SlideShare a Scribd company logo
KEBEKERJAAN
• Makna bekerja ditinjau dari segi perorangan adalah gerak dari pada badan dan pikiran setiap orang guna memelihara
kelangsungan hidup badaniah maupun rokhaniyah
• Makna bekerja ditinjau dari segi kemasyarakatan adalah melakukan pekerjaan untuk menghasilkan barang atau jasa guna
memuaskan kebutuhan masyarakat.
• Makna bekerja ditinjau dari segi spiritual adalah merupakan hak dan kewajiban manusia dalam memuliakan dan mengabdi
kepada Tuhan Yang Maha Esa.
HAL YANG PERLU DISIAPKAN SAAT AKAN BEKERJA
Mental
• Kamu harus kuat dan jangan merasa lemah, mulailah berpikir positif akan tanggapan disekitar kamu. Jangan terlalu memikirkan kritikan orang lain, buatlah kritikan
tersebut menjadi motivasi tersendiri untuk diri kita kedepannya.
Mengenali Diri
• Kenali diri kita sepenuhnya, apa kelemahan dan kelebihan kita, ketahui kekurangan yang kita miliki dan perbaiki sepenuhnya agar kita siap menghadapi dunia
kerja. Perbaiki setiap kekurangan fisik dan mental agar kita lebih percaya diri, dan carilah banyak pengalaman agar semakin terlatih untuk percaya diri.
Mengasah Kemampuan
• Ketika kalian sudah mengetahui dimana letak kekurangan dan kesalahan dalam diri kamu, saatnya untuk mengetahui kelebihan diri kamu. Mengasah kemampuan
diri dapat membuat kita semakin percaya diri dilingkungan kerja.
Mengontrol Emosi
• Kita juga harus bisa menguasai emosi agar tidak ada masalah kedepannya dalam dunia kerja, terkadang kita sangat sulit untuk mengontrol emosi.
• Namun perlu diingat agar kita dapat menahannya dengan cara menarik nafas dalam dan menghembuskannya secara perlahan dan tenang.
Etika
• Etika memiliki penjelasan yang luas. Pada intinya, etika merangkum kemampuan karyawan dalam kedisiplinan kerja hingga interaksi
karyawan dengan rekan-rekannya. Perusahaan biasanya menginginkan karyawan yang mengerti dan mengikuti peraturan perusahaan, jujur,
dan dapat dipercaya. Etika juga bisa diartikan dengan profesionalisme kerja dan tanggung jawab.
Komunikasi yang Baik dan Efektif
• Kemampuan komunikasi yang baik dan efektif akan selalu menjadi faktor penting dalam usaha Anda meraih kesuksesan. Meski Anda memiliki
berbagai keterampilan kerja lainnya yang dapat menunjang pekerjaan, belum lengkap tanpa adanya kemampuan berkomunikasi yang baik.
Karena, keterampilan komunikasi secara personal sangat dibutuhkan dalam memuluskan tugas, seperti mengungkapkan ide, negosiasi,
presentasi, maupun lobbying.
Organisasi dan Manajemen
• Keterampilan dalam berorganisasi dapat membantu Anda menangani tanggung jawab dengan lebih baik sebelum Anda memastikan bahwa
semua telah dijalankan dengan benar. Sedangkan keterampilan manajemen akan membuat segalanya menjadi lebih tertata, hal ini
memungkinkan Anda bekerja tepat waktu, dapat memprioritaskan tugas-tugas secara efektif dan mencari solusi dari suatu masalah sebelum
masalah menjadi besar.
• Selain itu keterampilan manajemen juga berguna untuk posisi apapun dalam perusahaan. Contohnya seperti mengelola
sumber beban kerja, beban kerja, dan waktu Anda dengan lebih baik. Jika tidak memiliki keterampilan berorganisasi dan
manajemen, karyawan yang paling cakap sekalipun akan tertinggal atau melakukan kesalahan yang fatal.
Keterampilan Negosiasi
• keterampilan bernegosiasi sangat berguna hampir di semua posisi pekerjaan. Anda dapat menggunakan keterampilan
negosiasi untuk tujuan yang seperti mendapatkan klien baru atau mencapai kesepakatan dengan partner yang potensial dan
juga berguna untuk mengurangi titik resistensi yang mungkin terjadi, serta menurunkan total biaya operasi.
Dapat Berpikir Kritis
• Berpikir kritis merupakan proses penyelesaian masalah yang memungkinkan Anda menemukan dan mengatasi kelemahan
atau kesalahan dalam lingkungan tertentu. Hal ini memungkinkan terciptanya solusi yang kreatif untuk setiap masalahnya.
• Jika Anda dapat berpikir kritis, maka Anda mampu mengakui, menganalisis, menyelesaikan masalah tanpa banyak pengaruh
dari luar dan selalu mencari perbaikan untuk ditambahkan ke dalam sistem.
Kerja Sama dan Delegasi
• Menjadi karyawan yang bisa bekerja sama dalam tim sangat penting untuk karir Anda. Banyak karyawan yang bekerja sendiri sangat baik
akan tetapi menjadi kesulitan ketika harus bekerja dalam tim. Hal seperti ini pasti akan membuat seorang karyawan kesulitan dan juga
menghambat kerja tim.
• Selain bekerja sama dengan orang lain secara baik, seorang karyawan juga harus terampil dalam mendelegasikan suatu pekerjaan.
Karena mendelegasikan pekerjaan adalah salah keterampilan yang dapat membuat
• Anda sukses. Maka dari itu Anda harus mengasah skill yang satu ini jika ingin berhasil di masa depan.
Percaya Diri
• Percaya diri mungkin tampak seperti suatu sifat, akan tetapi hal itu bisa diperoleh, diasah dan dikembangkan sebagai sebuah
keterampilan. Untuk meningkatkan kepercayaan diri Anda dapat memulai latihan di beberapa bidang yang Anda inginkan. Semakin sering
melakukan sesuatu hal dalam bidang tersebut maka semakin percaya diri Anda untuk melakukannya.
• Sebagai seorang karyawan, sudah seharusnya memperbaiki diri dan meningkatkan keterampilan yang dikuasai sebagai bekal dalam
mencapai kesuksesan di masa depan.
Menguasai Teknologi
• Di dunia yang modern saat ini, teknologi merupakan hal yang tak lepas di kehidupan sehari-hari. Bagi seorang karyawan
penguasaan teknologi tidak hanya dibutuhkan oleh mereka yang bekerja di bidang teknologi saja. Akan tetapi orang yang bekerja
di bidang non teknis pun keterampilan dalam hal teknologi sangat penting.
• Dalam artian, bisa menggunakan perangkat teknologi seperti komputer atau laptop. Pasalnya, pengusaha biasanya menginginkan
calon karyawan yang mengerti program-program umum semacam Microsoft Office. Selebihnya, seperti kemampuan mengedit
gambar, video, atau coding dianggap sebagai nilai tambah.
TANTANGAN TERBESAR YANG SELALU ADA DALAM PEKERJAAN
Beda pendapat
• Yang namanya kerja tim pasti melibatkan banyak orang. Banyak orang berarti banyak kepala, dan banyak kepala berarti banyak
pemikiran pula. Seringkali apa yang Anda rencanakan tidak sesuai dengan pendapat orang lain. "Soal pendapat, wanita sering
berada dalam posisi 'kalah', apalagi bila menyangkut urusan marketing dan human resources," ujar Deborah Kolb, Ph.D.,
penulis HER PLACE AT THE TABLE. Namun, sebenarnya hal ini bukan soal siapa yang lebih pintar. Setiap pekerja hanya perlu
belajar menyampaikan pemikirannya dengan cara lembut, tulus, sekaligus cerdik.
Dikalahkan ketakutan
• Salah satu ketakutan terbesar yang bisa menghambat majunya karir seseorang adalah takut mengambil resiko. Banyak wanita
takut minta promosi atau kenaikan gaji. Jika tahu, Anda pantas dan siap, maka ajukan saja.
Minim Informasi
• Jika koneksi kurang memadai, maka Anda takkan tahu apa yang sebenarnya terjadi di kantor (atau di dunia bisnis yang
sedang digeluti). Bekerja dalam sebuah bidang atau perusahaan menuntut pengetahuan bukan hanya tentang pekerjaan
yang ditangani, namun juga isu-isu (bukan gosip pribadi lho ya) yang marak terjadi, seperti misalnya masalah pelik apa
yang sedang dihadapi perusahaan. Pengetahuan macam ini akan menghentikan Anda dari kesalahan melangkah. Contoh,
perusahaan dalam kesulitan keuangan, dan tanpa tahu-menahu, Anda langsung minta naik gaji pada atasan. Bisa
bayangkan bagaimana reaksinya?
Terlalu percaya diri atau sebaliknya,
Kurang sabar
• Kedua sifat di atas akan menghancurkan bukan hanya karir, namun juga hidup Anda.... dalam waktu singkat. Stephen Xavier,
pimpinan Cornerstone Executive Development Group, mengaku sering melihat sifat keduanya dalam diri seorang wanita karir. "Jika
tak ada hasil nyata dalam kurun waktu tertentu, mereka cenderung cepat menyerah. Saran bagi para pekerja wanita dari saya
adalah sabarlah, tetap komunikasikan tujuan, dan janganlah menonjolkan terlalu banyak ego."
Kalah pada stres
• Sebuah laporan datang dari pakar ekonomi Sylvia Ann Hewlett yang mendapati 45% pekerja dalam perusahaan besar
menghabiskan 70 jam per minggu untuk bekerja. Hal ini tentu berdampak buruk bagi energi, kesehatan, hingga kehidupan keluarga
mereka. Melakukan pekerjaan secara maraton merupakan salah satu contoh bahwa seseorang tidak mampu membawa dirinya
dengan baik. Selain itu, keletihan serta stres justru akan membuat kreativitas dan produktivitas mereka mati.
Tak memiliki hubungan baik dengan atasan
• Bagaimana bisa dipromosikan bila Anda 'bermusuhan' dengan atasan/ pelanggan? Tentu saja, nama Anda takkan pernah
disebutkan. Tanpa bermaksud menjilat, jalinlah hubungan baik dan setulus mungkin dengan atasan dan rekan kerja
lainnya, agar mereka tidak menjadi penghambat karir dan bumerang bagi kesuksesan Anda.
Terlalu ambisius
Beberapa pekerja ambisius biasanya selalu fokus pada bagian mereka sehingga mereka jadi 'buta' terhadap situasi
sekeliling. Meski berkemampuan dan berprestasi baik, namun tanpa sikap yang baik, karir yang telah dirintis dengan kerja
keras dan cucuran keringat bisa hancur. Dalam dunia kerja, seseorang perlu tahu apa yang ingin dicapai, tahu bagaimana
cara mencapainya, dan tahu kapan waktu yang tepat untuk meraih itu semua, sebab ketiganya merupakan kunci utama
kesuksesan

More Related Content

What's hot

mengenal diri sendiri.pptx
mengenal diri sendiri.pptxmengenal diri sendiri.pptx
mengenal diri sendiri.pptx
Pemuda Muhammadiyah
 
Penguatan Hard dan Soft Skills bagi Peningkatkan Daya Saing di Dunia Kerja
Penguatan Hard dan Soft Skills  bagi Peningkatkan Daya Saing di Dunia KerjaPenguatan Hard dan Soft Skills  bagi Peningkatkan Daya Saing di Dunia Kerja
Penguatan Hard dan Soft Skills bagi Peningkatkan Daya Saing di Dunia Kerja
Dadang Solihin
 
Meningkatkan kualitas diri sebagai profesional
Meningkatkan kualitas diri sebagai profesionalMeningkatkan kualitas diri sebagai profesional
Meningkatkan kualitas diri sebagai profesional
Rona Binham
 
Test Kepribadian Lewat Gambar
Test Kepribadian Lewat GambarTest Kepribadian Lewat Gambar
Test Kepribadian Lewat Gambar
Shobrie Hardhi, SE, CFA, CLA, CPHR, CPTr.
 
Panduan program-mt
Panduan program-mtPanduan program-mt
Panduan program-mt
nius19
 
Ppt pemahaman diri
Ppt pemahaman diriPpt pemahaman diri
Ppt pemahaman diri
cynthiacynthia1995
 
Membangun Teamwork Yang Super Solid
Membangun Teamwork Yang Super SolidMembangun Teamwork Yang Super Solid
Membangun Teamwork Yang Super Solid
Adhie Rachman
 
Persiapan Menghadapi Dunia Kerja-linkedin
Persiapan Menghadapi Dunia Kerja-linkedinPersiapan Menghadapi Dunia Kerja-linkedin
Persiapan Menghadapi Dunia Kerja-linkedin
M. Soleh Al Hakim,SS, MM, CPHRM
 
Job+desc+&+job+spec
Job+desc+&+job+specJob+desc+&+job+spec
Job+desc+&+job+spec
Madi Darmaadiguna
 
Bimbingan memilih karir
Bimbingan memilih karirBimbingan memilih karir
Bimbingan memilih karirbudi1
 
.Membangun personal branding
.Membangun personal branding.Membangun personal branding
.Membangun personal branding
Alvian ega
 
Wawancara kerja
Wawancara kerjaWawancara kerja
Wawancara kerja
Erlinda Putri
 
Teknik Coaching and Counselling
Teknik Coaching and CounsellingTeknik Coaching and Counselling
Teknik Coaching and Counselling
Yodhia Antariksa
 
Persentasi slide personal branding
Persentasi slide personal brandingPersentasi slide personal branding
Persentasi slide personal branding
nurul hidayat
 
Quantum selling
Quantum selling Quantum selling
Quantum selling
Seta Wicaksana
 
6. meraih sukses dengan konsep abcd
6. meraih sukses dengan konsep abcd6. meraih sukses dengan konsep abcd
6. meraih sukses dengan konsep abcd
wahidsuharmawan
 
Delapan etos kerja.ppt [recovered]
Delapan etos kerja.ppt [recovered]Delapan etos kerja.ppt [recovered]
Delapan etos kerja.ppt [recovered]
YOHANIS SAHABAT
 
Bedah Buku "The Master Book of Personal Branding"
Bedah Buku "The Master Book of Personal Branding"Bedah Buku "The Master Book of Personal Branding"
Bedah Buku "The Master Book of Personal Branding"
Ardhi Ahmad Zulfikar
 
Konsep Membuat CV yang Menarik dan Menjual
Konsep Membuat CV yang Menarik dan MenjualKonsep Membuat CV yang Menarik dan Menjual
Konsep Membuat CV yang Menarik dan Menjual
Lokerpedia .
 
Pelatihan Komunikasi Efektif
Pelatihan Komunikasi EfektifPelatihan Komunikasi Efektif
Pelatihan Komunikasi Efektif
Shobrie Hardhi, SE, CFA, CLA, CPHR, CPTr.
 

What's hot (20)

mengenal diri sendiri.pptx
mengenal diri sendiri.pptxmengenal diri sendiri.pptx
mengenal diri sendiri.pptx
 
Penguatan Hard dan Soft Skills bagi Peningkatkan Daya Saing di Dunia Kerja
Penguatan Hard dan Soft Skills  bagi Peningkatkan Daya Saing di Dunia KerjaPenguatan Hard dan Soft Skills  bagi Peningkatkan Daya Saing di Dunia Kerja
Penguatan Hard dan Soft Skills bagi Peningkatkan Daya Saing di Dunia Kerja
 
Meningkatkan kualitas diri sebagai profesional
Meningkatkan kualitas diri sebagai profesionalMeningkatkan kualitas diri sebagai profesional
Meningkatkan kualitas diri sebagai profesional
 
Test Kepribadian Lewat Gambar
Test Kepribadian Lewat GambarTest Kepribadian Lewat Gambar
Test Kepribadian Lewat Gambar
 
Panduan program-mt
Panduan program-mtPanduan program-mt
Panduan program-mt
 
Ppt pemahaman diri
Ppt pemahaman diriPpt pemahaman diri
Ppt pemahaman diri
 
Membangun Teamwork Yang Super Solid
Membangun Teamwork Yang Super SolidMembangun Teamwork Yang Super Solid
Membangun Teamwork Yang Super Solid
 
Persiapan Menghadapi Dunia Kerja-linkedin
Persiapan Menghadapi Dunia Kerja-linkedinPersiapan Menghadapi Dunia Kerja-linkedin
Persiapan Menghadapi Dunia Kerja-linkedin
 
Job+desc+&+job+spec
Job+desc+&+job+specJob+desc+&+job+spec
Job+desc+&+job+spec
 
Bimbingan memilih karir
Bimbingan memilih karirBimbingan memilih karir
Bimbingan memilih karir
 
.Membangun personal branding
.Membangun personal branding.Membangun personal branding
.Membangun personal branding
 
Wawancara kerja
Wawancara kerjaWawancara kerja
Wawancara kerja
 
Teknik Coaching and Counselling
Teknik Coaching and CounsellingTeknik Coaching and Counselling
Teknik Coaching and Counselling
 
Persentasi slide personal branding
Persentasi slide personal brandingPersentasi slide personal branding
Persentasi slide personal branding
 
Quantum selling
Quantum selling Quantum selling
Quantum selling
 
6. meraih sukses dengan konsep abcd
6. meraih sukses dengan konsep abcd6. meraih sukses dengan konsep abcd
6. meraih sukses dengan konsep abcd
 
Delapan etos kerja.ppt [recovered]
Delapan etos kerja.ppt [recovered]Delapan etos kerja.ppt [recovered]
Delapan etos kerja.ppt [recovered]
 
Bedah Buku "The Master Book of Personal Branding"
Bedah Buku "The Master Book of Personal Branding"Bedah Buku "The Master Book of Personal Branding"
Bedah Buku "The Master Book of Personal Branding"
 
Konsep Membuat CV yang Menarik dan Menjual
Konsep Membuat CV yang Menarik dan MenjualKonsep Membuat CV yang Menarik dan Menjual
Konsep Membuat CV yang Menarik dan Menjual
 
Pelatihan Komunikasi Efektif
Pelatihan Komunikasi EfektifPelatihan Komunikasi Efektif
Pelatihan Komunikasi Efektif
 

Similar to KEBEKERJAAN ppt.pptx

P5 KEBEKERJAAN - AKU SIAP KERJA.pdf
P5 KEBEKERJAAN - AKU SIAP KERJA.pdfP5 KEBEKERJAAN - AKU SIAP KERJA.pdf
P5 KEBEKERJAAN - AKU SIAP KERJA.pdf
RiaTumakaka1
 
Menciptakan Relationship dan Team Work yang Efektif _Training "PERFORMANCE MA...
Menciptakan Relationship dan Team Work yang Efektif _Training "PERFORMANCE MA...Menciptakan Relationship dan Team Work yang Efektif _Training "PERFORMANCE MA...
Menciptakan Relationship dan Team Work yang Efektif _Training "PERFORMANCE MA...
Kanaidi ken
 
Kiat memulai usaha
Kiat memulai usahaKiat memulai usaha
Kiat memulai usaha
Ãdĥę ÃrĮêv
 
BAB 2. Leadership Skill resume by Jo Owen
BAB 2. Leadership Skill resume by Jo OwenBAB 2. Leadership Skill resume by Jo Owen
BAB 2. Leadership Skill resume by Jo Owen
yunianto17
 
Hal hal yang mempengaruhi kepuasan seorang professional
Hal hal yang mempengaruhi kepuasan seorang professionalHal hal yang mempengaruhi kepuasan seorang professional
Hal hal yang mempengaruhi kepuasan seorang professional
MuhammadIqbal169
 
Pemberian Kesempatan Karyawan untuk Berkarir dan Berprestasi _Pelatihan "Pera...
Pemberian Kesempatan Karyawan untuk Berkarir dan Berprestasi _Pelatihan "Pera...Pemberian Kesempatan Karyawan untuk Berkarir dan Berprestasi _Pelatihan "Pera...
Pemberian Kesempatan Karyawan untuk Berkarir dan Berprestasi _Pelatihan "Pera...
Kanaidi ken
 
Management Trainee_Roy Widya Pratama.pptx
Management Trainee_Roy Widya Pratama.pptxManagement Trainee_Roy Widya Pratama.pptx
Management Trainee_Roy Widya Pratama.pptx
RoyWidya1
 
MATERI SAF.pptx
MATERI SAF.pptxMATERI SAF.pptx
MATERI SAF.pptx
Ytube04
 
Apa itu Pekerjaan, Profesi dan Profesional?
Apa itu Pekerjaan, Profesi dan Profesional?Apa itu Pekerjaan, Profesi dan Profesional?
Apa itu Pekerjaan, Profesi dan Profesional?
Agung156627
 
Ppt 3 kwu
Ppt 3 kwuPpt 3 kwu
Ppt 3 kwu
parulian
 
Developing positive attitude at work.
Developing positive attitude at work.Developing positive attitude at work.
Developing positive attitude at work.
D&D Consulting
 
Pelatihan the art of leadership
Pelatihan the art of leadershipPelatihan the art of leadership
Pelatihan the art of leadership
borobudurconsulting
 
Bab 2 (jiwa kewirausahaan)
Bab 2 (jiwa kewirausahaan)Bab 2 (jiwa kewirausahaan)
Bab 2 (jiwa kewirausahaan)
icang19
 
RESUME Assertive Leadership Skill to Action.docx
RESUME Assertive Leadership Skill to Action.docxRESUME Assertive Leadership Skill to Action.docx
RESUME Assertive Leadership Skill to Action.docx
RestuAndika7
 
The Rule Management.pptx
The Rule Management.pptxThe Rule Management.pptx
The Rule Management.pptx
ssuser14381a
 
Bagaimana lebih sukses di tempat kerja
Bagaimana lebih sukses di tempat kerjaBagaimana lebih sukses di tempat kerja
Bagaimana lebih sukses di tempat kerjaNur Agustinus
 
SDM_ALYA
SDM_ALYA SDM_ALYA
SDM_ALYA
RizkiantiPutri
 
Value driven professional
Value driven professionalValue driven professional
Value driven professional
Shah Rezza Hj Sulaiman
 
Bab 07 etika bisnis
Bab 07 etika bisnisBab 07 etika bisnis
Panduan psikotestlkit sekalakematangan
Panduan psikotestlkit sekalakematanganPanduan psikotestlkit sekalakematangan
Panduan psikotestlkit sekalakematangan
Rini Wiratni Hutagalung
 

Similar to KEBEKERJAAN ppt.pptx (20)

P5 KEBEKERJAAN - AKU SIAP KERJA.pdf
P5 KEBEKERJAAN - AKU SIAP KERJA.pdfP5 KEBEKERJAAN - AKU SIAP KERJA.pdf
P5 KEBEKERJAAN - AKU SIAP KERJA.pdf
 
Menciptakan Relationship dan Team Work yang Efektif _Training "PERFORMANCE MA...
Menciptakan Relationship dan Team Work yang Efektif _Training "PERFORMANCE MA...Menciptakan Relationship dan Team Work yang Efektif _Training "PERFORMANCE MA...
Menciptakan Relationship dan Team Work yang Efektif _Training "PERFORMANCE MA...
 
Kiat memulai usaha
Kiat memulai usahaKiat memulai usaha
Kiat memulai usaha
 
BAB 2. Leadership Skill resume by Jo Owen
BAB 2. Leadership Skill resume by Jo OwenBAB 2. Leadership Skill resume by Jo Owen
BAB 2. Leadership Skill resume by Jo Owen
 
Hal hal yang mempengaruhi kepuasan seorang professional
Hal hal yang mempengaruhi kepuasan seorang professionalHal hal yang mempengaruhi kepuasan seorang professional
Hal hal yang mempengaruhi kepuasan seorang professional
 
Pemberian Kesempatan Karyawan untuk Berkarir dan Berprestasi _Pelatihan "Pera...
Pemberian Kesempatan Karyawan untuk Berkarir dan Berprestasi _Pelatihan "Pera...Pemberian Kesempatan Karyawan untuk Berkarir dan Berprestasi _Pelatihan "Pera...
Pemberian Kesempatan Karyawan untuk Berkarir dan Berprestasi _Pelatihan "Pera...
 
Management Trainee_Roy Widya Pratama.pptx
Management Trainee_Roy Widya Pratama.pptxManagement Trainee_Roy Widya Pratama.pptx
Management Trainee_Roy Widya Pratama.pptx
 
MATERI SAF.pptx
MATERI SAF.pptxMATERI SAF.pptx
MATERI SAF.pptx
 
Apa itu Pekerjaan, Profesi dan Profesional?
Apa itu Pekerjaan, Profesi dan Profesional?Apa itu Pekerjaan, Profesi dan Profesional?
Apa itu Pekerjaan, Profesi dan Profesional?
 
Ppt 3 kwu
Ppt 3 kwuPpt 3 kwu
Ppt 3 kwu
 
Developing positive attitude at work.
Developing positive attitude at work.Developing positive attitude at work.
Developing positive attitude at work.
 
Pelatihan the art of leadership
Pelatihan the art of leadershipPelatihan the art of leadership
Pelatihan the art of leadership
 
Bab 2 (jiwa kewirausahaan)
Bab 2 (jiwa kewirausahaan)Bab 2 (jiwa kewirausahaan)
Bab 2 (jiwa kewirausahaan)
 
RESUME Assertive Leadership Skill to Action.docx
RESUME Assertive Leadership Skill to Action.docxRESUME Assertive Leadership Skill to Action.docx
RESUME Assertive Leadership Skill to Action.docx
 
The Rule Management.pptx
The Rule Management.pptxThe Rule Management.pptx
The Rule Management.pptx
 
Bagaimana lebih sukses di tempat kerja
Bagaimana lebih sukses di tempat kerjaBagaimana lebih sukses di tempat kerja
Bagaimana lebih sukses di tempat kerja
 
SDM_ALYA
SDM_ALYA SDM_ALYA
SDM_ALYA
 
Value driven professional
Value driven professionalValue driven professional
Value driven professional
 
Bab 07 etika bisnis
Bab 07 etika bisnisBab 07 etika bisnis
Bab 07 etika bisnis
 
Panduan psikotestlkit sekalakematangan
Panduan psikotestlkit sekalakematanganPanduan psikotestlkit sekalakematangan
Panduan psikotestlkit sekalakematangan
 

Recently uploaded

Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Rima98947
 
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
ahyani72
 
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs KonsekuensiAksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
sabir51
 
2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...
2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...
2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...
PikeKusumaSantoso
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
Nur afiyah
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
Kanaidi ken
 
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIANSINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
NanieIbrahim
 
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdfMODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
sitispd78
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
setiatinambunan
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR utkMAS052024 (2).pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR utkMAS052024 (2).pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR utkMAS052024 (2).pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR utkMAS052024 (2).pdf
solihin kadar
 
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Fathan Emran
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
SurosoSuroso19
 
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdfMODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
YuristaAndriyani1
 
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdekaSOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
NiaTazmia2
 
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
mohfedri24
 
Juknis penggunaan aplikasi ecoklit pilkada 2024
Juknis penggunaan  aplikasi ecoklit pilkada 2024Juknis penggunaan  aplikasi ecoklit pilkada 2024
Juknis penggunaan aplikasi ecoklit pilkada 2024
abdinahyan
 
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdfLaporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
OcitaDianAntari
 
refleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudah
refleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudahrefleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudah
refleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudah
muhamadsufii48
 
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARUAKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
junaedikuluri1
 

Recently uploaded (20)

Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
 
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
 
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs KonsekuensiAksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
 
2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...
2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...
2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
 
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
 
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIANSINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
 
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdfMODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR utkMAS052024 (2).pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR utkMAS052024 (2).pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR utkMAS052024 (2).pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR utkMAS052024 (2).pdf
 
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
 
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdfMODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
 
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdekaSOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
 
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
 
Juknis penggunaan aplikasi ecoklit pilkada 2024
Juknis penggunaan  aplikasi ecoklit pilkada 2024Juknis penggunaan  aplikasi ecoklit pilkada 2024
Juknis penggunaan aplikasi ecoklit pilkada 2024
 
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdfLaporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
 
refleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudah
refleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudahrefleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudah
refleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudah
 
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARUAKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
 

KEBEKERJAAN ppt.pptx

  • 2. • Makna bekerja ditinjau dari segi perorangan adalah gerak dari pada badan dan pikiran setiap orang guna memelihara kelangsungan hidup badaniah maupun rokhaniyah • Makna bekerja ditinjau dari segi kemasyarakatan adalah melakukan pekerjaan untuk menghasilkan barang atau jasa guna memuaskan kebutuhan masyarakat. • Makna bekerja ditinjau dari segi spiritual adalah merupakan hak dan kewajiban manusia dalam memuliakan dan mengabdi kepada Tuhan Yang Maha Esa.
  • 3. HAL YANG PERLU DISIAPKAN SAAT AKAN BEKERJA Mental • Kamu harus kuat dan jangan merasa lemah, mulailah berpikir positif akan tanggapan disekitar kamu. Jangan terlalu memikirkan kritikan orang lain, buatlah kritikan tersebut menjadi motivasi tersendiri untuk diri kita kedepannya. Mengenali Diri • Kenali diri kita sepenuhnya, apa kelemahan dan kelebihan kita, ketahui kekurangan yang kita miliki dan perbaiki sepenuhnya agar kita siap menghadapi dunia kerja. Perbaiki setiap kekurangan fisik dan mental agar kita lebih percaya diri, dan carilah banyak pengalaman agar semakin terlatih untuk percaya diri. Mengasah Kemampuan • Ketika kalian sudah mengetahui dimana letak kekurangan dan kesalahan dalam diri kamu, saatnya untuk mengetahui kelebihan diri kamu. Mengasah kemampuan diri dapat membuat kita semakin percaya diri dilingkungan kerja. Mengontrol Emosi • Kita juga harus bisa menguasai emosi agar tidak ada masalah kedepannya dalam dunia kerja, terkadang kita sangat sulit untuk mengontrol emosi. • Namun perlu diingat agar kita dapat menahannya dengan cara menarik nafas dalam dan menghembuskannya secara perlahan dan tenang.
  • 4. Etika • Etika memiliki penjelasan yang luas. Pada intinya, etika merangkum kemampuan karyawan dalam kedisiplinan kerja hingga interaksi karyawan dengan rekan-rekannya. Perusahaan biasanya menginginkan karyawan yang mengerti dan mengikuti peraturan perusahaan, jujur, dan dapat dipercaya. Etika juga bisa diartikan dengan profesionalisme kerja dan tanggung jawab. Komunikasi yang Baik dan Efektif • Kemampuan komunikasi yang baik dan efektif akan selalu menjadi faktor penting dalam usaha Anda meraih kesuksesan. Meski Anda memiliki berbagai keterampilan kerja lainnya yang dapat menunjang pekerjaan, belum lengkap tanpa adanya kemampuan berkomunikasi yang baik. Karena, keterampilan komunikasi secara personal sangat dibutuhkan dalam memuluskan tugas, seperti mengungkapkan ide, negosiasi, presentasi, maupun lobbying. Organisasi dan Manajemen • Keterampilan dalam berorganisasi dapat membantu Anda menangani tanggung jawab dengan lebih baik sebelum Anda memastikan bahwa semua telah dijalankan dengan benar. Sedangkan keterampilan manajemen akan membuat segalanya menjadi lebih tertata, hal ini memungkinkan Anda bekerja tepat waktu, dapat memprioritaskan tugas-tugas secara efektif dan mencari solusi dari suatu masalah sebelum masalah menjadi besar.
  • 5. • Selain itu keterampilan manajemen juga berguna untuk posisi apapun dalam perusahaan. Contohnya seperti mengelola sumber beban kerja, beban kerja, dan waktu Anda dengan lebih baik. Jika tidak memiliki keterampilan berorganisasi dan manajemen, karyawan yang paling cakap sekalipun akan tertinggal atau melakukan kesalahan yang fatal. Keterampilan Negosiasi • keterampilan bernegosiasi sangat berguna hampir di semua posisi pekerjaan. Anda dapat menggunakan keterampilan negosiasi untuk tujuan yang seperti mendapatkan klien baru atau mencapai kesepakatan dengan partner yang potensial dan juga berguna untuk mengurangi titik resistensi yang mungkin terjadi, serta menurunkan total biaya operasi. Dapat Berpikir Kritis • Berpikir kritis merupakan proses penyelesaian masalah yang memungkinkan Anda menemukan dan mengatasi kelemahan atau kesalahan dalam lingkungan tertentu. Hal ini memungkinkan terciptanya solusi yang kreatif untuk setiap masalahnya. • Jika Anda dapat berpikir kritis, maka Anda mampu mengakui, menganalisis, menyelesaikan masalah tanpa banyak pengaruh dari luar dan selalu mencari perbaikan untuk ditambahkan ke dalam sistem.
  • 6. Kerja Sama dan Delegasi • Menjadi karyawan yang bisa bekerja sama dalam tim sangat penting untuk karir Anda. Banyak karyawan yang bekerja sendiri sangat baik akan tetapi menjadi kesulitan ketika harus bekerja dalam tim. Hal seperti ini pasti akan membuat seorang karyawan kesulitan dan juga menghambat kerja tim. • Selain bekerja sama dengan orang lain secara baik, seorang karyawan juga harus terampil dalam mendelegasikan suatu pekerjaan. Karena mendelegasikan pekerjaan adalah salah keterampilan yang dapat membuat • Anda sukses. Maka dari itu Anda harus mengasah skill yang satu ini jika ingin berhasil di masa depan. Percaya Diri • Percaya diri mungkin tampak seperti suatu sifat, akan tetapi hal itu bisa diperoleh, diasah dan dikembangkan sebagai sebuah keterampilan. Untuk meningkatkan kepercayaan diri Anda dapat memulai latihan di beberapa bidang yang Anda inginkan. Semakin sering melakukan sesuatu hal dalam bidang tersebut maka semakin percaya diri Anda untuk melakukannya. • Sebagai seorang karyawan, sudah seharusnya memperbaiki diri dan meningkatkan keterampilan yang dikuasai sebagai bekal dalam mencapai kesuksesan di masa depan.
  • 7. Menguasai Teknologi • Di dunia yang modern saat ini, teknologi merupakan hal yang tak lepas di kehidupan sehari-hari. Bagi seorang karyawan penguasaan teknologi tidak hanya dibutuhkan oleh mereka yang bekerja di bidang teknologi saja. Akan tetapi orang yang bekerja di bidang non teknis pun keterampilan dalam hal teknologi sangat penting. • Dalam artian, bisa menggunakan perangkat teknologi seperti komputer atau laptop. Pasalnya, pengusaha biasanya menginginkan calon karyawan yang mengerti program-program umum semacam Microsoft Office. Selebihnya, seperti kemampuan mengedit gambar, video, atau coding dianggap sebagai nilai tambah.
  • 8. TANTANGAN TERBESAR YANG SELALU ADA DALAM PEKERJAAN Beda pendapat • Yang namanya kerja tim pasti melibatkan banyak orang. Banyak orang berarti banyak kepala, dan banyak kepala berarti banyak pemikiran pula. Seringkali apa yang Anda rencanakan tidak sesuai dengan pendapat orang lain. "Soal pendapat, wanita sering berada dalam posisi 'kalah', apalagi bila menyangkut urusan marketing dan human resources," ujar Deborah Kolb, Ph.D., penulis HER PLACE AT THE TABLE. Namun, sebenarnya hal ini bukan soal siapa yang lebih pintar. Setiap pekerja hanya perlu belajar menyampaikan pemikirannya dengan cara lembut, tulus, sekaligus cerdik. Dikalahkan ketakutan • Salah satu ketakutan terbesar yang bisa menghambat majunya karir seseorang adalah takut mengambil resiko. Banyak wanita takut minta promosi atau kenaikan gaji. Jika tahu, Anda pantas dan siap, maka ajukan saja.
  • 9. Minim Informasi • Jika koneksi kurang memadai, maka Anda takkan tahu apa yang sebenarnya terjadi di kantor (atau di dunia bisnis yang sedang digeluti). Bekerja dalam sebuah bidang atau perusahaan menuntut pengetahuan bukan hanya tentang pekerjaan yang ditangani, namun juga isu-isu (bukan gosip pribadi lho ya) yang marak terjadi, seperti misalnya masalah pelik apa yang sedang dihadapi perusahaan. Pengetahuan macam ini akan menghentikan Anda dari kesalahan melangkah. Contoh, perusahaan dalam kesulitan keuangan, dan tanpa tahu-menahu, Anda langsung minta naik gaji pada atasan. Bisa bayangkan bagaimana reaksinya?
  • 10. Terlalu percaya diri atau sebaliknya, Kurang sabar • Kedua sifat di atas akan menghancurkan bukan hanya karir, namun juga hidup Anda.... dalam waktu singkat. Stephen Xavier, pimpinan Cornerstone Executive Development Group, mengaku sering melihat sifat keduanya dalam diri seorang wanita karir. "Jika tak ada hasil nyata dalam kurun waktu tertentu, mereka cenderung cepat menyerah. Saran bagi para pekerja wanita dari saya adalah sabarlah, tetap komunikasikan tujuan, dan janganlah menonjolkan terlalu banyak ego." Kalah pada stres • Sebuah laporan datang dari pakar ekonomi Sylvia Ann Hewlett yang mendapati 45% pekerja dalam perusahaan besar menghabiskan 70 jam per minggu untuk bekerja. Hal ini tentu berdampak buruk bagi energi, kesehatan, hingga kehidupan keluarga mereka. Melakukan pekerjaan secara maraton merupakan salah satu contoh bahwa seseorang tidak mampu membawa dirinya dengan baik. Selain itu, keletihan serta stres justru akan membuat kreativitas dan produktivitas mereka mati.
  • 11. Tak memiliki hubungan baik dengan atasan • Bagaimana bisa dipromosikan bila Anda 'bermusuhan' dengan atasan/ pelanggan? Tentu saja, nama Anda takkan pernah disebutkan. Tanpa bermaksud menjilat, jalinlah hubungan baik dan setulus mungkin dengan atasan dan rekan kerja lainnya, agar mereka tidak menjadi penghambat karir dan bumerang bagi kesuksesan Anda. Terlalu ambisius Beberapa pekerja ambisius biasanya selalu fokus pada bagian mereka sehingga mereka jadi 'buta' terhadap situasi sekeliling. Meski berkemampuan dan berprestasi baik, namun tanpa sikap yang baik, karir yang telah dirintis dengan kerja keras dan cucuran keringat bisa hancur. Dalam dunia kerja, seseorang perlu tahu apa yang ingin dicapai, tahu bagaimana cara mencapainya, dan tahu kapan waktu yang tepat untuk meraih itu semua, sebab ketiganya merupakan kunci utama kesuksesan