SlideShare a Scribd company logo
DIMENSI DAN ANALISIS
DIMENSI
Nama Kelompok 4:
1.
2.
3.
4.
5.
6.

Dicky Pratama
(06)
Dimas Aditya P.
(07)
Elina Sari
(08)
Ichlasul Amal
Laura Mahdalena
Satria Bintang M.

(15)
(18)
(28)
DIMENSI
 Dimensi
 Dimensi adalah cara penulisan suatu besaran
dengan menggunakan simbol (lambang) besaran
pokok. Hal ini berarti dimensi suatu besaran
menunjukkan cara besaran itu tersusun dari
besaran-besaran pokok.
 Ada dua macam dimensi yaitu Dimensi Primer
dan Dimensi Sekunder.
o Contoh dimensi primer :
• [M] (untuk satuan massa)
• [L] (untuk satuan panjang)
• [T] (untuk satuan waktu)

o Contoh dimensi sekunder :
• [M] [L]-3 (untuk satuan massa jenis)
• [L] [T]-2 (untuk satuan percepatan)
Cara Menentukan Dimensi
Contoh :
• Volume
Volume balok adalah hasil kali dari
panjang, lebar, tinggi yang ketiganya memiliki dimensi
panjang. Maka dimensi volume:
[volume] = [panjang] [lebar] [tinggi]
= [L] [L] [L]
= [L]3

• Massa Jenis
Massa Jenis adalah hasil bagi dari massa dan volume.
Maka dimensi massa jenis:
[massa jenis] = [massa] / [volume]
= [M] / [L]3
= [M] [L]-3


Lambang dimensi besaran-besaran pokok:



Lambang dimensi besaran-besaran turunan:
ANALISIS
DIMENSI
Analisis Dimensi




Analisis dimensi adalah suatu cara untuk
menentukan satuan dari suatu besaran
turunan, dengan cara memerhatikan dimensi
besaran tersebut.
Manfaat analisis dimensi :
1) Dapat digunakan untuk membuktikan dua besaran
fisika setara atau tidak. Dua besaran fisika hanya
setara jika keduanya memiliki dimensi yang sama dan
keduanya termasuk besaran skalar atau keduanya
termasuk besaran vektor
 Contoh : Buktikan bahwa besaran usaha (W) memiliki
kesetaraan dengan besaran energi kinetik (Ek)!
Diketahui besaran usaha (W) adalah [M][L]2[T]-2
Rumus
Angka setengah pada persamaan energi kinetik merupakan
[e. kinetik] = [massa] [kecepatan]2
= [M] ([L] [T]-1)2
= [M] [L]2 [T]-2

2)

Jadi, karena nilai dimensi usaha (W) dan energi kinetik
(Ek) sama, maka hal ini menunjukkan bahwa besaran
usaha memiliki kesetaraan dengan besaran energi
kinetik.
Dapat digunakan untuk menentukan persamaan
yang pasti salah atau mungkin benar.
• Contoh: Manakah hubungan yang benar antara x=at atau
x=at2 ?
Jika x=jarak , a=percepatan, t=waktu. Diketahui jarak adalah
besaran panjang yangmemiliki dimensi [L], percepatan
memiliki dimensi [L]/[T2], dan waktu memiliki dimensi [T].
Maka:

x=at

[L] = [L]/[T2]. [T]
[L] = [L]/[T]
Sedangkan:
x = at2
[L] = [L]/[T2]. [T]2
ternyata x dan at2 memiliki dimensi sama, yaitu
[L]/[T], berarti secara dimensional persamaan x =
at2 adalah benar!
3)

Dapat digunakan untuk menurunkan persamaan
suatu besaran fisika jika kesebandingan besaran
fisika tersebut dengan besaran-besaran fisika
lainnya diketahui
• Contoh: Perhatikan gerak melingkar horizontal yang ditempuh
sebuah batu yang diikat pada ujung seutas tali. Kita anggap
bahwa gaya tegang F dalam kawat memiliki kesebandingan
dengan besaran-besaran berikut: massa batu m, kelajuan
batu v, dan jari-jari lintasan r. Tentukan persamaan gaya
tegang dalam kawat (F).
Jawab :

Kita dapat menulis persamaan gaya tegang dalam kawat
sebagai :
F = kmxvyrz …………… (*)
Dimana x, y, z adalah pangkat yang tak diketahui dan k adalah
tetapan tanpa dimensi. Selanjutnya dengan menggunakan
prinsip dimensi ruas kiri = dimensi ruas kanan, kita bisa
menghitung nilai x, y, z dan akhirnya menemukan persamaan
gaya tegang dalam kawat.
Maka:

Dimensi gaya F adalah [M][L][T]-2, dimensi massa m adalah
[M], dimensi kelajuan v adalah [L][T]-1, dimensi jari –
jari r adalah [L].
F = kmxvyrz
[F] = k[m]x[v]y[r]z
[M][L][T]-2 = [M]x([L][T]-1)y[L]z

(k tak berdimensi)

[M]1[L]1[T]-2 = [M]x[L]y + z[T]-y
Supaya dimensi ruas kanan dan kiri sama, maka pangkat dari
[M], [L], [T] dikedua ruas harus sama. Kita peroleh :
Pangkat [M] : 1 = x

x=1

Pangkat [T] : -2 = -y

y=2

Pangkat [L] : 1 = y + z
1=2+z

z = -1

Masukkan nilai x, y, z di atas ke dalam persamaan
(*), sehingga akan kita peroleh persamaan gaya tegang tali :
F = km1v2r-1

atau

F = kmv2/r

More Related Content

What's hot

Laporan fisika (bandul)
Laporan fisika (bandul)Laporan fisika (bandul)
Laporan fisika (bandul)
Rezki Amaliah
 
Unit 1 dasar pengukuran dan ketidakpastian
Unit 1 dasar pengukuran dan ketidakpastianUnit 1 dasar pengukuran dan ketidakpastian
Unit 1 dasar pengukuran dan ketidakpastian
Rezky Amaliah
 
Pusat massa dan momentum
Pusat massa dan momentum Pusat massa dan momentum
Pusat massa dan momentum
khrisna pangeran
 
Laporan fisika dasar (gaya gesekan)
Laporan fisika dasar (gaya gesekan)Laporan fisika dasar (gaya gesekan)
Laporan fisika dasar (gaya gesekan)
Rezki Amaliah
 
Laporan praktikum kimia dasar "pembuatan dan pengenceran larutan"
Laporan praktikum kimia dasar "pembuatan dan pengenceran larutan"Laporan praktikum kimia dasar "pembuatan dan pengenceran larutan"
Laporan praktikum kimia dasar "pembuatan dan pengenceran larutan"
ilmanafia13
 
Fluida dinamis
Fluida dinamisFluida dinamis
Fluida dinamis
Meiza Fitri
 
ANGKA PENTING dan NOTASI ILMIAH
ANGKA PENTING dan NOTASI ILMIAHANGKA PENTING dan NOTASI ILMIAH
ANGKA PENTING dan NOTASI ILMIAH
shafirahany22
 
Laporan 1 fisdas teori ketidakpastian
Laporan 1 fisdas teori ketidakpastianLaporan 1 fisdas teori ketidakpastian
Laporan 1 fisdas teori ketidakpastian
Widya arsy
 
1 b 59_utut muhammad_laporan akhir mi (momen inersia)
1 b 59_utut muhammad_laporan akhir mi (momen inersia)1 b 59_utut muhammad_laporan akhir mi (momen inersia)
1 b 59_utut muhammad_laporan akhir mi (momen inersia)
umammuhammad27
 
Laporan praktikum suhu dan kalor untuk SMA sederajat
Laporan praktikum suhu dan kalor untuk SMA sederajatLaporan praktikum suhu dan kalor untuk SMA sederajat
Laporan praktikum suhu dan kalor untuk SMA sederajat
Azizah Fitria Sari
 
Laporan praktikum stoikiometri
Laporan praktikum stoikiometriLaporan praktikum stoikiometri
Laporan praktikum stoikiometri
Linda Rosita
 
Angka Penting.pptx
Angka Penting.pptxAngka Penting.pptx
Angka Penting.pptx
YuniRomlah1
 
Laporan menentukan gaya gravitasi dengan bandul sederhana
Laporan menentukan gaya gravitasi dengan bandul sederhanaLaporan menentukan gaya gravitasi dengan bandul sederhana
Laporan menentukan gaya gravitasi dengan bandul sederhana
Sahrul Sindriana
 
Kinematika Fisika dasar
Kinematika Fisika dasarKinematika Fisika dasar
Kinematika Fisika dasar
ghaan Famfor
 
Potensial Termodinamika
 Potensial Termodinamika Potensial Termodinamika
Potensial Termodinamika
Mutiara Cess
 
Laporan Hasil Pengamatan Pelajaran Elastisitas
Laporan Hasil Pengamatan Pelajaran ElastisitasLaporan Hasil Pengamatan Pelajaran Elastisitas
Laporan Hasil Pengamatan Pelajaran Elastisitas
Nurqanaah M
 
Kesetaraan kalor listrik
Kesetaraan kalor listrikKesetaraan kalor listrik
Kesetaraan kalor listrik
MIRANTI DIAH PRASTIKA
 
Dimensi dan analisis dimensi
Dimensi dan analisis dimensiDimensi dan analisis dimensi
Dimensi dan analisis dimensi
Fransisca Vivin
 
LAPORAN PRAKTIKUM FISIKA DASAR PANAS JENIS DAN KALORIMETER
LAPORAN PRAKTIKUM FISIKA DASAR PANAS JENIS DAN KALORIMETERLAPORAN PRAKTIKUM FISIKA DASAR PANAS JENIS DAN KALORIMETER
LAPORAN PRAKTIKUM FISIKA DASAR PANAS JENIS DAN KALORIMETER
MUHAMMAD DESAR EKA SYAPUTRA
 
Stoikiometri
StoikiometriStoikiometri
Stoikiometri
Avidia Sarasvati
 

What's hot (20)

Laporan fisika (bandul)
Laporan fisika (bandul)Laporan fisika (bandul)
Laporan fisika (bandul)
 
Unit 1 dasar pengukuran dan ketidakpastian
Unit 1 dasar pengukuran dan ketidakpastianUnit 1 dasar pengukuran dan ketidakpastian
Unit 1 dasar pengukuran dan ketidakpastian
 
Pusat massa dan momentum
Pusat massa dan momentum Pusat massa dan momentum
Pusat massa dan momentum
 
Laporan fisika dasar (gaya gesekan)
Laporan fisika dasar (gaya gesekan)Laporan fisika dasar (gaya gesekan)
Laporan fisika dasar (gaya gesekan)
 
Laporan praktikum kimia dasar "pembuatan dan pengenceran larutan"
Laporan praktikum kimia dasar "pembuatan dan pengenceran larutan"Laporan praktikum kimia dasar "pembuatan dan pengenceran larutan"
Laporan praktikum kimia dasar "pembuatan dan pengenceran larutan"
 
Fluida dinamis
Fluida dinamisFluida dinamis
Fluida dinamis
 
ANGKA PENTING dan NOTASI ILMIAH
ANGKA PENTING dan NOTASI ILMIAHANGKA PENTING dan NOTASI ILMIAH
ANGKA PENTING dan NOTASI ILMIAH
 
Laporan 1 fisdas teori ketidakpastian
Laporan 1 fisdas teori ketidakpastianLaporan 1 fisdas teori ketidakpastian
Laporan 1 fisdas teori ketidakpastian
 
1 b 59_utut muhammad_laporan akhir mi (momen inersia)
1 b 59_utut muhammad_laporan akhir mi (momen inersia)1 b 59_utut muhammad_laporan akhir mi (momen inersia)
1 b 59_utut muhammad_laporan akhir mi (momen inersia)
 
Laporan praktikum suhu dan kalor untuk SMA sederajat
Laporan praktikum suhu dan kalor untuk SMA sederajatLaporan praktikum suhu dan kalor untuk SMA sederajat
Laporan praktikum suhu dan kalor untuk SMA sederajat
 
Laporan praktikum stoikiometri
Laporan praktikum stoikiometriLaporan praktikum stoikiometri
Laporan praktikum stoikiometri
 
Angka Penting.pptx
Angka Penting.pptxAngka Penting.pptx
Angka Penting.pptx
 
Laporan menentukan gaya gravitasi dengan bandul sederhana
Laporan menentukan gaya gravitasi dengan bandul sederhanaLaporan menentukan gaya gravitasi dengan bandul sederhana
Laporan menentukan gaya gravitasi dengan bandul sederhana
 
Kinematika Fisika dasar
Kinematika Fisika dasarKinematika Fisika dasar
Kinematika Fisika dasar
 
Potensial Termodinamika
 Potensial Termodinamika Potensial Termodinamika
Potensial Termodinamika
 
Laporan Hasil Pengamatan Pelajaran Elastisitas
Laporan Hasil Pengamatan Pelajaran ElastisitasLaporan Hasil Pengamatan Pelajaran Elastisitas
Laporan Hasil Pengamatan Pelajaran Elastisitas
 
Kesetaraan kalor listrik
Kesetaraan kalor listrikKesetaraan kalor listrik
Kesetaraan kalor listrik
 
Dimensi dan analisis dimensi
Dimensi dan analisis dimensiDimensi dan analisis dimensi
Dimensi dan analisis dimensi
 
LAPORAN PRAKTIKUM FISIKA DASAR PANAS JENIS DAN KALORIMETER
LAPORAN PRAKTIKUM FISIKA DASAR PANAS JENIS DAN KALORIMETERLAPORAN PRAKTIKUM FISIKA DASAR PANAS JENIS DAN KALORIMETER
LAPORAN PRAKTIKUM FISIKA DASAR PANAS JENIS DAN KALORIMETER
 
Stoikiometri
StoikiometriStoikiometri
Stoikiometri
 

Viewers also liked

Besaran, pengukuran, dimensi dan dasar dasar vektor
Besaran, pengukuran, dimensi dan dasar dasar vektorBesaran, pengukuran, dimensi dan dasar dasar vektor
Besaran, pengukuran, dimensi dan dasar dasar vektor
Remboko Nazar
 
fisika besaran, satuan, dan dimensi
fisika besaran, satuan, dan dimensifisika besaran, satuan, dan dimensi
fisika besaran, satuan, dan dimensi
SMAN 54 Jakarta
 
Dimensi dan-satuan
Dimensi dan-satuanDimensi dan-satuan
Dimensi dan-satuan
Fatimah Shohina 'Imah'
 
Diapos analisis dimensional
Diapos analisis dimensionalDiapos analisis dimensional
Diapos analisis dimensional
Abel Tavara Cieza
 
Mekanika fluida
Mekanika fluidaMekanika fluida
Mekanika fluida
muhamadhibban
 
Fazzano y barreiro declaracion de la independencia
Fazzano y barreiro declaracion de la independenciaFazzano y barreiro declaracion de la independencia
Fazzano y barreiro declaracion de la independencia
Juan Agustin Barreiro
 
Dimensi, kehalusan dan kekuatan serat
Dimensi, kehalusan dan kekuatan seratDimensi, kehalusan dan kekuatan serat
Dimensi, kehalusan dan kekuatan seratDaud Sulaeman
 
Analisis dimensional osn 2011
Analisis  dimensional osn 2011Analisis  dimensional osn 2011
Analisis dimensional osn 2011
SMP Negeri 100 Jakarta
 
ITP UNS SEMESTER 2 Unit & dimensi
ITP UNS SEMESTER 2 Unit & dimensiITP UNS SEMESTER 2 Unit & dimensi
ITP UNS SEMESTER 2 Unit & dimensi
Fransiska Puteri
 
Densidad y-peso-específico
Densidad y-peso-específicoDensidad y-peso-específico
Densidad y-peso-específico
Dayana Lanche
 
Analisis dan penyajian data
Analisis dan penyajian dataAnalisis dan penyajian data
Analisis dan penyajian data
Kacung Abdullah
 
Dimensi Satuan Mekanika Fluida
Dimensi Satuan Mekanika FluidaDimensi Satuan Mekanika Fluida
Dimensi Satuan Mekanika Fluida
tanalialayubi
 
Makalah fisika terapan
Makalah fisika terapanMakalah fisika terapan
Makalah fisika terapan
Arief Nuryadi
 
Buku FISIKA Kelas X- bab 1
Buku FISIKA Kelas X- bab 1Buku FISIKA Kelas X- bab 1
Buku FISIKA Kelas X- bab 1
Arif Wicaksono
 
Bab 2 sistem-bilangan
Bab 2 sistem-bilanganBab 2 sistem-bilangan
Bab 2 sistem-bilangan
rangga rahadian
 
1. besaran, satuan dan vektor
1. besaran, satuan dan vektor1. besaran, satuan dan vektor
1. besaran, satuan dan vektor
Farhan Bahri
 
Aliran fluida-pada-aluran-tertutup-pipa
Aliran fluida-pada-aluran-tertutup-pipaAliran fluida-pada-aluran-tertutup-pipa
Aliran fluida-pada-aluran-tertutup-pipa
cahpati138
 
Fisika kelas X SMA
Fisika kelas X SMAFisika kelas X SMA
Fisika kelas X SMA
Siti Nur Aini
 
Medida de una magnitud
Medida de una magnitudMedida de una magnitud
Medida de una magnitud
Marta
 
BIOLOGI Sistem ekskresi pada Hewan kelas XI
 BIOLOGI Sistem ekskresi pada Hewan kelas XI BIOLOGI Sistem ekskresi pada Hewan kelas XI
BIOLOGI Sistem ekskresi pada Hewan kelas XI
Salma Maulida
 

Viewers also liked (20)

Besaran, pengukuran, dimensi dan dasar dasar vektor
Besaran, pengukuran, dimensi dan dasar dasar vektorBesaran, pengukuran, dimensi dan dasar dasar vektor
Besaran, pengukuran, dimensi dan dasar dasar vektor
 
fisika besaran, satuan, dan dimensi
fisika besaran, satuan, dan dimensifisika besaran, satuan, dan dimensi
fisika besaran, satuan, dan dimensi
 
Dimensi dan-satuan
Dimensi dan-satuanDimensi dan-satuan
Dimensi dan-satuan
 
Diapos analisis dimensional
Diapos analisis dimensionalDiapos analisis dimensional
Diapos analisis dimensional
 
Mekanika fluida
Mekanika fluidaMekanika fluida
Mekanika fluida
 
Fazzano y barreiro declaracion de la independencia
Fazzano y barreiro declaracion de la independenciaFazzano y barreiro declaracion de la independencia
Fazzano y barreiro declaracion de la independencia
 
Dimensi, kehalusan dan kekuatan serat
Dimensi, kehalusan dan kekuatan seratDimensi, kehalusan dan kekuatan serat
Dimensi, kehalusan dan kekuatan serat
 
Analisis dimensional osn 2011
Analisis  dimensional osn 2011Analisis  dimensional osn 2011
Analisis dimensional osn 2011
 
ITP UNS SEMESTER 2 Unit & dimensi
ITP UNS SEMESTER 2 Unit & dimensiITP UNS SEMESTER 2 Unit & dimensi
ITP UNS SEMESTER 2 Unit & dimensi
 
Densidad y-peso-específico
Densidad y-peso-específicoDensidad y-peso-específico
Densidad y-peso-específico
 
Analisis dan penyajian data
Analisis dan penyajian dataAnalisis dan penyajian data
Analisis dan penyajian data
 
Dimensi Satuan Mekanika Fluida
Dimensi Satuan Mekanika FluidaDimensi Satuan Mekanika Fluida
Dimensi Satuan Mekanika Fluida
 
Makalah fisika terapan
Makalah fisika terapanMakalah fisika terapan
Makalah fisika terapan
 
Buku FISIKA Kelas X- bab 1
Buku FISIKA Kelas X- bab 1Buku FISIKA Kelas X- bab 1
Buku FISIKA Kelas X- bab 1
 
Bab 2 sistem-bilangan
Bab 2 sistem-bilanganBab 2 sistem-bilangan
Bab 2 sistem-bilangan
 
1. besaran, satuan dan vektor
1. besaran, satuan dan vektor1. besaran, satuan dan vektor
1. besaran, satuan dan vektor
 
Aliran fluida-pada-aluran-tertutup-pipa
Aliran fluida-pada-aluran-tertutup-pipaAliran fluida-pada-aluran-tertutup-pipa
Aliran fluida-pada-aluran-tertutup-pipa
 
Fisika kelas X SMA
Fisika kelas X SMAFisika kelas X SMA
Fisika kelas X SMA
 
Medida de una magnitud
Medida de una magnitudMedida de una magnitud
Medida de una magnitud
 
BIOLOGI Sistem ekskresi pada Hewan kelas XI
 BIOLOGI Sistem ekskresi pada Hewan kelas XI BIOLOGI Sistem ekskresi pada Hewan kelas XI
BIOLOGI Sistem ekskresi pada Hewan kelas XI
 

Similar to Dimensi dan analisis dimensi

Besaran Satuan & Pengukuran
Besaran Satuan & PengukuranBesaran Satuan & Pengukuran
Besaran Satuan & Pengukuran
Ananda Adkhilny Siddika
 
02 bab 1
02 bab 102 bab 1
02 bab 1
widiameitrisari
 
02 bab 1
02 bab 102 bab 1
02 bab 1
Rahmat Iqbal
 
02 bab 1
02 bab 102 bab 1
02 bab 1
Rahmat Iqbal
 
Modul Ajar Fisika Fase E 2022-2023.pdf
Modul Ajar Fisika Fase E 2022-2023.pdfModul Ajar Fisika Fase E 2022-2023.pdf
Modul Ajar Fisika Fase E 2022-2023.pdf
FaqihUddin4
 
Pegukuran baru
Pegukuran baruPegukuran baru
Pegukuran baru
Deni Fajrin
 
Ringkasan materi fisika sma besaran dan
Ringkasan materi fisika sma besaran danRingkasan materi fisika sma besaran dan
Ringkasan materi fisika sma besaran dan
Andi Amman'k
 
Bab 1. pengukuran
Bab 1. pengukuranBab 1. pengukuran
Bab 1. pengukuran
Hikmah Setia Wati
 
20221_20220927Materi_21000006_Fisika_W2_1.pdf
20221_20220927Materi_21000006_Fisika_W2_1.pdf20221_20220927Materi_21000006_Fisika_W2_1.pdf
20221_20220927Materi_21000006_Fisika_W2_1.pdf
FrizkaVietanti3
 
2. besaran-dan-pengukuran.pdf
2. besaran-dan-pengukuran.pdf2. besaran-dan-pengukuran.pdf
2. besaran-dan-pengukuran.pdf
SalmonRen1
 
PPT Besaran dan Satuan.pptx
PPT Besaran dan Satuan.pptxPPT Besaran dan Satuan.pptx
PPT Besaran dan Satuan.pptx
JejenJaenalMutaqin2
 
@ Kd 3.2 kls x pengukuran
@ Kd 3.2 kls x pengukuran@ Kd 3.2 kls x pengukuran
@ Kd 3.2 kls x pengukuran
ZulyanahZulyanah
 
Besaran dan satuan fisdas
Besaran dan satuan   fisdasBesaran dan satuan   fisdas
Besaran dan satuan fisdasFitri Wulandari
 
besaran-dan-pengukuran.ppt
besaran-dan-pengukuran.pptbesaran-dan-pengukuran.ppt
besaran-dan-pengukuran.ppt
AdeIrmadikiAgipa
 
Fisika teknik- PENGUKURAN, SATUAN, DAN DIMENSI
Fisika teknik- PENGUKURAN, SATUAN, DAN DIMENSIFisika teknik- PENGUKURAN, SATUAN, DAN DIMENSI
Fisika teknik- PENGUKURAN, SATUAN, DAN DIMENSI
MOSES HADUN
 
materi besaran dan satuan.ppt
materi besaran dan satuan.pptmateri besaran dan satuan.ppt
materi besaran dan satuan.ppt
afni48
 
Tik ppt
Tik pptTik ppt
3.1 KONSEP PENGUKURAN.ppt
3.1 KONSEP PENGUKURAN.ppt3.1 KONSEP PENGUKURAN.ppt
3.1 KONSEP PENGUKURAN.ppt
sophya7
 

Similar to Dimensi dan analisis dimensi (20)

Besaran Satuan & Pengukuran
Besaran Satuan & PengukuranBesaran Satuan & Pengukuran
Besaran Satuan & Pengukuran
 
02 bab 1
02 bab 102 bab 1
02 bab 1
 
02 bab 1
02 bab 102 bab 1
02 bab 1
 
02 bab 1
02 bab 102 bab 1
02 bab 1
 
02 bab 1
02 bab 102 bab 1
02 bab 1
 
Modul Ajar Fisika Fase E 2022-2023.pdf
Modul Ajar Fisika Fase E 2022-2023.pdfModul Ajar Fisika Fase E 2022-2023.pdf
Modul Ajar Fisika Fase E 2022-2023.pdf
 
Pegukuran baru
Pegukuran baruPegukuran baru
Pegukuran baru
 
Ringkasan materi fisika sma besaran dan
Ringkasan materi fisika sma besaran danRingkasan materi fisika sma besaran dan
Ringkasan materi fisika sma besaran dan
 
Bab 1. pengukuran
Bab 1. pengukuranBab 1. pengukuran
Bab 1. pengukuran
 
20221_20220927Materi_21000006_Fisika_W2_1.pdf
20221_20220927Materi_21000006_Fisika_W2_1.pdf20221_20220927Materi_21000006_Fisika_W2_1.pdf
20221_20220927Materi_21000006_Fisika_W2_1.pdf
 
2. besaran-dan-pengukuran.pdf
2. besaran-dan-pengukuran.pdf2. besaran-dan-pengukuran.pdf
2. besaran-dan-pengukuran.pdf
 
PPT Besaran dan Satuan.pptx
PPT Besaran dan Satuan.pptxPPT Besaran dan Satuan.pptx
PPT Besaran dan Satuan.pptx
 
@ Kd 3.2 kls x pengukuran
@ Kd 3.2 kls x pengukuran@ Kd 3.2 kls x pengukuran
@ Kd 3.2 kls x pengukuran
 
Besaran dan satuan fisdas
Besaran dan satuan   fisdasBesaran dan satuan   fisdas
Besaran dan satuan fisdas
 
besaran-dan-pengukuran.ppt
besaran-dan-pengukuran.pptbesaran-dan-pengukuran.ppt
besaran-dan-pengukuran.ppt
 
Fisika teknik- PENGUKURAN, SATUAN, DAN DIMENSI
Fisika teknik- PENGUKURAN, SATUAN, DAN DIMENSIFisika teknik- PENGUKURAN, SATUAN, DAN DIMENSI
Fisika teknik- PENGUKURAN, SATUAN, DAN DIMENSI
 
materi besaran dan satuan.ppt
materi besaran dan satuan.pptmateri besaran dan satuan.ppt
materi besaran dan satuan.ppt
 
Tik ppt
Tik pptTik ppt
Tik ppt
 
3.1 KONSEP PENGUKURAN.ppt
3.1 KONSEP PENGUKURAN.ppt3.1 KONSEP PENGUKURAN.ppt
3.1 KONSEP PENGUKURAN.ppt
 
Besaran dan satuan
Besaran dan satuanBesaran dan satuan
Besaran dan satuan
 

Dimensi dan analisis dimensi

  • 1. DIMENSI DAN ANALISIS DIMENSI Nama Kelompok 4: 1. 2. 3. 4. 5. 6. Dicky Pratama (06) Dimas Aditya P. (07) Elina Sari (08) Ichlasul Amal Laura Mahdalena Satria Bintang M. (15) (18) (28)
  • 3.  Dimensi  Dimensi adalah cara penulisan suatu besaran dengan menggunakan simbol (lambang) besaran pokok. Hal ini berarti dimensi suatu besaran menunjukkan cara besaran itu tersusun dari besaran-besaran pokok.  Ada dua macam dimensi yaitu Dimensi Primer dan Dimensi Sekunder. o Contoh dimensi primer : • [M] (untuk satuan massa) • [L] (untuk satuan panjang) • [T] (untuk satuan waktu) o Contoh dimensi sekunder : • [M] [L]-3 (untuk satuan massa jenis) • [L] [T]-2 (untuk satuan percepatan)
  • 4. Cara Menentukan Dimensi Contoh : • Volume Volume balok adalah hasil kali dari panjang, lebar, tinggi yang ketiganya memiliki dimensi panjang. Maka dimensi volume: [volume] = [panjang] [lebar] [tinggi] = [L] [L] [L] = [L]3 • Massa Jenis Massa Jenis adalah hasil bagi dari massa dan volume. Maka dimensi massa jenis: [massa jenis] = [massa] / [volume] = [M] / [L]3 = [M] [L]-3
  • 5.  Lambang dimensi besaran-besaran pokok:  Lambang dimensi besaran-besaran turunan:
  • 7. Analisis Dimensi   Analisis dimensi adalah suatu cara untuk menentukan satuan dari suatu besaran turunan, dengan cara memerhatikan dimensi besaran tersebut. Manfaat analisis dimensi : 1) Dapat digunakan untuk membuktikan dua besaran fisika setara atau tidak. Dua besaran fisika hanya setara jika keduanya memiliki dimensi yang sama dan keduanya termasuk besaran skalar atau keduanya termasuk besaran vektor  Contoh : Buktikan bahwa besaran usaha (W) memiliki kesetaraan dengan besaran energi kinetik (Ek)! Diketahui besaran usaha (W) adalah [M][L]2[T]-2 Rumus Angka setengah pada persamaan energi kinetik merupakan
  • 8. [e. kinetik] = [massa] [kecepatan]2 = [M] ([L] [T]-1)2 = [M] [L]2 [T]-2 2) Jadi, karena nilai dimensi usaha (W) dan energi kinetik (Ek) sama, maka hal ini menunjukkan bahwa besaran usaha memiliki kesetaraan dengan besaran energi kinetik. Dapat digunakan untuk menentukan persamaan yang pasti salah atau mungkin benar. • Contoh: Manakah hubungan yang benar antara x=at atau x=at2 ? Jika x=jarak , a=percepatan, t=waktu. Diketahui jarak adalah besaran panjang yangmemiliki dimensi [L], percepatan memiliki dimensi [L]/[T2], dan waktu memiliki dimensi [T]. Maka: x=at [L] = [L]/[T2]. [T] [L] = [L]/[T]
  • 9. Sedangkan: x = at2 [L] = [L]/[T2]. [T]2 ternyata x dan at2 memiliki dimensi sama, yaitu [L]/[T], berarti secara dimensional persamaan x = at2 adalah benar!
  • 10. 3) Dapat digunakan untuk menurunkan persamaan suatu besaran fisika jika kesebandingan besaran fisika tersebut dengan besaran-besaran fisika lainnya diketahui • Contoh: Perhatikan gerak melingkar horizontal yang ditempuh sebuah batu yang diikat pada ujung seutas tali. Kita anggap bahwa gaya tegang F dalam kawat memiliki kesebandingan dengan besaran-besaran berikut: massa batu m, kelajuan batu v, dan jari-jari lintasan r. Tentukan persamaan gaya tegang dalam kawat (F). Jawab : Kita dapat menulis persamaan gaya tegang dalam kawat sebagai : F = kmxvyrz …………… (*) Dimana x, y, z adalah pangkat yang tak diketahui dan k adalah tetapan tanpa dimensi. Selanjutnya dengan menggunakan prinsip dimensi ruas kiri = dimensi ruas kanan, kita bisa menghitung nilai x, y, z dan akhirnya menemukan persamaan gaya tegang dalam kawat.
  • 11. Maka: Dimensi gaya F adalah [M][L][T]-2, dimensi massa m adalah [M], dimensi kelajuan v adalah [L][T]-1, dimensi jari – jari r adalah [L]. F = kmxvyrz [F] = k[m]x[v]y[r]z [M][L][T]-2 = [M]x([L][T]-1)y[L]z (k tak berdimensi) [M]1[L]1[T]-2 = [M]x[L]y + z[T]-y Supaya dimensi ruas kanan dan kiri sama, maka pangkat dari [M], [L], [T] dikedua ruas harus sama. Kita peroleh : Pangkat [M] : 1 = x x=1 Pangkat [T] : -2 = -y y=2 Pangkat [L] : 1 = y + z 1=2+z z = -1 Masukkan nilai x, y, z di atas ke dalam persamaan (*), sehingga akan kita peroleh persamaan gaya tegang tali : F = km1v2r-1 atau F = kmv2/r