SlideShare a Scribd company logo
Etika Bisnis: Pertemuan 6
Etika Utilitarianisme Dalam Bisnis
Sunu Puguh H. T., S.T., M.M.
Bisnis --> mencari keuntungan
Dasar pertimbangan --> benefit-cost
Sebesar-besar untung dari sekecil-kecil biaya <--
prinsip umum bisnis
Orientasinya pada hasil/tujuan --> etika
teleologi/utilitarianisme
Tokoh awal teori utilitarian
Bagaimana menilai baik buruknya
suatu kebijakan sosial politik,
ekonomi, legal, (yang berdampak
pada orang banyak) secara moral?
Masing-masing pihak memiliki
penilaian masing-masing, sehingga
muncul pertentangan.
Jeremy Bentham --> dasar
objektifnya adalah dengan melihat
apakah kebijakan tersebut
membawa manfaat atau justru
merugikan.
Menolak dogma.
Kriteria dan Prinsip Etika
Utilitarianisme
Tiga kriteria objektif:
1. Manfaat
2. Manfaat terbesar -- kerugian terkecil
3. Bagi sebanyak mungkin orang
Manfaat terbesar bagi sebanyak mungkin orang atau
kerugian terkecil bagi sesedikit orang --> disebut baik
Nilai Positif Etika
Utilitarianisme
Tidak asing, terasa lebih rasional daripada deontologi
karena:
Rasionalitas --> punya dasar yang rasional dan
konkret, bukan pada aturan ataupun dogma semata,
Kebebasan pelaku moral --> pengambilan keputusan
berdasarkan pertimbangan rasional, bukan sekedar
mengikuti aturan agama, adat, keluarga, dll
Universalitasnya --> tidak bersifat egoistis
Utilitarianisme Sebagai
Proses dan Standar
Penilaian
Dipakai untuk apa teori etika utilitarian:
1. Prosedur pengambilan keputusan --> mendasarkan
pada kriteria dasar, melakukan rancangan, strategi,
dsb, menentukan sasaran
2. Standar penilaian suatu tindakan --> mendasarkan
pada kriteria dasar, melakukan evaluasi, mengukur
konsekuensi, tidak fokus pada prosedur
Analisis Keuntungan dan
Kerugian
Prinsip efisiensi --> penggunaan input sekecil mungkin
menghasilkan output sebesar mungkin
Optimalitas Pareto --> sistem ekonomi yang lebih baik => 1
orang meningkat & tidak ada yang menurun keadaannya
Cost-benefit analysis
Teori utilitarian ~ cost-benefit analysis => kalkulasi manfaat
Dunia bisnis --> manfaat = keuntungan/profit finansial
Prinsip --> the greatest net benefits atau the lowest net cost
Keuntungan untuk siapa??
Bisnis --> keuntungan perusahaan
Teori utilitarian --> manfaat bagi semua orang terkait
Pendekatan stakeholder, melakukan cost-benefit analysis:
1. Bagi kelompok primer dan sekunder --> untuk kepentingan
perusahaan juga
2. Tidak hanya dalam kerangka uang saja
3. Jangka panjang --> long term net benefits (brand image,
reputasi, dlsb)
Kelemahan Etika
Utilitarianisme
Perbedaan arti "manfaat" secara praktis bagi masing-masing orang
(misal: rizki/rejeki = uang, dst)
Nilai sendiri dari suatu tindakan tidak dianggap serius
Motivasi tidak dianggap serius
Tidak semua variabel manfaat dapat dikuantifikasi
Jika tiga kriteria dasar saling bertentangan, sulit untuk menyimpulkan
(misal: 60% manfaat bagi 40% populasi atau 25% manfaat bagi 60%
populasi?)
Hak minoritas dikorbankan = dibenarkan
Jalan Keluar
Utilitarianisme-aturan dan utilitarianisme-tindakan
Tidak partikular per tindakan, pertama-tama, utilitarian
harus sesuai aturan, baru kemudian pada level
tindakan
Prinsip:
1. Tindakan harus dituntut oleh aturan moral yang tepat
--> deontologi
2. Keuntungan keseluruhan harus dirasakan semua
orang
Umumnya keadaan adalah tidak ideal --> alternatif
keputusan tidak ada yang sempurna --> gabungkan dengan
etika Kant, moral sense dan suara hati:
"Apakah kita sendiri yakin bahwa dengan mendasarkan diri
pada manfaat terbesar bagi banyak orang yang ada itu, semua
orang lain pun akan mengambil kebijaksanaan dan tindakan
yang sama seperti yang kita lakukan, dengan terutama
memperhitungkan pihak tertentu yang haknya terpaksa
dikorbankan?"
Pendekatan melalui komunikasi dengan semua pihak
Etika Adam Smith: moral sympathies (empati) + the impartial
spectators (penonton tak berpihak/netral/objektif)

More Related Content

What's hot

Perencanaan Keuangan Jangka Panjang
Perencanaan Keuangan Jangka PanjangPerencanaan Keuangan Jangka Panjang
Perencanaan Keuangan Jangka Panjang
Ninnasi Muttaqiin
 
Teknik Lobby dalam Negosiasi Bisnis _ Materi Training "NEGOTIATION SKILLS"
Teknik Lobby dalam Negosiasi Bisnis _ Materi Training "NEGOTIATION SKILLS"Teknik Lobby dalam Negosiasi Bisnis _ Materi Training "NEGOTIATION SKILLS"
Teknik Lobby dalam Negosiasi Bisnis _ Materi Training "NEGOTIATION SKILLS"
Kanaidi ken
 
Strategi mudrajad kuncoro
Strategi   mudrajad kuncoroStrategi   mudrajad kuncoro
Strategi mudrajad kuncoro
rezajuliannor
 
Makalah manajemen pemasaran (studi kasus marketing mix pt. gudang garam) jian...
Makalah manajemen pemasaran (studi kasus marketing mix pt. gudang garam) jian...Makalah manajemen pemasaran (studi kasus marketing mix pt. gudang garam) jian...
Makalah manajemen pemasaran (studi kasus marketing mix pt. gudang garam) jian...Jiantari Marthen
 
Peramalan - Forecasting - Manajemen Operasional
Peramalan -  Forecasting - Manajemen OperasionalPeramalan -  Forecasting - Manajemen Operasional
Peramalan - Forecasting - Manajemen Operasional
Falanni Firyal Fawwaz
 
Tanggung Jawab Pelanggan, Karyawan, Pemegang Saham, Lingkungan dan Komunitas
Tanggung Jawab Pelanggan, Karyawan, Pemegang Saham, Lingkungan dan KomunitasTanggung Jawab Pelanggan, Karyawan, Pemegang Saham, Lingkungan dan Komunitas
Tanggung Jawab Pelanggan, Karyawan, Pemegang Saham, Lingkungan dan Komunitas
Randiarsa Saputra
 
Bab 6 menganalisis pasar konsumen
Bab 6 menganalisis pasar konsumenBab 6 menganalisis pasar konsumen
Bab 6 menganalisis pasar konsumen
Judianto Nugroho
 
Hubungan Industrial dalam manajemen sumber daya manusia
Hubungan Industrial dalam manajemen sumber daya manusiaHubungan Industrial dalam manajemen sumber daya manusia
Hubungan Industrial dalam manajemen sumber daya manusia
MaxMedia
 
Keuntungan sebagai tujuan perusahaan
Keuntungan sebagai tujuan perusahaanKeuntungan sebagai tujuan perusahaan
Keuntungan sebagai tujuan perusahaan
Yesica Adicondro
 
Persepsi dan pengambilan keputusan individu
Persepsi dan pengambilan keputusan individuPersepsi dan pengambilan keputusan individu
Persepsi dan pengambilan keputusan individu
Yesica Adicondro
 
ETIKA BISNIS DAN TANGGUNG JAWAB SOSIAL
ETIKA BISNIS DAN  TANGGUNG JAWAB SOSIALETIKA BISNIS DAN  TANGGUNG JAWAB SOSIAL
ETIKA BISNIS DAN TANGGUNG JAWAB SOSIAL
Dunia Pendidikan
 
Pengertian Etika Bisnis (Business Ethics)_ Materi Training "Etika Bisnis dan ...
Pengertian Etika Bisnis (Business Ethics)_ Materi Training "Etika Bisnis dan ...Pengertian Etika Bisnis (Business Ethics)_ Materi Training "Etika Bisnis dan ...
Pengertian Etika Bisnis (Business Ethics)_ Materi Training "Etika Bisnis dan ...
Kanaidi ken
 
Perbaikan berkesinambungan
Perbaikan berkesinambunganPerbaikan berkesinambungan
Perbaikan berkesinambungan
Ima Sumadir
 
M11 kekuasaan dan politik
M11 kekuasaan dan politikM11 kekuasaan dan politik
M11 kekuasaan dan politikJosua Sitorus
 
Manajemen keuangan part 4 of 5
Manajemen keuangan part 4 of 5Manajemen keuangan part 4 of 5
Manajemen keuangan part 4 of 5
Judianto Nugroho
 
Manajemen Chapter 4 (Keragaman Tenaga Kerja)
Manajemen Chapter 4 (Keragaman Tenaga Kerja)Manajemen Chapter 4 (Keragaman Tenaga Kerja)
Manajemen Chapter 4 (Keragaman Tenaga Kerja)
Fathi Arief
 
Perilaku konsumen prof ujang 10. keluarga dan rumah tangga
Perilaku konsumen prof ujang 10. keluarga dan rumah tanggaPerilaku konsumen prof ujang 10. keluarga dan rumah tangga
Perilaku konsumen prof ujang 10. keluarga dan rumah tanggaSEKOLAH BISNIS INDONESIA
 
Dinamika persaingan
Dinamika persainganDinamika persaingan
Dinamika persainganAgeng Asmara
 
Bab 10-kekuasaan-dan-politik
Bab 10-kekuasaan-dan-politikBab 10-kekuasaan-dan-politik
Bab 10-kekuasaan-dan-politik
Syahral Ahmad
 
Makalah Etika Bisnis
Makalah Etika BisnisMakalah Etika Bisnis
Makalah Etika BisnisRizki Malinda
 

What's hot (20)

Perencanaan Keuangan Jangka Panjang
Perencanaan Keuangan Jangka PanjangPerencanaan Keuangan Jangka Panjang
Perencanaan Keuangan Jangka Panjang
 
Teknik Lobby dalam Negosiasi Bisnis _ Materi Training "NEGOTIATION SKILLS"
Teknik Lobby dalam Negosiasi Bisnis _ Materi Training "NEGOTIATION SKILLS"Teknik Lobby dalam Negosiasi Bisnis _ Materi Training "NEGOTIATION SKILLS"
Teknik Lobby dalam Negosiasi Bisnis _ Materi Training "NEGOTIATION SKILLS"
 
Strategi mudrajad kuncoro
Strategi   mudrajad kuncoroStrategi   mudrajad kuncoro
Strategi mudrajad kuncoro
 
Makalah manajemen pemasaran (studi kasus marketing mix pt. gudang garam) jian...
Makalah manajemen pemasaran (studi kasus marketing mix pt. gudang garam) jian...Makalah manajemen pemasaran (studi kasus marketing mix pt. gudang garam) jian...
Makalah manajemen pemasaran (studi kasus marketing mix pt. gudang garam) jian...
 
Peramalan - Forecasting - Manajemen Operasional
Peramalan -  Forecasting - Manajemen OperasionalPeramalan -  Forecasting - Manajemen Operasional
Peramalan - Forecasting - Manajemen Operasional
 
Tanggung Jawab Pelanggan, Karyawan, Pemegang Saham, Lingkungan dan Komunitas
Tanggung Jawab Pelanggan, Karyawan, Pemegang Saham, Lingkungan dan KomunitasTanggung Jawab Pelanggan, Karyawan, Pemegang Saham, Lingkungan dan Komunitas
Tanggung Jawab Pelanggan, Karyawan, Pemegang Saham, Lingkungan dan Komunitas
 
Bab 6 menganalisis pasar konsumen
Bab 6 menganalisis pasar konsumenBab 6 menganalisis pasar konsumen
Bab 6 menganalisis pasar konsumen
 
Hubungan Industrial dalam manajemen sumber daya manusia
Hubungan Industrial dalam manajemen sumber daya manusiaHubungan Industrial dalam manajemen sumber daya manusia
Hubungan Industrial dalam manajemen sumber daya manusia
 
Keuntungan sebagai tujuan perusahaan
Keuntungan sebagai tujuan perusahaanKeuntungan sebagai tujuan perusahaan
Keuntungan sebagai tujuan perusahaan
 
Persepsi dan pengambilan keputusan individu
Persepsi dan pengambilan keputusan individuPersepsi dan pengambilan keputusan individu
Persepsi dan pengambilan keputusan individu
 
ETIKA BISNIS DAN TANGGUNG JAWAB SOSIAL
ETIKA BISNIS DAN  TANGGUNG JAWAB SOSIALETIKA BISNIS DAN  TANGGUNG JAWAB SOSIAL
ETIKA BISNIS DAN TANGGUNG JAWAB SOSIAL
 
Pengertian Etika Bisnis (Business Ethics)_ Materi Training "Etika Bisnis dan ...
Pengertian Etika Bisnis (Business Ethics)_ Materi Training "Etika Bisnis dan ...Pengertian Etika Bisnis (Business Ethics)_ Materi Training "Etika Bisnis dan ...
Pengertian Etika Bisnis (Business Ethics)_ Materi Training "Etika Bisnis dan ...
 
Perbaikan berkesinambungan
Perbaikan berkesinambunganPerbaikan berkesinambungan
Perbaikan berkesinambungan
 
M11 kekuasaan dan politik
M11 kekuasaan dan politikM11 kekuasaan dan politik
M11 kekuasaan dan politik
 
Manajemen keuangan part 4 of 5
Manajemen keuangan part 4 of 5Manajemen keuangan part 4 of 5
Manajemen keuangan part 4 of 5
 
Manajemen Chapter 4 (Keragaman Tenaga Kerja)
Manajemen Chapter 4 (Keragaman Tenaga Kerja)Manajemen Chapter 4 (Keragaman Tenaga Kerja)
Manajemen Chapter 4 (Keragaman Tenaga Kerja)
 
Perilaku konsumen prof ujang 10. keluarga dan rumah tangga
Perilaku konsumen prof ujang 10. keluarga dan rumah tanggaPerilaku konsumen prof ujang 10. keluarga dan rumah tangga
Perilaku konsumen prof ujang 10. keluarga dan rumah tangga
 
Dinamika persaingan
Dinamika persainganDinamika persaingan
Dinamika persaingan
 
Bab 10-kekuasaan-dan-politik
Bab 10-kekuasaan-dan-politikBab 10-kekuasaan-dan-politik
Bab 10-kekuasaan-dan-politik
 
Makalah Etika Bisnis
Makalah Etika BisnisMakalah Etika Bisnis
Makalah Etika Bisnis
 

Similar to Etika Bisnis - Etika Utilitarian Dalam Bisnis

Etika Utilitarianisme Dalam Bisnis
Etika Utilitarianisme Dalam BisnisEtika Utilitarianisme Dalam Bisnis
Etika Utilitarianisme Dalam BisnisLisca Ardiwinata
 
etika utilitarianisme
etika utilitarianismeetika utilitarianisme
etika utilitarianisme
sunnysidemochi
 
10, sm, adrianto, hapzi ali, business ethics, csr, risk management, universti...
10, sm, adrianto, hapzi ali, business ethics, csr, risk management, universti...10, sm, adrianto, hapzi ali, business ethics, csr, risk management, universti...
10, sm, adrianto, hapzi ali, business ethics, csr, risk management, universti...
Adrianto Dasoeki
 
BE&GG, Nuriman Novianto, Prof. Hapzi Ali, philosophical ethics and business,...
BE&GG, Nuriman Novianto, Prof. Hapzi Ali,  philosophical ethics and business,...BE&GG, Nuriman Novianto, Prof. Hapzi Ali,  philosophical ethics and business,...
BE&GG, Nuriman Novianto, Prof. Hapzi Ali, philosophical ethics and business,...
NURIMAN NOVIANTO
 
10, sm, marlia yusdarti, hapzi ali, business ethics, csr, risk management , u...
10, sm, marlia yusdarti, hapzi ali, business ethics, csr, risk management , u...10, sm, marlia yusdarti, hapzi ali, business ethics, csr, risk management , u...
10, sm, marlia yusdarti, hapzi ali, business ethics, csr, risk management , u...
lia_auriga
 
Etika Bisnis - Prinsip Etika Bisnis
Etika Bisnis - Prinsip Etika BisnisEtika Bisnis - Prinsip Etika Bisnis
Etika Bisnis - Prinsip Etika Bisnis
Sunu Puguh
 
Tugas sim.sukartiningsih.yananto mihadi p., s.e., m.si., cma.implemetasi impl...
Tugas sim.sukartiningsih.yananto mihadi p., s.e., m.si., cma.implemetasi impl...Tugas sim.sukartiningsih.yananto mihadi p., s.e., m.si., cma.implemetasi impl...
Tugas sim.sukartiningsih.yananto mihadi p., s.e., m.si., cma.implemetasi impl...
Sukartiningsih
 
Pertemuan IV.pptx hukum dan etika bisnis digital
Pertemuan IV.pptx hukum dan etika bisnis digitalPertemuan IV.pptx hukum dan etika bisnis digital
Pertemuan IV.pptx hukum dan etika bisnis digital
RidhaNurulHayatiSEMM
 
RESUME: Etika Bisnis – Tuntutan dan Relevansinya
RESUME: Etika Bisnis – Tuntutan dan RelevansinyaRESUME: Etika Bisnis – Tuntutan dan Relevansinya
RESUME: Etika Bisnis – Tuntutan dan Relevansinya
BasyarAlAddar1
 
10, sm, rame priyanto, hapzi ali, business ethics, csr, and risk management, ...
10, sm, rame priyanto, hapzi ali, business ethics, csr, and risk management, ...10, sm, rame priyanto, hapzi ali, business ethics, csr, and risk management, ...
10, sm, rame priyanto, hapzi ali, business ethics, csr, and risk management, ...
Rame Priyanto
 
BE & GG, Alim Suciana, Hapzi Ali, FILOSHOPI ETHIC, Universitas Mercu Buana, 2017
BE & GG, Alim Suciana, Hapzi Ali, FILOSHOPI ETHIC, Universitas Mercu Buana, 2017BE & GG, Alim Suciana, Hapzi Ali, FILOSHOPI ETHIC, Universitas Mercu Buana, 2017
BE & GG, Alim Suciana, Hapzi Ali, FILOSHOPI ETHIC, Universitas Mercu Buana, 2017
Alimsuciana
 
TEORI ETIKA DAN PENGAMBILAN KEPUTUSAN.pptx
TEORI ETIKA DAN PENGAMBILAN KEPUTUSAN.pptxTEORI ETIKA DAN PENGAMBILAN KEPUTUSAN.pptx
TEORI ETIKA DAN PENGAMBILAN KEPUTUSAN.pptx
definaaw1
 
Analisis etika per makanan
Analisis etika per makananAnalisis etika per makanan
Analisis etika per makanan
susanti daly
 
4. be gg, ari satria saputra, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, environmental...
4. be gg, ari satria saputra, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, environmental...4. be gg, ari satria saputra, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, environmental...
4. be gg, ari satria saputra, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, environmental...
arisatrias
 
9, be gg, muhammad surya alam, hapzi ali,corporate ethics rights, privileges...
9, be  gg, muhammad surya alam, hapzi ali,corporate ethics rights, privileges...9, be  gg, muhammad surya alam, hapzi ali,corporate ethics rights, privileges...
9, be gg, muhammad surya alam, hapzi ali,corporate ethics rights, privileges...
MuhammadSuryaAlam
 
9,be gg, ditta ayu anggraini, hapzi ali, corporate ethics rights, privileges,...
9,be gg, ditta ayu anggraini, hapzi ali, corporate ethics rights, privileges,...9,be gg, ditta ayu anggraini, hapzi ali, corporate ethics rights, privileges,...
9,be gg, ditta ayu anggraini, hapzi ali, corporate ethics rights, privileges,...
dittaayua
 
ETIKA BISNIS SEBUAH ETIKA TERAPAN KEPO DEH.pptx
ETIKA BISNIS SEBUAH ETIKA TERAPAN KEPO DEH.pptxETIKA BISNIS SEBUAH ETIKA TERAPAN KEPO DEH.pptx
ETIKA BISNIS SEBUAH ETIKA TERAPAN KEPO DEH.pptx
AhmadZaky93
 

Similar to Etika Bisnis - Etika Utilitarian Dalam Bisnis (20)

Etika Utilitarianisme Dalam Bisnis
Etika Utilitarianisme Dalam BisnisEtika Utilitarianisme Dalam Bisnis
Etika Utilitarianisme Dalam Bisnis
 
etika utilitarianisme
etika utilitarianismeetika utilitarianisme
etika utilitarianisme
 
10, sm, adrianto, hapzi ali, business ethics, csr, risk management, universti...
10, sm, adrianto, hapzi ali, business ethics, csr, risk management, universti...10, sm, adrianto, hapzi ali, business ethics, csr, risk management, universti...
10, sm, adrianto, hapzi ali, business ethics, csr, risk management, universti...
 
BE&GG, Nuriman Novianto, Prof. Hapzi Ali, philosophical ethics and business,...
BE&GG, Nuriman Novianto, Prof. Hapzi Ali,  philosophical ethics and business,...BE&GG, Nuriman Novianto, Prof. Hapzi Ali,  philosophical ethics and business,...
BE&GG, Nuriman Novianto, Prof. Hapzi Ali, philosophical ethics and business,...
 
E t i k a, mm1
E t i k a, mm1E t i k a, mm1
E t i k a, mm1
 
10, sm, marlia yusdarti, hapzi ali, business ethics, csr, risk management , u...
10, sm, marlia yusdarti, hapzi ali, business ethics, csr, risk management , u...10, sm, marlia yusdarti, hapzi ali, business ethics, csr, risk management , u...
10, sm, marlia yusdarti, hapzi ali, business ethics, csr, risk management , u...
 
Etika Bisnis - Prinsip Etika Bisnis
Etika Bisnis - Prinsip Etika BisnisEtika Bisnis - Prinsip Etika Bisnis
Etika Bisnis - Prinsip Etika Bisnis
 
Etika bisnis (2nd week)
Etika bisnis (2nd week)Etika bisnis (2nd week)
Etika bisnis (2nd week)
 
Tugas sim.sukartiningsih.yananto mihadi p., s.e., m.si., cma.implemetasi impl...
Tugas sim.sukartiningsih.yananto mihadi p., s.e., m.si., cma.implemetasi impl...Tugas sim.sukartiningsih.yananto mihadi p., s.e., m.si., cma.implemetasi impl...
Tugas sim.sukartiningsih.yananto mihadi p., s.e., m.si., cma.implemetasi impl...
 
Pertemuan IV.pptx hukum dan etika bisnis digital
Pertemuan IV.pptx hukum dan etika bisnis digitalPertemuan IV.pptx hukum dan etika bisnis digital
Pertemuan IV.pptx hukum dan etika bisnis digital
 
Etika bisnis baru
Etika bisnis baruEtika bisnis baru
Etika bisnis baru
 
RESUME: Etika Bisnis – Tuntutan dan Relevansinya
RESUME: Etika Bisnis – Tuntutan dan RelevansinyaRESUME: Etika Bisnis – Tuntutan dan Relevansinya
RESUME: Etika Bisnis – Tuntutan dan Relevansinya
 
10, sm, rame priyanto, hapzi ali, business ethics, csr, and risk management, ...
10, sm, rame priyanto, hapzi ali, business ethics, csr, and risk management, ...10, sm, rame priyanto, hapzi ali, business ethics, csr, and risk management, ...
10, sm, rame priyanto, hapzi ali, business ethics, csr, and risk management, ...
 
BE & GG, Alim Suciana, Hapzi Ali, FILOSHOPI ETHIC, Universitas Mercu Buana, 2017
BE & GG, Alim Suciana, Hapzi Ali, FILOSHOPI ETHIC, Universitas Mercu Buana, 2017BE & GG, Alim Suciana, Hapzi Ali, FILOSHOPI ETHIC, Universitas Mercu Buana, 2017
BE & GG, Alim Suciana, Hapzi Ali, FILOSHOPI ETHIC, Universitas Mercu Buana, 2017
 
TEORI ETIKA DAN PENGAMBILAN KEPUTUSAN.pptx
TEORI ETIKA DAN PENGAMBILAN KEPUTUSAN.pptxTEORI ETIKA DAN PENGAMBILAN KEPUTUSAN.pptx
TEORI ETIKA DAN PENGAMBILAN KEPUTUSAN.pptx
 
Analisis etika per makanan
Analisis etika per makananAnalisis etika per makanan
Analisis etika per makanan
 
4. be gg, ari satria saputra, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, environmental...
4. be gg, ari satria saputra, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, environmental...4. be gg, ari satria saputra, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, environmental...
4. be gg, ari satria saputra, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, environmental...
 
9, be gg, muhammad surya alam, hapzi ali,corporate ethics rights, privileges...
9, be  gg, muhammad surya alam, hapzi ali,corporate ethics rights, privileges...9, be  gg, muhammad surya alam, hapzi ali,corporate ethics rights, privileges...
9, be gg, muhammad surya alam, hapzi ali,corporate ethics rights, privileges...
 
9,be gg, ditta ayu anggraini, hapzi ali, corporate ethics rights, privileges,...
9,be gg, ditta ayu anggraini, hapzi ali, corporate ethics rights, privileges,...9,be gg, ditta ayu anggraini, hapzi ali, corporate ethics rights, privileges,...
9,be gg, ditta ayu anggraini, hapzi ali, corporate ethics rights, privileges,...
 
ETIKA BISNIS SEBUAH ETIKA TERAPAN KEPO DEH.pptx
ETIKA BISNIS SEBUAH ETIKA TERAPAN KEPO DEH.pptxETIKA BISNIS SEBUAH ETIKA TERAPAN KEPO DEH.pptx
ETIKA BISNIS SEBUAH ETIKA TERAPAN KEPO DEH.pptx
 

More from Sunu Puguh

Visualisasi Riset Menggunakan VOSViewer
Visualisasi Riset Menggunakan VOSViewerVisualisasi Riset Menggunakan VOSViewer
Visualisasi Riset Menggunakan VOSViewer
Sunu Puguh
 
Etika Bisnis - Ikhtisar
Etika Bisnis - IkhtisarEtika Bisnis - Ikhtisar
Etika Bisnis - Ikhtisar
Sunu Puguh
 
Etika Bisnis - Iklan dan Dimensi Etis
Etika Bisnis - Iklan dan Dimensi EtisEtika Bisnis - Iklan dan Dimensi Etis
Etika Bisnis - Iklan dan Dimensi Etis
Sunu Puguh
 
Etika Bisnis - Tanggung Jawab Perusahaan
Etika Bisnis - Tanggung Jawab PerusahaanEtika Bisnis - Tanggung Jawab Perusahaan
Etika Bisnis - Tanggung Jawab Perusahaan
Sunu Puguh
 
Etika Bisnis - Bisnis dan Etika
Etika Bisnis - Bisnis dan EtikaEtika Bisnis - Bisnis dan Etika
Etika Bisnis - Bisnis dan Etika
Sunu Puguh
 
Etika Bisnis - Keadilan Dalam Bisnis
Etika Bisnis - Keadilan Dalam BisnisEtika Bisnis - Keadilan Dalam Bisnis
Etika Bisnis - Keadilan Dalam Bisnis
Sunu Puguh
 
Etika Bisnis - Bisnis dan Perlindungan Konsumen
Etika Bisnis - Bisnis dan Perlindungan KonsumenEtika Bisnis - Bisnis dan Perlindungan Konsumen
Etika Bisnis - Bisnis dan Perlindungan Konsumen
Sunu Puguh
 
Bab 3 etika profesi
Bab 3   etika profesiBab 3   etika profesi
Bab 3 etika profesi
Sunu Puguh
 
Etika Bisnis - Teori Etika
Etika Bisnis - Teori EtikaEtika Bisnis - Teori Etika
Etika Bisnis - Teori Etika
Sunu Puguh
 

More from Sunu Puguh (9)

Visualisasi Riset Menggunakan VOSViewer
Visualisasi Riset Menggunakan VOSViewerVisualisasi Riset Menggunakan VOSViewer
Visualisasi Riset Menggunakan VOSViewer
 
Etika Bisnis - Ikhtisar
Etika Bisnis - IkhtisarEtika Bisnis - Ikhtisar
Etika Bisnis - Ikhtisar
 
Etika Bisnis - Iklan dan Dimensi Etis
Etika Bisnis - Iklan dan Dimensi EtisEtika Bisnis - Iklan dan Dimensi Etis
Etika Bisnis - Iklan dan Dimensi Etis
 
Etika Bisnis - Tanggung Jawab Perusahaan
Etika Bisnis - Tanggung Jawab PerusahaanEtika Bisnis - Tanggung Jawab Perusahaan
Etika Bisnis - Tanggung Jawab Perusahaan
 
Etika Bisnis - Bisnis dan Etika
Etika Bisnis - Bisnis dan EtikaEtika Bisnis - Bisnis dan Etika
Etika Bisnis - Bisnis dan Etika
 
Etika Bisnis - Keadilan Dalam Bisnis
Etika Bisnis - Keadilan Dalam BisnisEtika Bisnis - Keadilan Dalam Bisnis
Etika Bisnis - Keadilan Dalam Bisnis
 
Etika Bisnis - Bisnis dan Perlindungan Konsumen
Etika Bisnis - Bisnis dan Perlindungan KonsumenEtika Bisnis - Bisnis dan Perlindungan Konsumen
Etika Bisnis - Bisnis dan Perlindungan Konsumen
 
Bab 3 etika profesi
Bab 3   etika profesiBab 3   etika profesi
Bab 3 etika profesi
 
Etika Bisnis - Teori Etika
Etika Bisnis - Teori EtikaEtika Bisnis - Teori Etika
Etika Bisnis - Teori Etika
 

Recently uploaded

pph pasal 4 ayat 2 belajar ( pph Final ).ppt
pph pasal 4 ayat 2  belajar ( pph Final ).pptpph pasal 4 ayat 2  belajar ( pph Final ).ppt
pph pasal 4 ayat 2 belajar ( pph Final ).ppt
mediamandirinusantar
 
Strategi pemasaran dalam bisnis ritel diperusahaan
Strategi pemasaran dalam bisnis ritel diperusahaanStrategi pemasaran dalam bisnis ritel diperusahaan
Strategi pemasaran dalam bisnis ritel diperusahaan
fatamorganareborn88
 
bauran pemasaran- STP-segmen pasar-positioning
bauran pemasaran- STP-segmen pasar-positioningbauran pemasaran- STP-segmen pasar-positioning
bauran pemasaran- STP-segmen pasar-positioning
wear7
 
BAB 8 Teori Akuntansi dan Konsekuensi Ekonomi.pptx
BAB 8 Teori Akuntansi dan Konsekuensi Ekonomi.pptxBAB 8 Teori Akuntansi dan Konsekuensi Ekonomi.pptx
BAB 8 Teori Akuntansi dan Konsekuensi Ekonomi.pptx
arda89
 
SCRB (1).pdfdsdadasdjhjasjdh asjdhjhas jdhjasdhjhasjd jsadhjash jdhjashd jha ...
SCRB (1).pdfdsdadasdjhjasjdh asjdhjhas jdhjasdhjhasjd jsadhjash jdhjashd jha ...SCRB (1).pdfdsdadasdjhjasjdh asjdhjhas jdhjasdhjhasjd jsadhjash jdhjashd jha ...
SCRB (1).pdfdsdadasdjhjasjdh asjdhjhas jdhjasdhjhasjd jsadhjash jdhjashd jha ...
humancapitalfcs
 
17837355 pemantauan dan pengendalian.ppt
17837355 pemantauan dan pengendalian.ppt17837355 pemantauan dan pengendalian.ppt
17837355 pemantauan dan pengendalian.ppt
aciambarwati
 
PERTEMUAN 1 ; PENGANTAR DIGITAL MARKETING PERTANIAN.pptx
PERTEMUAN 1 ; PENGANTAR DIGITAL MARKETING PERTANIAN.pptxPERTEMUAN 1 ; PENGANTAR DIGITAL MARKETING PERTANIAN.pptx
PERTEMUAN 1 ; PENGANTAR DIGITAL MARKETING PERTANIAN.pptx
AzisahAchmad
 
Jasa Cuci Sofa Terdekat Bogor Barat Bogor.PDF
Jasa Cuci Sofa Terdekat Bogor Barat Bogor.PDFJasa Cuci Sofa Terdekat Bogor Barat Bogor.PDF
Jasa Cuci Sofa Terdekat Bogor Barat Bogor.PDF
Rajaclean
 
Presentation BMB Rev 21 Februari 2020.pdf
Presentation BMB Rev 21 Februari 2020.pdfPresentation BMB Rev 21 Februari 2020.pdf
Presentation BMB Rev 21 Februari 2020.pdf
perumahanbukitmentar
 
Khutbah Jum'at, RASULULLAH BERANGKAT BERUMRAH DAN BERHAJI MULAI BULAN DZULQA'...
Khutbah Jum'at, RASULULLAH BERANGKAT BERUMRAH DAN BERHAJI MULAI BULAN DZULQA'...Khutbah Jum'at, RASULULLAH BERANGKAT BERUMRAH DAN BERHAJI MULAI BULAN DZULQA'...
Khutbah Jum'at, RASULULLAH BERANGKAT BERUMRAH DAN BERHAJI MULAI BULAN DZULQA'...
GalihHardiansyah2
 
10. Bab tentang Anuitas - Matematika ekonomi.pptx
10. Bab tentang Anuitas - Matematika ekonomi.pptx10. Bab tentang Anuitas - Matematika ekonomi.pptx
10. Bab tentang Anuitas - Matematika ekonomi.pptx
RahmanAnshari3
 
PPT legalitas usaha mikro kecil dan menengah.pptx
PPT legalitas usaha mikro kecil dan menengah.pptxPPT legalitas usaha mikro kecil dan menengah.pptx
PPT legalitas usaha mikro kecil dan menengah.pptx
flashretailindo
 
studi kelayakan bisnis (desaian studi kelayakan).ppt
studi kelayakan bisnis (desaian studi kelayakan).pptstudi kelayakan bisnis (desaian studi kelayakan).ppt
studi kelayakan bisnis (desaian studi kelayakan).ppt
SendowoResiden
 
kinerja penyusunan anggaran organisasi yang baik
kinerja penyusunan anggaran organisasi yang baikkinerja penyusunan anggaran organisasi yang baik
kinerja penyusunan anggaran organisasi yang baik
HalomoanHutajulu3
 

Recently uploaded (14)

pph pasal 4 ayat 2 belajar ( pph Final ).ppt
pph pasal 4 ayat 2  belajar ( pph Final ).pptpph pasal 4 ayat 2  belajar ( pph Final ).ppt
pph pasal 4 ayat 2 belajar ( pph Final ).ppt
 
Strategi pemasaran dalam bisnis ritel diperusahaan
Strategi pemasaran dalam bisnis ritel diperusahaanStrategi pemasaran dalam bisnis ritel diperusahaan
Strategi pemasaran dalam bisnis ritel diperusahaan
 
bauran pemasaran- STP-segmen pasar-positioning
bauran pemasaran- STP-segmen pasar-positioningbauran pemasaran- STP-segmen pasar-positioning
bauran pemasaran- STP-segmen pasar-positioning
 
BAB 8 Teori Akuntansi dan Konsekuensi Ekonomi.pptx
BAB 8 Teori Akuntansi dan Konsekuensi Ekonomi.pptxBAB 8 Teori Akuntansi dan Konsekuensi Ekonomi.pptx
BAB 8 Teori Akuntansi dan Konsekuensi Ekonomi.pptx
 
SCRB (1).pdfdsdadasdjhjasjdh asjdhjhas jdhjasdhjhasjd jsadhjash jdhjashd jha ...
SCRB (1).pdfdsdadasdjhjasjdh asjdhjhas jdhjasdhjhasjd jsadhjash jdhjashd jha ...SCRB (1).pdfdsdadasdjhjasjdh asjdhjhas jdhjasdhjhasjd jsadhjash jdhjashd jha ...
SCRB (1).pdfdsdadasdjhjasjdh asjdhjhas jdhjasdhjhasjd jsadhjash jdhjashd jha ...
 
17837355 pemantauan dan pengendalian.ppt
17837355 pemantauan dan pengendalian.ppt17837355 pemantauan dan pengendalian.ppt
17837355 pemantauan dan pengendalian.ppt
 
PERTEMUAN 1 ; PENGANTAR DIGITAL MARKETING PERTANIAN.pptx
PERTEMUAN 1 ; PENGANTAR DIGITAL MARKETING PERTANIAN.pptxPERTEMUAN 1 ; PENGANTAR DIGITAL MARKETING PERTANIAN.pptx
PERTEMUAN 1 ; PENGANTAR DIGITAL MARKETING PERTANIAN.pptx
 
Jasa Cuci Sofa Terdekat Bogor Barat Bogor.PDF
Jasa Cuci Sofa Terdekat Bogor Barat Bogor.PDFJasa Cuci Sofa Terdekat Bogor Barat Bogor.PDF
Jasa Cuci Sofa Terdekat Bogor Barat Bogor.PDF
 
Presentation BMB Rev 21 Februari 2020.pdf
Presentation BMB Rev 21 Februari 2020.pdfPresentation BMB Rev 21 Februari 2020.pdf
Presentation BMB Rev 21 Februari 2020.pdf
 
Khutbah Jum'at, RASULULLAH BERANGKAT BERUMRAH DAN BERHAJI MULAI BULAN DZULQA'...
Khutbah Jum'at, RASULULLAH BERANGKAT BERUMRAH DAN BERHAJI MULAI BULAN DZULQA'...Khutbah Jum'at, RASULULLAH BERANGKAT BERUMRAH DAN BERHAJI MULAI BULAN DZULQA'...
Khutbah Jum'at, RASULULLAH BERANGKAT BERUMRAH DAN BERHAJI MULAI BULAN DZULQA'...
 
10. Bab tentang Anuitas - Matematika ekonomi.pptx
10. Bab tentang Anuitas - Matematika ekonomi.pptx10. Bab tentang Anuitas - Matematika ekonomi.pptx
10. Bab tentang Anuitas - Matematika ekonomi.pptx
 
PPT legalitas usaha mikro kecil dan menengah.pptx
PPT legalitas usaha mikro kecil dan menengah.pptxPPT legalitas usaha mikro kecil dan menengah.pptx
PPT legalitas usaha mikro kecil dan menengah.pptx
 
studi kelayakan bisnis (desaian studi kelayakan).ppt
studi kelayakan bisnis (desaian studi kelayakan).pptstudi kelayakan bisnis (desaian studi kelayakan).ppt
studi kelayakan bisnis (desaian studi kelayakan).ppt
 
kinerja penyusunan anggaran organisasi yang baik
kinerja penyusunan anggaran organisasi yang baikkinerja penyusunan anggaran organisasi yang baik
kinerja penyusunan anggaran organisasi yang baik
 

Etika Bisnis - Etika Utilitarian Dalam Bisnis

  • 1. Etika Bisnis: Pertemuan 6 Etika Utilitarianisme Dalam Bisnis Sunu Puguh H. T., S.T., M.M.
  • 2. Bisnis --> mencari keuntungan Dasar pertimbangan --> benefit-cost Sebesar-besar untung dari sekecil-kecil biaya <-- prinsip umum bisnis Orientasinya pada hasil/tujuan --> etika teleologi/utilitarianisme
  • 3. Tokoh awal teori utilitarian Bagaimana menilai baik buruknya suatu kebijakan sosial politik, ekonomi, legal, (yang berdampak pada orang banyak) secara moral? Masing-masing pihak memiliki penilaian masing-masing, sehingga muncul pertentangan. Jeremy Bentham --> dasar objektifnya adalah dengan melihat apakah kebijakan tersebut membawa manfaat atau justru merugikan. Menolak dogma.
  • 4. Kriteria dan Prinsip Etika Utilitarianisme Tiga kriteria objektif: 1. Manfaat 2. Manfaat terbesar -- kerugian terkecil 3. Bagi sebanyak mungkin orang Manfaat terbesar bagi sebanyak mungkin orang atau kerugian terkecil bagi sesedikit orang --> disebut baik
  • 5. Nilai Positif Etika Utilitarianisme Tidak asing, terasa lebih rasional daripada deontologi karena: Rasionalitas --> punya dasar yang rasional dan konkret, bukan pada aturan ataupun dogma semata, Kebebasan pelaku moral --> pengambilan keputusan berdasarkan pertimbangan rasional, bukan sekedar mengikuti aturan agama, adat, keluarga, dll Universalitasnya --> tidak bersifat egoistis
  • 6. Utilitarianisme Sebagai Proses dan Standar Penilaian Dipakai untuk apa teori etika utilitarian: 1. Prosedur pengambilan keputusan --> mendasarkan pada kriteria dasar, melakukan rancangan, strategi, dsb, menentukan sasaran 2. Standar penilaian suatu tindakan --> mendasarkan pada kriteria dasar, melakukan evaluasi, mengukur konsekuensi, tidak fokus pada prosedur
  • 7. Analisis Keuntungan dan Kerugian Prinsip efisiensi --> penggunaan input sekecil mungkin menghasilkan output sebesar mungkin Optimalitas Pareto --> sistem ekonomi yang lebih baik => 1 orang meningkat & tidak ada yang menurun keadaannya Cost-benefit analysis Teori utilitarian ~ cost-benefit analysis => kalkulasi manfaat Dunia bisnis --> manfaat = keuntungan/profit finansial Prinsip --> the greatest net benefits atau the lowest net cost
  • 9. Bisnis --> keuntungan perusahaan Teori utilitarian --> manfaat bagi semua orang terkait Pendekatan stakeholder, melakukan cost-benefit analysis: 1. Bagi kelompok primer dan sekunder --> untuk kepentingan perusahaan juga 2. Tidak hanya dalam kerangka uang saja 3. Jangka panjang --> long term net benefits (brand image, reputasi, dlsb)
  • 10. Kelemahan Etika Utilitarianisme Perbedaan arti "manfaat" secara praktis bagi masing-masing orang (misal: rizki/rejeki = uang, dst) Nilai sendiri dari suatu tindakan tidak dianggap serius Motivasi tidak dianggap serius Tidak semua variabel manfaat dapat dikuantifikasi Jika tiga kriteria dasar saling bertentangan, sulit untuk menyimpulkan (misal: 60% manfaat bagi 40% populasi atau 25% manfaat bagi 60% populasi?) Hak minoritas dikorbankan = dibenarkan
  • 11. Jalan Keluar Utilitarianisme-aturan dan utilitarianisme-tindakan Tidak partikular per tindakan, pertama-tama, utilitarian harus sesuai aturan, baru kemudian pada level tindakan Prinsip: 1. Tindakan harus dituntut oleh aturan moral yang tepat --> deontologi 2. Keuntungan keseluruhan harus dirasakan semua orang
  • 12. Umumnya keadaan adalah tidak ideal --> alternatif keputusan tidak ada yang sempurna --> gabungkan dengan etika Kant, moral sense dan suara hati: "Apakah kita sendiri yakin bahwa dengan mendasarkan diri pada manfaat terbesar bagi banyak orang yang ada itu, semua orang lain pun akan mengambil kebijaksanaan dan tindakan yang sama seperti yang kita lakukan, dengan terutama memperhitungkan pihak tertentu yang haknya terpaksa dikorbankan?" Pendekatan melalui komunikasi dengan semua pihak Etika Adam Smith: moral sympathies (empati) + the impartial spectators (penonton tak berpihak/netral/objektif)