SlideShare a Scribd company logo
1 of 15
KEPEMIMPINAN BISNIS
OLEH:
Dr. Endang Sarwiningsih
Setyowulan, S.E, M.M, Ak.
Pengertian
• Kepemimpinan bisnis adalah proses pemimpin bisnis
menentukan visi perusahaan dan memengaruhi para
pegawai, konsumen dan para pemasok perusahaan
untuk mencapai tujuan perusahaan dengan
mempergunakan prinsip-prinsip kewirausahaan.
(Wirawan, 2017:512)
• Kepemimpinan pemerintahan sipil, yaitu system
kepemimpinan yang menciptakan visi, misi dan strategi
serta mempengaruhi para pegawai pemerintah untuk
merealisasikan visi tersebut.
(Wirawan, 2017:651)
• Seperti pemimpin organisasi lainnya, pemimpin bisnis
mempunyai fungsi : menciptakan visi perusahaan yaitu
menentukan arah perusahaan 5 sampai 25 tahun ke
depan.
• Pemimpin bisnis kemudian mempengaruhi para
pegawai perusahaan agar melaksanakan tugasnya sesuai
dengan uraian tugasnya untuk mencapai tujuan
organisasi.
• Pemimpin bisnis juga mempengaruhi para konsumen
agar mau mempergunakan barang dan jasa peusahaan
untuk memenuhi kebutuhan hidupnya.
• Pada dasarnya, prinsip-prinsip dasar kepemimpinan
pemerintah sipil sama dengan prinsip-prinsip jenis
kepemimpinan lainnya, termasuk dengan
Kepemimpinan bisnis.
• Prinsip-prinsip kewirausahaan tersebut diantaranya
Kreatif dan Inovatif, sabar, optimis, dll.
1. Mempunyai visi dan misi bisnis.
2. Internal lokus control.
3. Pengambilan risiko.
4. Tidak takut gagal.
5. Percaya diri tinggi.
6. Adaptabilitas.
7. Pekerja keras.
8. Persuasif
9. Disiplin.
10. Ketahanmalangan.
11. Energetik.
12. Kecerdasan emosional.
13. Kecerdasan sosial
Karakteristik seorang wirausaha sukses antara lain:
(Wirawan, 2017:513)
1. Mempunyai visi dan misi bisnis.
Wirausaha memiliki visi dan misi bisnis yang jelas. Ia mengetahui persis
kebutuhan masyarakat akan barang dan jasa, dan barang dan jasa apa
yang harus diproduksinya untuk memenuhi kebutuhan tersebut.
Contoh: Yamaha Semakin Terdepan.
2. Internal lokus control.
Seorang wirusaha, merupakan seorang yang percaya kepada Internal
Lokus Control (kendali ada pada dirinya), suatu keyakinan bahwa
seseorang mengendalikan peristiwa dan konsekuensi yang
mempengaruhi hidup seseorang. (Kreitner dan Kinicki, 2014:133).
Internal Lokus Control adalah suatu kepercayaan bahwa nasib,
keberhasilan, kegagalan, kemajuan yang dicapai seseorang ditentukan
oleh orang itu sendiri, bukan oleh orang lain. Wirawan (2017:517).
Walaupun memang usahanya akan dipengaruhi oleh orang lain dan
lingkungan bisnisnya. Ia harus memanajemeni orang lain dan
lingkungan bisnisnya agar mendukung dan TIDAK menghambat
keberhasilan bisnisnya.
3. Pengambilan risiko.
Seorang wirausaha percaya bahwa bisnisnya selalu
menghadapai risiko, kerusakan dan bencana yang dapat
menimbulkan kerugian dan bangkrut usahanya.
No pain no gain (Bersakit-sakit dahulu, bersenang-senang
kemudian), ia menghadapainya dengan pengetahuan,
keterampilan dan pengalaman manajemen risiko.
4. Tidak takut gagal. Wirausaha tidak takut mengalami
kegagalan, baginya kegagalan itu bukan akhir segalanya, akan
tetapi pengalaman untuk mencapai keberhasilan. Ia sering
melakukan sesuatu dengan cara trial and error-coba, gagal
dan akhirnya berhasil.
5. Percaya diri tinggi. Wirausaha adalah seorang yang
mempunyai percaya diri sangat tinggi dan termotivasi untuk
berhasil dalam usahanya. Ia percaya jika ia melaksanakan
bisnisnya denga penuh kehati-hatian ia akan berhasil.
6. Adaptabilitas. Wirausaha seorang dapat menyesuaikan diri dengan
berbagai situasi dan perubahan lingkungan bisnis. Ia orang yang
fleksibel dan dapat mengubah bisnisnya sesuai dengan
perkembangan dan perubahan lingkungan.
7. Pekerja keras. Wirausaha seorang pekerja keras, ia dapat bekerja 8
sampai 16 jam sehari dan 7 hari seminggunya, memenuhi kebutuhan
perkembangan bisnisnya.
8. Persuasif (bersifat : membujuk secara halus ).
• Mampu mempengaruhi para konsumen untuk mengkonsumsi barang
dan jasa yang diproduksinya untuk memenuhi kebutuhan hidupnya.
• Mampu menunjukan bahwa barang dan jasa yang ia produksi lebih
baik daripada produk pesaingnya.
• Mampu mempengaruhi para karyawannya untuk bekerja keras
melaksanakan tugasnya dengan baik.
• Mampu memengaruhi para pemasoknya agar memasok bahan
mentah dan suku cadang yang diperlukannya tepat waktu.
9. Disiplin. Wirausaha orang yang mempunyai disiplin diri, disiplin kerja, disiplin
waktu, dan disiplin keuangan yang tinggi. Ia mendisplikan diri sendiri dan
mendisiplikan para karyawannya. Ia percaya disiplin merupakan kunci
kesuksesannya.
10. Ketahanmalangan. Seorang wirausaha mempunyai ketahan-malangan
tinggi, ia dapat hidup, bertahan dan berkembang dalam berbagai lingkungan
bisnis.
11. Energetik (bersemangat). Seorang wirausaha merupakan seorang yang
energetik fisik dan kejiwaannya. Ia dapat bekerja dan berfikir dalam waktu
lama untuk mendirikan, mengembangkan, menyelesaikan problem yang
dihadapinya. Ia tidak mudah putus asa.
12. Kecerdasan emosional. Seorang wirausaha tidak hanya memahami “emosi”
dirinya sendiri untuk memproduksi barang dan jasa, akan tetapi juga “emosi”
para konsumennya yang membutuhkan barang dan jasa.
Dari sini wirausaha dapat memahami kebutuhan barang dan jasa mereka.
13. Kecerdasan sosial. Seorang wirausaha mempunyai kecerdasan sosial yang
baik. Ia memahami masyarakat yang dilayaninya, ia mampu mempengaruhi
mereka untuk memakai barang dan jasa yang diproduksinya.
Model Kepemimpinan Bisnis
• Model kepemimpinan bisnis adalah grafis
yang melukiskan system kepemimpinan bisnis
dalam memproduksi barang dan jasa dan
menyajikannya kepada konsumen.
Gambar Model Kepemimpinan Bisnis
(Wirawan, 2017:515)
Kepemimpinan Kewirausahaan
Visi, Misi,
Bisnis
Strategik
Bisnis
Aktivitas Manajemen
Bisnis:
· Produksi
· Pemasaran
· Keuangan
· SDM
· Riset &
pengembangan
· Kompetisi & Bench-
marking
Budaya dan iklim organisasi
Hasil Bisnis:
· Kebutuhan
barang &
jasa
masyarakat
terpenuhi
· Masyarakat
sejahtera
· Profit bisnis
· Pemerintah
menerima
berbagai
macam pajak
untuk
merealisasi
tujuan negara
Komponen Kepemimpinan Bisnis diantaranya :
1. Kepemimpinan kewirausahaan.
Kepemimpinan bisnis merupakan kepemimpinan
kewirausahaan.
Pemimpin bisnis merupakan seorang wirausaha yang
dengan kekuatan kreativitas dan inovasinya berupaya
menciptakan dan mengembangkan barang dan jasa
sebanyak dan sebaik mungkin yang diperlukan oleh
masyarakat. (mis: Barang otomotif)
Dalam mengelola bisnis, pemimpin wirausaha dapat
menerapkan berbagai teknis kepemimpinan.
Misalnya dalam mengerahkan tenaga kerja, pemimpin
bisnis dapat menggunakan kepemimpinan transaksional,
transformasional, kepemimpinan situasional,
kepemimpinan birokratik sesuai dengan kebutuhan.
Dalam melayani para pelangganya, pemimpin bisnis dapat
menggunakan kepemimpinan abdi.
2. Visi dan misi bisnis.
Pemimpin bisnis menciptakan visi dan misi bisnis. Visi mengarahkan bisnis
dalam waktu 10 sampai 20 tahun ke masa depan.
Visi merupakan pedoman dan arah tujuan bisnis, dan juga merupakan
impian pemimpin bisnis.
Misi menentukan apa yang harus dilakukan oleh pemimpin bisnis dalam
merealisasikan visinya.
3. Strategi Bisnis
Untuk merealisasikan visi dan misi bisnis, pemimpin bisnis menyusun
strategi bisnis.
Strategi Bisnis adalah rencana jangka panjang (5-10 tahun kedepan) berisi
- bisnis apa yang akan dilakukan,
- barang dan jasa apa yang akan diproduksi,
- apa yang harus dilakukan agar bisnis kompetitif,
- strategi investasi,
- wilayah operasi,
- pengembangan organisasi,
- pemasaran,
- keuangan,
- SDM, dsb.
4. Aktivitas Manajemen Bisnis.
Strategi bisnis dijabarkan menjadi rencana dan pelaksanaan
Aktivitas Manajemen Bisnis.
Semua aspek bisnis direncanakan dan dilaksanakan dalam suatu
kerangka system yang saling mendukung dan memberikan
kontribusi dalam mencapai sasaran dan tujuan bisnis.
Setiap aktivitas dievaluasi kinerjanya dan dilakukan penyesuaian
dan koreksi jika kinerja di bawah standar.
5. Budaya dan Iklim Organisasi.
Pemimpin bisnis menciptakan dan mengembangkan budaya dan
iklim organisasi.
Pelaksanaan norma dan nilai-nilai budaya organisasi ditegakkan
dengan disertai sanksi atas pelanggaran yang terjadi.
Pemimpin mengembangkan Iklim Organisasi yang kondusif yang
memotivasi para karyawan agar bekerja secara maksimal.
6. Hasil Bisnis.
Jika bisnis berhasil, kebutuhan barang dan jasa semua
anggota masyarakat terpenuhi dengan harga yang
terjangkau sehingga mereka dapat hidup sehat dan
sejahtera.
Bisnis pun mendapat profit, dan dengan keuntungan
tersebut dapat memberikan kontribusi kepada Negara
berupa membayar berbagai jenis pajak.
Pemerintah menggunakan pajak perusahaan untuk
merealisasikan tujuan Negara mencerdaskan dan
mensejahterakan bangsa, serta menciptakan ketertiban
dunia.
oOo
Kepemimpinan BisKepemimpinan Bisnisnis.pptx

More Related Content

Similar to Kepemimpinan BisKepemimpinan Bisnisnis.pptx

Kewirausahaan_ppt.ppt
Kewirausahaan_ppt.pptKewirausahaan_ppt.ppt
Kewirausahaan_ppt.pptLanaDelPlayOn
 
1. Sosialisasi Kewirausahaan.ppt
1. Sosialisasi Kewirausahaan.ppt1. Sosialisasi Kewirausahaan.ppt
1. Sosialisasi Kewirausahaan.pptssuserfa72d5
 
2, sm, maharani gustianingtyas, hapzi ali, strategic management, vision and c...
2, sm, maharani gustianingtyas, hapzi ali, strategic management, vision and c...2, sm, maharani gustianingtyas, hapzi ali, strategic management, vision and c...
2, sm, maharani gustianingtyas, hapzi ali, strategic management, vision and c...MaharaniGustianingty
 
L1C-Mengenali Ciri-Ciri Usahawan.ppt
L1C-Mengenali Ciri-Ciri Usahawan.pptL1C-Mengenali Ciri-Ciri Usahawan.ppt
L1C-Mengenali Ciri-Ciri Usahawan.pptSHAHARUDINBINSAADIPG1
 
1.5 - Membangun Komitmen Tinggi
1.5 - Membangun Komitmen Tinggi1.5 - Membangun Komitmen Tinggi
1.5 - Membangun Komitmen TinggiIchsan Mujahid
 
Bahan ajar kewirausahaan
Bahan ajar kewirausahaanBahan ajar kewirausahaan
Bahan ajar kewirausahaanZul Karnain
 
Tugas Resume PKWU tentang kewirausahaan
Tugas  Resume PKWU tentang kewirausahaanTugas  Resume PKWU tentang kewirausahaan
Tugas Resume PKWU tentang kewirausahaanrifeni
 
Kewirausahaan, deby anggreani br sembiring, hapzi ali,prof.dr.mm, dasar manaj...
Kewirausahaan, deby anggreani br sembiring, hapzi ali,prof.dr.mm, dasar manaj...Kewirausahaan, deby anggreani br sembiring, hapzi ali,prof.dr.mm, dasar manaj...
Kewirausahaan, deby anggreani br sembiring, hapzi ali,prof.dr.mm, dasar manaj...Deby Anggreani Br Sembiring
 
2, SM, AKFIKA RIZKY SABILLA, HAPZI ALI, VISION AND COMPANY MISSION, LONGTERM ...
2, SM, AKFIKA RIZKY SABILLA, HAPZI ALI, VISION AND COMPANY MISSION, LONGTERM ...2, SM, AKFIKA RIZKY SABILLA, HAPZI ALI, VISION AND COMPANY MISSION, LONGTERM ...
2, SM, AKFIKA RIZKY SABILLA, HAPZI ALI, VISION AND COMPANY MISSION, LONGTERM ...AkfikaRizkySabilla
 
Makalah kewirausahaan
Makalah kewirausahaanMakalah kewirausahaan
Makalah kewirausahaanESGunarto
 

Similar to Kepemimpinan BisKepemimpinan Bisnisnis.pptx (20)

Makalah tehnik kewirausahaan
Makalah tehnik kewirausahaanMakalah tehnik kewirausahaan
Makalah tehnik kewirausahaan
 
Kewirausahaan_ppt.ppt
Kewirausahaan_ppt.pptKewirausahaan_ppt.ppt
Kewirausahaan_ppt.ppt
 
Modul kewirausahaan
Modul kewirausahaanModul kewirausahaan
Modul kewirausahaan
 
1. Sosialisasi Kewirausahaan.ppt
1. Sosialisasi Kewirausahaan.ppt1. Sosialisasi Kewirausahaan.ppt
1. Sosialisasi Kewirausahaan.ppt
 
2, sm, maharani gustianingtyas, hapzi ali, strategic management, vision and c...
2, sm, maharani gustianingtyas, hapzi ali, strategic management, vision and c...2, sm, maharani gustianingtyas, hapzi ali, strategic management, vision and c...
2, sm, maharani gustianingtyas, hapzi ali, strategic management, vision and c...
 
Makalah kwu
Makalah kwuMakalah kwu
Makalah kwu
 
1.ppt
1.ppt1.ppt
1.ppt
 
L1C-Mengenali Ciri-Ciri Usahawan.ppt
L1C-Mengenali Ciri-Ciri Usahawan.pptL1C-Mengenali Ciri-Ciri Usahawan.ppt
L1C-Mengenali Ciri-Ciri Usahawan.ppt
 
1.5 - Membangun Komitmen Tinggi
1.5 - Membangun Komitmen Tinggi1.5 - Membangun Komitmen Tinggi
1.5 - Membangun Komitmen Tinggi
 
Bahan ajar kewirausahaan
Bahan ajar kewirausahaanBahan ajar kewirausahaan
Bahan ajar kewirausahaan
 
2921513 (3).ppt
2921513 (3).ppt2921513 (3).ppt
2921513 (3).ppt
 
Modul kewirausahaan
Modul kewirausahaanModul kewirausahaan
Modul kewirausahaan
 
Modul kewirausahaan
Modul kewirausahaanModul kewirausahaan
Modul kewirausahaan
 
Tugas Resume PKWU tentang kewirausahaan
Tugas  Resume PKWU tentang kewirausahaanTugas  Resume PKWU tentang kewirausahaan
Tugas Resume PKWU tentang kewirausahaan
 
Kewirausahaan, deby anggreani br sembiring, hapzi ali,prof.dr.mm, dasar manaj...
Kewirausahaan, deby anggreani br sembiring, hapzi ali,prof.dr.mm, dasar manaj...Kewirausahaan, deby anggreani br sembiring, hapzi ali,prof.dr.mm, dasar manaj...
Kewirausahaan, deby anggreani br sembiring, hapzi ali,prof.dr.mm, dasar manaj...
 
Kewirausahaan
KewirausahaanKewirausahaan
Kewirausahaan
 
Kewirausahaan
KewirausahaanKewirausahaan
Kewirausahaan
 
Jiwa wira dan usaha
Jiwa wira dan usahaJiwa wira dan usaha
Jiwa wira dan usaha
 
2, SM, AKFIKA RIZKY SABILLA, HAPZI ALI, VISION AND COMPANY MISSION, LONGTERM ...
2, SM, AKFIKA RIZKY SABILLA, HAPZI ALI, VISION AND COMPANY MISSION, LONGTERM ...2, SM, AKFIKA RIZKY SABILLA, HAPZI ALI, VISION AND COMPANY MISSION, LONGTERM ...
2, SM, AKFIKA RIZKY SABILLA, HAPZI ALI, VISION AND COMPANY MISSION, LONGTERM ...
 
Makalah kewirausahaan
Makalah kewirausahaanMakalah kewirausahaan
Makalah kewirausahaan
 

More from RandomFreedom

7. Dr. Endang Sarwiningsih Setyawulan, SE., MM., Ak Kepemimpinan Perempuan.pptx
7. Dr. Endang Sarwiningsih Setyawulan, SE., MM., Ak Kepemimpinan Perempuan.pptx7. Dr. Endang Sarwiningsih Setyawulan, SE., MM., Ak Kepemimpinan Perempuan.pptx
7. Dr. Endang Sarwiningsih Setyawulan, SE., MM., Ak Kepemimpinan Perempuan.pptxRandomFreedom
 
1. Pengantar MSDMPengantar MSDM Konsep Kepemimpinan.ppt
1. Pengantar MSDMPengantar MSDM Konsep Kepemimpinan.ppt1. Pengantar MSDMPengantar MSDM Konsep Kepemimpinan.ppt
1. Pengantar MSDMPengantar MSDM Konsep Kepemimpinan.pptRandomFreedom
 
2. Fungsi Kepemimpinan.pdf2. Fungsi Kepemimpinan.pdf. Fungsi Kepemimpinan.pdf
2. Fungsi Kepemimpinan.pdf2. Fungsi Kepemimpinan.pdf. Fungsi Kepemimpinan.pdf2. Fungsi Kepemimpinan.pdf2. Fungsi Kepemimpinan.pdf. Fungsi Kepemimpinan.pdf
2. Fungsi Kepemimpinan.pdf2. Fungsi Kepemimpinan.pdf. Fungsi Kepemimpinan.pdfRandomFreedom
 
Konsep Kepemimpinan.pdf Konsep Kepemimpinan.pdf
Konsep Kepemimpinan.pdf Konsep Kepemimpinan.pdfKonsep Kepemimpinan.pdf Konsep Kepemimpinan.pdf
Konsep Kepemimpinan.pdf Konsep Kepemimpinan.pdfRandomFreedom
 
Materi ini berisikan tentang bagaimana apa itu Kontrak Kuliah MSDM.ppt
Materi ini berisikan tentang bagaimana apa itu Kontrak Kuliah MSDM.pptMateri ini berisikan tentang bagaimana apa itu Kontrak Kuliah MSDM.ppt
Materi ini berisikan tentang bagaimana apa itu Kontrak Kuliah MSDM.pptRandomFreedom
 
Analisis dan Perancangan Jabatan Rekruitmen Dan Seleksi.pptx
Analisis dan Perancangan Jabatan Rekruitmen Dan Seleksi.pptxAnalisis dan Perancangan Jabatan Rekruitmen Dan Seleksi.pptx
Analisis dan Perancangan Jabatan Rekruitmen Dan Seleksi.pptxRandomFreedom
 
Analisis dan Perancangan Jabatan Analisis dan Perancangan Jabatan.pptx
Analisis dan Perancangan Jabatan Analisis dan Perancangan Jabatan.pptxAnalisis dan Perancangan Jabatan Analisis dan Perancangan Jabatan.pptx
Analisis dan Perancangan Jabatan Analisis dan Perancangan Jabatan.pptxRandomFreedom
 
Materi ini berisi tentang bagaimana apa itu Pengantar MSDM.pptx
Materi ini berisi tentang bagaimana apa itu Pengantar MSDM.pptxMateri ini berisi tentang bagaimana apa itu Pengantar MSDM.pptx
Materi ini berisi tentang bagaimana apa itu Pengantar MSDM.pptxRandomFreedom
 
Materi ini berisikan tentan MSDM Pengantar.pptx
Materi ini berisikan tentan MSDM Pengantar.pptxMateri ini berisikan tentan MSDM Pengantar.pptx
Materi ini berisikan tentan MSDM Pengantar.pptxRandomFreedom
 
Materi ini berisi tentang manajemen sumberdaya manusia Perencanaan dan Penge...
Materi ini berisi tentang manajemen sumberdaya manusia  Perencanaan dan Penge...Materi ini berisi tentang manajemen sumberdaya manusia  Perencanaan dan Penge...
Materi ini berisi tentang manajemen sumberdaya manusia Perencanaan dan Penge...RandomFreedom
 
Materi ini berisi tentang manajemen sumberdaya manusia Perencanaan dan Penge...
Materi ini berisi tentang manajemen sumberdaya manusia  Perencanaan dan Penge...Materi ini berisi tentang manajemen sumberdaya manusia  Perencanaan dan Penge...
Materi ini berisi tentang manajemen sumberdaya manusia Perencanaan dan Penge...RandomFreedom
 
Materi ini berisi tentang manajemen sumberdaya manusia Penilaian Kinerja.pptx
Materi ini berisi tentang manajemen sumberdaya manusia Penilaian Kinerja.pptxMateri ini berisi tentang manajemen sumberdaya manusia Penilaian Kinerja.pptx
Materi ini berisi tentang manajemen sumberdaya manusia Penilaian Kinerja.pptxRandomFreedom
 
Materi yang ini berisi tentang Sumber Daya Manusia Perencanaan SDM.pdf
Materi yang ini berisi tentang  Sumber Daya Manusia Perencanaan SDM.pdfMateri yang ini berisi tentang  Sumber Daya Manusia Perencanaan SDM.pdf
Materi yang ini berisi tentang Sumber Daya Manusia Perencanaan SDM.pdfRandomFreedom
 
tugas kelompok power point siswa dengan tema dinosaurus.pptx
tugas kelompok power point siswa dengan tema dinosaurus.pptxtugas kelompok power point siswa dengan tema dinosaurus.pptx
tugas kelompok power point siswa dengan tema dinosaurus.pptxRandomFreedom
 
Manajemen Sumber Daya Manusia Berbasis Kompetensi.pptx
Manajemen Sumber Daya Manusia Berbasis Kompetensi.pptxManajemen Sumber Daya Manusia Berbasis Kompetensi.pptx
Manajemen Sumber Daya Manusia Berbasis Kompetensi.pptxRandomFreedom
 

More from RandomFreedom (15)

7. Dr. Endang Sarwiningsih Setyawulan, SE., MM., Ak Kepemimpinan Perempuan.pptx
7. Dr. Endang Sarwiningsih Setyawulan, SE., MM., Ak Kepemimpinan Perempuan.pptx7. Dr. Endang Sarwiningsih Setyawulan, SE., MM., Ak Kepemimpinan Perempuan.pptx
7. Dr. Endang Sarwiningsih Setyawulan, SE., MM., Ak Kepemimpinan Perempuan.pptx
 
1. Pengantar MSDMPengantar MSDM Konsep Kepemimpinan.ppt
1. Pengantar MSDMPengantar MSDM Konsep Kepemimpinan.ppt1. Pengantar MSDMPengantar MSDM Konsep Kepemimpinan.ppt
1. Pengantar MSDMPengantar MSDM Konsep Kepemimpinan.ppt
 
2. Fungsi Kepemimpinan.pdf2. Fungsi Kepemimpinan.pdf. Fungsi Kepemimpinan.pdf
2. Fungsi Kepemimpinan.pdf2. Fungsi Kepemimpinan.pdf. Fungsi Kepemimpinan.pdf2. Fungsi Kepemimpinan.pdf2. Fungsi Kepemimpinan.pdf. Fungsi Kepemimpinan.pdf
2. Fungsi Kepemimpinan.pdf2. Fungsi Kepemimpinan.pdf. Fungsi Kepemimpinan.pdf
 
Konsep Kepemimpinan.pdf Konsep Kepemimpinan.pdf
Konsep Kepemimpinan.pdf Konsep Kepemimpinan.pdfKonsep Kepemimpinan.pdf Konsep Kepemimpinan.pdf
Konsep Kepemimpinan.pdf Konsep Kepemimpinan.pdf
 
Materi ini berisikan tentang bagaimana apa itu Kontrak Kuliah MSDM.ppt
Materi ini berisikan tentang bagaimana apa itu Kontrak Kuliah MSDM.pptMateri ini berisikan tentang bagaimana apa itu Kontrak Kuliah MSDM.ppt
Materi ini berisikan tentang bagaimana apa itu Kontrak Kuliah MSDM.ppt
 
Analisis dan Perancangan Jabatan Rekruitmen Dan Seleksi.pptx
Analisis dan Perancangan Jabatan Rekruitmen Dan Seleksi.pptxAnalisis dan Perancangan Jabatan Rekruitmen Dan Seleksi.pptx
Analisis dan Perancangan Jabatan Rekruitmen Dan Seleksi.pptx
 
Analisis dan Perancangan Jabatan Analisis dan Perancangan Jabatan.pptx
Analisis dan Perancangan Jabatan Analisis dan Perancangan Jabatan.pptxAnalisis dan Perancangan Jabatan Analisis dan Perancangan Jabatan.pptx
Analisis dan Perancangan Jabatan Analisis dan Perancangan Jabatan.pptx
 
Materi ini berisi tentang bagaimana apa itu Pengantar MSDM.pptx
Materi ini berisi tentang bagaimana apa itu Pengantar MSDM.pptxMateri ini berisi tentang bagaimana apa itu Pengantar MSDM.pptx
Materi ini berisi tentang bagaimana apa itu Pengantar MSDM.pptx
 
Materi ini berisikan tentan MSDM Pengantar.pptx
Materi ini berisikan tentan MSDM Pengantar.pptxMateri ini berisikan tentan MSDM Pengantar.pptx
Materi ini berisikan tentan MSDM Pengantar.pptx
 
Materi ini berisi tentang manajemen sumberdaya manusia Perencanaan dan Penge...
Materi ini berisi tentang manajemen sumberdaya manusia  Perencanaan dan Penge...Materi ini berisi tentang manajemen sumberdaya manusia  Perencanaan dan Penge...
Materi ini berisi tentang manajemen sumberdaya manusia Perencanaan dan Penge...
 
Materi ini berisi tentang manajemen sumberdaya manusia Perencanaan dan Penge...
Materi ini berisi tentang manajemen sumberdaya manusia  Perencanaan dan Penge...Materi ini berisi tentang manajemen sumberdaya manusia  Perencanaan dan Penge...
Materi ini berisi tentang manajemen sumberdaya manusia Perencanaan dan Penge...
 
Materi ini berisi tentang manajemen sumberdaya manusia Penilaian Kinerja.pptx
Materi ini berisi tentang manajemen sumberdaya manusia Penilaian Kinerja.pptxMateri ini berisi tentang manajemen sumberdaya manusia Penilaian Kinerja.pptx
Materi ini berisi tentang manajemen sumberdaya manusia Penilaian Kinerja.pptx
 
Materi yang ini berisi tentang Sumber Daya Manusia Perencanaan SDM.pdf
Materi yang ini berisi tentang  Sumber Daya Manusia Perencanaan SDM.pdfMateri yang ini berisi tentang  Sumber Daya Manusia Perencanaan SDM.pdf
Materi yang ini berisi tentang Sumber Daya Manusia Perencanaan SDM.pdf
 
tugas kelompok power point siswa dengan tema dinosaurus.pptx
tugas kelompok power point siswa dengan tema dinosaurus.pptxtugas kelompok power point siswa dengan tema dinosaurus.pptx
tugas kelompok power point siswa dengan tema dinosaurus.pptx
 
Manajemen Sumber Daya Manusia Berbasis Kompetensi.pptx
Manajemen Sumber Daya Manusia Berbasis Kompetensi.pptxManajemen Sumber Daya Manusia Berbasis Kompetensi.pptx
Manajemen Sumber Daya Manusia Berbasis Kompetensi.pptx
 

Recently uploaded

Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptxJurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptxBambang440423
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdftsaniasalftn18
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxmawan5982
 
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdfShintaNovianti1
 
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfKelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfCloverash1
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfElaAditya
 
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptxPanduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptxsudianaade137
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...Kanaidi ken
 
Kelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara InggrisKelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara InggrisNazla aulia
 
Ppt tentang perkembangan Moral Pada Anak
Ppt tentang perkembangan Moral Pada AnakPpt tentang perkembangan Moral Pada Anak
Ppt tentang perkembangan Moral Pada Anakbekamalayniasinta
 
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docxbkandrisaputra
 
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional DuniaKarakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional DuniaNadia Putri Ayu
 
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASaku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASreskosatrio1
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5KIKI TRISNA MUKTI
 
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptxKesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptxDwiYuniarti14
 
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxDESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxFuzaAnggriana
 
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptxPPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptxHeruFebrianto3
 
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptxPPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptxalalfardilah
 
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxMateri Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxRezaWahyuni6
 
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxRezaWahyuni6
 

Recently uploaded (20)

Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptxJurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
 
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
 
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfKelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
 
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptxPanduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
 
Kelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara InggrisKelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
 
Ppt tentang perkembangan Moral Pada Anak
Ppt tentang perkembangan Moral Pada AnakPpt tentang perkembangan Moral Pada Anak
Ppt tentang perkembangan Moral Pada Anak
 
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
 
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional DuniaKarakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
 
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASaku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
 
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptxKesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
 
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxDESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
 
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptxPPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
 
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptxPPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
 
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxMateri Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
 
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
 

Kepemimpinan BisKepemimpinan Bisnisnis.pptx

  • 1. KEPEMIMPINAN BISNIS OLEH: Dr. Endang Sarwiningsih Setyowulan, S.E, M.M, Ak.
  • 2. Pengertian • Kepemimpinan bisnis adalah proses pemimpin bisnis menentukan visi perusahaan dan memengaruhi para pegawai, konsumen dan para pemasok perusahaan untuk mencapai tujuan perusahaan dengan mempergunakan prinsip-prinsip kewirausahaan. (Wirawan, 2017:512) • Kepemimpinan pemerintahan sipil, yaitu system kepemimpinan yang menciptakan visi, misi dan strategi serta mempengaruhi para pegawai pemerintah untuk merealisasikan visi tersebut. (Wirawan, 2017:651)
  • 3. • Seperti pemimpin organisasi lainnya, pemimpin bisnis mempunyai fungsi : menciptakan visi perusahaan yaitu menentukan arah perusahaan 5 sampai 25 tahun ke depan. • Pemimpin bisnis kemudian mempengaruhi para pegawai perusahaan agar melaksanakan tugasnya sesuai dengan uraian tugasnya untuk mencapai tujuan organisasi. • Pemimpin bisnis juga mempengaruhi para konsumen agar mau mempergunakan barang dan jasa peusahaan untuk memenuhi kebutuhan hidupnya. • Pada dasarnya, prinsip-prinsip dasar kepemimpinan pemerintah sipil sama dengan prinsip-prinsip jenis kepemimpinan lainnya, termasuk dengan Kepemimpinan bisnis. • Prinsip-prinsip kewirausahaan tersebut diantaranya Kreatif dan Inovatif, sabar, optimis, dll.
  • 4. 1. Mempunyai visi dan misi bisnis. 2. Internal lokus control. 3. Pengambilan risiko. 4. Tidak takut gagal. 5. Percaya diri tinggi. 6. Adaptabilitas. 7. Pekerja keras. 8. Persuasif 9. Disiplin. 10. Ketahanmalangan. 11. Energetik. 12. Kecerdasan emosional. 13. Kecerdasan sosial Karakteristik seorang wirausaha sukses antara lain: (Wirawan, 2017:513)
  • 5. 1. Mempunyai visi dan misi bisnis. Wirausaha memiliki visi dan misi bisnis yang jelas. Ia mengetahui persis kebutuhan masyarakat akan barang dan jasa, dan barang dan jasa apa yang harus diproduksinya untuk memenuhi kebutuhan tersebut. Contoh: Yamaha Semakin Terdepan. 2. Internal lokus control. Seorang wirusaha, merupakan seorang yang percaya kepada Internal Lokus Control (kendali ada pada dirinya), suatu keyakinan bahwa seseorang mengendalikan peristiwa dan konsekuensi yang mempengaruhi hidup seseorang. (Kreitner dan Kinicki, 2014:133). Internal Lokus Control adalah suatu kepercayaan bahwa nasib, keberhasilan, kegagalan, kemajuan yang dicapai seseorang ditentukan oleh orang itu sendiri, bukan oleh orang lain. Wirawan (2017:517). Walaupun memang usahanya akan dipengaruhi oleh orang lain dan lingkungan bisnisnya. Ia harus memanajemeni orang lain dan lingkungan bisnisnya agar mendukung dan TIDAK menghambat keberhasilan bisnisnya.
  • 6. 3. Pengambilan risiko. Seorang wirausaha percaya bahwa bisnisnya selalu menghadapai risiko, kerusakan dan bencana yang dapat menimbulkan kerugian dan bangkrut usahanya. No pain no gain (Bersakit-sakit dahulu, bersenang-senang kemudian), ia menghadapainya dengan pengetahuan, keterampilan dan pengalaman manajemen risiko. 4. Tidak takut gagal. Wirausaha tidak takut mengalami kegagalan, baginya kegagalan itu bukan akhir segalanya, akan tetapi pengalaman untuk mencapai keberhasilan. Ia sering melakukan sesuatu dengan cara trial and error-coba, gagal dan akhirnya berhasil. 5. Percaya diri tinggi. Wirausaha adalah seorang yang mempunyai percaya diri sangat tinggi dan termotivasi untuk berhasil dalam usahanya. Ia percaya jika ia melaksanakan bisnisnya denga penuh kehati-hatian ia akan berhasil.
  • 7. 6. Adaptabilitas. Wirausaha seorang dapat menyesuaikan diri dengan berbagai situasi dan perubahan lingkungan bisnis. Ia orang yang fleksibel dan dapat mengubah bisnisnya sesuai dengan perkembangan dan perubahan lingkungan. 7. Pekerja keras. Wirausaha seorang pekerja keras, ia dapat bekerja 8 sampai 16 jam sehari dan 7 hari seminggunya, memenuhi kebutuhan perkembangan bisnisnya. 8. Persuasif (bersifat : membujuk secara halus ). • Mampu mempengaruhi para konsumen untuk mengkonsumsi barang dan jasa yang diproduksinya untuk memenuhi kebutuhan hidupnya. • Mampu menunjukan bahwa barang dan jasa yang ia produksi lebih baik daripada produk pesaingnya. • Mampu mempengaruhi para karyawannya untuk bekerja keras melaksanakan tugasnya dengan baik. • Mampu memengaruhi para pemasoknya agar memasok bahan mentah dan suku cadang yang diperlukannya tepat waktu.
  • 8. 9. Disiplin. Wirausaha orang yang mempunyai disiplin diri, disiplin kerja, disiplin waktu, dan disiplin keuangan yang tinggi. Ia mendisplikan diri sendiri dan mendisiplikan para karyawannya. Ia percaya disiplin merupakan kunci kesuksesannya. 10. Ketahanmalangan. Seorang wirausaha mempunyai ketahan-malangan tinggi, ia dapat hidup, bertahan dan berkembang dalam berbagai lingkungan bisnis. 11. Energetik (bersemangat). Seorang wirausaha merupakan seorang yang energetik fisik dan kejiwaannya. Ia dapat bekerja dan berfikir dalam waktu lama untuk mendirikan, mengembangkan, menyelesaikan problem yang dihadapinya. Ia tidak mudah putus asa. 12. Kecerdasan emosional. Seorang wirausaha tidak hanya memahami “emosi” dirinya sendiri untuk memproduksi barang dan jasa, akan tetapi juga “emosi” para konsumennya yang membutuhkan barang dan jasa. Dari sini wirausaha dapat memahami kebutuhan barang dan jasa mereka. 13. Kecerdasan sosial. Seorang wirausaha mempunyai kecerdasan sosial yang baik. Ia memahami masyarakat yang dilayaninya, ia mampu mempengaruhi mereka untuk memakai barang dan jasa yang diproduksinya.
  • 9. Model Kepemimpinan Bisnis • Model kepemimpinan bisnis adalah grafis yang melukiskan system kepemimpinan bisnis dalam memproduksi barang dan jasa dan menyajikannya kepada konsumen.
  • 10. Gambar Model Kepemimpinan Bisnis (Wirawan, 2017:515) Kepemimpinan Kewirausahaan Visi, Misi, Bisnis Strategik Bisnis Aktivitas Manajemen Bisnis: · Produksi · Pemasaran · Keuangan · SDM · Riset & pengembangan · Kompetisi & Bench- marking Budaya dan iklim organisasi Hasil Bisnis: · Kebutuhan barang & jasa masyarakat terpenuhi · Masyarakat sejahtera · Profit bisnis · Pemerintah menerima berbagai macam pajak untuk merealisasi tujuan negara
  • 11. Komponen Kepemimpinan Bisnis diantaranya : 1. Kepemimpinan kewirausahaan. Kepemimpinan bisnis merupakan kepemimpinan kewirausahaan. Pemimpin bisnis merupakan seorang wirausaha yang dengan kekuatan kreativitas dan inovasinya berupaya menciptakan dan mengembangkan barang dan jasa sebanyak dan sebaik mungkin yang diperlukan oleh masyarakat. (mis: Barang otomotif) Dalam mengelola bisnis, pemimpin wirausaha dapat menerapkan berbagai teknis kepemimpinan. Misalnya dalam mengerahkan tenaga kerja, pemimpin bisnis dapat menggunakan kepemimpinan transaksional, transformasional, kepemimpinan situasional, kepemimpinan birokratik sesuai dengan kebutuhan. Dalam melayani para pelangganya, pemimpin bisnis dapat menggunakan kepemimpinan abdi.
  • 12. 2. Visi dan misi bisnis. Pemimpin bisnis menciptakan visi dan misi bisnis. Visi mengarahkan bisnis dalam waktu 10 sampai 20 tahun ke masa depan. Visi merupakan pedoman dan arah tujuan bisnis, dan juga merupakan impian pemimpin bisnis. Misi menentukan apa yang harus dilakukan oleh pemimpin bisnis dalam merealisasikan visinya. 3. Strategi Bisnis Untuk merealisasikan visi dan misi bisnis, pemimpin bisnis menyusun strategi bisnis. Strategi Bisnis adalah rencana jangka panjang (5-10 tahun kedepan) berisi - bisnis apa yang akan dilakukan, - barang dan jasa apa yang akan diproduksi, - apa yang harus dilakukan agar bisnis kompetitif, - strategi investasi, - wilayah operasi, - pengembangan organisasi, - pemasaran, - keuangan, - SDM, dsb.
  • 13. 4. Aktivitas Manajemen Bisnis. Strategi bisnis dijabarkan menjadi rencana dan pelaksanaan Aktivitas Manajemen Bisnis. Semua aspek bisnis direncanakan dan dilaksanakan dalam suatu kerangka system yang saling mendukung dan memberikan kontribusi dalam mencapai sasaran dan tujuan bisnis. Setiap aktivitas dievaluasi kinerjanya dan dilakukan penyesuaian dan koreksi jika kinerja di bawah standar. 5. Budaya dan Iklim Organisasi. Pemimpin bisnis menciptakan dan mengembangkan budaya dan iklim organisasi. Pelaksanaan norma dan nilai-nilai budaya organisasi ditegakkan dengan disertai sanksi atas pelanggaran yang terjadi. Pemimpin mengembangkan Iklim Organisasi yang kondusif yang memotivasi para karyawan agar bekerja secara maksimal.
  • 14. 6. Hasil Bisnis. Jika bisnis berhasil, kebutuhan barang dan jasa semua anggota masyarakat terpenuhi dengan harga yang terjangkau sehingga mereka dapat hidup sehat dan sejahtera. Bisnis pun mendapat profit, dan dengan keuntungan tersebut dapat memberikan kontribusi kepada Negara berupa membayar berbagai jenis pajak. Pemerintah menggunakan pajak perusahaan untuk merealisasikan tujuan Negara mencerdaskan dan mensejahterakan bangsa, serta menciptakan ketertiban dunia. oOo