SlideShare a Scribd company logo
AlumniPPSKependidikan UNMULSamarinda http://rokhmaninstitute.blogspot.com/
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) 2013
Satuan Pendidikan : SDN 004 Sangatta Utara
Kelas / Semester : 1 /1
Tema : Diriku (Tema 1)
Sub Tema : Tubuhku (Sub Tema 3 )
Pembelajaran ke : 6
Alokasi waktu : 1 Hari
A. KOMPETENSI INTI
1. Menerima dan menjalankan ajaran agama yang dianutnya.
2. Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri dalam
berinteraksi dengan keluarga, teman dan guru.
3. Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati [mendengar, melihat, membaca]
dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan
kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah, sekolah.
4. Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas dan logis dan sistematis, dalam
karya yang estetis dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan
yang mencerminkan perilaku anak beriman dan berakhlak mulia.
B. KOMPETENSI DASAR
Bahasa Indonesia
3.2. Mengenal teks petunjuk/arahan tentang perawatan tubuh serta pemeliharaan kesehatan
dan kebugaran tubuh dengan bantuan guru atau teman dalam bahasa Indonesia lisan dan tulis
yang dapat diisi dengan kosakata bahasa daerah untuk membantu pemahaman
4.2. Mempraktikkan teks arahan/ petunjuk tentang merawat tubuh serta kesehatan dan
kebugaran tubuh secara mandiri dalam bahasa Indonesia lisan dan tulis yang dapat diisi
dengan kosakata bahasa daerah untuk membantu penyajian
Matematika
4.1. Mengemukakan kembali dengan kalimat sendiri dan memecahkan masalah yang
berkaitan dengan penjumlahan dan pengurangan terkait dengan aktivitas sehari-hari di
rumah, sekolah, atau tempat bermain serta memeriksa kebenarannya
4.8. Mengurai sebuah bilangan asli sampai dengan 99 sebagai hasil penjumlahan atau
pengurangan dua buah bilangan asli lainnya dengan berbagai kemungkinan jawaban
C. INDIKATOR
Bahasa Indonesia
Menyampaikan laporan hasil pengamatan
Menebalkan huruf-huruf pada Kata
Matematika
Melakukan operasi penjumlahan bilangan 1–10
Menentukan pasangan bilangan 1-10
D. TUJUAN
Kegiatan Mandi Setiap Hari
Tujuan pembelajaran:
AlumniPPSKependidikan UNMULSamarinda http://rokhmaninstitute.blogspot.com/
Setelah mendengarkan penjelasan dari guru, siswa dapat menentukan pasangan bilangan
dengan jumlah tertentu secara tepat.
Tidur untuk Kesehatan
Tujuan pembelajaran:
Setelah mendengarkan penjelasan guru, siswa dapat melakukan perawatan dirinya dengan
lebih baik.
E. MATERI
Kegiatan Mandi Setiap Hari
Tidur untuk Kesehatan
F. PENDEKATAN & METODE
Pendekatan : Scientific
Strategi : Cooperative Learning
Teknik : Example Non Example
Metode : Penugasan, Tanya Jawab, Diskusi dan Ceramah
G. KEGIATAN PEMBELAJARAN
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Alokasi
Waktu
Kegiatan
Pendahuluan
Mengajak semua siswa berdo’a menurut agama dan keyakinan masing-
masing, dilanjutkan dengan Pembacaan Teks Pancasila. Guru
memberikan salam dan mengajak berdoa. Melakukan komunikasi
tentang kehadiran siswa. Mengajak berdinamika dengan tepuk
kompak/dinamika dan lagu yang relevan. Guru menyiapkan fisik dan
psikhis anak dalam mengawali kegiatan pembelajaran serta menyapa
anak. Menyampaikan tujuan pembelajaran hari ini.
10
menit
Kegiatan
Inti
Kegiatan Mandi Setiap Hari
1. Sebagai pengantar guru menyanyikan lagu.
2. Guru menanyakan kebiasaan mandi dan keramas siswa, misalnya
mandi dua kali sehari, keramas setiap dua hari.
3. Siswa menceritakan kebiasaan berkeramas.
4. Guru menyimpulkan kegunaan mandi dan keramas dan akibatnya jika
tidak dilakukan dengan teratur.
5. Selanjutnya, guru menyampaikan akan membahas tentang
penjumlahan.
6. Tujuh siswa diminta untuk ke depan kelas.
7. Siswa lain diminta menghitung jumlah siswa yang berada di depan.
8. Siswa dibagi dalam kelompok empat dan tiga lalu meminta siswa
menghitung masingmasing kelompok.
9. Guru menjelaskan bahwa kelompok tujuh dapat dibagi menjadi
kelompok empat dan tiga.
10. Guru mengumpulkan kembali siswa lalu membagi menjadi
kelompok lima dan dua.
11. Guru menjelaskan bahwa tujuh dapat terdiri atas kelompok tiga dan
empat serta lima dan dua serta beberapa kemungkinan lagi.
12. Siswa diberi kesempatan bertanya.
13. Siswa mengerjakan latihan di buku siswa.
150
menit
AlumniPPSKependidikan UNMULSamarinda http://rokhmaninstitute.blogspot.com/
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Alokasi
Waktu
14. Siswa membuat berbagai kemungkinan pengelompokan dengan
jumlah yang ditentukan.
15. Siswa mengerjakan latihan di buku siswa.
16. Penutup, guru melakukan refleksi mengenai
Tidur untuk Kesehatan
1. Guru memulai dengan menyebutkan macammacam perawatan diri
seperti mandi, keramas, sikat gigi, makan yang cukup, dan tidur siang.
2. Siswa ditanya tentang kebiasaan-kebiasaan ini.
3. Guru menyampaikan bahwa tidur, termasuk tidur siang sangat
dibutuhkan bagi semua orang terutama anak-anak, untuk memulihkan
kesegaran tubuh.
4. Siswa mengamati gambar di buku siswa.
5. Guru menanyakan, menurut siswa apakan tidur Edo nyenyak atau
tidak nyenyak (jawab: nyenyak, tidak nyenyak).
6. Tanyakan bila siswa menjawab nyenyak atau tidak nyenyak, apa
alasannya (galilah)
7. Siswa menirukan guru membaca teks dengan suara nyaring.
8. Siswa mengerjakan latihan menebalkan huruf.
9. Setelah selesai siswa bersama guru membaca lembar pengamatan
siswa yang sudah diisi oleh orang tua.
Kegiatan
Penutup
Siswa melakukan perenungan tentang kegiatan pembelajaran hari ini.
Siswa menuliskan hal-hal yang telah mereka pelajari, kesulitan yang
mereka alami, serta hal lain apa yang ingin mereka pelajari lebih lanjut.
Guru mengajak siswa untuk mendiskusikan perenungan dengan
mengajak siswa membacakan jawaban mereka. Siswa diberikan
kesempatan berbicara/bertanya dan menambahkan informasi dari siswa
lainnya. Guru menyampaikan pesan moral hari ini dengan bijak.
Salam dan do’a penutup.
Kegiatan alternatif/pengayaan:
• Membentuk bangun ruang menggunakan plastisin dan mencuci tangan
untukmenjaga kebersihan.
• Mengenal bangun ruang melalui permainan tebak gambar.
• Bermain lompat tali.
• Membuat kolase bebas dengan menggunakan unsur garis lurus dan
garis lengkung.
Remedial:
• Siswa diajak untuk praktik langsung berbagai kegiatan merawat tubuh
sehingga dapat menceritakan kembali cara-cara merawat tubuh.
• Siswa diperkenalkan berbagai bentuk bangun ruang secara individu.
• Jika siswa belum dapat menggunting dengan rapi pola garis lurus dan
lengkung, maka dibimbing oleh guru, kemudian diminta mencoba
sendiri sampai rapi.
• Jika siswa belum terampil menjumlahkan angka, gunakan benda
konkret sebagai alat bantu untuk membilang dan mengurutkan jumlah
benda.
• Jika siswa belum terampil menyalin tulisan, maka beri siswa lembar
15
menit
AlumniPPSKependidikan UNMULSamarinda http://rokhmaninstitute.blogspot.com/
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Alokasi
Waktu
kerja menulis dengan cara menebalkan huruf untuk melatih keterampilan
motorik halusnya.
H. SUMBER DAN MEDIA
 Diri anak, Lingkungan keluarga, dan Lingkungan sekolah.
 Buku Pedoman Guru Tema 1 Kelas 1 dan Buku Siswa Tema 1 Kelas 1 (Buku
Tematik Terpadu Kurikulum 2013, Jakarta: Kementerian Pendidikan dan
Kebudayaan, 2013).
 Buku Pengembangan Diri Anak.
 Sumber Motivasi/Inspirasi Hidup: http://rokhmaninstitute.blogspot.com/
 Video/slide/buklet/pamflet/gambar tentang Tubuhku.
Lembar pengamatan perawatan diri untuk orang tua yang sudah diisi
I. PENILAIAN
1. Prosedur Penilaian
a. Penilain Proses
Menggunakan format pengamatan dilakukan dalam kegiatan pembelajaran sejak dari
kegiatan awal sampai dengan kegiatan akhir.
b. Penilaian Hasil Belajar
Menggunakan instrumen penilaian hasil belajar dengan tes tulis dan lisan
(terlampir).
2. Instrumen Penilaian
a. Penilaian Proses
1) Penilaian Kinerja.
2) Penilaian Produk.
b. Penilaian Hasil Belajar
 Pilihan ganda.
 Isian singkat.
 Esai atau uraian.

More Related Content

What's hot

Rpp kelas 1 tema 1 sub tema 3 pembelajaran
Rpp kelas 1 tema 1 sub tema 3 pembelajaranRpp kelas 1 tema 1 sub tema 3 pembelajaran
Rpp kelas 1 tema 1 sub tema 3 pembelajaran
anggi aryadi
 
Rpplatihan 131106100556-phpapp01
Rpplatihan 131106100556-phpapp01Rpplatihan 131106100556-phpapp01
Rpplatihan 131106100556-phpapp01
Nova W
 
RPP SD KELAS 1 Tema - Pengalamanku Sub Tema 1
RPP SD KELAS 1 Tema - Pengalamanku Sub Tema 1RPP SD KELAS 1 Tema - Pengalamanku Sub Tema 1
RPP SD KELAS 1 Tema - Pengalamanku Sub Tema 1
Wasmui
 
Rencana pelaksanaan pembelajaran
Rencana pelaksanaan pembelajaranRencana pelaksanaan pembelajaran
Rencana pelaksanaan pembelajaran
Derfzeykawmns DM
 
[5] rpp sd kelas 2 semester 2 hidup sehat dan bersih
[5] rpp sd kelas 2 semester 2   hidup sehat dan bersih[5] rpp sd kelas 2 semester 2   hidup sehat dan bersih
[5] rpp sd kelas 2 semester 2 hidup sehat dan bersih
Hum_May10
 
3 rpp sd kelas 1 semester 1 - kegiatanku
3   rpp sd kelas 1 semester 1 - kegiatanku3   rpp sd kelas 1 semester 1 - kegiatanku
3 rpp sd kelas 1 semester 1 - kegiatanku
Eko Dwi Susanto
 
K1 t4-st2-p6 rpp tema 4 kelas 1 sub tema 1 (4)
K1 t4-st2-p6 rpp tema 4 kelas 1 sub tema 1 (4)K1 t4-st2-p6 rpp tema 4 kelas 1 sub tema 1 (4)
K1 t4-st2-p6 rpp tema 4 kelas 1 sub tema 1 (4)
eli priyatna laidan
 
Rpp p kn semester 1 pembelajaran ke 1
Rpp p kn semester 1 pembelajaran ke 1Rpp p kn semester 1 pembelajaran ke 1
Rpp p kn semester 1 pembelajaran ke 1
vikain
 
RPP GURU K1 t4-st1-p5
RPP  GURU  K1 t4-st1-p5RPP  GURU  K1 t4-st1-p5
RPP GURU K1 t4-st1-p5
ACHMAD AVANDI,SE,MM Alfaqzamta
 
contoh RPP Tematik Kelas 1
contoh RPP Tematik Kelas 1contoh RPP Tematik Kelas 1
contoh RPP Tematik Kelas 1
m saiful wahyudi
 
K1 t1 st3 pb1
K1 t1 st3 pb1K1 t1 st3 pb1
K1 t1 st3 pb1
muhammad ridwan
 
Rpp kelas 1 Tema 3 Subtema 2 Pembelajaran 1
Rpp kelas 1 Tema 3 Subtema 2 Pembelajaran 1Rpp kelas 1 Tema 3 Subtema 2 Pembelajaran 1
Rpp kelas 1 Tema 3 Subtema 2 Pembelajaran 1
Aniyah Damayanti
 
K1 t4-st3-p6 rpp tema 3 kelas 1 sub tema 1 (2)
K1 t4-st3-p6 rpp tema 3 kelas 1 sub tema 1 (2)K1 t4-st3-p6 rpp tema 3 kelas 1 sub tema 1 (2)
K1 t4-st3-p6 rpp tema 3 kelas 1 sub tema 1 (2)
eli priyatna laidan
 
[2] rpp sd kelas 1 semester 1 kegemaranku www.sekolahdasar.web.id
[2] rpp sd kelas 1 semester 1   kegemaranku www.sekolahdasar.web.id[2] rpp sd kelas 1 semester 1   kegemaranku www.sekolahdasar.web.id
[2] rpp sd kelas 1 semester 1 kegemaranku www.sekolahdasar.web.id
eli priyatna laidan
 
K1 t4-st2-p6 rpp tema 4 kelas 1 sub tema 1 (6)
K1 t4-st2-p6 rpp tema 4 kelas 1 sub tema 1 (6)K1 t4-st2-p6 rpp tema 4 kelas 1 sub tema 1 (6)
K1 t4-st2-p6 rpp tema 4 kelas 1 sub tema 1 (6)
eli priyatna laidan
 
[3] rpp sd kelas 1 semester 1 kegiatanku
[3] rpp sd kelas 1 semester 1   kegiatanku[3] rpp sd kelas 1 semester 1   kegiatanku
[3] rpp sd kelas 1 semester 1 kegiatanku
eli priyatna laidan
 
RPP Kelas 1. Kurikulum 2013. Tema : Kegiatanku. Sub Tema : Kegiatan Siang Hari.
RPP Kelas 1. Kurikulum 2013. Tema : Kegiatanku. Sub Tema : Kegiatan Siang Hari.RPP Kelas 1. Kurikulum 2013. Tema : Kegiatanku. Sub Tema : Kegiatan Siang Hari.
RPP Kelas 1. Kurikulum 2013. Tema : Kegiatanku. Sub Tema : Kegiatan Siang Hari.
Edi B Mulyana
 

What's hot (19)

Rpp kelas 1 tema 1 sub tema 3 pembelajaran
Rpp kelas 1 tema 1 sub tema 3 pembelajaranRpp kelas 1 tema 1 sub tema 3 pembelajaran
Rpp kelas 1 tema 1 sub tema 3 pembelajaran
 
Rpplatihan 131106100556-phpapp01
Rpplatihan 131106100556-phpapp01Rpplatihan 131106100556-phpapp01
Rpplatihan 131106100556-phpapp01
 
RPP SD KELAS 1 Tema - Pengalamanku Sub Tema 1
RPP SD KELAS 1 Tema - Pengalamanku Sub Tema 1RPP SD KELAS 1 Tema - Pengalamanku Sub Tema 1
RPP SD KELAS 1 Tema - Pengalamanku Sub Tema 1
 
Rencana pelaksanaan pembelajaran
Rencana pelaksanaan pembelajaranRencana pelaksanaan pembelajaran
Rencana pelaksanaan pembelajaran
 
[5] rpp sd kelas 2 semester 2 hidup sehat dan bersih
[5] rpp sd kelas 2 semester 2   hidup sehat dan bersih[5] rpp sd kelas 2 semester 2   hidup sehat dan bersih
[5] rpp sd kelas 2 semester 2 hidup sehat dan bersih
 
K2 t3 st2 pb1
K2 t3 st2 pb1K2 t3 st2 pb1
K2 t3 st2 pb1
 
K1 t1 st3 pb1
K1 t1 st3 pb1K1 t1 st3 pb1
K1 t1 st3 pb1
 
3 rpp sd kelas 1 semester 1 - kegiatanku
3   rpp sd kelas 1 semester 1 - kegiatanku3   rpp sd kelas 1 semester 1 - kegiatanku
3 rpp sd kelas 1 semester 1 - kegiatanku
 
K1 t4-st2-p6 rpp tema 4 kelas 1 sub tema 1 (4)
K1 t4-st2-p6 rpp tema 4 kelas 1 sub tema 1 (4)K1 t4-st2-p6 rpp tema 4 kelas 1 sub tema 1 (4)
K1 t4-st2-p6 rpp tema 4 kelas 1 sub tema 1 (4)
 
Rpp p kn semester 1 pembelajaran ke 1
Rpp p kn semester 1 pembelajaran ke 1Rpp p kn semester 1 pembelajaran ke 1
Rpp p kn semester 1 pembelajaran ke 1
 
RPP GURU K1 t4-st1-p5
RPP  GURU  K1 t4-st1-p5RPP  GURU  K1 t4-st1-p5
RPP GURU K1 t4-st1-p5
 
contoh RPP Tematik Kelas 1
contoh RPP Tematik Kelas 1contoh RPP Tematik Kelas 1
contoh RPP Tematik Kelas 1
 
K1 t1 st3 pb1
K1 t1 st3 pb1K1 t1 st3 pb1
K1 t1 st3 pb1
 
Rpp kelas 1 Tema 3 Subtema 2 Pembelajaran 1
Rpp kelas 1 Tema 3 Subtema 2 Pembelajaran 1Rpp kelas 1 Tema 3 Subtema 2 Pembelajaran 1
Rpp kelas 1 Tema 3 Subtema 2 Pembelajaran 1
 
K1 t4-st3-p6 rpp tema 3 kelas 1 sub tema 1 (2)
K1 t4-st3-p6 rpp tema 3 kelas 1 sub tema 1 (2)K1 t4-st3-p6 rpp tema 3 kelas 1 sub tema 1 (2)
K1 t4-st3-p6 rpp tema 3 kelas 1 sub tema 1 (2)
 
[2] rpp sd kelas 1 semester 1 kegemaranku www.sekolahdasar.web.id
[2] rpp sd kelas 1 semester 1   kegemaranku www.sekolahdasar.web.id[2] rpp sd kelas 1 semester 1   kegemaranku www.sekolahdasar.web.id
[2] rpp sd kelas 1 semester 1 kegemaranku www.sekolahdasar.web.id
 
K1 t4-st2-p6 rpp tema 4 kelas 1 sub tema 1 (6)
K1 t4-st2-p6 rpp tema 4 kelas 1 sub tema 1 (6)K1 t4-st2-p6 rpp tema 4 kelas 1 sub tema 1 (6)
K1 t4-st2-p6 rpp tema 4 kelas 1 sub tema 1 (6)
 
[3] rpp sd kelas 1 semester 1 kegiatanku
[3] rpp sd kelas 1 semester 1   kegiatanku[3] rpp sd kelas 1 semester 1   kegiatanku
[3] rpp sd kelas 1 semester 1 kegiatanku
 
RPP Kelas 1. Kurikulum 2013. Tema : Kegiatanku. Sub Tema : Kegiatan Siang Hari.
RPP Kelas 1. Kurikulum 2013. Tema : Kegiatanku. Sub Tema : Kegiatan Siang Hari.RPP Kelas 1. Kurikulum 2013. Tema : Kegiatanku. Sub Tema : Kegiatan Siang Hari.
RPP Kelas 1. Kurikulum 2013. Tema : Kegiatanku. Sub Tema : Kegiatan Siang Hari.
 

Similar to K1 t1-st3-p6 rpp tema 1 kelas 1sub tema 3 (1)

K1 t1-st2-p6 rpp tema 1 kelas 1sub tema 2 (5)
K1 t1-st2-p6 rpp tema 1 kelas 1sub tema 2 (5)K1 t1-st2-p6 rpp tema 1 kelas 1sub tema 2 (5)
K1 t1-st2-p6 rpp tema 1 kelas 1sub tema 2 (5)
eli priyatna laidan
 
K1 t4-st3-p6 rpp tema 3 kelas 1 sub tema 1 (4)
K1 t4-st3-p6 rpp tema 3 kelas 1 sub tema 1 (4)K1 t4-st3-p6 rpp tema 3 kelas 1 sub tema 1 (4)
K1 t4-st3-p6 rpp tema 3 kelas 1 sub tema 1 (4)
eli priyatna laidan
 
K1 t1-st1-p6 rpp tema 1 kelas 1sub tema 1 (6)
K1 t1-st1-p6 rpp tema 1 kelas 1sub tema 1 (6)K1 t1-st1-p6 rpp tema 1 kelas 1sub tema 1 (6)
K1 t1-st1-p6 rpp tema 1 kelas 1sub tema 1 (6)
eli priyatna laidan
 
K1 t1 st2 pb4
K1 t1 st2 pb4K1 t1 st2 pb4
K1 t1 st2 pb4
muhammad ridwan
 
K1 t1-st2-p6 rpp tema 1 kelas 1sub tema 2 (4)
K1 t1-st2-p6 rpp tema 1 kelas 1sub tema 2 (4)K1 t1-st2-p6 rpp tema 1 kelas 1sub tema 2 (4)
K1 t1-st2-p6 rpp tema 1 kelas 1sub tema 2 (4)
eli priyatna laidan
 
K1 t1-st3-p6 rpp tema 1 kelas 1sub tema 3 (4)
K1 t1-st3-p6 rpp tema 1 kelas 1sub tema 3 (4)K1 t1-st3-p6 rpp tema 1 kelas 1sub tema 3 (4)
K1 t1-st3-p6 rpp tema 1 kelas 1sub tema 3 (4)
eli priyatna laidan
 
K1 t4-st1-p6 rpp tema 4 kelas 1 sub tema 1 (4)
K1 t4-st1-p6 rpp tema 4 kelas 1 sub tema 1 (4)K1 t4-st1-p6 rpp tema 4 kelas 1 sub tema 1 (4)
K1 t4-st1-p6 rpp tema 4 kelas 1 sub tema 1 (4)
eli priyatna laidan
 
K1 t1-st4-p6 rpp tema 1 kelas 1sub tema 4 (1)
K1 t1-st4-p6 rpp tema 1 kelas 1sub tema 4 (1)K1 t1-st4-p6 rpp tema 1 kelas 1sub tema 4 (1)
K1 t1-st4-p6 rpp tema 1 kelas 1sub tema 4 (1)
eli priyatna laidan
 
K1 t4-st1-p6 rpp tema 4 kelas 1 sub tema 1 (1)
K1 t4-st1-p6 rpp tema 4 kelas 1 sub tema 1 (1)K1 t4-st1-p6 rpp tema 4 kelas 1 sub tema 1 (1)
K1 t4-st1-p6 rpp tema 4 kelas 1 sub tema 1 (1)
eli priyatna laidan
 
Rpp k1 t2 st4 p4
Rpp k1 t2 st4 p4Rpp k1 t2 st4 p4
Rpp k1 t2 st4 p4
Narendra
 
Rpp k1 t2 st4 p4
Rpp k1 t2 st4 p4Rpp k1 t2 st4 p4
Rpp k1 t2 st4 p4
Narendra
 
Rpp k1 t2 st4 p4
Rpp k1 t2 st4 p4Rpp k1 t2 st4 p4
Rpp k1 t2 st4 p4
Narendra
 
K1 t1-st4-p6 rpp tema 1 kelas 1sub tema 4 (4)
K1 t1-st4-p6 rpp tema 1 kelas 1sub tema 4 (4)K1 t1-st4-p6 rpp tema 1 kelas 1sub tema 4 (4)
K1 t1-st4-p6 rpp tema 1 kelas 1sub tema 4 (4)
eli priyatna laidan
 
K1 t1-st1-p6 rpp tema 1 kelas 1sub tema 1 (1)
K1 t1-st1-p6 rpp tema 1 kelas 1sub tema 1 (1)K1 t1-st1-p6 rpp tema 1 kelas 1sub tema 1 (1)
K1 t1-st1-p6 rpp tema 1 kelas 1sub tema 1 (1)
eli priyatna laidan
 
K1 t1-st1-p6 rpp tema 1 kelas 1sub tema 1 (1)
K1 t1-st1-p6 rpp tema 1 kelas 1sub tema 1 (1)K1 t1-st1-p6 rpp tema 1 kelas 1sub tema 1 (1)
K1 t1-st1-p6 rpp tema 1 kelas 1sub tema 1 (1)
eli priyatna laidan
 
K4 t1-st1-p6 rpp sd kelas 4 smt 1 sub tema 2c
K4 t1-st1-p6 rpp sd kelas 4 smt 1 sub tema 2cK4 t1-st1-p6 rpp sd kelas 4 smt 1 sub tema 2c
K4 t1-st1-p6 rpp sd kelas 4 smt 1 sub tema 2c
eli priyatna laidan
 
K1 t4-st1-p6 rpp tema 4 kelas 1 sub tema 1 (2)
K1 t4-st1-p6 rpp tema 4 kelas 1 sub tema 1 (2)K1 t4-st1-p6 rpp tema 4 kelas 1 sub tema 1 (2)
K1 t4-st1-p6 rpp tema 4 kelas 1 sub tema 1 (2)
eli priyatna laidan
 
Tugas 1 penelitian tindakan kelas
Tugas 1 penelitian tindakan kelasTugas 1 penelitian tindakan kelas
Tugas 1 penelitian tindakan kelas
DianVeronikaManurung
 
K4 t1-st3-p1 rpp sd kelas 4 smt 1 sub tema 2d
K4 t1-st3-p1 rpp sd kelas 4 smt 1 sub tema 2dK4 t1-st3-p1 rpp sd kelas 4 smt 1 sub tema 2d
K4 t1-st3-p1 rpp sd kelas 4 smt 1 sub tema 2d
eli priyatna laidan
 
2422.doc
2422.doc2422.doc
2422.doc
FransSitorus3
 

Similar to K1 t1-st3-p6 rpp tema 1 kelas 1sub tema 3 (1) (20)

K1 t1-st2-p6 rpp tema 1 kelas 1sub tema 2 (5)
K1 t1-st2-p6 rpp tema 1 kelas 1sub tema 2 (5)K1 t1-st2-p6 rpp tema 1 kelas 1sub tema 2 (5)
K1 t1-st2-p6 rpp tema 1 kelas 1sub tema 2 (5)
 
K1 t4-st3-p6 rpp tema 3 kelas 1 sub tema 1 (4)
K1 t4-st3-p6 rpp tema 3 kelas 1 sub tema 1 (4)K1 t4-st3-p6 rpp tema 3 kelas 1 sub tema 1 (4)
K1 t4-st3-p6 rpp tema 3 kelas 1 sub tema 1 (4)
 
K1 t1-st1-p6 rpp tema 1 kelas 1sub tema 1 (6)
K1 t1-st1-p6 rpp tema 1 kelas 1sub tema 1 (6)K1 t1-st1-p6 rpp tema 1 kelas 1sub tema 1 (6)
K1 t1-st1-p6 rpp tema 1 kelas 1sub tema 1 (6)
 
K1 t1 st2 pb4
K1 t1 st2 pb4K1 t1 st2 pb4
K1 t1 st2 pb4
 
K1 t1-st2-p6 rpp tema 1 kelas 1sub tema 2 (4)
K1 t1-st2-p6 rpp tema 1 kelas 1sub tema 2 (4)K1 t1-st2-p6 rpp tema 1 kelas 1sub tema 2 (4)
K1 t1-st2-p6 rpp tema 1 kelas 1sub tema 2 (4)
 
K1 t1-st3-p6 rpp tema 1 kelas 1sub tema 3 (4)
K1 t1-st3-p6 rpp tema 1 kelas 1sub tema 3 (4)K1 t1-st3-p6 rpp tema 1 kelas 1sub tema 3 (4)
K1 t1-st3-p6 rpp tema 1 kelas 1sub tema 3 (4)
 
K1 t4-st1-p6 rpp tema 4 kelas 1 sub tema 1 (4)
K1 t4-st1-p6 rpp tema 4 kelas 1 sub tema 1 (4)K1 t4-st1-p6 rpp tema 4 kelas 1 sub tema 1 (4)
K1 t4-st1-p6 rpp tema 4 kelas 1 sub tema 1 (4)
 
K1 t1-st4-p6 rpp tema 1 kelas 1sub tema 4 (1)
K1 t1-st4-p6 rpp tema 1 kelas 1sub tema 4 (1)K1 t1-st4-p6 rpp tema 1 kelas 1sub tema 4 (1)
K1 t1-st4-p6 rpp tema 1 kelas 1sub tema 4 (1)
 
K1 t4-st1-p6 rpp tema 4 kelas 1 sub tema 1 (1)
K1 t4-st1-p6 rpp tema 4 kelas 1 sub tema 1 (1)K1 t4-st1-p6 rpp tema 4 kelas 1 sub tema 1 (1)
K1 t4-st1-p6 rpp tema 4 kelas 1 sub tema 1 (1)
 
Rpp k1 t2 st4 p4
Rpp k1 t2 st4 p4Rpp k1 t2 st4 p4
Rpp k1 t2 st4 p4
 
Rpp k1 t2 st4 p4
Rpp k1 t2 st4 p4Rpp k1 t2 st4 p4
Rpp k1 t2 st4 p4
 
Rpp k1 t2 st4 p4
Rpp k1 t2 st4 p4Rpp k1 t2 st4 p4
Rpp k1 t2 st4 p4
 
K1 t1-st4-p6 rpp tema 1 kelas 1sub tema 4 (4)
K1 t1-st4-p6 rpp tema 1 kelas 1sub tema 4 (4)K1 t1-st4-p6 rpp tema 1 kelas 1sub tema 4 (4)
K1 t1-st4-p6 rpp tema 1 kelas 1sub tema 4 (4)
 
K1 t1-st1-p6 rpp tema 1 kelas 1sub tema 1 (1)
K1 t1-st1-p6 rpp tema 1 kelas 1sub tema 1 (1)K1 t1-st1-p6 rpp tema 1 kelas 1sub tema 1 (1)
K1 t1-st1-p6 rpp tema 1 kelas 1sub tema 1 (1)
 
K1 t1-st1-p6 rpp tema 1 kelas 1sub tema 1 (1)
K1 t1-st1-p6 rpp tema 1 kelas 1sub tema 1 (1)K1 t1-st1-p6 rpp tema 1 kelas 1sub tema 1 (1)
K1 t1-st1-p6 rpp tema 1 kelas 1sub tema 1 (1)
 
K4 t1-st1-p6 rpp sd kelas 4 smt 1 sub tema 2c
K4 t1-st1-p6 rpp sd kelas 4 smt 1 sub tema 2cK4 t1-st1-p6 rpp sd kelas 4 smt 1 sub tema 2c
K4 t1-st1-p6 rpp sd kelas 4 smt 1 sub tema 2c
 
K1 t4-st1-p6 rpp tema 4 kelas 1 sub tema 1 (2)
K1 t4-st1-p6 rpp tema 4 kelas 1 sub tema 1 (2)K1 t4-st1-p6 rpp tema 4 kelas 1 sub tema 1 (2)
K1 t4-st1-p6 rpp tema 4 kelas 1 sub tema 1 (2)
 
Tugas 1 penelitian tindakan kelas
Tugas 1 penelitian tindakan kelasTugas 1 penelitian tindakan kelas
Tugas 1 penelitian tindakan kelas
 
K4 t1-st3-p1 rpp sd kelas 4 smt 1 sub tema 2d
K4 t1-st3-p1 rpp sd kelas 4 smt 1 sub tema 2dK4 t1-st3-p1 rpp sd kelas 4 smt 1 sub tema 2d
K4 t1-st3-p1 rpp sd kelas 4 smt 1 sub tema 2d
 
2422.doc
2422.doc2422.doc
2422.doc
 

More from eli priyatna laidan

Up ppg daljab latihan soal-pgsd-set-2
Up ppg daljab latihan soal-pgsd-set-2Up ppg daljab latihan soal-pgsd-set-2
Up ppg daljab latihan soal-pgsd-set-2
eli priyatna laidan
 
Soal utn plus kunci gurusd.net
Soal utn plus kunci gurusd.netSoal utn plus kunci gurusd.net
Soal utn plus kunci gurusd.net
eli priyatna laidan
 
Soal up sosial kepribadian pendidik 5
Soal up sosial kepribadian pendidik 5Soal up sosial kepribadian pendidik 5
Soal up sosial kepribadian pendidik 5
eli priyatna laidan
 
Soal up sosial kepribadian pendidik 4
Soal up sosial kepribadian pendidik 4Soal up sosial kepribadian pendidik 4
Soal up sosial kepribadian pendidik 4
eli priyatna laidan
 
Soal up sosial kepribadian pendidik 3
Soal up sosial kepribadian pendidik 3Soal up sosial kepribadian pendidik 3
Soal up sosial kepribadian pendidik 3
eli priyatna laidan
 
Soal up sosial kepribadian pendidik 2
Soal up sosial kepribadian pendidik 2Soal up sosial kepribadian pendidik 2
Soal up sosial kepribadian pendidik 2
eli priyatna laidan
 
Soal up sosial kepribadian pendidik 1
Soal up sosial kepribadian pendidik 1Soal up sosial kepribadian pendidik 1
Soal up sosial kepribadian pendidik 1
eli priyatna laidan
 
Soal up akmal
Soal up akmalSoal up akmal
Soal up akmal
eli priyatna laidan
 
Soal tkp serta kunci jawabannya
Soal tkp serta kunci jawabannyaSoal tkp serta kunci jawabannya
Soal tkp serta kunci jawabannya
eli priyatna laidan
 
Soal tes wawasan kebangsaan
Soal tes wawasan kebangsaanSoal tes wawasan kebangsaan
Soal tes wawasan kebangsaan
eli priyatna laidan
 
Soal sospri ukm ulang i 2017 1 (1)
Soal sospri ukm ulang i 2017 1 (1)Soal sospri ukm ulang i 2017 1 (1)
Soal sospri ukm ulang i 2017 1 (1)
eli priyatna laidan
 
Soal perkembangan kognitif peserta didik
Soal perkembangan kognitif peserta didikSoal perkembangan kognitif peserta didik
Soal perkembangan kognitif peserta didik
eli priyatna laidan
 
Soal latihan utn pedagogik plpg 2017
Soal latihan utn pedagogik plpg 2017Soal latihan utn pedagogik plpg 2017
Soal latihan utn pedagogik plpg 2017
eli priyatna laidan
 
Rekap soal kompetensi pedagogi
Rekap soal kompetensi pedagogiRekap soal kompetensi pedagogi
Rekap soal kompetensi pedagogi
eli priyatna laidan
 
Bank soal pedagogik terbaru 175 soal-v2
Bank soal pedagogik terbaru 175 soal-v2Bank soal pedagogik terbaru 175 soal-v2
Bank soal pedagogik terbaru 175 soal-v2
eli priyatna laidan
 
Bank soal ppg
Bank soal ppgBank soal ppg
Bank soal ppg
eli priyatna laidan
 
Soal cpns-paket-17
Soal cpns-paket-17Soal cpns-paket-17
Soal cpns-paket-17
eli priyatna laidan
 
Soal cpns-paket-14
Soal cpns-paket-14Soal cpns-paket-14
Soal cpns-paket-14
eli priyatna laidan
 
Soal cpns-paket-13
Soal cpns-paket-13Soal cpns-paket-13
Soal cpns-paket-13
eli priyatna laidan
 
Soal cpns-paket-12
Soal cpns-paket-12Soal cpns-paket-12
Soal cpns-paket-12
eli priyatna laidan
 

More from eli priyatna laidan (20)

Up ppg daljab latihan soal-pgsd-set-2
Up ppg daljab latihan soal-pgsd-set-2Up ppg daljab latihan soal-pgsd-set-2
Up ppg daljab latihan soal-pgsd-set-2
 
Soal utn plus kunci gurusd.net
Soal utn plus kunci gurusd.netSoal utn plus kunci gurusd.net
Soal utn plus kunci gurusd.net
 
Soal up sosial kepribadian pendidik 5
Soal up sosial kepribadian pendidik 5Soal up sosial kepribadian pendidik 5
Soal up sosial kepribadian pendidik 5
 
Soal up sosial kepribadian pendidik 4
Soal up sosial kepribadian pendidik 4Soal up sosial kepribadian pendidik 4
Soal up sosial kepribadian pendidik 4
 
Soal up sosial kepribadian pendidik 3
Soal up sosial kepribadian pendidik 3Soal up sosial kepribadian pendidik 3
Soal up sosial kepribadian pendidik 3
 
Soal up sosial kepribadian pendidik 2
Soal up sosial kepribadian pendidik 2Soal up sosial kepribadian pendidik 2
Soal up sosial kepribadian pendidik 2
 
Soal up sosial kepribadian pendidik 1
Soal up sosial kepribadian pendidik 1Soal up sosial kepribadian pendidik 1
Soal up sosial kepribadian pendidik 1
 
Soal up akmal
Soal up akmalSoal up akmal
Soal up akmal
 
Soal tkp serta kunci jawabannya
Soal tkp serta kunci jawabannyaSoal tkp serta kunci jawabannya
Soal tkp serta kunci jawabannya
 
Soal tes wawasan kebangsaan
Soal tes wawasan kebangsaanSoal tes wawasan kebangsaan
Soal tes wawasan kebangsaan
 
Soal sospri ukm ulang i 2017 1 (1)
Soal sospri ukm ulang i 2017 1 (1)Soal sospri ukm ulang i 2017 1 (1)
Soal sospri ukm ulang i 2017 1 (1)
 
Soal perkembangan kognitif peserta didik
Soal perkembangan kognitif peserta didikSoal perkembangan kognitif peserta didik
Soal perkembangan kognitif peserta didik
 
Soal latihan utn pedagogik plpg 2017
Soal latihan utn pedagogik plpg 2017Soal latihan utn pedagogik plpg 2017
Soal latihan utn pedagogik plpg 2017
 
Rekap soal kompetensi pedagogi
Rekap soal kompetensi pedagogiRekap soal kompetensi pedagogi
Rekap soal kompetensi pedagogi
 
Bank soal pedagogik terbaru 175 soal-v2
Bank soal pedagogik terbaru 175 soal-v2Bank soal pedagogik terbaru 175 soal-v2
Bank soal pedagogik terbaru 175 soal-v2
 
Bank soal ppg
Bank soal ppgBank soal ppg
Bank soal ppg
 
Soal cpns-paket-17
Soal cpns-paket-17Soal cpns-paket-17
Soal cpns-paket-17
 
Soal cpns-paket-14
Soal cpns-paket-14Soal cpns-paket-14
Soal cpns-paket-14
 
Soal cpns-paket-13
Soal cpns-paket-13Soal cpns-paket-13
Soal cpns-paket-13
 
Soal cpns-paket-12
Soal cpns-paket-12Soal cpns-paket-12
Soal cpns-paket-12
 

Recently uploaded

JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDFJUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
budimoko2
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
SABDA
 
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs KonsekuensiAksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
sabir51
 
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptxRENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
mukminbdk
 
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamiiAksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
esmaducoklat
 
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdfMODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
sitispd78
 
pelayanan prima pada pelanggan dan karyawan
pelayanan prima pada pelanggan dan karyawanpelayanan prima pada pelanggan dan karyawan
pelayanan prima pada pelanggan dan karyawan
EvaMirzaSyafitri
 
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptxPembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Sosdiklihparmassdm
 
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdfPanduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
MildayantiMildayanti
 
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIANSINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
NanieIbrahim
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Fathan Emran
 
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdfPpt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
fadlurrahman260903
 
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docxLaporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
RUBEN Mbiliyora
 
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptxPemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
ssuser4dafea
 
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
nasrudienaulia
 
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptxPPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
AqlanHaritsAlfarisi
 
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
ahyani72
 
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptxRPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
YongYongYong1
 
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
ahyani72
 

Recently uploaded (20)

JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDFJUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
 
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs KonsekuensiAksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
 
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptxRENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
 
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamiiAksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
 
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdfMODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
 
pelayanan prima pada pelanggan dan karyawan
pelayanan prima pada pelanggan dan karyawanpelayanan prima pada pelanggan dan karyawan
pelayanan prima pada pelanggan dan karyawan
 
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptxPembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
 
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdfPanduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
 
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
 
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIANSINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
 
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdfPpt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
 
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docxLaporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
 
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptxPemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
 
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
 
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptxPPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
 
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
 
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptxRPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
 
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
 

K1 t1-st3-p6 rpp tema 1 kelas 1sub tema 3 (1)

  • 1. AlumniPPSKependidikan UNMULSamarinda http://rokhmaninstitute.blogspot.com/ RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) 2013 Satuan Pendidikan : SDN 004 Sangatta Utara Kelas / Semester : 1 /1 Tema : Diriku (Tema 1) Sub Tema : Tubuhku (Sub Tema 3 ) Pembelajaran ke : 6 Alokasi waktu : 1 Hari A. KOMPETENSI INTI 1. Menerima dan menjalankan ajaran agama yang dianutnya. 2. Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri dalam berinteraksi dengan keluarga, teman dan guru. 3. Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati [mendengar, melihat, membaca] dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah, sekolah. 4. Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas dan logis dan sistematis, dalam karya yang estetis dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan perilaku anak beriman dan berakhlak mulia. B. KOMPETENSI DASAR Bahasa Indonesia 3.2. Mengenal teks petunjuk/arahan tentang perawatan tubuh serta pemeliharaan kesehatan dan kebugaran tubuh dengan bantuan guru atau teman dalam bahasa Indonesia lisan dan tulis yang dapat diisi dengan kosakata bahasa daerah untuk membantu pemahaman 4.2. Mempraktikkan teks arahan/ petunjuk tentang merawat tubuh serta kesehatan dan kebugaran tubuh secara mandiri dalam bahasa Indonesia lisan dan tulis yang dapat diisi dengan kosakata bahasa daerah untuk membantu penyajian Matematika 4.1. Mengemukakan kembali dengan kalimat sendiri dan memecahkan masalah yang berkaitan dengan penjumlahan dan pengurangan terkait dengan aktivitas sehari-hari di rumah, sekolah, atau tempat bermain serta memeriksa kebenarannya 4.8. Mengurai sebuah bilangan asli sampai dengan 99 sebagai hasil penjumlahan atau pengurangan dua buah bilangan asli lainnya dengan berbagai kemungkinan jawaban C. INDIKATOR Bahasa Indonesia Menyampaikan laporan hasil pengamatan Menebalkan huruf-huruf pada Kata Matematika Melakukan operasi penjumlahan bilangan 1–10 Menentukan pasangan bilangan 1-10 D. TUJUAN Kegiatan Mandi Setiap Hari Tujuan pembelajaran:
  • 2. AlumniPPSKependidikan UNMULSamarinda http://rokhmaninstitute.blogspot.com/ Setelah mendengarkan penjelasan dari guru, siswa dapat menentukan pasangan bilangan dengan jumlah tertentu secara tepat. Tidur untuk Kesehatan Tujuan pembelajaran: Setelah mendengarkan penjelasan guru, siswa dapat melakukan perawatan dirinya dengan lebih baik. E. MATERI Kegiatan Mandi Setiap Hari Tidur untuk Kesehatan F. PENDEKATAN & METODE Pendekatan : Scientific Strategi : Cooperative Learning Teknik : Example Non Example Metode : Penugasan, Tanya Jawab, Diskusi dan Ceramah G. KEGIATAN PEMBELAJARAN Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi Waktu Kegiatan Pendahuluan Mengajak semua siswa berdo’a menurut agama dan keyakinan masing- masing, dilanjutkan dengan Pembacaan Teks Pancasila. Guru memberikan salam dan mengajak berdoa. Melakukan komunikasi tentang kehadiran siswa. Mengajak berdinamika dengan tepuk kompak/dinamika dan lagu yang relevan. Guru menyiapkan fisik dan psikhis anak dalam mengawali kegiatan pembelajaran serta menyapa anak. Menyampaikan tujuan pembelajaran hari ini. 10 menit Kegiatan Inti Kegiatan Mandi Setiap Hari 1. Sebagai pengantar guru menyanyikan lagu. 2. Guru menanyakan kebiasaan mandi dan keramas siswa, misalnya mandi dua kali sehari, keramas setiap dua hari. 3. Siswa menceritakan kebiasaan berkeramas. 4. Guru menyimpulkan kegunaan mandi dan keramas dan akibatnya jika tidak dilakukan dengan teratur. 5. Selanjutnya, guru menyampaikan akan membahas tentang penjumlahan. 6. Tujuh siswa diminta untuk ke depan kelas. 7. Siswa lain diminta menghitung jumlah siswa yang berada di depan. 8. Siswa dibagi dalam kelompok empat dan tiga lalu meminta siswa menghitung masingmasing kelompok. 9. Guru menjelaskan bahwa kelompok tujuh dapat dibagi menjadi kelompok empat dan tiga. 10. Guru mengumpulkan kembali siswa lalu membagi menjadi kelompok lima dan dua. 11. Guru menjelaskan bahwa tujuh dapat terdiri atas kelompok tiga dan empat serta lima dan dua serta beberapa kemungkinan lagi. 12. Siswa diberi kesempatan bertanya. 13. Siswa mengerjakan latihan di buku siswa. 150 menit
  • 3. AlumniPPSKependidikan UNMULSamarinda http://rokhmaninstitute.blogspot.com/ Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi Waktu 14. Siswa membuat berbagai kemungkinan pengelompokan dengan jumlah yang ditentukan. 15. Siswa mengerjakan latihan di buku siswa. 16. Penutup, guru melakukan refleksi mengenai Tidur untuk Kesehatan 1. Guru memulai dengan menyebutkan macammacam perawatan diri seperti mandi, keramas, sikat gigi, makan yang cukup, dan tidur siang. 2. Siswa ditanya tentang kebiasaan-kebiasaan ini. 3. Guru menyampaikan bahwa tidur, termasuk tidur siang sangat dibutuhkan bagi semua orang terutama anak-anak, untuk memulihkan kesegaran tubuh. 4. Siswa mengamati gambar di buku siswa. 5. Guru menanyakan, menurut siswa apakan tidur Edo nyenyak atau tidak nyenyak (jawab: nyenyak, tidak nyenyak). 6. Tanyakan bila siswa menjawab nyenyak atau tidak nyenyak, apa alasannya (galilah) 7. Siswa menirukan guru membaca teks dengan suara nyaring. 8. Siswa mengerjakan latihan menebalkan huruf. 9. Setelah selesai siswa bersama guru membaca lembar pengamatan siswa yang sudah diisi oleh orang tua. Kegiatan Penutup Siswa melakukan perenungan tentang kegiatan pembelajaran hari ini. Siswa menuliskan hal-hal yang telah mereka pelajari, kesulitan yang mereka alami, serta hal lain apa yang ingin mereka pelajari lebih lanjut. Guru mengajak siswa untuk mendiskusikan perenungan dengan mengajak siswa membacakan jawaban mereka. Siswa diberikan kesempatan berbicara/bertanya dan menambahkan informasi dari siswa lainnya. Guru menyampaikan pesan moral hari ini dengan bijak. Salam dan do’a penutup. Kegiatan alternatif/pengayaan: • Membentuk bangun ruang menggunakan plastisin dan mencuci tangan untukmenjaga kebersihan. • Mengenal bangun ruang melalui permainan tebak gambar. • Bermain lompat tali. • Membuat kolase bebas dengan menggunakan unsur garis lurus dan garis lengkung. Remedial: • Siswa diajak untuk praktik langsung berbagai kegiatan merawat tubuh sehingga dapat menceritakan kembali cara-cara merawat tubuh. • Siswa diperkenalkan berbagai bentuk bangun ruang secara individu. • Jika siswa belum dapat menggunting dengan rapi pola garis lurus dan lengkung, maka dibimbing oleh guru, kemudian diminta mencoba sendiri sampai rapi. • Jika siswa belum terampil menjumlahkan angka, gunakan benda konkret sebagai alat bantu untuk membilang dan mengurutkan jumlah benda. • Jika siswa belum terampil menyalin tulisan, maka beri siswa lembar 15 menit
  • 4. AlumniPPSKependidikan UNMULSamarinda http://rokhmaninstitute.blogspot.com/ Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi Waktu kerja menulis dengan cara menebalkan huruf untuk melatih keterampilan motorik halusnya. H. SUMBER DAN MEDIA  Diri anak, Lingkungan keluarga, dan Lingkungan sekolah.  Buku Pedoman Guru Tema 1 Kelas 1 dan Buku Siswa Tema 1 Kelas 1 (Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013, Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, 2013).  Buku Pengembangan Diri Anak.  Sumber Motivasi/Inspirasi Hidup: http://rokhmaninstitute.blogspot.com/  Video/slide/buklet/pamflet/gambar tentang Tubuhku. Lembar pengamatan perawatan diri untuk orang tua yang sudah diisi I. PENILAIAN 1. Prosedur Penilaian a. Penilain Proses Menggunakan format pengamatan dilakukan dalam kegiatan pembelajaran sejak dari kegiatan awal sampai dengan kegiatan akhir. b. Penilaian Hasil Belajar Menggunakan instrumen penilaian hasil belajar dengan tes tulis dan lisan (terlampir). 2. Instrumen Penilaian a. Penilaian Proses 1) Penilaian Kinerja. 2) Penilaian Produk. b. Penilaian Hasil Belajar  Pilihan ganda.  Isian singkat.  Esai atau uraian.