Hakikat Pendidikan
Apa Perbedaan ?
Pendidikan
Pengajaran
Pelatihan
Mendidik
Mengajar
Melatih
Konsepsi Pendidikan
a. Konsep Dasar Pendidikan
- Pendidikan berlangsung seumur hidup
- Pendidikan menjadi tanggung jawab
bersama, keluarga, masyarakat, dan
pemerintah
b. Pendidikan hanya berlaku bagi manusia
c. Manusia perlu dididik (memperoleh
pendidikan)
d. Pendidikan sebagai
suatu proses
transformasi nilai
e. Tujuan Pendidikan
f. Pendidikan
berlangsung
sepanjang hayat
HAKIKAT PENDIDIKAN
UU RI No. 2 tahun 1989
(Bab I, ps 1, ayat 1)
Pendidikan ialah usaha
sadar untuk menyiapkan
peserta didik melalui
kegiatan bimbingan,
pengajaran dan/atau
latihan bagi peranannya
di masa yang akan datang
HAKIKAT PENDIDIKAN
UU RI No. 20 tahun 2003 (Bab I, ps 1, ayat 1)
Pendidikan adalah usaha sadar dan terencana
untuk mewujudkan suasana belajar dan proses
pembelajaran agar peserta didik secara aktif
mengembangkan potensi dirinya untuk memiliki
kekuatan spritual keagamaan, pengendalian diri,
kepribadian, kecerdasan, akhlak mulia, serta
ketrampilan yang diperlukan dirinya, masyarakat,
bangsa dan negara
• Ilmu Pendidikan sebagai ilmu yang
bersifat Deskriptif Normatif.
• Ilmu pendidikan sebagai ilmu yang
bersifat teoretis sistematis historis
• Praktis pragmatis
Pendidikan Sebagai Suatu Sistem
Pendidikan sebagai suatu sistem merupakan
kesatuan dari bermacam-macam komponen
yang saling berkaitan antara satu dengan yang
lainnya dalam mempengaruhi perkembangan
peserta didik menuju kedewasaannya
Masukan
Proses
Keluaran
Hasil
Unsur-unsur Pendidikan
• Peserta Didik
• Pendidik
• Tujuan Pendidikan
• Materi (isi) pendidikan
• Metode/alat
pendidikan
• Lingkungan Pendidikan
Pendidik
Pendidik adalah orang yang bertanggung jawab
terhadap pelaksanaan pendidikan dengan sasaran
peserta didik agar dia menjadi dewasa
Pendidik ada 2 macam:
1. Pendidik karena kodrat : orang tua
2. Pendidik karena jabatan (profesi) : orang diberi
tugas untuk mendidik di lembaga pendidikan
Dimensi- dimensi yang perlu dimiliki
pendidik
- Pengetahuan dirinya sebagai pendidik
- Pengetahuan tentang tujuan pendidikan
- Pengetahuan tentang anak didik
- Cara-cara menndidik yang sesuai dengan
• keadaan anak untuk mencapai arah
• pencapaian tujuan
- Pengetahuan tentang martabat anak
sebagai manusia

Bab ii hakikat pendidikan

  • 1.
  • 2.
  • 3.
    Konsepsi Pendidikan a. KonsepDasar Pendidikan - Pendidikan berlangsung seumur hidup - Pendidikan menjadi tanggung jawab bersama, keluarga, masyarakat, dan pemerintah b. Pendidikan hanya berlaku bagi manusia c. Manusia perlu dididik (memperoleh pendidikan)
  • 4.
    d. Pendidikan sebagai suatuproses transformasi nilai e. Tujuan Pendidikan f. Pendidikan berlangsung sepanjang hayat
  • 5.
    HAKIKAT PENDIDIKAN UU RINo. 2 tahun 1989 (Bab I, ps 1, ayat 1) Pendidikan ialah usaha sadar untuk menyiapkan peserta didik melalui kegiatan bimbingan, pengajaran dan/atau latihan bagi peranannya di masa yang akan datang
  • 6.
    HAKIKAT PENDIDIKAN UU RINo. 20 tahun 2003 (Bab I, ps 1, ayat 1) Pendidikan adalah usaha sadar dan terencana untuk mewujudkan suasana belajar dan proses pembelajaran agar peserta didik secara aktif mengembangkan potensi dirinya untuk memiliki kekuatan spritual keagamaan, pengendalian diri, kepribadian, kecerdasan, akhlak mulia, serta ketrampilan yang diperlukan dirinya, masyarakat, bangsa dan negara
  • 7.
    • Ilmu Pendidikansebagai ilmu yang bersifat Deskriptif Normatif. • Ilmu pendidikan sebagai ilmu yang bersifat teoretis sistematis historis • Praktis pragmatis
  • 8.
    Pendidikan Sebagai SuatuSistem Pendidikan sebagai suatu sistem merupakan kesatuan dari bermacam-macam komponen yang saling berkaitan antara satu dengan yang lainnya dalam mempengaruhi perkembangan peserta didik menuju kedewasaannya Masukan Proses Keluaran Hasil
  • 9.
    Unsur-unsur Pendidikan • PesertaDidik • Pendidik • Tujuan Pendidikan • Materi (isi) pendidikan • Metode/alat pendidikan • Lingkungan Pendidikan
  • 10.
    Pendidik Pendidik adalah orangyang bertanggung jawab terhadap pelaksanaan pendidikan dengan sasaran peserta didik agar dia menjadi dewasa Pendidik ada 2 macam: 1. Pendidik karena kodrat : orang tua 2. Pendidik karena jabatan (profesi) : orang diberi tugas untuk mendidik di lembaga pendidikan
  • 11.
    Dimensi- dimensi yangperlu dimiliki pendidik - Pengetahuan dirinya sebagai pendidik - Pengetahuan tentang tujuan pendidikan - Pengetahuan tentang anak didik - Cara-cara menndidik yang sesuai dengan • keadaan anak untuk mencapai arah • pencapaian tujuan - Pengetahuan tentang martabat anak sebagai manusia