SlideShare a Scribd company logo
1 of 3
KISAH ABU LAHAB, ABU JAHAL DAN MUSAILAMAH AL KADZAB
ABU LAHAB
Nama asli Abu Lahab adalah Abdul Uzza bin Abdul Munthalib. Dia termasuk
salah seorang paman Nabi Muhammad SAW dan lebih dikenal dengan nama Abu
Lahab dan jarang sekali orang mengenal nama aslinya. Abdul Uzza mempunyai arti
penyembah Uzza, sebuah berhala yang ada pada waktu itu, termasuk orang yang
musrik karena menyembah berhala. Ketika Nabi Muhammad SAW berdakwah
kepada masyarakat Mekkah di bukit Shafa, beliau menyeruhkan agar masyarakat
Mekkah tidak lagi menyembah berhala. Sebagian masyarakat Mekkah ada yang
langsung beriman dan ada juga yang menolak ajakan Nabi Muhammad SAW.
Diantara orang yang paling keras menentang jakan Nabi Muhammad SAW adalah
Abu Lahab, Abu Lahab menghina dan mencela Nabi SAW. Abu Lahab berkata,
“Wahai Muhammad hanya untuk mendengar pidato itukah kami dipanggil kemari?
Celakalah engkau, Muhammad!”. Setelah itu Allah SWT, kemudian menurunkan
wahyu yang berisi kutukan Allah kepada Abu Lahab dan istrinya. Firman Allah
tersebut terdapat dalam surat Al Lahab ayat 1-5. Didalam surat tersebut dinyatakan
bahwa Abu Lahab dan istrinya akan masuk neraka.
Sikap Tercela Abu Lahab (Hasad atau dengki)
Sebelum Muhammad jadi nabi ia begitu sayang terhadap Muhammad, tetapi
setelah Muhammad jadi nabi ia selalu menentang rasulullah. Kisah Abu Lahab
tercantum dalam Al Qur’an surat Al Lahab (surat ke 111) ayat 1-5. Dalam surat Al-
Lahab ini menceritakan Bahwa Abu Lahab dan isterinya menentang Rasulullah SAW.
Keduanya akan celaka dan masuk neraka. Istri Abu Lahab juga mengikuti jejak Abu
Lahab yaitu menghalang-halangi Islam dengan menyebarkan duri-duri di tempat yang
akan dilalui Rasulullah SAW. Diantara bentuk perilaku tercela Abu lahab yaitu :
1. Mencela/mencemooh nabi
2. Mempengaruhi pemuka kafir quraisy
3. Mendatangkan ahli sihir
ABU JAHAL
Abu jahal mempunyai nama lengkap Abu Jahal bin Hisyam al Makhzuniy.
Sebenarnya Abu Jahal mempunyai nama asli ‘Amr dan nama panggilan Abu Hakam.
Kaum muslimin menyebutnya Abu Jahal. Abu Jahal artinya bapak yang bodoh atau si
bodoh. Nama Abu Jahal diberikan kepadanya karena ia tidak bisa membedakan
antara yang baik dan yang buruk dan antara yang benar dan yang bathil. Abu jahal
termauk kelompok orang yang paling keras mengolok-olok dan mengganggu Nabi
Muhammad SAW, di kalangan kaum musrik Quraisy. Abu Jahal juga seorang yang
paling keras melancarkan permusuhan terhadap Nabi Muhammad SAW, dan paling
banyak menganiaya serta menyiksa kaum muslimin.
Diantara kejahatan Abu Jahal terhadap kaum islam adalah
1. menyiksa Ibu ‘Ammar bin Yasir (Sumayyah binti Khayyath) hingga wafat.
Hal tersebut dilakukan karena Sumayyah tetap berpegang teguh kepada agama
islam.
2. Berbagai cara telah dilakukan oleh Abu Jahal untuk mencelakai bahkan
mambunuh Nabi Muhammad SAW.
3. Abu Jahal pernah memerintahkan pengikut-pengikutnya untuk membuat
sebuah lubang yang dalam. Di dalam lubang tersebut diisi benda-benda tajam
seperti kayu yang runcing, kaca, besi baja dan sebagainya. Kemudian lubang
itu ditutup untuk menjebak Nabi Muhammad SAW. Abu jahal berpura-pura
sakit dan memerintahkan pengikutnya supaya memberi tahukan kepada Nabi
Muhammad SAW untuk menjenguknya. Nabi Muhammad SAW menjelang
sampai di rumah Abu Jahal, Nabi SAW mendapat ilham dari Allah tentang
kebohongan Abu Jahal kemudian berhenti dan berpaling untuk kembali
kerumah. Abu Jahal terjatuh kedalam lubang tersebut dan merasa kesakitan
karena menginjak benda-benda tajam yang ada didalamnya.
4. Kemudian Abu Jahal pernah menindih nabi dengan batu besar, dan
melempari najis (kotoran).
KISAH MUSAILAMAH AL KHADZAB
Musailamah Al Kadzab, nama aslinya adalah maslamah. Diberi gelar al-Kadzab
karena ia pembohng, Ia mengaku dirinya jadi nabi. Ia berusaha untuk menandingi Al
Qur’an, Musailamah Al Kadzab nabi palsu itu membuat gubahan untuk menandingi
Al Qur’an. sebagian ayat-ayat Al Qur’an contohnya adalah:Artinya: Hai kata (kodok)
anak dari dua katak, berkuaklah sesukamu,bahagian atas engkau di air dan bahagian
bawah engkau di tanah. Musailamah Al Kadzab menemui kegagalan dalam
menandingi Al Qur’an. Ia bahkan mendapat cemoohan dan hinaan dari masyarakat.
Musailamah Al Kadzab yang mengaku sebagai nabi ini akhirnya tewas pada perang
Yamamah.

More Related Content

What's hot

POLITEKNIK MALAYSIA
POLITEKNIK MALAYSIAPOLITEKNIK MALAYSIA
POLITEKNIK MALAYSIAAiman Hud
 
Teknik multiplex
Teknik multiplexTeknik multiplex
Teknik multiplexkolodit
 
Jaringan wired dan wireless
Jaringan wired dan wirelessJaringan wired dan wireless
Jaringan wired dan wirelessNita NTD
 
UNS Kelompok 5 - 2.Scraper
UNS Kelompok 5 - 2.Scraper UNS Kelompok 5 - 2.Scraper
UNS Kelompok 5 - 2.Scraper Dinasty Dea
 
06. MODEL ARUS JARINGAN.pdf
06. MODEL ARUS JARINGAN.pdf06. MODEL ARUS JARINGAN.pdf
06. MODEL ARUS JARINGAN.pdfRizka85
 
Aturan produksi Finite State Automata
Aturan produksi Finite State AutomataAturan produksi Finite State Automata
Aturan produksi Finite State AutomataMateri Kuliah Online
 
Penanganan persimpangan
Penanganan persimpanganPenanganan persimpangan
Penanganan persimpanganReDy DeLano
 
Context Free Grammar 1 - Materi 6 - TBO
Context Free Grammar 1 - Materi 6 - TBOContext Free Grammar 1 - Materi 6 - TBO
Context Free Grammar 1 - Materi 6 - TBOahmad haidaroh
 
jembatan wheatstone
jembatan wheatstonejembatan wheatstone
jembatan wheatstoneZara Neur
 
Aliran Seragam pada Saluran Terbuka (Hidrolika)
Aliran Seragam pada Saluran Terbuka (Hidrolika)Aliran Seragam pada Saluran Terbuka (Hidrolika)
Aliran Seragam pada Saluran Terbuka (Hidrolika)Aceh Engineering State
 
Metode uji cbr laboratorium
Metode uji cbr laboratoriumMetode uji cbr laboratorium
Metode uji cbr laboratoriumjolandika
 
Kuliah 7 rll simpang prioritas
Kuliah  7 rll   simpang prioritasKuliah  7 rll   simpang prioritas
Kuliah 7 rll simpang prioritasbangkit bayu
 
Laporan praktikum Fislab pola radiasi antena
Laporan praktikum Fislab pola radiasi antenaLaporan praktikum Fislab pola radiasi antena
Laporan praktikum Fislab pola radiasi antenaBogiva Mirdyanto
 
Tata bahasa-bebas-konteks
Tata bahasa-bebas-konteksTata bahasa-bebas-konteks
Tata bahasa-bebas-konteksrenoskop
 
Optimasi Jaringan dan Formulasi Diagram jaringan
Optimasi Jaringan dan Formulasi Diagram jaringanOptimasi Jaringan dan Formulasi Diagram jaringan
Optimasi Jaringan dan Formulasi Diagram jaringanI Nyoman Sujana
 

What's hot (20)

POLITEKNIK MALAYSIA
POLITEKNIK MALAYSIAPOLITEKNIK MALAYSIA
POLITEKNIK MALAYSIA
 
Teknik multiplex
Teknik multiplexTeknik multiplex
Teknik multiplex
 
Jaringan wired dan wireless
Jaringan wired dan wirelessJaringan wired dan wireless
Jaringan wired dan wireless
 
UNS Kelompok 5 - 2.Scraper
UNS Kelompok 5 - 2.Scraper UNS Kelompok 5 - 2.Scraper
UNS Kelompok 5 - 2.Scraper
 
06. MODEL ARUS JARINGAN.pdf
06. MODEL ARUS JARINGAN.pdf06. MODEL ARUS JARINGAN.pdf
06. MODEL ARUS JARINGAN.pdf
 
Tutorial Matlab
Tutorial MatlabTutorial Matlab
Tutorial Matlab
 
Aturan produksi Finite State Automata
Aturan produksi Finite State AutomataAturan produksi Finite State Automata
Aturan produksi Finite State Automata
 
Penanganan persimpangan
Penanganan persimpanganPenanganan persimpangan
Penanganan persimpangan
 
Context Free Grammar 1 - Materi 6 - TBO
Context Free Grammar 1 - Materi 6 - TBOContext Free Grammar 1 - Materi 6 - TBO
Context Free Grammar 1 - Materi 6 - TBO
 
jembatan wheatstone
jembatan wheatstonejembatan wheatstone
jembatan wheatstone
 
Aliran Seragam pada Saluran Terbuka (Hidrolika)
Aliran Seragam pada Saluran Terbuka (Hidrolika)Aliran Seragam pada Saluran Terbuka (Hidrolika)
Aliran Seragam pada Saluran Terbuka (Hidrolika)
 
Metode uji cbr laboratorium
Metode uji cbr laboratoriumMetode uji cbr laboratorium
Metode uji cbr laboratorium
 
Detail Kusen Pintu Geser.pdf
Detail Kusen Pintu Geser.pdfDetail Kusen Pintu Geser.pdf
Detail Kusen Pintu Geser.pdf
 
Routing protokol
Routing protokol Routing protokol
Routing protokol
 
Karakteristik lalu lintas
Karakteristik lalu lintasKarakteristik lalu lintas
Karakteristik lalu lintas
 
Kuliah 7 rll simpang prioritas
Kuliah  7 rll   simpang prioritasKuliah  7 rll   simpang prioritas
Kuliah 7 rll simpang prioritas
 
Laporan praktikum Fislab pola radiasi antena
Laporan praktikum Fislab pola radiasi antenaLaporan praktikum Fislab pola radiasi antena
Laporan praktikum Fislab pola radiasi antena
 
Tata bahasa-bebas-konteks
Tata bahasa-bebas-konteksTata bahasa-bebas-konteks
Tata bahasa-bebas-konteks
 
6 lanjutan perulangan
6 lanjutan perulangan6 lanjutan perulangan
6 lanjutan perulangan
 
Optimasi Jaringan dan Formulasi Diagram jaringan
Optimasi Jaringan dan Formulasi Diagram jaringanOptimasi Jaringan dan Formulasi Diagram jaringan
Optimasi Jaringan dan Formulasi Diagram jaringan
 

Similar to Kisah abu lahab abu jahal dan musailamah al khadzab

Ppt kisah abu lahab
Ppt kisah abu lahabPpt kisah abu lahab
Ppt kisah abu lahabumifathur
 
Kisah abu lahab
Kisah abu lahabKisah abu lahab
Kisah abu lahabEfi Arni
 
Tafsir Al azhar 111 al lahab
Tafsir Al azhar 111 al lahabTafsir Al azhar 111 al lahab
Tafsir Al azhar 111 al lahabMuhammad Idris
 
Problematika dakwah (qs.al lahab)
Problematika dakwah (qs.al lahab)Problematika dakwah (qs.al lahab)
Problematika dakwah (qs.al lahab)Tatik Suwartinah
 
Agama islam dakwah nabi muhammad saw kelas x (10)
Agama islam dakwah nabi muhammad saw kelas x (10)Agama islam dakwah nabi muhammad saw kelas x (10)
Agama islam dakwah nabi muhammad saw kelas x (10)livia_meidy
 
Kajian Ahad - Kebinasaan Pengikut Abu Lahab
Kajian Ahad - Kebinasaan Pengikut Abu LahabKajian Ahad - Kebinasaan Pengikut Abu Lahab
Kajian Ahad - Kebinasaan Pengikut Abu Lahabhayatuna net
 
Kisah abu jahal abu lahab dan musailamah
Kisah abu jahal abu lahab dan musailamahKisah abu jahal abu lahab dan musailamah
Kisah abu jahal abu lahab dan musailamahGunawan Anwar
 
TADABUR QS AL LAHAB AYAT 1-5.pptx
TADABUR QS AL LAHAB AYAT 1-5.pptxTADABUR QS AL LAHAB AYAT 1-5.pptx
TADABUR QS AL LAHAB AYAT 1-5.pptxRestiana8
 
Dakwah Rasulullah Periode Mekah
Dakwah Rasulullah Periode MekahDakwah Rasulullah Periode Mekah
Dakwah Rasulullah Periode MekahNabila Arifannisa
 
Akhir tragis dari 'utaibah bin abu lahab
Akhir tragis dari 'utaibah bin abu lahabAkhir tragis dari 'utaibah bin abu lahab
Akhir tragis dari 'utaibah bin abu lahabTundungMemolo1
 
sejarah dakwah nabi muhammad saw
sejarah dakwah nabi muhammad sawsejarah dakwah nabi muhammad saw
sejarah dakwah nabi muhammad sawagus susanto
 
Yuk Ngaji ! - Belajar dari Perjalanan Hidup Khulafaur Rasyidin
Yuk Ngaji ! - Belajar dari Perjalanan Hidup Khulafaur RasyidinYuk Ngaji ! - Belajar dari Perjalanan Hidup Khulafaur Rasyidin
Yuk Ngaji ! - Belajar dari Perjalanan Hidup Khulafaur RasyidinM. FAHRUL ALAM YUNIARSA
 

Similar to Kisah abu lahab abu jahal dan musailamah al khadzab (20)

kisah-kisah
kisah-kisahkisah-kisah
kisah-kisah
 
Ppt kisah abu lahab
Ppt kisah abu lahabPpt kisah abu lahab
Ppt kisah abu lahab
 
Kisah abu lahab
Kisah abu lahabKisah abu lahab
Kisah abu lahab
 
Tafsir Al azhar 111 al lahab
Tafsir Al azhar 111 al lahabTafsir Al azhar 111 al lahab
Tafsir Al azhar 111 al lahab
 
Tafsir qs al lahab
Tafsir qs  al lahabTafsir qs  al lahab
Tafsir qs al lahab
 
Tafsir qs al lahab
Tafsir qs  al lahabTafsir qs  al lahab
Tafsir qs al lahab
 
Problematika dakwah (qs.al lahab)
Problematika dakwah (qs.al lahab)Problematika dakwah (qs.al lahab)
Problematika dakwah (qs.al lahab)
 
Agama islam dakwah nabi muhammad saw kelas x (10)
Agama islam dakwah nabi muhammad saw kelas x (10)Agama islam dakwah nabi muhammad saw kelas x (10)
Agama islam dakwah nabi muhammad saw kelas x (10)
 
Kajian Ahad - Kebinasaan Pengikut Abu Lahab
Kajian Ahad - Kebinasaan Pengikut Abu LahabKajian Ahad - Kebinasaan Pengikut Abu Lahab
Kajian Ahad - Kebinasaan Pengikut Abu Lahab
 
Sejarah Nabi
Sejarah NabiSejarah Nabi
Sejarah Nabi
 
Unit 4
Unit 4Unit 4
Unit 4
 
Kisah abu jahal abu lahab dan musailamah
Kisah abu jahal abu lahab dan musailamahKisah abu jahal abu lahab dan musailamah
Kisah abu jahal abu lahab dan musailamah
 
111 Al Lahab
111  Al  Lahab111  Al  Lahab
111 Al Lahab
 
TADABUR QS AL LAHAB AYAT 1-5.pptx
TADABUR QS AL LAHAB AYAT 1-5.pptxTADABUR QS AL LAHAB AYAT 1-5.pptx
TADABUR QS AL LAHAB AYAT 1-5.pptx
 
Tafsir al masad
Tafsir al masadTafsir al masad
Tafsir al masad
 
Dakwah Rasulullah Periode Mekah
Dakwah Rasulullah Periode MekahDakwah Rasulullah Periode Mekah
Dakwah Rasulullah Periode Mekah
 
Akhir tragis dari 'utaibah bin abu lahab
Akhir tragis dari 'utaibah bin abu lahabAkhir tragis dari 'utaibah bin abu lahab
Akhir tragis dari 'utaibah bin abu lahab
 
sejarah dakwah nabi muhammad saw
sejarah dakwah nabi muhammad sawsejarah dakwah nabi muhammad saw
sejarah dakwah nabi muhammad saw
 
Yuk Ngaji ! - Belajar dari Perjalanan Hidup Khulafaur Rasyidin
Yuk Ngaji ! - Belajar dari Perjalanan Hidup Khulafaur RasyidinYuk Ngaji ! - Belajar dari Perjalanan Hidup Khulafaur Rasyidin
Yuk Ngaji ! - Belajar dari Perjalanan Hidup Khulafaur Rasyidin
 
Dakwah rasulullah periode mekkah
Dakwah rasulullah periode mekkahDakwah rasulullah periode mekkah
Dakwah rasulullah periode mekkah
 

More from umifathur

Rpp kaum muhajirin dan anshar
Rpp kaum muhajirin dan ansharRpp kaum muhajirin dan anshar
Rpp kaum muhajirin dan ansharumifathur
 
Program tahunan
Program tahunanProgram tahunan
Program tahunanumifathur
 
Program semester
Program semesterProgram semester
Program semesterumifathur
 
ppt perjuangan kaum muhajirin dan anshar
ppt perjuangan kaum muhajirin dan ansharppt perjuangan kaum muhajirin dan anshar
ppt perjuangan kaum muhajirin dan ansharumifathur
 
Ppt beriman pada hari akhir
Ppt beriman pada hari akhirPpt beriman pada hari akhir
Ppt beriman pada hari akhirumifathur
 
ppt zakat dan ketentuannya
ppt zakat dan ketentuannyappt zakat dan ketentuannya
ppt zakat dan ketentuannyaumifathur
 
ppt surat al-qadr dan surat al-alaq 1-5
ppt surat al-qadr dan surat al-alaq 1-5ppt surat al-qadr dan surat al-alaq 1-5
ppt surat al-qadr dan surat al-alaq 1-5umifathur
 
Zakat dan ketentuannya
Zakat dan ketentuannyaZakat dan ketentuannya
Zakat dan ketentuannyaumifathur
 
Surat al qadr dan al-alaq 1-5.
Surat al qadr dan al-alaq 1-5.Surat al qadr dan al-alaq 1-5.
Surat al qadr dan al-alaq 1-5.umifathur
 
Menceritakan tentang perjuangan kaum muhajirin dan anshor
Menceritakan tentang perjuangan kaum muhajirin dan anshorMenceritakan tentang perjuangan kaum muhajirin dan anshor
Menceritakan tentang perjuangan kaum muhajirin dan anshorumifathur
 
Beriman kepada hari akhir
Beriman kepada hari akhirBeriman kepada hari akhir
Beriman kepada hari akhirumifathur
 
Makalah fiqh au l rad dan warisan kakek
Makalah fiqh au l rad dan warisan kakekMakalah fiqh au l rad dan warisan kakek
Makalah fiqh au l rad dan warisan kakekumifathur
 
Kisah abu lahab abu jahal dan musailamah al khadzab
Kisah abu lahab abu jahal dan musailamah al khadzabKisah abu lahab abu jahal dan musailamah al khadzab
Kisah abu lahab abu jahal dan musailamah al khadzabumifathur
 

More from umifathur (14)

Rpp kaum muhajirin dan anshar
Rpp kaum muhajirin dan ansharRpp kaum muhajirin dan anshar
Rpp kaum muhajirin dan anshar
 
RPP zakat
RPP zakatRPP zakat
RPP zakat
 
Program tahunan
Program tahunanProgram tahunan
Program tahunan
 
Program semester
Program semesterProgram semester
Program semester
 
ppt perjuangan kaum muhajirin dan anshar
ppt perjuangan kaum muhajirin dan ansharppt perjuangan kaum muhajirin dan anshar
ppt perjuangan kaum muhajirin dan anshar
 
Ppt beriman pada hari akhir
Ppt beriman pada hari akhirPpt beriman pada hari akhir
Ppt beriman pada hari akhir
 
ppt zakat dan ketentuannya
ppt zakat dan ketentuannyappt zakat dan ketentuannya
ppt zakat dan ketentuannya
 
ppt surat al-qadr dan surat al-alaq 1-5
ppt surat al-qadr dan surat al-alaq 1-5ppt surat al-qadr dan surat al-alaq 1-5
ppt surat al-qadr dan surat al-alaq 1-5
 
Zakat dan ketentuannya
Zakat dan ketentuannyaZakat dan ketentuannya
Zakat dan ketentuannya
 
Surat al qadr dan al-alaq 1-5.
Surat al qadr dan al-alaq 1-5.Surat al qadr dan al-alaq 1-5.
Surat al qadr dan al-alaq 1-5.
 
Menceritakan tentang perjuangan kaum muhajirin dan anshor
Menceritakan tentang perjuangan kaum muhajirin dan anshorMenceritakan tentang perjuangan kaum muhajirin dan anshor
Menceritakan tentang perjuangan kaum muhajirin dan anshor
 
Beriman kepada hari akhir
Beriman kepada hari akhirBeriman kepada hari akhir
Beriman kepada hari akhir
 
Makalah fiqh au l rad dan warisan kakek
Makalah fiqh au l rad dan warisan kakekMakalah fiqh au l rad dan warisan kakek
Makalah fiqh au l rad dan warisan kakek
 
Kisah abu lahab abu jahal dan musailamah al khadzab
Kisah abu lahab abu jahal dan musailamah al khadzabKisah abu lahab abu jahal dan musailamah al khadzab
Kisah abu lahab abu jahal dan musailamah al khadzab
 

Recently uploaded

PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...Kanaidi ken
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Abdiera
 
Program Kerja Public Relations - Perencanaan
Program Kerja Public Relations - PerencanaanProgram Kerja Public Relations - Perencanaan
Program Kerja Public Relations - PerencanaanAdePutraTunggali
 
sistem digesti dan ekskresi pada unggas ppt
sistem digesti dan ekskresi pada unggas pptsistem digesti dan ekskresi pada unggas ppt
sistem digesti dan ekskresi pada unggas ppthidayatn24
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".
RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".
RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".Kanaidi ken
 
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptxBab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptxrizalhabib4
 
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
Asimilasi Masyarakat Cina Dengan Orang Melayu di Kelantan (Cina Peranakan Kel...
Asimilasi Masyarakat Cina Dengan Orang Melayu di Kelantan (Cina Peranakan Kel...Asimilasi Masyarakat Cina Dengan Orang Melayu di Kelantan (Cina Peranakan Kel...
Asimilasi Masyarakat Cina Dengan Orang Melayu di Kelantan (Cina Peranakan Kel...luqmanhakimkhairudin
 
AKSI NYATA Numerasi Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
AKSI NYATA  Numerasi  Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptxAKSI NYATA  Numerasi  Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
AKSI NYATA Numerasi Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptxnursariheldaseptiana
 
Skenario Lokakarya 2 Pendidikan Guru Penggerak
Skenario Lokakarya 2 Pendidikan Guru PenggerakSkenario Lokakarya 2 Pendidikan Guru Penggerak
Skenario Lokakarya 2 Pendidikan Guru Penggerakputus34
 
.....................Swamedikasi 2-2.pptx
.....................Swamedikasi 2-2.pptx.....................Swamedikasi 2-2.pptx
.....................Swamedikasi 2-2.pptxfurqanridha
 
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdf
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdfAksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdf
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdfsubki124
 
Penyuluhan DM Tipe II Kegiatan Prolanis.ppt
Penyuluhan DM Tipe II Kegiatan Prolanis.pptPenyuluhan DM Tipe II Kegiatan Prolanis.ppt
Penyuluhan DM Tipe II Kegiatan Prolanis.pptpalagoro17
 
Lokakarya tentang Kepemimpinan Sekolah 1.pptx
Lokakarya tentang Kepemimpinan Sekolah 1.pptxLokakarya tentang Kepemimpinan Sekolah 1.pptx
Lokakarya tentang Kepemimpinan Sekolah 1.pptxrani414352
 
1. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 2024
1. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 20241. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 2024
1. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 2024DessyArliani
 

Recently uploaded (20)

PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
 
Program Kerja Public Relations - Perencanaan
Program Kerja Public Relations - PerencanaanProgram Kerja Public Relations - Perencanaan
Program Kerja Public Relations - Perencanaan
 
sistem digesti dan ekskresi pada unggas ppt
sistem digesti dan ekskresi pada unggas pptsistem digesti dan ekskresi pada unggas ppt
sistem digesti dan ekskresi pada unggas ppt
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".
RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".
RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".
 
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptxBab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
 
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Asimilasi Masyarakat Cina Dengan Orang Melayu di Kelantan (Cina Peranakan Kel...
Asimilasi Masyarakat Cina Dengan Orang Melayu di Kelantan (Cina Peranakan Kel...Asimilasi Masyarakat Cina Dengan Orang Melayu di Kelantan (Cina Peranakan Kel...
Asimilasi Masyarakat Cina Dengan Orang Melayu di Kelantan (Cina Peranakan Kel...
 
AKSI NYATA Numerasi Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
AKSI NYATA  Numerasi  Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptxAKSI NYATA  Numerasi  Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
AKSI NYATA Numerasi Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
 
Skenario Lokakarya 2 Pendidikan Guru Penggerak
Skenario Lokakarya 2 Pendidikan Guru PenggerakSkenario Lokakarya 2 Pendidikan Guru Penggerak
Skenario Lokakarya 2 Pendidikan Guru Penggerak
 
.....................Swamedikasi 2-2.pptx
.....................Swamedikasi 2-2.pptx.....................Swamedikasi 2-2.pptx
.....................Swamedikasi 2-2.pptx
 
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdf
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdfAksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdf
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdf
 
Penyuluhan DM Tipe II Kegiatan Prolanis.ppt
Penyuluhan DM Tipe II Kegiatan Prolanis.pptPenyuluhan DM Tipe II Kegiatan Prolanis.ppt
Penyuluhan DM Tipe II Kegiatan Prolanis.ppt
 
Lokakarya tentang Kepemimpinan Sekolah 1.pptx
Lokakarya tentang Kepemimpinan Sekolah 1.pptxLokakarya tentang Kepemimpinan Sekolah 1.pptx
Lokakarya tentang Kepemimpinan Sekolah 1.pptx
 
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
 
1. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 2024
1. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 20241. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 2024
1. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 2024
 

Kisah abu lahab abu jahal dan musailamah al khadzab

  • 1. KISAH ABU LAHAB, ABU JAHAL DAN MUSAILAMAH AL KADZAB ABU LAHAB Nama asli Abu Lahab adalah Abdul Uzza bin Abdul Munthalib. Dia termasuk salah seorang paman Nabi Muhammad SAW dan lebih dikenal dengan nama Abu Lahab dan jarang sekali orang mengenal nama aslinya. Abdul Uzza mempunyai arti penyembah Uzza, sebuah berhala yang ada pada waktu itu, termasuk orang yang musrik karena menyembah berhala. Ketika Nabi Muhammad SAW berdakwah kepada masyarakat Mekkah di bukit Shafa, beliau menyeruhkan agar masyarakat Mekkah tidak lagi menyembah berhala. Sebagian masyarakat Mekkah ada yang langsung beriman dan ada juga yang menolak ajakan Nabi Muhammad SAW. Diantara orang yang paling keras menentang jakan Nabi Muhammad SAW adalah Abu Lahab, Abu Lahab menghina dan mencela Nabi SAW. Abu Lahab berkata, “Wahai Muhammad hanya untuk mendengar pidato itukah kami dipanggil kemari? Celakalah engkau, Muhammad!”. Setelah itu Allah SWT, kemudian menurunkan wahyu yang berisi kutukan Allah kepada Abu Lahab dan istrinya. Firman Allah tersebut terdapat dalam surat Al Lahab ayat 1-5. Didalam surat tersebut dinyatakan bahwa Abu Lahab dan istrinya akan masuk neraka. Sikap Tercela Abu Lahab (Hasad atau dengki) Sebelum Muhammad jadi nabi ia begitu sayang terhadap Muhammad, tetapi setelah Muhammad jadi nabi ia selalu menentang rasulullah. Kisah Abu Lahab tercantum dalam Al Qur’an surat Al Lahab (surat ke 111) ayat 1-5. Dalam surat Al- Lahab ini menceritakan Bahwa Abu Lahab dan isterinya menentang Rasulullah SAW. Keduanya akan celaka dan masuk neraka. Istri Abu Lahab juga mengikuti jejak Abu Lahab yaitu menghalang-halangi Islam dengan menyebarkan duri-duri di tempat yang akan dilalui Rasulullah SAW. Diantara bentuk perilaku tercela Abu lahab yaitu :
  • 2. 1. Mencela/mencemooh nabi 2. Mempengaruhi pemuka kafir quraisy 3. Mendatangkan ahli sihir ABU JAHAL Abu jahal mempunyai nama lengkap Abu Jahal bin Hisyam al Makhzuniy. Sebenarnya Abu Jahal mempunyai nama asli ‘Amr dan nama panggilan Abu Hakam. Kaum muslimin menyebutnya Abu Jahal. Abu Jahal artinya bapak yang bodoh atau si bodoh. Nama Abu Jahal diberikan kepadanya karena ia tidak bisa membedakan antara yang baik dan yang buruk dan antara yang benar dan yang bathil. Abu jahal termauk kelompok orang yang paling keras mengolok-olok dan mengganggu Nabi Muhammad SAW, di kalangan kaum musrik Quraisy. Abu Jahal juga seorang yang paling keras melancarkan permusuhan terhadap Nabi Muhammad SAW, dan paling banyak menganiaya serta menyiksa kaum muslimin. Diantara kejahatan Abu Jahal terhadap kaum islam adalah 1. menyiksa Ibu ‘Ammar bin Yasir (Sumayyah binti Khayyath) hingga wafat. Hal tersebut dilakukan karena Sumayyah tetap berpegang teguh kepada agama islam. 2. Berbagai cara telah dilakukan oleh Abu Jahal untuk mencelakai bahkan mambunuh Nabi Muhammad SAW. 3. Abu Jahal pernah memerintahkan pengikut-pengikutnya untuk membuat sebuah lubang yang dalam. Di dalam lubang tersebut diisi benda-benda tajam seperti kayu yang runcing, kaca, besi baja dan sebagainya. Kemudian lubang itu ditutup untuk menjebak Nabi Muhammad SAW. Abu jahal berpura-pura sakit dan memerintahkan pengikutnya supaya memberi tahukan kepada Nabi Muhammad SAW untuk menjenguknya. Nabi Muhammad SAW menjelang sampai di rumah Abu Jahal, Nabi SAW mendapat ilham dari Allah tentang
  • 3. kebohongan Abu Jahal kemudian berhenti dan berpaling untuk kembali kerumah. Abu Jahal terjatuh kedalam lubang tersebut dan merasa kesakitan karena menginjak benda-benda tajam yang ada didalamnya. 4. Kemudian Abu Jahal pernah menindih nabi dengan batu besar, dan melempari najis (kotoran). KISAH MUSAILAMAH AL KHADZAB Musailamah Al Kadzab, nama aslinya adalah maslamah. Diberi gelar al-Kadzab karena ia pembohng, Ia mengaku dirinya jadi nabi. Ia berusaha untuk menandingi Al Qur’an, Musailamah Al Kadzab nabi palsu itu membuat gubahan untuk menandingi Al Qur’an. sebagian ayat-ayat Al Qur’an contohnya adalah:Artinya: Hai kata (kodok) anak dari dua katak, berkuaklah sesukamu,bahagian atas engkau di air dan bahagian bawah engkau di tanah. Musailamah Al Kadzab menemui kegagalan dalam menandingi Al Qur’an. Ia bahkan mendapat cemoohan dan hinaan dari masyarakat. Musailamah Al Kadzab yang mengaku sebagai nabi ini akhirnya tewas pada perang Yamamah.