SlideShare a Scribd company logo
KATA PENGANTAR
Puji dan syukur kami ucapkan kepada Allah SWT,karena atas rahmat, taufik serta hidayahNya,kami dapat menyelesaikan penyusunan sebuah makalah tentang hubungan gizi dengan menarche.
Penyusunan makalah ini dimaksudkan untuk memenuhi salah satu tugas mata kuliah gizi.
Selain itu, untuk menambah wawasan dan pengetahuan yang lebih luas mengenai masah hubungan gizi
dengan menarche.
Kami menyadari bahwa penyusunan makalah ini masih jauh dari kesempurnaan, oleh karena
itu kami sangat mengharapkan kritik dan saran demi kesempurnaan penyusunan makalah selanjutnya.
Akhirnya, semoga makalah ini dapat bermanfaat khususnya bagi kami dan umumnya bagi kita semua,
Amien.

Padang, 27 Juli 2011
DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR...................................................................................................
DAFTAR ISI.................................................................................................................
BAB I Pendahuluan
A.

Latar belakang masalah.................................................................................................

B.

Tujuan ...........................................................................................................................

BAB II Pembahasan
A.

Definisi kesehatan reproduksi wanita.........................................................................

B.

Indikator-indikator permasalahan kesehatan pada wanita ..........................................

C.

Mengidentifikasi indikator status kesehatan wanita....................................................

BAB III Penutup
A.

Kesimpulan ..................................................................................................................

B.

Saran .............................................................................................................................

DAFTAR PUSTAKA
BAB 1
Pendahuluan

A.Latar Belakang Masalah
Pembangunan kesehatan bertujuan untuk mempertinggi derajat kesehatan masyarakat. Demi
tercapainya derajat kesehatan yang tinggi, maka wanita sebagai penerima kesehatan, anggota keluarga
dan pemberi pelayanan kesehatan harus berperan dalam keluarga, supaya anak tumbuh sehat sampai
dewasa sebagai generasi muda.
Berbagai hal tentang upaya mewujudkan status kesehatan yang lebih baik dan indikator
kualitas sumber daya manusia tersebut secara tidak langsung . kesehatan oleh wanita ternyata lebih
tinggi dari pada laki-laki karena daerah dibidang kesehatan berdasarkan kewenangan yang dimiliki
pemerintah daerah sesuai dengan ketentuan peraturan peraturan penyehatan lingkungan dan perbaikan
status gizi dengan indikator yang berpengaruh terhadap penghasilan penduduk.

B.Tujuan
Khusus


Melengkapi tugas dari dosen yang bersangkutan.

Umum



Untuk menambah wawasan mengenai Kesehatan Reproduksi mengenai Status Kesehatan
Wanita.
Untuk memehami dan mengetahui tentang Kesehatan Reproduksi yang berhubungan dengan
Status Kesehatan Wanita.
BAB II
Pembahasan

A.Defenisi
Berdasarkan Konferensi Wanita sedunia ke IV di Beijing pada tahun 1995 dan Koperensi
Kependudukan dan Pembangunan di Cairo tahun 1994 sudah disepakati perihal hak-hak reproduksi
kesehtan wanita tersebut. Dalam hal ini (Cholil,1996) menyimpulkan bahwa terkandung empat hal
pokok dalam reproduksi kesehtan wanita yaitu :
1. Kesehatan reproduksi dan seksual (reproductive and sexual health)
2. Penentuan dalam keputusan reproduksi (reproductive decision making)
3. Kesetaraan pria dan wanita (equality and equity for men and women)
4. Keamanan reproduksi dan seksual (sexual and reproductive security)
Adapun definisi tentang arti kesehatan reproduksi yang telah diterima secara internasional yaitu :
sebagai keadaan kesejahteraan fisik, mental, sosial yang utuh dalam segala hal yang berkaitan dengan
sistim, fungsi-fungsi dan proses reproduksi.
Selain itu juga disinggung hak produksi yang didasarkan pada pengakuan hak asasi manusia bagi
setiap pasangan atau individu untuk menentukan secara bebas dan bertanggung jawab mengenai
jumlah anak, penjarakan anak, dan menentukan kelahiran anak mereka.

B.Indikator-Indikator Permasalahan Kesehtan pada Wanita
Indikator Permasalahan Kesehatan Reproduksi Wanita:
Dalam pengertian kesehatan reproduksi secara lebih mendalam, bukan semata-mata sebagai
pengertian klinis (kedokteran) saja tetapi juga mencakup pengertian sosial (masyarakat). Intinya
kesehatan secara menyeluruh bahwa kualitas hidupnya sangat baik.
Namun, kondisi sosial dan ekonomi terutama di negara-negara berkembang yang kualitas hidup
dan kemiskinan memburuk, secara tidak langsung memperburuk pula kesehatan reproduksi wanita dan
Indikatornya adalah:

1. Jender, adalah peran masing-masing pria dan wanita berdasarkan jenis kelamin menurut
budaya yang berbeda-beda. Jender sebagai suatu kontruksi sosial mempengaruhi tingkat
kesehatan, dan karena peran jender berbeda dalam konteks cross cultural berarti tingkat
kesehatan wanita juga berbeda-beda.
2. Kemiskinan, antara lain mengakibatkan:


Makanan yang tidak cukup atau makanan yang kurang gizi



Persediaan air yang kurang, sanitasi yang jelek dan perumahan yang tidak layak.



Tidak mendapatkan pelayanan yang baik.

3. Pendidikan yang rendah.
Kemiskinan mempengaruhi kesempatan untuk mendapatkan pendidikan.
Kesempatan untuk sekolah tidak sama untuk semua tetapi tergantung dari kemampuan
membiayai.Dalam situasi kesulitan biaya biasanya anak laki-laki lebih diutamakan karena lakilaki dianggap sebagai pencari nafkah utama dalam keluarga.
Dalam hal ini bukan indikator kemiskinan saja yang berpengaruh tetapi juga jender
berpengaruh pula terhadap pendidikan,tingkat pendidikan ini mempengaruhi tingkat kesehatan.
Orang yang berpendidikan biasanya mempunyai pengertian yang lebih besar terhadap masalahmasalah kesehatan dan pencegahannya,minimal dengan mempunyai pendidikan yang memadai
seseorang dapat mencari liang, merawat diri sendiri, dan ikut serta dalam mengambil keputusan
dalam keluarga dan masyarakat.
4. Kawin muda
Di negara berkembang termasuk Indonesia kawin muda pada wanita masih banyak terjadi
(biasanya di bawah usia 18 tahun). Hal ini banyak kebudayaan yang menganggap kalau belum
menikah di usia tertentu dianggap tidak laku. Ada juga karena faktor kemiskinan, orang tua
cepat-cepat mengawinkan anaknya agar lepas tanggung jawabnya dan diserahkan anak wanita
tersebut kepada suaminya. Ini berarti wanita muda hamil mempunyai resiko tinggi pada saat
persalinan.
Di samping itu resiko tingkat kematian dua kali lebih besar dari wanita yang menikah di usia
20 tahunan. Dampak lain, mereka putus sekolah, pada akhirnya akan bergantung kepada suami
baik dalam ekonomi dan pengambilan keputusan.
5. Kekurangan gizi dan Kesehatan yang buruk.
Menurut WHO di negara berkembang terrnasuk Indonesia diperkirakan 450 juta wanita
tumbuh tidak sempurna karena kurang gizi pada masa kanak-kanak, akibat kemiskinan. Jika
pun berkecukupan, budaya menentukan bahwa suami dan anak laki-laki mendapat porsi yang
banyak dan terbaik dan terakhir sang ibu memakan sisa yang ada.
Wanita sejak ia mengalami menstruasi akan membutuhkan gizi yang lebih banyak dari pria
untuk mengganti darah yang keluar. Zat yang sangat dibutuhkan adalah zat besi yaitu 3 kali
lebih besar dari kebutuhan pria,disamping itu wanita juga membutuhkan zat yodium lebih
banyak dari pria, kekurangan zat ini akan menyebabkan gondok yang membahayakan
perkembangan janin baik fisik maupun mental.
Wanita juga sangat rawan terhadap beberapa penyakit, termasuk penyakit menular seksual,
karena pekerjaan mereka atau tubuh mereka yang berbeda dengan pria. Salah satu situasi yang
rawan adalah, pekerjaan wanita yang selalu berhubungan dengan air, misalnya mencuci,
memasak, dan sebagainya. Seperti diketahui air adalah media yang cukup berbahaya dalam
penularan bakteri penyakit.
6. Beban Kerja yang berat.
Wanita bekerja jauh lebih lama dari pada pria, berbagai penelitian yang telah dilakukan di
seluruh dunia rata-rata wanita bekerja 3 jam lebih lama. Akibatnya wanita mempunyai sedikit
waktu istirahat, lebih lanjut terjadinya kelelahan kronis, stress, dan sebagainya. Kesehatan
wanita tidak hanya dipengaruhi oleh waktu.
C.Mengidentifikasi indicator status kesehatan wanita.
Mengidentifikasi indicator status kesehatan wanita sebagai berikut:
1.Pendidikan.

2.Penghasilan
3.Usia harapan hidup
4.Angka kematian ibu
5.Tingkat kesuburan

Ditahun 2011 tingkat pendidikan dan pendapatan merupakan indikator penting yang berkaitan
dengan status kesehatan karena indikator tersebut tampaknya sebanyak 660.570 jiwa, sedangkan
wanita usia subur (15-39 tahun) sebanyak. 3.196.480 jiwa,berarti probabilitas wanita dengan status
kesehatan rendah.
Hubungan antara obesitas berdasarkan klasifikasi indeks massa tubuh dengan kejadian
indikator total harapan dikurangi dengan total analisis pengaruh upah, dana pensiun dan penghasilan
tidak kena pajak terhadap artikel terkait yang merupakan indikator komposit status kesehatan yang
dilihat dari menengah, tinggi, serta taraf perekonomian penduduk yang diukur dengan pendapatan
kawin dengan 2 anak, 75 persen wanita kawin dengan 3-4 anak hidup dengan adanya:






Terkait terhadap pelayanan sosial dasar,
Pendidikan
Informasi
layanan kesehatan
Pekerjaan rumah tangga yang diukur berdasarkan ragam pangan, pendapatan dan basis.

Perlu digunakan indikator lain yang merefleksikan status wanita dalam rumah dan status kesehatan
keluarga wanita

Indikator perilaku hidup sehat yang berhubungan dengan pendapatan keluarga yaitu:




penggunaan layanan kesehatan
pendapatan keluarga
Biaya
Berbagai hal tentang upaya mewujudkan status kesehatan yang lebih baik dan indikator kualitas
sumber daya manusia tersebut secara tidak langsung karna kesehatan oleh wanita ternyata lebih tinggi
dari pada laki-laki karena daerah dibidang kesehatan berdasarkan kewenangan yang dimiliki
pemerintah daerah sesuai dengan ketentuan peraturan- peraturan penyehatan lingkungan dan perbaikan
status gizi dan

berpengaruh terhadap penghasilan penduduk. akan tetapi, pesatnya 73,47 tahun

(wanita) morbiditas merangkum berbagai indikator ketahanan pangan rumah tangga dalam sebuah
pangan (intik energi) atau status gizi individu (khususnya wanita hamil dan peningkatan pendapatan
akan berpengaruh terhadap perbaikan kesehatan dan indikator, metode pengumpulan dan sumber
informasinya.
Persen wanita duduk di sekolah menengah pertama atau tingkat yang lebih tinggi. bahwa keluarga
miskin dapat memiliki anak dengan status kesehatan dan gizi yang berhubungan dengan pola
pendapatan dan/atau pengeluaran rumahtangga.
BAB III
PENUTUP
A.Kesimpulan
Definisi tentang arti kesehatan reproduksi yang telah diterima secara internasional yaitu :
sebagai keadaan kesejahteraan fisik, mental, sosial yang utuh dalam segala hal yang berkaitan dengan
sistim, fungsi-fungsi dan proses reproduksi.
Identifikasi indicator status kesehatan wanita adalah sebagai berikut:
1.Pendidikan.
2.Penghasilan
3.Usia harapan hidup
4.Angka kematian ibu
5.Tingkat kesuburan
Adapun Indikator Permasalahan Kesehatan Reproduksi Wanita Adalah Sebagai Berikut:
1.Jender
2.Kemiskinan
3.Pendidikan yang rendah
4.Kawin muda
5.Kekurangan gizi dan kesehatan yang buruk
6.Beban krrja yang berat

B.Saran
Setelah dibahas kesehatan reproduksi tentang status kesehatan wanita dan indikator-indikator
permasalahan reproduksi pada wanita, semoga pembaca dapat memahami mengenai hal tersebut dan
semoga dapat diambil hikmah nya.
DAFTAR PUSTAKA

WWW.Geogle/Status kesehatan wanita.
KONSEP PEMIKIRAN TENTANG KESEHATAN REPRODUKSI WANITA(NS. NUR MEITY
S.A S, KEP).
Artikel Rebecca - 2005

More Related Content

What's hot

Perubahan dan adaptasi fisiologis pada ibu hamil
Perubahan dan adaptasi fisiologis pada ibu hamilPerubahan dan adaptasi fisiologis pada ibu hamil
Perubahan dan adaptasi fisiologis pada ibu hamil
Hetty Astri
 
PERUBAHAN PSIKOLOGIS MASA NIFAS
PERUBAHAN PSIKOLOGIS MASA NIFASPERUBAHAN PSIKOLOGIS MASA NIFAS
PERUBAHAN PSIKOLOGIS MASA NIFAS
pjj_kemenkes
 
Adaptasi BBL di luar uterus
Adaptasi BBL di luar uterus Adaptasi BBL di luar uterus
Adaptasi BBL di luar uterus
Asih Astuti
 
Pemeriksaan diagnostik
Pemeriksaan diagnostik Pemeriksaan diagnostik
Pemeriksaan diagnostik
Rahayu Pratiwi
 
midwifery care
midwifery caremidwifery care
midwifery care
Aprillia Indah Fajarwati
 
askeb akseptor Kb suntik 3 bulan
askeb akseptor Kb suntik 3 bulanaskeb akseptor Kb suntik 3 bulan
askeb akseptor Kb suntik 3 bulan
Ratna Imas Indriyani (Ratna Fadhilah Al-mumtazah)
 
Mekanisme Persalinan Normal
Mekanisme Persalinan NormalMekanisme Persalinan Normal
Mekanisme Persalinan Normal
Hendrik Sutopo
 
Praktikum 2 PWS-KIA
Praktikum 2 PWS-KIAPraktikum 2 PWS-KIA
Praktikum 2 PWS-KIA
pjj_kemenkes
 
Tanggung jawab bidan di tatanan pelayanan kesehatan
Tanggung jawab bidan di tatanan pelayanan kesehatanTanggung jawab bidan di tatanan pelayanan kesehatan
Tanggung jawab bidan di tatanan pelayanan kesehatan
milanurmilayanti
 
Perubahan fisiologis pada ibu nifas,sisten endokrin,kardiovaskular,ppt
Perubahan fisiologis pada ibu nifas,sisten endokrin,kardiovaskular,pptPerubahan fisiologis pada ibu nifas,sisten endokrin,kardiovaskular,ppt
Perubahan fisiologis pada ibu nifas,sisten endokrin,kardiovaskular,ppt
martaagustinasirait
 
Perubahan anatomi fisiologis sistem muculoskeletal
Perubahan anatomi fisiologis sistem muculoskeletalPerubahan anatomi fisiologis sistem muculoskeletal
Perubahan anatomi fisiologis sistem muculoskeletal
Rahayu Pratiwi
 
Fraktur klavikula dan fraktur humerus pada bayi
Fraktur klavikula dan fraktur humerus pada bayiFraktur klavikula dan fraktur humerus pada bayi
Fraktur klavikula dan fraktur humerus pada bayinor rahmah
 
Soal etikolegal
Soal etikolegalSoal etikolegal
Soal etikolegal
mutianelvison
 
Metabolisme Pada Bumil
Metabolisme Pada BumilMetabolisme Pada Bumil
Metabolisme Pada Bumil
Rahayu Pratiwi
 
Kelompok 4 neonatus perbaikan,ppt
Kelompok 4 neonatus perbaikan,pptKelompok 4 neonatus perbaikan,ppt
Kelompok 4 neonatus perbaikan,ppt
martaagustinasirait
 
Legislasi,registrasi,lisensi praktek kebidanan
Legislasi,registrasi,lisensi praktek kebidananLegislasi,registrasi,lisensi praktek kebidanan
Legislasi,registrasi,lisensi praktek kebidanan
febriok
 
KEHAMILAN DAN PERKEMBANGAN JANIN PPT
KEHAMILAN DAN PERKEMBANGAN JANIN PPTKEHAMILAN DAN PERKEMBANGAN JANIN PPT
KEHAMILAN DAN PERKEMBANGAN JANIN PPT
Nurindah Nurindah
 
Alat alat kebidanan beserta fungsinya
Alat alat kebidanan beserta fungsinyaAlat alat kebidanan beserta fungsinya
Alat alat kebidanan beserta fungsinyafitri fitriani
 
86345062 makalah-plasenta-previa
86345062 makalah-plasenta-previa86345062 makalah-plasenta-previa
86345062 makalah-plasenta-previa
Warnet Raha
 
1. Evidence based midwifery.pptx
1. Evidence based midwifery.pptx1. Evidence based midwifery.pptx
1. Evidence based midwifery.pptx
fita69
 

What's hot (20)

Perubahan dan adaptasi fisiologis pada ibu hamil
Perubahan dan adaptasi fisiologis pada ibu hamilPerubahan dan adaptasi fisiologis pada ibu hamil
Perubahan dan adaptasi fisiologis pada ibu hamil
 
PERUBAHAN PSIKOLOGIS MASA NIFAS
PERUBAHAN PSIKOLOGIS MASA NIFASPERUBAHAN PSIKOLOGIS MASA NIFAS
PERUBAHAN PSIKOLOGIS MASA NIFAS
 
Adaptasi BBL di luar uterus
Adaptasi BBL di luar uterus Adaptasi BBL di luar uterus
Adaptasi BBL di luar uterus
 
Pemeriksaan diagnostik
Pemeriksaan diagnostik Pemeriksaan diagnostik
Pemeriksaan diagnostik
 
midwifery care
midwifery caremidwifery care
midwifery care
 
askeb akseptor Kb suntik 3 bulan
askeb akseptor Kb suntik 3 bulanaskeb akseptor Kb suntik 3 bulan
askeb akseptor Kb suntik 3 bulan
 
Mekanisme Persalinan Normal
Mekanisme Persalinan NormalMekanisme Persalinan Normal
Mekanisme Persalinan Normal
 
Praktikum 2 PWS-KIA
Praktikum 2 PWS-KIAPraktikum 2 PWS-KIA
Praktikum 2 PWS-KIA
 
Tanggung jawab bidan di tatanan pelayanan kesehatan
Tanggung jawab bidan di tatanan pelayanan kesehatanTanggung jawab bidan di tatanan pelayanan kesehatan
Tanggung jawab bidan di tatanan pelayanan kesehatan
 
Perubahan fisiologis pada ibu nifas,sisten endokrin,kardiovaskular,ppt
Perubahan fisiologis pada ibu nifas,sisten endokrin,kardiovaskular,pptPerubahan fisiologis pada ibu nifas,sisten endokrin,kardiovaskular,ppt
Perubahan fisiologis pada ibu nifas,sisten endokrin,kardiovaskular,ppt
 
Perubahan anatomi fisiologis sistem muculoskeletal
Perubahan anatomi fisiologis sistem muculoskeletalPerubahan anatomi fisiologis sistem muculoskeletal
Perubahan anatomi fisiologis sistem muculoskeletal
 
Fraktur klavikula dan fraktur humerus pada bayi
Fraktur klavikula dan fraktur humerus pada bayiFraktur klavikula dan fraktur humerus pada bayi
Fraktur klavikula dan fraktur humerus pada bayi
 
Soal etikolegal
Soal etikolegalSoal etikolegal
Soal etikolegal
 
Metabolisme Pada Bumil
Metabolisme Pada BumilMetabolisme Pada Bumil
Metabolisme Pada Bumil
 
Kelompok 4 neonatus perbaikan,ppt
Kelompok 4 neonatus perbaikan,pptKelompok 4 neonatus perbaikan,ppt
Kelompok 4 neonatus perbaikan,ppt
 
Legislasi,registrasi,lisensi praktek kebidanan
Legislasi,registrasi,lisensi praktek kebidananLegislasi,registrasi,lisensi praktek kebidanan
Legislasi,registrasi,lisensi praktek kebidanan
 
KEHAMILAN DAN PERKEMBANGAN JANIN PPT
KEHAMILAN DAN PERKEMBANGAN JANIN PPTKEHAMILAN DAN PERKEMBANGAN JANIN PPT
KEHAMILAN DAN PERKEMBANGAN JANIN PPT
 
Alat alat kebidanan beserta fungsinya
Alat alat kebidanan beserta fungsinyaAlat alat kebidanan beserta fungsinya
Alat alat kebidanan beserta fungsinya
 
86345062 makalah-plasenta-previa
86345062 makalah-plasenta-previa86345062 makalah-plasenta-previa
86345062 makalah-plasenta-previa
 
1. Evidence based midwifery.pptx
1. Evidence based midwifery.pptx1. Evidence based midwifery.pptx
1. Evidence based midwifery.pptx
 

Viewers also liked

Siklus kesehatan wanita
Siklus kesehatan wanitaSiklus kesehatan wanita
Siklus kesehatan wanitahoshirami
 
SIKLUS KESEHATAN WANITA, KONSEPSI, BAYI DAN ANAK, REMAJA, DEWASA DAN USIA LA...
SIKLUS KESEHATAN WANITA, KONSEPSI, BAYI DAN ANAK, REMAJA, DEWASA DAN USIA LA...SIKLUS KESEHATAN WANITA, KONSEPSI, BAYI DAN ANAK, REMAJA, DEWASA DAN USIA LA...
SIKLUS KESEHATAN WANITA, KONSEPSI, BAYI DAN ANAK, REMAJA, DEWASA DAN USIA LA...
nor rahmah
 
Kesehatan wanita sepanjang siklus kehidupan
Kesehatan wanita sepanjang siklus kehidupanKesehatan wanita sepanjang siklus kehidupan
Kesehatan wanita sepanjang siklus kehidupan
Delfriana Ayu Sembiring
 
KB 1 Masalah Kesehatan Reproduksi yang Sering Terjadi pada Siklus Reproduksi ...
KB 1 Masalah Kesehatan Reproduksi yang Sering Terjadi pada Siklus Reproduksi ...KB 1 Masalah Kesehatan Reproduksi yang Sering Terjadi pada Siklus Reproduksi ...
KB 1 Masalah Kesehatan Reproduksi yang Sering Terjadi pada Siklus Reproduksi ...
pjj_kemenkes
 
Makalah Kesehatan Reproduksi Konsep Gender
Makalah Kesehatan Reproduksi Konsep GenderMakalah Kesehatan Reproduksi Konsep Gender
Makalah Kesehatan Reproduksi Konsep GenderShafa Nabilah Eka Puteri
 
Contoh teknologi kebidanan tepat guna dalam pelayanan kesehatan ibu
Contoh teknologi kebidanan tepat guna dalam pelayanan kesehatan ibu Contoh teknologi kebidanan tepat guna dalam pelayanan kesehatan ibu
Contoh teknologi kebidanan tepat guna dalam pelayanan kesehatan ibu
sri wahyuni
 
Kesehatan Reproduksi ( pemantauan tumbuh kembang wanita sepanjang daur kehidu...
Kesehatan Reproduksi ( pemantauan tumbuh kembang wanita sepanjang daur kehidu...Kesehatan Reproduksi ( pemantauan tumbuh kembang wanita sepanjang daur kehidu...
Kesehatan Reproduksi ( pemantauan tumbuh kembang wanita sepanjang daur kehidu...
Aftina Eka R
 
Teknologi Tepat Guna dalam Kebidanan
Teknologi Tepat Guna dalam KebidananTeknologi Tepat Guna dalam Kebidanan
Teknologi Tepat Guna dalam Kebidanan
pjj_kemenkes
 
Power Point 'Makalah Tugas Bu Ayu'
Power Point 'Makalah Tugas Bu Ayu'Power Point 'Makalah Tugas Bu Ayu'
Power Point 'Makalah Tugas Bu Ayu'chakaixing
 
Dimensi sosial wanita dan permasalahannya new
Dimensi sosial wanita dan permasalahannya newDimensi sosial wanita dan permasalahannya new
Dimensi sosial wanita dan permasalahannya new
SilVhya Saidah
 
Makalah penyakit jantung pada lansia
Makalah penyakit jantung pada lansiaMakalah penyakit jantung pada lansia
Makalah penyakit jantung pada lansiaAkican Akici
 
Makalah ilmu politik 2015
Makalah ilmu politik 2015Makalah ilmu politik 2015
Makalah ilmu politik 2015Ikhwan Setiawan
 
Kesehatan Wanita Sepanjang Siklus Kehidupan (Tugas Dosen Marini)
Kesehatan Wanita Sepanjang Siklus Kehidupan (Tugas Dosen Marini)Kesehatan Wanita Sepanjang Siklus Kehidupan (Tugas Dosen Marini)
Kesehatan Wanita Sepanjang Siklus Kehidupan (Tugas Dosen Marini)Uray Deviani
 
Makalah ilmu sosial dan politik
Makalah ilmu sosial dan politikMakalah ilmu sosial dan politik
Makalah ilmu sosial dan politik
Sentra Komputer dan Foto Copy
 
KB 3 Asuhan Kebidanan pada Perempuan yang Berkaitan dengan Sistem Reproduksi
KB 3 Asuhan Kebidanan pada Perempuan yang Berkaitan dengan Sistem ReproduksiKB 3 Asuhan Kebidanan pada Perempuan yang Berkaitan dengan Sistem Reproduksi
KB 3 Asuhan Kebidanan pada Perempuan yang Berkaitan dengan Sistem Reproduksi
pjj_kemenkes
 
Masalah Kebidanan Akibat Kesehatan Lingkungan
Masalah Kebidanan Akibat Kesehatan LingkunganMasalah Kebidanan Akibat Kesehatan Lingkungan
Masalah Kebidanan Akibat Kesehatan Lingkungan
pjj_kemenkes
 

Viewers also liked (20)

Siklus kesehatan wanita
Siklus kesehatan wanitaSiklus kesehatan wanita
Siklus kesehatan wanita
 
SIKLUS KESEHATAN WANITA, KONSEPSI, BAYI DAN ANAK, REMAJA, DEWASA DAN USIA LA...
SIKLUS KESEHATAN WANITA, KONSEPSI, BAYI DAN ANAK, REMAJA, DEWASA DAN USIA LA...SIKLUS KESEHATAN WANITA, KONSEPSI, BAYI DAN ANAK, REMAJA, DEWASA DAN USIA LA...
SIKLUS KESEHATAN WANITA, KONSEPSI, BAYI DAN ANAK, REMAJA, DEWASA DAN USIA LA...
 
Kesehatan wanita sepanjang siklus kehidupan
Kesehatan wanita sepanjang siklus kehidupanKesehatan wanita sepanjang siklus kehidupan
Kesehatan wanita sepanjang siklus kehidupan
 
KB 1 Masalah Kesehatan Reproduksi yang Sering Terjadi pada Siklus Reproduksi ...
KB 1 Masalah Kesehatan Reproduksi yang Sering Terjadi pada Siklus Reproduksi ...KB 1 Masalah Kesehatan Reproduksi yang Sering Terjadi pada Siklus Reproduksi ...
KB 1 Masalah Kesehatan Reproduksi yang Sering Terjadi pada Siklus Reproduksi ...
 
Makalah Kesehatan Reproduksi Konsep Gender
Makalah Kesehatan Reproduksi Konsep GenderMakalah Kesehatan Reproduksi Konsep Gender
Makalah Kesehatan Reproduksi Konsep Gender
 
Contoh teknologi kebidanan tepat guna dalam pelayanan kesehatan ibu
Contoh teknologi kebidanan tepat guna dalam pelayanan kesehatan ibu Contoh teknologi kebidanan tepat guna dalam pelayanan kesehatan ibu
Contoh teknologi kebidanan tepat guna dalam pelayanan kesehatan ibu
 
Kesehatan Reproduksi ( pemantauan tumbuh kembang wanita sepanjang daur kehidu...
Kesehatan Reproduksi ( pemantauan tumbuh kembang wanita sepanjang daur kehidu...Kesehatan Reproduksi ( pemantauan tumbuh kembang wanita sepanjang daur kehidu...
Kesehatan Reproduksi ( pemantauan tumbuh kembang wanita sepanjang daur kehidu...
 
Teknologi Tepat Guna dalam Kebidanan
Teknologi Tepat Guna dalam KebidananTeknologi Tepat Guna dalam Kebidanan
Teknologi Tepat Guna dalam Kebidanan
 
Konsep gender dalam Kesehatan Reproduksi
Konsep gender dalam Kesehatan ReproduksiKonsep gender dalam Kesehatan Reproduksi
Konsep gender dalam Kesehatan Reproduksi
 
Power Point 'Makalah Tugas Bu Ayu'
Power Point 'Makalah Tugas Bu Ayu'Power Point 'Makalah Tugas Bu Ayu'
Power Point 'Makalah Tugas Bu Ayu'
 
Dimensi sosial wanita dan permasalahannya new
Dimensi sosial wanita dan permasalahannya newDimensi sosial wanita dan permasalahannya new
Dimensi sosial wanita dan permasalahannya new
 
Makalah penyakit jantung pada lansia
Makalah penyakit jantung pada lansiaMakalah penyakit jantung pada lansia
Makalah penyakit jantung pada lansia
 
Kasus pendidikan
Kasus pendidikanKasus pendidikan
Kasus pendidikan
 
Modul 8 kb 3
Modul 8 kb 3Modul 8 kb 3
Modul 8 kb 3
 
Makalah ilmu politik 2015
Makalah ilmu politik 2015Makalah ilmu politik 2015
Makalah ilmu politik 2015
 
Kesehatan Wanita Sepanjang Siklus Kehidupan (Tugas Dosen Marini)
Kesehatan Wanita Sepanjang Siklus Kehidupan (Tugas Dosen Marini)Kesehatan Wanita Sepanjang Siklus Kehidupan (Tugas Dosen Marini)
Kesehatan Wanita Sepanjang Siklus Kehidupan (Tugas Dosen Marini)
 
Makalah ilmu sosial dan politik
Makalah ilmu sosial dan politikMakalah ilmu sosial dan politik
Makalah ilmu sosial dan politik
 
Makalah kesehatan reproduksi
Makalah kesehatan reproduksiMakalah kesehatan reproduksi
Makalah kesehatan reproduksi
 
KB 3 Asuhan Kebidanan pada Perempuan yang Berkaitan dengan Sistem Reproduksi
KB 3 Asuhan Kebidanan pada Perempuan yang Berkaitan dengan Sistem ReproduksiKB 3 Asuhan Kebidanan pada Perempuan yang Berkaitan dengan Sistem Reproduksi
KB 3 Asuhan Kebidanan pada Perempuan yang Berkaitan dengan Sistem Reproduksi
 
Masalah Kebidanan Akibat Kesehatan Lingkungan
Masalah Kebidanan Akibat Kesehatan LingkunganMasalah Kebidanan Akibat Kesehatan Lingkungan
Masalah Kebidanan Akibat Kesehatan Lingkungan
 

Similar to Kesehatan reproduksi tentang status kesehtan wanita kelompok 8

Kesehatan reproduksi tentang status kesehtan wanita kelompok 8
Kesehatan reproduksi tentang status kesehtan wanita kelompok 8Kesehatan reproduksi tentang status kesehtan wanita kelompok 8
Kesehatan reproduksi tentang status kesehtan wanita kelompok 8Aan Saja
 
Yuyun
YuyunYuyun
Makalah-Kesehatan-Reproduksi-wanita.docx
Makalah-Kesehatan-Reproduksi-wanita.docxMakalah-Kesehatan-Reproduksi-wanita.docx
Makalah-Kesehatan-Reproduksi-wanita.docx
zainulandri1
 
Elemen-elemen Pelayanan Kesehatan Reproduksi
Elemen-elemen Pelayanan Kesehatan Reproduksi Elemen-elemen Pelayanan Kesehatan Reproduksi
Elemen-elemen Pelayanan Kesehatan Reproduksi
pjj_kemenkes
 
KB 1 Konsep Kesehatan Reproduksi
KB 1 Konsep Kesehatan ReproduksiKB 1 Konsep Kesehatan Reproduksi
KB 1 Konsep Kesehatan Reproduksi
pjj_kemenkes
 
KB 2 Konsep Gender dalam Kesehatan Reproduksi Perempuan
KB 2 Konsep Gender dalam Kesehatan Reproduksi PerempuanKB 2 Konsep Gender dalam Kesehatan Reproduksi Perempuan
KB 2 Konsep Gender dalam Kesehatan Reproduksi Perempuan
pjj_kemenkes
 
KB 3 Memahami Isu-isu Kesehatan Gender
KB 3 Memahami Isu-isu Kesehatan GenderKB 3 Memahami Isu-isu Kesehatan Gender
KB 3 Memahami Isu-isu Kesehatan Gender
pjj_kemenkes
 
Masa Subur dan Masa Hamil
Masa Subur dan Masa Hamil Masa Subur dan Masa Hamil
Masa Subur dan Masa Hamil
pjj_kemenkes
 
ppt Kel 12 kppk .pptx
ppt Kel 12 kppk .pptxppt Kel 12 kppk .pptx
ppt Kel 12 kppk .pptx
AnnisaPNulhakim
 
Askep keluarga pada balita
Askep keluarga pada balitaAskep keluarga pada balita
Askep keluarga pada balita
Rahmat Ramadhani
 
KONSEP KESPRO.pdf
KONSEP KESPRO.pdfKONSEP KESPRO.pdf
KONSEP KESPRO.pdf
yunirifdah
 
Nia makalah promkes remaja
Nia makalah promkes remajaNia makalah promkes remaja
Nia makalah promkes remaja
Septian Muna Barakati
 
Masa Antara
Masa Antara Masa Antara
Masa Antara
pjj_kemenkes
 
Tugas kesehatan reproduksi
Tugas kesehatan reproduksi Tugas kesehatan reproduksi
Tugas kesehatan reproduksi
KamilatulKhuriyah
 
Buku saku kespro
Buku saku kesproBuku saku kespro
Buku saku kespro
YuliyantiSantoso
 
Kespro
KesproKespro
Kespro
Nana Trisna
 
Kespro
KesproKespro
Kespro
Nana Trisna
 

Similar to Kesehatan reproduksi tentang status kesehtan wanita kelompok 8 (20)

Kesehatan reproduksi tentang status kesehtan wanita kelompok 8
Kesehatan reproduksi tentang status kesehtan wanita kelompok 8Kesehatan reproduksi tentang status kesehtan wanita kelompok 8
Kesehatan reproduksi tentang status kesehtan wanita kelompok 8
 
Yuyun
YuyunYuyun
Yuyun
 
Makalah-Kesehatan-Reproduksi-wanita.docx
Makalah-Kesehatan-Reproduksi-wanita.docxMakalah-Kesehatan-Reproduksi-wanita.docx
Makalah-Kesehatan-Reproduksi-wanita.docx
 
Elemen-elemen Pelayanan Kesehatan Reproduksi
Elemen-elemen Pelayanan Kesehatan Reproduksi Elemen-elemen Pelayanan Kesehatan Reproduksi
Elemen-elemen Pelayanan Kesehatan Reproduksi
 
KB 1 Konsep Kesehatan Reproduksi
KB 1 Konsep Kesehatan ReproduksiKB 1 Konsep Kesehatan Reproduksi
KB 1 Konsep Kesehatan Reproduksi
 
KB 2 Konsep Gender dalam Kesehatan Reproduksi Perempuan
KB 2 Konsep Gender dalam Kesehatan Reproduksi PerempuanKB 2 Konsep Gender dalam Kesehatan Reproduksi Perempuan
KB 2 Konsep Gender dalam Kesehatan Reproduksi Perempuan
 
KB 3 Memahami Isu-isu Kesehatan Gender
KB 3 Memahami Isu-isu Kesehatan GenderKB 3 Memahami Isu-isu Kesehatan Gender
KB 3 Memahami Isu-isu Kesehatan Gender
 
Masa Subur dan Masa Hamil
Masa Subur dan Masa Hamil Masa Subur dan Masa Hamil
Masa Subur dan Masa Hamil
 
Sosbud 3
Sosbud 3Sosbud 3
Sosbud 3
 
ppt Kel 12 kppk .pptx
ppt Kel 12 kppk .pptxppt Kel 12 kppk .pptx
ppt Kel 12 kppk .pptx
 
Askep keluarga pada balita
Askep keluarga pada balitaAskep keluarga pada balita
Askep keluarga pada balita
 
KONSEP KESPRO.pdf
KONSEP KESPRO.pdfKONSEP KESPRO.pdf
KONSEP KESPRO.pdf
 
Nia makalah promkes remaja
Nia makalah promkes remajaNia makalah promkes remaja
Nia makalah promkes remaja
 
prinsip - prinsip ilmu gizi
prinsip - prinsip ilmu giziprinsip - prinsip ilmu gizi
prinsip - prinsip ilmu gizi
 
Masa Antara
Masa Antara Masa Antara
Masa Antara
 
Tugas kesehatan reproduksi
Tugas kesehatan reproduksi Tugas kesehatan reproduksi
Tugas kesehatan reproduksi
 
pelayanan kb
pelayanan kbpelayanan kb
pelayanan kb
 
Buku saku kespro
Buku saku kesproBuku saku kespro
Buku saku kespro
 
Kespro
KesproKespro
Kespro
 
Kespro
KesproKespro
Kespro
 

Kesehatan reproduksi tentang status kesehtan wanita kelompok 8

  • 1.
  • 2. KATA PENGANTAR Puji dan syukur kami ucapkan kepada Allah SWT,karena atas rahmat, taufik serta hidayahNya,kami dapat menyelesaikan penyusunan sebuah makalah tentang hubungan gizi dengan menarche. Penyusunan makalah ini dimaksudkan untuk memenuhi salah satu tugas mata kuliah gizi. Selain itu, untuk menambah wawasan dan pengetahuan yang lebih luas mengenai masah hubungan gizi dengan menarche. Kami menyadari bahwa penyusunan makalah ini masih jauh dari kesempurnaan, oleh karena itu kami sangat mengharapkan kritik dan saran demi kesempurnaan penyusunan makalah selanjutnya. Akhirnya, semoga makalah ini dapat bermanfaat khususnya bagi kami dan umumnya bagi kita semua, Amien. Padang, 27 Juli 2011
  • 3. DAFTAR ISI KATA PENGANTAR................................................................................................... DAFTAR ISI................................................................................................................. BAB I Pendahuluan A. Latar belakang masalah................................................................................................. B. Tujuan ........................................................................................................................... BAB II Pembahasan A. Definisi kesehatan reproduksi wanita......................................................................... B. Indikator-indikator permasalahan kesehatan pada wanita .......................................... C. Mengidentifikasi indikator status kesehatan wanita.................................................... BAB III Penutup A. Kesimpulan .................................................................................................................. B. Saran ............................................................................................................................. DAFTAR PUSTAKA
  • 4. BAB 1 Pendahuluan A.Latar Belakang Masalah Pembangunan kesehatan bertujuan untuk mempertinggi derajat kesehatan masyarakat. Demi tercapainya derajat kesehatan yang tinggi, maka wanita sebagai penerima kesehatan, anggota keluarga dan pemberi pelayanan kesehatan harus berperan dalam keluarga, supaya anak tumbuh sehat sampai dewasa sebagai generasi muda. Berbagai hal tentang upaya mewujudkan status kesehatan yang lebih baik dan indikator kualitas sumber daya manusia tersebut secara tidak langsung . kesehatan oleh wanita ternyata lebih tinggi dari pada laki-laki karena daerah dibidang kesehatan berdasarkan kewenangan yang dimiliki pemerintah daerah sesuai dengan ketentuan peraturan peraturan penyehatan lingkungan dan perbaikan status gizi dengan indikator yang berpengaruh terhadap penghasilan penduduk. B.Tujuan Khusus  Melengkapi tugas dari dosen yang bersangkutan. Umum   Untuk menambah wawasan mengenai Kesehatan Reproduksi mengenai Status Kesehatan Wanita. Untuk memehami dan mengetahui tentang Kesehatan Reproduksi yang berhubungan dengan Status Kesehatan Wanita.
  • 5. BAB II Pembahasan A.Defenisi Berdasarkan Konferensi Wanita sedunia ke IV di Beijing pada tahun 1995 dan Koperensi Kependudukan dan Pembangunan di Cairo tahun 1994 sudah disepakati perihal hak-hak reproduksi kesehtan wanita tersebut. Dalam hal ini (Cholil,1996) menyimpulkan bahwa terkandung empat hal pokok dalam reproduksi kesehtan wanita yaitu : 1. Kesehatan reproduksi dan seksual (reproductive and sexual health) 2. Penentuan dalam keputusan reproduksi (reproductive decision making) 3. Kesetaraan pria dan wanita (equality and equity for men and women) 4. Keamanan reproduksi dan seksual (sexual and reproductive security) Adapun definisi tentang arti kesehatan reproduksi yang telah diterima secara internasional yaitu : sebagai keadaan kesejahteraan fisik, mental, sosial yang utuh dalam segala hal yang berkaitan dengan sistim, fungsi-fungsi dan proses reproduksi. Selain itu juga disinggung hak produksi yang didasarkan pada pengakuan hak asasi manusia bagi setiap pasangan atau individu untuk menentukan secara bebas dan bertanggung jawab mengenai jumlah anak, penjarakan anak, dan menentukan kelahiran anak mereka. B.Indikator-Indikator Permasalahan Kesehtan pada Wanita Indikator Permasalahan Kesehatan Reproduksi Wanita: Dalam pengertian kesehatan reproduksi secara lebih mendalam, bukan semata-mata sebagai pengertian klinis (kedokteran) saja tetapi juga mencakup pengertian sosial (masyarakat). Intinya kesehatan secara menyeluruh bahwa kualitas hidupnya sangat baik. Namun, kondisi sosial dan ekonomi terutama di negara-negara berkembang yang kualitas hidup dan kemiskinan memburuk, secara tidak langsung memperburuk pula kesehatan reproduksi wanita dan Indikatornya adalah: 1. Jender, adalah peran masing-masing pria dan wanita berdasarkan jenis kelamin menurut budaya yang berbeda-beda. Jender sebagai suatu kontruksi sosial mempengaruhi tingkat kesehatan, dan karena peran jender berbeda dalam konteks cross cultural berarti tingkat kesehatan wanita juga berbeda-beda.
  • 6. 2. Kemiskinan, antara lain mengakibatkan:  Makanan yang tidak cukup atau makanan yang kurang gizi  Persediaan air yang kurang, sanitasi yang jelek dan perumahan yang tidak layak.  Tidak mendapatkan pelayanan yang baik. 3. Pendidikan yang rendah. Kemiskinan mempengaruhi kesempatan untuk mendapatkan pendidikan. Kesempatan untuk sekolah tidak sama untuk semua tetapi tergantung dari kemampuan membiayai.Dalam situasi kesulitan biaya biasanya anak laki-laki lebih diutamakan karena lakilaki dianggap sebagai pencari nafkah utama dalam keluarga. Dalam hal ini bukan indikator kemiskinan saja yang berpengaruh tetapi juga jender berpengaruh pula terhadap pendidikan,tingkat pendidikan ini mempengaruhi tingkat kesehatan. Orang yang berpendidikan biasanya mempunyai pengertian yang lebih besar terhadap masalahmasalah kesehatan dan pencegahannya,minimal dengan mempunyai pendidikan yang memadai seseorang dapat mencari liang, merawat diri sendiri, dan ikut serta dalam mengambil keputusan dalam keluarga dan masyarakat. 4. Kawin muda Di negara berkembang termasuk Indonesia kawin muda pada wanita masih banyak terjadi (biasanya di bawah usia 18 tahun). Hal ini banyak kebudayaan yang menganggap kalau belum menikah di usia tertentu dianggap tidak laku. Ada juga karena faktor kemiskinan, orang tua cepat-cepat mengawinkan anaknya agar lepas tanggung jawabnya dan diserahkan anak wanita tersebut kepada suaminya. Ini berarti wanita muda hamil mempunyai resiko tinggi pada saat persalinan. Di samping itu resiko tingkat kematian dua kali lebih besar dari wanita yang menikah di usia 20 tahunan. Dampak lain, mereka putus sekolah, pada akhirnya akan bergantung kepada suami baik dalam ekonomi dan pengambilan keputusan.
  • 7. 5. Kekurangan gizi dan Kesehatan yang buruk. Menurut WHO di negara berkembang terrnasuk Indonesia diperkirakan 450 juta wanita tumbuh tidak sempurna karena kurang gizi pada masa kanak-kanak, akibat kemiskinan. Jika pun berkecukupan, budaya menentukan bahwa suami dan anak laki-laki mendapat porsi yang banyak dan terbaik dan terakhir sang ibu memakan sisa yang ada. Wanita sejak ia mengalami menstruasi akan membutuhkan gizi yang lebih banyak dari pria untuk mengganti darah yang keluar. Zat yang sangat dibutuhkan adalah zat besi yaitu 3 kali lebih besar dari kebutuhan pria,disamping itu wanita juga membutuhkan zat yodium lebih banyak dari pria, kekurangan zat ini akan menyebabkan gondok yang membahayakan perkembangan janin baik fisik maupun mental. Wanita juga sangat rawan terhadap beberapa penyakit, termasuk penyakit menular seksual, karena pekerjaan mereka atau tubuh mereka yang berbeda dengan pria. Salah satu situasi yang rawan adalah, pekerjaan wanita yang selalu berhubungan dengan air, misalnya mencuci, memasak, dan sebagainya. Seperti diketahui air adalah media yang cukup berbahaya dalam penularan bakteri penyakit. 6. Beban Kerja yang berat. Wanita bekerja jauh lebih lama dari pada pria, berbagai penelitian yang telah dilakukan di seluruh dunia rata-rata wanita bekerja 3 jam lebih lama. Akibatnya wanita mempunyai sedikit waktu istirahat, lebih lanjut terjadinya kelelahan kronis, stress, dan sebagainya. Kesehatan wanita tidak hanya dipengaruhi oleh waktu.
  • 8. C.Mengidentifikasi indicator status kesehatan wanita. Mengidentifikasi indicator status kesehatan wanita sebagai berikut: 1.Pendidikan. 2.Penghasilan 3.Usia harapan hidup 4.Angka kematian ibu 5.Tingkat kesuburan Ditahun 2011 tingkat pendidikan dan pendapatan merupakan indikator penting yang berkaitan dengan status kesehatan karena indikator tersebut tampaknya sebanyak 660.570 jiwa, sedangkan wanita usia subur (15-39 tahun) sebanyak. 3.196.480 jiwa,berarti probabilitas wanita dengan status kesehatan rendah. Hubungan antara obesitas berdasarkan klasifikasi indeks massa tubuh dengan kejadian indikator total harapan dikurangi dengan total analisis pengaruh upah, dana pensiun dan penghasilan tidak kena pajak terhadap artikel terkait yang merupakan indikator komposit status kesehatan yang dilihat dari menengah, tinggi, serta taraf perekonomian penduduk yang diukur dengan pendapatan kawin dengan 2 anak, 75 persen wanita kawin dengan 3-4 anak hidup dengan adanya:      Terkait terhadap pelayanan sosial dasar, Pendidikan Informasi layanan kesehatan Pekerjaan rumah tangga yang diukur berdasarkan ragam pangan, pendapatan dan basis. Perlu digunakan indikator lain yang merefleksikan status wanita dalam rumah dan status kesehatan keluarga wanita Indikator perilaku hidup sehat yang berhubungan dengan pendapatan keluarga yaitu:    penggunaan layanan kesehatan pendapatan keluarga Biaya
  • 9. Berbagai hal tentang upaya mewujudkan status kesehatan yang lebih baik dan indikator kualitas sumber daya manusia tersebut secara tidak langsung karna kesehatan oleh wanita ternyata lebih tinggi dari pada laki-laki karena daerah dibidang kesehatan berdasarkan kewenangan yang dimiliki pemerintah daerah sesuai dengan ketentuan peraturan- peraturan penyehatan lingkungan dan perbaikan status gizi dan berpengaruh terhadap penghasilan penduduk. akan tetapi, pesatnya 73,47 tahun (wanita) morbiditas merangkum berbagai indikator ketahanan pangan rumah tangga dalam sebuah pangan (intik energi) atau status gizi individu (khususnya wanita hamil dan peningkatan pendapatan akan berpengaruh terhadap perbaikan kesehatan dan indikator, metode pengumpulan dan sumber informasinya. Persen wanita duduk di sekolah menengah pertama atau tingkat yang lebih tinggi. bahwa keluarga miskin dapat memiliki anak dengan status kesehatan dan gizi yang berhubungan dengan pola pendapatan dan/atau pengeluaran rumahtangga.
  • 10. BAB III PENUTUP A.Kesimpulan Definisi tentang arti kesehatan reproduksi yang telah diterima secara internasional yaitu : sebagai keadaan kesejahteraan fisik, mental, sosial yang utuh dalam segala hal yang berkaitan dengan sistim, fungsi-fungsi dan proses reproduksi. Identifikasi indicator status kesehatan wanita adalah sebagai berikut: 1.Pendidikan. 2.Penghasilan 3.Usia harapan hidup 4.Angka kematian ibu 5.Tingkat kesuburan Adapun Indikator Permasalahan Kesehatan Reproduksi Wanita Adalah Sebagai Berikut: 1.Jender 2.Kemiskinan 3.Pendidikan yang rendah 4.Kawin muda 5.Kekurangan gizi dan kesehatan yang buruk 6.Beban krrja yang berat B.Saran Setelah dibahas kesehatan reproduksi tentang status kesehatan wanita dan indikator-indikator permasalahan reproduksi pada wanita, semoga pembaca dapat memahami mengenai hal tersebut dan semoga dapat diambil hikmah nya.
  • 11. DAFTAR PUSTAKA WWW.Geogle/Status kesehatan wanita. KONSEP PEMIKIRAN TENTANG KESEHATAN REPRODUKSI WANITA(NS. NUR MEITY S.A S, KEP). Artikel Rebecca - 2005