SlideShare a Scribd company logo
1 of 21
DIALEKTIKA RELASIONAL DALAM
PENGELOLAAN WISATA GILI KETAPANG
Studi Kasus Komunikasi Dialektika Relasional Desa Wisata di
Gili Ketapang Kecamatan Sumberasih Kabupaten Probolinggo
BAB I
PENDAHULUAN
A. LATAR BELAKANG
B. KEBARUAN PENELITIAN
C. RUMUSAN MASALAH
Latar Belakang
• Dalam Lampiran Peraturan Presiden
Republik Indonesia Nomor 18 Tahun
2020 Tentang Rencana Pembangunan
Jangka Menengah Nasional (RPJMN)
Indonesia 2020-2024, pengembangan
destinasi pariwisata menjadi salah satu
prioritas utama.
• Kunjungan wisatawan mancanegara
pada Januari 2024 mencapai 927,75
ribu kunjungan, naik 16,19 persen (year-
on-year)
Latar Belakang
Data kunjungan wisatawan
berdasarkan provinsi tujuan pada
periode Januari-Juni 2023
(Katadata, 2023). Berdasarkan grafik
diatas, Jawa Timur masih menjadi
favorit dengan 116,7 juta wisatawan.
• Salah satu desa wisata di Jawa Timur adalah
Desa Gili Ketapang, Kabupaten Probolinggo.
Gili Ketapang, sebuah pulau kecil yang
terletak di Selat Madura, 8 km dari pantai
utara Probolinggo.
• Daerah ini memiliki luas wilayah sekitar 68
hektar dengan jumlah penduduk 8.402 jiwa
(Terry & Syah, 2020).
Latar Belakang
LATAR BELAKANG
Bentuk Konflik
Konflik di Gili Ketapang berupa reaksi
penolakan dan ancaman dari warga setempat,
alasannya:
1. Dianggap mengganggu aktivitas lokal,
khususnya bagi para nelayan.
Kami-kami (pengelola wisata) dikumpulkan
oleh tokoh Masyarakat dan tokoh agama di
balai desa, meminta agar aktivitas wisata
snorkeling ini segera berhenti. Jika masih
berjalan, maka mereka (tokoh agama dan
tokoh masyarakat) akan meminta aparat
dan masyarakat untuk mengehentikan
aktivitas wisata secara paksa*
*Wawancara dengan Anam, pengelola
wisata Gili Ketapang pada 22 Desember
2023, jam 14.50.
‘’
LATAR BELAKANG
Bentuk Konflik
2. Kekhawatiran warga setempat pada
perubahan yang tidak diinginkan, baik dari
gaya hidup maupun perubahan dalam
norma dan nilai-nilai local (budaya luar).
“Otomatis kan kalau ada wisata, orang dari
luar masuk ke Gili Ketapang, tentu dengan
membawa karakter dan kebiasaan asalnya.
Kami takut nantinya ada pengaruh jelek dan
kebiasaan yang tidak sesuai dengan nilai
yang ada di Gili Ketapang. Disadari atau
tidak, nantinya akan berdampak pada
masyarakat Gili khususnya anak muda*
*Wawancara dengan H.Husni Munada tokoh
agama Gili Ketapang, pada 19 Desember
2023, jam 10.31.
‘’
KEBARUAN PENELITIAN
Teori dialektika relasional
yang digunakan dalam
pengelolaan parawisata
Prespekif komunikasi yang
dilekatkan dalam konflik
pengelolaan daerah
parawisata.
RUMUSAN MASALAH
1. Bagaimana penyebab terjadinya dialektika eksternal dalam
pengelolaan wisata Gili Ketapang ?
2. Bagaimana bentuk-bentuk dialektika eksternal dalam
pengelolaan wisata Gili Ketapang ?
3. Bagaimana proses dialog dalam menyelesaikan konflik
pengelolaan wisata Gili Ketapang ?
BAB II
TINJAUAN PUSTAKA
A. LANDASAN TEORI
B. KERANGKA TEORI
Komunikasi Interpersonal
Yakni, bentuk komunikasi yang terjadi
antara dua orang atau lebih dalam
lingkungan yang lebih pribadi. Ini
melibatkan pertukaran informasi, ide,
perasaan, atau pandangan antara
individu-individu yang terlibat.
Komunikasi interpersonal dapat
terjadi secara verbal atau non-verbal
(Jandt, 2010)
Pengertian Komunikasi
Interpersonal
Landasan Teori
Menurut Judy C. Pearson (dalam
Ngalimun, 2018)
• Bermula pada diri sendiri (self)
• Bersifat transaksional
• Mencakup pada aspek isi pesan dan
hubungan antarpribadi
• Melibatkan kedekatan fisik
• Saling bergantung satu sama lainnya
(interdepedensi)
• Tidak dapat diubah maupun diulang
Karakteristik Komunikasi
Interpersonal
Komunikasi Interpersonal
Menurut Brant R Burleson (dalam
Anggraini et al., 2022)
• Prespektif situsional
• Prespektif perkembangan
• Prespektif interaksional
Prespektif Komunikasi
Interpersonal
Landasan Teori
Menurut Julia T.Wood (2010)
• Expressed Disagreement
• Interdepedence
• Kebutuhan untuk Resolusi
Bentuk konflik dalam
Komunikasi Interpersonal
Dialektika Relasional
Yakni, bentuk komunikasi yang terjadi
antara dua orang atau lebih dalam
lingkungan yang lebih pribadi. Ini
melibatkan pertukaran informasi, ide,
perasaan, atau pandangan antara
individu-individu yang terlibat.
Komunikasi interpersonal dapat
terjadi secara verbal atau non-verbal
(Jandt, 2010)
1. Expressed Disagreement
2. Interdepedence
3. Kebutuhan untuk Resolusi
Pengertian Komunikasi
Interpersonal
Bentuk konflik dalam
Komunikasi Interpersonal
Landasan Teori
Parawisata
Secara umum, pariwisata dapat
diartikan sebagai suatu perjalanan
yang dilakukan seseorang untuk
rekreasi atau liburan ke suatu tempat
yang memiliki potensi dan dapat
dinikmati (Fadhil, 2020)
Menurut Utama (dalam Apriani et al.,
2020)
• Wisata Alam
• Wisata Budaya
• Wisata Sejarah
Pengertian Parawisata Jenis Objek Wisata
Landasan Teori
Parawisata
• Konservasi Lingkungan
• Pemberdayaan Masyarakat
• Pembangunan Berkelanjutan
• Peningkatan Kesejahteraan
Menurut (Nugroho, 2020), terdapat
beberapa kendala diantaranya adalah:
• Peraturan dan Kebijakan yang
bertentangan
• Kualitas Sumber Daya Manusia
• Komunikasi dan Publikasi
• Kurangnya infrastruktur
• Kurangnya partisipasi pengelola
wisata dalam menjaga aspek
lingkungan hidup
Prinsip Dasar
Pengelolaan Wisata
Kendala Pengelolaan
Parawisata
Landasan Teori
KERANGKA
TEORI
BAB III
METODE PENELITIAN
A. JENIS PENELITIAN
B. TEMPAT DAN WAKTU PENELITIAN
C. SUMBER DAN TEKNIK PENGUMPULAN DATA
D. TEKNIK PENGAMBILAN SAMPLE
E. TEKNIK ANALISIS DATA
F. TEKNIK VALIDITAS DATA
METODE PENELITIAN
Jenis
Penelitian
Lokasi
Penelitian
• Deskriptif Kualitatif
• Studi Kasus
Penelitian akan dilakukan di
Desa Gili Ketapang
Kecamatan Sumberasih
Kabupaten Probolinggo
Adapun perkiraan lama
waktunya sekitar satu
hingga dua bulan, setelah
surat tugas penelitian
dikeluarkan
Waktu
Penelitian
METODE PENELITIAN
Sumber Data
1. Data Primer
• Pemerintah Desa Gili Ketapang,
meliputi kepala Desa Gili Ketapang
dan Ketua Karang Taruna
• Pengelola wisata Gili Ketapang
• Tokoh masyarakat dan tokoh agama
2. Data Sekunder
• Dokumentasi
Teknik Pengambilan Sample
Teknik pemilihan informan yang digunakan
dalam penelitian ini adalah purposive
sampling, yakni meliputi:
1. Informan utama
2. Informan pendukung
METODE PENELITIAN
Teknik
Pengumpulan Data
Teknik
Analisis Data
• Observasi
• Wawancara
• Studi Dokumentasi
Komponen Analisis Data
Miles Huberman (1984):
• Pengumpulan Data
• Reduksi Data
• Penyajian Data
• Penarikan Kesimpulan
Yakni, dengan teknik
triangulasi sumberdata.
Dilakukan dengan cara
membandingkan data yang
telah diperoleh melalui
beberapa sumber data yang
berbeda (Moleong, 2014)
Teknik
Validitas Data
RESOURCES
Did you like the resources used in this template? Get them on these websites:
Illustrations
● Business marketing landing page template
Photos
● Office workers using finance graphs
● Empowered business people discussing
● People working in elegant and cozy office space I
● People working in elegant and cozy office space II
● People working in elegant and cozy office space III
● People working in elegant and cozy office space IV

More Related Content

Similar to 7 Steps Of Risk Management Process Business Plan by Slidesgo.pptx

PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DESA DALAM PELAKSANAAN PROGRAM DESA WISATA DI DAERAH ...
PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DESA DALAM PELAKSANAAN PROGRAM DESA WISATA DI DAERAH ...PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DESA DALAM PELAKSANAAN PROGRAM DESA WISATA DI DAERAH ...
PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DESA DALAM PELAKSANAAN PROGRAM DESA WISATA DI DAERAH ...
Riza Magfirah
 
Dampak sosial pada pariwisata
Dampak sosial pada pariwisataDampak sosial pada pariwisata
Dampak sosial pada pariwisata
Vintty Koloay
 
Pengelolaan pariwisata budaya dan harapan wisatawan
Pengelolaan pariwisata budaya dan harapan wisatawanPengelolaan pariwisata budaya dan harapan wisatawan
Pengelolaan pariwisata budaya dan harapan wisatawan
samerdanta sinulingga
 
06829-DM-06-2022-58 Undangan Outreach Diplomasi Publik pro Kominfo Sumut rev1...
06829-DM-06-2022-58 Undangan Outreach Diplomasi Publik pro Kominfo Sumut rev1...06829-DM-06-2022-58 Undangan Outreach Diplomasi Publik pro Kominfo Sumut rev1...
06829-DM-06-2022-58 Undangan Outreach Diplomasi Publik pro Kominfo Sumut rev1...
ssuser25d998
 
Kebijakan Berbasis Riset Kerja Sama Daerah.pptx
Kebijakan Berbasis Riset Kerja Sama Daerah.pptxKebijakan Berbasis Riset Kerja Sama Daerah.pptx
Kebijakan Berbasis Riset Kerja Sama Daerah.pptx
subagkerjasama
 

Similar to 7 Steps Of Risk Management Process Business Plan by Slidesgo.pptx (20)

NITA EKA WAHYUNI ( 21102001 ) IP REG..pdf
NITA EKA WAHYUNI ( 21102001 ) IP REG..pdfNITA EKA WAHYUNI ( 21102001 ) IP REG..pdf
NITA EKA WAHYUNI ( 21102001 ) IP REG..pdf
 
PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DESA DALAM PELAKSANAAN PROGRAM DESA WISATA DI DAERAH ...
PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DESA DALAM PELAKSANAAN PROGRAM DESA WISATA DI DAERAH ...PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DESA DALAM PELAKSANAAN PROGRAM DESA WISATA DI DAERAH ...
PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DESA DALAM PELAKSANAAN PROGRAM DESA WISATA DI DAERAH ...
 
materi latsar asn dosen
materi latsar asn dosenmateri latsar asn dosen
materi latsar asn dosen
 
Model kebijakan disparpora pada pembangan pariwisata di kab. batang kelompok 1
Model kebijakan disparpora pada pembangan pariwisata di kab. batang kelompok 1Model kebijakan disparpora pada pembangan pariwisata di kab. batang kelompok 1
Model kebijakan disparpora pada pembangan pariwisata di kab. batang kelompok 1
 
PROPOSAL PENELITIAN AGROWISATA.docx
PROPOSAL PENELITIAN AGROWISATA.docxPROPOSAL PENELITIAN AGROWISATA.docx
PROPOSAL PENELITIAN AGROWISATA.docx
 
Artikel desa wisata
Artikel desa wisataArtikel desa wisata
Artikel desa wisata
 
Proposal Kuliah Peduli Negeri
Proposal Kuliah Peduli NegeriProposal Kuliah Peduli Negeri
Proposal Kuliah Peduli Negeri
 
Ruang_Publik_Terpadu_Ramah_Anak_RPTRA_Ko.pptx
Ruang_Publik_Terpadu_Ramah_Anak_RPTRA_Ko.pptxRuang_Publik_Terpadu_Ramah_Anak_RPTRA_Ko.pptx
Ruang_Publik_Terpadu_Ramah_Anak_RPTRA_Ko.pptx
 
Prespektif Livelihood di desa wisata Bantaragung
Prespektif Livelihood di desa wisata BantaragungPrespektif Livelihood di desa wisata Bantaragung
Prespektif Livelihood di desa wisata Bantaragung
 
Dampak sosial pada pariwisata
Dampak sosial pada pariwisataDampak sosial pada pariwisata
Dampak sosial pada pariwisata
 
Pengelolaan pariwisata budaya dan harapan wisatawan
Pengelolaan pariwisata budaya dan harapan wisatawanPengelolaan pariwisata budaya dan harapan wisatawan
Pengelolaan pariwisata budaya dan harapan wisatawan
 
Pemberdayaan masyarakat berbasis_kearifa (1)
Pemberdayaan masyarakat berbasis_kearifa (1)Pemberdayaan masyarakat berbasis_kearifa (1)
Pemberdayaan masyarakat berbasis_kearifa (1)
 
Pengembangan Wisata Alam dan Ekowisata di Kawasan Konservasi.pptx
Pengembangan Wisata Alam dan Ekowisata di Kawasan Konservasi.pptxPengembangan Wisata Alam dan Ekowisata di Kawasan Konservasi.pptx
Pengembangan Wisata Alam dan Ekowisata di Kawasan Konservasi.pptx
 
SUSTAINABLE TOURISM
SUSTAINABLE TOURISMSUSTAINABLE TOURISM
SUSTAINABLE TOURISM
 
06829-DM-06-2022-58 Undangan Outreach Diplomasi Publik pro Kominfo Sumut rev1...
06829-DM-06-2022-58 Undangan Outreach Diplomasi Publik pro Kominfo Sumut rev1...06829-DM-06-2022-58 Undangan Outreach Diplomasi Publik pro Kominfo Sumut rev1...
06829-DM-06-2022-58 Undangan Outreach Diplomasi Publik pro Kominfo Sumut rev1...
 
Proposal kkn
Proposal kknProposal kkn
Proposal kkn
 
Kebijakan Berbasis Riset Kerja Sama Daerah.pptx
Kebijakan Berbasis Riset Kerja Sama Daerah.pptxKebijakan Berbasis Riset Kerja Sama Daerah.pptx
Kebijakan Berbasis Riset Kerja Sama Daerah.pptx
 
sempro.pptx
sempro.pptxsempro.pptx
sempro.pptx
 
3.4. Menganalisis Modal Dasar Pengembangan Pariwisata
3.4. Menganalisis Modal Dasar Pengembangan Pariwisata3.4. Menganalisis Modal Dasar Pengembangan Pariwisata
3.4. Menganalisis Modal Dasar Pengembangan Pariwisata
 
ekowil_A_Rohana juita ramah lumban tobing.pdf
ekowil_A_Rohana juita ramah lumban tobing.pdfekowil_A_Rohana juita ramah lumban tobing.pdf
ekowil_A_Rohana juita ramah lumban tobing.pdf
 

Recently uploaded

Jual Obat Cytotec Di Padang #082122229359 Apotik Jual Cytotec Original
Jual Obat Cytotec Di Padang #082122229359 Apotik Jual Cytotec OriginalJual Obat Cytotec Di Padang #082122229359 Apotik Jual Cytotec Original
Jual Obat Cytotec Di Padang #082122229359 Apotik Jual Cytotec Original
miftamifta7899
 
Jual Obat Cytotec Di Makassar #082122229359 Apotik Jual Cytotec Original
Jual Obat Cytotec Di Makassar #082122229359 Apotik Jual Cytotec OriginalJual Obat Cytotec Di Makassar #082122229359 Apotik Jual Cytotec Original
Jual Obat Cytotec Di Makassar #082122229359 Apotik Jual Cytotec Original
miftamifta7899
 
Obat Cytotec Asli Pfizer 082220077622 Jual Obat Cytotec Asli
Obat Cytotec Asli Pfizer 082220077622 Jual Obat Cytotec AsliObat Cytotec Asli Pfizer 082220077622 Jual Obat Cytotec Asli
Obat Cytotec Asli Pfizer 082220077622 Jual Obat Cytotec Asli
Obat Cytotec Asli Terpercaya 082220077622
 
Obat Aborsi Surabaya WA 082223109953 Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Di Surabaya
Obat Aborsi Surabaya WA 082223109953 Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Di SurabayaObat Aborsi Surabaya WA 082223109953 Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Di Surabaya
Obat Aborsi Surabaya WA 082223109953 Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Di Surabaya
Obat Aborsi Surabaya Cytotec Asli Di Surabaya
 
💊💊 OBAT PENGGUGUR KANDUNGAN BANDUNG 082223109953 ATAU CARA GUGURKAN JANIN KLI...
💊💊 OBAT PENGGUGUR KANDUNGAN BANDUNG 082223109953 ATAU CARA GUGURKAN JANIN KLI...💊💊 OBAT PENGGUGUR KANDUNGAN BANDUNG 082223109953 ATAU CARA GUGURKAN JANIN KLI...
💊💊 OBAT PENGGUGUR KANDUNGAN BANDUNG 082223109953 ATAU CARA GUGURKAN JANIN KLI...
💊💊 OBAT PENGGUGUR KANDUNGAN 082223109953 GUGURKAN JANIN KLINIK Bandung💊
 

Recently uploaded (12)

Jual Obat Cytotec Di Padang #082122229359 Apotik Jual Cytotec Original
Jual Obat Cytotec Di Padang #082122229359 Apotik Jual Cytotec OriginalJual Obat Cytotec Di Padang #082122229359 Apotik Jual Cytotec Original
Jual Obat Cytotec Di Padang #082122229359 Apotik Jual Cytotec Original
 
Modul 5 & 6 - Konsep Dasar IPS - Kelompok 3.pdf
Modul 5 & 6 - Konsep Dasar IPS - Kelompok 3.pdfModul 5 & 6 - Konsep Dasar IPS - Kelompok 3.pdf
Modul 5 & 6 - Konsep Dasar IPS - Kelompok 3.pdf
 
Jual Obat Cytotec Di Makassar #082122229359 Apotik Jual Cytotec Original
Jual Obat Cytotec Di Makassar #082122229359 Apotik Jual Cytotec OriginalJual Obat Cytotec Di Makassar #082122229359 Apotik Jual Cytotec Original
Jual Obat Cytotec Di Makassar #082122229359 Apotik Jual Cytotec Original
 
Couching Agenda 123 LATSAR 2022 Widi.pptx
Couching Agenda 123 LATSAR 2022 Widi.pptxCouching Agenda 123 LATSAR 2022 Widi.pptx
Couching Agenda 123 LATSAR 2022 Widi.pptx
 
PEDOMAN PEMBENTUKAN PANWASLU KECAMATAN UNTUK PEMILIHAN TAHUN 2024 OKE.pdf
PEDOMAN PEMBENTUKAN PANWASLU KECAMATAN UNTUK PEMILIHAN TAHUN 2024 OKE.pdfPEDOMAN PEMBENTUKAN PANWASLU KECAMATAN UNTUK PEMILIHAN TAHUN 2024 OKE.pdf
PEDOMAN PEMBENTUKAN PANWASLU KECAMATAN UNTUK PEMILIHAN TAHUN 2024 OKE.pdf
 
Soal PAS kls XII 2023-2024 ppt.pptx@kevin
Soal PAS kls XII 2023-2024 ppt.pptx@kevinSoal PAS kls XII 2023-2024 ppt.pptx@kevin
Soal PAS kls XII 2023-2024 ppt.pptx@kevin
 
Obat Cytotec Asli Pfizer 082220077622 Jual Obat Cytotec Asli
Obat Cytotec Asli Pfizer 082220077622 Jual Obat Cytotec AsliObat Cytotec Asli Pfizer 082220077622 Jual Obat Cytotec Asli
Obat Cytotec Asli Pfizer 082220077622 Jual Obat Cytotec Asli
 
DRAFT PROGRAM KERJA UMUM SEKSI BIDANG.pdf
DRAFT PROGRAM KERJA UMUM SEKSI BIDANG.pdfDRAFT PROGRAM KERJA UMUM SEKSI BIDANG.pdf
DRAFT PROGRAM KERJA UMUM SEKSI BIDANG.pdf
 
580114469-Materi-Dokumentasi-Dan-Administrasi-Kredit.pptx
580114469-Materi-Dokumentasi-Dan-Administrasi-Kredit.pptx580114469-Materi-Dokumentasi-Dan-Administrasi-Kredit.pptx
580114469-Materi-Dokumentasi-Dan-Administrasi-Kredit.pptx
 
Obat Aborsi Surabaya WA 082223109953 Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Di Surabaya
Obat Aborsi Surabaya WA 082223109953 Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Di SurabayaObat Aborsi Surabaya WA 082223109953 Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Di Surabaya
Obat Aborsi Surabaya WA 082223109953 Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Di Surabaya
 
resiko, pengembalian dan kebijakan dividen
resiko, pengembalian dan kebijakan dividenresiko, pengembalian dan kebijakan dividen
resiko, pengembalian dan kebijakan dividen
 
💊💊 OBAT PENGGUGUR KANDUNGAN BANDUNG 082223109953 ATAU CARA GUGURKAN JANIN KLI...
💊💊 OBAT PENGGUGUR KANDUNGAN BANDUNG 082223109953 ATAU CARA GUGURKAN JANIN KLI...💊💊 OBAT PENGGUGUR KANDUNGAN BANDUNG 082223109953 ATAU CARA GUGURKAN JANIN KLI...
💊💊 OBAT PENGGUGUR KANDUNGAN BANDUNG 082223109953 ATAU CARA GUGURKAN JANIN KLI...
 

7 Steps Of Risk Management Process Business Plan by Slidesgo.pptx

  • 1. DIALEKTIKA RELASIONAL DALAM PENGELOLAAN WISATA GILI KETAPANG Studi Kasus Komunikasi Dialektika Relasional Desa Wisata di Gili Ketapang Kecamatan Sumberasih Kabupaten Probolinggo
  • 2. BAB I PENDAHULUAN A. LATAR BELAKANG B. KEBARUAN PENELITIAN C. RUMUSAN MASALAH
  • 3. Latar Belakang • Dalam Lampiran Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 18 Tahun 2020 Tentang Rencana Pembangunan Jangka Menengah Nasional (RPJMN) Indonesia 2020-2024, pengembangan destinasi pariwisata menjadi salah satu prioritas utama. • Kunjungan wisatawan mancanegara pada Januari 2024 mencapai 927,75 ribu kunjungan, naik 16,19 persen (year- on-year)
  • 4. Latar Belakang Data kunjungan wisatawan berdasarkan provinsi tujuan pada periode Januari-Juni 2023 (Katadata, 2023). Berdasarkan grafik diatas, Jawa Timur masih menjadi favorit dengan 116,7 juta wisatawan.
  • 5. • Salah satu desa wisata di Jawa Timur adalah Desa Gili Ketapang, Kabupaten Probolinggo. Gili Ketapang, sebuah pulau kecil yang terletak di Selat Madura, 8 km dari pantai utara Probolinggo. • Daerah ini memiliki luas wilayah sekitar 68 hektar dengan jumlah penduduk 8.402 jiwa (Terry & Syah, 2020). Latar Belakang
  • 6. LATAR BELAKANG Bentuk Konflik Konflik di Gili Ketapang berupa reaksi penolakan dan ancaman dari warga setempat, alasannya: 1. Dianggap mengganggu aktivitas lokal, khususnya bagi para nelayan. Kami-kami (pengelola wisata) dikumpulkan oleh tokoh Masyarakat dan tokoh agama di balai desa, meminta agar aktivitas wisata snorkeling ini segera berhenti. Jika masih berjalan, maka mereka (tokoh agama dan tokoh masyarakat) akan meminta aparat dan masyarakat untuk mengehentikan aktivitas wisata secara paksa* *Wawancara dengan Anam, pengelola wisata Gili Ketapang pada 22 Desember 2023, jam 14.50. ‘’
  • 7. LATAR BELAKANG Bentuk Konflik 2. Kekhawatiran warga setempat pada perubahan yang tidak diinginkan, baik dari gaya hidup maupun perubahan dalam norma dan nilai-nilai local (budaya luar). “Otomatis kan kalau ada wisata, orang dari luar masuk ke Gili Ketapang, tentu dengan membawa karakter dan kebiasaan asalnya. Kami takut nantinya ada pengaruh jelek dan kebiasaan yang tidak sesuai dengan nilai yang ada di Gili Ketapang. Disadari atau tidak, nantinya akan berdampak pada masyarakat Gili khususnya anak muda* *Wawancara dengan H.Husni Munada tokoh agama Gili Ketapang, pada 19 Desember 2023, jam 10.31. ‘’
  • 8. KEBARUAN PENELITIAN Teori dialektika relasional yang digunakan dalam pengelolaan parawisata Prespekif komunikasi yang dilekatkan dalam konflik pengelolaan daerah parawisata.
  • 9. RUMUSAN MASALAH 1. Bagaimana penyebab terjadinya dialektika eksternal dalam pengelolaan wisata Gili Ketapang ? 2. Bagaimana bentuk-bentuk dialektika eksternal dalam pengelolaan wisata Gili Ketapang ? 3. Bagaimana proses dialog dalam menyelesaikan konflik pengelolaan wisata Gili Ketapang ?
  • 10. BAB II TINJAUAN PUSTAKA A. LANDASAN TEORI B. KERANGKA TEORI
  • 11. Komunikasi Interpersonal Yakni, bentuk komunikasi yang terjadi antara dua orang atau lebih dalam lingkungan yang lebih pribadi. Ini melibatkan pertukaran informasi, ide, perasaan, atau pandangan antara individu-individu yang terlibat. Komunikasi interpersonal dapat terjadi secara verbal atau non-verbal (Jandt, 2010) Pengertian Komunikasi Interpersonal Landasan Teori Menurut Judy C. Pearson (dalam Ngalimun, 2018) • Bermula pada diri sendiri (self) • Bersifat transaksional • Mencakup pada aspek isi pesan dan hubungan antarpribadi • Melibatkan kedekatan fisik • Saling bergantung satu sama lainnya (interdepedensi) • Tidak dapat diubah maupun diulang Karakteristik Komunikasi Interpersonal
  • 12. Komunikasi Interpersonal Menurut Brant R Burleson (dalam Anggraini et al., 2022) • Prespektif situsional • Prespektif perkembangan • Prespektif interaksional Prespektif Komunikasi Interpersonal Landasan Teori Menurut Julia T.Wood (2010) • Expressed Disagreement • Interdepedence • Kebutuhan untuk Resolusi Bentuk konflik dalam Komunikasi Interpersonal
  • 13. Dialektika Relasional Yakni, bentuk komunikasi yang terjadi antara dua orang atau lebih dalam lingkungan yang lebih pribadi. Ini melibatkan pertukaran informasi, ide, perasaan, atau pandangan antara individu-individu yang terlibat. Komunikasi interpersonal dapat terjadi secara verbal atau non-verbal (Jandt, 2010) 1. Expressed Disagreement 2. Interdepedence 3. Kebutuhan untuk Resolusi Pengertian Komunikasi Interpersonal Bentuk konflik dalam Komunikasi Interpersonal Landasan Teori
  • 14. Parawisata Secara umum, pariwisata dapat diartikan sebagai suatu perjalanan yang dilakukan seseorang untuk rekreasi atau liburan ke suatu tempat yang memiliki potensi dan dapat dinikmati (Fadhil, 2020) Menurut Utama (dalam Apriani et al., 2020) • Wisata Alam • Wisata Budaya • Wisata Sejarah Pengertian Parawisata Jenis Objek Wisata Landasan Teori
  • 15. Parawisata • Konservasi Lingkungan • Pemberdayaan Masyarakat • Pembangunan Berkelanjutan • Peningkatan Kesejahteraan Menurut (Nugroho, 2020), terdapat beberapa kendala diantaranya adalah: • Peraturan dan Kebijakan yang bertentangan • Kualitas Sumber Daya Manusia • Komunikasi dan Publikasi • Kurangnya infrastruktur • Kurangnya partisipasi pengelola wisata dalam menjaga aspek lingkungan hidup Prinsip Dasar Pengelolaan Wisata Kendala Pengelolaan Parawisata Landasan Teori
  • 17. BAB III METODE PENELITIAN A. JENIS PENELITIAN B. TEMPAT DAN WAKTU PENELITIAN C. SUMBER DAN TEKNIK PENGUMPULAN DATA D. TEKNIK PENGAMBILAN SAMPLE E. TEKNIK ANALISIS DATA F. TEKNIK VALIDITAS DATA
  • 18. METODE PENELITIAN Jenis Penelitian Lokasi Penelitian • Deskriptif Kualitatif • Studi Kasus Penelitian akan dilakukan di Desa Gili Ketapang Kecamatan Sumberasih Kabupaten Probolinggo Adapun perkiraan lama waktunya sekitar satu hingga dua bulan, setelah surat tugas penelitian dikeluarkan Waktu Penelitian
  • 19. METODE PENELITIAN Sumber Data 1. Data Primer • Pemerintah Desa Gili Ketapang, meliputi kepala Desa Gili Ketapang dan Ketua Karang Taruna • Pengelola wisata Gili Ketapang • Tokoh masyarakat dan tokoh agama 2. Data Sekunder • Dokumentasi Teknik Pengambilan Sample Teknik pemilihan informan yang digunakan dalam penelitian ini adalah purposive sampling, yakni meliputi: 1. Informan utama 2. Informan pendukung
  • 20. METODE PENELITIAN Teknik Pengumpulan Data Teknik Analisis Data • Observasi • Wawancara • Studi Dokumentasi Komponen Analisis Data Miles Huberman (1984): • Pengumpulan Data • Reduksi Data • Penyajian Data • Penarikan Kesimpulan Yakni, dengan teknik triangulasi sumberdata. Dilakukan dengan cara membandingkan data yang telah diperoleh melalui beberapa sumber data yang berbeda (Moleong, 2014) Teknik Validitas Data
  • 21. RESOURCES Did you like the resources used in this template? Get them on these websites: Illustrations ● Business marketing landing page template Photos ● Office workers using finance graphs ● Empowered business people discussing ● People working in elegant and cozy office space I ● People working in elegant and cozy office space II ● People working in elegant and cozy office space III ● People working in elegant and cozy office space IV