SlideShare a Scribd company logo
Adaptasi Sel, Jejas Sel&
Penuaan sel
APA ITU
ADAPTASI ?
Adaptasi sel
•Adalah penyesuaian sel yang bersifat refersibel
akibat suatu jejas/injury
•Meliputi :perubahan fungsi, anatomi
Respon sel terhadap stimulus stress & Injury
Adaptasi Sel
Atrofi Hipertrofi Hiperplasia
Metaplasia Displasia
Atrofi
 Pe↓ ukuran sel
 Sel dapat me↓ fungsinya
namun tidak mati
Penyebab:
1. Berkurangnya beban kerja,
ex. imobilisasi anggota gerak
pada penyembuhan fraktur
2. Hilangnya persyarafan, ex.
stroke
3. Nutrisi tidak adekuat
4. Hilangnya rangsangan
hormon, ex. menopause
5. Penuaan
Hipertrofi
 Penambahan ukuran sel
penambahan ukuran organ
Fisiologis: angkat berat  hipertrofi
otot rangka
Patologis: hipertrofi otot jantung
Hiperplasia
 Pe↑ jumlah sel dalam organ atau jaringan
 Hipertrofi & hiperplasia sering terjadi bersama2
 Penyebab: peningkatan rangsangan hormon pertumbuhan
 Contoh:
Fisiologis: hiperplasia & hipertrofi otot uterus pada gravida
Patologis: tumor
Metaplasia
 Perubahan satu jenis sel dewasa (epitel & mesenkimal) menjadi jenis sel
dewasa lainnya yang lebih adaptif
 Berasal dari pemprograman kembali secara genetik sel stem (sel induk)
epitelial/mesenkimal
Contoh:
 Perubahan epitel silinder menjadi epitel
gepeng pada sel epitel saluran
pernafasan perokok
 Kanker (Ca.)
Displasia
Dysplasia  Hilangnya keseragaman sel secara individu juga
hilangnya orientasi susunan sel-sel tersebut
Contoh: sel kanker paru2
Jejas Sel
•Jejas (Injury): Trauma/Luka
•Jejas sel merupakan keadaan
dimana sel adaptasi secara
berlebihan
Respon sel terhadap stimulus stress & Injury
Penyebab Jejas (Cedera/Injuri)
1. Hipoksia
Penyebab tersering: iskemik (terhentinya suplai darah dalam jaringan)
Contoh: asma, anemia
2. Bahan Kimia
Semua bahan dapat menyebabkan jejas, bahkan zat tak berbahaya jika
kadarnya terlalu tinggi atau rendah
3. Agen infeksius: bakteri, virus, jamur, parasit
4. Reaksi imunologi: penyakit autoimun, alergi
5. Ketidakseimbangan nutrisi: kekurangan kalor-protein, diabetes melitus
6. Agen fisik: radiasi, trauma, suhu ekstrem
Apoptosis vs Nekrosis
Nekrosis: kematian sel abnormal, patologis
Ex. Luka gangren pada ulcus diabetik
Apoptosis: kematian sel terprogram, program “bunuh diri”
sel, Kematian sel ( untuksel-sel yang terinfeksi, sel yang
mengalami kerusakan DNA akibat radiasi atau bahan
toksik yang dapat memicu kanker
Ex. peluruhan endometrium saat menstruasi
Perbedaan Nekrosis Apoptosis
Rangsangan Hipoksia, toksin Faktor
fisiologik/patologik
Gambaran histologis Pembengkakan sel pengerutan sel
Membran plasma Rusak Intak/utuh
Reaksi jaringan Sering menyebabkan
inflamasi
Tidak ada inflamasi
Fagositosis badan
apoptotik
Contoh Nekrosis:
Contoh:
- Nekrosis: infark
ginjal, pada sel otak
akibat stroke
iskemik
PENUAAN SEL
•Karena aktifitas sel yang menurun
•Mitokondria yang menghasilkan ROS memegang peran penting
dalam penuaan (Reactive oksigen spesies adalah radikal bebas
yang berupa oksigen )
Apa saja tanda-
tanda penuaan ?
TERIMAKASIH

More Related Content

What's hot

Antomi Fisiologi Sistem Endokrin
Antomi Fisiologi Sistem EndokrinAntomi Fisiologi Sistem Endokrin
Antomi Fisiologi Sistem Endokrin
Hetty Astri
 
Anatomi & fisiologi sistem imunologi
Anatomi & fisiologi sistem imunologiAnatomi & fisiologi sistem imunologi
Anatomi & fisiologi sistem imunologiYabniel Lit Jingga
 
134454836 lp-oksigenasi
134454836 lp-oksigenasi134454836 lp-oksigenasi
134454836 lp-oksigenasi
nanang aw aw
 
Konsep dasar fisiologi, patologi, dan patofisiologis
Konsep dasar fisiologi, patologi, dan patofisiologisKonsep dasar fisiologi, patologi, dan patofisiologis
Konsep dasar fisiologi, patologi, dan patofisiologis
anisya nana
 
Kebutuhan cairan dan elketrlit
Kebutuhan cairan dan elketrlitKebutuhan cairan dan elketrlit
Kebutuhan cairan dan elketrlit
dinda putri
 
Keseimbangan cairan dan elektrolit
Keseimbangan cairan dan elektrolitKeseimbangan cairan dan elektrolit
Keseimbangan cairan dan elektrolitViodeta Viodeta
 
Biokimia bagi Perawat
Biokimia bagi Perawat Biokimia bagi Perawat
Biokimia bagi Perawat
pjj_kemenkes
 
Konsep komunikasi terapeutik
Konsep komunikasi terapeutikKonsep komunikasi terapeutik
Konsep komunikasi terapeutik
widya1972
 
Anatomi fisiologi dalam sistem hematologi
Anatomi fisiologi dalam sistem hematologiAnatomi fisiologi dalam sistem hematologi
Anatomi fisiologi dalam sistem hematologi
Warnet Raha
 
Kebutuhan dasar manusia
Kebutuhan dasar manusia Kebutuhan dasar manusia
Kebutuhan dasar manusia
stikesby kebidanan
 
Kebutuhan aktivitas
Kebutuhan aktivitasKebutuhan aktivitas
Kebutuhan aktivitas
Cahya
 
Anatomi fisiologi sistem hematologi
Anatomi fisiologi sistem hematologiAnatomi fisiologi sistem hematologi
Anatomi fisiologi sistem hematologiYabniel Lit Jingga
 
Laporan pendahuluan nyeri
Laporan pendahuluan nyeri Laporan pendahuluan nyeri
Laporan pendahuluan nyeri
MeidaElliaPuspita
 
2. lp kebutuhan cairan dan elektrolit
2. lp kebutuhan cairan dan elektrolit2. lp kebutuhan cairan dan elektrolit
2. lp kebutuhan cairan dan elektrolit
masantian
 
Kunci Jawaban Quiz Latihan UAS Ilmu Biomedik Dasar Praktikum
Kunci Jawaban Quiz Latihan UAS Ilmu Biomedik Dasar PraktikumKunci Jawaban Quiz Latihan UAS Ilmu Biomedik Dasar Praktikum
Kunci Jawaban Quiz Latihan UAS Ilmu Biomedik Dasar Praktikum
Catatan Medis
 
Sistem Muskuloskeletal full
Sistem Muskuloskeletal fullSistem Muskuloskeletal full
Sistem Muskuloskeletal full
dewisetiyana52
 
Diagnosa keperawatan dan kasus
Diagnosa keperawatan dan kasusDiagnosa keperawatan dan kasus
Diagnosa keperawatan dan kasusRirinisahawaitun
 
faktor faktor yang mempengaruhi eliminasi urine
 faktor faktor yang mempengaruhi eliminasi urine faktor faktor yang mempengaruhi eliminasi urine
faktor faktor yang mempengaruhi eliminasi urine
UNMER Surabaya n SMK Roudlotul Hikmah
 

What's hot (20)

Antomi Fisiologi Sistem Endokrin
Antomi Fisiologi Sistem EndokrinAntomi Fisiologi Sistem Endokrin
Antomi Fisiologi Sistem Endokrin
 
Anatomi & fisiologi sistem imunologi
Anatomi & fisiologi sistem imunologiAnatomi & fisiologi sistem imunologi
Anatomi & fisiologi sistem imunologi
 
2. mekanisme adaptasi sel
2. mekanisme adaptasi sel2. mekanisme adaptasi sel
2. mekanisme adaptasi sel
 
134454836 lp-oksigenasi
134454836 lp-oksigenasi134454836 lp-oksigenasi
134454836 lp-oksigenasi
 
Konsep dasar fisiologi, patologi, dan patofisiologis
Konsep dasar fisiologi, patologi, dan patofisiologisKonsep dasar fisiologi, patologi, dan patofisiologis
Konsep dasar fisiologi, patologi, dan patofisiologis
 
Kebutuhan cairan dan elketrlit
Kebutuhan cairan dan elketrlitKebutuhan cairan dan elketrlit
Kebutuhan cairan dan elketrlit
 
Keseimbangan cairan dan elektrolit
Keseimbangan cairan dan elektrolitKeseimbangan cairan dan elektrolit
Keseimbangan cairan dan elektrolit
 
Biokimia bagi Perawat
Biokimia bagi Perawat Biokimia bagi Perawat
Biokimia bagi Perawat
 
Konsep komunikasi terapeutik
Konsep komunikasi terapeutikKonsep komunikasi terapeutik
Konsep komunikasi terapeutik
 
Anatomi fisiologi dalam sistem hematologi
Anatomi fisiologi dalam sistem hematologiAnatomi fisiologi dalam sistem hematologi
Anatomi fisiologi dalam sistem hematologi
 
Kebutuhan dasar manusia
Kebutuhan dasar manusia Kebutuhan dasar manusia
Kebutuhan dasar manusia
 
Kebutuhan aktivitas
Kebutuhan aktivitasKebutuhan aktivitas
Kebutuhan aktivitas
 
Sistem kardiovaskular
Sistem kardiovaskularSistem kardiovaskular
Sistem kardiovaskular
 
Anatomi fisiologi sistem hematologi
Anatomi fisiologi sistem hematologiAnatomi fisiologi sistem hematologi
Anatomi fisiologi sistem hematologi
 
Laporan pendahuluan nyeri
Laporan pendahuluan nyeri Laporan pendahuluan nyeri
Laporan pendahuluan nyeri
 
2. lp kebutuhan cairan dan elektrolit
2. lp kebutuhan cairan dan elektrolit2. lp kebutuhan cairan dan elektrolit
2. lp kebutuhan cairan dan elektrolit
 
Kunci Jawaban Quiz Latihan UAS Ilmu Biomedik Dasar Praktikum
Kunci Jawaban Quiz Latihan UAS Ilmu Biomedik Dasar PraktikumKunci Jawaban Quiz Latihan UAS Ilmu Biomedik Dasar Praktikum
Kunci Jawaban Quiz Latihan UAS Ilmu Biomedik Dasar Praktikum
 
Sistem Muskuloskeletal full
Sistem Muskuloskeletal fullSistem Muskuloskeletal full
Sistem Muskuloskeletal full
 
Diagnosa keperawatan dan kasus
Diagnosa keperawatan dan kasusDiagnosa keperawatan dan kasus
Diagnosa keperawatan dan kasus
 
faktor faktor yang mempengaruhi eliminasi urine
 faktor faktor yang mempengaruhi eliminasi urine faktor faktor yang mempengaruhi eliminasi urine
faktor faktor yang mempengaruhi eliminasi urine
 

Similar to Idk 2 tm2 adaptasi jejas & penuaan sel

jejas adaptasi dan kematian sel presentasi.ppt
jejas adaptasi dan kematian sel presentasi.pptjejas adaptasi dan kematian sel presentasi.ppt
jejas adaptasi dan kematian sel presentasi.ppt
AbdurRazaq9
 
2 Adaptasi Sel dan Jejas Sel.pptx Ilmu Dasar Kep
2 Adaptasi Sel dan Jejas Sel.pptx Ilmu Dasar Kep2 Adaptasi Sel dan Jejas Sel.pptx Ilmu Dasar Kep
2 Adaptasi Sel dan Jejas Sel.pptx Ilmu Dasar Kep
HaslianiBaharuddin
 
ADAPTASI SEL1.pptx
ADAPTASI SEL1.pptxADAPTASI SEL1.pptx
ADAPTASI SEL1.pptx
Septi Purnamasari
 
adaptasisel.pdf
adaptasisel.pdfadaptasisel.pdf
adaptasisel.pdf
bennyxt4n
 
31_respon sel dari stres dan toksik.pptx
31_respon sel dari stres dan toksik.pptx31_respon sel dari stres dan toksik.pptx
31_respon sel dari stres dan toksik.pptx
DhevGianfranco
 
Patologi ppt
Patologi pptPatologi ppt
Patologi ppt
Andry Natanel
 
Mekanisme_Adaptasi_Sel.pptx
Mekanisme_Adaptasi_Sel.pptxMekanisme_Adaptasi_Sel.pptx
Mekanisme_Adaptasi_Sel.pptx
MethaKemala
 
1 pengetian patologi
1 pengetian patologi1 pengetian patologi
1 pengetian patologi
Warnet Raha
 
Kuliah 1 Patologi
Kuliah 1 PatologiKuliah 1 Patologi
Kuliah 1 Patologi
Robby Candra Purnama
 
KONSEP DASAR PATOLOGI DAN PATOFISIOLOGI-1.pdf
KONSEP DASAR PATOLOGI DAN PATOFISIOLOGI-1.pdfKONSEP DASAR PATOLOGI DAN PATOFISIOLOGI-1.pdf
KONSEP DASAR PATOLOGI DAN PATOFISIOLOGI-1.pdf
annaillanur10
 
SEL.pptx for my student in my office, this basic for the if teachers
SEL.pptx for my student in my office, this basic for the if teachersSEL.pptx for my student in my office, this basic for the if teachers
SEL.pptx for my student in my office, this basic for the if teachers
supriadinmyusuf
 
Degenerasi dan Nekrosis
Degenerasi dan NekrosisDegenerasi dan Nekrosis
Degenerasi dan NekrosisYaner Yeverson
 
Tumor pskh gangguan pertumbuhan pptx pptx
Tumor pskh gangguan pertumbuhan pptx pptxTumor pskh gangguan pertumbuhan pptx pptx
Tumor pskh gangguan pertumbuhan pptx pptx
andini330535
 
42056914-Cedera-Dan-Kematian-Sel.ppt
42056914-Cedera-Dan-Kematian-Sel.ppt42056914-Cedera-Dan-Kematian-Sel.ppt
42056914-Cedera-Dan-Kematian-Sel.ppt
DrYurizal
 
1. Mekanisme Adaptasi Sel OK.ppt
1. Mekanisme Adaptasi Sel OK.ppt1. Mekanisme Adaptasi Sel OK.ppt
1. Mekanisme Adaptasi Sel OK.ppt
ProdiD3Keperawatan
 
Pathology 1
Pathology 1Pathology 1
Pathology 1
Hariya Rosita
 
Organisasi sel naufal
Organisasi sel   naufalOrganisasi sel   naufal
Organisasi sel naufal
Naufal Putra
 
Adaptasi sel __jejas_sel__fkg
Adaptasi sel __jejas_sel__fkgAdaptasi sel __jejas_sel__fkg
Adaptasi sel __jejas_sel__fkg
fujimg
 
Tugas patologi umum veteriner
Tugas patologi umum veterinerTugas patologi umum veteriner
Tugas patologi umum veteriner
Khairul Rizal
 

Similar to Idk 2 tm2 adaptasi jejas & penuaan sel (20)

jejas adaptasi dan kematian sel presentasi.ppt
jejas adaptasi dan kematian sel presentasi.pptjejas adaptasi dan kematian sel presentasi.ppt
jejas adaptasi dan kematian sel presentasi.ppt
 
2 Adaptasi Sel dan Jejas Sel.pptx Ilmu Dasar Kep
2 Adaptasi Sel dan Jejas Sel.pptx Ilmu Dasar Kep2 Adaptasi Sel dan Jejas Sel.pptx Ilmu Dasar Kep
2 Adaptasi Sel dan Jejas Sel.pptx Ilmu Dasar Kep
 
ADAPTASI SEL1.pptx
ADAPTASI SEL1.pptxADAPTASI SEL1.pptx
ADAPTASI SEL1.pptx
 
adaptasisel.pdf
adaptasisel.pdfadaptasisel.pdf
adaptasisel.pdf
 
31_respon sel dari stres dan toksik.pptx
31_respon sel dari stres dan toksik.pptx31_respon sel dari stres dan toksik.pptx
31_respon sel dari stres dan toksik.pptx
 
Patologi ppt
Patologi pptPatologi ppt
Patologi ppt
 
Mekanisme_Adaptasi_Sel.pptx
Mekanisme_Adaptasi_Sel.pptxMekanisme_Adaptasi_Sel.pptx
Mekanisme_Adaptasi_Sel.pptx
 
1 pengetian patologi
1 pengetian patologi1 pengetian patologi
1 pengetian patologi
 
Kuliah 1 Patologi
Kuliah 1 PatologiKuliah 1 Patologi
Kuliah 1 Patologi
 
KONSEP DASAR PATOLOGI DAN PATOFISIOLOGI-1.pdf
KONSEP DASAR PATOLOGI DAN PATOFISIOLOGI-1.pdfKONSEP DASAR PATOLOGI DAN PATOFISIOLOGI-1.pdf
KONSEP DASAR PATOLOGI DAN PATOFISIOLOGI-1.pdf
 
SEL.pptx for my student in my office, this basic for the if teachers
SEL.pptx for my student in my office, this basic for the if teachersSEL.pptx for my student in my office, this basic for the if teachers
SEL.pptx for my student in my office, this basic for the if teachers
 
Degenerasi dan Nekrosis
Degenerasi dan NekrosisDegenerasi dan Nekrosis
Degenerasi dan Nekrosis
 
Tumor pskh gangguan pertumbuhan pptx pptx
Tumor pskh gangguan pertumbuhan pptx pptxTumor pskh gangguan pertumbuhan pptx pptx
Tumor pskh gangguan pertumbuhan pptx pptx
 
Askep sle
Askep sleAskep sle
Askep sle
 
42056914-Cedera-Dan-Kematian-Sel.ppt
42056914-Cedera-Dan-Kematian-Sel.ppt42056914-Cedera-Dan-Kematian-Sel.ppt
42056914-Cedera-Dan-Kematian-Sel.ppt
 
1. Mekanisme Adaptasi Sel OK.ppt
1. Mekanisme Adaptasi Sel OK.ppt1. Mekanisme Adaptasi Sel OK.ppt
1. Mekanisme Adaptasi Sel OK.ppt
 
Pathology 1
Pathology 1Pathology 1
Pathology 1
 
Organisasi sel naufal
Organisasi sel   naufalOrganisasi sel   naufal
Organisasi sel naufal
 
Adaptasi sel __jejas_sel__fkg
Adaptasi sel __jejas_sel__fkgAdaptasi sel __jejas_sel__fkg
Adaptasi sel __jejas_sel__fkg
 
Tugas patologi umum veteriner
Tugas patologi umum veterinerTugas patologi umum veteriner
Tugas patologi umum veteriner
 

Recently uploaded

(Aborsi kandungan) obat penggugur kandungan untuk masa depan yang belum mau {...
(Aborsi kandungan) obat penggugur kandungan untuk masa depan yang belum mau {...(Aborsi kandungan) obat penggugur kandungan untuk masa depan yang belum mau {...
(Aborsi kandungan) obat penggugur kandungan untuk masa depan yang belum mau {...
Cara Menggugurkan Kandungan 087776558899
 
Konsep Dasar Keperawatan Komplementer 2020.pdf
Konsep Dasar Keperawatan Komplementer 2020.pdfKonsep Dasar Keperawatan Komplementer 2020.pdf
Konsep Dasar Keperawatan Komplementer 2020.pdf
roomahmentari
 
Kebutuhan khusus pada permasalahan psikologis.pptx
Kebutuhan khusus  pada permasalahan psikologis.pptxKebutuhan khusus  pada permasalahan psikologis.pptx
Kebutuhan khusus pada permasalahan psikologis.pptx
royalbalidigitalprin
 
CDOB Cara Distribusi Obat yang Baik Peraturan BPOM
CDOB Cara Distribusi Obat yang Baik Peraturan BPOMCDOB Cara Distribusi Obat yang Baik Peraturan BPOM
CDOB Cara Distribusi Obat yang Baik Peraturan BPOM
LinaJuwairiyah1
 
342048743-MATERI-KONSELING-MENYUSUI.pptx
342048743-MATERI-KONSELING-MENYUSUI.pptx342048743-MATERI-KONSELING-MENYUSUI.pptx
342048743-MATERI-KONSELING-MENYUSUI.pptx
serdangahmad
 
04 KONSEP BIAYA PELAYANAN KESEHATAN dan TARIF .pptx
04 KONSEP BIAYA PELAYANAN KESEHATAN dan TARIF .pptx04 KONSEP BIAYA PELAYANAN KESEHATAN dan TARIF .pptx
04 KONSEP BIAYA PELAYANAN KESEHATAN dan TARIF .pptx
zirmajulianda1
 
PERAN PERAWAT DALAM PEMBERIAN KEMOTERAPI
PERAN PERAWAT DALAM PEMBERIAN KEMOTERAPIPERAN PERAWAT DALAM PEMBERIAN KEMOTERAPI
PERAN PERAWAT DALAM PEMBERIAN KEMOTERAPI
nirmalaamir3
 

Recently uploaded (7)

(Aborsi kandungan) obat penggugur kandungan untuk masa depan yang belum mau {...
(Aborsi kandungan) obat penggugur kandungan untuk masa depan yang belum mau {...(Aborsi kandungan) obat penggugur kandungan untuk masa depan yang belum mau {...
(Aborsi kandungan) obat penggugur kandungan untuk masa depan yang belum mau {...
 
Konsep Dasar Keperawatan Komplementer 2020.pdf
Konsep Dasar Keperawatan Komplementer 2020.pdfKonsep Dasar Keperawatan Komplementer 2020.pdf
Konsep Dasar Keperawatan Komplementer 2020.pdf
 
Kebutuhan khusus pada permasalahan psikologis.pptx
Kebutuhan khusus  pada permasalahan psikologis.pptxKebutuhan khusus  pada permasalahan psikologis.pptx
Kebutuhan khusus pada permasalahan psikologis.pptx
 
CDOB Cara Distribusi Obat yang Baik Peraturan BPOM
CDOB Cara Distribusi Obat yang Baik Peraturan BPOMCDOB Cara Distribusi Obat yang Baik Peraturan BPOM
CDOB Cara Distribusi Obat yang Baik Peraturan BPOM
 
342048743-MATERI-KONSELING-MENYUSUI.pptx
342048743-MATERI-KONSELING-MENYUSUI.pptx342048743-MATERI-KONSELING-MENYUSUI.pptx
342048743-MATERI-KONSELING-MENYUSUI.pptx
 
04 KONSEP BIAYA PELAYANAN KESEHATAN dan TARIF .pptx
04 KONSEP BIAYA PELAYANAN KESEHATAN dan TARIF .pptx04 KONSEP BIAYA PELAYANAN KESEHATAN dan TARIF .pptx
04 KONSEP BIAYA PELAYANAN KESEHATAN dan TARIF .pptx
 
PERAN PERAWAT DALAM PEMBERIAN KEMOTERAPI
PERAN PERAWAT DALAM PEMBERIAN KEMOTERAPIPERAN PERAWAT DALAM PEMBERIAN KEMOTERAPI
PERAN PERAWAT DALAM PEMBERIAN KEMOTERAPI
 

Idk 2 tm2 adaptasi jejas & penuaan sel

  • 1. Adaptasi Sel, Jejas Sel& Penuaan sel
  • 2.
  • 4. Adaptasi sel •Adalah penyesuaian sel yang bersifat refersibel akibat suatu jejas/injury •Meliputi :perubahan fungsi, anatomi
  • 5. Respon sel terhadap stimulus stress & Injury
  • 6. Adaptasi Sel Atrofi Hipertrofi Hiperplasia Metaplasia Displasia
  • 7. Atrofi  Pe↓ ukuran sel  Sel dapat me↓ fungsinya namun tidak mati Penyebab: 1. Berkurangnya beban kerja, ex. imobilisasi anggota gerak pada penyembuhan fraktur 2. Hilangnya persyarafan, ex. stroke 3. Nutrisi tidak adekuat 4. Hilangnya rangsangan hormon, ex. menopause 5. Penuaan
  • 8. Hipertrofi  Penambahan ukuran sel penambahan ukuran organ Fisiologis: angkat berat  hipertrofi otot rangka Patologis: hipertrofi otot jantung
  • 9. Hiperplasia  Pe↑ jumlah sel dalam organ atau jaringan  Hipertrofi & hiperplasia sering terjadi bersama2  Penyebab: peningkatan rangsangan hormon pertumbuhan  Contoh: Fisiologis: hiperplasia & hipertrofi otot uterus pada gravida Patologis: tumor
  • 10. Metaplasia  Perubahan satu jenis sel dewasa (epitel & mesenkimal) menjadi jenis sel dewasa lainnya yang lebih adaptif  Berasal dari pemprograman kembali secara genetik sel stem (sel induk) epitelial/mesenkimal Contoh:  Perubahan epitel silinder menjadi epitel gepeng pada sel epitel saluran pernafasan perokok  Kanker (Ca.)
  • 11. Displasia Dysplasia  Hilangnya keseragaman sel secara individu juga hilangnya orientasi susunan sel-sel tersebut Contoh: sel kanker paru2
  • 12. Jejas Sel •Jejas (Injury): Trauma/Luka •Jejas sel merupakan keadaan dimana sel adaptasi secara berlebihan
  • 13. Respon sel terhadap stimulus stress & Injury
  • 14. Penyebab Jejas (Cedera/Injuri) 1. Hipoksia Penyebab tersering: iskemik (terhentinya suplai darah dalam jaringan) Contoh: asma, anemia 2. Bahan Kimia Semua bahan dapat menyebabkan jejas, bahkan zat tak berbahaya jika kadarnya terlalu tinggi atau rendah 3. Agen infeksius: bakteri, virus, jamur, parasit 4. Reaksi imunologi: penyakit autoimun, alergi 5. Ketidakseimbangan nutrisi: kekurangan kalor-protein, diabetes melitus 6. Agen fisik: radiasi, trauma, suhu ekstrem
  • 15. Apoptosis vs Nekrosis Nekrosis: kematian sel abnormal, patologis Ex. Luka gangren pada ulcus diabetik Apoptosis: kematian sel terprogram, program “bunuh diri” sel, Kematian sel ( untuksel-sel yang terinfeksi, sel yang mengalami kerusakan DNA akibat radiasi atau bahan toksik yang dapat memicu kanker Ex. peluruhan endometrium saat menstruasi
  • 16. Perbedaan Nekrosis Apoptosis Rangsangan Hipoksia, toksin Faktor fisiologik/patologik Gambaran histologis Pembengkakan sel pengerutan sel Membran plasma Rusak Intak/utuh Reaksi jaringan Sering menyebabkan inflamasi Tidak ada inflamasi Fagositosis badan apoptotik
  • 17. Contoh Nekrosis: Contoh: - Nekrosis: infark ginjal, pada sel otak akibat stroke iskemik
  • 18. PENUAAN SEL •Karena aktifitas sel yang menurun •Mitokondria yang menghasilkan ROS memegang peran penting dalam penuaan (Reactive oksigen spesies adalah radikal bebas yang berupa oksigen )
  • 19.
  • 20.
  • 22.