SlideShare a Scribd company logo
EKSPLORASI MINYAK DAN GAS DENGAN 
METODE GRAVITASI (GRAVITY METHOD) 
Farhan Muhammad D 16414003 
Raihan Muflihhamim 16414008 
Nurdedani Agustina 16414013 
Prakarsa Mulyo 16414018 
Agung Nugroho 16414023 
Prastyo Tridinata 16414028
EKSPLORASI PARAMETER FISIK CEKUNGAN 
MIGAS DI PERAIRAN BLOK AMBALAT DENGAN 
METODE GRAVITASI
LOKASI BLOK AMBALAT
Metode Gravitasi 
Metode gravitasi merupakan salah satu metode geofisika yang 
didasarkan pada pencarian perbedaan kecil medan gravitasi akibat 
adanya perbedaan nilai rapat massa material pada bawah permukaan. 
Karena metode gravitasi dapat mengetahui perbedaan rapat massa suatu 
material dengan lingkungan sekitarnya, metode ini dapat memperkirakan 
struktur bawah permukaan, sehingga sering digunakan dalam eksplorasi, 
baik untuk eksplorasi minyak maupun eksplorasi mineral lainnya.
Dalam pengukuran metode gravitasi, nilai yang 
diperoleh bukan merupakan nilai gravitasi asli wilayah 
tersebut, melainkan ada beberapa faktor lain yang 
mempengaruhinya, antara lain ketinggian wilayah 
pengamatan, perbedaan lintang, pasang surut, topografi, 
kesalahan pada alat, dan lain-lain. 
Metode gravitasi biasanya digunakan untuk survei 
awal dalam eksplorasi, umumnya digunakan dalam 
eksplorasi minyak, yakni digunakan untuk menemukan 
struktur yang dianggap sebagai oil trap
Teori mengenai gravitasi dikemukakan oleh Sir 
IssacNewton pada tahun (1642-1722) yang 
menjelaskan bahwa gaya tarik-menarik antara dua 
buah partikel sebanding dengan 
perkalian massa kedua partikel tersebut dan 
berbanding terbalik kuadrat jarak antara pusat 
keduanya. 
M1 
M2 
F 
r
Semakin tinggi nilai densitas suatu wilayah, 
maka nilai gravitasinya juga semakin besar. 
Nilai gravitasi suatu wilayah akan besar 
apabila pengukuran dilakukan pada daerah 
yang tinggi. Pengukuran nilai gravitasi 
dilakukan dengan menggunakan alat 
gravimeter yang memiliki ketelitian tinggi 
sehingga mampu mengetahui adanya 
perbedaan nilai gravity suatu material dengan 
lingkungan sekitarnya.
Beberapa sumber yang mempengaruhi 
pengukuran gravity antara lain: 
• Posisi bumi dalam pergerakan tata surya, 
terutama bulan dan matahari (pasang surut) 
• Perbedaan lintang dipermukaan bumi 
• Perbedaan ketinggian permukaan bumi 
(elevasi) 
• Efek topografi 
• Perubahan rapat massa disuatu tempat 
(densitas bawah permukaan)
Dari nilai densitas 
suatu material 
tersebut dapat 
diketahui 
batuan apa yang 
terdapat di bawah 
permukaan 
sehingga 
dapat diketahui 
jenis reservoirnya.
Pemodelan dengan menggunakan software 
Grav2DC mengintepretasikan dari gambar anomali 
Bouger sehingga akan menghasilkan nilai kedalaman 
dari permukaan bawah 
yang diteliti.
Hasil pengggabungan struktur rangka untuk perairan 
Ambalat
PUSTAKA 
Musta’in,Mahmud.2012.”Eksplorasi Parameter 
Fisik Cekungan Migas di Perairan”.Surabaya: FTK-ITS. 
GERKEN, J.C ARNAUD.1989.”FOUNDATION OF 
EXPLORATION GEOPHYSICS”.Dwarsweg.Elsevier 
science publisher 
http://geoportaal.maaamet.ee/data/gravimeetrid.jpg

More Related Content

What's hot

Laporan Pembentukan Asal Vulkanik
Laporan Pembentukan Asal VulkanikLaporan Pembentukan Asal Vulkanik
Laporan Pembentukan Asal Vulkanik'Oke Aflatun'
 
Sifat Batuan dan Fluida Panas Bumi
Sifat Batuan dan Fluida Panas BumiSifat Batuan dan Fluida Panas Bumi
Sifat Batuan dan Fluida Panas Bumi
Estrela Bellia Muaja
 
Eksplorasi geokimia
Eksplorasi geokimiaEksplorasi geokimia
Eksplorasi geokimia
Sastra Diharlan
 
7 geologi-struktur
7 geologi-struktur7 geologi-struktur
7 geologi-struktur
gunadibinsamin
 
Materi Kuliah Teknik Pertambangan ; Geologi Struktur Semester III STTNAS Yogy...
Materi Kuliah Teknik Pertambangan ; Geologi Struktur Semester III STTNAS Yogy...Materi Kuliah Teknik Pertambangan ; Geologi Struktur Semester III STTNAS Yogy...
Materi Kuliah Teknik Pertambangan ; Geologi Struktur Semester III STTNAS Yogy...
Mario Yuven
 
MATERI 2 LANJUTAN HIDROGEOLOGI (Manajemen Pertambangan & Energi) STEM Akamigas
MATERI 2 LANJUTAN HIDROGEOLOGI (Manajemen Pertambangan & Energi) STEM AkamigasMATERI 2 LANJUTAN HIDROGEOLOGI (Manajemen Pertambangan & Energi) STEM Akamigas
MATERI 2 LANJUTAN HIDROGEOLOGI (Manajemen Pertambangan & Energi) STEM Akamigas
YOHANIS SAHABAT
 
Geologi struktur rosette
Geologi struktur rosetteGeologi struktur rosette
Geologi struktur rosette
taufiqrafie
 
Metode gravity
Metode gravityMetode gravity
Metode gravity
Subiarto Manangin
 
Batuan piroklastik
Batuan piroklastikBatuan piroklastik
Batuan piroklastik
yadil142
 
Genesa Bahan Galian
Genesa Bahan GalianGenesa Bahan Galian
Genesa Bahan Galian
permukaan bumi
 
228829546 deskripsi-batuan-metamorf
228829546 deskripsi-batuan-metamorf228829546 deskripsi-batuan-metamorf
228829546 deskripsi-batuan-metamorf
niaramadanti1
 
Kekar dan sesar dan lipatan
Kekar dan sesar dan lipatanKekar dan sesar dan lipatan
Kekar dan sesar dan lipatan
Mario Yuven
 
Resume metode geomagnet
Resume metode geomagnetResume metode geomagnet
Resume metode geomagnet
Muhammad Arief
 
Album mineral praktikum mineral optik teknik geologi
Album mineral praktikum mineral optik teknik geologiAlbum mineral praktikum mineral optik teknik geologi
Album mineral praktikum mineral optik teknik geologi
Indra S Syafaat
 
Identifikasi batuan beku
Identifikasi batuan bekuIdentifikasi batuan beku
Identifikasi batuan beku
adbel Edwar
 
Sistem Penambangan
Sistem PenambanganSistem Penambangan
Sistem Penambangan
fridolin bin stefanus
 
Jenis jenis perangkap
Jenis jenis perangkapJenis jenis perangkap
Jenis jenis perangkapibnurusyd
 
Mekanika Batuan (Teknik Pertambangan)
Mekanika Batuan (Teknik Pertambangan)Mekanika Batuan (Teknik Pertambangan)
Mekanika Batuan (Teknik Pertambangan)
Aris Munandar
 
deskripsi batuan sedimen
deskripsi batuan sedimen deskripsi batuan sedimen
deskripsi batuan sedimen
Wahidin Zuhri
 

What's hot (20)

Laporan Pembentukan Asal Vulkanik
Laporan Pembentukan Asal VulkanikLaporan Pembentukan Asal Vulkanik
Laporan Pembentukan Asal Vulkanik
 
Sifat Batuan dan Fluida Panas Bumi
Sifat Batuan dan Fluida Panas BumiSifat Batuan dan Fluida Panas Bumi
Sifat Batuan dan Fluida Panas Bumi
 
Eksplorasi geokimia
Eksplorasi geokimiaEksplorasi geokimia
Eksplorasi geokimia
 
7 geologi-struktur
7 geologi-struktur7 geologi-struktur
7 geologi-struktur
 
Materi Kuliah Teknik Pertambangan ; Geologi Struktur Semester III STTNAS Yogy...
Materi Kuliah Teknik Pertambangan ; Geologi Struktur Semester III STTNAS Yogy...Materi Kuliah Teknik Pertambangan ; Geologi Struktur Semester III STTNAS Yogy...
Materi Kuliah Teknik Pertambangan ; Geologi Struktur Semester III STTNAS Yogy...
 
MATERI 2 LANJUTAN HIDROGEOLOGI (Manajemen Pertambangan & Energi) STEM Akamigas
MATERI 2 LANJUTAN HIDROGEOLOGI (Manajemen Pertambangan & Energi) STEM AkamigasMATERI 2 LANJUTAN HIDROGEOLOGI (Manajemen Pertambangan & Energi) STEM Akamigas
MATERI 2 LANJUTAN HIDROGEOLOGI (Manajemen Pertambangan & Energi) STEM Akamigas
 
Geologi struktur rosette
Geologi struktur rosetteGeologi struktur rosette
Geologi struktur rosette
 
Metode gravity
Metode gravityMetode gravity
Metode gravity
 
Batuan piroklastik
Batuan piroklastikBatuan piroklastik
Batuan piroklastik
 
Genesa Bahan Galian
Genesa Bahan GalianGenesa Bahan Galian
Genesa Bahan Galian
 
228829546 deskripsi-batuan-metamorf
228829546 deskripsi-batuan-metamorf228829546 deskripsi-batuan-metamorf
228829546 deskripsi-batuan-metamorf
 
Kekar dan sesar dan lipatan
Kekar dan sesar dan lipatanKekar dan sesar dan lipatan
Kekar dan sesar dan lipatan
 
Resume metode geomagnet
Resume metode geomagnetResume metode geomagnet
Resume metode geomagnet
 
Album mineral praktikum mineral optik teknik geologi
Album mineral praktikum mineral optik teknik geologiAlbum mineral praktikum mineral optik teknik geologi
Album mineral praktikum mineral optik teknik geologi
 
Geologi Waktu
Geologi WaktuGeologi Waktu
Geologi Waktu
 
Identifikasi batuan beku
Identifikasi batuan bekuIdentifikasi batuan beku
Identifikasi batuan beku
 
Sistem Penambangan
Sistem PenambanganSistem Penambangan
Sistem Penambangan
 
Jenis jenis perangkap
Jenis jenis perangkapJenis jenis perangkap
Jenis jenis perangkap
 
Mekanika Batuan (Teknik Pertambangan)
Mekanika Batuan (Teknik Pertambangan)Mekanika Batuan (Teknik Pertambangan)
Mekanika Batuan (Teknik Pertambangan)
 
deskripsi batuan sedimen
deskripsi batuan sedimen deskripsi batuan sedimen
deskripsi batuan sedimen
 

Similar to Eksplorasi minyak dan gas dengan metode gravitasi (

Bab 2 geomagnetik
Bab 2 geomagnetikBab 2 geomagnetik
Bab 2 geomagnetik
Fatahillah Agung
 
Kegiatan hulu migas x
Kegiatan hulu migas xKegiatan hulu migas x
Kegiatan hulu migas ximamncahyo
 
Metode Gravitasi.pptx
Metode Gravitasi.pptxMetode Gravitasi.pptx
Metode Gravitasi.pptx
ReniAgustiani5
 
Metode Gravitasi dalam Geofisika.pptx
Metode Gravitasi dalam Geofisika.pptxMetode Gravitasi dalam Geofisika.pptx
Metode Gravitasi dalam Geofisika.pptx
Mhd. Zaky Daniyal
 
Penentuan struktur bawah_permukaan_dengan
Penentuan struktur bawah_permukaan_denganPenentuan struktur bawah_permukaan_dengan
Penentuan struktur bawah_permukaan_dengan
Wisnu Priyanto
 
metode gaya berat dan magnetik kelompok 2...pptx
metode gaya berat dan magnetik kelompok 2...pptxmetode gaya berat dan magnetik kelompok 2...pptx
metode gaya berat dan magnetik kelompok 2...pptx
zahrunQncy1
 
Metode gaya berat
Metode gaya beratMetode gaya berat
Metode gaya berat
M Rifa'i
 
Metode gravitasi
Metode gravitasiMetode gravitasi
Metode gravitasi
gayatriwizik
 
Gravity Methods
Gravity Methods Gravity Methods
Gravity Methods
Sajida Rakhmah
 
Bahan power point kelompok 4
Bahan power point kelompok 4Bahan power point kelompok 4
Bahan power point kelompok 4
ULUL AZMI
 
Jurnal pemodelan anomali gravitasi menggunakan metode inversi 2 d (dua dimens...
Jurnal pemodelan anomali gravitasi menggunakan metode inversi 2 d (dua dimens...Jurnal pemodelan anomali gravitasi menggunakan metode inversi 2 d (dua dimens...
Jurnal pemodelan anomali gravitasi menggunakan metode inversi 2 d (dua dimens...
Satriyani Satriyani
 
Kelompok 12
Kelompok 12Kelompok 12
Kelompok 12martoms
 
Metode gaya berat2_[compatibility_mode]
Metode gaya berat2_[compatibility_mode]Metode gaya berat2_[compatibility_mode]
Metode gaya berat2_[compatibility_mode]
acymile
 
758 1735-1-sm
758 1735-1-sm758 1735-1-sm
758 1735-1-sm
TeukuFurqan3
 
Evaluasi sifat dinamis dan potensi likuifaksi pada tanah berpasir
Evaluasi sifat dinamis dan potensi likuifaksi pada tanah berpasirEvaluasi sifat dinamis dan potensi likuifaksi pada tanah berpasir
Evaluasi sifat dinamis dan potensi likuifaksi pada tanah berpasir
CITRA MARGA NUSAPHALA PERSADA, PT TBK
 
Tugas geofisika
Tugas geofisikaTugas geofisika
Tugas geofisika
bumbleblade
 

Similar to Eksplorasi minyak dan gas dengan metode gravitasi ( (20)

FISBUM CICI
FISBUM CICIFISBUM CICI
FISBUM CICI
 
Bab 2 geomagnetik
Bab 2 geomagnetikBab 2 geomagnetik
Bab 2 geomagnetik
 
Tugas eksplorasi lanjut
Tugas eksplorasi lanjutTugas eksplorasi lanjut
Tugas eksplorasi lanjut
 
Kegiatan hulu migas x
Kegiatan hulu migas xKegiatan hulu migas x
Kegiatan hulu migas x
 
Metode Gravitasi.pptx
Metode Gravitasi.pptxMetode Gravitasi.pptx
Metode Gravitasi.pptx
 
Metode Gravitasi dalam Geofisika.pptx
Metode Gravitasi dalam Geofisika.pptxMetode Gravitasi dalam Geofisika.pptx
Metode Gravitasi dalam Geofisika.pptx
 
Penentuan struktur bawah_permukaan_dengan
Penentuan struktur bawah_permukaan_denganPenentuan struktur bawah_permukaan_dengan
Penentuan struktur bawah_permukaan_dengan
 
metode gaya berat dan magnetik kelompok 2...pptx
metode gaya berat dan magnetik kelompok 2...pptxmetode gaya berat dan magnetik kelompok 2...pptx
metode gaya berat dan magnetik kelompok 2...pptx
 
Metode gaya berat
Metode gaya beratMetode gaya berat
Metode gaya berat
 
Metode gravitasi
Metode gravitasiMetode gravitasi
Metode gravitasi
 
Gravity Methods
Gravity Methods Gravity Methods
Gravity Methods
 
Bahan metode gravity g1
Bahan metode gravity g1Bahan metode gravity g1
Bahan metode gravity g1
 
Bahan power point kelompok 4
Bahan power point kelompok 4Bahan power point kelompok 4
Bahan power point kelompok 4
 
7. teti tok_
7. teti tok_7. teti tok_
7. teti tok_
 
Jurnal pemodelan anomali gravitasi menggunakan metode inversi 2 d (dua dimens...
Jurnal pemodelan anomali gravitasi menggunakan metode inversi 2 d (dua dimens...Jurnal pemodelan anomali gravitasi menggunakan metode inversi 2 d (dua dimens...
Jurnal pemodelan anomali gravitasi menggunakan metode inversi 2 d (dua dimens...
 
Kelompok 12
Kelompok 12Kelompok 12
Kelompok 12
 
Metode gaya berat2_[compatibility_mode]
Metode gaya berat2_[compatibility_mode]Metode gaya berat2_[compatibility_mode]
Metode gaya berat2_[compatibility_mode]
 
758 1735-1-sm
758 1735-1-sm758 1735-1-sm
758 1735-1-sm
 
Evaluasi sifat dinamis dan potensi likuifaksi pada tanah berpasir
Evaluasi sifat dinamis dan potensi likuifaksi pada tanah berpasirEvaluasi sifat dinamis dan potensi likuifaksi pada tanah berpasir
Evaluasi sifat dinamis dan potensi likuifaksi pada tanah berpasir
 
Tugas geofisika
Tugas geofisikaTugas geofisika
Tugas geofisika
 

Eksplorasi minyak dan gas dengan metode gravitasi (

  • 1. EKSPLORASI MINYAK DAN GAS DENGAN METODE GRAVITASI (GRAVITY METHOD) Farhan Muhammad D 16414003 Raihan Muflihhamim 16414008 Nurdedani Agustina 16414013 Prakarsa Mulyo 16414018 Agung Nugroho 16414023 Prastyo Tridinata 16414028
  • 2. EKSPLORASI PARAMETER FISIK CEKUNGAN MIGAS DI PERAIRAN BLOK AMBALAT DENGAN METODE GRAVITASI
  • 4.
  • 5. Metode Gravitasi Metode gravitasi merupakan salah satu metode geofisika yang didasarkan pada pencarian perbedaan kecil medan gravitasi akibat adanya perbedaan nilai rapat massa material pada bawah permukaan. Karena metode gravitasi dapat mengetahui perbedaan rapat massa suatu material dengan lingkungan sekitarnya, metode ini dapat memperkirakan struktur bawah permukaan, sehingga sering digunakan dalam eksplorasi, baik untuk eksplorasi minyak maupun eksplorasi mineral lainnya.
  • 6. Dalam pengukuran metode gravitasi, nilai yang diperoleh bukan merupakan nilai gravitasi asli wilayah tersebut, melainkan ada beberapa faktor lain yang mempengaruhinya, antara lain ketinggian wilayah pengamatan, perbedaan lintang, pasang surut, topografi, kesalahan pada alat, dan lain-lain. Metode gravitasi biasanya digunakan untuk survei awal dalam eksplorasi, umumnya digunakan dalam eksplorasi minyak, yakni digunakan untuk menemukan struktur yang dianggap sebagai oil trap
  • 7. Teori mengenai gravitasi dikemukakan oleh Sir IssacNewton pada tahun (1642-1722) yang menjelaskan bahwa gaya tarik-menarik antara dua buah partikel sebanding dengan perkalian massa kedua partikel tersebut dan berbanding terbalik kuadrat jarak antara pusat keduanya. M1 M2 F r
  • 8.
  • 9.
  • 10. Semakin tinggi nilai densitas suatu wilayah, maka nilai gravitasinya juga semakin besar. Nilai gravitasi suatu wilayah akan besar apabila pengukuran dilakukan pada daerah yang tinggi. Pengukuran nilai gravitasi dilakukan dengan menggunakan alat gravimeter yang memiliki ketelitian tinggi sehingga mampu mengetahui adanya perbedaan nilai gravity suatu material dengan lingkungan sekitarnya.
  • 11.
  • 12. Beberapa sumber yang mempengaruhi pengukuran gravity antara lain: • Posisi bumi dalam pergerakan tata surya, terutama bulan dan matahari (pasang surut) • Perbedaan lintang dipermukaan bumi • Perbedaan ketinggian permukaan bumi (elevasi) • Efek topografi • Perubahan rapat massa disuatu tempat (densitas bawah permukaan)
  • 13. Dari nilai densitas suatu material tersebut dapat diketahui batuan apa yang terdapat di bawah permukaan sehingga dapat diketahui jenis reservoirnya.
  • 14. Pemodelan dengan menggunakan software Grav2DC mengintepretasikan dari gambar anomali Bouger sehingga akan menghasilkan nilai kedalaman dari permukaan bawah yang diteliti.
  • 15. Hasil pengggabungan struktur rangka untuk perairan Ambalat
  • 16. PUSTAKA Musta’in,Mahmud.2012.”Eksplorasi Parameter Fisik Cekungan Migas di Perairan”.Surabaya: FTK-ITS. GERKEN, J.C ARNAUD.1989.”FOUNDATION OF EXPLORATION GEOPHYSICS”.Dwarsweg.Elsevier science publisher http://geoportaal.maaamet.ee/data/gravimeetrid.jpg