SlideShare a Scribd company logo
Sekretariat: Kampus II UVRI Makassar, Jl. Baruga Raya Antang-Makassar. 
1 
ANGGARAN DASAR ( AD ) 
HIMPUNAN MAHASISWA LAMAHOLOT ( HIMALA) UVRI MAKASSAR 
PEMBUKAAN 
Bahwa Negara Kesatuan Republik Indonesia yang berdasarkan Pancasila dan Undang - Undang 
Dasar 1945 menjamin warganya untuk berserikat dan berkumpul, melaksanakan hak dan 
kewajibannya guna mewujudkan cita-cita Bangsa Indonesia, mengisi kemerdekaan sesuai 
dengan amanat Proklamasi 17 Agustus 1945. Bahwa Amanat Penderitaan Rakyat merupakan 
tujuan luhur yang harus diperjuangkan guna melindungi, mensejahterakan dan mencerdaskan 
kehidupan bangsa yang disejajarkan dengan kemajuan bangsa-bangsa lain di dunia. 
Bahwa kesepakatan seluruh Bangsa Indonesia dalam mengamankan dan mengamalkan pancasila 
sebagai Ideologi dan pandangan hidup bangsa perlu dijamin kelangsungannya sepanjang masa. 
Bahwa untuk mewujudkan cita-cita tersebut diperlukan sebuah wadah yang mengikat jiwa dan 
semangat Persatuan dan Kesatuan Bangsa. 
Bahwa sesungguhnya Mahasiswa adalah bagian dari masyarakat yang bertanggungjawab 
terhadap masa depan Bangsa dan Negara. Sadar akan tugas dan tanggungjawab sebagai generasi 
penerus Bangsa mahasiswa LAMAHOLOT menghimpun diri dalam sebuah organisasi yang 
berlandaskan Pancasila. 
Untuk menjamin kelangsungan dan memenuhi tuntutan organisasi, maka perlu adanya “Basic 
Rule” (ketentuan dasar) dan “Basic Policy” (kebijakan dasar) sebagai kerangka acuan dalam 
berorganisasi untuk mengantisipasi terjadinya distorsi mekanisme organisasi. 
Adapun Basic Rule dan Basic Policy organisasi ini sebagai berikut:
Sekretariat: Kampus II UVRI Makassar, Jl. Baruga Raya Antang-Makassar. 
2 
BAB I 
NAMA, WAKTU, TEMPAT 
Pasal 1 
Nama 
Organisasi ini bernama Himpunan Mahasiswa lamaholot universitas veteran republik indonesia, 
yang kemudian disingkat HIMALA UVRI - Makassar. 
Pasal 2 
Waktu Deklarasi 
Himpunan Mahasiswa Lamaholot Univesitas Veteran Republik Indonesia ( HIMALA UVRI ) 
Makassar dideklarasikan pada tanggal 18 – 05 – 2013 bertempat di Atira Jln Baruga Raya 
Antang. 
Pasal 3 
Tempat 
Himpunan Mahasiswa Lamaholot Universitas Veteran Repulik Indonesia ( HIMALA – UVRI ) 
Makassar bertempat di jalan Baruga Raya Antang – Makassar. 
BAB II 
SIFAT DAN STATUS 
Pasal 4 
Sifat 
Organisasi ini bersifat Kekeluargaan
Sekretariat: Kampus II UVRI Makassar, Jl. Baruga Raya Antang-Makassar. 
3 
Pasal 5 
Status 
Organisasi ini berstatus Indenpenden 
BAB III 
MAKSUD, LANDASAN DAN TUJUAN 
Pasal 6 
Maksud 
Organisasi ini bermaksud untuk menghimpun dan memupuk rasa persaudaraan mahasiswa 
Universitas Veteran Republik Indonesia Makassar asal Lamaholot 
Pasal 7 
Landasan 
HIMALA - UVRI Makassar berdasarkan Pancasila dan UUD 1945 
Pasal 8 
Tujuan 
Himpunan Mahasiswa Lamaholot Universitas Veteran Republik Indonesia Makassar dibentuk 
dengan tujuan : 
1. Memupuk dan meningkatkan eksitensi dan rasa persaudaran mahasiswa asal 
Lamaholot 
2. Sebagai wadah untuk mempersatukan Mahasiswa asal Lamaholot. 
3. Melaksanakan kegiatan-kegiatan pendidikan dengan orientasi kemasyarakatan. 
4. Sebagai kekuatan moral (Moral Force), guna berpartisipasi kepada daerah dengan 
mengedepankan nilai-nilai intelektual.
Sekretariat: Kampus II UVRI Makassar, Jl. Baruga Raya Antang-Makassar. 
4 
BAB IV 
VISI DAN MISI 
Pasal 9 
Visi 
Mewujudkan Mahasiswa yang berpotensi dan berkembang dalam nuansa kebersamaan dan 
persaudaraan sejati 
Pasal 10 
Misi 
Menciptakan generasi muda yang berakhlat mulia, berbudi luhur, cerdas dan berwibawah demi 
terwujudnya rasa kebersamaan dan persaudaraan sejati 
BABA V 
KEANGGOTAAN 
Pasal 11 
Keanggotaan 
Keanggotaan HIMALA – UVRI -- Makassar terdiri dari: 
1. Anggota Muda 
2. Anggota Biasa 
3. Anggota Kehormatan 
4. Anggota Simpatisan
Sekretariat: Kampus II UVRI Makassar, Jl. Baruga Raya Antang-Makassar. 
5 
BAB VI 
KEPENGURUSAN 
Pasal 12 
Kepengurusan 
1. Pengurus HIMALA UVRI Makassar adalah Anggota Biasa yang memenuhi syarat 
sesuai dengan ketentuan AD / ART. 
2. Masa aktif kepengurusan HIMALA – UVRI Makassar adalah satu periode dalam satu 
tahun. 
BAB VII 
KEPUTUSAN 
Pasal 13 
Keputusan tertinggi berdasarkan musyawara mufakat 
BAB VIII 
KEKUASAAN DAN BADAN 
Pasal 114 
Kekuasaan 
Kekuasaan tertinggi HIMALA - UVRI Makassar berada pada Anggota..
Sekretariat: Kampus II UVRI Makassar, Jl. Baruga Raya Antang-Makassar. 
6 
Pasal 15 
Badan 
HIMALA UVRI Makassar mempunyai badan yang terdiri dari: 
a. Dewan Perwakilan Anggota ( DPO ) 
b. Badan Perwakilan Anggota ( DPA ) 
c. Dewan Pengurus Harian 
BAB IX 
PERMUSYAWARATAN 
Pasal 16 
Musyawarah 
1. Musyawara Besar ( MUBES ) 
2. Musyawara Luar Biasa ( MUSLUB ) 
3. Rapat Kerja (RAKER) 
4. Rapat Pengurus Harian 
5. Rapat Departemen 
6. Rapat Kepanitiaan 
BAB X 
USAHA 
Pasal 17 
Usaha-Usaha Organisai 
Melaksanakan segala usaha yang halal dan layak untuk mencapai tujuan organisasi.
Sekretariat: Kampus II UVRI Makassar, Jl. Baruga Raya Antang-Makassar. 
7 
BAB XI 
LAMBANG DAN ATRIBUT 
Pasal 18 
Lambang 
HIMALA - UVRI Makassar mempunyai lambang organisasi yang berbentuk bundar didalamnya 
terdapat buku pena, parang tombak, padi, kapas, bintang, berwarna dasar hitam dilingkari warna 
merah serta tulisan nama organisasi. 
Pasal 19 
Atribut 
Atribut HIMALA - UVRI Makassar terdiri dari : 
o Bendera Himpunan 
o Bendera Merah Putih 
o Jas Himpunan 
o Sertifikat 
o Kartu anggota
Sekretariat: Kampus II UVRI Makassar, Jl. Baruga Raya Antang-Makassar. 
8 
BAB XII 
ADMINISTRASI 
Pasal 20 
Persuratan 
1. Jenis surat 
a. Surat interen 
b. Surat eksteren 
2. Sifat surat 
a. Surat permohonan 
b. Surat undangan 
c. Surat pemberitahuan 
d. Surat mandate 
e. Surat pernyataan 
BAB XIII 
PERUBAHAN - PERUBAHAN 
Pasal 21 
perubahan Anggaran Dasar hanya dapat dilakukan dalam Musyawara Besar ( MUBES ) 
HIMALA UVRI Makassar satu periode kepengurusan.
Sekretariat: Kampus II UVRI Makassar, Jl. Baruga Raya Antang-Makassar. 
9 
BAB XIV 
ATURAN TAMBAHAN 
Pasa 22 
1. Aturan-aturan yang belum diatur dalam AD ini akan diatur dalam ART dan atau peraturan 
lainnya sepanjang tidak bertentangan dengan Anggaran Dasar (AD). 
2. Aturan-aturan yang belum diatur dalam dalam Anggaran Dasar ini akan diatur kemudian oleh 
Badan Pengurus dalam bentuk pengambilan keputusan atau kebijakan melalui Rapat 
Pengurus. 
3. Keputusan atau kebijakan badan pengurus hanya bisa dilakukan apabila berhubungan dengan 
hal-hal yang sifatnya strategis. 
BAB XII 
PENUTUP 
Pasal 23 
Anggaran Dasar ini merupakan landasan konstitusional HIMALA Uvri -Makassar dan disahkan 
dalam Rapat Umum ( Musyawarh ) HIMALA Uvri - Makassar. 
.

More Related Content

What's hot

Ikatan alumni kimia industri
Ikatan alumni kimia industriIkatan alumni kimia industri
Ikatan alumni kimia industri
AsriSusanti
 
Anggaran dasar pemuda pancasila
Anggaran dasar pemuda pancasilaAnggaran dasar pemuda pancasila
Anggaran dasar pemuda pancasila
Rofiq Nie
 
AD-ART Laskar Hijau
AD-ART Laskar HijauAD-ART Laskar Hijau
AD-ART Laskar Hijau
eddy yusuf
 
Anggaran rumah tangga
Anggaran rumah tanggaAnggaran rumah tangga
Anggaran rumah tangga
PamanGaul
 
Adart yayasan ja 011
Adart yayasan ja 011Adart yayasan ja 011
Adart yayasan ja 011
jeumpa-aceh
 
Draft Ad Art 1249578721 Phpapp01
Draft Ad Art 1249578721 Phpapp01Draft Ad Art 1249578721 Phpapp01
Draft Ad Art 1249578721 Phpapp01
arj_ode
 

What's hot (19)

Sosialisasi HMPS Politeknik Negeri Medan
Sosialisasi HMPS Politeknik Negeri MedanSosialisasi HMPS Politeknik Negeri Medan
Sosialisasi HMPS Politeknik Negeri Medan
 
Anggaran Dasar dan Anggaran Rumah Tangga Keluarga Mahasiswa Politeknik Negeri...
Anggaran Dasar dan Anggaran Rumah Tangga Keluarga Mahasiswa Politeknik Negeri...Anggaran Dasar dan Anggaran Rumah Tangga Keluarga Mahasiswa Politeknik Negeri...
Anggaran Dasar dan Anggaran Rumah Tangga Keluarga Mahasiswa Politeknik Negeri...
 
Ikatan alumni kimia industri
Ikatan alumni kimia industriIkatan alumni kimia industri
Ikatan alumni kimia industri
 
Anggaran dasar pemuda pancasila
Anggaran dasar pemuda pancasilaAnggaran dasar pemuda pancasila
Anggaran dasar pemuda pancasila
 
Contoh Draft A D A R T
Contoh Draft  A D  A R TContoh Draft  A D  A R T
Contoh Draft A D A R T
 
Anggaran Dasar & Anggaran Rumah Tangga IKASUM JAYA
Anggaran Dasar & Anggaran Rumah Tangga IKASUM JAYAAnggaran Dasar & Anggaran Rumah Tangga IKASUM JAYA
Anggaran Dasar & Anggaran Rumah Tangga IKASUM JAYA
 
AD ART
AD ARTAD ART
AD ART
 
Adart
AdartAdart
Adart
 
AD-ART Pemuda Pancasila
AD-ART Pemuda PancasilaAD-ART Pemuda Pancasila
AD-ART Pemuda Pancasila
 
AD-ART Laskar Hijau
AD-ART Laskar HijauAD-ART Laskar Hijau
AD-ART Laskar Hijau
 
Ad art kelompok tani ternak karya mege jaya
Ad art kelompok tani ternak karya mege jayaAd art kelompok tani ternak karya mege jaya
Ad art kelompok tani ternak karya mege jaya
 
Anggaran rumah tangga
Anggaran rumah tanggaAnggaran rumah tangga
Anggaran rumah tangga
 
ANGGARAN DASAR DAN ANGGARAN RUMAH TANGGA MGMP IPA KOTA CIMAHI
ANGGARAN DASAR DAN ANGGARAN RUMAH TANGGA MGMP IPA KOTA CIMAHIANGGARAN DASAR DAN ANGGARAN RUMAH TANGGA MGMP IPA KOTA CIMAHI
ANGGARAN DASAR DAN ANGGARAN RUMAH TANGGA MGMP IPA KOTA CIMAHI
 
Perlembagaan badan beruniform PPIM
Perlembagaan badan beruniform PPIMPerlembagaan badan beruniform PPIM
Perlembagaan badan beruniform PPIM
 
Adart yayasan ja 011
Adart yayasan ja 011Adart yayasan ja 011
Adart yayasan ja 011
 
STRUKTUR ORGANISASI
STRUKTUR ORGANISASISTRUKTUR ORGANISASI
STRUKTUR ORGANISASI
 
Ad art koperasi
Ad  art koperasiAd  art koperasi
Ad art koperasi
 
Draft Ad Art 1249578721 Phpapp01
Draft Ad Art 1249578721 Phpapp01Draft Ad Art 1249578721 Phpapp01
Draft Ad Art 1249578721 Phpapp01
 
Contoh format ad art komite sekolah2017
Contoh format ad art komite sekolah2017Contoh format ad art komite sekolah2017
Contoh format ad art komite sekolah2017
 

Viewers also liked

Advertisement kit
Advertisement kitAdvertisement kit
Advertisement kit
ataraza
 
Autobiography
AutobiographyAutobiography
Autobiography
nijiati
 
Apresentação familia
Apresentação familiaApresentação familia
Apresentação familia
jofperes
 

Viewers also liked (20)

Manajemen Kepemimpinan
Manajemen KepemimpinanManajemen Kepemimpinan
Manajemen Kepemimpinan
 
HOTS Magazine
HOTS MagazineHOTS Magazine
HOTS Magazine
 
Kumpulan Soal Latihan Ujian Penerimaan CPNS
Kumpulan Soal Latihan Ujian Penerimaan CPNSKumpulan Soal Latihan Ujian Penerimaan CPNS
Kumpulan Soal Latihan Ujian Penerimaan CPNS
 
PROKER HIMALA UVRI MAKASSAR
PROKER HIMALA UVRI MAKASSARPROKER HIMALA UVRI MAKASSAR
PROKER HIMALA UVRI MAKASSAR
 
IKEA Hacks Innovation
IKEA Hacks InnovationIKEA Hacks Innovation
IKEA Hacks Innovation
 
Fad e learning
Fad e learningFad e learning
Fad e learning
 
Cystic Fibrosis
Cystic FibrosisCystic Fibrosis
Cystic Fibrosis
 
Rasa Religiositas Orang Flores
Rasa Religiositas Orang FloresRasa Religiositas Orang Flores
Rasa Religiositas Orang Flores
 
Menumbuh kembangkan potensi diri dalam dunia kampus
Menumbuh kembangkan potensi diri dalam dunia kampusMenumbuh kembangkan potensi diri dalam dunia kampus
Menumbuh kembangkan potensi diri dalam dunia kampus
 
Eksistensi allah menurut masyarakat lamaholot
Eksistensi allah menurut masyarakat lamaholotEksistensi allah menurut masyarakat lamaholot
Eksistensi allah menurut masyarakat lamaholot
 
Soal Tes Logika Formil
Soal Tes Logika FormilSoal Tes Logika Formil
Soal Tes Logika Formil
 
Manajemen organisasi dan kepemimpinan
Manajemen organisasi dan kepemimpinanManajemen organisasi dan kepemimpinan
Manajemen organisasi dan kepemimpinan
 
GAMBARAN KEJADIAN BAYI PREMATUR DI RUMAH SAKIT BHAYANGKARA MAPPAOUDANG MAKASS...
GAMBARAN KEJADIAN BAYI PREMATUR DI RUMAH SAKIT BHAYANGKARA MAPPAOUDANG MAKASS...GAMBARAN KEJADIAN BAYI PREMATUR DI RUMAH SAKIT BHAYANGKARA MAPPAOUDANG MAKASS...
GAMBARAN KEJADIAN BAYI PREMATUR DI RUMAH SAKIT BHAYANGKARA MAPPAOUDANG MAKASS...
 
Advertisement kit
Advertisement kitAdvertisement kit
Advertisement kit
 
Autobiography
AutobiographyAutobiography
Autobiography
 
GBHO HIMALA UVRI MAKASSAR
GBHO HIMALA UVRI MAKASSARGBHO HIMALA UVRI MAKASSAR
GBHO HIMALA UVRI MAKASSAR
 
E book booktab
E book booktabE book booktab
E book booktab
 
Soal logika arismetik
 Soal logika arismetik Soal logika arismetik
Soal logika arismetik
 
Pelantikan badan pengurus dan rapat kerja himpunan mahasiswa lamaholot
Pelantikan badan pengurus dan rapat kerja himpunan mahasiswa lamaholotPelantikan badan pengurus dan rapat kerja himpunan mahasiswa lamaholot
Pelantikan badan pengurus dan rapat kerja himpunan mahasiswa lamaholot
 
Apresentação familia
Apresentação familiaApresentação familia
Apresentação familia
 

Similar to Anggaran dasar

Anggaran dasar
Anggaran dasarAnggaran dasar
Anggaran dasar
PamanGaul
 
ADART HIMADIKWAN 2014-2015
ADART HIMADIKWAN 2014-2015ADART HIMADIKWAN 2014-2015
ADART HIMADIKWAN 2014-2015
Muhamad Yogi
 
DRAFT AD ART UKM SENI PARIS BARANTAI.docx
DRAFT AD ART UKM SENI PARIS BARANTAI.docxDRAFT AD ART UKM SENI PARIS BARANTAI.docx
DRAFT AD ART UKM SENI PARIS BARANTAI.docx
ekaweka7
 
Ad art fokus
Ad art fokusAd art fokus
Ad art fokus
Khy SeVen
 

Similar to Anggaran dasar (20)

Anggaran dasar
Anggaran dasarAnggaran dasar
Anggaran dasar
 
hujAd art paskibra jadi
hujAd art paskibra jadihujAd art paskibra jadi
hujAd art paskibra jadi
 
AD DAN ART OSIS MTsN 33 JAKARTA
AD DAN ART OSIS MTsN 33 JAKARTAAD DAN ART OSIS MTsN 33 JAKARTA
AD DAN ART OSIS MTsN 33 JAKARTA
 
ADART HIMADIKWAN 2014-2015
ADART HIMADIKWAN 2014-2015ADART HIMADIKWAN 2014-2015
ADART HIMADIKWAN 2014-2015
 
Aturan dasar yang sah
Aturan dasar yang sahAturan dasar yang sah
Aturan dasar yang sah
 
AD ART Forum Sukanagara Bersatu
AD ART Forum Sukanagara BersatuAD ART Forum Sukanagara Bersatu
AD ART Forum Sukanagara Bersatu
 
AD-ART-OSIS-SMK.docx
AD-ART-OSIS-SMK.docxAD-ART-OSIS-SMK.docx
AD-ART-OSIS-SMK.docx
 
DRAFT AD ART UKM SENI PARIS BARANTAI.docx
DRAFT AD ART UKM SENI PARIS BARANTAI.docxDRAFT AD ART UKM SENI PARIS BARANTAI.docx
DRAFT AD ART UKM SENI PARIS BARANTAI.docx
 
anggaran dasar
anggaran dasaranggaran dasar
anggaran dasar
 
Ad art osis smanpatas 2011
Ad art osis smanpatas 2011Ad art osis smanpatas 2011
Ad art osis smanpatas 2011
 
Ad 2014
Ad 2014Ad 2014
Ad 2014
 
Ad art fokus
Ad art fokusAd art fokus
Ad art fokus
 
Contoh Proposal koperasi Abadi Jaya
Contoh Proposal koperasi Abadi JayaContoh Proposal koperasi Abadi Jaya
Contoh Proposal koperasi Abadi Jaya
 
Contoh Proposal koperasi Abadi Jaya
Contoh Proposal koperasi Abadi JayaContoh Proposal koperasi Abadi Jaya
Contoh Proposal koperasi Abadi Jaya
 
Proposal koperasi 2EB15
Proposal koperasi 2EB15Proposal koperasi 2EB15
Proposal koperasi 2EB15
 
Proposal koperasi 2 eb15
Proposal koperasi 2 eb15 Proposal koperasi 2 eb15
Proposal koperasi 2 eb15
 
Uu 12 1967
Uu 12 1967Uu 12 1967
Uu 12 1967
 
PPT OSIS AHUY.pptx
PPT OSIS AHUY.pptxPPT OSIS AHUY.pptx
PPT OSIS AHUY.pptx
 
Ad art osis sman 14 garut
Ad  art osis sman 14 garutAd  art osis sman 14 garut
Ad art osis sman 14 garut
 
Contoh Proposal koperasi
Contoh Proposal koperasi Contoh Proposal koperasi
Contoh Proposal koperasi
 

More from Watowuan Tyno

Buku Matematika SMP Kelas IX - Masduki Ichwan Budi Utomo
Buku Matematika SMP Kelas IX - Masduki Ichwan Budi UtomoBuku Matematika SMP Kelas IX - Masduki Ichwan Budi Utomo
Buku Matematika SMP Kelas IX - Masduki Ichwan Budi Utomo
Watowuan Tyno
 
Buku Matematika SMP Kelas VIII - Endah Budi Rahaju
Buku Matematika SMP Kelas VIII - Endah Budi RahajuBuku Matematika SMP Kelas VIII - Endah Budi Rahaju
Buku Matematika SMP Kelas VIII - Endah Budi Rahaju
Watowuan Tyno
 
Praktik kehidupan di pulau
Praktik kehidupan di pulauPraktik kehidupan di pulau
Praktik kehidupan di pulau
Watowuan Tyno
 

More from Watowuan Tyno (13)

Soal Test Skolastik
Soal Test SkolastikSoal Test Skolastik
Soal Test Skolastik
 
Kumpulan soal tatanegara falsafah-ideologi-sejarah-UUD
Kumpulan soal tatanegara falsafah-ideologi-sejarah-UUDKumpulan soal tatanegara falsafah-ideologi-sejarah-UUD
Kumpulan soal tatanegara falsafah-ideologi-sejarah-UUD
 
Test seri
Test seriTest seri
Test seri
 
STATISTIKA
STATISTIKASTATISTIKA
STATISTIKA
 
KALKULUS
KALKULUSKALKULUS
KALKULUS
 
Buku Matematika SMP Kelas IX - Masduki Ichwan Budi Utomo
Buku Matematika SMP Kelas IX - Masduki Ichwan Budi UtomoBuku Matematika SMP Kelas IX - Masduki Ichwan Budi Utomo
Buku Matematika SMP Kelas IX - Masduki Ichwan Budi Utomo
 
Buku Matematika SMP Kelas VIII - Endah Budi Rahaju
Buku Matematika SMP Kelas VIII - Endah Budi RahajuBuku Matematika SMP Kelas VIII - Endah Budi Rahaju
Buku Matematika SMP Kelas VIII - Endah Budi Rahaju
 
Dunia Kampus
Dunia KampusDunia Kampus
Dunia Kampus
 
Praktik kehidupan di pulau
Praktik kehidupan di pulauPraktik kehidupan di pulau
Praktik kehidupan di pulau
 
Public Speaking
Public SpeakingPublic Speaking
Public Speaking
 
PENGARUH TINGKAT PENDIDIKAN ORANG TUA SISWA TERHADAP PRESTASI BELAJAR PADA BI...
PENGARUH TINGKAT PENDIDIKAN ORANG TUA SISWA TERHADAP PRESTASI BELAJAR PADA BI...PENGARUH TINGKAT PENDIDIKAN ORANG TUA SISWA TERHADAP PRESTASI BELAJAR PADA BI...
PENGARUH TINGKAT PENDIDIKAN ORANG TUA SISWA TERHADAP PRESTASI BELAJAR PADA BI...
 
Surat Ketetapan HIMAL UVRI MAKASSAR
Surat Ketetapan HIMAL UVRI MAKASSARSurat Ketetapan HIMAL UVRI MAKASSAR
Surat Ketetapan HIMAL UVRI MAKASSAR
 
Nota Deklarasi HIMALA UVRI MAKASSAR
Nota Deklarasi HIMALA UVRI MAKASSARNota Deklarasi HIMALA UVRI MAKASSAR
Nota Deklarasi HIMALA UVRI MAKASSAR
 

Recently uploaded

PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptxPRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
muhammadyudiyanto55
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
SEMUELSAMBOKARAENG
 

Recently uploaded (20)

Modul Pembentukan Disiplin Rohani (PDR) 2024
Modul Pembentukan Disiplin Rohani (PDR) 2024Modul Pembentukan Disiplin Rohani (PDR) 2024
Modul Pembentukan Disiplin Rohani (PDR) 2024
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA (PPKN) KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA (PPKN) KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA (PPKN) KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA (PPKN) KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Nor Azizah_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Nor Azizah_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfNor Azizah_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Nor Azizah_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
 
BUKTI DUKUNG RHK SEKOLAH DASAR NEGERI.pptx
BUKTI DUKUNG RHK SEKOLAH DASAR NEGERI.pptxBUKTI DUKUNG RHK SEKOLAH DASAR NEGERI.pptx
BUKTI DUKUNG RHK SEKOLAH DASAR NEGERI.pptx
 
CONTOH LAPORAN PARTISIPAN OBSERVASI.docx
CONTOH LAPORAN PARTISIPAN OBSERVASI.docxCONTOH LAPORAN PARTISIPAN OBSERVASI.docx
CONTOH LAPORAN PARTISIPAN OBSERVASI.docx
 
Repi jayanti_2021 B_Analsis Kritis Jurnal
Repi jayanti_2021 B_Analsis Kritis JurnalRepi jayanti_2021 B_Analsis Kritis Jurnal
Repi jayanti_2021 B_Analsis Kritis Jurnal
 
Lidia_Lidia_2021B_Analisis Kritis Jurnal
Lidia_Lidia_2021B_Analisis Kritis JurnalLidia_Lidia_2021B_Analisis Kritis Jurnal
Lidia_Lidia_2021B_Analisis Kritis Jurnal
 
Susi Susanti_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Susi Susanti_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfSusi Susanti_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Susi Susanti_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
 
Konflik dan Negosiasi dalam perilaku organisai
Konflik dan Negosiasi dalam perilaku organisaiKonflik dan Negosiasi dalam perilaku organisai
Konflik dan Negosiasi dalam perilaku organisai
 
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawasPrensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
 
Modul P5 Berekayasa dan Berteknologi untuk Membangun NKRI.pptx
Modul P5 Berekayasa dan Berteknologi untuk Membangun NKRI.pptxModul P5 Berekayasa dan Berteknologi untuk Membangun NKRI.pptx
Modul P5 Berekayasa dan Berteknologi untuk Membangun NKRI.pptx
 
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptxPRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
 
KERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANG
KERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANGKERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANG
KERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANG
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka - abdiera.com
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka - abdiera.comModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka - abdiera.com
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka - abdiera.com
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Sejarah dan Perkembangan Agama Hindu.pptx
Sejarah dan Perkembangan Agama Hindu.pptxSejarah dan Perkembangan Agama Hindu.pptx
Sejarah dan Perkembangan Agama Hindu.pptx
 
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
 

Anggaran dasar

  • 1. Sekretariat: Kampus II UVRI Makassar, Jl. Baruga Raya Antang-Makassar. 1 ANGGARAN DASAR ( AD ) HIMPUNAN MAHASISWA LAMAHOLOT ( HIMALA) UVRI MAKASSAR PEMBUKAAN Bahwa Negara Kesatuan Republik Indonesia yang berdasarkan Pancasila dan Undang - Undang Dasar 1945 menjamin warganya untuk berserikat dan berkumpul, melaksanakan hak dan kewajibannya guna mewujudkan cita-cita Bangsa Indonesia, mengisi kemerdekaan sesuai dengan amanat Proklamasi 17 Agustus 1945. Bahwa Amanat Penderitaan Rakyat merupakan tujuan luhur yang harus diperjuangkan guna melindungi, mensejahterakan dan mencerdaskan kehidupan bangsa yang disejajarkan dengan kemajuan bangsa-bangsa lain di dunia. Bahwa kesepakatan seluruh Bangsa Indonesia dalam mengamankan dan mengamalkan pancasila sebagai Ideologi dan pandangan hidup bangsa perlu dijamin kelangsungannya sepanjang masa. Bahwa untuk mewujudkan cita-cita tersebut diperlukan sebuah wadah yang mengikat jiwa dan semangat Persatuan dan Kesatuan Bangsa. Bahwa sesungguhnya Mahasiswa adalah bagian dari masyarakat yang bertanggungjawab terhadap masa depan Bangsa dan Negara. Sadar akan tugas dan tanggungjawab sebagai generasi penerus Bangsa mahasiswa LAMAHOLOT menghimpun diri dalam sebuah organisasi yang berlandaskan Pancasila. Untuk menjamin kelangsungan dan memenuhi tuntutan organisasi, maka perlu adanya “Basic Rule” (ketentuan dasar) dan “Basic Policy” (kebijakan dasar) sebagai kerangka acuan dalam berorganisasi untuk mengantisipasi terjadinya distorsi mekanisme organisasi. Adapun Basic Rule dan Basic Policy organisasi ini sebagai berikut:
  • 2. Sekretariat: Kampus II UVRI Makassar, Jl. Baruga Raya Antang-Makassar. 2 BAB I NAMA, WAKTU, TEMPAT Pasal 1 Nama Organisasi ini bernama Himpunan Mahasiswa lamaholot universitas veteran republik indonesia, yang kemudian disingkat HIMALA UVRI - Makassar. Pasal 2 Waktu Deklarasi Himpunan Mahasiswa Lamaholot Univesitas Veteran Republik Indonesia ( HIMALA UVRI ) Makassar dideklarasikan pada tanggal 18 – 05 – 2013 bertempat di Atira Jln Baruga Raya Antang. Pasal 3 Tempat Himpunan Mahasiswa Lamaholot Universitas Veteran Repulik Indonesia ( HIMALA – UVRI ) Makassar bertempat di jalan Baruga Raya Antang – Makassar. BAB II SIFAT DAN STATUS Pasal 4 Sifat Organisasi ini bersifat Kekeluargaan
  • 3. Sekretariat: Kampus II UVRI Makassar, Jl. Baruga Raya Antang-Makassar. 3 Pasal 5 Status Organisasi ini berstatus Indenpenden BAB III MAKSUD, LANDASAN DAN TUJUAN Pasal 6 Maksud Organisasi ini bermaksud untuk menghimpun dan memupuk rasa persaudaraan mahasiswa Universitas Veteran Republik Indonesia Makassar asal Lamaholot Pasal 7 Landasan HIMALA - UVRI Makassar berdasarkan Pancasila dan UUD 1945 Pasal 8 Tujuan Himpunan Mahasiswa Lamaholot Universitas Veteran Republik Indonesia Makassar dibentuk dengan tujuan : 1. Memupuk dan meningkatkan eksitensi dan rasa persaudaran mahasiswa asal Lamaholot 2. Sebagai wadah untuk mempersatukan Mahasiswa asal Lamaholot. 3. Melaksanakan kegiatan-kegiatan pendidikan dengan orientasi kemasyarakatan. 4. Sebagai kekuatan moral (Moral Force), guna berpartisipasi kepada daerah dengan mengedepankan nilai-nilai intelektual.
  • 4. Sekretariat: Kampus II UVRI Makassar, Jl. Baruga Raya Antang-Makassar. 4 BAB IV VISI DAN MISI Pasal 9 Visi Mewujudkan Mahasiswa yang berpotensi dan berkembang dalam nuansa kebersamaan dan persaudaraan sejati Pasal 10 Misi Menciptakan generasi muda yang berakhlat mulia, berbudi luhur, cerdas dan berwibawah demi terwujudnya rasa kebersamaan dan persaudaraan sejati BABA V KEANGGOTAAN Pasal 11 Keanggotaan Keanggotaan HIMALA – UVRI -- Makassar terdiri dari: 1. Anggota Muda 2. Anggota Biasa 3. Anggota Kehormatan 4. Anggota Simpatisan
  • 5. Sekretariat: Kampus II UVRI Makassar, Jl. Baruga Raya Antang-Makassar. 5 BAB VI KEPENGURUSAN Pasal 12 Kepengurusan 1. Pengurus HIMALA UVRI Makassar adalah Anggota Biasa yang memenuhi syarat sesuai dengan ketentuan AD / ART. 2. Masa aktif kepengurusan HIMALA – UVRI Makassar adalah satu periode dalam satu tahun. BAB VII KEPUTUSAN Pasal 13 Keputusan tertinggi berdasarkan musyawara mufakat BAB VIII KEKUASAAN DAN BADAN Pasal 114 Kekuasaan Kekuasaan tertinggi HIMALA - UVRI Makassar berada pada Anggota..
  • 6. Sekretariat: Kampus II UVRI Makassar, Jl. Baruga Raya Antang-Makassar. 6 Pasal 15 Badan HIMALA UVRI Makassar mempunyai badan yang terdiri dari: a. Dewan Perwakilan Anggota ( DPO ) b. Badan Perwakilan Anggota ( DPA ) c. Dewan Pengurus Harian BAB IX PERMUSYAWARATAN Pasal 16 Musyawarah 1. Musyawara Besar ( MUBES ) 2. Musyawara Luar Biasa ( MUSLUB ) 3. Rapat Kerja (RAKER) 4. Rapat Pengurus Harian 5. Rapat Departemen 6. Rapat Kepanitiaan BAB X USAHA Pasal 17 Usaha-Usaha Organisai Melaksanakan segala usaha yang halal dan layak untuk mencapai tujuan organisasi.
  • 7. Sekretariat: Kampus II UVRI Makassar, Jl. Baruga Raya Antang-Makassar. 7 BAB XI LAMBANG DAN ATRIBUT Pasal 18 Lambang HIMALA - UVRI Makassar mempunyai lambang organisasi yang berbentuk bundar didalamnya terdapat buku pena, parang tombak, padi, kapas, bintang, berwarna dasar hitam dilingkari warna merah serta tulisan nama organisasi. Pasal 19 Atribut Atribut HIMALA - UVRI Makassar terdiri dari : o Bendera Himpunan o Bendera Merah Putih o Jas Himpunan o Sertifikat o Kartu anggota
  • 8. Sekretariat: Kampus II UVRI Makassar, Jl. Baruga Raya Antang-Makassar. 8 BAB XII ADMINISTRASI Pasal 20 Persuratan 1. Jenis surat a. Surat interen b. Surat eksteren 2. Sifat surat a. Surat permohonan b. Surat undangan c. Surat pemberitahuan d. Surat mandate e. Surat pernyataan BAB XIII PERUBAHAN - PERUBAHAN Pasal 21 perubahan Anggaran Dasar hanya dapat dilakukan dalam Musyawara Besar ( MUBES ) HIMALA UVRI Makassar satu periode kepengurusan.
  • 9. Sekretariat: Kampus II UVRI Makassar, Jl. Baruga Raya Antang-Makassar. 9 BAB XIV ATURAN TAMBAHAN Pasa 22 1. Aturan-aturan yang belum diatur dalam AD ini akan diatur dalam ART dan atau peraturan lainnya sepanjang tidak bertentangan dengan Anggaran Dasar (AD). 2. Aturan-aturan yang belum diatur dalam dalam Anggaran Dasar ini akan diatur kemudian oleh Badan Pengurus dalam bentuk pengambilan keputusan atau kebijakan melalui Rapat Pengurus. 3. Keputusan atau kebijakan badan pengurus hanya bisa dilakukan apabila berhubungan dengan hal-hal yang sifatnya strategis. BAB XII PENUTUP Pasal 23 Anggaran Dasar ini merupakan landasan konstitusional HIMALA Uvri -Makassar dan disahkan dalam Rapat Umum ( Musyawarh ) HIMALA Uvri - Makassar. .