SlideShare a Scribd company logo
1 of 24
MATA PELAJARAN
(DASAR APHP)
RINI ASIH TURSILAWATI
SEMESTER 2
PENGECILAN UKURAN
01
CONTENT
PROSES TERMAL
02
PROSES KIMIA & BIOKIMIA
03
PROSES PEMISAHAN
04
TEKNIK DASAR ALAT DAN MESIN, MENCAKUP :
 KONSEP
 PRINSIP
 PROSEDUR
PADA PROSES-PROSES DASAR BERIKUT :
Mengurangi
Ukuran
Pemotongan,
Pengirisan
Pemarutan
Pencacahan
Penghancuran
Homogenisasi/
Emulsifikasi
Penggilingan
PENGECILAN UKURAN
01
PENGECILAN UKURAN
01
PENGECILAN
UKURAN
Pemotongan
Pengirisan
Pemarutan Pencacahan
Penghancuran
Penggilingan
Pengelompokkan metode pengecilan ukuran
1) Chopping, cutting, slicing , dan dicing
a) besar sampai sedang (potongan daging, keju, irisan buah-buahan untuk
pengalengan)
b) sedang sampai kecil (potongan sayuran seperti buncis dan wortel)
c) kecil sampai granular (daging cincang atau abon daging, irisan
kacang, parutan sayuran)
2) Penggilingan menjadi tepung atau pasta untuk meningkatkan
kehalusan (tepung rempah-rempah, tepung-tepungan, gula halus, pasta halus)
3) Emulsifikasi dan homogenisasi (mayonais, susu, mentega, es krim, dan
margarin)
Homogenisasi mengecilkan ukuran globula lemak dari 4 μm ke ukuran kurang dari
1 μm
Jenis dan Fungsi Alat Pengecilan Ukuran
Dikenal ada 3 kelompok alat pengecil ukuran, yaitu :
a) Alat pengecil ukuran bahan berserat tinggi (cutter, gratter, slicer)
b) Alat pengecil ukuran bahan kering (grinder)
c) Alat pengecil ukuran bahan berbentuk cair (emulsifer dan
homogenizer)
(1) Pemotong (Cutter)
(a) Pengupas (peeler)
(b) Pisau pemotong
Dimodifikasi ke beberapa bentuk :
 Pisau kobis
 Pisau cincang
 Pisau pengiris
 Pisau pembersih sisik ikan
(2) Pemarut (grater)
Manual
Semi manual
Masinal
Alat Pengecil Ukuran Pada Bahan Kering Grinder/Penggiling)
 Faktor yang berpengaruh dalam proses penggilingan adalah :
(1) Jenis bahan yang dihancurkan,
(2) Kadar air bahan,
(3) Kecepatan masuknya bahan,
(4) Daya yang tersedia, dan
(5) Tingkat kehalusan bahan yang dikehendaki.
Hammer mill
 Keuntungan :
(a) Cocok untuk gerusan berukuran sedang
dan kasar,
(b) Mudah diatur, bebas kerusakan akibat
benda asing dan umpan,
(c) Tidak menimbulkan kerusakan bila
dioperasikan dalam keadaan kosong
.Kekurangan :
(a) Hasil penggilingan tidak seragam,
(b) Kebutuhan daya tinggi,
(c) Biaya rawat tinggi
.
 Konstruksi mesin cukup sederhana
 Ukuran hasil gilingan fleksibel
 Menjadi pengaduk
 Tidak mudah rusak
 Lebih murah
http://www.dokterbisnis.net/2013/10/01/mesin-hammer-mill
• Cara Kerja :
• Alat ini dilengkapi dengan beberapa buah
pemukul (palu) yang berputar pada suatu
sumbu dan saringan.
• Bahan dimasukkan dalam alat kemudian
akan terpukul berulang-ulang sampai
hancur, selanjutnya bahan akan keluar
melalui saringan di bagian bawah.
• Alat ini berfungsi untuk menghancurkan
buah-buahan sehingga menjadi bubur
.
Burr Mill
•Keuntungan :
(a) biaya awal rendah,
(b) hasil penghancuran relatif seragam.
(c) kebutuhan tenaga rendah.
Kekurangan :
(a) mudah rusak akibat benda asing,
(b) pengoperasian tanpa bahan dapat merusak alat,
(c) alat penggiling mudah aus.
• Cara Kerja :
Alat ini bekerja dengan prinsip sebagai
berikut :
setelah bagian alat yang sudah terpasang
dengan benar & motor penggerak telah
dihidupkan, maka dengan gerakan tersebut
lempeng batu akan berputar, dan karena
adanya gigi transmisi serta adanya umpan
(bahan masuk), maka akan terjadi
penghancuran bahan, yang selanjutnya
mengalir ke luar melalui lubang
pengeluaran.
 Cara Kerja :
Prinsip kerja alat dengan bahan roda penggerak
roda gigi akan berputar, dan bahan yang
dihancurkan diletakan diantara dua gigi dan plat
yang keras (3), sehingga terjadi proses
penghancuran. Bahan-bahan yang telah hancur
akan keluar melalui lubang pengeluaran (4)
Roll Mill
Disk Mill
•Keuntungan :
(a) biaya awal rendah,
(b) hasil penghancuran relatif seragam.
(c) kebutuhan tenaga rendah.
Kekurangan :
(a) mudah rusak akibat benda asing,
(b) pengoperasian tanpa bahan dapat merusak alat,
(c) alat penggiling mudah aus.
 Cara Kerja :
 Menghidupkan mesin penggerak
 Bahan dimasukkan ke dalam mesin melalui
corong input mesin
 Bahan langsung ditumbuk oleh pisau yang
berbentuk balok yang berputar, dikombinasikan
dengan pisau penepung statis
 satu lingkaran penuh mesin berputar dan
memotong bahan
 Tepung hasil gilingan keluar melalui corong
pengeluaran mesin
 tepung ditampung pada wadah yang sudah
disiapkan
Keuntungan pengecilan ukuran dalam poses pengolahan
1) Meningkatkan luas permukaan yang dapat meningkatkan kecepatan
pengeringan, pemanasan atau pendinginan serta meningkatkan efisiensi
dan kecepatan ekstraksi komponen cairan seperti pada sari buah atau
santan.
2) Bila dikombinasi dengan penyaringan atau pengayakan, akan
mempermudah proses pengayakan seperti pembuatan gula halus,bubuk
rempah-rempah dan tepung-tepungan.
3) Ukuran partikel yang hampir sama akan menghasilkan campuran yang lebih
baik seperti adonan kue
Efek Pengecilan Ukuran Pada Makanan :
mempengaruhi :
a) Karakteristik Sensoris
b) Nilai Gizi
c) Viskositas atau Tekstur
DOUGH MIXER
PERALATAN PRAKTIK
OVEN
KOMPOR PLUS OVEN
DOUGH DIVIDER
PROOFER
VACUM SEALER
lanjutan PERALATAN PRAKTIK ...
YOGHURT
MAKER
CUP SEALER
MEAT GRINDER
MEAT GRINDER
ICE CREAM
MAKER
MEAT SLICER
SOSIS FILLER
KOMPOR &
TABUNG GAS
CABINET DRIER
lanjutan PERALATAN PRAKTIK ...
PERALATAN BUKAN MESIN
Laboratorium PPHP 1
BANGUNAN RPS
Laboratorium PPHP 4
Laboratorium PPHP 2
Laboratorium PPHP 3
Laboratorium PPHP 1
lanjutan BANGUNAN RPS...
Laboratorium PPHP 4 (Lab PPH Hewani)
Laboratorium PPHP 3
Laboratorium PPHP 2
TERIMA KASIH
APHP

More Related Content

Similar to APHP-01

metode dn teknologi pembuatan pakan.pptx
metode dn teknologi pembuatan pakan.pptxmetode dn teknologi pembuatan pakan.pptx
metode dn teknologi pembuatan pakan.pptxMainisaSPiMS
 
Tugas mekatronika perancangan mesin automatic white bengkoang selector muhama...
Tugas mekatronika perancangan mesin automatic white bengkoang selector muhama...Tugas mekatronika perancangan mesin automatic white bengkoang selector muhama...
Tugas mekatronika perancangan mesin automatic white bengkoang selector muhama...muhammad khoirul huda
 
Tugas mekatronika perancangan mesin automatic white bengkoang selector muhama...
Tugas mekatronika perancangan mesin automatic white bengkoang selector muhama...Tugas mekatronika perancangan mesin automatic white bengkoang selector muhama...
Tugas mekatronika perancangan mesin automatic white bengkoang selector muhama...muhammad khoirul huda
 
Automatic Cutting Crackers.pptx
Automatic Cutting Crackers.pptxAutomatic Cutting Crackers.pptx
Automatic Cutting Crackers.pptxhanimusmantoro1
 
Teknik Perawatan Mesin Milling
Teknik Perawatan Mesin MillingTeknik Perawatan Mesin Milling
Teknik Perawatan Mesin MillingAlfi Akbar
 
Subtractive Manufaktur Pemesinan Frais
Subtractive Manufaktur Pemesinan FraisSubtractive Manufaktur Pemesinan Frais
Subtractive Manufaktur Pemesinan FraisHamid Abdillah
 
Perawatan Mesin Frais (Maintenance of milling Machine)
Perawatan Mesin Frais (Maintenance of milling Machine)Perawatan Mesin Frais (Maintenance of milling Machine)
Perawatan Mesin Frais (Maintenance of milling Machine)Hamid Abdillah
 
Laporan praktikum 5 andi pengecilan
Laporan praktikum 5 andi pengecilanLaporan praktikum 5 andi pengecilan
Laporan praktikum 5 andi pengecilandonnyerlangga
 
Teknologi tepat-guna interaktive
Teknologi tepat-guna interaktiveTeknologi tepat-guna interaktive
Teknologi tepat-guna interaktiveKenthus Ripa-i
 
Jurnal Rancang Bangun Mesin Pencacah Plastik Tipe Gunting
Jurnal Rancang Bangun Mesin Pencacah Plastik Tipe GuntingJurnal Rancang Bangun Mesin Pencacah Plastik Tipe Gunting
Jurnal Rancang Bangun Mesin Pencacah Plastik Tipe GuntingRezyAmmarSutejo
 

Similar to APHP-01 (13)

metode dn teknologi pembuatan pakan.pptx
metode dn teknologi pembuatan pakan.pptxmetode dn teknologi pembuatan pakan.pptx
metode dn teknologi pembuatan pakan.pptx
 
Tugas mekatronika perancangan mesin automatic white bengkoang selector muhama...
Tugas mekatronika perancangan mesin automatic white bengkoang selector muhama...Tugas mekatronika perancangan mesin automatic white bengkoang selector muhama...
Tugas mekatronika perancangan mesin automatic white bengkoang selector muhama...
 
Tugas mekatronika perancangan mesin automatic white bengkoang selector muhama...
Tugas mekatronika perancangan mesin automatic white bengkoang selector muhama...Tugas mekatronika perancangan mesin automatic white bengkoang selector muhama...
Tugas mekatronika perancangan mesin automatic white bengkoang selector muhama...
 
Bubut
BubutBubut
Bubut
 
Automatic Cutting Crackers.pptx
Automatic Cutting Crackers.pptxAutomatic Cutting Crackers.pptx
Automatic Cutting Crackers.pptx
 
Teknik Perawatan Mesin Milling
Teknik Perawatan Mesin MillingTeknik Perawatan Mesin Milling
Teknik Perawatan Mesin Milling
 
Subtractive Manufaktur Pemesinan Frais
Subtractive Manufaktur Pemesinan FraisSubtractive Manufaktur Pemesinan Frais
Subtractive Manufaktur Pemesinan Frais
 
Perawatan Mesin Frais (Maintenance of milling Machine)
Perawatan Mesin Frais (Maintenance of milling Machine)Perawatan Mesin Frais (Maintenance of milling Machine)
Perawatan Mesin Frais (Maintenance of milling Machine)
 
Laporan praktikum 5 andi pengecilan
Laporan praktikum 5 andi pengecilanLaporan praktikum 5 andi pengecilan
Laporan praktikum 5 andi pengecilan
 
Teknologi tepat-guna interaktive
Teknologi tepat-guna interaktiveTeknologi tepat-guna interaktive
Teknologi tepat-guna interaktive
 
Materi mesin press
Materi mesin pressMateri mesin press
Materi mesin press
 
Materi mesin press
Materi mesin pressMateri mesin press
Materi mesin press
 
Jurnal Rancang Bangun Mesin Pencacah Plastik Tipe Gunting
Jurnal Rancang Bangun Mesin Pencacah Plastik Tipe GuntingJurnal Rancang Bangun Mesin Pencacah Plastik Tipe Gunting
Jurnal Rancang Bangun Mesin Pencacah Plastik Tipe Gunting
 

Recently uploaded

Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptx
Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptxTopik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptx
Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptxsyafnasir
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docxModul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docxherisriwahyuni
 
Model Manajemen Strategi Public Relations
Model Manajemen Strategi Public RelationsModel Manajemen Strategi Public Relations
Model Manajemen Strategi Public RelationsAdePutraTunggali
 
MATERI 1_ Modul 1 dan 2 Konsep Dasar IPA SD jadi.pptx
MATERI 1_ Modul 1 dan 2 Konsep Dasar IPA SD jadi.pptxMATERI 1_ Modul 1 dan 2 Konsep Dasar IPA SD jadi.pptx
MATERI 1_ Modul 1 dan 2 Konsep Dasar IPA SD jadi.pptxrofikpriyanto2
 
Pembahasan Soal UKOM gerontik persiapan ukomnas
Pembahasan Soal UKOM gerontik persiapan ukomnasPembahasan Soal UKOM gerontik persiapan ukomnas
Pembahasan Soal UKOM gerontik persiapan ukomnasAZakariaAmien1
 
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptxIPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptxErikaPuspita10
 
aksi nyata pendidikan inklusif.pelatihan mandiri pmm
aksi nyata pendidikan inklusif.pelatihan mandiri pmmaksi nyata pendidikan inklusif.pelatihan mandiri pmm
aksi nyata pendidikan inklusif.pelatihan mandiri pmmeunikekambe10
 
Kisi-kisi UTS Kelas 9 Tahun Ajaran 2023/2024 Semester 2 IPS
Kisi-kisi UTS Kelas 9 Tahun Ajaran 2023/2024 Semester 2 IPSKisi-kisi UTS Kelas 9 Tahun Ajaran 2023/2024 Semester 2 IPS
Kisi-kisi UTS Kelas 9 Tahun Ajaran 2023/2024 Semester 2 IPSyudi_alfian
 
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docxbkandrisaputra
 
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
Demonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdfDemonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdf
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdfvebronialite32
 
Kelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara InggrisKelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara InggrisNazla aulia
 
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxAKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxWirionSembiring2
 
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdfHARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdfkustiyantidew94
 
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxDESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxFuzaAnggriana
 
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam Kelas
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam KelasMembuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam Kelas
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam KelasHardaminOde2
 
implementasu Permendikbudristek no 53 2023
implementasu Permendikbudristek no 53 2023implementasu Permendikbudristek no 53 2023
implementasu Permendikbudristek no 53 2023DodiSetiawan46
 
TPPK_panduan pembentukan tim TPPK di satuan pendidikan
TPPK_panduan pembentukan tim TPPK di satuan pendidikanTPPK_panduan pembentukan tim TPPK di satuan pendidikan
TPPK_panduan pembentukan tim TPPK di satuan pendidikanNiKomangRaiVerawati
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...Kanaidi ken
 
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdfShintaNovianti1
 
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...Kanaidi ken
 

Recently uploaded (20)

Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptx
Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptxTopik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptx
Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptx
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docxModul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
 
Model Manajemen Strategi Public Relations
Model Manajemen Strategi Public RelationsModel Manajemen Strategi Public Relations
Model Manajemen Strategi Public Relations
 
MATERI 1_ Modul 1 dan 2 Konsep Dasar IPA SD jadi.pptx
MATERI 1_ Modul 1 dan 2 Konsep Dasar IPA SD jadi.pptxMATERI 1_ Modul 1 dan 2 Konsep Dasar IPA SD jadi.pptx
MATERI 1_ Modul 1 dan 2 Konsep Dasar IPA SD jadi.pptx
 
Pembahasan Soal UKOM gerontik persiapan ukomnas
Pembahasan Soal UKOM gerontik persiapan ukomnasPembahasan Soal UKOM gerontik persiapan ukomnas
Pembahasan Soal UKOM gerontik persiapan ukomnas
 
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptxIPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
 
aksi nyata pendidikan inklusif.pelatihan mandiri pmm
aksi nyata pendidikan inklusif.pelatihan mandiri pmmaksi nyata pendidikan inklusif.pelatihan mandiri pmm
aksi nyata pendidikan inklusif.pelatihan mandiri pmm
 
Kisi-kisi UTS Kelas 9 Tahun Ajaran 2023/2024 Semester 2 IPS
Kisi-kisi UTS Kelas 9 Tahun Ajaran 2023/2024 Semester 2 IPSKisi-kisi UTS Kelas 9 Tahun Ajaran 2023/2024 Semester 2 IPS
Kisi-kisi UTS Kelas 9 Tahun Ajaran 2023/2024 Semester 2 IPS
 
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
 
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
Demonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdfDemonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdf
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
 
Kelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara InggrisKelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
 
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxAKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
 
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdfHARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
 
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxDESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
 
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam Kelas
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam KelasMembuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam Kelas
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam Kelas
 
implementasu Permendikbudristek no 53 2023
implementasu Permendikbudristek no 53 2023implementasu Permendikbudristek no 53 2023
implementasu Permendikbudristek no 53 2023
 
TPPK_panduan pembentukan tim TPPK di satuan pendidikan
TPPK_panduan pembentukan tim TPPK di satuan pendidikanTPPK_panduan pembentukan tim TPPK di satuan pendidikan
TPPK_panduan pembentukan tim TPPK di satuan pendidikan
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
 
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
 
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...
 

APHP-01

  • 1. MATA PELAJARAN (DASAR APHP) RINI ASIH TURSILAWATI SEMESTER 2
  • 2.
  • 3. PENGECILAN UKURAN 01 CONTENT PROSES TERMAL 02 PROSES KIMIA & BIOKIMIA 03 PROSES PEMISAHAN 04 TEKNIK DASAR ALAT DAN MESIN, MENCAKUP :  KONSEP  PRINSIP  PROSEDUR PADA PROSES-PROSES DASAR BERIKUT :
  • 6. Pengelompokkan metode pengecilan ukuran 1) Chopping, cutting, slicing , dan dicing a) besar sampai sedang (potongan daging, keju, irisan buah-buahan untuk pengalengan) b) sedang sampai kecil (potongan sayuran seperti buncis dan wortel) c) kecil sampai granular (daging cincang atau abon daging, irisan kacang, parutan sayuran) 2) Penggilingan menjadi tepung atau pasta untuk meningkatkan kehalusan (tepung rempah-rempah, tepung-tepungan, gula halus, pasta halus) 3) Emulsifikasi dan homogenisasi (mayonais, susu, mentega, es krim, dan margarin) Homogenisasi mengecilkan ukuran globula lemak dari 4 μm ke ukuran kurang dari 1 μm
  • 7. Jenis dan Fungsi Alat Pengecilan Ukuran Dikenal ada 3 kelompok alat pengecil ukuran, yaitu : a) Alat pengecil ukuran bahan berserat tinggi (cutter, gratter, slicer) b) Alat pengecil ukuran bahan kering (grinder) c) Alat pengecil ukuran bahan berbentuk cair (emulsifer dan homogenizer)
  • 8. (1) Pemotong (Cutter) (a) Pengupas (peeler) (b) Pisau pemotong Dimodifikasi ke beberapa bentuk :  Pisau kobis  Pisau cincang  Pisau pengiris  Pisau pembersih sisik ikan (2) Pemarut (grater) Manual Semi manual Masinal
  • 9. Alat Pengecil Ukuran Pada Bahan Kering Grinder/Penggiling)  Faktor yang berpengaruh dalam proses penggilingan adalah : (1) Jenis bahan yang dihancurkan, (2) Kadar air bahan, (3) Kecepatan masuknya bahan, (4) Daya yang tersedia, dan (5) Tingkat kehalusan bahan yang dikehendaki.
  • 10. Hammer mill  Keuntungan : (a) Cocok untuk gerusan berukuran sedang dan kasar, (b) Mudah diatur, bebas kerusakan akibat benda asing dan umpan, (c) Tidak menimbulkan kerusakan bila dioperasikan dalam keadaan kosong .Kekurangan : (a) Hasil penggilingan tidak seragam, (b) Kebutuhan daya tinggi, (c) Biaya rawat tinggi .  Konstruksi mesin cukup sederhana  Ukuran hasil gilingan fleksibel  Menjadi pengaduk  Tidak mudah rusak  Lebih murah http://www.dokterbisnis.net/2013/10/01/mesin-hammer-mill
  • 11. • Cara Kerja : • Alat ini dilengkapi dengan beberapa buah pemukul (palu) yang berputar pada suatu sumbu dan saringan. • Bahan dimasukkan dalam alat kemudian akan terpukul berulang-ulang sampai hancur, selanjutnya bahan akan keluar melalui saringan di bagian bawah. • Alat ini berfungsi untuk menghancurkan buah-buahan sehingga menjadi bubur .
  • 12. Burr Mill •Keuntungan : (a) biaya awal rendah, (b) hasil penghancuran relatif seragam. (c) kebutuhan tenaga rendah. Kekurangan : (a) mudah rusak akibat benda asing, (b) pengoperasian tanpa bahan dapat merusak alat, (c) alat penggiling mudah aus.
  • 13. • Cara Kerja : Alat ini bekerja dengan prinsip sebagai berikut : setelah bagian alat yang sudah terpasang dengan benar & motor penggerak telah dihidupkan, maka dengan gerakan tersebut lempeng batu akan berputar, dan karena adanya gigi transmisi serta adanya umpan (bahan masuk), maka akan terjadi penghancuran bahan, yang selanjutnya mengalir ke luar melalui lubang pengeluaran.
  • 14.  Cara Kerja : Prinsip kerja alat dengan bahan roda penggerak roda gigi akan berputar, dan bahan yang dihancurkan diletakan diantara dua gigi dan plat yang keras (3), sehingga terjadi proses penghancuran. Bahan-bahan yang telah hancur akan keluar melalui lubang pengeluaran (4) Roll Mill
  • 15. Disk Mill •Keuntungan : (a) biaya awal rendah, (b) hasil penghancuran relatif seragam. (c) kebutuhan tenaga rendah. Kekurangan : (a) mudah rusak akibat benda asing, (b) pengoperasian tanpa bahan dapat merusak alat, (c) alat penggiling mudah aus.
  • 16.  Cara Kerja :  Menghidupkan mesin penggerak  Bahan dimasukkan ke dalam mesin melalui corong input mesin  Bahan langsung ditumbuk oleh pisau yang berbentuk balok yang berputar, dikombinasikan dengan pisau penepung statis  satu lingkaran penuh mesin berputar dan memotong bahan  Tepung hasil gilingan keluar melalui corong pengeluaran mesin  tepung ditampung pada wadah yang sudah disiapkan
  • 17. Keuntungan pengecilan ukuran dalam poses pengolahan 1) Meningkatkan luas permukaan yang dapat meningkatkan kecepatan pengeringan, pemanasan atau pendinginan serta meningkatkan efisiensi dan kecepatan ekstraksi komponen cairan seperti pada sari buah atau santan. 2) Bila dikombinasi dengan penyaringan atau pengayakan, akan mempermudah proses pengayakan seperti pembuatan gula halus,bubuk rempah-rempah dan tepung-tepungan. 3) Ukuran partikel yang hampir sama akan menghasilkan campuran yang lebih baik seperti adonan kue
  • 18. Efek Pengecilan Ukuran Pada Makanan : mempengaruhi : a) Karakteristik Sensoris b) Nilai Gizi c) Viskositas atau Tekstur
  • 19. DOUGH MIXER PERALATAN PRAKTIK OVEN KOMPOR PLUS OVEN DOUGH DIVIDER PROOFER
  • 20. VACUM SEALER lanjutan PERALATAN PRAKTIK ... YOGHURT MAKER CUP SEALER MEAT GRINDER MEAT GRINDER ICE CREAM MAKER MEAT SLICER SOSIS FILLER KOMPOR & TABUNG GAS
  • 21. CABINET DRIER lanjutan PERALATAN PRAKTIK ... PERALATAN BUKAN MESIN
  • 22. Laboratorium PPHP 1 BANGUNAN RPS Laboratorium PPHP 4 Laboratorium PPHP 2 Laboratorium PPHP 3
  • 23. Laboratorium PPHP 1 lanjutan BANGUNAN RPS... Laboratorium PPHP 4 (Lab PPH Hewani) Laboratorium PPHP 3 Laboratorium PPHP 2