SlideShare a Scribd company logo
ISTILAH-ISTILAH ATMOSFER
Nama : Rensy Kartika
No : 27
Kelas : X IIS 3
1. Aerosol: Partikel-partikel kecil yang berbentuk padat atau cair yang terkandung
dalam atmosfer.
2. Air-mass (Massa udara): Sejumlah besar udara yang memiliki sifat-sifat cuaca yang
sama, terutama suhu dan kelembapannya.
3. Albedo: Persentase cahaya yang dipantulkan oleh sebuah obyek ketika disinari.
4. Altocumulus (Ac): Awan-awan di lapisan troposfer tengah yang berwarna abu-abu
atau putih dan berbentuk berlapis atau bergumpal dan berkembang secara vertikal.
5. Altostratus (As): Awan-awan berlapis di troposfer tengah yang berwarna abu-abu
atau kebiru-biruan.
6. Amplitude: Setengah dari tinggi dari suatu puncak ke lembah gelombang.
7. Atmospheric window (Jendela atmosfer): Kisaran sempit pada panjang gelombang
elektromagnetik dimana radiasi yang dipancarkan dari permukaan Bumi dapat
melalui atmosfer tanpa diserap oleh gas-gas di atmosfer (uap air, karbon-dioksida,
ozon, dll). Wilayah jendela atmosfer yang paling dikenal adalah antara 10 dan 12
mikron.
8. Attenuation : Semua proses dimana intensitas radiasi berkurang akibat proses
pembauran atau penyerapan.
9. Joule: Satuan untuk mengukur besarnya energi. Satu Joule setara dengan 0.2389
kalori.
10. Carbon monoksida (CO): Gas beracun yang tak berwarna dan tak berbau yang
dijumpai di atmosfer pada beberapa tingkat konsentrasi.
11. Carbon dioksida (CO2): Gas kritis di atmosferik yang dan diperlukan untuk proses
fotosintesis tumbuh-tumbuhan. CO2 adalah gas rumah kaca terbesar yang dihasilkan
oleh pembakaran bahan bakar fosil.
12. Chlorofluorocarbons (CFCs): Senyawa buatan manusia yang ditemukan oleh ahli
kimia pada tahun 1928, yang ditengarai merupakan penyumbang utama terjadinya
proses penipisan lapisan Ozone (lubang lapisan ozone) di stratosfer.
13. Cirrocumulus (Cc): Awan-awan konvektif di lapisan tinggi yang tipis dan bentuknya
bergumpal-gumpal.
14. Cirrostratus (Cs): Awan-awan lapis level tinggi yang berwarna putih dan biasanya
berbentuk serabut tetapi kadang-kadang terlihat halus. Cirrostatus seringkali
menghasilkan efek optis seperti halo
15. Cirrus (Ci): Awan-awan tinggi yang tersusun dari kristal-kristal es yang berwarna
keputih-putihan dan dapat terlihat seperti serabut tipis, terpotong-potong atau
sabuk tipis.
16. Kondensasi: proses perubahan wujud uap air menjadi titik-titik air sebagai hasil
pendinginan (pengembunan) atau Proses perubahan fasa, dari fasa gas ke fasa cair
17. Konduksi : proses pemanasan secara merambat atau bersinggungan.
18. Konveksi: Suatu gerakan internal dalam lapisan udara yang mengakibatkan
perpindahan panas secara vertikal, momentum dan sebagainya
19. Radiasi: pancaran energi melalui suatu materi atau ruang dalam bentuk panas,
partikel atau gelombang elektromagnetik/cahaya (foton) dari sumber radiasi
20. Cryosphere: Bagian dari planet bumi yang selalu tertutup oleh es.
21. Cumulonimbus: Awan badai guntur yang menghasilkan hujan dengan landasan awan
yang rata pada puncak awannya.
22. Cumulus: Awan-awan rendah yang berkembang sebagai awan tunggal, dengan
bagian-bagian terpisah yang batas tepinya jelas. Awan ini memiliki dasar awan rata
dan tonjolan-tonjolan ke arah atas.
23. Siklon adalah udara yang bertekanan rendah dikelilingi udara yang bertekanan
maksimum/memusat.
24. Anti siklon adalah udara bertekanan maksimum dikelilingi udara bertekanan
minimum/menyebar.
25. Densitas: Perbandingan massa suatu benda terhadap volume ruang yang
ditempatinya.
26. Dispersion: Proses dimana cahaya putih terurai menjadi komponen warna-warna
penyusunnya.
27. El Nino: Gejala gangguan iklimyang diakibatkan oleh naiknya suhu permukaan laut
Samudera Pasifik sekitar khatulistiwa bagian tengah dan timur.
28. La Nina: Gejala gangguan iklimyang diakibatkan suhu permukaan laut Samudera
Pasifik dibandingkan dengan daerah sekitarnya.
29. Evaporasi: Perubahan wujud cairan menjadi uap air.
30. Transpirasi: Proses pelepasan uap air ke udara oleh tumbuh-tumbuhan.
31. Front: Daerah bertemunya dua massa udara yang sifat fisik (temperature, densitas)
serta kekuatannya berbeda.
32. Greenwich Mean Time (GMT) : Waktu matahari rata-rata di garis bujur di kota
Greenwich, Inggris, digunakan sebagai dasar waktu standar hamper di seluruh dunia.
Disebut juga Zulu (Z) dan Coordinated Universal Time (UTC).
33. Haze: Campuran partikel-partikel di udara, yang menyebabkan jarak pandang
(visibility) berkurang karena pembauran cahaya.
34. Insolasi: Jumlah radiasi matahari yang mencapai puncak atmosfer bumi
35. Isobar: Garis yang menghubungkan daerah dengan tekanan udara yang sama.
36. Isopleth: Garis pada peta yang menghubungkan tempat-tempat dengan nilai variable
yang sama.
37. Isotach: Garis pada peta yang menghubungkan tempat-tempat dengan kecepatan
angin yang sama.
38. Isotherm: Garis yang menghubungkan tempat-tempat dengan suhu yang sama.
39. Isohyet: Garis dalam peta yang menghubungkan tempat- tempat yang mempunyai
jumlah curah hujan yang sama selama suatu periode tertentu
40. Absorobsi: penyerapan sinar matahari oleh gas-gas
41. Angin Fohn: Angin yang terjadi apabila ada gerakan massa udara yang menaiki
suatu pegunungan dengan ketinggian lebih dari 200 meter.
42. Angin Wambraw: Angin yang bertiup di daerah Biak (Papua) yang berasal dari angin
muson timur.
43. Angin Gending: Angin yang bertiup di daerah Gending-Probolinggo (Jawa Timur).
Angin ini berasal dari angin muson timur yang basah dan bertiup di antara
pegunungan Lamongan dan Tengger. Kemudian turun di daerah Gending-
Probolinggo. Oleh karena uap air yang semakin berkurang, bahkan tidak ada,
mengakibatkan angin gending memiliki sifat panas dan kering.
44. Angin Bahorok: Sejenis angin yang bertiup di dataran rendah Bahorok-Deli
(Sumatera Utara). Angin bahorok banyak mendatangkan kerusakan tanaman
penduduk, seperti tembakau.
45. Angin Kumbang: Bertiup di daerah Cirebon (Jawa Barat) yang berasal dari angin
muson timur. Angin ini bergerak menaiki pegunungan dan turun menjadi angin yang
bersuhu panas dan kering.
46. Angin Brubu: Angin yang bertiup di daerah Brubu-Makassar (Sulawesi Selatan).
Semula berupa angin muson timur yang banyak mengandung uap air yang bergerak
naik di sebelah timur Makassar dan turun ke lereng sebelahnya berupa angin yang
bersuhu panas dan kering.

More Related Content

What's hot

Buku pegangan siswa sd kelas 1 tema 4 keluargaku
Buku pegangan siswa sd kelas 1 tema 4 keluargakuBuku pegangan siswa sd kelas 1 tema 4 keluargaku
Buku pegangan siswa sd kelas 1 tema 4 keluargaku
Rifqi Maulana
 
POWER POINT CUACA DAN IKLIM.pptx
POWER POINT CUACA DAN IKLIM.pptxPOWER POINT CUACA DAN IKLIM.pptx
POWER POINT CUACA DAN IKLIM.pptx
didi772968
 
Kecerdasan Naturalis
Kecerdasan NaturalisKecerdasan Naturalis
Kecerdasan Naturalis
boim007
 
Ipa cuaca
Ipa   cuacaIpa   cuaca
Ipa cuaca
Zahrotul Hajj
 
Saturnus
SaturnusSaturnus
Saturnus
Ira Musarafa
 
Cuaca dan iklim kelas 7
Cuaca dan iklim kelas 7Cuaca dan iklim kelas 7
Cuaca dan iklim kelas 7Walter Malau
 
Leadership ( Kepemimpinan ) oleh Mahasiswa Teknik Sipil UNS
Leadership ( Kepemimpinan ) oleh Mahasiswa Teknik Sipil UNSLeadership ( Kepemimpinan ) oleh Mahasiswa Teknik Sipil UNS
Leadership ( Kepemimpinan ) oleh Mahasiswa Teknik Sipil UNS
Galang Nur Aji Pamungkas
 
Kondisi geografis indonesia
Kondisi geografis indonesiaKondisi geografis indonesia
Kondisi geografis indonesia
afifahdhaniyah
 
4. SUHU UDARA, TEKANAN UDARA, DAN ANGIN.pptx
4. SUHU UDARA, TEKANAN UDARA, DAN ANGIN.pptx4. SUHU UDARA, TEKANAN UDARA, DAN ANGIN.pptx
4. SUHU UDARA, TEKANAN UDARA, DAN ANGIN.pptx
ssuserdf29f0
 
LITOSFER - Kelas X.pptx
LITOSFER - Kelas X.pptxLITOSFER - Kelas X.pptx
LITOSFER - Kelas X.pptx
SudrajatArifKrisanja
 
8. ppt lapisan bumi g7
8. ppt lapisan bumi g78. ppt lapisan bumi g7
8. ppt lapisan bumi g7
DIAH KOHLER
 
Kelembaban udara & tekanan udara
Kelembaban udara & tekanan udaraKelembaban udara & tekanan udara
Kelembaban udara & tekanan udara
Zhafirah Yumna
 
Merangkum dan mengutip dalam penulisan karya ilmiah
Merangkum dan mengutip dalam penulisan karya ilmiahMerangkum dan mengutip dalam penulisan karya ilmiah
Merangkum dan mengutip dalam penulisan karya ilmiah
Kastam Syamsi S
 
RPP Matematika kls 3 SD Pengukuran
RPP Matematika kls 3 SD PengukuranRPP Matematika kls 3 SD Pengukuran
RPP Matematika kls 3 SD PengukuranDchuex AJie
 
Aksi Nyata Topik 2 Kurikulum Merdeka ppt.pptx
Aksi Nyata Topik 2 Kurikulum Merdeka ppt.pptxAksi Nyata Topik 2 Kurikulum Merdeka ppt.pptx
Aksi Nyata Topik 2 Kurikulum Merdeka ppt.pptx
Qorry Debby Ismayati
 

What's hot (20)

Buku pegangan siswa sd kelas 1 tema 4 keluargaku
Buku pegangan siswa sd kelas 1 tema 4 keluargakuBuku pegangan siswa sd kelas 1 tema 4 keluargaku
Buku pegangan siswa sd kelas 1 tema 4 keluargaku
 
Angin ppt
Angin pptAngin ppt
Angin ppt
 
Materi Awan
Materi AwanMateri Awan
Materi Awan
 
POWER POINT CUACA DAN IKLIM.pptx
POWER POINT CUACA DAN IKLIM.pptxPOWER POINT CUACA DAN IKLIM.pptx
POWER POINT CUACA DAN IKLIM.pptx
 
Kecerdasan Naturalis
Kecerdasan NaturalisKecerdasan Naturalis
Kecerdasan Naturalis
 
Ipa cuaca
Ipa   cuacaIpa   cuaca
Ipa cuaca
 
Saturnus
SaturnusSaturnus
Saturnus
 
Cuaca dan iklim kelas 7
Cuaca dan iklim kelas 7Cuaca dan iklim kelas 7
Cuaca dan iklim kelas 7
 
Leadership ( Kepemimpinan ) oleh Mahasiswa Teknik Sipil UNS
Leadership ( Kepemimpinan ) oleh Mahasiswa Teknik Sipil UNSLeadership ( Kepemimpinan ) oleh Mahasiswa Teknik Sipil UNS
Leadership ( Kepemimpinan ) oleh Mahasiswa Teknik Sipil UNS
 
Kondisi geografis indonesia
Kondisi geografis indonesiaKondisi geografis indonesia
Kondisi geografis indonesia
 
Cuaca& Iklim
Cuaca& IklimCuaca& Iklim
Cuaca& Iklim
 
Cuaca & iklim
Cuaca & iklimCuaca & iklim
Cuaca & iklim
 
4. SUHU UDARA, TEKANAN UDARA, DAN ANGIN.pptx
4. SUHU UDARA, TEKANAN UDARA, DAN ANGIN.pptx4. SUHU UDARA, TEKANAN UDARA, DAN ANGIN.pptx
4. SUHU UDARA, TEKANAN UDARA, DAN ANGIN.pptx
 
Tekanan udara
Tekanan  udaraTekanan  udara
Tekanan udara
 
LITOSFER - Kelas X.pptx
LITOSFER - Kelas X.pptxLITOSFER - Kelas X.pptx
LITOSFER - Kelas X.pptx
 
8. ppt lapisan bumi g7
8. ppt lapisan bumi g78. ppt lapisan bumi g7
8. ppt lapisan bumi g7
 
Kelembaban udara & tekanan udara
Kelembaban udara & tekanan udaraKelembaban udara & tekanan udara
Kelembaban udara & tekanan udara
 
Merangkum dan mengutip dalam penulisan karya ilmiah
Merangkum dan mengutip dalam penulisan karya ilmiahMerangkum dan mengutip dalam penulisan karya ilmiah
Merangkum dan mengutip dalam penulisan karya ilmiah
 
RPP Matematika kls 3 SD Pengukuran
RPP Matematika kls 3 SD PengukuranRPP Matematika kls 3 SD Pengukuran
RPP Matematika kls 3 SD Pengukuran
 
Aksi Nyata Topik 2 Kurikulum Merdeka ppt.pptx
Aksi Nyata Topik 2 Kurikulum Merdeka ppt.pptxAksi Nyata Topik 2 Kurikulum Merdeka ppt.pptx
Aksi Nyata Topik 2 Kurikulum Merdeka ppt.pptx
 

Similar to Istilah atmosfer

Pengertian Atmosfer dalam pembelajaran geografi .pptx
Pengertian Atmosfer dalam pembelajaran geografi .pptxPengertian Atmosfer dalam pembelajaran geografi .pptx
Pengertian Atmosfer dalam pembelajaran geografi .pptx
fadillahdila7
 
ATMOSFER-geografi kelas 10
ATMOSFER-geografi kelas 10ATMOSFER-geografi kelas 10
ATMOSFER-geografi kelas 10
W Apri
 
Atmosfer Kelas X Semester 2
Atmosfer Kelas X Semester 2Atmosfer Kelas X Semester 2
Atmosfer Kelas X Semester 2
fadillahsalsa
 
Atmosfer
AtmosferAtmosfer
Atmosfer.pptx
Atmosfer.pptxAtmosfer.pptx
Atmosfer.pptx
RizqiFadlilah5
 
5.rangkuman meteorologi
5.rangkuman meteorologi5.rangkuman meteorologi
5.rangkuman meteorologi
Anang Gobel
 
Unsur unsur cuaca dan iklim dan Imbangan Haba
Unsur unsur cuaca dan iklim dan Imbangan HabaUnsur unsur cuaca dan iklim dan Imbangan Haba
Unsur unsur cuaca dan iklim dan Imbangan Habaharalhaj
 
Dinamika atmosfer dan Dampaknya terhadap kehidupan.pptx
Dinamika atmosfer dan Dampaknya terhadap kehidupan.pptxDinamika atmosfer dan Dampaknya terhadap kehidupan.pptx
Dinamika atmosfer dan Dampaknya terhadap kehidupan.pptx
FritzPieterMichaelNa
 
Atmosfer.pptx
Atmosfer.pptxAtmosfer.pptx
Atmosfer.pptx
septianafajrin
 
2.atmosfer dan fenomena alam ILMU PENGETAHUAN BUMI DAN ANTARIKSA Nurul Faela ...
2.atmosfer dan fenomena alam ILMU PENGETAHUAN BUMI DAN ANTARIKSA Nurul Faela ...2.atmosfer dan fenomena alam ILMU PENGETAHUAN BUMI DAN ANTARIKSA Nurul Faela ...
2.atmosfer dan fenomena alam ILMU PENGETAHUAN BUMI DAN ANTARIKSA Nurul Faela ...
Nurul Shufa
 
Geografi bab 6 atmosfer
Geografi bab 6 atmosferGeografi bab 6 atmosfer
Geografi bab 6 atmosferSelvie Lokito
 
Agroklimatologi
AgroklimatologiAgroklimatologi
Agroklimatologi
Angely Putry
 
Struktur bumi dan dinamikanya
Struktur bumi dan dinamikanyaStruktur bumi dan dinamikanya
Struktur bumi dan dinamikanya
Esti Widiawati
 
bahan kuliah metklim bahasan Atmosfer
bahan kuliah metklim bahasan Atmosferbahan kuliah metklim bahasan Atmosfer
bahan kuliah metklim bahasan Atmosfer
sabah16
 
Nur lathifah.a prodistik b
Nur lathifah.a prodistik bNur lathifah.a prodistik b
Nur lathifah.a prodistik bYanie Tohtedji
 

Similar to Istilah atmosfer (20)

Geografi
GeografiGeografi
Geografi
 
Pengertian Atmosfer dalam pembelajaran geografi .pptx
Pengertian Atmosfer dalam pembelajaran geografi .pptxPengertian Atmosfer dalam pembelajaran geografi .pptx
Pengertian Atmosfer dalam pembelajaran geografi .pptx
 
ATMOSFER-geografi kelas 10
ATMOSFER-geografi kelas 10ATMOSFER-geografi kelas 10
ATMOSFER-geografi kelas 10
 
Atmosfer Kelas X Semester 2
Atmosfer Kelas X Semester 2Atmosfer Kelas X Semester 2
Atmosfer Kelas X Semester 2
 
Atmosfer
AtmosferAtmosfer
Atmosfer
 
Atmosfer.pptx
Atmosfer.pptxAtmosfer.pptx
Atmosfer.pptx
 
5.rangkuman meteorologi
5.rangkuman meteorologi5.rangkuman meteorologi
5.rangkuman meteorologi
 
Unsur unsur cuaca dan iklim dan Imbangan Haba
Unsur unsur cuaca dan iklim dan Imbangan HabaUnsur unsur cuaca dan iklim dan Imbangan Haba
Unsur unsur cuaca dan iklim dan Imbangan Haba
 
Dinamika atmosfer dan Dampaknya terhadap kehidupan.pptx
Dinamika atmosfer dan Dampaknya terhadap kehidupan.pptxDinamika atmosfer dan Dampaknya terhadap kehidupan.pptx
Dinamika atmosfer dan Dampaknya terhadap kehidupan.pptx
 
Litosfer
LitosferLitosfer
Litosfer
 
Atmosfer.pptx
Atmosfer.pptxAtmosfer.pptx
Atmosfer.pptx
 
2.atmosfer dan fenomena alam ILMU PENGETAHUAN BUMI DAN ANTARIKSA Nurul Faela ...
2.atmosfer dan fenomena alam ILMU PENGETAHUAN BUMI DAN ANTARIKSA Nurul Faela ...2.atmosfer dan fenomena alam ILMU PENGETAHUAN BUMI DAN ANTARIKSA Nurul Faela ...
2.atmosfer dan fenomena alam ILMU PENGETAHUAN BUMI DAN ANTARIKSA Nurul Faela ...
 
Geografi bab 6 atmosfer
Geografi bab 6 atmosferGeografi bab 6 atmosfer
Geografi bab 6 atmosfer
 
Agroklimatologi
AgroklimatologiAgroklimatologi
Agroklimatologi
 
Struktur bumi dan dinamikanya
Struktur bumi dan dinamikanyaStruktur bumi dan dinamikanya
Struktur bumi dan dinamikanya
 
Atmosfer
AtmosferAtmosfer
Atmosfer
 
bahan kuliah metklim bahasan Atmosfer
bahan kuliah metklim bahasan Atmosferbahan kuliah metklim bahasan Atmosfer
bahan kuliah metklim bahasan Atmosfer
 
Atmosfer
AtmosferAtmosfer
Atmosfer
 
Nur lathifah.a prodistik b
Nur lathifah.a prodistik bNur lathifah.a prodistik b
Nur lathifah.a prodistik b
 
Laporan metklim
Laporan metklimLaporan metklim
Laporan metklim
 

More from rensykartika

PKN- Geopolitik dan Wawasan Nusantara
PKN- Geopolitik dan Wawasan NusantaraPKN- Geopolitik dan Wawasan Nusantara
PKN- Geopolitik dan Wawasan Nusantara
rensykartika
 
Istilah dalam penelitian
Istilah dalam penelitianIstilah dalam penelitian
Istilah dalam penelitian
rensykartika
 
Geografi jenis batuan
Geografi jenis batuanGeografi jenis batuan
Geografi jenis batuan
rensykartika
 
Persebaran flora fauna di indonesia dan dunia
Persebaran flora fauna di indonesia dan duniaPersebaran flora fauna di indonesia dan dunia
Persebaran flora fauna di indonesia dan dunia
rensykartika
 
perpajakan ppn dan ppn-bm
perpajakan ppn dan ppn-bmperpajakan ppn dan ppn-bm
perpajakan ppn dan ppn-bm
rensykartika
 
Upah
UpahUpah
Pengangguran
PengangguranPengangguran
Pengangguran
rensykartika
 
ketenagakerjaan
ketenagakerjaanketenagakerjaan
ketenagakerjaan
rensykartika
 

More from rensykartika (8)

PKN- Geopolitik dan Wawasan Nusantara
PKN- Geopolitik dan Wawasan NusantaraPKN- Geopolitik dan Wawasan Nusantara
PKN- Geopolitik dan Wawasan Nusantara
 
Istilah dalam penelitian
Istilah dalam penelitianIstilah dalam penelitian
Istilah dalam penelitian
 
Geografi jenis batuan
Geografi jenis batuanGeografi jenis batuan
Geografi jenis batuan
 
Persebaran flora fauna di indonesia dan dunia
Persebaran flora fauna di indonesia dan duniaPersebaran flora fauna di indonesia dan dunia
Persebaran flora fauna di indonesia dan dunia
 
perpajakan ppn dan ppn-bm
perpajakan ppn dan ppn-bmperpajakan ppn dan ppn-bm
perpajakan ppn dan ppn-bm
 
Upah
UpahUpah
Upah
 
Pengangguran
PengangguranPengangguran
Pengangguran
 
ketenagakerjaan
ketenagakerjaanketenagakerjaan
ketenagakerjaan
 

Recently uploaded

Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdfTabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
ppgpriyosetiawan43
 
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SDKisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
denunugraha
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
MirnasariMutmainna1
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
kinayaptr30
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
MuhammadBagusAprilia1
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
rohman85
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Galang Adi Kuncoro
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
muhammadRifai732845
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
DataSupriatna
 
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptxKarier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
adolfnuhujanan101
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
Kanaidi ken
 
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
ozijaya
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
safitriana935
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
asyi1
 
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik DosenUNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
AdrianAgoes9
 
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfRANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
junarpudin36
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
DEVI390643
 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
irawan1978
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
mattaja008
 

Recently uploaded (20)

Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdfTabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
 
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SDKisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
 
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptxKarier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
 
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
 
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik DosenUNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
 
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfRANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
 

Istilah atmosfer

  • 1. ISTILAH-ISTILAH ATMOSFER Nama : Rensy Kartika No : 27 Kelas : X IIS 3 1. Aerosol: Partikel-partikel kecil yang berbentuk padat atau cair yang terkandung dalam atmosfer. 2. Air-mass (Massa udara): Sejumlah besar udara yang memiliki sifat-sifat cuaca yang sama, terutama suhu dan kelembapannya. 3. Albedo: Persentase cahaya yang dipantulkan oleh sebuah obyek ketika disinari. 4. Altocumulus (Ac): Awan-awan di lapisan troposfer tengah yang berwarna abu-abu atau putih dan berbentuk berlapis atau bergumpal dan berkembang secara vertikal. 5. Altostratus (As): Awan-awan berlapis di troposfer tengah yang berwarna abu-abu atau kebiru-biruan. 6. Amplitude: Setengah dari tinggi dari suatu puncak ke lembah gelombang. 7. Atmospheric window (Jendela atmosfer): Kisaran sempit pada panjang gelombang elektromagnetik dimana radiasi yang dipancarkan dari permukaan Bumi dapat melalui atmosfer tanpa diserap oleh gas-gas di atmosfer (uap air, karbon-dioksida, ozon, dll). Wilayah jendela atmosfer yang paling dikenal adalah antara 10 dan 12 mikron. 8. Attenuation : Semua proses dimana intensitas radiasi berkurang akibat proses pembauran atau penyerapan. 9. Joule: Satuan untuk mengukur besarnya energi. Satu Joule setara dengan 0.2389 kalori. 10. Carbon monoksida (CO): Gas beracun yang tak berwarna dan tak berbau yang dijumpai di atmosfer pada beberapa tingkat konsentrasi. 11. Carbon dioksida (CO2): Gas kritis di atmosferik yang dan diperlukan untuk proses fotosintesis tumbuh-tumbuhan. CO2 adalah gas rumah kaca terbesar yang dihasilkan oleh pembakaran bahan bakar fosil. 12. Chlorofluorocarbons (CFCs): Senyawa buatan manusia yang ditemukan oleh ahli kimia pada tahun 1928, yang ditengarai merupakan penyumbang utama terjadinya proses penipisan lapisan Ozone (lubang lapisan ozone) di stratosfer. 13. Cirrocumulus (Cc): Awan-awan konvektif di lapisan tinggi yang tipis dan bentuknya bergumpal-gumpal. 14. Cirrostratus (Cs): Awan-awan lapis level tinggi yang berwarna putih dan biasanya berbentuk serabut tetapi kadang-kadang terlihat halus. Cirrostatus seringkali menghasilkan efek optis seperti halo
  • 2. 15. Cirrus (Ci): Awan-awan tinggi yang tersusun dari kristal-kristal es yang berwarna keputih-putihan dan dapat terlihat seperti serabut tipis, terpotong-potong atau sabuk tipis. 16. Kondensasi: proses perubahan wujud uap air menjadi titik-titik air sebagai hasil pendinginan (pengembunan) atau Proses perubahan fasa, dari fasa gas ke fasa cair 17. Konduksi : proses pemanasan secara merambat atau bersinggungan. 18. Konveksi: Suatu gerakan internal dalam lapisan udara yang mengakibatkan perpindahan panas secara vertikal, momentum dan sebagainya 19. Radiasi: pancaran energi melalui suatu materi atau ruang dalam bentuk panas, partikel atau gelombang elektromagnetik/cahaya (foton) dari sumber radiasi 20. Cryosphere: Bagian dari planet bumi yang selalu tertutup oleh es. 21. Cumulonimbus: Awan badai guntur yang menghasilkan hujan dengan landasan awan yang rata pada puncak awannya. 22. Cumulus: Awan-awan rendah yang berkembang sebagai awan tunggal, dengan bagian-bagian terpisah yang batas tepinya jelas. Awan ini memiliki dasar awan rata dan tonjolan-tonjolan ke arah atas. 23. Siklon adalah udara yang bertekanan rendah dikelilingi udara yang bertekanan maksimum/memusat. 24. Anti siklon adalah udara bertekanan maksimum dikelilingi udara bertekanan minimum/menyebar. 25. Densitas: Perbandingan massa suatu benda terhadap volume ruang yang ditempatinya. 26. Dispersion: Proses dimana cahaya putih terurai menjadi komponen warna-warna penyusunnya. 27. El Nino: Gejala gangguan iklimyang diakibatkan oleh naiknya suhu permukaan laut Samudera Pasifik sekitar khatulistiwa bagian tengah dan timur. 28. La Nina: Gejala gangguan iklimyang diakibatkan suhu permukaan laut Samudera Pasifik dibandingkan dengan daerah sekitarnya. 29. Evaporasi: Perubahan wujud cairan menjadi uap air. 30. Transpirasi: Proses pelepasan uap air ke udara oleh tumbuh-tumbuhan. 31. Front: Daerah bertemunya dua massa udara yang sifat fisik (temperature, densitas) serta kekuatannya berbeda. 32. Greenwich Mean Time (GMT) : Waktu matahari rata-rata di garis bujur di kota Greenwich, Inggris, digunakan sebagai dasar waktu standar hamper di seluruh dunia. Disebut juga Zulu (Z) dan Coordinated Universal Time (UTC). 33. Haze: Campuran partikel-partikel di udara, yang menyebabkan jarak pandang (visibility) berkurang karena pembauran cahaya. 34. Insolasi: Jumlah radiasi matahari yang mencapai puncak atmosfer bumi 35. Isobar: Garis yang menghubungkan daerah dengan tekanan udara yang sama. 36. Isopleth: Garis pada peta yang menghubungkan tempat-tempat dengan nilai variable yang sama.
  • 3. 37. Isotach: Garis pada peta yang menghubungkan tempat-tempat dengan kecepatan angin yang sama. 38. Isotherm: Garis yang menghubungkan tempat-tempat dengan suhu yang sama. 39. Isohyet: Garis dalam peta yang menghubungkan tempat- tempat yang mempunyai jumlah curah hujan yang sama selama suatu periode tertentu 40. Absorobsi: penyerapan sinar matahari oleh gas-gas 41. Angin Fohn: Angin yang terjadi apabila ada gerakan massa udara yang menaiki suatu pegunungan dengan ketinggian lebih dari 200 meter. 42. Angin Wambraw: Angin yang bertiup di daerah Biak (Papua) yang berasal dari angin muson timur. 43. Angin Gending: Angin yang bertiup di daerah Gending-Probolinggo (Jawa Timur). Angin ini berasal dari angin muson timur yang basah dan bertiup di antara pegunungan Lamongan dan Tengger. Kemudian turun di daerah Gending- Probolinggo. Oleh karena uap air yang semakin berkurang, bahkan tidak ada, mengakibatkan angin gending memiliki sifat panas dan kering. 44. Angin Bahorok: Sejenis angin yang bertiup di dataran rendah Bahorok-Deli (Sumatera Utara). Angin bahorok banyak mendatangkan kerusakan tanaman penduduk, seperti tembakau. 45. Angin Kumbang: Bertiup di daerah Cirebon (Jawa Barat) yang berasal dari angin muson timur. Angin ini bergerak menaiki pegunungan dan turun menjadi angin yang bersuhu panas dan kering. 46. Angin Brubu: Angin yang bertiup di daerah Brubu-Makassar (Sulawesi Selatan). Semula berupa angin muson timur yang banyak mengandung uap air yang bergerak naik di sebelah timur Makassar dan turun ke lereng sebelahnya berupa angin yang bersuhu panas dan kering.