SlideShare a Scribd company logo
MAKALAH MATA KULIAH LABORATORIUM FISIKA I

      “Desain dan Fasilitas Laboratorium Fisika”




                    Disusun Oleh:

                  Nama : Fitriyana

                 NIM : 06091011039

  Dosen Pembimbing : Dr. Sardianto MS, M. Si, M. Pd.




      PROGRAM STUDI PENDIDIKAN FISIKA
 FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN
            UNIVERSTITAS SRIWIJAYA
                        2011
DESAIN DAN FASILITAS LABORATORIUM SEKOLAH



Pendahuluan

       Pendidikan     sangatlah    penting. Pendidikan juga harus sesuai dengan
perkembangan zaman dan teknologi saat ini. Untuk meningkatkan mutu pendidikan
yang sesuai dengan perkembangan dan tuntutan zaman tersebut, maka diperlukan
peningkatan di segala bidang misalnya terpenuhinya semua fasilitas-fasilitas penunjang
pendidikan. Salah satu fasilitas penunjang pendidikan yang sangat penting adalah
adanya laboratorium di sekolah. Tujuan pengadaan laboratorium di sekolah tersebut
adalah meningkatkan kemampuan praktek siswa di laboratorium. Laboratorium sekolah
haruslah memenuhi standar pembelajaran di sekolah dengan kata lain harus
memperhatikan kualitas maupun kwantitas di bidang fisik dan material baik itu berupa
sarana gedung, desain gedung, peralatan maupun bahan-bahan praktek, dan tenaga
laboratorium yang kesemuanya merupakan komponen penunjang pendidikan praktek
siswa di laboratorium. Laboratorium sekolah ada beberapa macam yaitu laboratorium
Fisika, laboratorium kimia, laboratorium biologi, dan laboratorium komputer. Adapun
yang dibahas dalam makalah ini adalah labotarorium Fisika.



Pengertian Laboratorium

       Laboratorium ialah suatu tempat dilakukannya percobaan dan penelitian.
Tempat ini dapat merupakan suatu ruangan tertutup, kamar atau ruangan terbuka.
Dalam pengertian terbatas laboratorium ialah suatu ruangan yang tertutup dimana
percobaan dan penelitian dilakukan. Laboratorium dilengkapi sejumlah peralatan yang
dapat digunakan siswa untuk melakukan eksperimen        atau percobaan dalam sains,
melakukan pengujian dan analisis, melangsungkan penelitian ilmiah, ataupun paraktek
pembelajaran dalam sains.



Fungsi Laboratorium Fisika

       Adapun fungsi laboratorium fisika yaitu Sebagai tempat berlangsungnya
kegiatan pembelajaran fisika secara praktek yang memerlukan peralatan khusus yang
tidak mudah dihadirkan di ruang kelas sehingga pembelajaran fisika dapat berlangsung
dengan baik. Fungsi laboratorium yaitu sumber belajar dan mengajar, metode
pengamatan dan metode percobaan, prasarana pendidikan, media proses belajar
mengajar.

Manfaat Laboratorium Fisika

       Adapun manfaat laboratorium fisika adalah:

               1. Siswa dapat mempelajari fakta, gejala, merumuskan konsep, prinsip,
                   hukum, dan sebaginya.
               2. Memperoleh pengetahuan yang bersifat kognitif dan ketrampilan/
                   kinerja.
               3. Dapat menerapkan pengetahuan dan ketrampilan tersebut pada situasi
                   lain/ baru.
               4. Memperoleh sikap ilmiah.

Jenis Laboratorium

       Jenis laboratorium ada dua yaitu:

   1. Laboratorium pembelajaran, digunakan untuk membuktikan teori atau hukum.
   2. Laboratorium riset, digunakan untuk meneliti gejala / fakta, menemukan teori
       dan hukum.

Perlengkapan Laboratorium Fisika

       Laboratorium harus memiliki perlengkapan yang dapat menunjang proses
terlaksananya pendidikan praktek siswa. Adapun perlengkapan yang harus dimiliki
suatu laboratorium fisika yaitu:

       1. Perabot
       2. Alat peraga pendidikan
       3. Perkakas
       4. Kotak PPPK beserta isinya
       5. Alat pemadam kebakaran
       6. Alat pembersih
       7. Kumpulan buku
Ruangan Laboratorium

       Suatu laboratorium harus memenuhi standar laboratorium yang baik.
Laboratorium yang baik adalah dapat menampung siswa dengan kapasitas minimal satu
rombongan belajar. Ratio ruang laboratorium terhadap jumlah siswa adalah 2,4 m2 per
peserta didik dan luas ruang minimal 48 m2, termasuk ruang penyimpanan dan
persiapan 18 m2.

Ruangan laboratorium fisika dibagi menjadi beberapa ruangan yaitu;

       Ruang persiapan
       Ruang penyimpanan
       Ruang gelap
       Ruang timbang
       Ruang praktikum
       Kebun sekolah (rumah kaca)

       Terciptanya kondisi ruangan yang nyaman, bersih serta bebas polusi demi
menjaga kesehatan serta suasana yang menenangkan tentu sangat diharapkan agar
proses pengajaran di laboratorium berlangsung dengan baik. Untuk memenuhi serta
menciptakan kondisi ruangan yang nyaman, bersih serta bebas polusi harus ada
kerjasama yang baik antara siswa, guru, dan laboran dalam penggunaan ruang baik itu
untuk kegiatan lainnya. Diperlukan juga petugas khusus di bidang kebersihan
laboratorium.
Desain Laboratorium Fisika

       Ada dua desain laboratorium fisika yaitu desain laboratorium fisika tipe kalsikal
dan tipe kelompok.

              1. Desain Laboratorium Fisika Tipe Klasikal




              2. Desain Laboratoriun Fisika Tipe Kelompok
Instalasi Laboratorium Fisika

       Instalasi laboratorium fisika meliputi instalasi listrik, instalasi air, dan instalasi
gas bakar seperti LPG (jika ada) dan alat pemadam kebakaran. Instalasi listrik
diperlukan untuk mengoperasikan peralatan yang memerlukan energi listrik dan
penerangan pada saat kegiatan praktikum. Instalasi listrik yang perlu mendapat perhtian
adalah keadaan kabel. Stop kontak dan sekering-sekering. Pada umumnya stop kontak
banyak yang aus karena korosi arus listrik. Apabila dilakukan pergantian perlu
dicocokkan kapasitas volt dan ampere dari alat tersebut. Jangan mengganti dengan
kapasitas atau mutu yang lebih rendah.

       Sedangkan instalasi air diperlukan untuk mencuci peralatan praktek yang kotor,
dll. Instalasi air perlu diperiksa setiep wktu, jangan sampai terjadi kebocoran air di
dalam laboratorium.

       Demikian pula dengan instalasi gas, harus dihindarkan dari kebocoran gas. Pada
umumnya Kebocoran gas dapat diketahui dari bau gas yang khas, seperti bau durian
yang menyengat.

Perbaikan pada Kerusakan Ringan Peralatan Laboratorium Fisika

       Perbaikan suatu alat laboratorium sebaiknya dilakukan oleh orang atau lembaga
yang kompeten untuk suatu alat tertentu. Perbaikan ringan suatu alat laboratorium
terbatas misalnya mengganti kabel daya, mengganti colokan listrik, mengganti sekering
yang sesuai dengan nilai amperenya, dan mengganti dawai pada alat sonometer atau
gelombang transversal.

       Untuk mengganti perangkat-perangkat keras sebaiknya dikirim ke instansi yang
berwenang saja seperti mengganti transistor pada CRO dan lain sebagainya.



Pembuangan Limbah Laboratorium Fisika

       Limbah dari laboratorium fisika umumnya hanya merupakan bahan-bahan yang
habis pakai. Oleh karena itu hanya diperlukan kotak sampah untuk pembuangan
sementara limbah-limbah tersebut.
Kesimpulan

Adapun kesimpulan dari pembahasan makalah di atas yaitu;

   1. Laboratorium ialah suatu tempat dilakukannya percobaan dan penelitian.
      Tempat ini dapat merupakan suatu ruangan tertutup, kamar atau ruangan
      terbuka.
   2. laboratorium fisika berfungsi Sebagai tempat berlangsungnya kegiatan
      pembelajaran fisika secara praktek yang memerlukan peralatan khusus yang
      tidak mudah dihadirkan di ruang kelas.
   3. Perlengkapan yang harus dimiliki suatu laboratorium fisika yaitu perabot, alat
      peraga pendidikan, perkakas, kotak PPPK beserta isinya, alat pemadam
      kebakaran, alat pembersih , dan kumpulan buku.
   4. Ada du jenis desain laboratorium fisika yaitu desain laboratorium fisika tipe
      kalasikal dan desain laboratorium fisika tipe kelompok.
   5. Suatu labotarorium harus memiliki sistem instalasi listrik dan instalasi air serta
      memiliki tempat pembuangan limbah praktek.
DAFTAR PUSTAKA

SMA Negeri 1 Batang. 2008.
http://www.sman1batang.sch.id/fasilitas.php?id_fasilitas=1. Diakses pada tanggal 10
September 2011.
Tahang, La. 2010. Peran fungsi
laboratorium.http://www.slideshare.net/fbconnect/landingpage?from=http://www.slides
hare.net/tahangpette/desain-lab-fisika/download. diakses pada tanggal 11 September
2011.
Tahang, La. 2010. Desain laboratorium.
http://www.docstoc.com/?doc_id=92663466&download=1 . diakses pada tanggal 11
Sepember 2011.

More Related Content

What's hot

Buku perawatan alat_lab_fisika
Buku perawatan alat_lab_fisikaBuku perawatan alat_lab_fisika
Buku perawatan alat_lab_fisika
Renol Doang
 
Pengelolaan Laboratorium IPA
Pengelolaan Laboratorium IPAPengelolaan Laboratorium IPA
Pengelolaan Laboratorium IPA
Nana Umar Sumarna
 
pengenalan alat lab laboratorium
pengenalan alat lab laboratoriumpengenalan alat lab laboratorium
pengenalan alat lab laboratorium
Yulan Nusi
 
Reaksi-Reaksi Identifikasi Anion
Reaksi-Reaksi Identifikasi AnionReaksi-Reaksi Identifikasi Anion
Reaksi-Reaksi Identifikasi Anion
Dokter Tekno
 
Ppt spektrofotometri uv vis
Ppt spektrofotometri uv visPpt spektrofotometri uv vis
Ppt spektrofotometri uv visWidya Wirandika
 
Pengolahan Limbah Laboratorium
Pengolahan Limbah LaboratoriumPengolahan Limbah Laboratorium
Pengolahan Limbah LaboratoriumYoussii Ajaahh
 
Ppt alat ukur
Ppt alat ukurPpt alat ukur
Ppt alat ukur
tommi solos
 
Buku perawatan alat_lab_biologi
Buku perawatan alat_lab_biologiBuku perawatan alat_lab_biologi
Buku perawatan alat_lab_biologi
Renol Doang
 
Buku perawatan alat_lab_biologi
Buku perawatan alat_lab_biologiBuku perawatan alat_lab_biologi
Buku perawatan alat_lab_biologi
Yanto Abu Nafisah
 
Pemanfatan dan Pengelolaan Laboratorium IPA
Pemanfatan dan Pengelolaan Laboratorium IPAPemanfatan dan Pengelolaan Laboratorium IPA
Pemanfatan dan Pengelolaan Laboratorium IPA
Bapake Icha Kukuh Andin
 
Ikatan van der walls
Ikatan van der wallsIkatan van der walls
Ikatan van der walls
idahamidah
 
Laporan lengakap percobaan pembiasan cahaya
Laporan lengakap percobaan pembiasan cahayaLaporan lengakap percobaan pembiasan cahaya
Laporan lengakap percobaan pembiasan cahaya
fikar zul
 
Buku perawatan alat_lab_kimia
Buku perawatan alat_lab_kimiaBuku perawatan alat_lab_kimia
Buku perawatan alat_lab_kimia
Renol Doang
 
Contoh Soal Berpikir Kreatif dan Kritis
Contoh Soal Berpikir Kreatif dan KritisContoh Soal Berpikir Kreatif dan Kritis
Contoh Soal Berpikir Kreatif dan Kritis
Selly Noviyanty Yunus
 
Laporan Praktikum Asam Basa
Laporan Praktikum Asam BasaLaporan Praktikum Asam Basa
Laporan Praktikum Asam Basa
nurwiji
 
Spektrum Garis Atom Hidrogen
Spektrum Garis Atom HidrogenSpektrum Garis Atom Hidrogen
Spektrum Garis Atom Hidrogen
Yokhebed Fransisca
 
Laporan Akhir Praktikum Kimia Dasar Pengenalan Alat di Laboratorium
Laporan Akhir Praktikum Kimia Dasar Pengenalan Alat di LaboratoriumLaporan Akhir Praktikum Kimia Dasar Pengenalan Alat di Laboratorium
Laporan Akhir Praktikum Kimia Dasar Pengenalan Alat di Laboratorium
Taufik Sukmana
 
Bab ii rencana kegiatan laboratorium ipa
Bab ii rencana kegiatan laboratorium ipaBab ii rencana kegiatan laboratorium ipa
Bab ii rencana kegiatan laboratorium ipa
Erni Samosir
 
Laporan kimia praktikum 1
Laporan kimia praktikum 1Laporan kimia praktikum 1
Laporan kimia praktikum 1Ryuzaeky Ika
 

What's hot (20)

Buku perawatan alat_lab_fisika
Buku perawatan alat_lab_fisikaBuku perawatan alat_lab_fisika
Buku perawatan alat_lab_fisika
 
Pengelolaan Laboratorium IPA
Pengelolaan Laboratorium IPAPengelolaan Laboratorium IPA
Pengelolaan Laboratorium IPA
 
pengenalan alat lab laboratorium
pengenalan alat lab laboratoriumpengenalan alat lab laboratorium
pengenalan alat lab laboratorium
 
Reaksi-Reaksi Identifikasi Anion
Reaksi-Reaksi Identifikasi AnionReaksi-Reaksi Identifikasi Anion
Reaksi-Reaksi Identifikasi Anion
 
Ppt spektrofotometri uv vis
Ppt spektrofotometri uv visPpt spektrofotometri uv vis
Ppt spektrofotometri uv vis
 
Pengolahan Limbah Laboratorium
Pengolahan Limbah LaboratoriumPengolahan Limbah Laboratorium
Pengolahan Limbah Laboratorium
 
Ppt alat ukur
Ppt alat ukurPpt alat ukur
Ppt alat ukur
 
Buku perawatan alat_lab_biologi
Buku perawatan alat_lab_biologiBuku perawatan alat_lab_biologi
Buku perawatan alat_lab_biologi
 
Buku perawatan alat_lab_biologi
Buku perawatan alat_lab_biologiBuku perawatan alat_lab_biologi
Buku perawatan alat_lab_biologi
 
Pemanfatan dan Pengelolaan Laboratorium IPA
Pemanfatan dan Pengelolaan Laboratorium IPAPemanfatan dan Pengelolaan Laboratorium IPA
Pemanfatan dan Pengelolaan Laboratorium IPA
 
Desain laboratorium
Desain laboratoriumDesain laboratorium
Desain laboratorium
 
Ikatan van der walls
Ikatan van der wallsIkatan van der walls
Ikatan van der walls
 
Laporan lengakap percobaan pembiasan cahaya
Laporan lengakap percobaan pembiasan cahayaLaporan lengakap percobaan pembiasan cahaya
Laporan lengakap percobaan pembiasan cahaya
 
Buku perawatan alat_lab_kimia
Buku perawatan alat_lab_kimiaBuku perawatan alat_lab_kimia
Buku perawatan alat_lab_kimia
 
Contoh Soal Berpikir Kreatif dan Kritis
Contoh Soal Berpikir Kreatif dan KritisContoh Soal Berpikir Kreatif dan Kritis
Contoh Soal Berpikir Kreatif dan Kritis
 
Laporan Praktikum Asam Basa
Laporan Praktikum Asam BasaLaporan Praktikum Asam Basa
Laporan Praktikum Asam Basa
 
Spektrum Garis Atom Hidrogen
Spektrum Garis Atom HidrogenSpektrum Garis Atom Hidrogen
Spektrum Garis Atom Hidrogen
 
Laporan Akhir Praktikum Kimia Dasar Pengenalan Alat di Laboratorium
Laporan Akhir Praktikum Kimia Dasar Pengenalan Alat di LaboratoriumLaporan Akhir Praktikum Kimia Dasar Pengenalan Alat di Laboratorium
Laporan Akhir Praktikum Kimia Dasar Pengenalan Alat di Laboratorium
 
Bab ii rencana kegiatan laboratorium ipa
Bab ii rencana kegiatan laboratorium ipaBab ii rencana kegiatan laboratorium ipa
Bab ii rencana kegiatan laboratorium ipa
 
Laporan kimia praktikum 1
Laporan kimia praktikum 1Laporan kimia praktikum 1
Laporan kimia praktikum 1
 

Similar to desain dan fasilitas lab sekolah

Pedoman teknis penilaian kinerja guru
Pedoman teknis penilaian kinerja guruPedoman teknis penilaian kinerja guru
Pedoman teknis penilaian kinerja guruSipri Gamur
 
Tata cara untuk memakai laboratorium ipa.ppt
Tata cara untuk memakai laboratorium ipa.pptTata cara untuk memakai laboratorium ipa.ppt
Tata cara untuk memakai laboratorium ipa.ppt
ssuserc7bab4
 
Peran fungsi-laboratorium-ipa
Peran fungsi-laboratorium-ipaPeran fungsi-laboratorium-ipa
Peran fungsi-laboratorium-ipalavanter simamora
 
Kti artikel pengl lab
Kti artikel pengl lab Kti artikel pengl lab
Kti artikel pengl lab
Mohd Akhyari Manaf
 
Konsep laboratorium
Konsep laboratorium Konsep laboratorium
Konsep laboratorium
Septia Nur'aini
 
A. laboratorium fisika
A. laboratorium fisikaA. laboratorium fisika
A. laboratorium fisika
Elde Ria Liliase Ginting
 
Peran fungsi laboratorium ipa
Peran fungsi laboratorium ipaPeran fungsi laboratorium ipa
Peran fungsi laboratorium ipa
FKIP UHO
 
Contoh program kerja lab ipa
Contoh program kerja lab ipaContoh program kerja lab ipa
Contoh program kerja lab ipa
agus joko
 
Power Point tentang Desain Laboratorium.
Power Point tentang Desain Laboratorium.Power Point tentang Desain Laboratorium.
Power Point tentang Desain Laboratorium.
DeaRahmadani9
 
Tugas mandiri pengelolaan laboratorium tingkat lanjut
Tugas mandiri pengelolaan laboratorium tingkat lanjutTugas mandiri pengelolaan laboratorium tingkat lanjut
Tugas mandiri pengelolaan laboratorium tingkat lanjut
Sony Togatorop
 
TEKNIK LABORATORIUM PENDAHULUAN Pakai.ppt
TEKNIK LABORATORIUM PENDAHULUAN Pakai.pptTEKNIK LABORATORIUM PENDAHULUAN Pakai.ppt
TEKNIK LABORATORIUM PENDAHULUAN Pakai.ppt
nurdiyah1
 
KONSEP DASAR MANAJEMEN LABORATORIUM.pptx
KONSEP DASAR MANAJEMEN LABORATORIUM.pptxKONSEP DASAR MANAJEMEN LABORATORIUM.pptx
KONSEP DASAR MANAJEMEN LABORATORIUM.pptx
ernhie1
 
MANAJEMEN LABORATORIUM.pdf
MANAJEMEN LABORATORIUM.pdfMANAJEMEN LABORATORIUM.pdf
MANAJEMEN LABORATORIUM.pdf
feri834972
 
KELOMPOK 1_MANAJEMEN LABORATORIUM.pptx
KELOMPOK 1_MANAJEMEN LABORATORIUM.pptxKELOMPOK 1_MANAJEMEN LABORATORIUM.pptx
KELOMPOK 1_MANAJEMEN LABORATORIUM.pptx
aliciamargaretha1
 
strategi penglolaan laboratorium kimia (dewi sartika)
strategi penglolaan laboratorium kimia (dewi sartika)strategi penglolaan laboratorium kimia (dewi sartika)
strategi penglolaan laboratorium kimia (dewi sartika)
Dewi Sartika
 
Tehnik laboratorium 2015
Tehnik laboratorium 2015Tehnik laboratorium 2015
Tehnik laboratorium 2015
Adriani Adriani
 
Buku perawatan alat_lab_biologi
Buku perawatan alat_lab_biologiBuku perawatan alat_lab_biologi
Buku perawatan alat_lab_biologi
Renol Doang
 
Buku perawatan alat_lab_biologi
Buku perawatan alat_lab_biologiBuku perawatan alat_lab_biologi
Buku perawatan alat_lab_biologi
Renol Doang
 

Similar to desain dan fasilitas lab sekolah (20)

Pedoman teknis penilaian kinerja guru
Pedoman teknis penilaian kinerja guruPedoman teknis penilaian kinerja guru
Pedoman teknis penilaian kinerja guru
 
Makalah man lab
Makalah man labMakalah man lab
Makalah man lab
 
Tata cara untuk memakai laboratorium ipa.ppt
Tata cara untuk memakai laboratorium ipa.pptTata cara untuk memakai laboratorium ipa.ppt
Tata cara untuk memakai laboratorium ipa.ppt
 
Peran fungsi-laboratorium-ipa
Peran fungsi-laboratorium-ipaPeran fungsi-laboratorium-ipa
Peran fungsi-laboratorium-ipa
 
Kti artikel pengl lab
Kti artikel pengl lab Kti artikel pengl lab
Kti artikel pengl lab
 
Konsep laboratorium
Konsep laboratorium Konsep laboratorium
Konsep laboratorium
 
A. laboratorium fisika
A. laboratorium fisikaA. laboratorium fisika
A. laboratorium fisika
 
Peran fungsi laboratorium ipa
Peran fungsi laboratorium ipaPeran fungsi laboratorium ipa
Peran fungsi laboratorium ipa
 
Contoh program kerja lab ipa
Contoh program kerja lab ipaContoh program kerja lab ipa
Contoh program kerja lab ipa
 
Power Point tentang Desain Laboratorium.
Power Point tentang Desain Laboratorium.Power Point tentang Desain Laboratorium.
Power Point tentang Desain Laboratorium.
 
Tugas mandiri pengelolaan laboratorium tingkat lanjut
Tugas mandiri pengelolaan laboratorium tingkat lanjutTugas mandiri pengelolaan laboratorium tingkat lanjut
Tugas mandiri pengelolaan laboratorium tingkat lanjut
 
TEKNIK LABORATORIUM PENDAHULUAN Pakai.ppt
TEKNIK LABORATORIUM PENDAHULUAN Pakai.pptTEKNIK LABORATORIUM PENDAHULUAN Pakai.ppt
TEKNIK LABORATORIUM PENDAHULUAN Pakai.ppt
 
KONSEP DASAR MANAJEMEN LABORATORIUM.pptx
KONSEP DASAR MANAJEMEN LABORATORIUM.pptxKONSEP DASAR MANAJEMEN LABORATORIUM.pptx
KONSEP DASAR MANAJEMEN LABORATORIUM.pptx
 
MANAJEMEN LABORATORIUM.pdf
MANAJEMEN LABORATORIUM.pdfMANAJEMEN LABORATORIUM.pdf
MANAJEMEN LABORATORIUM.pdf
 
KELOMPOK 1_MANAJEMEN LABORATORIUM.pptx
KELOMPOK 1_MANAJEMEN LABORATORIUM.pptxKELOMPOK 1_MANAJEMEN LABORATORIUM.pptx
KELOMPOK 1_MANAJEMEN LABORATORIUM.pptx
 
strategi penglolaan laboratorium kimia (dewi sartika)
strategi penglolaan laboratorium kimia (dewi sartika)strategi penglolaan laboratorium kimia (dewi sartika)
strategi penglolaan laboratorium kimia (dewi sartika)
 
Laboratorium pendidikan pengelolaan 2
Laboratorium  pendidikan pengelolaan  2Laboratorium  pendidikan pengelolaan  2
Laboratorium pendidikan pengelolaan 2
 
Tehnik laboratorium 2015
Tehnik laboratorium 2015Tehnik laboratorium 2015
Tehnik laboratorium 2015
 
Buku perawatan alat_lab_biologi
Buku perawatan alat_lab_biologiBuku perawatan alat_lab_biologi
Buku perawatan alat_lab_biologi
 
Buku perawatan alat_lab_biologi
Buku perawatan alat_lab_biologiBuku perawatan alat_lab_biologi
Buku perawatan alat_lab_biologi
 

More from Fitriyana Migumi

semikonduktor
semikonduktorsemikonduktor
semikonduktor
Fitriyana Migumi
 
semikonduktor
semikonduktorsemikonduktor
semikonduktor
Fitriyana Migumi
 
konsep pipa organa terbuka pada alat musik botol bekas
konsep pipa organa terbuka pada alat musik botol bekaskonsep pipa organa terbuka pada alat musik botol bekas
konsep pipa organa terbuka pada alat musik botol bekasFitriyana Migumi
 
Makalah gelombang elektromagnetik
Makalah gelombang elektromagnetikMakalah gelombang elektromagnetik
Makalah gelombang elektromagnetik
Fitriyana Migumi
 
Proposal pia untuk sponsor
Proposal pia untuk sponsorProposal pia untuk sponsor
Proposal pia untuk sponsor
Fitriyana Migumi
 
Etika dan keamanan dalam teknologi informasi
Etika dan keamanan dalam teknologi informasiEtika dan keamanan dalam teknologi informasi
Etika dan keamanan dalam teknologi informasiFitriyana Migumi
 
TRANSISTOR SEBAGAI PENGUAT ARUS
TRANSISTOR SEBAGAI PENGUAT ARUSTRANSISTOR SEBAGAI PENGUAT ARUS
TRANSISTOR SEBAGAI PENGUAT ARUSFitriyana Migumi
 
contoh anggaran pembelian alat praktikum laboratorium fisika
contoh anggaran pembelian alat praktikum laboratorium fisikacontoh anggaran pembelian alat praktikum laboratorium fisika
contoh anggaran pembelian alat praktikum laboratorium fisikaFitriyana Migumi
 
Pembelajaran gel tali baru
Pembelajaran gel tali baruPembelajaran gel tali baru
Pembelajaran gel tali baruFitriyana Migumi
 
Pembelajaran gel tali baru
Pembelajaran gel tali baruPembelajaran gel tali baru
Pembelajaran gel tali baruFitriyana Migumi
 
Gelombang harmonik (makalah)
Gelombang harmonik (makalah)Gelombang harmonik (makalah)
Gelombang harmonik (makalah)Fitriyana Migumi
 
GALILEO DAN FISIKA BARU
GALILEO DAN FISIKA BARUGALILEO DAN FISIKA BARU
GALILEO DAN FISIKA BARU
Fitriyana Migumi
 
Anggota tata surya
Anggota tata suryaAnggota tata surya
Anggota tata surya
Fitriyana Migumi
 

More from Fitriyana Migumi (20)

semikonduktor
semikonduktorsemikonduktor
semikonduktor
 
semikonduktor
semikonduktorsemikonduktor
semikonduktor
 
konsep pipa organa terbuka pada alat musik botol bekas
konsep pipa organa terbuka pada alat musik botol bekaskonsep pipa organa terbuka pada alat musik botol bekas
konsep pipa organa terbuka pada alat musik botol bekas
 
Makalah gelombang elektromagnetik
Makalah gelombang elektromagnetikMakalah gelombang elektromagnetik
Makalah gelombang elektromagnetik
 
Makalah interferensi
Makalah interferensiMakalah interferensi
Makalah interferensi
 
Proposal pia untuk sponsor
Proposal pia untuk sponsorProposal pia untuk sponsor
Proposal pia untuk sponsor
 
Proposal pia 2011
Proposal pia 2011Proposal pia 2011
Proposal pia 2011
 
Etika dan keamanan dalam teknologi informasi
Etika dan keamanan dalam teknologi informasiEtika dan keamanan dalam teknologi informasi
Etika dan keamanan dalam teknologi informasi
 
Konsep fasor
Konsep fasorKonsep fasor
Konsep fasor
 
TRANSISTOR SEBAGAI PENGUAT ARUS
TRANSISTOR SEBAGAI PENGUAT ARUSTRANSISTOR SEBAGAI PENGUAT ARUS
TRANSISTOR SEBAGAI PENGUAT ARUS
 
contoh anggaran pembelian alat praktikum laboratorium fisika
contoh anggaran pembelian alat praktikum laboratorium fisikacontoh anggaran pembelian alat praktikum laboratorium fisika
contoh anggaran pembelian alat praktikum laboratorium fisika
 
Sistem banyak partikel
Sistem banyak partikelSistem banyak partikel
Sistem banyak partikel
 
sistem banyak partikel
sistem banyak partikelsistem banyak partikel
sistem banyak partikel
 
Termodinamika modul
Termodinamika modulTermodinamika modul
Termodinamika modul
 
Pembelajaran gel tali baru
Pembelajaran gel tali baruPembelajaran gel tali baru
Pembelajaran gel tali baru
 
Pembelajaran gel tali baru
Pembelajaran gel tali baruPembelajaran gel tali baru
Pembelajaran gel tali baru
 
Gelombang harmonik
Gelombang harmonikGelombang harmonik
Gelombang harmonik
 
Gelombang harmonik (makalah)
Gelombang harmonik (makalah)Gelombang harmonik (makalah)
Gelombang harmonik (makalah)
 
GALILEO DAN FISIKA BARU
GALILEO DAN FISIKA BARUGALILEO DAN FISIKA BARU
GALILEO DAN FISIKA BARU
 
Anggota tata surya
Anggota tata suryaAnggota tata surya
Anggota tata surya
 

desain dan fasilitas lab sekolah

  • 1. MAKALAH MATA KULIAH LABORATORIUM FISIKA I “Desain dan Fasilitas Laboratorium Fisika” Disusun Oleh: Nama : Fitriyana NIM : 06091011039 Dosen Pembimbing : Dr. Sardianto MS, M. Si, M. Pd. PROGRAM STUDI PENDIDIKAN FISIKA FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSTITAS SRIWIJAYA 2011
  • 2. DESAIN DAN FASILITAS LABORATORIUM SEKOLAH Pendahuluan Pendidikan sangatlah penting. Pendidikan juga harus sesuai dengan perkembangan zaman dan teknologi saat ini. Untuk meningkatkan mutu pendidikan yang sesuai dengan perkembangan dan tuntutan zaman tersebut, maka diperlukan peningkatan di segala bidang misalnya terpenuhinya semua fasilitas-fasilitas penunjang pendidikan. Salah satu fasilitas penunjang pendidikan yang sangat penting adalah adanya laboratorium di sekolah. Tujuan pengadaan laboratorium di sekolah tersebut adalah meningkatkan kemampuan praktek siswa di laboratorium. Laboratorium sekolah haruslah memenuhi standar pembelajaran di sekolah dengan kata lain harus memperhatikan kualitas maupun kwantitas di bidang fisik dan material baik itu berupa sarana gedung, desain gedung, peralatan maupun bahan-bahan praktek, dan tenaga laboratorium yang kesemuanya merupakan komponen penunjang pendidikan praktek siswa di laboratorium. Laboratorium sekolah ada beberapa macam yaitu laboratorium Fisika, laboratorium kimia, laboratorium biologi, dan laboratorium komputer. Adapun yang dibahas dalam makalah ini adalah labotarorium Fisika. Pengertian Laboratorium Laboratorium ialah suatu tempat dilakukannya percobaan dan penelitian. Tempat ini dapat merupakan suatu ruangan tertutup, kamar atau ruangan terbuka. Dalam pengertian terbatas laboratorium ialah suatu ruangan yang tertutup dimana percobaan dan penelitian dilakukan. Laboratorium dilengkapi sejumlah peralatan yang dapat digunakan siswa untuk melakukan eksperimen atau percobaan dalam sains, melakukan pengujian dan analisis, melangsungkan penelitian ilmiah, ataupun paraktek pembelajaran dalam sains. Fungsi Laboratorium Fisika Adapun fungsi laboratorium fisika yaitu Sebagai tempat berlangsungnya kegiatan pembelajaran fisika secara praktek yang memerlukan peralatan khusus yang
  • 3. tidak mudah dihadirkan di ruang kelas sehingga pembelajaran fisika dapat berlangsung dengan baik. Fungsi laboratorium yaitu sumber belajar dan mengajar, metode pengamatan dan metode percobaan, prasarana pendidikan, media proses belajar mengajar. Manfaat Laboratorium Fisika Adapun manfaat laboratorium fisika adalah: 1. Siswa dapat mempelajari fakta, gejala, merumuskan konsep, prinsip, hukum, dan sebaginya. 2. Memperoleh pengetahuan yang bersifat kognitif dan ketrampilan/ kinerja. 3. Dapat menerapkan pengetahuan dan ketrampilan tersebut pada situasi lain/ baru. 4. Memperoleh sikap ilmiah. Jenis Laboratorium Jenis laboratorium ada dua yaitu: 1. Laboratorium pembelajaran, digunakan untuk membuktikan teori atau hukum. 2. Laboratorium riset, digunakan untuk meneliti gejala / fakta, menemukan teori dan hukum. Perlengkapan Laboratorium Fisika Laboratorium harus memiliki perlengkapan yang dapat menunjang proses terlaksananya pendidikan praktek siswa. Adapun perlengkapan yang harus dimiliki suatu laboratorium fisika yaitu: 1. Perabot 2. Alat peraga pendidikan 3. Perkakas 4. Kotak PPPK beserta isinya 5. Alat pemadam kebakaran 6. Alat pembersih 7. Kumpulan buku
  • 4. Ruangan Laboratorium Suatu laboratorium harus memenuhi standar laboratorium yang baik. Laboratorium yang baik adalah dapat menampung siswa dengan kapasitas minimal satu rombongan belajar. Ratio ruang laboratorium terhadap jumlah siswa adalah 2,4 m2 per peserta didik dan luas ruang minimal 48 m2, termasuk ruang penyimpanan dan persiapan 18 m2. Ruangan laboratorium fisika dibagi menjadi beberapa ruangan yaitu; Ruang persiapan Ruang penyimpanan Ruang gelap Ruang timbang Ruang praktikum Kebun sekolah (rumah kaca) Terciptanya kondisi ruangan yang nyaman, bersih serta bebas polusi demi menjaga kesehatan serta suasana yang menenangkan tentu sangat diharapkan agar proses pengajaran di laboratorium berlangsung dengan baik. Untuk memenuhi serta menciptakan kondisi ruangan yang nyaman, bersih serta bebas polusi harus ada kerjasama yang baik antara siswa, guru, dan laboran dalam penggunaan ruang baik itu untuk kegiatan lainnya. Diperlukan juga petugas khusus di bidang kebersihan laboratorium.
  • 5. Desain Laboratorium Fisika Ada dua desain laboratorium fisika yaitu desain laboratorium fisika tipe kalsikal dan tipe kelompok. 1. Desain Laboratorium Fisika Tipe Klasikal 2. Desain Laboratoriun Fisika Tipe Kelompok
  • 6. Instalasi Laboratorium Fisika Instalasi laboratorium fisika meliputi instalasi listrik, instalasi air, dan instalasi gas bakar seperti LPG (jika ada) dan alat pemadam kebakaran. Instalasi listrik diperlukan untuk mengoperasikan peralatan yang memerlukan energi listrik dan penerangan pada saat kegiatan praktikum. Instalasi listrik yang perlu mendapat perhtian adalah keadaan kabel. Stop kontak dan sekering-sekering. Pada umumnya stop kontak banyak yang aus karena korosi arus listrik. Apabila dilakukan pergantian perlu dicocokkan kapasitas volt dan ampere dari alat tersebut. Jangan mengganti dengan kapasitas atau mutu yang lebih rendah. Sedangkan instalasi air diperlukan untuk mencuci peralatan praktek yang kotor, dll. Instalasi air perlu diperiksa setiep wktu, jangan sampai terjadi kebocoran air di dalam laboratorium. Demikian pula dengan instalasi gas, harus dihindarkan dari kebocoran gas. Pada umumnya Kebocoran gas dapat diketahui dari bau gas yang khas, seperti bau durian yang menyengat. Perbaikan pada Kerusakan Ringan Peralatan Laboratorium Fisika Perbaikan suatu alat laboratorium sebaiknya dilakukan oleh orang atau lembaga yang kompeten untuk suatu alat tertentu. Perbaikan ringan suatu alat laboratorium terbatas misalnya mengganti kabel daya, mengganti colokan listrik, mengganti sekering yang sesuai dengan nilai amperenya, dan mengganti dawai pada alat sonometer atau gelombang transversal. Untuk mengganti perangkat-perangkat keras sebaiknya dikirim ke instansi yang berwenang saja seperti mengganti transistor pada CRO dan lain sebagainya. Pembuangan Limbah Laboratorium Fisika Limbah dari laboratorium fisika umumnya hanya merupakan bahan-bahan yang habis pakai. Oleh karena itu hanya diperlukan kotak sampah untuk pembuangan sementara limbah-limbah tersebut.
  • 7. Kesimpulan Adapun kesimpulan dari pembahasan makalah di atas yaitu; 1. Laboratorium ialah suatu tempat dilakukannya percobaan dan penelitian. Tempat ini dapat merupakan suatu ruangan tertutup, kamar atau ruangan terbuka. 2. laboratorium fisika berfungsi Sebagai tempat berlangsungnya kegiatan pembelajaran fisika secara praktek yang memerlukan peralatan khusus yang tidak mudah dihadirkan di ruang kelas. 3. Perlengkapan yang harus dimiliki suatu laboratorium fisika yaitu perabot, alat peraga pendidikan, perkakas, kotak PPPK beserta isinya, alat pemadam kebakaran, alat pembersih , dan kumpulan buku. 4. Ada du jenis desain laboratorium fisika yaitu desain laboratorium fisika tipe kalasikal dan desain laboratorium fisika tipe kelompok. 5. Suatu labotarorium harus memiliki sistem instalasi listrik dan instalasi air serta memiliki tempat pembuangan limbah praktek.
  • 8. DAFTAR PUSTAKA SMA Negeri 1 Batang. 2008. http://www.sman1batang.sch.id/fasilitas.php?id_fasilitas=1. Diakses pada tanggal 10 September 2011. Tahang, La. 2010. Peran fungsi laboratorium.http://www.slideshare.net/fbconnect/landingpage?from=http://www.slides hare.net/tahangpette/desain-lab-fisika/download. diakses pada tanggal 11 September 2011. Tahang, La. 2010. Desain laboratorium. http://www.docstoc.com/?doc_id=92663466&download=1 . diakses pada tanggal 11 Sepember 2011.