SlideShare a Scribd company logo
KURIKULUM 2013
Perangkat Pembelajaran
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)
TEMA 5 : PENGALAMANKU
Nama Sekolah : SDN
Kelas / Semester : I (Satu) / 2
Nama Guru :
NIP / NIK :
RPP SDN Cipete Selatan 01- Tema 5 : Pengalamanku 2
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)
Satuan Pendidikan : SDN
Kelas / Semester : I (Satu) / 2
Tema 5 : Pengalamanku
Sub Tema 1 : Pengalaman Masa Kecil
Pembelajaran : 1
Alokasi Waktu : 6 x 35 menit
A. KOMPETENSI INTI (KI)
KI 1 : Menerima dan menjalankan ajaran Agama yang dianutnya
KI 2 : Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri
dalam berinteraksi dengan keluarga, teman dan guru dan tetangganya
KI 3 : Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati mendengar, melihat,
membaca] dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk
ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah,
sekolah dan tempat bermain
KI 4 : Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas dan logis dan sistematis,
dalam karya yang estetis dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan dalam
tindakan yang mencerminkan perilaku anak beriman dan berakhlak mulia
B. KOMPETENSI DASAR (KD) & INDIKATOR
Bahasa Indonesia
3.8 Merinci ungkapan penyampaian terima kasih, permintaan maaf, tolong, dan
pemberian pujian, ajakan,pemberitahuan, perintah,dan petunjuk kepada orang lain
dengan menggunakan bahasa yang santun secara lisan dan tulisan yang dapat
dibantu dengan kosa kata bahasa daerah.
4.8 Mempraktikan ungkapan terima kasih, permintaan maaf, tolong, dan pemberian
pujian, dengan menggunakan bahasa yang santun kepada orang lain secara lisan
dan tulis.
Indikator :
ī‚Ą
SBDP
3.2 Mengenal elemen music melalui lagu
4.2 Menirukan elemen music melalui lagu
RPP SDN Cipete Selatan 01- Tema 5 : Pengalamanku 3
Indikator :
ī‚Ą
PPKn
1.1 Mensyukuri ditetapkannya bintang, rantai, pohon beringin, kepala banteng, dan
padi kapas sebagai gambar pada lambang Negara “Garuda Pancasila”.
2.1 Bersikap santun, rukun, mandiri, dan percaya diri sesuai dengan sila-sila Pancasila
dalam lambing negara “Garuda Pancasila” dalam kehidupan sehari-hari.
3.1 Mengenal simbol sila-sila Pancasila dalam lambing negara “Garuda Pancasila”.
4.1 Menceritakan simbol-simbol sila Pancasila pada Lambang Garuda sila Pancasila.
Indikator :
ī‚Ą
C. TUJUAN PEMBELAJARAN
ī‚§ Dengan mendengarkan lagu bertempo cepat, siswa dapat mengidentifikasi ciri-ciri
sebuah lagu yang memiliki ketukan cepat dengan tepat dan percaya diri.
ī‚§ Dengan mendengarkan lagu bertempo lambat, siswa dapat mengidentifikasi ciri-ciri
sebuah lagu yang memiliki ketukan lambat dengan tepat dan percaya diri.
ī‚§ Dengan melakukan gerak berjalan di tempat, siswa dapat mempraktikkan lagu ”Burung
Kakaktua” bertempo cepat dengan benar dan percaya diri.
ī‚§ Dengan melakukan gerak berjalan di tempat, siswa dapat mempraktikkan lagu ”Burung
Kakaktua” bertempo lambat dengan benar dan percaya diri.
ī‚§ Dengan mendengarkan cerita yang disampaikan oleh guru, siswa dapat menemukan
ungkapan pemberian pujian dengan tepat.
ī‚§ Dengan mengamati gambar, siswa dapat menjelaskan ungkapan pemberian pujian
secara lisan dengan tepat.
ī‚§ Dengan menyalin contoh kalimat pujian, siswa dapat menuliskan ungkapan pujian
dengan tepat.
ī‚§ Dengan mengamati gambar, siswa dapat menuliskan ungkapan pujian dengan tepat.
ī‚§ Dengan mengamati poster berisi teks Pancasila, siswa dapat mengidentifikasi isi sila-
sila Pancasila dengan benar.
ī‚§ Dengan menirukan teks Pancasila yang diucapkan oleh guru, siswa mengetahui
rumusan sila-sila Pancasila dengan tepat.
ī‚§ Dengan bermain menyusun kalimat yang terdapat pada sila kedua Pancasila, siswa
dapat menyebutkan rumusan sila kedua Pancasila dengan tepat.
ī‚Ą Dengan mengamati intonasi dan cara membaca Pancasila dari berbagai sumber, siswa
dapat mendeklamasikan bunyi sila kedua Pancasila dengan benar.
RPP SDN Cipete Selatan 01- Tema 5 : Pengalamanku 4
D. MATERI PEMBELAJARAN
ī‚Ą Membedakan ketukan cepat dan lambat sebuah lagu melalui gerak tubuh
ī‚Ą Menyebutkan bunyi sila ke-2
ī‚Ą Menyalin kalimat pujian
ī‚Ą Membuat kalimat pujian berdasarkan pengalaman
E. KEGIATAN PEMBELAJARAN
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Alokasi
Waktu
Pendahuluan ī‚§ Guru menyapa siswa dan mengondisikan kelas agar
siap belajar.
ī‚§ Salah satu siswa diminta untuk memimpin doa.
ī‚§ Guru mengingatkan siswa tentang pelajaran
sebelumnya dan mengaitkan dengan pelajaran yang
akan disampaikan.
ī‚Ą Guru menjelaskan kegiatan yang akan dilakukan dan
tujuan kegiatan belajar.
10
menit
Inti Ayo Bernyanyi
ī‚§ Guru membuka pelajaran dengan menyanyikan lagu
“Bunda Piara” sambil bermain gitar. Sebagai alternatif
kegiatan, guru dapat memperdengarkan rekaman lagu
”Bunda Piara”.
ī‚§ Tanyakan kepada siswa apakah mereka mengenal lagu
tersebut atau tidak.
ī‚§ Ajak siswa untuk menyanyikan lagu berikutnya, ”Burung
Kakaktua”, bersama sama untuk membangun semangat
dan motivasi mereka dalam mengikuti kegiatan belajar.
180
Menit
RPP SDN Cipete Selatan 01- Tema 5 : Pengalamanku 5
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Alokasi
Waktu
ī‚§ Guru memainkan lagu dengan ketukan lambat dan cepat
secara bergantian.
ī‚§ Siswa diminta berdiri bersama-sama dan melakukan
gerakan berjalan di tempat sesuai lagu yang dimainkan
atau dinyanyikan oleh guru.
RPP SDN Cipete Selatan 01- Tema 5 : Pengalamanku 6
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Alokasi
Waktu
ī‚§ Setelah beberapa kali melakukan gerakan cepat maupun
lambat sesuai dengan tempo lagu, ajak siswa kembali
duduk dan berdiskusi bersama.
ī‚§ Tanyakan kepada siswa apa yang mereka rasakan saat
melakukan gerakan mengikuti musik yang dimainkan
oleh guru.
ī‚§ Berikan kesempatan pada beberapa siswa untuk
menyampaikan pendapatnya.
ī‚§ Ajak siswa menyimpulkan hasil diskusi secara bersama-
sama.
ī‚§ Jelaskan mengenai makna dari tempo pada sebuah lagu.
ī‚§ Bagi siswa menjadi beberapa kelompok.
ī‚§ Siapkan gulungan kertas bertuliskan cepat atau lambat.
ī‚§ Minta perwakilan kelompok untuk mengambil gulungan
kertas dan menyanyikan lagu ”Burung Kakaktua” dengan
tempo sesuai yang tertera di kertas, apakah ketukan
cepat atau lambat.
ī‚§ Kelompok siswa yang belum memperoleh giliran diminta
mengamati ketepatan tempo dari lagu yang tengah
dinyanyikan.
ī‚§ Lakukan sampai semua kelompok memperoleh giliran
bernyanyi.
ī‚§ Berikan apresiasi pada kelompok siswa yang telah
menyanyikan lagu ”Burung Kakaktua” sesuai tempo
yang diminta.
Ayo Mengamati
ī‚§ Guru membacakan cerita yang berkaitan dengan pujian
(cerita dapat dibuat berdasarkan kreativitas guru).
ī‚§ Pada saat membacakan cerita, berikan penekanan pada
bagian yang berisi ungkapan pujian.
ī‚§ Selesai bercerita, lakukan tanya jawab dengan siswa
mengenai isi dari cerita yang telah dibacakan.
ī‚§ Tanyakan kepada siswa apakah mereka mendengar
ungkapan pujian dari cerita yang telah disampaikan?
Sampaikan pula pada siswa bahwa pujian adalah bentuk
apresiasi terhadap hal positif yang telah dilakukan.
RPP SDN Cipete Selatan 01- Tema 5 : Pengalamanku 7
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Alokasi
Waktu
ī‚§ Diskusikan bersama dengan siswa mengenai ungkapan-
ungkapan yang dapat disampaikan saat memberikan
apresiasi kepada orang lain.
ī‚§ Perlihatkan kartu bergambar kepada siswa, lalu minta
siswa memberikan contoh ungkapan pujian.
ī‚§ Lakukan beberapa kali ulangan untuk mengetahui sejauh
mana pemahaman siswa mengenai kalimat pujian.
Ayo Berlatih
ī‚§ Siswa diminta menyalin contoh kalimat atau ungkapan
pujian yang
ī‚§ terdapat dalam buku siswa.
ī‚§ Selain itu, siswa diminta menulis kalimat pujian
berdasarkan pengalaman
ī‚§ yang telah mereka alami di waktu kecil.
Ayo Mengamati
ī‚§ Siswa diminta mengamati gambar garuda
ī‚§ yang terdapat di ruang kelas.
ī‚§ Tanyakan pada siswa pertanyaanpertanyaan
ī‚§ yang berkaitan dengan Pancasila, misalnya ada
berapakah sila dalam pancasila.
ī‚§ Tanyakan kembali kepada siswa apakah mereka sudah
hafal Pancasila atau belum.
ī‚§ Ajak siswa untuk membaca Pancasila bersama-sama.
ī‚§ Selesai membacakan bunyi dari Pancasila, ajak siswa
mengamati bunyi sila kedua.
Ayo Berlatih
ī‚§ Tunjukkan kepada siswa potongan-potongan kata
(berukuran besar) dari sila ke-2 Pancasila.
ī‚§ Acak kartu tersebut dan minta siswa menyusun kembali
bunyi dari sila ke-2 Pancasila.
ī‚§ Setelah tersusun sesuai bunyi sila kedua, siswa diminta
membaca bunyinya dengan lantang.
RPP SDN Cipete Selatan 01- Tema 5 : Pengalamanku 8
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Alokasi
Waktu
Penutup ī‚§ Sebagai penutup guru mereview semua kegiatan yang
sudah dilakukan seharian dan meminta siswa melakukan
refleksi kegiatan hari itu.
ī‚§ Kegiatan pembelajaran ditutup dengan doa bersama.
20
Menit
F. TEKNIK PENILAIAN
1. Penilaian Sikap : Observasi selama kegiatan
Pengamatan dan pencatatan sikap siswa selama kegiatan (lihat pedoman penilaian).
2. Penilaian pengetahuan:
1. Penilaian Sikap:
2. Penilaian Pengetahuan
ī‚§ Tes tertulis mengenai ungkapan pujian berdasarkan gambar
ī‚§ Tes lisan mengenai bunyi sila kedua dari Pancasila
3. Penilaian keterampilan:
Kriteria
Sangat Baik
(85-100)
Baik
(71-85)
Cukup
(61-70)
Perlu Bimbingan
(<=60)
Membedakan
tempo cepat atau
lambat pada
sebuah lagu
Dapat membedakan
tempo lagu pada saat
menyanyikannya
maupun melalui
gerakan tubuh dari
awal hingga akhir lagu
dengan konsisten
Dapat membedakan
tempo lagu pada saat
menyanyikannya
maupun melalui
gerakan tubuh dari
awal hingga akhir
lagu dengan
melakukan 2–5
gerakan yang tidak
sesuai tempo
Dapat membe-
dakan tempo lagu
pada saat
menyanyikannya
maupun melalui
gerakan tubuh dari
awal hingga akhir
lagu dengan
melakukan 5–10
gerakan yang tidak
sesuai tempo
Gerakan tubuh tidak
sesuai tempo lambat
atau cepat
G. MEDIA, ALAT DAN SUMBER BELAJAR
ī‚§ Alat musik seperti gitar (jika memiliki keterampilan bermain gitar).
ī‚§ Rekaman berupa contoh lagu ”Burung Kakaktua” (atau dapat dinyanyikan
ī‚§ oleh guru).
ī‚§ Teks lagu ”Burung Kakaktua” sebagai panduan bagi siswa dalam menyanyikannya.
ī‚§ Buku siswa.
ī‚§ Poster Teks Pancasila.
RPP SDN Cipete Selatan 01- Tema 5 : Pengalamanku 9
Mengetahui
Kepala Sekolah,
( )
NIP.
Guru Kelas 1
( )
NIP.
RPP SDN Cipete Selatan 01- Tema 5 : Pengalamanku 10
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)
Satuan Pendidikan : SDN
Kelas / Semester : I (Satu) / 2
Tema 5 : Pengalamanku
Sub Tema 1 : Pengalaman Masa Kecil
Pembelajaran : 2
Alokasi Waktu : 6 x 35 menit
A. KOMPETENSI INTI (KI)
KI 3 : Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati mendengar, melihat,
membaca] dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk
ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah,
sekolah
KI 4 : Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas dan logis dan sistematis,
dalam karya yang estetis dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan dalam
tindakan yang mencerminkan perilaku anak beriman dan berakhlak mulia
B. KOMPETENSI DASAR (KD) & INDIKATOR
Bahasa Indonesia
3.8 Merinci ungkapan penyampaian terima kasih, permintaan maaf, tolong, dan
pemberian pujian, ajakan,pemberitahuan, perintah,dan petunjuk kepada orang lain
dengan menggunakan bahasa yang santun secara lisan dan tulisan yang dapat
dibantu dengan kosa kata bahasa daerah.
4.8 Mempraktikan ungkapan terima kasih, permintaan maaf, tolong, dan pemberian
pujian, dengan menggunakan bahasa yang santun kepada orang lain secara lisan
dan tulis.
Indikator :
ī‚Ą
RPP SDN Cipete Selatan 01- Tema 5 : Pengalamanku 11
PJOK
3.5 Memahami berbagai gerak dominan (bertumpu, bergantung, keseimbangan,
berpindah/lokomotor, tolakan, putaran, ayunan, melayang, dan mendarat) dalam
aktivitas senam lantai.
4.5 Mempraktikkan berbagai pola gerak dominan (bertumpu, bergantung,
keseimbangan, berpindah/lokomotor, tolakan, putaran, ayunan, melayang, dan
mendarat) dalam aktivitas senam lantai
Indikator :
ī‚Ą
C. TUJUAN PEMBELAJARAN
ī‚§ Dengan mengamati contoh gerak saling mendorong yang diperagakan oleh guru, siswa
dapat menjelaskan prosedur gerak bertumpu pada tangan dengan runtun dan percaya
diri.
ī‚§ Setelah melakukan latihan dalam kelompok, siswa dapat mempraktikkan gerak saling
mendorong secara tepat.
ī‚§ Setelah mengamati dan mendengarkan percakapan yang dibacakan, siswa dapat
menyebutkan ungkapan pemberian pujian secara lisan dengan benar.
ī‚§ Setelah mengamati gambar, siswa dapat mengungkapkan kalimat pujian dengan tepat.
ī‚§ Setelah membaca teks sederhana tentang pujian, siswa dapat menuliskan ungkapan
pujian dengan tepat.
ī‚§ Setelah mengamati gambar, siswa dapat menuliskan ungkapan pujian dengan tepat.
D. MATERI PEMBELAJARAN
ī‚§ Mempraktikkan gerak saling mendorong dengan bertumpu pada tangan
ī‚§ Mempraktikkan ungkapan pujian secara lisan dan tertulis
E. KEGIATAN PEMBELAJARAN
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Alokasi
Waktu
Pendahuluan ī‚§ Guru menyapa siswa dan mengondisikan kelas agar
siap untuk belajar.
ī‚§ Salah satu siswa diminta untuk memimpin doa.
ī‚§ Guru mengingatkan siswa tentang pelajaran
sebelumnya dan mengaitkan pelajaran yang akan
disampaikan.
ī‚§ Guru menjelaskan kegiatan yang akan dilakukan dan
tujuan kegiatan belajar.
10 menit
RPP SDN Cipete Selatan 01- Tema 5 : Pengalamanku 12
Inti Ayo Mengamati
ī‚§ Siswa diajak berkumpul di lapangan dan melakukan
pemanasan bersama-sama.
ī‚§ Siswa diminta duduk bersama-sama membentuk
lingkaran untuk bermain latihan konsentrasi.
ī‚§ Guru membacakan cerita yang mengandung kata
”Hitam” dan ”Hijau”.
ī‚§ Jika guru menyebutkan hitam, siswa harus jongkok.
Jika kata yang disebutkan adalah hijau, siswa harus
berdiri.
ī‚§ Ulangi beberapa putaran.
Ayo Mencoba
ī‚§ Guru bertanya kepada siswa mengenai sikap
bertumpu dan bergantung yang mereka ketahui.
ī‚§ Berikan kesempatan kepada siswa untuk
menyampaikan pendapat atau mengajukan
pertanyaan.
ī‚§ Sampaikan kepada siswa, posisi saling mendorong
dengan bertumpu pada tangan merupakan salah satu
latihan kekuatan.
ī‚§ Minta salah seorang siswa menjadi contoh dalam
melakukan gerakan saling mendorong bersama
dengan guru.
ī‚§ Peragakan gerak saling mendorong dihadapan siswa.
ī‚§ Siswa diminta menirukan gerak yang telah dilakukan
guru secara bersama-sama.
ī‚§ Guru mengoreksi jika ada kekeliruan-kekeliruan siswa
dalam melakukan gerakan tersebut.
ī‚§ Setelah berlatih melakukan gerak senam dasar
bertumpu pada tangan, catat kemampuan siswa
dalam mencapai kompetensi yang dimaksud.
ī‚§ Akhiri kegiatan olahraga dengan melakukan
pendinginan dan meminta siswa berganti pakaian.
Ayo Mengamati
ī‚§ Guru membuka kegiatan dengan mengapresiasi kerja
sama siswa saat melakukan proses olahraga dengan
ī‚§ menggunakan ungkapan pujian.
180 Menit
RPP SDN Cipete Selatan 01- Tema 5 : Pengalamanku 13
ī‚§ Guru meminta perwakilan siswa membaca
percakapan yang terdapat dalam buku siswa.
ī‚§ Siswa yang lain diminta mengamati percakapan yang
tengah berlangsung.
ī‚§ Tanyakan kepada siswa apakah mereka dapat
menemukan ungkapan pujian dari percakapan yang
telah dibacakan?
ī‚§ Berikan kesempatan kepada siswa untuk bertanya
mengenai ungkapan pujian dan menyampaikan
pendapat mereka mengenai cara mengungkapkan
pujian.
ī‚§ Tunjukkan kartu bergambar kepada siswa dan
berikan kesempatan kepada siswa untuk
menyampaikan pendapat mengenai ungkapan pujian
yang sesuai dengan isi gambar.
ī‚§ Lakukan beberapa kali.
Ayo Menulis
ī‚§ Siswa diminta menuliskan ungkapan pujian yang
sesuai dengan gambar yang terdapat dalam buku
siswa.
Penutup ī‚§ Sebagai penutup, siswa diminta melakukan refleksi
kegiatan yang sudah
ī‚§ mereka lakukan sepanjang hari ini.
ī‚§ Pembelajaran ditutup dengan doa bersama.
20 Menit
F. TEKNIK PENILAIAN
1. Penilaian Sikap : Observasi selama kegiatan
Pengamatan dan pencatatan sikap siswa selama kegiatan (lihat pedoman penilaian).
2. Penilaian pengetahuan:
1. Penilaian Sikap:
2. Penilaian Pengetahuan
ī‚§ Tes tertulis mengenai ungkapan pujian dari gambar atau teks bacaan yang
diberikan
3. Penilaian keterampilan:
ī‚§ Melakukan sikap saling mendorong dengan bertumpu pada tangan
RPP SDN Cipete Selatan 01- Tema 5 : Pengalamanku 14
Kriteria
Sangat Baik
(85-100)
Baik
(71-85)
Cukup
(61-70)
Perlu Bimbingan
(<=60)
Melakukan
sikap saling
mendorong
dengan
bertumpu pada
tangan
Melakukan
gerakan tanpa
intervensi guru
Melakukan
gerakan dengan
intervensi
minimal
Melakukan
gerakan dengan
intervensi penuh
Belum mampu
melakukan
gerakan dengan
tepat
ī‚§ Menulis ungkapan pujian
Kriteria
Sangat Baik
(85-100)
Baik
(71-85)
Cukup
(61-70)
Perlu Bimbingan
(<=60)
Menulis
ungkapan pujian
Kosa kata pujian
memiliki makna
yang tepat,
memiliki susunan
kalimat yang baik,
penulisan kata
tepat
Hanya
memenuhi 2
kriteria
Hanya
memenuhi 1
kriteria
Belum memenuhi
kriteria
G. MEDIA, ALAT DAN SUMBER BELAJAR
ī‚Ą Buku siswa
ī‚Ą Kartu bergambar kegiatan yang dapat mengungkapkan pujian
Mengetahui
Kepala Sekolah,
( )
NIP.
Guru Kelas 1
( )
NIP.
RPP SDN Cipete Selatan 01- Tema 5 : Pengalamanku 15
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)
Satuan Pendidikan : SDN
Kelas / Semester : I (Satu) / 2
Tema 5 : Pengalamanku
Sub Tema 1 : Pengalaman Masa Kecil
Pembelajaran : 3
Alokasi Waktu : 6 x 35 menit
A. KOMPETENSI INTI (KI)
KI 1 : Menerima dan menjalankan ajaran Agama yang dianutnya
KI 2 : Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri
dalam berinteraksi dengan keluarga, teman dan guru
KI 3 : Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati mendengar, melihat,
membaca] dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk
ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah,
sekolah
KI 4 : Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas dan logis dan sistematis,
dalam karya yang estetis dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan dalam
tindakan yang mencerminkan perilaku anak beriman dan berakhlak mulia
B. KOMPETENSI DASAR (KD) & INDIKATOR
Bahasa Indonesia
3.8 Merinci ungkapan penyampaian terima kasih, permintaan maaf, tolong, dan
pemberian pujian, ajakan, pemberitahuan, perintah, dan petunjuk kepada orang
lain dengan menggunakan bahasa yang santun secara lisan dan tulisan yang dapat
dibantu dengan kosa kata bahasa daerah.
4.8 Mempraktikkan ungkapan terima kasih, permintaan maaf, tolong, dan pemberian
pujian, dengan menggunakan bahasa yang santun kepada orang lain secara lisan dan tulis.
Indikator :
ī‚Ą
RPP SDN Cipete Selatan 01- Tema 5 : Pengalamanku 16
Matematika
3.1 Menjelaskan makna bilangan cacah sampai dengan 99 sebagai banyak anggota
suatu kumpulan objek.
4.1 Menyajikan bilangan cacah sampai dengan 99 yang bersesuaian dengan banyak
anggota kumpulan objek yang disajikan
Indikator :
ī‚Ą
PPKn
1.1 Mensyukuri ditetapkannya bintang, rantai, pohon beringin, kepala banteng, dan
padi kapas sebagai gambar pada lambang Negara “Garuda Pancasila”.
2.1 Bersikap santun, rukun, mandiri, dan percaya diri sesuai dengan sila-sila Pancasila
dalam lambang negara “Garuda Pancasila” dalam kehidupan sehari-hari.
3.1 Mengenal simbol sila-sila Pancasila dalam lambing negara ”Garuda Pancasila”.
4.1 Menceritakan simbol-simbol sila Pancasila pada Lambang Garuda sila Pancasila
Indikator :
ī‚Ą
C. TUJUAN PEMBELAJARAN
ī‚§ Dengan menggunakan gambar kumpulan benda, siswa dapat membilang banyak
benda sebanyak 21 sampai dengan 40 secara urut.
ī‚§ Dengan menggunakan gambar kumpulan benda, siswa dapat mengelompokkan
benda sesuai bilangan yang diberikan dari 21 sampai dengan 40.
ī‚§ Setelah mengamati gambar, siswa dapat menyebutkan simbol sila kedua dengan
tepat.
ī‚§ Dengan membuat bentuk rantai dari kertas lipat, siswa dapat menunjukkan simbol
sila kedua dengan benar.
ī‚§ Dengan mengamati simbol-simbol dari sila Pancasila siswa dapat menuliskan kembali
bunyi sila kedua Pancasila.
ī‚§ Setelah mengamati teks bacaan tentang sikap saling-menolong, siswa dapat
menyebutkan ungkapan pujian dengan tepat.
ī‚§ Dengan mengamati bentuk rantai hasil karya teman, siswa dapat mengungkapkan
pujian secara lisan dengan tepat
D. MATERI PEMBELAJARAN
ī‚§ Mempraktikkan gerak saling mendorong dengan bertumpu pada tangan
ī‚§ Mempraktikkan ungkapan pujian secara lisan dan tertulis
RPP SDN Cipete Selatan 01- Tema 5 : Pengalamanku 17
E. KEGIATAN PEMBELAJARAN
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Alokasi
Waktu
Pendahuluan ī‚§ Guru menyapa siswa dan mengondisikan kelas agar
siap untuk belajar Salah satu siswa diminta
memimpin doa.
ī‚§ Guru menjelaskan kegiatan yang akan dilakukan dan
tujuan kegiatan belajar.
ī‚§ Minta siswa secara bergiliran menyebutkan makanan
atau mainan yang mereka sukai saat masih kecil.
ī‚§ Guru menunjukkan 3 buah kantung yang masing-
masing berisi bola plastik, permen, dan stik es krim.
Selanjutnya, guru menanyakan kepada siswa apakah
makanan atau mainan yang mereka sukai sama
seperti yang dibawa oleh guru.
ī‚§ Siswa diminta menebak berapa banyak benda yang
terdapat dalam kantong tersebut.
ī‚§ Guru mencatat di papan tulis jawaban yang diberikan
siswa.
ī‚§ Siswa diminta menghitung bersama-sama banyak
benda yang ada dalam kantung.
ī‚§ Lingkari jawaban yang tepat di papan tulis untuk
menunjukkan banyak benda.
ī‚§ Guru juga menuliskan urutan bilangan 21 sampai
dengan 40 agar siswa dapat mengenali lambang
bilangan yang dimaksud.
ī‚§ Selanjutnya, minta siswa untuk mencari benda di
sekitar lingkungan sekolah sebanyak 21 buah.
ī‚§ Siswa diminta berpasangan. Siswa saling bertukar
benda dan menghitung banyak benda yang
dikumpulkan oleh temannya.
ī‚§ Siswa saling memberikan koreksi dan bekerja sama
membilang banyak benda yang telah dikumpulkan.
10 menit
Inti Ayo Berlatih
ī‚§ Minta siswa membilang benda sebanyak 21 sampai
dengan 40 dengan bantuan gambar.
ī‚§ Siswa juga dapat berlatih mengelompokkan benda
sesuai bilangan yang diberikan melalui gambar yang
terdapat dalam buku siswa.
180 Menit
RPP SDN Cipete Selatan 01- Tema 5 : Pengalamanku 18
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Alokasi
Waktu
Ayo Mengamati
ī‚§ Guru menunjukkan rantai dari kertas kepada siswa.
ī‚§ Siswa dan guru bersama-sama menghitung banyak
cincin yang terdapat pada rantai.
ī‚§ Tanyakan kepada siswa hal apa saja yang diketahui
siswa tentang rantai? Ayo bantu Edo menghitung
bola dengan tepat 10 10 10, 11, 12, â€Ļ, 20, 21, 22, 23
Ayo Berlatih
Menghitung Banyak Benda
ī‚§ Hitung juga kue dan bahan untuk membuat kalung.
ī‚§ Lingkari setiap 10 benda.
ī‚§ Hitung banyaknya, lalu tulis lambang bilangannya.
ī‚§ Arahkan dan kaitkan jawaban-jawaban siswa dengan
lambang dari Pancasila.
ī‚§ Tunjukkan poster lambang-lambang pancasila pada
siswa.
ī‚§ Perlihatkan poster bergambar rantai sebagai lambang
dari sila kedua Pancasila.
ī‚§ Beri kesempatan kepada siswa untuk
mengidentifikasi bentuk dan banyak cincin yang
terdapat pada rantai.
Ayo Mencoba
ī‚Ą Ajak siswa membuat rantai kertas agar siswa dapat
menunjukkan lambang sila kedua Pancasila.
ī‚Ą Langkah-langkah membuat rantai kertas sebagai
berikut.
Ayo Mengamati
ī‚§ Setelah membuat rantai, siswa diminta membaca
teks pada buku siswa tentang tolong-menolong.
ī‚§ Lakukan diskusi dengan siswa mengenai sikap tolong-
menolong yang merupakan pengamalan dari sila
kedua Pancasila.
RPP SDN Cipete Selatan 01- Tema 5 : Pengalamanku 19
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Alokasi
Waktu
ī‚§ Tanyakan kepada siswa apakah sikap tolong-
menolong merupakan sikap terpuji.
ī‚§ Minta salah satu siswa memberikan contoh ungkapan
pujian atas peristiwa yang telah dibaca pada teks.
ī‚§ Guru menunjukkan salah satu rantai kertas yang telah
dibuat siswa dan memberikan pujian.
ī‚§ Bagikan rantai secara acak kepada siswa dan minta
siswa untuk mengungkapkan pujian secara lisan dari
rantai kertas yang mereka pegang.
Penutup ī‚§ Sebagai akhir dari kegiatan guru meminta siswa
melakukan refleksi
ī‚§ seluruh kegiatan yang sudah dilakukan selama
seharian.
ī‚§ Pembelajaran ditutup dengan doa bersama.
20 Menit
F. TEKNIK PENILAIAN
1. Penilaian Sikap : Observasi selama kegiatan
Pengamatan dan pencatatan sikap siswa selama kegiatan (lihat pedoman penilaian).
2. Penilaian pengetahuan:
ī‚§ Tes tertulis membilang benda sebanyak 21 sampai 40 dan mengelompokkan benda
sebanyak 21 sampai 40.
ī‚§ Tes lisan : menyebutkan dan menunjukkan lambang sila kedua Pancasila.
G. MEDIA, ALAT DAN SUMBER BELAJAR
ī‚§ Buku siswa.
ī‚§ Disediakan berbagai benda di sekitar sekolah seperti tutup botol, pensil, bolpoint, dan
sebagainya sebanyak 40.
ī‚§ Benda-benda seperti bola plastik, permen, dan stik es krim sebanyak 40 buah.
ī‚§ Poster simbol-simbol sila Pancasila.
ī‚§ Kertas lipat yang sudah dibentuk menjadi rantai sebagai contoh bagi siswa.
RPP SDN Cipete Selatan 01- Tema 5 : Pengalamanku 20
Mengetahui
Kepala Sekolah,
( )
NIP.
Guru Kelas 1
( )
NIP.
RPP SDN Cipete Selatan 01- Tema 5 : Pengalamanku 21
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)
Satuan Pendidikan : SDN
Kelas / Semester : I (Satu) / 2
Tema 5 : Pengalamanku
Sub Tema 1 : Pengalaman Masa Kecil
Pembelajaran : 4
Alokasi Waktu : 6 x 35 menit
A. KOMPETENSI INTI (KI)
KI 3 : Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati mendengar, melihat,
membaca] dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk
ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah,
sekolah
KI 4 : Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas dan logis dan sistematis,
dalam karya yang estetis dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan dalam
tindakan yang mencerminkan perilaku anak beriman dan berakhlak mulia
B. KOMPETENSI DASAR (KD) & INDIKATOR
Bahasa Indonesia
3.8 Merinci ungkapan penyampaian terima kasih, permintaan maaf, tolong, dan
pemberian pujian, ajakan,pemberitahuan, perintah,dan petunjuk kepada orang lain
dengan menggunakan bahasa yang santun secara lisan dan tulisan yang dapat
dibantu dengan kosa kata bahasa daerah.
4.8 Mempraktikan ungkapan terima kasih, permintaan maaf, tolong, dan pemberian
pujian, dengan menggunakan bahasa yang santun kepada orang lain secara lisan
dan tulis.
Indikator :
ī‚Ą
RPP SDN Cipete Selatan 01- Tema 5 : Pengalamanku 22
PJOK
3.5 Memahami berbagai gerak dominan (bertumpu, bergantung, keseimbangan,
berpindah/lokomotor, tolakan, putaran, ayunan, melayang, dan mendarat) dalam
aktivitas senam lantai.
4.5 Mempraktikkan berbagai pola gerak dominan (bertumpu, bergantung,
keseimbangan, berpindah/lokomotor, tolakan, putaran, ayunan, melayang, dan
mendarat) dalam aktivitas senam lantai
Indikator :
ī‚Ą
SBDP
3.2 Mengenal elemen music melalui lagu
4.2 Menirukan elemen music melalui lagu
Indikator :
ī‚Ą
C. TUJUAN PEMBELAJARAN
ī‚§ Dengan mendengarkan lagu bertempo cepat, siswa dapat mengidentifikasi ciri-ciri
sebuah lagu yang memiliki ketukan cepat dengan tepat dan percaya diri.
ī‚§ Dengan mendengarkan lagu bertempo lambat, siswa dapat mengidentifikasi ciri-ciri
sebuah lagu yang memiliki ketukan lambat dengan tepat dan percaya diri.
ī‚§ Dengan melakukan gerak sesuai isi lagu, siswa dapat mempraktikkan lagu ”Kepala
pundak lutut kaki” bertempo cepat dengan benar dan percaya diri.
ī‚§ Dengan melakukan gerak sesuai isi lagu, siswa dapat mempraktikkan lagu ”Kepala
pundak lutut kaki” bertempo lambat dengan benar dan percaya diri.
ī‚§ Dengan mengamati contoh gerak bergantung dengan tangan yang diperagakan oleh
guru, siswa dapat menjelaskan prosedur gerak bergantung pada palang besi dengan
runtun dan percaya diri.
ī‚§ Setelah melakukan latihan dalam kelompok, siswa dapat mempraktikkan gerak
bergantung pada palang besi secara tepat.
ī‚§ Melalui teks sederhana, siswa dapat menunjukkan ungkapan pemberian pujian dengan
tepat.
ī‚§ Setelah membaca teks sederhana, siswa dapat menanggapi ungkapan pujian dengan
tepat.
D. MATERI PEMBELAJARAN
ī‚Ą Membedakan cepat atau lambat tempo lagu ”Kepala pundak lutut kaki”
ī‚Ą Mempraktikkan gerak bergantung dalam senam lantai
ī‚Ą Menanggapi pemberian ungkapan pujian
RPP SDN Cipete Selatan 01- Tema 5 : Pengalamanku 23
E. KEGIATAN PEMBELAJARAN
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Alokasi
Waktu
Pendahuluan ī‚§ Guru menyapa siswa dan mengondisikan kelas agar
siap untuk belajar.
ī‚§ Salah satu siswa diminta memimpin doa.
ī‚§ Guru mengingatkan siswa tentang pelajaran
sebelumnya dan mengaitkan
ī‚§ dengan pelajaran yang akan disampaikan.
ī‚§ Guru menjelaskan kegiatan yang akan dilakukan dan
tujuan kegiatan belajar.
10 menit
Inti Ayo Bernyanyi
ī‚§ Guru menanyakan kepada siswa lagu yang
ī‚§ mereka sukai di waktu kecil.
ī‚§ Guru menyanyikan lagu ”kepala pundak lutut kaki”
dan mengajak siswa menyanyikannya bersama-sama.
ī‚§ Guru mengajak siswa melakukan gerakan sesuai isi
lagu yaitu sambil memegang kepala, pundak, lutut,
lalu kaki sambil mengikuti ketukan lagu yang
dibawakan oleh guru.
ī‚§ Guru menyanyikan atau membawakan lagu tersebut
dengan tempo cepat dan lambat secara bergantian.
ī‚§ Guru bertanya kepada siswa apakah mereka
merasakan perbedaan saat bergerak mengikuti
ketukan lagu yang dibawakan guru.
ī‚§ Lakukan diskusi dengan siswa mengenai cepat atau
lambat ketukan dan perbedaannya.
ī‚§ Siswa diminta menentukan lagu kesukaan mereka
untuk dinyanyikan di depan kelas secara bergantian.
ī‚§ Siswa diminta menyanyikan lagu pilihan mereka
dalam dua tempo, baik lambat maupun cepat.
ī‚§ Untuk mempersingkat waktu, siswa cukup
menyanyikan beberapa bagian lagu yang sama.
ī‚§ Berikan apresiasi kepada siswa berupa ungkapan
pujian.
Ayo Mencoba
ī‚§ Ajak siswa menuju lapangan untuk memulai kegiatan
berolahraga.
ī‚§ Lakukan pemanasan bersama-sama.
180 Menit
RPP SDN Cipete Selatan 01- Tema 5 : Pengalamanku 24
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Alokasi
Waktu
ī‚§ Mulai pelajaran dengan melakukan pengulangan
materi mengenai gerak senam dasar untuk melatih
kekuatan.
ī‚§ Guru memberikan contoh salah satu gerak senam
dasar untuk melatih kekuatan berupa bergantung
melalui poster/gambar.
ī‚§ Guru memperagakan posisi bergantung dalam senam
lantai.
ī‚§ Beri kesempatan kepada siswa untuk melakukan
gerakan bergantung seperti yang telah dicontohkan.
ī‚§ Lakukan hingga seluruh siswa memperoleh
kesempatan melakukan gerak bergantung.
ī‚§ Selesai melakukan kegiatan olahraga, minta siswa
berganti pakaian dan kembali ke kelas.
Ayo Mengamati
ī‚§ Siswa diminta membaca teks sederhana pada buku
siswa secara bersama-sama dengan bimbingan guru.
ī‚§ Siswa dan guru bersama sama mengamati ungkapan
pujian yang terdapat pada teks.
ī‚§ Beri kesempatan kepada salah satu siswa untuk
menunjukkan dan menyebutkan ungkapan pujian
yang terdapat pada teks.
ī‚§ Tanyakan kepada siswa apakah ungkapan pujian yang
terdapat pada teks sudah tepat atau belum.
ī‚§ Motivasi siswa untuk memberikan tanggapan dari
ungkapan pujian yang telah disebutkan.
ī‚§ Diskusikan bersama siswa mengenai kalimat
tanggapan yang sebaiknya disampaikan saat
memperoleh pujian.
Ayo Berlatih
ī‚§ Tunjukkan sebuah gambar pada siswa dan berikan
ungkapan pujian berdasarkan gambar tersebut.
ī‚§ Minta siswa menuliskan tanggapan atas ungkapan
pujian yang telah disampaikan.
RPP SDN Cipete Selatan 01- Tema 5 : Pengalamanku 25
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Alokasi
Waktu
Penutup ī‚§ Akhiri pelajaran dengan melakukan refleksi atas
kegiatan yang telah dilakukan.
ī‚§ Tutup pembelajaran dengan doa bersama yang
dipimpin oleh salah satu siswa.
20 Menit
F. TEKNIK PENILAIAN
1. Penilaian Sikap : Observasi selama kegiatan
Pengamatan dan pencatatan sikap siswa selama kegiatan (lihat pedoman penilaian).
2. Penilaian pengetahuan:
1. Penilaian Sikap:
2. Penilaian Pengetahuan
Menjelaskan gerak bergantung dengan tangan dalam aktivitas senam lantai.
3. Penilaian keterampilan:
Kriteria
Sangat Baik
(85-100)
Baik
(71-85)
Cukup
(61-70)
Perlu Bimbingan
(<=60)
1. Membedakan
tempo lambat
dan cepat dari
sebuah lagu
Dapat
membedakan
tempo lagu
pada saat
menyanyikannya
maupun melalui
gerakan tubuh
dari awal hingga
akhir lagu dengan
konsisten
Dapat membedakan
tempo
lagu pada saat
menyanyikannya
maupun
melalui
gerakan tubuh
dari awal
hingga akhir
lagu dengan
melakukan 2–5
gerakan yang
tidak sesuai
dengan tempo
Dapat membedakan
tempo
lagu pada saat
menyanyikannya
maupun
melalui gerakan
tubuh dari awal
hingga akhir
lagu dengan
melakukan 5–10
gerakan yang
tidak sesuai
dengan tempo
Gerakan tubuh
tidak sesuai
dengan tempo
lambat atau cepat
2. Melakukan gerak
bergantung
dalam aktivitas
senam lantai
Melakukan
gerakan tanpa
intervensi guru
Melakukan
gerakan
dengan
intervensi
minimal
Melakukan
gerakan dengan
intervensi penuh
Belum mampu
melakukan
gerakan secara
konsisten
RPP SDN Cipete Selatan 01- Tema 5 : Pengalamanku 26
G. MEDIA, ALAT DAN SUMBER BELAJAR
ī‚§ Taman bermain berupa monkey bar (jika ada) atau palang besi atau dahan kayu yang
besar dan kuat
ī‚§ Buku siswa.
Mengetahui
Kepala Sekolah,
( )
NIP.
Guru Kelas 1
( )
NIP.
RPP SDN Cipete Selatan 01- Tema 5 : Pengalamanku 27
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)
Satuan Pendidikan : SDN
Kelas / Semester : I (Satu) / 2
Tema 5 : Pengalamanku
Sub Tema 1 : Pengalaman Masa Kecil
Pembelajaran : 5
Alokasi Waktu : 6 x 35 menit
A. KOMPETENSI INTI (KI)
KI 3 : Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati mendengar, melihat,
membaca] dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk
ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah,
sekolah
KI 4 : Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas dan logis dan sistematis,
dalam karya yang estetis dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan dalam
tindakan yang mencerminkan perilaku anak beriman dan berakhlak mulia
B. KOMPETENSI DASAR (KD) & INDIKATOR
Bahasa Indonesia
3.8 Merinci ungkapan penyampaian terima kasih, permintaan maaf, tolong, dan
pemberian pujian, ajakan,pemberitahuan, perintah,dan petunjuk kepada orang lain
dengan menggunakan bahasa yang santun secara lisan dan tulisan yang dapat
dibantu dengan kosa kata bahasa daerah.
4.8 Mempraktikan ungkapan terima kasih, permintaan maaf, tolong, dan pemberian
pujian, dengan menggunakan bahasa yang santun kepada orang lain secara lisan
dan tulis.
Indikator :
ī‚Ą
Matematika
RPP SDN Cipete Selatan 01- Tema 5 : Pengalamanku 28
3.1 Menjelaskan makna bilangan cacah sampai dengan 99 sebagai banyak anggota
suatu kumpulan objek.
4.1 Menyajikan bilangan cacah sampai dengan 99 yang bersesuaian dengan banyak
anggota kumpulan objek yang disajikan
Indikator :
ī‚Ą
C. TUJUAN PEMBELAJARAN
ī‚§ Dengan menggunakan gambar kumpulan benda, siswa dapat menghitung banyak
anggota suatu kumpulan objek sebanyak 21 sampai 40 dengan cara mengelompokkan.
ī‚§ Dengan menggunakan gambar kumpulan benda dan lambang bilangan, siswa dapat
memasangkan lambang bilangan 21 sampai 40 dengan kumpulan objek yang banyak
anggotanya sesuai.
ī‚§ Setelah mengamati sebuah gambar, siswa dapat menunjukkan ungkapan pemberian
pujian dengan tepat.
ī‚§ Setelah menemukan ungkapan pujian, siswa dapat menanggapi ungkapan pujian
dengan runtun dan percaya diri
D. MATERI PEMBELAJARAN
ī‚Ą Memasangkan kartu benda dengan kartu bilangan
ī‚Ą Menanggapi ungkapan pujian
E. KEGIATAN PEMBELAJARAN
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Alokasi
Waktu
Pendahuluan ī‚§ Guru menyapa siswa dan mengondisikan kelas agar
siap untuk belajar.
ī‚§ Salah satu siswa diminta memimpin doa.
ī‚§ Guru mengingatkan siswa tentang pelajaran
sebelumnya dan mengaitkan dengan pelajaran yang
akan disampaikan.
ī‚§ Guru menjelaskan kegiatan yang akan dilakukan dan
tujuan kegiatan belajar.
ī‚§ Siswa menyimak penjelasan tentang kegiatan belajar
yang akan dilakukan hari ini.
10 menit
Inti Ayo Mengamati
ī‚§ Guru mengawali kegiatan dengan mengajak siswa
bernyanyi.
180 Menit
RPP SDN Cipete Selatan 01- Tema 5 : Pengalamanku 29
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Alokasi
Waktu
ī‚§ Tunjukkan kepada siswa kumpulan benda yang ada di
dalam kelas (misalkan pensil atau kapur dalam jumlah
antara 21 sampai 40).
ī‚§ Ajak siswa bersama-sama menghitung kumpulan
benda tersebut.
ī‚§ Tuliskan lambang bilangan dari kumpulan benda yang
telah dihitung di papan tulis.
ī‚§ Guru menunjukkan kartu lambang bilangan antara 21
sampai 40 dan meminta siswa menyebutkannya
bersama-sama.
Ayo Berlatih
ī‚§ Tempelkan kartu lambang bilangan 21 sampai 40 di
sekitar kelas.
ī‚§ Beri tiap-tiap siswa kartu bergambarkan kumpulan
benda dalam berbagai varian jumlah.
ī‚§ Minta setiap siswa membilang banyaknya benda yang
terdapat pada gambar tersebut. Beri waktu kurang
lebih 2 menit untuk membilang.
ī‚§ Pada saat bersamaan, minta siswa mencari kartu
lambang bilangan yang sesuai dengan banyak benda
yang terdapat dalam kartu gambar yang mereka
miliki.
ī‚§ Hanya siswa yang memiliki kartu bergambar
kumpulan benda sebanyak 21 sampai 40 yang akan
menemukan pasangan kartu bilangan.
ī‚§ Lakukan konfirmasi bersama-sama pada kartu yang
telah berpasangan.
Ayo Mengamati
ī‚§ Setelah menyelesaikan kegiatan membilang, guru
memberikan apresiasi atas upaya yang telah
dilakukan siswa dalam membilang banyak benda.
ī‚§ Tanyakan kepada siswa apakah ungkapan pujian yang
disampaikan oleh guru tepat?
ī‚§ Berikan kesempatan kepada siswa untuk
menyampaikan pendapatnya.
ī‚§ Tunjukkan gambar sebuah peristiwa kepada siswa.
RPP SDN Cipete Selatan 01- Tema 5 : Pengalamanku 30
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Alokasi
Waktu
ī‚§ Berikan dua pilihan ungkapan pujian lalu minta siswa
memilih ungkapan yang paling tepat.
ī‚Ą Tunjuk satu siswa untuk memberikan pilihan dan
minta siswa lain memberikan tanggapan pada
ungkapan pujian yang telah dipilih oleh temannya.
Penutup ī‚§ Tutup pembelajaran dengan kegiatan refleksi dan
doa.
20 Menit
F. TEKNIK PENILAIAN
1. Penilaian Sikap : Observasi selama kegiatan
Pengamatan dan pencatatan sikap siswa selama kegiatan (lihat pedoman penilaian).
2. Penilaian pengetahuan:
1. Penilaian Sikap:
2. Penilaian Pengetahuan
ī‚§ Tes tertulis menyatakan banyak benda dalam suatu kumpulan.
G. MEDIA, ALAT DAN SUMBER BELAJAR
ī‚Ą Buku Siswa
ī‚Ą Kartu bergambar kumpulan benda dan kartu lambang bilangan.
Mengetahui
Kepala Sekolah,
( )
NIP.
Guru Kelas 1
( )
NIP.
RPP SDN Cipete Selatan 01- Tema 5 : Pengalamanku 31
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)
Satuan Pendidikan : SDN
Kelas / Semester : I (Satu) / 2
Tema 5 : Pengalamanku
Sub Tema 1 : Pengalaman Masa Kecil
Pembelajaran : 6
Alokasi Waktu : 6 x 35 menit
A. KOMPETENSI INTI (KI)
KI 1 : Menerima dan menjalankan ajaran Agama yang dianutnya
KI 2 : Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri
dalam berinteraksi dengan keluarga, teman dan guru
KI 3 : Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati mendengar, melihat,
membaca] dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk
ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah,
sekolah
KI 4 : Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas dan logis dan sistematis,
dalam karya yang estetis dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan dalam
tindakan yang mencerminkan perilaku anak beriman dan berakhlak mulia
B. KOMPETENSI DASAR (KD) & INDIKATOR
Bahasa Indonesia
3.8 Merinci ungkapan penyampaian terima kasih, permintaan maaf, tolong, dan
pemberian pujian, ajakan,pemberitahuan, perintah,dan petunjuk kepada orang lain
dengan menggunakan bahasa yang santun secara lisan dan tulisan yang dapat
dibantu dengan kosa kata bahasa daerah.
4.8 Mempraktikan ungkapan terima kasih, permintaan maaf, tolong, dan pemberian
pujian, dengan menggunakan bahasa yang santun kepada orang lain secara lisan
dan tulis.
Indikator :
ī‚Ą
RPP SDN Cipete Selatan 01- Tema 5 : Pengalamanku 32
Matematika
3.1 Menjelaskan makna bilangan cacah sampai dengan 99 sebagai banyak anggota
suatu kumpulan objek.
4.1 Menyajikan bilangan cacah sampai dengan 99 yang bersesuaian dengan banyak
anggota kumpulan objek yang disajikan
Indikator :
ī‚Ą
PPKn
1.1 Mensyukuri ditetapkannya bintang, rantai, pohon beringin, kepala banteng, dan
padi kapas sebagai gambar pada lambang Negara “Garuda Pancasila”.
2.1 Bersikap santun, rukun, mandiri, dan percaya diri sesuai dengan sila-sila Pancasila
dalam lambing negara “Garuda Pancasila” dalam kehidupan sehari-hari.
3.1 Mengenal simbol sila-sila Pancasila dalam lambing negara “Garuda Pancasila”.
4.1 Menceritakan simbol-simbol sila Pancasila pada Lambang Garuda sila Pancasila.
Indikator :
C. TUJUAN PEMBELAJARAN
ī‚§ Setelah mengamati simbol-simbol sila Pancasila, siswa dapat menuliskan simbol sila
kedua Pancasila dengan tepat.
ī‚§ Setelah mengenal rantai sebagai simbol dari sila kedua Pancasila, siswa dapat
menuangkannya dalam bentuk gambar dengan tepat.
ī‚§ Dengan menggunakan gambar kumpulan benda, siswa dapat menghitung banyak
anggota suatu kumpulan objek sebanyak 21 sampai 40 dengan cara mengelompokkan.
ī‚§ Dengan menggunakan gambar kumpulan benda dan lambang bilangan, siswa dapat
memasangkan lambang bilangan 21 sampai 40 dengan kumpulan objek yang banyak
anggotanya sesuai.
ī‚§ Setelah membaca cerita sederhana, siswa mampu menemukan ungkapan pujian
dengan tepat.
ī‚§ Setelah membuat cerita sederhana untuk bermain peran, siswa mampu memerankan
ungkapan pujian lisan dengan tepat dan percaya diri.
D. MATERI PEMBELAJARAN
ī‚Ą Pengalaman Berenang
ī‚Ą Pengalaman Mengenal Ke- Esaan Tuhan melalui Cerita.
ī‚Ą Membuat Puisi Pengalaman Masa Kecil
RPP SDN Cipete Selatan 01- Tema 5 : Pengalamanku 33
E. KEGIATAN PEMBELAJARAN
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Alokasi
Waktu
Pendahuluan ī‚§ Guru menyapa siswa dan mengondisikan kelas agar
siap untuk belajar.
ī‚§ Salah satu siswa diminta memimpin doa.
ī‚§ Guru mengingatkan siswa tentang pelajaran
sebelumnya dan mengaitkan dengan pelajaran yang
akan disampaikan.
ī‚§ Guru menjelaskan kegiatan yang akan dilakukan dan
tujuan kegiatan belajar.
10 menit
Inti Ayo Mengamati
ī‚§ Guru menceritakan kisah tentang tolongmenolong.
ī‚§ Guru menyebutkan sila kedua Pancasila dan
mengajak siswa berdiskusi apakah bunyi sila tersebut
sesuai dengan isi cerita tadi?
ī‚§ Setelah berdiskusi, guru menunjukkan kembali poster
bergambar lambing lambing Pancasila.
Ayo Berlatih
ī‚§ Guru bertanya kepada siswa apakah mereka masih
ingat lambang sila kedua Pancasila?
ī‚§ Guru meminta siswa menuliskan lambing dari sila
kedua Pancasila dengan benar.
ī‚§ Setelah menuliskan namanya, siswa diminta
menggambar lambang sila kedua Pancasila tersebut.
Ayo Mencoba
ī‚§ Guru meminta siswa duduk di tempat masing-masing
dan berhitung berurutan mulai dari siswa yang duduk
di paling depan.
ī‚§ Guru mengonfirmasi banyak siswa yang hadir pada
hari tersebut dan meminta salah satu siswa
menuliskan lambing bilangannya di papan tulis.
ī‚§ Guru mengajak siswa bermain memasangkan
kumpulan benda dengan banyaknya.
180 Menit
RPP SDN Cipete Selatan 01- Tema 5 : Pengalamanku 34
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Alokasi
Waktu
Ayo Berlatih
ī‚§ Siswa dibagi menjadi 4 kelompok.
ī‚§ Setiap kelompok bermain bersama dan diberi
motivasi untuk saling membantu dalam membilang
banyak benda yang terdapat pada gambar.
ī‚§ Selesai bermain, siswa diminta merapikan kembali
kartu-kartu bilangan tersebut.
Ayo Bermain Peran
ī‚§ Guru memberikan apresiasi pada kelompok siswa
yang dapat bekerja sama dengan baik.
ī‚§ Siswa diminta kembali bekerja dalam kelompok dan
membuat cerita yang berkaitan dengan ungkapan
pujian.
ī‚§ Beri waktu bagi siswa untuk berdiskusi dan menyusun
cerita.
ī‚§ Setelah waktu untuk berdiskusi dan menyusun cerita
habis, minta siswa untuk berkumpul kembali.
ī‚§ Minta setiap kelompok tampil secara bergiliran
memerankan ungkapan pujian.
ī‚§ Ajak siswa memberikan apresiasi berupa ungkapan
pujian kepada setiap kelompok yang tampil.
Penutup ī‚§ Sebelum kegiatan belajar ditutup siswa melakukan
refleksi kegiatan hari ini.
ī‚Ą â€ĸ Kegiatan pembelajaran ditutup dengan doa
bersama.
20 Menit
F. TEKNIK PENILAIAN
1. Penilaian Sikap : Observasi selama kegiatan
Pengamatan dan pencatatan sikap siswa selama kegiatan (lihat pedoman penilaian).
2. Penilaian pengetahuan:
ī‚§ Tes lisan mengenai simbol sila kedua Pancasila.
RPP SDN Cipete Selatan 01- Tema 5 : Pengalamanku 35
3. Penilaian keterampilan:
ī‚§ Melakukan sikap saling mendorong dengan bertumpu pada tangan
Kriteria
Sangat Baik
(85-100)
Baik
(71-85)
Cukup
(61-70)
Perlu Bimbingan
(<=60)
1.Memerankan
cerita dengan
ungkapan
pujian
Kata pujian yang
diucapkan sesuai
dengan alur cerita,
melafalkan dialog
dengan benar, intonasi
dan mimic sesuai
dengan ungkapan
pujian yang
isampaikan, berbicara
dengan lancar
Hanya
memenuhi
3 kriteria
Hanya
memenuhi
1–2 kriteria
Belum memenuhi
kriteria
G. MEDIA, ALAT DAN SUMBER BELAJAR
ī‚Ą Buku siswa.
ī‚Ą Poster lambang Pancasila.
ī‚Ą 3 sampai dengan 4 set kartu bilangan 21 sampai 40
Mengetahui
Kepala Sekolah,
( )
NIP.
Guru Kelas 1
( )
NIP.

More Related Content

What's hot

proyek kepemimpinan 2 lingkungan belajar.docx
proyek kepemimpinan 2 lingkungan belajar.docxproyek kepemimpinan 2 lingkungan belajar.docx
proyek kepemimpinan 2 lingkungan belajar.docx
MATahfizulQuranIstiq
 
3.contoh pembelajaran tematik di sekolah dasar bahan ujipublik kurikulum2013
3.contoh pembelajaran tematik di sekolah dasar bahan ujipublik kurikulum20133.contoh pembelajaran tematik di sekolah dasar bahan ujipublik kurikulum2013
3.contoh pembelajaran tematik di sekolah dasar bahan ujipublik kurikulum2013Deir Irhamni
 
Eksplorasi Konsep Dasar-Dasar Pendidikan Ki Hadjar Dewantara.pdf
Eksplorasi Konsep Dasar-Dasar Pendidikan Ki Hadjar Dewantara.pdfEksplorasi Konsep Dasar-Dasar Pendidikan Ki Hadjar Dewantara.pdf
Eksplorasi Konsep Dasar-Dasar Pendidikan Ki Hadjar Dewantara.pdf
Delindaheaven
 
Modul Ajar PPKN Kelas 1 Fase A SD MI Materi Rumah dan Cara Membersihkannya Ta...
Modul Ajar PPKN Kelas 1 Fase A SD MI Materi Rumah dan Cara Membersihkannya Ta...Modul Ajar PPKN Kelas 1 Fase A SD MI Materi Rumah dan Cara Membersihkannya Ta...
Modul Ajar PPKN Kelas 1 Fase A SD MI Materi Rumah dan Cara Membersihkannya Ta...
Muhammad Iqbal
 
Ruang Kolaborasi - Pembelajaran Paradigma Baru.pptx
Ruang Kolaborasi - Pembelajaran Paradigma Baru.pptxRuang Kolaborasi - Pembelajaran Paradigma Baru.pptx
Ruang Kolaborasi - Pembelajaran Paradigma Baru.pptx
ssuser4fb7cf1
 
2. UbD.pptx
2. UbD.pptx2. UbD.pptx
2. UbD.pptx
NafiahHidayah1
 
[4] rpp sd kelas 1 semester 1 keluargaku
[4] rpp sd kelas 1 semester 1   keluargaku[4] rpp sd kelas 1 semester 1   keluargaku
[4] rpp sd kelas 1 semester 1 keluargaku
eli priyatna laidan
 
Refleksi Tindak Lanjut Observasi Kelas.docx
Refleksi Tindak Lanjut Observasi Kelas.docxRefleksi Tindak Lanjut Observasi Kelas.docx
Refleksi Tindak Lanjut Observasi Kelas.docx
yendra3
 
(17) RPP IPA perubahan makhluk hidup 3A
(17) RPP IPA perubahan makhluk hidup 3A(17) RPP IPA perubahan makhluk hidup 3A
(17) RPP IPA perubahan makhluk hidup 3ANastiti Rahajeng
 
CONTOH RPP PEMBELAJARAN KELAS RANGKAP MODEL 221.docx
CONTOH RPP PEMBELAJARAN KELAS RANGKAP MODEL 221.docxCONTOH RPP PEMBELAJARAN KELAS RANGKAP MODEL 221.docx
CONTOH RPP PEMBELAJARAN KELAS RANGKAP MODEL 221.docx
FriscaDwiSeptianaPut
 
MODUL AJAR SD GEOMETRI FASE C KELAS 5 JARING-JARING BANGUN KUBUS DAN BALOK (m...
MODUL AJAR SD GEOMETRI FASE C KELAS 5 JARING-JARING BANGUN KUBUS DAN BALOK (m...MODUL AJAR SD GEOMETRI FASE C KELAS 5 JARING-JARING BANGUN KUBUS DAN BALOK (m...
MODUL AJAR SD GEOMETRI FASE C KELAS 5 JARING-JARING BANGUN KUBUS DAN BALOK (m...
Muhammad Iqbal
 
Penerapan Pembelajaran 5 Kompetensi Sosial dan Emosional
Penerapan Pembelajaran 5 Kompetensi Sosial dan Emosional Penerapan Pembelajaran 5 Kompetensi Sosial dan Emosional
Penerapan Pembelajaran 5 Kompetensi Sosial dan Emosional
NurilFile
 
Topik 2 ppt ruang kolaborasi prinsip pembelajaran dan asesmen.pptx
Topik 2 ppt ruang kolaborasi prinsip pembelajaran dan asesmen.pptxTopik 2 ppt ruang kolaborasi prinsip pembelajaran dan asesmen.pptx
Topik 2 ppt ruang kolaborasi prinsip pembelajaran dan asesmen.pptx
Wika Usiana
 
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocxLembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
bkandrisaputra
 
Ruang Kolaborasi & Demostrasi Kontekstual_PSE_Topik 2.pptx
Ruang Kolaborasi & Demostrasi Kontekstual_PSE_Topik 2.pptxRuang Kolaborasi & Demostrasi Kontekstual_PSE_Topik 2.pptx
Ruang Kolaborasi & Demostrasi Kontekstual_PSE_Topik 2.pptx
RestuPranantyo1
 
LK 2.3 Rencana Aksi.docx
LK 2.3 Rencana Aksi.docxLK 2.3 Rencana Aksi.docx
LK 2.3 Rencana Aksi.docx
HasanCkp
 
Model Assure
Model AssureModel Assure
Model Assure
Nurul Faqih Isro'i
 
Tahap 3 Rencana Pembelajaran.ppt
Tahap 3 Rencana Pembelajaran.pptTahap 3 Rencana Pembelajaran.ppt
Tahap 3 Rencana Pembelajaran.ppt
DwiRiskaAprilia1
 
RANCANGAN PEMBELAJARAN DIFERENSIASI (1).pdf
RANCANGAN PEMBELAJARAN DIFERENSIASI (1).pdfRANCANGAN PEMBELAJARAN DIFERENSIASI (1).pdf
RANCANGAN PEMBELAJARAN DIFERENSIASI (1).pdf
BfiAndis
 
KOSP KENALI.pptx
KOSP  KENALI.pptxKOSP  KENALI.pptx
KOSP KENALI.pptx
IdaAyuEvaPutriP
 

What's hot (20)

proyek kepemimpinan 2 lingkungan belajar.docx
proyek kepemimpinan 2 lingkungan belajar.docxproyek kepemimpinan 2 lingkungan belajar.docx
proyek kepemimpinan 2 lingkungan belajar.docx
 
3.contoh pembelajaran tematik di sekolah dasar bahan ujipublik kurikulum2013
3.contoh pembelajaran tematik di sekolah dasar bahan ujipublik kurikulum20133.contoh pembelajaran tematik di sekolah dasar bahan ujipublik kurikulum2013
3.contoh pembelajaran tematik di sekolah dasar bahan ujipublik kurikulum2013
 
Eksplorasi Konsep Dasar-Dasar Pendidikan Ki Hadjar Dewantara.pdf
Eksplorasi Konsep Dasar-Dasar Pendidikan Ki Hadjar Dewantara.pdfEksplorasi Konsep Dasar-Dasar Pendidikan Ki Hadjar Dewantara.pdf
Eksplorasi Konsep Dasar-Dasar Pendidikan Ki Hadjar Dewantara.pdf
 
Modul Ajar PPKN Kelas 1 Fase A SD MI Materi Rumah dan Cara Membersihkannya Ta...
Modul Ajar PPKN Kelas 1 Fase A SD MI Materi Rumah dan Cara Membersihkannya Ta...Modul Ajar PPKN Kelas 1 Fase A SD MI Materi Rumah dan Cara Membersihkannya Ta...
Modul Ajar PPKN Kelas 1 Fase A SD MI Materi Rumah dan Cara Membersihkannya Ta...
 
Ruang Kolaborasi - Pembelajaran Paradigma Baru.pptx
Ruang Kolaborasi - Pembelajaran Paradigma Baru.pptxRuang Kolaborasi - Pembelajaran Paradigma Baru.pptx
Ruang Kolaborasi - Pembelajaran Paradigma Baru.pptx
 
2. UbD.pptx
2. UbD.pptx2. UbD.pptx
2. UbD.pptx
 
[4] rpp sd kelas 1 semester 1 keluargaku
[4] rpp sd kelas 1 semester 1   keluargaku[4] rpp sd kelas 1 semester 1   keluargaku
[4] rpp sd kelas 1 semester 1 keluargaku
 
Refleksi Tindak Lanjut Observasi Kelas.docx
Refleksi Tindak Lanjut Observasi Kelas.docxRefleksi Tindak Lanjut Observasi Kelas.docx
Refleksi Tindak Lanjut Observasi Kelas.docx
 
(17) RPP IPA perubahan makhluk hidup 3A
(17) RPP IPA perubahan makhluk hidup 3A(17) RPP IPA perubahan makhluk hidup 3A
(17) RPP IPA perubahan makhluk hidup 3A
 
CONTOH RPP PEMBELAJARAN KELAS RANGKAP MODEL 221.docx
CONTOH RPP PEMBELAJARAN KELAS RANGKAP MODEL 221.docxCONTOH RPP PEMBELAJARAN KELAS RANGKAP MODEL 221.docx
CONTOH RPP PEMBELAJARAN KELAS RANGKAP MODEL 221.docx
 
MODUL AJAR SD GEOMETRI FASE C KELAS 5 JARING-JARING BANGUN KUBUS DAN BALOK (m...
MODUL AJAR SD GEOMETRI FASE C KELAS 5 JARING-JARING BANGUN KUBUS DAN BALOK (m...MODUL AJAR SD GEOMETRI FASE C KELAS 5 JARING-JARING BANGUN KUBUS DAN BALOK (m...
MODUL AJAR SD GEOMETRI FASE C KELAS 5 JARING-JARING BANGUN KUBUS DAN BALOK (m...
 
Penerapan Pembelajaran 5 Kompetensi Sosial dan Emosional
Penerapan Pembelajaran 5 Kompetensi Sosial dan Emosional Penerapan Pembelajaran 5 Kompetensi Sosial dan Emosional
Penerapan Pembelajaran 5 Kompetensi Sosial dan Emosional
 
Topik 2 ppt ruang kolaborasi prinsip pembelajaran dan asesmen.pptx
Topik 2 ppt ruang kolaborasi prinsip pembelajaran dan asesmen.pptxTopik 2 ppt ruang kolaborasi prinsip pembelajaran dan asesmen.pptx
Topik 2 ppt ruang kolaborasi prinsip pembelajaran dan asesmen.pptx
 
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocxLembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
 
Ruang Kolaborasi & Demostrasi Kontekstual_PSE_Topik 2.pptx
Ruang Kolaborasi & Demostrasi Kontekstual_PSE_Topik 2.pptxRuang Kolaborasi & Demostrasi Kontekstual_PSE_Topik 2.pptx
Ruang Kolaborasi & Demostrasi Kontekstual_PSE_Topik 2.pptx
 
LK 2.3 Rencana Aksi.docx
LK 2.3 Rencana Aksi.docxLK 2.3 Rencana Aksi.docx
LK 2.3 Rencana Aksi.docx
 
Model Assure
Model AssureModel Assure
Model Assure
 
Tahap 3 Rencana Pembelajaran.ppt
Tahap 3 Rencana Pembelajaran.pptTahap 3 Rencana Pembelajaran.ppt
Tahap 3 Rencana Pembelajaran.ppt
 
RANCANGAN PEMBELAJARAN DIFERENSIASI (1).pdf
RANCANGAN PEMBELAJARAN DIFERENSIASI (1).pdfRANCANGAN PEMBELAJARAN DIFERENSIASI (1).pdf
RANCANGAN PEMBELAJARAN DIFERENSIASI (1).pdf
 
KOSP KENALI.pptx
KOSP  KENALI.pptxKOSP  KENALI.pptx
KOSP KENALI.pptx
 

Viewers also liked

[6] rpp sd kelas 1 semester 2 lingkungan bersih sehat dan asri
[6] rpp sd kelas 1 semester 2   lingkungan bersih sehat dan asri[6] rpp sd kelas 1 semester 2   lingkungan bersih sehat dan asri
[6] rpp sd kelas 1 semester 2 lingkungan bersih sehat dan asri
eli priyatna laidan
 
Rpp SD Kelas 6 semester 2 K13 tema 6
Rpp SD Kelas 6 semester 2 K13 tema 6Rpp SD Kelas 6 semester 2 K13 tema 6
Rpp SD Kelas 6 semester 2 K13 tema 6
Akang Faesholi
 
Program tahunan kls 1
Program tahunan kls  1Program tahunan kls  1
Program tahunan kls 1
eli priyatna laidan
 
Buku Guru Kelas 1 SD tematik_ 4. Keluargaku
Buku Guru Kelas 1 SD tematik_ 4. KeluargakuBuku Guru Kelas 1 SD tematik_ 4. Keluargaku
Buku Guru Kelas 1 SD tematik_ 4. Keluargaku
Era Hami
 
Rpp SD Kelas 6 semester 2 K13 tema 9
Rpp SD Kelas 6 semester 2 K13 tema 9Rpp SD Kelas 6 semester 2 K13 tema 9
Rpp SD Kelas 6 semester 2 K13 tema 9
Akang Faesholi
 
[8] rpp sd kelas 1 semester 2 peristiwa alam
[8] rpp sd kelas 1 semester 2   peristiwa alam[8] rpp sd kelas 1 semester 2   peristiwa alam
[8] rpp sd kelas 1 semester 2 peristiwa alam
eli priyatna laidan
 
Buku Pegangan Siswa SD/MI Kelas 1 Tema 5 Pengamanku
Buku Pegangan Siswa SD/MI Kelas 1 Tema 5 PengamankuBuku Pegangan Siswa SD/MI Kelas 1 Tema 5 Pengamanku
Buku Pegangan Siswa SD/MI Kelas 1 Tema 5 PengamankuRifqi Maulana
 
Latihan soal bahasa indonesia kelas 1 sd
Latihan soal bahasa indonesia kelas 1 sdLatihan soal bahasa indonesia kelas 1 sd
Latihan soal bahasa indonesia kelas 1 sd
Agus Salim
 
RPP Semester 2
RPP Semester 2RPP Semester 2
RPP Semester 2
paimenyenangkan
 
Evaluasi Program Subsidi Langsung Tunai 2005
Evaluasi Program Subsidi Langsung Tunai 2005Evaluasi Program Subsidi Langsung Tunai 2005
Evaluasi Program Subsidi Langsung Tunai 2005Wasmui
 
Pelembagaan Balai Mediasi Penyelesaian Konflik
Pelembagaan Balai Mediasi Penyelesaian KonflikPelembagaan Balai Mediasi Penyelesaian Konflik
Pelembagaan Balai Mediasi Penyelesaian Konflik
Wasmui
 
PARTISIPASI MASYARAKAT SIPIL DALAM PENGELOLAAN WILAYAH SUNGAI
PARTISIPASI MASYARAKAT SIPIL DALAM PENGELOLAAN WILAYAH SUNGAIPARTISIPASI MASYARAKAT SIPIL DALAM PENGELOLAAN WILAYAH SUNGAI
PARTISIPASI MASYARAKAT SIPIL DALAM PENGELOLAAN WILAYAH SUNGAIWasmui
 
Ki kd pp kn sd
Ki kd pp kn sdKi kd pp kn sd
Ki kd pp kn sd
Alvin Cg
 
[8] rpp sd kelas 3 semester 2 berperilaku baik dalam kehid
[8] rpp sd kelas 3 semester 2   berperilaku baik dalam kehid[8] rpp sd kelas 3 semester 2   berperilaku baik dalam kehid
[8] rpp sd kelas 3 semester 2 berperilaku baik dalam kehid
eli priyatna laidan
 
Evaluasi Pelaksanaan Program Kompensasi Pengurangan Subsidi BBM 2005
Evaluasi Pelaksanaan Program Kompensasi Pengurangan Subsidi BBM 2005Evaluasi Pelaksanaan Program Kompensasi Pengurangan Subsidi BBM 2005
Evaluasi Pelaksanaan Program Kompensasi Pengurangan Subsidi BBM 2005Wasmui
 
[5] rpp sd kelas 1 semester 2 pengalamanku
[5] rpp sd kelas 1 semester 2   pengalamanku[5] rpp sd kelas 1 semester 2   pengalamanku
[5] rpp sd kelas 1 semester 2 pengalamanku
eli priyatna laidan
 
[1] sk kd bina
[1] sk   kd bina[1] sk   kd bina
[1] sk kd bina
feriyeye
 
Rpp Kelas 1 Subtema Perbedaan Antar Keluarga
Rpp Kelas 1 Subtema Perbedaan Antar KeluargaRpp Kelas 1 Subtema Perbedaan Antar Keluarga
Rpp Kelas 1 Subtema Perbedaan Antar Keluarga
Cecep
 
Ki kd matematika sd
Ki kd matematika sdKi kd matematika sd
Ki kd matematika sd
Alvin Cg
 

Viewers also liked (20)

[6] rpp sd kelas 1 semester 2 lingkungan bersih sehat dan asri
[6] rpp sd kelas 1 semester 2   lingkungan bersih sehat dan asri[6] rpp sd kelas 1 semester 2   lingkungan bersih sehat dan asri
[6] rpp sd kelas 1 semester 2 lingkungan bersih sehat dan asri
 
Rpp SD Kelas 6 semester 2 K13 tema 6
Rpp SD Kelas 6 semester 2 K13 tema 6Rpp SD Kelas 6 semester 2 K13 tema 6
Rpp SD Kelas 6 semester 2 K13 tema 6
 
Program tahunan kls 1
Program tahunan kls  1Program tahunan kls  1
Program tahunan kls 1
 
Buku Guru Kelas 1 SD tematik_ 4. Keluargaku
Buku Guru Kelas 1 SD tematik_ 4. KeluargakuBuku Guru Kelas 1 SD tematik_ 4. Keluargaku
Buku Guru Kelas 1 SD tematik_ 4. Keluargaku
 
Rpp SD Kelas 6 semester 2 K13 tema 9
Rpp SD Kelas 6 semester 2 K13 tema 9Rpp SD Kelas 6 semester 2 K13 tema 9
Rpp SD Kelas 6 semester 2 K13 tema 9
 
[8] rpp sd kelas 1 semester 2 peristiwa alam
[8] rpp sd kelas 1 semester 2   peristiwa alam[8] rpp sd kelas 1 semester 2   peristiwa alam
[8] rpp sd kelas 1 semester 2 peristiwa alam
 
Buku Pegangan Siswa SD/MI Kelas 1 Tema 5 Pengamanku
Buku Pegangan Siswa SD/MI Kelas 1 Tema 5 PengamankuBuku Pegangan Siswa SD/MI Kelas 1 Tema 5 Pengamanku
Buku Pegangan Siswa SD/MI Kelas 1 Tema 5 Pengamanku
 
Latihan soal bahasa indonesia kelas 1 sd
Latihan soal bahasa indonesia kelas 1 sdLatihan soal bahasa indonesia kelas 1 sd
Latihan soal bahasa indonesia kelas 1 sd
 
RPP Semester 2
RPP Semester 2RPP Semester 2
RPP Semester 2
 
Evaluasi Program Subsidi Langsung Tunai 2005
Evaluasi Program Subsidi Langsung Tunai 2005Evaluasi Program Subsidi Langsung Tunai 2005
Evaluasi Program Subsidi Langsung Tunai 2005
 
Pelembagaan Balai Mediasi Penyelesaian Konflik
Pelembagaan Balai Mediasi Penyelesaian KonflikPelembagaan Balai Mediasi Penyelesaian Konflik
Pelembagaan Balai Mediasi Penyelesaian Konflik
 
PARTISIPASI MASYARAKAT SIPIL DALAM PENGELOLAAN WILAYAH SUNGAI
PARTISIPASI MASYARAKAT SIPIL DALAM PENGELOLAAN WILAYAH SUNGAIPARTISIPASI MASYARAKAT SIPIL DALAM PENGELOLAAN WILAYAH SUNGAI
PARTISIPASI MASYARAKAT SIPIL DALAM PENGELOLAAN WILAYAH SUNGAI
 
Ki kd pp kn sd
Ki kd pp kn sdKi kd pp kn sd
Ki kd pp kn sd
 
[8] rpp sd kelas 3 semester 2 berperilaku baik dalam kehid
[8] rpp sd kelas 3 semester 2   berperilaku baik dalam kehid[8] rpp sd kelas 3 semester 2   berperilaku baik dalam kehid
[8] rpp sd kelas 3 semester 2 berperilaku baik dalam kehid
 
Evaluasi Pelaksanaan Program Kompensasi Pengurangan Subsidi BBM 2005
Evaluasi Pelaksanaan Program Kompensasi Pengurangan Subsidi BBM 2005Evaluasi Pelaksanaan Program Kompensasi Pengurangan Subsidi BBM 2005
Evaluasi Pelaksanaan Program Kompensasi Pengurangan Subsidi BBM 2005
 
Rencana pelaksanaan pembelajaran desi
Rencana pelaksanaan pembelajaran desiRencana pelaksanaan pembelajaran desi
Rencana pelaksanaan pembelajaran desi
 
[5] rpp sd kelas 1 semester 2 pengalamanku
[5] rpp sd kelas 1 semester 2   pengalamanku[5] rpp sd kelas 1 semester 2   pengalamanku
[5] rpp sd kelas 1 semester 2 pengalamanku
 
[1] sk kd bina
[1] sk   kd bina[1] sk   kd bina
[1] sk kd bina
 
Rpp Kelas 1 Subtema Perbedaan Antar Keluarga
Rpp Kelas 1 Subtema Perbedaan Antar KeluargaRpp Kelas 1 Subtema Perbedaan Antar Keluarga
Rpp Kelas 1 Subtema Perbedaan Antar Keluarga
 
Ki kd matematika sd
Ki kd matematika sdKi kd matematika sd
Ki kd matematika sd
 

Similar to RPP SD KELAS 1 Tema - Pengalamanku Sub Tema 1

RPP kelas 1 semester 2 2017
RPP kelas 1 semester 2 2017RPP kelas 1 semester 2 2017
RPP kelas 1 semester 2 2017
miftah1984
 
RPP kelas 1 smt 2 2017
RPP kelas 1 smt 2 2017 RPP kelas 1 smt 2 2017
RPP kelas 1 smt 2 2017
miftah1984
 
5 rpp sd_kelas_1_semester_2_-_pengalama
5 rpp sd_kelas_1_semester_2_-_pengalama5 rpp sd_kelas_1_semester_2_-_pengalama
5 rpp sd_kelas_1_semester_2_-_pengalama
muhammadkhaidir11
 
RENCANA PEMBELAJARAN PEMBELAJARAN KELAS RANGKAP .doc
RENCANA PEMBELAJARAN PEMBELAJARAN KELAS RANGKAP .docRENCANA PEMBELAJARAN PEMBELAJARAN KELAS RANGKAP .doc
RENCANA PEMBELAJARAN PEMBELAJARAN KELAS RANGKAP .doc
DanarAsrofi
 
K4 t1-st3-p1 rpp sd kelas 4 smt 1 sub tema 2b
K4 t1-st3-p1 rpp sd kelas 4 smt 1 sub tema 2bK4 t1-st3-p1 rpp sd kelas 4 smt 1 sub tema 2b
K4 t1-st3-p1 rpp sd kelas 4 smt 1 sub tema 2b
eli priyatna laidan
 
Rpp kurtilas kelas II tema 1 sub tema 3 pb 2
Rpp kurtilas kelas II tema 1 sub tema 3 pb 2Rpp kurtilas kelas II tema 1 sub tema 3 pb 2
Rpp kurtilas kelas II tema 1 sub tema 3 pb 2
Rachmah Safitri
 
Rpp kurtilas kelas II tema 1 sub tema 2 pb 2
Rpp kurtilas kelas II tema 1 sub tema 2 pb 2Rpp kurtilas kelas II tema 1 sub tema 2 pb 2
Rpp kurtilas kelas II tema 1 sub tema 2 pb 2
Rachmah Safitri
 
Rencana pelaksanaan pembelajaran baruuu
Rencana pelaksanaan pembelajaran baruuuRencana pelaksanaan pembelajaran baruuu
Rencana pelaksanaan pembelajaran baruuu
Mitha Ye Es
 
rpp sd kelas 1 semester 2 pengalamanku
rpp sd kelas 1 semester 2   pengalamankurpp sd kelas 1 semester 2   pengalamanku
rpp sd kelas 1 semester 2 pengalamanku
Haksa Vanholick
 
Rpp tm 3 st 1 p 1
Rpp tm 3 st 1 p 1Rpp tm 3 st 1 p 1
Rpp tm 3 st 1 p 1
Haksa Vanholick
 
CONTOH RPP SATU LEMBAR Tema 6 SD/MI VERSI 2020
CONTOH RPP SATU LEMBAR Tema 6 SD/MI VERSI 2020CONTOH RPP SATU LEMBAR Tema 6 SD/MI VERSI 2020
CONTOH RPP SATU LEMBAR Tema 6 SD/MI VERSI 2020
Soga Biliyan Jaya
 
Rpp kelas 1 Tema 3 Subtema 2 Pembelajaran 1
Rpp kelas 1 Tema 3 Subtema 2 Pembelajaran 1Rpp kelas 1 Tema 3 Subtema 2 Pembelajaran 1
Rpp kelas 1 Tema 3 Subtema 2 Pembelajaran 1
Aniyah Damayanti
 
RPP K2 T7 ST1 PB1 Revisi 2017.docx
RPP K2 T7 ST1 PB1 Revisi 2017.docxRPP K2 T7 ST1 PB1 Revisi 2017.docx
RPP K2 T7 ST1 PB1 Revisi 2017.docx
RaudatulFitri2
 
RPP PB1 TEMA 1.docx
RPP PB1 TEMA 1.docxRPP PB1 TEMA 1.docx
RPP PB1 TEMA 1.docx
LisnawatiSitorus
 
RPP KEGIATANKU - SDN PASARBATANG 07.docx
RPP KEGIATANKU - SDN PASARBATANG 07.docxRPP KEGIATANKU - SDN PASARBATANG 07.docx
RPP KEGIATANKU - SDN PASARBATANG 07.docx
UcupGazeRock
 
Rpp kls 5
Rpp kls 5Rpp kls 5
Rpp kls 5
Maman Med
 
K1 t4-st3-p6 rpp tema 3 kelas 1 sub tema 1 (4)
K1 t4-st3-p6 rpp tema 3 kelas 1 sub tema 1 (4)K1 t4-st3-p6 rpp tema 3 kelas 1 sub tema 1 (4)
K1 t4-st3-p6 rpp tema 3 kelas 1 sub tema 1 (4)
eli priyatna laidan
 
[4] rpp sd_kelas_2_semester_1_-_aku_dan_sekolahku[1]
[4] rpp sd_kelas_2_semester_1_-_aku_dan_sekolahku[1][4] rpp sd_kelas_2_semester_1_-_aku_dan_sekolahku[1]
[4] rpp sd_kelas_2_semester_1_-_aku_dan_sekolahku[1]
pentcr
 
[4] rpp sd kelas 2 semester 1 aku dan sekolahku
[4] rpp sd kelas 2 semester 1   aku dan sekolahku[4] rpp sd kelas 2 semester 1   aku dan sekolahku
[4] rpp sd kelas 2 semester 1 aku dan sekolahku
Hum_May10
 

Similar to RPP SD KELAS 1 Tema - Pengalamanku Sub Tema 1 (20)

RPP kelas 1 semester 2 2017
RPP kelas 1 semester 2 2017RPP kelas 1 semester 2 2017
RPP kelas 1 semester 2 2017
 
RPP kelas 1 smt 2 2017
RPP kelas 1 smt 2 2017 RPP kelas 1 smt 2 2017
RPP kelas 1 smt 2 2017
 
5 rpp sd_kelas_1_semester_2_-_pengalama
5 rpp sd_kelas_1_semester_2_-_pengalama5 rpp sd_kelas_1_semester_2_-_pengalama
5 rpp sd_kelas_1_semester_2_-_pengalama
 
RENCANA PEMBELAJARAN PEMBELAJARAN KELAS RANGKAP .doc
RENCANA PEMBELAJARAN PEMBELAJARAN KELAS RANGKAP .docRENCANA PEMBELAJARAN PEMBELAJARAN KELAS RANGKAP .doc
RENCANA PEMBELAJARAN PEMBELAJARAN KELAS RANGKAP .doc
 
K4 t1-st3-p1 rpp sd kelas 4 smt 1 sub tema 2b
K4 t1-st3-p1 rpp sd kelas 4 smt 1 sub tema 2bK4 t1-st3-p1 rpp sd kelas 4 smt 1 sub tema 2b
K4 t1-st3-p1 rpp sd kelas 4 smt 1 sub tema 2b
 
Rpp kurtilas kelas II tema 1 sub tema 3 pb 2
Rpp kurtilas kelas II tema 1 sub tema 3 pb 2Rpp kurtilas kelas II tema 1 sub tema 3 pb 2
Rpp kurtilas kelas II tema 1 sub tema 3 pb 2
 
Rpp kurtilas kelas II tema 1 sub tema 2 pb 2
Rpp kurtilas kelas II tema 1 sub tema 2 pb 2Rpp kurtilas kelas II tema 1 sub tema 2 pb 2
Rpp kurtilas kelas II tema 1 sub tema 2 pb 2
 
Rencana pelaksanaan pembelajaran baruuu
Rencana pelaksanaan pembelajaran baruuuRencana pelaksanaan pembelajaran baruuu
Rencana pelaksanaan pembelajaran baruuu
 
rpp sd kelas 1 semester 2 pengalamanku
rpp sd kelas 1 semester 2   pengalamankurpp sd kelas 1 semester 2   pengalamanku
rpp sd kelas 1 semester 2 pengalamanku
 
Rpp tm 3 st 1 p 1
Rpp tm 3 st 1 p 1Rpp tm 3 st 1 p 1
Rpp tm 3 st 1 p 1
 
CONTOH RPP SATU LEMBAR Tema 6 SD/MI VERSI 2020
CONTOH RPP SATU LEMBAR Tema 6 SD/MI VERSI 2020CONTOH RPP SATU LEMBAR Tema 6 SD/MI VERSI 2020
CONTOH RPP SATU LEMBAR Tema 6 SD/MI VERSI 2020
 
Rpp kelas 1 Tema 3 Subtema 2 Pembelajaran 1
Rpp kelas 1 Tema 3 Subtema 2 Pembelajaran 1Rpp kelas 1 Tema 3 Subtema 2 Pembelajaran 1
Rpp kelas 1 Tema 3 Subtema 2 Pembelajaran 1
 
RPP K2 T7 ST1 PB1 Revisi 2017.docx
RPP K2 T7 ST1 PB1 Revisi 2017.docxRPP K2 T7 ST1 PB1 Revisi 2017.docx
RPP K2 T7 ST1 PB1 Revisi 2017.docx
 
RPP PB1 TEMA 1.docx
RPP PB1 TEMA 1.docxRPP PB1 TEMA 1.docx
RPP PB1 TEMA 1.docx
 
RPP KEGIATANKU - SDN PASARBATANG 07.docx
RPP KEGIATANKU - SDN PASARBATANG 07.docxRPP KEGIATANKU - SDN PASARBATANG 07.docx
RPP KEGIATANKU - SDN PASARBATANG 07.docx
 
K2 t3 st2 pb1
K2 t3 st2 pb1K2 t3 st2 pb1
K2 t3 st2 pb1
 
Rpp kls 5
Rpp kls 5Rpp kls 5
Rpp kls 5
 
K1 t4-st3-p6 rpp tema 3 kelas 1 sub tema 1 (4)
K1 t4-st3-p6 rpp tema 3 kelas 1 sub tema 1 (4)K1 t4-st3-p6 rpp tema 3 kelas 1 sub tema 1 (4)
K1 t4-st3-p6 rpp tema 3 kelas 1 sub tema 1 (4)
 
[4] rpp sd_kelas_2_semester_1_-_aku_dan_sekolahku[1]
[4] rpp sd_kelas_2_semester_1_-_aku_dan_sekolahku[1][4] rpp sd_kelas_2_semester_1_-_aku_dan_sekolahku[1]
[4] rpp sd_kelas_2_semester_1_-_aku_dan_sekolahku[1]
 
[4] rpp sd kelas 2 semester 1 aku dan sekolahku
[4] rpp sd kelas 2 semester 1   aku dan sekolahku[4] rpp sd kelas 2 semester 1   aku dan sekolahku
[4] rpp sd kelas 2 semester 1 aku dan sekolahku
 

Recently uploaded

INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
lindaagina84
 
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
ozijaya
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
SurosoSuroso19
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
EkoPutuKromo
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
setiatinambunan
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
d2spdpnd9185
 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
bobobodo693
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
LucyKristinaS
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
nawasenamerta
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
MuhammadBagusAprilia1
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
astridamalia20
 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
irawan1978
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
Nur afiyah
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
jodikurniawan341
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
PURWANTOSDNWATES2
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
widyakusuma99
 
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
gloriosaesy
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
DEVI390643
 
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
smp4prg
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
setiatinambunan
 

Recently uploaded (20)

INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
 
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
 
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
 
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
 

RPP SD KELAS 1 Tema - Pengalamanku Sub Tema 1

  • 1. KURIKULUM 2013 Perangkat Pembelajaran RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) TEMA 5 : PENGALAMANKU Nama Sekolah : SDN Kelas / Semester : I (Satu) / 2 Nama Guru : NIP / NIK :
  • 2. RPP SDN Cipete Selatan 01- Tema 5 : Pengalamanku 2 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) Satuan Pendidikan : SDN Kelas / Semester : I (Satu) / 2 Tema 5 : Pengalamanku Sub Tema 1 : Pengalaman Masa Kecil Pembelajaran : 1 Alokasi Waktu : 6 x 35 menit A. KOMPETENSI INTI (KI) KI 1 : Menerima dan menjalankan ajaran Agama yang dianutnya KI 2 : Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri dalam berinteraksi dengan keluarga, teman dan guru dan tetangganya KI 3 : Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati mendengar, melihat, membaca] dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah, sekolah dan tempat bermain KI 4 : Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas dan logis dan sistematis, dalam karya yang estetis dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan perilaku anak beriman dan berakhlak mulia B. KOMPETENSI DASAR (KD) & INDIKATOR Bahasa Indonesia 3.8 Merinci ungkapan penyampaian terima kasih, permintaan maaf, tolong, dan pemberian pujian, ajakan,pemberitahuan, perintah,dan petunjuk kepada orang lain dengan menggunakan bahasa yang santun secara lisan dan tulisan yang dapat dibantu dengan kosa kata bahasa daerah. 4.8 Mempraktikan ungkapan terima kasih, permintaan maaf, tolong, dan pemberian pujian, dengan menggunakan bahasa yang santun kepada orang lain secara lisan dan tulis. Indikator : ī‚Ą SBDP 3.2 Mengenal elemen music melalui lagu 4.2 Menirukan elemen music melalui lagu
  • 3. RPP SDN Cipete Selatan 01- Tema 5 : Pengalamanku 3 Indikator : ī‚Ą PPKn 1.1 Mensyukuri ditetapkannya bintang, rantai, pohon beringin, kepala banteng, dan padi kapas sebagai gambar pada lambang Negara “Garuda Pancasila”. 2.1 Bersikap santun, rukun, mandiri, dan percaya diri sesuai dengan sila-sila Pancasila dalam lambing negara “Garuda Pancasila” dalam kehidupan sehari-hari. 3.1 Mengenal simbol sila-sila Pancasila dalam lambing negara “Garuda Pancasila”. 4.1 Menceritakan simbol-simbol sila Pancasila pada Lambang Garuda sila Pancasila. Indikator : ī‚Ą C. TUJUAN PEMBELAJARAN ī‚§ Dengan mendengarkan lagu bertempo cepat, siswa dapat mengidentifikasi ciri-ciri sebuah lagu yang memiliki ketukan cepat dengan tepat dan percaya diri. ī‚§ Dengan mendengarkan lagu bertempo lambat, siswa dapat mengidentifikasi ciri-ciri sebuah lagu yang memiliki ketukan lambat dengan tepat dan percaya diri. ī‚§ Dengan melakukan gerak berjalan di tempat, siswa dapat mempraktikkan lagu ”Burung Kakaktua” bertempo cepat dengan benar dan percaya diri. ī‚§ Dengan melakukan gerak berjalan di tempat, siswa dapat mempraktikkan lagu ”Burung Kakaktua” bertempo lambat dengan benar dan percaya diri. ī‚§ Dengan mendengarkan cerita yang disampaikan oleh guru, siswa dapat menemukan ungkapan pemberian pujian dengan tepat. ī‚§ Dengan mengamati gambar, siswa dapat menjelaskan ungkapan pemberian pujian secara lisan dengan tepat. ī‚§ Dengan menyalin contoh kalimat pujian, siswa dapat menuliskan ungkapan pujian dengan tepat. ī‚§ Dengan mengamati gambar, siswa dapat menuliskan ungkapan pujian dengan tepat. ī‚§ Dengan mengamati poster berisi teks Pancasila, siswa dapat mengidentifikasi isi sila- sila Pancasila dengan benar. ī‚§ Dengan menirukan teks Pancasila yang diucapkan oleh guru, siswa mengetahui rumusan sila-sila Pancasila dengan tepat. ī‚§ Dengan bermain menyusun kalimat yang terdapat pada sila kedua Pancasila, siswa dapat menyebutkan rumusan sila kedua Pancasila dengan tepat. ī‚Ą Dengan mengamati intonasi dan cara membaca Pancasila dari berbagai sumber, siswa dapat mendeklamasikan bunyi sila kedua Pancasila dengan benar.
  • 4. RPP SDN Cipete Selatan 01- Tema 5 : Pengalamanku 4 D. MATERI PEMBELAJARAN ī‚Ą Membedakan ketukan cepat dan lambat sebuah lagu melalui gerak tubuh ī‚Ą Menyebutkan bunyi sila ke-2 ī‚Ą Menyalin kalimat pujian ī‚Ą Membuat kalimat pujian berdasarkan pengalaman E. KEGIATAN PEMBELAJARAN Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi Waktu Pendahuluan ī‚§ Guru menyapa siswa dan mengondisikan kelas agar siap belajar. ī‚§ Salah satu siswa diminta untuk memimpin doa. ī‚§ Guru mengingatkan siswa tentang pelajaran sebelumnya dan mengaitkan dengan pelajaran yang akan disampaikan. ī‚Ą Guru menjelaskan kegiatan yang akan dilakukan dan tujuan kegiatan belajar. 10 menit Inti Ayo Bernyanyi ī‚§ Guru membuka pelajaran dengan menyanyikan lagu “Bunda Piara” sambil bermain gitar. Sebagai alternatif kegiatan, guru dapat memperdengarkan rekaman lagu ”Bunda Piara”. ī‚§ Tanyakan kepada siswa apakah mereka mengenal lagu tersebut atau tidak. ī‚§ Ajak siswa untuk menyanyikan lagu berikutnya, ”Burung Kakaktua”, bersama sama untuk membangun semangat dan motivasi mereka dalam mengikuti kegiatan belajar. 180 Menit
  • 5. RPP SDN Cipete Selatan 01- Tema 5 : Pengalamanku 5 Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi Waktu ī‚§ Guru memainkan lagu dengan ketukan lambat dan cepat secara bergantian. ī‚§ Siswa diminta berdiri bersama-sama dan melakukan gerakan berjalan di tempat sesuai lagu yang dimainkan atau dinyanyikan oleh guru.
  • 6. RPP SDN Cipete Selatan 01- Tema 5 : Pengalamanku 6 Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi Waktu ī‚§ Setelah beberapa kali melakukan gerakan cepat maupun lambat sesuai dengan tempo lagu, ajak siswa kembali duduk dan berdiskusi bersama. ī‚§ Tanyakan kepada siswa apa yang mereka rasakan saat melakukan gerakan mengikuti musik yang dimainkan oleh guru. ī‚§ Berikan kesempatan pada beberapa siswa untuk menyampaikan pendapatnya. ī‚§ Ajak siswa menyimpulkan hasil diskusi secara bersama- sama. ī‚§ Jelaskan mengenai makna dari tempo pada sebuah lagu. ī‚§ Bagi siswa menjadi beberapa kelompok. ī‚§ Siapkan gulungan kertas bertuliskan cepat atau lambat. ī‚§ Minta perwakilan kelompok untuk mengambil gulungan kertas dan menyanyikan lagu ”Burung Kakaktua” dengan tempo sesuai yang tertera di kertas, apakah ketukan cepat atau lambat. ī‚§ Kelompok siswa yang belum memperoleh giliran diminta mengamati ketepatan tempo dari lagu yang tengah dinyanyikan. ī‚§ Lakukan sampai semua kelompok memperoleh giliran bernyanyi. ī‚§ Berikan apresiasi pada kelompok siswa yang telah menyanyikan lagu ”Burung Kakaktua” sesuai tempo yang diminta. Ayo Mengamati ī‚§ Guru membacakan cerita yang berkaitan dengan pujian (cerita dapat dibuat berdasarkan kreativitas guru). ī‚§ Pada saat membacakan cerita, berikan penekanan pada bagian yang berisi ungkapan pujian. ī‚§ Selesai bercerita, lakukan tanya jawab dengan siswa mengenai isi dari cerita yang telah dibacakan. ī‚§ Tanyakan kepada siswa apakah mereka mendengar ungkapan pujian dari cerita yang telah disampaikan? Sampaikan pula pada siswa bahwa pujian adalah bentuk apresiasi terhadap hal positif yang telah dilakukan.
  • 7. RPP SDN Cipete Selatan 01- Tema 5 : Pengalamanku 7 Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi Waktu ī‚§ Diskusikan bersama dengan siswa mengenai ungkapan- ungkapan yang dapat disampaikan saat memberikan apresiasi kepada orang lain. ī‚§ Perlihatkan kartu bergambar kepada siswa, lalu minta siswa memberikan contoh ungkapan pujian. ī‚§ Lakukan beberapa kali ulangan untuk mengetahui sejauh mana pemahaman siswa mengenai kalimat pujian. Ayo Berlatih ī‚§ Siswa diminta menyalin contoh kalimat atau ungkapan pujian yang ī‚§ terdapat dalam buku siswa. ī‚§ Selain itu, siswa diminta menulis kalimat pujian berdasarkan pengalaman ī‚§ yang telah mereka alami di waktu kecil. Ayo Mengamati ī‚§ Siswa diminta mengamati gambar garuda ī‚§ yang terdapat di ruang kelas. ī‚§ Tanyakan pada siswa pertanyaanpertanyaan ī‚§ yang berkaitan dengan Pancasila, misalnya ada berapakah sila dalam pancasila. ī‚§ Tanyakan kembali kepada siswa apakah mereka sudah hafal Pancasila atau belum. ī‚§ Ajak siswa untuk membaca Pancasila bersama-sama. ī‚§ Selesai membacakan bunyi dari Pancasila, ajak siswa mengamati bunyi sila kedua. Ayo Berlatih ī‚§ Tunjukkan kepada siswa potongan-potongan kata (berukuran besar) dari sila ke-2 Pancasila. ī‚§ Acak kartu tersebut dan minta siswa menyusun kembali bunyi dari sila ke-2 Pancasila. ī‚§ Setelah tersusun sesuai bunyi sila kedua, siswa diminta membaca bunyinya dengan lantang.
  • 8. RPP SDN Cipete Selatan 01- Tema 5 : Pengalamanku 8 Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi Waktu Penutup ī‚§ Sebagai penutup guru mereview semua kegiatan yang sudah dilakukan seharian dan meminta siswa melakukan refleksi kegiatan hari itu. ī‚§ Kegiatan pembelajaran ditutup dengan doa bersama. 20 Menit F. TEKNIK PENILAIAN 1. Penilaian Sikap : Observasi selama kegiatan Pengamatan dan pencatatan sikap siswa selama kegiatan (lihat pedoman penilaian). 2. Penilaian pengetahuan: 1. Penilaian Sikap: 2. Penilaian Pengetahuan ī‚§ Tes tertulis mengenai ungkapan pujian berdasarkan gambar ī‚§ Tes lisan mengenai bunyi sila kedua dari Pancasila 3. Penilaian keterampilan: Kriteria Sangat Baik (85-100) Baik (71-85) Cukup (61-70) Perlu Bimbingan (<=60) Membedakan tempo cepat atau lambat pada sebuah lagu Dapat membedakan tempo lagu pada saat menyanyikannya maupun melalui gerakan tubuh dari awal hingga akhir lagu dengan konsisten Dapat membedakan tempo lagu pada saat menyanyikannya maupun melalui gerakan tubuh dari awal hingga akhir lagu dengan melakukan 2–5 gerakan yang tidak sesuai tempo Dapat membe- dakan tempo lagu pada saat menyanyikannya maupun melalui gerakan tubuh dari awal hingga akhir lagu dengan melakukan 5–10 gerakan yang tidak sesuai tempo Gerakan tubuh tidak sesuai tempo lambat atau cepat G. MEDIA, ALAT DAN SUMBER BELAJAR ī‚§ Alat musik seperti gitar (jika memiliki keterampilan bermain gitar). ī‚§ Rekaman berupa contoh lagu ”Burung Kakaktua” (atau dapat dinyanyikan ī‚§ oleh guru). ī‚§ Teks lagu ”Burung Kakaktua” sebagai panduan bagi siswa dalam menyanyikannya. ī‚§ Buku siswa. ī‚§ Poster Teks Pancasila.
  • 9. RPP SDN Cipete Selatan 01- Tema 5 : Pengalamanku 9 Mengetahui Kepala Sekolah, ( ) NIP. Guru Kelas 1 ( ) NIP.
  • 10. RPP SDN Cipete Selatan 01- Tema 5 : Pengalamanku 10 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) Satuan Pendidikan : SDN Kelas / Semester : I (Satu) / 2 Tema 5 : Pengalamanku Sub Tema 1 : Pengalaman Masa Kecil Pembelajaran : 2 Alokasi Waktu : 6 x 35 menit A. KOMPETENSI INTI (KI) KI 3 : Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati mendengar, melihat, membaca] dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah, sekolah KI 4 : Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas dan logis dan sistematis, dalam karya yang estetis dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan perilaku anak beriman dan berakhlak mulia B. KOMPETENSI DASAR (KD) & INDIKATOR Bahasa Indonesia 3.8 Merinci ungkapan penyampaian terima kasih, permintaan maaf, tolong, dan pemberian pujian, ajakan,pemberitahuan, perintah,dan petunjuk kepada orang lain dengan menggunakan bahasa yang santun secara lisan dan tulisan yang dapat dibantu dengan kosa kata bahasa daerah. 4.8 Mempraktikan ungkapan terima kasih, permintaan maaf, tolong, dan pemberian pujian, dengan menggunakan bahasa yang santun kepada orang lain secara lisan dan tulis. Indikator : ī‚Ą
  • 11. RPP SDN Cipete Selatan 01- Tema 5 : Pengalamanku 11 PJOK 3.5 Memahami berbagai gerak dominan (bertumpu, bergantung, keseimbangan, berpindah/lokomotor, tolakan, putaran, ayunan, melayang, dan mendarat) dalam aktivitas senam lantai. 4.5 Mempraktikkan berbagai pola gerak dominan (bertumpu, bergantung, keseimbangan, berpindah/lokomotor, tolakan, putaran, ayunan, melayang, dan mendarat) dalam aktivitas senam lantai Indikator : ī‚Ą C. TUJUAN PEMBELAJARAN ī‚§ Dengan mengamati contoh gerak saling mendorong yang diperagakan oleh guru, siswa dapat menjelaskan prosedur gerak bertumpu pada tangan dengan runtun dan percaya diri. ī‚§ Setelah melakukan latihan dalam kelompok, siswa dapat mempraktikkan gerak saling mendorong secara tepat. ī‚§ Setelah mengamati dan mendengarkan percakapan yang dibacakan, siswa dapat menyebutkan ungkapan pemberian pujian secara lisan dengan benar. ī‚§ Setelah mengamati gambar, siswa dapat mengungkapkan kalimat pujian dengan tepat. ī‚§ Setelah membaca teks sederhana tentang pujian, siswa dapat menuliskan ungkapan pujian dengan tepat. ī‚§ Setelah mengamati gambar, siswa dapat menuliskan ungkapan pujian dengan tepat. D. MATERI PEMBELAJARAN ī‚§ Mempraktikkan gerak saling mendorong dengan bertumpu pada tangan ī‚§ Mempraktikkan ungkapan pujian secara lisan dan tertulis E. KEGIATAN PEMBELAJARAN Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi Waktu Pendahuluan ī‚§ Guru menyapa siswa dan mengondisikan kelas agar siap untuk belajar. ī‚§ Salah satu siswa diminta untuk memimpin doa. ī‚§ Guru mengingatkan siswa tentang pelajaran sebelumnya dan mengaitkan pelajaran yang akan disampaikan. ī‚§ Guru menjelaskan kegiatan yang akan dilakukan dan tujuan kegiatan belajar. 10 menit
  • 12. RPP SDN Cipete Selatan 01- Tema 5 : Pengalamanku 12 Inti Ayo Mengamati ī‚§ Siswa diajak berkumpul di lapangan dan melakukan pemanasan bersama-sama. ī‚§ Siswa diminta duduk bersama-sama membentuk lingkaran untuk bermain latihan konsentrasi. ī‚§ Guru membacakan cerita yang mengandung kata ”Hitam” dan ”Hijau”. ī‚§ Jika guru menyebutkan hitam, siswa harus jongkok. Jika kata yang disebutkan adalah hijau, siswa harus berdiri. ī‚§ Ulangi beberapa putaran. Ayo Mencoba ī‚§ Guru bertanya kepada siswa mengenai sikap bertumpu dan bergantung yang mereka ketahui. ī‚§ Berikan kesempatan kepada siswa untuk menyampaikan pendapat atau mengajukan pertanyaan. ī‚§ Sampaikan kepada siswa, posisi saling mendorong dengan bertumpu pada tangan merupakan salah satu latihan kekuatan. ī‚§ Minta salah seorang siswa menjadi contoh dalam melakukan gerakan saling mendorong bersama dengan guru. ī‚§ Peragakan gerak saling mendorong dihadapan siswa. ī‚§ Siswa diminta menirukan gerak yang telah dilakukan guru secara bersama-sama. ī‚§ Guru mengoreksi jika ada kekeliruan-kekeliruan siswa dalam melakukan gerakan tersebut. ī‚§ Setelah berlatih melakukan gerak senam dasar bertumpu pada tangan, catat kemampuan siswa dalam mencapai kompetensi yang dimaksud. ī‚§ Akhiri kegiatan olahraga dengan melakukan pendinginan dan meminta siswa berganti pakaian. Ayo Mengamati ī‚§ Guru membuka kegiatan dengan mengapresiasi kerja sama siswa saat melakukan proses olahraga dengan ī‚§ menggunakan ungkapan pujian. 180 Menit
  • 13. RPP SDN Cipete Selatan 01- Tema 5 : Pengalamanku 13 ī‚§ Guru meminta perwakilan siswa membaca percakapan yang terdapat dalam buku siswa. ī‚§ Siswa yang lain diminta mengamati percakapan yang tengah berlangsung. ī‚§ Tanyakan kepada siswa apakah mereka dapat menemukan ungkapan pujian dari percakapan yang telah dibacakan? ī‚§ Berikan kesempatan kepada siswa untuk bertanya mengenai ungkapan pujian dan menyampaikan pendapat mereka mengenai cara mengungkapkan pujian. ī‚§ Tunjukkan kartu bergambar kepada siswa dan berikan kesempatan kepada siswa untuk menyampaikan pendapat mengenai ungkapan pujian yang sesuai dengan isi gambar. ī‚§ Lakukan beberapa kali. Ayo Menulis ī‚§ Siswa diminta menuliskan ungkapan pujian yang sesuai dengan gambar yang terdapat dalam buku siswa. Penutup ī‚§ Sebagai penutup, siswa diminta melakukan refleksi kegiatan yang sudah ī‚§ mereka lakukan sepanjang hari ini. ī‚§ Pembelajaran ditutup dengan doa bersama. 20 Menit F. TEKNIK PENILAIAN 1. Penilaian Sikap : Observasi selama kegiatan Pengamatan dan pencatatan sikap siswa selama kegiatan (lihat pedoman penilaian). 2. Penilaian pengetahuan: 1. Penilaian Sikap: 2. Penilaian Pengetahuan ī‚§ Tes tertulis mengenai ungkapan pujian dari gambar atau teks bacaan yang diberikan 3. Penilaian keterampilan: ī‚§ Melakukan sikap saling mendorong dengan bertumpu pada tangan
  • 14. RPP SDN Cipete Selatan 01- Tema 5 : Pengalamanku 14 Kriteria Sangat Baik (85-100) Baik (71-85) Cukup (61-70) Perlu Bimbingan (<=60) Melakukan sikap saling mendorong dengan bertumpu pada tangan Melakukan gerakan tanpa intervensi guru Melakukan gerakan dengan intervensi minimal Melakukan gerakan dengan intervensi penuh Belum mampu melakukan gerakan dengan tepat ī‚§ Menulis ungkapan pujian Kriteria Sangat Baik (85-100) Baik (71-85) Cukup (61-70) Perlu Bimbingan (<=60) Menulis ungkapan pujian Kosa kata pujian memiliki makna yang tepat, memiliki susunan kalimat yang baik, penulisan kata tepat Hanya memenuhi 2 kriteria Hanya memenuhi 1 kriteria Belum memenuhi kriteria G. MEDIA, ALAT DAN SUMBER BELAJAR ī‚Ą Buku siswa ī‚Ą Kartu bergambar kegiatan yang dapat mengungkapkan pujian Mengetahui Kepala Sekolah, ( ) NIP. Guru Kelas 1 ( ) NIP.
  • 15. RPP SDN Cipete Selatan 01- Tema 5 : Pengalamanku 15 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) Satuan Pendidikan : SDN Kelas / Semester : I (Satu) / 2 Tema 5 : Pengalamanku Sub Tema 1 : Pengalaman Masa Kecil Pembelajaran : 3 Alokasi Waktu : 6 x 35 menit A. KOMPETENSI INTI (KI) KI 1 : Menerima dan menjalankan ajaran Agama yang dianutnya KI 2 : Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri dalam berinteraksi dengan keluarga, teman dan guru KI 3 : Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati mendengar, melihat, membaca] dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah, sekolah KI 4 : Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas dan logis dan sistematis, dalam karya yang estetis dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan perilaku anak beriman dan berakhlak mulia B. KOMPETENSI DASAR (KD) & INDIKATOR Bahasa Indonesia 3.8 Merinci ungkapan penyampaian terima kasih, permintaan maaf, tolong, dan pemberian pujian, ajakan, pemberitahuan, perintah, dan petunjuk kepada orang lain dengan menggunakan bahasa yang santun secara lisan dan tulisan yang dapat dibantu dengan kosa kata bahasa daerah. 4.8 Mempraktikkan ungkapan terima kasih, permintaan maaf, tolong, dan pemberian pujian, dengan menggunakan bahasa yang santun kepada orang lain secara lisan dan tulis. Indikator : ī‚Ą
  • 16. RPP SDN Cipete Selatan 01- Tema 5 : Pengalamanku 16 Matematika 3.1 Menjelaskan makna bilangan cacah sampai dengan 99 sebagai banyak anggota suatu kumpulan objek. 4.1 Menyajikan bilangan cacah sampai dengan 99 yang bersesuaian dengan banyak anggota kumpulan objek yang disajikan Indikator : ī‚Ą PPKn 1.1 Mensyukuri ditetapkannya bintang, rantai, pohon beringin, kepala banteng, dan padi kapas sebagai gambar pada lambang Negara “Garuda Pancasila”. 2.1 Bersikap santun, rukun, mandiri, dan percaya diri sesuai dengan sila-sila Pancasila dalam lambang negara “Garuda Pancasila” dalam kehidupan sehari-hari. 3.1 Mengenal simbol sila-sila Pancasila dalam lambing negara ”Garuda Pancasila”. 4.1 Menceritakan simbol-simbol sila Pancasila pada Lambang Garuda sila Pancasila Indikator : ī‚Ą C. TUJUAN PEMBELAJARAN ī‚§ Dengan menggunakan gambar kumpulan benda, siswa dapat membilang banyak benda sebanyak 21 sampai dengan 40 secara urut. ī‚§ Dengan menggunakan gambar kumpulan benda, siswa dapat mengelompokkan benda sesuai bilangan yang diberikan dari 21 sampai dengan 40. ī‚§ Setelah mengamati gambar, siswa dapat menyebutkan simbol sila kedua dengan tepat. ī‚§ Dengan membuat bentuk rantai dari kertas lipat, siswa dapat menunjukkan simbol sila kedua dengan benar. ī‚§ Dengan mengamati simbol-simbol dari sila Pancasila siswa dapat menuliskan kembali bunyi sila kedua Pancasila. ī‚§ Setelah mengamati teks bacaan tentang sikap saling-menolong, siswa dapat menyebutkan ungkapan pujian dengan tepat. ī‚§ Dengan mengamati bentuk rantai hasil karya teman, siswa dapat mengungkapkan pujian secara lisan dengan tepat D. MATERI PEMBELAJARAN ī‚§ Mempraktikkan gerak saling mendorong dengan bertumpu pada tangan ī‚§ Mempraktikkan ungkapan pujian secara lisan dan tertulis
  • 17. RPP SDN Cipete Selatan 01- Tema 5 : Pengalamanku 17 E. KEGIATAN PEMBELAJARAN Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi Waktu Pendahuluan ī‚§ Guru menyapa siswa dan mengondisikan kelas agar siap untuk belajar Salah satu siswa diminta memimpin doa. ī‚§ Guru menjelaskan kegiatan yang akan dilakukan dan tujuan kegiatan belajar. ī‚§ Minta siswa secara bergiliran menyebutkan makanan atau mainan yang mereka sukai saat masih kecil. ī‚§ Guru menunjukkan 3 buah kantung yang masing- masing berisi bola plastik, permen, dan stik es krim. Selanjutnya, guru menanyakan kepada siswa apakah makanan atau mainan yang mereka sukai sama seperti yang dibawa oleh guru. ī‚§ Siswa diminta menebak berapa banyak benda yang terdapat dalam kantong tersebut. ī‚§ Guru mencatat di papan tulis jawaban yang diberikan siswa. ī‚§ Siswa diminta menghitung bersama-sama banyak benda yang ada dalam kantung. ī‚§ Lingkari jawaban yang tepat di papan tulis untuk menunjukkan banyak benda. ī‚§ Guru juga menuliskan urutan bilangan 21 sampai dengan 40 agar siswa dapat mengenali lambang bilangan yang dimaksud. ī‚§ Selanjutnya, minta siswa untuk mencari benda di sekitar lingkungan sekolah sebanyak 21 buah. ī‚§ Siswa diminta berpasangan. Siswa saling bertukar benda dan menghitung banyak benda yang dikumpulkan oleh temannya. ī‚§ Siswa saling memberikan koreksi dan bekerja sama membilang banyak benda yang telah dikumpulkan. 10 menit Inti Ayo Berlatih ī‚§ Minta siswa membilang benda sebanyak 21 sampai dengan 40 dengan bantuan gambar. ī‚§ Siswa juga dapat berlatih mengelompokkan benda sesuai bilangan yang diberikan melalui gambar yang terdapat dalam buku siswa. 180 Menit
  • 18. RPP SDN Cipete Selatan 01- Tema 5 : Pengalamanku 18 Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi Waktu Ayo Mengamati ī‚§ Guru menunjukkan rantai dari kertas kepada siswa. ī‚§ Siswa dan guru bersama-sama menghitung banyak cincin yang terdapat pada rantai. ī‚§ Tanyakan kepada siswa hal apa saja yang diketahui siswa tentang rantai? Ayo bantu Edo menghitung bola dengan tepat 10 10 10, 11, 12, â€Ļ, 20, 21, 22, 23 Ayo Berlatih Menghitung Banyak Benda ī‚§ Hitung juga kue dan bahan untuk membuat kalung. ī‚§ Lingkari setiap 10 benda. ī‚§ Hitung banyaknya, lalu tulis lambang bilangannya. ī‚§ Arahkan dan kaitkan jawaban-jawaban siswa dengan lambang dari Pancasila. ī‚§ Tunjukkan poster lambang-lambang pancasila pada siswa. ī‚§ Perlihatkan poster bergambar rantai sebagai lambang dari sila kedua Pancasila. ī‚§ Beri kesempatan kepada siswa untuk mengidentifikasi bentuk dan banyak cincin yang terdapat pada rantai. Ayo Mencoba ī‚Ą Ajak siswa membuat rantai kertas agar siswa dapat menunjukkan lambang sila kedua Pancasila. ī‚Ą Langkah-langkah membuat rantai kertas sebagai berikut. Ayo Mengamati ī‚§ Setelah membuat rantai, siswa diminta membaca teks pada buku siswa tentang tolong-menolong. ī‚§ Lakukan diskusi dengan siswa mengenai sikap tolong- menolong yang merupakan pengamalan dari sila kedua Pancasila.
  • 19. RPP SDN Cipete Selatan 01- Tema 5 : Pengalamanku 19 Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi Waktu ī‚§ Tanyakan kepada siswa apakah sikap tolong- menolong merupakan sikap terpuji. ī‚§ Minta salah satu siswa memberikan contoh ungkapan pujian atas peristiwa yang telah dibaca pada teks. ī‚§ Guru menunjukkan salah satu rantai kertas yang telah dibuat siswa dan memberikan pujian. ī‚§ Bagikan rantai secara acak kepada siswa dan minta siswa untuk mengungkapkan pujian secara lisan dari rantai kertas yang mereka pegang. Penutup ī‚§ Sebagai akhir dari kegiatan guru meminta siswa melakukan refleksi ī‚§ seluruh kegiatan yang sudah dilakukan selama seharian. ī‚§ Pembelajaran ditutup dengan doa bersama. 20 Menit F. TEKNIK PENILAIAN 1. Penilaian Sikap : Observasi selama kegiatan Pengamatan dan pencatatan sikap siswa selama kegiatan (lihat pedoman penilaian). 2. Penilaian pengetahuan: ī‚§ Tes tertulis membilang benda sebanyak 21 sampai 40 dan mengelompokkan benda sebanyak 21 sampai 40. ī‚§ Tes lisan : menyebutkan dan menunjukkan lambang sila kedua Pancasila. G. MEDIA, ALAT DAN SUMBER BELAJAR ī‚§ Buku siswa. ī‚§ Disediakan berbagai benda di sekitar sekolah seperti tutup botol, pensil, bolpoint, dan sebagainya sebanyak 40. ī‚§ Benda-benda seperti bola plastik, permen, dan stik es krim sebanyak 40 buah. ī‚§ Poster simbol-simbol sila Pancasila. ī‚§ Kertas lipat yang sudah dibentuk menjadi rantai sebagai contoh bagi siswa.
  • 20. RPP SDN Cipete Selatan 01- Tema 5 : Pengalamanku 20 Mengetahui Kepala Sekolah, ( ) NIP. Guru Kelas 1 ( ) NIP.
  • 21. RPP SDN Cipete Selatan 01- Tema 5 : Pengalamanku 21 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) Satuan Pendidikan : SDN Kelas / Semester : I (Satu) / 2 Tema 5 : Pengalamanku Sub Tema 1 : Pengalaman Masa Kecil Pembelajaran : 4 Alokasi Waktu : 6 x 35 menit A. KOMPETENSI INTI (KI) KI 3 : Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati mendengar, melihat, membaca] dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah, sekolah KI 4 : Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas dan logis dan sistematis, dalam karya yang estetis dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan perilaku anak beriman dan berakhlak mulia B. KOMPETENSI DASAR (KD) & INDIKATOR Bahasa Indonesia 3.8 Merinci ungkapan penyampaian terima kasih, permintaan maaf, tolong, dan pemberian pujian, ajakan,pemberitahuan, perintah,dan petunjuk kepada orang lain dengan menggunakan bahasa yang santun secara lisan dan tulisan yang dapat dibantu dengan kosa kata bahasa daerah. 4.8 Mempraktikan ungkapan terima kasih, permintaan maaf, tolong, dan pemberian pujian, dengan menggunakan bahasa yang santun kepada orang lain secara lisan dan tulis. Indikator : ī‚Ą
  • 22. RPP SDN Cipete Selatan 01- Tema 5 : Pengalamanku 22 PJOK 3.5 Memahami berbagai gerak dominan (bertumpu, bergantung, keseimbangan, berpindah/lokomotor, tolakan, putaran, ayunan, melayang, dan mendarat) dalam aktivitas senam lantai. 4.5 Mempraktikkan berbagai pola gerak dominan (bertumpu, bergantung, keseimbangan, berpindah/lokomotor, tolakan, putaran, ayunan, melayang, dan mendarat) dalam aktivitas senam lantai Indikator : ī‚Ą SBDP 3.2 Mengenal elemen music melalui lagu 4.2 Menirukan elemen music melalui lagu Indikator : ī‚Ą C. TUJUAN PEMBELAJARAN ī‚§ Dengan mendengarkan lagu bertempo cepat, siswa dapat mengidentifikasi ciri-ciri sebuah lagu yang memiliki ketukan cepat dengan tepat dan percaya diri. ī‚§ Dengan mendengarkan lagu bertempo lambat, siswa dapat mengidentifikasi ciri-ciri sebuah lagu yang memiliki ketukan lambat dengan tepat dan percaya diri. ī‚§ Dengan melakukan gerak sesuai isi lagu, siswa dapat mempraktikkan lagu ”Kepala pundak lutut kaki” bertempo cepat dengan benar dan percaya diri. ī‚§ Dengan melakukan gerak sesuai isi lagu, siswa dapat mempraktikkan lagu ”Kepala pundak lutut kaki” bertempo lambat dengan benar dan percaya diri. ī‚§ Dengan mengamati contoh gerak bergantung dengan tangan yang diperagakan oleh guru, siswa dapat menjelaskan prosedur gerak bergantung pada palang besi dengan runtun dan percaya diri. ī‚§ Setelah melakukan latihan dalam kelompok, siswa dapat mempraktikkan gerak bergantung pada palang besi secara tepat. ī‚§ Melalui teks sederhana, siswa dapat menunjukkan ungkapan pemberian pujian dengan tepat. ī‚§ Setelah membaca teks sederhana, siswa dapat menanggapi ungkapan pujian dengan tepat. D. MATERI PEMBELAJARAN ī‚Ą Membedakan cepat atau lambat tempo lagu ”Kepala pundak lutut kaki” ī‚Ą Mempraktikkan gerak bergantung dalam senam lantai ī‚Ą Menanggapi pemberian ungkapan pujian
  • 23. RPP SDN Cipete Selatan 01- Tema 5 : Pengalamanku 23 E. KEGIATAN PEMBELAJARAN Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi Waktu Pendahuluan ī‚§ Guru menyapa siswa dan mengondisikan kelas agar siap untuk belajar. ī‚§ Salah satu siswa diminta memimpin doa. ī‚§ Guru mengingatkan siswa tentang pelajaran sebelumnya dan mengaitkan ī‚§ dengan pelajaran yang akan disampaikan. ī‚§ Guru menjelaskan kegiatan yang akan dilakukan dan tujuan kegiatan belajar. 10 menit Inti Ayo Bernyanyi ī‚§ Guru menanyakan kepada siswa lagu yang ī‚§ mereka sukai di waktu kecil. ī‚§ Guru menyanyikan lagu ”kepala pundak lutut kaki” dan mengajak siswa menyanyikannya bersama-sama. ī‚§ Guru mengajak siswa melakukan gerakan sesuai isi lagu yaitu sambil memegang kepala, pundak, lutut, lalu kaki sambil mengikuti ketukan lagu yang dibawakan oleh guru. ī‚§ Guru menyanyikan atau membawakan lagu tersebut dengan tempo cepat dan lambat secara bergantian. ī‚§ Guru bertanya kepada siswa apakah mereka merasakan perbedaan saat bergerak mengikuti ketukan lagu yang dibawakan guru. ī‚§ Lakukan diskusi dengan siswa mengenai cepat atau lambat ketukan dan perbedaannya. ī‚§ Siswa diminta menentukan lagu kesukaan mereka untuk dinyanyikan di depan kelas secara bergantian. ī‚§ Siswa diminta menyanyikan lagu pilihan mereka dalam dua tempo, baik lambat maupun cepat. ī‚§ Untuk mempersingkat waktu, siswa cukup menyanyikan beberapa bagian lagu yang sama. ī‚§ Berikan apresiasi kepada siswa berupa ungkapan pujian. Ayo Mencoba ī‚§ Ajak siswa menuju lapangan untuk memulai kegiatan berolahraga. ī‚§ Lakukan pemanasan bersama-sama. 180 Menit
  • 24. RPP SDN Cipete Selatan 01- Tema 5 : Pengalamanku 24 Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi Waktu ī‚§ Mulai pelajaran dengan melakukan pengulangan materi mengenai gerak senam dasar untuk melatih kekuatan. ī‚§ Guru memberikan contoh salah satu gerak senam dasar untuk melatih kekuatan berupa bergantung melalui poster/gambar. ī‚§ Guru memperagakan posisi bergantung dalam senam lantai. ī‚§ Beri kesempatan kepada siswa untuk melakukan gerakan bergantung seperti yang telah dicontohkan. ī‚§ Lakukan hingga seluruh siswa memperoleh kesempatan melakukan gerak bergantung. ī‚§ Selesai melakukan kegiatan olahraga, minta siswa berganti pakaian dan kembali ke kelas. Ayo Mengamati ī‚§ Siswa diminta membaca teks sederhana pada buku siswa secara bersama-sama dengan bimbingan guru. ī‚§ Siswa dan guru bersama sama mengamati ungkapan pujian yang terdapat pada teks. ī‚§ Beri kesempatan kepada salah satu siswa untuk menunjukkan dan menyebutkan ungkapan pujian yang terdapat pada teks. ī‚§ Tanyakan kepada siswa apakah ungkapan pujian yang terdapat pada teks sudah tepat atau belum. ī‚§ Motivasi siswa untuk memberikan tanggapan dari ungkapan pujian yang telah disebutkan. ī‚§ Diskusikan bersama siswa mengenai kalimat tanggapan yang sebaiknya disampaikan saat memperoleh pujian. Ayo Berlatih ī‚§ Tunjukkan sebuah gambar pada siswa dan berikan ungkapan pujian berdasarkan gambar tersebut. ī‚§ Minta siswa menuliskan tanggapan atas ungkapan pujian yang telah disampaikan.
  • 25. RPP SDN Cipete Selatan 01- Tema 5 : Pengalamanku 25 Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi Waktu Penutup ī‚§ Akhiri pelajaran dengan melakukan refleksi atas kegiatan yang telah dilakukan. ī‚§ Tutup pembelajaran dengan doa bersama yang dipimpin oleh salah satu siswa. 20 Menit F. TEKNIK PENILAIAN 1. Penilaian Sikap : Observasi selama kegiatan Pengamatan dan pencatatan sikap siswa selama kegiatan (lihat pedoman penilaian). 2. Penilaian pengetahuan: 1. Penilaian Sikap: 2. Penilaian Pengetahuan Menjelaskan gerak bergantung dengan tangan dalam aktivitas senam lantai. 3. Penilaian keterampilan: Kriteria Sangat Baik (85-100) Baik (71-85) Cukup (61-70) Perlu Bimbingan (<=60) 1. Membedakan tempo lambat dan cepat dari sebuah lagu Dapat membedakan tempo lagu pada saat menyanyikannya maupun melalui gerakan tubuh dari awal hingga akhir lagu dengan konsisten Dapat membedakan tempo lagu pada saat menyanyikannya maupun melalui gerakan tubuh dari awal hingga akhir lagu dengan melakukan 2–5 gerakan yang tidak sesuai dengan tempo Dapat membedakan tempo lagu pada saat menyanyikannya maupun melalui gerakan tubuh dari awal hingga akhir lagu dengan melakukan 5–10 gerakan yang tidak sesuai dengan tempo Gerakan tubuh tidak sesuai dengan tempo lambat atau cepat 2. Melakukan gerak bergantung dalam aktivitas senam lantai Melakukan gerakan tanpa intervensi guru Melakukan gerakan dengan intervensi minimal Melakukan gerakan dengan intervensi penuh Belum mampu melakukan gerakan secara konsisten
  • 26. RPP SDN Cipete Selatan 01- Tema 5 : Pengalamanku 26 G. MEDIA, ALAT DAN SUMBER BELAJAR ī‚§ Taman bermain berupa monkey bar (jika ada) atau palang besi atau dahan kayu yang besar dan kuat ī‚§ Buku siswa. Mengetahui Kepala Sekolah, ( ) NIP. Guru Kelas 1 ( ) NIP.
  • 27. RPP SDN Cipete Selatan 01- Tema 5 : Pengalamanku 27 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) Satuan Pendidikan : SDN Kelas / Semester : I (Satu) / 2 Tema 5 : Pengalamanku Sub Tema 1 : Pengalaman Masa Kecil Pembelajaran : 5 Alokasi Waktu : 6 x 35 menit A. KOMPETENSI INTI (KI) KI 3 : Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati mendengar, melihat, membaca] dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah, sekolah KI 4 : Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas dan logis dan sistematis, dalam karya yang estetis dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan perilaku anak beriman dan berakhlak mulia B. KOMPETENSI DASAR (KD) & INDIKATOR Bahasa Indonesia 3.8 Merinci ungkapan penyampaian terima kasih, permintaan maaf, tolong, dan pemberian pujian, ajakan,pemberitahuan, perintah,dan petunjuk kepada orang lain dengan menggunakan bahasa yang santun secara lisan dan tulisan yang dapat dibantu dengan kosa kata bahasa daerah. 4.8 Mempraktikan ungkapan terima kasih, permintaan maaf, tolong, dan pemberian pujian, dengan menggunakan bahasa yang santun kepada orang lain secara lisan dan tulis. Indikator : ī‚Ą Matematika
  • 28. RPP SDN Cipete Selatan 01- Tema 5 : Pengalamanku 28 3.1 Menjelaskan makna bilangan cacah sampai dengan 99 sebagai banyak anggota suatu kumpulan objek. 4.1 Menyajikan bilangan cacah sampai dengan 99 yang bersesuaian dengan banyak anggota kumpulan objek yang disajikan Indikator : ī‚Ą C. TUJUAN PEMBELAJARAN ī‚§ Dengan menggunakan gambar kumpulan benda, siswa dapat menghitung banyak anggota suatu kumpulan objek sebanyak 21 sampai 40 dengan cara mengelompokkan. ī‚§ Dengan menggunakan gambar kumpulan benda dan lambang bilangan, siswa dapat memasangkan lambang bilangan 21 sampai 40 dengan kumpulan objek yang banyak anggotanya sesuai. ī‚§ Setelah mengamati sebuah gambar, siswa dapat menunjukkan ungkapan pemberian pujian dengan tepat. ī‚§ Setelah menemukan ungkapan pujian, siswa dapat menanggapi ungkapan pujian dengan runtun dan percaya diri D. MATERI PEMBELAJARAN ī‚Ą Memasangkan kartu benda dengan kartu bilangan ī‚Ą Menanggapi ungkapan pujian E. KEGIATAN PEMBELAJARAN Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi Waktu Pendahuluan ī‚§ Guru menyapa siswa dan mengondisikan kelas agar siap untuk belajar. ī‚§ Salah satu siswa diminta memimpin doa. ī‚§ Guru mengingatkan siswa tentang pelajaran sebelumnya dan mengaitkan dengan pelajaran yang akan disampaikan. ī‚§ Guru menjelaskan kegiatan yang akan dilakukan dan tujuan kegiatan belajar. ī‚§ Siswa menyimak penjelasan tentang kegiatan belajar yang akan dilakukan hari ini. 10 menit Inti Ayo Mengamati ī‚§ Guru mengawali kegiatan dengan mengajak siswa bernyanyi. 180 Menit
  • 29. RPP SDN Cipete Selatan 01- Tema 5 : Pengalamanku 29 Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi Waktu ī‚§ Tunjukkan kepada siswa kumpulan benda yang ada di dalam kelas (misalkan pensil atau kapur dalam jumlah antara 21 sampai 40). ī‚§ Ajak siswa bersama-sama menghitung kumpulan benda tersebut. ī‚§ Tuliskan lambang bilangan dari kumpulan benda yang telah dihitung di papan tulis. ī‚§ Guru menunjukkan kartu lambang bilangan antara 21 sampai 40 dan meminta siswa menyebutkannya bersama-sama. Ayo Berlatih ī‚§ Tempelkan kartu lambang bilangan 21 sampai 40 di sekitar kelas. ī‚§ Beri tiap-tiap siswa kartu bergambarkan kumpulan benda dalam berbagai varian jumlah. ī‚§ Minta setiap siswa membilang banyaknya benda yang terdapat pada gambar tersebut. Beri waktu kurang lebih 2 menit untuk membilang. ī‚§ Pada saat bersamaan, minta siswa mencari kartu lambang bilangan yang sesuai dengan banyak benda yang terdapat dalam kartu gambar yang mereka miliki. ī‚§ Hanya siswa yang memiliki kartu bergambar kumpulan benda sebanyak 21 sampai 40 yang akan menemukan pasangan kartu bilangan. ī‚§ Lakukan konfirmasi bersama-sama pada kartu yang telah berpasangan. Ayo Mengamati ī‚§ Setelah menyelesaikan kegiatan membilang, guru memberikan apresiasi atas upaya yang telah dilakukan siswa dalam membilang banyak benda. ī‚§ Tanyakan kepada siswa apakah ungkapan pujian yang disampaikan oleh guru tepat? ī‚§ Berikan kesempatan kepada siswa untuk menyampaikan pendapatnya. ī‚§ Tunjukkan gambar sebuah peristiwa kepada siswa.
  • 30. RPP SDN Cipete Selatan 01- Tema 5 : Pengalamanku 30 Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi Waktu ī‚§ Berikan dua pilihan ungkapan pujian lalu minta siswa memilih ungkapan yang paling tepat. ī‚Ą Tunjuk satu siswa untuk memberikan pilihan dan minta siswa lain memberikan tanggapan pada ungkapan pujian yang telah dipilih oleh temannya. Penutup ī‚§ Tutup pembelajaran dengan kegiatan refleksi dan doa. 20 Menit F. TEKNIK PENILAIAN 1. Penilaian Sikap : Observasi selama kegiatan Pengamatan dan pencatatan sikap siswa selama kegiatan (lihat pedoman penilaian). 2. Penilaian pengetahuan: 1. Penilaian Sikap: 2. Penilaian Pengetahuan ī‚§ Tes tertulis menyatakan banyak benda dalam suatu kumpulan. G. MEDIA, ALAT DAN SUMBER BELAJAR ī‚Ą Buku Siswa ī‚Ą Kartu bergambar kumpulan benda dan kartu lambang bilangan. Mengetahui Kepala Sekolah, ( ) NIP. Guru Kelas 1 ( ) NIP.
  • 31. RPP SDN Cipete Selatan 01- Tema 5 : Pengalamanku 31 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) Satuan Pendidikan : SDN Kelas / Semester : I (Satu) / 2 Tema 5 : Pengalamanku Sub Tema 1 : Pengalaman Masa Kecil Pembelajaran : 6 Alokasi Waktu : 6 x 35 menit A. KOMPETENSI INTI (KI) KI 1 : Menerima dan menjalankan ajaran Agama yang dianutnya KI 2 : Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri dalam berinteraksi dengan keluarga, teman dan guru KI 3 : Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati mendengar, melihat, membaca] dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah, sekolah KI 4 : Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas dan logis dan sistematis, dalam karya yang estetis dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan perilaku anak beriman dan berakhlak mulia B. KOMPETENSI DASAR (KD) & INDIKATOR Bahasa Indonesia 3.8 Merinci ungkapan penyampaian terima kasih, permintaan maaf, tolong, dan pemberian pujian, ajakan,pemberitahuan, perintah,dan petunjuk kepada orang lain dengan menggunakan bahasa yang santun secara lisan dan tulisan yang dapat dibantu dengan kosa kata bahasa daerah. 4.8 Mempraktikan ungkapan terima kasih, permintaan maaf, tolong, dan pemberian pujian, dengan menggunakan bahasa yang santun kepada orang lain secara lisan dan tulis. Indikator : ī‚Ą
  • 32. RPP SDN Cipete Selatan 01- Tema 5 : Pengalamanku 32 Matematika 3.1 Menjelaskan makna bilangan cacah sampai dengan 99 sebagai banyak anggota suatu kumpulan objek. 4.1 Menyajikan bilangan cacah sampai dengan 99 yang bersesuaian dengan banyak anggota kumpulan objek yang disajikan Indikator : ī‚Ą PPKn 1.1 Mensyukuri ditetapkannya bintang, rantai, pohon beringin, kepala banteng, dan padi kapas sebagai gambar pada lambang Negara “Garuda Pancasila”. 2.1 Bersikap santun, rukun, mandiri, dan percaya diri sesuai dengan sila-sila Pancasila dalam lambing negara “Garuda Pancasila” dalam kehidupan sehari-hari. 3.1 Mengenal simbol sila-sila Pancasila dalam lambing negara “Garuda Pancasila”. 4.1 Menceritakan simbol-simbol sila Pancasila pada Lambang Garuda sila Pancasila. Indikator : C. TUJUAN PEMBELAJARAN ī‚§ Setelah mengamati simbol-simbol sila Pancasila, siswa dapat menuliskan simbol sila kedua Pancasila dengan tepat. ī‚§ Setelah mengenal rantai sebagai simbol dari sila kedua Pancasila, siswa dapat menuangkannya dalam bentuk gambar dengan tepat. ī‚§ Dengan menggunakan gambar kumpulan benda, siswa dapat menghitung banyak anggota suatu kumpulan objek sebanyak 21 sampai 40 dengan cara mengelompokkan. ī‚§ Dengan menggunakan gambar kumpulan benda dan lambang bilangan, siswa dapat memasangkan lambang bilangan 21 sampai 40 dengan kumpulan objek yang banyak anggotanya sesuai. ī‚§ Setelah membaca cerita sederhana, siswa mampu menemukan ungkapan pujian dengan tepat. ī‚§ Setelah membuat cerita sederhana untuk bermain peran, siswa mampu memerankan ungkapan pujian lisan dengan tepat dan percaya diri. D. MATERI PEMBELAJARAN ī‚Ą Pengalaman Berenang ī‚Ą Pengalaman Mengenal Ke- Esaan Tuhan melalui Cerita. ī‚Ą Membuat Puisi Pengalaman Masa Kecil
  • 33. RPP SDN Cipete Selatan 01- Tema 5 : Pengalamanku 33 E. KEGIATAN PEMBELAJARAN Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi Waktu Pendahuluan ī‚§ Guru menyapa siswa dan mengondisikan kelas agar siap untuk belajar. ī‚§ Salah satu siswa diminta memimpin doa. ī‚§ Guru mengingatkan siswa tentang pelajaran sebelumnya dan mengaitkan dengan pelajaran yang akan disampaikan. ī‚§ Guru menjelaskan kegiatan yang akan dilakukan dan tujuan kegiatan belajar. 10 menit Inti Ayo Mengamati ī‚§ Guru menceritakan kisah tentang tolongmenolong. ī‚§ Guru menyebutkan sila kedua Pancasila dan mengajak siswa berdiskusi apakah bunyi sila tersebut sesuai dengan isi cerita tadi? ī‚§ Setelah berdiskusi, guru menunjukkan kembali poster bergambar lambing lambing Pancasila. Ayo Berlatih ī‚§ Guru bertanya kepada siswa apakah mereka masih ingat lambang sila kedua Pancasila? ī‚§ Guru meminta siswa menuliskan lambing dari sila kedua Pancasila dengan benar. ī‚§ Setelah menuliskan namanya, siswa diminta menggambar lambang sila kedua Pancasila tersebut. Ayo Mencoba ī‚§ Guru meminta siswa duduk di tempat masing-masing dan berhitung berurutan mulai dari siswa yang duduk di paling depan. ī‚§ Guru mengonfirmasi banyak siswa yang hadir pada hari tersebut dan meminta salah satu siswa menuliskan lambing bilangannya di papan tulis. ī‚§ Guru mengajak siswa bermain memasangkan kumpulan benda dengan banyaknya. 180 Menit
  • 34. RPP SDN Cipete Selatan 01- Tema 5 : Pengalamanku 34 Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi Waktu Ayo Berlatih ī‚§ Siswa dibagi menjadi 4 kelompok. ī‚§ Setiap kelompok bermain bersama dan diberi motivasi untuk saling membantu dalam membilang banyak benda yang terdapat pada gambar. ī‚§ Selesai bermain, siswa diminta merapikan kembali kartu-kartu bilangan tersebut. Ayo Bermain Peran ī‚§ Guru memberikan apresiasi pada kelompok siswa yang dapat bekerja sama dengan baik. ī‚§ Siswa diminta kembali bekerja dalam kelompok dan membuat cerita yang berkaitan dengan ungkapan pujian. ī‚§ Beri waktu bagi siswa untuk berdiskusi dan menyusun cerita. ī‚§ Setelah waktu untuk berdiskusi dan menyusun cerita habis, minta siswa untuk berkumpul kembali. ī‚§ Minta setiap kelompok tampil secara bergiliran memerankan ungkapan pujian. ī‚§ Ajak siswa memberikan apresiasi berupa ungkapan pujian kepada setiap kelompok yang tampil. Penutup ī‚§ Sebelum kegiatan belajar ditutup siswa melakukan refleksi kegiatan hari ini. ī‚Ą â€ĸ Kegiatan pembelajaran ditutup dengan doa bersama. 20 Menit F. TEKNIK PENILAIAN 1. Penilaian Sikap : Observasi selama kegiatan Pengamatan dan pencatatan sikap siswa selama kegiatan (lihat pedoman penilaian). 2. Penilaian pengetahuan: ī‚§ Tes lisan mengenai simbol sila kedua Pancasila.
  • 35. RPP SDN Cipete Selatan 01- Tema 5 : Pengalamanku 35 3. Penilaian keterampilan: ī‚§ Melakukan sikap saling mendorong dengan bertumpu pada tangan Kriteria Sangat Baik (85-100) Baik (71-85) Cukup (61-70) Perlu Bimbingan (<=60) 1.Memerankan cerita dengan ungkapan pujian Kata pujian yang diucapkan sesuai dengan alur cerita, melafalkan dialog dengan benar, intonasi dan mimic sesuai dengan ungkapan pujian yang isampaikan, berbicara dengan lancar Hanya memenuhi 3 kriteria Hanya memenuhi 1–2 kriteria Belum memenuhi kriteria G. MEDIA, ALAT DAN SUMBER BELAJAR ī‚Ą Buku siswa. ī‚Ą Poster lambang Pancasila. ī‚Ą 3 sampai dengan 4 set kartu bilangan 21 sampai 40 Mengetahui Kepala Sekolah, ( ) NIP. Guru Kelas 1 ( ) NIP.