SlideShare a Scribd company logo
Interaksi sosial asosiatif
A. Kerja sama
Kerja sama merupakan bentuk utama dari proses interaksi
social karena pada dasarnya interaksi social yang dilakukan
oleh seseorang atau sekelompok orang yang bertujuan untuk
memenuhi kepentingan atau kebutuhan bersama. Mulai dari
kehidupan dalam keluarga, antarkeluarga, sampai pada
kehidupan masyarakat luas.
Kerja sama dapat dibedakan menjadi 4 macam , yaitu :
1. Kerja sama spontan yaitu kerja sama yang timbul secara spontan.
2. Kerja sama langsung yaitu kerja sama yang terjadi karena adanya
perintah atasan atau penguasa.
3. Kerja sama kontrak yaitu kerja sama yang berlangsung atas dasar
ketentuan tertentu yang disetujui bersama untuk jangka waktu
tertentu.
4. Kerja sama tradisional yaitu kerja sama yang terbentuk karena
adanya sistem tradisi yang kondusif.
Pada masyarakat perdesaan ,pola kerja sama didorong oleh motivasi untuk :
1. Menghadapi tantangan alam yang masih “ keras”
2. Melakukan pekerjaan yang membutuhkan tenaga massal
3. Melaksanakan upacara yang sifatnya sakral
4. Menghadapi serangan musuh dari luar
Pada masyarakat kota yang sudah begitu kompleks struktur
kemasyarakatannya motivasi kerjanya :
1. Memperoleh keuntungan ekonomis secara efektif dan efisien
2. Menghindari persaingan bebas maka dibentuklah semacam asosiasi atau
perserikatan ,baik di bidang ekonomi,politik,kesenian,keolahragaan.
3. Meggalang kesatuan dan persatuan bangsa di bidang bela Negara dan
cinta tanah air.
Menurut James D.Thomson dan William J.Mc Ewen ada lima bentuk kerja
sama yaitu :
1. Bargaining : pelaksanaan perjanjian mengenai pertukaran barang-
barangdan jasa-jasa antara dua organisasi atau lebih.
2. Kooptasi : proses penerimaan unsur-unsur baru dalam kepemimpinan
ataupelaksanaan politik dalam suatu organisasi, sebagai salah satu cara
untuk menghindari terjadinya kegoncangan dalam stabilitas organisasi
yangbersangkutan.
3. Koalisi : gabungan dua kelompok atau lebih yang berusaha mencapai
tujuansama.
4. Joint venture : bentuk kerjasama yang dilakukan oleh dua
organisasi(perusahaan) dalam melaksanakan suatu pekerjaan (proyek).
5. Kerukunan yang mencakup gotong-royong dan tolong-menolong.
B. Akomodasi
Akomodasi memiliki dua aspek pengertian berikut ini :
1. Upaya untuk mencapai penyelesaian suatu konflik atau pertikaian. Jadi
pengertian ini mengarah kepada prosesnya.
2. Keadaan atau kondisi selesainya suatu konflik atau pertikaian tersebut. Jadi ,
mengarah kepada suatu kondisi berakhirnya pertikaian.
Tujuan akomodasi adalah :
1. Mengurangi perbedaan pandangan, politik, atau permusuhan antarsuku atau
antarnegara.
2. Mencegah terjadinya ledakan konflik yang mengarah pada benturan fisik.
3. Mengupayakan terjadinya akomodasi di antara masyarakat yang dipisahkan
oleh system kelas atau kasta.
4. Mengupayakan terjadinya proses pembauran atau asimilasi di antara kelompok
kesatuan atau ras.
C. Asimilasi
Asimilasi merupakan proses ke arah peleburan kebudayaan sehingga masing
masing pihak merasakan adanya kebudayaan tunggal sebagai milik bersama.
Asimilasi akan terjadi apabila :
1. Ada perbedaan kebudayaan antara kedua belah pihak
2. Ada interaksi intensif antara kedua pihak
3. Ada proses saling menyesuaikan.
Beberapa faktor yang dapat mempermudah terjadinya asimilasi adalah sebagai
berikut :
1. Sikap dan kesedihan saling bertoleransi
2. Sikap menghargai orang asing dan kebudayaan
3. Adanya kesempatan di bidang ekonomi yang seimbang
4. Keterbukaan golongan penguasa.
5. Adanya kesamaan dalam berbagai unsur budaya
6. Perkawinan campuran
7. Adanya musuh bersama dari luar.
Selain beberapa faktor yang mempermudah terjadinya asimilasi , ada pula
faktor yang menghambat antara lain sebagai berikut :
1. Adanya isolasi kebudayaan dari salah satu kebudayaan kelompok.
2. Minimnya pengetahuan dari salah satu kebudayaan kelompok atas
kebudayaan kelompok lain.
3. Ketakutan atas kekuatan kebudayaan kelompok lain.
4. Perasaan superioritas atas kebudayaan kelompok tertentu.
5. Adanya perbedaan ciri ciri badaniah.
6. Adanya perasaan in-group yang kuat.
7. Adanya diskriminasi.
8. Adanya perbedaan kepentingan antarkelompok.
D. Akulturasi
Akulturasi merupakan proses sosial yang timbul akibat suatu kebudayaan
menerima unsur-unsur dari suatu kebudayaan asing tanpa menyebabkan hilangnya
kepribadian kebudayaan sendiri.
Bangsa Indonesia paling tidak telah mengalami tiga kontak kebudayaan asing yag
besar yaitu sebagai berikut :
1. Kontak pada kebudayaan Hindu-Buddha pada zaman kuno (abad ke 1-15).
2. Kontak dengan kebudayaan Islam pada zaman madya (abad ke 15-17).
3. Kontak dengan kebudayaan Barat pada zaman baru (abad ke 17-20).
Masing masing kontak kebudayaan tersebut telah menghasilkan proses akulturasi
berikut ini :
1. Akulturasi Indonesia-Hindu/Buddha.
2. Akulturasi Indonesia-Islam.
3. Akulturasi Indonesia-Barat.

More Related Content

Similar to Interaksi_sosial_asosiatif.pptx

Konflik, Kerjasama dan Perdamaian
Konflik, Kerjasama dan PerdamaianKonflik, Kerjasama dan Perdamaian
Konflik, Kerjasama dan Perdamaian
Baan Crow
 
Bentuk bentuk interaksi sosial
Bentuk bentuk interaksi sosialBentuk bentuk interaksi sosial
Bentuk bentuk interaksi sosialSMAN 7 Yogyakarta
 
Bentuk Bentuk Hubungan Sosial IPS VIII
Bentuk Bentuk Hubungan Sosial IPS VIIIBentuk Bentuk Hubungan Sosial IPS VIII
Bentuk Bentuk Hubungan Sosial IPS VIII
Mafilindati du
 
Bentuk bentuk interaksi sosial
Bentuk bentuk interaksi sosialBentuk bentuk interaksi sosial
Bentuk bentuk interaksi sosial
pardi dion
 
bentuk-bentukinteraksisosial-130310073406-phpapp02.ppt
bentuk-bentukinteraksisosial-130310073406-phpapp02.pptbentuk-bentukinteraksisosial-130310073406-phpapp02.ppt
bentuk-bentukinteraksisosial-130310073406-phpapp02.ppt
JAVIEROPRAYUDA
 
1 Proses Sosial dan Interaksi Sosial.pptx
1 Proses Sosial dan Interaksi Sosial.pptx1 Proses Sosial dan Interaksi Sosial.pptx
1 Proses Sosial dan Interaksi Sosial.pptx
rizalsinulingga1
 
Konflik sosial
Konflik sosialKonflik sosial
Konflik sosial
Mukhamad Mardiansyah
 
Interaksi sosial
Interaksi sosialInteraksi sosial
Interaksi sosial
dinnianggra
 
Interaksi
InteraksiInteraksi
Interaksi
Blpt Thomas
 
Bentuk bentuk interaksi sosial, Novi Catur Muspita
Bentuk bentuk interaksi sosial, Novi Catur MuspitaBentuk bentuk interaksi sosial, Novi Catur Muspita
Bentuk bentuk interaksi sosial, Novi Catur Muspita
Universitas Islam Balitar
 
Sosiologi Kerjasama
Sosiologi KerjasamaSosiologi Kerjasama
Sosiologi Kerjasama
Siska Amelia
 
Aksanqomarullah.blogspot.co.id aksan qomarullah
Aksanqomarullah.blogspot.co.id aksan qomarullahAksanqomarullah.blogspot.co.id aksan qomarullah
Aksanqomarullah.blogspot.co.id aksan qomarullah
aksan qomarullah
 
Pertentangan Sosial dan Integrasi Masyarakat
Pertentangan Sosial dan Integrasi MasyarakatPertentangan Sosial dan Integrasi Masyarakat
Pertentangan Sosial dan Integrasi Masyarakat
Angling_seto
 
sosiologi
sosiologisosiologi
sosiologi
Deny Satriyani
 
Proses Sosial dan Interasksi Sosial.pptx
Proses Sosial dan Interasksi Sosial.pptxProses Sosial dan Interasksi Sosial.pptx
Proses Sosial dan Interasksi Sosial.pptx
ssuser50800a
 
Integrasi masyarakat
Integrasi masyarakatIntegrasi masyarakat
Integrasi masyarakat
JeremiJuan
 
486385994-PPT-Sosiologi-BAB-4.pptx
486385994-PPT-Sosiologi-BAB-4.pptx486385994-PPT-Sosiologi-BAB-4.pptx
486385994-PPT-Sosiologi-BAB-4.pptx
heyafa30
 
(D). Bentuk-Bentuk Interaksi Sosial
(D). Bentuk-Bentuk Interaksi Sosial(D). Bentuk-Bentuk Interaksi Sosial
(D). Bentuk-Bentuk Interaksi Sosial
Bagus Adhi Pratama
 
Kelompok 5_PPT_Konflik dan Manajamene Konflik.pptx
Kelompok 5_PPT_Konflik dan Manajamene Konflik.pptxKelompok 5_PPT_Konflik dan Manajamene Konflik.pptx
Kelompok 5_PPT_Konflik dan Manajamene Konflik.pptx
012CicikWudiati
 

Similar to Interaksi_sosial_asosiatif.pptx (20)

Konflik, Kerjasama dan Perdamaian
Konflik, Kerjasama dan PerdamaianKonflik, Kerjasama dan Perdamaian
Konflik, Kerjasama dan Perdamaian
 
Bentuk bentuk interaksi sosial
Bentuk bentuk interaksi sosialBentuk bentuk interaksi sosial
Bentuk bentuk interaksi sosial
 
Bentuk Bentuk Hubungan Sosial IPS VIII
Bentuk Bentuk Hubungan Sosial IPS VIIIBentuk Bentuk Hubungan Sosial IPS VIII
Bentuk Bentuk Hubungan Sosial IPS VIII
 
Bentuk bentuk interaksi sosial
Bentuk bentuk interaksi sosialBentuk bentuk interaksi sosial
Bentuk bentuk interaksi sosial
 
bentuk-bentukinteraksisosial-130310073406-phpapp02.ppt
bentuk-bentukinteraksisosial-130310073406-phpapp02.pptbentuk-bentukinteraksisosial-130310073406-phpapp02.ppt
bentuk-bentukinteraksisosial-130310073406-phpapp02.ppt
 
1 Proses Sosial dan Interaksi Sosial.pptx
1 Proses Sosial dan Interaksi Sosial.pptx1 Proses Sosial dan Interaksi Sosial.pptx
1 Proses Sosial dan Interaksi Sosial.pptx
 
Konflik sosial
Konflik sosialKonflik sosial
Konflik sosial
 
Interaksi sosial
Interaksi sosialInteraksi sosial
Interaksi sosial
 
Interaksi
InteraksiInteraksi
Interaksi
 
Bentuk bentuk interaksi sosial, Novi Catur Muspita
Bentuk bentuk interaksi sosial, Novi Catur MuspitaBentuk bentuk interaksi sosial, Novi Catur Muspita
Bentuk bentuk interaksi sosial, Novi Catur Muspita
 
Bentuk bentuk interaksi sosial
Bentuk bentuk interaksi sosialBentuk bentuk interaksi sosial
Bentuk bentuk interaksi sosial
 
Sosiologi Kerjasama
Sosiologi KerjasamaSosiologi Kerjasama
Sosiologi Kerjasama
 
Aksanqomarullah.blogspot.co.id aksan qomarullah
Aksanqomarullah.blogspot.co.id aksan qomarullahAksanqomarullah.blogspot.co.id aksan qomarullah
Aksanqomarullah.blogspot.co.id aksan qomarullah
 
Pertentangan Sosial dan Integrasi Masyarakat
Pertentangan Sosial dan Integrasi MasyarakatPertentangan Sosial dan Integrasi Masyarakat
Pertentangan Sosial dan Integrasi Masyarakat
 
sosiologi
sosiologisosiologi
sosiologi
 
Proses Sosial dan Interasksi Sosial.pptx
Proses Sosial dan Interasksi Sosial.pptxProses Sosial dan Interasksi Sosial.pptx
Proses Sosial dan Interasksi Sosial.pptx
 
Integrasi masyarakat
Integrasi masyarakatIntegrasi masyarakat
Integrasi masyarakat
 
486385994-PPT-Sosiologi-BAB-4.pptx
486385994-PPT-Sosiologi-BAB-4.pptx486385994-PPT-Sosiologi-BAB-4.pptx
486385994-PPT-Sosiologi-BAB-4.pptx
 
(D). Bentuk-Bentuk Interaksi Sosial
(D). Bentuk-Bentuk Interaksi Sosial(D). Bentuk-Bentuk Interaksi Sosial
(D). Bentuk-Bentuk Interaksi Sosial
 
Kelompok 5_PPT_Konflik dan Manajamene Konflik.pptx
Kelompok 5_PPT_Konflik dan Manajamene Konflik.pptxKelompok 5_PPT_Konflik dan Manajamene Konflik.pptx
Kelompok 5_PPT_Konflik dan Manajamene Konflik.pptx
 

Recently uploaded

MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdfMODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
sitispd78
 
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdfJuknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
HendraSagita2
 
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamiiAksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
esmaducoklat
 
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARUAKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
junaedikuluri1
 
Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024
Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024
Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024
DrEngMahmudKoriEffen
 
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDFJUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
budimoko2
 
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada AnakDefenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Yayasan Pusat Kajian dan Perlindungan Anak
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
SABDA
 
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdfKelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
JALANJALANKENYANG
 
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdfPanduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
MildayantiMildayanti
 
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docxLaporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
RUBEN Mbiliyora
 
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
nasrudienaulia
 
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdfPpt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
fadlurrahman260903
 
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Fathan Emran
 
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F  kelasModul Ajar Statistika Data Fase F  kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
ananda238570
 
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptxPemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
maulatamah
 
2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...
2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...
2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...
PikeKusumaSantoso
 
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdekaSOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
NiaTazmia2
 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Kanaidi ken
 
refleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudah
refleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudahrefleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudah
refleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudah
muhamadsufii48
 

Recently uploaded (20)

MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdfMODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
 
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdfJuknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
 
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamiiAksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
 
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARUAKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
 
Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024
Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024
Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024
 
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDFJUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
 
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada AnakDefenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
 
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdfKelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
 
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdfPanduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
 
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docxLaporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
 
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
 
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdfPpt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
 
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
 
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F  kelasModul Ajar Statistika Data Fase F  kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
 
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptxPemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
 
2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...
2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...
2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...
 
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdekaSOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
 
refleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudah
refleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudahrefleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudah
refleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudah
 

Interaksi_sosial_asosiatif.pptx

  • 1. Interaksi sosial asosiatif A. Kerja sama Kerja sama merupakan bentuk utama dari proses interaksi social karena pada dasarnya interaksi social yang dilakukan oleh seseorang atau sekelompok orang yang bertujuan untuk memenuhi kepentingan atau kebutuhan bersama. Mulai dari kehidupan dalam keluarga, antarkeluarga, sampai pada kehidupan masyarakat luas.
  • 2. Kerja sama dapat dibedakan menjadi 4 macam , yaitu : 1. Kerja sama spontan yaitu kerja sama yang timbul secara spontan. 2. Kerja sama langsung yaitu kerja sama yang terjadi karena adanya perintah atasan atau penguasa. 3. Kerja sama kontrak yaitu kerja sama yang berlangsung atas dasar ketentuan tertentu yang disetujui bersama untuk jangka waktu tertentu. 4. Kerja sama tradisional yaitu kerja sama yang terbentuk karena adanya sistem tradisi yang kondusif.
  • 3. Pada masyarakat perdesaan ,pola kerja sama didorong oleh motivasi untuk : 1. Menghadapi tantangan alam yang masih “ keras” 2. Melakukan pekerjaan yang membutuhkan tenaga massal 3. Melaksanakan upacara yang sifatnya sakral 4. Menghadapi serangan musuh dari luar Pada masyarakat kota yang sudah begitu kompleks struktur kemasyarakatannya motivasi kerjanya : 1. Memperoleh keuntungan ekonomis secara efektif dan efisien 2. Menghindari persaingan bebas maka dibentuklah semacam asosiasi atau perserikatan ,baik di bidang ekonomi,politik,kesenian,keolahragaan. 3. Meggalang kesatuan dan persatuan bangsa di bidang bela Negara dan cinta tanah air.
  • 4. Menurut James D.Thomson dan William J.Mc Ewen ada lima bentuk kerja sama yaitu : 1. Bargaining : pelaksanaan perjanjian mengenai pertukaran barang- barangdan jasa-jasa antara dua organisasi atau lebih. 2. Kooptasi : proses penerimaan unsur-unsur baru dalam kepemimpinan ataupelaksanaan politik dalam suatu organisasi, sebagai salah satu cara untuk menghindari terjadinya kegoncangan dalam stabilitas organisasi yangbersangkutan. 3. Koalisi : gabungan dua kelompok atau lebih yang berusaha mencapai tujuansama. 4. Joint venture : bentuk kerjasama yang dilakukan oleh dua organisasi(perusahaan) dalam melaksanakan suatu pekerjaan (proyek). 5. Kerukunan yang mencakup gotong-royong dan tolong-menolong.
  • 5. B. Akomodasi Akomodasi memiliki dua aspek pengertian berikut ini : 1. Upaya untuk mencapai penyelesaian suatu konflik atau pertikaian. Jadi pengertian ini mengarah kepada prosesnya. 2. Keadaan atau kondisi selesainya suatu konflik atau pertikaian tersebut. Jadi , mengarah kepada suatu kondisi berakhirnya pertikaian. Tujuan akomodasi adalah : 1. Mengurangi perbedaan pandangan, politik, atau permusuhan antarsuku atau antarnegara. 2. Mencegah terjadinya ledakan konflik yang mengarah pada benturan fisik. 3. Mengupayakan terjadinya akomodasi di antara masyarakat yang dipisahkan oleh system kelas atau kasta. 4. Mengupayakan terjadinya proses pembauran atau asimilasi di antara kelompok kesatuan atau ras.
  • 6. C. Asimilasi Asimilasi merupakan proses ke arah peleburan kebudayaan sehingga masing masing pihak merasakan adanya kebudayaan tunggal sebagai milik bersama. Asimilasi akan terjadi apabila : 1. Ada perbedaan kebudayaan antara kedua belah pihak 2. Ada interaksi intensif antara kedua pihak 3. Ada proses saling menyesuaikan. Beberapa faktor yang dapat mempermudah terjadinya asimilasi adalah sebagai berikut : 1. Sikap dan kesedihan saling bertoleransi 2. Sikap menghargai orang asing dan kebudayaan 3. Adanya kesempatan di bidang ekonomi yang seimbang 4. Keterbukaan golongan penguasa. 5. Adanya kesamaan dalam berbagai unsur budaya 6. Perkawinan campuran 7. Adanya musuh bersama dari luar.
  • 7. Selain beberapa faktor yang mempermudah terjadinya asimilasi , ada pula faktor yang menghambat antara lain sebagai berikut : 1. Adanya isolasi kebudayaan dari salah satu kebudayaan kelompok. 2. Minimnya pengetahuan dari salah satu kebudayaan kelompok atas kebudayaan kelompok lain. 3. Ketakutan atas kekuatan kebudayaan kelompok lain. 4. Perasaan superioritas atas kebudayaan kelompok tertentu. 5. Adanya perbedaan ciri ciri badaniah. 6. Adanya perasaan in-group yang kuat. 7. Adanya diskriminasi. 8. Adanya perbedaan kepentingan antarkelompok.
  • 8. D. Akulturasi Akulturasi merupakan proses sosial yang timbul akibat suatu kebudayaan menerima unsur-unsur dari suatu kebudayaan asing tanpa menyebabkan hilangnya kepribadian kebudayaan sendiri. Bangsa Indonesia paling tidak telah mengalami tiga kontak kebudayaan asing yag besar yaitu sebagai berikut : 1. Kontak pada kebudayaan Hindu-Buddha pada zaman kuno (abad ke 1-15). 2. Kontak dengan kebudayaan Islam pada zaman madya (abad ke 15-17). 3. Kontak dengan kebudayaan Barat pada zaman baru (abad ke 17-20). Masing masing kontak kebudayaan tersebut telah menghasilkan proses akulturasi berikut ini : 1. Akulturasi Indonesia-Hindu/Buddha. 2. Akulturasi Indonesia-Islam. 3. Akulturasi Indonesia-Barat.