SlideShare a Scribd company logo
FAKTOR –FAKTOR
YANG
MEMPENGARUHI
KEHAMILAN
Askeb 1
STATUS KESEHATAN
1. PENYAKIT / KOMPLIKASI
LANGSUNG KEHAMILAN
EX : HIPEREMESIS, PREEKLAMSI,
SEROTINUS, KEHAMILAN EKTOPIK, PLASENTA
PREVIA, SOLUSIO PLASENTA, PERDARAHAN
ANTEPARTUM, GMELLI.
2. PENYAKIT / KOMPLIKASI TIDAK
LANGSUNG KEHAMILAN
EX : PENYAKIT ALAT KANDUNGAN,
KARDIOVASKULER, DARAH, SALURAN
PERNAFASAN, TRACTUS DIGESTIFUS, HEPAR,
GINJAL, SALURAN KEMIH, ENDOKRIN,
SYARAF, IMS.
STATUS GIZI
Benarkah Wanita Hamil Makan Dua Porsi
Lebih Banyak Dari Biasanya ?
Sumber : Food Nutrition board, National Research Council : Recommended Dietary Allowance
9th Ed. Washington DC, National Academy Science, 1980.
ZAT GIZI
KEBUTUHAN
HARIAN
TAMBAHAN ZAT GIZI
HAMIL MENYUSUI
Protein (g) 44 + 30 + 20
Zat Besi (mg) 18 + 30-60 + 30-60
Kalsium 800 + 400 + 400
TABEL. 1. KOMPOSISI UTAMA KEBUTUHAN HARIAN WANITA USIA 19 – 50 TH
KEBUTUHAN TAMBAHAN HARIAN WANITA SEMASA :
KEGUNAAN MAKANAN BAGI WANITA HAMIL
1. UNTUK PERTUMBUHAN JANIN YANG ADA DALAM KANDUNGAN,
2. UNTUK MEMPERTAHANKAN KESEHATAN DAN KEKUATAN BADAN IBU SENDIRI,
3. AGAR SUPAYA LUKA-LUKA PERSALINAN LEKAS SEMBUH DALAM NIFAS,
4. GUNA MENGADAKAN CADANGAN UNTUK MASA LAKTASI.
KEBUTUHAN MAKANAN IBU HAMIL SETIAP TRIMESTER
• PADA TRIMESTER I
PADA UMUR KEHAMILAN 1-3 BULAN , KEMUNGKINAN TERJADI PERNURUNAN BERAT BADAN.
HAL INI DISEBABKAN ADANYA GANGGUAN PUSING, MUAL BAHKAN MUNTAH. UNTUK ITU
DIANJURKAN PORSI MAKANAN KECIL TETAPI SERING
• PADA TRIMESTER II
NAFSU MAKANAN IBU MEMBAIK, MAKAN MAKANAN YANG DIBERIKAN 3X SEHARI DITAMBAH 1
X MAKANAN SELINGAN. HIDANGAN LAUK PAUK HEWANI SEPERTI : TELUR, IKAN, DAGING,
TERI, HATI SANGAT BAIK DAN BERMANFAAT UNTUK MENGHINDARI KURANG DARAH.
• PADA TRIMESTER III
MAKANAN HARUS DISESUAIKAN DENGAN KEADAAN BADAN IBU. BILA IBU HAMIL MEMPUNYAI
BERAT BADAN KELEBIHAN, MAKA MAKANAN POKOK DAN TEPUNG-TEPUNGAN DIKURANGI, DAN
MEMPERBANYAK SAYUR-SAYURAN DAN BUAH-BUAHAN SEGAR UNTUK MENGHINDARI
SEMBELIT.
SUMBER : MAULANA. 2008. PANDUAN KEHAMILAN LENGKAP
NAMA BAHAN BERAT GRAM UKURAN RUMAH TANGGA
BERAS 300 4 GELAS NASI
DAGING 75 3 POTONG SEDANG
TEMPE 75 3 POTONG KECIL
SAYURAN 300 3 GELAS
BUAH 200 2 POTONG
SUSU 200 1 GELAS
GULA 10 1 SENDOK MAKAN
MINYAK 25 5 SENDOK MAKAN
TABEL 2. KEBUTUHAN GIZI SETIAP HARI BAGI IBU HAMIL
PESAN PENTING UNTUK IBU HAMIL
MAKAN &
MINUM LEBIH
BANYAK
CEGAH KURANG
DARAH SAAT
HAMIL
TABLET FE
CEGAH GIGI
DAN TULANG
RAPUH
KENALI GEJALA
ANEMIA
MAKAN BERANEKA
RAGAM MAKANAN
MAKAN BUAH
SEGAR
HINDARI
PANTANGAN
MAKANAN
HINDARI
MEROKOK &
MINUMAN KERAS
JANGAN LUPA
PERIKSA DI
BIDAN
Zat Berbahaya Bagi Ibu Hamil
BERIKUT PANDUAN YANG DISAMPIKAN OLEH DR. ALFIDEN, SP.OG
(PANDUAN LENGKAP KEHAMILAN, 2008) :
• CUKUP SAYURAN HIJAU DAN KUNING YANG MENGANDUNG BETA-KAROTEN YANG
BERSIFAT MELINDUNGI, KARENA ITU AKAN DAPAT MELAWAN REAKSI RACUN DALAM
MAKANAN
• HINDARI PEMAKAIAN SAKARIN, KARENA ZAT INI BISA MENEMBUS PLASENTA,
SEDANGKAN PENGARUH JANGKA PANJANG TERHADAP JANIN BELUM DIKETAHUI.
PEMANIS YANG TERBUAT DARI KARBOHIDRAT, SEPERTI SORBITOL DAN MANNITOL
DIANGGAP AMAN TETEPAI WASPADALAH KARENA TIDAK RENDAH KALORINYA DAN
DOSIS MENNEGAH SAJA DAPAT MENYEBABKAN DIARE.
• SEBISA MUNGKIN, MASAKLAH DARI AWAL BAHAN-BAHAN YANG SEGAR.
• BERHATI-HATILAH DENGAN IKAN HASIL PANCINGAN SENDIRI. MUNGKIN IKAN-IKAN
INI HIDUP DI AIR YANG SUDAH DIKOTORI BAHAN-BAHAN KIMIA.
• HINDARI MAKANAN YANG DIAWETKAN DENGAN NITRAT DAN NITRIT PADA
UMUMNYA. MISSAL SOSIS, SALAMI, DAGING AWETAN, IKAN DAN DAGING ASAP
• HINDARI PENGGUNAAN MSG (MONOSODIUM ULTRA GLUTAMAT) SAAT ANDA
MEMASAK, YANG BIASA TERKANDUNG DALAM VETSIN ATAU KALDU BUBUK.
• PILIHLAH DAGING YANG TIDAK TERLALU BERLEMAK DAN AYAM/BURUNG TANPA
KULIT.
• CUCILAH BUAH DAN SAYURAN, KALAU PERLU KUPAS ATAU GOSOK KULITNYA UNTUK
MENGIHALANGAKANN PERMUKAAN YANG MASIH MENGANDUNG BAHAN KIMIA
TERUTAMA YANG MEMILIKI PERMUKAAN SEPERTI LILIN (MISSAL APEL, KETIMUN,
TOMAT DAN TERONG).
• PILIHLAH PRODUK LOCAL. PRODUK IMPOR MUNGKIN LEBIH BANYAK MENGANDUNG
PEPTISIDA DAN BAHAN PENGAWET.
• VARIASIKAN MENU ANDA.
GAYA HIDUP SEHAT
• KEMAJUAN TEKNOLOGI TIDAK SAJA MEMBUAT HIDUP
MANUSIA MENJADI LEBIH MUDAH TETAPI MENGAKIBATKAN
KERUGIAN DALAM BIDANG KESEHATAN
PENGAWET BAHAN MAKANAN
ELEKTRONIK MEMBUAT MALAS OLAH RAGA
MAKANAN INSTANT KALORI BERLEBIH
MEROKOK
MINUMAN BERALKOHOL
NARKOTIKA
JANIN CACAT, GANGGUAN PERTUMBUHAN, KEMATIAN.
MENYEBBAKAN KESUBURAN AKIBAT RUSAKNYA SPERMATOZOA
SUBSTANCE
ABUSE
OBAT-OBATAN
MEROKOK
ALKOHOL & KAFEIN
KETERGANTUNGAN
OBAT/NAPZA
SINAR ROTGEN /
RADIASI
• TERATOGENIK /
DISMORFOGENIK
OBAT-OBATAN
OBAT RISIKO
Asetozolamida Cacat anggota badan
Amfetamin
Transposisi pembuluh darah besar, palate skiziz,
takikardi
Amitriptin Iritabilitas Neonatus
Antidiabetik oral Kematian janin dalam kandungan
Anti kanker Trombositopenia, cacat bawaan
Aspirin IUGR
Dietilstilbestrol Karsinoma Vagina, kelainan saluran kelamin
Dihidrosetreptomisin Tuli
Dikumarol Kelainan rangka dan wajah, retardasi mental
Etanol Mikrosefali, palatoskiziz, retardasi mental
Fenitoin Kelainan majemuk
Fenasetin Gangguan dalam darah
Fenmetrasin Cacat rangka dan alat dalam
Klorokuin Kerusakan retina dan syaraf ke delapan
Klorropamida Kelainan meningkat
Kloramfenikol Gangguan pernafasan, grey sindrom (sindrom abu-abu)
LSD Kelainan Kromosom
Meksilin Kelainan Majemuk
Metrotreksat Kelainan Majemuk
OBAT RISIKO
Parametadion Kelainan Majemuk
Pedofilin Kelainan Majemuk
Serotonin Kelaianan Meningkat
Steroid Seks Sindroma VACTREL
Streptomicin
Kerusakan saraf kedelapan, mikromelia, kelainan rangka
majemuk
Tetrasiklin
Pertumbuhan tulang terhambat, mikromelia, sindaktili,
gigi kuning
Thalidomide Pokomelia, Amelia, meromelia, kelaianan alat dalam
Tolbutamid Kelainan Meningkat
Trimetadion Kelainan Majemuk
Warfarin Kelainan rangka dan wajah, retardasi mental
Yodium Goiter Congenital, hipotiroidisme, retardasi mental
NIKOTIN
MENYEBABKAN
GANGGUAN
KONTRAKSI
CO
MENGIKAT
HB DLM
DARAH
BBLR
ABORTUS
PREMATUR,
PERDARAHAN
MEROKOK
IBU HAMIL
MENGKONSUMSI
ALCOHOL
BAYI
GANGGUAN
MENTAL
OTAK, CACAT
KEPALA &
MUKA
IUGR
ALKOHOL & KAFEIN
NAPZA
MORFIN
HEROIN
PETHIDIN
GANJA
KETERGANTUNGAN
OBAT/NAPZA
IBU HAMIL DENGAN KETERGANTUNGAN OBAT UMUMNYA TAKUT MELAHIRKAN
BAYI, CACAT, MERASA GELISAH, BINGUNG DAN TAKUT TERHADAP AKIBAT YANG
DIALAMI OLEH BAYINYA DENGAN MINUM OBAT-OBATAN TSB
• TRIMESTER I
MERUPAKAN TAHAP DASAR PEMBENTUKAN ORGAN TERMASUK ORGAN VITAL
OTAK, SUMSUM TULANG BELAKANG, JANTUNG, GINJAL DAN PERNAFASAN
SEHINGGA DAPAT MENIMBULKAN KECACATAN JANIN, MALFORMASI JANIN,
RETARDASI MENTAL, ABORTUS, PERSALINAN PREMATURUS
• EFEK RADIASI THD JANIN TERGANTUNG DARI UMUR KEHAMILAN, BEBERAPA
SAAT PAPARAN RADIASI BERLANGSUNG, SEBERAPA BESAR JUMLAH RADIASI
YANG DITERIMA
SINAR ROTGEN /
RADIASI
HAMIL DI LUAR NIKAH
R
E
A
K
S
I
- MELARIKAN DIRI DARI TANGGUNG JAWAB, MELAKUKAN
ABORTUS, MEMBUANG ANAKNYA, MENITIPKAN ANAK DI PANTI
ASUHAN
- BERUSAHA MELAKUKAN ABORSI DAN BUNUH DIRI
- MELAKUKAN PEKERJAAN SEBAGAI SEORNAG IBU WALAU
KETERPAKSAAN
FAKTOR PSIKOLOGIS
EKSTERNAL
INTERNAL
STRESSOR
Status Marital, maladaptasi,
relationship, kasih sayang,
support mental, broken
home
Kecemasan, ketegangan,
ketakutan, penyakit, cacat,
tidak percaya diri,
perubahan penampilan,
perubahan peran sebagai
orang tua, takut terhadap
persalinan, takut kehilangan
pekerjaan
SUPPORT KELUARGA
• DUKUNGAN KELUARGA MERUPAKAN ANDIL BESAR DALAM
MENENTUKAN STATUS KESEHATAN IBU. JIKA SELURUH
KELUARGA MENGHARAPKAN KEHAMILAN, MENDUKUNG BAHKAN
MEMPERLIHATKAN DUKUNGANNYA DALAM BERBAGAI HAL, IBU
HAMIL PUN AKAN MERASA PERCAYA DIRI, LEBIH BAHAGIA DAN
SIAP MENJALANI KEHAMILAN, PERSALINAN DAN MASA NIFAS
FAKTOR LINGKUNGAN, SOSIAL,
BUDAYA & EKONOMI
1. KEBIASAAN ADAT ISTIADAT
• MEMBAWA GUNTING KECIL / PISAU / BENDA TAJAM LAINNNYA DI
KANTUNG BAJU SI IBU AGAR JANIN TERHINDAR DARI MARABAHAYA
FAKTA : HAL INI JUSTRU LEBIH MEMBAHAYAKAN APABILA BENDA
TAJAM ITU MELUKAI SI IBU
• IBU HAMIL TIDAK BOLEH KELUAR MALAM, KARENA BANYAK ROH JAHAT
YANG AKAN MENGGANGGU JANIN.
• FAKTA : SECARA PSIKOLOGIS, IBU HAMIL MENTALNYA SENSITIVE DAN
MUDAH TAKUT SEHINGGA PADA MALAM HARI TIDAK DIANJURKAN
BERPERGIAN. SECARA MEDIS-BIOLOGIS, IBU HAMIL TIDAK DIANJURKAN
KELUAR MALAM TERLALU LAMA, APALAGI LARUT MALAM. KONDISI IBU
DAN JANIN BISA TERANCAM KARENA UDARA MALAM KURANG
BERSAHABAT DISEBABKAN BANYAK MENGENDAPKAN KARBONDIOKSIDA
(CO2).
MITOS
• IBU HAMIL DILARANG MELILITKAN HANDUK DI LEHER AGAR ANAK YANG
DIKANDUNGNYA TAK TERLILIT TALI PUSAT.
• FAKTA : INIPUN JELAS MENGADA-ADA TAK ADA KAITAN ANTARA
HANDUK DI LEHER DENGAN BAYI YANG BERADA DI RAHIM. SECARA
MEDIS, HIPERAKTIVITAS GERAKAN BAYI DIDUGA DAPAT MENYEBABKAN
LILITAN TALI PUSAT KARENA TERLALU AKTIF
• IBU HAMIL DAN SUAMINYA DILARANG MEMBUNUH BINATANG, SEBAB
JIKA DILAKUKAN BISA MENIMBULKAN CACAT PADA JANIN SESUAI
DENGAN PERBUATANNYA ITU.
• FAKTA : TENTU SAJA TAK DEMIKIAN. CACAT JANIN DISEBABKAN OLEH
KESALAHAN/KEKURANGAN GIZI, PENYAKIT, KETURUNAN ATAU PENGARUH
RADIASI. SEDANGKAN GUGURNYA JANIN PALING BNAYKA DISEBABKAN
KARENA PENYAKIT, GERAKAN EKSTREM YANG DILAKUKAN OLEH IBU
(MISSAL BENTURAN) DANK ARENA PSIKOLOGIS (MISALNYA SHOCK,
STRESS, PINGSAN). TAPI YANG PERLU DIINGAT, MEMBUNUH ATAU
MENGANIAYA BINATANG ADALAH PERBUATAN YANG TAK BIAS
DIBENARKAN.
• JANGAN MAKAN IKAN MENTAH AGAR BAYINYA TIDAK BAU AMIS
• FAKTA : BAYI YANG BARU DILAHIRKAN DAN BELUM DIBERSIHKAN
MEMANG SEDIKIT BERBAU AMIS DARAH. TAPI INI BUKAN LANTARAN
IKAN YANG DIKONSUMSI IBU HAMIL, MELAINKAN KARENA AROMA (BAU)
CAIRAN KETUBAN. YANG TERBAIK TENTU SAJA MAKAN IKAN MATANG,
KARENA KEBERSIHANNYA JELAS TERJAGA KETIMBANG IKAN MENTAH.
• JANGAN MINUM ES AGAR BAYI TAK BESAR. MINUM ES ATAU MINUMAN
DINGIN DIYAKINI MENYEBABKAN JANIN MEMBESAR ATAU MEMBEKU
SEHINGGA DIKHAWATIRKAN BAYI AKAN SULIT KELUAR
• FAKTA : SEBENARNYA YANG MENYEBABKAN BAYI BESAR ADALAH
MAKANAN YANG BERGIZI BAIK DAN FACTOR KETURUNAN. MINUM ES
TAK DILARANG ASAL TAK BERLEBIHAN. KAREN AJIKA TERLALU BANYAK,
ULU HATI AKAN TERASA SESAK DAN INI TENTU MEMBUAT SI IBU HAMIL
MERASA TAK NYAMAN. LAGI PULA SEGALA SESUATU YANG BERLEBIHAN
AKAN SELALU BERDAMPAK TAK BAIK.
FASILITAS KESEHATAN
• ADANYA FASILITAS KESEHATAN YG MEMADAI AKAN SANGAT
MENENTUKAN KUALITAS PELAYANAN KEPADA IBU HAMIL. DETEKSI DINI
TERHADAP KEMUNGKINAN ADANYA PENYULIT AKAN LEBIH TEPAT,
SEHINGGA LANGKAH ANTISIPATIF AKAN LEBIH CEPAT DIAMBIL
EKONOMI
• EKONOMI MENJADI SALAH SATU FAKTOR PENENTU DALAM PROSES
KEHAMILAN YG SEHAT, KELUARGA DENGAN EKONOMI CUKUP DAPAT
MEMERIKSAKAN KEHAMILANNYA SECAR RUTIN, MERENCANAKAN
PERSALINAN DI TENAGA KESEHATAN DAN MELAKUKAN PERSIAPAN
LAINNYA DENGAN BAIK. DENGAN ADANYA PERENCANAAN YG BAIK SEJAK
AWAL, MEMBUAT TABULIN
TINGKAT PENDIDIKAN
• SANGAT BERPERAN DALAM KUALITS PERAWATAN BAYINYA. INFORMASI
YANG BERHUBUNGAN DENGAN PERAWATAN KEHAMILAN SANGAT
DIBUTUHKAN, SEHINGGA AKAN MENINGKATKAN PENGETAHUANNYA.
PADA IBU HAMIL DENGAN TINGKAT PENDIDIKAN YANG RENDAH KADANG
KETIKA TIDAK MENDAPATKAN CUKUP INFORMASI MENGENAI
KESEHATANNYA, MAKA IA TIDAK TAHU MENGENAI CARA BAGAIMANA
CARA MELAKUKAN PERAWATAN KEHAMILAN YANG BAIK.
PEKERJAAN
• PEKERJAAN SESEORANG AKAN MENGGAMBARKAN AKTIVITAS DAN
TINGKAT KESEJAHTRAAN EKONOMI YANG AKAN DIDAPATKAN. HASIL
PENELITIAN JUGA MENUNJUKAN BAHWA IBU YANG BEKERJA MEMPUNYAI
TINGKAT PEGETAHUAN YANG LEBIH BAIK DARI IBU YANG TIDAK
BEKERJA, KARENA IBU YANG BEKERJA BANYAK MEMILIKI KESEMPATAN
UNTUK BERINTERAKSI DENGAN ORANG LAIN, SEHINGGA LEBIH
MEMPUNYAI BANYAK PELUANG JUGA UNTUK MENDAPATKAN INFORMASI
SEPUTAR KEADAANYA
Faktorfaktoryangmempengaruhikehamilan

More Related Content

What's hot

Brosur persiapan persalinan tugas askeb
Brosur   persiapan persalinan tugas askeb Brosur   persiapan persalinan tugas askeb
Brosur persiapan persalinan tugas askeb dery laskar/ kahadari
 
Aspek Sosial Budaya Persalinan
Aspek Sosial Budaya PersalinanAspek Sosial Budaya Persalinan
Aspek Sosial Budaya Persalinan
evianamsaputri
 
pengenalan tanda bahaya kehamilan
pengenalan tanda bahaya kehamilanpengenalan tanda bahaya kehamilan
pengenalan tanda bahaya kehamilan
rthnvtsr
 
Penyuluhan Ibu Hamil Resiko Tinggi
Penyuluhan Ibu Hamil Resiko TinggiPenyuluhan Ibu Hamil Resiko Tinggi
Penyuluhan Ibu Hamil Resiko Tinggidpalupiw
 
Pengenalan resti
Pengenalan restiPengenalan resti
Pengenalan resti
Eka Hardiyaningrum
 
Mengenal tradisi budaya nusantara seputar kehamilan
Mengenal tradisi budaya nusantara seputar kehamilanMengenal tradisi budaya nusantara seputar kehamilan
Mengenal tradisi budaya nusantara seputar kehamilanRannyta
 
Askeb faktor yg mempengaruhi kehamilan AKBID PARAMATA
Askeb faktor yg mempengaruhi kehamilan AKBID PARAMATAAskeb faktor yg mempengaruhi kehamilan AKBID PARAMATA
Askeb faktor yg mempengaruhi kehamilan AKBID PARAMATAOperator Warnet Vast Raha
 
PPT askeb III (tindak lanjut)
PPT askeb III (tindak lanjut)PPT askeb III (tindak lanjut)
PPT askeb III (tindak lanjut)
Resti Giyarmi
 
14. tanda tanda bahaya kehamilan--
14. tanda tanda bahaya kehamilan--14. tanda tanda bahaya kehamilan--
14. tanda tanda bahaya kehamilan--
Devi Narti
 
Khiba
KhibaKhiba
Persiapan dan perencanaan_persalinan
Persiapan dan perencanaan_persalinanPersiapan dan perencanaan_persalinan
Persiapan dan perencanaan_persalinan
Triana Septianti
 
KB 1 Faktor Fisiologis dalam Kehamilan
KB 1 Faktor Fisiologis dalam KehamilanKB 1 Faktor Fisiologis dalam Kehamilan
KB 1 Faktor Fisiologis dalam KehamilanUwes Chaeruman
 
Askeb i (kehamilan) 3
Askeb i (kehamilan) 3Askeb i (kehamilan) 3
Askeb i (kehamilan) 3
Andi Nurfahmi Ummul
 
Paparan catin 17 april 2017
Paparan catin 17 april 2017Paparan catin 17 april 2017
Paparan catin 17 april 2017
Rs husada
 
Persiapan kehamilan
Persiapan kehamilanPersiapan kehamilan
Persiapan kehamilan
Agus Half Version
 
Aaaaaaaaaaasssssssskb
AaaaaaaaaaasssssssskbAaaaaaaaaaasssssssskb
Aaaaaaaaaaasssssssskb
Warnet Raha
 

What's hot (20)

Brosur persiapan persalinan tugas askeb
Brosur   persiapan persalinan tugas askeb Brosur   persiapan persalinan tugas askeb
Brosur persiapan persalinan tugas askeb
 
Aspek Sosial Budaya Persalinan
Aspek Sosial Budaya PersalinanAspek Sosial Budaya Persalinan
Aspek Sosial Budaya Persalinan
 
pengenalan tanda bahaya kehamilan
pengenalan tanda bahaya kehamilanpengenalan tanda bahaya kehamilan
pengenalan tanda bahaya kehamilan
 
Penyuluhan Ibu Hamil Resiko Tinggi
Penyuluhan Ibu Hamil Resiko TinggiPenyuluhan Ibu Hamil Resiko Tinggi
Penyuluhan Ibu Hamil Resiko Tinggi
 
Pengenalan resti
Pengenalan restiPengenalan resti
Pengenalan resti
 
Mengenal tradisi budaya nusantara seputar kehamilan
Mengenal tradisi budaya nusantara seputar kehamilanMengenal tradisi budaya nusantara seputar kehamilan
Mengenal tradisi budaya nusantara seputar kehamilan
 
Askeb faktor yg mempengaruhi kehamilan AKBID PARAMATA
Askeb faktor yg mempengaruhi kehamilan AKBID PARAMATAAskeb faktor yg mempengaruhi kehamilan AKBID PARAMATA
Askeb faktor yg mempengaruhi kehamilan AKBID PARAMATA
 
PPT askeb III (tindak lanjut)
PPT askeb III (tindak lanjut)PPT askeb III (tindak lanjut)
PPT askeb III (tindak lanjut)
 
14. tanda tanda bahaya kehamilan--
14. tanda tanda bahaya kehamilan--14. tanda tanda bahaya kehamilan--
14. tanda tanda bahaya kehamilan--
 
Khiba
KhibaKhiba
Khiba
 
leaflet persiapan persalinan 2
leaflet persiapan persalinan 2leaflet persiapan persalinan 2
leaflet persiapan persalinan 2
 
Leaflet bumil
Leaflet bumilLeaflet bumil
Leaflet bumil
 
ANC Berkualitas
ANC BerkualitasANC Berkualitas
ANC Berkualitas
 
Leaflet persiapan persalinan
Leaflet persiapan persalinan Leaflet persiapan persalinan
Leaflet persiapan persalinan
 
Persiapan dan perencanaan_persalinan
Persiapan dan perencanaan_persalinanPersiapan dan perencanaan_persalinan
Persiapan dan perencanaan_persalinan
 
KB 1 Faktor Fisiologis dalam Kehamilan
KB 1 Faktor Fisiologis dalam KehamilanKB 1 Faktor Fisiologis dalam Kehamilan
KB 1 Faktor Fisiologis dalam Kehamilan
 
Askeb i (kehamilan) 3
Askeb i (kehamilan) 3Askeb i (kehamilan) 3
Askeb i (kehamilan) 3
 
Paparan catin 17 april 2017
Paparan catin 17 april 2017Paparan catin 17 april 2017
Paparan catin 17 april 2017
 
Persiapan kehamilan
Persiapan kehamilanPersiapan kehamilan
Persiapan kehamilan
 
Aaaaaaaaaaasssssssskb
AaaaaaaaaaasssssssskbAaaaaaaaaaasssssssskb
Aaaaaaaaaaasssssssskb
 

Viewers also liked

2012 JTEL - Workshop: Basics of Game Design
2012 JTEL - Workshop: Basics of Game Design 2012 JTEL - Workshop: Basics of Game Design
2012 JTEL - Workshop: Basics of Game Design
Carolina Islas Sedano
 
Pasatiempos lectoescritura
Pasatiempos lectoescrituraPasatiempos lectoescritura
Pasatiempos lectoescritura
Santiago Campos zurano
 
Power of Play - Learning With Knowledge Guru
Power of Play - Learning With Knowledge GuruPower of Play - Learning With Knowledge Guru
Power of Play - Learning With Knowledge Guru
Bottom-Line Performance
 
Videoconference Italiy Turckey
Videoconference Italiy TurckeyVideoconference Italiy Turckey
Videoconference Italiy Turckey
angela iaia
 
La millor consola
La millor consolaLa millor consola
La millor consola
queporras
 
La comisión paritaria.
La comisión paritaria.La comisión paritaria.
La comisión paritaria.
R R.
 
Jurnal p value saru arah (kelompok ganjil) (1)
Jurnal p value saru arah (kelompok ganjil) (1)Jurnal p value saru arah (kelompok ganjil) (1)
Jurnal p value saru arah (kelompok ganjil) (1)statistikaits
 
Government Funding
Government FundingGovernment Funding
Government Fundingarianendavis
 
Basic shooting schedule
Basic shooting scheduleBasic shooting schedule
Basic shooting schedule11187AJ
 
Band and Artists
Band and ArtistsBand and Artists
Band and Artistsabbeymoss
 
обл конкур эко_безопасность
обл конкур эко_безопасностьобл конкур эко_безопасность
обл конкур эко_безопасностьмарина маслова
 
Lirik lagu
Lirik laguLirik lagu
Lirik lagu
Sarimah Emabella
 
Lander Eventos
Lander EventosLander Eventos
Lander Eventos
Kelvin Campelo
 
взгляд на проект в логике средового подхода
взгляд на проект в логике средового подходавзгляд на проект в логике средового подхода
взгляд на проект в логике средового подходамарина маслова
 
Co wiem o niedźwiedziu konkurs
Co wiem o niedźwiedziu konkursCo wiem o niedźwiedziu konkurs
Co wiem o niedźwiedziu konkurs
gosiak60
 
Los Angeles
Los AngelesLos Angeles
Los AngelesNely Kay
 

Viewers also liked (20)

SMPLS\ACX
SMPLS\ACX SMPLS\ACX
SMPLS\ACX
 
2012 JTEL - Workshop: Basics of Game Design
2012 JTEL - Workshop: Basics of Game Design 2012 JTEL - Workshop: Basics of Game Design
2012 JTEL - Workshop: Basics of Game Design
 
Pasatiempos lectoescritura
Pasatiempos lectoescrituraPasatiempos lectoescritura
Pasatiempos lectoescritura
 
Power of Play - Learning With Knowledge Guru
Power of Play - Learning With Knowledge GuruPower of Play - Learning With Knowledge Guru
Power of Play - Learning With Knowledge Guru
 
Videoconference Italiy Turckey
Videoconference Italiy TurckeyVideoconference Italiy Turckey
Videoconference Italiy Turckey
 
La millor consola
La millor consolaLa millor consola
La millor consola
 
Financial maths Questions
Financial maths QuestionsFinancial maths Questions
Financial maths Questions
 
La comisión paritaria.
La comisión paritaria.La comisión paritaria.
La comisión paritaria.
 
Jurnal p value saru arah (kelompok ganjil) (1)
Jurnal p value saru arah (kelompok ganjil) (1)Jurnal p value saru arah (kelompok ganjil) (1)
Jurnal p value saru arah (kelompok ganjil) (1)
 
Government Funding
Government FundingGovernment Funding
Government Funding
 
Basic shooting schedule
Basic shooting scheduleBasic shooting schedule
Basic shooting schedule
 
Band and Artists
Band and ArtistsBand and Artists
Band and Artists
 
обл конкур эко_безопасность
обл конкур эко_безопасностьобл конкур эко_безопасность
обл конкур эко_безопасность
 
Lirik lagu
Lirik laguLirik lagu
Lirik lagu
 
Lander Eventos
Lander EventosLander Eventos
Lander Eventos
 
Ingles
InglesIngles
Ingles
 
Confecciones castro1
Confecciones castro1Confecciones castro1
Confecciones castro1
 
взгляд на проект в логике средового подхода
взгляд на проект в логике средового подходавзгляд на проект в логике средового подхода
взгляд на проект в логике средового подхода
 
Co wiem o niedźwiedziu konkurs
Co wiem o niedźwiedziu konkursCo wiem o niedźwiedziu konkurs
Co wiem o niedźwiedziu konkurs
 
Los Angeles
Los AngelesLos Angeles
Los Angeles
 

Similar to Faktorfaktoryangmempengaruhikehamilan

Materi p4 gn terbaru copy
Materi p4 gn terbaru   copyMateri p4 gn terbaru   copy
Materi p4 gn terbaru copybnnpjambi
 
447720813-MATERI-PENYULUHAN-KELAS-IBU-HAMIL-ppt (2).ppt
447720813-MATERI-PENYULUHAN-KELAS-IBU-HAMIL-ppt (2).ppt447720813-MATERI-PENYULUHAN-KELAS-IBU-HAMIL-ppt (2).ppt
447720813-MATERI-PENYULUHAN-KELAS-IBU-HAMIL-ppt (2).ppt
ssuserb0e31e
 
447720813-materi-penyuluhan-kelas-ibu-hamil-ppt2-220601054118-7e97ac92.pdf
447720813-materi-penyuluhan-kelas-ibu-hamil-ppt2-220601054118-7e97ac92.pdf447720813-materi-penyuluhan-kelas-ibu-hamil-ppt2-220601054118-7e97ac92.pdf
447720813-materi-penyuluhan-kelas-ibu-hamil-ppt2-220601054118-7e97ac92.pdf
surya861063
 
PJB DAN ANEMIA PADA BAYI BALITA.pptx
PJB DAN ANEMIA PADA BAYI BALITA.pptxPJB DAN ANEMIA PADA BAYI BALITA.pptx
PJB DAN ANEMIA PADA BAYI BALITA.pptx
susiwijayanti2
 
KESEHATAN REPRODUKSI REMAJA (1).ppt
KESEHATAN REPRODUKSI REMAJA (1).pptKESEHATAN REPRODUKSI REMAJA (1).ppt
KESEHATAN REPRODUKSI REMAJA (1).ppt
GilbertSimamora1
 
Kespro Bagi Catin.pptx
Kespro Bagi Catin.pptxKespro Bagi Catin.pptx
Kespro Bagi Catin.pptx
ekasetiyani3
 
materipenyuluhankesproremaja-100628020507-phpapp01.ppt
materipenyuluhankesproremaja-100628020507-phpapp01.pptmateripenyuluhankesproremaja-100628020507-phpapp01.ppt
materipenyuluhankesproremaja-100628020507-phpapp01.ppt
AAsmaSaad1
 
Materi p4 gn terbaru copy
Materi p4 gn terbaru   copyMateri p4 gn terbaru   copy
Materi p4 gn terbaru copybnnpjambi
 
PPT STUNTING FATAYAT NU pasir sakti kecamatan pasir sakti
PPT STUNTING FATAYAT NU pasir sakti kecamatan pasir saktiPPT STUNTING FATAYAT NU pasir sakti kecamatan pasir sakti
PPT STUNTING FATAYAT NU pasir sakti kecamatan pasir sakti
alfatihdesi
 
DAMPAK PENYALAHGUNAAN NAPZA.ppt repro.ppt
DAMPAK PENYALAHGUNAAN NAPZA.ppt repro.pptDAMPAK PENYALAHGUNAAN NAPZA.ppt repro.ppt
DAMPAK PENYALAHGUNAAN NAPZA.ppt repro.ppt
Inunaini
 
L2309 Infections and Seizure Among Infant.pdf
L2309 Infections and Seizure Among Infant.pdfL2309 Infections and Seizure Among Infant.pdf
L2309 Infections and Seizure Among Infant.pdf
HorakhtyPride
 
Materi Produk OAse Herbal
Materi Produk OAse HerbalMateri Produk OAse Herbal
Materi Produk OAse Herbal
Oase Herbal
 
Nutrisi Herbalife
Nutrisi HerbalifeNutrisi Herbalife
Nutrisi Herbalife
Ika Kusumaningtyas
 
Opp mni nasional wahyu pram
Opp mni nasional wahyu pramOpp mni nasional wahyu pram
Opp mni nasional wahyu pramWahyu Pram
 
KesPro Calon Pengantin.pptx
KesPro Calon Pengantin.pptxKesPro Calon Pengantin.pptx
KesPro Calon Pengantin.pptx
faridagushybana
 
Abecell
AbecellAbecell
Abecell
Oka Wirasatha
 
Blok 2 Modul 1.pptx
Blok 2 Modul 1.pptxBlok 2 Modul 1.pptx
Blok 2 Modul 1.pptx
ssuserc010f5
 

Similar to Faktorfaktoryangmempengaruhikehamilan (20)

Materi p4 gn terbaru copy
Materi p4 gn terbaru   copyMateri p4 gn terbaru   copy
Materi p4 gn terbaru copy
 
447720813-MATERI-PENYULUHAN-KELAS-IBU-HAMIL-ppt (2).ppt
447720813-MATERI-PENYULUHAN-KELAS-IBU-HAMIL-ppt (2).ppt447720813-MATERI-PENYULUHAN-KELAS-IBU-HAMIL-ppt (2).ppt
447720813-MATERI-PENYULUHAN-KELAS-IBU-HAMIL-ppt (2).ppt
 
447720813-materi-penyuluhan-kelas-ibu-hamil-ppt2-220601054118-7e97ac92.pdf
447720813-materi-penyuluhan-kelas-ibu-hamil-ppt2-220601054118-7e97ac92.pdf447720813-materi-penyuluhan-kelas-ibu-hamil-ppt2-220601054118-7e97ac92.pdf
447720813-materi-penyuluhan-kelas-ibu-hamil-ppt2-220601054118-7e97ac92.pdf
 
PJB DAN ANEMIA PADA BAYI BALITA.pptx
PJB DAN ANEMIA PADA BAYI BALITA.pptxPJB DAN ANEMIA PADA BAYI BALITA.pptx
PJB DAN ANEMIA PADA BAYI BALITA.pptx
 
KESEHATAN REPRODUKSI REMAJA (1).ppt
KESEHATAN REPRODUKSI REMAJA (1).pptKESEHATAN REPRODUKSI REMAJA (1).ppt
KESEHATAN REPRODUKSI REMAJA (1).ppt
 
Kespro Bagi Catin.pptx
Kespro Bagi Catin.pptxKespro Bagi Catin.pptx
Kespro Bagi Catin.pptx
 
materipenyuluhankesproremaja-100628020507-phpapp01.ppt
materipenyuluhankesproremaja-100628020507-phpapp01.pptmateripenyuluhankesproremaja-100628020507-phpapp01.ppt
materipenyuluhankesproremaja-100628020507-phpapp01.ppt
 
Materi p4 gn
Materi p4 gnMateri p4 gn
Materi p4 gn
 
Materi p4 gn terbaru copy
Materi p4 gn terbaru   copyMateri p4 gn terbaru   copy
Materi p4 gn terbaru copy
 
Perawatan Kami
Perawatan KamiPerawatan Kami
Perawatan Kami
 
phbs by roza.ppt
phbs by roza.pptphbs by roza.ppt
phbs by roza.ppt
 
PPT STUNTING FATAYAT NU pasir sakti kecamatan pasir sakti
PPT STUNTING FATAYAT NU pasir sakti kecamatan pasir saktiPPT STUNTING FATAYAT NU pasir sakti kecamatan pasir sakti
PPT STUNTING FATAYAT NU pasir sakti kecamatan pasir sakti
 
DAMPAK PENYALAHGUNAAN NAPZA.ppt repro.ppt
DAMPAK PENYALAHGUNAAN NAPZA.ppt repro.pptDAMPAK PENYALAHGUNAAN NAPZA.ppt repro.ppt
DAMPAK PENYALAHGUNAAN NAPZA.ppt repro.ppt
 
L2309 Infections and Seizure Among Infant.pdf
L2309 Infections and Seizure Among Infant.pdfL2309 Infections and Seizure Among Infant.pdf
L2309 Infections and Seizure Among Infant.pdf
 
Materi Produk OAse Herbal
Materi Produk OAse HerbalMateri Produk OAse Herbal
Materi Produk OAse Herbal
 
Nutrisi Herbalife
Nutrisi HerbalifeNutrisi Herbalife
Nutrisi Herbalife
 
Opp mni nasional wahyu pram
Opp mni nasional wahyu pramOpp mni nasional wahyu pram
Opp mni nasional wahyu pram
 
KesPro Calon Pengantin.pptx
KesPro Calon Pengantin.pptxKesPro Calon Pengantin.pptx
KesPro Calon Pengantin.pptx
 
Abecell
AbecellAbecell
Abecell
 
Blok 2 Modul 1.pptx
Blok 2 Modul 1.pptxBlok 2 Modul 1.pptx
Blok 2 Modul 1.pptx
 

More from anita sriwaty

Opening raker 2016
Opening raker 2016Opening raker 2016
Opening raker 2016
anita sriwaty
 
Program diet 13 hari
Program diet 13 hariProgram diet 13 hari
Program diet 13 hari
anita sriwaty
 
Indikator rs
Indikator rsIndikator rs
Indikator rs
anita sriwaty
 
Biokimia metabolismekarbohidrat
Biokimia metabolismekarbohidratBiokimia metabolismekarbohidrat
Biokimia metabolismekarbohidratanita sriwaty
 
Profil of rsu uki direktorat p4
Profil of rsu uki   direktorat p4Profil of rsu uki   direktorat p4
Profil of rsu uki direktorat p4anita sriwaty
 
Icebreakingpenyegaransua 111024053019-phpapp02
Icebreakingpenyegaransua 111024053019-phpapp02Icebreakingpenyegaransua 111024053019-phpapp02
Icebreakingpenyegaransua 111024053019-phpapp02anita sriwaty
 
Ice breaking reflektif_keba
Ice breaking reflektif_kebaIce breaking reflektif_keba
Ice breaking reflektif_kebaanita sriwaty
 
Kisah roti hangus rev
Kisah roti hangus revKisah roti hangus rev
Kisah roti hangus revanita sriwaty
 
Konsep stress & adaptasi
Konsep stress & adaptasiKonsep stress & adaptasi
Konsep stress & adaptasianita sriwaty
 
2. diet gizi buruk pd anak
2. diet gizi buruk pd anak2. diet gizi buruk pd anak
2. diet gizi buruk pd anakanita sriwaty
 

More from anita sriwaty (20)

OPENING RAKER 2016
OPENING RAKER 2016OPENING RAKER 2016
OPENING RAKER 2016
 
Opening raker 2016
Opening raker 2016Opening raker 2016
Opening raker 2016
 
Program diet 13 hari
Program diet 13 hariProgram diet 13 hari
Program diet 13 hari
 
Indikator rs
Indikator rsIndikator rs
Indikator rs
 
Panduan gizi
Panduan giziPanduan gizi
Panduan gizi
 
Biokimia metabolismekarbohidrat
Biokimia metabolismekarbohidratBiokimia metabolismekarbohidrat
Biokimia metabolismekarbohidrat
 
Menu makanan
Menu makananMenu makanan
Menu makanan
 
Gizi ibu hamil2
Gizi ibu hamil2Gizi ibu hamil2
Gizi ibu hamil2
 
Profil of rsu uki direktorat p4
Profil of rsu uki   direktorat p4Profil of rsu uki   direktorat p4
Profil of rsu uki direktorat p4
 
Icebreakingpenyegaransua 111024053019-phpapp02
Icebreakingpenyegaransua 111024053019-phpapp02Icebreakingpenyegaransua 111024053019-phpapp02
Icebreakingpenyegaransua 111024053019-phpapp02
 
Ice breaking reflektif_keba
Ice breaking reflektif_kebaIce breaking reflektif_keba
Ice breaking reflektif_keba
 
Kisah roti hangus rev
Kisah roti hangus revKisah roti hangus rev
Kisah roti hangus rev
 
Olahraga tangan
Olahraga tanganOlahraga tangan
Olahraga tangan
 
Temen lama
Temen lamaTemen lama
Temen lama
 
Tumbuh kembang
Tumbuh kembangTumbuh kembang
Tumbuh kembang
 
Osteoporosis
OsteoporosisOsteoporosis
Osteoporosis
 
Konsep stress & adaptasi
Konsep stress & adaptasiKonsep stress & adaptasi
Konsep stress & adaptasi
 
3. studi kasus dm
3. studi kasus dm3. studi kasus dm
3. studi kasus dm
 
2. diet gizi buruk pd anak
2. diet gizi buruk pd anak2. diet gizi buruk pd anak
2. diet gizi buruk pd anak
 
Dm
DmDm
Dm
 

Faktorfaktoryangmempengaruhikehamilan

  • 2. STATUS KESEHATAN 1. PENYAKIT / KOMPLIKASI LANGSUNG KEHAMILAN EX : HIPEREMESIS, PREEKLAMSI, SEROTINUS, KEHAMILAN EKTOPIK, PLASENTA PREVIA, SOLUSIO PLASENTA, PERDARAHAN ANTEPARTUM, GMELLI. 2. PENYAKIT / KOMPLIKASI TIDAK LANGSUNG KEHAMILAN EX : PENYAKIT ALAT KANDUNGAN, KARDIOVASKULER, DARAH, SALURAN PERNAFASAN, TRACTUS DIGESTIFUS, HEPAR, GINJAL, SALURAN KEMIH, ENDOKRIN, SYARAF, IMS.
  • 3. STATUS GIZI Benarkah Wanita Hamil Makan Dua Porsi Lebih Banyak Dari Biasanya ?
  • 4. Sumber : Food Nutrition board, National Research Council : Recommended Dietary Allowance 9th Ed. Washington DC, National Academy Science, 1980. ZAT GIZI KEBUTUHAN HARIAN TAMBAHAN ZAT GIZI HAMIL MENYUSUI Protein (g) 44 + 30 + 20 Zat Besi (mg) 18 + 30-60 + 30-60 Kalsium 800 + 400 + 400 TABEL. 1. KOMPOSISI UTAMA KEBUTUHAN HARIAN WANITA USIA 19 – 50 TH KEBUTUHAN TAMBAHAN HARIAN WANITA SEMASA :
  • 5. KEGUNAAN MAKANAN BAGI WANITA HAMIL 1. UNTUK PERTUMBUHAN JANIN YANG ADA DALAM KANDUNGAN, 2. UNTUK MEMPERTAHANKAN KESEHATAN DAN KEKUATAN BADAN IBU SENDIRI, 3. AGAR SUPAYA LUKA-LUKA PERSALINAN LEKAS SEMBUH DALAM NIFAS, 4. GUNA MENGADAKAN CADANGAN UNTUK MASA LAKTASI.
  • 6. KEBUTUHAN MAKANAN IBU HAMIL SETIAP TRIMESTER • PADA TRIMESTER I PADA UMUR KEHAMILAN 1-3 BULAN , KEMUNGKINAN TERJADI PERNURUNAN BERAT BADAN. HAL INI DISEBABKAN ADANYA GANGGUAN PUSING, MUAL BAHKAN MUNTAH. UNTUK ITU DIANJURKAN PORSI MAKANAN KECIL TETAPI SERING • PADA TRIMESTER II NAFSU MAKANAN IBU MEMBAIK, MAKAN MAKANAN YANG DIBERIKAN 3X SEHARI DITAMBAH 1 X MAKANAN SELINGAN. HIDANGAN LAUK PAUK HEWANI SEPERTI : TELUR, IKAN, DAGING, TERI, HATI SANGAT BAIK DAN BERMANFAAT UNTUK MENGHINDARI KURANG DARAH. • PADA TRIMESTER III MAKANAN HARUS DISESUAIKAN DENGAN KEADAAN BADAN IBU. BILA IBU HAMIL MEMPUNYAI BERAT BADAN KELEBIHAN, MAKA MAKANAN POKOK DAN TEPUNG-TEPUNGAN DIKURANGI, DAN MEMPERBANYAK SAYUR-SAYURAN DAN BUAH-BUAHAN SEGAR UNTUK MENGHINDARI SEMBELIT.
  • 7. SUMBER : MAULANA. 2008. PANDUAN KEHAMILAN LENGKAP NAMA BAHAN BERAT GRAM UKURAN RUMAH TANGGA BERAS 300 4 GELAS NASI DAGING 75 3 POTONG SEDANG TEMPE 75 3 POTONG KECIL SAYURAN 300 3 GELAS BUAH 200 2 POTONG SUSU 200 1 GELAS GULA 10 1 SENDOK MAKAN MINYAK 25 5 SENDOK MAKAN TABEL 2. KEBUTUHAN GIZI SETIAP HARI BAGI IBU HAMIL
  • 8. PESAN PENTING UNTUK IBU HAMIL MAKAN & MINUM LEBIH BANYAK CEGAH KURANG DARAH SAAT HAMIL TABLET FE CEGAH GIGI DAN TULANG RAPUH KENALI GEJALA ANEMIA MAKAN BERANEKA RAGAM MAKANAN MAKAN BUAH SEGAR HINDARI PANTANGAN MAKANAN HINDARI MEROKOK & MINUMAN KERAS JANGAN LUPA PERIKSA DI BIDAN
  • 9. Zat Berbahaya Bagi Ibu Hamil BERIKUT PANDUAN YANG DISAMPIKAN OLEH DR. ALFIDEN, SP.OG (PANDUAN LENGKAP KEHAMILAN, 2008) : • CUKUP SAYURAN HIJAU DAN KUNING YANG MENGANDUNG BETA-KAROTEN YANG BERSIFAT MELINDUNGI, KARENA ITU AKAN DAPAT MELAWAN REAKSI RACUN DALAM MAKANAN • HINDARI PEMAKAIAN SAKARIN, KARENA ZAT INI BISA MENEMBUS PLASENTA, SEDANGKAN PENGARUH JANGKA PANJANG TERHADAP JANIN BELUM DIKETAHUI. PEMANIS YANG TERBUAT DARI KARBOHIDRAT, SEPERTI SORBITOL DAN MANNITOL DIANGGAP AMAN TETEPAI WASPADALAH KARENA TIDAK RENDAH KALORINYA DAN DOSIS MENNEGAH SAJA DAPAT MENYEBABKAN DIARE. • SEBISA MUNGKIN, MASAKLAH DARI AWAL BAHAN-BAHAN YANG SEGAR. • BERHATI-HATILAH DENGAN IKAN HASIL PANCINGAN SENDIRI. MUNGKIN IKAN-IKAN INI HIDUP DI AIR YANG SUDAH DIKOTORI BAHAN-BAHAN KIMIA.
  • 10. • HINDARI MAKANAN YANG DIAWETKAN DENGAN NITRAT DAN NITRIT PADA UMUMNYA. MISSAL SOSIS, SALAMI, DAGING AWETAN, IKAN DAN DAGING ASAP • HINDARI PENGGUNAAN MSG (MONOSODIUM ULTRA GLUTAMAT) SAAT ANDA MEMASAK, YANG BIASA TERKANDUNG DALAM VETSIN ATAU KALDU BUBUK. • PILIHLAH DAGING YANG TIDAK TERLALU BERLEMAK DAN AYAM/BURUNG TANPA KULIT. • CUCILAH BUAH DAN SAYURAN, KALAU PERLU KUPAS ATAU GOSOK KULITNYA UNTUK MENGIHALANGAKANN PERMUKAAN YANG MASIH MENGANDUNG BAHAN KIMIA TERUTAMA YANG MEMILIKI PERMUKAAN SEPERTI LILIN (MISSAL APEL, KETIMUN, TOMAT DAN TERONG). • PILIHLAH PRODUK LOCAL. PRODUK IMPOR MUNGKIN LEBIH BANYAK MENGANDUNG PEPTISIDA DAN BAHAN PENGAWET. • VARIASIKAN MENU ANDA.
  • 11. GAYA HIDUP SEHAT • KEMAJUAN TEKNOLOGI TIDAK SAJA MEMBUAT HIDUP MANUSIA MENJADI LEBIH MUDAH TETAPI MENGAKIBATKAN KERUGIAN DALAM BIDANG KESEHATAN PENGAWET BAHAN MAKANAN ELEKTRONIK MEMBUAT MALAS OLAH RAGA MAKANAN INSTANT KALORI BERLEBIH MEROKOK MINUMAN BERALKOHOL NARKOTIKA JANIN CACAT, GANGGUAN PERTUMBUHAN, KEMATIAN. MENYEBBAKAN KESUBURAN AKIBAT RUSAKNYA SPERMATOZOA
  • 13. • TERATOGENIK / DISMORFOGENIK OBAT-OBATAN OBAT RISIKO Asetozolamida Cacat anggota badan Amfetamin Transposisi pembuluh darah besar, palate skiziz, takikardi Amitriptin Iritabilitas Neonatus Antidiabetik oral Kematian janin dalam kandungan Anti kanker Trombositopenia, cacat bawaan Aspirin IUGR Dietilstilbestrol Karsinoma Vagina, kelainan saluran kelamin Dihidrosetreptomisin Tuli Dikumarol Kelainan rangka dan wajah, retardasi mental Etanol Mikrosefali, palatoskiziz, retardasi mental Fenitoin Kelainan majemuk Fenasetin Gangguan dalam darah Fenmetrasin Cacat rangka dan alat dalam Klorokuin Kerusakan retina dan syaraf ke delapan Klorropamida Kelainan meningkat Kloramfenikol Gangguan pernafasan, grey sindrom (sindrom abu-abu) LSD Kelainan Kromosom Meksilin Kelainan Majemuk Metrotreksat Kelainan Majemuk
  • 14. OBAT RISIKO Parametadion Kelainan Majemuk Pedofilin Kelainan Majemuk Serotonin Kelaianan Meningkat Steroid Seks Sindroma VACTREL Streptomicin Kerusakan saraf kedelapan, mikromelia, kelainan rangka majemuk Tetrasiklin Pertumbuhan tulang terhambat, mikromelia, sindaktili, gigi kuning Thalidomide Pokomelia, Amelia, meromelia, kelaianan alat dalam Tolbutamid Kelainan Meningkat Trimetadion Kelainan Majemuk Warfarin Kelainan rangka dan wajah, retardasi mental Yodium Goiter Congenital, hipotiroidisme, retardasi mental
  • 17. NAPZA MORFIN HEROIN PETHIDIN GANJA KETERGANTUNGAN OBAT/NAPZA IBU HAMIL DENGAN KETERGANTUNGAN OBAT UMUMNYA TAKUT MELAHIRKAN BAYI, CACAT, MERASA GELISAH, BINGUNG DAN TAKUT TERHADAP AKIBAT YANG DIALAMI OLEH BAYINYA DENGAN MINUM OBAT-OBATAN TSB
  • 18. • TRIMESTER I MERUPAKAN TAHAP DASAR PEMBENTUKAN ORGAN TERMASUK ORGAN VITAL OTAK, SUMSUM TULANG BELAKANG, JANTUNG, GINJAL DAN PERNAFASAN SEHINGGA DAPAT MENIMBULKAN KECACATAN JANIN, MALFORMASI JANIN, RETARDASI MENTAL, ABORTUS, PERSALINAN PREMATURUS • EFEK RADIASI THD JANIN TERGANTUNG DARI UMUR KEHAMILAN, BEBERAPA SAAT PAPARAN RADIASI BERLANGSUNG, SEBERAPA BESAR JUMLAH RADIASI YANG DITERIMA SINAR ROTGEN / RADIASI
  • 19. HAMIL DI LUAR NIKAH R E A K S I - MELARIKAN DIRI DARI TANGGUNG JAWAB, MELAKUKAN ABORTUS, MEMBUANG ANAKNYA, MENITIPKAN ANAK DI PANTI ASUHAN - BERUSAHA MELAKUKAN ABORSI DAN BUNUH DIRI - MELAKUKAN PEKERJAAN SEBAGAI SEORNAG IBU WALAU KETERPAKSAAN
  • 20. FAKTOR PSIKOLOGIS EKSTERNAL INTERNAL STRESSOR Status Marital, maladaptasi, relationship, kasih sayang, support mental, broken home Kecemasan, ketegangan, ketakutan, penyakit, cacat, tidak percaya diri, perubahan penampilan, perubahan peran sebagai orang tua, takut terhadap persalinan, takut kehilangan pekerjaan
  • 21. SUPPORT KELUARGA • DUKUNGAN KELUARGA MERUPAKAN ANDIL BESAR DALAM MENENTUKAN STATUS KESEHATAN IBU. JIKA SELURUH KELUARGA MENGHARAPKAN KEHAMILAN, MENDUKUNG BAHKAN MEMPERLIHATKAN DUKUNGANNYA DALAM BERBAGAI HAL, IBU HAMIL PUN AKAN MERASA PERCAYA DIRI, LEBIH BAHAGIA DAN SIAP MENJALANI KEHAMILAN, PERSALINAN DAN MASA NIFAS
  • 22. FAKTOR LINGKUNGAN, SOSIAL, BUDAYA & EKONOMI 1. KEBIASAAN ADAT ISTIADAT • MEMBAWA GUNTING KECIL / PISAU / BENDA TAJAM LAINNNYA DI KANTUNG BAJU SI IBU AGAR JANIN TERHINDAR DARI MARABAHAYA FAKTA : HAL INI JUSTRU LEBIH MEMBAHAYAKAN APABILA BENDA TAJAM ITU MELUKAI SI IBU • IBU HAMIL TIDAK BOLEH KELUAR MALAM, KARENA BANYAK ROH JAHAT YANG AKAN MENGGANGGU JANIN. • FAKTA : SECARA PSIKOLOGIS, IBU HAMIL MENTALNYA SENSITIVE DAN MUDAH TAKUT SEHINGGA PADA MALAM HARI TIDAK DIANJURKAN BERPERGIAN. SECARA MEDIS-BIOLOGIS, IBU HAMIL TIDAK DIANJURKAN KELUAR MALAM TERLALU LAMA, APALAGI LARUT MALAM. KONDISI IBU DAN JANIN BISA TERANCAM KARENA UDARA MALAM KURANG BERSAHABAT DISEBABKAN BANYAK MENGENDAPKAN KARBONDIOKSIDA (CO2). MITOS
  • 23. • IBU HAMIL DILARANG MELILITKAN HANDUK DI LEHER AGAR ANAK YANG DIKANDUNGNYA TAK TERLILIT TALI PUSAT. • FAKTA : INIPUN JELAS MENGADA-ADA TAK ADA KAITAN ANTARA HANDUK DI LEHER DENGAN BAYI YANG BERADA DI RAHIM. SECARA MEDIS, HIPERAKTIVITAS GERAKAN BAYI DIDUGA DAPAT MENYEBABKAN LILITAN TALI PUSAT KARENA TERLALU AKTIF • IBU HAMIL DAN SUAMINYA DILARANG MEMBUNUH BINATANG, SEBAB JIKA DILAKUKAN BISA MENIMBULKAN CACAT PADA JANIN SESUAI DENGAN PERBUATANNYA ITU. • FAKTA : TENTU SAJA TAK DEMIKIAN. CACAT JANIN DISEBABKAN OLEH KESALAHAN/KEKURANGAN GIZI, PENYAKIT, KETURUNAN ATAU PENGARUH RADIASI. SEDANGKAN GUGURNYA JANIN PALING BNAYKA DISEBABKAN KARENA PENYAKIT, GERAKAN EKSTREM YANG DILAKUKAN OLEH IBU (MISSAL BENTURAN) DANK ARENA PSIKOLOGIS (MISALNYA SHOCK, STRESS, PINGSAN). TAPI YANG PERLU DIINGAT, MEMBUNUH ATAU MENGANIAYA BINATANG ADALAH PERBUATAN YANG TAK BIAS DIBENARKAN.
  • 24. • JANGAN MAKAN IKAN MENTAH AGAR BAYINYA TIDAK BAU AMIS • FAKTA : BAYI YANG BARU DILAHIRKAN DAN BELUM DIBERSIHKAN MEMANG SEDIKIT BERBAU AMIS DARAH. TAPI INI BUKAN LANTARAN IKAN YANG DIKONSUMSI IBU HAMIL, MELAINKAN KARENA AROMA (BAU) CAIRAN KETUBAN. YANG TERBAIK TENTU SAJA MAKAN IKAN MATANG, KARENA KEBERSIHANNYA JELAS TERJAGA KETIMBANG IKAN MENTAH. • JANGAN MINUM ES AGAR BAYI TAK BESAR. MINUM ES ATAU MINUMAN DINGIN DIYAKINI MENYEBABKAN JANIN MEMBESAR ATAU MEMBEKU SEHINGGA DIKHAWATIRKAN BAYI AKAN SULIT KELUAR • FAKTA : SEBENARNYA YANG MENYEBABKAN BAYI BESAR ADALAH MAKANAN YANG BERGIZI BAIK DAN FACTOR KETURUNAN. MINUM ES TAK DILARANG ASAL TAK BERLEBIHAN. KAREN AJIKA TERLALU BANYAK, ULU HATI AKAN TERASA SESAK DAN INI TENTU MEMBUAT SI IBU HAMIL MERASA TAK NYAMAN. LAGI PULA SEGALA SESUATU YANG BERLEBIHAN AKAN SELALU BERDAMPAK TAK BAIK.
  • 25. FASILITAS KESEHATAN • ADANYA FASILITAS KESEHATAN YG MEMADAI AKAN SANGAT MENENTUKAN KUALITAS PELAYANAN KEPADA IBU HAMIL. DETEKSI DINI TERHADAP KEMUNGKINAN ADANYA PENYULIT AKAN LEBIH TEPAT, SEHINGGA LANGKAH ANTISIPATIF AKAN LEBIH CEPAT DIAMBIL
  • 26. EKONOMI • EKONOMI MENJADI SALAH SATU FAKTOR PENENTU DALAM PROSES KEHAMILAN YG SEHAT, KELUARGA DENGAN EKONOMI CUKUP DAPAT MEMERIKSAKAN KEHAMILANNYA SECAR RUTIN, MERENCANAKAN PERSALINAN DI TENAGA KESEHATAN DAN MELAKUKAN PERSIAPAN LAINNYA DENGAN BAIK. DENGAN ADANYA PERENCANAAN YG BAIK SEJAK AWAL, MEMBUAT TABULIN
  • 27. TINGKAT PENDIDIKAN • SANGAT BERPERAN DALAM KUALITS PERAWATAN BAYINYA. INFORMASI YANG BERHUBUNGAN DENGAN PERAWATAN KEHAMILAN SANGAT DIBUTUHKAN, SEHINGGA AKAN MENINGKATKAN PENGETAHUANNYA. PADA IBU HAMIL DENGAN TINGKAT PENDIDIKAN YANG RENDAH KADANG KETIKA TIDAK MENDAPATKAN CUKUP INFORMASI MENGENAI KESEHATANNYA, MAKA IA TIDAK TAHU MENGENAI CARA BAGAIMANA CARA MELAKUKAN PERAWATAN KEHAMILAN YANG BAIK.
  • 28. PEKERJAAN • PEKERJAAN SESEORANG AKAN MENGGAMBARKAN AKTIVITAS DAN TINGKAT KESEJAHTRAAN EKONOMI YANG AKAN DIDAPATKAN. HASIL PENELITIAN JUGA MENUNJUKAN BAHWA IBU YANG BEKERJA MEMPUNYAI TINGKAT PEGETAHUAN YANG LEBIH BAIK DARI IBU YANG TIDAK BEKERJA, KARENA IBU YANG BEKERJA BANYAK MEMILIKI KESEMPATAN UNTUK BERINTERAKSI DENGAN ORANG LAIN, SEHINGGA LEBIH MEMPUNYAI BANYAK PELUANG JUGA UNTUK MENDAPATKAN INFORMASI SEPUTAR KEADAANYA