SlideShare a Scribd company logo
Evidence Based Dalam Praktik
Kebidanan
“Collecting data and analisis
method”
Kelompok 4
 Diana Mariana (B.22.06.480)
 Dharmawati (B.22.06.479)
 Dinda Saskia Putri (B.22.06.481)
 Endang Setia Rini (B.22.06.482)
 Enjelina Titus Tandi (B.22.06.483)
 Era Trisnayanti (B.22.06.482)
Pengertian Data Collection /
Pengumpulan Data
Pengumpulan data atau data collection adalah
didefinisikan sebagai prosedur mengumpulkan,
mengukur dan menganalisis wawwasan yang akurat
untuk penelitian menggunakan Teknik yang divalidasi
standar.
Dalam KKBI, pengertian pengumpulan data adalah
proses, cara, perbuatan mengumpulkan, atau
menghimpun data.
Tujuan Data Collection / Pengumpulan
Data
 Data collection atau pengumpulan data memungkinkan
seseorang atau organisasi untuk menjawab pertanyaan
yang relevan, mengevaluasi hasil dan membuat prediksi
tentang kemungkinan dan trend atau tren masa depan.
 Pengumpulan atau koleksi data yang akurat sangat penting
dan bertujuan untuk menjaga integritas penelitian,
membuat keputusan bisnis yang tepat dan memastikan
jaminan kualitas.
 Pada intinya, tujuan terpenting dari pengumpulan atau data
collection adalah memastikan bahwa data yang kaya
informasi dan dapat diandalkan dikumpulkan untuk analisis
statistic sehingga keputusan berdasarkan data dapat dibuat
untuk penelitian.
Teknik Data Collection / Pengumpulan
Data
 Dalam prakteknya, pengumpulan data ada yang
dilaksanakan melalui pendekatan penelitian kuantitatif dan
kualitatif. Teknik pengumpulan data sangat ditentukan oleh
metodologi penelitian, apakah kuantitatif atau kualitatif.
Beberapa Teknik Pengumpulan Data
 Dalam penelitian kualitatif dikenal Teknik
pengumpulan data: observasi, focus group discussion
(FGD), wawancara mendalam (indent interview), dan
studi kasus (case study).
 Sedangkan dalam penelitian kuantitatif dikenal Teknik
pengumpulan data: angket (kuesioner), wawancara,
dan dokumentasi.
Fungsi Data Collection / Pengumpulan
Data
 Meningkatkan pemahaman anda tentang audiens Anda
 Mengidentifikasi area untuk peningkatan atau perluasan
 Memprediksi pola masa depan
 Lebih mempersonalisasi konten dan pesan anda
Analisis Method / Metode Analisis
Metode analisis data merupakan bagian dari proses
analisis dimana data primer atau data sekunder yang
dikumpulkan lalu diproses untuk menghasilkan
kesimpulan dalam pengambilan keputusan.
Jenis Metode Analisis Data
 1. Kualitatif Analisis
Merupakan metode dengan
menggunakan wawancara
dan observasi dengan
menjawab pertanyaan seperti
apa, mengapa dan
bagaimana. Data-data yang
dianalisa dengan metode ini
berupa teks atau narasi.
Metode ini memerlukan
pendekatan dari data yang
sifatnya lebih subjektif.
 2. Kuantitatif Analisis
Merupakan metode yang
bergantung kepada
kemampuan untuk
menghitung data secara
akurat. Metode ini merupakan
pendekatan pengolahan data
melalui metode statistic atau
matematik yang terkumpul
dari data sekunder.
Jenis Metode Analisis Data
 3. Kombinasi kualitatif dan
kuantitatif
Merupakan pendekatan yang
mengkombinasikan atau
menghubungkan antara
metode analisis kuantitatif dan
kualitatif. Metode ini digunakan
secara bersama- sama dalam
suatu kegiatan analisis,
sehingga didapatkan data yang
lebih komprehensif valid,
reliabel, dan obyektif.
 4. Analisis Regresi
Merupakan bagian dari metode
analisis data kualitatif. Metode
analisis regresi mampu
mengukur hubungan antara
variabel dependen dengan satu
atau lebih variabel
independent.
Teknik Analisis Data
1. Teknik analisis data berdasarkan matematika dan statistic
2. Teknik analisis data berdasarkan artificial intelligence dan
machine learning
3. Teknik analisis data berdasarkan visualisasi dan grafik
Metode analisis data kuantitatif
Analisis deskriptif
Analisis regresi
Analisis faktor
Metode Analisis Data Kualitatif
Analisis
Konten
Analisis
naratif
Analisis
Wacana
SEKIAN & TERIMA
KASIH 

More Related Content

What's hot

Pemanfaatan Teknologi Dalam Bidang Kesehatan
Pemanfaatan Teknologi Dalam Bidang KesehatanPemanfaatan Teknologi Dalam Bidang Kesehatan
Pemanfaatan Teknologi Dalam Bidang Kesehatan
NovitaIrianti
 
Proses Pengambilan Keputusan
Proses Pengambilan Keputusan Proses Pengambilan Keputusan
Proses Pengambilan Keputusan
Alfian Noer Fadillah
 
Perbedaan Statistika parametrik& statistika nonparametrik
Perbedaan Statistika parametrik& statistika nonparametrikPerbedaan Statistika parametrik& statistika nonparametrik
Perbedaan Statistika parametrik& statistika nonparametrik
Darnah Andi Nohe
 
Sistem Penunjang Keputusan [Konsep dan Permodelan Sistem Penunjang Keputusan]
Sistem Penunjang Keputusan [Konsep dan Permodelan Sistem Penunjang Keputusan]Sistem Penunjang Keputusan [Konsep dan Permodelan Sistem Penunjang Keputusan]
Sistem Penunjang Keputusan [Konsep dan Permodelan Sistem Penunjang Keputusan]
Institut Teknologi Sepuluh Nopember Surabaya
 
Sistem informasi-manajemen-crm
Sistem informasi-manajemen-crmSistem informasi-manajemen-crm
Sistem informasi-manajemen-crm
Kemal Nur
 
Perilaku Organisasi Pertemuan 1 - 2
Perilaku Organisasi Pertemuan 1 - 2Perilaku Organisasi Pertemuan 1 - 2
Perilaku Organisasi Pertemuan 1 - 2
Judianto Nugroho
 
Statistik Non Parametrik
Statistik Non ParametrikStatistik Non Parametrik
Statistik Non Parametrik
Agung Firdausi Ahsan
 
Model dan Proses pengambilan keputusan pertemuan ke 10
Model dan Proses pengambilan keputusan  pertemuan ke  10Model dan Proses pengambilan keputusan  pertemuan ke  10
Model dan Proses pengambilan keputusan pertemuan ke 10
suroso_mtp
 
Budaya organisasi
Budaya organisasiBudaya organisasi
Budaya organisasi
Seta Wicaksana
 
Pengertian pasar, pemasaran dan manajemen pemasaran
Pengertian pasar, pemasaran dan manajemen pemasaranPengertian pasar, pemasaran dan manajemen pemasaran
Pengertian pasar, pemasaran dan manajemen pemasaran
Indra Diputra
 
Perencanaan Keperawatan
Perencanaan KeperawatanPerencanaan Keperawatan
Perencanaan KeperawatanUwes Chaeruman
 
Budaya organisasi
Budaya organisasiBudaya organisasi
Budaya organisasi
Fernando GintingSuka
 
Ukuran penyebaran.ppt
Ukuran penyebaran.pptUkuran penyebaran.ppt
Ukuran penyebaran.ppt
Deby Andriana
 
Ethnography and Narrative Research design
Ethnography and Narrative Research designEthnography and Narrative Research design
Ethnography and Narrative Research design
Yudi Kurniawan
 
PERSEPSI DAN PENGAMBILAN KEPUTUSAN INDIVIDUAL
PERSEPSI DAN PENGAMBILAN KEPUTUSAN INDIVIDUALPERSEPSI DAN PENGAMBILAN KEPUTUSAN INDIVIDUAL
PERSEPSI DAN PENGAMBILAN KEPUTUSAN INDIVIDUAL
9elevenStarUnila
 
Kuisioner kinerja perawat
Kuisioner kinerja perawatKuisioner kinerja perawat
Kuisioner kinerja perawat
Dina Sugandi
 
Berfikir Kritis.ppt
Berfikir Kritis.pptBerfikir Kritis.ppt
Berfikir Kritis.ppt
RafliYunus
 
SISTEM INFORMASI DALAM KEGIATAN BISNIS GLOBAL SAAT INI
SISTEM INFORMASI DALAM KEGIATAN BISNIS GLOBAL SAAT INISISTEM INFORMASI DALAM KEGIATAN BISNIS GLOBAL SAAT INI
SISTEM INFORMASI DALAM KEGIATAN BISNIS GLOBAL SAAT INI
Kasi Irawati
 
Metode penelitian
Metode penelitianMetode penelitian
Metode penelitian
Mohammad Shofa Fuadi
 
Metode Penelitian Kualitatif
Metode Penelitian KualitatifMetode Penelitian Kualitatif
Metode Penelitian Kualitatif
Siti Sahati
 

What's hot (20)

Pemanfaatan Teknologi Dalam Bidang Kesehatan
Pemanfaatan Teknologi Dalam Bidang KesehatanPemanfaatan Teknologi Dalam Bidang Kesehatan
Pemanfaatan Teknologi Dalam Bidang Kesehatan
 
Proses Pengambilan Keputusan
Proses Pengambilan Keputusan Proses Pengambilan Keputusan
Proses Pengambilan Keputusan
 
Perbedaan Statistika parametrik& statistika nonparametrik
Perbedaan Statistika parametrik& statistika nonparametrikPerbedaan Statistika parametrik& statistika nonparametrik
Perbedaan Statistika parametrik& statistika nonparametrik
 
Sistem Penunjang Keputusan [Konsep dan Permodelan Sistem Penunjang Keputusan]
Sistem Penunjang Keputusan [Konsep dan Permodelan Sistem Penunjang Keputusan]Sistem Penunjang Keputusan [Konsep dan Permodelan Sistem Penunjang Keputusan]
Sistem Penunjang Keputusan [Konsep dan Permodelan Sistem Penunjang Keputusan]
 
Sistem informasi-manajemen-crm
Sistem informasi-manajemen-crmSistem informasi-manajemen-crm
Sistem informasi-manajemen-crm
 
Perilaku Organisasi Pertemuan 1 - 2
Perilaku Organisasi Pertemuan 1 - 2Perilaku Organisasi Pertemuan 1 - 2
Perilaku Organisasi Pertemuan 1 - 2
 
Statistik Non Parametrik
Statistik Non ParametrikStatistik Non Parametrik
Statistik Non Parametrik
 
Model dan Proses pengambilan keputusan pertemuan ke 10
Model dan Proses pengambilan keputusan  pertemuan ke  10Model dan Proses pengambilan keputusan  pertemuan ke  10
Model dan Proses pengambilan keputusan pertemuan ke 10
 
Budaya organisasi
Budaya organisasiBudaya organisasi
Budaya organisasi
 
Pengertian pasar, pemasaran dan manajemen pemasaran
Pengertian pasar, pemasaran dan manajemen pemasaranPengertian pasar, pemasaran dan manajemen pemasaran
Pengertian pasar, pemasaran dan manajemen pemasaran
 
Perencanaan Keperawatan
Perencanaan KeperawatanPerencanaan Keperawatan
Perencanaan Keperawatan
 
Budaya organisasi
Budaya organisasiBudaya organisasi
Budaya organisasi
 
Ukuran penyebaran.ppt
Ukuran penyebaran.pptUkuran penyebaran.ppt
Ukuran penyebaran.ppt
 
Ethnography and Narrative Research design
Ethnography and Narrative Research designEthnography and Narrative Research design
Ethnography and Narrative Research design
 
PERSEPSI DAN PENGAMBILAN KEPUTUSAN INDIVIDUAL
PERSEPSI DAN PENGAMBILAN KEPUTUSAN INDIVIDUALPERSEPSI DAN PENGAMBILAN KEPUTUSAN INDIVIDUAL
PERSEPSI DAN PENGAMBILAN KEPUTUSAN INDIVIDUAL
 
Kuisioner kinerja perawat
Kuisioner kinerja perawatKuisioner kinerja perawat
Kuisioner kinerja perawat
 
Berfikir Kritis.ppt
Berfikir Kritis.pptBerfikir Kritis.ppt
Berfikir Kritis.ppt
 
SISTEM INFORMASI DALAM KEGIATAN BISNIS GLOBAL SAAT INI
SISTEM INFORMASI DALAM KEGIATAN BISNIS GLOBAL SAAT INISISTEM INFORMASI DALAM KEGIATAN BISNIS GLOBAL SAAT INI
SISTEM INFORMASI DALAM KEGIATAN BISNIS GLOBAL SAAT INI
 
Metode penelitian
Metode penelitianMetode penelitian
Metode penelitian
 
Metode Penelitian Kualitatif
Metode Penelitian KualitatifMetode Penelitian Kualitatif
Metode Penelitian Kualitatif
 

Similar to Kelompok 4 collecting data and analisis method.pptx

ppt TEKNIK ANALISIS DATA.pptx
ppt TEKNIK ANALISIS DATA.pptxppt TEKNIK ANALISIS DATA.pptx
ppt TEKNIK ANALISIS DATA.pptx
BujangBaturusa
 
Minggu 1_Metode Penelitian Bisnis_Fix.pdf
Minggu 1_Metode Penelitian Bisnis_Fix.pdfMinggu 1_Metode Penelitian Bisnis_Fix.pdf
Minggu 1_Metode Penelitian Bisnis_Fix.pdf
ahsangilangrabbani
 
ppt metopen kel 09.pptx
ppt metopen kel 09.pptxppt metopen kel 09.pptx
ppt metopen kel 09.pptx
RahmaNatasyah
 
Teknik Analisis Data.pdf
Teknik Analisis Data.pdfTeknik Analisis Data.pdf
Teknik Analisis Data.pdf
MTs Nurul Huda Sukaraja
 
Penelitian
PenelitianPenelitian
Penelitian
Lila Setiyani
 
Bab iii
Bab iiiBab iii
Bab iii
sri wahyuni
 
Pendekatan_kuantitatif-Alimudin, S.Pd.I, M.Ud.pptx
Pendekatan_kuantitatif-Alimudin, S.Pd.I, M.Ud.pptxPendekatan_kuantitatif-Alimudin, S.Pd.I, M.Ud.pptx
Pendekatan_kuantitatif-Alimudin, S.Pd.I, M.Ud.pptx
Alimudin Garbiz
 
Allendia Traviana, Hapzi Ali, Proses Penelitian Bisnis, UT Serang,2017
Allendia Traviana, Hapzi Ali, Proses Penelitian Bisnis, UT Serang,2017Allendia Traviana, Hapzi Ali, Proses Penelitian Bisnis, UT Serang,2017
Allendia Traviana, Hapzi Ali, Proses Penelitian Bisnis, UT Serang,2017
530001155
 
Presentation 3th Group EP
Presentation 3th Group EPPresentation 3th Group EP
Presentation 3th Group EP
Nurdiansyah Audacieux
 
objek penelitian dan metode penelitian irgapratama.pptx
objek penelitian dan metode penelitian irgapratama.pptxobjek penelitian dan metode penelitian irgapratama.pptx
objek penelitian dan metode penelitian irgapratama.pptx
AkulahAku1
 
PENDATAAN SEBAGAI SUATU PELAYANAN BIMBINGAN
PENDATAAN SEBAGAI SUATU PELAYANAN BIMBINGANPENDATAAN SEBAGAI SUATU PELAYANAN BIMBINGAN
PENDATAAN SEBAGAI SUATU PELAYANAN BIMBINGAN
Ana Onana
 
Bab iii
Bab iiiBab iii
metodologi penelitian
metodologi penelitianmetodologi penelitian
metodologi penelitian
pristanti
 
PBKK3143 asas dalam penyelidikan TUTO M7.pdf
PBKK3143 asas dalam penyelidikan  TUTO M7.pdfPBKK3143 asas dalam penyelidikan  TUTO M7.pdf
PBKK3143 asas dalam penyelidikan TUTO M7.pdf
gipgp24202619
 
Modul 2. sub modul 2. Metode Riset Kebijakan
Modul 2. sub modul 2. Metode Riset KebijakanModul 2. sub modul 2. Metode Riset Kebijakan
Modul 2. sub modul 2. Metode Riset Kebijakan
unitpublikasi
 
PENDEKATAN KUALITATIF.pptx
PENDEKATAN KUALITATIF.pptxPENDEKATAN KUALITATIF.pptx
PENDEKATAN KUALITATIF.pptx
HafizElmi1
 
Kuisioner.pptx
Kuisioner.pptxKuisioner.pptx
Kuisioner.pptx
faradilasandi880
 
CONTOH METODE PENELITIAN KUANTITATIF.pptx
CONTOH METODE PENELITIAN KUANTITATIF.pptxCONTOH METODE PENELITIAN KUANTITATIF.pptx
CONTOH METODE PENELITIAN KUANTITATIF.pptx
ArtaYasa9
 
Bab 12 instrumen dan teknik pengumpulan data
Bab 12 instrumen dan teknik pengumpulan dataBab 12 instrumen dan teknik pengumpulan data
Bab 12 instrumen dan teknik pengumpulan data
nindynicky
 

Similar to Kelompok 4 collecting data and analisis method.pptx (20)

ppt TEKNIK ANALISIS DATA.pptx
ppt TEKNIK ANALISIS DATA.pptxppt TEKNIK ANALISIS DATA.pptx
ppt TEKNIK ANALISIS DATA.pptx
 
Minggu 1_Metode Penelitian Bisnis_Fix.pdf
Minggu 1_Metode Penelitian Bisnis_Fix.pdfMinggu 1_Metode Penelitian Bisnis_Fix.pdf
Minggu 1_Metode Penelitian Bisnis_Fix.pdf
 
ppt metopen kel 09.pptx
ppt metopen kel 09.pptxppt metopen kel 09.pptx
ppt metopen kel 09.pptx
 
Teknik Analisis Data.pdf
Teknik Analisis Data.pdfTeknik Analisis Data.pdf
Teknik Analisis Data.pdf
 
Penelitian
PenelitianPenelitian
Penelitian
 
Bab iii
Bab iiiBab iii
Bab iii
 
Pendekatan_kuantitatif-Alimudin, S.Pd.I, M.Ud.pptx
Pendekatan_kuantitatif-Alimudin, S.Pd.I, M.Ud.pptxPendekatan_kuantitatif-Alimudin, S.Pd.I, M.Ud.pptx
Pendekatan_kuantitatif-Alimudin, S.Pd.I, M.Ud.pptx
 
Allendia Traviana, Hapzi Ali, Proses Penelitian Bisnis, UT Serang,2017
Allendia Traviana, Hapzi Ali, Proses Penelitian Bisnis, UT Serang,2017Allendia Traviana, Hapzi Ali, Proses Penelitian Bisnis, UT Serang,2017
Allendia Traviana, Hapzi Ali, Proses Penelitian Bisnis, UT Serang,2017
 
Presentation 3th Group EP
Presentation 3th Group EPPresentation 3th Group EP
Presentation 3th Group EP
 
objek penelitian dan metode penelitian irgapratama.pptx
objek penelitian dan metode penelitian irgapratama.pptxobjek penelitian dan metode penelitian irgapratama.pptx
objek penelitian dan metode penelitian irgapratama.pptx
 
PENDATAAN SEBAGAI SUATU PELAYANAN BIMBINGAN
PENDATAAN SEBAGAI SUATU PELAYANAN BIMBINGANPENDATAAN SEBAGAI SUATU PELAYANAN BIMBINGAN
PENDATAAN SEBAGAI SUATU PELAYANAN BIMBINGAN
 
Bab iii
Bab iiiBab iii
Bab iii
 
metodologi penelitian
metodologi penelitianmetodologi penelitian
metodologi penelitian
 
PBKK3143 asas dalam penyelidikan TUTO M7.pdf
PBKK3143 asas dalam penyelidikan  TUTO M7.pdfPBKK3143 asas dalam penyelidikan  TUTO M7.pdf
PBKK3143 asas dalam penyelidikan TUTO M7.pdf
 
Modul 2. sub modul 2. Metode Riset Kebijakan
Modul 2. sub modul 2. Metode Riset KebijakanModul 2. sub modul 2. Metode Riset Kebijakan
Modul 2. sub modul 2. Metode Riset Kebijakan
 
PENDEKATAN KUALITATIF.pptx
PENDEKATAN KUALITATIF.pptxPENDEKATAN KUALITATIF.pptx
PENDEKATAN KUALITATIF.pptx
 
Kuisioner.pptx
Kuisioner.pptxKuisioner.pptx
Kuisioner.pptx
 
CONTOH METODE PENELITIAN KUANTITATIF.pptx
CONTOH METODE PENELITIAN KUANTITATIF.pptxCONTOH METODE PENELITIAN KUANTITATIF.pptx
CONTOH METODE PENELITIAN KUANTITATIF.pptx
 
Bab 12 instrumen dan teknik pengumpulan data
Bab 12 instrumen dan teknik pengumpulan dataBab 12 instrumen dan teknik pengumpulan data
Bab 12 instrumen dan teknik pengumpulan data
 
Document
DocumentDocument
Document
 

Recently uploaded

PAPARAN JATIM CM SURABAYA PROVINSI JAWA TIMUR
PAPARAN JATIM CM SURABAYA PROVINSI JAWA TIMURPAPARAN JATIM CM SURABAYA PROVINSI JAWA TIMUR
PAPARAN JATIM CM SURABAYA PROVINSI JAWA TIMUR
jhanchoek885
 
UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Ada Deposit Via Bank Aceh Syariah Resmi ...
UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Ada Deposit Via Bank Aceh Syariah Resmi ...UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Ada Deposit Via Bank Aceh Syariah Resmi ...
UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Ada Deposit Via Bank Aceh Syariah Resmi ...
unikbetslotbankmaybank
 
ATP & CP PPKn KELAS 5 (WEBSITEEDUKASI.COM) (1).docx
ATP & CP PPKn KELAS 5 (WEBSITEEDUKASI.COM) (1).docxATP & CP PPKn KELAS 5 (WEBSITEEDUKASI.COM) (1).docx
ATP & CP PPKn KELAS 5 (WEBSITEEDUKASI.COM) (1).docx
inekesarupy62
 
0851 5645 4808 Info Lowongan PKL Jurusan TKJ Temanggung, Info Persyaratan PKL...
0851 5645 4808 Info Lowongan PKL Jurusan TKJ Temanggung, Info Persyaratan PKL...0851 5645 4808 Info Lowongan PKL Jurusan TKJ Temanggung, Info Persyaratan PKL...
0851 5645 4808 Info Lowongan PKL Jurusan TKJ Temanggung, Info Persyaratan PKL...
perusahaan704
 
BUKU ADMINISTRASI GURU KELAS SD 2024 /2025
BUKU ADMINISTRASI GURU KELAS SD 2024 /2025BUKU ADMINISTRASI GURU KELAS SD 2024 /2025
BUKU ADMINISTRASI GURU KELAS SD 2024 /2025
Redis Manik
 
sertifikat pembelajaran merdeka mengajar.pdf
sertifikat pembelajaran merdeka mengajar.pdfsertifikat pembelajaran merdeka mengajar.pdf
sertifikat pembelajaran merdeka mengajar.pdf
lilis056
 
MODERN!!! WA 0821 7001 0763 (ALUMINOS) Pintu Kaca Aluminium di Buleleng.pptx
MODERN!!! WA 0821 7001 0763 (ALUMINOS) Pintu Kaca Aluminium di Buleleng.pptxMODERN!!! WA 0821 7001 0763 (ALUMINOS) Pintu Kaca Aluminium di Buleleng.pptx
MODERN!!! WA 0821 7001 0763 (ALUMINOS) Pintu Kaca Aluminium di Buleleng.pptx
FORTRESS
 
materi tahun 2024 dan 2023 materi power point
materi tahun 2024 dan 2023 materi power pointmateri tahun 2024 dan 2023 materi power point
materi tahun 2024 dan 2023 materi power point
phbawaslujambi
 
COMPANY PROFILE PT. WELLMAN DENYO DEVELOPMENT.pptx
COMPANY PROFILE PT. WELLMAN DENYO DEVELOPMENT.pptxCOMPANY PROFILE PT. WELLMAN DENYO DEVELOPMENT.pptx
COMPANY PROFILE PT. WELLMAN DENYO DEVELOPMENT.pptx
RezvaniDanumihardja2
 
UNIKBET : Link Slot Gacor Pragmatic Play Bisa Deposit Memakai Bank BPD DIY Ad...
UNIKBET : Link Slot Gacor Pragmatic Play Bisa Deposit Memakai Bank BPD DIY Ad...UNIKBET : Link Slot Gacor Pragmatic Play Bisa Deposit Memakai Bank BPD DIY Ad...
UNIKBET : Link Slot Gacor Pragmatic Play Bisa Deposit Memakai Bank BPD DIY Ad...
unikbetslotbankmaybank
 
ATRIUM GAMING : Slot Gacor Mudah Menang Terbaru 2024
ATRIUM GAMING : Slot Gacor Mudah Menang  Terbaru 2024ATRIUM GAMING : Slot Gacor Mudah Menang  Terbaru 2024
ATRIUM GAMING : Slot Gacor Mudah Menang Terbaru 2024
sayangkamuu240203
 
Modul 2.1.a.4 Refleksi Eksplorasi Konsep.pdf.pptxModul 2.1.a.4 Refleksi Ekspl...
Modul 2.1.a.4 Refleksi Eksplorasi Konsep.pdf.pptxModul 2.1.a.4 Refleksi Ekspl...Modul 2.1.a.4 Refleksi Eksplorasi Konsep.pdf.pptxModul 2.1.a.4 Refleksi Ekspl...
Modul 2.1.a.4 Refleksi Eksplorasi Konsep.pdf.pptxModul 2.1.a.4 Refleksi Ekspl...
YoseSuprapman3
 
Pertemuan 7_Penetapan Produk Unggul dan Manajemen Inovasi.pdf
Pertemuan 7_Penetapan Produk Unggul dan Manajemen Inovasi.pdfPertemuan 7_Penetapan Produk Unggul dan Manajemen Inovasi.pdf
Pertemuan 7_Penetapan Produk Unggul dan Manajemen Inovasi.pdf
classroomastitiani
 
PENYUSUNAN POHON KINERJA ORGANISASI.pptx
PENYUSUNAN POHON KINERJA ORGANISASI.pptxPENYUSUNAN POHON KINERJA ORGANISASI.pptx
PENYUSUNAN POHON KINERJA ORGANISASI.pptx
dyanamaniz78
 
COMPANY PROFILE PT. BOGOR SERVICIA INTEGRA.pdf
COMPANY PROFILE PT. BOGOR SERVICIA INTEGRA.pdfCOMPANY PROFILE PT. BOGOR SERVICIA INTEGRA.pdf
COMPANY PROFILE PT. BOGOR SERVICIA INTEGRA.pdf
MuhammadRijalulamin
 

Recently uploaded (15)

PAPARAN JATIM CM SURABAYA PROVINSI JAWA TIMUR
PAPARAN JATIM CM SURABAYA PROVINSI JAWA TIMURPAPARAN JATIM CM SURABAYA PROVINSI JAWA TIMUR
PAPARAN JATIM CM SURABAYA PROVINSI JAWA TIMUR
 
UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Ada Deposit Via Bank Aceh Syariah Resmi ...
UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Ada Deposit Via Bank Aceh Syariah Resmi ...UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Ada Deposit Via Bank Aceh Syariah Resmi ...
UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Ada Deposit Via Bank Aceh Syariah Resmi ...
 
ATP & CP PPKn KELAS 5 (WEBSITEEDUKASI.COM) (1).docx
ATP & CP PPKn KELAS 5 (WEBSITEEDUKASI.COM) (1).docxATP & CP PPKn KELAS 5 (WEBSITEEDUKASI.COM) (1).docx
ATP & CP PPKn KELAS 5 (WEBSITEEDUKASI.COM) (1).docx
 
0851 5645 4808 Info Lowongan PKL Jurusan TKJ Temanggung, Info Persyaratan PKL...
0851 5645 4808 Info Lowongan PKL Jurusan TKJ Temanggung, Info Persyaratan PKL...0851 5645 4808 Info Lowongan PKL Jurusan TKJ Temanggung, Info Persyaratan PKL...
0851 5645 4808 Info Lowongan PKL Jurusan TKJ Temanggung, Info Persyaratan PKL...
 
BUKU ADMINISTRASI GURU KELAS SD 2024 /2025
BUKU ADMINISTRASI GURU KELAS SD 2024 /2025BUKU ADMINISTRASI GURU KELAS SD 2024 /2025
BUKU ADMINISTRASI GURU KELAS SD 2024 /2025
 
sertifikat pembelajaran merdeka mengajar.pdf
sertifikat pembelajaran merdeka mengajar.pdfsertifikat pembelajaran merdeka mengajar.pdf
sertifikat pembelajaran merdeka mengajar.pdf
 
MODERN!!! WA 0821 7001 0763 (ALUMINOS) Pintu Kaca Aluminium di Buleleng.pptx
MODERN!!! WA 0821 7001 0763 (ALUMINOS) Pintu Kaca Aluminium di Buleleng.pptxMODERN!!! WA 0821 7001 0763 (ALUMINOS) Pintu Kaca Aluminium di Buleleng.pptx
MODERN!!! WA 0821 7001 0763 (ALUMINOS) Pintu Kaca Aluminium di Buleleng.pptx
 
materi tahun 2024 dan 2023 materi power point
materi tahun 2024 dan 2023 materi power pointmateri tahun 2024 dan 2023 materi power point
materi tahun 2024 dan 2023 materi power point
 
COMPANY PROFILE PT. WELLMAN DENYO DEVELOPMENT.pptx
COMPANY PROFILE PT. WELLMAN DENYO DEVELOPMENT.pptxCOMPANY PROFILE PT. WELLMAN DENYO DEVELOPMENT.pptx
COMPANY PROFILE PT. WELLMAN DENYO DEVELOPMENT.pptx
 
UNIKBET : Link Slot Gacor Pragmatic Play Bisa Deposit Memakai Bank BPD DIY Ad...
UNIKBET : Link Slot Gacor Pragmatic Play Bisa Deposit Memakai Bank BPD DIY Ad...UNIKBET : Link Slot Gacor Pragmatic Play Bisa Deposit Memakai Bank BPD DIY Ad...
UNIKBET : Link Slot Gacor Pragmatic Play Bisa Deposit Memakai Bank BPD DIY Ad...
 
ATRIUM GAMING : Slot Gacor Mudah Menang Terbaru 2024
ATRIUM GAMING : Slot Gacor Mudah Menang  Terbaru 2024ATRIUM GAMING : Slot Gacor Mudah Menang  Terbaru 2024
ATRIUM GAMING : Slot Gacor Mudah Menang Terbaru 2024
 
Modul 2.1.a.4 Refleksi Eksplorasi Konsep.pdf.pptxModul 2.1.a.4 Refleksi Ekspl...
Modul 2.1.a.4 Refleksi Eksplorasi Konsep.pdf.pptxModul 2.1.a.4 Refleksi Ekspl...Modul 2.1.a.4 Refleksi Eksplorasi Konsep.pdf.pptxModul 2.1.a.4 Refleksi Ekspl...
Modul 2.1.a.4 Refleksi Eksplorasi Konsep.pdf.pptxModul 2.1.a.4 Refleksi Ekspl...
 
Pertemuan 7_Penetapan Produk Unggul dan Manajemen Inovasi.pdf
Pertemuan 7_Penetapan Produk Unggul dan Manajemen Inovasi.pdfPertemuan 7_Penetapan Produk Unggul dan Manajemen Inovasi.pdf
Pertemuan 7_Penetapan Produk Unggul dan Manajemen Inovasi.pdf
 
PENYUSUNAN POHON KINERJA ORGANISASI.pptx
PENYUSUNAN POHON KINERJA ORGANISASI.pptxPENYUSUNAN POHON KINERJA ORGANISASI.pptx
PENYUSUNAN POHON KINERJA ORGANISASI.pptx
 
COMPANY PROFILE PT. BOGOR SERVICIA INTEGRA.pdf
COMPANY PROFILE PT. BOGOR SERVICIA INTEGRA.pdfCOMPANY PROFILE PT. BOGOR SERVICIA INTEGRA.pdf
COMPANY PROFILE PT. BOGOR SERVICIA INTEGRA.pdf
 

Kelompok 4 collecting data and analisis method.pptx

  • 1. Evidence Based Dalam Praktik Kebidanan “Collecting data and analisis method” Kelompok 4  Diana Mariana (B.22.06.480)  Dharmawati (B.22.06.479)  Dinda Saskia Putri (B.22.06.481)  Endang Setia Rini (B.22.06.482)  Enjelina Titus Tandi (B.22.06.483)  Era Trisnayanti (B.22.06.482)
  • 2. Pengertian Data Collection / Pengumpulan Data Pengumpulan data atau data collection adalah didefinisikan sebagai prosedur mengumpulkan, mengukur dan menganalisis wawwasan yang akurat untuk penelitian menggunakan Teknik yang divalidasi standar. Dalam KKBI, pengertian pengumpulan data adalah proses, cara, perbuatan mengumpulkan, atau menghimpun data.
  • 3. Tujuan Data Collection / Pengumpulan Data  Data collection atau pengumpulan data memungkinkan seseorang atau organisasi untuk menjawab pertanyaan yang relevan, mengevaluasi hasil dan membuat prediksi tentang kemungkinan dan trend atau tren masa depan.  Pengumpulan atau koleksi data yang akurat sangat penting dan bertujuan untuk menjaga integritas penelitian, membuat keputusan bisnis yang tepat dan memastikan jaminan kualitas.  Pada intinya, tujuan terpenting dari pengumpulan atau data collection adalah memastikan bahwa data yang kaya informasi dan dapat diandalkan dikumpulkan untuk analisis statistic sehingga keputusan berdasarkan data dapat dibuat untuk penelitian.
  • 4. Teknik Data Collection / Pengumpulan Data  Dalam prakteknya, pengumpulan data ada yang dilaksanakan melalui pendekatan penelitian kuantitatif dan kualitatif. Teknik pengumpulan data sangat ditentukan oleh metodologi penelitian, apakah kuantitatif atau kualitatif.
  • 5. Beberapa Teknik Pengumpulan Data  Dalam penelitian kualitatif dikenal Teknik pengumpulan data: observasi, focus group discussion (FGD), wawancara mendalam (indent interview), dan studi kasus (case study).  Sedangkan dalam penelitian kuantitatif dikenal Teknik pengumpulan data: angket (kuesioner), wawancara, dan dokumentasi.
  • 6. Fungsi Data Collection / Pengumpulan Data  Meningkatkan pemahaman anda tentang audiens Anda  Mengidentifikasi area untuk peningkatan atau perluasan  Memprediksi pola masa depan  Lebih mempersonalisasi konten dan pesan anda
  • 7. Analisis Method / Metode Analisis Metode analisis data merupakan bagian dari proses analisis dimana data primer atau data sekunder yang dikumpulkan lalu diproses untuk menghasilkan kesimpulan dalam pengambilan keputusan.
  • 8. Jenis Metode Analisis Data  1. Kualitatif Analisis Merupakan metode dengan menggunakan wawancara dan observasi dengan menjawab pertanyaan seperti apa, mengapa dan bagaimana. Data-data yang dianalisa dengan metode ini berupa teks atau narasi. Metode ini memerlukan pendekatan dari data yang sifatnya lebih subjektif.  2. Kuantitatif Analisis Merupakan metode yang bergantung kepada kemampuan untuk menghitung data secara akurat. Metode ini merupakan pendekatan pengolahan data melalui metode statistic atau matematik yang terkumpul dari data sekunder.
  • 9. Jenis Metode Analisis Data  3. Kombinasi kualitatif dan kuantitatif Merupakan pendekatan yang mengkombinasikan atau menghubungkan antara metode analisis kuantitatif dan kualitatif. Metode ini digunakan secara bersama- sama dalam suatu kegiatan analisis, sehingga didapatkan data yang lebih komprehensif valid, reliabel, dan obyektif.  4. Analisis Regresi Merupakan bagian dari metode analisis data kualitatif. Metode analisis regresi mampu mengukur hubungan antara variabel dependen dengan satu atau lebih variabel independent.
  • 10. Teknik Analisis Data 1. Teknik analisis data berdasarkan matematika dan statistic 2. Teknik analisis data berdasarkan artificial intelligence dan machine learning 3. Teknik analisis data berdasarkan visualisasi dan grafik
  • 11. Metode analisis data kuantitatif Analisis deskriptif Analisis regresi Analisis faktor
  • 12. Metode Analisis Data Kualitatif Analisis Konten Analisis naratif Analisis Wacana