SlideShare a Scribd company logo
1 of 19
Cerpen 
“Lithany Membunuh Sepi” 
Kelompok Pengusaha 
Kuliner 
Disusun Oleh : 
Ketua : Fadhil Ishar K. (10) 
Anggota : 
1. Makrifat Sabil H. (17) 
2. M. Hafizhankarim W. (20) 
3. M. Zaky R. (22)
A. TEMA CERPEN 
Kesepian 
“..Lithany terhenyak sadar bahwa ia tertinggal 
jauh dari teman-temannya ketika beberapa kali 
akhir pekan terpaksa ia lewati seorang diri…”
B. AMANAT CERPEN : 
1. Manfaatkan masa muda kita dengan 
hal-hal positif. 
2. Isilah waktu luang kita dengan hal-hal 
yang berguna. 
3. Bersabarlah dalam menghadapi 
cobaan hidup.
C. TOKOH DAN PENOKOHAN 
No 
. 
Nama 
Tokoh 
Karakteristik 
Tokoh 
Teknik 
Penokohan 
Jenis Tokoh 
1 Lithany Sedih, Kecewa 
Analitik 
(Langsung) 
Utama 
(Protagonis) 
2 Linca - 
Analitik 
(Langsung) 
Pembantu 
(Statis) 
3 Deli Sayang keluarga 
Analitik 
(Langsung) 
Pembantu 
(Statis) 
4 Ibu kos Netral 
Dramatik (Tidak 
Langsung) 
Pembantu 
(Statis)
D. LATAR 
No 
. 
Tempat Waktu Suasana 
1 Kamar kos Jum’at malam Mengecewakan 
2 Kamar kos Hari Sabtu Sunyi 
3 
Lorong-lorong 
kota 
Akhir pekan Membosankan
Jenis Alur : 
Campuran. 
No. 
Kaidah 
Plausibilitas 
Suspens 
e 
Surprise Unity 
1 v v v v
Alur Mundur : 
“…Dulu, dulu sekali Lithany begitu memuja 
akhir pekan. Tiada pernah kesepian 
menjemputnya pada hari Sabtu-Minggu.“ 
Alur Maju : 
“…Mengapa hari berlalu begitu cepat? Lagi-lagi 
hari ini sudah hari Sabtu dan besoknya 
lagi Minggu.”
F. GAYA BAHASA 
 Bahasa indah 
 Memberikan kesan tertentu kepada pembaca 
Macam-Macam 
 Majas Perbandingan 
 Majas Pertentangan 
 Majas Sindiran 
 Majas Penegasan
No. 
Kalimat yang Mengandung Gaya 
Bahasa 
Nama Gaya 
Bahasa 
1 
Tiada pernah kesepian menjemputnya 
pada hari Sabtu-Minggu. 
Personifikasi 
2 
Akhir pekan bagaikan surga untuk Lithany 
di masa lalu. 
Asosiasi 
(Perumpamaan) 
3 
Akhir pekan serasa neraka waktu tiada 
akhir yang mesti dirasa 
Asosiasi 
4 
Akhir pekan akan terasa seperti detik-detik 
eksekusi bagi Lithany. 
Asosiasi 
5 
Tidak selalu membeli, hanya membaca 
berjam-jam sampai kaki pegal seperti mau 
putus. 
Hiperbola
No Kalimat yang Mengandung Gaya Bahasa Nama Gaya Bahasa 
6 Dua hari dimana ia harus mencari kesenangan 
seorang diri. Dua hari dimana ia akan 
ditertawakan orang kalau masih mencoba 
masuk kerja. Dua hari dimana ia membawa 
sepatu lusuknya ke lorong-lorong kota tak 
bertuan. 
Repetisi 
(Pengulangan)
G. SUDUT PANDANG 
No. Sudut Pandang Alasan 
1 
Orang ketiga 
serba tahu 
• Penggunaan kata “dia”. 
• Penulis bebas bergerak.
CONTOH PADA CERPEN 
 “…Dulu sekali Lithany begitu memuja akhir 
pekan.” 
 “…Tapi Linca sudah punya tunangan dan 
Deli sibuk dengan sekompi 
keponakannya…”
Unsur 
Intrinsik 
Unsur 
Ekstrinsik
1. NILAI-NILAI YANG TERKANDUNG 
 Nilai Moral : Seorang yang tidak 
mensyukuri terhadap apa 
yang ia miliki saat ini, 
yaitu waktu luang dan menyumpah 
serapahi orang lain 
 Nilai Sosial : Masa muda yang 
disalahgunakan dengan hal-hal 
negatif, seperti ikut serta 
perkumpulan terlarang. 
Sang tokoh utama juga pernah 
menyumpahserapahi 
temannya
 Nilai Religius : Seorang yang tidak sabar dan 
mensyukuri terhadap apa yang ia 
miliki hingga saat ini, seperti kenangan indah 
bersama teman, 
 Nilai Pendidikan : Masa muda tidak digunakan 
untuk proses pembelajaran 
sebaik mungkin. 
 Nilai Psikologis : Seorang yang depresi 
terhadap apa yang dialaminya 
saat ini 
 Nilai Estetika : Penjelasan secara fisik 
bagaimana kondisi kamar tokoh 
Lithany pada masa lalunya
2. LATAR BELAKANG PENGARANG 
Merry Magdalena 
• Mantan jurnalis desk Teknologi Informasi (TI) dan 
Iptek di Sinar Harapan. 
• Beberapa bukunya yang terbit : 
 "Public Relations Ala Wimar” (Grasindo), 
 "Cyberlaw, Tidak Perlu Takut" ditulis bersama Mas 
Wigrantoro Roes Setiyadi, 
 "Situs Gaul Gak Cuma buat Ngibul" (Gramedia 
Pustaka Utama, Mei 2009), 
 "Pilih Windows, Mac, atau Linux?" (Kanaya Press). 
• Pada tahun 2002 Merry Magdalena senang 
membuat cerpen dengen latar pinggiran kota 
metropolitan.
3. LATAR BELAKANG SEJARAH 
 Pada tahun 2000-2005 adalah masa pasca 
reformasi yang membuat masyarakat 
bahagia dan merasa bebas, yang 
dimasukkan ke dalam tokoh teman-teman 
Lithany.
Analisis Cerpen Lithany Membunuh Sepi

More Related Content

Viewers also liked

Nmdl presentation
Nmdl presentationNmdl presentation
Nmdl presentationTiara Ealey
 
Căn hộ sunview 3 trung tâm gò vấp chỉ 614 tr căn lh 0989.707.653
Căn hộ sunview 3 trung tâm gò vấp chỉ 614 tr căn lh 0989.707.653Căn hộ sunview 3 trung tâm gò vấp chỉ 614 tr căn lh 0989.707.653
Căn hộ sunview 3 trung tâm gò vấp chỉ 614 tr căn lh 0989.707.653kimthoa3124
 
CRIB Board of Advisors
CRIB Board of AdvisorsCRIB Board of Advisors
CRIB Board of AdvisorsRidge Mursman
 
Ft curriculum briefing for p3 parents
Ft curriculum briefing for p3 parentsFt curriculum briefing for p3 parents
Ft curriculum briefing for p3 parentsClara Ang
 
Nuevo album de silvia
Nuevo album de silviaNuevo album de silvia
Nuevo album de silviaRosana trosch
 
Căn hộ phố đông 66 m2, 735tr, lh 0915.45.75.39
Căn hộ phố đông 66 m2, 735tr, lh 0915.45.75.39Căn hộ phố đông 66 m2, 735tr, lh 0915.45.75.39
Căn hộ phố đông 66 m2, 735tr, lh 0915.45.75.39kimthoa3124
 
つ部 Android 勉強会 2013年4月 発表資料
つ部 Android 勉強会 2013年4月 発表資料つ部 Android 勉強会 2013年4月 発表資料
つ部 Android 勉強会 2013年4月 発表資料Kenji Nagase
 
Essential Mag Article- A window onto the world
Essential Mag Article- A window onto the worldEssential Mag Article- A window onto the world
Essential Mag Article- A window onto the worldTony Cassidy
 

Viewers also liked (12)

Nmdl presentation
Nmdl presentationNmdl presentation
Nmdl presentation
 
7SAMAN#56
7SAMAN#567SAMAN#56
7SAMAN#56
 
Căn hộ sunview 3 trung tâm gò vấp chỉ 614 tr căn lh 0989.707.653
Căn hộ sunview 3 trung tâm gò vấp chỉ 614 tr căn lh 0989.707.653Căn hộ sunview 3 trung tâm gò vấp chỉ 614 tr căn lh 0989.707.653
Căn hộ sunview 3 trung tâm gò vấp chỉ 614 tr căn lh 0989.707.653
 
CRIB Board of Advisors
CRIB Board of AdvisorsCRIB Board of Advisors
CRIB Board of Advisors
 
PAT1#5203
PAT1#5203PAT1#5203
PAT1#5203
 
Attachments
AttachmentsAttachments
Attachments
 
Ft curriculum briefing for p3 parents
Ft curriculum briefing for p3 parentsFt curriculum briefing for p3 parents
Ft curriculum briefing for p3 parents
 
Nuevo album de silvia
Nuevo album de silviaNuevo album de silvia
Nuevo album de silvia
 
Căn hộ phố đông 66 m2, 735tr, lh 0915.45.75.39
Căn hộ phố đông 66 m2, 735tr, lh 0915.45.75.39Căn hộ phố đông 66 m2, 735tr, lh 0915.45.75.39
Căn hộ phố đông 66 m2, 735tr, lh 0915.45.75.39
 
つ部 Android 勉強会 2013年4月 発表資料
つ部 Android 勉強会 2013年4月 発表資料つ部 Android 勉強会 2013年4月 発表資料
つ部 Android 勉強会 2013年4月 発表資料
 
PAT1#5210
PAT1#5210PAT1#5210
PAT1#5210
 
Essential Mag Article- A window onto the world
Essential Mag Article- A window onto the worldEssential Mag Article- A window onto the world
Essential Mag Article- A window onto the world
 

Similar to Analisis Cerpen Lithany Membunuh Sepi

tugas apresiasi sastra novel "separuh bintang"
tugas apresiasi sastra novel "separuh bintang"tugas apresiasi sastra novel "separuh bintang"
tugas apresiasi sastra novel "separuh bintang"AmeliaTifany
 
Tugas menyimak Ekstensif dan Intensif
Tugas menyimak Ekstensif dan IntensifTugas menyimak Ekstensif dan Intensif
Tugas menyimak Ekstensif dan IntensifMitha Ye Es
 
menilai buku fiksi dan non fiksi (membandingkan buku fiksi dan non fiksi)
menilai buku fiksi dan non fiksi (membandingkan buku fiksi dan non fiksi)menilai buku fiksi dan non fiksi (membandingkan buku fiksi dan non fiksi)
menilai buku fiksi dan non fiksi (membandingkan buku fiksi dan non fiksi)safira intan
 
MATERI CERPEN KELAS XI.ppt
MATERI CERPEN KELAS XI.pptMATERI CERPEN KELAS XI.ppt
MATERI CERPEN KELAS XI.pptmisriadippg
 
Kelompok 3 sastra periode 30 pujangga baru dan di luar pujangga baru
Kelompok 3 sastra periode 30 pujangga baru dan di luar pujangga baruKelompok 3 sastra periode 30 pujangga baru dan di luar pujangga baru
Kelompok 3 sastra periode 30 pujangga baru dan di luar pujangga baruMitha Ye Es
 
Resensi
ResensiResensi
Resensi54t1
 
Kelompok 2 Balai pustaka
Kelompok 2 Balai pustakaKelompok 2 Balai pustaka
Kelompok 2 Balai pustakaMitha Ye Es
 
3.6 ANALISIS KRITIK ESAI bind.doc
3.6 ANALISIS KRITIK ESAI bind.doc3.6 ANALISIS KRITIK ESAI bind.doc
3.6 ANALISIS KRITIK ESAI bind.docChelly35
 
angkatan tahun 20'
angkatan tahun 20'angkatan tahun 20'
angkatan tahun 20'khannssa
 
Pembahasan contoh Teks anekdot
Pembahasan contoh Teks anekdot Pembahasan contoh Teks anekdot
Pembahasan contoh Teks anekdot lissura chatami
 
Materi bahasa indonesia un smp
Materi bahasa indonesia un smpMateri bahasa indonesia un smp
Materi bahasa indonesia un smpBams Sasmita
 
1. sastra dalam pembelajaran sejarah
1. sastra dalam pembelajaran sejarah1. sastra dalam pembelajaran sejarah
1. sastra dalam pembelajaran sejarahwifauzi
 
Dari Hugo hingga Pram
Dari Hugo hingga PramDari Hugo hingga Pram
Dari Hugo hingga PramPindai Media
 
Materi Teks Cerita Ulang Bahasa Indonesia Kelas XI
Materi Teks Cerita Ulang Bahasa Indonesia Kelas XIMateri Teks Cerita Ulang Bahasa Indonesia Kelas XI
Materi Teks Cerita Ulang Bahasa Indonesia Kelas XIMaulana Husada
 

Similar to Analisis Cerpen Lithany Membunuh Sepi (20)

tugas apresiasi sastra novel "separuh bintang"
tugas apresiasi sastra novel "separuh bintang"tugas apresiasi sastra novel "separuh bintang"
tugas apresiasi sastra novel "separuh bintang"
 
Tugas menyimak Ekstensif dan Intensif
Tugas menyimak Ekstensif dan IntensifTugas menyimak Ekstensif dan Intensif
Tugas menyimak Ekstensif dan Intensif
 
TEKS CERPEN & TANGGAPAN.docx
TEKS CERPEN & TANGGAPAN.docxTEKS CERPEN & TANGGAPAN.docx
TEKS CERPEN & TANGGAPAN.docx
 
menilai buku fiksi dan non fiksi (membandingkan buku fiksi dan non fiksi)
menilai buku fiksi dan non fiksi (membandingkan buku fiksi dan non fiksi)menilai buku fiksi dan non fiksi (membandingkan buku fiksi dan non fiksi)
menilai buku fiksi dan non fiksi (membandingkan buku fiksi dan non fiksi)
 
MATERI CERPEN KELAS XI.ppt
MATERI CERPEN KELAS XI.pptMATERI CERPEN KELAS XI.ppt
MATERI CERPEN KELAS XI.ppt
 
Edisi 2
Edisi 2Edisi 2
Edisi 2
 
Atunz
AtunzAtunz
Atunz
 
Kelompok 3 sastra periode 30 pujangga baru dan di luar pujangga baru
Kelompok 3 sastra periode 30 pujangga baru dan di luar pujangga baruKelompok 3 sastra periode 30 pujangga baru dan di luar pujangga baru
Kelompok 3 sastra periode 30 pujangga baru dan di luar pujangga baru
 
Resensi
ResensiResensi
Resensi
 
Literasi 2
Literasi 2Literasi 2
Literasi 2
 
Kelompok 2 Balai pustaka
Kelompok 2 Balai pustakaKelompok 2 Balai pustaka
Kelompok 2 Balai pustaka
 
3.6 ANALISIS KRITIK ESAI bind.doc
3.6 ANALISIS KRITIK ESAI bind.doc3.6 ANALISIS KRITIK ESAI bind.doc
3.6 ANALISIS KRITIK ESAI bind.doc
 
angkatan tahun 20'
angkatan tahun 20'angkatan tahun 20'
angkatan tahun 20'
 
Pembahasan contoh Teks anekdot
Pembahasan contoh Teks anekdot Pembahasan contoh Teks anekdot
Pembahasan contoh Teks anekdot
 
Materi bahasa indonesia un smp
Materi bahasa indonesia un smpMateri bahasa indonesia un smp
Materi bahasa indonesia un smp
 
Esai Novel - Layar Terkembang
Esai Novel - Layar TerkembangEsai Novel - Layar Terkembang
Esai Novel - Layar Terkembang
 
1. sastra dalam pembelajaran sejarah
1. sastra dalam pembelajaran sejarah1. sastra dalam pembelajaran sejarah
1. sastra dalam pembelajaran sejarah
 
Rangkuman materi bahasa indonesia kelas xii
Rangkuman materi bahasa indonesia kelas xiiRangkuman materi bahasa indonesia kelas xii
Rangkuman materi bahasa indonesia kelas xii
 
Dari Hugo hingga Pram
Dari Hugo hingga PramDari Hugo hingga Pram
Dari Hugo hingga Pram
 
Materi Teks Cerita Ulang Bahasa Indonesia Kelas XI
Materi Teks Cerita Ulang Bahasa Indonesia Kelas XIMateri Teks Cerita Ulang Bahasa Indonesia Kelas XI
Materi Teks Cerita Ulang Bahasa Indonesia Kelas XI
 

Recently uploaded

Lingkungan bawah airLingkungan bawah air.ppt
Lingkungan bawah airLingkungan bawah air.pptLingkungan bawah airLingkungan bawah air.ppt
Lingkungan bawah airLingkungan bawah air.pptimamshadiqin2
 
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptxBab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptxrizalhabib4
 
mengapa penguatan transisi PAUD SD penting.pdf
mengapa penguatan transisi PAUD SD penting.pdfmengapa penguatan transisi PAUD SD penting.pdf
mengapa penguatan transisi PAUD SD penting.pdfsaptari3
 
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKAKELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKAppgauliananda03
 
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdfSalinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdfWidyastutyCoyy
 
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDPPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDNurainiNuraini25
 
DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024
DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024
DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024RoseMia3
 
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptxMODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptxSlasiWidasmara1
 
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptxPendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptxdeskaputriani1
 
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)MustahalMustahal
 
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.pptHAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.pptnabilafarahdiba95
 
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfAksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfJarzaniIsmail
 
MODUL AJAR IPAS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR IPAS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR IPAS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR IPAS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAAndiCoc
 
SEJARAH PERKEMBANGAN KEPERAWATAN JIWA dan Trend Issue.ppt
SEJARAH PERKEMBANGAN KEPERAWATAN JIWA dan Trend Issue.pptSEJARAH PERKEMBANGAN KEPERAWATAN JIWA dan Trend Issue.ppt
SEJARAH PERKEMBANGAN KEPERAWATAN JIWA dan Trend Issue.pptAlfandoWibowo2
 
Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat UI 2024
Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat  UI 2024Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat  UI 2024
Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat UI 2024editwebsitesubdit
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7IwanSumantri7
 
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdfAksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdfEniNuraeni29
 
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi SelatanSosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatanssuser963292
 
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ikaIntegrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ikaAtiAnggiSupriyati
 

Recently uploaded (20)

Lingkungan bawah airLingkungan bawah air.ppt
Lingkungan bawah airLingkungan bawah air.pptLingkungan bawah airLingkungan bawah air.ppt
Lingkungan bawah airLingkungan bawah air.ppt
 
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptxBab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
 
mengapa penguatan transisi PAUD SD penting.pdf
mengapa penguatan transisi PAUD SD penting.pdfmengapa penguatan transisi PAUD SD penting.pdf
mengapa penguatan transisi PAUD SD penting.pdf
 
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKAKELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
 
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdfSalinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
 
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDPPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
 
DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024
DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024
DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024
 
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptxMODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
 
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptxPendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
 
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
 
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.pptHAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
 
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfAksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
 
MODUL AJAR IPAS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR IPAS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR IPAS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR IPAS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
 
SEJARAH PERKEMBANGAN KEPERAWATAN JIWA dan Trend Issue.ppt
SEJARAH PERKEMBANGAN KEPERAWATAN JIWA dan Trend Issue.pptSEJARAH PERKEMBANGAN KEPERAWATAN JIWA dan Trend Issue.ppt
SEJARAH PERKEMBANGAN KEPERAWATAN JIWA dan Trend Issue.ppt
 
Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat UI 2024
Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat  UI 2024Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat  UI 2024
Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat UI 2024
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
 
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdfAksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
 
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi SelatanSosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
 
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ikaIntegrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
 

Analisis Cerpen Lithany Membunuh Sepi

  • 1. Cerpen “Lithany Membunuh Sepi” Kelompok Pengusaha Kuliner Disusun Oleh : Ketua : Fadhil Ishar K. (10) Anggota : 1. Makrifat Sabil H. (17) 2. M. Hafizhankarim W. (20) 3. M. Zaky R. (22)
  • 2.
  • 3. A. TEMA CERPEN Kesepian “..Lithany terhenyak sadar bahwa ia tertinggal jauh dari teman-temannya ketika beberapa kali akhir pekan terpaksa ia lewati seorang diri…”
  • 4. B. AMANAT CERPEN : 1. Manfaatkan masa muda kita dengan hal-hal positif. 2. Isilah waktu luang kita dengan hal-hal yang berguna. 3. Bersabarlah dalam menghadapi cobaan hidup.
  • 5. C. TOKOH DAN PENOKOHAN No . Nama Tokoh Karakteristik Tokoh Teknik Penokohan Jenis Tokoh 1 Lithany Sedih, Kecewa Analitik (Langsung) Utama (Protagonis) 2 Linca - Analitik (Langsung) Pembantu (Statis) 3 Deli Sayang keluarga Analitik (Langsung) Pembantu (Statis) 4 Ibu kos Netral Dramatik (Tidak Langsung) Pembantu (Statis)
  • 6. D. LATAR No . Tempat Waktu Suasana 1 Kamar kos Jum’at malam Mengecewakan 2 Kamar kos Hari Sabtu Sunyi 3 Lorong-lorong kota Akhir pekan Membosankan
  • 7. Jenis Alur : Campuran. No. Kaidah Plausibilitas Suspens e Surprise Unity 1 v v v v
  • 8. Alur Mundur : “…Dulu, dulu sekali Lithany begitu memuja akhir pekan. Tiada pernah kesepian menjemputnya pada hari Sabtu-Minggu.“ Alur Maju : “…Mengapa hari berlalu begitu cepat? Lagi-lagi hari ini sudah hari Sabtu dan besoknya lagi Minggu.”
  • 9. F. GAYA BAHASA  Bahasa indah  Memberikan kesan tertentu kepada pembaca Macam-Macam  Majas Perbandingan  Majas Pertentangan  Majas Sindiran  Majas Penegasan
  • 10. No. Kalimat yang Mengandung Gaya Bahasa Nama Gaya Bahasa 1 Tiada pernah kesepian menjemputnya pada hari Sabtu-Minggu. Personifikasi 2 Akhir pekan bagaikan surga untuk Lithany di masa lalu. Asosiasi (Perumpamaan) 3 Akhir pekan serasa neraka waktu tiada akhir yang mesti dirasa Asosiasi 4 Akhir pekan akan terasa seperti detik-detik eksekusi bagi Lithany. Asosiasi 5 Tidak selalu membeli, hanya membaca berjam-jam sampai kaki pegal seperti mau putus. Hiperbola
  • 11. No Kalimat yang Mengandung Gaya Bahasa Nama Gaya Bahasa 6 Dua hari dimana ia harus mencari kesenangan seorang diri. Dua hari dimana ia akan ditertawakan orang kalau masih mencoba masuk kerja. Dua hari dimana ia membawa sepatu lusuknya ke lorong-lorong kota tak bertuan. Repetisi (Pengulangan)
  • 12. G. SUDUT PANDANG No. Sudut Pandang Alasan 1 Orang ketiga serba tahu • Penggunaan kata “dia”. • Penulis bebas bergerak.
  • 13. CONTOH PADA CERPEN  “…Dulu sekali Lithany begitu memuja akhir pekan.”  “…Tapi Linca sudah punya tunangan dan Deli sibuk dengan sekompi keponakannya…”
  • 14. Unsur Intrinsik Unsur Ekstrinsik
  • 15. 1. NILAI-NILAI YANG TERKANDUNG  Nilai Moral : Seorang yang tidak mensyukuri terhadap apa yang ia miliki saat ini, yaitu waktu luang dan menyumpah serapahi orang lain  Nilai Sosial : Masa muda yang disalahgunakan dengan hal-hal negatif, seperti ikut serta perkumpulan terlarang. Sang tokoh utama juga pernah menyumpahserapahi temannya
  • 16.  Nilai Religius : Seorang yang tidak sabar dan mensyukuri terhadap apa yang ia miliki hingga saat ini, seperti kenangan indah bersama teman,  Nilai Pendidikan : Masa muda tidak digunakan untuk proses pembelajaran sebaik mungkin.  Nilai Psikologis : Seorang yang depresi terhadap apa yang dialaminya saat ini  Nilai Estetika : Penjelasan secara fisik bagaimana kondisi kamar tokoh Lithany pada masa lalunya
  • 17. 2. LATAR BELAKANG PENGARANG Merry Magdalena • Mantan jurnalis desk Teknologi Informasi (TI) dan Iptek di Sinar Harapan. • Beberapa bukunya yang terbit :  "Public Relations Ala Wimar” (Grasindo),  "Cyberlaw, Tidak Perlu Takut" ditulis bersama Mas Wigrantoro Roes Setiyadi,  "Situs Gaul Gak Cuma buat Ngibul" (Gramedia Pustaka Utama, Mei 2009),  "Pilih Windows, Mac, atau Linux?" (Kanaya Press). • Pada tahun 2002 Merry Magdalena senang membuat cerpen dengen latar pinggiran kota metropolitan.
  • 18. 3. LATAR BELAKANG SEJARAH  Pada tahun 2000-2005 adalah masa pasca reformasi yang membuat masyarakat bahagia dan merasa bebas, yang dimasukkan ke dalam tokoh teman-teman Lithany.