SlideShare a Scribd company logo
Kebudayaan Jepang
Sadoō
Upacara minum teh atau yang dikenal
dengan Chadō atau Sadō. Adalah upacara
yang mencerminkan kepribadian dan
pengetahuan tuan rumah yang mencakup
antara lain tujuan hidup, cara berpikir,
agama, apresiasi peralatan upacara minum
teh dan cara meletakkan benda seni di dalam
ruangan upacara minum teh (chashitsu).
Ikebana
Ikebana adalan kesenian merangkai bunga yang berasal dari
Negara Jepang. Bunga memiliki kehormatan dalam kebudayaan
Jepang, karena Bungan dianggap sebagai tempat bersemayamnya
Tuhan, sang pencipta. Bunga dirangkai dalam bentuk tertentu dan
diletakkan di altar utama. Awalnya dalam pembuatan bunga
sangatlah sederhana, namun saat ini pembuatan bunga semakin sulit
dan kompleks dan di butuh pembelajaran keahlian dalam
pembuatannya.
Kendo danJudo
Kendo adalah olah raga
bermain pedang bambu
sedangkan Jud0 adalah nama dari
olahraga bela diri dari Jepang.
Kata Do yang terdapat pada akhiran
kedua kata diatas mempunyai arti
yang sama yaitu jalan dan kalau
ditulis dengan huruf kanji
mempunyai lambang jalan.
Peralatan yang digunakan pada
Kendo yaitu Seragam yang dikenal
dengan nama Kendo gi
dan hakama, pedang dari bamboo
yang bernama shinai, pelindung
kepala atau men, pelindung badan
atau do, pelindung tangan atau
kote, pelindung paha atau tare
Tako
Kesenian Layang-layang ini sudah ada sejak jaman periode Nara
(649-793 AD). Design layang layang dari negeri ini cukup unik dan sangat
mudah dibedakan dengan design layang layang dari negara atau wilayah
lain. Mainan ini dianggap berbahaya karena talinya bisa bersentuhan dan
mengganggu aliran kabel listrik yang bisa berakibat fatal bagi pelaku dan
orang lain. Layang layang hanya bisa dijumpai di event khusus atau
dalam festival budaya saja yang mau tidak mau harus mereka hadirkan.
Matsuri
Matsuri adalah suatu festival budaya rakyat yang umumnya
berkaitan dengan festival di kuil baik kuil Shinto (Jinja) maupun kuil
Buddha (Tera) yang kebanyakan diselenggaran pada musim panas, pada
saat ini matsuri tidak selalu berarti berdoa atau sembahyang, hal itu sudah
pasti karena kebanyakan orang datang hanya untuk melihat saja.
Shogi
Shogi atau catur Jepang
adalah permainan
papan dari Jepang yang dimainkan
oleh dua orang di atas papan 9 lajur
dan 9 baris yang berwarna sama.
Ciri khas shogi yang sangat
membedakannya dari catur adalah
sistem memainkan kembali buah
lawan yang sudah ditangkap.
Walaupun sudah naik pangkat, buah
yang tertangkap akan kembali ke
pangkat semula. Kedua belah sisi
yang bermain dibedakan menjadi
sente dan gote. Pemain sente
memainkan langkah pertama,
diikuti pemain gote, begitu
seterusnya secara bergantian hingga
selesai. satu set buah shogi yang
berjumlah 20 buah.
Kabuki
Kabuki merupakan salah satu kebudayaan Jepang yang
termasuk jenis seni teater karena memiliki unsur cerita yang
dipadukan dengan seni tari dan musik. Para pemain mengenakan
kostum mencolok dan sangat mewah. Make-up-nya terbilang dramatis
untuk menonjolkan sifat dan karakter tokoh.
Origami
Origami berasal dari kata ori yang berarti lipat, dan kami yang berarti
kertas merupakan seni tradisional melipat kertas yang berkembang menjadi suatu
bentuk kesenian yang modern. Origami sudah dikenal dibanyak Negara, secara
umum untuk membuat origami kita bisa menggunakan kertas biasa namun
kebanyakan origami di Jepang menggunakan kertas khusus untuk origami.
Perbedaan antara kertas biasa dan kertas origami hanyalah dari segi design dan
warna saja yang sangat beragam sehingga membuat origami menjadi semakin
indah dan sama sekali tidak berhubungan dengan teknik seperti lipatan kertas
menjadi lebih mudah.
Koinobori
Koinobori (こいのぼり, 鯉のぼ
り, atau 鯉幟 bendera koi) adalah bendera
berbentuk ikan koi yang dikibarkan di
rumah-rumah di Jepang oleh orang tua
yang memiliki anak laki-laki. Pengibaran
koinobori dilakukan untuk menyambut
perayaan Tango no Sekku.
Menurut penanggalan Imlek,
Tango no Sekku jatuh pada tanggal 5 bulan
5 ketika Asia Timur sedang musim hujan.
Orang tua yang memiliki anak laki-laki
mengibarkan koinobori hingga hari Tango
no Sekku untuk mendoakan agar anak laki-
lakinya menjadi orang dewasa yang sukses.
Setelah Jepang memakai kalender
Gregorian, koinobori dikibarkan hingga Hari
Anak-anak (5 Mei). Koinobori yang tertiup
angin telah menjadi simbol perayaan Hari
Anak-anak. Kalau zaman dulu koinobori
berkibar di tengah musim hujan, koinobori
biasanya sekarang mengingatkan orang
Jepang tentang langit biru yang cerah di
akhir musim semi.
Kebudayaan Jepang

More Related Content

What's hot

Masa Pemerintahan Kabinet Wilopo
Masa Pemerintahan Kabinet WilopoMasa Pemerintahan Kabinet Wilopo
Masa Pemerintahan Kabinet Wilopo
David Adi Nugroho
 
PPT Interaktif- Bioteknologi Konvensional
PPT Interaktif- Bioteknologi KonvensionalPPT Interaktif- Bioteknologi Konvensional
PPT Interaktif- Bioteknologi Konvensional
nuzlifahdia
 
Keadaan ekonomi indonesia pada masa 1945 1950
Keadaan ekonomi indonesia pada masa 1945 1950Keadaan ekonomi indonesia pada masa 1945 1950
Keadaan ekonomi indonesia pada masa 1945 1950Mochammad Ridwan
 
BAHASA SUNDA KELAS 11
BAHASA SUNDA KELAS 11BAHASA SUNDA KELAS 11
BAHASA SUNDA KELAS 11
salmosa
 
Potensi dan penyebab konflik di tengah keberagaman masyarakat Indonesia.pptx
Potensi dan penyebab konflik di tengah keberagaman masyarakat Indonesia.pptxPotensi dan penyebab konflik di tengah keberagaman masyarakat Indonesia.pptx
Potensi dan penyebab konflik di tengah keberagaman masyarakat Indonesia.pptx
gitaadepradana
 
Pertumbuhan dan perkembangan SMA
Pertumbuhan dan perkembangan SMAPertumbuhan dan perkembangan SMA
Pertumbuhan dan perkembangan SMAIrhuel_Abal2
 
strategi organisasi pergerakan nasional dalam menghadapi kekuasaan kolonial
strategi organisasi pergerakan nasional dalam menghadapi kekuasaan kolonialstrategi organisasi pergerakan nasional dalam menghadapi kekuasaan kolonial
strategi organisasi pergerakan nasional dalam menghadapi kekuasaan kolonial
Aey Doank
 
Bab 1 pertumbuhan dan perkembangan tumbuhan kelas XII SMA IPA
Bab 1 pertumbuhan dan perkembangan tumbuhan kelas XII SMA IPABab 1 pertumbuhan dan perkembangan tumbuhan kelas XII SMA IPA
Bab 1 pertumbuhan dan perkembangan tumbuhan kelas XII SMA IPA
Tezzara Clara Sutjipto
 
Pertumbuhan dan perkembangan
Pertumbuhan dan perkembanganPertumbuhan dan perkembangan
Pertumbuhan dan perkembangan
Maria Yuliansari Putri Fatony
 
KUMPULAN SOAL BIOLOGI ENZIM DAN METABOLISME SEL
KUMPULAN SOAL BIOLOGI ENZIM DAN METABOLISME SELKUMPULAN SOAL BIOLOGI ENZIM DAN METABOLISME SEL
KUMPULAN SOAL BIOLOGI ENZIM DAN METABOLISME SEL
Sekar Lukinanti
 
Pancasila sebagai dasar negara
Pancasila sebagai dasar negaraPancasila sebagai dasar negara
Pancasila sebagai dasar negara
tatak santosa
 
Faktor Pendorong dan Penghambat Persatuan dan Kesatuan Bangsa Kelas XI
Faktor Pendorong dan Penghambat Persatuan dan Kesatuan Bangsa Kelas XIFaktor Pendorong dan Penghambat Persatuan dan Kesatuan Bangsa Kelas XI
Faktor Pendorong dan Penghambat Persatuan dan Kesatuan Bangsa Kelas XI
afifahdhaniyah
 
Ssp6 k.d. 3.7 bahan ajar_autosom
Ssp6 k.d. 3.7 bahan ajar_autosomSsp6 k.d. 3.7 bahan ajar_autosom
Ssp6 k.d. 3.7 bahan ajar_autosom
Endang Sari Tanjung
 
Perkembangbiakan Makhluk Hidup-Tumbuhan
Perkembangbiakan Makhluk Hidup-TumbuhanPerkembangbiakan Makhluk Hidup-Tumbuhan
Perkembangbiakan Makhluk Hidup-Tumbuhan
Umi93
 
Makna Bhineka Tunggal Ika
Makna Bhineka Tunggal IkaMakna Bhineka Tunggal Ika
Makna Bhineka Tunggal Ika
Tata
 
Kebijakan jepang di bidang politik
Kebijakan jepang di bidang politikKebijakan jepang di bidang politik
Kebijakan jepang di bidang politikEster Tjk
 
Ancaman bagi nkri dalam bidang politik
Ancaman bagi nkri dalam bidang politikAncaman bagi nkri dalam bidang politik
Ancaman bagi nkri dalam bidang politik
RezaWahyuni6
 
Ppt pkn ( hubungan internasional )
Ppt pkn ( hubungan internasional )Ppt pkn ( hubungan internasional )
Ppt pkn ( hubungan internasional )
Alfat ghani Abdullah
 
Peristiwa sekitar proklamasi
Peristiwa sekitar proklamasiPeristiwa sekitar proklamasi
Peristiwa sekitar proklamasi
aswansetiawan
 
Makalah genetika
Makalah genetikaMakalah genetika
Makalah genetika
Warnet Raha
 

What's hot (20)

Masa Pemerintahan Kabinet Wilopo
Masa Pemerintahan Kabinet WilopoMasa Pemerintahan Kabinet Wilopo
Masa Pemerintahan Kabinet Wilopo
 
PPT Interaktif- Bioteknologi Konvensional
PPT Interaktif- Bioteknologi KonvensionalPPT Interaktif- Bioteknologi Konvensional
PPT Interaktif- Bioteknologi Konvensional
 
Keadaan ekonomi indonesia pada masa 1945 1950
Keadaan ekonomi indonesia pada masa 1945 1950Keadaan ekonomi indonesia pada masa 1945 1950
Keadaan ekonomi indonesia pada masa 1945 1950
 
BAHASA SUNDA KELAS 11
BAHASA SUNDA KELAS 11BAHASA SUNDA KELAS 11
BAHASA SUNDA KELAS 11
 
Potensi dan penyebab konflik di tengah keberagaman masyarakat Indonesia.pptx
Potensi dan penyebab konflik di tengah keberagaman masyarakat Indonesia.pptxPotensi dan penyebab konflik di tengah keberagaman masyarakat Indonesia.pptx
Potensi dan penyebab konflik di tengah keberagaman masyarakat Indonesia.pptx
 
Pertumbuhan dan perkembangan SMA
Pertumbuhan dan perkembangan SMAPertumbuhan dan perkembangan SMA
Pertumbuhan dan perkembangan SMA
 
strategi organisasi pergerakan nasional dalam menghadapi kekuasaan kolonial
strategi organisasi pergerakan nasional dalam menghadapi kekuasaan kolonialstrategi organisasi pergerakan nasional dalam menghadapi kekuasaan kolonial
strategi organisasi pergerakan nasional dalam menghadapi kekuasaan kolonial
 
Bab 1 pertumbuhan dan perkembangan tumbuhan kelas XII SMA IPA
Bab 1 pertumbuhan dan perkembangan tumbuhan kelas XII SMA IPABab 1 pertumbuhan dan perkembangan tumbuhan kelas XII SMA IPA
Bab 1 pertumbuhan dan perkembangan tumbuhan kelas XII SMA IPA
 
Pertumbuhan dan perkembangan
Pertumbuhan dan perkembanganPertumbuhan dan perkembangan
Pertumbuhan dan perkembangan
 
KUMPULAN SOAL BIOLOGI ENZIM DAN METABOLISME SEL
KUMPULAN SOAL BIOLOGI ENZIM DAN METABOLISME SELKUMPULAN SOAL BIOLOGI ENZIM DAN METABOLISME SEL
KUMPULAN SOAL BIOLOGI ENZIM DAN METABOLISME SEL
 
Pancasila sebagai dasar negara
Pancasila sebagai dasar negaraPancasila sebagai dasar negara
Pancasila sebagai dasar negara
 
Faktor Pendorong dan Penghambat Persatuan dan Kesatuan Bangsa Kelas XI
Faktor Pendorong dan Penghambat Persatuan dan Kesatuan Bangsa Kelas XIFaktor Pendorong dan Penghambat Persatuan dan Kesatuan Bangsa Kelas XI
Faktor Pendorong dan Penghambat Persatuan dan Kesatuan Bangsa Kelas XI
 
Ssp6 k.d. 3.7 bahan ajar_autosom
Ssp6 k.d. 3.7 bahan ajar_autosomSsp6 k.d. 3.7 bahan ajar_autosom
Ssp6 k.d. 3.7 bahan ajar_autosom
 
Perkembangbiakan Makhluk Hidup-Tumbuhan
Perkembangbiakan Makhluk Hidup-TumbuhanPerkembangbiakan Makhluk Hidup-Tumbuhan
Perkembangbiakan Makhluk Hidup-Tumbuhan
 
Makna Bhineka Tunggal Ika
Makna Bhineka Tunggal IkaMakna Bhineka Tunggal Ika
Makna Bhineka Tunggal Ika
 
Kebijakan jepang di bidang politik
Kebijakan jepang di bidang politikKebijakan jepang di bidang politik
Kebijakan jepang di bidang politik
 
Ancaman bagi nkri dalam bidang politik
Ancaman bagi nkri dalam bidang politikAncaman bagi nkri dalam bidang politik
Ancaman bagi nkri dalam bidang politik
 
Ppt pkn ( hubungan internasional )
Ppt pkn ( hubungan internasional )Ppt pkn ( hubungan internasional )
Ppt pkn ( hubungan internasional )
 
Peristiwa sekitar proklamasi
Peristiwa sekitar proklamasiPeristiwa sekitar proklamasi
Peristiwa sekitar proklamasi
 
Makalah genetika
Makalah genetikaMakalah genetika
Makalah genetika
 

Viewers also liked

Japan
JapanJapan
10 principles for a successful international web presence
10 principles for a successful international web presence10 principles for a successful international web presence
10 principles for a successful international web presence
Enterprise Ireland
 
Tugas jepang menanyakan hari tanggal bulan tahun
Tugas jepang menanyakan hari tanggal bulan tahunTugas jepang menanyakan hari tanggal bulan tahun
Tugas jepang menanyakan hari tanggal bulan tahun
nadadanaFS
 
Presentasi Bahasa Jepang bab waktu dan jam
Presentasi Bahasa Jepang bab waktu dan jamPresentasi Bahasa Jepang bab waktu dan jam
Presentasi Bahasa Jepang bab waktu dan jamNova Adriansyah
 
Negara maju jepang
Negara maju jepangNegara maju jepang
Negara maju jepang
Hanifa Khaira
 
Bahan ajar bahasa jepang
Bahan ajar bahasa jepangBahan ajar bahasa jepang
Bahan ajar bahasa jepang
HAITAMY Muhammad Hasan
 
Ppt jepang
Ppt jepangPpt jepang
Ppt jepang
Aya Nishizaki
 
Presentasi negara jepang
Presentasi negara jepangPresentasi negara jepang
Presentasi negara jepang
Fauzul Rasyidah
 
Negara Jepang
Negara JepangNegara Jepang
Negara Jepang
Kevin Hambuwali
 

Viewers also liked (9)

Japan
JapanJapan
Japan
 
10 principles for a successful international web presence
10 principles for a successful international web presence10 principles for a successful international web presence
10 principles for a successful international web presence
 
Tugas jepang menanyakan hari tanggal bulan tahun
Tugas jepang menanyakan hari tanggal bulan tahunTugas jepang menanyakan hari tanggal bulan tahun
Tugas jepang menanyakan hari tanggal bulan tahun
 
Presentasi Bahasa Jepang bab waktu dan jam
Presentasi Bahasa Jepang bab waktu dan jamPresentasi Bahasa Jepang bab waktu dan jam
Presentasi Bahasa Jepang bab waktu dan jam
 
Negara maju jepang
Negara maju jepangNegara maju jepang
Negara maju jepang
 
Bahan ajar bahasa jepang
Bahan ajar bahasa jepangBahan ajar bahasa jepang
Bahan ajar bahasa jepang
 
Ppt jepang
Ppt jepangPpt jepang
Ppt jepang
 
Presentasi negara jepang
Presentasi negara jepangPresentasi negara jepang
Presentasi negara jepang
 
Negara Jepang
Negara JepangNegara Jepang
Negara Jepang
 

Similar to Kebudayaan Jepang

Kebudayaan jepang
Kebudayaan jepangKebudayaan jepang
Kebudayaan jepang
Mn Hidayat
 
Presentasi festival di jepang bulan juli-agustus
Presentasi festival di jepang bulan juli-agustusPresentasi festival di jepang bulan juli-agustus
Presentasi festival di jepang bulan juli-agustus
Mellisaayu
 
Kebudayaan jepang
Kebudayaan jepang Kebudayaan jepang
Kebudayaan jepang
Rio Prasetia
 
Jepankk
JepankkJepankk
Materi M5KB3 - Nihon no Gyouji
Materi M5KB3 - Nihon no GyoujiMateri M5KB3 - Nihon no Gyouji
Materi M5KB3 - Nihon no Gyouji
PPGHybrid1
 
Festival Jepang (bulan September-Oktober)
Festival Jepang (bulan September-Oktober)Festival Jepang (bulan September-Oktober)
Festival Jepang (bulan September-Oktober)
Isna Nusa Kumalasari
 
musi tradisional mnca negara
musi tradisional mnca negaramusi tradisional mnca negara
musi tradisional mnca negara
meyta kharisma
 
Jepang origami
Jepang origamiJepang origami
Jepang origami
Abyan Juang
 
Natsu Matsuri
Natsu Matsuri Natsu Matsuri
Natsu Matsuri
Akamarushi
 
Origami
OrigamiOrigami
Origami
PAKLONG CIKGU
 
Seni musik jawa barat angklung
Seni musik jawa barat angklungSeni musik jawa barat angklung
Seni musik jawa barat angklung
Via Deviana Nurmansah
 
Seni musik jawa barat angklung
Seni musik jawa barat angklungSeni musik jawa barat angklung
Seni musik jawa barat angklung
Via Deviana Nurmansah
 
Makalah Budaya Lahan Kering, Kepulauan dan Pariwisata tentang sasando (autosa...
Makalah Budaya Lahan Kering, Kepulauan dan Pariwisata tentang sasando (autosa...Makalah Budaya Lahan Kering, Kepulauan dan Pariwisata tentang sasando (autosa...
Makalah Budaya Lahan Kering, Kepulauan dan Pariwisata tentang sasando (autosa...
ricky dethan
 
Ilmu sosial dasar 1 ia04
Ilmu sosial dasar 1 ia04Ilmu sosial dasar 1 ia04
Ilmu sosial dasar 1 ia04Yoga Yps
 
IKEBANA_KELOMPOK 6.pptx
IKEBANA_KELOMPOK 6.pptxIKEBANA_KELOMPOK 6.pptx
IKEBANA_KELOMPOK 6.pptx
Pembayun2
 
Alatmusik tradisional nusantara
Alatmusik tradisional nusantaraAlatmusik tradisional nusantara
Alatmusik tradisional nusantara
MusicTeacherMrAdhiPr
 
4 Warna Yang Mempengaruhi Budaya Jepang
4 Warna Yang Mempengaruhi Budaya Jepang4 Warna Yang Mempengaruhi Budaya Jepang
4 Warna Yang Mempengaruhi Budaya Jepang
Deti Katakana
 

Similar to Kebudayaan Jepang (20)

Kebudayaan jepang
Kebudayaan jepangKebudayaan jepang
Kebudayaan jepang
 
Kebudayaan jepang
Kebudayaan jepangKebudayaan jepang
Kebudayaan jepang
 
Presentasi festival di jepang bulan juli-agustus
Presentasi festival di jepang bulan juli-agustusPresentasi festival di jepang bulan juli-agustus
Presentasi festival di jepang bulan juli-agustus
 
Kebudayaan jepang
Kebudayaan jepang Kebudayaan jepang
Kebudayaan jepang
 
Jepankk
JepankkJepankk
Jepankk
 
Jepankk
JepankkJepankk
Jepankk
 
Jepankk
JepankkJepankk
Jepankk
 
Materi M5KB3 - Nihon no Gyouji
Materi M5KB3 - Nihon no GyoujiMateri M5KB3 - Nihon no Gyouji
Materi M5KB3 - Nihon no Gyouji
 
Festival Jepang (bulan September-Oktober)
Festival Jepang (bulan September-Oktober)Festival Jepang (bulan September-Oktober)
Festival Jepang (bulan September-Oktober)
 
musi tradisional mnca negara
musi tradisional mnca negaramusi tradisional mnca negara
musi tradisional mnca negara
 
Jepang origami
Jepang origamiJepang origami
Jepang origami
 
Natsu Matsuri
Natsu Matsuri Natsu Matsuri
Natsu Matsuri
 
Origami
OrigamiOrigami
Origami
 
Seni musik jawa barat angklung
Seni musik jawa barat angklungSeni musik jawa barat angklung
Seni musik jawa barat angklung
 
Seni musik jawa barat angklung
Seni musik jawa barat angklungSeni musik jawa barat angklung
Seni musik jawa barat angklung
 
Makalah Budaya Lahan Kering, Kepulauan dan Pariwisata tentang sasando (autosa...
Makalah Budaya Lahan Kering, Kepulauan dan Pariwisata tentang sasando (autosa...Makalah Budaya Lahan Kering, Kepulauan dan Pariwisata tentang sasando (autosa...
Makalah Budaya Lahan Kering, Kepulauan dan Pariwisata tentang sasando (autosa...
 
Ilmu sosial dasar 1 ia04
Ilmu sosial dasar 1 ia04Ilmu sosial dasar 1 ia04
Ilmu sosial dasar 1 ia04
 
IKEBANA_KELOMPOK 6.pptx
IKEBANA_KELOMPOK 6.pptxIKEBANA_KELOMPOK 6.pptx
IKEBANA_KELOMPOK 6.pptx
 
Alatmusik tradisional nusantara
Alatmusik tradisional nusantaraAlatmusik tradisional nusantara
Alatmusik tradisional nusantara
 
4 Warna Yang Mempengaruhi Budaya Jepang
4 Warna Yang Mempengaruhi Budaya Jepang4 Warna Yang Mempengaruhi Budaya Jepang
4 Warna Yang Mempengaruhi Budaya Jepang
 

Recently uploaded

Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada AnakDefenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Yayasan Pusat Kajian dan Perlindungan Anak
 
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docxLaporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
RUBEN Mbiliyora
 
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F  kelasModul Ajar Statistika Data Fase F  kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
ananda238570
 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Kanaidi ken
 
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIANSINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
NanieIbrahim
 
Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024
Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024
Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024
DrEngMahmudKoriEffen
 
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
nimah111
 
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdfPanduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
MildayantiMildayanti
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
SurosoSuroso19
 
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptxObservasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
akram124738
 
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdfLaporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
OcitaDianAntari
 
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamiiAksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
esmaducoklat
 
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptxPemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
maulatamah
 
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdfSeminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
inganahsholihahpangs
 
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDFJUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
budimoko2
 
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARUAKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
junaedikuluri1
 
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdfJuknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
HendraSagita2
 
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul AjarPowerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
MashudiMashudi12
 
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos ValidasiAksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
DinaSetiawan2
 

Recently uploaded (20)

Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada AnakDefenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
 
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docxLaporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
 
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F  kelasModul Ajar Statistika Data Fase F  kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
 
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
 
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIANSINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
 
Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024
Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024
Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024
 
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
 
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdfPanduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
 
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptxObservasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
 
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdfLaporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
 
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamiiAksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
 
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptxPemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
 
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdfSeminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
 
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDFJUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
 
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARUAKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
 
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdfJuknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
 
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul AjarPowerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
 
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos ValidasiAksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
 

Kebudayaan Jepang

  • 2. Sadoō Upacara minum teh atau yang dikenal dengan Chadō atau Sadō. Adalah upacara yang mencerminkan kepribadian dan pengetahuan tuan rumah yang mencakup antara lain tujuan hidup, cara berpikir, agama, apresiasi peralatan upacara minum teh dan cara meletakkan benda seni di dalam ruangan upacara minum teh (chashitsu).
  • 3. Ikebana Ikebana adalan kesenian merangkai bunga yang berasal dari Negara Jepang. Bunga memiliki kehormatan dalam kebudayaan Jepang, karena Bungan dianggap sebagai tempat bersemayamnya Tuhan, sang pencipta. Bunga dirangkai dalam bentuk tertentu dan diletakkan di altar utama. Awalnya dalam pembuatan bunga sangatlah sederhana, namun saat ini pembuatan bunga semakin sulit dan kompleks dan di butuh pembelajaran keahlian dalam pembuatannya.
  • 4. Kendo danJudo Kendo adalah olah raga bermain pedang bambu sedangkan Jud0 adalah nama dari olahraga bela diri dari Jepang. Kata Do yang terdapat pada akhiran kedua kata diatas mempunyai arti yang sama yaitu jalan dan kalau ditulis dengan huruf kanji mempunyai lambang jalan. Peralatan yang digunakan pada Kendo yaitu Seragam yang dikenal dengan nama Kendo gi dan hakama, pedang dari bamboo yang bernama shinai, pelindung kepala atau men, pelindung badan atau do, pelindung tangan atau kote, pelindung paha atau tare
  • 5. Tako Kesenian Layang-layang ini sudah ada sejak jaman periode Nara (649-793 AD). Design layang layang dari negeri ini cukup unik dan sangat mudah dibedakan dengan design layang layang dari negara atau wilayah lain. Mainan ini dianggap berbahaya karena talinya bisa bersentuhan dan mengganggu aliran kabel listrik yang bisa berakibat fatal bagi pelaku dan orang lain. Layang layang hanya bisa dijumpai di event khusus atau dalam festival budaya saja yang mau tidak mau harus mereka hadirkan.
  • 6. Matsuri Matsuri adalah suatu festival budaya rakyat yang umumnya berkaitan dengan festival di kuil baik kuil Shinto (Jinja) maupun kuil Buddha (Tera) yang kebanyakan diselenggaran pada musim panas, pada saat ini matsuri tidak selalu berarti berdoa atau sembahyang, hal itu sudah pasti karena kebanyakan orang datang hanya untuk melihat saja.
  • 7. Shogi Shogi atau catur Jepang adalah permainan papan dari Jepang yang dimainkan oleh dua orang di atas papan 9 lajur dan 9 baris yang berwarna sama. Ciri khas shogi yang sangat membedakannya dari catur adalah sistem memainkan kembali buah lawan yang sudah ditangkap. Walaupun sudah naik pangkat, buah yang tertangkap akan kembali ke pangkat semula. Kedua belah sisi yang bermain dibedakan menjadi sente dan gote. Pemain sente memainkan langkah pertama, diikuti pemain gote, begitu seterusnya secara bergantian hingga selesai. satu set buah shogi yang berjumlah 20 buah.
  • 8. Kabuki Kabuki merupakan salah satu kebudayaan Jepang yang termasuk jenis seni teater karena memiliki unsur cerita yang dipadukan dengan seni tari dan musik. Para pemain mengenakan kostum mencolok dan sangat mewah. Make-up-nya terbilang dramatis untuk menonjolkan sifat dan karakter tokoh.
  • 9. Origami Origami berasal dari kata ori yang berarti lipat, dan kami yang berarti kertas merupakan seni tradisional melipat kertas yang berkembang menjadi suatu bentuk kesenian yang modern. Origami sudah dikenal dibanyak Negara, secara umum untuk membuat origami kita bisa menggunakan kertas biasa namun kebanyakan origami di Jepang menggunakan kertas khusus untuk origami. Perbedaan antara kertas biasa dan kertas origami hanyalah dari segi design dan warna saja yang sangat beragam sehingga membuat origami menjadi semakin indah dan sama sekali tidak berhubungan dengan teknik seperti lipatan kertas menjadi lebih mudah.
  • 10. Koinobori Koinobori (こいのぼり, 鯉のぼ り, atau 鯉幟 bendera koi) adalah bendera berbentuk ikan koi yang dikibarkan di rumah-rumah di Jepang oleh orang tua yang memiliki anak laki-laki. Pengibaran koinobori dilakukan untuk menyambut perayaan Tango no Sekku. Menurut penanggalan Imlek, Tango no Sekku jatuh pada tanggal 5 bulan 5 ketika Asia Timur sedang musim hujan. Orang tua yang memiliki anak laki-laki mengibarkan koinobori hingga hari Tango no Sekku untuk mendoakan agar anak laki- lakinya menjadi orang dewasa yang sukses. Setelah Jepang memakai kalender Gregorian, koinobori dikibarkan hingga Hari Anak-anak (5 Mei). Koinobori yang tertiup angin telah menjadi simbol perayaan Hari Anak-anak. Kalau zaman dulu koinobori berkibar di tengah musim hujan, koinobori biasanya sekarang mengingatkan orang Jepang tentang langit biru yang cerah di akhir musim semi.