SlideShare a Scribd company logo
KONSEP KEBUTUHAN DASAR MANUSIA 
Haryani, SKp 
TUJUAN : 
Mahasiswa diharapkan mampu: 
1. Menjelaskan tiap komponen hirarki kebutuhan Maslow 
2. Menjelaskan pengkajian untuk identifikasi kebutuhan dasar yang tidak 
terpenuhi 
3. Mengidentifikasi kondisi aktual dan risiko yang mengancam pemenuhan 
kebutuhan dasar klien 
4. Mengidentifikasi diagnosa keperawatan yang sesuai akibat tidak 
terpenuhinya kebutuhan dasar 
5. Menjelaskan implikasi keperawatan dasar untuk memenuhi kebutuhan 
dasar 
6. Menggambarkan hubungan diantara berbagai tingkat kebutuhan 
dasar manusia 
7. Faktor yang mempengaruhi prioritas kebutuhan individu 
PENDAHULUAN 
Manusia adalah mahluk hidup yang unik dan kompleks, yang dipengaruhi oleh 
lingkuangan internal dan eksternal dan berespon terhadap stimulus lingkungan 
internal dan eksternal. Asuhan keperawatan klien yang holisrik 
mempertimbangkan semua dimensi yang mempengaruhi kebutuhan dasar 
manusia dalam rentang sehat sakit. 
PENGERTIAN 
Kebutuhan Dasar Manusia adalah kebutuhan yang diburuhkan oleh semua 
manusia dan kebutuhan tersebut essensial agar seseorang itu dapat bertahan 
hidup. Dalam memenuhi kebutuhan dasarnya, manusia dapat memenuhi secara 
mandiri ataupun dengan bantuan orang lain. Terpenuhi atau tidak terpenuhinya 
kebutuhan dasar sseoraang menentukan tingkat kesehatan seseorang dan 
posisinya dalam rentang sehat-sakit. 
HIRARKI MASLOW 
Dalam memberikan asuhan keperawatan hams memperhatikan kebutuhan
bio-psiko-sosio-kultural klien. Abraham Maslow (1968) mengembangkan sebuah 
hirarki kebutuhan dasar manusia yang digunakan untuk menentukan prioritas 
kebutuhan klien. Kebutuhan tertentu dapat lebih penting daripada kebutuhan 
dasar yang lain. Hirarki Maslow disusun berdasarkan teori bahwa sesuatu 
dikatakan kebutuhan dasar bila :: 
- Jika kebutuhan tersebut tidak terpenuhi dapat menimbulkan sakit 
- Jika kebutuhan tersebut terpenuhi dapat mencegah sakit 
- Kebutuhan tersebut merapakan indikator seseorang dikatakan sehat 
- Ada perasaan kehilangan jika kebutuhan tersebut tidak terpenuhi 
- Ada kepuasan jika kebutuhan tersebut terpenuhi 
Dengan adanya hirarki Maslow membantu dalam memahami hubungan di antara 
kebutuhan dasar manusia dan menentukan prioritas diantara 
kebutuhan-kebutuhan dasar tersebut. 
Seseorang berusaha memenuhi kebutuhan tersebut, minimal kebutuhan yang 
pahng utama sebelum memenuhi kebutuhan yang berada di tingkat berikutnya. 
Hirarki Maslow menggambrakan lima tingkat kebutuhan dasar manusia, yairu : 
- Tingkat I: Kebutuhan fisiologi 
- Tingkat II: Kebutuhan keamanan dan keselamatan 
- Tingkat III: Kebutuhan mencintai dan memiliki 
- Tingkat IV : Kebutuhan harga diri 
- Tingkat V : Kebutuhan aktualisasi diri 
Secara ilustrasi hirarki Maslow dapat digambarkan sebagai berikut: 
Kebutuhan aktualisasi diri 
Kebutuhan harga diri Higher level needs 
Kebutuhan mencintai dan memiliki 
Kebutuhan keamanan dan keselamatan 
Lower level needs 
Kebutuhan fisiologi 
Hirarki Maslow memberikan kerangka dalam pengkajian keperawatan dan 
memahami kebutuhan klien pada semua tingkatkebutuhan sehingga dalam 
mengembangkan rencana keperawatan, perawat harus memasukkan intervensi 
untuk memenuhi kebutuhan dasar manusia.
Contoh : pada saat perawat dinas di UGD dan merawat pasien AMI, selain 
perawat memperhatikan kebutuhan fisiologi klien (misal memasang O2),perawat 
juga memperhatikan kebutuhan mencintai dan memiliki klien (dengan membiarkan 
klien ditunggu keluarga) 
KEBUTUHAN FISIOLOGI 
Kebutuhan fisiologi berada pada tingkat yang pahng dasar dalam hirarki Maslow. 
Kebutuhan fisiologi adalah kebutuhan yang paling essensial, penting 
agarseseorang dapat bertahan hidup sehingga menempati prioritas yang tertinggi. 
Kebutuhan fisiologi meliputi: 
- Oksigenasi 
- Cairan 
- Nutrisi 
- Temperatur 
- Ehminasi 
- Tempat tinggal/perlindungan 
- Istirahat 
- Seksualitas 
Kebutuhan fisiologi tersebut minimal harus terpenuhi untuk mempertahankan 
hidup. 
KEBUTUHAN KEAMANAN DAN KESELAMATAN 
Kebutuhan keamanan dan keselamatan menempati tingkat kebutuhan yang kedua 
dalam hirarki Maslow. Kebutuahn keamanan dan keselamatan meliputi keamanan 
dan keselamatan fisik dan emosi. Keselamatan fisik berarti melindungi seseorang 
dari bahaya yang aktual maupun potensial. 
Ada beberapa tindakan yang dapat dilakukan perawat untuk menjamin keamanan 
dan keselamatan klien, diantaranya: 
- Cuci tangan dan penggunaan tehnik steril yang benar 
- Memberikan pengobatan dengan prinsip 5 benar 
- Menggunakan skill yang tepat saat memindahkan klien 
Keamanan dan keselamatan emosi ditunjukkkan dengan adanya rasa percaya 
kepada orang lain,adanya perasaan bebas dari rasa takut dan cemas. Seringkali 
klien niasuk ke rumah sakit merasa ketakutan ataupun kecemasan karena banyak
hal-hal yang tidak ia ketahui baik tentang penyakitnya, prosedur yang akan 
dijalani, dan sebagaianya sehingga akan membutuhkan keamanan dan 
keselamatan secara emosi. Perawat yang selama 24 jam bersama klien dapat 
membantu memenuhi kebutuhan klien tersebut denagn mengajak klien berdoa 
sebagai cara untuk memberikan kekuatan dan support pada klien. 
KEBUTUHAN MENCINTAI DAN MEMILIKI 
Kebutuhan mencintai dan memiliki merapakan kebutuhan dasar yang berada 
pada level yang lebih tinggi. Kebutuhan mencintai dan memiliki meliputi adanya 
bagaimana kita memahami dan menerima orang lain, bagaimana seseorang ingin 
dimengerti dan diterima oleh orang lain, termasuk juga adanya perasaan memiliki 
orang yang berarti seperti teman, keluarga, tetangga dan lingkungan masyarakat. 
Orang yang kebutuhan mencintai dan memilikinya tidak terpenuhi akan mersakan 
kesepian dan merasa terisolasi. Sehingga mereka akan menarik diri secara fisik 
dan emosi, atau mungkin saja mereka menjadi pribadi yang sensitif dan sering 
mengkritik. 
Berikut ini adalah tindakan-tindakan keperawatan untuk memenuhi kebutuhan 
mencintai dan memiliki: 
- melibatkan keluarga maupaun teman klien dalam asuhan kepearwatan 
klien 
- Membina hubungan perawat-klien berdasarkan saling memahami dan 
saling percaya 
KEBUTUHAN HARGA DIRI 
Tingkat kebutuhan selanjutnya dari hirarki Maslow adalah kebutuhan harga diri. 
Kebutuhan harga diri adalah keinginan seseorang untuk dihargai. Seseorang yang 
terepenuhi kebutuhan harga dirinya akan merasa percayaan diri dan mandiri. Jika 
tidak terpenuhi makan seseorang akan merasa helpless dan rendah diri 
Banyak faktor yang mempengamhi harga diri seseorang diantaranya perubahan 
peran, perubahan gambaran diri. 
Perawat dapat memenuhi kebutuhan harga diri klien dengan cara menerima nilai-nilai 
dan keyakinan klien, memberikan support pada klien untuk mencapai apa 
yang diingmkannnya dan memfasilitasi agar keluarga ataupun orang-orang yang 
berarti bagi klien senantiasa mendukung klien.
KEBUTUHANAKTUALISASIDIRI 
Tingkat kebutuhan yang menempati tingkat yang paling tinggi adalah kebutuhan 
aktualisasi diri. Kebutuhan aktualisai diri adalah kebutuhan individu untuk dapat 
mengembangkan dirinya secara optimal sesuai kemampuan yang dimilikinya. 
Proses aktualisasi diri berjalan sepanjang kehidupan. Untuk dapat memenuhi 
kebutuhan aktualisai diri klien, perawat harus berfokus pada kemampuan dan 
kesempatan yang dimiliki khen. 
Berikut ini adalah ciri-ciri kebutuhan aktualisasi diri terpenuhi: 
- Memecahkan masalah sendiri 
- Membantu orang lain memecahkan masalah 
- Menerima saran orang lain 
- Memiliki kemampuan berkomunikasi yang baik sebagai pendengar dan 
komunikator 
- Menikmati privacy 
- Mencari pengalaman dan pengetahuan baru 
- Memiliki kepercayaan dalam kemampuan dan mengambil keputusan 
- Mengantisipasi masalah dan berhasil Menyenangi diri sendiri 
PENERAPAN TEORIMASLOW 
Hirarki kebutuhan dasar menurut Masloow dapat diterapkan dalam proses 
keperawatan baik itu dalam pengkajian, perencanaan, implementasi dan evaluasi. 
Hiraraki Maslow juga dapat diterapkan pada berbagai usia, di berbagai tempat 
pelayanan kesehatan, dapat diterapkan baik dalam kondisi sehat maupaun sakit. 
Dalam mengaplikasikan teori kebutuhan dasar menurut Maslow, perawat harus 
memahami bahwa setiap individu memiliki kebutuhan yang berbeda, sehingga 
bisa saja pada satu klien kebutuhan fisiologi menempati kebutuhan prioritas 
dibandingkan kebutuhan keamanan dan keselamatan tetapi pada klien yang lain 
sebaliknya. Hal ini menjadi dasar mengapa kita harus melibatkan klien dan 
keluarga dalam menentukan prioritas masalah. 
Dalam memenuhi kebutuhan dasar khen, perawat tidak hanya memperhatikan 
kebutuhan yang paling dasar, tetapi juga menmenuhi kebutuhan yang ada di 
tingkat berikutnnya.Jadai bisa saja, pereawat memenuhi dua kebutuhan dasar 
atau lebih dalam satu waktu. Contoh : saat merawat klien dengan sesak nafas, 
perawat memberikan oksigen untuk memenuhi kebutuhan fisiologinya tetapi juga
memasaang pengaman tempat tidur untuk memenuhi kebutuhan keaman dan 
keselamatnnya. 
Ada beberapa hal yang peri diperhatikan dalam menerapan teori kebutuhan dasar 
menurut Maslow yaitu: 
Hubungan diantam kebutuhan 
Adakalanya dalam memenuhi kebutuhan dasar seseorang, kita tidak mengikuti 
sesuaio urutan hirarki Maslow, karena pada individu yang berbeda pendapatan 
atau perbedaan tingkat kebutuhan. Sehingga pada saat melakukan asuhan 
keperawtan , perawat jangan berasusi bahwa kebutuhan tingkat yang lebih bawah 
selalu menjadi prioritas. Jelaslah bahwa asuhan keperawatn yang diberikan 
bersifat individu. Contoh : seorang janda yang tinggal sendiri di kawasan rawan 
kejahatan dirawat di rumah sakit karena tidak dapat bauang air kecil. Dia 
mengealuh kahwatir dengan keamanan rumahanya. Pada saat itu, kebutuhan 
eliminasi tidak menjadi prioritas tetapi kebutuhan kealaman dan keselamatan 
yang menjado lenbih prioritas untk menghilangkan rasa cmas klien tersebut. 
Simultan dalam memenuhi kebutuhan 
Dalam memenuhi kebutuhan dasar klien, setelah mengindentifikasi kebutuhan 
klien, prawat bersama klien menyususn prioritas.Menyususn prioritsa bukan 
berarti perawat hanya memenuhi satu kebutuhan pada satu waktu, teteapi 
kebutuhan yang lain juga dipenuhi secara simuoltan. Pada contoh kasus diatas, 
pada saat yang bersamaan selain perawat memeberikan ketenanagn pada janda 
tersebut, perawat juga memasang kateter untuk menagatasimsalah tidak dapat 
buang air kecilnya . 
Faktor yang mempengaruhiprioritas kebutuhan dasar 
Adanya berbagai macam tingkat kebutuhan dasar manusia, menghasrukan 
pearwat menyususn prioritas agar asuhahn keperawatan yang diberikan lebih 
fokus dan lebih efektif. Situasi yang mengancam kehidupan tentunya menempati 
prioritas yang tertinggi. Dalam menentukan prioritas kebutuhan, perawat haras 
memepertimnagakan hal-hal beroikt ini: 
- Kepribadian dan mood 
- Persepsi klien 
- Struktut keluarga
- Pertimbangkan hubungan di antara kebutuhan dasar 
Satu hal yang penting adalah dalam menyususn prioritas dan perencamnaan 
kebutuahn dasar mansuaisa, pearwat haras melibatkan klien dan keluarga. 
PENUTUP 
Hirarki Maslow merapakan penuntun dalam menentukan prioritas kebutuhan 
dasar seseorang. Asuhan keperawatan klien yang holistik mempertimbangkan 
semua dimensi yang mempengaruhi kebutuhan dasar manusia dalam rentang 
sehat sakit. 
DAFTARPUSTAKA 
Lemone, Priscillia, Lilis, Carol., Taylor, Carol (1997). Fundamentals of Nursing: 
The Art and Science of Nursing Care. 3rd ed. Philadelphia : JB Lipppincott 
Company 
Footer, Patricia A., Perry, Anne.G (1993;. Fundamentals of Nursing : Concepts, 
Process and Practice. 3rd ed. St. Louis : Mosby Year Book 
Rosahl, Carolie Bunker (1999).7exfiboo/c of Basic Nursing. 7th ed. Philadelphia : 
Lippincott

More Related Content

What's hot

Adaptasi fisiologis dan psikologis ibu post partum
Adaptasi fisiologis dan psikologis ibu post partumAdaptasi fisiologis dan psikologis ibu post partum
Adaptasi fisiologis dan psikologis ibu post partum
Victorya Bambung
 
Faktor - faktor yang mempengaruhi Kebutuhan Dasar Manusia
Faktor - faktor yang mempengaruhi Kebutuhan Dasar ManusiaFaktor - faktor yang mempengaruhi Kebutuhan Dasar Manusia
Faktor - faktor yang mempengaruhi Kebutuhan Dasar Manusia
Amalia Senja
 
Konsep Dasar Pemenuhan Kebutuhan Nutrisi
Konsep Dasar Pemenuhan Kebutuhan NutrisiKonsep Dasar Pemenuhan Kebutuhan Nutrisi
Konsep Dasar Pemenuhan Kebutuhan Nutrisi
pjj_kemenkes
 
Pengkajian keperawatan keluarga
Pengkajian keperawatan keluargaPengkajian keperawatan keluarga
Pengkajian keperawatan keluarga
Warung Bidan
 
223208372 konsep-dan-aplikasi-model-keperawatan-menurut-dorothea-orem-dalam-k...
223208372 konsep-dan-aplikasi-model-keperawatan-menurut-dorothea-orem-dalam-k...223208372 konsep-dan-aplikasi-model-keperawatan-menurut-dorothea-orem-dalam-k...
223208372 konsep-dan-aplikasi-model-keperawatan-menurut-dorothea-orem-dalam-k...
Warnet Raha
 
ASUHAN KEPERAWATAN SISTEM REPRODUKSI
ASUHAN KEPERAWATAN SISTEM REPRODUKSIASUHAN KEPERAWATAN SISTEM REPRODUKSI
ASUHAN KEPERAWATAN SISTEM REPRODUKSI
Yaa Muthmainnah
 
Dokumentasi Pengkajian Keperawatan
Dokumentasi Pengkajian Keperawatan Dokumentasi Pengkajian Keperawatan
Dokumentasi Pengkajian Keperawatan
Amalia Senja
 
M3 kb1 teori kebutuhan dasar manusia
M3 kb1 teori kebutuhan dasar manusia M3 kb1 teori kebutuhan dasar manusia
M3 kb1 teori kebutuhan dasar manusia
ppghybrid4
 
Diagnosa keperawatan (sdki ppni)
Diagnosa keperawatan (sdki ppni)Diagnosa keperawatan (sdki ppni)
Diagnosa keperawatan (sdki ppni)
Asih Purwandari., S.Kep.,Ners.,M.Kep
 
Contoh kasus dilema etik dan pembahasan pendekatan nilai dan prinsip
Contoh kasus dilema etik dan pembahasan pendekatan nilai dan prinsipContoh kasus dilema etik dan pembahasan pendekatan nilai dan prinsip
Contoh kasus dilema etik dan pembahasan pendekatan nilai dan prinsip
Fitria Anwarawati
 
Konsep Kebutuhan Harga Diri
Konsep Kebutuhan Harga DiriKonsep Kebutuhan Harga Diri
Askep hipertensi
Askep hipertensiAskep hipertensi
Askep hipertensi
Danang Novandhori
 
Askep Gangguan Kebutuhan Dasar Manusia : Personal Hygiene Kuku Kaki dan Tangan
Askep Gangguan Kebutuhan Dasar Manusia : Personal Hygiene Kuku Kaki dan TanganAskep Gangguan Kebutuhan Dasar Manusia : Personal Hygiene Kuku Kaki dan Tangan
Askep Gangguan Kebutuhan Dasar Manusia : Personal Hygiene Kuku Kaki dan Tangan
Warung Bidan
 
Makalah Konsep Dasar Oksigenasi Kebutuhan Dasar Manusia 1
Makalah Konsep Dasar Oksigenasi Kebutuhan Dasar Manusia 1Makalah Konsep Dasar Oksigenasi Kebutuhan Dasar Manusia 1
Makalah Konsep Dasar Oksigenasi Kebutuhan Dasar Manusia 1
Fhyter DrifacHy DrimeTana
 
Skenario role play timbang terima
Skenario role play timbang terimaSkenario role play timbang terima
Skenario role play timbang terima
Sulistia Rini
 
Aspek legal pendokumentasian Keperawatan
Aspek legal pendokumentasian KeperawatanAspek legal pendokumentasian Keperawatan
Aspek legal pendokumentasian Keperawatan
Amalia Senja
 
teori levine
teori levineteori levine
teori levine
Rumandani Choirunisa
 
KEPERAWATAN SEBAGAI PROFESI 2021.pptx
KEPERAWATAN SEBAGAI PROFESI 2021.pptxKEPERAWATAN SEBAGAI PROFESI 2021.pptx
KEPERAWATAN SEBAGAI PROFESI 2021.pptx
MuhtadiHanif
 
Keterampilan Dasar Kebidanan ( Konsep Manusia )
Keterampilan Dasar Kebidanan ( Konsep Manusia )Keterampilan Dasar Kebidanan ( Konsep Manusia )
Keterampilan Dasar Kebidanan ( Konsep Manusia )
Ai Ela Ayu Ningsih
 

What's hot (20)

Adaptasi fisiologis dan psikologis ibu post partum
Adaptasi fisiologis dan psikologis ibu post partumAdaptasi fisiologis dan psikologis ibu post partum
Adaptasi fisiologis dan psikologis ibu post partum
 
Faktor - faktor yang mempengaruhi Kebutuhan Dasar Manusia
Faktor - faktor yang mempengaruhi Kebutuhan Dasar ManusiaFaktor - faktor yang mempengaruhi Kebutuhan Dasar Manusia
Faktor - faktor yang mempengaruhi Kebutuhan Dasar Manusia
 
Konsep Dasar Pemenuhan Kebutuhan Nutrisi
Konsep Dasar Pemenuhan Kebutuhan NutrisiKonsep Dasar Pemenuhan Kebutuhan Nutrisi
Konsep Dasar Pemenuhan Kebutuhan Nutrisi
 
Pengkajian keperawatan keluarga
Pengkajian keperawatan keluargaPengkajian keperawatan keluarga
Pengkajian keperawatan keluarga
 
223208372 konsep-dan-aplikasi-model-keperawatan-menurut-dorothea-orem-dalam-k...
223208372 konsep-dan-aplikasi-model-keperawatan-menurut-dorothea-orem-dalam-k...223208372 konsep-dan-aplikasi-model-keperawatan-menurut-dorothea-orem-dalam-k...
223208372 konsep-dan-aplikasi-model-keperawatan-menurut-dorothea-orem-dalam-k...
 
ASUHAN KEPERAWATAN SISTEM REPRODUKSI
ASUHAN KEPERAWATAN SISTEM REPRODUKSIASUHAN KEPERAWATAN SISTEM REPRODUKSI
ASUHAN KEPERAWATAN SISTEM REPRODUKSI
 
Dokumentasi Pengkajian Keperawatan
Dokumentasi Pengkajian Keperawatan Dokumentasi Pengkajian Keperawatan
Dokumentasi Pengkajian Keperawatan
 
M3 kb1 teori kebutuhan dasar manusia
M3 kb1 teori kebutuhan dasar manusia M3 kb1 teori kebutuhan dasar manusia
M3 kb1 teori kebutuhan dasar manusia
 
Evaluasi Keperawatan
Evaluasi KeperawatanEvaluasi Keperawatan
Evaluasi Keperawatan
 
Diagnosa keperawatan (sdki ppni)
Diagnosa keperawatan (sdki ppni)Diagnosa keperawatan (sdki ppni)
Diagnosa keperawatan (sdki ppni)
 
Contoh kasus dilema etik dan pembahasan pendekatan nilai dan prinsip
Contoh kasus dilema etik dan pembahasan pendekatan nilai dan prinsipContoh kasus dilema etik dan pembahasan pendekatan nilai dan prinsip
Contoh kasus dilema etik dan pembahasan pendekatan nilai dan prinsip
 
Konsep Kebutuhan Harga Diri
Konsep Kebutuhan Harga DiriKonsep Kebutuhan Harga Diri
Konsep Kebutuhan Harga Diri
 
Askep hipertensi
Askep hipertensiAskep hipertensi
Askep hipertensi
 
Askep Gangguan Kebutuhan Dasar Manusia : Personal Hygiene Kuku Kaki dan Tangan
Askep Gangguan Kebutuhan Dasar Manusia : Personal Hygiene Kuku Kaki dan TanganAskep Gangguan Kebutuhan Dasar Manusia : Personal Hygiene Kuku Kaki dan Tangan
Askep Gangguan Kebutuhan Dasar Manusia : Personal Hygiene Kuku Kaki dan Tangan
 
Makalah Konsep Dasar Oksigenasi Kebutuhan Dasar Manusia 1
Makalah Konsep Dasar Oksigenasi Kebutuhan Dasar Manusia 1Makalah Konsep Dasar Oksigenasi Kebutuhan Dasar Manusia 1
Makalah Konsep Dasar Oksigenasi Kebutuhan Dasar Manusia 1
 
Skenario role play timbang terima
Skenario role play timbang terimaSkenario role play timbang terima
Skenario role play timbang terima
 
Aspek legal pendokumentasian Keperawatan
Aspek legal pendokumentasian KeperawatanAspek legal pendokumentasian Keperawatan
Aspek legal pendokumentasian Keperawatan
 
teori levine
teori levineteori levine
teori levine
 
KEPERAWATAN SEBAGAI PROFESI 2021.pptx
KEPERAWATAN SEBAGAI PROFESI 2021.pptxKEPERAWATAN SEBAGAI PROFESI 2021.pptx
KEPERAWATAN SEBAGAI PROFESI 2021.pptx
 
Keterampilan Dasar Kebidanan ( Konsep Manusia )
Keterampilan Dasar Kebidanan ( Konsep Manusia )Keterampilan Dasar Kebidanan ( Konsep Manusia )
Keterampilan Dasar Kebidanan ( Konsep Manusia )
 

Viewers also liked

kebutuhan dasar manusia
kebutuhan dasar manusiakebutuhan dasar manusia
kebutuhan dasar manusia
Riisnah Therichliver Part III
 
Konsep kebutuhan dasar manusia
 Konsep kebutuhan dasar manusia Konsep kebutuhan dasar manusia
Konsep kebutuhan dasar manusia
pjj_kemenkes
 
Endah teori kepribadian abraham maslow
Endah teori kepribadian abraham maslowEndah teori kepribadian abraham maslow
Endah teori kepribadian abraham maslow
umaryanto86
 
Laporan aktualisasi nd aneka
Laporan aktualisasi  nd anekaLaporan aktualisasi  nd aneka
Laporan aktualisasi nd aneka
Agus Triono
 
Studi kasus (kebutuhan dasar manusia)
Studi kasus (kebutuhan dasar manusia)Studi kasus (kebutuhan dasar manusia)
Studi kasus (kebutuhan dasar manusia)
Amad Saeprudin
 
Harga diri
Harga diriHarga diri
Buenaventura. información del micrositio
Buenaventura. información del micrositioBuenaventura. información del micrositio
Buenaventura. información del micrositio
marimba de chonta
 
Mdi elaboración de un marco teórico
Mdi elaboración de un marco teóricoMdi elaboración de un marco teórico
Mdi elaboración de un marco teóricoJosué Segoviia'
 
Cómo consultar la bibliografía recomendada en el catálogo Trobes
Cómo consultar la bibliografía recomendada en el catálogo TrobesCómo consultar la bibliografía recomendada en el catálogo Trobes
Cómo consultar la bibliografía recomendada en el catálogo Trobes
Servei de Biblioteques i Documentacio. Universitat de Valencia
 
Situación de las relaciones laborales en las bibliotecas mexicanas
Situación de las relaciones laborales en las bibliotecas mexicanasSituación de las relaciones laborales en las bibliotecas mexicanas
Situación de las relaciones laborales en las bibliotecas mexicanas
Jesus Lau
 
Evolving Approaches to Measuring the Value of New Health Technologies in the US
Evolving Approaches to Measuring the Value of New Health Technologies in the USEvolving Approaches to Measuring the Value of New Health Technologies in the US
Evolving Approaches to Measuring the Value of New Health Technologies in the US
Office of Health Economics
 
ProX 500 (FR)
ProX 500 (FR)ProX 500 (FR)
ProX 500 (FR)
Quoc Tuan Duong, ing.
 
Mark Normoyle at Clubs+ Chefs Management Summit 2012
Mark Normoyle at Clubs+ Chefs Management Summit 2012Mark Normoyle at Clubs+ Chefs Management Summit 2012
Mark Normoyle at Clubs+ Chefs Management Summit 2012
Profitable Hospitality
 
Bob's high school heroes recognizes caring students
Bob's high school heroes recognizes caring studentsBob's high school heroes recognizes caring students
Bob's high school heroes recognizes caring studentsBob Smith
 
Chapter 02 audio recording - part i
Chapter 02   audio recording - part iChapter 02   audio recording - part i
Chapter 02 audio recording - part iNazihah Ahwan
 

Viewers also liked (20)

kebutuhan dasar manusia
kebutuhan dasar manusiakebutuhan dasar manusia
kebutuhan dasar manusia
 
Konsep kebutuhan dasar manusia
 Konsep kebutuhan dasar manusia Konsep kebutuhan dasar manusia
Konsep kebutuhan dasar manusia
 
Sign in gemail
Sign in gemailSign in gemail
Sign in gemail
 
Endah teori kepribadian abraham maslow
Endah teori kepribadian abraham maslowEndah teori kepribadian abraham maslow
Endah teori kepribadian abraham maslow
 
Laporan aktualisasi nd aneka
Laporan aktualisasi  nd anekaLaporan aktualisasi  nd aneka
Laporan aktualisasi nd aneka
 
Studi kasus (kebutuhan dasar manusia)
Studi kasus (kebutuhan dasar manusia)Studi kasus (kebutuhan dasar manusia)
Studi kasus (kebutuhan dasar manusia)
 
Harga diri
Harga diriHarga diri
Harga diri
 
Prinsip dasar kebutuhan manusia
Prinsip dasar kebutuhan manusiaPrinsip dasar kebutuhan manusia
Prinsip dasar kebutuhan manusia
 
Kebutuhan manusia
Kebutuhan manusiaKebutuhan manusia
Kebutuhan manusia
 
Buenaventura. información del micrositio
Buenaventura. información del micrositioBuenaventura. información del micrositio
Buenaventura. información del micrositio
 
Mdi elaboración de un marco teórico
Mdi elaboración de un marco teóricoMdi elaboración de un marco teórico
Mdi elaboración de un marco teórico
 
Actividad 7
Actividad 7Actividad 7
Actividad 7
 
Cómo consultar la bibliografía recomendada en el catálogo Trobes
Cómo consultar la bibliografía recomendada en el catálogo TrobesCómo consultar la bibliografía recomendada en el catálogo Trobes
Cómo consultar la bibliografía recomendada en el catálogo Trobes
 
Situación de las relaciones laborales en las bibliotecas mexicanas
Situación de las relaciones laborales en las bibliotecas mexicanasSituación de las relaciones laborales en las bibliotecas mexicanas
Situación de las relaciones laborales en las bibliotecas mexicanas
 
Evolving Approaches to Measuring the Value of New Health Technologies in the US
Evolving Approaches to Measuring the Value of New Health Technologies in the USEvolving Approaches to Measuring the Value of New Health Technologies in the US
Evolving Approaches to Measuring the Value of New Health Technologies in the US
 
Gonzalo de berceo
Gonzalo de berceoGonzalo de berceo
Gonzalo de berceo
 
ProX 500 (FR)
ProX 500 (FR)ProX 500 (FR)
ProX 500 (FR)
 
Mark Normoyle at Clubs+ Chefs Management Summit 2012
Mark Normoyle at Clubs+ Chefs Management Summit 2012Mark Normoyle at Clubs+ Chefs Management Summit 2012
Mark Normoyle at Clubs+ Chefs Management Summit 2012
 
Bob's high school heroes recognizes caring students
Bob's high school heroes recognizes caring studentsBob's high school heroes recognizes caring students
Bob's high school heroes recognizes caring students
 
Chapter 02 audio recording - part i
Chapter 02   audio recording - part iChapter 02   audio recording - part i
Chapter 02 audio recording - part i
 

Similar to Konsep kebutuhan dasar manusia oleh haryani

Aplikasi teori orem terhadap kep.komunitas
Aplikasi teori orem terhadap kep.komunitasAplikasi teori orem terhadap kep.komunitas
Aplikasi teori orem terhadap kep.komunitas
Noveldy Pitna
 
KEBUTUHAN BIOLOGIS MANUSIA
KEBUTUHAN BIOLOGIS MANUSIAKEBUTUHAN BIOLOGIS MANUSIA
KEBUTUHAN BIOLOGIS MANUSIA
SyifaARN
 
fdokumen.com_konsep-kebutuhan-dasar-manusia-55fb08233bcf3.ppt
fdokumen.com_konsep-kebutuhan-dasar-manusia-55fb08233bcf3.pptfdokumen.com_konsep-kebutuhan-dasar-manusia-55fb08233bcf3.ppt
fdokumen.com_konsep-kebutuhan-dasar-manusia-55fb08233bcf3.ppt
nurifat
 
model keperawatan komunitas "teori Orem"
model keperawatan komunitas "teori Orem"model keperawatan komunitas "teori Orem"
model keperawatan komunitas "teori Orem"
Hendry Kiswanto Mend
 
aplikasi-teori-orem-terhadap-asuhan-keperawatan-keluarga.ppt
aplikasi-teori-orem-terhadap-asuhan-keperawatan-keluarga.pptaplikasi-teori-orem-terhadap-asuhan-keperawatan-keluarga.ppt
aplikasi-teori-orem-terhadap-asuhan-keperawatan-keluarga.ppt
conniesianipar
 
Filosofi teori orem
Filosofi teori oremFilosofi teori orem
Filosofi teori orem
NoviTiara1
 
askep
askepaskep
Teori abraham maslow
Teori abraham maslowTeori abraham maslow
Teori abraham maslow
DYKA MAHARDIKA
 
Pendekatan konseling realitas 2
Pendekatan konseling realitas 2Pendekatan konseling realitas 2
Pendekatan konseling realitas 2
RiZqii AmaLyaa
 
Aplikasi teori orem budina
Aplikasi teori orem budinaAplikasi teori orem budina
Aplikasi teori orem budina
DhinaWidayati
 

Similar to Konsep kebutuhan dasar manusia oleh haryani (20)

Teori model keperawatan doretea orem
Teori model keperawatan doretea oremTeori model keperawatan doretea orem
Teori model keperawatan doretea orem
 
Teori model keperawatan doretea orem
Teori model keperawatan doretea oremTeori model keperawatan doretea orem
Teori model keperawatan doretea orem
 
Teori model keperawatan doretea orem
Teori model keperawatan doretea oremTeori model keperawatan doretea orem
Teori model keperawatan doretea orem
 
Teori model keperawatan doretea orem
Teori model keperawatan doretea oremTeori model keperawatan doretea orem
Teori model keperawatan doretea orem
 
Teori model keperawatan doretea orem
Teori model keperawatan doretea oremTeori model keperawatan doretea orem
Teori model keperawatan doretea orem
 
Aplikasi teori orem terhadap kep.komunitas
Aplikasi teori orem terhadap kep.komunitasAplikasi teori orem terhadap kep.komunitas
Aplikasi teori orem terhadap kep.komunitas
 
Teori model keperawatan doretea orem
Teori model keperawatan doretea oremTeori model keperawatan doretea orem
Teori model keperawatan doretea orem
 
Teori model keperawatan doretea orem
Teori model keperawatan doretea oremTeori model keperawatan doretea orem
Teori model keperawatan doretea orem
 
KEBUTUHAN BIOLOGIS MANUSIA
KEBUTUHAN BIOLOGIS MANUSIAKEBUTUHAN BIOLOGIS MANUSIA
KEBUTUHAN BIOLOGIS MANUSIA
 
fdokumen.com_konsep-kebutuhan-dasar-manusia-55fb08233bcf3.ppt
fdokumen.com_konsep-kebutuhan-dasar-manusia-55fb08233bcf3.pptfdokumen.com_konsep-kebutuhan-dasar-manusia-55fb08233bcf3.ppt
fdokumen.com_konsep-kebutuhan-dasar-manusia-55fb08233bcf3.ppt
 
Teori model keperawatan doretea orem
Teori model keperawatan doretea oremTeori model keperawatan doretea orem
Teori model keperawatan doretea orem
 
model keperawatan komunitas "teori Orem"
model keperawatan komunitas "teori Orem"model keperawatan komunitas "teori Orem"
model keperawatan komunitas "teori Orem"
 
Bab i
Bab iBab i
Bab i
 
Doroty orem
Doroty oremDoroty orem
Doroty orem
 
aplikasi-teori-orem-terhadap-asuhan-keperawatan-keluarga.ppt
aplikasi-teori-orem-terhadap-asuhan-keperawatan-keluarga.pptaplikasi-teori-orem-terhadap-asuhan-keperawatan-keluarga.ppt
aplikasi-teori-orem-terhadap-asuhan-keperawatan-keluarga.ppt
 
Filosofi teori orem
Filosofi teori oremFilosofi teori orem
Filosofi teori orem
 
askep
askepaskep
askep
 
Teori abraham maslow
Teori abraham maslowTeori abraham maslow
Teori abraham maslow
 
Pendekatan konseling realitas 2
Pendekatan konseling realitas 2Pendekatan konseling realitas 2
Pendekatan konseling realitas 2
 
Aplikasi teori orem budina
Aplikasi teori orem budinaAplikasi teori orem budina
Aplikasi teori orem budina
 

Recently uploaded

ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
mohfedri24
 
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
ozijaya
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
jodikurniawan341
 
Observasi Praktik Kinerja Kepala Sekolah.pdf
Observasi Praktik Kinerja Kepala Sekolah.pdfObservasi Praktik Kinerja Kepala Sekolah.pdf
Observasi Praktik Kinerja Kepala Sekolah.pdf
andikuswandi67
 
Penjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptx
Penjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptxPenjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptx
Penjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptx
GuneriHollyIrda
 
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docxLaporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
RUBEN Mbiliyora
 
AKSI NYATA FASILITATOR PEMBELAJARAN.pptx
AKSI NYATA FASILITATOR PEMBELAJARAN.pptxAKSI NYATA FASILITATOR PEMBELAJARAN.pptx
AKSI NYATA FASILITATOR PEMBELAJARAN.pptx
AdeRinaMuliawati1
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
setiatinambunan
 
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
asepridwan50
 
PRESENTASI T TEST (GROUP 1) -07 DESEMBER 2021.pptx
PRESENTASI T TEST (GROUP 1) -07 DESEMBER 2021.pptxPRESENTASI T TEST (GROUP 1) -07 DESEMBER 2021.pptx
PRESENTASI T TEST (GROUP 1) -07 DESEMBER 2021.pptx
AlifMauliddina1
 
materi sosialisai perencanaan visi misi satuan pendidikan.pptx
materi sosialisai perencanaan visi misi satuan pendidikan.pptxmateri sosialisai perencanaan visi misi satuan pendidikan.pptx
materi sosialisai perencanaan visi misi satuan pendidikan.pptx
srihardiyanty17
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Rima98947
 
Refleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptx
Refleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptxRefleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptx
Refleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptx
SholahuddinAslam
 
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
PreddySilitonga
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
ferrydmn1999
 
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos ValidasiAksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
DinaSetiawan2
 
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Fathan Emran
 
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdfPPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
SdyokoSusanto1
 
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfRANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
junarpudin36
 
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
ahyani72
 

Recently uploaded (20)

ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
 
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
 
Observasi Praktik Kinerja Kepala Sekolah.pdf
Observasi Praktik Kinerja Kepala Sekolah.pdfObservasi Praktik Kinerja Kepala Sekolah.pdf
Observasi Praktik Kinerja Kepala Sekolah.pdf
 
Penjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptx
Penjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptxPenjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptx
Penjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptx
 
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docxLaporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
 
AKSI NYATA FASILITATOR PEMBELAJARAN.pptx
AKSI NYATA FASILITATOR PEMBELAJARAN.pptxAKSI NYATA FASILITATOR PEMBELAJARAN.pptx
AKSI NYATA FASILITATOR PEMBELAJARAN.pptx
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
 
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
 
PRESENTASI T TEST (GROUP 1) -07 DESEMBER 2021.pptx
PRESENTASI T TEST (GROUP 1) -07 DESEMBER 2021.pptxPRESENTASI T TEST (GROUP 1) -07 DESEMBER 2021.pptx
PRESENTASI T TEST (GROUP 1) -07 DESEMBER 2021.pptx
 
materi sosialisai perencanaan visi misi satuan pendidikan.pptx
materi sosialisai perencanaan visi misi satuan pendidikan.pptxmateri sosialisai perencanaan visi misi satuan pendidikan.pptx
materi sosialisai perencanaan visi misi satuan pendidikan.pptx
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
 
Refleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptx
Refleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptxRefleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptx
Refleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptx
 
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
 
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos ValidasiAksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
 
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
 
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdfPPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
 
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfRANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
 
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
 

Konsep kebutuhan dasar manusia oleh haryani

  • 1. KONSEP KEBUTUHAN DASAR MANUSIA Haryani, SKp TUJUAN : Mahasiswa diharapkan mampu: 1. Menjelaskan tiap komponen hirarki kebutuhan Maslow 2. Menjelaskan pengkajian untuk identifikasi kebutuhan dasar yang tidak terpenuhi 3. Mengidentifikasi kondisi aktual dan risiko yang mengancam pemenuhan kebutuhan dasar klien 4. Mengidentifikasi diagnosa keperawatan yang sesuai akibat tidak terpenuhinya kebutuhan dasar 5. Menjelaskan implikasi keperawatan dasar untuk memenuhi kebutuhan dasar 6. Menggambarkan hubungan diantara berbagai tingkat kebutuhan dasar manusia 7. Faktor yang mempengaruhi prioritas kebutuhan individu PENDAHULUAN Manusia adalah mahluk hidup yang unik dan kompleks, yang dipengaruhi oleh lingkuangan internal dan eksternal dan berespon terhadap stimulus lingkungan internal dan eksternal. Asuhan keperawatan klien yang holisrik mempertimbangkan semua dimensi yang mempengaruhi kebutuhan dasar manusia dalam rentang sehat sakit. PENGERTIAN Kebutuhan Dasar Manusia adalah kebutuhan yang diburuhkan oleh semua manusia dan kebutuhan tersebut essensial agar seseorang itu dapat bertahan hidup. Dalam memenuhi kebutuhan dasarnya, manusia dapat memenuhi secara mandiri ataupun dengan bantuan orang lain. Terpenuhi atau tidak terpenuhinya kebutuhan dasar sseoraang menentukan tingkat kesehatan seseorang dan posisinya dalam rentang sehat-sakit. HIRARKI MASLOW Dalam memberikan asuhan keperawatan hams memperhatikan kebutuhan
  • 2. bio-psiko-sosio-kultural klien. Abraham Maslow (1968) mengembangkan sebuah hirarki kebutuhan dasar manusia yang digunakan untuk menentukan prioritas kebutuhan klien. Kebutuhan tertentu dapat lebih penting daripada kebutuhan dasar yang lain. Hirarki Maslow disusun berdasarkan teori bahwa sesuatu dikatakan kebutuhan dasar bila :: - Jika kebutuhan tersebut tidak terpenuhi dapat menimbulkan sakit - Jika kebutuhan tersebut terpenuhi dapat mencegah sakit - Kebutuhan tersebut merapakan indikator seseorang dikatakan sehat - Ada perasaan kehilangan jika kebutuhan tersebut tidak terpenuhi - Ada kepuasan jika kebutuhan tersebut terpenuhi Dengan adanya hirarki Maslow membantu dalam memahami hubungan di antara kebutuhan dasar manusia dan menentukan prioritas diantara kebutuhan-kebutuhan dasar tersebut. Seseorang berusaha memenuhi kebutuhan tersebut, minimal kebutuhan yang pahng utama sebelum memenuhi kebutuhan yang berada di tingkat berikutnya. Hirarki Maslow menggambrakan lima tingkat kebutuhan dasar manusia, yairu : - Tingkat I: Kebutuhan fisiologi - Tingkat II: Kebutuhan keamanan dan keselamatan - Tingkat III: Kebutuhan mencintai dan memiliki - Tingkat IV : Kebutuhan harga diri - Tingkat V : Kebutuhan aktualisasi diri Secara ilustrasi hirarki Maslow dapat digambarkan sebagai berikut: Kebutuhan aktualisasi diri Kebutuhan harga diri Higher level needs Kebutuhan mencintai dan memiliki Kebutuhan keamanan dan keselamatan Lower level needs Kebutuhan fisiologi Hirarki Maslow memberikan kerangka dalam pengkajian keperawatan dan memahami kebutuhan klien pada semua tingkatkebutuhan sehingga dalam mengembangkan rencana keperawatan, perawat harus memasukkan intervensi untuk memenuhi kebutuhan dasar manusia.
  • 3. Contoh : pada saat perawat dinas di UGD dan merawat pasien AMI, selain perawat memperhatikan kebutuhan fisiologi klien (misal memasang O2),perawat juga memperhatikan kebutuhan mencintai dan memiliki klien (dengan membiarkan klien ditunggu keluarga) KEBUTUHAN FISIOLOGI Kebutuhan fisiologi berada pada tingkat yang pahng dasar dalam hirarki Maslow. Kebutuhan fisiologi adalah kebutuhan yang paling essensial, penting agarseseorang dapat bertahan hidup sehingga menempati prioritas yang tertinggi. Kebutuhan fisiologi meliputi: - Oksigenasi - Cairan - Nutrisi - Temperatur - Ehminasi - Tempat tinggal/perlindungan - Istirahat - Seksualitas Kebutuhan fisiologi tersebut minimal harus terpenuhi untuk mempertahankan hidup. KEBUTUHAN KEAMANAN DAN KESELAMATAN Kebutuhan keamanan dan keselamatan menempati tingkat kebutuhan yang kedua dalam hirarki Maslow. Kebutuahn keamanan dan keselamatan meliputi keamanan dan keselamatan fisik dan emosi. Keselamatan fisik berarti melindungi seseorang dari bahaya yang aktual maupun potensial. Ada beberapa tindakan yang dapat dilakukan perawat untuk menjamin keamanan dan keselamatan klien, diantaranya: - Cuci tangan dan penggunaan tehnik steril yang benar - Memberikan pengobatan dengan prinsip 5 benar - Menggunakan skill yang tepat saat memindahkan klien Keamanan dan keselamatan emosi ditunjukkkan dengan adanya rasa percaya kepada orang lain,adanya perasaan bebas dari rasa takut dan cemas. Seringkali klien niasuk ke rumah sakit merasa ketakutan ataupun kecemasan karena banyak
  • 4. hal-hal yang tidak ia ketahui baik tentang penyakitnya, prosedur yang akan dijalani, dan sebagaianya sehingga akan membutuhkan keamanan dan keselamatan secara emosi. Perawat yang selama 24 jam bersama klien dapat membantu memenuhi kebutuhan klien tersebut denagn mengajak klien berdoa sebagai cara untuk memberikan kekuatan dan support pada klien. KEBUTUHAN MENCINTAI DAN MEMILIKI Kebutuhan mencintai dan memiliki merapakan kebutuhan dasar yang berada pada level yang lebih tinggi. Kebutuhan mencintai dan memiliki meliputi adanya bagaimana kita memahami dan menerima orang lain, bagaimana seseorang ingin dimengerti dan diterima oleh orang lain, termasuk juga adanya perasaan memiliki orang yang berarti seperti teman, keluarga, tetangga dan lingkungan masyarakat. Orang yang kebutuhan mencintai dan memilikinya tidak terpenuhi akan mersakan kesepian dan merasa terisolasi. Sehingga mereka akan menarik diri secara fisik dan emosi, atau mungkin saja mereka menjadi pribadi yang sensitif dan sering mengkritik. Berikut ini adalah tindakan-tindakan keperawatan untuk memenuhi kebutuhan mencintai dan memiliki: - melibatkan keluarga maupaun teman klien dalam asuhan kepearwatan klien - Membina hubungan perawat-klien berdasarkan saling memahami dan saling percaya KEBUTUHAN HARGA DIRI Tingkat kebutuhan selanjutnya dari hirarki Maslow adalah kebutuhan harga diri. Kebutuhan harga diri adalah keinginan seseorang untuk dihargai. Seseorang yang terepenuhi kebutuhan harga dirinya akan merasa percayaan diri dan mandiri. Jika tidak terpenuhi makan seseorang akan merasa helpless dan rendah diri Banyak faktor yang mempengamhi harga diri seseorang diantaranya perubahan peran, perubahan gambaran diri. Perawat dapat memenuhi kebutuhan harga diri klien dengan cara menerima nilai-nilai dan keyakinan klien, memberikan support pada klien untuk mencapai apa yang diingmkannnya dan memfasilitasi agar keluarga ataupun orang-orang yang berarti bagi klien senantiasa mendukung klien.
  • 5. KEBUTUHANAKTUALISASIDIRI Tingkat kebutuhan yang menempati tingkat yang paling tinggi adalah kebutuhan aktualisasi diri. Kebutuhan aktualisai diri adalah kebutuhan individu untuk dapat mengembangkan dirinya secara optimal sesuai kemampuan yang dimilikinya. Proses aktualisasi diri berjalan sepanjang kehidupan. Untuk dapat memenuhi kebutuhan aktualisai diri klien, perawat harus berfokus pada kemampuan dan kesempatan yang dimiliki khen. Berikut ini adalah ciri-ciri kebutuhan aktualisasi diri terpenuhi: - Memecahkan masalah sendiri - Membantu orang lain memecahkan masalah - Menerima saran orang lain - Memiliki kemampuan berkomunikasi yang baik sebagai pendengar dan komunikator - Menikmati privacy - Mencari pengalaman dan pengetahuan baru - Memiliki kepercayaan dalam kemampuan dan mengambil keputusan - Mengantisipasi masalah dan berhasil Menyenangi diri sendiri PENERAPAN TEORIMASLOW Hirarki kebutuhan dasar menurut Masloow dapat diterapkan dalam proses keperawatan baik itu dalam pengkajian, perencanaan, implementasi dan evaluasi. Hiraraki Maslow juga dapat diterapkan pada berbagai usia, di berbagai tempat pelayanan kesehatan, dapat diterapkan baik dalam kondisi sehat maupaun sakit. Dalam mengaplikasikan teori kebutuhan dasar menurut Maslow, perawat harus memahami bahwa setiap individu memiliki kebutuhan yang berbeda, sehingga bisa saja pada satu klien kebutuhan fisiologi menempati kebutuhan prioritas dibandingkan kebutuhan keamanan dan keselamatan tetapi pada klien yang lain sebaliknya. Hal ini menjadi dasar mengapa kita harus melibatkan klien dan keluarga dalam menentukan prioritas masalah. Dalam memenuhi kebutuhan dasar khen, perawat tidak hanya memperhatikan kebutuhan yang paling dasar, tetapi juga menmenuhi kebutuhan yang ada di tingkat berikutnnya.Jadai bisa saja, pereawat memenuhi dua kebutuhan dasar atau lebih dalam satu waktu. Contoh : saat merawat klien dengan sesak nafas, perawat memberikan oksigen untuk memenuhi kebutuhan fisiologinya tetapi juga
  • 6. memasaang pengaman tempat tidur untuk memenuhi kebutuhan keaman dan keselamatnnya. Ada beberapa hal yang peri diperhatikan dalam menerapan teori kebutuhan dasar menurut Maslow yaitu: Hubungan diantam kebutuhan Adakalanya dalam memenuhi kebutuhan dasar seseorang, kita tidak mengikuti sesuaio urutan hirarki Maslow, karena pada individu yang berbeda pendapatan atau perbedaan tingkat kebutuhan. Sehingga pada saat melakukan asuhan keperawtan , perawat jangan berasusi bahwa kebutuhan tingkat yang lebih bawah selalu menjadi prioritas. Jelaslah bahwa asuhan keperawatn yang diberikan bersifat individu. Contoh : seorang janda yang tinggal sendiri di kawasan rawan kejahatan dirawat di rumah sakit karena tidak dapat bauang air kecil. Dia mengealuh kahwatir dengan keamanan rumahanya. Pada saat itu, kebutuhan eliminasi tidak menjadi prioritas tetapi kebutuhan kealaman dan keselamatan yang menjado lenbih prioritas untk menghilangkan rasa cmas klien tersebut. Simultan dalam memenuhi kebutuhan Dalam memenuhi kebutuhan dasar klien, setelah mengindentifikasi kebutuhan klien, prawat bersama klien menyususn prioritas.Menyususn prioritsa bukan berarti perawat hanya memenuhi satu kebutuhan pada satu waktu, teteapi kebutuhan yang lain juga dipenuhi secara simuoltan. Pada contoh kasus diatas, pada saat yang bersamaan selain perawat memeberikan ketenanagn pada janda tersebut, perawat juga memasang kateter untuk menagatasimsalah tidak dapat buang air kecilnya . Faktor yang mempengaruhiprioritas kebutuhan dasar Adanya berbagai macam tingkat kebutuhan dasar manusia, menghasrukan pearwat menyususn prioritas agar asuhahn keperawatan yang diberikan lebih fokus dan lebih efektif. Situasi yang mengancam kehidupan tentunya menempati prioritas yang tertinggi. Dalam menentukan prioritas kebutuhan, perawat haras memepertimnagakan hal-hal beroikt ini: - Kepribadian dan mood - Persepsi klien - Struktut keluarga
  • 7. - Pertimbangkan hubungan di antara kebutuhan dasar Satu hal yang penting adalah dalam menyususn prioritas dan perencamnaan kebutuahn dasar mansuaisa, pearwat haras melibatkan klien dan keluarga. PENUTUP Hirarki Maslow merapakan penuntun dalam menentukan prioritas kebutuhan dasar seseorang. Asuhan keperawatan klien yang holistik mempertimbangkan semua dimensi yang mempengaruhi kebutuhan dasar manusia dalam rentang sehat sakit. DAFTARPUSTAKA Lemone, Priscillia, Lilis, Carol., Taylor, Carol (1997). Fundamentals of Nursing: The Art and Science of Nursing Care. 3rd ed. Philadelphia : JB Lipppincott Company Footer, Patricia A., Perry, Anne.G (1993;. Fundamentals of Nursing : Concepts, Process and Practice. 3rd ed. St. Louis : Mosby Year Book Rosahl, Carolie Bunker (1999).7exfiboo/c of Basic Nursing. 7th ed. Philadelphia : Lippincott