SlideShare a Scribd company logo
OLEH : NASUTION,S.Ag., M.Pd.I 
KINERJA GURU DALAM MENDESAIN 
PEMBELAJARAN
KEMAMPUAN GURU DALAM MENDESAIN 
PEMBELAJARAN 
Kemampuan adalah merujuk pada 
kinerja seseorang dalam suatu 
pekerjaan yang bisa dilihat dari 
pikiran, sikap, dan perilakunya
5 KARAKTERISTIK KOMPETENSI 
1. Motif 
 Motif adalah sesuatu yang orang pikirkan 
dan inginkan yang menyebabkan sesuatu. 
Contohnya, orang yang termotivasi dengan 
prestasi akan mengatasi segala hambatan 
untuk mencapai tujuan dan 
bertanggungjawab melaksanakannya.
2. Sifat 
 Sifat adalah karakteristik fisik tanggapan 
konsisten terhadap situasi atau informasi. 
Contoh penglihatan yang baik adalah 
kompetensi sifat fisik bagi seorang pilot. 
Begitu halnya dengan control diri emosional 
dan inisiatif adalah lebih kompleks dalam 
merespon situasi secara konsisten.
3. Konsep diri 
 Konsep diri adalah sikap, nilai dan image diri 
seseorang. Contoh, kepercayaan diri. 
Kepercayaan atau keyakinan seseorang 
agar dia menjadi efektif dalam semua situasi 
adalah bagian dari konsep diri.
4. Pengetahuan 
 Pengetahuan adalah informasi yang 
seseorang miliki bidang tertentu. Contoh, 
pengetahuan ahli bedah terhadap urat syaraf 
dalam tubuh manusia.
5. Keterampilan 
 Keterampilan adalah kemampuan untuk 
melakukan tugas–tugas yang berkaitan 
dengan fisik dan mental. Contoh 
kemampuan fisik adalah keterampilan 
programmer computer untuk menyusun data 
secara beraturan.
BERPIKIR ANALITIS 
Kemampuan berpikir secara analitis 
dan konseptual adalah berkaitan 
dengan kemampuan mental atau 
kognitif seseorang
GURU DAN PROFESI LAIN 
 Perbedaan pokok antara profesi guru 
dengan profesi lainnya adalah terletak pada 
tugas dan tanggungjawabnya. Tugas dan 
tanggung jawab tersebut erat kaitannya 
dengan kemampuan yang disyaratkan untuk 
memangku profesi tersebut.
4. KEMAMPUAN DASAR/KOMPETENSI 
1. mempunyai pengetahuan tentang belajar 
dan tingkahlaku manusia, 
2. mempunyai pengetahuan dan menguasai 
bidang studi yang dibinanya, 
3. mempunyai sikap yang tepat tentang diri 
sendiri, sekolah, teman sejawat, dan 
bidang studi yang dibinanya, 
4. mempunyai keterampilan teknik mengajar
4 HAL HARUS DIKUASAI GURU 
1. menguasai bahan pelajaran, 
2. kemampuan mendiagnosis 
tingkahlaku siswa, 
3. kemampuan melaksanakan proses 
pengajaran, dan 
4. kemampuan mengukur hasil belajar 
siswa
KOMPETENSI GURU DALAM TIGA BAGIAN 
1. Kompetensi bidang kognitif, artinya 
kemampuan intelektual seperti penguasaan 
mata pelajaran, pengetahuan mengenai cara 
mengajar, pengetahuan tentang belajar dan 
tingkahlaku individu, pengetahuan tentang 
bimbingan penyuluhan, pengetahuan tentang 
cara menilai hasil belajar siswa dan 
pengetahuan tentang bimbingan penyuluhan, 
pengetahuan tentang cara menilai hasil 
belajar siswa dan pengetahuan tentang 
kemasyarakatan serta pengetahuan umum 
lainnya.
2. Kompetensi bidang sikap artinya kesiapan 
dan kesediaan guru terhadap berbagai hal 
berkenaan dengan tugas dan profesinya. 
misalnya, sikap menghargai pekerjaannya, 
mencintai dan memiliki perasaan senang 
terhadap mata pelajaran yang dibinanya, 
sikap toleransi terhadap sesama teman 
profesinya dan memiliki kemauan yang 
keras untuk meningkatkan hasil 
pekerjaannya.
3. Kompetensi prilaku / performance artinya 
kemampuan guru dalam berbagai 
keterampilan / berprilaku seperti keterampilan 
mengajar, membimbing, menilai, 
menggunakan alat Bantu pengajaran, bergaul 
atau berkomunikasi dengan siswa, 
keterampilan menumbuhkan semangat belajar 
para siswa, keterampilan menyusun 
persiapan/perencanaan mengajar, 
keterampilan melaksanakan administrasi kelas 
dan lain-lain.
KEMAMPUAN GURU DALAM MELAKSANAKAN 
PEMBELAJARAN MELIPUTI: 
 Penguasaan subjek-matter yang akan diajarkan. 
 Keadaan fisik dan kesehatannya . 
 Sifat–sifat pribadi dan control emosinya. 
 Memahami sifat–sifat dan perkembangan manusia. 
 Pengetahuan dan kemampuannya untuk 
menerapkan prinsip–prinsip belajar. 
 Kepekan dan aspirasinya terhadap perbedaan 
kebudayaan, agama dan etnis. 
 Minatnya terhadap perbaikan professional dan 
pengayaan cultural yang terus–menerus dilakukan.
PENTINGNYA DESAIN PEMBELAJARAN 
 Proses pengajaran merupakan suatu proses 
yang sistematis, yang tiap komponennya 
sangat menentukan keberhasilan belajar 
anak didik. Proses belajar itu saling berkaitan 
dan bekerjasama untuk mencapai tujuan 
yang ingin dicapainya.
 Perlunya perencanaan pembelajaran 
sebagaimana disebutkan di atas, 
dimaksudkan agar dapat dicapai perbaikan 
pembelajaran. Upaya perbaikan 
pembelajaran ini dilakukan dengan asumsi 
sebagai berikut. Untuk memperbaiki kualitas 
pembelajaran perlu diawali dengan 
perencanaan pembelajaran yang diwujudkan 
dengan adanya desain pembelajaran.
SYSTEM 
MENURUT MUDHAFIR (1990), 
system dapat diartikan sebagi satu 
kesatuan unsure-unsur yang saling 
berintegrasi dan berinteraksi secara 
fungsional yang memproses masukan 
menjadi keluaran.
CIRI-CIRI SYSTEM............... 
1. ada tujuan yang ingin dicapai, 
2. ada fungsi-fungsi untuk mencapai tujuan, 
3. ada komponen yang melaksanakan fungsi-fungsi 
tersebut, 
4. ada interaksi antar komponen, 
5. ada penggabungan yang menimbulkan jalinan 
keterpaduan, 
6. ada proses transformasi, 
7. ada proses balikan untuk perbaikan, dan 
8. ada daerah batasan dan lingkungan
KOMPONEN-KOMPONEN BELAJAR 
1. anak didik (siswa), 
2. pendidik, 
3. materi pengajaran 
4. lingkungan pengajaran.
PERENCANAAN.... 
 Yakni suatu cara yang memuaskan untuk 
membuat suatu kegiatan dapat berjalan 
dengan baik, disertai dengan berbagai 
langkah yang antisifatip guna memperkecil 
kesenjangan yang terjadi sehingga kegiatan 
tersebut mencapai tujuan yang telah 
ditetapkan.
LANGKAH2 MENDESAIN PEMBELAJARAN 
 Model Dick and Carey (1985) dengan langkah-lanhkah sebagai 
berikut: 
1. mengindentifikasi tujuan umum pengajaran, 
2. melaksanakan analisis pengajaran, 
3. mengidentifikasi tingkah laku masukan dan karakteristik siswa, 
4. merumuskan tujuan performansi, 
5. mengembangkan butir-butir tes acuan patokan, 
6. mengembangkan strategi pengajaran, 
7. mengembangkan dan memilih material pengajaran, 
8. mendesain dan melaksanakan evaluasi formatif, 
9. merevisi bahan pembelajaran, dan 
10. mendesain dan melaksanakan evaluasi sumatif.
PERAN GURU................ 
1. Guru sebagai ahli (expert) 
 Dalam diskusi yang hendak (belajar) 
memecahkan masalah maka guru dapat 
bertindak (berperan) sebagai seorang ahli yang 
mengetahui lebih banyak mengenai baerbagai 
hal daripada siswanya. Disini guru dapat 
memberi tahu, menjawab, pertanyaan atau 
mengkaji (menilai) segala sesuatu yang sedang 
didiskusikan oleh para siswa. Sesuai dengan 
tugas “utamanya” disini guru sebagai “agent of 
instruction”.
2. Guru sebagai “pengawas” 
 Agar diskusi dari masing-masing kelompok kecil 
berjalan lancar dan benar dan mencapai 
tujuannya, disamping sebagai sumber informasi, 
maka gurupun harus bertindak sebagai 
pengawas dan penilai di dalam proses belajar 
mengajar lewat formasi diskusi ini. Dalam fonasi 
diskusi ini guru menentukan tujuannya dan 
prosedur untuk mencapainya.
3. Guru sebagai “penghubung 
kemasyarakatan” 
 Tujuan yang telah ditetapkan oleh guru untuk 
didiskusikan para siswa, meski bagaimanapun dicoba 
dikhususkan, masih juga mempunyai sangkut paut 
yang luas dengan hal-hal lain dalam kehidupan 
masyarakat. Dalam hal ini guru dapat 
memperjelasnya dan menunjukan jalan-jalan 
pemecahannya sesuai dngan criteria yang ada dan 
hidup dalam masyarakat. Peranan guru disini adalah 
sebagai “socializing agent”.
4. Guru sebagai “pendorong” (facilitator) 
 Terutama bagi siswa-siswa yang belum cukup 
mampu untuk mencerna pengetahuan dan 
pendapat orang lain mampu merumuskan. 
Serta mengeluarkan pendapatnya sendiri, maka 
agar formasi diskusi dapat diselenggarakan 
dengan baik, guru masih perlu membantu dan 
mendorong tiap (anggota) kelompok untuk 
menciptakan dan mengembangkan kreatifitas 
setiap siswa seoptimal mungkin.

More Related Content

What's hot

Melakukan TUjuan Instruksional Khusus
Melakukan TUjuan Instruksional KhususMelakukan TUjuan Instruksional Khusus
Melakukan TUjuan Instruksional Khusus
Nailul Hasibuan
 
Teori Belajar Sosial dan Humanistik PPT.
Teori Belajar Sosial dan Humanistik PPT.Teori Belajar Sosial dan Humanistik PPT.
Teori Belajar Sosial dan Humanistik PPT.
Cak guru
 
Penilaian kinerja guru
Penilaian kinerja guruPenilaian kinerja guru
Penilaian kinerja guru
Musfaul Bait Part II
 
Ppt perencanaan pembelajaran
Ppt perencanaan pembelajaranPpt perencanaan pembelajaran
Ppt perencanaan pembelajaran
fianawulan
 
7. peran personil sekolah dalam layanan bk
7. peran personil sekolah dalam layanan bk7. peran personil sekolah dalam layanan bk
7. peran personil sekolah dalam layanan bk
komisariatimmbpp
 
Belajar Sebagai Perubahan Tingkah Laku (Makalah Belajar dan Pembelajaran)
Belajar Sebagai Perubahan Tingkah Laku (Makalah Belajar dan Pembelajaran)Belajar Sebagai Perubahan Tingkah Laku (Makalah Belajar dan Pembelajaran)
Belajar Sebagai Perubahan Tingkah Laku (Makalah Belajar dan Pembelajaran)
Mayawi Karim
 
Telaah kurikulum ppt
Telaah kurikulum pptTelaah kurikulum ppt
Telaah kurikulum ppt
heni fitriani henif
 
Keterampilan proses pembelajaran ipa
Keterampilan proses pembelajaran ipaKeterampilan proses pembelajaran ipa
Keterampilan proses pembelajaran ipa
Mheela Smart
 
Hasil Observasi Anak Tunarungu
Hasil Observasi Anak TunarunguHasil Observasi Anak Tunarungu
Hasil Observasi Anak Tunarungu
Arina Latifah
 
Ruang Kolaborasi & Demostrasi Kontekstual_PSE_Topik 2.pptx
Ruang Kolaborasi & Demostrasi Kontekstual_PSE_Topik 2.pptxRuang Kolaborasi & Demostrasi Kontekstual_PSE_Topik 2.pptx
Ruang Kolaborasi & Demostrasi Kontekstual_PSE_Topik 2.pptx
RestuPranantyo1
 
Makalah menjadi seorang guru yang ideal dan inovatif
Makalah menjadi seorang guru yang ideal dan inovatifMakalah menjadi seorang guru yang ideal dan inovatif
Makalah menjadi seorang guru yang ideal dan inovatif
M Haris Wijaya
 
Esensi dan Ranah Profesi Kependidikan
Esensi dan Ranah Profesi KependidikanEsensi dan Ranah Profesi Kependidikan
Esensi dan Ranah Profesi Kependidikan
Ady Setiawan
 
Peran guru dalam supervisi pendidikan
Peran guru dalam supervisi pendidikanPeran guru dalam supervisi pendidikan
Peran guru dalam supervisi pendidikan
Indah Lestari
 
KONSEP PENGEMBANGAN KURIKULUM.ppt
KONSEP PENGEMBANGAN KURIKULUM.pptKONSEP PENGEMBANGAN KURIKULUM.ppt
KONSEP PENGEMBANGAN KURIKULUM.ppt
MENDOTV
 
Modul pkn-x-1-hakekat-bangsa-dan-negara
Modul pkn-x-1-hakekat-bangsa-dan-negaraModul pkn-x-1-hakekat-bangsa-dan-negara
Modul pkn-x-1-hakekat-bangsa-dan-negaraslicergun
 
Makalah manajemen tenaga kependidikan
Makalah manajemen tenaga kependidikanMakalah manajemen tenaga kependidikan
Makalah manajemen tenaga kependidikan
Warin Ahmad
 
Faktor faktor pendidIkan 2014..RICHA DIANA
Faktor faktor pendidIkan 2014..RICHA DIANAFaktor faktor pendidIkan 2014..RICHA DIANA
Faktor faktor pendidIkan 2014..RICHA DIANA
Alizar Ali
 
Pendidikan kewarganegaraan di malaysia
Pendidikan kewarganegaraan di malaysiaPendidikan kewarganegaraan di malaysia
Pendidikan kewarganegaraan di malaysia
pendidikan pancasila dan kewarganegaraan
 
Makalah guru profesional
Makalah guru profesionalMakalah guru profesional
Makalah guru profesional
lavanter simamora
 
desain instruksional
desain instruksionaldesain instruksional
desain instruksional
zulfawardi S.Pd.I., MA
 

What's hot (20)

Melakukan TUjuan Instruksional Khusus
Melakukan TUjuan Instruksional KhususMelakukan TUjuan Instruksional Khusus
Melakukan TUjuan Instruksional Khusus
 
Teori Belajar Sosial dan Humanistik PPT.
Teori Belajar Sosial dan Humanistik PPT.Teori Belajar Sosial dan Humanistik PPT.
Teori Belajar Sosial dan Humanistik PPT.
 
Penilaian kinerja guru
Penilaian kinerja guruPenilaian kinerja guru
Penilaian kinerja guru
 
Ppt perencanaan pembelajaran
Ppt perencanaan pembelajaranPpt perencanaan pembelajaran
Ppt perencanaan pembelajaran
 
7. peran personil sekolah dalam layanan bk
7. peran personil sekolah dalam layanan bk7. peran personil sekolah dalam layanan bk
7. peran personil sekolah dalam layanan bk
 
Belajar Sebagai Perubahan Tingkah Laku (Makalah Belajar dan Pembelajaran)
Belajar Sebagai Perubahan Tingkah Laku (Makalah Belajar dan Pembelajaran)Belajar Sebagai Perubahan Tingkah Laku (Makalah Belajar dan Pembelajaran)
Belajar Sebagai Perubahan Tingkah Laku (Makalah Belajar dan Pembelajaran)
 
Telaah kurikulum ppt
Telaah kurikulum pptTelaah kurikulum ppt
Telaah kurikulum ppt
 
Keterampilan proses pembelajaran ipa
Keterampilan proses pembelajaran ipaKeterampilan proses pembelajaran ipa
Keterampilan proses pembelajaran ipa
 
Hasil Observasi Anak Tunarungu
Hasil Observasi Anak TunarunguHasil Observasi Anak Tunarungu
Hasil Observasi Anak Tunarungu
 
Ruang Kolaborasi & Demostrasi Kontekstual_PSE_Topik 2.pptx
Ruang Kolaborasi & Demostrasi Kontekstual_PSE_Topik 2.pptxRuang Kolaborasi & Demostrasi Kontekstual_PSE_Topik 2.pptx
Ruang Kolaborasi & Demostrasi Kontekstual_PSE_Topik 2.pptx
 
Makalah menjadi seorang guru yang ideal dan inovatif
Makalah menjadi seorang guru yang ideal dan inovatifMakalah menjadi seorang guru yang ideal dan inovatif
Makalah menjadi seorang guru yang ideal dan inovatif
 
Esensi dan Ranah Profesi Kependidikan
Esensi dan Ranah Profesi KependidikanEsensi dan Ranah Profesi Kependidikan
Esensi dan Ranah Profesi Kependidikan
 
Peran guru dalam supervisi pendidikan
Peran guru dalam supervisi pendidikanPeran guru dalam supervisi pendidikan
Peran guru dalam supervisi pendidikan
 
KONSEP PENGEMBANGAN KURIKULUM.ppt
KONSEP PENGEMBANGAN KURIKULUM.pptKONSEP PENGEMBANGAN KURIKULUM.ppt
KONSEP PENGEMBANGAN KURIKULUM.ppt
 
Modul pkn-x-1-hakekat-bangsa-dan-negara
Modul pkn-x-1-hakekat-bangsa-dan-negaraModul pkn-x-1-hakekat-bangsa-dan-negara
Modul pkn-x-1-hakekat-bangsa-dan-negara
 
Makalah manajemen tenaga kependidikan
Makalah manajemen tenaga kependidikanMakalah manajemen tenaga kependidikan
Makalah manajemen tenaga kependidikan
 
Faktor faktor pendidIkan 2014..RICHA DIANA
Faktor faktor pendidIkan 2014..RICHA DIANAFaktor faktor pendidIkan 2014..RICHA DIANA
Faktor faktor pendidIkan 2014..RICHA DIANA
 
Pendidikan kewarganegaraan di malaysia
Pendidikan kewarganegaraan di malaysiaPendidikan kewarganegaraan di malaysia
Pendidikan kewarganegaraan di malaysia
 
Makalah guru profesional
Makalah guru profesionalMakalah guru profesional
Makalah guru profesional
 
desain instruksional
desain instruksionaldesain instruksional
desain instruksional
 

Similar to Kinerja guru dalam mendesain pembelajaran

Slide profesi
Slide profesiSlide profesi
Slide profesi
Thuu Wien Ewie
 
Konsep profesi kependidikan
Konsep profesi kependidikanKonsep profesi kependidikan
Konsep profesi kependidikan
Nasrudin_Rosid
 
Belajar dan pembelajaran
Belajar dan pembelajaran Belajar dan pembelajaran
Belajar dan pembelajaran
Dedi Yulianto
 
Metode mengajar
Metode mengajarMetode mengajar
Metode mengajar
eunmi song
 
Tgz ipah 2 a kurikulum
Tgz ipah 2 a kurikulumTgz ipah 2 a kurikulum
Tgz ipah 2 a kurikulumHanie Mutzz
 
Kompetensi mengajar
Kompetensi mengajarKompetensi mengajar
Kompetensi mengajar
Operator Warnet Vast Raha
 
Ptk
PtkPtk
3. hakikat, ciri dan komponen belajar mengajar
3. hakikat, ciri dan komponen belajar mengajar3. hakikat, ciri dan komponen belajar mengajar
3. hakikat, ciri dan komponen belajar mengajar
dodyoktavendi
 
kompetensi guru-pendidikan
kompetensi guru-pendidikankompetensi guru-pendidikan
kompetensi guru-pendidikan
AjengIlla
 
Deri
DeriDeri
Makalah pembelajaran-pengajaran
Makalah pembelajaran-pengajaranMakalah pembelajaran-pengajaran
Makalah pembelajaran-pengajaran
Rock Holik
 
Tugas uas teknologi pendidikan nika
Tugas uas teknologi pendidikan nikaTugas uas teknologi pendidikan nika
Tugas uas teknologi pendidikan nikaNIKAPUTRIMUSTIKADEVI
 
Pendekatan Pembelajaran IPA di SD_Modul 7_Evaluasi Proses dan Hasil Belajar I...
Pendekatan Pembelajaran IPA di SD_Modul 7_Evaluasi Proses dan Hasil Belajar I...Pendekatan Pembelajaran IPA di SD_Modul 7_Evaluasi Proses dan Hasil Belajar I...
Pendekatan Pembelajaran IPA di SD_Modul 7_Evaluasi Proses dan Hasil Belajar I...
UswatunChasanah63
 
Jabatan profesional dan tantangan guru dalam pembelajaran
Jabatan profesional dan tantangan guru dalam pembelajaranJabatan profesional dan tantangan guru dalam pembelajaran
Jabatan profesional dan tantangan guru dalam pembelajaran
Rizki septa wiratna
 
Materi 4 Kompetensi Trisni.pptx
Materi 4 Kompetensi Trisni.pptxMateri 4 Kompetensi Trisni.pptx
Materi 4 Kompetensi Trisni.pptx
triyatnospd00
 
Materi 4 Kompetensi.pptx
Materi 4 Kompetensi.pptxMateri 4 Kompetensi.pptx
Materi 4 Kompetensi.pptx
triyatnospd00
 
Empat Kompetensi yang Harus Dimiliki oleh Seorang Guru
Empat Kompetensi yang Harus Dimiliki oleh Seorang GuruEmpat Kompetensi yang Harus Dimiliki oleh Seorang Guru
Empat Kompetensi yang Harus Dimiliki oleh Seorang Guru
Zaza Arifin
 
ASESMEN pembelajran).pptx
ASESMEN pembelajran).pptxASESMEN pembelajran).pptx
ASESMEN pembelajran).pptx
imam6shofwan
 

Similar to Kinerja guru dalam mendesain pembelajaran (20)

Slide profesi
Slide profesiSlide profesi
Slide profesi
 
Konsep profesi kependidikan
Konsep profesi kependidikanKonsep profesi kependidikan
Konsep profesi kependidikan
 
Belajar dan pembelajaran
Belajar dan pembelajaran Belajar dan pembelajaran
Belajar dan pembelajaran
 
Metode mengajar
Metode mengajarMetode mengajar
Metode mengajar
 
Tugas Otin
Tugas OtinTugas Otin
Tugas Otin
 
Tgz ipah 2 a kurikulum
Tgz ipah 2 a kurikulumTgz ipah 2 a kurikulum
Tgz ipah 2 a kurikulum
 
Kompetensi mengajar
Kompetensi mengajarKompetensi mengajar
Kompetensi mengajar
 
Ptk
PtkPtk
Ptk
 
3. hakikat, ciri dan komponen belajar mengajar
3. hakikat, ciri dan komponen belajar mengajar3. hakikat, ciri dan komponen belajar mengajar
3. hakikat, ciri dan komponen belajar mengajar
 
kompetensi guru-pendidikan
kompetensi guru-pendidikankompetensi guru-pendidikan
kompetensi guru-pendidikan
 
Deri
DeriDeri
Deri
 
Tugas tekhnologi pendidikan umi bunga
Tugas tekhnologi pendidikan umi bungaTugas tekhnologi pendidikan umi bunga
Tugas tekhnologi pendidikan umi bunga
 
Makalah pembelajaran-pengajaran
Makalah pembelajaran-pengajaranMakalah pembelajaran-pengajaran
Makalah pembelajaran-pengajaran
 
Tugas uas teknologi pendidikan nika
Tugas uas teknologi pendidikan nikaTugas uas teknologi pendidikan nika
Tugas uas teknologi pendidikan nika
 
Pendekatan Pembelajaran IPA di SD_Modul 7_Evaluasi Proses dan Hasil Belajar I...
Pendekatan Pembelajaran IPA di SD_Modul 7_Evaluasi Proses dan Hasil Belajar I...Pendekatan Pembelajaran IPA di SD_Modul 7_Evaluasi Proses dan Hasil Belajar I...
Pendekatan Pembelajaran IPA di SD_Modul 7_Evaluasi Proses dan Hasil Belajar I...
 
Jabatan profesional dan tantangan guru dalam pembelajaran
Jabatan profesional dan tantangan guru dalam pembelajaranJabatan profesional dan tantangan guru dalam pembelajaran
Jabatan profesional dan tantangan guru dalam pembelajaran
 
Materi 4 Kompetensi Trisni.pptx
Materi 4 Kompetensi Trisni.pptxMateri 4 Kompetensi Trisni.pptx
Materi 4 Kompetensi Trisni.pptx
 
Materi 4 Kompetensi.pptx
Materi 4 Kompetensi.pptxMateri 4 Kompetensi.pptx
Materi 4 Kompetensi.pptx
 
Empat Kompetensi yang Harus Dimiliki oleh Seorang Guru
Empat Kompetensi yang Harus Dimiliki oleh Seorang GuruEmpat Kompetensi yang Harus Dimiliki oleh Seorang Guru
Empat Kompetensi yang Harus Dimiliki oleh Seorang Guru
 
ASESMEN pembelajran).pptx
ASESMEN pembelajran).pptxASESMEN pembelajran).pptx
ASESMEN pembelajran).pptx
 

Recently uploaded

JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDFJUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
budimoko2
 
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdfPpt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
fadlurrahman260903
 
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdfTokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Mutia Rini Siregar
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi KomunikasiMateri Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
AdePutraTunggali
 
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptxPemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
ssuser4dafea
 
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptxRENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
mukminbdk
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamiiAksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
esmaducoklat
 
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docxLaporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
RUBEN Mbiliyora
 
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
nasrudienaulia
 
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptxGERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
fildiausmayusuf1
 
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remajamateri penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
DewiInekePuteri
 
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdfKisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
indraayurestuw
 
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptxPemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
maulatamah
 
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPALANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
Annisa Syahfitri
 
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdfPanduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
MildayantiMildayanti
 
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOKPENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
GusniartiGusniarti5
 
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada AnakDefenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Yayasan Pusat Kajian dan Perlindungan Anak
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
SABDA
 

Recently uploaded (20)

JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDFJUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
 
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdfPpt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
 
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdfTokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
 
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi KomunikasiMateri Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
 
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptxPemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
 
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptxRENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
 
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamiiAksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
 
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docxLaporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
 
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
 
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptxGERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
 
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remajamateri penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
 
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdfKisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
 
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptxPemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
 
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPALANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
 
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdfPanduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
 
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOKPENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
 
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada AnakDefenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
 

Kinerja guru dalam mendesain pembelajaran

  • 1. OLEH : NASUTION,S.Ag., M.Pd.I KINERJA GURU DALAM MENDESAIN PEMBELAJARAN
  • 2. KEMAMPUAN GURU DALAM MENDESAIN PEMBELAJARAN Kemampuan adalah merujuk pada kinerja seseorang dalam suatu pekerjaan yang bisa dilihat dari pikiran, sikap, dan perilakunya
  • 3. 5 KARAKTERISTIK KOMPETENSI 1. Motif  Motif adalah sesuatu yang orang pikirkan dan inginkan yang menyebabkan sesuatu. Contohnya, orang yang termotivasi dengan prestasi akan mengatasi segala hambatan untuk mencapai tujuan dan bertanggungjawab melaksanakannya.
  • 4. 2. Sifat  Sifat adalah karakteristik fisik tanggapan konsisten terhadap situasi atau informasi. Contoh penglihatan yang baik adalah kompetensi sifat fisik bagi seorang pilot. Begitu halnya dengan control diri emosional dan inisiatif adalah lebih kompleks dalam merespon situasi secara konsisten.
  • 5. 3. Konsep diri  Konsep diri adalah sikap, nilai dan image diri seseorang. Contoh, kepercayaan diri. Kepercayaan atau keyakinan seseorang agar dia menjadi efektif dalam semua situasi adalah bagian dari konsep diri.
  • 6. 4. Pengetahuan  Pengetahuan adalah informasi yang seseorang miliki bidang tertentu. Contoh, pengetahuan ahli bedah terhadap urat syaraf dalam tubuh manusia.
  • 7. 5. Keterampilan  Keterampilan adalah kemampuan untuk melakukan tugas–tugas yang berkaitan dengan fisik dan mental. Contoh kemampuan fisik adalah keterampilan programmer computer untuk menyusun data secara beraturan.
  • 8. BERPIKIR ANALITIS Kemampuan berpikir secara analitis dan konseptual adalah berkaitan dengan kemampuan mental atau kognitif seseorang
  • 9. GURU DAN PROFESI LAIN  Perbedaan pokok antara profesi guru dengan profesi lainnya adalah terletak pada tugas dan tanggungjawabnya. Tugas dan tanggung jawab tersebut erat kaitannya dengan kemampuan yang disyaratkan untuk memangku profesi tersebut.
  • 10. 4. KEMAMPUAN DASAR/KOMPETENSI 1. mempunyai pengetahuan tentang belajar dan tingkahlaku manusia, 2. mempunyai pengetahuan dan menguasai bidang studi yang dibinanya, 3. mempunyai sikap yang tepat tentang diri sendiri, sekolah, teman sejawat, dan bidang studi yang dibinanya, 4. mempunyai keterampilan teknik mengajar
  • 11. 4 HAL HARUS DIKUASAI GURU 1. menguasai bahan pelajaran, 2. kemampuan mendiagnosis tingkahlaku siswa, 3. kemampuan melaksanakan proses pengajaran, dan 4. kemampuan mengukur hasil belajar siswa
  • 12. KOMPETENSI GURU DALAM TIGA BAGIAN 1. Kompetensi bidang kognitif, artinya kemampuan intelektual seperti penguasaan mata pelajaran, pengetahuan mengenai cara mengajar, pengetahuan tentang belajar dan tingkahlaku individu, pengetahuan tentang bimbingan penyuluhan, pengetahuan tentang cara menilai hasil belajar siswa dan pengetahuan tentang bimbingan penyuluhan, pengetahuan tentang cara menilai hasil belajar siswa dan pengetahuan tentang kemasyarakatan serta pengetahuan umum lainnya.
  • 13. 2. Kompetensi bidang sikap artinya kesiapan dan kesediaan guru terhadap berbagai hal berkenaan dengan tugas dan profesinya. misalnya, sikap menghargai pekerjaannya, mencintai dan memiliki perasaan senang terhadap mata pelajaran yang dibinanya, sikap toleransi terhadap sesama teman profesinya dan memiliki kemauan yang keras untuk meningkatkan hasil pekerjaannya.
  • 14. 3. Kompetensi prilaku / performance artinya kemampuan guru dalam berbagai keterampilan / berprilaku seperti keterampilan mengajar, membimbing, menilai, menggunakan alat Bantu pengajaran, bergaul atau berkomunikasi dengan siswa, keterampilan menumbuhkan semangat belajar para siswa, keterampilan menyusun persiapan/perencanaan mengajar, keterampilan melaksanakan administrasi kelas dan lain-lain.
  • 15. KEMAMPUAN GURU DALAM MELAKSANAKAN PEMBELAJARAN MELIPUTI:  Penguasaan subjek-matter yang akan diajarkan.  Keadaan fisik dan kesehatannya .  Sifat–sifat pribadi dan control emosinya.  Memahami sifat–sifat dan perkembangan manusia.  Pengetahuan dan kemampuannya untuk menerapkan prinsip–prinsip belajar.  Kepekan dan aspirasinya terhadap perbedaan kebudayaan, agama dan etnis.  Minatnya terhadap perbaikan professional dan pengayaan cultural yang terus–menerus dilakukan.
  • 16. PENTINGNYA DESAIN PEMBELAJARAN  Proses pengajaran merupakan suatu proses yang sistematis, yang tiap komponennya sangat menentukan keberhasilan belajar anak didik. Proses belajar itu saling berkaitan dan bekerjasama untuk mencapai tujuan yang ingin dicapainya.
  • 17.  Perlunya perencanaan pembelajaran sebagaimana disebutkan di atas, dimaksudkan agar dapat dicapai perbaikan pembelajaran. Upaya perbaikan pembelajaran ini dilakukan dengan asumsi sebagai berikut. Untuk memperbaiki kualitas pembelajaran perlu diawali dengan perencanaan pembelajaran yang diwujudkan dengan adanya desain pembelajaran.
  • 18. SYSTEM MENURUT MUDHAFIR (1990), system dapat diartikan sebagi satu kesatuan unsure-unsur yang saling berintegrasi dan berinteraksi secara fungsional yang memproses masukan menjadi keluaran.
  • 19. CIRI-CIRI SYSTEM............... 1. ada tujuan yang ingin dicapai, 2. ada fungsi-fungsi untuk mencapai tujuan, 3. ada komponen yang melaksanakan fungsi-fungsi tersebut, 4. ada interaksi antar komponen, 5. ada penggabungan yang menimbulkan jalinan keterpaduan, 6. ada proses transformasi, 7. ada proses balikan untuk perbaikan, dan 8. ada daerah batasan dan lingkungan
  • 20. KOMPONEN-KOMPONEN BELAJAR 1. anak didik (siswa), 2. pendidik, 3. materi pengajaran 4. lingkungan pengajaran.
  • 21. PERENCANAAN....  Yakni suatu cara yang memuaskan untuk membuat suatu kegiatan dapat berjalan dengan baik, disertai dengan berbagai langkah yang antisifatip guna memperkecil kesenjangan yang terjadi sehingga kegiatan tersebut mencapai tujuan yang telah ditetapkan.
  • 22. LANGKAH2 MENDESAIN PEMBELAJARAN  Model Dick and Carey (1985) dengan langkah-lanhkah sebagai berikut: 1. mengindentifikasi tujuan umum pengajaran, 2. melaksanakan analisis pengajaran, 3. mengidentifikasi tingkah laku masukan dan karakteristik siswa, 4. merumuskan tujuan performansi, 5. mengembangkan butir-butir tes acuan patokan, 6. mengembangkan strategi pengajaran, 7. mengembangkan dan memilih material pengajaran, 8. mendesain dan melaksanakan evaluasi formatif, 9. merevisi bahan pembelajaran, dan 10. mendesain dan melaksanakan evaluasi sumatif.
  • 23. PERAN GURU................ 1. Guru sebagai ahli (expert)  Dalam diskusi yang hendak (belajar) memecahkan masalah maka guru dapat bertindak (berperan) sebagai seorang ahli yang mengetahui lebih banyak mengenai baerbagai hal daripada siswanya. Disini guru dapat memberi tahu, menjawab, pertanyaan atau mengkaji (menilai) segala sesuatu yang sedang didiskusikan oleh para siswa. Sesuai dengan tugas “utamanya” disini guru sebagai “agent of instruction”.
  • 24. 2. Guru sebagai “pengawas”  Agar diskusi dari masing-masing kelompok kecil berjalan lancar dan benar dan mencapai tujuannya, disamping sebagai sumber informasi, maka gurupun harus bertindak sebagai pengawas dan penilai di dalam proses belajar mengajar lewat formasi diskusi ini. Dalam fonasi diskusi ini guru menentukan tujuannya dan prosedur untuk mencapainya.
  • 25. 3. Guru sebagai “penghubung kemasyarakatan”  Tujuan yang telah ditetapkan oleh guru untuk didiskusikan para siswa, meski bagaimanapun dicoba dikhususkan, masih juga mempunyai sangkut paut yang luas dengan hal-hal lain dalam kehidupan masyarakat. Dalam hal ini guru dapat memperjelasnya dan menunjukan jalan-jalan pemecahannya sesuai dngan criteria yang ada dan hidup dalam masyarakat. Peranan guru disini adalah sebagai “socializing agent”.
  • 26. 4. Guru sebagai “pendorong” (facilitator)  Terutama bagi siswa-siswa yang belum cukup mampu untuk mencerna pengetahuan dan pendapat orang lain mampu merumuskan. Serta mengeluarkan pendapatnya sendiri, maka agar formasi diskusi dapat diselenggarakan dengan baik, guru masih perlu membantu dan mendorong tiap (anggota) kelompok untuk menciptakan dan mengembangkan kreatifitas setiap siswa seoptimal mungkin.