menyebabkan penderita merasa pusing dalam artian keadaan atau ruang di sekelilingnya menjadi serasa 'berputar' ataupun melayang. Vertigo menunjukkan ketidakseimbangan dalam tonus vestibular. Hal ini dapat terjadi akibat hilangnya masukan perifer yang disebabkan oleh kerusakan pada labirin dan saraf vestibular atau juga dapat disebabkan oleh kerusakan unilateral dari sel inti vestibular atau aktivitas vestibulocerebellar(Wikipedia, 2013) Jenis Vertigo Vertigo terbagi menjadi beberapa jenis namun secara umum berdasarkan keterlibatan vestibulum, Vertigo terbagi menjadi 2 jenis yakni vertigo direk/vestibuler dan vertigo indirek/non-vestibuler.
  • 4. Jackline Bt.Mohd.Idrus Program Profesi NERS Angk.VI UIN Alauddin Makassar 1. Vertigo vestibuler Memiliki karakteristik: lesi di bagian perifer dari apparatus vestibuler seperti: organ vestibuler atau saraf vestibulokoklear. Pasien merasa lingkungan sekitarnya berputar (oscillopsia), rasanya naik turun seperti berada di atas kapal. Vertigo vestibuler seringkali diikuti dengan gejala otonom seperti nausea dan muntah serta nistagmus. Lesi vestibuler juga ada yang di bagian sentral contohnya lesi pada nukleus vestibuler di batang otak. Lesi sentral vestibuler juga bisa menyebabkan vertigo direk, akan tetapi secara umum lebih ringan dibandingkan lesi perifer. Gejala otonom juga cenderung lebih minim atau bahkan tidak ada. 2. Vertigo nonvestibuler Vertigo nonvestibuler seringkali sulit dideskripsikan secara jelas oleh pasien. Pasien biasanya mengeluhkan rasa pusing, kekosongan di kepala, dan gelap pada mata. Kondisi oscillopsia dan gejala otonom tidak pernah ditemukan. Lesi pada bagian saraf pusat dapat menyebabkan nistagmus patologis Vertigo nonvestibuler bisa disebabkan lesi pada bagian nonvestibuler dari sistem regulator keseimbangan atau bisa juga disebabkan kesalahan proses informasi di sistem saraf pusat(misal karena lesi cerebelar). Hipotensi ortostatik dan stenosis aorta dapat menjadi penyebab vertigo nonvestibuler. a. Migrain : Vertigo yang disebabkan karena migrain dikarenakan Vasospasme atau cacat metabolik yang diturunkan.
  • 5. Jackline Bt.Mohd.Idrus Program Profesi NERS Angk.VI UIN Alauddin Makassar b. Insufisiensi Vertebrobasilar : Biasanya disebabkan oleh aterosklerosis pada arteri subklavia, tulang belakang, dan basilar. Vertigo juga umum dihubungkan dengan infark batang otak lateral atau otak kecil. c. Tumor sudut cerebellar-pontine : Tumor ini tumbuh lambat, memungkinkan sistem vestibular untuk mengakomodasi perubahan yang terjadi. Sehingga manifestasi klinis yang dihasilkan biasanya berupa sensasi samar ketidakseimbangan bukan vertigo akut. B. Etiologi Menurut (http://www.kalbefarma.com) 1. Penyakit Sistem Vestibuler Perifer : a. Telinga bagian luar : serumen, benda asing. b. Telinga bagian tengah: retraksi membran timpani, otitis media purulenta akut, otitis media dengan efusi, labirintitis, kolesteatoma, rudapaksa dengan perdarahan. c. Telinga bagian dalam: labirintitis akuta toksika, trauma, serangan vaskular, alergi, hidrops labirin (morbus Meniere ), mabuk gerakan, vertigo postural. d. Nervus VIII. : infeksi, trauma, tumor. e. Inti Vestibularis: infeksi, trauma, perdarahan, trombosis arteria serebeli posterior inferior, tumor, sklerosis multipleks. 2. Penyakit SSP : a. Hipoksia Iskemia otak. : Hipertensi kronis, arterios-klerosis, anemia, hipertensi kardiovaskular, fibrilasi atrium paroksismal, stenosis dan
  • 6. Jackline Bt.Mohd.Idrus Program Profesi NERS Angk.VI UIN Alauddin Makassar insufisiensi aorta, sindrom sinus karotis, sinkop, hipotensi ortostatik, blok jantung. b. Infeksi : meningitis, ensefalitis, abses. c. Trauma kepala/ labirin. d. Tumor. e. Migren. f. Epilepsi. 3. Kelainan endokrin: hipotiroid, hipoglikemi, hipoparatiroid, tumor medula adrenal, keadaan menstruasi-hamil-menopause. 4. Kelainan psikiatrik: depresi, neurosa cemas, sindrom hiperventilasi, fobia. 5. Kelainan mata: kelainan proprioseptik. 6. Intoksikasi. C. Patofisiologi Vertigo timbul jika terdapat ketidakcocokan informasi aferen yang disampaikan ke pusat kesadaran. Susunan aferen yang terpenting dalam sistem ini adalah susunan vestibuler atau keseimbangan, yang secara terus menerus menyampaikan impulsnya ke pusat keseimbangan. Susunan lain yang berperan ialah sistem optik dan pro-prioseptik, jaras-jaras yang menghubungkan nuklei vestibularis dengan nuklei N. III, IV dan VI, susunan vestibuloretikularis, dan vestibulospinalis. Informasi yang berguna untuk keseimbangan tubuh akan ditangkap oleh reseptor vestibuler, visual, dan proprioseptik; reseptor vestibuler memberikan kontribusi paling besar, yaitu lebih dari 50% disusul kemudian reseptor visual
  • 7. Jackline Bt.Mohd.Idrus Program Profesi NERS Angk.VI UIN Alauddin Makassar dan yang paling kecil kontribusinya adalah proprioseptik. Dalam kondisi fisiologis/normal, informasi yang tiba di pusat integrasi alat keseimbangan tubuh berasal dari reseptor vestibuler, visual dan proprioseptik kanan dan kiri akan diperbandingkan, jika semuanya dalam keadaan sinkron dan wajar, akan diproses lebih lanjut. Respons yang muncul berupa penyesuaian otot-otot mata dan penggerak tubuh dalam keadaan bergerak. Di samping itu orang menyadari posisi kepala dan tubuhnya terhadap lingkungan sekitar. Jika fungsi alat keseimbangan tubuh di perifer atau sentral dalam kondisi tidak normal/ tidak fisiologis, atau ada rangsang gerakan yang aneh atau berlebihan, maka proses pengolahan informasi akan terganggu, akibatnya muncul gejala vertigo dan gejala otonom; di samping itu, respons penyesuaian otot menjadi tidak adekuat sehingga muncul gerakan abnormal yang dapat berupa nistagmus, unsteadiness, ataksia saat berdiri/ berjalan dan gejala lainnya. D. Manifestasi Klinik Perasaan berputar yang kadang-kadang disertai gejala sehubungan dengan reak dan lembab yaitu mual, muntah, rasa kepala berat, nafsu makan turun, lelah, lidah pucat dengan selaput putih lengket, nadi lemah, puyeng (dizziness), nyeri kepala, penglihatan kabur, tinitus, mulut pahit, mata merah, mudah tersinggung, gelisah, lidah merah dengan selaput tipis. E. Pemeriksaan Penunjang Vertigo patogologis bisa bermacam-macam jenis. Ada yang sementara atau persisten, fungsional atau struktural penurunan nilai vestibular atau nilai visual, atau sistem proprioseptif sistem atau dari pusat integratif mealui suatu
  • 8. Jackline Bt.Mohd.Idrus Program Profesi NERS Angk.VI UIN Alauddin Makassar mekanisme juga menyebabkan "ketidakcocokan". Dengan kata lain banyak hal yang harus dipertimbangkan sebelum menentukan diagnosis vertigo.Evaluasi vertigo memiliki dua tujuan mendasar yakni: menentukan lokalisasi sumber asalnya dan menentukan etiologinya/penyebabnya. Sebelum memulai pengobatan, harus ditentukan sifat dan penyebab dari vertigo. Gerakan mata yang abnormal menunjukkan adanya kelainan fungsi di telinga bagian dalam atau saraf yang menghubungkannya dengan otak. Nistagmus adalah gerakan mata yang cepat dari kiri ke kanan atau dari atas ke bawah. Arah dari gerakan tersebut bisa membantu dalam menegakkan diagnosa. Nistagmus bisa dirangsang dengan menggerakkan kepala penderita secara tiba-tiba atau dengan meneteskan air dingin ke dalam telinga. Untuk menguji keseimbangan, penderita diminta berdiri dan kemudian berjalan dalam satu garis lurus, awalnya dengan mata terbuka, kemudian dengan mata tertutup.Tes pendengaran seringkali bisa menentukan adanya kelainan telinga yang memengaruhi keseimbangan dan pendengaran.Pemeriksaan lainnya adalah CT scan atau MRI kepala, yang bisa menunjukkan kelainan tulang atau tumor yang menekan saraf. Jika diduga suatu infeksi, bisa diambil contoh cairan dari telinga atau sinus atau dari tulang belakang. Jika diduga terdapat penurunan aliran darah ke otak, maka dilakukan pemeriksaan angiogram, untuk melihat adanya sumbatan pada pembuluh darah yang menuju ke otak. F. Penatalaksanaan Pada fase akut penderita harus dibaringkan dan diberi Avoming 25 mg tiap 6 jam. Kalau muntah dan vertigo hebat penderita perlu dirawat di Rumah
  • 9. Jackline Bt.Mohd.Idrus Program Profesi NERS Angk.VI UIN Alauddin Makassar Sakit. Promethazine 25 mg dan Chlorpromazine 1,25 mg melalui IM tiap 6jam selama 24 jam akan mengurangi muntah dan vertigo yang hebat. Pada fase tenang penderita dianjurkan untuk : a. Mengurangi minum hanya sampai tiga gelas sehari. b. Pantang garam. Sebagian besar penderita sembuh dengan cara tersebut diatas. Hanya sebagian kecil saja vertigonya kambuh yang memerlukan operasi pada teling yang terkena. Bilamana pendengaran masih baik dianjurkan operasi untuk menghilangkan vertigo sambil mempertahankan pendengarannya seperti: a. Miringotomi dan pemasangan gromet dapat mengurangi vertigo. b. Dekomprese sakus endolimfatikus untuk mengurangi tekanan di dalam labirin mukosa dapat menghilangkan vertigo. c. Perusakan dengan ultra sonik terhadap labirin untuk mempertahankan koklea telah dicoba pula tetapi cara ini sudah banyak ditinggalkan oleh ahli THT. d. Bilamana satu telinga tuli besar dan menyebabkan kambuhnya vertigo perusakan labirin membranosa perlu dilakukan dengan cara operasi ini penderita dibebaskan sama sekali dari vertigo sedangkan hilangnya pendengaran tidak merisaukan penderita. G. Komplikasi Komplikasi penyakit vertigo ini biasanya adalah penyakit meniere, trauma telinga dan labirimitis, epidemic atau akibat otitis media kronika. Vertigo juga
  • 10. Jackline Bt.Mohd.Idrus Program Profesi NERS Angk.VI UIN Alauddin Makassar dapat disebabkan karena penyakit pada saraf akustikus serebelum atau sistem kardiovaskuler.
  • 11. Jackline Bt.Mohd.Idrus Program Profesi NERS Angk.VI UIN Alauddin Makassar BAB II ASUHAN KEPERAWATAN A. Pengkajian 1. Aktivitas / Istirahat : Letih, lemah, malaise Keterbatasan gerak Ketegangan mata, kesulitan membaca Insomnia, bangun pada pagi hari dengan disertai nyeri kepala. Sakit kepala yang hebat saat perubahan postur tubuh, aktivitas (kerja) atau karena perubahan cuaca. 2. Sirkulasi : Riwayat hypertensi Denyutan vaskuler, misal daerah temporal. Pucat, wajah tampak kemerahan. 3. Integritas Ego : Faktor-faktor stress emosional/lingkungan tertentu Perubahan ketidakmampuan, keputusasaan ketidakberdayaan depresi Kekhawatiran, ansietas, peka rangsangan selama sakit kepala Mekanisme refresif/dekensif (sakit kepala kronik). 4. Makanan dan cairan : Makanan yang tinggi vasorektiknya misalnya kafein, coklat, bawang, keju, alkohol, anggur, daging, tomat, makan berlemak, jeruk, saus, hotdog, MSG (pada migrain). Mual/muntah, anoreksia (selama nyeri) Penurunan berat badan 5. Neurosensoris : Pening, disorientasi (selama sakit kepala) Riwayat kejang, cedera kepala yang baru terjadi, trauma, stroke. Aura ; fasialis, olfaktorius, tinitus. Perubahan visual, sensitif terhadap cahaya/suara yang keras, epitaksis. Parastesia, kelemahan progresif/paralysis satu sisi tempore Perubahan pada pola bicara/pola pikir Mudah terangsang, peka terhadap stimulus. Penurunan refleks tendon dalam
  • 12. Jackline Bt.Mohd.Idrus Program Profesi NERS Angk.VI UIN Alauddin Makassar Papiledema. 6. Nyeri/ kenyamanan: Karakteristik nyeri tergantung pada jenis sakit kepala, misal migrain, ketegangan otot, cluster, tumor otak, pascatrauma, sinusitis. Nyeri, kemerahan, pucat pada daerah wajah. Fokus menyempit Fokus pada diri sendiri Respon emosional / perilaku tak terarah seperti menangis, gelisah. Otot-otot daerah leher juga menegang, frigiditas vokal. 7. Keamanan : Riwayat alergi atau reaksi alergi Demam (sakit kepala) Gangguan cara berjalan, parastesia, paralisis Drainase nasal purulent (sakit kepala pada gangguan sinus). 8. Interaksi sosial : Perubahan dalam tanggung jawab/peran interaksi sosial yang berhubungan dengan penyakit. 9. Penyuluhan / pembelajaran : Riwayat hypertensi, migrain, stroke, penyakit pada keluarga Penggunaan alcohol/obat lain termasuk kafein. Kontrasepsi oral/hormone, menopause. B. Diagnose Keperawatan 1. Nyeri (akut/kronis) berhubungan dengan stress dan ketegangan, iritasi/ tekanan syaraf, vasospressor, peningkatan intracranial 2. Ketidakseimbangan nutrisi kurang dari kebutuhan tubuh berhubungan dengan mual dan muntah. 3. Kurang pengetahuan (kebutuhan belajar) mengenai kondisi dan kebutuhan pengobatan berhubungan dengan keterbatasan kognitif, tidak mengenal
  • 13. Jackline Bt.Mohd.Idrus Program Profesi NERS Angk.VI UIN Alauddin Makassar informasi dan kurang mengingat ditandai oleh memintanya informasi, ketidak-adekuatannya mengikuti instruksi. 4. Koping individual tak efektif berhubungan dengan ketidak-adekuatan relaksasi, metode koping tidak adekuat, kelebihan beban kerja. 5. Kurang pengetahuan (kebutuhan belajar) mengenai kondisi dan kebutuhan pengobatan berhubungan dengan keterbatasan kognitif, tidak mengenal informasi dan kurang mengingat ditandai oleh memintanya informasi, ketidak-adekuatannya mengikuti instruksi. C. Intervensi Keperawatan No. Diagnosa Keperawatan Tujuan (NOC) Intervensi (NIC) 1. Nyeri akut berhubungan dengan: Agen injuri (biologi, kimia, fisik, psikologis), kerusakan jaringan DS: - Laporan secara verbal DO: - Posisi untuk menahan nyeri - Tingkah laku berhati-hati - Gangguan tidur (mata sayu, tampak capek, sulit atau gerakan kacau, menyeringai) - Terfokus pada diri sendiri - Fokus menyempit (penurunan persepsi waktu, kerusakan proses berpikir, penurunan interaksi dengan orang dan lingkungan) - Tingkah laku distraksi, contoh : jalan-jalan, menemui orang - Pain Level, - pain control, - comfort level Setelah dilakukan tinfakan keperawatan selama 3x24 jam Pasien tidak mengalami nyeri, dengan kriteria hasil: - Mampu mengontrol nyeri (tahu penyebab nyeri, mampu menggunakan tehnik nonfarmakologi untuk mengurangi nyeri, mencari bantuan) - Melaporkan bahwa nyeri berkurang dengan menggunakan manajemen nyeri - Mampu mengenali nyeri (skala, intensitas, frekuensi dan tanda nyeri) - Menyatakan rasa nyaman setelah nyeri berkurang - Tanda vital dalam rentang normal - Tidak mengalami gangguan tidur 1. Lakukan pengkajian nyeri secara komprehensif termasuk lokasi, karakteristik, durasi, frekuensi, kualitas dan faktor presipitasi R/ Untuk mengantisipasi jika klien malas makan dan minum 2. Observasi reaksi nonverbal dari ketidaknyamanan R/Untuk melihat apakah klien mengatakan nyeri sesuai dengan reaksi verbal 3. Bantu pasien dan keluarga untuk mencari dan menemukan dukungan R/Agar keluarga dapat mengetahui dukungan untuk mengatasi nyeri 4. Kontrol lingkungan yang dapat mempengaruhi nyeri seperti suhu ruangan, pencahayaan dan kebisingan R/Untuk mengurangi nyeri klien 5. Kurangi faktor presipitasi nyeri R/Agar nyeri tidak bertambah 6. Kaji tipe dan sumber nyeri untuk menentukan intervensi R/Untuk menentukan
  • 14. Jackline Bt.Mohd.Idrus Program Profesi NERS Angk.VI UIN Alauddin Makassar lain dan/atau aktivitas, aktivitas berulang-ulang) - Respon autonom (seperti diaphoresis, perubahan tekanan darah, perubahan nafas, nadi dan dilatasi pupil) - Perubahan autonomic dalam tonus otot (mungkin dalam rentang dari lemah ke kaku) - Tingkah laku ekspresif (contoh : gelisah, merintih, menangis, waspada, iritabel, nafas panjang/berkeluh kesah) - Perubahan dalam nafsu makan dan minum intervensi yang sesuai 7. Ajarkan tentang teknik non farmakologi: napas dala, relaksasi, distraksi, kompres hangat/ dingin R/Untuk mengalihkan perhatian klien agar tidak terlalu memikirkan nyerinya 8. Berikan analgetik untuk mengurangi nyeri: ……… R/Untuk mengurangi nyeri 9. Tingkatkan istirahat R/Agar nyeri dapat berkurang 10. Berikan informasi tentang nyeri seperti penyebab nyeri, berapa lama nyeri akan berkurang dan antisipasi ketidaknyamanan dari prosedur R/Agar klien dapat mengerti fisiologis nyeri 11. Monitor vital sign sebelum dan sesudah pemberian analgesik pertama kali R/Merupakan indicator derajat nyeri yang sedang dialami klien 2. Ketidakseimbangan nutrisi kurang dari kebutuhan tubuh Berhubungan dengan : Ketidakmampuan untuk memasukkan atau mencerna nutrisi oleh karena faktor biologis, psikologis atau ekonomi. DS: - Nyeri abdomen - Muntah - Kejang perut - Rasa penuh tiba- tiba setelah makan DO: - Diare - Rontok rambut yang berlebih - Kurang nafsu makan - Bising usus berlebih - Konjungtiva pucat - Nutritional status: Adequacy of nutrient - Nutritional Status : food and Fluid Intake - Weight Control Setelah dilakukan tindakan keperawatan selama 3x24 jam nutrisi kurang teratasi dengan indikator: - Albumin serum - Pre albumin serum - Hematokrit - Hemoglobin - Total iron binding capacity - Jumlah limfosit 1. Kaji adanya alergi makanan R/ Agar dapat memilih makanan yang bergizi dan menghindari respon alergi 2. Kolaborasi dengan ahli gizi untuk menentukan jumlah kalori dan nutrisi yang dibutuhkan pasien R/ Memberikan masukan gizi dan kalori yang dibutuhkan tubuh. 3. Yakinkan diet yang dimakan mengandung tinggi serat untuk mencegah konstipasi R/ Mencegah klien dari konstipasi. 4. Ajarkan pasien bagaimana membuat catatan makanan harian. R/ supaya klien tahu makanan yang bergizi untu tubuhnya 5. Monitor adanya penurunan BB dan gula darah R/ Penurunan berat badan
  • 15. Jackline Bt.Mohd.Idrus Program Profesi NERS Angk.VI UIN Alauddin Makassar - Denyut nadi lemah mengindikasikan pemasukan nutrisi tidak adekuat. 6. Monitor lingkungan selama makan R/ Lingkungan yang kotor dapat mempengaruhi selera makan seseorang. 7. Monitor turgor kulit R/ Mengindikasikan tubuh sedang kekurangan cairan. 8. Monitor mual dan muntah R/ Mual dan muntah dapat berpengaruh kepada nafsu makan klien. 9. Kelola pemberan anti emetik: R/ Untuk mengatasi rasa mual dan muntah klien. 10. Anjurkan banyak minum R/ Mencegah dehidrasi yang dapat meningkat dengan peningkatan kehilangan cairan yang tampak dan menurunkan resiko konstipasi. 11. Pertahankan terapi IV line R/ Untuk mengantisipasi jika klien malas makan dan minum 3. Kurang Pengetahuan Berhubungan dengan : keterbatasan kognitif, interpretasi terhadap informasi yang salah, kurangnya keinginan untuk mencari informasi, tidak mengetahui sumber- sumber informasi. DS: Menyatakan secara verbal adanya masalah DO: ketidakakuratan mengikuti instruksi, perilaku tidak sesuai - Kowlwdge : disease process - Kowledge : health Behavior Setelah dilakukan tindakan keperawatan selama …. pasien menunjukkan pengetahuan tentang proses penyakit dengan kriteria hasil: - Pasien dan keluarga menyatakan pemahaman tentang penyakit, kondisi, prognosis dan program pengobatan - Pasien dan keluarga mampu melaksanakan prosedur yang dijelaskan secara benar - Pasien dan keluarga mampu menjelaskan kembali apa yang dijelaskan perawat/tim 1. Kaji tingkat pengetahuan pasien dan keluarga 2. Jelaskan patofisiologi dari penyakit dan bagaimana hal ini berhubungan dengan anatomi dan fisiologi, dengan cara yang tepat. 3. Gambarkan tanda dan gejala yang biasa muncul pada penyakit, dengan cara yang tepat 4. Gambarkan proses penyakit, dengan cara yang tepat 5. Identifikasi kemungkinan penyebab, dengan cara yang tepat 6. Sediakan informasi pada pasien tentang kondisi, dengan cara yang tepat 7. Sediakan bagi keluarga informasi tentang kemajuan pasien dengan cara yang tepat 8. Diskusikan pilihan terapi
  • 16. Jackline Bt.Mohd.Idrus Program Profesi NERS Angk.VI UIN Alauddin Makassar kesehatan lainnya atau penanganan 9. Dukung pasien untuk mengeksplorasi atau mendapatkan second opinion dengan cara yang tepat atau diindikasikan 10. Eksplorasi kemungkinan sumber atau dukungan, dengan cara yang tepat 4. Koping individual tak efektif berhubungan dengan ketidak- adekuatan relaksasi, metode koping tidak adekuat, kelebihan beban kerja. Setelah dilakukan tindakan keperawatan selama 3x24 jam , koping individual tidak efektif teratasi dengan criteria hasil : - Mengidentifikasi prilaku yang tidak efektif - Mengungkapkan kesadaran tentang kemampuan koping yang di miliki. - Mengkaji situasi saat ini yang akurat - Menunjukkan perubahan gaya hidup yang diperlukan atau situasi yang tepat. 1. Kaji kapasitas fisiologis yang bersifat umum. R/ Mengenal sejauh dan mengidentifikasi penyimpangan fungsi fisiologis tubuh dan memudahkan dalam melakukan tindakan keperawatan. 2. Sarankan klien untuk mengekspresikan perasaannya. R/ klien akan merasakan kelegaan setelah mengungkapkan segala perasaannya dan menjadi lebih tenang. 3. Berikan informasi mengenai penyebab sakit kepala, penenangan dan hasil yang diharapkan R/ agar klien mengetahui kondisi dan pengobatan yang diterimanya, dan memberikan klien harapan dan semangat untuk pulih. 4. Dekati pasien dengan ramah dan penuh perhatian, ambil keuntungan dari kegiatan yang dapat diajarkan. R/ membuat klien merasa lebih berarti dan dihargai.
  • 17. Jackline Bt.Mohd.Idrus Program Profesi NERS Angk.VI UIN Alauddin Makassar DAFTAR PUSTAKA Corwin Elizabeth J, 2009. Buku Saku Patofisiologi ed.3. EGC. 2009 Diambil dari : http://odesyafar.wordpress.com/2011/05/15/askep-vertigo/ Online diakses tanggal 1 Juni 2013 Diambil dari : http://id.wikipedia.org/wiki/vertigo, Online diakses tanggal 1 Juni 2013 Diambil dari: http://www.kalbefarma.com/files/cdk/files/14415TerapiAkupunkturuntukVertigo. pdf/144_15TerapiAkupunkturuntukVertigo.html Online diakses tanggal 1 Juni 2013. Doengoes Marylin E, 2000. Rencana Asuhan Keperawatan edisi 3. EGC. Jakarta Wilkinson Judith M. 2011. Buku Saku Diagnosis Keperawatan : Diagnosis NANDA, Intervensi NIC, Kriteria Hasil NOC ed.9. EGC. Jakarta Johnson, M., et all. 2000. Nursing Outcomes Classification (NOC) Second Edition. New Jersey: Upper Saddle River Mc Closkey, C.J., et all. 1996. Nursing Interventions Classification (NIC) Second Edition. New Jersey: Upper Saddle River Santosa, Budi. 2007. Panduan Diagnosa Keperawatan NANDA 2005-2006. Jakarta: Prima Medika