SlideShare a Scribd company logo
Adapun dalil yang menunjukkan disyariatkannya
hutang piutang ialah sebagaimana berikut ini:
Dalil dari Al-Qur’an adalah firman Allah
َ‫ف‬ ‫ا‬ً‫ن‬ َ‫س‬َ‫ح‬ ‫ا‬ً‫ض‬ْ‫ر‬َ‫ق‬ َ َّ‫اَّلل‬ ُ‫ض‬ِ‫ر‬ْ‫ق‬ُ‫ي‬ ‫ي‬ِ‫ذ‬َّ‫ال‬ ‫ا‬َ‫ذ‬ ْ‫ن‬َ‫م‬ُ‫ه‬َ‫ل‬ ُ‫ه‬َ‫ف‬ِ‫ع‬‫ا‬َ‫ض‬ُ‫ي‬
ُ‫س‬ْ‫ب‬َ‫ي‬َ‫و‬ ُ‫ض‬ِ‫ب‬ْ‫ق‬َ‫ي‬ ُ َّ‫اَّلل‬َ‫و‬ ً‫ة‬َ‫ر‬‫ي‬ِ‫ث‬َ‫ك‬ ‫ا‬ً‫اف‬َ‫ع‬ْ‫ض‬َ‫أ‬ََ ‫ن‬ُ‫ع‬ََْ‫ر‬ُُ ِ‫ه‬ْ‫ي‬َ‫ل‬َِِ‫و‬ ُ‫ط‬(245 )
“Siapakah yang mau memberi pinjaman kepada Allah,
pinjaman yang baik (menafkahkan hartanya di jalan
Allah), maka Allah akan meperlipat gandakan
pembayaran kepadanya dengan lipat ganda yang
banyak. Dan Allah menyempitkan dan melapangkan
(rezki) dan kepada-Nya-lah kamu dikembalikan.” (QS.
Al-Baqarah: 245)
4. Ijab qabul
1. Muqridh
(yang
memberikan
pinjaman).
2. Muqtaridh (peminjam).
3. Qardh (barang
yang dipinjamkan)
1. Orang yang
melakukan akad harus
baligh, dan berakal.
2. Ijab qabul
harus dilakukan
dengan jelas.
2. Qardh harus berupa harta
yang menurut syara’ boleh
digunakan/dikonsumsi
SYARAT PIUTANG MENJADI AMAL SHOLIH
1. Harta yang dihutangkan adalah harta yang jelas dan murni
kehalalannya, bukan harta yang haram atau tercampur dengan
sesuatu yang haram.
2. Pemberi piutang / pinjaman tidak mengungkit-ungkit atau
menyakiti penerima pinjaman baik dengan kata-kata maupun
perbuatan.
3. Pemberi piutang/pinjaman berniat mendekatkan diri kepada
Allah dengan ikhlas, hanya mengharap pahala dan ridho dari-
Nya semata. Tidak ada maksud riya’ (pamer) atau sum’ah
(ingin didengar kebaikannya oleh orang lain).
4. Pinjaman tersebut tidak mendatangkan tambahan manfaat
atau keuntungan sedikitpun bagi pemberi pinjaman.
Meskipun aktifitas hutang piutang bukanlah hal yang
tercela dalam Islam, namun sejak awal syariat kita
menganjurkan kepada kita untuk menahan diri agar tidak
berhutang kecuali benar-benar terpaksa. Karena tanpa
disadari, seorang yang berhutang akan tersiksa dengan
hutangnya secara tidak langsung. Rasulullah SAW pun berdoa
untuk terhindar dari lilitan hutang , beliau berdoa : “ Ya
Tuhanku! Aku berlindung diri kepadaMu dari berbuat dosa
dan hutang. Kemudian ia ditanya: Mengapa Engkau banyak
minta perlindungan dari hutang ya Rasulullah? Ia menjawab:
Karena seseorang kalau berhutang, apabila berbicara berdusta
dan apabila berjanji menyalahi."
(HR Bukhari)
*
*
*Haram bagi orang yg memberi hutang untuk memberikan syarat adanya
tambahan ketika mengembalikannya.
*Para ulama bersepakat bahwa bila ia memberi syarat seperti itu maka ia telah
memakan riba.
*Seperti yang dilakukan oleh bank-bank yg ada dengan istilah bunga.
*Dengan nama apapun tambahan ini tidak diperkenankan baik faidah atau
hadiah atau tempat tinggal atau menaiki kendaraan atau lainnya.
Syariat Islam menjanjikan serangkaian keutamaan bagi mereka yang
memberikan pinjaman kepada saudaranya dengan niatan yang tulus penuh
keikhlasan. Seseorang yang mau membantu saudaranya saat ditimpa kesulitan,
maka Allah SWT akan membantunya di akhirat nanti. Rasulullah SAW bersabda :
“ Barang siapa yang membebaskan atas diri seorang muslim, satu penderitaan
dari penderitaan2 di dunia, maka Allah akan mengangkatnya dari kesulitan pada
hari kiamat. Barang siapa memudahkan kesusahan yg ada pada seseorang, maka
Allah akan memudahkan urusannya di dunia dan akhirat.” (HR Muslim)
Keutamaan yang lain adalah, bahwa pahala memberikan hutang atau pinjaman
ternyata lebih besar dari seorang yang menyedekahkan hartanya. Diriwayatkan
bahwasanya Rasulullah SAW mengatakan : “ Saya melihat pada waktu di-isra’-
kan, pada pintu surga tertulis “Pahala shadaqah sepuluh kali lipat dan pahala
pemberian utang delapan belas kali lipat” lalu saya bertanya pada Jibril “Wahai
Jibril, mengapa pahala pemberian utang lebih besar?” Ia menjawab “Karena
peminta-minta sesuatu meminta dari orang yang punya, sedangkan seseorang
yang meminjam tidak akan meminjam kecuali ia dalam keadaan sangat
membutuhkan”. (HR Ibnu Majah)
Manfaat Hutang Piutang
Hutang pihutang sangat besar manfaatnya,
karena dengan hutang pihutang, seseorang
dapat memenuhi kebutuhan hidupnya. Oleh
sebab itu bagi orang yang mampu sebaiknya
memberikan hutang kepada orang yang
memerlukan sehingga tercipta sikap gotong
royong sesama manusia.
Pinjam Meminjam Menurut Islam
Adapun pinjam meminjam menurut Islam ialah membolehkan kepada orang lain mengambil manfaat sesuatu
yang halaluntuk mengambil manfaatnya dengan tidak merusakan zatnya, dan di kembalikan setelah di ambil
manfaatnya dalam keadaan tetap tidak rusak zatnya, pinjam meminjam itu boleh, baik secara mutlak artinya
tidak di batasi dengan waktu,atau dibatasi oleh waktu.
Barang pinjaman kalau hilang atau rusak, menjadi tanggungan orang yang meminjam dengan harga pada hari
rusaknya.
Pinjam ini wajib dikembalikan kepada yang meminjamkan.
Kelompokfiqih 160119032428(1)
Kelompokfiqih 160119032428(1)
Kelompokfiqih 160119032428(1)
Kelompokfiqih 160119032428(1)
Kelompokfiqih 160119032428(1)

More Related Content

What's hot

Materi bab 10
Materi bab 10Materi bab 10
Materi bab 10
dinanurfadhilah
 
Makalah muamalah
Makalah muamalahMakalah muamalah
Makalah muamalah
Puspita Ningtiyas
 
Qardh dalam islam
Qardh dalam islamQardh dalam islam
Qardh dalam islam
Afriyan Faisal
 
Agama transaksi ekonomi dalam islam
Agama  transaksi ekonomi dalam islamAgama  transaksi ekonomi dalam islam
Agama transaksi ekonomi dalam islam
bellamiaariella3
 
Riba Dalam Pandangan Syari'ah Islam
Riba Dalam Pandangan Syari'ah Islam  Riba Dalam Pandangan Syari'ah Islam
Riba Dalam Pandangan Syari'ah Islam alhazimy
 
Fiqih Riba
Fiqih RibaFiqih Riba
Fiqih Riba
Muhammad Jamhuri
 
Fiqh - Muamalah
Fiqh - MuamalahFiqh - Muamalah
Fiqh - Muamalah
Anisah Rofihandrini
 
Riba
RibaRiba
Kuliah 4 riba dan sejarahnya
Kuliah 4 riba dan sejarahnyaKuliah 4 riba dan sejarahnya
Kuliah 4 riba dan sejarahnya
FahmiAmirudin5
 
Riba
RibaRiba
Modul iii riba
Modul iii ribaModul iii riba
Modul iii riba
Muhammad Zen
 
Riba dalam perspektif islam
Riba dalam perspektif islamRiba dalam perspektif islam
Riba dalam perspektif islamMaisa Rifa
 
Pengertian debat
Pengertian debatPengertian debat
Pengertian debat
Mursidi Sidi
 
Riba dalam syariat islam
Riba dalam syariat islamRiba dalam syariat islam
Riba dalam syariat islam
salmy1001
 
Tafsir Ayat Riba
Tafsir Ayat RibaTafsir Ayat Riba
Tafsir Ayat Riba
Nisa Ell
 
Hukum Utang (ad-Dain) dan Pinjaman (al-Qardh) .PPT
Hukum Utang (ad-Dain) dan Pinjaman (al-Qardh) .PPTHukum Utang (ad-Dain) dan Pinjaman (al-Qardh) .PPT
Hukum Utang (ad-Dain) dan Pinjaman (al-Qardh) .PPT
Anas Wibowo
 
Ar rahn
Ar rahnAr rahn
Ar rahn
Erizal Dsn
 
Ada Apa dengan riba & utang
Ada Apa dengan riba  & utang Ada Apa dengan riba  & utang
Ada Apa dengan riba & utang
Fa Hima
 
Riba dan bunga bank
Riba dan bunga bankRiba dan bunga bank
Riba dan bunga bank
sultanZuhriKurniawan
 

What's hot (20)

Materi bab 10
Materi bab 10Materi bab 10
Materi bab 10
 
Makalah muamalah
Makalah muamalahMakalah muamalah
Makalah muamalah
 
Qardh dalam islam
Qardh dalam islamQardh dalam islam
Qardh dalam islam
 
Agama transaksi ekonomi dalam islam
Agama  transaksi ekonomi dalam islamAgama  transaksi ekonomi dalam islam
Agama transaksi ekonomi dalam islam
 
Riba Dalam Pandangan Syari'ah Islam
Riba Dalam Pandangan Syari'ah Islam  Riba Dalam Pandangan Syari'ah Islam
Riba Dalam Pandangan Syari'ah Islam
 
Fiqih Riba
Fiqih RibaFiqih Riba
Fiqih Riba
 
Fiqh - Muamalah
Fiqh - MuamalahFiqh - Muamalah
Fiqh - Muamalah
 
Riba
RibaRiba
Riba
 
Kuliah 4 riba dan sejarahnya
Kuliah 4 riba dan sejarahnyaKuliah 4 riba dan sejarahnya
Kuliah 4 riba dan sejarahnya
 
Riba
RibaRiba
Riba
 
Modul iii riba
Modul iii ribaModul iii riba
Modul iii riba
 
Riba dalam perspektif islam
Riba dalam perspektif islamRiba dalam perspektif islam
Riba dalam perspektif islam
 
Pengertian debat
Pengertian debatPengertian debat
Pengertian debat
 
Riba dalam syariat islam
Riba dalam syariat islamRiba dalam syariat islam
Riba dalam syariat islam
 
Tafsir Ayat Riba
Tafsir Ayat RibaTafsir Ayat Riba
Tafsir Ayat Riba
 
Hukum Utang (ad-Dain) dan Pinjaman (al-Qardh) .PPT
Hukum Utang (ad-Dain) dan Pinjaman (al-Qardh) .PPTHukum Utang (ad-Dain) dan Pinjaman (al-Qardh) .PPT
Hukum Utang (ad-Dain) dan Pinjaman (al-Qardh) .PPT
 
Ar rahn
Ar rahnAr rahn
Ar rahn
 
Ada Apa dengan riba & utang
Ada Apa dengan riba  & utang Ada Apa dengan riba  & utang
Ada Apa dengan riba & utang
 
Saham saham-bank
Saham saham-bankSaham saham-bank
Saham saham-bank
 
Riba dan bunga bank
Riba dan bunga bankRiba dan bunga bank
Riba dan bunga bank
 

Similar to Kelompokfiqih 160119032428(1)

Makalah Pinjam Meminjam (Qiradh)
Makalah Pinjam Meminjam (Qiradh)Makalah Pinjam Meminjam (Qiradh)
Makalah Pinjam Meminjam (Qiradh)
Bima Ridwan
 
Makalah Pinjam Meminjam (Qiradh)
Makalah Pinjam Meminjam (Qiradh)Makalah Pinjam Meminjam (Qiradh)
Makalah Pinjam Meminjam (Qiradh)
Bima Ridwan
 
14 RIBA, Besar Dosanya Ngeri Siksanya - Nasihat Ustadz.docx
14 RIBA, Besar Dosanya Ngeri Siksanya - Nasihat Ustadz.docx14 RIBA, Besar Dosanya Ngeri Siksanya - Nasihat Ustadz.docx
14 RIBA, Besar Dosanya Ngeri Siksanya - Nasihat Ustadz.docx
Sayyidah7
 
Konsep kewajipan zakat dan pengharaman riba dalam kehidupan manusia
Konsep kewajipan zakat dan pengharaman riba dalam kehidupan manusiaKonsep kewajipan zakat dan pengharaman riba dalam kehidupan manusia
Konsep kewajipan zakat dan pengharaman riba dalam kehidupan manusia
Mohd Adib Abd Muin, Senior Lecturer at Universiti Utara Malaysia
 
Presentation Fiqh Muamalat
Presentation Fiqh MuamalatPresentation Fiqh Muamalat
Presentation Fiqh MuamalatRazma
 
Rfky tuhas hadis
Rfky tuhas hadisRfky tuhas hadis
Rfky tuhas hadis
Reza Vahleph
 
Riba’
Riba’Riba’
Masalah RIBA by Solehah Dwi P.
Masalah RIBA by Solehah Dwi P.Masalah RIBA by Solehah Dwi P.
Masalah RIBA by Solehah Dwi P.Solehah Dwi P.
 
Solusi Riba Melalui Peer to Peer Pinjaman Qardhul Hasan.pdf
Solusi Riba Melalui Peer to Peer Pinjaman Qardhul Hasan.pdfSolusi Riba Melalui Peer to Peer Pinjaman Qardhul Hasan.pdf
Solusi Riba Melalui Peer to Peer Pinjaman Qardhul Hasan.pdf
marifah87
 
MAKALAH FIQIH MUAMALAH.pptx
MAKALAH FIQIH MUAMALAH.pptxMAKALAH FIQIH MUAMALAH.pptx
MAKALAH FIQIH MUAMALAH.pptx
RAYENSENJA
 
Wakalah, Sulhu, Daman, Kafalah
Wakalah, Sulhu, Daman, KafalahWakalah, Sulhu, Daman, Kafalah
Wakalah, Sulhu, Daman, Kafalah
vinaidamatusilmi
 
A
AA
Qord dalam lks
Qord dalam lksQord dalam lks
Qord dalam lks
IwanTaufik Hidayat
 
Materi bab 9
Materi bab 9Materi bab 9
Materi bab 9
dinanurfadhilah
 
Kel.11 qardhul hasan
Kel.11 qardhul hasanKel.11 qardhul hasan
Kel.11 qardhul hasanMulyanah
 
TEORI RIBA DAN PERMASALAHANNYA DALAM FIQIH MUAMALAH
TEORI RIBA DAN PERMASALAHANNYA DALAM FIQIH MUAMALAHTEORI RIBA DAN PERMASALAHANNYA DALAM FIQIH MUAMALAH
TEORI RIBA DAN PERMASALAHANNYA DALAM FIQIH MUAMALAH
abdou hamadah
 
RIBA_ppt.pptx
RIBA_ppt.pptxRIBA_ppt.pptx
RIBA_ppt.pptx
KLEKtipiStudio
 
10 Kaedah Memahami Riba.pdf
10 Kaedah Memahami Riba.pdf10 Kaedah Memahami Riba.pdf
10 Kaedah Memahami Riba.pdf
DadunAbdulMugis
 
10 Kaedah Memahami Riba.pdf
10 Kaedah Memahami Riba.pdf10 Kaedah Memahami Riba.pdf
10 Kaedah Memahami Riba.pdf
DadunAbdulMugis
 
Amalan terbaik dalam pembangunan sosial
Amalan terbaik dalam pembangunan sosialAmalan terbaik dalam pembangunan sosial
Amalan terbaik dalam pembangunan sosial
nurafiqah95
 

Similar to Kelompokfiqih 160119032428(1) (20)

Makalah Pinjam Meminjam (Qiradh)
Makalah Pinjam Meminjam (Qiradh)Makalah Pinjam Meminjam (Qiradh)
Makalah Pinjam Meminjam (Qiradh)
 
Makalah Pinjam Meminjam (Qiradh)
Makalah Pinjam Meminjam (Qiradh)Makalah Pinjam Meminjam (Qiradh)
Makalah Pinjam Meminjam (Qiradh)
 
14 RIBA, Besar Dosanya Ngeri Siksanya - Nasihat Ustadz.docx
14 RIBA, Besar Dosanya Ngeri Siksanya - Nasihat Ustadz.docx14 RIBA, Besar Dosanya Ngeri Siksanya - Nasihat Ustadz.docx
14 RIBA, Besar Dosanya Ngeri Siksanya - Nasihat Ustadz.docx
 
Konsep kewajipan zakat dan pengharaman riba dalam kehidupan manusia
Konsep kewajipan zakat dan pengharaman riba dalam kehidupan manusiaKonsep kewajipan zakat dan pengharaman riba dalam kehidupan manusia
Konsep kewajipan zakat dan pengharaman riba dalam kehidupan manusia
 
Presentation Fiqh Muamalat
Presentation Fiqh MuamalatPresentation Fiqh Muamalat
Presentation Fiqh Muamalat
 
Rfky tuhas hadis
Rfky tuhas hadisRfky tuhas hadis
Rfky tuhas hadis
 
Riba’
Riba’Riba’
Riba’
 
Masalah RIBA by Solehah Dwi P.
Masalah RIBA by Solehah Dwi P.Masalah RIBA by Solehah Dwi P.
Masalah RIBA by Solehah Dwi P.
 
Solusi Riba Melalui Peer to Peer Pinjaman Qardhul Hasan.pdf
Solusi Riba Melalui Peer to Peer Pinjaman Qardhul Hasan.pdfSolusi Riba Melalui Peer to Peer Pinjaman Qardhul Hasan.pdf
Solusi Riba Melalui Peer to Peer Pinjaman Qardhul Hasan.pdf
 
MAKALAH FIQIH MUAMALAH.pptx
MAKALAH FIQIH MUAMALAH.pptxMAKALAH FIQIH MUAMALAH.pptx
MAKALAH FIQIH MUAMALAH.pptx
 
Wakalah, Sulhu, Daman, Kafalah
Wakalah, Sulhu, Daman, KafalahWakalah, Sulhu, Daman, Kafalah
Wakalah, Sulhu, Daman, Kafalah
 
A
AA
A
 
Qord dalam lks
Qord dalam lksQord dalam lks
Qord dalam lks
 
Materi bab 9
Materi bab 9Materi bab 9
Materi bab 9
 
Kel.11 qardhul hasan
Kel.11 qardhul hasanKel.11 qardhul hasan
Kel.11 qardhul hasan
 
TEORI RIBA DAN PERMASALAHANNYA DALAM FIQIH MUAMALAH
TEORI RIBA DAN PERMASALAHANNYA DALAM FIQIH MUAMALAHTEORI RIBA DAN PERMASALAHANNYA DALAM FIQIH MUAMALAH
TEORI RIBA DAN PERMASALAHANNYA DALAM FIQIH MUAMALAH
 
RIBA_ppt.pptx
RIBA_ppt.pptxRIBA_ppt.pptx
RIBA_ppt.pptx
 
10 Kaedah Memahami Riba.pdf
10 Kaedah Memahami Riba.pdf10 Kaedah Memahami Riba.pdf
10 Kaedah Memahami Riba.pdf
 
10 Kaedah Memahami Riba.pdf
10 Kaedah Memahami Riba.pdf10 Kaedah Memahami Riba.pdf
10 Kaedah Memahami Riba.pdf
 
Amalan terbaik dalam pembangunan sosial
Amalan terbaik dalam pembangunan sosialAmalan terbaik dalam pembangunan sosial
Amalan terbaik dalam pembangunan sosial
 

Recently uploaded

Reformasi Birokrasi Kementerian Pertanian Republik Indonesia Tahun 2020-2024
Reformasi Birokrasi Kementerian Pertanian Republik Indonesia Tahun 2020-2024Reformasi Birokrasi Kementerian Pertanian Republik Indonesia Tahun 2020-2024
Reformasi Birokrasi Kementerian Pertanian Republik Indonesia Tahun 2020-2024
Universitas Sriwijaya
 
TRANSFORMASI PEMBERDAYAAN APARATUR NEGARA DI INDONESIA
TRANSFORMASI PEMBERDAYAAN APARATUR NEGARA DI INDONESIATRANSFORMASI PEMBERDAYAAN APARATUR NEGARA DI INDONESIA
TRANSFORMASI PEMBERDAYAAN APARATUR NEGARA DI INDONESIA
Universitas Sriwijaya
 
1.4.a.8. Koneksi Antar Materi Budaya Positif
1.4.a.8. Koneksi Antar Materi Budaya Positif1.4.a.8. Koneksi Antar Materi Budaya Positif
1.4.a.8. Koneksi Antar Materi Budaya Positif
emalestari711
 
Penumbuhan POSLUHDES ( pos penyuluhan desa)
Penumbuhan POSLUHDES ( pos penyuluhan desa)Penumbuhan POSLUHDES ( pos penyuluhan desa)
Penumbuhan POSLUHDES ( pos penyuluhan desa)
SobriCubi
 
Permasalahan dan Kebijakan Konvergensi Penurunan Stunting di Desa.pptx
Permasalahan dan Kebijakan Konvergensi Penurunan Stunting di Desa.pptxPermasalahan dan Kebijakan Konvergensi Penurunan Stunting di Desa.pptx
Permasalahan dan Kebijakan Konvergensi Penurunan Stunting di Desa.pptx
Zainul Akmal
 
KOSP SD MODEL 1 - datadikdasmen.com.docx
KOSP SD MODEL 1 - datadikdasmen.com.docxKOSP SD MODEL 1 - datadikdasmen.com.docx
KOSP SD MODEL 1 - datadikdasmen.com.docx
sdpurbatua03
 
MATERI 1 Peraturan Lelang.pptx dalam bernegara
MATERI 1 Peraturan Lelang.pptx dalam bernegaraMATERI 1 Peraturan Lelang.pptx dalam bernegara
MATERI 1 Peraturan Lelang.pptx dalam bernegara
vannia34
 
PPT ASAS PERATURAN PERundang UNDANGAN.pptx
PPT ASAS PERATURAN PERundang UNDANGAN.pptxPPT ASAS PERATURAN PERundang UNDANGAN.pptx
PPT ASAS PERATURAN PERundang UNDANGAN.pptx
LuhAriyani1
 
Reformasi Administrasi Publik di Indonesia (1998-2023): Strategi, Implementas...
Reformasi Administrasi Publik di Indonesia (1998-2023): Strategi, Implementas...Reformasi Administrasi Publik di Indonesia (1998-2023): Strategi, Implementas...
Reformasi Administrasi Publik di Indonesia (1998-2023): Strategi, Implementas...
Universitas Sriwijaya
 
PUBLIC SPEAKING TRAINING DEDI DWITAGAMA BNN JU.pptx
PUBLIC SPEAKING TRAINING DEDI DWITAGAMA BNN JU.pptxPUBLIC SPEAKING TRAINING DEDI DWITAGAMA BNN JU.pptx
PUBLIC SPEAKING TRAINING DEDI DWITAGAMA BNN JU.pptx
Dedi Dwitagama
 
Sketsa Kehidupan Beragama. Riza (1).pptx
Sketsa Kehidupan Beragama. Riza (1).pptxSketsa Kehidupan Beragama. Riza (1).pptx
Sketsa Kehidupan Beragama. Riza (1).pptx
muhammadriza64
 
TEORI-TEORI KEPEMIMPINAN (Tugas uas Kepemimpinan)
TEORI-TEORI KEPEMIMPINAN (Tugas uas Kepemimpinan)TEORI-TEORI KEPEMIMPINAN (Tugas uas Kepemimpinan)
TEORI-TEORI KEPEMIMPINAN (Tugas uas Kepemimpinan)
NurHalifah34
 
Etikolegal Pelayanan kebidanan ibu hamil
Etikolegal Pelayanan kebidanan ibu hamilEtikolegal Pelayanan kebidanan ibu hamil
Etikolegal Pelayanan kebidanan ibu hamil
NurWana20
 

Recently uploaded (13)

Reformasi Birokrasi Kementerian Pertanian Republik Indonesia Tahun 2020-2024
Reformasi Birokrasi Kementerian Pertanian Republik Indonesia Tahun 2020-2024Reformasi Birokrasi Kementerian Pertanian Republik Indonesia Tahun 2020-2024
Reformasi Birokrasi Kementerian Pertanian Republik Indonesia Tahun 2020-2024
 
TRANSFORMASI PEMBERDAYAAN APARATUR NEGARA DI INDONESIA
TRANSFORMASI PEMBERDAYAAN APARATUR NEGARA DI INDONESIATRANSFORMASI PEMBERDAYAAN APARATUR NEGARA DI INDONESIA
TRANSFORMASI PEMBERDAYAAN APARATUR NEGARA DI INDONESIA
 
1.4.a.8. Koneksi Antar Materi Budaya Positif
1.4.a.8. Koneksi Antar Materi Budaya Positif1.4.a.8. Koneksi Antar Materi Budaya Positif
1.4.a.8. Koneksi Antar Materi Budaya Positif
 
Penumbuhan POSLUHDES ( pos penyuluhan desa)
Penumbuhan POSLUHDES ( pos penyuluhan desa)Penumbuhan POSLUHDES ( pos penyuluhan desa)
Penumbuhan POSLUHDES ( pos penyuluhan desa)
 
Permasalahan dan Kebijakan Konvergensi Penurunan Stunting di Desa.pptx
Permasalahan dan Kebijakan Konvergensi Penurunan Stunting di Desa.pptxPermasalahan dan Kebijakan Konvergensi Penurunan Stunting di Desa.pptx
Permasalahan dan Kebijakan Konvergensi Penurunan Stunting di Desa.pptx
 
KOSP SD MODEL 1 - datadikdasmen.com.docx
KOSP SD MODEL 1 - datadikdasmen.com.docxKOSP SD MODEL 1 - datadikdasmen.com.docx
KOSP SD MODEL 1 - datadikdasmen.com.docx
 
MATERI 1 Peraturan Lelang.pptx dalam bernegara
MATERI 1 Peraturan Lelang.pptx dalam bernegaraMATERI 1 Peraturan Lelang.pptx dalam bernegara
MATERI 1 Peraturan Lelang.pptx dalam bernegara
 
PPT ASAS PERATURAN PERundang UNDANGAN.pptx
PPT ASAS PERATURAN PERundang UNDANGAN.pptxPPT ASAS PERATURAN PERundang UNDANGAN.pptx
PPT ASAS PERATURAN PERundang UNDANGAN.pptx
 
Reformasi Administrasi Publik di Indonesia (1998-2023): Strategi, Implementas...
Reformasi Administrasi Publik di Indonesia (1998-2023): Strategi, Implementas...Reformasi Administrasi Publik di Indonesia (1998-2023): Strategi, Implementas...
Reformasi Administrasi Publik di Indonesia (1998-2023): Strategi, Implementas...
 
PUBLIC SPEAKING TRAINING DEDI DWITAGAMA BNN JU.pptx
PUBLIC SPEAKING TRAINING DEDI DWITAGAMA BNN JU.pptxPUBLIC SPEAKING TRAINING DEDI DWITAGAMA BNN JU.pptx
PUBLIC SPEAKING TRAINING DEDI DWITAGAMA BNN JU.pptx
 
Sketsa Kehidupan Beragama. Riza (1).pptx
Sketsa Kehidupan Beragama. Riza (1).pptxSketsa Kehidupan Beragama. Riza (1).pptx
Sketsa Kehidupan Beragama. Riza (1).pptx
 
TEORI-TEORI KEPEMIMPINAN (Tugas uas Kepemimpinan)
TEORI-TEORI KEPEMIMPINAN (Tugas uas Kepemimpinan)TEORI-TEORI KEPEMIMPINAN (Tugas uas Kepemimpinan)
TEORI-TEORI KEPEMIMPINAN (Tugas uas Kepemimpinan)
 
Etikolegal Pelayanan kebidanan ibu hamil
Etikolegal Pelayanan kebidanan ibu hamilEtikolegal Pelayanan kebidanan ibu hamil
Etikolegal Pelayanan kebidanan ibu hamil
 

Kelompokfiqih 160119032428(1)

  • 1.
  • 2.
  • 3.
  • 4. Adapun dalil yang menunjukkan disyariatkannya hutang piutang ialah sebagaimana berikut ini: Dalil dari Al-Qur’an adalah firman Allah َ‫ف‬ ‫ا‬ً‫ن‬ َ‫س‬َ‫ح‬ ‫ا‬ً‫ض‬ْ‫ر‬َ‫ق‬ َ َّ‫اَّلل‬ ُ‫ض‬ِ‫ر‬ْ‫ق‬ُ‫ي‬ ‫ي‬ِ‫ذ‬َّ‫ال‬ ‫ا‬َ‫ذ‬ ْ‫ن‬َ‫م‬ُ‫ه‬َ‫ل‬ ُ‫ه‬َ‫ف‬ِ‫ع‬‫ا‬َ‫ض‬ُ‫ي‬ ُ‫س‬ْ‫ب‬َ‫ي‬َ‫و‬ ُ‫ض‬ِ‫ب‬ْ‫ق‬َ‫ي‬ ُ َّ‫اَّلل‬َ‫و‬ ً‫ة‬َ‫ر‬‫ي‬ِ‫ث‬َ‫ك‬ ‫ا‬ً‫اف‬َ‫ع‬ْ‫ض‬َ‫أ‬ََ ‫ن‬ُ‫ع‬ََْ‫ر‬ُُ ِ‫ه‬ْ‫ي‬َ‫ل‬َِِ‫و‬ ُ‫ط‬(245 ) “Siapakah yang mau memberi pinjaman kepada Allah, pinjaman yang baik (menafkahkan hartanya di jalan Allah), maka Allah akan meperlipat gandakan pembayaran kepadanya dengan lipat ganda yang banyak. Dan Allah menyempitkan dan melapangkan (rezki) dan kepada-Nya-lah kamu dikembalikan.” (QS. Al-Baqarah: 245)
  • 5.
  • 6. 4. Ijab qabul 1. Muqridh (yang memberikan pinjaman). 2. Muqtaridh (peminjam). 3. Qardh (barang yang dipinjamkan)
  • 7. 1. Orang yang melakukan akad harus baligh, dan berakal. 2. Ijab qabul harus dilakukan dengan jelas. 2. Qardh harus berupa harta yang menurut syara’ boleh digunakan/dikonsumsi
  • 8. SYARAT PIUTANG MENJADI AMAL SHOLIH 1. Harta yang dihutangkan adalah harta yang jelas dan murni kehalalannya, bukan harta yang haram atau tercampur dengan sesuatu yang haram. 2. Pemberi piutang / pinjaman tidak mengungkit-ungkit atau menyakiti penerima pinjaman baik dengan kata-kata maupun perbuatan. 3. Pemberi piutang/pinjaman berniat mendekatkan diri kepada Allah dengan ikhlas, hanya mengharap pahala dan ridho dari- Nya semata. Tidak ada maksud riya’ (pamer) atau sum’ah (ingin didengar kebaikannya oleh orang lain). 4. Pinjaman tersebut tidak mendatangkan tambahan manfaat atau keuntungan sedikitpun bagi pemberi pinjaman.
  • 9. Meskipun aktifitas hutang piutang bukanlah hal yang tercela dalam Islam, namun sejak awal syariat kita menganjurkan kepada kita untuk menahan diri agar tidak berhutang kecuali benar-benar terpaksa. Karena tanpa disadari, seorang yang berhutang akan tersiksa dengan hutangnya secara tidak langsung. Rasulullah SAW pun berdoa untuk terhindar dari lilitan hutang , beliau berdoa : “ Ya Tuhanku! Aku berlindung diri kepadaMu dari berbuat dosa dan hutang. Kemudian ia ditanya: Mengapa Engkau banyak minta perlindungan dari hutang ya Rasulullah? Ia menjawab: Karena seseorang kalau berhutang, apabila berbicara berdusta dan apabila berjanji menyalahi." (HR Bukhari)
  • 10.
  • 11. *
  • 12.
  • 13. * *Haram bagi orang yg memberi hutang untuk memberikan syarat adanya tambahan ketika mengembalikannya. *Para ulama bersepakat bahwa bila ia memberi syarat seperti itu maka ia telah memakan riba. *Seperti yang dilakukan oleh bank-bank yg ada dengan istilah bunga. *Dengan nama apapun tambahan ini tidak diperkenankan baik faidah atau hadiah atau tempat tinggal atau menaiki kendaraan atau lainnya.
  • 14. Syariat Islam menjanjikan serangkaian keutamaan bagi mereka yang memberikan pinjaman kepada saudaranya dengan niatan yang tulus penuh keikhlasan. Seseorang yang mau membantu saudaranya saat ditimpa kesulitan, maka Allah SWT akan membantunya di akhirat nanti. Rasulullah SAW bersabda : “ Barang siapa yang membebaskan atas diri seorang muslim, satu penderitaan dari penderitaan2 di dunia, maka Allah akan mengangkatnya dari kesulitan pada hari kiamat. Barang siapa memudahkan kesusahan yg ada pada seseorang, maka Allah akan memudahkan urusannya di dunia dan akhirat.” (HR Muslim) Keutamaan yang lain adalah, bahwa pahala memberikan hutang atau pinjaman ternyata lebih besar dari seorang yang menyedekahkan hartanya. Diriwayatkan bahwasanya Rasulullah SAW mengatakan : “ Saya melihat pada waktu di-isra’- kan, pada pintu surga tertulis “Pahala shadaqah sepuluh kali lipat dan pahala pemberian utang delapan belas kali lipat” lalu saya bertanya pada Jibril “Wahai Jibril, mengapa pahala pemberian utang lebih besar?” Ia menjawab “Karena peminta-minta sesuatu meminta dari orang yang punya, sedangkan seseorang yang meminjam tidak akan meminjam kecuali ia dalam keadaan sangat membutuhkan”. (HR Ibnu Majah)
  • 15.
  • 16. Manfaat Hutang Piutang Hutang pihutang sangat besar manfaatnya, karena dengan hutang pihutang, seseorang dapat memenuhi kebutuhan hidupnya. Oleh sebab itu bagi orang yang mampu sebaiknya memberikan hutang kepada orang yang memerlukan sehingga tercipta sikap gotong royong sesama manusia.
  • 17. Pinjam Meminjam Menurut Islam Adapun pinjam meminjam menurut Islam ialah membolehkan kepada orang lain mengambil manfaat sesuatu yang halaluntuk mengambil manfaatnya dengan tidak merusakan zatnya, dan di kembalikan setelah di ambil manfaatnya dalam keadaan tetap tidak rusak zatnya, pinjam meminjam itu boleh, baik secara mutlak artinya tidak di batasi dengan waktu,atau dibatasi oleh waktu. Barang pinjaman kalau hilang atau rusak, menjadi tanggungan orang yang meminjam dengan harga pada hari rusaknya. Pinjam ini wajib dikembalikan kepada yang meminjamkan.