SlideShare a Scribd company logo
ENTEROBACTERIACEAE
( NON LACTOSE FERMENTATION )
Setio Harsono
Dept. Mikrobiologi Kedokteran
Fakultas Kedokteran Unair
Salmonella
Salmonella
* Morfologi :
- Basil Gram negatif
- Motil ( mempunyai peritrichous flagella)
* Perbenihan :
- Fakultatif anaerob
- Media sederhana  Nutrient agar
- Media diferensial  Mc.Conkey agar, EMB agar
- Media selektif  Salmonella-Shigella agar (S-S
agar)
Dibedakan dari Enterobacteriaceae yang lain:
* Karakteristik biokimia:
- fermentasi glukosa dan mannosa menjadi
asam tanpa produksi gas.
- tidak memfermentasi laktosa atau sukrosa.
- produksi H2S.
* Struktur antigen:
- O-antigen = Somatic antigen
- H-antigen = Flagellar antigen
- Vi-antigen = Virulence antigen
* Daya tahan :
- Hidup dalam air beku dalam waktu lama.
- Tahan bahan kimia  Sodium tetrathionate
Sodium deoxycholate
- Tahan bahan warna  Brilliant green
Bahan-bahan tersebut dapat dipakai untuk
menghambat kuman enterik yang lain bila akan
mengisolasi Salmonella dari faeces penderita.
* Infeksi pada manusia :
Secara epidemiologi ada 1400 Salmonella yang
dapat diisolasi dan dikelompokkan dalam sero-
group A, B, C1, C2, D dan E.
Serogroup yang sering menginfeksi manusia :
- Serogroup A : - S.paratyphi A.
- Serogroup B : - S.paratyphi B, S.typhimurium.
- Serogroup C1 : - S.cholerasuis
- Serogroup D : - S.typhi, S.enteritidis.
* Sumber Infeksi :
- Hewan ternak : - Sapi, Babi, Unggas
- Hewan piaraan : - Burung, Kura-kura, Rodent
* Infeksi :
- Melalui oral: kontaminasi makanan dan minuman.
- Ada 3 jenis penyakit:
- Demam enterik  S.typhi, S.paratyphi.
- Septicemia  S.cholerasuis.
- Enterocolitis  S.typhimurium, S.enteritidis.
* Imunitas :
- Kekebalan yang didapat tidak sempurna.
- Dapat terjadi infeksi ulang (reinfeksi).
- Dapat terjadi kekambuhan (relaps) 2 - 3 minggu
setelah sembuh.
* Pengobatan :
- Ampicillin
- Trimethoprim-Sulfamethoxazole
- Cephalosporin
* Carrier :
- Convalescent carrier: - bakteri persisten berada
didalam saluran empedu, kandung empedu dan
usus dalam waktu beberapa bulan setelah
sembuh.
- Permanent carrier: - bakteri persisten tetap berada
didalam kandung empedu. Sebanyak 3% dari
penderita akan menjadi Permanent carrier.
Pengobatan carrier : - Ampicillin
- Cholecystectomy
* Epidemiologi :
- Sumber penularan:
- Faeces penderita subklinis atau carrier yang
bekerja sebagai “food-handlers”
- Hewan sapi, babi, rodent, unggas, telur unggas,
anjing, kucing, kura-kura.
- Cara Penularan :
- Air tercemar faeces.
- Air susu tidak dipasteurisasi sempurna.
- Daging dan telur unggas tidak dimasak
sempurna.
* Pencegahan :
- Memperbaiki higiene dan sanitasi.
- Pemeriksaan “food-handlers” sebagai carrier.
- Vaksinasi.
Salmonella typhi
S. typhi colonies ( Media S-S Agar)
Typhoid fever
Pathogenesis of Typhoid fever
Geographic Distribution of Typhoid fever
Typhoid Prevention
Shigella
Shigella
* Morfologi :
- Basil, Gram negatif.
- Non motil.
* Perbenihan :
- Fakultatif anaerob.
- Media Mc.Conkey , EMB dan SS-agar.
- Fermentasi glukose menjadi asam tanpa
produksi gas.
* Struktur antigen : Group dan type
- Group A : - Shigella dysenteriae
- Group B : - Shigella flexneri
- Group C : - Shigella boydii
- Group D : - Shigella sonnei
* Toxin :
- Endotoxin  iritasi usus besar  nyeri perut.
- Exotoxin  berupa enterotoxin
menimbulkan diarhea disertai
lendir dan darah.
* Imunitas :
- Tidak terjadi proteksi setelah infeksi
tergantung respons antibodi yang terbentuk.
* Pengobatan :
- Ampicillin.
- Ciprofloxacin.
- Doxycycline.
- Trimethoprim-Sulfamethoxazole.
* Epidemiologi :
- Penularan melalui  4 F : - Food, Fingers,
Feces, Flies.
* Pencegahan :
- Memperbaiki sanitasi ; - air, air susu,
makanan dan minuman, saluran air, lalat.
- Mengisolasi penderita, desinfeksi ekskreta.
- Deteksi infeksi subklinis, carrier (food handlers)
- Pengobatan antibiotik.
Shigella dysenteriae
Shigella colonies on Media Agar
Shigella Transmission
Hand washing
Yersinia enterocolitica
Yersinia enterocolitica
* Morfologi :
- Basil, Gram negatif.
- Motil pada suhu 25 C.
- Non motil pada suhu 37 C.
* Perbenihan :
- Tidak memfermentasi laktose.
- Memproduksi enzim Urease.
- Tidak memproduksi enzim Oxidase.
- Dapat tumbuh pada media Mc.Conkey.
- Pembiakkan untuk isolasi kumannya dengan cara
“cold enrichment” pada suhu 4 C selama 2-4 mgg
agar kuman enterik yang lain mati.
* Struktur antigen :
- Terdiri 50 serotype.
- Serotype O3, O8 dan O9 dapat menimbulkan
infeksi pada manusia.
* Penyakit pada manusia :
- Dapat menimbulkan infeksi pada usus timbul
diarhea disertai lendir dan darah.
* Pengobatan :
- Tetracyclin
- Chloramphenicol
- Cephalosporin
- Trimethoprim-Sulfamethoxazole
* Sumber penularan :
- Hewan ternak dan hewan piaraan :
- domba, sapi, babi, anjing dan kucing.
- Air dapat tercemar ekskreta hewan dan
menginfeksi manusia melalui makanan dan
minuman.
* Pencegahan :
- Perbaikan sanitasi
- Mencegah kontaminasi dengan feces hewan
ternak dan hewan piaraan.
Yersinia enterocolitica
Yersinia colonies
Urease Test
Yersinia enterocolitica transmission

More Related Content

What's hot

Entamoeba histolytica
Entamoeba histolyticaEntamoeba histolytica
Entamoeba histolytica
AYUANISA10
 
PPT Parasit Kelompok IV Mikrobiologi Farmasi dan Parasitologi
PPT Parasit Kelompok IV Mikrobiologi Farmasi dan ParasitologiPPT Parasit Kelompok IV Mikrobiologi Farmasi dan Parasitologi
PPT Parasit Kelompok IV Mikrobiologi Farmasi dan Parasitologi
Fredy Talebong
 
Buku penyakit ternak
Buku penyakit ternakBuku penyakit ternak
Buku penyakit ternak
Riswansyah Yusup
 
Samonella thypi
Samonella thypiSamonella thypi
Pseudomonas sp
Pseudomonas spPseudomonas sp
Pseudomonas sp
Wahyulisa Maliagung
 
Mikrobiologi dan parasitologi
Mikrobiologi dan parasitologiMikrobiologi dan parasitologi
Mikrobiologi dan parasitologi
Rfr Egha
 
Ilmu penyakit unggas
Ilmu penyakit unggasIlmu penyakit unggas
Ilmu penyakit unggas
Hidayatmaskar
 
Bakteri
BakteriBakteri
Bakteri
Ulul Azmi
 
Mikrobiologi farmasi
Mikrobiologi farmasiMikrobiologi farmasi
Mikrobiologi farmasi
Dokter Tekno
 
Enterobacter sakazakii Analis Kesehatan
Enterobacter sakazakii Analis KesehatanEnterobacter sakazakii Analis Kesehatan
Enterobacter sakazakii Analis KesehatanMedical Laboratory
 
Ankilostomiasis
AnkilostomiasisAnkilostomiasis
Ankilostomiasis
fikri asyura
 
Parasitologi
ParasitologiParasitologi
Parasitologi
Dilla Novita
 
 Kesehatan ternak unggas
 Kesehatan ternak unggas Kesehatan ternak unggas
 Kesehatan ternak unggas
Muhammad Eko
 
Pengantar Mikrobiologi-Parasitologi
Pengantar Mikrobiologi-ParasitologiPengantar Mikrobiologi-Parasitologi
Pengantar Mikrobiologi-Parasitologi
Prastuti Waraharini
 
Manipulasi sel pada kultur
Manipulasi sel pada kulturManipulasi sel pada kultur
Manipulasi sel pada kultur
Hasbiah Ibrahim
 

What's hot (19)

Entamoeba histolytica
Entamoeba histolyticaEntamoeba histolytica
Entamoeba histolytica
 
PPT Parasit Kelompok IV Mikrobiologi Farmasi dan Parasitologi
PPT Parasit Kelompok IV Mikrobiologi Farmasi dan ParasitologiPPT Parasit Kelompok IV Mikrobiologi Farmasi dan Parasitologi
PPT Parasit Kelompok IV Mikrobiologi Farmasi dan Parasitologi
 
Buku penyakit ternak
Buku penyakit ternakBuku penyakit ternak
Buku penyakit ternak
 
Samonella thypi
Samonella thypiSamonella thypi
Samonella thypi
 
Pseudomonas sp
Pseudomonas spPseudomonas sp
Pseudomonas sp
 
Kesehatan ternak kambing
Kesehatan ternak kambingKesehatan ternak kambing
Kesehatan ternak kambing
 
Mikrobiologi dan parasitologi
Mikrobiologi dan parasitologiMikrobiologi dan parasitologi
Mikrobiologi dan parasitologi
 
Ilmu penyakit unggas
Ilmu penyakit unggasIlmu penyakit unggas
Ilmu penyakit unggas
 
Bakteri
BakteriBakteri
Bakteri
 
Mikrobiologi farmasi
Mikrobiologi farmasiMikrobiologi farmasi
Mikrobiologi farmasi
 
Acinetobacter
Acinetobacter Acinetobacter
Acinetobacter
 
Enterobacter sakazakii Analis Kesehatan
Enterobacter sakazakii Analis KesehatanEnterobacter sakazakii Analis Kesehatan
Enterobacter sakazakii Analis Kesehatan
 
Ankilostomiasis
AnkilostomiasisAnkilostomiasis
Ankilostomiasis
 
Up3m E
Up3m EUp3m E
Up3m E
 
Parasitologi
ParasitologiParasitologi
Parasitologi
 
ENTAMOEBA HISTOLYTICA
ENTAMOEBA HISTOLYTICAENTAMOEBA HISTOLYTICA
ENTAMOEBA HISTOLYTICA
 
 Kesehatan ternak unggas
 Kesehatan ternak unggas Kesehatan ternak unggas
 Kesehatan ternak unggas
 
Pengantar Mikrobiologi-Parasitologi
Pengantar Mikrobiologi-ParasitologiPengantar Mikrobiologi-Parasitologi
Pengantar Mikrobiologi-Parasitologi
 
Manipulasi sel pada kultur
Manipulasi sel pada kulturManipulasi sel pada kultur
Manipulasi sel pada kultur
 

Similar to Enterobacteriaceae -non_lactose_fermentation

cacing(parasit).ppt
cacing(parasit).pptcacing(parasit).ppt
cacing(parasit).ppt
novaayuwulandari1
 
6 Konsep Mikologi.pdf
6 Konsep Mikologi.pdf6 Konsep Mikologi.pdf
6 Konsep Mikologi.pdf
AnggunDwiPutri1
 
Makalah miktoganisme pada mulut dan gigi
Makalah miktoganisme pada mulut dan gigiMakalah miktoganisme pada mulut dan gigi
Makalah miktoganisme pada mulut dan gigiSeptian Muna Barakati
 
Cacing nematoda
Cacing nematodaCacing nematoda
Cacing nematoda
feni gita safitri
 
INFEKSI MAKANAN.pptx
INFEKSI MAKANAN.pptxINFEKSI MAKANAN.pptx
INFEKSI MAKANAN.pptx
Wulandari9832
 
Print full
Print fullPrint full
KPKP 2214 Keracunan Makanan
KPKP 2214 Keracunan Makanan KPKP 2214 Keracunan Makanan
KPKP 2214 Keracunan Makanan
ILKKM SG BULOH
 
Spirochete
SpirocheteSpirochete
Spirochete
Z Hakim Hasfi
 
Askep anak dengan sepsis
Askep anak dengan sepsisAskep anak dengan sepsis
Askep anak dengan sepsis
managemen_keperawatan
 
Foodborne Infections
Foodborne InfectionsFoodborne Infections
Foodborne Infections
Tiyas Dwi Lestari
 
PROTOZOOLOGY
PROTOZOOLOGY PROTOZOOLOGY
Ascaris lumbricoides
Ascaris lumbricoidesAscaris lumbricoides
Ascaris lumbricoides
Mulkan Fadhli
 
pngelolaan spesimen 2022 terbaru revisi.pptx
pngelolaan spesimen 2022 terbaru revisi.pptxpngelolaan spesimen 2022 terbaru revisi.pptx
pngelolaan spesimen 2022 terbaru revisi.pptx
melfinanapitupulu
 
Usus converted
Usus convertedUsus converted
Usus converted
henirahayu8
 
Kel 5 plasmodium malariae
Kel 5 plasmodium malariaeKel 5 plasmodium malariae
Kel 5 plasmodium malariae
Ken Ken
 
47701333 typus-abdominalis
47701333 typus-abdominalis47701333 typus-abdominalis
47701333 typus-abdominalis
Mo Nas
 
Helmintologi tm8
Helmintologi tm8Helmintologi tm8
Helmintologi tm8
mzaend07
 
180219037-PPT-DEMAM-TIFOID-pptx.pptx
180219037-PPT-DEMAM-TIFOID-pptx.pptx180219037-PPT-DEMAM-TIFOID-pptx.pptx
180219037-PPT-DEMAM-TIFOID-pptx.pptx
RiskiSyahputra4
 
Blok 12 IMUNITAS DAN INFEKSI.pptx
Blok 12 IMUNITAS DAN INFEKSI.pptxBlok 12 IMUNITAS DAN INFEKSI.pptx
Blok 12 IMUNITAS DAN INFEKSI.pptx
Fredy Samosir
 

Similar to Enterobacteriaceae -non_lactose_fermentation (20)

Materi 4
Materi 4Materi 4
Materi 4
 
cacing(parasit).ppt
cacing(parasit).pptcacing(parasit).ppt
cacing(parasit).ppt
 
6 Konsep Mikologi.pdf
6 Konsep Mikologi.pdf6 Konsep Mikologi.pdf
6 Konsep Mikologi.pdf
 
Makalah miktoganisme pada mulut dan gigi
Makalah miktoganisme pada mulut dan gigiMakalah miktoganisme pada mulut dan gigi
Makalah miktoganisme pada mulut dan gigi
 
Cacing nematoda
Cacing nematodaCacing nematoda
Cacing nematoda
 
INFEKSI MAKANAN.pptx
INFEKSI MAKANAN.pptxINFEKSI MAKANAN.pptx
INFEKSI MAKANAN.pptx
 
Print full
Print fullPrint full
Print full
 
KPKP 2214 Keracunan Makanan
KPKP 2214 Keracunan Makanan KPKP 2214 Keracunan Makanan
KPKP 2214 Keracunan Makanan
 
Spirochete
SpirocheteSpirochete
Spirochete
 
Askep anak dengan sepsis
Askep anak dengan sepsisAskep anak dengan sepsis
Askep anak dengan sepsis
 
Foodborne Infections
Foodborne InfectionsFoodborne Infections
Foodborne Infections
 
PROTOZOOLOGY
PROTOZOOLOGY PROTOZOOLOGY
PROTOZOOLOGY
 
Ascaris lumbricoides
Ascaris lumbricoidesAscaris lumbricoides
Ascaris lumbricoides
 
pngelolaan spesimen 2022 terbaru revisi.pptx
pngelolaan spesimen 2022 terbaru revisi.pptxpngelolaan spesimen 2022 terbaru revisi.pptx
pngelolaan spesimen 2022 terbaru revisi.pptx
 
Usus converted
Usus convertedUsus converted
Usus converted
 
Kel 5 plasmodium malariae
Kel 5 plasmodium malariaeKel 5 plasmodium malariae
Kel 5 plasmodium malariae
 
47701333 typus-abdominalis
47701333 typus-abdominalis47701333 typus-abdominalis
47701333 typus-abdominalis
 
Helmintologi tm8
Helmintologi tm8Helmintologi tm8
Helmintologi tm8
 
180219037-PPT-DEMAM-TIFOID-pptx.pptx
180219037-PPT-DEMAM-TIFOID-pptx.pptx180219037-PPT-DEMAM-TIFOID-pptx.pptx
180219037-PPT-DEMAM-TIFOID-pptx.pptx
 
Blok 12 IMUNITAS DAN INFEKSI.pptx
Blok 12 IMUNITAS DAN INFEKSI.pptxBlok 12 IMUNITAS DAN INFEKSI.pptx
Blok 12 IMUNITAS DAN INFEKSI.pptx
 

Recently uploaded

PRESENTASI LAPORAN TUGAS AKHIR ASUHAN KEBIDANAN KOMPREHENSIF
PRESENTASI LAPORAN TUGAS AKHIR ASUHAN KEBIDANAN KOMPREHENSIFPRESENTASI LAPORAN TUGAS AKHIR ASUHAN KEBIDANAN KOMPREHENSIF
PRESENTASI LAPORAN TUGAS AKHIR ASUHAN KEBIDANAN KOMPREHENSIF
ratnawulokt
 
Desain Deskriptif Desain studi pada epidemiology bencana .pdf
Desain Deskriptif Desain studi pada epidemiology bencana .pdfDesain Deskriptif Desain studi pada epidemiology bencana .pdf
Desain Deskriptif Desain studi pada epidemiology bencana .pdf
arikiskandar
 
DEFENISI OPERASIONAL (SINDROM) PENYAKIT SKDR.pptx
DEFENISI OPERASIONAL (SINDROM) PENYAKIT SKDR.pptxDEFENISI OPERASIONAL (SINDROM) PENYAKIT SKDR.pptx
DEFENISI OPERASIONAL (SINDROM) PENYAKIT SKDR.pptx
DamianLoveChannel
 
farmakologi antikoagulan pada kasus kardiovaskular
farmakologi antikoagulan pada kasus kardiovaskularfarmakologi antikoagulan pada kasus kardiovaskular
farmakologi antikoagulan pada kasus kardiovaskular
MuhammadAuliaKurniaw1
 
Slide 1. Analisis Obat-obat Analgetik.pptx
Slide 1. Analisis Obat-obat Analgetik.pptxSlide 1. Analisis Obat-obat Analgetik.pptx
Slide 1. Analisis Obat-obat Analgetik.pptx
FiikFiik
 
pengukuran dan intervensi Serentak stunting.pdf
pengukuran dan intervensi Serentak stunting.pdfpengukuran dan intervensi Serentak stunting.pdf
pengukuran dan intervensi Serentak stunting.pdf
adwinhadipurnadi
 
farmakologi antikoagulan presentasi.pptx
farmakologi antikoagulan presentasi.pptxfarmakologi antikoagulan presentasi.pptx
farmakologi antikoagulan presentasi.pptx
MuhammadAuliaKurniaw1
 
Supracondyler humerus fracture modul.pdf
Supracondyler humerus fracture modul.pdfSupracondyler humerus fracture modul.pdf
Supracondyler humerus fracture modul.pdf
ortopedifk
 
v2 Intervensi serentak pencegahan stunting.pdf
v2 Intervensi serentak pencegahan stunting.pdfv2 Intervensi serentak pencegahan stunting.pdf
v2 Intervensi serentak pencegahan stunting.pdf
fritshenukh
 
Powerpoint Penyakit Mulut dan Kuku pada ternak
Powerpoint Penyakit Mulut dan Kuku pada ternakPowerpoint Penyakit Mulut dan Kuku pada ternak
Powerpoint Penyakit Mulut dan Kuku pada ternak
adevindhamebrina
 
Hiv DAN AIDS dalam kehamilan-------------
Hiv DAN AIDS dalam kehamilan-------------Hiv DAN AIDS dalam kehamilan-------------
Hiv DAN AIDS dalam kehamilan-------------
nurulkarunia4
 
Pengendalian Proses.pptx Mata kuliah manajemen mutu laboratorium
Pengendalian Proses.pptx Mata kuliah manajemen mutu laboratoriumPengendalian Proses.pptx Mata kuliah manajemen mutu laboratorium
Pengendalian Proses.pptx Mata kuliah manajemen mutu laboratorium
SyailaNandaSofiaWell
 
PPT RAKOR POKJANAL POSYANDU DALAM PENGUATAN INTEGRASI LAYANAN PRIMER
PPT  RAKOR POKJANAL POSYANDU DALAM PENGUATAN INTEGRASI LAYANAN PRIMERPPT  RAKOR POKJANAL POSYANDU DALAM PENGUATAN INTEGRASI LAYANAN PRIMER
PPT RAKOR POKJANAL POSYANDU DALAM PENGUATAN INTEGRASI LAYANAN PRIMER
sulastri822782
 
Petunjuk teknis Aplikasi Indikator Nasional Mutu FKTP
Petunjuk teknis Aplikasi Indikator Nasional Mutu FKTPPetunjuk teknis Aplikasi Indikator Nasional Mutu FKTP
Petunjuk teknis Aplikasi Indikator Nasional Mutu FKTP
adhiwargamandiriseja
 
Materi 5. Penjaminan Mutu Labkesmas.pptx
Materi 5. Penjaminan Mutu Labkesmas.pptxMateri 5. Penjaminan Mutu Labkesmas.pptx
Materi 5. Penjaminan Mutu Labkesmas.pptx
syam586213
 
1.Kebutuhan Dasar Neonatus, Bayi, Balita, dan Anak Pra Sekolah.pptx
1.Kebutuhan Dasar Neonatus, Bayi, Balita, dan Anak Pra Sekolah.pptx1.Kebutuhan Dasar Neonatus, Bayi, Balita, dan Anak Pra Sekolah.pptx
1.Kebutuhan Dasar Neonatus, Bayi, Balita, dan Anak Pra Sekolah.pptx
LisnaKhairaniNasutio
 
PPT PENGKAJIAN SISTEM MUSKULOSKELETAL 2.pptx
PPT PENGKAJIAN SISTEM MUSKULOSKELETAL 2.pptxPPT PENGKAJIAN SISTEM MUSKULOSKELETAL 2.pptx
PPT PENGKAJIAN SISTEM MUSKULOSKELETAL 2.pptx
EmohAsJohn
 
441766795-PERSONAL-HYGIENE-ppt kebersihan diri sendiri.ppt
441766795-PERSONAL-HYGIENE-ppt kebersihan diri sendiri.ppt441766795-PERSONAL-HYGIENE-ppt kebersihan diri sendiri.ppt
441766795-PERSONAL-HYGIENE-ppt kebersihan diri sendiri.ppt
Datalablokakalianda
 
Pengertian dan jenis obat antiparasit.pdf
Pengertian dan jenis obat antiparasit.pdfPengertian dan jenis obat antiparasit.pdf
Pengertian dan jenis obat antiparasit.pdf
ryskilahmudin
 
graves’ disease etiology, pathofisiology
graves’ disease etiology, pathofisiologygraves’ disease etiology, pathofisiology
graves’ disease etiology, pathofisiology
RheginaSalsabila
 

Recently uploaded (20)

PRESENTASI LAPORAN TUGAS AKHIR ASUHAN KEBIDANAN KOMPREHENSIF
PRESENTASI LAPORAN TUGAS AKHIR ASUHAN KEBIDANAN KOMPREHENSIFPRESENTASI LAPORAN TUGAS AKHIR ASUHAN KEBIDANAN KOMPREHENSIF
PRESENTASI LAPORAN TUGAS AKHIR ASUHAN KEBIDANAN KOMPREHENSIF
 
Desain Deskriptif Desain studi pada epidemiology bencana .pdf
Desain Deskriptif Desain studi pada epidemiology bencana .pdfDesain Deskriptif Desain studi pada epidemiology bencana .pdf
Desain Deskriptif Desain studi pada epidemiology bencana .pdf
 
DEFENISI OPERASIONAL (SINDROM) PENYAKIT SKDR.pptx
DEFENISI OPERASIONAL (SINDROM) PENYAKIT SKDR.pptxDEFENISI OPERASIONAL (SINDROM) PENYAKIT SKDR.pptx
DEFENISI OPERASIONAL (SINDROM) PENYAKIT SKDR.pptx
 
farmakologi antikoagulan pada kasus kardiovaskular
farmakologi antikoagulan pada kasus kardiovaskularfarmakologi antikoagulan pada kasus kardiovaskular
farmakologi antikoagulan pada kasus kardiovaskular
 
Slide 1. Analisis Obat-obat Analgetik.pptx
Slide 1. Analisis Obat-obat Analgetik.pptxSlide 1. Analisis Obat-obat Analgetik.pptx
Slide 1. Analisis Obat-obat Analgetik.pptx
 
pengukuran dan intervensi Serentak stunting.pdf
pengukuran dan intervensi Serentak stunting.pdfpengukuran dan intervensi Serentak stunting.pdf
pengukuran dan intervensi Serentak stunting.pdf
 
farmakologi antikoagulan presentasi.pptx
farmakologi antikoagulan presentasi.pptxfarmakologi antikoagulan presentasi.pptx
farmakologi antikoagulan presentasi.pptx
 
Supracondyler humerus fracture modul.pdf
Supracondyler humerus fracture modul.pdfSupracondyler humerus fracture modul.pdf
Supracondyler humerus fracture modul.pdf
 
v2 Intervensi serentak pencegahan stunting.pdf
v2 Intervensi serentak pencegahan stunting.pdfv2 Intervensi serentak pencegahan stunting.pdf
v2 Intervensi serentak pencegahan stunting.pdf
 
Powerpoint Penyakit Mulut dan Kuku pada ternak
Powerpoint Penyakit Mulut dan Kuku pada ternakPowerpoint Penyakit Mulut dan Kuku pada ternak
Powerpoint Penyakit Mulut dan Kuku pada ternak
 
Hiv DAN AIDS dalam kehamilan-------------
Hiv DAN AIDS dalam kehamilan-------------Hiv DAN AIDS dalam kehamilan-------------
Hiv DAN AIDS dalam kehamilan-------------
 
Pengendalian Proses.pptx Mata kuliah manajemen mutu laboratorium
Pengendalian Proses.pptx Mata kuliah manajemen mutu laboratoriumPengendalian Proses.pptx Mata kuliah manajemen mutu laboratorium
Pengendalian Proses.pptx Mata kuliah manajemen mutu laboratorium
 
PPT RAKOR POKJANAL POSYANDU DALAM PENGUATAN INTEGRASI LAYANAN PRIMER
PPT  RAKOR POKJANAL POSYANDU DALAM PENGUATAN INTEGRASI LAYANAN PRIMERPPT  RAKOR POKJANAL POSYANDU DALAM PENGUATAN INTEGRASI LAYANAN PRIMER
PPT RAKOR POKJANAL POSYANDU DALAM PENGUATAN INTEGRASI LAYANAN PRIMER
 
Petunjuk teknis Aplikasi Indikator Nasional Mutu FKTP
Petunjuk teknis Aplikasi Indikator Nasional Mutu FKTPPetunjuk teknis Aplikasi Indikator Nasional Mutu FKTP
Petunjuk teknis Aplikasi Indikator Nasional Mutu FKTP
 
Materi 5. Penjaminan Mutu Labkesmas.pptx
Materi 5. Penjaminan Mutu Labkesmas.pptxMateri 5. Penjaminan Mutu Labkesmas.pptx
Materi 5. Penjaminan Mutu Labkesmas.pptx
 
1.Kebutuhan Dasar Neonatus, Bayi, Balita, dan Anak Pra Sekolah.pptx
1.Kebutuhan Dasar Neonatus, Bayi, Balita, dan Anak Pra Sekolah.pptx1.Kebutuhan Dasar Neonatus, Bayi, Balita, dan Anak Pra Sekolah.pptx
1.Kebutuhan Dasar Neonatus, Bayi, Balita, dan Anak Pra Sekolah.pptx
 
PPT PENGKAJIAN SISTEM MUSKULOSKELETAL 2.pptx
PPT PENGKAJIAN SISTEM MUSKULOSKELETAL 2.pptxPPT PENGKAJIAN SISTEM MUSKULOSKELETAL 2.pptx
PPT PENGKAJIAN SISTEM MUSKULOSKELETAL 2.pptx
 
441766795-PERSONAL-HYGIENE-ppt kebersihan diri sendiri.ppt
441766795-PERSONAL-HYGIENE-ppt kebersihan diri sendiri.ppt441766795-PERSONAL-HYGIENE-ppt kebersihan diri sendiri.ppt
441766795-PERSONAL-HYGIENE-ppt kebersihan diri sendiri.ppt
 
Pengertian dan jenis obat antiparasit.pdf
Pengertian dan jenis obat antiparasit.pdfPengertian dan jenis obat antiparasit.pdf
Pengertian dan jenis obat antiparasit.pdf
 
graves’ disease etiology, pathofisiology
graves’ disease etiology, pathofisiologygraves’ disease etiology, pathofisiology
graves’ disease etiology, pathofisiology
 

Enterobacteriaceae -non_lactose_fermentation

  • 1. ENTEROBACTERIACEAE ( NON LACTOSE FERMENTATION ) Setio Harsono Dept. Mikrobiologi Kedokteran Fakultas Kedokteran Unair
  • 3. Salmonella * Morfologi : - Basil Gram negatif - Motil ( mempunyai peritrichous flagella) * Perbenihan : - Fakultatif anaerob - Media sederhana  Nutrient agar - Media diferensial  Mc.Conkey agar, EMB agar - Media selektif  Salmonella-Shigella agar (S-S agar)
  • 4. Dibedakan dari Enterobacteriaceae yang lain: * Karakteristik biokimia: - fermentasi glukosa dan mannosa menjadi asam tanpa produksi gas. - tidak memfermentasi laktosa atau sukrosa. - produksi H2S. * Struktur antigen: - O-antigen = Somatic antigen - H-antigen = Flagellar antigen - Vi-antigen = Virulence antigen
  • 5. * Daya tahan : - Hidup dalam air beku dalam waktu lama. - Tahan bahan kimia  Sodium tetrathionate Sodium deoxycholate - Tahan bahan warna  Brilliant green Bahan-bahan tersebut dapat dipakai untuk menghambat kuman enterik yang lain bila akan mengisolasi Salmonella dari faeces penderita.
  • 6. * Infeksi pada manusia : Secara epidemiologi ada 1400 Salmonella yang dapat diisolasi dan dikelompokkan dalam sero- group A, B, C1, C2, D dan E. Serogroup yang sering menginfeksi manusia : - Serogroup A : - S.paratyphi A. - Serogroup B : - S.paratyphi B, S.typhimurium. - Serogroup C1 : - S.cholerasuis - Serogroup D : - S.typhi, S.enteritidis.
  • 7. * Sumber Infeksi : - Hewan ternak : - Sapi, Babi, Unggas - Hewan piaraan : - Burung, Kura-kura, Rodent * Infeksi : - Melalui oral: kontaminasi makanan dan minuman. - Ada 3 jenis penyakit: - Demam enterik  S.typhi, S.paratyphi. - Septicemia  S.cholerasuis. - Enterocolitis  S.typhimurium, S.enteritidis.
  • 8. * Imunitas : - Kekebalan yang didapat tidak sempurna. - Dapat terjadi infeksi ulang (reinfeksi). - Dapat terjadi kekambuhan (relaps) 2 - 3 minggu setelah sembuh. * Pengobatan : - Ampicillin - Trimethoprim-Sulfamethoxazole - Cephalosporin
  • 9. * Carrier : - Convalescent carrier: - bakteri persisten berada didalam saluran empedu, kandung empedu dan usus dalam waktu beberapa bulan setelah sembuh. - Permanent carrier: - bakteri persisten tetap berada didalam kandung empedu. Sebanyak 3% dari penderita akan menjadi Permanent carrier. Pengobatan carrier : - Ampicillin - Cholecystectomy
  • 10. * Epidemiologi : - Sumber penularan: - Faeces penderita subklinis atau carrier yang bekerja sebagai “food-handlers” - Hewan sapi, babi, rodent, unggas, telur unggas, anjing, kucing, kura-kura. - Cara Penularan : - Air tercemar faeces. - Air susu tidak dipasteurisasi sempurna. - Daging dan telur unggas tidak dimasak sempurna.
  • 11. * Pencegahan : - Memperbaiki higiene dan sanitasi. - Pemeriksaan “food-handlers” sebagai carrier. - Vaksinasi.
  • 13. S. typhi colonies ( Media S-S Agar)
  • 16. Geographic Distribution of Typhoid fever
  • 19. Shigella * Morfologi : - Basil, Gram negatif. - Non motil. * Perbenihan : - Fakultatif anaerob. - Media Mc.Conkey , EMB dan SS-agar. - Fermentasi glukose menjadi asam tanpa produksi gas.
  • 20. * Struktur antigen : Group dan type - Group A : - Shigella dysenteriae - Group B : - Shigella flexneri - Group C : - Shigella boydii - Group D : - Shigella sonnei * Toxin : - Endotoxin  iritasi usus besar  nyeri perut. - Exotoxin  berupa enterotoxin menimbulkan diarhea disertai lendir dan darah.
  • 21. * Imunitas : - Tidak terjadi proteksi setelah infeksi tergantung respons antibodi yang terbentuk. * Pengobatan : - Ampicillin. - Ciprofloxacin. - Doxycycline. - Trimethoprim-Sulfamethoxazole.
  • 22. * Epidemiologi : - Penularan melalui  4 F : - Food, Fingers, Feces, Flies. * Pencegahan : - Memperbaiki sanitasi ; - air, air susu, makanan dan minuman, saluran air, lalat. - Mengisolasi penderita, desinfeksi ekskreta. - Deteksi infeksi subklinis, carrier (food handlers) - Pengobatan antibiotik.
  • 24. Shigella colonies on Media Agar
  • 28. Yersinia enterocolitica * Morfologi : - Basil, Gram negatif. - Motil pada suhu 25 C. - Non motil pada suhu 37 C. * Perbenihan : - Tidak memfermentasi laktose. - Memproduksi enzim Urease. - Tidak memproduksi enzim Oxidase.
  • 29. - Dapat tumbuh pada media Mc.Conkey. - Pembiakkan untuk isolasi kumannya dengan cara “cold enrichment” pada suhu 4 C selama 2-4 mgg agar kuman enterik yang lain mati. * Struktur antigen : - Terdiri 50 serotype. - Serotype O3, O8 dan O9 dapat menimbulkan infeksi pada manusia.
  • 30. * Penyakit pada manusia : - Dapat menimbulkan infeksi pada usus timbul diarhea disertai lendir dan darah. * Pengobatan : - Tetracyclin - Chloramphenicol - Cephalosporin - Trimethoprim-Sulfamethoxazole
  • 31. * Sumber penularan : - Hewan ternak dan hewan piaraan : - domba, sapi, babi, anjing dan kucing. - Air dapat tercemar ekskreta hewan dan menginfeksi manusia melalui makanan dan minuman. * Pencegahan : - Perbaikan sanitasi - Mencegah kontaminasi dengan feces hewan ternak dan hewan piaraan.